Anda di halaman 1dari 1

Muhammad Aldin Nur Zen

1902598

Review Penyaji Kelompok 1


Secara umum quizizn, ppt materi siswa dan draft pembelajarannya sudah bagus, namun ada
beberapa yang masih kurang diantaranya masih banyak typo-typo dan lainnnya di bawah ini:
 Kompetensi inti tidak disebutkan nomornya, apakah KI 1, 2 3, atau 4.
 Indikator 3.6.5 “menjelaskan…” tingkatan kognitifnya tidak sesuai dengan kata kerja
indikator, di mana tingkatan kognitif menjelaskan itu hanya sampai C1 dan C2 bukan
C4 jadi seharusnya menganalisis kata kerjanya
 Indikator 4.6.1 ada dua kata kerja yaitu mengolah dan menyajikan, di mana KD 4.6
nya sama dengan indikator 4.6.1, harusnya indikatornya dibagi lagi menjadi mengolah
data dulu baru menyajikan datanya.
 Peta konsep kesetimbangan kimianya yang bagian konsentrasi, volume, tekanan,
suhu, dan katalis harusnya dalam posisi yang sejajar.
 Struktur makronya masih acak-acakan antara kotak dan panahnya masih ada yang
rancu dan tidak sesuai.
 Materi sub pokok bahasan sudah bagus, tapi tidak dicantumkan dari mana sub pokok
bahasan itu diambil.
 Upaya miskonsepsi masih bersifat teralu umum dan belum menjabarkan upaya yang
lebih spesifik.
 PPT materinya sudah bagus dan sesuai dengan indikator yang diberikan
 Slide 14,16,22,27,31, di ppt materi kebalik.
 Slide 38 materi slidenya kepotong
 Daftar pustaka kurang menjorok dan kurang miring judulnya

Anda mungkin juga menyukai