Anda di halaman 1dari 29

PEMBAHASAN SOAL TRYOUT 3

TES POTENSI SKOLASTIK DAN TES KOMPETENSI AKADEMIK

SOSHUM
283
PEMBAHASAN PU

1. Berdasarkan paragraf 1, manakah di bawah ini pernyataan yang TIDAK BENAR?


A. Gunung Agung memiliki mata air yang kering.
B. Gunung Agung mengeluarkan lava yang berbahaya.
C. Gunung Agung berbahaya bagi lingkungan sekitarnya.
D. Gunung Agung memiliki suhu yang lebih tinggi dari gunung lainnya.
E. Gunung Agung menyimpan material yang dapat dipancarkan kapanpun.
PENJELASAN:
Gunung Agung merupakan salah satu Gunung berapi maka kita lihat ciri-ciri dari Gunung Berapi.
Gunung berapi merupakan salah satu obyek alam yang mengagumkan namun menyimpan
kekuatan berapi-api. Di dalamnya, gunung berapi menyimpan berbagai material seperti batuan
cair, puing-puing dan gas yang dapat dipancarkan kapan pun. Apabila meletus, gunung
berapi mengeluarkan lava, batu, dan abu ke udara yang dapat membahayakan lingkungan
sekitarnya. Gunung yang akan meletus biasanya mengalami kenaikan suhu di sekitarnya. Selain
itu, terdapat ciri-ciri lain seperti keringnya mata air, suara gemuruh, dan migrasi hewan di sekitar
gunung. Beberapa gunung berapi yang tercatat berbahaya adalah Gunung Agung, Gunung
Papandayan, Gunung Kelud, Gunung Sinabung, Gunung Krakatau, dan Gunung Merapi.

Semua yang di bold adalah A,B, C, dan E. Hanya D yang tidak ada di teks. Maka jawabannya D.
Gunung Agung memiliki suhu yang lebih tinggi dari gunung lainnya.
2. Berdasarkan paragraf 1, jika gunung berapi tidak mengeluarkan lava, batu, atau abu ke
udara, manakah di bawah ini simpulan yang BENAR?
A. Gunung berapi tidak aktif.
B. Gunung berapi tidak meletus.
C. Gunung berapi tidak berbahaya.
D. Gunung berapi tidak mengalami kenaikan suhu.
E. Gunung berapi tidak mengalami kekeringan.

Penjelasan:
Gunung berapi merupakan salah satu obyek alam yang mengagumkan namun menyimpan
kekuatan berapi-api. Di dalamnya, gunung berapi menyimpan berbagai material seperti batuan
cair, puing-puing dan gas yang dapat dipancarkan kapan pun. Apabila meletus, gunung
berapi mengeluarkan lava, batu, dan abu ke udara yang dapat membahayakan
lingkungan sekitarnya. Gunung yang akan meletus biasanya mengalami kenaikan suhu di
sekitarnya. Selain itu, terdapat ciri-ciri lain seperti keringnya mata air, suara gemuruh, dan
migrasi hewan di sekitar gunung. Beberapa gunung berapi yang tercatat berbahaya adalah
Gunung Agung, Gunung Papandayan, Gunung Kelud, Gunung Sinabung, Gunung Krakatau,
dan Gunung Merapi.
Jika P maka Q Ekivalen dengan Jika negasi Q maka negasi P
Kalimat yang di bold
Apabila meletus (P) gunung berapi mengeluarkan lava, batu, dan abu ke udara yang
dapat membahayakan lingkungan sekitarnya (Q).
Pada soal
Jika gunung berapi tidak mengeluarkan lava, batu, atau abu ke udara (Negasi Q) maka
jawabannya Negasi P (Gunung berapi tidak meletus)

3. Berdasarkan paragraf 3, manakah pernyataan di bawah ini yang PALING MUNGKIN benar
mengenai Gunung Merapi?
A. Erupsi secara rutin dan akan diselingi dengan masa istirahat.
B. Akan erupsi setiap tahun dengan letusan yang tinggi.
C. Erupsi dengan indeks letusan yang lebih kecil daripada sebelumnya.
D. Sebelum tahun 1920 masa istirahatnya kurang dari 3 tahun.
E. Setelah tahun 1956 masa istirahatnya lebih dari 5 tahun.
Penjelasan:
Sesuai Teks
Gunung Merapi terletak di sebelah utara kota Yogyakarta. Gunung tersebut memiliki tinggi 1700
meter dan tercatat mengalami erupsi berkali-kali. Beberapa catatan menunjukkan indeks letusan
yang tergolong tinggi. Berdasarkan 21 data yang tercatat sejak tahun 1920, setiap kali Gunung
Merapi mengalami erupsi akan diikuti masa istirahat sekitar 3-5 tahun.

4. Berdasarkan Gambar 1, pada tahun berapakah Gunung Merapi menunjukkan VEI kedua
tertinggi?
A. 1920 dan 1961
B. 1920 dan 1956
C. 1930 dan 1961
D. 1930 dan 2010
E. 1961 dan 2010
Penjelasan:
LIHAT SAJA PADA GRAFIK.

5. Jika ayah membaca koran diruang tamu, maka ayah tidak menggunakan kacamata. Jika
Ayah tidak menggunakan kacamatanya, maka ayah akan kesulitan membaca. Pagi ini Ayah
tidak menggunakan kacamatnya.
Kesimpulan mana yang benar ?
a. Ayah tidak bisa membaca koran
b. Pagi ini Ayah membaca koran
c. Ayah tidak membaca koran pagi ini
d. Pagi ini Ayah akan kesulitan membaca
e. Ayah membaca di ruang tamu.
Penjelasan:
P1: Jika ayah membaca koran diruang tamu (P) maka ayah tidak menggunakan kacamata. (Q)
P2: Jika Ayah tidak menggunakan kacamatanya( Q) maka ayah akan kesulitan membaca (R)
P3: Pagi ini Ayah tidak menggunakan kacamatanya (Q)
Maka kesimpulannya Q  (R) Ayah akan kesulitan membaca (D)

6. Jika gaji naik, saya akan membeli rumah baru. Jika penghasilan lebih kecil daripada
pengeluaran, saya akan memperbaiki rumah lama. Pada saat ini, saya tidak membeli
rumah baru atau tidak memperbaiki rumah lama. Simpulan yang paling tepat adalah
sebagai berikut…..
A. Saat ini, gaji saya tidak naik sehingga penghasilan kurang
B. Saat ini, penghasilan saya lebih besar daripada pengeluaran meskipun gaji naik
C. Saat ini, pengeluaran saya lebih bear daripada gaji saya dan gaji tidak naik
D. Saat ini, saya menunda pembelian rumah setelah memperbaiki rumah lama
E. Saat ini, gaji saya naik atau penghasilan saya tidak lebih kecil daripada pengeluaran
Penjelasan:
P1: Jika gaji naik (P), saya akan membeli rumah baru (Q)
P2: .Jika penghasilan lebih kecil daripada pengeluaran (R), saya akan memperbaiki rumah lama.
(S)
P3: Pada saat ini, saya tidak membeli rumah baru (~ Q) atau tidak memperbaiki rumah lama (~S)
Maka kesimpulannya (~P atau ~R). yang paling sesuai dari pilihan jawaban adalah E.
Karena pernyataan menggunakan atau, maka salah satu salah masih BENAR.
INGAT ‘ATAU’ Bisa benar salah satu.

7. Semua peserta UTBK wajib memakai kemeja putih. Beberapa yang hadir di lokasi ujian
tidak memakai kemeja putih. Berdasarkan dua pernyataan diatas, simpulan yang paling
tepat adalah sebagai berikut…
A. Beberapa yang memakai kemeja putih bukan peserta UTBK
B. Beberapa yang hadir di lokasi ujian tidak membaca peraturan
C. Beberapa yang hadir dilokasi ujian bukan peserta UTBK
D. Semua peserta UTBK memakai kemeja putih
E. Semua yang memakai kemeja putih adalah peserta UTBK
Penjelasan:
P1: Semua peserta UTBK (P) wajib memakai kemeja putih (Q)
P2: Beberapa yang hadir di lokasi ujian(R) tidak memakai kemeja putih (~Q)
K: Beberapa yang hadir di lokasi (R) ujian bukan peserta UTBK (~P) (C)

8. Di rumah sakit, semua perawat berbaju hijau dan ber-IDCard. Supri ada di rumah sakit, ia
tidak berbaju hijau tetapi ber-IDCard.
A. Supri seorang perawat yang tidak berbaju tidak hijau.
B. Supri bukan seorang perawat yang ber-IDCard.
C. Supri bukan seorang perawat yang berbaju hijau.
D. Supri bukan seorang perawat.
E. Supri seorang perawat yang tidak ber-IDCard dan tidak berbaju hijau.
Penjelasan:
INGAT! Kata ‘dan’ harus benar keduanya. Maka ketika salah satu tidak ada makan peryataan
tersebut tidak benar.
Seorang perawat berbaju hujau dan ber ID card. Supri tidak berbaju hijau. Maka Supri bukan
seorang perawat (D)

9. … … QRX, STW, UVV, WXU, YZT


A. UPY dan OPQ D. MNR dan OPS
B. MNA dan PQR E. PQZ dan QRY
C. MNZ dan OPY
Penjelasan
… … QRX, STW, UVV, WXU, YZT
Urutkan dari kanan ke kiri:
Dua huruf pertama (Mundur) YZ WX UV ST QR maka selanjutnya OP MN
Satu huruf terakhir (Maju): T U V W X mmaka selanjutnya Y Z

10. 6 3 9 36 _ 24 96 48

A. 30
B. 16
C. 33
D. 24
E. 18
Penjelasan:
6 3 9 36 _ 24 96 48

:2 +6 x4 :2 +6 x4 :2
PEMBAHASAN PBM TO 3

11. Jawaban D

Gagasan utama Bacaan 1 adalah pembangunan terminal wisata sebagai pendorong kebangkitan
pariwisata Kota Sukabumi. Namun, opsi D membahas minimnya wisata alam yang terdapat di Kota
Sukabumi. Pahami juga maksud kalimat (10)!

12. Jawaban C
A. Penulisan kata terminal Sudirman seharusnya ditulis dengan huruf kapital sebagai bagian
nama diri, yakni sebagai nama tempat.
B. Penulisan Cagar Budaya, Museum, Keraton dan Candi seharusnya ditulis dengan
huruf nonkapital karena bukan nama diri.
C. Sudah benar karena kata Gubenur pada kalimat (9) merujuk pada kata sapaan.
Uji dengan mengganti kata Gubernur dengan nama orang!
D. Penulisan museum pegadaian seharusnya dengan huruf kapital karena nama diri.
E. Penulisan Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata seharusnya ditulis dengan
huruf nonkapital karena bukan nama resmi lembaga.

13. Jawaban B
A. Kata di tata seharusnya ditulis serangkai karena merupakan kata kerja (uji dengan me-)
B. Penulisan kawasan pecinan sudah benar karena bukan bagian nama diri, yakni bukan nama
tempat.
C. Kata mempunyai merupakan kata baku.
D. Penulisan daya-ungkit tidak perlu ditulis menggunakan tanda hubung. Kata tersebut
merupakan gabungan kata yang seharusnya ditulis terpisah.
E. Kata di sebelum kata massa pandemi diubah menjadi kata pada karena konteks kalimatnya
bermakna waktu.

14. Jawaban A

Kata cemilan seharusnya camilan; kata heritage seharusnya ditulis cetak miring karena kata asing;
kata vihara seharusnya wihara; dan kata massa seharusnya ditulis masa karena berbeda konteks
kalimatnya.

15. Jawaban A

Penulisan angka 2 pada kalimat (4), angka 13 pada kalimat (6), angka 2 pada kalimat (9), dan
angka 3 pada kalimat (11) menyatakan bilangan jumlah yang terdiri dari satu kata. Karena itu,
penulisannya harus ditulis menggunakan kata.
16. Jawaban E

Penulisan Kemendagri dan Kemenkeu merupakan akronim nama diri (nama lembaga). Seharusnya
ditulis dengan huruf kapital.

17. Jawaban E

Kata non pada penulisan non pemerintah merupakan bentuk terikat yang berupa unsur
gabungan kata yang dipakai dalam kombinasi. Penulisan bentuk terikat tersebut harus ditulis
serangkai.

18. Jawaban C

Penulisan kata Bos tidak perlu ditulis cetak miring karena termasuk kata serapan. Penulisan kata
bekerja pun sudah benar karena merupakan perubahan bentuk afiks dari ber-.

19. Jawaban B

Penggunaan kata sambung yang tepat adalah mulai/dari…hingga/sampai

20. Jawaban A

Kata fokus merupakan kata serapan sehingga tidak perlu bercetak miring. Penulisan kata
memengaruhi juga sudah tepat karena merupakan peluluhan/peleburan dari imbuhan me- yang
mendapat kata pengaruh.

PEMBAHASAN PPU TO 3

21. Jawaban C

Makna kata menempatkan adalah memberi. Yang tidak setipe adalah kata mengirimkan karena
mempunyai makna menyampaikan.

22. Jawaban A

Pilihan kata tugas yang tepat adalah baik…maupun.


TRY OUT KE 3 Bahasa Inggris
Lichens are complex associations between certain fungi and certain algae. The lichen itself is not an
organism; rather it is the morphological and biochemical product of the association. Neither a fungus nor an
alga alone can produce a lichen.

People often thought that such an association was mutualistic. Then a research was done to study
how the two components of lichens related. The result of the experiment proved that their relationship was
not mutualistic. It was one-sided. The fungus used the alga for its self-benefit.

As heterotrophic organisms, fungi depend upon the algae to supply their foods. Up to ninety percent
of foods autotrophically made by the green algal cells through photosynthesis are transferred to the fungi.
It is clear that fungi take the beneficial side. One organism parasitises the other.

Lichens are hardy. They grow in many harsh habitats and are pioneers in really hostile environments
where only few other organisms can live. They have been known to grow endolithically, having been
discovered thriving inside of rocks in Antarctica. Several kinds of insects glue lichens to their exoskeletons
for camouflage. Many species of birds use lichens as building materials for nests. Humans have used lichens
for dyes and antibiotics.

23. It can be inferred from paragraph 1 that___.


A. Fungi and algae are inanimate things
B. Lichens pave the way for algae and fungi to come into being
C. Lichens need algae for food
D. Lichen’s existence is not determined by any relationship between fungi and algae
E. Without an association between fungi and algae, it is impossible for a lichen to exist
24. Paragraphs 2 and 3 are related in that ____
A. paragraph 2 reiterates the result of the research concerning the association between fungi and
algae; paragraph 3 denies the parasitism in the association of fungi and algae
B. paragraph 2 describes the result of the research concerning the association between fungi and
algae; paragraph 3 clarifies the parasitism of fungi over algae
C. paragraph 2 tells about the disassociation between fungi and algae; paragraph 3 confirms the
parasitism of algae over fungi
D. paragraph 2 opposes the result of the research concerning the association between fungi and
algae; paragraph 3 questions the parasitism of fungi over algae
E. paragraph 2 describes the simplicity of the association between fungi and algae; paragraph 3
says that algae parasitise fungi
25. How is paragraph 4 organized?
A. the hardiness of the lichen is stated and exemplified, followed by listing its uses for other species
B. the habitat of lichen is specified, continued by quantifying its strength
C. lichen’s multiuse is emphasized, concluded by specifying its hardiness
D. lichen’s multifunction is quantified, followed by describing its carnivorousness toward other
organisms
E. algal cells are exemplified, followed by stating their parasitism over fungi
26. The word “It” in “It was one-sided” (line 3 of paragraph 2) refers to ___
A. any relationship of things
B. the two components of lichen
C. the association between fungi and algae
D. the relationship between lichens and fungi
E. the morphological and biochemical products
27. The sentence “… fungi depend upon the algae to supply their food …” (line 1 of paragraph 3) can best
be restated by which of the following?
A. Despite the absence of supply from algae, fungus can produce its food
B. Fungi cannot obtain food independently
C. Without using algae to provide their foods, they are sufficient for fungi
D. The ecosystem is full of organisms
E. Fungi do not lack of food even without any supply from algae

Pertanyaan-pertanyaan berikut tidak berhubungan dengan teks bacaan di atas

28. By the time the archaeologists return to B. discourse


the site, they ___ the research for 3 C. will be discussing
months. D. will be discussed
A. do E. are discussed
B. will have been doing 30. The young travellers ___a new route for
C. will do their trip to the mysterious town in the
D. will be doers next two days.
E. are done A. take
29. The famed historian ___ her new theory B. to take
about the lost kingdom at 10.30 C. are taken
tomorrow at the university D. will take
A. discussing E. taken

THE ANSWER-KEY OF TRY OUT 3


23. E 27. B
24. B 28. B
25. A 29. C
26. C 30. D

KISI KISI T.O 3 BAHASA INGGRIS


READING/pada modul Bahasa Inggris
1. No. 8 hal. 100
2. No. 7 hal. 124
3. No. 11 hal 110 dan E 1. EXERCISE hal 47-48
4. E 1. EXERCISE: Hal. 16 – 17
5. No. 8 hal 116

STRUCTURE/pada modul Bahasa Inggris


6 s/d 8 :

Pada Tabel FUTURE TENSE : no 12 Hal. 132

No. 13, 12 halaman 134

PEMBAHASAN T.O 3 BAHASA INGGRIS


READING/BACAAN:
(23).JAWABAN: E. Without an association between fungi and algae, it is impossible for a
lichen to exist
TYPE PERTANYAAN: INFERENCE (TERSIRAT)

PEMBAHASAN: Pertanyaan “ .. can be inferred “ artinya “ tersirat bahwa…”. Di


paragraph 1 penulis menyatakan bahwa lichen adalah akibat dari suatu asosiasi antara fungi
dan alga. Itu artinya bahwa tanpa adanya suatu asossiasi antara fungi and alga, tidak
mungkin ada lichen tersebut. Itu sebabnya E. yang dipilih sebagai jawaban.

(24).JAWABAN: B. paragraph 2 describes the result of the research concerning the


association between fungi and algae; paragraph 3 clarifies the parasitism of fungi over algae
TYPE PERTANYAAN: RELATION OF TWO PARAGRAPHS (hubungan 2 paragraf)
PEMBAHASAN: Hubungan antara 2 paragraf artinya menyatakan inti dari 2 paragraph
yang ditanya tersebut. Paragraph 2 menyebutkan hasil dari riset itu dan paragraph 3 lebih
menklarifikasi keparasitan fungi atas alga. Sehingga dipilih B sebagai jawaban.
(25). JAWABAN: A. the hardiness of the lichen is stated and exemplified, followed by listing
its uses for other species

TYPE PERTANYAAN: ORGANIZATION OF THE PARAGRAPH (organisasi ide paragraf)

PEMBAHASAN: organisasi ide paragraph artinya bagaimana penulis menata susunan


penyampaian ide-ide tersebut pada paragraph. Pada paragraph 4 ini, pertama disebutkan
ketangguhan dari lichens. Dan selanjutnya diberi contoh ketangguhannya bisa menerobos
masuk ke dalam batu karang. Diakhiri dengan kebergunaannya kepada berbagai spesis
lainnya. Sehingga dipilih A. sebagai jawaban.
(26).JAWABAN: C. the association between fungus and alga
TYPE PERTANYAAN: REFERENCE (referensi kata)
PEMBAHASAN: pertanyaan referensi kata “…refers to” bermaksud agar anda
menemukan ke kata apa / atau ke ide apa kata yang ditanya itu bereferensi. Kata ganti “It..”
yang ditanya tersebut bereferensi terhadap hubungan antara fungi dan alga. Dengan
demikian dipilih C. sebagai jawaban.
(27). JAWABAN: B. Fungi cannot obtain food independently
TYPE PERTANYAAN: RESTATEMENT (pernyataan ulang)
PEMBAHASAN: pernyataan ulang artinya meminta anda menyatakan ulang suatu kalimat
dengan ekspressi yang mungkin sedikit berbeda tetapi tetap mengandung makna utama
dari kalimat yang dinyatakan ulang tadi. Kalimat yang ditanya tersebut menyatakan bahwa
fungi bergantung sepenuhnya pada alga untuk memperoleh makanan. Itu sama artinya
dengan bahwa : fungi tidak dapat memperoleh makanannya sendiri secara mandiri atau
independen. Sehingga dilih B sebagai jawaban.

STRUCTURE/STRUKTUR
(28). JAWABAN: B. will have been doing
TYPE PERTANYAAN: BY THE TIME S V-1, S WILL HAVE BEEN V-ING + FOR …
PEMBAHASAN: Bentuk soal adalah sbb : By the time the archaeologists return to the site,
they ___ the research for 3 months. Menurut pola kalimat di atas, jika anak kalimat
(subordinate clause-nya) dimulai dengan By the time S + V-1, dan kalimat utama/main
clause-nya disertai dgn. keterangan durasi waktu FOR, maka kalimat utama tsb.
menggunakan FUTURE PERFECT CONTINOUS tense. Itulah sebabnya B. yang dipilih sebagai
jawaban.
(29). JAWABAN: B. will be discussing
TYPE PERTANYAAN: S WILL BE V-ING AT … O’CLOCK
PEMBAHASAN: Bentuk soal adalah sbb : The famed historian ___ her new theory about the
lost kingdom at 10.30 tomorrow at the university. Menurut pola kalimat di atas, jika kalimat
memberikan jam secara spesifik di waktu yang akan datang, maka digunakan FUTURE
CONTINUOUS. Pada pertanyaan ini, jamnya disebut secara rinci untuk esok hari. Itulah
sebabnya dipilih C. sebagai jawaban. .
(30). JAWABAN: D. will take
TYPE PERTANYAAN: S WILL V-1 IN THE NEXT … (future)

PEMBAHASAN: Bentuk soal adalah sbb : The young travellers ___a new route for their trip
to the mysterious town in the next two days. Menurut pola kalimat di atas, jika keterangan
waktu kalimat adalah nanti/next dll. maka digunakanlah FUTURE TENSE. Keterangan waktu
soal ini adalah “ in the next two days/dua hari lagi= nanti “. Sehingga dipilih D (Future Tense).
sebagai jawaban.
REGULER
Try Out
Pengetahuan Kuantitatif
3
SOAL PEMBAHASAN

31. Panjang rusuk kubus 𝐴𝐵𝐶𝐷. 𝐸𝐹𝐺𝐻 di bawah ini 31. 𝐻 𝐺 𝐺


adalah 2 cm.
𝐻 𝐺 𝐸 2√2 cm
𝐹
𝐷 𝐶
𝐸 𝐹 𝐴 𝐷
𝐷 𝐶 𝐴 𝐵

𝐴 𝐵 Jarak titik 𝐺 ke garis 𝐴𝐷 sama dengan panjang garis


𝐺𝐷 (diagonal sisi), yaitu 2√2 cm
Jarak titik 𝐺 ke garis 𝐴𝐷 adalah ….
(A) 2√2 cm
(B) 3 cm
(C) 2√3 cm
(D) 3,5 cm
(E) 2√5 cm Kunci: A

32. Randy menjadi magang di sebuah perusahaan 32. Bekerja paling sedikit 4 jam dan wajib menyortir
selama 3 hari. Jenis pekerjaan dan upah untuk barang di gudang minimum 1 jam
magang pada perusahaan tersebut adalah
Tabel pendapatan minimum
sebagai berikut:

Upah per jam (Rp) Jenis Selasa Rabu Kamis


Jenis pekerjaan pekerjaan
Selasa Rabu Kamis
Menyortir 40.000 50.000 30.000
Menyortir 40.000 50.000 30.000 barang di ×1= ×1= ×4=
barang di gudang
gudang 40.000 50.000 120.000

Mencatat 30.000 40.000 50.000 Mencatat 30.000 40.000 50.000


persediaan persediaan ×3= ×0= ×0=
barang di barang di
90.000 0 0
gudang gudang

Mengawasi 50.000 30.000 40.000 Mengawasi 50.000 30.000 40.000


pengiriman pengiriman ×0= ×3= ×0=
barang barang
0 90.000 0
Pendapatan 130.000 140.000 120.000
Dalam satu hari Randy harus bekerja paling minimal per
sedikit 4 jam dan wajib menyortir barang di hari
gudang minimum 1 jam. Pendapatan minimal
Randy selama menjadi magang adalah …. Pendapatan minimal Randy selama menjadi magang
(A) Rp380.000 adalah

(B) Rp390.000 Rp130.000+Rp140.000+Rp120.000= Rp390.000


(C) Rp420.000
(D) Rp430.000
(E) Rp450.000 Kunci: B

Prosus INTEN – T.A. 2021/2022


33. Diketahui lim 𝑎
33. 𝑥→∞ (2𝑥 − 3 − √(𝑎 + 1)𝑥 2 − 3𝑏𝑥 − 5) = −
𝑏
lim 𝑎
𝑥→∞ (2𝑥 − 3 − √(𝑎 + 1)𝑥 2 − 3𝑏𝑥 − 5) = − lim 𝑎
𝑎
𝑏 𝑥→∞ (√(2𝑥 − 3)2 − √(𝑎 + 1)𝑥 2 − 3𝑏𝑥 − 5) = −
𝑏
dengan adalah bilangan riil. Nilai 𝑏 = ⋯.
𝑏 =
(A) 8
(B) 7
(C) 5
(D) 3
(E) 2 Kunci: E

34. Semua pasangan (𝑝, 𝑞) dengan 𝑝 dan 𝑞 adalah lim 𝑝𝑥−5


34. 𝑥→3 4𝑥−10 = 𝑞 → 3𝑝 − 5 = 2𝑞
anggota dari {−3, 0, 2, 3, 6} memenuhi Pasangan (𝑝, 𝑞) yang memenuhi persamaan
lim 𝑝𝑥−5
𝑥→3 4𝑥−10 = 𝑞. Hubungan yang benar adalah …. 3𝑝 − 5 = 2𝑞
2
(A) 𝑝 − 𝑞 = 27 2 dengan 𝑝 dan 𝑞 adalah anggota dari {−3, 0, 2, 3, 6}
(B) 2𝑝 + 𝑞 = 2 adalah 𝑝 = 3 dan 𝑞 = 2

(C) 3𝑝 − 2𝑞 = 4
(D) 4𝑝 − 3𝑞 = 6
(E) 𝑝𝑞 = 2𝑝 + 7 Kunci: D

35. Garis singgung fungsi 𝑓(𝑥) = 𝑝𝑥 2 − 𝑞𝑥 − 2 di 35. Garis singgung fungsi 𝑓(𝑥) = 𝑝𝑥 2 − 𝑞𝑥 − 2 di titik
titik (−1, −1) sejajar dengan garis 𝑦 = 0. Hasil (−1, −1) → 𝑝 + 𝑞 = 1 … (1)
dari 𝑝 − 𝑞 = ⋯ . Garis singgung di titik (−1, −1) sejajar dengan garis
(A) 1 𝑦=0 → 𝑚=0
(B) −1 𝑓 ′ (−1) = 0
(C) −3 −2𝑝 − 𝑞 = 0 … (2)
(D) −4 Eliminasi pers. (1) dan (2)
(E) −5 Kunci: C

36. Diketahui lima bilangan dengan jumlah setiap 36. Misal kelima bilangan adalah 𝑎, 𝑏, 𝑐, 𝑑, dan 𝑒
empat bilangan di antaranya adalah 67, 76, 79, 𝑎 + 𝑏 + 𝑐 + 𝑑 = 67 … (1)
82 dan 84.
𝑎 + 𝑏 + 𝑐 + 𝑒 = 76
Berdasarkan informasi di atas banyak
𝑎 + 𝑏 + 𝑑 + 𝑒 = 79
pernyataan yang pasti benar ada ….
𝑎 + 𝑐 + 𝑑 + 𝑒 = 82
(1) bilangan terkecil adalah 13
𝑏 + 𝑐 + 𝑑 + 𝑒 = 84 … (2)
(2) rata-rata kelima bilangan adalah 20 +
(3) median kelima bilangan adalah 12 4(𝑎 + 𝑏 + 𝑐 + 𝑑 + 𝑒) = 388

(4) jangkauan kelima bilangan adalah 17 𝑎 + 𝑏 + 𝑐 + 𝑑 + 𝑒 = 97 … (3)


Rata-rata = 19,4

(A) 0 Bilangan terbesar : pers. (3) – pers. (1) = 30

(B) 1 Bilangan terkecil : pers. (3) – pers. (2) = 13



(C) 2 Jangkauan = 17
(D) 3 Median ≥ bilangan terkecil
(E) 4 Kunci: C

Prosus INTEN – T.A. 2021/2022


37. Diketahui fungsi 𝑓(𝑥) = −𝑥 3 + 𝑥 2 + 5𝑥 + 3. 37. 𝑓(𝑥) = −𝑥 3 + 𝑥 2 + 5𝑥 + 3 → melalui titik (0,3)
Pernyataan yang benar adalah .... 𝑓 ′ (𝑥) = −3𝑥 2 + 2𝑥 + 5
(1) mencapai maksimum lokal di 𝑥 = −1 dan = −(𝑥 + 1)(3𝑥 − 5)
5
minimum lokal di 𝑥 =
3
(2) naik untuk 0 < 𝑥 < 1
tanda 𝑓′(𝑥) − − − +++ −−−
(3) melalui titik (0, 8)
(4) turun untuk 𝑥 ≥ 2 −1 5Τ3
Minimum lokal (relatif) di 𝑥 = −1
(A) (1), (2), dan (3) SAJA yang benar 5
Maksimum lokal (relatif) di 𝑥 =
3
(B) (1) dan (3) SAJA yang benar 5
Turun untuk interval 𝑥 < −1 atau 𝑥 >
(C) (2) dan (4) SAJA yang benar 3
5
(D) HANYA (4) yang benar Naik untuk interval −1 < 𝑥 <
3
(E) SEMUA pilihan benar Kunci: C

38. Diketahui prisma 𝐴𝐵𝐶𝐷. 𝐸𝐹𝐺𝐻 dengan 38. 𝐴𝐵 ∶ 𝐵𝐶 ∶ 𝐶𝐺 = 2 ∶ 3 ∶ 6


𝐴𝐵 ∶ 𝐵𝐶 ∶ 𝐶𝐺 = 2 ∶ 3 ∶ 6 dan jarak titik 𝐴 ke 𝐺 = 2𝑎 ∶ 3𝑎 ∶ 6𝑎
sama dengan 14 cm.
𝐴𝐺 = √𝐴𝐵2 + 𝐵𝐶 2 + 𝐶𝐺 2
𝐻 𝐺
14 = √(2𝑎)2 + (3𝑎)2 + (6𝑎)2
14 = 7𝑎 → 𝑎=2
𝐸 𝐹 𝐴𝐵 = 4 cm, 𝐵𝐶 = 6 cm, 𝐶𝐺 = 12 cm
𝐻 𝐺
𝐷 𝐶

𝐸 𝐹
𝐴 𝐵

Manakah hubungan yang benar antara kuantitas 𝐷 𝐶


𝑃 dan 𝑄 berikut berdasarkan informasi yang
diberikan?
𝑃 𝑄 𝐴 𝐵
288 cm2 Luas permukaan Luas permukaan prisma =
prisma

(A) 𝑃 > 𝑄
(B) 𝑄 > 𝑃
(C) 𝑃 = 𝑄
(D) Informasi yang diberikan tidak cukup untuk Kunci: C
memutuskan salah satu dari tiga pilihan di
atas

Prosus INTEN – T.A. 2021/2022


39. Jika 𝑝 dan 𝑞 bilangan riil, apakah 𝑝𝑞 positif? 39. Apakah 𝑝𝑞 positif?
Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) berikut (1) (𝑝 + 𝑞)2 < (𝑝 − 𝑞)2
cukup untuk menjawab pertanyaan tersebut? 𝑝2 + 𝑞 2 + 2𝑝𝑞 < 𝑝2 + 𝑞 2 − 2𝑝𝑞
2 2
(1) (𝑝 + 𝑞) < (𝑝 − 𝑞) 4𝑝𝑞 < 0
(2) 𝑝2 𝑞 2 > 0 𝑝𝑞 < 0 → 𝑝𝑞 tidak positif
Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab
(A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk pertanyaan
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
(2) SAJA tidak cukup.
(2) 𝑝2 𝑞 2 > 0
(B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk
(𝑝𝑞)2 > 0
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
(1) SAJA tidak cukup. 𝑝𝑞 < 0 atau 𝑝𝑞 > 0
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup 𝑝𝑞 tidak positif atau 𝑝𝑞 positif
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU Pernyataan (2) SAJA tidak cukup untuk
pernyataan SAJA tidak cukup. menjawab pertanyaan
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan dan pernyataan (2)
SAJA cukup.
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak Kunci: A
cukup untuk menjawab pertanyaan.

40. Diketahui garis ℎ dan 𝑘 berpotongan di titik 40. Berapakah gradien garis ℎ?
(4, −2). Garis ℎ dan 𝑘 berpotongan di titik (4, −2).
Berapakah gradien garis ℎ? (1) Garis ℎ tegak lurus terhadap garis 𝑘
Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) berikut Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab
cukup untuk menjawab pertanyaan tersebut? pertanyaan
(1) Garis ℎ tegak lurus terhadap garis 𝑘
(2) Garis 𝑘 melalui (1, 3) (2) Garis 𝑘 melalui (1,3)
Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab
pertanyaan
(A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
(2) SAJA tidak cukup. Pernyataan (1) dan (2)
(B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk Garis 𝑘 melalui titik (1,3) dan tegak lurus terhadap
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan garis ℎ.
(1) SAJA tidak cukup. 𝑦
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU
pernyataan SAJA tidak cukup. (1,3)
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
menjawab pertanyaan dan pernyataan (2) ℎ
SAJA cukup. 𝑥
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak
cukup untuk menjawab pertanyaan. (4, −2)

𝑘
Kunci: C

Prosus INTEN – T.A. 2021/2022


PEMBAHASAN SEJARAH TO-3

41. Jawaban B 2. menghapus dwi fungsi ABRI


Pada tanggal 13 Desember 1957, P.M Djuanda 3. memisahkan TNI dan POLRI
menyatakan deklarasi yang dikenal “Deklarasi 4. Mengubah nama Irian Jaya menjadi Papua
Djuanda”. Isi pokok deklarasi tersebut 5. menetapkan Konghucu sebagai agama
adalah…. resmi di Indonesia
Pembahasan: 6. menetapkan IMLEK sebagai hari libur
Deklarasi Djuanda, Yang dilaksanakan pada nasional
tanggal 13 Desember 1957 merupakan 7. membentuk Dewan Ekonomi Nasional
deklarasi perubahan batas laut teritorial (DEN)
Indonesia dari 3 Mil menjadi 12 Mil. Penentuan 45. Jawaban C
batas-batas perairan nasional didasarkan pada Pada tanggal 3 Mei 1964, Soekarno
prinsip wawasan nusantara/Archipleago mengeluarkan Dwikora. Berikut ini yang
Principle. Isi pokok dari deklarasi tersebut merupakan isi dari Dwikora adalah…
adalah pernyataan bahwa laut-laut antar pulau Pembahasan:
diseluruh perairan Indonesia merupakan Konfrontasi Dengan Malaysia
wilayah integral Indonesia. Pembentukan negara persemakmuran di
42. Jawaban E Malaysia menurut Presiden Soekarno adalah
Dalam masa Demokrasi Liberal, usia kabinet Nekolim.
relative singkat. Penyebab kabinet Sukiman Dalam rangka konfrontasi dengan Malaysia
jatuh adalah… Soekarno mengeluarkan Dwikora (3 Mei 1964).
Pembahasan: 1. Perhebat ketahanan revolusi Indonesia
Penyebab jatuhnya kabinet Sukiman adalah 2. Gagalkan pembentukan negara
Penandatangan Mutual Security Act (MSA). persemakmuran Malaysia dengan
MSA adalah bantuan ekonomi dan militer dari membantu perjuangan revolusioner rakyat
AS untuk negara-negara berkembang. Malaya, Singapura, Sabah, Serawak dan
Penandatanganan bantuan tersebut Brunai
menghianati politik luar negeri Bebas Aktif. 46. Jawaban A
43. Jawaban A TAP MPRS, tentang pencabutan kekuasaan
Dalam aksi mahasiswa yang terjadi tanggal 12 pemerintah negara dari Presiden Soekarno dan
Mei 1998, empat mahasiswa gugur tertembak. mengangkat Soeharto sebagai pelaksana
Keempat mahasiswa tersebut adalah, kecuali… pemerintahan adalah…
Pembahasan: Pembahasan:
Keempat mahasiswa yang tewas tersebut 1. TAP MPRS IX/MPRS/1966
adalah.. Pengukuhan Soeharto sebagai pengemban
1. Heri Hertanto SUPERSEMAR
2. Elang Mulia 2. TAP MPRS XX/MPRS/1966
3. Hafidzin Royan Pahlawan Reformasi Pelurusan kembali tertib konstitusi
4. Hendriawan 3. TAP MPRS XXV/MPRS/1966
44. Jawaban E Larangan ajaran komunis, Marxisem dan
Nama Irian Jaya berubah menjadi Papua leninisme di Indonesia
terjadi pada masa pemerintahan… 4. TAP MPRS XXXIII/MPRS/1967
Pembahasan: Pencabutan kekuasaan pemerintahan
Kebijakan pada masa Abdurrahman Wahid negara dari Presiden Soekarno dan
1. membubarkan Departemen sosial dan mengangkat Soeharto sebagai pelaksana
penerangan pemerintahan
5. TAP MPRS XLIV/MPRS/1968
Pengangkatan Soeharto menjadi presiden 49. Jawaban B
Republik Indonesia Pada pertemputan Laut Aru, 15 Januari 1962,
47. Jawaban D gugur salah seorang pemimpin ALRI, yaitu…
Agresi Militer Belanda I tanggal 27 Juli 1947 Pembahasan:
merupakan bukti atas sikap Belanda yang Dalam rangka pembebasan Irian Barat pada 2
tidak terpuji karena menghianati isi Januari 1962, dibentuk Komando Mandala
perundingan… dengan panglimanya Brigjen Soeharto.
Pembahasan: Fase Serangan:
Agresi Militer I merupakan penghianatan - Fase Infiltrasi (1962): Penyusupan
Belanda terhadap perjanjian Linggarjati - Fase Eksploitasi (1963): Serangan Terbuka
48. Jawaban C - Fase Konsolidasi (1964): Menegakkan
Daerah-daerah berikut merupakan tempat kedaulatan di tanah Papua
terjadinya pemberontakan DI/TII, kecuali… Pada tanggal 15 Januari 1962 terjadi
Pembahasan: Pertempuran Laut Aru. Dalam pertempuran
a. DI/TII Jawa Barat tersebut, Kapal Macan Tutul tenggelam yang
Pemimpin: Kartosuwiryo menewaskan Laksamana Yos Sudarso dan
Latar Belakang: Kecewa terhadap Kapten Wiratno.
perjanjian Renville 50. Jawaban: D
b. DI/TII Jawa Tengah Hakekat Proklamasi adalah…
Pemimpin: Amir Fatah Pembahasan:
Latar Belakang: Kecewa terhadap Hakekat Proklamasi adalah Penjebolan Hukum
perjanjian Renville dan menyatakan Kolonial dan awal berlakuknya Hukum
mendukung NII dan Jawa Tengah bagian Nasional.
dari NII
c. DI/TII Sulawesi Selatan
Pemimpin: Kahar Muzakar
Latar Belakang: Kecewa terhadap
pemerintah pusat, atas ditolaknya
Kelompok Gerilyawan Sulawesi Selatan
masuk APRIS.
d. DI/TII Aceh
Pemimpin: Daud Beureuh
Latar Belakang: kecewa diturunkannya
status aceh dari daerah tingkat I (Provinsi)
menjadi daerah tingkat II (Kabupaten)
dibawah Sumatera Utara serta
dihapuskannya status Aceh sebagai
daerah istimewa.
e. DI/TII Kalimantan Selatan
Pemimpin: Ibnu Hajar
Latar Belakang: menolak kehadiran TNI
dari Jawa yang dianggap mengancam
KNIL dan Jawanisasi.
PEMBAHASAN TRYOUT 3 PROSUS INTEN
51. Jenis Desa

A. Desa Tradisional/ Pra Desa

Ciri :

1. Daerah terisolasi
2. Sangat tergantung kepada alam
3. Food Gathering ( mengumpulkan makanan dari alam )
4. Nomaden
5. Tidak ada fasilitas Pendidikan dan kesehatan

B. Desa Swadaya

Ciri :

1. Masih tergantung kepada alam


2. Infrastruktur sulit
3. Maden
4. Interaksi dengan daerah luar kecil
5. Hasil pertanian sebagian besar dikonsumsi sendiri
6. Adanya sistem barter hasil pertanian
7. Fasilitas kesehatan dan Pendidikan belum memadai

C. Desa Swakarya

Ciri :

1. Infrastruktur sudah lancar


2. Fasilitas Pendidikan dan Kesehatan sudah baik
3. Interaksi kegiatan ekonomi mulai berkembang ( adanya kegiatan perdagangan )
4. Sistem pemerintahan mulai teratur

D. Desa Swasembada

Ciri :

1. Otonomi daerah ( daerah dapat memenuhi kebutuhan masyarakatnya )


2. Fasilitas infrtastruktur lancar dan teratur
3. Kegiatan ekonomi berkembang ke arah industri
4. Fasilitas Pendidikan dan Kesehatan baik
KUNCI : B
52. . Unsur interpretasi citra, yang meliputi tiga aspek, yaitu :

( A ) Aspek spektral, meliputi :

1. Rona ( Tone )
Rona adalah tingkat kegelapan atau tingkat kecerahan objek pada citra. Hal ini lebih dipengaruhi
oleh banyak/sedikitnya sinar dan sifat obyek
2. Warna
Warna adalah wujud yang tampak oleh mata dengan menggunakan spektrum sempit, lebih
sempit dari spektrum nyata.

( B ) Aspek Temporal, meliputi :

1. Umur
2. Waktu

( C ) Aspek spasial, meliputi :

1. Tekstur
Tekstur adalah frekuensi perubahan rona pada citra yang dinyatakan dalam bentuk kasar, sedang,
dan halus
2. Bentuk
Bentuk adalah atribut yang jelas sehingga banyak objek yang dapat dikenali berdasarkan
bentuknya
3. Bayangan
Bayangan bersifat menyembunyikan detail objek yang berada di daerah gelap
4. Situs
Situs adalah letak suatu objek terhadap objek lain di sekitarnya
5. Pola
Pola merupakan suatu keteraturan pada suatu objek di lapangan yang tampak pada citra
6. Asosiasi
Asosiasi adalah keterkaitan antara objek yang satu dengan objek yang lainnya
7. Ukuran
Ukuran adalah ciri objek berupa jarak, luas, tinggi lereng, dan volume. Ukuran objek pada citra
berupa skala.
KUNCI : D

53. Inderaja sistem aktif


a. Dapat digunakan 24 jam
b. Sumber tenaga buatan
c. Proses dan up grade data cepat
d. Contoh : antenna, gelombang elektromagnetik , radar/sinyal, scanner, thermometer dsb

KUNCI : A
5 4. Fungsi Desa :

a. Sebagai daerah hinterland kota, merupakan sumber bahan mentah industri, pangan, tenaga
kerja ( SDM ), pusat industri kecil/kerajinan, tempat wisata/rekreasi.

b. Sebagai daerah fungsi kegiatan

c. Pelaksana pemerintahan yang terendah

KUNCI : C

55. Jenis Kota berdasarkan Tahapan Perkembangan Kota:


a. Eopolis : desa bercirikan kota
b. Polis : kota bercirikan agraris
c. Metropolis : kota berorientasi industri
d. Megapolis : gabungan beberapa kota metropolis
e. Tyranopolis : kota yang dikuasai tirani, kriminalitas, dan kemacetan – kemacetan
f. Nekropolis : menuju kota mati atau kota hancur
KUNCI : C

56. Konsep esensial geografi, antara lain :


1.Lokasi/situs :
(a) Letak Absolut : letak berdasarkan lintang bujur dan jarak ( bersifat tetap )
(b) Letak Relatif : letak berdasarkan pengaruh daerah sekitarnya ( bersifat tidak tetap )
2. Jarak ( jauh – dekat ) :
(a) jarak absolut : jarak Panjang dengan satuan meter, kilometer
(b) jarak relatif : jarak tempuh dengan satuan waktu ( waktu tempuh )
3. Morfologi : menggambarkan keadaan bentuk muka bumi
4. Diferensiasi area : perbedaan wilayah
5. Keterjangkauan : terjangkau atau tidaknya mencapai suatu tempat dilihat dari sarana
transportasi, komunikasi dan kondisi
KUNCI : B

57. Sistem Informasi Geografi adalah suatu sistem yang memasukkan-mengolah-menghasilkan data
geografis dengan sistem komputerisasi.
3 Sub Sistem SIG :
I. Input ( masukan data mentah )
II. Proses ( data )
III. Output ( keluaran data jadi )
Sumber data Sistem Informasi Geografi :
a. Data Peta
b. Data Inderaja
c. Data Badan Pusat Statistik
d. Data Teristrial
KUNCI : D
58. Unsur – unsur Peta :
a. Judul peta
b. Tahun pembuatan dan sumber peta
c. Simbol peta
d. Legenda
e. Lettering
f. Inset peta
g. Tanda orientasi dan arah mata angin
h. Tata Warna
Biru = unsur air, kedalaman
Hijau = dataran rendah, hutan
Kuning = dataran tinggi, daerah kering
Cokelat = pegunungan
i. Skala peta
j. Garis tepi
Garis ini dapat dijadikan pertolongan dam membuat peta pulau, atau suatu wilayah agar tepat
di tengah – tengahnya.
k. Garis astronomis
#. Lintang ---> perbedaan iklim
60 Lu – 110 Ls maka Indonesia ber iklim tropis
Ciri – ciri :
1. Suhu tinggi
2. Penguapan tinggi
3. Curah hujan tinggi
4. Pelapukan kimiawi
5. Hutan hujan tropis

#. Bujur --->perbedaan waktu

950 BT – 1410BT

KUNCI : A
59. Untuk memperbesar atau memperkecil peta dapat dilakukan dengan cara memperbersar atau
memperkecil skala peta, yakni
Skala peta X
1 : 240.000 diubah menjadi 1 : 60.000
Jarak C – D = 6 cm

Maka :
Jika peta diperbesar ---> skala peta makin besar ---> angka skala makin kecil
Maka skala peta X 1 : 240.000 diubah menjadi 1 : 60.000
Berarti skala peta X diperbesar 4 kali
1 : 240.000 = 1: 60.000
4
Maka C – D = 6 x 4 = 24 cm
KUNCI : C

60. Ciri – ciri Kota :


a. Land man ratio kecil
b. Patembayan/ gesselshaft
c. Kepadatan penduduk tinggi
d. Heterogen
e. Indivudalis dan materealistis
f. Norma agama dan hukum adat melonggar
g. Rasional
h. Sebagai pusat kebudayaan

KUNCI : B
PEMBAHASAN TO 3 SOSIOLOGI

1. Revolusi Prancis 14 Juli 1789 bila merupakan jalan menuju


dikaji secara sosiologis termasuk ke kebahagiaan. Jadi dalam hal ini
dalam bentuk perubahan sosial dari hedonisme merupakan paham
segi waktu yang terjadi secara cepat. untuk mencapai kesenangan
Apabila ditinjau berdasarkan hidup (bersifat sesaat).
sifatnya, revolusi Prancis termasuk
ke dalam … 3. Ketimpangan sosial akibat
A. Evolusi penimbunan pupuk di bidang
B. Dikehendaki pertanian yang dilakukan oleh
C. Pengaruhnya Luas oknum-oknum yang tidak
D. Struktural bertanggung jawab berdampak
E. Progres negatif bagi para petani dan
Jawaban: (D) masyarakat Indonesia, yaitu…
Perubahan secara struktural A. Perubahan fungsi lahan pertanian
merubah struktur pada sebuah menjadi pemukiman
masyarakat. Dalam hal ini, B. Penarikan modal bantuan
Prancis telah berubah dari sistem pemerintah akibat kegagalan
monarki absolut menjadi panen petani
republik. C. Kegagalan panen dan ancaman
ketahanan pangan
2. Modernaisasi sebagai bagian dari D. Meluasnya jaringan sindikat
perubahan sosial telah memberikan pupuk di masyarakat
dampak positif dan negatif bagi E. Turunnya harga beras dan bahan
masyarakat dimanapun berada. pangan di masyarakat
Berikut ini manakah dampak negatif Jawaban: (C)
dari modernisasi berupa gejala Maraknya aksi penimbunan
kesenangan hidup sesaat yang kerap pupuk oleh pihak yang tidak
muncul pada masyarakat? bertanggung jawab yang dapat
A. Individualisme mengakibatkan kegagalan panen
B. Sekularisme dan ancaman ketahanan pangan
C. Hedonisme bagi masyarakat merupakan
D. Konsumerisme gejala ketimpangan sosial di
E. Westernisasi masyarakat.
Jawaban: (C)
Hedon merupakan nama seorang 4. Menurunnya permukaan tanah di
filsuf di masa Yunani Kuno yang wilayah Jakarta Utara dan sekitarnya
percaya bahwa tujuan hidup yang menyebabkan air laut
manusia adalah untuk bahagia menenggelamkan areal pemukiman
maka bersenang-senang warga disebabkan oleh …
A. Pencemaran lingkungan akibat D. Tangible
limbah rumah tangga E. Sejarah
B. Banyaknya bangunan yang Jawaban: (D)
dibangun dan pembuatan sumur Banngunan candi merupakan
artesis menyebabkan permukaan arsitektural yang merupakan
tanah menjadi turun bagian dari kearifal local berupa
C. Kesenjangan sosial di tangible (fisik dan berwujud).
masyarakat
D. Hancurnya tanggul penahan air 6. Kearifan lokal yang terdapat di
laut masyarakat pada umumnya memiliki
E. Terjadinya gempa dan tsunami di ciri atau karakteristik yang mampu
Indonesia memberikan hal positif bagi
Jawaban: (B) masyarakat. Di bawah ini, manakah
Fenomena tenggelamnya Jakarta yang tidak termasuk diantaranya?
Utara merupakan tantangan dan A. Kemampuan mengakomodir
tanggungjawab bersama unsur budaya luar
msayarakat Jakarta khususnya. B. Bersifat pasif dalam bersaing
Menurunnya permukaan tanah dengan unsur budaya luar
dan naiknya permukaan air laut C. Kemampuan mengintegrasikan
menyebabkan sebagian wilayah budaya luar dengan budaya lokal
di Jakarta Utara telah terendam D. Mampu bertahan dari unsur
air. Semua ini diakibatkan karena budaya luar
semakian banyaknya gedung- E. Adanya social control terhadap
gedung dibangun dan sumur- kehidupan masyarakat
sumur di wilayah Jakarta Jawaban: (B)
menyebabkan terbentuknya Ciri atau karakteristik kearifan
rongga di dalam tanah sehingga local adalah:
permukaan tanah tidak lagi bisa  mampu mengakomodir unsur
menahan beban dan amblas. budaya luar
 mampu mengintegrasikan
5. Sejarah masa klasik Indonesia mulai budaya luar dengan budaya
terkuak dengan ditemukannya lokal
reruntuhan yang disinyalir berupa  Mampu bertahan dari unsur
bangunan candi peninggalan budaya luar
Majapahit. Dalam hal ini, reruntuhan  Adanya social control
bangunan candi merupakan bentuk terhadap kehidupan
kearifan lokal berupa … masyarakat
A. Artefaktual
B. Intangible 7. Interaksi sosial yang terjadi di
C. Tekstual masyarakat secara timbal balik memiliki
syarat sebagai proses sosialnya, E. Persaingan dan konflik
diantaranya yang benar adalah … Jawaban: (D)
A. Dilakukan minimal dua orang atau
lebih Interaksi dissosiatif atau interaksi
B. Adanya kontak sosial dan yang merugikan terdiri dari:
komunikasi sosial Kompetisi: persaingan
C. Berpedoman pada norma-norma Kontravensi: rasa benci atau
atau kaidah-kaidah yang berlaku
D. Interaksi menghasilkan bentuk- tidak suka terhadap lawan
bentuk tertentu. Konflik: pertentangan
E. Memiliki pola dalam praktiknya Soerjono Soekanto menjelaskan
Jawaban: (B) bahwa proses kontravensi selalu
Syarat interaksi sosial adalah:
muncul diantara proses sosial
Kontak sosial (sebagai awal dissosiatif lainnya yaitu
terjadinya interaksi sosial) terdiri kompetisi dan konflik.
dari dua jenis yaitu:
Kontak Primer (face to face/ tatap
9. Salah satu wujud dari proses sosial
muka).
asosiatif berupa kooperatif berikut ini
Kontak Sekunder Langsung
yang benar adalah …
(dengan menggunakan media atau
(A) Joint venture, antara orang perorangan
alat komunikasi. Contoh: telepon,
atau kelompok untuk mencapai tujuan
chat).
bersama
Kontak Sekunder Tidak
(B) Mediasi, sebagai suatu cara
Langsung (melalui perantara atau
menyelesaikan pertentangan dengan
pihak ketiga, seperti: pos/ surat,
hadirnya pihak penengah
paket, dan titip salam).
(C) Konsiliasi, dimana sebuah lembaga
mempertemukan pihak-pihak yang
Komunikasi sosial (sebagai proses
bertikai dengan mengambil keputusan
penyampaian pesan)
bersama
Unsur komunikasi diantaranya
(D) Stalmate, dimana kedua kelompok yang
adalah:
bertikai sepakat mengakhiri
- Komunikator (penyampai
permusuhannya
pesan)
(E) Kompromi, dengan jalan
- Komunikan (penerima pesan)
bermusyawarah untuk saling
- Pesan (informasi atau hal yang
mengurangi tuntutannya
akan disampaikan)
Jawaban: (A)
- Media (alat bantu komunikasi
Yang termasuk proses sosial asosiatif
jika diperlukan)
berupa kooperatif atau kerjasama
- Respon (jawaban)
adalah:
- Kerukunan (gotong royong)
8. Soerjono Soekanto menjelaskan - Koalisi (gabungan parpol)
bahwa proses sosial disosiatif berupa - Kooptasi (menerima unsure baru)
kontravensi selalu ada diantara - Joint venture (usaha patungan)
proses sosial … - Bargaining (tawar-menawar)
A. Asosiatif dan akomodatif
10. Seorang peneliti sosial yang bertindak
B. Akomodatif dan asimilatif
netral dalam hal menanggapi gejala
C. Akulturasi dan asimilasi
sosial yang muncul di masyarakat
D. Kompetisi dan konflik
dengan tidak melihat baik dan buruk
suatu gejala sosial di masyarakat
merupakan ciri sosiologi sebagai ilmu
yaitu …
A. Non Etis
B. Kumulatif
C. Teoritis
D. Empiris
E. Ilmiah
Jawaban: (A)
Ciri sosiologi sebagai ilmu:
1. Empiris: peneliti sosial
melakukan observasi/
pengamatan gejala sosial di
masyarakat.
2. Teoritis: menyusun abstraksi/
teori hasil dari observasi.
3. Kumulatif: teori baru
menyempurnakan dan
memperhalus, teori lama.
4. Non Etis: tidak melihat baik dan
buruk gejala sosial tetapi peneliti
sosial berusaha untuk
menjelaskan mengapa muncul
suatu gejala sosial di masyarakat.
PEMBAHASAN TO 3
EKONOMI

71. Tahap pencatatan akuntansi. Ajp (31 Desember)


Saldo Harta (asset ) Rp46.000.000,00 Beban penyusutan mesin (D) Rp11.100.000
1. Saat membeli perlengkapan senilai Akumulasi penyus. mesin (K) Rp11.100.000,00
Rp14.500.000,00 secara tunai maka harta
(perlengkapan) bertambah dan harta (kas) Kunci : B
berkurang.
2. Saat membeli peralatan Rp19.000.000,00 74. Neraca saldo persediaan barang dagang (D)
secara kredit maka harta (peralatan) Rp6.000.000,00
bertambah dan utang bertambah. Pada akhir periode persediaan barang dagang
Nilai asset (harta) setelah transaksi sebesar (sisa) Rp7.000.000,00
saldo asset + membeli peralatan secara kredit
( Rp46.000.000,00 + Rp19.000.000,00) Maka AJP pendekatan Ikhtisar L/R
Ikhtisar L/R (D) Rp6.000.000,00
Kunci : D Persediaan (K) Rp6.000.000,00
Persediaan (D) Rp7.000.000,00
72. Berdasarkan neraca saldo Bengkel Ombi, maka Ikhtisar L/R (K) Rp7.000.000,00
total debet :
Asuransi dibayar di muka Rp10.000.000,00 + Kunci : D
Kas Rp7.500.000,00 + Pendapatan yang masih
harus diterima Rp2.500.000,00 + Beban sewa 75. Menutup akun pendapatan (K) :
Rp12.500.000,00 + Prive Rp20.000.000,00 = Pendapatan (D)Rp20.000.000,00
Rp52.500.000,00 Ikhitisar L/R (K) Rp20.000.000,00
Kunci : B
Menutup akun beban (D) :
73. .Penyusutan per periode dengan metode garis Ikhtisar L/R (D) Rp10.500.000,00
lurus Beban Gaji (K) Rp8.000.000,00
HP  R Bbn perlengkapan (K) Rp2.500.000,00
Penyusutan =
UE Menutup akun ikhtisar L/R (laba bersih) :
Ikhitisar L/R (D) Rp9.500.000,00
Harga perolehan (HP) = harga beli + biaya Modal (K) Rp9.500.000,00
yang dikeluarkan sampai barang tersebut siap
digunakan Kunci : D
R (Residu ) : Nilai sisa
UE : Umur Ekonomis
Penyusutan per periode : =
Rp 60.500.000,00  Rp 5.000.000,00
5
= Rp11.100.000,00
76. Harga pokok penjualan (HPP) 79. Pada akhir periode akun yang tidak tampak
Unsur-unsur dalam perhitungan HPP : pada neraca saldo penutupan :
1. Persediaan barang dagang awal 1. Akun nominal
2. Pembelian 2. Akun prive
3. Beban angkut pembelian 3. Akun ikhtisar L/R
4. Retur pembelian
Setelah penutupan akun yang tampak pada
5. Potongan pembelian
neraca saldo adalah akun Riil ( harta, utang,
6. Persediaan barang dagang akhir
Modal akhir)
Yang tidak termasuk unsur HPP adalah retur
dan potongan penjualan Kunci : A

Kunci : E 80. Peran dari rumah tangga konsumen (RTK) :


1. Penawaran (penjual ) faktor produksi di pasar
77. Tarif dan Bea adalah kebijakan menetapkan input
pajak untuk barang yang masuk dari custom 2. Menerima balas jasa (imbalan) atas
area ( daerah pabean) penggunaan faktor produksi berupa sewa atas
tanah, upah atas tenaga kerja, bunga atas
Kunci : D modal, dan laba atas kewirausahaan
3. Permintaan (pembeli ) barang/jasa di pasar
78. Depresiasi adalah penurunan nilai tukar dalam
output
negeri (Rp) terhadap nilai tukar asing (US$)
karena mekanisme pasar. Kunci : B
Rp14.400/US$ menjadi Rp14.600/US$

Depresiasi rupiah terhadap US$ menyebabkan


harga barang ekspor menjadi lebih murah
untuk pasar luar negeri, yang mendorong
meningkatnya ekspor barang

Kunci : C

Anda mungkin juga menyukai