Anda di halaman 1dari 1

 Pengertian operasi waduk:

Operasi waduk adalah pengendalian air dari waduk untuk kebutuhan air dan
pengendalian banjir.
Tujuan waduk: menyimpan air pada musim hujan untuk mengurangi banjir dan
mengeluarkan cadangan air untk pemenuhan musim kemarau.
1) Menyimpan air pada musim hujan untuk mengurangi banjir
2) Pengumpulan dan pengolahan data hidrologi
3) Pentusunan POW dan ROTW
4) Pelaksanaan operasi waduk pada berbagai kondisi
5) MOnitorng, pengendalian operasional & evaluasi POW
6) Mneyusun laporan dan dokumentasi
 Ketentuan POW:
1) Tata sara pengeluaran air
2) Kebutuhan air.
3) Kapasitass sungai di hilir
4) Dibuat berdasarkan karakteristik dan fungsi waduk. (Waduk tunggal/ganda)
5) Diwujudkan dalam bentuk “ RULE CURVE ZONA OPERASI”. Baik untuk
kondisi muka air tinggi, sedang atau rendah, serta besarnya inflow (baik itu dalam
kondisi basah, kondisi normal dan kondisi kering).

Anda mungkin juga menyukai