Anda di halaman 1dari 1

Tata tertib siswa man kuta baro

Kabupaten aceh besar

1. Masuk tepat pada pukul 08.00 Wib.


2. Baju dimasukkan ke dalam dengan rapi (bagi laki laki).
3. Diwajibkan memakai sepatu.
4. Rambut pendek dan rapi ( bagi laki laki ).
5. Hari jum’at dan sabtu memakai pakaian pramuka.
6. Bagi siswa (i) dilarang membawa HP.
7. Bagi siswa (i) yang bertugas piket di wajibkan lebih cepat datang untuk
membersihkan ruang masing masing.
8. Siswa (i) di wajibkan shalat dhuhur bersama di sekolah.
9. Siswa (i) di wajibkan membaca surat yasin pada pagi hari jum’at.
10. Siswa (i) di larang merokok di lingkungan sekolah.
11. Siswa (i) di wajibkan memakai atribut sekolah.
12. Bagi siswa yang bertugas piket kelas wajib menutup jendela di kelas masing
masing yang di kontrol oleh ketua kelas dan wakil ketua kelas.
13. Siswa (i) wajib menjaga keamanan,ketertiban, dan kebersihan dilingkungan
sekolah.
14. Bagi siswa (i) yang melanggar peraturan tata tertib ini akan di kenakan sanksi.

Anda mungkin juga menyukai