Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA SISWA

LK.3. BAB 2 Interaksi Antar Perangkat Komputer

Nama Sekolah : SMAN 1 GUBUG


Mata Pelajaran : INFORMATIKA
Hari,Tanggal : Kamis, 26 Agustus 2021
Nama Siswa : amalia zusma fadillah
Nomor Absen : 02
 Kelas : X MIPA 3

Kerjakan RANGKAIAN KEGIATAN di bawah ini...


1. Buka dan Baca Buku Paket Informatika Hal 33-...
2. Jelaskan pengertian Perangkat Keras...
 Pengertian hardwareatau perangkat keras komputer adalah semua jenis piranti atau komponen komputer
yang bagian fisiknya dapat dilihat secara kasat mata dan dirasakan langsung

3. Sebutkan 3 macam perangkat keras komputer, berikut fungsinya..


 Prosesor= pusat pengendali dan pemprosesan pada sebuah computer yg mengatur sesuai instruksi
progam dan semua aktifitas yg dilakukan dalam computer.
 RAM= adalah tempat penyimpanan sementara pada komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu
yang tetap, tidak memperdulikan letak data tersebut dalam memori atau acak.
 ROM= merupakan media yang dapat menyimpan data dan tidak akan berubah meski komputer telah
matikan secara paksa

4. Buatlah tabel berisi 12 Macam Perangkat Keras Komputer sesuai Jenis nya...

No Nama Gambar Keterangan / Fungsi


Perangkat
Keras
1 Prosesor Processor disebut juga CPU (Central Processing
Unit) adalah pusat pengendali dan pemrosesan
pada sebuah komputer yang mengatur sesuai
instruksi program dan semua aktivitas yang
dilakukan dalam komputer, sehingga processor
bisa disebut sebagai otak dari suatu komputer
2 RAM adalah tempat penyimpanan sementara pada
komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu
yang tetap, tidak memperdulikan letak data
tersebut dalam memori atau acak

3 ROM merupakan media yang dapat menyimpan data


dan tidak akan berubah meski komputer telah
matikan secara paksa

4 Harddisk merupakan memori berkapasitas besar pada


komputer yang berfungsi untuk menyimpan atau
membaca data pada komputer

5 Mouse salah satu hardware komputer yang menerima


input-an berupa gerakan, tekanan tombol (click),
dan penggulungan (scroll) yang dapat digunakan
untuk memilih teks, ikon, file, dan folder.

6 Keyboard adalah sebuah perangkat keras (hardware) pada


komputer yang berfungsi sebagai alat untuk
memasukkan data yang berupa huruf, angka dan
simbol
7 Printer adalah peranti yang menampilkan data dalam
bentuk cetakan, baik berupa teks maupun
gambar/grafik, diatas kertas

8 Monitor perangkat keras komputer yang berfungsi untuk


menampilkan hasil proses dari komputer dalam
bentuk teks, gambar, ataupun video secara
visual

9 Motherboard merupakan papan sirkuit yang menjadi rumah


bagi komponen-komponen komputer lainnya
seperti RAM, hard disk, dan prosesor.
Motherboard sendiri dalam bahasa Indonesia
dikenal dengan sebuatan papan induk.
10 VGA adalah perangkat keras yang bertanggung jawab
terhadap mengolah tampilan grafis sehingga bisa
muncul ke layar monitor. Perangkat ini juga
memiliki prosesor sendiri yang disebut dengan
GPU (Graphical Processing Unit)
11 Heatsink adalah perangkat keras yang berperan penting
dalam mengontrol panas komputer.

12 Power Supply adalah perangkat keras yang berperan sebagai


penyuplai daya ke komponen komputer lainnya
seperti prosesor, papan induk, dan VGA.
Perangkat ini bisa disebut sebagai jantung
komputer.

5. Selain yang telah di Jelaskan di tabel masih banyak perangkat keras lainnya Coba kamu cari informasi mengenai
perangkat keras berikut kemudian tulislah dalam bentuk tabel seperti diatas.
No Nama Gambar Keterangan / Fungsi
Perangkat
Keras
1 USB flash disk adalah media penyimpanan eksternal yang biasa
dimanfaatkan untuk menyimpan data secara
fleksibel atau bisa dibawa kemana-mana.
Kapasitas flashdisk sendiri beraneka ragam mulai
dari 2 GB hingga 128 GB atau lebih.
2 modem adalah perangkat keras yang mampu mengubah
sinyal digital menjadi sinyal analog dan
sebaliknya.

3 sound card piranti yang bertugas untuk pengolahan data


suara atau audio pada komputer. Mulanya sound
card ini hanya komponen pelengkap saja, namun
sekarang ini sound card sudah menjadi piranti
wajib sebagai pendukung performa komputer.

4 joystick perangkat input yang dapat digunakan untuk


mengontrol pergerakan kursor atau pointer di
perangkat komputer. Gerakan penunjuk/kursor
dikendalikan dengan menggerakkan tuas pada
joystick
5 Trackball adalah suatu perangkat keras (hardware) yang
memiliki fungsi sama dengan mouse, yaitu untuk
memilih perintah-perintah dari menu tampilan
grafis.
6 webcam merupakan jenis kamera digital yang
dihubungkan ke komputer. Perangkat keras ini
umumnya digunakan untuk mengambil video
atau gambar baik melalui maupun tanpa jaringan
internet.
7 light pen adalah suatu input device atau pointer elektronik
yang biasanya di gunakan untuk menggambar
teknis atau grafis di dalam komputer

8 TV Tuner card adalah perangkat keras yang terhubung degan


komputer yang berfungsi untuk menampilkan
siaran televisi dari berbagai macam stasiun
televisi, seperti layaknya televisi biasa.

9 Network sebuah kartu jaringan yang berguna untuk


interface mengkoneksikan komputer ke jaringan yang ada,
controller baik jaringan lokal maupun internet. Sekarang ini
/Network ada 2 jenis NIC yang beredar dipasaran yang
adapter sifatnya logis dan juga fisik.
10 LCD proyektor adalah alat untuk menampilan gambar ataupun
video pada bidang datar yang lebih lebar dan
luas, umumnya berwarna putih

6. Kelompokkan perangkat keras yang telah kamu ketahui di atas ke dalam 3 kategori yaitu perangkat input,
perangkat proses dan perangkat output. Sajikan hasilnya ke dalam tabel di bawah ini!
Perangkat Input Perangkat Proses Perangkat Output

7. Kirimkan dalam bentuk DOCX dengan nama File 21axxx_ NamaSiswa _S1LK3-Hardware.docx

8. File di kumpulkan di Teams-Assignments dan lakukan Turn in/ Kumpulkan paling lambat hari Jumat, 27 Agustus
2021

Anda mungkin juga menyukai