Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Mata kuliah : Sains Bumi dan Antariksa


Hari/tanggal : Kamis/07 Oktober 2021
Waktu : 120 menit
Sifat Ujian : Tutup Buku
Dosen : Dr. Nofi Yendri Sudiar, M.Si

Petunjuk

1. Berdoa terlebih dahulu


2. Kerjakan soal yang dirasa mudah terlebih dahulu

Soal:

1. Jelaskanlah bagaimana cara kita menentukan kualitas air yang baik agar bisa
dimanfaatkan untuk kebutuhan sehari-sehari!
2. Apa saja jenis batuan yang terdapat di beberapa sungai di Padang, Payakumbuh, Solok
dan Pasaman (video kelompok 2)?
3. Jelaskanlah pengertian dari cuaca (jelaskan juga definisi masing-masing unsur cuaca)?
4. Apa yang menyebabkan karakter cuaca di Padang dan Padang Panjang berbeda?
Jelaskan!
5. Jelaskan bagaimana proses pembentukan air terjun!
6. Jelaskan perbedaan karakteristik tanah pada dataran rendah dan dataran tinggi!
7. Jelaskan pengertian dan sifat fisis tanah latosol?
8. Jelaskanlah proses terbentuknya danau Kerinci?
9. Apa yang membedakan sifat fisis kawasan perairan seperti pantai, danau dan sungai?
10. Kenapa air di Rimbo Panti bisa panas?

Selamat Ujian

Anda mungkin juga menyukai