Anda di halaman 1dari 4

MAKALAH

FIQIH MUNAKKAHAT

“MEMAHAMI KETENTUAN MAHAR DAN PERMASALAHANYA


DALAM ISLAM”

Dosen pengampu :Dr.Muhammad Hrfin Zuhdi M.A.

Disusun Oleh :

Rifki Saeful (200204081)

Zzenal Abidin Irfan Hadi (200204062)

FAKULTAS SYARI’AH

JURUSAN ILMU FALAK DAN ASTRONOMI ISLAM

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MATARAM


KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT. yang telah melimpahkan berkah, rahmat,
taufik, serta hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan makalah dengan judul
“Memahami ketentuan mahar dan permasalahanya dalam islam”serta salam semoga
senantiasa tercurahkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW. yang telah membimbing
kami dari jalan kegelapan menuju jalan yang terang benderang yakni agama Islam.

Makalah ini memuat pendahuluan, pembahasan, penutup, dan daftar pustaka. Makalah ini
kami susun untuk memenuhi tugas mata kuliah”FIQIH MUNAKKAHAT” semester 3 Jurusan
Ilmu Falak dan Astronomi Islam Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Mataram.

Dengan menggunakan makalah ini semoga kegiatan belajar dalam memahami materi ini
dapat lebih menambah sumber-sumber pengetahuan. Kami sadar dalam penyusunan makalah ini
belum bisa dikatakan mencapai tingkat kesempurnaan, untuk itu kritik dan saran tentu Saya
butuhkan. Mohon maaf apabila ada kesalahan cetak atau kutipan-kutipan yang kurang berkenan.
Semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Aamiin.

Penulis

Mataramr,27,September; 2021
DAFTAR ISI
BAB I
PENDAHULUAN

A.Latar belakang

Anda mungkin juga menyukai