Anda di halaman 1dari 1

Tugas 02-OJT 1

Tugas 02-OJT 1 Melakukan Refleksi Pendalaman Bahan Pembelajaran

Peserta membaca dan mempelajari bahan pembelajaran agar dapat mendalami


materi-materi yang terdapat di dalam Mata Diklat Pembentukan Karakter,
Manajerial Sekolah, Supervisi Guru dan Tenaga Kependidikan, Pengembangan
Kewirausahaan dan Rencana Tindak Lanjut Kepemimpinan (RTL). Peserta dapat
mengunduh format Instrumen Refleksi Pendalaman Bahan Pembelajaran dari LMS
seperti tampak dalam tabel di bawah ini:

Tabel Refleksi Pendalaman Bahan Pembelajaran


Materi Resume Hasil Hal Baru yang
No Nama Mata Diklat
Eksplorasi Materi Diperoleh
a b c d e
1 Pembentukan
Karakter

2 Manajerial Sekolah

3 Supervisi Guru dan


Tenaga
Kependidikan

4 Pengembangan
Kewirausahaan

5 Rencana Tindak
Lanjut
Kepemimpinan

Petunjuk pengisian hasil refleksi pendalaman bahan pembelajaran:


1. Kolom “a” diisi dengan nomor urut;
2. Kolom “b” diisi dengan nama Mata Diklat;
3. Kolom “c” diisi dengan materi yang ada dalam bahan pembelajaran
4. Kolom “d” diisi dengan resume hasil eksplorasi materi secara garis besar;
5. Kolom “e” diisi dengan hal-hal baru yang diperoleh setelah mendalami materi.

Catatan:
Peserta mengunggah hasil refleksi pendalaman bahan pembelajaran ke LMS yang
telah disediakan apabila moda daring.
Peserta mempresentasikan hasil pengisian instrument refleksi bahan pembelajaran
dan mengumpulkan hasil pekerjaannya kepada pengajar diklat.

Anda mungkin juga menyukai