Anda di halaman 1dari 2

1. Seorang penjual ikan, menjual dua jenis ian yaitu ikan lele dan ian kakap.

Harga beli ikan lele Rp. 10.000,00 per


kg dan harga beli ikan kakap adalah Rp. 15.000,00 per kg. Modal yang dimiliki penjual ikan tersebut adalah Rp.
600.000,00. Banyak ikan lele yang dibeli tidak kurang dari 8 kg dan banyak ikan kakap yang dibeli tidak kurang
dari 5 kg. Setiap hari, penjual ikan tersebut hanya mampu membawa 50 k g ikan. Jika x menyatakan banyak ikan
lele dalam kg dan y menyatakan banyak ikan kakap dalam kg. Buatlah model matematika yang sesuai dengan
kasus diatas.
Pembahasan :
a. Modal untuk beli ikan lele dan kakap adalah maksimal Rp. 600.000,00 dan bisa kurang dengan harga ikan lele
Rp. 10.000,00 per kg sebanyak x kg dan harga beli ikan kakap adalah Rp. 15.000,00 per kg sebanyak y kg.
Maka dari kasus tersebut dapat dibuat persamaan matematika menjadi 10000𝑥 + 15000𝑦≤600000 atau
disederhanakan menjadi 2𝑥 + 3𝑦≤120
b. Penjual hanya bisa mengangkat ikan lele dan kakap maksimal 50 kg dan bisa kurang. Maka dapat ditulis
menjadi 𝑥 + 𝑦≤50
c. Penjual berencana membeli 8 kg atau lebih ikan lele maka dapat ditulis dengan 𝑥≥8
d. Penjual berencana membeli 8 kg atau lebih ikan lele maka dapat ditulis dengan 𝑦≥5
Dari poin-poin diatas dapat dibuat model matematika berupa grafik seperti berikut

Keterangan : daerah yang diarsir warna kuning merupakan daerah yang digunakan untuk mencari hasil maksimal
dari model matematika diatas.

2. Sekolah akan menyewa paling sedikit 8 kendaraan yang terdiri dari bus dan minibus.untuk mengangkut 300
siswa. Banyak bus dan minibus masing-masing tidak kurang dari 2 unit. Setiap bus dapat mengangkut 50 siswa.
Sedangkan setiap minibus dapat mengangkut 25 siswa. Jika harga sewa bus Rp.900.000,00 dan minibus
Rp.500.000,00. Berapa biaya sewa minimum yang dikeluarkan oleh sekolah.
Pembahasan :
- Jumlah siswa yang diangkut 300 orang
- X menyatan jumlah bus yang disewa dan y menyatakan jumlah minibus yang disewa
- Bus dapat mengangkut 50 orang/bus sedangkan minibus dapat mengangkut 25 orang, maka dapat dibuat
persamaan menjadi 50𝑥 + 25𝑦≤300
Jumlah bus dan minibus yang disewa minimal 8 unit, maka persamaannya adalah 𝑥 + 𝑦≥8
Jumlah bus yang disewa minimal 2 unit maka persamaannya adalah 𝑥≥2
Jumlah minibus yang disewa minimal 2 unit maka persamaannya adalah 𝑦≥2
Untuk mencari hasil minimum dari persamaan model matematika diatas, ada 3 titik yang dapat menjadi acuan
yaitu titik A,B, dan C.
Titik A merupakan perpotongan antara 𝑥≥2 dan 50𝑥 + 25𝑦≤300 dimana koordinat tersebut adalah 2,8
Titik B merupakan perpotongan antara 𝑥 + 𝑦≥8 dan 50𝑥 + 25𝑦≤300 dimana koordinat tersebut adalah 4,4
Titik C merupakan perpotongan antara 𝑥 + 𝑦≥8 dan 𝑦≥2 dimana koordinat tersebut adalah 6,2
Maka untuk mencari harga minimum yang dikeluarkan adalah dengan cara berikut
Rumus harga minimum : 900000x+500000y
Tititk A ➔ 900000(2)+500000(8)=5800000
Titik B ➔ 900000(4)+500000(4)=5600000
Titik C ➔ 900000(6)+500000(2)=6400000
Dari 3 titik diatas, didapat bahwa dengan menyewa 4 bus dan 4 minibus, mendapatkan harga minimum sewa

3. Diketahui matriks 𝑃 = [12 0 4 − 11 ], 𝑄 = [𝑥 2𝑦 − 3 4 ] dan 𝑅 = [96 − 36 10 − 56 ]. Jika


𝑇 𝑇
𝑃𝑄 = 𝑅 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑄 adalah matriks tranpose dari Q, maka nilai 2x+3y adalah
Pembahasan :
𝑇
- Jika 𝑄 = [𝑥 2𝑦 − 3 4 ] maka 𝑄 = [𝑥 − 3 2𝑦 4 ]
𝑇
- 𝑃𝑄 = 𝑅 maka [12 0 4 − 11 ]. [𝑥 − 3 2𝑦 4 ] = [96 − 36 10 − 56 ]
- [12. 𝑥 + 0. 2𝑦 12. (− 3) + 0. 4 4. 𝑥 + (− 11). 2𝑦 4. (− 3) + (− 11). 4 ] = [96 − 36 10 − 56 ]
- [12𝑥 − 36 4𝑥 − 22𝑦 − 56 ] = [96 − 36 10 − 56 ]
- Jika 12𝑥 = 96 maka 𝑥 = 8
- Jika 4𝑥 − 22𝑦 = 10 dan 𝑥 = 8 maka 𝑦 = 1

4. Jika matriks 𝑃 = 2[6 − 2 − 1 3 ] − 3[5 1 − 2 − 3 ], maka nilai determinan dari matriks P adalah
Pembahasan :
- 𝑃 = [12 − 4 − 2 6 ] − [15 3 − 6 − 9 ]
- 𝑃 = [12 − 15 − 4 − 3 − 2 + 6 6 + 9 ]
- 𝑃 = [− 3 − 7 4 15 ]
- Determinan dari matriks P adalah |𝑃| = (− 3). 15 − 4. (− 7) ➔ |𝑃| =− 17

Anda mungkin juga menyukai