Anda di halaman 1dari 5

Nama Sekolah : SMK Karya Guna

Mata Pelajaran : Administrasi Sistem Jaringan


Kelas/Semester : XI / Ganjil
Prog. Keahlian : Teknik Komputer Jaringan
Materi Pokok : Menginstalasi Sistem Operasi Jaringan
Tahun Pelajaran : 2021 – 2022
Alokasi Waktu : 12 JP
Kompetensi Dasar : 3.1 Menerapkan sistem operasi jaringan
4.1 Menginstalasi sistem operasi jaringan
Indikator Pencapaian :
3.1.1 Menjelaskan sistem operasi jaringan
3.1.2 Menentukan spesifikasi hardware server yang dibutuhkan
3.1.3 Menentukan cara instalasi sistem operasi
4.1.1 Melakukan instalasi sistem operasi jaringan
4.1.2 Menguji hasil instalasi sistem operasi jaringan
4.1.3 Membuat laporan instalasi sistem operasi jaringan
Metode Pembelajaran : Microsoft Teams, Google Form, dan Whatsapp Group.

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui pembelajaran jarak jauh peserta didik dapat:
1. Menjelaskan konsep sistem operasi jaringan
2. Menentukan spesifikasi hardware server untuk sistem operasi jaringan
3. Menentukan cara instalasi sistem operasi jaringan
4. Melakukan instalasi, menguji, dan membuat laporan instalasi sistem operasi jaringan

B. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran


Pendahulua 1. Memberikan salam dan berdo’a melalui Whatsapp Group
n 2. Mengecek kehadiran siswa dengan mengisi absen google form
3. Menjelaskan kompetensi yang akan dicapai dengan menyampaikan
tujuan pembelajaran dan menjelaskan bahwa dalam kehidupan kita
sehari-hari banyak sekali permasalahan-permasalahan yang berkaitan
dengan materi yang akan dipelajari melalui video conference, video
pembelajaran, atau materi pembelajaran
1. Peserta didik diminta untuk tetap bersemangat dalam belajar walaupun
masih kondisi Belajar Dari Rumah (BDR) dan jangan lupa selalu
menerapkan Protokol kesehatan dengan selalu bercuci tangan,
memakai masker, dan jaga jarak.
Kegiatan Inti 1. Dengan menggunakan HP/Laptop/Komputer peserta didik masuk ke
Aplikasi Microsoft Teams
2. Peserta didik mengidentifikasi masalah yang ada di Microsoft Teams
untuk menyelesaikan masalah tersebut
3. Dengan di pandu melalui Whatsapp Group, peserta didik menggali
informasi dari berbagai literatur
4. Peserta didik dapat memecahkan masalah kontekstual yang tertuang
dalam LKPD
1. Peserta didik dengan percaya diri mepresentasikan hasil pekerjaannya
dengan cara mengunggahnya di Microsoft Teams sesuai dengan batas
waktu yang ditentukan.
Penutup 1. Guru melakukan umpan balik/refleksi
2. Kemudian secara bersama-sama peserta didik diminta untuk
menyimpulkan tentang materi pembelajaran pada pertemuan ini
melalui forum diskusi baik di Microsoft Teams/ Whatsapp Group
3. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan pada
siswa untuk mempelajari materi berikutnya melalui Microsoft Teams/
Whatsapp Group
1. Diakhiri dengan doa penutup.

C. Penilaian (Assessment)
Pengetahuan Tes Tertulis, Penugasan (LKPD)
Keterampilan Penilaian Unjuk Kerja
Sikap Observasi
Indikator yang dinilai: Bekerjasama, Jujur, Tanggung Jawab, dan disiplin.
(terlampir)

Jakarta, 16 November 2021


Mengetahui,
Kepala SMK Karya Guna Guru Administrasi Sistem
Jaringan

Drs. Mulyono, M.Pd Nur Aflaha, S.Pd.


LAMPIRAN PENILAIAN

1. Penilaian Sikap
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik
terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan
oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap:

Aspek Perilaku yang


Jumlah Skor Kode
No Nama Siswa Dinilai
Skor Sikap Nilai
BS JJ TJ DS
1
2
3
4

Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 =
400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)

2. Penilaian Pengetahuan

Nomor Soal Bobot


1 10

2 15

3 15

4 20

5 20

Jumlah skor 80
Maksimum

Nilai keseluruhan : skor yang diperoleh (Essay) x 100


100

3. Penilaian Keterampilan

Penilaian Unjuk Kerja


Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian ujian
keterampilan berbicara sebagai berikut:
Instrumen Penilaian
Kuran
Sangat Tidak
Baik g
No Aspek yang Dinilai Baik Baik
(75) Baik
(100) (25)
(50)
Kesesuaian respon dengan
1
pertanyaan
2 Keserasian pemilihan kata
Kesesuaian penggunaan tata
3
bahasa
4 Pelafalan
Kriteria penilaian (skor)
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik
Cara mencari nilai (N) = Jumlah skor yang diperoleh siswa dibagi jumlah skor
maksimal dikali skor ideal (100)

Instrumen Penilaian Diskusi


No Aspek yang Dinilai 100 75 50 25
1 Penguasaan materi diskusi
2 Kemampuan menjawab pertanyaan
3 Kemampuan mengolah kata
4 Kemampuan menyelesaikan masalah
Keterangan :
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Kurang Baik
25 = Tidak Baik

Kumpulan semua tugas yang sudah dikerjakan peserta didik, seperti catatan, PR, dll
Instrumen Penilain
No Aspek yang Dinilai 100 75 50 25
1
2
3

Anda mungkin juga menyukai