Anda di halaman 1dari 1

PANITIA PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP SEKOLAH MENENGAH ATAS ELHAFIDZIYAH

Komplek MIA Simpang Terusan Muara Bulian Batanghari Jambi 36613 Phone :085740239075 e-mail :

MATA PELAJARAN : Ekonomi HARI/TANGGAL : Senin, 07 Juni 2020


KELAS :X WAKTU : 90 menit

Petunjuk Mengerjakan Soal:


1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal. Kerjakan dengan hati-hati dan tidak terburu-buru.
2. Sertakan nama lengkap, kelas dan mata pelajaran yang diujikan.
3. Bacalah soal dengan teliti, tulislah jawaban pada selembar kertas (dobel
polio/HVS/kertas buku).
4. Lembar jawaban dibawa pada saat masuk sekolah untuk diserahkan kepada guru mata
pelajaran yang bersangkutan.
5. Fotolah jawaban dengan kualitas terbaik (tidak buram/blur/miring).
6. Kirimkan foto lembar jawaban melalui aplikasi WhatsApp ke nomor guru mata
pelajaran yang diujikan sesuai waktu yg ditentukan.

SOAL
1. Salah satu alat pembayaran non tunai adalah nota debit, Jelaskan !
2. Badan Usaha Milik Swasta (BUMS) memiliki berbagai macam bentuk, salah satunya adalah
Persekutuan Komanditer (CV). Siapakah yang memimpin sebuah BUMS yang berbentuk CV ?
3. Secara resmi gerakan koperasi Indonesia baru lahir setelah dilaksanakannya kongres pertama di
Tasikmalaya. Kapankah kongres tersebut dilaksanakan ?
4. Dalam pengelolaan koperasi terdapat tiga perangkat organisasi, yaitu rapat anggota, pengurus dan
pengawas. Bagaimana seorang anggota koperasi bisa menjadi penguru koperasi ?
5. Manajemen merupakan seni untuk melaksanakan dan mengatur. Dalam pelaksanaannya
manajemen memiliki beberapa fungsi, sebutkan fungsi-fungsi dari manajemen tersebut !

Selamat Mengerjakan

Muara Bulian, 07 Juni 2020


Guru Mata Pelajaran

dto,

Ahmad Riyadi, S.Sy

Anda mungkin juga menyukai