Anda di halaman 1dari 2

MAPEL : Sosiologi D.

Generalized stage
E. Victory stage
Mentor : Ahmad Taufiq

 Looking glass self menurut Cooley


adalah
 Sifat yang harus melekat dalam kajian A. Sosialisasi menghasilkan
sosiologi Sebagai Ilmu Pengetahuan kepribadian
adalah B. Konsep diri terbentuk melalui
a. Normatif, Empiris dan Kumulatif interaksi dengan orang lain
b. Prediktif, subjektif, dan C. Sosialisasi mengajarkan nilai dan
evaluative norma
c. Teoritis, analitis dan Empiris D. Konsep diri terbentuk secara
d. Interaktif, subjectif dan Evaluatif biologis
e. Komunikasi, sugesti dan Interaksi E. Konsep diri terbentuk dengan
sendirinya
 Rudini bersaing dengan sarah dalam
usaha catering makanan. Persaingan
ini membuat Rudini dan Sarah setiap
harinya mencari cara agar catering
mereka menjadi yang terlaris. Mulai
dari promo hingga potongan harga.
Interaksi antara Rudini dan Sarah
termasuk dalam …
A. Integratif
B. Disosiatif
C. Asimilatif
D. Asosiatif
E. Kohabitatif

 Mahkamah Agung mengambil


keputusan tentang bersalah atau
tidaknya seorang terdakwa yang
ditentukan dalam proses persidangan.
Ilustrasi tersebut menunjukkan
penyelesaian konflik dilakukan dengan
cara
A. Kompromi
B. Mediasi
C. Arbitrase
D. Ajudikasi
E. Konsiliasi

 Maruf telah menginjak usia anak-


anak, ia selalu mencoba meniru yang
dilakukan oleh bapak dan kakaknya.
Maruf berpandangan bahwa ia harus
mengikuti apa yang dilakukan bapak
dan kakaknya Hal ini adalah contoh
proses sosialisasi tahap..
A. Play stage
B. Game stage
C. Preparatory stage
Kunci Jawaban Soal Sosiologi
1. C. Teoritis, analitis dan Empiris
2. B. Disosiatif
3. D. Ajudikasi
4. A. Play stage
5. Konsep diri terbentuk melalui
interaksi dengan orang lain

Anda mungkin juga menyukai