Anda di halaman 1dari 3

TUGAS INDIVIDU

FITOTERAPI

OLEH:

NAMA : ADITH SEPTIAR

NIM : O1A1 17 080

KELAS :B

DOSEN : apt. NURRAMADHANI A. SIDA, S.Farm., M.Pharm.Sc.

JURUSAN FARMASI

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS HALU OLEO

KENDARI

2020
“ Tanaman Sidaguri (Sida rhombifolia L.) sebagai obat penurun asam urat dan demam”

a. Nama tanaman : Sidaguri (Sida rhombifolia L.)


b. Bagian yang digunakan : Daun (Folium)
c. Formulasi empiris yang digunakan oleh masyarakat :
Pada umumnya tanaman ini dikeringkan bagian daunnya. Setelah kering
kemudian direbus dalam air mendidih. Lalu disajikan seperti minum teh hangat
dengan ditambahkan pemanis alami semacam madu.
d. Dosis empiris tumbuhan tersebut :
15 g serbuk per hari, rebus dengan 2 gelas air sampai menjadi 1 gelas kemudian
disajikan
e. Formulasi tumbuhan dengan pendekatan ilmiah (formulasi berdasarkan jurnal)

(Ria dkk,2015)
f. Dosis yang digunakan (berdasarkan jurnal)
Sirup yang dibuat terbagi atas 2 konsentrasi yang mengandung ekstrak daun Sidaguri
dengan konsentrasi 10% dan 20%. Tiap konsentrasi akan dibuat sebanyak 2 botol
masing-masing 60 ml (Ria dkk,2015).
g. Efek farmakologi dari formulasi tumbuhan tersebut
Tumbuhan Sidaguri oleh masyarakat sulawesi dikenal dengan nama rumput
sosapu yang tumbuh secara ternal dan liar yang digunakan secara empiris untuk obat
penurun asam urat dan demam. Flavonoid adalah salah satu kandungan kimia yang
memiliki khasiat sebagai antipiretik.
Daftar Pustaka

Ria W. M. H., Paulina V. Y. Y., Gayatri C., 2015, FORMULASI DAN EVALUASI
SIRUP EKSTRAK DAUN SIDAGURI (Sida rhombifolia L.), PHARMACON
Jurnal Ilmiah Farmasi , Vol. 4 (3)

Anda mungkin juga menyukai