Anda di halaman 1dari 296

RINGKASAN MATERI

STRATEGI SUKSES

SBMPTN
SOSHUM
MATEMATIKA GEOGRAFI EKONOMI
BAHASA INDONESIA SEJARAH
BAHASA INGGRIS SOSIOLOGI
RINGKASAN MATERI
STRATEGI SUKSES

SBMPTN
SOSHUM

1. ALJABAR
2. KALKULUS
3. TRIGONOMETRI DAN GEOMETRI
4. STATISTIKA

MATEMATIKA
1 Aljabar

AKAR, PANGKAT, DAN LOGARITMA

A. Akar 2. Sifat
a. am ⋅ an = am+n
1. Sifat
am
a ≥ 0 dan a ≥ 0 = am−n
an
2. Operasi Aljabar
a. Penjumlahan/Pengurangan b. (a )
m n
= amn
a d + b d − c d = (a + b − c ) d m
b. Perkalian/Pembagian an = n am
p
• a ⋅ b = ab mn p
amn = a
m
a ⋅ b = ab
m m

c. (ab) m
= am ⋅ bm
m
a ⋅ n b = mn an ⋅ mn bm = mn anbm m
 a am

a
=
a   = m ; dengan b ≠ 0
b b
b b
3. Menarik Bentuk Akar 3. Persamaan Eksponen
Persamaan eksponen ialah persamaan yang di
a. a± b = (a + b ) ± 2 ab ,dengan a > b
dalamnya terdapat pangkat yang berbentuk fungsi
b. a + b + c = (a + b + c ) + 2 ( ab + ac + bc ) dalam. Usahakan tiap bilangan pokok ditulis sebagai
4. Merasionalkan Bentuk Akar bilangan berpangkat, dengan bilangan pokoknya
Bagian penyebut pecahan dirasionalkan dengan adalah bilangan prima. Misal: 2, 3, 5, 7, dst. Berikut
cara mengalikan pecahan tersebut dengan ini beberapa bentuk persamaan eksponen.
konjugatenya. a. Bilangan pokok sama
Bentuk Konjugate af (x ) = ap ⇒ f ( x ) = p

a+ b a− b af (x ) = ag(x ) ⇒ f ( x ) = g ( x )
b. Pangkatnya sama
a− b a+ b f (x ) f (x )
a = b ⇒ f (x ) = 0
3
a+ b 3 3
a2 − 3 ab + 3 b2 c. Bilangan pokok dan pangkat berbeda
3
a−3b 3 af (x ) = bg(x )
a2 + 3 ab + 3 b2
⇔ log af (x ) = log bg(x )
dst.
⇔ f ( x ) ⋅ log a = g ( x ) ⋅ log b

B. Pangkat d. Bilangan pokok dan pangkat berupa fungsi
f (x ) g(x )
1. Definisi h( x ) = h( x )
a. an = a. a . a .a .a ...a Maka, penyelesaiannya adalah:


n • f(x) = g(x)
b. a0 = 1; untuk tiap a ≠ 0 • h(x) = 1
1 • h(x) = 0, tetapi pangkatnya harus positif
c. a− n = ; untuk tiap a ≠ 0
an • h(x) = -1, tetapi pangkatnya harus sama-
1
sama ganjil/genap
d. an = n a
• untuk tiap a ≥ 0 dan n genap positif, atau
• untuk tiap n bilangan ganjil positif

4 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


( ) ( )
2
e. Bentuk kuadrat A af (x ) + B af (x ) + C = 0, c. Sifat lain:
Cara: maka bentuk eksponen tersebut dibuat am n a
a. log bn = ⋅ log b
ke bentuk persamaan kuadrat, kemudian m
diselesaikan dengan sifat persamaan b. a
log b ⋅ b log c ⋅ c log d = a log d
kuadrat. a
log b
c. a =b
4. Pertidaksamaan Eksponen
Tanda pertidaksamaan tetap/berubah bergantung 3. Persamaan Logaritma
pada nilai bilangan pokoknya. Persamaan logaritma ialah persamaan yang di
a. Bilangan pokok a > 1, tanda tetap dalamnya terdapat logaritma dengan numerus
af(x) > b ⇒ f(x) > 0 atau bilangan pokoknya berbentuk suatu fungsi
af(x) < ag(x) ⇒ f(x) < g(x) dalam x. Berikut ini beberapa bentuk persamaan
b. Bilangan pokok 0 < a < 1, tanda berbalik logaritma.
arah a. Bilangan pokok sama
af(x) > b ⇒ f(x) < 0 • a
log f ( x ) = a log g ( x ) ⇒ f ( x ) = g ( x )
af(x) < ag(x) ⇒ f(x) > g(x)
• a
log f ( x ) = 1 ⇒ f ( x ) = 0
C. Logaritma • a
log f ( x ) = b ⇒ f ( x ) = ab
Logaritma merupakan invers dari eksponen.
( ) ( )
2
b. Bentuk A a log x + B a log x + C = 0 , maka
Logaritma bilangan b dengan bilangan pokok a sama
dengan c yang memangkatkan a sehingga menjadi b, bentuk logaritma tersebut dibuat ke bentuk
ditulis dengan: persamaan kuadrat, kemudian diselesaikan
a
log b = c ⇔ ac = b dengan sifat persamaan kuadrat. Bentuk-bentuk
di mana: yang sering dimisalkan sebagai berikut.
• a dinamakan basis/bilangan pokok logaritma.  2
• a > 0; a ≠ 1 dinamakan numerus.
log x (log x)2 = log2 x
• b > 0 dinamakan hasil logaritma.
1. Definisi xlog x x2⋅log x = xlog x
2

a. alog a = 1 log x
x 2 xlog x
b. alog 1 = 0
a 1 xlog x – 1 x2(log x – 1)
c. log x = x
log a 4. Pertidaksamaan Logaritma
2. Sifat Tanda pertidaksamaan tetap/berubah bergantung
pada nilai bilangan pokoknya
a. Penyederhanaan bentuk dapat dilakukan jika
bilangan pokoknya sama. a. Bilangan pokok a > 1, tanda tetap
a
log x + a log y = a log ( xy ) • a
log f ( x ) > b ⇒ f ( x ) > ab

a a  x a • a log f ( x ) > a log g ( x ) ⇒ f ( x ) > g ( x )


log x − log y = log  
 y b. Bilangan pokok 0 < a < 1, tanda berbalik
b. Untuk menyamakan bilangan pokok, dapat arah
digunakan sifat berikut. • a
log f ( x ) > b ⇒ f ( x ) < ab
a
log b =
1
• log f ( x ) > log g ( x ) ⇒ f ( x ) < g ( x )
a a
b
log a
5. Catatan
n
a a
log b = log bn Baik persamaan maupun pertidaksamaan harus tetap
p
log b diingat bahwa syarat-syarat harus terpenuhi.
a
log b = p
;dengan p > 0;p ≠ 1
log a

RINGKASAN MATERI 5
FUNGSI

A. Definisi b. Bapak (Kodomain)


Tiap bapak bisa punya anak, bisa juga tidak
1. Produk Kartesius, dinotasikan: A × B punya anak. Jika punya anak, bisa lebih dari
Misalkan A dan B himpunan tak kosong, maka satu.
produk Kartesius dari A dan B didefinisikan sebagai 2. Uji Garis Lurus
berikut. Untuk mengetahui sebuah grafik merupakan fungsi
A × B = {(x, y)|x ∈ A ∧ y ∈ B} atau bukan dapat digunakan uji garis lurus berikut
sifat: ini.
• A × B ≠ B × A a. y = f(x)
• Jika n(A) = n1 dan n(B) = n2, maka banyaknya Ambil sembarang garis sejajar sumbu y. Jika
produk Kartesius dari A ke B adalah n(A × B) hanya memotong di satu titik, maka grafik
= n 1 × n2 tersebut merupakan fungsi.
2. Relasi, dinotasikan R : A → B b. x = f(y)
Hubungan atau relasi dari himpunan A ke himpunan Ambil sembarang garis sejajar sumbu x. Jika
B adalah suatu pemasangan anggota-anggota A hanya memotong di satu titik, maka grafik
dengan anggota-anggota B tersebut merupakan fungsi.
sifat: 3. Domain, Kodomain, dan Range
• R ⊂ (A × B) Bentuk y = f(x) disebut aturan fungsi. Dalam hal
• Jika n(A) = n1 dan n(B) = n2, maka banyaknya ini, x disebut variabel bebas dan y disebut variabel
relasi dari A ke B adalah 2n1 ⋅n2 − 1 tak bebas. Dapat pula dikatakan y peta (bayangan)
3. Fungsi, dinotasikan f : A → B dari x.
Suatu pemetaan atau fungsi dari himpunan A ke a. Domain (Daerah Asal)
himpunan B adalah suatu relasi khusus sedemikian Domain dari fungsi f, Df = {x|y terdefinisi} = A
rupa sehingga tiap anggota A dipasangkan dengan g (x )
• Jika f ( x ) = , maka Df = {x|h(x ) ≠ 0}.
tepat satu anggota B. h( x )
sifat:
• Jika f ( x ) = h(x ) , maka Df = {x|h(x ) ≥ 0}.
• f ⊂ R
• Jika n(A) = n1 dan n(B) = n2, maka banyaknya • Jika f ( x ) = g(x )
log h( x ) , maka
fungsi dari A ke B adalah nn21
Df = {x|h( x ) > 0 ∧ g ( x ) > 0 ∧ g ( x ) ≠ 1}.
b. Kodomain (Daerah Kawan)
B. Fungsi
Kodomain dari fungsi f, Kf = B
Fungsi dari A ke B dinotasikan dengan f : A → B. Jika c. Range (Daerah Hasil)
x ∈ A dan y ∈B, maka Range dari fungsi f, Rf merupakan kumpulan
f : x → y atau y = f(x) dari bayangan-bayangan di a ∈ A di B
A B
f Rf = {y|y = f ( x ) , x ∈Df }.
Untuk mencari Range dari suatu fungsi dapat
diperoleh dengan cara mencari domain dari
x y fungsi inversnya.
f : A → B = {(x ∈A, y ∈B)|∀x ⇒ ∃|y} 4. Operasi Aljabar Fungsi
(untuk tiap x ∈A, maka terdapat dengan tunggal y ∈B) Misalkan diketahui f(x) dan g(x), maka
1. Aturan Anak Bapak a. Jumlah fungsi
Artinya: (f + g)(x) = f(x) + g(x)
a. Anak (Domain) b. Selisih fungsi
Tiap anak pasti punya bapak dan bapaknya (f – g)(x) = f(x) – g(x)
hanya ada satu (tunggal). c. Hasil kali fungsi
• (kf)(x) = kf(x)
• (fg)(x) = f(x).g(x)

6 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


d. Hasil bagi a. definisi
 f f (x ) x dibawa oleh f menjadi y, ditulis
 g  ( x ) = g x
() y = f(x)
e. Perpangkatan y dibawa oleh f-1 menjadi x, ditulis
fn(x) = (f(x))n x = f-1(y)
5. Fungsi Komposisi • untuk mencari invers sebuah fungsi,
Jika fungsi f dan g memenuhi Rf ∩ Dg ≠ { }, maka ubahlah bentuk y = ... menjadi x = ...
• perhatikan penulisan berikut
komposisi dari g dan f, ditulis (g( f  gf))( x(berarti ) f
f(  ) = Δ
dilanjutkan g) dengan aturan (g( f  gf)(x) )(x ) = g(f(x)) ekuivalen dengan
digambarkan:
Dg f-1 (Δ) = 
Df Dgof Rf R
g b. Invers operasi aljabar
f
x z Operasi Invers Operasi
y
Rgof + –
y = f(x) g.f
x ÷
z = g(x)
Sifat ( )n n

a. Tidak komutatif,(ff  gg)(≠x(g)f  gf )( x ) a( ) a


log( )
b. Assosiatif,(ff  g(g()(f x )gh))(x=)(f( f  gg)()(f x )gh)(x )
c. Terdapat unsur identitas, yaitu fungsi I(x) = x ax + b -dx + b
sehingga(ff  gI )(
=(xIf) gf )(=xf) cx + d cx − a
6. Fungsi Invers c. Sifat
Jika fungsi f : A → B ditentukan dengan aturan y = • (f-1)-1 = f
f(x), maka invers dari f adalah f-1 : B → A dengan • (ff  gf-1)(=x )f(-1f  gf )(=xI)
aturan x = f-1(y), digambarkan • (f ( f  gg))(-1x )= g(-1f  gf-1)(x )
A B
( f  g(gf)(xgh)
(f ))(-1x )= h(-1f  gg)((-1fx)gf-1)(x )
f • (ff  gg)(=xh)
x y ⇒f=h ( f  gg)(-1 xatau
)
⇒ g = f(-1f  gh)( x )
f-1

PERSAMAAN DAN FUNGSI KUADRAT

A. Persamaan Kuadrat 3. Sifat-sifat Akar


Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar persamaan kuadrat
1. Bentuk Umum
Persamaan kuadrat ialah persamaan yang dinyatakan -b + D
ax2 + bx + c = 0 dengan D > 0, maka: x1 =
oleh bentuk ax2 + bx + c = 0 dengan a, b, c ∈ R dan a 2a
≠ 0. -b − D
atau x 2 = Sebagai akibat rumus di atas,
2. Akar Persamaan 2a
Menyelesaikan suatu persamaan kuadrat adalah diperoleh sifat:
mencari harga-harga real yang memenuhi bentuk -b
persamaan. Harga x real yang memenuhi nantinya a. Jumlah Akar, x1 + x 2 =
a
disebut sebagai “akar” persamaan.
c
a. Metode Faktorisasi b. Hasil Kali Akar, x1 . x2 =
a
b. Metode Melengkapkan Kuadrat Sempurna
D
c. Metode Rumus Kuadrat (Rumus abc) c. Selisih Akar, x1 − x2 =
a
-b ± b2 − 4ac
Dirumuskan x1,2 =
2a

RINGKASAN MATERI 7
Bentuk Pengembangan d. Kedua akar negatif (x1 < 0 dan x2 < 0)
a. Jumlah Kuadrat  D≥0
x12 + x 22 = ( x1 + x 2 ) − 2 ( x1 .x 2 )
2
 x1 + x2 < 0
b. Jumlah Pangkat Tiga  x1.x2 > 0
x + x = ( x1 + x 2 ) − 3( x1 .x 2 )( x1 + x 2 )
3 3 3
1 2 e. Akar yang satu positif dan yang lain negatif
c. Selisih Kuadrat (berlainan tanda)
x12 − x 22 = ( x1 + x 2 )( x1 − x 2 )  D>0
d. Kuadrat Selisih  x1.x2 < 0
(x1 − x2 )2 = (x1 + x2 )2 − 4 (x1 + x2 ) f. Kedua akar lebih besar dari bilangan
e. Jumlah Kebalikan konstan p (x1 > p dan x2 > p)
1 1 x1 + x 2  D≥0
+ =
x1 x 2 x1 x 2  (x1 – p) + (x2 – p) > 0

4. Jenis Akar  (x1 – p).(x2 – p) > 0
Tinjau persamaan g. Kedua akar lebih kecil dari bilangan konstan
-b ± b2 − 4ac q (x1 < q dan x2 < q)
ax + bx + c = 0 ⇒ x1,2 =
2
2a
 -D ≥ 0
Nilai digunakan sebagai diskriminan (pembeda),
 (x1 – q) + (x2 – q) < 0
yaitu D. Jenis akar persamaan ditentukan oleh
besarnya D.  (x1 – q).(x2 – q) > 0
Kemungkinan yang dapat terjadi: 5. Membentuk Persamaan Kuadrat Baru
a. Jika D ≥ 0, D nonnegatif, maka persamaan Persamaan kuadrat dapat dibentuk jika kedua
kuadrat tersebut akar-akarnya real. akarnya atau informasi tentang kedua akarnya
• D > 0, persamaan kuadrat mempunyai 2 diketahui. Jika suatu persamaan kuadrat mempunyai
akar real yang berbeda. akar-akar x1 dan x2, maka persamaannya adalah:
• D = 0, persamaan kuadrat mempunyai 2 x2 – (x1 + x2)x + (x1.x2) = 0
akar real yang sama.
Jika terdapat hubungan beraturan antara akar
b. Jika D > 0, maka persamaan kuadrat tidak yang lama dan akar yang baru, maka substitusikan
mempunyai akar real. inversnya, misal:
c. Jika D = k 2 , maka mempunyai 2 akar Akar-Akar Baru Hubungan
rasional.
Dari uraian di atas, dapat dikembangkan bentuk p lebihnya (x1 + p) dan (x2 + p) y = x + p → x = y – p
perluasan untuk akar-akar real (D ≥ 0). kurangnya (x1 – p) dan (x2 – p) y = x – p → x = y + p
 1
a. Kedua akar berkebalikan  x1 =  y
 x  2 p kalinya px1 dan px2 y = px → x =
p
 D≥0
 x1.x2 = 1 1 1 1 1
kebalikannya dan y= →x=
b. Kedua akar berlawanan (x1 = -x2) x1 x2 x y
 D > 0 dan seterusnya
 x1 + x2 = 0
 x1.x2 < 0
B. Fungsi Kuadrat
c. Kedua akar positif (x1 > 0 dan x2 > 0)
1. Pengertian
 D ≥ 0
Bentuk Umum: f(x) = ax2 + bx + c, a ≠ 0.
 x1 + x2 > 0
Secara geometris, kurvanya berupa parabola tegak
 x1.x2 > 0 dengan sumbu simetri yang sejajar dengan sumbu
y.

8 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


y c>0 c=0 c<0
yo P(xo, yo) y y y
x
x x 0
x 0
x1 x0 x2 0

a. P(xp, yp): Titik Balik d. Ditinjau dari: D = b2 – 4ac (Diskriminan)


b Berkaitan hubungan parabola dengan sumbu
xp = -
2a atau dengan suatu garis lurus.
D Definit positif
yp = -
4a
b. sumbu simetri: x = xp x
c. nilai maksimum/minimum: y = yp x1 x2
d. x1 dan x2 adalah titik potong kurva dengan Definit negatif
x1 + x 2 • Bila D > 0 → 2 titik potong sumbu x.
sumbu X, di mana xp = (titik tengah x1
2 • Bila D = 0 → bersinggungan sumbu x.
dan x2) • Bila D < 0, parabola tersebut selalu di atas
2. Sifat Kurva Parabola atau di bawah sumbu x (bentuk definit).
a. Ditinjau dari nilai “a” (koefisien x2) berkaitan • Jika kurva selalu di atas, sumbu x
dengan keterbukaan grafik. disebut dengan DEFINIT POSITIF.
Kondisi Definit positif terjadi jika:
Nilai a a>0 a<0
a > 0 dan D < 0.
Menghadap ke atas ke bawah
• Jika kurva selalu di bawah, sumbu
Jenis Minimum maksimum x disebut dengan DEFINIT NEGATIF.
Grafik Kondisi Definit negatif terjadi jika:
a < 0 dan D < 0.
b. Ditinjau dari nilai “b“ (koefisien x) 3. Menyusun Fungsi Kuadrat
berkaitan dengan posisi sumbu simetri sumbu a. Diketahui Koordinat Titik Balik Parabola (xp, yp)
simetri berada di: dan sebuah titik sembarang, maka digunakan
rumus:
Sebelah Kiri Sb. Y Sebelah Kanan Sb. Y
a dan b bertanda a dan b berlainan
sama tanda (xp, yp)
a > 0, b > 0 a > 0, b < 0
y = a(x – xp)2 + yp
a < 0, b < 0 a < 0, b > 0
y y b. Diketahui 3 titik sembarang A(x1, y1), B(x2, y2) dan
C(x3, y3), maka gunakan algoritma berikut:
x x
• Ambil dua titik sembarang, misal A(x1, x2)
dan B(x2, y2).
c. Ditinjau dari nilai “c“ • Selanjutnya, tentukan persamaan garis AB,
Berkaitan dengan titik potong sumbu Y. Untuk kemudian tuliskan dalam bentuk eksplisit,
parabola f(x) = y = ax2 + bx + c yang memotong yaitu  ≡ y = mx + n
sumbu Y, maka x = 0 dan nilai y = c sehingga • Nyatakan persamaan berkas parabola
didapat titik potong (0,c). dengan
y = a(x – x1)(x – x2) + (mx + n)
• Untuk memperoleh nilai a substitusikan
titik yang belum dipakai, yaitu titik
C(x3, y3).

RINGKASAN MATERI 9
Contoh kasus 4. Hubungan Parabola dan Garis Lurus
• Diketahui dua (2) titik potong dengan y y y
sumbu (baca: garis y = 0), yaitu A(x1, 0) y = mx + n

dan B(x2, 0), maka: x x x

y = mx + n y = mx + n
x1 x2 y = ax2 + bx + c y = ax2 + bx + c y = ax2 + bx + c
berpotongan di dua titik bersinggungan tidak berpotong

y = a(x – x1)(x – x2) + 0 a. Persamaan parabola: yp = ax2 + bx + c


• Diketahui dua titik dengan ordinat yang Persamaan garis lurus: yg = mx + n
sama, yaitu (x1, p) dan (x2, p), maka:
b. Dengan hubungan yp = yg diperoleh
y = a(x – x1)(x – x2) + p ⇒ ax2 + bx + c = mx + n
⇒ ax2 + (b – m)x + (c – n) = 0
sehingga D = (b – m)2 – 4a(c – n)
c. Untuk
• D > 0, punya 2 titik potong
• D = 0, bersinggungan
• D < 0, tidak berpotongan atau
bersinggungan.

SISTEM PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN

A. Persamaan Linear 4) Aturan pembagian


Suatu PLSV akan tetap ekuivalen jika kedua
1. Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV) ruas persamaan dibagi oleh bilangan yang
Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV) ialah sama.
kalimat terbuka yang dihubungkan dengan tanda c. Soal cerita
sama dengan (=) dan hanya memiliki satu variabel Langkah-langkahnya sebagai berikut.
berpangkat satu. 1) Tentukan dan pahami masalah yang
a. Bentuk umum ada!
Bentuk umum PLSV adalah ax + b = c 2) Buat model matematika!
Dengan:
• Jumlah a dan b ditulis a + b.
1) a ≠ 0
2) x disebut variabel • Selisih a dan b ditulis a – b.
3) semua suku di sebelah kiri tanda ‘=’ disebut • Kuadrat a ditulis a2.
ruas kiri • Jumlah kuadrat a dan b ditulis a2 + b2.
4) semua suku di sebelah kanan tanda ‘=’ • Selisih kuadrat a dan b ditulis a2 – b2.
disebut ruas kanan
• Kuadrat jumlah a dan b ditulis (a + b)2.
b. Penyelesaian
• Kuadrat selisih a dan b ditulis (a – b)2.
1) Aturan penambahan 3) Selesaikan persamaan yang ada sehingga
Suatu PLSV akan tetap ekuivalen jika kedua diperoleh solusinya!
ruas persamaan ditambah oleh bilangan 4) Periksa solusi yang telah diperoleh dengan
yang sama. menghubungkan dengan soal!
2) Aturan pengurangan 2. Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)
Suatu PLSV akan tetap ekuivalen jika kedua a. Persamaan Linear Dua Variabel
ruas persamaan dikurangi oleh bilangan Persamaan linear dua variabel di dalam
yang sama. matematika dapat didefinisikan sebagai sebuah
3) Aturan perkalian persamaan di mana di dalamnya terkandung
Suatu PLSV akan tetap ekuivalen jika kedua dua buah variabel yang derajat dari tiap-tiap
ruas persamaan dikalikan oleh bilangan variabel yang ada di dalamnya salah satu.
yang sama. Bentuk umum dari persamaan linear dua
variabel adalah:

10 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


ax + by = c • Nilai x dan y diperoleh dari
Pada bentuk tersebut, x dan y disebut sebagai Dx
• x=
variabel. D
b. Sistem Persamaan Linear Dua Variabel Dy
• y=
Sistem persamaan linear dua variabel bisa D
didefinisikan sebagai dua buah persamaan
linear yang memiliki dua variabel di mana di B. Pertidaksamaan
antara keduanya ada keterkaitan dan memiliki
1. Ketaksamaan
konsep penyelesaian yang sama. Bentuk umum
dari sistem ini adalah: a. Jika a dan b bilangan real, maka berlaku:
ax + by = c a > b, atau a = b, atau a < b
 b. Jika a > b dan b > c, maka a > c
px + qy = r
c. Jika a > b, maka a ± c > b ± c
Di mana x dan y disebut sebagai variabel, a,
b, p, dan q disebut sebagai koefisien. Adapun d. Jika a > b dan c > 0, maka
c dan r disebut dengan konstanta. a b
ac > bc dan >
c c
c. Penyelesaian
e. Jika a > b dan c < 0, maka
1) Metode Substitusi a b
Konsep dasar dari metode substitusi ac < bc dan <
c c
adalah mengganti sebuah variabel dengan f. Jika m genap dan a > b, maka
menggunakan persamaan yang lain. • am > bm, untuk a > 0 dan b > 0
Langkahnya: • am < bm, untuk a < 0 dan b < 0
• Tulis salah satu persamaan menjadi g. Jika n ganjil dan a > b, maka an > bn
y = ... atau x = ... h. Jika a > b, maka:
1 1
• Substitusikan persamaan pertama ke • > untuk a dan b bertanda sama
a b
persamaan kedua.
1 1
2) Metode Eliminasi • < untuk a dan b berbeda tanda
a b
Konsep dasar pada metode eliminasi
adalah dengan menghilangkan salah satu 2. Garis Bilangan
variabel yang ada di dalam persamaan, Garis bilangan digunakan untuk mengetahui nilai
variabel x atau y. (+/–) suatu fungsi pada interval tertentu. Batas pada
3) Metode Grafik garis bilangan didapat dari harga nol fungsi (angka
Konsep dasar pada metode ini adalah yang menjadikan fungsi bernilai 0) sehingga fungsi
dengan cara menggambar grafik kedua bernilai nol pada batas tersebut, dan bernilai (+/–)
persamaan kemudian menentukan titik pada interval lainnya.
potongnya. Untuk menentukan nilai (+/–) suatu fungsi dalam
suatu interval:
4) Metode Crammer
Langkahnya: a. Nolkan salah satu ruas.
• Cari nilai D b. Mencari nilai nolnya sebagai batas interval
pada garis bilangan.
a b
D= = aq − bp c. Untuk mengetahui interval (+/–) digunakan
p q
cara
• Cari nilai Dx 1) dicek angka 0; atau
c b 2) daerah yang diuji adalah daerah paling
Dx = = cq − br
r q kanan (bilangan besar sekali) sehingga
• Cari nilai Dy
tanda (+/–) cukup dengan melihat hasil
perkalian/pembagian tanda dari koefisien
a c variabel.
Dy = = ar − cp
p r
d. Jika hasil substitusi tersebut bernilai positif, • Pembagian
maka interval di mana bilangan itu berada f (x )
adalah juga bernilai positif. Jika hasil substitusi > 0 → g (x ) > 0
g (x )
tersebut bernilai negatif, maka interval di mana
bilangan itu berada juga bernilai negatif. f (x )
< 0 → g (x ) < 0
e. Untuk menentukan interval yang lain g (x )

1) Batas Tunggal (Rangkap Ganjil), maka 2) Untuk f(x) definit negatif dan g(x)
tanda interval berikutnya berubah sembarang, berlaku:
f(x) = (x – a)(x – b), a < b • Perkalian
f(x)g(x) > 0 → g(x) < 0
+++ ––– +++
f(x)g(x) < 0 → g(x) > 0
a b • Pembagian
atau
f (x )
f(x) = (x – a)3(x – b), a < b > 0 → g (x ) < 0
g (x )
+++ ––– +++ f (x )
< 0 → g (x ) > 0
a b g (x )

Jadi,
c. Bentuk kuadrat
f(x) > 0 untuk x < a atau x > b
Bentuk f(x) = ax2 + bx + c, dengan D = b2 – 4ac
f(x) < 0 untuk a < x < b dikatakan definit jika
2) Batas Rangkap Genap 1) a > 0 dan D < 0, maka disebut definit
Tanda interval berikutnya tetap positif.
f(x) = (x – a)2(x – b), a < b 2) a < 0 dan D < 0, maka disebut definit
negatif.
––– ––– +++ 4. Jenis Pertidaksamaan
a b a. Pertidaksamaan linear (pangkat 1), yaitu
Jadi, pertidaksamaan yang salah satu atau kedua
ruasnya mengandung bentuk linear dalam x.
f(x) > 0 untuk x > b
Penyelesaian
f(x) < 0 untuk x < a atau a < x < b
Letakkan variabel x di ruas tersendiri terpisah
3. Definit
dari konstanta-konstanta!
a. Pengertian definit
b. Pertidaksamaan kuadrat, yaitu pertidaksamaan
1) Fungsi f(x) disebut definit positif jika
dalam x yang bentuk umumnya ax2 + bx + c.
f(x) > 0, untuk nilai x berapa pun.
Penyelesaian
2) Fungsi f(x) disebut definit negatif jika
1) Jadikan ruas kanan = 0!
f(x) < 0, untuk nilai x berapa pun.
2) Jadikan koefisien x 2 positif (untuk
b. Sifat definit memudahkan pemfaktoran)!
Pertidaksamaan yang melibatkan perkalian 3) Uraikan ruas kiri atas faktor-faktor linear.
dan atau pembagian dengan fungsi definit 4) Tetapkan nilai-nilai nolnya!
dapat disederhanakan dengan mengganti 5) Tetapkan tanda-tanda pada garis bilangan!
tanda definit. 6) Jawaban didapatkan dari hal-hal yang
1) Untuk f(x) definit positif dan g(x) ditanyakan dan terlukiskan pada garis
sembarang, berlaku: bilangan.
• Perkalian • Jika ditanyakan > 0, yang dimaksud
f(x)g(x) > 0 → g(x) > 0 daerah (+);
f(x)g(x) < 0 → g(x) < 0 • Jika ditanyakan < 0, yang dimaksud
daerah (–).
c. Pertidaksamaan derajat tinggi (Derajat ≥ 3),
yaitu pertidaksamaan yang memuat suku
banyak berderajat lebih dari tiga.

12 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Penyelesaian e. Pertidaksamaan irasional (bentuk akar), yaitu
1) Jadikan ruas kanan = 0! pertidaksamaan yang variabelnya ada di dalam
2) Uraikan ruas kiri atas faktor-faktor linear! tanda akar.
3) Sederhanakan yang definit dengan
Penyelesaian
mengganti tanda definitnya!
1) Susunlah dahulu bila kedua ruas seimbang!
4) Selanjutnya, sama dengan penyelesaian
(Jika ada dua tanda akar letakkan satu di
pertidaksamaan kuadrat.
ruas kiri, satu di ruas kanan; jika ada tiga
d. Pertidaksamaan pecahan, yaitu pertidaksamaan tanda akar letakkan satu di ruas kiri, dua
dalam x yang penyebutnya mengandung variabel x. di ruas kanan atau sebaliknya.)
Penyelesaian 2) Kuadratkan kedua ruasnya!
1) Pindahkan semua bilangan ke ruas kiri, (Tanda tidak berubah karena yang
jadikan ruas kanan = 0! dikuadratkan adalah bilangan positif.)
(Ingat! tidak diperkenankan mengali silang, 3) Selesaikan pertidaksamaannya!
karena tanda pertidaksamaan tidak dapat 4) Karena konteksnya adalah bilangan real,
ditentukan berubah/tidak.) syarat bilangan di bawah tanda akar harus
2) Samakan penyebutnya sehingga pecahan nonnegatif (≥ 0)!
dapat disederhanakan! 5) Jawabannya adalah yang memenuhi (iii)
3) Selanjutnya, sama seperti penyelesaian dan (iv) di atas.
pertidaksamaan suku banyak.
4) Syarat: penyebut pecahan ≠ 0.

PROGRAM LINEAR

A. Pengertian 1. Gambarkan grafik ax + by = c, maka daerah terbagi dua!


2. Pilih sembarang titik yang mewakili suatu daerah,
Program linear ialah suatu teknik optimalisasi di substitusikan koordinat tersebut ke pertidaksamaan!
mana variabel-variabelnya linear. Metode ini dipakai kemudian:
pada saat kita dihadapkan pada beberapa pilihan dengan
a. jika benar, maka daerah yang dimaksud adalah
batasan-batasan tertentu, sedangkan di lain pihak kita
daerah di mana titik tersebut berada.
menghendaki keputusan yang optimum (maksimum/
minimum). b. jika salah, maka daerah yang dimaksud adalah
dipihak lain dari daerah di mana titik tersebut
berada.
B. Dasar Matematis
3. Untuk memudahkan, nyatakan daerah yang dimaksud
1. Grafik ax + by = c merupakan garis lurus yang dengan anak panah!
berfungsi sebagai garis batas, sedangkan titik- 4. Untuk menentukan pertidaksamaan dari daerah
titik yang memenuhi ax + by > c atau ax + by < c penyelesaian yang diketahui, langkah-langkahnya
merupakan suatu daerah. sebagai berikut.
2. Persamaan linear ax + by = c (x, y variabel; a, b, a. Beri anak panah penyelesaian dari daerah yang
c konstanta) membagi bidang atas tiga bagian, diarsir!
yaitu: b. Tentukan persamaan f(x) = 0 dan g(x) = 0!
a. Titik-titik yang memenuhi persamaan ax + by = c.
b. Titik-titik yang memenuhi pertidaksamaan
ax + by < c. 1
2 g(x)
c. Titik-titik yang memenuhi pertidaksamaan f(x)

c. Ambil sebarang titik yang


ax + by > c. 1) memenuhi 1 kemudian substitusi ke f(x).
2) memenuhi 2 kemudian substitusi ke g(x).
C. Daerah Penyelesaian d. Dapatkan tanda pertidaksamaan yang sesuai!
Untuk menentukan daerah penyelesaian yang Untuk menentukan pertidaksamaan dari daerah
memenuhi pertidaksamaan bentuk ax + by ≤ c atau penyelesaian yang saling bertolak belakang,
ax + by ≥ c, langkah-langkahnya sebagai berikut. langkah-langkahnya sebagai berikut.

RINGKASAN MATERI 13
f(x) 2. Garis Selidik
Garis selidik yang adalah garis fungsi tujuan yang
daerah 2 daerah 1 digeser secara sejajar.
Misal fungsi tujuannya adalah f(x,y) = px + qy, maka:
g(x) garis selidik: px + qy = k.
1. Ambil salah satu daerah, tentukan pertidaksaman untuk (x,y) tertentu, k adalah nilai dari fungsi tujuan
yang memenuhi. tersebut.
Beberapa kemungkinan tentang garis selidik.
2. Penyelesaiannya adalah perkalian dari pertidaksamaan
tersebut. a. Jika k = 0, maka px + qy = 0 garis melalui titik
(0,0) dan memberikan nilai minimum (0,0).
Daerah 1 f(x) ≤ 0; g(x) ≤ 0
b. Garis tersebut digeser sejajar ke kanan
Daerah 2 f(x) ≤ 0; g(x) ≤ 0
Kasus 1

f(x) ≤ 0; g(x)
(masalah maksimum) atau ke kiri (masalah
Daerah 1 f(x) ≥ 0; g(x) ≥ 0 ≤0
minimum) sehingga menyentuh titik terakhir
Daerah 2 f(x) ≥ 0; g(x) ≥ 0 dari poligon yang terbentuk. Pada titik itulah
Daerah 1 f(x) ≤ 0; g(x) ≥ 0 nilai maksimum/minimum diperoleh.
Kasus 2

Daerah 2 f(x) ≥ 0; g(x) ≤ 0 c. Menggunakan garis selidik baik dilakukan jika


f(x) g (x) ≤ 0
Daerah 1 f(x) ≥ 0; g(x) ≤ 0 poligonal yang terbentuk banyak terdapat titik
Daerah 2 f(x) ≤ 0; g(x) ≥ 0 ekstrimnya. Namun, diperlukan ketelitian pada
saat menggeser garis selidiknya, terutama
jika terdapat titik-titik ekstrim yang saling
D. Nilai Optimum
berdekatan.
Nilai optimum ialah nilai maksimum atau minimum
pada suatu program linear. Fungsi yang dicari nilai E. Model Matematika
optimumnya disebut sebagai fungsi objektif atau fungsi
tujuan atau fungsi sasaran, sedangkan fungsi-fungsi Masalah program linear adalah mengenai optimalisasi
pertidaksaman yang membatasi disebut sebagai fungsi dengan keterbatasan tertentu. Optimalisasi ini harus
pembatas atau fungsi kendala atau konstrein. Berikut dibentuk dahulu model matematikanya, yang secara
ini dua metode untuk menentukan nilai optimum. garis besar dibagi dua bagian, yaitu fungsi tujuan dan
1. Poligonal dan Titik Ekstrim persyaratannya.
Irisan dari sejumlah berhingga penyelesaian Langkah penyelesaiannya sebagai berikut.
membentuk suatu poligonal (segi banyak). Titik 1. Tentukan variabel model matematikanya (x dan y)!
P disebut titik ekstrim dari poligonal jika P adalah 2. Tentukan jenis masalah (maksimum atau
titik potong garis-garis yang membentuk poligonal minimum)!
tersebut.
3. Bentuk fungsi tujuan dan fungsi-fungsi kendalanya!
a. Jika f(x,y) = px + qy adalah suatu fungsi linear
4. Tentukan daerah penyelesaian, gambarkan grafiknya,
yang didefinisikan pada suatu poligon, maka
diperoleh poligon dan titik ekstrimnya!
harga maksimum/minimumnya dicapai pada titik
ekstrimnya (atau di sekitar titik ekstrimnya). 5. Substitusikan fungsi tujuan ke titik ekstrim tersebut
atau gunakan garis selidik!
b. Jika maksimum/minimumnya dicapai pada
dua titik yang berbeda, maka maksimum/
minimumnya juga dicapai pada titik-titik lain
yang terletak pada garis yang menghubungkan
kedua titik tersebut.

MATRIKS

A. Pengertian B. Operasi Aljabar


Matriks ialah kumpulan bilangan yang dinyatakan 1. Penjumlahan (+/-)
dalam baris dan kolom. Dua buah matriks/lebih dapat dijumlahkan
bila berordo sama. Cara operasinya dengan
menjumlahkan elemen yang seletak.

14 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Perkalian a. Tambahkan 2 kolom pertama di sisi kanan.
a. Konstan dikalikan matriks
 a b  ka kb a b c a b
k =
 c d  kc kd A =d e f d e
b. Matriks dikalikan matriks g h h g h
Matriks Am × n dapat dikalikan dengan matriks = (aci + bfg + cdh) − (gec + hfa + idb)
Bn × p dengan syarat: b. Atau, tambahkan 2 baris pertama di bawah.
kolom A = baris B
Cara operasinya: a b c
Elemen baris matriks A dikali elemen kolom A =d e f
matriks B. g h i
c. Perpangkatan a b c
Jika A adalah suatu matriks persegi, maka: d e f
A2 = A.A = (aci + bfg + cdh) − (gec + hfa + idb)
A3 = A.A2
A4 = A.A3 c. Atau tambahkan kolom pertama setelah kolom
… terakhir dan tambahkan kolom terakhir sebelum
An = A.An-1 kolom pertama.
d. Sifat c a b c a
(p + q)A = pA + qA
A = f d e f d
p(A + B) = pA + pB
p(qA) = (pq)A i g h i g
IA = AI = A = (aci + bfg + cdh) − (gec + hfa + idb)
d. Atau tambahkan baris pertama setelah baris
C. Macam-macam Matriks terakhir dan tambahkan baris terakhir sebelum
1. Matriks Identitas (I) baris pertama.
Matriks persegi yang elemen diagonal utama g h i
merupakan angka 1 dan selain itu angka 0. A =a b c
 1 0 0 d e f
 1 0
I2 =  atau I3 =  0 1 0 g h i
 0 1  
 0 0 1 a b c
2. Transpose (AT) = (aci + bfg + cdh) − (gec + hfa + idb)
Matriks baru yang diperoleh dengan mengubah Metode Ekspansi Baris/Kolom
baris (matriks asal) menjadi kolom atau kolom Cara ini berlaku untuk semua matriks persegi.
(matriks asal) menjadi baris. Dengan memperhatikan aturan tanda dari Laplace,
yaitu tanda elemen aij adalah:
D. Determinan (-1)i + j
Determinan ialah skalar unik yang terkandung dari Tujuan dari metode ini adalah mengurangi ordo
suatu matriks persegi. matriks sedemikian rupa sehingga determinan
1. Ordo 2 dapat lebih mudah dihitung.
 a b Jika matriks berordo 3, maka aturan tanda Laplace-
Jika A =  , maka: |A| = det.(A) = ad – bc nya adalah:
 c d
+ − +
2. Ordo 3
− + −
 a b c
 d e f  , maka dapat digunakan metode + − +
Jika A =
 
 g h i
Sarrus, yaitu:

RINGKASAN MATERI 15
Adapun nilai determinan dapat dihitung dengan: F. Invers Matriks
a. Ekspansi baris, sebagai contoh ekspansi baris 1. Pengertian
ke-3
a. Minor
a b c
Minor aij, dengan aij adalah elemen baris ke-i
A =d e f
dan kolom ke-j dari matriks A, dinotasikan
g h i
dengan mij, adalah determinan dari matriks
b c a c a b yang diperoleh dengan cara menghilangkan
= +g −h +i
e f d f d e baris ke-i dan kolom ke-j.
Minor aij = mij = |Mij|
b. Ekspansi kolom, sebagai contoh ekspansi
kolom ke-2 b. Kofaktor
a b c Jika |Mij| adalah minor aij dari matriks A, maka
d f a c a c
A = d e f = -b +e −h kofaktor dari aij dituliskan sebagai
g i g i d f
g h i αij = (-1)i + j|Mij|
c. Adjoin
Metode ekspansi baris atau kolom efektif digunakan
jika terdapat baris atau kolom yang memuat banyak Adjoin merupakan transpose dari matriks
elemen 0. kofaktor A, dinotasikan dengan Adj (A).
3. Sifat Determinan d. Invers
a. |At| = |A| Invers dari matriks A, dinotasikan dengan A-1
1 dinyatakan dengan:
b. A −1 = 1
A A −1 = Adj( A )
A
c. |kA|= kn|A|, di mana n menyatakan ordo
matriks  a b
Untuk matriks ordo 2 × 2, jika A =  ,
d. Jika AB = C, maka |A||B|=|C|  c d
maka invers A dituliskan
E. Trace Matriks 1  d -b
A −1 =  -c a 
A
Sama halnya dengan determinan, Trace hanya
didefinisikan pada matriks persegi. Dinotasikan dengan 2. Singular dan Nonsingular
Tr(A), yaitu jumlah elemen diagonal utama matriks A. a. Jika det A = 0, maka A: matriks singular.
Sifat Trace:
b. Jika det A ≠ 0, maka A: matriks nonsingular.
1. Tr(At) = Tr(A)
3. Sifat Invers
2. Tr(p.A) = p.Tr(A)
3. Tr(A ± B) = Tr (A) ± Tr(B) a. (A-1)-1) = A
4. Tr(AB) = Tr(BA) b. (AB)-1 = B-1 A-1
c. (ABC)-1 = C-1 B-1 A-1
d. A-1 A = AA-1 = I
e. IA = AI = A

16 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


BARISAN DAN DERET

A. Notasi Sigma C. Barisan dan Deret Aritmetika


1. Pengertian Barisan dan deret aritmetika ialah suatu barisan
Notasi sigma dilambangkan dengan “Σ”, yaitu sebuah bilangan di mana selisih antara dua suku yang berurutan
huruf Yunani yang berarti penjumlahan. selalu konstan:
n U2 – U1 = U3 – U2 = Un – Un – 1
U1 + U2 + U3 +  + Un = ∑Ui atau
i =1
di mana n adalah bilangan asli. 2U2 = U1 + U3
2. Sifat Untuk selanjutnya, selisih dari dua suku yang berurutan
n n dinamakan beda, ditulis b.
a. ∑U = ∑U
i=1
i
j=1
j 1. Suku ke-n (Un)
Rumus Un dapat dinyatakan
b. Jika A konstanta, maka
n Un = a + (n – 1)b
∑A = nA
i=1 Dapat diuraikan menjadi
n n
Un = bn + (a – b)
∑AU = A∑U i i
i=1 i=1 Artinya,
n n n
a. Bentuk umum suku ke-n adalah fungsi linear
c. ∑ (U ± V ) = ∑U ± ∑V
i=1
i i
i=1
i
i=1
i
dari n.
n n n n Un = ... n + ...
∑ (U ± V ) = ∑U ± 2∑Ui Vi + ∑Vi2
2 2
i i i
i=1 i=1 i=1 i=1 b. Koefisien n menyatakan beda.
c. Jumlah koefisien dalam rumus Un sama dengan
m n n
d. ∑U + ∑ U = ∑U suku pertamanya.
i i i
i=1 i=m+1 i=1 2. Jumlah n Suku yang Pertama (Sn)
n n−m n+m
Rumus Sn dapat dinyatakan
e. ∑Ui = ∑ Ui+m = ∑U i−m
n n
(U1 + Un ) = 2 (2a + (n − 1)b)
i=1 i=1−m i=1+m
Sn =
2
B. Pengertian Dapat diuraikan menjadi
b  b
1. Barisan Sn = n2 +  a −  n
2  2
Barisan ialah himpunan bilangan yang diurutkan
Artinya,
menurut suatu aturan tertentu. Tiap bilangan itu
disebut suku-suku barisan atau dinotasikan Un. a. Bentuk umum rumus jumlah n suku
Secara umum, barisan dapat ditulis dengan: pertama adalah fungsi kuadrat dari n tanpa
konstanta.
U1, U2, U3, …, Un-1, Un
Sn = ... n2 + ... n
2. Deret
Deret ialah jumlah yang diperoleh dari penjumlahan b. Jumlah koefisien dalam rumus Sn sama dengan
suku-suku suatu barisan. Secara umum, deret dapat suku pertamanya.
ditulis dengan: 3. Rata-rata Aritmetika
n Jika
U1 + U2 + U3 +  + Un−1 + Un = Sn = ∑Uk
x1 + x 2 +  + xn
k =1
x=
3. Hubungan antara Barisan dan Deret n
Un = Sn – Sn-1 atau
n ⋅ x = x1 + x 2 +  + xn
maka berlaku
n ⋅ Ux = Ux1 + Ux2 +  + Uxn

RINGKASAN MATERI 17
4. Sisipan b. Rasio jumlah, yaitu rasio yang diperoleh dari
Jika antara dua suku berurutan barisan aritmetika menjumlahkan terlebih dahulu dua suku
disisipkan m buah bilangan sehingga membentuk yang berurutan baru kemudian dihitung
barisan aritmetika baru, maka: perbandingannya.
BA Lama BA Baru U2 + U3 U + Un+2
r= =  = n+1
Suku pertama a a U1 + U2 Un + Un+1
Suku terakhir k k c. Rasio selisih, yaitu rasio yang diperoleh dari
Banyak suku n n' = n + (n – 1)m menyelisihkan terlebih dahulu dua suku
yang berurutan baru kemudian dihitung
b perbandingannya.
Beda b b′ =
m+1
U3 − U2 U − Un+1
r= =  = n+2
Sn n U2 − U1 Un+1 − Un
Jumlah suku =
Sn' n' d. Rasio genap ganjil, yaitu rasio yang diperoleh
dengan cara membandingkan jumlah suku-suku
5. Memisalkan Bilangan yang Membentuk Aritmetika
berindeks genap dengan jumlah suku-suku
Jika jumlah bilangan diketahui, maka:
berindeks ganjil.
a. Banyak bilangan ganjil, maka yang bilangan U2 U2 + U4 Sgenap
yang ditengah adalah p dengan beda = q r= = ==
U1 U1 + U3 Sganjil
3 bilangan:
(p – q), p, (p + q) 2. Suku ke-n (Un)
5 bilangan: Rumus Un dapat dinyatakan
(p – 2q), (p – q), p, (p + q), (p + 2q)
Un = a.rn – 1
b. Banyak bilangan genap, maka bilangan yang
Dari rumus di atas, dapat terbaca bahwa rasio
ditengah adalah (p – q) dan (p + q) dengan beda
adalah suatu konstanta yang mempunyai pangkat
= 2q
4 bilangan: (p – 3q), (p – q), (p + q), (p + 3q) n.
6 bilangan: (p– 5q), (p – 3q), (p – q), (p + q), (p + 3q), 3. Jumlah n Suku yang Pertama (Sn)
(p + 5q) Rumus Sn dapat dinyatakan
Jika jumlah bilangan tidak diketahui, maka pemisalan a
dengan menggunakan: a, a + b, a + 2b, a + 3b, ...
Sn =
1−r
(
1 − rn )
atau
D. Barisan dan Deret Geometri a n
Barisan dan Deret Geometri ialah suatu barisan
Sn =
r −1
(
r −1 )
bilangan di mana perbandingan antara dua suku yang Rumus di atas dapat diuraikan menjadi
berurutan selalu konstan. a  a   a  n
U2 U3 Un
= =
Sn =
1−r
(
1 − rn =  ) −
 1 − r   1 − r 
⋅r
U1 U2 Un−1
atau
atau
a n  a  n  a 
U22 = U1U3 Sn =
r −1
(
r −1 =  )
 r − 1 
⋅r − 
 r − 1 
Untuk selanjutnya, perbandingan dari dua suku
yang berurutan dinamakan rasio, ditulis r. Artinya,
1. Rasio a. Bentuk umum rumus jumlah n suku pertama
a. Rasio klasik adalah:
U2 U11 U Sn =  −  ⋅ rn
r1 = = =  atau rm−n = m
U1 U10 Un atau
Sn = ∆ ⋅ rn − ∆
b. Rasio adalah suatu konstanta yang mempunyai
pangkat n.

18 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


4. Rata-Rata Geometri E. Deret Konvergen
Jika Deret geometri yang konvergen
x1 + x 2 +  + xn
x= S∞ = U1 + U2 + U3 + ...
n
Akan mempunyai jumlah
atau
a
n ⋅ x = x1 + x 2 +  + xn lim Sn = S∞ =
n→∞ 1−r
maka berlaku dengan syarat
|r| < 1
U = Ux1 ⋅ Ux2 ⋅ ⋅ Uxn
n
x
atau
5. Sisipan -1 < r < 1
Jika antara dua suku berurutan barisan geometri 1. Kasus Sganjil dan Sgenap
disisipkan m buah bilangan sehingga membentuk
barisan geometri baru, maka: a. Sganjil, memiliki suku pertama a dan rasio r2
Sganjil = U1 + U3 + U5 + 
BA Lama BA Baru
Suku pertama a a = a + ar2 + ar 4 + 
Suku terakhir k k a
=
Banyak suku n n' = n + (n – 1)m 1 − r2

Beda r r ′ = n+1 r b. Sgenap, memiliki suku pertama ar dan rasio r2


Sgenap = U2 + U4 + U6 + 
Sn n = ar + ar 3 + ar 5 + 
Jumlah suku =
Sn' n'
ar
=
6. Memisalkan Bilangan yang Membentuk Geometri 1 − r2
Jika hasil kali bilangan diketahui, maka: c. Sehingga terdapat hubungan
a. Banyak bilangan ganjil maka yang bilangan 1) S∞ = Sganjil + Sgenap
yang di tengah adalah p dengan rasio = q Sgenap
3 bilangan: 2) r =
Sganjil
p
;p;pq 2. Kasus Bola Memantul
q Bola dijatuhkan dari ketinggian h 0 kemudian
5 bilangan:
m
p p memantul dengan tinggi pantulan r = dari
; ;p;pq;pq2 n
q2 q
ketinggian sebelumnya.
b. Banyak bilangan genap maka bilangan yang di
p
tengah adalah dan pq dengan rasio = q2
q h0
4 bilangan: h0r
p p
; ;pq;pq3
q3 q
6 bilangan: a. Jumlah seluruh lintasan yang dilalui bola dari
p p p awal hingga berhenti:
; ; ;pq;pq3 ;pq5
q5 q3 q L = 2S∞ – h0
Jika hasil kali bilangan tidak diketahui, maka atau
pemisalan dengan menggunakan: a, ar, ar2, …
n+m
L = h0 ⋅
n−m
b. Jumlah seluruh lintasan yang dilalui bola dari
pantulan ke-n hingga berhenti:
2h0rn
Ln =
1−r

RINGKASAN MATERI 19
2 Kalkulus

LIMIT FUNGSI

1. Penyelesaian Limit 4. Cara Menghilangkan Bentuk Akar


Untuk menghitung nilai lim f (x ) , langkahnya Jika terdapat bentuk akar, di mana f(a) = g(a),
x→a
adalah: maka hilangkan bentuk akar tersebut dengan
algoritma:
a. Substitusi x = a ke dalam f(x) sehingga diperoleh
nilai f(a). Perhatikan pola aljabar dalam konteks
n f (x ) − n g (x ) f (x ) − g (x ) 1
lim = lim ⋅
limit berikut! x→a h( x ) x→a h( x ) n n f −1 (a)
n

1) Bentuk tentu 5. Cara Mengubah Bentuk Tak Tentu Menjadi Bentuk
0 a Tertentu
= 0, = ∞ , ∞ ± a = ∞ , ∞ + ∞ = ∞
a 0 0
2) Bentuk tak tentu a. Bentuk
0
0 ∞ 1) Faktorisasi
; ; ∞; - ∞; 0 ∞
0 ∞ f (x )
lim = lim
(x − a)F(x )
b. Ada dua kemungkinan x→a g (x ) x →a (x − a)G(x )
1) Jika f(a) merupakan bentuk tentu, maka
2) Diferensial (Turunan)
lim f ( x ) = f (a)
x→a
f (x ) f'( x ) f''( x )
2) Jika f(a) merupakan bentuk tak tentu tentu, lim = lim = lim =
x→a g ( x ) x→a g' ( x ) x→a g'' ( x )

maka f(x) harus dirubah sedemikian rupa
sehingga bentuk f(a) merupakan bentuk Proses mendiferensialkan berhenti jika telah
tentu. diperoleh bentuk tentu.
2. Teorema Limit Pusat ∞
b. Bentuk
Jika lim f (x ) = F dan lim g (x ) = G , maka berlaku: ∞
x→a x→a
Penyelesaiannya dengan cara membagi pangkat
a. lim( f ( x ) ± g ( x )) = lim f ( x ) ± lim g ( x ) = F ± G
x→a x→a x→a tertinggi.
b. lim( f ( x ) ⋅ g ( x )) = lim f ( x ) ⋅ lim g ( x ) = F ⋅ G 1) Model 1
x→a x→a x→a

c. lim(k ⋅ f ( x )) = k ⋅ lim f ( x ) = k ⋅ f ∞ , jika m>n


x→a x→a m−1
ax + bx +   a
m

f (x ) F lim n =  , jika m=n


 f ( x )  lim x→∞ px + qx n−1
+ p
d. lim  = x→a
= ;G ≠ 0
x→a  g ( x ) 
 lim g (x ) G  0, jika m<n
x→a

( ) 2) Model 2
n
lim( f ( x )) = lim f ( x ) = Fn
n
e.
x→a x→a
lim n axn + bxn−1 +  − n pxn + qxn−1 + 
x→∞

3. Ekuivalensi Bentuk  ∞ , jika a > p



Perhatikan beberapa bentuk ekuivalensi berikut!  b−q
= , jika a = p
x → 2 ≡ ( x − 2) → 0
n n−1
a. n a
 -∞ , jika a < p
2
b. x → - ≡ (3x + 2) → 0
3 untuk n = 2, maka:
1 b−q
c. x→∞≡ →0 lim ax 2 + bx + c − ax 2 + qx + r =
x
x→∞
2 a
1
d. x→0≡ →∞
x

20 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


c. Limit fungsi trigonometri 1
Untuk menyelesaikan limit fungsi trigonometri, 4) 1 − cosax ≈ a2 x 2
2
di mana a → 0 (baca: bilangan yang sangat kecil sehingga
atau bilangan mendekati 0), maka dapat digunakan 1
fungsi hampiran, yaitu: 1) secax ≈ 1 + a2 x2
2
1) sin ax ≈ ax 1
2) tanax − sinax ≈ a3 x 3
2) cos ax ≈ 1 2
3) tan ax ≈ ax

TURUNAN FUNGSI

1. Definisi maka turunan pertamanya adalah


Jika y = f(x), maka turunan pertamanya adalah: y’ = f’ (g(x)).g’ (x)
f (x + h) − f (x ) dy Jika
lim = f ′ (x ) = y ′ =
h→0 h dx y = (f  g  h)(x) = f(g(h(x))),
Adapun turunan keduanya adalah: maka turunan pertamanya adalah
f ′ (x + h) − f ′ (x ) d2 y y’ = f’ (g(h(x))). g’ (h(x)).h’ (x).
lim = f ′′ (x ) = y ′′ = 2
h→0 h dx 2) Jika terdapat fungsi trigonometri, maka
Selanjutnya, turunan ke-n, dinotasikan dengan urutannya adalah PANGSIT (baca: PANGkat,
fungSI, suduT). Artinya, pangkatnya terlebih
dn x
y (n) (x ) = f (n) (x ) = dahulu diturunkan, kemudian turunkan
dyn
fungsinya, baru turunkan sudutnya.
2. Rumus Dasar 4. Aplikasi/Penggunaan Diferensial
y y' fungsi naik
ax n
an.xn – 1 dy
>0 fungsi turun
sin x cos x dx
dy
<0
cos x -sin x dx
ax ax ln a
b
1 a fungsi naik
a
log x fungsi turun
x ⋅ lna dy
dy >0
3. Operasi Aljabar Dua Fungsi <0 dx
dx
a. Penjumlahan/pengurangan a. Persamaan gradien garis singgung
y = u ± v ⇒ y’ = u’ ± v’ y’ = mgs
b. Perkalian Selanjutnya, persamaan garis singgung kurva
y = uv ⇒ y’ = u’ v + uv’ f(x) di titik (x1, y1) dapat dituliskan
y = uvw ⇒ y’ = u’ vw + uv’ w + uvw’ y – y1 = f’ (x1)(x – x1)
c. Pembagian b. Fungsi naik turun
u u′ v − uv' 1) Fungsi naik, y’ > 0
y= ⇒ y′ =
v v2 Fungsi selalu naik, y’ > 0, ∀x
d. Chain rule (dalil rantai) Fungsi tidak pernah turun, y’ ≥ 0, ∀x
dy dy dt dp 2) Fungsi turun, y’ < 0
= ⋅ ⋅ Fungsi selalu turun, y’ < 0, ∀x
dx dt dp dx
1) Fungsi komposisi Fungsi tidak pernah naik, y’ ≤ 0, ∀x
Jika
y = (f  g)(x) = f(g(x))

RINGKASAN MATERI 21
c. Stasioner, y’ = 0 d. Kecepatan dan percepatan
Jenis stasionernya dapat ditentukan. s = jarak
1) Minimum di x = a, jika y’ (a) = 0 dan ds
y’’(a) > 0. v = kecepatan = = s'
dt
2) Maksimum di x = a, jika y’(a) = 0 dan
y’’(a) < 0. dv
a = percepatan = = v ′ = s ′′
3) Belok di x = a, jika y’(a) = 0 dan y’’ (a) = 0. dt

INTEGRAL

1. Pengertian 5. Penerapan Integral


Jika diketahui y = F(x) + C, maka y’ = F’(x). a. Menghitung luas daerah antara dua kurva
2. Jenis 1) Berdasar batas sumbu x
a. Integral tak tentu y f(x)
Integral dengan bentuk fungsi (di ruas kanan) g(x)
yang tak tentu dan tanpa di sertai batas integrasi,
ditulis: x
0 a b
∫F′ (x )dx = F(x ) + C b
b. Integral tertentu L = ∫ ( g ( x ) − f ( x )) dx
Integral dengan bentuk fungsi (di ruas kanan) a

tertentu dan disertai batas integrasi, ditulis: 2) Berdasar batas sumbu y


b
y g(x)
∫F′ (x )dx = F(x ) = F (b) − F (a)
b
a b f(x)
a
3. Rumus Dasar
1
∫x dx = n + 1 x
n+1
a. n
+ C; n ≠ -1 a x
0
1
∫ x dx = ln x + C b

L = ∫ ( g ( y ) − f ( y )) dy
b. ∫ sin xdx = − cos x + C a

b. Menghitung volume benda putar


∫ cos xdx = sin x + C 1) Diputar mengelilingi sumbu x
ax y y
∫a dx = lna + C
x
c.
f(x) f(x)
g(x) g(x)
∫e dx = e +C
x x
x x
0 a b 0 a b
4. Sifat
b b b

∫∫ (( ff ((xx )) ±± gg ((xx ))))dx


b b b
aa.. = ∫∫ff (( xx )) dx
dx = ± ∫∫gg (( xx )) dx
dx ± dx b

a
a
a
a
a
a (
Vx = π ∫ f 2 ( x ) − g2 ( x ) dx )
b b a
b b
b
b.. ∫∫kk ⋅⋅ ff ((xx ))dx
a
= kk ∫∫ff (( xx )) dx
dx =
a
dx 2) Diputar mengelilingi sumbu y
a a
b a
y y
b a g(x) g(x)
cc.. ∫∫FF((xx ))dx
a
=−
dx = − ∫FF (( xx )) dx
∫ dx b b
f(x)
b
f(x)
a b
b c c
b c c

∫∫FF((xx ))dx + ∫FF (( xx )) dx


∫ dx == ∫∫FF((xx ))dx
d.. dx + dx a a
d x x
a
a
b
b
a
a 0 0
a
a
ee..
∫∫FF((xx ))dx
dx =
=0 b
0
a
a (
Vy = π ∫ f 2 ( y ) − g2 ( y ) )
b b+k b−k a
b b+k b−k
ff.. ∫∫FF((xx ))dx
a
= ∫∫ FF (( xx −
dx =
a+k
− kk )) dx = ∫∫ FF (( xx +
dx =
a−k
+ kk )) dx
dx
a a+k a−k

22 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


c. Menghitung panjang busur 7. Teknik Pengintegralan
1) Batas pada sumbu x a. Teknik dasar
y
Arahkan pada operasi penjumlahan (+/–).
y = f(x) B
b. Cara substitusi
A Aljabar
x 1 1
∫ (ax + b) dx = a ⋅ n + 1 ⋅ (ax + b)
n n+1
0 a b +C

d ( g ( x ))
∫F(g (x )) ⋅ g ′ (x )dx = ∫F(g (x )) ⋅ g ′ (x ) ⋅
b 2
 dy 
s = ∫ 1 +   dx g ′ (x )
a
 dx 
2) Batas pada sumbu y c. Trigonometri
y
Bentuk Substitusi Akibat
B
d
a a
a2 − b2 x 2 x = sin t dx = cos tdt
A x = g(y) b b
c
x a a
0 a2 + b2 x 2 x = tan t dx = sec2 tdt
b b
d 2
 dx  a a
s=∫ 1 +   dy b2 x 2 − a2 x = sec t dx = sec t tan tdt
c
 dy  b b
6. Prosedur Pencarian Luas dan Volume Benda d. Integral parsial
Putar
Secara umum, prosedur untuk menghitung luas
∫u ⋅ dv = uv − ∫vdu
dan volume sebagai berikut. Dengan bentuk ∫vdu harus lebih sederhana
dari ∫udv.
a. Gambar (sketsa) kurva terlebih dahulu, selalu
Atau, dengan cara tabulasi, yaitu:
usahakan sketsanya sehingga dapat dilihat
mana atas mana bawah serta mana kanan Diturunkan Diintegralkan
mana kiri! u dv
b. Cari titik potong antara kurva untuk menentukan u'
batas integrasi! u''
c. Hitunglah sesuai aplikasi rumus yang sesuai! …
Standar grafik yang sering digunakan adalah 0
y y y y
y = x2
y = x2
y = x2 + c
y = k.x2
y = k.x2
y = x4 y = x2 Kolom kiri dikalikan dengan kolom kanan sesuai
tanda arah panah, dengan tanda selang-seling,
x
0 c x
0
x
0
x
dimulai dari (+).
0 p>1 p<1

y y y
y
x c
x
0 y=y 2
x y=y 2
x
0
0 0

y = -x2 y = -x2 + c

y y
y = ax y = ax y y = alog x y
a>1 y = ax
a>0 0<a< 1
a<0 a>1
x x x
x
0 0 0 0<a< 1
0

y y = x3 y
y y
y = a2
x y = -x3
x a>0 x x x
0 0 0 0
y = a2
x
a>0

RINGKASAN MATERI 23
3 Trigonometri dan Geometri

TRIGONOMETRI

A. Akar C. Grafik Fungsi Trigonometri


Ada enam buah fungsi trigonometri, yaitu 1. Fungsi y = f(x) = sin x
1. sinus; 4. cotangen; y
2. cosinus; 5. secan; dan
1
3. tangen; 6. cosecan. y = sin x
Jika nilai salah satu fungsi diketahui, maka nilai
x
lima fungsi yang lain dapat diperoleh dengan bantuan -2π -π π 2π
segitiga siku-siku.
B -1

2. Fungsi y = f(x) = cos x


c a y
α 1
A b C
y = cos x
Didefiniskan bahwa
π x
DEpannya α a -2π -π 2π
1. sin α = =
MIring c
-1
SAmpingnya α b
2. cos α = =
MIring c 3. Fungsi y = f(x) = tan x
DEpannya α a y
3. tan α = =
SAmpingnya α b
y = tan x
B. Identitas
1. Kebalikan -2π -π π 2π x
1
a. csc α =
sin α
1
b. sec α =
cos α
1
c. cot α = D. Kuadran
tan α
Pada sistem koordinat, daerah terbagi menjadi
2. Ekuivalen
4, untuk selanjutnya tiap daerah disebut sebagai
sin α kuadran.
a. tan α =
cos α
cos α Kuadran II Kuadran I
b. cot α =
sin α
3. Phytagoras Kuadran III Kuadran IV
a. sin2 α + cos2 α = 1
1. Pembagian Daerah
b. 1 + tan2 α = sec2 α
Kuadran I II III IV
c. 1 + cot2 α = csc2 α
absis (x) + – – +
ordinat (y) + + – –

24 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Tanda-tanda Fungsi 4. Luas Segitiga
Kuadran
I II III IV a. Diketahui ketiga sisinya
0°–90° 90°–180° 180°–270° 270° –360°
sin + + – – L = s (s − a)(s − b)(s − c )
cos + – – + 1
di mana s = (a + b + c )
tan + – + – 2
3. Sudut Istimewa b. Diketahui dua sisi dan sudut yang diapitnya
0° 30° 45° 60° 90° 1 1 1
L = ab sin C = ac sinB = bc sin A
1 1 1 1 1 2 2 2
sin 0 1 2 3 4
2 2 2 2 2
1 1 1 1 1 G. Lingkaran dan Segitiga
cos 4 3 2 1 0
2 2 2 2 2 1. Lingkaran Dalam Segitiga
Lingkaran L menyinggung sisi-sisi segitiga ABC. Titik
1
tan* 0 1 3 ∞ pusat lingkaran dalam didapat dari perpotongan
3 garis bagi-garis bagi sudut segitiga ABC, di mana:
*untuk nilai fungsi tan x dapat diperoleh dari
rd =
(s − a)(s − b)(s − c)
sinx s
tanx =
cosx
2. Lingkaran Luar Segitiga
E. Sudut Berelasi Lingkaran L melalui titik-titik sudut segitiga ABC.
Titik pusat lingkaran luar didapat dari perpotongan
Untuk sudut-sudut yang lain dapat disederhanakan garis-garis berat segitiga ABC, di mana:
menjadi:
a b c
k ganjil genap 2RL = = =
sin A sinB sin C
sin (k 90 ± α) ?cos α ?sin α atau
cos (k 90 ± α) ?sin α ?cos α abc
RL =
tan (k 90 ± α) ?cot α ?tan α 4L
tanda Tanya “?” harus diisi dengan tanda “+” atau “–” 3. Lingkaran Singgung Segitiga
bergantung pada letak kuadran sudut (k.90o ± α) Terdapat tiga lingkaran singgung, yaitu menyinggung
sisi AB, menyinggung sisi BC, dan menyinggung sisi
F. Dalil Segitiga AC.
C a. rsa = jari-jari lingkaran singgung sisi BC:
s (s − b )(s − c )
b a rsa =
(s − a)
c
A B b. rsb = jari-jari lingkaran singgung sisi AC:
1. Aturan Sinus
a b c s (s − a)(s − c )
= = rsb =
sinA sinB sinC (s − b )
2. Aturan Cosinus c. rsc = jari-jari lingkaran singgung sisi AB:
b2 + c2 − a2
• cos A = s (s − a)(s − b)
2bc rsc =
(s − c )
a + c 2 − b2
2
• cosB =
2ac
a + b2 − c 2
2
H. Rumus-Rumus
• cosC =
2ab 1. Penjumlahan dan Selisih Dua Sudut
3. Aturan Tangen a. sin(A ± B) = sin A cos B ± cos A sin B
1
a+b
tan ( A + B) b. cos(A ± B) = cos A cos B  sin A sin B
= 2
a−b 1
tan ( A − B)
2
RINGKASAN MATERI 25
tan A ± tanB Karena nilai cos x hanya terdefinisi pada range
c. tan( A ± B) = -1 ≤ cos x ≤ 1, persamaan
1  tan A tanB
2. Sudut Rangkap a cos px + b sin px = c
mempunyai penyelesaian jika
a. sinus a2 + b2 ≥ c2
sin 2A = 2 sin A cos A
b. cosinus J. Persamaan Trigonometri
cos 2A = cos2 A – sin2 A
= 2 cos2 A – 1 = 1 – 2 sin2 A 1. sin x = sin α
x = α + k.2π
c. tangen
x = (π – α) + k 2π
2 tan A
tan2A = 2. cos x = cos α
1 − tan2 A
x = α + k.2π
3. Jumlah dan Selisih Dua Fungsi yang Senama x = -α + k.2π
a. Bentuk Penjumlahan → Perkalian 3. tan x = tan α
 A + B  A − B x = α + k.π
sin A + sinB = 2 sin   cos 
 2   2  di mana k = 0, ±1, ±2, ±3, ...
 A + B  A − B
sin A − sinB = 2 cos  sin
 2   2  K. Pertidaksamaan Trigonometri
 A + B  A − B Untuk menyelesaikan pertidaksamaan trigonometri
cos A + cos B = 2 cos  cos 
 2   2  dapat dilakukan langkah-langkah berikut ini.
 A + B  A − B 1. Buat garis bilangan dengan x adalah penyelesaian
cos A − cos B = -2 sin  sin
 2   2  dari persamaan trigonometrinya.
b. Bentuk Perkalian → Penjumlahan 2. Jangan lupa untuk nilai x yang menyebabkan bentuk
2 sin A cos B = sin(A + B) + sin(A – B) trigonometrinya tidak terdefinisi, misal
2 cos A sin B = sin(A + B) – sin(A – B) a. x = 90o pada tan x;
2 cos A cos B = cos(A + B) + cos(A – B) b. x = 90o pada sec x;
-2 sin A sin B = cos(A + B) – cos(A – B)
c. x = 0o pada csc x; dan
d. atau pembuat nol penyebut pada bentuk
I. Rumus Bentuk k.cos (px – α)
pecahan .
Bentuk 3. Tentukan tanda (+/-) pada garis bilangan, dengan
a cos px + b sin px = k cos (px – α) cara memasukkan salah satu nilai pada interval
Di mana tertentu.
b
k = a2 + b2 dan tanα =
a
Kuadran dari α ditentukan oleh kombinasi tanda a dan
b sebagai berikut.
I II III IV
a + – – +
b + + – –

DIMENSI TIGA

A. Alat Bantu Hitung B. Jarak


1. Teorema Phytagoras. 1. Jarak Titik dengan Titik
2. Dalil cosinus. Jarak titik dengan titik ialah panjang garis lurus
3. Dalil-dalil dalam geometri bidang datar. yang menghubungkan kedua titik tersebut.

26 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


H G
Q 1 1
E P F
R 1
2
1
D a 2
C a
A a B
4
Jarak yang sering digunakan dalam kubus dengan 8
a 4
a 1 3
panjang rusuk adalah:
5 2
Garis Keterangan Jarak 1

AC Diagonal sisi a 2 3. Jarak Titik dengan Bidang


A
AG Diagonal ruang a 3 d
Jarak titik A ke tengah garis 1
AP a 5 A'
sisi terdekat 2 α

Jarak titik A ke titik diagonal I


1
AQ sisi di seberangnya a 6 a. Algoritma (Geometri)
2
1) Melalui A buat garis l yang tegak lurus
Jarak titik A ke tengah sisi 3 bidang α.
AR bidang diagonal a
2 2) Tentukan titik tembus l tegak lurus bidang
2. Jarak Titik dengan Garis α, yaitu A’.
3) d = AA’ adalah jarak titik A ke bidang α.
Q
d a b. Algoritma (Analitik)
P
α 1) Skemakan bangun ruang dalam sistem
koordinat.
a. Algoritma 1
2) Cari persamaan bidang dengan:
1) Buat bidang α, memuat titik P dan garis
Z
a. c
2) Melalui P tarik garis ⊥a, yang memotong
α di Q. Y x y z
h + + =1
3) d = PQ adalah jarak P ke garis a. a a b c
P X
3) Selanjutnya, tuliskan persamaan bidang
d
garis a
ke bentuk umum.
T α ≡ Ax + By + Cz + D = 0
4) Tentukan jarak titik A(x1, y1, z1) ke bidang
α dengan
Ax1 + By1 + Cz1 + D
b. Algoritma 2 d( A ,α ) =
1) Buat bidang α, melalui titik P dan ⊥a. A2 + B2 + C2
2) Tentukan titik tembus a pada α, yaitu T. 4. Jarak Garis dengan Garis
3) d = PT adalah jarak P ke garis a. a. Garis bersilangan tegak lurus
c. Segi empat emas I
Segi empat emas ialah perbandingan-
perbandingan istimewa yang berlaku pada d P
T m
segi empat. α

RINGKASAN MATERI 27
Algoritma Algoritma
1) Buat bidang α yang memuat garis m dan a. Pilih titik P pada garis .
tegak lurus garis  .
b. Melalui P tarik garis α⊥α.
2) Tentukan titik tembus  pada α, yaitu T.
3) Melalui T tarik garis ⊥m dan memotong c. Tentukan titik tembus α dengan α, yaitu T.
m di titik P. d. d = PT adalah jarak  dan α.
4) d = TP adalah jarak garis  dan m. 6. Jarak Bidang dengan Bidang
b. Garis bersilangan sembarang I

I A
P
d d
P B
T
α A m
Algoritma
Algoritma 1 a. Tentukan titik A pada bidang α.
1) Pilih A pada garis m.
b. Melalui A tarik garis l.
2) Melalui A tarik garis  ' yang sejajar  .
3) m⊥  ' terdapat pada bidang α. c. Tentukan titik tembus l pada β, yaitu B.
4) Pilih titik P pada garis  . d. d = AB adalah jarak α dan β.
5) Melalui P tarik garis ⊥α dan menembus
α di titik T. C. Sudut
6) d = PT adalah jarak garis l`dan m.
m
1. Sudut antara Garis dan Garis
A a. Antara dua garis yang berpotongan
a
I
d E
F α b
A β
D B
α C m
Di mana:
Algoritma 2 α = sudut antara garis a dan garis b.
1) Buat bidang α tegak lurus garis  . β = sudut pelurus antara garis a dan garis a,
2) Tentukan titik tembus  pada bidang α, dengan β = 180o – α.
yaitu C. b. Antara dua garis yang bersilangan
3) Proyeksikan m pada bidang α, yaitu m’. a
a'
4) Tarik melalui C garis ⊥m’ yang memotong
m’ di titik D. α b
5) d = CD adalah jarak garis  dan m.
Atau, gunakan Garis Hubung Terpendek (GHT).
Algortima
Tarik melalui D garis yang sejajar  memotong
m di titik E. Melalui titik E tarik garis sejajar CD 1) Buat garis a’ yang sejajar dengan a.
memotong  di F. Maka, EF = Garis Hubung 2) <(a,b) = <(a’,b) = α.
Terpendek. 2. Sudut antara Garis dan Bidang
5. Jarak Garis dengan Bidang a
Garis dan bidang harus dalam posisi sejajar, bila B
tidak, jaraknya nol (karena kalau garis diperpanjang
akan menembus bidang).
B'
garis a A
I α
P b
d
P
α T

28 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Algoritma: Algoritma:
a. Cari titik tembus garis a dengan bidang α, yaitu a. Cari garis potong antara bidang α dan bidang
A. β, yaitu garis potong (α, β).
b. Ambil sembarang titik pada garis a, yaitu B. b. Cari garis di bidang α yang tegak lurus garis
c. Dari titik B tarik garis proyeksi yang tegak lurus (α, β), yaitu garis a.
bidang α, yaitu garis b. c. Cari garis di bidang β yang tegak lurus garis
d. Cari titik tembus garis B dengan bidang α, (α, β), yaitu garis b.
sebut saja B’. d. Jika kedua garis a dan b berpotongan di (α, β),
e. θ = <(a,α) = <(AB,AB’). maka θ adalah sudut antara garis a dan garis
3. Sudut antara Bidang dan Bidang b.
β e. θ = <(a,b) = <(α, β).

0 α
a
)

LINGKARAN

A. Persamaan Lingkaran d. Substitusikan titik yang belum di gunakan, yaitu


1. Bentuk umum sebagai berikut. titik C(x3, y3) ke dalam persamaan (3) untuk
mendapatkan nilai λ!
Pusat dan Jari-jari Persamaan
P(0,0) dan jari-jari = R x + y2 = R2
2
B. Persamaan Garis Singgung Lingkaran
(x – α) 2 + (y – β) 2
P(α,β) dan jari-jari = R 1. Persamaan garis singgung jika diketahui gradien
= R2
m.
 1 1  Algoritmanya sebagai berikut.
P  - A , - B
 2 2  a. Tentukan Pusat P(α, β) dan Jari-jari = R!
x2 + y2 + Ax + By +
b. Tentukan gradiennya (m)!
 1   1 
2 2
C=0
R =  - A +  - B − C c. Konstruksikan persamaan garis singgungnya
 2   2 
dengan
2. Jika diketahui unsur-unsurnya.
( )
y − β = m x − α ± R 1 + m2
Algoritma mencari persamaan lingkaran sebagai 2. Persamaan garis singgung jika diketahui titik.
berikut. a. Titik Pada, gunakan prinsip bagi adil
a. Cari unsur persamaan lingkaran, yaitu Pusat
(α, β) dan jari-jari r! Bentuk Diubah Menjadi
b. Konstruksikan persamaan lingkaran dengan x2 x.x
(x – α)2 + (y – β)2 = r2! y2 y.y
3. Jika diketahui tiga buah titik sembarang A(x1, y1), (x – a)2 (x – a)(x – a)
B(x2, y2), dan C(x3, y3). (y – b)2 (y – b)(y – b)
Algoritma mencari persamaan lingkaran sebagai 1
berikut. A (x + x )
Ax 2
a. Ambil sembarang dua titik, misal A(x1, y1) dan By 1
B(x2, y2)! B(y + y)
2
b. Cari persamaan garis AB dan nyatakan dalam
bentuk implisit Px + Qy + R = 0!
c. Konstruksikan persamaan lingkaran
(x – x1)(x – x2) + (y – y1)(y – y2) + λ(Px + Qy + R)
=0

RINGKASAN MATERI 29
Sehingga 2. Saling Bersingungan di luar, jika d = r1 + r2
Persamaan Persamaan Garis Singgung
r1 d r2
x2 + y2 = R2 x1 x + y1y = R2
(x – a)2 + (y – b)2 = R2 (x1 – a)(x – a) + (y1 – b)(y – b) = R2

1 1 3. Saling Bersinggungan di dalam, jika


x2 + y2 + Ax + By + C = 0 x1 x + y1 + A ( x1 + x ) + B ( y1 + y ) + C = 0
2 2 d = |r1 – r2|
b. Titik di luar
(x2,y2)
d
r1 r2
go
(x1,y1) 4. Saling Berpotongan, jika
(x3,y3) |r1 – r2| < d < r1 + r2
Algoritma: r1 d r2
1) Tentukan garis polar (gp) dengan membagi
adil persamaan lingkaran dengan titik
(x1,y1).
2) Substitusikan gp ke persamaan lingkaran 5. Lingkaran di dalam lingkaran, jika
sehingga diperoleh (x2,y2) dan (x3,y3). d < |r1 – r2|
3) Persamaan garis singgungnya diperoleh r1
dengan cara membagi adil titik (x2,y2)
d r2
dan (x3,y3).

C. Kedudukan Dua Lingkaran


Jika d adalah jarak antara pusat-pusat lingkaran, D. Persamaan Berkas Lingkaran
sedangkan r1 dan r2 masing-masing jari-jari kedua Persamaan lingkaran yang melalui titik potong dua
lingkaran, maka kedua lingkaran akan: lingkaran
1. Saling Lepas, jika d > r1 + r2 L1 ≡ x2 + y2 + A1x + B1y + C = 0 dan
r1 d r2 L2 ≡ x2 + y2 + A2x + B2y + C = 0 adalah L1 + λL2 = 0

TRANSFORMASI GEOMETRI

A. Pengertian Transformasi dibedakan atas dua hal berikut.


a. Transformasi Titik A sehingga persamaan
Transformasi ialah suatu transformasi T yang umumnya dapat dituliskan:
memetakan sebuah titik pada bidang datar yang sama. gunakan M
Jika sebuah titik A(x,y) ditransformasikan menjadi titik A → A'
A’ (x’,y’), dinotasikan dengan: atau
T
A ( x , y ) → A ′ ( x ′ , y') gunakan M−1
A ← A'
Hubungan tersebut dapat dituliskan sebagai:
b. Transformasi Kurva sehingga persamaan
X’ = MX
umumnya dapat dituliskan:
atau gunakan M−1
 x'  a b  x   → '
 y' =  c d  y atau
Selanjutnya, M disebut sebagai matriks transformasi gunakan M
 ← '
yang bersesuaian dengan transformasi T.

30 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


B. Jenis Transformasi C. Komposisi Transformasi
1. Translasi (Pergeseran)  a1 b1   a2 b2 
Jika T1 =   , T2 =  , dan
a. Matriks  c1 d1   c2 d2 
 a
T=   a3 b3 
 b T3 =  , maka transformasi T1 dilanjutkan T2
 c3 d3 
di mana: dilanjutkan T3, dituliskan T3  T2  T1 , dapat dinyatakan
a = pergeseran ke atas/bawah
sebagai transformasi tunggal T, yaitu:
b = pergeseran ke kanan/kiri
 a3 b3   a2 b2   a1 b1 
b. Persamaan Transformasi T3  T2  T1 = T3 × T2 × T1 = 
 c3 d3   c2 d2   c1 d1 
 x'  x   a
 y' =  y +  b

2. Refleksi (Pencerminan) D. Tafsiran Geometri dari Determinan suatu Matriks


a. Unsur Transformasi
α = sudut yang dibentuk oleh sumbu pen- Luas bangun hasil transformasi dapat dihitung
cerminan terhadap sumbu x positif. dengan:
b. Matriks, dengan determinan |M| = -1 LΔ’ = |M|.LΔ
 cos 2α sin2α  di mana:
Mα = 
 sin2α - cos 2α  LΔ’ = luas bangun hasil transformasi.
c. Persamaan transformasi |M| = mutlak nilai determinan matriks transformasi.
 x'  cos 2α sin2α   x 
 y' =  sin2α - cos 2α   y LΔ = luas asal bangun sebelum ditransformasi.

c. Rotasi (Perputaran)
a. Unsur
1) Pusat rotasi P(a,b)
2) Sudut putar, α
3) Arah putar, jika berlawanan arah jarum
jam sudut(+), tetapi jika searah sudut (-)
b. Matriks, dengan determinan |R|=1
 cos α - sin α 
Rα = 
 sin α cos α 
c. Persamaan transformasi
 x ′ − a  cos α - sin α   x − a
 y ′ − b =  sin α cos α   y − b

4. Dilatasi
a. Unsur
1) Pusat dilatasi P(a,b)
2) Faktor dilatasi, k
b. Matriks, dengan determinan |D|= k2
 k 0
D=
 0 k 
c. Persamaan Transformasi
 x ′ − a   k 0  x − a 
 y ′ − b =  0 k   y − b

RINGKASAN MATERI 31
Statistika
4
STATISTIKA

A. Ukuran Pemusatan dan Penyebaran


1. Ukuran Pemusatan
Ukuran pemusatan ialah ukuran yang menggambarkan pemusatan data tersebut pada suatu nilai tertentu.
Contoh: mean (rata-rata), modus, median, dan kuartil.
2. Ukuran Penyebaran
Ukuran penyebaran ialah ukuran yang menggambarkan penyebaran data tersebut dan dapat dikaitkan dengan
simpangan (lebar data) dari suatu nilai tertentu.
Contoh: jangkauan, hamparan, langkah, simpangan kuartil, simpangan rata-rata, simpangan baku.

B. Perumusan Ukuran Statistika


Dibedakan menjadi dua jenis data berikut ini.
1. Data Tunggal
Data yang dituliskan dengan mendaftar, satu per satu.
Ukuran Notasi Pengertian Data Tunggal Data Kelompok
Rataan x Jumlah semua data dibagi dengan 1 n
1 n
Hitung banyak data. x = ∑ x1 x= ∑ f1x1
n i=1 n i=1
(Mean)
Rataan g Akar n dari perkalian n data. g = n x 1 .x 2 ...x n g = s x 1f1 .x 2 f2 ...x nfn
Geometris
s = f1 + f2 + ... + fn
Rataan h Banyak data dibagi dengan n n
h= h=
Harmonis jumlah kebalikan semua data. 1
f1 .
1


n

x1 n x1
i =1 i=1

Rataan k Akar dari hasil jumlah kuadrat


∑ ∑
n 2 n 2

kuadratis semua data dibagi banyak data. = 1x1 = 1f1 .x1


k= i
k= i
n n
Modus x Data yang sering muncul. Modus dapat ada atau tidak ada. ∆1
Kalaupun ada dapat lebih dari satu. x=L+ .C
∆1 + ∆2
2. Data Kelompok
Data yang dituliskan dalam bentuk interval kelas. Untuk data berkelompok, dapat dikonstruksikan datanya
dalam bentuk tabel sebagai berikut.
(1) (2) (3) (4)
Interval
Nilai Tengah Frekuensi Frekuensi Kumulatif
Kelas Tepi Bawah Tepi Atas
a+b
a s.d. b a – 0,5 b + 0,5 p p
2
c+d
c s.d. d c – 0,5 d + 0,5 q p+q
2
... ... ... ... ...
dan seterusnya

32 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Dengan lebar kelas
tepi atas − tepi bawah
C=
2
Ukuran Notasi Pengertian Data Tunggal Data Kelompok
Kuartil Q Kuartil membagi 1
data menjadi 4
n− ∑f ( )
Kuartil Bawah (Q1 )= L1 + 4
1
.C
bagian yang sama fQ 1
besar. 2
V
Q1
V
Q2
V
Q3
V n− ∑f ( )
=L2 + 4
2
Median (Q 2 ) .C
¼n ½n ¾n fQ 2
3
n− ∑f ( )
=L3 + 4
3
Kuartil atas (Q 3 ) .C
fQ 3
Desil D Kuartil membagi i
data menjadi 10 V V V V ( )
n − ∑f
L i + 10
i
bagian yang sama D1 D2 D3 D9 .C
fDi
besar.
Persentil P Kuartil membagi i
data menjadi 100 V V V V 100
( )
n − ∑f
i
bagian yang sama P1 P2 P3 P99 Li + .C
fDi
besar.
Jangkauan (range) J Selisih antara data J = xn – x1 J = xn – x1
terbesar dan data x1 = data terkecil x1 = titik tengah kelas terendah
terkecil. xn = data terbesar xn = titik tengah kelas tertinggi
Jangkauan H Selisih antara
antarkuartil kuartil atas dan H = Q3 – Q1 H = Q3 –Q1
(hamparan) kuartil bawah.
Simpangan kuartil Qd Simpangan
1 1
(jangkauan semi antarkuartil. Qd =
2
(Q 3 − Q 1 ) Qd =
2
(Q 3 − Q 1 )
interkuartil)
Simpangan rata- SR Simpangan 1 n 1 n
rata terhadap rata-rata. SR = ∑ xi − x
n i=1
SR = ∑ fi . xi − x
n i=1
Simpangan baku s
∑ (x − x) ∑ f (x − x )
n 2 n 2

(standar deviasi) s= i=1 i


s= i=1 i i

n n
Ragam (variansi) s 2

∑ (x − x) ∑ f (x − x )
n 2 n 2
i i=1 i i
s= i=1
s=
n n

RINGKASAN MATERI 33
C. Ukuran Pemusatan Data Kelompok
1. Jika data dalam bentuk grafik, konversikan ke dalam bentuk tabel!
2. Konstruksikan tabel ke dalam empat unsur, yaitu kelas, nilai tengah, frekuensi, dan frekuensi kumulatif!
(1) (2) (3) (4)
Interval
Nilai Tengah Frekuensi Frekuensi Kumulatif
Kelas Tepi Bawah Tepi Atas
a+b
a s.d. b a – 0,5 b + 0,5 p p
2
c+d
c s.d. d c – 0,5 d + 0,5 q p+q
2
... ... ... ... ...
dan seterusnya
3. Jika yang ditanyakan adalah:
a. Rata-rata (mean), x , maka lihatlah kolom nilai tengah, kemudian ambil salah satu nilai (xm) sebagai
acuan:
f1 x1 + f2 x 2 +  + fn xn f ( x − x ) + f2 ( x 2 − xm ) +  + fn ( xn − xm )
x= = xm + 1 1 m
n n
Biasanya xm diambil tengah-tengah kelas, tetapi jika jumlah kelas genap ambillah kelas dengan frekuensi
yang paling besar.
b. Modus, Mo, maka lihatlah kolom frekuensi, konstruksinya adalah:
 
M0 =Tb +   ⋅ C
 ∆
Langkahnya adalah
1) Cari kelas dengan frekuensi paling besar.
2) Skema modus.
P
frekuensi sebelum frekuensi kelas frekuensi setelah
kelas modus modus kelas modus

3)  = p
Δ = p + q
c. Kuartil, Qi, maka lihatlah kolom frekuensi kumulatif. Konstruksinya adalah:
 
Q i =Tb +   ⋅ C
 ∆
Langkahnya sebagai berikut.
1) Cari letak kelas Qi
1
Kuartil Bawah (Q1) letaknya di data ke N
4
1
Median (Q2) letaknya di data ke N
2
3
Kuartil Atas (Q3) letaknya di data ke N
4
2) Skema kuartil
frekuensi kumulatif letak data frekuensi kumulatif
sebelum letak data kuartil ke-i setelah letak data

3)  = p
Δ = p + q
d. Ekuivalen untuk desil dan persentil.

34 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


PELUANG

A. Prinsip Perhitungan b. Koefisien Suku (a + b + c)n


1. Konsep perkalian Koefisien dari a pb qc r dari hasil ekspansi/
Jika kejadian I terjadi dengan m cara dan kejadian penjabaran (a + b + c)n adalah.
II terjadi dengan n cara, maka kejadian I & II n!
(berurutan) terjadi dalam: p!q!r!
m × n cara
2. Permutasi dan Kombinasi
Permutasi menyatakan banyaknya penyusunan objek- B. Probabilitas (Peluang)
objek dengan memperhatikan letak/urutan. 1. Pengertian
Kombinasi menyatakan banyaknya penyusunan Peluang suatu kejadian didefinisikan sebagai
objek-objek dengan tidak memperhatikan letak/ kemungkinan munculnya suatu kejadian dari sebuah
urutan. semesta himpunan, di mana 0 ≤ P(A) ≤ 1 .
Permutasi Kombinasi Dirumuskan:
Dengan Tanpa memperhatikan n( A )
memperhatikan letak/ letak/urutan P(A ) =
n( S )
urutan
di mana:
AB ≠ BA (2 kejadian AB = BA
berbeda) (1 kejadian) n(A) = banyaknya kemungkinan terjadinya kejadian
A.
Contoh Contoh
Bilangan: 12 dan 21 {a, b} dan {b, a} n(S) = banyaknya seluruh kejadian yang mungkin.
2. Frekuensi Harapan
n! Prn n! Jika A adalah kejadian pada ruang sampel S dengan
Prn = Cnr = =
(n − r )! r! (n − r )!r! peluang P(A), maka frekuensi harapan kejadian A
dari n kali percobaan adalah:
Di mana: f(A) = P(A).n
n≥r 3. Peluang dari Kejadian Majemuk
n = seluruh unsur Peluang dari kejadian majemuk ialah peluang
r = banyaknya unsur yang ditanyakan. yang didapati dari dua atau lebih kejadian dengan
3. Jenis Permutasi berbagai kekhasan hubungan antarkejadian.
a. Permutasi n unsur = n! a. Peluang gabungan dua kejadian
Permutasi dengan menggunakan seluruh Misalkan A dan B adalah dua kejadian sembarang
unsur. yang terdapat dalam ruang contoh S, maka
n! peluang kejadian (A ∪ B) sama dengan
= P(A∪B) = P(A) + P(B) – P(A∩B)
k!m!b!
b. Kejadian saling lepas (mutually exclusive)
b. Permutasi dengan unsur sama
Syarat kejadian ini adalah bila tidak ada irisan
Di mana k, m, dan b menyatakan banyaknya
antara dua himpunan sehingga P(A∩B) = 0.
unsur yang sama.
Jadi,
c. Permutasi siklis = (n – 1)!
P(A∪B) = P(A) + P(B)
Permutasi melingkar, di mana salah satu unsur
c. Kejadian saling bebas (independent)
merupakan unsur tetap (acuan).
4. Koefisien Suku Syarat kejadian saling bebas (kejadian saling
bebas stokhastik) adalah bila satu kejadian
a. Binomial Newton
tidak memengaruhi terjadinya kejadian yang
Jika n bilangan asli, maka:
n lain.
(x + y )n = ∑Cnk (x )n ( y )k P(A∩B) = P(A).P(B)
k=0

RINGKASAN MATERI 35
d. Kejadian bersyarat f. Hukum de Morgan
Kejadian yang menyatakan peluang munculnya Hukum de Morgan dalam himpunan juga
kejadian A setelah muncul kejadian B dituliskan berlaku dalam peluang:
dengan (A∪B)’ = A’∩B’
P ( A ∩ B) (A∩B)’ = A’∪B’
P ( A |B) =
P (B)
atau
P(A∩B) = P(A|B).P(B)
e. Peluang komplemen suatu kejadian
Jika A dan A’ adalah dua buah kejadian yang
saling komplemen, maka peluang komplemen
kejadian A (ditulis P(A’)) adalah:
P(A’) = 1 – P(A)

36 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


RINGKASAN MATERI
STRATEGI SUKSES

SBMPTN
SOSHUM

1. MEMBACA NONSASTRA
2. MEMBACA SASTRA
3. MENULIS TERBATAS
4. MENYUNTING KATA, KALIMAT, DAN PARAGRAF
5. MENYUNTING EJAAN DAN TANDA BACA

BAHASA INDONESIA
1 Membaca Nonsastra

ARTI ISTILAH

1. Istilah ialah kata atau gabungan kata yang dengan c. Pahamilah konteks kalimat dan paragraf pada
cermat mengungkapkan makna konsep, proses, soal tersebut!
keadaan, atau sifat yang khas dalam bidang d. Gantilah istilah yang terdapat dalam kalimat
tertentu. dengan pilihan jawaban yang tersedia!
2. Untuk mencari arti istilah, Anda dapat melihat pada e. Pilihlah pilihan jawaban yang memiliki
Kamus Besar Bahasa Indonesia. kemungkinan terdekat untuk menggantikan
3. Anda dapat berlatih menemukan makna istilah istilah yang terdapat kalimat!
dengan menggunakan cara sederhana berikut. f. Anda dapat mengecek KBBI untuk memastikan
a. Cermatilah istilah yang dijadikan soal! pilihan jawaban Anda.
b. Cermati kalimat yang mengandung istilah
tersebut!

INFORMASI TERSURAT TEKS

Informasi tersurat ialah informasi yang dapat 3. Di mana untuk menanyakan tempat peristiwa yang
ditemukan dalam teks tersebut. Pada materi ini informasi dibahas dalam teks.
tersurat terdiri atas beberapa hal berikut. 4. Kapan untuk menanyakan waktu peristiwa yang
dibahas dalam teks.
A. Kalimat Fakta dan Opini 5. Mengapa untuk menanyakan sebab atau alasan
1. Fakta adalah sesuatu yang kebenarannya dapat terjadinya peristiwa yang dibahas dalam teks.
dibuktikan. Untuk menentukan kalimat fakta, 6. Bagaimana untuk menanyakan proses terjadinya
lihatlah kalimat yang berisi kenyataan, data, dan peristiwa yang dibahas dalam teks.
peristiwa yang telah terjadi.
2. Opini disebut juga dengan pendapat. Ciri-ciri opini C. Biografi
adalah terdapat subjektivitas seseorang. Selain itu,
Biografi adalah riwayat hidup (seseorang) yang
kalimat opini tidak berisikan fakta/data.
ditulis oleh orang lain. Dalam biografi Anda dapat
menemukan beberapa hal berikut.
B. Pertanyaan dan Pernyataan Sesuai Isi Teks 1. Keteladanan adalah hal yang dapat diteladani/
Untuk mengetahui pertanyaan dan pernyataan ditiru oleh pembaca. Keteladanan tersebut berisi
yang sesuai dengan isi teks, Anda harus mengetahui isi hal yang bisa menginspirasi orang lain.
teks tersebut dengan saksama. Peristiwa yang terdapat 2. Keistimewaan ialah hal yang tidak/jarang dimiliki
dalam sebuah teks dapat Anda ketahui dengan kata oleh orang lain.
tanya berikut. 3. Masalah adalah problem yang dihadapi tokoh. Pada
1. Apa untuk menanyakan masalah, peristiwa, atau umumnya, masalah ini berkaitan dengan pihak lain
kejadian yang dibahas dalam teks. yang bertentangan dengan tokoh.
2. Siapa untuk menanyakan orang yang dibahas dalam
teks.

38 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


IDE POKOK

1. Ide pokok ialah yang menjadi topik utama 2. Ide pokok memiliki beberapa istilah lain seperti
pembahasan suatu uraian. Ide pokok terletak berikut ini.
di kalimat utama. Berdasarkan letak gagasan a. Gagasan pokok
utamanya, paragraf terbagi menjadi beberapa hal
b. Gagasan utama
berikut.
c. Pikiran pokok
a. Deduktif, yaitu paragraf yang ide pokoknya
terdapat di awal paragraf. d. Pikiran utama
b. Induktif, yaitu paragraf yang ide pokoknya e. Pokok pikiran
terdapat di akhir paragraf. 3. Ide pokok dapat Anda temukan dengan cara
c. Deduktif-induktif, yaitu paragraf yang ide berikut.
pokoknya terdapat di awal dan akhir paragraf. a. Perhatikan kalimat pertama dan terakhir dari
Pada paragraf deduktif induktif, terdapat dua teks tersebut karena ide pokok tidak terdapat
kalimat utama. Akan tetapi, ide pokok paragraf di tengah-tengah paragraf!
tersebut hanya satu, yaitu terdapat di awal b. Pilihlah kalimat yang berisi hal yang umum
dan akhir paragraf. yang dibahas teks!
d. Ineratif, yaitu paragraf yang ide pokok harus c. Berdasarkan kalimat tersebut, pilihlah ide
disimpulkan sendiri oleh pembaca. Pada paragraf pokok yang terdapat dalam pilihan jawaban
ineratif tidak terdapat kalimat utama. yang tersedia!

INTI KALIMAT

Inti dari suatu kalimat terdapat pada jabatan subjek (S) suatu jabatan kalimat, hilangkan keterangan tambahan
dan predikat (P). Suatu jabatan kalimat (subjek dan objek) pada kalimat tersebut. Bisa juga kalian langsung melihat
dapat diperpanjang dengan menambahkan keterangan jabatan S dan P pada kalimat tersebut.
tambahan. Oleh sebab itu, untuk mengetahui inti dari

MAKNA RUJUKAN

Kata rujukan dapat berupa kata ganti tunjuk dan 2. Kata ganti orang ialah kata yang digunakan untuk
kata ganti orang. menunjuk orang/pelaku. Bentuk kata ganti orang,
1. Kata ganti tunjuk ialah kata yang digunakan untuk antara lain ia, mereka, -nya, dia, dsb.
menunjuk sesuatu. Bentuk kata ganti tunjuk, antara Untuk mengetahui hal yang dirujuk oleh kata tunjuk,
lain ini, itu, dan tersebut. Anda dapat melihat kalimat sebelumnya.

MENYIMPULKAN ISI TERSIRAT DALAM TEKS

1. Isi tersirat ialah isi suatu teks yang harus disimpulkan 3. Tujuan penulis teks dapat ditemukan melalui dua
sendiri oleh pembaca teks tersebut. Bentuk isi cara, yaitu secara tersirat dan tersurat. Makna
tersirat suatu teks ada dua hal, yaitu simpulan dan tersirat ialah makna teks yang harus disimpulkan
tujuan penulis. sendiri. Adapun makna tersurat ialah makna
2. Simpulan ialah pendapat akhir dari suatu uraian yang jelas terdapat dalam kalimat-kalimat teks
berupa informasi: fakta, pendapat, alasan tersebut.
pendukung mengenai tanggapan terhadap suatu
objek. Pada umumnya, simpulan berisi hal yang
paling umum dari teks.

RINGKASAN MATERI 39
4. Opini penulis dapat kita temukan pada teks 5. Keberpihakan penulis ialah pihak-pihak yang dibela
berbentuk tajuk rencana. Opini penulis merupakan oleh penulis. Untuk menentukan keberpihakan
inti pendapat penulis. Pada umumnya, tajuk penulis, kalian dapat melihat pernyataan-pernyataan
rencana ditulis dengan pola induktif, yaitu inti opini yang menunjukkan pihak yang dibela penulis.
terdapat pada bagian akhir. Oleh sebab itu, untuk 6. Pihak yang dituju ialah pihak yang sasar oleh penulis
menentukan opini penulis, kalian dapat melihat melalui opininya. Untuk menentukan pihak yang
bagian akhir dari kutipan tajuk tersebut. dituju ini, kalian harus mencermati siapa pihak
yang dipuji/dikritik oleh penulis.

KALIMAT UTAMA

Kalimat utama ialah kalimat yang dimuati ide ke kalimat pertama atau terakhir. Kemudian tentukan
pokok/gagasan utama. Pada umumnya, kalimat utama kalimat mana yang merupakan kalimat utama. Kalimat
terdapat di awal, akhir, atau di awal dan akhir paragraf. utama tersebut berisi gagasan utama. Kalimat utama
Untuk mengetahui kalimat utama, kalian dapat langsung tidak terdapat di tengah paragraf.

KALIMAT PENJELAS

Suatu paragraf terdiri atas dua hal, yaitu kalimat merupakan kalimat utama. Kalimat utama tersebut
utama dan kalimat penjelas. berisi gagasan utama. Kalimat utama tidak terdapat
1. Kalimat utama ialah kalimat yang dimuati ide di tengah paragraf.
pokok/gagasan utama. Pada umumnya, kalimat 2. Kalimat penjelas ialah kalimat yang berfungsi
utama terdapat di awal, akhir, atau di awal dan menjelaskan kalimat utama. Kalimat penjelas yang
akhir paragraf. Untuk mengetahui kalimat utama, baik adalah yang mendukung kalimat utama.
kalian dapat langsung ke kalimat pertama atau
terakhir. Kemudian tentukan kalimat mana yang

MEMBANDINGKAN ISI, POLA PENYAJIAN, DAN ATAU BAHASA TEKS

Ada beberapa hal yang dapat Anda bandingkan 3. Bahasa


dari dua atau lebih teks sebagai berikut. Perbedaan penggunaan bahasa dalam suatu teks
1. Perbedaan dan Persamaan Isi dapat kita ketahui dengan menganalisis kosakata
Untuk mengetahui perbedaan dan persamaan isi yang digunakan. Kosakata tersebut dapat berupa
dua teks Anda harus mengetahui pokok persoalan kosakata asli bahasa Indonesia, kosakata asing, bahasa
yang dibahas dalam teks tersebut. Untuk itu, Anda sehari-hari, bahasa lugas, ataupun menggunakan
harus membaca teks dengan cermat. majas.
2. Pola Penyajian
Pola penyajian suatu teks dapat diketahui dengan
menjawab pertanyaan 5W+1H, yaitu apa, siapa,
kapan, mengapa, di mana, dan bagaimana.

PERBEDAAN ATAU PERSAMAAN ISI TEKS

Simpulan ialah pernyataan umum yang terdapat A. Penalaran Deduktif


pada suatu paragraf. Simpulan terdapat dalam paragraf
deduktif dan induktif. Berikut pengembangan paragraf 1. Silogisme
deduktif dan induktif. Silogisme ialah suatu proses penarikan simpulan
yang didasarkan atas pernyataan-pernyataan
(premis) sebelumnya. Rumus penarikan silogisme
sebagai berikut.

40 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


PU (Premis Umum): A = B data yang bersifat khusus. Simpulan dari suatu
PK (Premis Khusus): C = A paragraf generalisasi haruslah bersifat umum dan
Kesimpulan: C = B mengacu pada data-data yang ada.
2. Entimem 2. Analogi
Entimem ialah adalah silogisme yang diperpendek. Penalaran analogi ialah jenis penalaran induktif
Rumus Entimem adalah C = B, karena C = A yang mengambil simpulan berdasarkan persamaan
sifat dari dua hal yang berbeda.
B. Penalaran Induktif 3. Sebab akibat
Penalaran sebab akibat ialah jenis penalaran induktif
1. Generalisasi
yang mengemukakan berbagai sebab untuk ditarik
Penalaran generalisasi ialah jenis penalaran induktif
simpulan berupa akibat.
yang mengambil simpulan secara umum dari data-

2 Membaca Sastra

MENGIDENTIFIKASI KATA YANG BERMAKNA SIMBOLIK/MAJAS/KIAS

Makna simbolik adalah kata yang bermakna menentukan maksud penyair dalam puisi tersebut.
lambang/majas/kias. Makna simbolik ini mempunyai ciri Pada umumnya, kata lambang/simbol ini menyiratkan
bermakna konotasi/tidak sebenarnya. Untuk mengetahui sesuatu.
makna lambang suatu kata dalam puisi, kalian dapat

MEMAKNAI ISI TERSURAT DALAM KARYA SASTRA

A. Pengertian Puisi d. Banyak suku kata tiap baris.


Puisi ialah karya sastra dengan bahasa yang e. Irama.
dipadatkan, dipersingkat, dan diberi irama dengan bunyi 2. Ciri-ciri Puisi Lama
yang padu dan pemilihan kata-kata kias (imajinatif). a. Anonim (tanpa nama pengarang).
b. Disampaikan secara lisan.
B. Jenis-jenis Puisi c. Sangat terikat oleh aturan-aturan, seperti
Menurut perkembangannya, puisi terbagi: jumlah baris tiap bait, jumlah suku kata, maupun
rima.
Puisi Lama

Puisi D. Gurindam dan Pantun


Beberapa bentuk puisi lama yang keluar pada soal
Puisi Baru UN adalah gurindam dan pantun.
1. Gurindam ialah puisi lama yang berasal dari Tamil
C. Puisi Lama (India).
Ciri-ciri gurindam sebagai berikut.
1. Pengertian
Puisi lama ialah puisi yang terikat oleh aturan- a. Tiap bait terdiri atas dua larik.
aturan. Aturan- aturan itu sebagai berikut. b. Jumlah suku kata dalam tiap larik antara
a. Jumlah kata dalam 1 baris. 10–14.
b. Jumlah baris dalam 1 bait. c. Bersajak a-a.
c. Persajakan (rima). d. Hubungan larik 1 dan 2 membentuk kalimat
majemuk yang biasanya bersifat sebab
akibat.

RINGKASAN MATERI 41
2. Pantun ialah puisi Melayu asli yang cukup mengakar 2. Ciri-ciri
dan membudaya dalam masyarakat. a. Bentuknya rapi, simetris.
Ciri-ciri pantun sebagai berikut.
b. Mempunyai persajakan akhir (yang teratur).
a. Dalam satu bait terdiri atas 4 baris.
c. Banyak mempergunakan pola sajak pantun
b. Tiap baris terdiri atas 8–12 suku kata. dan syair meskipun ada pola yang lain.
c. Bersajak a-b-a-b. d. Sebagian besar puisi empat seuntai.
d. Baris pertama dan kedua disebut sampiran. e. Tiap-tiap barisnya atas sebuah gatra (kesatuan
e. Baris ketiga dan keempat disebut isi. sintaksis).

E. Puisi Baru
1. Pengertian
Puisi baru bentuknya lebih bebas daripada puisi
lama baik dalam segi jumlah baris, suku kata,
maupun rima.

MENYIMPULKAN ISI TERSIRAT DALAM CERPEN/NOVEL

Pada materi ini, Anda akan menyimpulkan konflik, Konflik dalam sebuah cerita merupakan bagian
penyebab konflik, akibat konflik, amanat, dan nilai yang yang menunjukkan adanya pertentangan dalam
terkandung dalam cerpen atau novel. cerita tersebut. Biasanya, konflik terjadi karena
1. Konflik terdapat dalam unsur intrinsik cerita adalah adanya benturan (ketidakserasian), baik dengan
alur. Alur (plot) ialah pola pengembangan cerita dirinya atau dengan tokoh lain. Konflik cerita dapat
yang terbentuk oleh hubungan sebab akibat. Secara terjadi karena sebab tertentu. Hal itu disebut juga
umum, tahapan alur terbagi atas hal-hal berikut. dengan pemicu konflik. Dari konflik cerita ini dapat
pula terjadi akibat konflik.
a. Pengantar/pengenalan situasi.
2. Amanat adalah pesan yang terdapat dalam
b. Munculnya masalah/konflik.
cerita.
c. Puncak konflik/klimaks.
3. Nilai moral adalah nilai yang berkaitan perilaku
d. Penurunan konflik/antiklimaks. baik atau buruk.
e. Penyelesaian.

MEMBANDINGKAN DUA KARYA SASTRA

Bentuk-bentuk karya sastra sebagai berikut. B. Prosa


Prosa ialah karya sastra berbentuk cerita/karangan
A. Puisi bebas.
Puisi ialah karya sastra dengan bahasa yang 1. Prosa Lama
dipadatkan, dipersingkat, dan diberi irama dengan bunyi Prosa lama antara lain dongeng, legenda, fabel,
yang padu dan pemilihan kata-kata kias (imajinatif). sage, mite, epos, hikayat
1. Puisi Lama 2. Prosa Baru
Puisi lama, antara lain mantra, gurindam, pantun, Prosa baru antara lain cerpen, novel, roman
syair, talibun, karmina, seloka.
2. Puisi Baru C. Drama
Puisi baru, antara lain ode, puisi kontemporer, elegi,
romance. Drama ialah karya seni berupa dialog yang
dipentaskan. Untuk membandingkan isi dua karya
sastra, Anda harus mencermati isi karya tersebut dengan
saksama.

42 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


MEMBUKTIKAN SIMPULAN DENGAN DATA PADA KARYA SASTRA
(BUKTI WATAK, SETTING, NILAI)

1. Watak disebut juga dengan sifat tokoh. Penggambaran d. Setting suasana berkaitan dengan kondisi/
watak tokoh dapat diketahui melalui dua cara, yaitu suasana cerita.
dramatik dan analitik. 3. Nilai ialah bentuk keterkaitan isi cerita dengan
a. Penggambaran watak tokoh secara dramatik kondisi di masyarakat.
dikemukakan dengan tingkah laku tokoh, a. Nilai moral, yaitu nilai yang berkaitan dengan
ucapan/dialog tokoh, penggambaran fisik perilaku baik atau buruk.
tokoh, ataupun penggambaran lingkungan
b. Nilai pendidikan, yaitu nilai yang berkaitan
tokoh.
dengan pendidikan
b. Penggambaran watak tokoh dengan teknik
c. Nilai adat/budaya, yaitu nilai yang berkaitan
analitik dapat kita ketahui dengan penggambaran
dengan adat, budaya, atau tradisi di
secara langsung watak tokoh cerita oleh
masyarakat
pengarang cerita.
d. Nilai agama, yaitu nilai yang berkaitan dengan
2. Setting/Latar cerita terdiri atas tiga hal, yaitu tempat,
hubungan antara manusia dengan Tuhan
waktu, dan suasana.
e. Nilai sosial, yaitu nilai yang berhubungan
a. Setting tempat berkaitan dengan lokasi
dengan hubungan antarmanusia di suatu
cerita.
masyarakat
c. Setting waktu berkaitan dengan waktu
cerita.

MENGAITKAN ISI CERITA DENGAN KEHIDUPAN SAAT INI

Suatu cerita merupakan cerminan kondisi masyarakat. a. Nilai moral, yaitu nilai yang berkaitan dengan
Hal itu disebabkan dalam menulis cerita penulis bisa saja perilaku baik atau buruk.
terinspirasi dari berbagai permasalahan di sekitarnya. b. Nilai pendidikan, yaitu nilai yang berkaitan
Hal-hal yang bisa dikaitkan dengan kehidupan saat ini dengan pendidikan.
sebagai berikut.
c. Nilai adat/budaya, yaitu nilai yang berkaitan
1. Watak tokoh.
dengan adat, budaya, atau tradisi di
2. Amanat cerita.
masyarakat.
3. Setting cerita.
4. Nilai yang terkandung dalam cerita sebagai d. Nilai agama, yaitu nilai yang berkaitan dengan
berikut. hubungan antara manusia dan Tuhan.

MENILAI KUNGGULAN/KELEMAHAN KARYA SASTRA

Pada pembelajaran ini, Anda akan menilai keunggulan b. Mengetahui kelebihan dan kelemahan buku yang
atau kelemahan karya sastra. Bentuk penilaian tersebut diresensi.
ada dua hal, yaitu resensi dan kritik sastra. c. Mengetahui latar belakang dan alasan buku
tersebut diterbitkan.
A. Resensi d. Menguji kualitas buku dengan membandingkan
Resensi ialah penilaian baik atau buruknya suatu terhadap karya dari penulis yang sama atau
karya. Untuk menentukan kutipan resensi, pilihlah pilihan penulis lainnya.
jawaban yang berisi keunggulan dan kelemahan buku. e. Memberi masukan kepada penulis buku berupa
1. Manfaat Resensi kritik dan saran terhadap cara penulisan, isi,
a. Membantu pembaca mengetahui gambaran dan substansi buku.
dan penilaian umum dari sebuah buku atau
hasil karya lainnya secara ringkas.

RINGKASAN MATERI 43
2. Unsur-unsur Resensi Buku e. Penutup resensi
a. Identitas buku Berisi informasi kepada siapa buku tersebut
1) Judul ditujukan.
2) Nama pengarang
3) Kota dan nama penerbit
B. Kritik Sastra
4) Tahun dan edisi penerbitan
5) Tebal buku Kritik ialah penilaian dari sisi kelemahan/keburukan
b. Ringkasan/sinopsis suatu karya. Suatu kritik harus disampaikan dengan
c. Kepengarangan santun agar tidak menyinggung perasaan.
1) Latar belakang
2) Karier kepenulisan C. Esai
3) Karya-karyanya
Esai ialah karangan prosa yang membahas suatu
4) Gaya pengarang
masalah secara sepintas lalu dari sudut pandang pribadi
d. Isi resensi
penulisnya.
Isi resensi buku memuat tentang sinopsis, ula-
san singkat buku dengan kutipan secukupnya,
keunggulan dan kelemahan buku, rumusan
kerangka buku dan penggunan bahasa.

3 Menulis Terbatas

MELENGKAPI TEKS DENGAN ISTILAH, KATA, UNGKAPAN,


DAN PERIBAHASA

Pada materi ini Anda akan melengkapi teks dengan 3. Frasa ialah kelompok kata yang menduduki satu
istilah, kata baku, frasa, ungkapan, dan peribahasa. jabatan kalimat.
1. Istilah ialah kata atau gabungan kata yang dengan 4. Ungkapan ialah gabungan dua kata atau lebih yang
cermat mengungkapkan suatu makna konsep, digunakan seseorang dalam situasi tertentu untuk
proses, keadaan, atau sifat yang khas dalam bidang mengiaskan suatu hal. Ungkapan memiliki makna
tertentu. Penulisan istilah harus mengacu pada konotasi (tidak sebenarnya). Ketika melengkapi teks
kaidah kebakuan bahasa Indonesia, yaitu Kamus narasi dengan ungkapan, Anda perlu memperhatikan
Besar Bahasa Indonesia dan Pedoman Umum Ejaan kesesuaian isi cerita dengan arti ungkapan.
Bahasa Indonesia. 5. Peribahasa ialah ungkapan atau kalimat-
2. Kata baku ialah kata yang penulisan dan ejaannya kalimat ringkas, padat yang berisi perbandingan
sesuai dengan kaidah kebakuan. Untuk mengetahui perumpamaan, nasihat, prinsip hidup dan aturan
kata baku, kalian dapat membuka Kamus Besar tingkah laku. Ketika melengkapi teks narasi dengan
Bahasa Indonesia atau Pedoman Umum Ejaan peribahasa, Anda perlu memperhatikan kesesuaian
Bahasa Indonesia. isi cerita dengan arti peribahasa.

MENILAI KUNGGULAN/KELEMAHAN KARYA SASTRA

Pada materi ini, Anda akan belajar melangkapi A. Eksposisi


beberapa teks, yaitu eksposisi, deskripsi, narasi, dan
prosedur. Untuk itu, Anda dapat membaca ringkasan 1. Eksposisi ialah karangan yang bertujuan menjelaskan
materi berikut. maksud atau menginformasikan sesuatu.

44 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Ciri-ciri teks eksposisi sebagai berikut. d. Memberikan penjelasan mengenai objek yang
a. Menjelaskan informasi-informasi pengeta- dideskripsikan, bisa berupa warna, ukuran,
huan. sifat, dan lain-lain.
b. Gaya informasi yang mengajak. 3. Cara melengkapi paragraf deskripsi yang rumpang
sebagai berikut.
c. Penyampaian secara lugas dan menggunakan
bahasa yang baku. a. Tentukan objek yang dideskripsikan dalam
teks!
d. Tidak memihak, artinya tidak memaksakan
kemauan penulis terhadap pembaca. b. Lihatlah kalimat sebelum dan sesudah bagian
rumpang!
e. Fakta dipakai sebagai penguat opini. 
3. Tujuan teks eksposisi sebagai berikut. c. Tentukan kalimat yang memiliki kesinambungan
Tujuan teks eksposisi adalah untuk memaparkan atau dengan bagian sebelum dan sesudah
menjelaskan infomasi-informasi tertentu sehingga rumpang!
pengetahuan para pembaca bertambah.
4. Cara melengkapi paragraf deskripsi yang rumpang C. Narasi
sebagai berikut. 1. Narasi ialah paragraf yang berisi cerita.
a. Bacalah teks dengan saksama! 2. Pada materi ini, Anda akan melengkapi teks sastra
b. Lihatlah kalimat sebelum dan sesudah bagian berupa cerpen. Sebuah cerpen minimal memiliki
rumpang! a. tokoh/pelaku cerita;
c. Tentukan kalimat yang memiliki kesinambungan b. alur cerita; dan
dengan bagian sebelum dan sesudah c. latar cerita.
rumpang!
3. Agar cerita memiliki kesinambungan, maka
antarkalimatnya harus memiliki kesinambungan.
B. Deskripsi Agar memiliki kesinambungan, Anda dapat
1. Deskripsi ialah pemaparan atau penggambaran mencermati bagian sebelum dan sesudah
suatu objek dengan kata-kata secara jelas dan rumpang pada teks tersebut.
terperinci.
2. Ciri-ciri paragraf deskripsi sebagai berikut. D. Prosedur
a. Memberikan gambaran tentang suatu benda, Teks prosedur ialah teks yang berisi urutan/tahapan
tempat, atau suasana dalam melakukan sesuatu. Satu hal yang perlu diperhatikan
b. Penggambaran dilakukan dengan melibatkan dalam teks prosedur adalah urutan pelaksanaan tiap
pancaindra. tahapan. Suatu teks prosedur harus ditulis secara runtut
c. Mempunyai tujuan agar seolah-olah pembaca agar tahapan tersebut dapat dipahami dan dilaksanakan
bisa ikut mendengar, melihat, atau merasakan oleh orang lain.
apa yang dideskripsikan oleh penulis.

MELENGKAPI TEKS SASTRA

Berdasarkan bentuknya, karya sastra terbagi atas dari bentuk dialog dan monolog. Dalam cerita,
tiga jenis, yaitu puisi, prosa, dan drama. prosa mengandung tokoh, alur, dan latar.
1. Puisi ialah karya sastra dengan bahasa yang 3. Drama ialah karya seni berupa dialog yang
dipadatkan, dipersingkat, dan diberi irama dengan dipentaskan. Drama kerap dimasukkan dalam
bunyi yang padu dan pemilihan kata-kata kias ranah kesusastraan karena menggunakan bahasa
(imajinatif). sebagai media penyampai pesan.
2. Prosa ialah karya sastra yang disusun dalam bentuk
cerita secara bebas, dan tidak terikat oleh rima dan
irama. Prosa pada umumnya merupakan campuran

RINGKASAN MATERI 45
Pada materi ini Anda akan belajar melengkapi teks 2. Untuk melengkapi prosa, Anda dapat memilih
sastra berbentuk puisi, prosa, dan drama. pilihan jawaban yang memiliki kesinambungan
1. Untuk melengkapi puisi Anda harus memperhatikan alur cerita.
kata lambang, pilihan kata, dan majas. Perlu Anda 3. Untuk melengkapi drama, Anda dapat memilih
ketahui bahwa bahasa dalam puisi adalah bahasa pilihan jawaban yang memiliki kesinambungan
yang melambangkan sesuatu. Untuk itu, Anda dapat dengan dialog drama.
memilih pilihan jawaban yang mengandung majas
atau kata lambang.

MENGGABUNGKAN KALIMAT

A. Kalimat b. Banyak organisasi politik / berlandaskan /


S P
Kalimat ialah gabungan dari dua kata atau lebih
yang menghasilkan sebuah pengertian dan pola intonasi Pancasila.
akhir. Pel
c. Mayang / mendongengkan / Nia / Cerita si Kancil.
B. Unsur-Unsur Kalimat S P O Pel
1. Subjek
Subjek mengacu pada pelaku, tokoh, sosok (benda), D. Macam-Macam Keterangan
sesuatu hal, atau suatu masalah dalam kalimat 1. Keterangan Tempat
tersebut. Subjek merupakan unsur pokok yang Contoh: di rumah, di sekolah, di sini.
terdapat pada sebuah kalimat di samping unsur 2. Keterangan Waktu
predikat. Contoh: kemarin, sekarang, pada pagi hari.
2. Predikat 3. Keterangan Alat
Predikat ialah kegiatan/perbuatan yang dilakukan Contoh: dengan kapal, dengan bambu.
oleh subjek. Predikat juga merupakan unsur utama 4. Keterangan Tujuan
suatu kalimat di samping subjek. Contoh: untuk merdeka, agar lulus ujian.
3. Objek 5. Keterangan Cara
Objek ialah hal yang dikenai perbuatan. Objek Contoh: dengan mengendap-endap, dengan
merupakan unsur pelengkap suatu kalimat. perlahan.
4. Pelengkap 6. Keterangan Kesertaan
Pelengkap atau komplemen adalah bagian kalimat Contoh: bersama ayahnya, dengan temannya.
yang melengkapi P. 7. Keterangan Sebab
5. Keterangan Contoh: karena hujan, sebab terlambat.
Keterangan ialah unsur yang memperjelas atau 8. Keterangan Akibat
menerangkan seluruh fungsi yang ada dalam suatu Contoh: sehingga mogok, sehingga terlambat.
kalimat. 9. Keterangan Syarat
Contoh: jika hari ini hujan, apabila nilaiku 90.
C. Perbedaan Objek dan Pelengkap
Objek Pelengkap E. Macam-Macam Kalimat Berdasarkan Jumlah
Dapat dipasifkan Tidak dapat dipasifkan Klausa
Berisi kata benda Berisi kata benda, Frasa 1. Kalimat Tunggal
dan Frasa benda benda, Frasa adjektiva, Frasa Kalimat yang hanya terdiri dari satu pola/klausa
preposisi (S-P).
Terletak di belakang Terletak di belakang predikat Contoh: Aku pulang dari sekolah.
predikat atau objek 2. Kalimat Majemuk
Kalimat yang terdiri atas dua pola kalimat atau dua
Contoh:
klausa (S-P) atau lebih.
a. Ketua MPR / memimpin / sidang paripurna.
Contoh: Ibu membaca buku dan aku menulis.
S P O

46 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


a. Kalimat majemuk setara Contoh: Ayah baru pulang ketika kami beranjak
Kalimat yang hubungan antarklausanya bersifat tidur.
setara atau sederajat. c. Kalimat majemuk campuran
Contoh: Dia berbadan tinggi, sedangkan adiknya Kalimat yang merupakan gabungan antara
pendek. kalimat majemuk setara dan kalimat majemuk
b. Kalimat majemuk bertingkat bertingkat. Dalam kalimat majemuk campuran
sekurang-kurangnya terdiri atas tiga klausa.
Kalimat yang hubungan antarunsurnya tidak
sederajat. Salah satu unsurnya ada yang Contoh: Michael Jackson yang sangat terkenal
menduduki induk kalimat sedangkan unsur itu meninggal dunia akibat menggunakan obat
lainnya sebagai anak kalimat. yang melebihi dosis.

MENGURUTKAN UNSUR TEKS

1. Paragraf ialah bagian bab dalam suatu karangan b. Tentukan kalimat yang akan Anda jadikan
(biasanya mengandung satu ide pokok dan kalimat pertama dalam paragraf.
penulisannya dimulai dengan garis baru) c. Tentukan kalimat kedua, ketiga, dan selanjutnya
2. Suatu paragraf yang baik harus memenuhi ketentuan dengan cara melihat keterkaitan/kesinambungan
berikut. antarkalimat tersebut.
a. Memiliki satu ide pokok dan beberapa pikiran 4. Teks prosedur ialah teks yang berisi urutan/tahapan
penjelas. dalam melakukan sesuatu. Satu hal yang perlu
b. Antarkalimat saling bertautan (berkoherensi) diperhatikan dalam teks prosedur adalah urutan
sehingga membentuk satu kesatuan. pelaksanaan tiap tahapan. Suatu teks prosedur
3. Cara menyusun beberapa data/kalimat menjadi harus ditulis secara runtut agar tahapan tersebut
paragraf sebagai berikut. dapat dipahami dan dilaksanakan oleh orang
lain.
a. Lihatlah pola pengembangan yang ditentukan
dalam soal. Pola pengembangan tersebut
berupa deduktif atau induktif.

MEMVARIASIKAN KATA

Memvariasikan kata disebut juga dengan sinonim. Contoh:


Sinonim ialah kata-kata yang memiliki kesamaan Benar = betul
makna. Terang = benderang

MEMVARIASIKAN KALIMAT YANG BERTUJUAN SAMA

Variasi kalimat dapat dilakukan dengan cara berikut. Untuk dapat menentukan menentukan kalimat
1. Mengubah kalimat aktif menjadi kalimat pasif. yang mempunyai tujuan yang sama, hendaknya Anda
2. Mengubah kalimat pasif menjadi kalimat aktif. dapat memahami unsur-unsur kalimat tersebut. Anda
harus mengetahui unsur kalimat yang berupa subjek
3. Memperluas inti kalimat sehingga menjadi kalimat
dan predikat. Setelah itu, carilah kalimat yang memiliki
luas.
inti S dan P tersebut.
4. Memberikan penalaran dalam kalimat.

MENGGABUNGKAN BEBERAPA KALIMAT DENGAN KONJUNGSI


YANG SESUAI

Konjungsi atau kata penghubung ialah kata yang 1. Konjungsi koordinatif; menghubungkan dua atau
menghubungkan kata, frasa, atau kalimat. Jenis-jenis lebih unsur (termasuk kalimat) yang setara. Kalimat
konjungsi sebagai berikut. yang dibentuk disebut kalimat majemuk setara.

RINGKASAN MATERI 47
Contoh konjungsi koordinatif: dan, serta, atau, c. Konjungsi subordinatif pengadaian; andaikan,
tetapi, melainkan, padahal, sedangkan. seandainya, seumpamanya
2. Konjungsi korelatif; menghubungkan dua atau d. Konjungsi subordinatif tujuan; agar, supaya,
lebih unsur (tidak termasuk kalimat) yang memiliki biar
status sintaksis yang sama dan membentuk frasa e. Konjungsi subordinatif konsesif; biarpun,
atau kalimat. Kalimat yang dibentuk agak rumit dan meskipun, walaupun
bervariasi, kadang setara, bertingkat, atau bisa juga
f. Konjungsi subordinatif pembandingan; ibarat,
kalimat dengan dua subjek dan satu predikat.
seperti, bagai, bagaikan, seolah-olah
Contoh konjungsi korelatif: baik ... maupun, tidak
hanya ..., tetapi juga, bukan hanya ..., melainkan g. Konjungsi subordinatif sebab; karena, sebab
juga, demikian ... sehingga, sedemikian rupa h. Konjungsi subordinatif hasil; sehingga, maka
... sehingga, apa(kah) ... atau, entah ... entah, i. Konjungsi subordinatif alat; dengan
jangankan ..., ... pun. j. Konjungsi subordinatif cara; tanpa
3. Konjungsi subordinatif; menghubungkan dua atau k. Konjungsi subordinatif komplementasi;
lebih klausa yang tidak memiliki status sintaksis bahwa
yang sama. Konjungsi membentuk anak kalimat
l. Konjungsi subordinatif atributif; yang
yang jika digabungkan dengan induk kalimat akan
membentuk kalimat majemuk bertingkat. l. Konjungsi subordinatif perbandingan; sama
Contoh konjungsi subordinatif. ... dengan
a. Konjungsi subordinatif waktu; sejak, ketika, 4. Konjungsi antarkalimat; merangkaikan dua kalimat,
sambil, selagi, sesudah, sebelum tetapi masing-masing merupakan kalimat sendiri.
Contoh konjungsi antarkalimat: oleh karena itu,
b. Konjungsi subordinatif syarat; jika, kalau,
walaupun demikian, akan tetapi, selain itu
apabila, jikalau, manakala

MENGUBAH BENTUK TEKS LAIN

Mengubah suatu teks ke bentuk lain disebut juga 2. Cermati kata kunci yang terdapat dalam teks!
dengan mengonversi. Dalam mengonversi teks, kalian 3. Ubahlah teks dengan memperhatikan kesesuaian
harus memperhatikan langkah-langkah berikut ini. gagasan pokok teks inti!
1. Cermati gagasan pokok teks tersebut!

4 Menyunting Kata, Kalimat, dan Paragraf

MENGIDENTIFIKASI KESALAHAN PENGGUNAAN KATA/ISTILAH

1. Kata baku ialah kata yang penulisan dan ejaannya 2. Istilah ialah kata atau gabungan kata yang dengan
sesuai dengan kaidah kebakuan. Untuk mengetahui cermat mengungkapkan suatu makna konsep,
kata baku, kalian dapat membuka Kamus Besar proses, keadaan, atau sifat yang khas dalam bidang
Bahasa Indonesia atau Pedoman Umum Ejaan tertentu. Penulisan istilah harus mengacu pada
Bahasa Indonesia. kaidah kebakuan bahasa Indonesia, yaitu kamus
bahasa Indonesia dan buku Pedoman Umum Ejaan
Bahasa Indonesia.

MENGIDENTIFIKASI KESALAHAN PENGGUNAAN KONJUNGSI

Konjungsi atau kata penghubung ialah kata yang 1. Konjungsi koordinatif; menghubungkan dua atau
menghubungkan kata, frasa, atau kalimat. Jenis-jenis lebih unsur (termasuk kalimat) yang setara. Kalimat
konjungsi sebagai berikut. yang dibentuk disebut kalimat majemuk setara.

48 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Contoh konjungsi koordinatif: dan, serta, atau, d. Konjungsi subordinatif tujuan; agar, supaya,
tetapi, melainkan, padahal, sedangkan. biar.
2. Konjungsi korelatif; menghubungkan dua atau e. Konjungsi subordinatif konsesif; biarpun,
lebih unsur (tidak termasuk kalimat) yang memiliki meskipun, walaupun.
status sintaksis yang sama dan membentuk frasa f. Konjungsi subordinatif pembandingan; ibarat,
atau kalimat. Kalimat yang dibentuk agak rumit dan seperti, bagai, bagaikan, seolah-olah.
bervariasi, kadang setara, bertingkat, atau bisa juga
g. Konjungsi subordinatif sebab; karena,
kalimat dengan dua subjek dan satu predikat.
sebab.
Contoh konjungsi korelatif: baik ... maupun, tidak
hanya ..., tetapi juga, bukan hanya ..., melainkan h. Konjungsi subordinatif hasil; sehingga,
juga, demikian ... sehingga, sedemikian rupa maka.
... sehingga, apa(kah) ... atau, entah ... entah, i. Konjungsi subordinatif alat; dengan.
jangankan ..., ... pun. j. Konjungsi subordinatif cara; tanpa.
3. Konjungsi subordinatif; menghubungkan dua atau k. Konjungsi subordinatif komplementasi;
lebih klausa yang tidak memiliki status sintaksis bahwa.
yang sama. Konjungsi membentuk anak kalimat l. Konjungsi subordinatif atributif; yang.
yang jika digabungkan dengan induk kalimat akan
l. Konjungsi subordinatif perbandingan; sama
membentuk kalimat majemuk bertingkat.
... dengan.
Contoh konjugnsi subordinatif.
4. Konjungsi antarkalimat; merangkaikan dua
a. Konjungsi subordinatif waktu; sejak, ketika,
kalimat, tetapi masing-masing merupakan kalimat
sambil, selagi, sesudah, sebelum.
sendiri.
b. Konjungsi subordinatif syarat; jika, kalau, Cotoh konjungsi antarkalimat: oleh karena itu,
apabila, jikalau, manakala. walaupun demikian, akan tetapi, selain itu.
c. Ko n j u n g s i s u b o rd i n at i f p e n ga d a i a n ;
andaikan, seandainya, seumpamanya.

MENGIDENTIFIKASI KESALAHAN PENGGUNAAN KALIMAT EFEKTIF

Kalimat efektif ialah kalimat yang sesuai dengan 3. Tidak ambigu (bermakna ganda/tidak jelas).
kaidah penulisan. Ciri-ciri kalimat efektif sebagai 4. Jelas maksudnya.
berikut. 5. Tidak bertele-tele.
1. Memiliki subjek dan predikat.
2. Tidak terdapat pengulangan kata.

MENGIDENTIFIKASI KALIMAT TIDAK PADU

Unsur-unsur paragraf sebagai berikut. 2. Gagasan Penjelas


1. Gagasan Utama Gagasan yang fungsinya menjelaskan gagasan
Gagasan yang menjadi dasar pengembangan sebuah utama. Gagasan penjelas umumnya dinyatakan
paragraf. Gagasan utama pada umumnya terdapat oleh lebih dari satu kalimat.
pada kalimat utama. Kalimat sumbang ialah kalimat tidak mendukung
gagasan utama. Pada umumnya, kalimat sumbang tidak
sesuai dengan topik yang dibicarakan.

MENGGUNAKAN KATA BENTUKAN

Bahasa Indonesia memiliki beberapa ragam kata kata ulang. Berikut ini adalah macam-macam bentuk
yang diklasifikasikan berdasarkan bentuknya, di antaranya kata.
kata dasar, kata turunan/bentukan, kata majemuk, dan

RINGKASAN MATERI 49
1. Kata dasar ialah kata yang belum diberi imbuhan. dan awalan-akhiran (konfiks). Contohnya adalah
Contohnya: pulang, pergi, datang, hapus, papan, berdiri, membaca, terjatuh, dan lain-lain.
dan lain-lain. 3. Kata ulang ialah bentuk kata yang merupakan
2. Kata turunan atau disebut dengan kata berimbuhan pengulangan kata dasar. Pengulangan ini dapat
adalah kata-kata yang telah berubah bentuk memiliki atau menciptakan arti baru. Contoh:
dan makna. Perubahan ini dikarenakan kata- kertas-kertas, bahu-membahu, dedaunan, dan
kata tersebut telah diberi imbuhan yang berupa lain-lain.
awalan (afiks), akhiran (sufiks), sisipan (infiks),

MEMPERBAIKI KESALAHAN PENGGUNAAN KALIMAT

Kalimat efektif ialah kalimat yang sesuai dengan 3. Tidak ambigu (bermakna ganda/tidak jelas).
kaidah penulisan. Ciri-ciri kalimat efektif sebagai 4. Jelas maksudnya.
berikut. 5. Tidak bertele-tele.
1. Memiliki subjek dan predikat.
2. Tidak terdapat pengulangan kata.

MENENTUKAN ALASAN DARI SEGI PILIHAN KATA,


KALIMAT, PARAGRAF

Paragraf yang baik memerlukan kepaduan dan 2. Dari segi kalimat harus memenuhi syarat kalimat
ketepatan penggunaan dari segi pilihan kata, kalimat, efektif.
dan paragraf. Apabila ada satu hal yang tidak tepat, a. Memiliki S–P.
paragraf tersebut akan menjadi paragraf tidak baik. Ada b. Tidak bertele-tele.
beberapa syarat ketepatan pemilihan kata, kalimat, dan c. Tidak menggunakan kata bermakna ganda.
paragraf sebagai berikut. d. Tidak menggunakan kata bermakna sama.
1. Dari segi kata harus menggunakan ejaan yang 3. Dari segi paragraf harus menggunakan kalimat yang
benar. saling berkesinambungan (tidak terdapat kalimat
tidak padu).

5 Menyunting Ejaan dan Tanda Baca

MENGIDENTIFIKASI KESALAHAN PENGGUNAAN EJAAN

Ejaan berkaitan dengan pemakaian dan penulisan 2. Judul berupa kata ulang utuh ditulis dengan diawali
huruf, penggunaan huruf miring, dan pemakaian tanda huruf kapital. Contoh: Kupu-Kupu, Biri-Biri.
baca. Penulisan judul karya ilmiah, karangan, dan buku a. Judul yang berupa kata ulang berimbuhan
memiliki ketentuan sebagai berikut. diawali dengan huruf kapital untuk kata pertama
1. Semua huruf dalam judul ditulis dengan huruf pada kata ulang, kata kedua tidak diawali huruf
kapital atau huruf pertama tiap kata dalam judul kapital. Contoh: Sayur-mayur, Paku-pakuan.
ditulis dengan huruf kapital, kecuali huruf pertama b. Judul yang berupa nama ilmiah penulisannya
kata depan atau kata penghubung ditulis dengan dicetak miring dan aturan penulisannya mengacu
huruf kecil. Kata penghubung tersebut, antara pada standar internasional. Contoh: Oryzae
lain dan, ke, dari, pada, dalam, terhadap, dengan sativa, Rhizopus sp.
sebagai, atau, dan untuk.
c. Kata depan yang terletak di awal judul ditulis
dengan huruf kapital. Contoh: Di Bawah
Lindungan Kabah, Dari Ave Maria ke Jalan
Lain ke Roma.

50 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


MENGIDENTIFIKASI KESALAHAN PENGGUNAAN TANDA BACA

A. Tanda Titik (.) 3. memisahkan anak kalimat dari induk kalimat


apabila anak kalimat tersebut mendahului induk
Tanda titik digunakan pada: kalimatnya. Contoh: Kalau hari hujan, saya tidak
1. akhir kalimat yang bukan pertanyaan atau seruan. akan datang.
Contoh: Saya suka makan nasi goreng. Catatan:
2. akhir singkatan nama orang. Contoh: Irwan S. Gatot, Tanda koma tidak dipakai untuk memisahkan anak
George W. Bush. kalimat dari induk kalimat apabila anak kalimat
3. akhir singkatan gelar, jabatan, pangkat, dan sapaan. tersebut mengiringi induk kalimat. Contoh: Saya
Contoh: Dr., S.E., Kol tidak akan datang kalau hari hujan.
4. singkatan kata atau ungkapan yang sudah sangat a. di belakang kata atau ungkapan penghubung
umum antara kalimat yang terdapat pada awal
contoh: dll., dsb., tgl., hlm. kalimat. Contoh: Oleh karena itu, kamu harus
datang.
5. memisahkan angka jam, menit, dan detik yang
menunjukkan waktu atau jangka waktu. Contoh: b. di belakang kata-kata seperti o, ya, wah, aduh,
Pukul 7.10.12 (pukul 7 lewat 10 menit 12 detik). kasihan, yang terdapat pada awal kalimat.
Contoh: Wah, bukan main.
6. memisahkan bilangan ribuan atau kelipatannya.
Contoh: 51.156 orang. c. memisahkan petikan langsung dari bagian lain
Catatan: dalam kalimat. Contoh: Kata adik, “Saya sedih
Tanda titik tidak dipakai untuk: sekali.”
a. memisahkan bilangan ribuan atau kelipatannya Catatan:
yang tidak menunjukkan jumlah. Contoh: Tanda koma tidak dipakai untuk memisahkan
halaman 1210, tahun 1945, Nomor giro petikan langsung dari bagian lain yang
033983. mengiringinya dalam kalimat jika petikan
b. singkatan nama resmi lembaga pemerintah langsung itu berakhir dengan tanda tanya atau
dan ketatanegaraan, badan atau organisasi, tanda seru. contoh: “Di mana rumahmu?”
serta nama dokumen resmi maupun di dalam tanya Vina.
akronim yang sudah diterima oleh masyarakat. d. di antara (i) nama dan alamat, (ii) bagian-
Contoh: TNI, Polri, OSIS, SIM, PBB. bagian alamat, (iii) tempat dan tanggal, dan
c. singkatan lambang kimia, satuan ukuran, (iv) nama tempat dan wilayah atau negeri yang
takaran, timbangan, dan mata uang. Contoh: ditulis berurutan. Contoh: Jakarta, 1 Desember
52 cm, Rp350,00. 2014
d. akhir judul yang merupakan kepala karangan, e. menceraikan bagian nama yang dibalik
atau kepala ilustrasi, tabel, dan sebagainya. susunannya dalam daftar pustaka. Contoh:
Contoh: Pada Sebuah Kapal, Tabel Peningkatan Ristanti, Widya. 2014. 9 IN 1 PLUS UN 2015.
Jumlah Transmigran. Yogyakarta: Asoka Aksara.
e. di belakang alamat pengirim dan tanggal surat, f. di antara bagian-bagian dalam catatan kaki.
serta nama dan alamat penerima surat. Contoh: Contoh: I. Gatot, Bahasa Indonesia untuk
Bandung, 1 September 2014. Wikipedia. (Bandung: UP Indonesia, 1990),
hlm. 22.
B. Tanda Koma (,) g. di antara nama orang dan gelar akademik yang
mengikutinya untuk membedakannya dari
Tanda koma dipakai untuk: singkatan nama diri, keluarga, atau marga.
1. di antara unsur-unsur dalam suatu pemerincian Contoh: Rinto Jiang, S.E.
atau pembilangan. Contoh: Saya menjual baju, h. di muka angka persepuluhan atau di antara
celana, dan topi. rupiah dan sen yang dinyatakan dengan angka.
2. memisahkan kalimat setara yang didahului oleh Contoh: 12,5 m; 105,7 cm; 12,5 juta.
kata seperti, tetapi, dan melainkan. Contoh: Dia
bukan anak saya, melainkan anak Pak Karim.

RINGKASAN MATERI 51
i. mengapit keterangan tambahan yang sifatnya E. Tanda Hubung (-)
tidak membatasi. Contoh: Ibu guru saya, Bu
Nurhaeni sangat baik. Tanda hubung digunakan untuk:
j. untuk menghindari salah baca di belakang 1. menyambung unsur-unsur kata ulang. Contoh:
keterangan yang terdapat pada awal kalimat. anak-anak, berulang-ulang.
Contoh: Atas bantuan Pak Andi, kami 2. menyambung huruf kata yang dieja satu-satu dan
mengucapkan terima kasih. bagian-bagian tanggal. Contoh: p-e-n-g-u-r-u-s,
8-4-1973
C. Tanda titik koma (;) 3. memperjelas hubungan bagian-bagian ungkapan.
Bandingkan:
Tanda titik koma dipakai untuk:
ber-evolusi dengan be-revolusi
1. memisahkan bagian-bagian kalimat yang sejenis
dan setara. Contoh: Malam makin larut; kami belum dua puluh lima-ribuan (20×5000) dengan dua-
selesai juga. puluh-lima-ribuan (1×25000)
2. memisahkan kalimat yang setara di dalam 4. merangkaikan (i) se- dengan kata berikutnya yang
suatu kalimat majemuk sebagai pengganti kata dimulai dengan huruf kapital; (ii) ke- dengan angka,
penghubung. Contoh: Ayah mengurus tanamannya (iii) angka dengan -an, (iv) singkatan berhuruf kapital
di kebun; ibu sibuk bekerja di dapur; adik dengan imbuhan atau kata, dan (v) nama jabatan
menghafalkan nama-nama pahlawan nasional; rangkap.
saya sendiri asyik mendengarkan siaran pilihan 5. Contoh: se-Indonesia, hadiah ke-2, tahun 50-an,
pendengar. ber-SMA, KTP-nya nomor 11111, sinar-X.
merangkaikan unsur bahasa Indonesia dengan unsur
D. Tanda titik dua (:) bahasa asing. Contoh: di-charter, pen-tackle-an.
Tanda titik dua dipakai untuk:
1. akhir suatu pernyataan lengkap bila diikuti F. Tanda Pisah (—)
rangkaian atau pemerian. Contoh: Kita sekarang Tanda pisah digunakan untuk:
memerlukan perabotan rumah tangga: kursi, meja, 1. membatasi penyisipan kata atau kalimat yang
dan lemari. memberi penjelasan di luar bangun kalimat. Contoh:
Catatan: Bangsa ini—saya harapkan—akan menjadi bangsa
Tanda titik dua tidak dipakai kalau rangkaian atau terbesar.
pemerian itu merupakan pelengkap yang mengakhiri 2. menegaskan adanya posisi atau keterangan yang
pernyataan. Contoh: Kita memerlukan kursi, meja, lain sehingga kalimat menjadi lebih tegas. Contoh:
dan lemari. Rangkaian penemuan ini—evolusi, teori kenisbian,
2. sesudah kata atau ungkapan yang memerlukan dan kini juga pembelahan atom—telah mengubah
pemerian. konsepsi kita tentang alam semesta.
Contoh: 3. di antara dua bilangan atau tanggal yang berarti
Ketua : Axel sampai dengan atau di antara dua nama kota yang
Wakil Ketua : Putri berarti ‘ke’, atau ‘sampai’. Contoh: 1919–1921,
3. teks drama sesudah kata yang menunjukkan pelaku Medan–Jakarta, 10–13 Desember 2014.
dalam percakapan.
Contoh: G. Tanda Elipsis (…)
Ibu : “Bawa kopor ini, Mir!”
Amir : “Ke mana, Bu?” Tanda ellipsis digunakan untuk:
4. di antara jilid atau nomor dan halaman, di antara 1. kalimat yang terputus-putus, misalnya untuk
bab dan ayat dalam kitab-kitab suci, atau di antara menuliskan naskah drama. Contoh: Kalau begitu
judul dan anak judul suatu karangan. Contoh: KBBI ... ya, marilah kita bergerak.
2008: 45, Surah Yasin: 20. 2. suatu kalimat atau naskah ada bagian yang
5. Untuk perbandingan dihilangkan, misalnya dalam kutipan langsung.
Contoh: Perbandingan siswa laki-laki terhadap Contoh: Sebab-sebab kemerosotan ... akan diteliti
perempuan ialah 2 : 1. lebih lanjut.

52 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Catatan: L. Tanda Petik (“...”)
Jika bagian yang dihilangkan mengakhiri sebuah
kalimat, perlu dipakai empat buah titik; tiga buah Tanda petik digunakan untuk:
untuk menandai penghilangan teks dan satu untuk 1. mengapit petikan langsung yang berasal dari
menandai akhir kalimat. pembicaraan dan naskah atau bahan tertulis lain.
Contoh: “Saya belum siap,” kata Mira, “tunggu
H. Tanda Tanya (?) sebentar!”
2. mengapit judul syair, karangan, atau bab buku
Tanda tanya digunakan untuk:
yang dipakai dalam kalimat. Contoh: Bacalah “Bola
1. akhir kalimat tanya. Contoh: Kapan ia berangkat? Lampu” dalam buku Dari Suatu Masa, dari Suatu
2. di dalam tanda kurung untuk menyatakan bagian Tempat.
kalimat yang disangsikan atau yang kurang dapat 3. mengapit istilah ilmiah yang kurang dikenal atau
dibuktikan kebenarannya. Contoh: Ia dilahirkan kata yang mempunyai arti khusus.
pada tahun 1683 (?). Contoh: Pekerjaan itu dilaksanakan dengan cara
“coba dan ralat” saja.
I. Tanda Seru (!) 4. mengapit kata atau ungkapan yang dipakai dengan
Tanda seru dipakai sesudah ungkapan atau pernyataan arti khusus pada ujung kalimat atau bagian kalimat.
yang berupa seruan atau perintah. Contoh: Bersihkan Contoh: Karena warna kulitnya, Budi mendapat
meja itu sekarang juga! julukan “Si Hitam”.

J. Tanda Kurung ((...)) M. Tanda Petik Tunggal (‘...’)


Tanda kurung digunakan untuk: Tanda petik tunggal digunakan untuk:
1. mengapit keterangan atau penjelasan. Contoh: 1. mengapit petikan yang tersusun di dalam petikan
Mereka menghadiri RUPS (Rapat Umum Pemegang lain. Contoh: Tanya Basri, “Kau dengar bunyi ‘kring-
Saham). kring’ tadi?”
2. mengapit keterangan atau penjelasan yang bukan 2. mengapit makna, terjemahan, atau penjelasan kata
bagian pokok pembicaraan. Contoh: Pertumbuhan atau ungkapan asing. Contoh: feed-back ‘balikan’
penjualan tahun ini (lihat Tabel 9) menunjukkan
adanya perkembangan baru dalam pasaran dalam N. Tanda Garis Miring (/)
negeri.
Tanda garis miring digunakan untuk:
3. mengapit huruf atau kata yang kehadirannya di
dalam teks dapat dihilangkan. Contoh: Pembalap 1. nomor surat dan nomor pada alamat dan penandaan
itu berasal dari (kota) Medan. masa satu tahun yang terbagi dalam dua tahun
takwim. Contoh: No. 7/PK/2014; tahun anggaran
K. Tanda Kurung Siku ([...])
2006/2007
Tanda kurung siku digunakan untuk: 2. pengganti kata tiap, per atau sebagai tanda bagi
1. mengapit huruf, kata, atau kelompok kata sebagai dalam pecahan dan rumus matematika. Contoh:
koreksi atau tambahan pada kalimat atau bagian 7
kalimat yang ditulis orang lain. Tanda itu menyatakan harganya Rp125,00/lembar, 7/8 atau .
8
bahwa kesalahan atau kekurangan itu memang
terdapat di dalam naskah asli. Contoh: Sang Sapurba O. Tanda Penyingkat (Apostrof)(‘)
men[d]engar bunyi gemerisik. Tanda penyingkat digunakan untuk menunjukkan
2. mengapit keterangan dalam kalimat penjelas yang penghilangan bagian kata atau bagian angka tahun.
sudah bertanda kurung. Contoh: Persamaan kedua Contoh: 1 Januari ‘88 (‘88 = 1988).
proses ini (perbedaannya dibicarakan di dalam
Bab II [lihat halaman 35–38]) perlu dibentangkan
di sini.

RINGKASAN MATERI 53
MENGGUNAKAN EJAAN

Pemakaian Huruf Besar 7. Nama bangsa, suku, dan bahasa.


Huruf kapital dipakai sebagi huruf pertama pada: a. Digunakan untuk nama bangsa, suku, dan
1. Kata pada awal kalimat. bahasa.
Contoh: Dia membaca buku. Contoh: bangsa Eskimo, bahasa Indonesia.
2. Petikan langsung. b. Huruf kapital tidak dipakai untuk nama bangsa,
Contoh: Adik bertanya, “Kapan Ayah pulang?” suku, dan bahasa yang digunakan sebagai
3. Nama Tuhan dan kitab suci, termasuk kata ganti bentuk dasar kata turunan.
untuk Tuhan. Contoh: kejawa-jawaan.
Contoh: Allah, Islam
c. Nama tahun, bulan, hari, hari raya, dan peristiwa
4. Gelar. sejarah.
a. Gelar kehormatan, keturunan, dan keagamaan Contoh: tahun Hijriah, bulan Mei, Perang
yang diikuti nama orang Candu.
Contoh: Haji Agus Salim, Nabi Ibrahim 8. Nama gegografi.
b. Huruf kapital tidak dipakai untuk nama gelar a. unsur-unsur nama diri geografi
yang tidak diikuti nama orang.
Contoh: Indonesia.
Contoh: Tahun ini ia pergi naik haji.
b. unsur-unsur nama geografi yang diikuti nama
5. Nama jabatan.
diri geografi
a. Unsur nama jabatan yang diikuti nama orang,
Contoh: Bukit Barisan, Jalan Diponegoro.
nama instansi, atau nama tempat.
c. huruf kapital tidak dipakai untuk istilah
Contoh: Gubernur Jawa Tengah.
geografi yang tidak diikuti nama diri dan yang
b. nama jabatan atau nama instansi yang merujuk menunjukkan nama jenis.
kepada bentuk lengkapnya.
Contoh:mandi di kali, gula jawa
Contoh: Sidang itu dipimpin Presiden.
d. kekhasan daerah.
c. Huruf kapital tidak dipakai untuk nama jabatan
Contoh: ketoprak Betawi, coto Makassar, batik
dan pangkat yang tidak merujuk kepada nama
Pekalongan.
orang, nama instansi, atau nama tempat
tertentu. 9. Perihal ketatakenegaraan.
Contoh: Ia menjadi bupati di Bantul. a. unsur nama resmi negara, lembaga resmi,
lembaga ketatanegaraan, badan, dan nama
6. Nama orang.
dokumen resmi, kecuali kata tugas, seperti
a. Unsur-unsur nama orang. dan, oleh, atau, dan untuk.
Contoh: Wage Rudolf Supratman. Contoh: Republik Indonesia, Departemen
b. Singkatan nama orang yang digunakan sebagai Keuangan.
nama jenis atau satuan ukuran. b. Huruf kapital tidak dipakai sebagai huruf
Contoh: J/K atau JK-1 joule per kelvin. pertama kata yang bukan nama resmi negara,
c. Huruf kapital tidak dipakai untuk kata de, van, lembaga resmi, lembaga ketatanegaraan,
dan der (dalam nama Belanda), von (dalam badan, dan nama dokumen resmi.
nama Jerman), atau da (dalam nama Portugal), Contoh: beberapa badan hukum, kerja sama
dan bin atau binti. antara pemerintah dan rakyat.
d. Huruf kapital tidak dipakai untuk nama orang 10. Unsur bentuk ulang sempurna yang terdapat pada
yang digunakan sebagai nama jenis atau satuan nama lembaga resmi, lembaga ketatanegaraan,
ukuran. badan, dokumen resmi, dan judul karangan.
Contoh: mesin diesel, 10 volt. Contoh: Perserikatan Bangsa-Bangsa.

54 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


11. Penulisan judul buku, majalah, surat kabar, dan b. Huruf kapital tidak dipakai untuk kata penunjuk
makalah, kecuali kata tugas seperti di, ke, dari, dan, hubungan kekerabatan yang tidak digunakan
yang, dan untuk yang tidak terletak pada posisi dalam pengacuan atau penyapaan
awal. Contoh:
Contoh: buku Dari Ave Maria ke Jalan Lain ke Roma, Kita harus menghormati bapak dan ibu kita.
surat kabar Kompas.
14. Penulisan kata Anda yang digunakan dalam
12. Singkatan nama gelar, pangkat, dan sapaan. penyapaan.
Contoh: Dr., S.Pd. Contoh: Sudahkah Anda tahu?
13. Kata sapaan.
a. Kata penunjuk hubungan kekerabatan yang
dipakai untuk penyapaan.
Contoh: “Kapan Bapak berangkat?” tanyaku.

MENGGUNAKAN TANDA BACA

Penggunaan tanda baca akan membuat suatu Anda dapat mempelajarinya pada materi “Menggunakan
kalimat menjadi efektif. Fungsi masing-masing tanda Tanda Baca” dalam buku ini.
baca berbeda-beda. Untuk mengetahui perbedaannya,

MEMPERBAIKI KESALAHAN PENGGUNAAN EJAAN

Ejaan berkaitan dengan penggunaan kata baku, dapat membaca pada materi “Menggunakan Ejaan”
huruf kapital, huruf miring, dan tanda baca. Untuk dalam buku ini.
mengetahui fungsi penggunaan huruf kapital, Anda

MEMPERBAIKI KESALAHAN PENGGUNAAN TANDA BACA

Penggunaan tanda baca akan membuat suatu Anda dapat mempelajarinya pada materi “Menggunakan
kalimat menjadi efektif. Fungsi masing-masing tanda Tanda Baca” dalam buku ini.
baca berbeda-beda. Untuk mengetahui perbedaannya,

MENENTUKAN ALASAN KESALAHAN DARI SEGI EJAAN DAN TANDA BACA

Ketidaktepatan penggunaan ejaan dan tanda baca baca, Anda dapat membaca pada materi sebelumnya
akan membuat suatu kalimat tidak dapat dipahami yang terdapat dalam buku ini.
maknanya. Untuk mengetahui fungsi ejaan dan tanda

RINGKASAN MATERI 55
CATATAN:
______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

56 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


RINGKASAN MATERI
STRATEGI SUKSES

SBMPTN
SOSHUM
1. MENENTUKAN GAMBARAN UMUM 4. MENENTUKAN GAMBARAN UMUM
ATAU INFORMASI TERTENTU/ ATAU INFORMASI TERTENTU/
RINCI DARI PERCAKAPAN RINCI DARI MONOLOG YANG
INTERPERSONAL/TRANSAKSIONAL DIPERDENGARKAN
YANG DIPERDENGARKAN 5. TEXTS
2. MENENTUKAN RESPONS YANG 6. SHORT FUNCTIONAL TEXTS
TEPAT TERHADAP PERCAKAPAN
YANG DIPERDENGARKAN. 7. TENSES (PRESENT, PAST, FUTURE)
3. MENENTUKAN GAMBAR SESUAI 8. GRAMMATICAL STRUCTURES
DENGAN MONOLOG/ DIALOG YANG 9. REARRANGING SENTENCES
DIPERDENGARKAN

BAHASA Inggris
Menentukan Gambaran Umum atau Informasi Tertentu/Rinci dari
1 Percakapan Interpersonal/Transaksional yang Diperdengarkan

ASKING FOR AND GIVING OPINIONS

Ekspresi yang digunakan: 7. In my point of view/my opinion, ...


1. I think ... 8. From my point of view ...
2. As far as I’m concerned, ... 9. I am of the opinion that ...
3. To my mind, ... 10. I take the view that ...
4. According to me, ... 11. My personal view is that ...
5. As I see it, ... 12. In my experience ...
6. It seems to me that ... 13. As far as I understand/can see/see it, ...

GIVING SUGGESTIONS

Ekspresi yang digunakan: Respons yang diterima:


- Why don’t you…? - That’s/it’s a good idea.
- ….had better… - That’s/it’s a good suggestion.
- I think you should… - You are right.
- What about… - I agree.
- How about…

ASKING FOR AND GIVING INFORMATION

Ekspresi yang dipakai: 6. Why…?


1. Do you…? 7. How…?
2. Have you…? Response yang mungkin diberikan:
3. What…? 1. Yes…
4. Who…? 2. No…
5. Where…? dll

GIVING ATTENTION
Ekspresi yang digunakan: Response yang mungkin diberikan:
1. Are you alright? 1. Nothing.
2. What’s wrong? 2. I’m OK.
3. What happened? 3. I’m alright.
dll 4. I have some problems.
dll

EXPRESSING PLAN/INTENTION/PURPOSE
Ekspresi yang digunakan: 3. What will you do…?
1. Do you have any plans? 4. What is your intention?
2. What is your plan? dll.

58 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Respons yang mungkin diberikan:
1. No, I don’t. 5. I’m going to…
2. Yes, I do. 6. I will…
3. Yes, I will. dll
4. I want to…

ASKING OR OFFERING SOMETHING


Ekspresi yang digunakan: 3. I’m OK.
1. Can I help you? 4. Yes please.
2. What can I do for you? 5. Thanks.
3. Would you like…? 6. Perfect.
Respons yang mungkin diberikan: 7. No, it’s alright.
1. Thank you. 8. No, I’m fine.
2. No, thanks.

EXPRESSING APOLOGY
Ekspresi yang digunakan: Response yang mungkin diberikan:
1. Sorry… 1. No problem.
2. We are sorry… 2. No worries.
3. I’m sorry… 3. That’s OK.
4. Our apology… 4. It’s alright.

EXPRESSING PRIDE
Ekspresi yang digunakan: Respons yang mungkin diberikan:
1. I’m proud of you. 1. Thank you.
2. We are very proud of you. 2. You make me blush.
3. You’ve done great! dll.

ASKING FOR AND GIVING PERMISSION


Asking for Permission: 3. No problem.
1. Can I…, please? 4. Please feel free.
2. May I …, please? Refusing to give permission:
3. Do you mind if …? 1. No, you can’t/couldn’t/may not.
4. Would you mind if …? 2. I’m sorry.
5. Is it okay if …? 3. I’m afraid you can’t.
6. Could i…., please? 4. Nope.
Giving Permission:
1. Yes you can/could/may.
2. Sure.

RINGKASAN MATERI 59
EXPRESSING AGREEMENT AND DISAGREEMENT
Ekspresi yang digunakan: 3. Disagreeing
1. Strong Agreement a. “I’m not sure I agree with you.”
a. “I couldn’t agree with you more.” b. “(I’m afraid) I don’t agree.”
b. “You’re absolutely right.” c. “(I’m afraid) I disagree.”
c. “I agree entirely.” d. “(I’m afraid) I can’t agree with you.”
d. “I totally agree.” e. “(I’m afraid) I don’t share your opinion.”
2. Partly Agreeing 4. Disagreeing Strongly
a. “I agree with you up to a point, but ...” a. “I don’t agree at all.”
b. “That’s quite true, but ...” b. “I totally disagree.”
c. “I agree with you in principle, but ...” c. “I couldn’t agree with you less.”

Menentukan Respons yang Tepat


2 terhadap Percakapan yang Diperdengarkan

COMPLIMENTING

Ekspresi yang digunakan: Respons yang biasa diberikan:


1. You look great. 1. Thanks.
2. You look awesome. 2. Thank you very much.
3. That dress is perfect on you. 3. You make me blush.
4. I like your… 4. Thanks for the compliment.

EXPRESSING CONGRATULATIONS

Ekspresi yang digunakan: Respons yang biasa diberikan:


1. Happy … 1. Thanks.
2. I would like to congratulate you on ... 2. Thank you very much.
3. Congratulation on …
4. Congratulation!

EXPRESSING HOPES AND WISHES

Ekspresi yang digunakan: 3. Hopefully …


1. I hope … 4. I’m hoping, dll.
2. I wish …

EXPRESSING ENCOURAGEMENT

Ekspresi yang digunakan: 4. You can do this!


1. Keep trying! 5. You still have chances!
2. Don’t be sad! 6. Don’t give up!
3. You are doing great!

60 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


EXPRESSING FEELINGS

Ekspresi yang digunakan: 5. I feel delighted to …


1. I feel happy. 6. I feel bad.
2. I feel sad. 7. I’m relieved …
3. It’s a pleasure to … 8. What a relief!
4. I’m so glad … 9. How relieving!

EXPRESSING DISBELIEF

Ekspresi yang digunakan: 4. What?!


1. Unbelievable! 5. How come!
2. That’s impossible! 6. Is that true?
3. No way!

EXPRESSING SYMPATHY

Ekspresi yang digunakan: 4. I am sorry to hear that.


1. Take it easy. 5. Poor you.
2. Don’t worry, everything will be all right.
3. What a pity.

EXPRESSING SATISFACTION/DISSATISFACTION

Ekspresi yang digunakan: 2. Unsatisfaction:


1. Satisfaction: a. I’m not satisfied with …
a. I’m satisfied with ... b. It isn’t very nice.
b. I’m satisfied at ... c. It’s really not good enough.
c. I’m glad with what you’ve done. d. I’m dissatisfied by …
d. It’s really satisfying. e. It’s dissatisfying.
e. Everything was satisfying.

INVITING A PERSON

Ekspresi yang digunakan: Respons yang diberikan:


1. Let’s go to … 1. Sure.
2. I’d love to invite you … 2. Of course.
3. Would you like attending … 3. Sorry, I can’t.
4. What about … (doing something) with me 4. Okay.
5. Alright.
6. I’d love to, but …
7. Thanks, but …
8. I’d love to.

RINGKASAN MATERI 61
EXPRESSING LIKE AND DISLIKE

Ekspresi yang digunakan: 2. Dislikes:


1. Likes: a. I don’t like …
a. I like … b. I hate …
b. I love … c. I can’t bear …
c. I adore … d. I can’t stand …
d. I enjoy … e. I detest …
e. I’m keen on …

Menentukan Gambar Sesuai


3 dengan Monolog/Dialog yang Dipedengarkan

MONOLOG

Bagian soal dalam listening yang berisi deskripsi gambar yang disuarakan oleh satu orang. Dalam bagian soal
ini kita diharuskan memilih sebuah gambar dari monolog yang diperdengarkan.

DIALOG

Bagian soal dalam listening yang berisi sebuah percakapan, di mana dalam bagian ini kita diharuskan memilih
gambar yang sesuai dengan apa yang sedang diperbincangkan.

Menentukan Gambaran Umum atau Informasi Tertentu/Rinci dari


4 Percakapan Interpersonal/Transaksional yang Diperdengarkan

SHORT MONOLOG

A. Narrative Text B. Recount Text


Teks naratif ialah teks menceritakan kisah yang terjadi Recount text ialah teks yang menceritakan kembali
pada masa lampau yang biasanya bersifat imajinatif/ pengalaman-pengalaman atau kejadian-kejadian
fiksi dan berfungsi menghibur para pembacanya. nyata yang terjadi pada masa lampau. Kalau narrative
1. Susunan Teks merupakan cerita lampau yang bersifat fiktif memang
a. Orientation. ditujukan untuk menghibur pembacanya, maka recount
b. Complication. merupakan cerita lampau yang didasari dengan fakta.
c. Resolution. Jadi, kejadian haus benar-benar terjadi.
2. Ciri Kebahasaan Recount biasanya menceritakan kejadian yang
a. Menggunakan past tense. dialami si penulis sendiri, pengalaman orang yang
b. Menggunakan time conjunctions. dikenal penulis, atau pengalaman seorang public figure.
c. Menggunakan noun phrase. Bentuk paling sederhana dari recount adalah diari.
1. Susunan Teks
a. Orientation.
b. Reorientation.
c. Events.

62 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Ciri Kebahasaan F. Exposition Text
a. Menggunakan past tense.
b. Menggunakan time conjunctions. Terdapat dua jenis exposition text:
1. Analitycal Exposition
2. Hortatory Exposition
C. Report Text Penjelasan:
Report text ialah teks yang berfungsi mendeskripsikan 1. Analytical Exposition
hal, benda, atau orang. Bedanya dengan descriptive text a. Pengertian
adalah jika deskriptif mendeskripsikan benda atau orang
Analytical exposition ialah sebuah teks yang
spesifik (merujuk pada satu benda atau satu orang),
berisi argumen yang bertujuan membujuk
report teks bersifat umum/general (benda/orang ada
pembaca untuk melakukan sesuatu.
lebih dari satu).
1. Susunan Teks b. Susunan Teks
a. General Classification. 1) Thesis.
b. Description. 2) Argument.
2. Ciri Kebahasaan 3) Reiteration.
a. Menggunakan general nouns (kata benda c. Ciri Kebahasaan
umum). 1) Menggunakan simple present tense.
b. Menggunakan present tense. 2) Menggunakan actions dan thinking
c. Menggunakan istilah teknis/ilmiah. verbs.
2. Hortatory Exposition
D. News Item a. Pengertian
News Item ialah teks yang bertujuan memberikan Fungsi hortatory sama persis dengan analitycal.
informasi tentang kejadian/peristiwa yang dianggap Beda keduanya ada pada paragraf terakhir
pantas dan penting untuk dijadikan berita. teks. Paragraf terakhir hortatory menuliskan
1. Generic Structure News Item pendapat pribadi si penulis, sedangkan dalam
a. Newsworthy Event. analitycal tidak ada.
b. Backgroud Event/Elboration. b. Susunan Teks
c. Source. 1) Thesis.
2. Ciri Kebahasaan News Item 2) Argument.
a. Menggunakan action verb. 3) Recommendation.
b. Menggunakan saying verb. c. Ciri Kebahasaan
c. Menggunakan kata keterangan. 1) Menggunakan simple present tense.
2) Menggunakan temporal conectives.
E. Discussion Text 3) Menggunakan modal verb.
Discussion text ialah sebuah teks yang menunjukkan
adanya sebuah perdebatan yang didiskusikan dari sudut G. Procedure Text
pandang yang berbeda dengan memaparkan beberapa Teks Procedure ialah teks yang bertujuan
pendapat para ahli dan biasanya terdapat pro dan menggambarkan suatu langkah-langkah atau proses
kontra. bagaimana suatu produk dibuat atau proses bagaimana
1. Generic Structure News Item suatu kegiatan dilakukan dilakukan urut dari langkah
a. Issue. pertama hingga terakhir secara detail.
b. Argument For or Against. 1. Struktur Kebahasaan
c. Elaboration. a. Aim/Goal.
d. Conclusion atau Recommendation. b. Materials.
2. Ciri Kebahasaan News Item c. Steps.
a. Menggunakan kata-kata yang membandingkan. 2. Ciri Kebahasaan
b. Menggunakan bahasa diskusi. a. Menggunakan simple present tense.
c. Menggunakan kata-kata yang menunjukkan b. Menggunakan kalimat perintah.
keinginan/opini pribadi. c. Menggunakan kata sambung untuk mengurutkan
d. Menggunakan Simple Present. kegiatan.

RINGKASAN MATERI 63
d. Menggunakan adverb of time (kata keterangan 1. Susunan Teks
waktu). a. Identification.
e. Menggunakan adverb of place (kata keterangan b. Description.
tempat). 2. Ciri Kebahasaan
a. Menggunakan present tense.
H. Descriptive Text b. Menggunakan kata sifat (adjective).
c. Menggunakan kata keterangan (adverb).
Descriptive text ialah teks yang berfungsi
mendeskripsikan satu hal, benda, atau orang yang
hanya ada satu di dunia (hal yang spesifik). Misalnya:
my cat, my friend, Borobudur Temple, etc. (benda/
orang yang hanya ada satu di dunia)

Texts
5
NARRATIVE

Narrative text ialah teks menceritakan kisah A. Susunan Teks


yang terjadi pada masa lampau yang biasanya bersifat
imajinatif/fiksi dan berfungsi untuk menghibur para 1. Orientation: berisi pengenalan tokoh, tempat, dan
pembacanya. Narrative dapat berupa fabel, mitos, waktu terjadinya cerita.
legenda, atau dongeng. 2. Complication: permasalahan mulai timbul dan
Note: berkembang (klimaks).
1. Fabel: cerita tentang hewan. Dalam cerita hewan 3. Resolution: penyelesaian masalah oleh tokoh
digambarkan seperti manusia. utama.
2. Mitos: cerita yang merupakan kepercayaan turun-
temurun dalam suatu daerah B. Ciri Kebahasaan
3. Legenda: cerita tentang asal usul terbentuknya 1. Menggunakan past tense.
suatu wilayah atau asal usul nama suatu benda. 2. Menggunakan time conjunctions. Contohnya:
4. Dongeng: cerita khayal yang tujuannya murni untuk before, after, then.
menghibur. 3. Menggunakan noun phrase. Contohnya: fair skinned
girl, extremely handsome prince.

RECOUNT AND BIOGRAPHY

Recount text ialah teks yang menceritakan kembali A. Susunan Teks


pengalaman-pengalaman atau kejadian-kejadian nyata
yang terjadi pada masa lampau. Kalau narrative merupakan 1. Orientation: berisi pengenalan tokoh, tempat, dan
cerita lampau yang bersifat fiktif memang ditujukan waktu terjadinya cerita.
untuk menghibur pembacanya, recount merupakan cerita 2. Events: urutan peristiwa dari pengalaman yang
lampau yang didasari dengan fakta. Jadi, kejadian harus diceritakan.
benar-benar terjadi. Recount biasanya menceritakan 3. Reorientation: pengulangan dari orientation dan
kejadian yang dialami si penulis sendiri, pengalaman berfungsi untuk memberikan rangkuman dari
orang yang dikenal penulis, atau pengalaman seorang peristiwa-peristiwa yang terjadi.
public figure. Bentuk paling sederhana dari recount
adalah diari.

64 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


B. Ciri Kebahasaan Events
1. Menggunakan past tense. Contoh: went dan We went to Prambanan Temple by bus and arrived
walked. at 01.00 in the afternoon. I saw many foreign tourists
there. I spoke English with them. Their name are
2. Menggunakan time conjunctions. Contoh: after Andrew and Peter. They were very friendly. They
that, then, before, after. came from New York. Prambanan Temple was
Contoh: crowded in holiday. We went back at 07.00 in the
Orientation evening.
I spent my holiday in Jogjakarta last year. I went Reorientation
to Prambanan Temple with my family early in the It was a very interesting holiday.
morning. http://www.kursusmudahbahasaInggris.com

REPORT

Report text ialah teks yang berfungsi mendeskripsikan 2. Description: Penggambaran topik yang disajikan
hal, benda, atau orang. Perbedaannya dengan descriptive secara detail.
text: jika deskriptif mendeskripsikan benda atau orang
spesifik (merujuk pada satu benda atau satu orang), B. Ciri Kebahasaan
report teks bersifat umum/general (benda/orang ada
1. Menggunakan general nouns (kata benda umum).
lebih dari satu). Misalnya: cat, friends, temples.
Misalnya: dogs, forest, musician.
2. Menggunakan present tense.
A. Susunan Teks
3. Menggunakan isilah teknis/ilmiah. Misalnya: nama
1. General Classification: Pernyataan umum yang ilmiah suatu hewan, zat-zat yang terkandung dalam
menerangkan topik. (topik = benda/orang yang suatu hal.
dideskripsikan).

NEWS ITEM

News Item ialah teks yang bertujuan memberikan Contoh:


informasi tentang kejadian/peristiwa yang dianggap MANILA (AFP): The Philippines has the most
pantas dan penting untuk dijadikan berita. number of endemic bird species which are in
danger of extinction, according to a nationwide
A. Generic Structure News Item wildlife report obtained here yesterday.
‘The Philippine Red Data Book’, written by the
1. Newsworthy Event Wildlife Conservation Society of the Philippines,
Berisi berita tentang peristiwa atau kejadian inti. noted that the country has 40 endangered bird
2. Backgroud Event/Elboration species more than any other country.
Berisi tentang latar belakang peristiwa atau This includes the Cebu flower-pecker of which
kejadian, siapa yang terlibat dan di mana tempat only four are known to still be alive, making it the
kejadiannya. most endangered bird in the world, the ‘Red Data
3. Source Book’ said.
Berisi tentang komentar, saksi kejadian, pendapat An endangered species is defined as one that
para ahli, dan sebagainya. has a 20 percent chance of becoming extinct in 20
years.
B. Ciri Kebahasaan News Item The ‘Data Book’ said the threat of extinction was
1. Menggunakan action verb, misal: walk, eat, dll. due to the growing destruction of the forests which
2. Menggunakan saying verb, misal: say, tell, dll. are the habitats of the birds and other wild animals,
many of which are similarly endangered.
3. Menggunakan kata keterangan, misal: a horrible
place, fiercely attacked, dll.

RINGKASAN MATERI 65
DISCUSSION

Discussion text ialah sebuah teks yang menunjukkan 3. Menggunakan kata-kata yang menunjukkan
adanya sebuah perdebatan yang didiskusikan dari sudut keinginan/opini pribadi seperti: feel, hope, believe,
pandang yang berbeda dengan memaparkan beberapa wish, etc.
pendapat para ahli dan biasanya terdapat pro dan 4. Menggunakan Simple Present.
kontra. Contoh:
National exam becomes the hot topic in most
A. Generic Structure Discussion Text of discussions. Though the Supreme Court has
rejected an appeal by the government on the
1. Issue
organization of the national exams, the controversy
Pemaparan tentang isu yang akan dibahas atau over whether it is necessary to maintain the
didiskusikan dalam teks. national exams (UN) has continued. Some debates
2. Argument For or Against include the primary questions such as; does the
Menuliskan opini akan isu yang sedang dibahas. quality of Indonesia education depend on the
Berisi pendapat narasumber. Penulis biasanya national exam?, will the quality of the Indonesian
akan memaparkan pendapat yang pro kemudian education system worsen without national exam?
disusul dengan pendapat yang kontra pada paragraf People, who support the national exam explain
berikutnya. that the quality of the Indonesia education
3. Elaboration system will drop without the national exam,
Menuliskan elaborasi (pemaparan ulang) tentang so they try to defend the current system.
pendapat yang telah dipaparkan pada paragraf However there are people who disagree with
sebelumnya. the opinion. Those who against this national
exam kept in our high school education say that
4. Conclusion atau Recommendation
it doesn’t need the national exams because the
Menuliskan simpulan dan pendapat pribadi penulis quality of education does not just depend on the
untuk menggiring pembaca agar mempunyai national exam. Further, the national exam only
pemikiran yang sama dengan penulis. measures a small portion of students’ competence
in specific subjects, and does not measure
B. Ciri Kebahasaan Discussion Text students’ competences throughout the semester.
In fact, the national examination can still be useful
1. Menggunakan kata-kata yang membandingkan:
as an instrument to evaluate or detect the level of
kata sambung yang berlawanan misalnya, but,
students’ cognitive competence in several subjects, on
however, etc.
a national scale.
2. Menggunakan bahasa diskusi: According, Adapted from: www.thejakartapost.com/news/2009/12/19/
opinion. quality-education-and-national-exams.html

EXPOSITION

A. Analytical Exposition c. Reiteration: berisi pengulangan ide pokok atau


kesimpulan dari teks.
1. Pengertian 3. Ciri Kebahasaan
Analytical exposition ialah sebuah teks yang berisi a. Menggunakan simple present tense
argumen yang bertujuan membujuk pembaca untuk b. Menggunakan actions dan thinking verbs,
melakukan sesuatu. seperti I believe, I think, etc.
2. Susunan Teks 4. Contoh
a. Thesis: berisi pengenalan topik dan ide pokok The Unhealthy Fast Food
yang akan dibahas Fast food nowadays is considered a normal eating
b. Argument: dalam bagian ini penulis menuiskan venture. People are not just eating out on special
argumen-argumen yang mendukung topik occasions or weekends anymore. It means that all
teks. the time they mostly eat fast foods. However is fast
food good for health?

66 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Fast food has its popularity in the 1940’s. c. Recommendation: menuliskan ajakan dari
Within a few years, fast-food operations popped up penulis.
everywhere. With the compelling rise in fast-food 3. Ciri Kebahasaan
restaurants since the 1940’s, oddly it started the a. Menggunakan simple present tense.
rise in obesity and cancer during that same time b. Menggunakan temporal conectives; firstly,
period. secondly, thirdly, etc.
Fast food is highly processed with a wide array c. Menggunakan modal verb, seperti must,,
of additives. To ensure fast food’s low cost, the fast should, could, etc.
food products are made with highly-processed 4. Contoh:
ingredients to give it shelf-life, to hold consistency, The Importance of Reading
and to enhance flavor. Fast food is altered from its I personally think that reading is a very important
original healthy form. activity in our life. Why do I say so?
Firstly, by reading we can get a lot of knowledge
It is not the calories in fast food which damage
about many things in the world such as Science,
health and waistline. It is the chemical additives such
technology, sports, arts, culture, etc written in
as aspartame and MSG (monosodium glutamate).
eitherbooks, magazine, newspaper, etc.
Studies show that the chemical additives lead to
Secondly, by reading we can get a lot of news and
weight and disease issues.
information about something happening in any
So, there is absolutely nothing nutritional parts of the world which can we see directly.
about fast food. Fast food simply feeds hunger and Another reason, reading can give us pleasure too.
craving. When we are tired, we read books, novel, comic,
newspaper or magazine on the entertainment
B. Hortatory Exposition column such as comedy, short story, quiz, etc. To
make us relaxed.
1. Pengertian
The last, reading can also take us to other parts of
Fungsi hortatory sama persis dengan analitycal.
the world. By reading a book about Irian Jaya we
Beda keduanya ada pada paragraf terakhir teks.
may feel we’re really sitting in the jungles not at
Paragraf terakhir hortatory menuliskan pendapat
home in our rooms.
pribadi si penulis, sedangkan dalam analitycal tidak
From the facts above, it’s obvious that everyone
ada.
needs to read to get knowledge, information and
2. Susunan Teks
also entertainment. Or in summary we can say
a. Thesis: berisi pengenalan topik dan ide pokok
reading is truly important in our life.
yang akan dibahas.
b. Argument: dalam bagian ini penulis menuliskan
argumen-argumen yang mendukung topik
teks.

PROCEDURE
Procedure teks ialah teks yang bertujuan 3. Steps
menggambarkan suatu langkah-langkah atau proses Berisi tentang langkah-langkah atau urutan-urutan
bagaimana suatu produk di buat atau proses bagaimana yang harus dilakukan agar tujuan bisa tercapai.
suatu kegiatan dilakukan urut dari langkah pertama Langkah-langkah harus urut dari urutan yang
hingga terakhir secara detail. pertama hingga terakhir.

A. Struktur Kebahasaan B. Ciri Kebahasaan


1. Aim/Goal 1. Menggunakan simple present tense.
Berisi tujuan dari langkah-langkah yang ada dalam 2. Menggunakan kalimat perintah.
teks (untuk membuat apa atau mengoperasikan
3. Menggunakan kata sambung untuk mengurutkan
apa).
kegiatan (then, next, first, second, etc).
2. Materials
Berisi atas bahan-bahan yang digunakan dalam 4. Menggunakan adverb of time (kata keterangan
proses. waktu).

RINGKASAN MATERI 67
5. Menggunakan adverb of place (kata keterangan 6. When the Microwave stops, press the OPEN button
tempat). and take the bowl out of the oven. Your meal is
Contoh: ready to serve.
The new MegatronTM microwave oven brings the Detail text:
latest cooking technology into your kitchen. This Struktur:
microvave oven uses state of the art magnetic 1. Aim: paragraf pertama, menunjukkan bahwa
technology to heat your food electronically. text bertujuan menunjukan cara pemakaian
It is save, clean, and most of all, very efficient. microwave.
Just follow the steps below:
2. Materials: microwave (karena teks hanya menun-
1. Plug in the microwave. No need to press an On jukkan cara pengoperasian microwave).
button, the microwave is always ready to use! It it
3. Steps: terlihat dari kalimat-kalimat yang diberi
in a standby mode to save power.
nomor.
2. Put your food in the MegatronTM microwave bowl. Ciri kebahasaan:
Made from durable non-stick plastic. Multi-purpose
1. Simple present tense: brings, uses, etc
and easy to clean. Come free with your purchase
of the MegatronTM microwave oven. 2. Kalimat perintah: pu…, pres…, etc.
3. Put the bowl into the microwave, close the oven 3. Kata sambung yang mengurutkan kegiatan: (ketika
door. menggunakan steps yang diberi nomor maka fungsi
kata sambung digantikan oleh nomor).
4. Press the AUTO COOK button. Choose from the
options: Meat, Vegetable, Rice, Cake and Microwave 4. Adverb of time: matter of minutes.
Meal. 5. Adverb of place: in the Megatron microwave bowl,
5. Press the START button. The microwave oven will in the microwave.
cook the food in a matter of minutes. It will stop
automatically when the food is done.

DESCRIPTIVE

Descriptive text ialah teks yang berfungsi consist of a 117,7 m obelisk on a 45 m square
mendeskripsikan satu hal, benda, atau orang yang platform at a height of 17 m.
hanya ada satu di dunia (hal yang spesifik). Misalnya: The towering monument symbolizes the
my cat, my friend, Borobudur Temple, etc. (benda/ philosophy of Lingga and Yoni. Lingga resembles,
orang yang hanya ada satu di dunia) rice pestle (alu) and Yoni resembles a mortar
rice (lesung), two important items in Indonesian
A. Susunan Teks agricultural tradition.
The construction began in 1961 under the
1. Identification: perkenalan topik.
direction of President Soekarno and the monument
2. Description: penggambaran topik. Ciri fisik, sifat,
was opened to the public in 1975. It is topped by
tingkah laku, dan lain-lain.
a flame covered with gold foil. The monument
and museum is opened daily from 08.00 – 15.00
B. Ciri Kebahasaan every day throughout the week, except for the last
1. Menggunakan present tense. Monday of the month the monument is closed
2. Menggunakan kata sifat (adjective). Misalnya: http://www.kursusmudahbahasaInggris.com
handsome, pretty, kind, etc. Details:
3. Menggunakan kata keterangan (adverb). Misalnya: 1. Identification: paragraf 1 (memperkenalkan
extremely, totally, beautifully, etc. monas)
Contoh: 2. Description: sisa paragraf yang ada dalam teks
The National Monument (or Monument (ciri-ciri fisik)
Nasional) is a 132 meters tower in the center of 3. Present tense: is, symbolizes, consist, resembles,
Merdeka Square, Central Jakarta. It symbolizes the etc
fight for Indonesia’s independence. The monument 4. Adjective: towering, important
5. Adverb: -

68 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


6 Short Functional Texts

LETTER

Letter atau surat ialah sebuah pesan yang ditulis 2. Surat Resmi (Formal)
pada media kertas yang ditujukan kepada seseorang atau Surat resmi ialah surat yang ditujukan untuk
suatu badan/lembaga yang bertujuan menyampaikan kepentingan bisnis atau pekerjaan, misalnya lamaran
keinginan seseorang secara tidak langsung (media tulis). pekerjaan, pengajuan proposal, komplain terhadap
Surat dikirim melalui perantara (kantor pos, orang lain suatu pihak, dan lain-lain.
yang terpercaya). Susunan penulisan surat sebagai berikut.
E-mail adalah bentuk lain dari surat. Jika surat 1. Tanggal penulisan (terletak pojok kiri atau
ditulis dalam media kertas dan dikirimkan dengan kanan atas).
menggunakan perantara, e-mail dikirimkan melalui 2. Alamat pengirim surat (pojok kanan atas).
media elektronik (handphone, komputer). 3. Nama dan alamat penerima (terletak di bawah
Terdapat dua jenis surat berikut ini. alamat pengirim atau bisa juga pojok kiri sejajar
1. Surat Pribadi (Personal/Informal) alamat pengirim).
Surat pribadi ialah surat yang menuliskan hal-hal 4. Greeting (salam pembuka), misalnya: dear sir,
yang bersifat pribadi dan ditujukan kepada orang dear ma’am, dear….(nama penerima).
yang dekat dengan penulis (keluarga, teman dekat, 5. Isi surat.
sahabat pena, dan lain-lain.). 6. Penutup surat (salam penutup, tanda
tangan).

ADVERTISEMENT/BROCHURE

Advertisement atau iklan ialah teks yang bertujuan


menunjukkan keunggulan suatu barang atau jasa
sehingga membuat pembaca berminat untuk membeli
atau menggunakan barang atau jasa tersebut.
Yang termasuk dalam advertisement misalnya
lowongan pekerjaan, iklan penjualan produk, dan lain-
lain.
Contoh:
http://www.jewelry-secrets.com

Indiamart.com

ANNOUNCEMENTS

Announcement atau pengumuman ialah teks yang Pengumuman terdiri dari judul yang biasanya dituliskan
dituliskan dengan bahasa resmi/baku dan berfungsi dengan huruf yang di bold (kadang tidak disebutkan
memberikan pemberitahuan atau informasi tentang dengan jelas) dan detail dari hal yang diumumkan.
sesuatu agar diketahui orang banyak.

RINGKASAN MATERI 69
Contoh: The Duchess was admitted this afternoon to King
The British Monarchy Edward VII Hospital in Central London with Hyperemesis
Gravidarum. As the pregnancy is in its very early stages, Her
Royal Highness is expected to stay in hospital for several
days and will require a period of rest thereafter.
Further information:
Their Royal Highnesses The Duke and Duchess Hyperemesis Gravidarum is very acute morning
of Cambridge are very pleased to announce that The sickness, which requires supplementary hydration and
Duchess of Cambridge is expecting a baby. nutrients.
The Queen, The Duke of Edinburgh, The Prince of cdn.socialbakers.com
Wales, The Duchess of Cornwall and Prince Harry and
members of both families are delighted with the news.

MESSAGES

Short message atau pesan pendek ialah suatu dengan nama panggilan akrab atau panggilan kesayangan
bentuk pesan tertulis singkat yang ditulis menggunakan (endearment), sedangkan dalam pesan yang bersifat
bahasa yang singkat, padat, dan jelas (tidak berbelit- formal (dalam lingkungan kerja atau institusi) penulisan
belit). nama disertai jabatan (contohnya: kepala sekolah, HRD,
Pesan bisa ditulis pada secarik kertas atau ditulis manajer, ketua OSIS, dan lain-lain).
melalui media telepon. Dalam pesan pendek yang berbentuk nonformal,
Susunan penulisan pesan adalah: kita diizinkan untuk menuliskan kata dalam bentuk
1. Nama penerima pesan. singkatan-singkatan untuk mempercepat proses
penulisan, contohnya: HRU (how are you?), ASAP (as
2. Isi pesan.
soon as possible), GTG (got to go), BBL (be back later),
3. Pengirim pesan. dan sebagainya.
Pada pesan yang sifatnya nonformal penulisan
nama baik pengirim maupun penerima bisa dituliskan

Tenses (Present, Past, Future)


7
PRESENT TENSE

A. Simple Present Tense Contoh:


1) The earth is round.
1. Rumus 2) Water is kind of liquid.
S + V1 / Vs/es atau S + to be (is, am, are) 3) Moon rotates around the earth.
Contoh: 4) She is a girl.
a. I walk alone every day. 5) He is a boy.
b. She swims every Sunday. b. M e n u n j u k ka n ke b i a s a a n p a d a m a s a
c. I like you. sekarang
d. I love to sleep. Keterangan waktu yang digunakan: every day,
2. Fungsi every week, every month, every year, today,
a. Menunjukkan fakta tonight, often, always, dan keterangan waktu
yang menunjukkan kebiasaan lainnya.
Tidak perlu menggunakan keterangan waktu
karena suatu fakta adalah hal yang tetap ada Contoh:
atau sama baik kemarin, sekarang, ataupun 1) I go to school every day.
besok. 2) She swims at least twice a week.

70 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3) They always debate on the same 2. Fungsi
matter. a. Menyatakan kejadian yang terjadi pada
4) My mother often brings me to the zoo in masa lampau tanpa menuliskan waktu yang
holiday time. spesifik.
c. Menunjukkan suatu pernyataan Contoh:
Kalimat biasanya dipakai tanpa menggunakan 1) I have watched The Walking Dead many
keterangan waktu. Selain itu, digunakan times.
untuk menjelaskan sesuatu yang terjadi saat 2) She has visited my place in the past.
sekarang. b. Menyatakan kejadian yang terjadi lebih dari
Contoh: satu kali.
1) I like meatballs. Contoh:
2) I hate bugs. 1) She has done the same mistake twice.
3) She likes fried rice. 2) I have gone to her place three times this
4) She is here. past week.
3) We have gone to that place 4 time.
B. Present Continuous Tense c. Menunjukkan suatu situasi yang terjadinya
dimulai pada masa lampau dan berlangsung
1. Rumus
hingga kini.
S + is/ am/ are + Ving
Keterangan waktu: now, at present, at this moment, Contoh:
right now, today, this morning, this afternoon, this 1) I have stayed here since the first time I
evening. come to this city.
2. Fungsi 2) Since a long time ago our family have held
this kind of tradition.
a. Menunjukkan peristiwa yang sedang berlangsung
3) She has taught English as long as I know
pada saat ini.
her.
Contoh:
1) I am writing now.
D. Present Perfect Continuous
2) She is listening to the music at the
moment. 1. Rumus
3) She is planning on a trip today. S + have / has + been + Ving
b. Menunjukkan suatu kebiasaan yang sedang Keterangan waktu yang digunakan: since, for, all
dilakukan pada saat sekarang. …(morning, night, day, week, year, etc)
Contoh: Contoh:
1) Anni is learning how to cook this whole a. They have been walking since this morning.
month. b. They have been reading since 7 o’clock this
2) Lenna is practicing diligently for this past morning.
few weeks. c. Titi has been cleaning the house for two
3) She is struggling a lot with her study hours.
nowadays. 2. Fungsi
a. Menyatakan kegiatan yang mulai terjadi pada
C. Present Perfect Tense masa lampau dan kegiatan tersebut masih
berlangsung pada masa sekarang
1. Rumus
S + have / has + V3 Contoh:
Pemakaian have atau has bergantung pada subjeknya. 1) He has been working on that draft for 3
Jika subjeknya tunggal maka yang digunakan adalah hours.
has, dan jika subjeknya jamak, yang digunakan 2) They have been sleeping all day.
adalah have. 3) I have been sweeping the floor for hours
Keterangan waktu yang digunakan: for, since now.

RINGKASAN MATERI 71
b. Menyatakan kegiatan yang baru-baru saja Contoh:
terjadi. 1) Lately she has been lazying around.
Kalimat biasanya memakai adverb ‘lately’ atau 2) I have been eating lots of bread
‘recently’ recently.
3) They have been ignoring me lately.

PAST TENSE

A. Simple Past Tense b. Menyatakan fakta atau anggapan pada masa


lalu yang sudah tidak berlaku pada masa
1. Rumus sekarang.
S+V2/was/were+O
Contoh:
Objek dalam rumus bersifat optional. Jadi, kalimat 1) He was buff when he was teenager now
tidak memiliki objek pun tidak masalah. he is fat.
Keterangan waktu yang digunakan: last week, last 2) They were best friends in high school now
month, last year, in ….(diisi tahun), this morning, they are sworn enemy.
this, afternoon, this evening, yesterday, …ago, when 3) I liked milk as a kid, now I can’t even stand
+S+V2+O, the day before yesterday. its smell.
Contoh:
a. When I was a high school student, I often B. Past Continuous Tense
stayed up late to finish my tasks.
b. I went to Batang city 2 years ago. 1. Pengertian
c. When I was a child, my father bought me a Tenses yang menandakan suatu kejadian yang
big teddy bear. sedang terjadi (berlangsung) pada masa lalu.
2. Fungsi 2. Rumus
S + to be (was/were) +Ving
a. Menyatakan kejadian yang dimulai dan berakhir
pada masa lalu dalam waktu yang spesifik. Keterangan waktu yang digunakan: when + clause,
while, satu waktu yang spesifik.
Contoh:
1) She came home late last night. Contoh:
2) They walked to school together this a. While she was painting, the fire alarm rang.
morning. b. At 2 a.m. this morning, she was eating in the
3) She cut her finger today. kitchen.
c. At this time last week, I was typing my work.
b. Menyatakan kejadian pada masa lalu yang
3. Fungsi
berlangsung dalam waktu/durasi yang agak
Menunjukkan adanya dua kegiatan yang terjadi
lama.
pada masa lalu dan berlangsung pada saat yang
Contoh: bersamaan.
1) She studied for 3 hours last night. Contoh:
2) He swam for hours this morning. a. I was having dinner when she was sleeping.
3) They talked for 2 hours in phone b. They alarm rang continuously while I was
yesterday. typing.
c. Menyatakan kebiasaan yang dimiliki atau c. She was showering when someone was knocking
dilakukan pada masa lalu. on the door.
Contoh: d. While I was walking I saw someone was getting
1) I used to play marbles a lot when I was a robbed.
kid.
2) My dad bought me ice cream every week C. Past Perfect Tense
when I was in kindergarten. 1. Pengertian
3) My mom said that she ate a lot of junk Tenses yang digunakan untuk menyatakan suatu
food when she was a teenager. peristiwa yang terjadi sebelum peristiwa lain terjadi
pada masa lalu (berurutan).

72 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Rumus 2. Rumus
S + had + V3 S + had + been + Ving
Keterangan waktu yang digunakan: when, before, Keterangan waktu yang digunakan: for …
after. Contoh:
Contoh: a. She was sick because she hadn’t eating
a. She had been here for two hours before he properly.
came. b. Rina had been waiting for three hours when
b. After I had eaten breakfast, I went to school. Rani came.
c. He had never seen such a beautiful woman c. She had been reading that book for three hours
before. before her father came to pick her up.
2. Fungsi 3. Fungsi
a. Menyatakan kejadian yang sudah berakhir a. Menunjukkan berapa lama suatu kejadian
sebelum kejadian lain terjadi. berlangsung pada masa lampau sebelum
Contoh: kejadian lain terjadi.
1) She had had an accident before she was Contoh:
able to get home. 1) He had been waiting for 3 hours before
2) They had argued before the decision the bus came.
made. 2) She had been feeling hungry since the
3) After we had had a fight, we decided that morning before she got a chance to eat
we would walk our own way. last night.
b. Menggambarkan durasi (berapa lama) suatu 3) Emerald had been reading that book for 3
kejadian berlangsung sebelum kejadian lain hours before Mac showed up in his front
berlangsung pada masa lalu. door.
Contoh: b. Menunjukkan hubungan sebab akibat
1) She had stayed for 3 hours before she Contoh:
decided to leave. 1) He had been waiting for hours in the rain
2) Mikoo had swam for hours before he so he caught a cold.
decided to stop. 2) They had been having different opinion
3) After Jordan had slept for 4 hours, he from the start so they argued a lot.
woke up then go out for a walk. 3) We had been having a lot of group works
that’s why we came home late.
D. Past Perfect Continuous Tense
1. Pengertian
Tenses yang digunakan untuk menunjukkan dua
peristiwa yang terjadi pada masa lampau, di mana
peristiwa kedua terjadi pada saat peristiwa pertama
masih berlangsung.

FUTURE TENSE

A. Simple Future Tense 2. Fungsi


a. Menyatakan prediksi will dan be going to
1. Rumus
mempunyai arti yang sama
S + will/be going to + V1
Keterangan waktu yang dipakai: tomorrow, next … Contoh:
(week, month, year), later 1) I think Albert will be the winner of this
Contoh: competition.
a. I will eat meatball tomorrow. 2) You are going to ace this test I’m sure of
b. I am going to win this game. it.
c. I will graduate from high school next year. 3) You will be the best doctor in the
future.

RINGKASAN MATERI 73
b. Mengungkapkan suatu rencana, yang dipakai c. Menunjukkan dua kegiatan yang terjadi dan
hanya be going to berlangsung pada saat yang bersamaan pada
Contoh: masa depan.
1) I am going to buy that phone tomorrow. Contoh:
2) We are going to go to grandpa’s place this 1) They will be having their dinner while I
weekend. will have my well needed rest.
3) She is going to go to Bali if she get the 2) She will be enjoying the scenery while I
money. will be snapping some picture.
c. Mengungkapkan suatu kemauan, yang dipakai 3) We will be shopping while she will have
hanya will her alone time.
Contoh:
1) I will study hard so I can make you proud. C. Future Perfect Tense
2) They will fix the door for us. 1. Rumus
3) She will lead the group. S + will + have + V3
d. Mengungkapkan janji, yang dipakai hanya will Keterangan waktu yang digunakan: by the time…,
Contoh: by the end…, by then, before, when
1) I will work harder sir. Contoh:
2) I will submit my work on time. a. I will have finished eating by the time you
3) I will go to your place tonight, I promise. come home.
b. I will have finished my report by the end of
B. Future Continuous Tense this week.
2. Fungsi
1. Rumus
a. Menyatakan peristiwa yang sudah selesai
S + will + be + Ving
dilakukan pada masa depan pada saat peristiwa
Keterangan waktu yang dipakai: at this time … lain terjadi atau peristiwa yang selesai terjadi
(tomorrow, next week, next month, next year), pada waktu tertentu pada masa depan.
when.
Contoh:
Contoh: 1) I will have learned how to ride a bike
a. She will be working at 4 o’clock tomorrow before I turn 20.
evening. 2) We will have received our monthly
b. When you came, she will be working. allowance on the 1 st day of the new
c. They will be studying at this time tomorrow. month.
2. Fungsi 3) She will have graduated from junior high
a. Menunjukkan suatu kegiatan yang sedang by the end of this year.
berlangsung ketika kegiatan lain terjadi pada b. Menyatakan lamanya suatu peristiwa terjadi
masa depan. sebelum peristiwa lain terjadi pada masa
Contoh: depan.
1) I will be having my dinner when my father Contoh:
come home tonight. 1) I will have studied at this school for almost
2) She will be riding her new motorcycle 3 full years before I graduate.
when I visit her tomorrow. 2) They will have lived here for almost three
3) They will be studying English when I come years when they celebrate their daughter
later at night. birthday next month.
b. Menyatakan kegiatan yang sedang berlangsung 3) She will have engaged to her fiancé for
pada masa depan pada saat yang spesifik. 2 years before they get married next
Contoh: month.
1) I will be having dinner at 7 p.m tonight.
2) I will be studying English at school at 8
a.m tomorrow.
3) She will be sleeping soundly at 10 p.m
tonight.

74 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


D. Future Perfect Continuous Tense 2. Fungsi
Menyatakan berapa lama proses suatu kejadian
1. Rumus berlangsung sebelum kejadian lain terjadi/sebelum
S + will + have + been + Ving waktu tertentu pada masa depan.
Keterangan waktu yang digunakan: by … + for…, Contoh:
by the time … + for…, by the end… + for … a. She will have been waiting for 3 hours when
Contoh: you get there.
a. She will have been reading the book for three b. They will have been talking for more than 2
hours by midnight. hours when the clock strike 8.
b. I will have been living here for eight year by c. I will have been sleeping for 8 hours when my
the end of November. alarm blaring tomorrow morning.

Grammatical Structures
8
MODALS

A. Pengertian B. Modal ‘Can’


Modals termasuk dalam golongan verb tapi berbeda ‘Can’ adalah bentuk modal yang paling sering
dengan verb yang biasanya. modals terdiri dari: can, dipakai dalam kehidupan sehari-hari.
could, may, might, will, would, must, shall, should, ‘can’ berfungi untuk mengekspresikan ability,
ought to, dan had better. inability, opportunity, polite request, permission, dan
Perbedaannya verb biasa dengan modal verb: possibility atau impossibility.
1. Tidak seperti verb, modal verb tidak menambahkan Contoh:
–s/-es pada verbnya ketika subjek berbentuk singular. 1. Ability: I can run fast.
Contoh: 2. Inability: I can’t run.
Verb biasa: 3. Opportunity: I will be busy tomorrow. I can’t help
• She makes me sad her.
Modal verb: 4. Request: can you open the door for me?
• She can make me sad 5. Permission: you can go now if you want.
6. Possibility: you can win the competition if you try
2. Bentuk kalimat tanyanya berbeda. Dalam kalimat
hard.
yang mengandung modal, kalimat tanyanya
7. Impossibility: you can’t win the competition if you
dibentuk dengan memindahkan modal verb ke
aren’t practicing.
bagian paling depan kalimat.
Contoh:
Verb biasa: C. Modal ‘Could’
(+) She makes me sad ‘Could’ digunakan untuk mengekspresikan possibility,
(?) Does she make me sad? impossibility, past ability, past inability, request, dan
Modal verb: suggestion.
(+) She can make me sad Contoh:
(?) Can she make me sad? 1. Possibility: you could be the one who win the
3. Tidak seperti kebanyakan verb, modal verb bisa competition.
diikuti infinitive tanpa menggunakan to. 2. Impossibility: you couldn’t be the one
Contoh: 3. Past ability: I could run fast when I was a child.
Verb biasa: 4. Past inability: I couldn’t even run when I was a child.
• She stop to play 5. Polite request: could I borrow your book for a
Modal verb: moment?
• She will play 6. Suggestion: you could spend your holiday at my
place.

RINGKASAN MATERI 75
D. Modal ‘May’ I. Modal ‘Shall’
‘May’ digunakan untuk mengekspresikan possibility, ‘Shall’ digunakan untuk mengekspresikan future
impossibility, dan request. action, suggestion, volunteering, promise, and
Contoh: obligation.
1. Possibility: I may win if I try hard enough. Contoh:
2. Impossibility: you may not win, if you keep slacking 1. Future action: she shall come at 8 o’clock
off. tonight.
3. Request: may I use you ballpoint? 2. Suggestion: shall we go now?
3. Volunteering: I shall help you to settle
E. Modal ‘Might’ everything.
4. Promise: I shall never forget you.
‘Might’ digunakan untuk mengekspresikan possibility,
5. Obligation: we shall hand our paper to prof. Murphy
request, suggestion, dan conditional sentence.
right now.
Contoh:
1. Possibility: she might be there already.
2. Request (jarang digunakan): might I use your J. Modal ‘Should’
ballpoint? ‘should’ digunakan untuk mengekspresikan advice,
3. Suggestion: you might use mine if you want. recommendation, obligation, and expectation.
4. Conditional: if I study hard, I might be number Contoh:
one. 1. Advice: you should see a doctor now.
2. Recommendation: to get a healthy body you should
F. Modal ‘Will’ eat a lot of fruits and vegetables .
3. Obligation: we should send our paper by e-mail at
‘Will’ digunakan untuk mengekspresikan promise,
9 a.m.
willingness, dan prediction.
4. Expectation: you should be here tomorrow.
Contoh:
1. Promise: I will meet you there.
2. Willingness: I will open the door for you. K. Modal ‘Ought To’
3. Prediction: you will win tomorrow. ‘Ought to’ digunakan untuk mengekspresikan advice,
recommendation, assumption, expectation, dan strong
G. Modal ‘Would’ probability.
Contoh:
‘Would’ digunakan untuk mengekspresikan polite
1. Advice: you ought to visit your mother more
request dan preference.
often.
Contoh:
2. Recommendation: student who want to get better
1. Polite request: would you lend me your pen,
grade ought to take extra course.
please?
3. Assumption: she is not here, she ought to have
2. Preference: I would like to have noodles.
gone to school.
4. Expectation: she said yes to my invitation. She
H. Modal ‘Must’ ought to go to my place tonight.
‘Must’ digunakan untuk mengekspresikan certainty, 5. Probability: I send the package two days ago, she
necessity, prohibition, dan strong recommendation. ought to have received it by now.
Contoh:
1. Certainty: she didn’t come to school. She must be L. Modal ‘Had Better’
sick.
‘Had better’ digunakan untuk mengekspresikan
2. Necessity: we must report to the teacher to get
recommendation, hope, dan warning
our new schedule.
Contoh:
3. Prohibition: you must not enter that place!
1. Recommendation: you had better eat something
4. Recommendation: you must go to the doctor, you
before you go to school.
are definitely sick.
2. Hope: she had better be here soon.
3. Warning: you had better be not doing something
stupid.

76 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


PASSIVE VOICE

A. Pengertian 4. Present Perfect Continuous Tense


Rumus:
Jika dalam kalimat aktif subjek kalimat merupakan
Active Passive
kata yang melakukan pekerjaan, dalam kalimat pasif
subjek dari kalimat adalah yang dikenai pekerjaan. S + has/have + S + has/have + been
been + Ving + being + V3
Contoh:
B. Rumus
Active
Rumus umum: S + to be + V3 (ingat! Dalam kalimat • I have been eating meatball for sometimes
pasif biasanya harus ada TO BE (be/is/am/are/was/were/been) + when he come.
V3) Passive:
Karena dalam bahasa Inggris terdapat banyak • Meatball have been eaten by me for sometimes
bentuk tenses, jadi bentuk pasif dari tiap tenses nya when he come.
berbeda satu dengan yang lain. 5. Simple Past Tense
1. Simple Present Tense Rumus:
Rumus: Active Passive
Active Passive S + to be / V1 S + to be + V3
S + to be / V1 S + to be + V3 Contoh:
Contoh: Active:
Active: • I ate meatball yesterday.
• I eat meatball. Passive:
Passive: • Meatball was eaten by me yesterday.
• Meatball is eaten by me. 6. Past Continuous Tense
2. Present Continuous Tense Rumus:
Rumus: Active Passive
Active Passive S + to be + Ving S + to be + being + V3
S + to be + Ving S + to be + being + V3 Contoh:
Contoh: Active
Active • I was eating meatball when she came .
• I am eating meatball now. Passive:
Passive: • When she came, meatball was being eaten by
• Meatball is being eaten by me now. me.
3. Present Perfect Tense 7. Past Perfect Tense
Rumus: Rumus:
Active Passive Active Passive
S + has / have + S + had + V3 S + had + been + V3
S + has / have + V3
been + V3 Contoh:
Contoh: Active
Active • I had eaten meatball before she came.
• I have eaten meatball before. Passive:
Passive: • Before she came, meatball had been eaten by
• Meatball has been eaten by me before. me.

RINGKASAN MATERI 77
8. Past Perfect Continuous Tense Contoh:
Rumus: Active
Active Passive • I will have eaten meatball by the time she
S + had + been S + had + been + come.
+ Ving being + V3 Passive:
• By the time she came, meatball will have been
Contoh:
eaten by me.
Active
12. Future Perfect Continuous Tense
• I had been eating meatball for sometimes
Rumus:
when he came.
Passive: Active Passive
• Meatball had been being eaten by me for S + will + have + S + will + have + been
sometimes when he came. been + Ving + being + V3
9. Simple Future Tense Contoh:
Rumus: Active
Active Passive • I will have been eating meatball for sometimes
when he come tonight.
S + will + V1 S + will + be + V3
Passive:
Contoh:
• Meatball will have been being eaten by me
Active:
for sometimes when he come tonight.
• I will ate meatball tomorrow.
Passive:
• Meatball will be eaten by me tomorrow. C. Rumus Istimewa dalam Passive Voice
10. Future Continuous Tense 1. Need
Rumus: Rumus:
Active Passive Active Passive
S + will + be + Ving S + will + be + being + V3 S + need + to + V1 + O S + need + Ving
Contoh: Contoh:
Active Active:
• I will be eating meatball at this time tomorrow. • I need to repair my computer.
Passive: Passive:
• At this time tomorrow, meatball will be being • My computer needs repairing.
eaten by me. 2. To Infinitive (to V1)
11. Future Perfect Tense Rumus:
Rumus: S + to be (is / am / are / was / were) + to be + V3
Active Passive Contoh:
S + will + have + • The exam is to be canceled.
S + will + have + V3
been + V3

CONDITIONAL SENTENCE

A. Conditional Sentence Type 1 (Future 2. Fungsi Conditional Type 1


Conditional) Digunakan untuk menyatakan suatu peristiwa yang
di harapkan terjadi pada masa depan dan masih
1. Pengertian Conditional Sentence
mungkin untuk terlaksana.
Conditional sentence ialah suatu kalimat yang
3. Rumus
yang terdiri dari dua klausa yang berfungsi
Conditional:
mengungkapkan suatu pengharapan baik itu pada
If + S + V1 , S +will + V1
masa depan maupun pengharapan pada masa
lampau (pengandai-andaian). Tiap conditional Fakta:
sentence selalu mempunyai makna atau fakta. Perhaps, S + V1, S+ may + V1

78 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Atau Contoh:
S + may + V1, S + may + V1 a. Were I there, I would call you.
Contoh: Fakta
a. If I get the money, I will buy a new bag.
I am not there so I don’t call you.
Fakta:
Perhaps I get the money, so I may buy a new b. Were you sad, I would talk to you.
bag. Fakta
Atau You aren’t sad so I don’t talk to you.
I may get the money, so I may buy a new Note: Conditional type 2 ‘if I were there, I would
bag. help you’ bisa ditulis tanpa if menjadi ‘were I there
b. If you come here now, I will buy you ice I would help you’.
cream.
Fakta: C. C o n d i t i o n a l S e n t e n c e T y p e 3 ( P a s t
Perhaps you come here, so I may buy you Conditional)
ice cream.
1. Fungsi
Atau
Digunakan untuk menyatakan suatu peristiwa yang
You may come here, so I may buy you ice
diharapkan terjadi pada masa lampau atau dengan
cream.
kata lain peristiwa yang tidak mungkin terjadi.
2. Rumus
B. Conditional Sentence Type 2 (Present Conditional:
Conditional) If + S + had + V3 , S +would + have + V3
1. Fungsi Fakta:
Digunakan untuk menyatakan peristiwa yang S + V2 + so + S + V2
diharapkan terjadi sekarang, tetapi tidak terlaksana
atau suatu peristiwa yang mempunyai kemungkinan Pada type ini fakta juga berkebalikan dengan
kecil untuk terjadi. conditional-nya.
2. Rumus Jika conditional (+) maka fakta (-) dan sebaliknya.
Conditional: Contoh:
If + S + V2/were, S +would + V1 Conditional:
Fakta: a. If I had got the money, I would have bought a
S + V1 + so + S + V1 new bag.
Fakta:
Pada type ini fakta berkebalikan dengan conditional- I didn’t get the money so I didn’t buy a new
nya. bag.
Jika conditional (+), maka fakta (-) dan sebaliknya. b. If I had had the time, I would have visited
Jika conditional menggunakan to be, apa pun you.
subjeknya to be yang digunakan tetap “were”
Fakta
Contoh:
I didn’t have the time so I didn’t visit you.
Conditional:
3. Conditional Tanpa ‘If’
a. If I got the money, I would buy a new bag.
Conditional ini hanya berlaku untuk conditional
Fakta:
type 2 yang menggunakan were dan conditional
I don’t get the money so I don’t buy a new
type 3.
bag.
Rumus:
b. If I didn’t come, I would tell you about it.
Type 3: had + S +V3, S + would + have + V3
Fakta
I come so I don’t tell you about it. Contoh:
3. Conditional Tanpa ‘If’ a. Had you been here, I wouldn’t have felt
Conditional ini hanya berlaku untuk conditional lonely.
type 2 yang menggunakan were dan conditional Fakta
type 3. You weren’t here so I felt lonely.
Rumus: Note: Conditional type 3 ‘if I had been there, I would
Type 2: were + S, S + would + V1 have helped you’ bisa ditulis tanpa if menjadi ‘had
I been there, I would have helped you’.

RINGKASAN MATERI 79
PREPOSITION AND ARTICLES

A. Reposition h. On (di atas)


1. Pengertian Contoh:
Preposition (kata depan) ialah kata yang diletakan 1) She put it on the table.
sebelum kata benda dan berfungsi menerangkan 2) She sits on a chair.
letak atau posisi benda. 3) The book is on the table.
2. Macam-macam preposition i. Under (di bawah)
a. About (tentang atau kira-kira) Contoh:
Contoh: 1) Try to look for it under the bed.
1) Not everything is about you. 2) She sit under the tree.
2) We need to talk about that matter. 3) Spongebob lives under the sea.
3) It’s all about you in this special day!
4) Dinner will be ready in about 30 minutes. B. Articles
5) I have been waiting for about three hours. 1. Pengertian
b. Above (di atas ) Articles atau kata sandang adalah kata yang diletakkan
Contoh: sebelum noun (kata benda).
1) His grade is above the average. Terdapat dua jenis articles yaitu: 
2) The birds fly above that building. 2. Definite Articles
3) Its above you! Yang disebut definite articles adalah kata “the”
c. After/before (sesudah/sebelum) Kata tersebut berfungsi untuk:
Contoh: a. Menyebutkan kata benda yang telah ada dalam
1) She left after she had finished eating. kalimat sebelumnya.
2) Before she left, she had finished eating. Contoh:
3) You can have it after I’m done with it. 1) She has a cat. The cat is black.
d. At (menunjukkan tempat atau waktu) 2) I have a new car. My father bought the
car for me.
Contoh:
1) At my place. b. Frasa tentang suatu benda
2) At school. Contoh:
3) At your place. 1) The woman in red shoes.
4) At 6 o’clock. 2) The girl with pony tails.
5) At dawn. 3) The singing girl.
6) At JL. Gatot subroto… c. Bentuk-bentuk superlative dan urutan
e. Below (di bawah) Contoh:
Contoh: 1) the tallest
1) Read the sentence below! 2) the most handsome
2) Look at the column bellow! 3) the first
3) Rules stated below! d. Nama marga/keluarga.
f. Beside (di samping) Contoh:
Contoh: 1) T h e S i h o m b i n g s ( s a t u ke l u a r g a
1) She is right beside you. sihombing).
2) It’s on the night stand besid the bed. 2) The Martinez.
3) Look beside you! e. Nama benda yang hanya ada satu-satunya.
g. Between (di antara) Contoh:
Contoh: 1) the moon
1) There are differences between you and me. 2) the sun
2) She has big age gap between her and her 3) the earth
lover.
3) She sit between daddy and mommy.

80 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


f. Kata yang menunjukan bangsa atau suku atau Contoh:
kelompok a. a plane
1) the Japanese b. a tractor
2) the Javanese c. a car
3) the sundanese d. an apple
3. Indefinite Articles e. an ape
Kata sandang “a” dan “an”. Kata sandang “a” f. an angle
digunakan untuk kata benda tunggal yang dimulai g. an eagle
dengan huruf konsonan dan “an” digunakan untuk
kata benda yang dimulai dengan huruf vokal.

DERIVATIVE

A. Noun Contoh: court member, police officer,


mother in law, step sister, etc.
1. Pengertian b. Abstract Noun
Noun adalah salah satu bagian dari kalimat yang
Kebalikan dari concrete noun, yang dimaksud
berupa kata benda (orang, tempat, tumbuhan,
dengan abstract noun adalah kata benda yang
hewan, dan lain-lain.) dan biasanya berfungsi
tidak dapat dilihat dengan mata/kasat mata.
sebagai subjek atau objek suatu kalimat.
(kata benda yang melibatkan indra selain
2. Jenis Noun
mata).
a. Concrete Noun Contoh:
Concrete noun ialah semua benda yang 1) I can taste the sweetness invading my
dapat dilihat dengan mata, misal: orang, mouth. (noun: sweetness)
tempat, benda mati (meja, kursi, dll), dsb. 2) Happiness is everyone goal. (noun:
Contoh: happiness)
1) I have a new car. (noun = I, car) 3) Wisdom come with knowledge. (noun:
2) Mr Taco is working right now. (noun: Mr wisdom, knowledge)
Taco)
3) The cat eat the meat in the table. (noun: B. Pronoun
cat, meat)
Terdapat 5 jenis concrete noun: 1. Pengertian
1) Common Nouns Pronun ialah kata yang digunakan untuk menggantikan
Bentuk umum darki suatu kata benda, kata benda (noun).
contoh: man, woman, park, city, etc. 2. Subjective Pronoun
2) Proper Nouns Subjective pronoun ialah pronoun yang menggantikan
Nama suatu objek specific (merujuk ke kedudukan noun sebagai subjek.
satu kata benda khusus). Proper Nouns Yang tergolong subjective pronouns adalah he, I,
selalu diawali dengan huruf kapital. it, she, they, we, dan you.
Contoh: Indonesia, Eiffel tower, Monas, 3. Objective Pronoun
etc. Objective pronoun ialah pronoun yang menggantikan
3) Collective Nouns kedudukan noun sebagai objek kalimat.
Bentuk collective (kumpulan dari suatu Yang tergolong objective pronouns adalah her, him,
kata benda) it, me, them, us, dan you.
Contoh: Choir, Team, group, a pack, herd, 4. Possessive Pronoun
etc. Possessive pronoun ialah pronoun yang berfungsi
4) Material Nouns menunjukkan kepemilikan akan sesuatu. Possessive
Benda yang bukan buatan manusia pronoun selalu berdiri sendiri tanpa perlu didikuti
Contoh: water, cat, dog, earth, air, etc. noun.
5) Compound Nouns Yang tergolong objective pronouns adalah hers,
Kata benda yang merupakan gabungan his, its, mine, ours, theirs, dan yours.
dari dua kata atau lebih.

RINGKASAN MATERI 81
5. Demonstrative Pronouns Rumus dasar
Demonstrative pronoun ialah pronoun yang berfunsi 1) Which sebagai subjek
sebagai penunjuk kata benda. S (benda) + which + P
Yang tergolong demonstrative pronouns adalah 2) Which sebagai objek
that, these, this, dan those. S (benda) + which +S + P
Note: d. Whose
a. This, untuk menunjukkan benda tunggal yang Pengertian
letaknya dekat. Whose ialah relative pronoun yang digunakan
b. That, untuk menunjukkan benda tunggal yang untuk menggantikan kepemilikan, baik
letaknya jauh. kepemilikan benda ataupun orang kedua-
c. These, untuk menunjukkan benda jamak yang duanya memakai whose.
letaknya dekat. Rumus dasar
d. Those, untuk menunjukkan benda jamak yang S (orang/benda) + whose + Noun (kepunyaan)
letaknya jauh. e. That
6. Interrogative Pronouns Relative pronoun ‘that’ bisa digunakan untuk
Interogative pronoun ialah pronoun yang berbentuk menggatikan subjek dan objek baik itu orang
kata tanya yang berfungsi untuk menggantikan maupun benda.
noun sebagai subjek kalimat. Rumus yang dipakaipun sama persis dengan
Yang tergolong interogative pronouns adalah what, rumus- rumus relative pronoun dengan fungsi
which, who, whom, whatever, whichever, whoever, yang sama.
dan whomever.
7. Indefinite Pronouns C. Adjective Word Order
Indefinite pronoun ialah pronoun yang merujuk
pada orang atau benda yang belum tentu jenisnya 1. Pengertian
juga jumlahnya. Adjective ialah kata yang berfungsi menerangkan
Yang tergolong indefinite pronouns adalah anything, noun (kata sifat).
everything, anybody/anyone, everybody/everyone, Di bawah ini akan dijelaskan tentang penyusunan
each, nobody, somebody/someone, something, urutan adjective yang benar dalam sebuah noun
nothing, either, neither, much, another, enough, phrase (beberapa kata yang berlaku sebagai Noun
little, less, one, all, both, several, many, few, fewer, dan terdiri dari noun dan kata-kata lain yang
ones, none, some, any, more, most. menerangkannya).
8. Relative Pronoun 2. Word Order dalam Noun Phrase
Relative pronoun (who, whom, which, that, Urutanadjective dalam noun phrase menggunakan
whose) ialah kata ganti yang berfungsi untuk rumus D – O – S – A – S – C – O – M . Urutan rumus
menghubungkan adjective clause dengan kata tidak boleh di bolak-balik walaupun
benda (noun), relative pronoun dapat berfungsi a. D = Determiner
sebagai subject, object, atau possessive. Pengertian
a. Who Determiner ialah kata sandang untuk kata
Pengertian benda, letaknya di awal kata benda.
Who ialah relative pronoun yang digunakan b. Jenis determiner
untuk menggantikan subjek orang. 1) Article: a, an, the.
Rumus dasar Contoh: a boy, a girl, a cow.
S (orang) + who + Predikat 2) Demonstrative pronoun: this, that, these,
b. Whom those.
Pengertian Contoh: this table, those tables, these
Whom ialah relative pronoun yang digunakan tables, that table.
untuk menggantikan objek orang. 3) Expression of quantity: few, little, some,
Rumus dasar etc.
S (orang) + whom + S + P Contoh: some girls, few drops of water,
c. Which little bit of everything.
Pengertian 4) Possessive adjective: her, his, my, etc.
Which ialah relative pronoun yang digunakan Contoh: her husband, his wife, my parents.
untuk menggantikan subjek atau objek yang
berupa benda mati atau binatang.

82 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


c. O = Opinion 2. Jenis-Jenis Adverbs
Opinion adalah kata yang mencerminkan a. Adverb of Time
pendapat seseorang terhadap noun yang Atau, kata keterangan waktu ialah adverb yang
diterangkan. menerangkan tentang kapan suatu peristiwa
Contoh: beautiful lady, handsome boy, bitter sedang/akan/telah terjadi.
tea, sweet chocolate. Adverb of Time biasanya terletak di awalan
d. S = Size atau akhir kalimat:
Ukuran Contoh:
Contoh: a big table, a small rock, a thin lady. 1) Tomorrow I will go to my grandpa’s
e. A = Age house.
Usia dari noun yang dibicarakan (bukan berarti 2) I will have a final exam next month.
usia berapa tahun, tetapi lebih ke kat yang 3) Yesterday I got into an accident.
menunjukkan usia benda, contoh: new, old, b. Adverb of Manner
young, new, etc). Atau, keterangan cara ialah advefrb yang
Contoh: a young girl, an old school, a new menerangkan suatu pross kejadian (biasanya
table. kata berakhiran –ly)
f. S = Shape Contoh:
Bentuk dari noun yang dibicarakan (round, 1) She is riding her bike slowly.
triangle, square, etc). 2) He carefully climbs the tree.
Contoh: a round table, a dice of apple,a 3) She walks confidently.
triangular ruler. c. Adverb of Degree
g. C = Color Atau, keterangan tingkatan ialah adverb yang
Warna dari noun yang dibicarakan (white, red, menerangkan dalam tingkatan seperti apa
black, etc). sesuatu yang diterangkan dilakukan (biasanya
Contoh: a white table, a black eye, a yellow menerangkan adverb lain atau menerangkan
banana. adjective)
h. O = Origin Contoh:
Menunjukkan asal dari noun yang dibicarakan 1) She walks very slowly.
(Chinese, American, Japanese, etc). 2) She put a little effort.
Contoh: the American girl, the Javanese style 3) She works extremely fast.
table, a Chinese vase. d. Adverb of Place
i. M = Material Atau keterangan tempat ialah adverb yang
Menunjukan bahan asal dari noun yang menerangkan tentang dimana suatu peristiwa
dibicarakan. Material hanya bisa dipakai jika terjadi.
noun yang dibicarakan adalah benda mati Contoh:
(benda selain orang). 1) I stay in bandung for 2 weeks.
Contoh: a wooden table, a ceramic vase, a 2) I moved to state in junior high school.
gold medal. 3) All the passengers are on board.
Contoh Noun phrase dengan word order e. Adverb of Frequency
a. A beautiful thin young tan American lady Atau, keterangan keseringan ialah adverb yang
is sitting under the tree. menerangkan seberapa sering suatu kegiatan/
b. A beautiful large antique round white peristiwa terjadi.
Chinese wooden table is being displayed Contoh:
in the museum. 1) I seldom go to the market.
2) She often visits her grandma.
D. Adverb 3) They rarely go to the zoo v.
1. Pengertian
Adverbs ialah kata keterangan yang brfungsi
menerangkan adverb yang lain, kata kerja (verb),
dan kata keterangan sifat (adjective).

RINGKASAN MATERI 83
CONCORD ATAU SUBJECT-VERB AGREEMENT

1. Pengertian e. Jika dua subjek dihubungkan dengan and,


Penyesuaian antara subject dengan kata kerja (verb) maka diikuti verba jamak.
atau auxiliarynya. Contoh: Ciwid and her husband think that you
2. Aturan-aturan dasar dalam Subject-Verb are awesome!
Agreement: f. Gerund yang berfungsi sebagai subjek kalimat
selalu diikuti verba tunggal.
a. Each, every, much, every, each of, neither of,
Contoh: swimming is Shanty’s hobby
one of, either of, any...., some..., no... (+body/
g. Pada kata other:
one/thing) selalu diikuti oleh verba tunggal
1) Jika Other diikuti nomina tunggal, maka
(V-s/-es)
verbanya tunggal.
Contoh: Everyone is out at the moment.
Contoh: There isn’t any other way to do
b. Uncountable noun (waktu, uang, jarak, dll)
it.
selalu diikuti verba tunggal
2) Jika Other diikuti nomina jamak, maka
Contoh: six hours is a long time to wait.
verbanya jamak.
c. The + adjective selalu diikuti oleh verba
Contoh: There aren’t any other ways to
jamak
do it.
Contoh: The experienced need to teach the
unexperienced.
d. Public, police, people, cattle, clergy selalu
diikuti verba jamak.
Contoh: people plan to do demonstration
today

9 Rearranging Sentences

REARRANGING SENTENCES

Mengurutkan beberapa kalimat acak menjadi suatu 3. Perhatikan kata hubung yang ada untuk
teks yang urut. Hal yang perlu diperhatikan sebagai menentukan mana kalimat yang mana yang harus
berikut. didahulukan!
1. Perhatikan tiap kalimat dan tentukan jenis teks 4. Dalam teks narrative atau recount biasanya terdapat
yang akan tersusun dari kalimat-kalimat yang ada kalimat yang menyebutkan waktu, kalimat tersebut
(report, narrative, descriptive, dsb.)! biasanya akan menjadi kalimat pertama teks!
2. Tentukan kalimat yang mana yang berisi topik utama
(biasanya terlihat dari subjeknya) dan letakkan
kalimat tersebut di bagian awal teks!

84 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


RINGKASAN MATERI
STRATEGI SUKSES

SBMPTN
SOSHUM
1. PENGETAHUAN DASAR GEOGRAFI 6. CUACA DAN IKLIM
2. PEMETAAN DAN PEGINDERAAN 7. LAHAN DAN LINGKUNGAN
JAUH KEHIDUPAN DI MUKA BUMI
3. SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS 8. SUMBER DAYA MANUSIA
4. ANEKA BENTUK DAN POTENSI MUKA 9. POLA KERUANGAN DESA DAN KOTA
BUMI 10. INDUSTRI DAN PERSEBARANNYA
5. PERAIRAN DARAT DAN LAUT

geografi
1 Pengetahuan Dasar Geografi

A. Sejarah Perkembangan Geografi B. Ruang Lingkup Kajian Geografi


Sejarah perkembangan geografi pada dasarnya Setelah kita memperhatikan pengertian dan sekilas
tidak terlepas dari perkembangan budaya manusia. perkembangan geografi, tampak jelas bahwa geografi
Ketika manusia lahir ke muka bumi, pada saat itu pula memiliki pengertian yang makin berkembang. Meskipun
melakukan kontak dengan lingkungan di sekitarnya. pengertian geografi terus berkembang, para ahli pada
Adanya kontak manusia dengan lingkungan tempat dasarnya memiliki beberapa prinsip yang sama. Kesamaan
tinggalnya merupakan awal perkembangan dari geografi titik para ahli tersebut adalah:
meski pada saat itu belum disadarinya. Istilah geografi (1) bumi sebagai tempat tinggal,
untuk pertama kalinya dikemukakan oleh Erastotheness (2) hubungan manusia dengan lingkungannya,
pada abad ke-1 SM, yaitu, geographica yang berarti (3) penggunaan pendekatan spasial, ekologi, dan
pelukisan atau penggambaran tentang bumi. Pada lingkungan.
masa Erastotheness, penggambaran geografi masih Seperti halnya ilmu-ilmu lain, geografi juga memiliki
terbatas pada cerita mengenai kesan-kesan perjalanan objek kajian yang jelas. Objek kajian geografi pada
dari suatu daerah ke daerah lain. Penggambaran dasarnya terdiri dari objek material dan objek formal.
mengenai kesan-kesan perjalanan pada masa itu dikenal Objek material dari geografi adalah geosfera (geo: bumi
dengan istilah logografi. Pada abad ke-2 SM, geografi dan sfera: lapisan). Adapun objek formalnya adalah
terus berkembang dengan hadirnya tokoh baru, yaitu region. Region adalah suatu kawasan di muka bumi
Claudius Ptolemeous. Kontribusi Claudius Ptolemeous yang memiliki karakter khas sehingga dapat dibedakan
pada geografi adalah pentingnya penggunaan peta dengan wilayah-wilayah lainnya. Region dapat didasarkan
bagi geograf. Menurut Claudius Ptolemeous, geografi atas fenomena fisik maupun nonfisik.
merupakan suatu penyajian dari sebagian atau seluruh Dalam kajian lebih lanjut, geografi didukung oleh
permukaan bumi. Setelah Claudius Ptolemeous muncul disiplin ilmu-ilmu lain. Hubungan dengan disiplin ilmu
Bernadus Veranus. Bernadus Veranus membagi geografi lain tersebut dapat digambarkan sebagai berikut.
ke dalam dua bagian, yaitu geografi generalis dan geografi
spesialis. Geografi generalis mengkaji fenomena fisik METEOROLOGI
bumi. Geografi spesialis mengkaji fenomena sosial
KLIMATOLOGI BIOLOGI
bumi. GEOLOGI
Menjelang akhir abad ke-18, perkembangan geografi GEOMORFOLOGI BIOGEOGRAFI
diwarnai oleh determinisme fisik. Determinisme fisik
berarti bahwa alam sangat menentukan terhadap GEOGRAFI
kehidupan manusia. Tokoh dari aliran ini adalah Eloth GEOGRAFI
GEOGRAFI
Huntington. Aliran fisik determinis berkembang di USA. EKONOMI
SOSIOLOGI GEOGRAFI
Setelah abad ke-18, geografi berkembang di Prancis
dengan aliran posibilis. Aliran ini beranggapan bahwa SEJARAH
manusia memiliki peluang besar untuk menentukan
pola kehidupannya sendiri. Tokoh dari paham posibilis
Iklim
adalah Vaul Vidal de La Blache dengan konsepnya gen
re de vie, yang berarti tipe proses produksi yang dipilih Flora
FISIK
manusia dari berbagai kemungkinan yang disediakan Fauna
oleh alam. Di negara kita tidak ketinggalan, pada tahun Mineral
1988 melalui Semlonas Geografi di Semarang, dikatakan REGION
bahwa geografi merupakan suatu ilmu yang mempelajari Ras
persamaan dan perbedaan fenomena geosfera dari Bahasa
NONFISIK
sudut pandang kelingkungan dan kewilayahan dalam Mata Pencaharian
konteks keruangan. Agama

86 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Ruang Lingkup Geografi

METEOROLOGI
ATMOSFER UDARA
KLIMATOLOGI
GEOLOGI
LITOSFER KULIT BUMI GEOMORFOLOGI
ILMU TANAH
HIDROLOGI
GEO GEOSFER HIDROSFER AIR
OCEANOGRAFI

TUMBUHAN BIOGEOGRAFI
BIOSFER
HEWAN EKOLOGI
GEOGRAFI PENDUDUK
ANTROPOSFER MANUSIA GEOGRAFI EKONOMI
GEOGRAFI POLITIK
GEOGRAFI
WILAYAH REGION
REGIONAL
OBJEK MATERIAL OBJEK FORMAL

Pemetaan dan Penginderaan Jauh


2
A. Pemetaan digambar secara luas, sedangkan bentuk yang
sempit digambar secara sempit. Dengan demikian,
1. Pengetahuan Peta dibutuhkan adanya skala.
Pada pembahasan tentang pengetahuan geografi Demikian juga penggambaran pada bidang datar,
bahwa alat bantu utama ilmu geografi adalah peta kita diharuskan mengenal macam-macam proyeksi
selain foto udara dan citra satelit sebagai hasil peta. Berarti dapat ditarik kesimpulan bahwa dalam
teknologi modern. Melalui peta, seseorang dapat mempelajari peta kita tidak boleh meninggalkan
mengamati ketampakan permukaan bumi secara simbol, skala, dan proyeksi agar kita memiliki
lebih luas dari batas pandang manusia. kemudahan dalam membaca dan menafsirkan
Banyak ahli kartografi memberikan pendapat peta.
secara sederhana tentang pengertian peta, yaitu 2. Fungsi dan Tujuan Pembuatan Peta
gambaran konvensional dari permukaan bumi yang a. Fungsi peta
dilukiskan dengan skala tertentu dan digambarkan Fungsi peta sebagai berikut.
pada bidang datar jika dilihat dari atas. Pengertian 1) Menunjukkan lokasi permukaan bumi.
tersebut mengandung arti yang luas sekali sebab 2) Menentukan arah dan jarak berbagai
permukaan bumi memiliki bentuk yang bermacam- tempat.
macam. 3) M e m p e r l i h a t ka n b e n t u k- b e n t u k
Jika kita membicarakan permukaan bumi, berarti permukaan bumi atau ketampakan
kita membicarakan segala bentuk ketampakan geografi, misalnya lautan, daratan, dan
yang ada di permukaan bumi, baik berupa gunung, gunung sehingga dimensinya dapat terlihat
pegunungan, bukit, sungai, laut, selat, danau, dalam peta.
kota, jalan, dan sebagainya. Untuk mempermudah 4) Mengumpulkan dan menyeleksi data-data
penggambaran ketampakan tersebut tentunya atau keterangan dari suatu daerah yang
dibutuhkan simbol. akan disajikan pada peta dengan bentuk
Bentuk-bentuk ketampakan bumi mempunyai simbol yang konvensional.
ukuran berbeda-beda. Bentuk yang luas perlu

RINGKASAN MATERI 87
b. Tujuan pembuatan peta Contoh peta khusus sebagai berikut.
Tujuan pembuatan peta sebagai berikut. a) Peta curah hujan
1) Menyimpan data-data yang ada di b) Peta iklim
permukaan bumi. c) Peta tata guna lahan
2) Menganalisis data spasial seperti d) Peta pariwisata
perhitungan volume. e) Peta jalur penerbangan
3) Memberikan informasi dalam perencanaan f) Peta geologi
tata kota dan permukiman. g) Peta sejarah
4) Memberikan informasi tentang ruang h) Peta industri
yang bersifat alami, baik manusia maupun i) Peta penduduk
budaya. c. Jenis peta berdasarkan sifat datanya
3. Jenis-Jenis Peta 1) Peta stasioner
a. Jenis peta berdasarkan skalanya Peta stasioner adalah peta yang sifat
Jenis peta berdasarkan skalanya dapat datanya menggambarkan keadaan
digolongkan sebagai berikut. permukaan bumi yang tetap atau relatif
1) Peta kadaster, yaitu peta yang memiliki stabil. Contoh peta stasioner sebagai
skala antara 1 : 100 sampai dengan 1 : berikut.
5.000. Contoh: Peta hak milik tanah. a) Peta geologi
2) Peta skala besar, yaitu peta yang memiliki b) Peta kontur
skala antara 1 : 5.000 sampai dengan 1 : c) Peta laut menurut kedalamannya
250.000. Contoh: peta topografi. d) Peta topografi
3) Peta skala sedang, yaitu peta yang memiliki e) Peta jalur pegunungan
skala antara 1 : 250.000 sampai dengan 2) Peta dinamis
1 : 500.000. Contoh: peta kabupaten per Peta dinamis adalah peta yang sifat
provinsi. datanya menggambarkan keadaan
4) Peta skala kecil, yaitu peta yang memiliki permukaan bumi yang bersifat dinamis
skala antara 1 : 500.000 sampai dengan atau berubah-ubah. Contoh peta dinamis
1 : 1.000.000. Contoh: peta-peta provinsi sebagai berikut.
di Indonesia. a) Peta kepadatan penduduk
5) Peta geografi, yaitu peta yang memiliki Peta penyebaran penduduk
skala lebih kecil dari 1 : 1.000.000. Contoh: memperlihatkan tingkat kepadatan
peta Indonesia dan peta dunia. penduduk di suatu tempat pada suatu
b. Jenis peta berdasarkan isinya wilayah.
1) Peta umum b) Peta jaringan transportasi
Peta umum adalah peta yang c) Peta jaringan irigasi
menggambarkan segala sesuatu yang d) Peta jaringan telepon
terdapat pada suatu daerah yang d. Jenis peta berdasarkan bentuknya
dipetakan. Contoh peta umum sebagai 1) Peta timbul
berikut. Peta timbul adalah peta yang dibuat
a) Peta topografi, yaitu peta yang berdasarkan bentuk permukaan bumi
menggambarkan bentuk (relief) yang sebenarnya, misalnya peta relief.
permukaan bumi. 2) Peta dasar (peta biasa)
b) Peta chorografi, yaitu peta yang Peta dasar adalah peta yang
menggambarkan sebagian atau seluruh
permukaan bumi yang bercorak menggambarkan keadaan suatu wilayah
umum dan berskala kecil, misalnya yang belum diberi data, misalnya peta
peta dunia dan atlas. dasar Indonesia atau peta dasar Pulau
2) Peta khusus Jawa. Dengan adanya peta dasar tersebut,
Peta khusus atau peta tematik adalah peta kita dapat membuat berbagai jenis peta
yang menggambarkan suatu aspek atau yang diinginkan.
ketampakan tertentu di permukaan bumi.

88 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3) Peta digital i. Indeks peta
Peta digital adalah peta yang datanya Indeks peta perlu diketahui untuk menentukan
terdapat pada pita magnetik. Pengolahan lokasi daerah yang tergambar terhadap daerah
dan penyajian datanya menggunakan sekitarnya. Khusus untuk peta-peta seri atau
ko m p u t e r, m i s a l n y a p e t a y a n g peta yang bersambung, indeks peta sangat
digambarkan melalui layar televisi atau diperlukan.
layar komputer. j. Garis tepi
4. Komposisi Peta Garis tepi adalah garis yang membatasi wilayah
Komposisi peta meliputi hal-hal berikut ini. tergambar pada peta.
a. Judul peta 5. Skala Peta
Judul peta mencerminkan isi dan tipe (jenis Salah satu hal yang penting pada tiap peta adalah
data) yang dituangkan pada peta. skala. Secara definitif, skala peta merupakan
b. Skala peta perbandingan jarak antara dua titik pada peta dengan
Skala peta adalah angka yang menunjukkan jarak sebenarnya di lapangan atau pada objeknya
perbandingan antara jarak di peta dan jarak sendiri. Jarak di lapangan yang dimaksudkan adalah
sebenarnya di permukaan bumi. jarak horizontalnya.
c. Mata angin 6. Macam-Macam Skala Peta
Mata angin digunakan sebagai penunjuk arah Skala pada peta dapat dinyatakan dalam berbagai
atau orientasi peta. bentuk, di antaranya skala inci per mil, skala angka
d. Legenda (skala numerik), dan skala garis (skala grafik).
Legenda berguna untuk memberikan keterangan a. Skala inci per mil
tentang simbol-simbol yang ada dalam peta Skala ini disebut juga skala inci dibanding mil
agar lebih mudah dipahami. atau dalam bahasa Inggris-nya disebut inch
e. Sumber peta dan tahun pembuatan peta mile scale. Misalnya, skala peta yang dinyatakan
Sumber peta dan tahun pembuatan peta dalam 1 inch to 5 miles, artinya bahwa jarak
berkaitan dengan data-data yang disajikan satu inci pada peta menggambarkan jarak
a ga r d a p a t d i p e r ta n g g u n g j a wa b ka n sesungguhnya di lapangan sejauh 5 mil (1 mil
kebenarannya. = 63.360 inci).
f. Garis astronomi b. Skala angka (skala numerik)
Garis astronomi adalah garis lintang dan garis Skala angka atau numerik dapat pula disebut
bujur untuk menentukan letak atau lokasi skala pecahan, yaitu skala yang dinyatakan dalam
pada peta. bentuk perbandingan, misalnya 1 : 5.000 atau 1
g. Penulisan atau lettering : 10.000, dan sebagainya. Jadi, kalau suatu peta
Penulisan atau lettering, misalnya nama 1 : 1.000, berarti bahwa satu satuan panjang
perairan ditulis miring dan nama tempat lain pada peta menggambarkan jarak sesungguhnya
ditulis tegak. di lapangan 1.000 kali satuan panjang di peta.
h. Inset peta Kalau satuan panjang dalam ukuran cm maka
Inset peta umumnya berskala kecil dan 1 cm, pada peta menggambarkan 1.000 cm
berfungsi sebagai petunjuk lokasi. Misalnya, ada di lapangan.
daerah-daerah yang dipetakan belum banyak c. Skala garis (skala grafik)
dikenal umum, maka peta yang demikian ini Skala garis atau grafik disebut juga skala batang.
memerlukan inset. Daerah yang dijadikan Salah satu contoh skala garis terlihat seperti
inset biasanya daerah di sekitarnya yang lebih di bawah ini.
luas dan sudah dikenal umum. Contohnya, 0 1 2 3 4 5 cm
Peta Objek Wisata Parangtritis. Pada daerah 0 1 2 3 4 6 km
tersebut diperlukan inset Peta Provinsi DIY. Skala ini dinyatakan dalam suatu garis lurus
Skala untuk inset Peta Provinsi DIY lebih kecil yang dibagi menjadi beberapa bagian yang
daripada skala Peta Objek Wisata Parangtritis. sama panjang. Pada garis tersebut dicantumkan
Manfaat inset, antara lain: ukuran jarak sesungguhnya di lapangan, misalnya
1) memperjelas peta yang digambarkan, dinyatakan dalam meter, kilometer, dan dapat
2) sebagai penyambung daerah yang tergambar pula dalam ukuran feet atau mile.
karena tidak muat pada satu lembar.

RINGKASAN MATERI 89
Pada contoh skala garis di atas jarak 0 – 1 = 1 2. Hasil Teknologi Pengindraan Jauh
– 2 = 2 – 3 = 3 – 4 = 4 – 5 cm sehingga panjang a. Data
garis 5 cm di peta menggambarkan jarak 1) Data penginderaan jauh dapat berupa data
sesungguhnya di lapangan sejauh 5 km. digital atau data numerik untuk dianalisis
dengan menggunakan komputer.
B. Pengindraan Jauh 2) Data penginderaan jauh juga dapat berupa
data visual yang umumnya dianalisis
Berdasarkan hasil penelitian para ahli pengindraan secara manual.
jauh selama ini serta adanya kebutuhan bagi pembangunan 3) Data visual dibedakan menjadi data citra
nasional, pemerintah telah memutuskan untuk dan noncitra.
membangun suatu sistem Stasiun Bumi Satelit Pengindraan 4) Data citra merupakan gambaran
Jauh. Di mana pelaksanaannya dipercayakan kepada
Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN). planimetrik. Data noncitra ialah grafik yang
Sistem yang dibangun disesuaikan dengan perkembangan mencerminkan beda suku yang direkam di
saat ini, yaitu dapat menerima dan mengolah data dari sepanjang daerah pengindraan.
berbagai satelit yang diorbitkan dari bumi. 5) Penginderaan jauh yang tidak menggunakan
Melalui pendidikan yang modern, para ahli diharapkan tenaga elektromagnetik, contohnya
mampu mengolah (menginterpretasi, mengoreksi, dan data noncitra, antara lain berupa grafik
menyajikan) data dari satelit agar dapat digunakan untuk yang menggambarkan gravitasi ataupun
membantu pembangunan. daya magnetik di sepanjang daerah
Satelit-satelit yang diluncurkan dari bumi oleh pengindraan. Jadi, jelaslah bahwa citra
beberapa negara maju, antara lain: dapat dibedakan menjadi citra foto
1. LANDSAT milik Amerika Serikat, (photographic image) atau foto udara dan
2. SPOT milik Prancis, citra nonfoto (nonphotographic image).
3. Earth Resources Satellite (ERSI) milik Badan Antariksa b. Pengertian citra menurut beberapa ahlI
Eropa (ESA). 1) Menurut Hornby, citra merupakan
Banyak kegunaan hasil pemotretan bumi dari satelit gambaran yang terekam oleh kamera
merupakan perkembangan dari pengukuran permukaan atau oleh sensor lainnya.
bumi dengan alat ukur tanah yang dikembangkan dengan 2) Simonett mengutarakan dua pengertian
foto udara, kemudian dengan satelit. tentang citra sebagai berikut.
1. Pengertian Pengindraan Jauh a) Gambaran objek yang dibuahkan oleh
Pengertian pengindraan jauh menurut beberapa pantulan atau pembiasan sinar yang
ahli dijelaskan berikut ini. difokuskan oleh sebuah lensa atau
a. Menurut Paul J. Curran, pengindraan jauh sebuah cermin.
(remote sensing) adalah penggunaan sensor b) Gambaran rekaman suatu objek
radiasi elektromagnetik untuk merekam gambar
lingkungan bumi yang dapat diinterpretasikan (biasanya berupa gambaran pada foto)
sehingga menghasilkan informasi yang yang dibuahkan dengan cara optik,
berguna. elektro-optik, optik mekanik, atau
b. Menurut R.N. Colwell, pengindraan jauh elektronik. Pada umumnya, digunakan
(remote sensing) adalah suatu pengukuran jika radiasi elektromagnetik yang
atau perolehan data pada objek di permukaan dipancarkan atau dipantulkan dari
bumi dari satelit atau instrumen lain di atas suatu objek tidak langsung direkam
jauh dari objek yang diindra. Foto udara, citra pada film.
satelit, dan citra radar merupakan beberapa c. Jenis-jenis citra
bentuk pengindraan jauh. 1) Citra foto
c. Menurut James B. Campbell, pengindraan Citra foto adalah gambaran yang dihasilkan
jauh (remote sensing), yaitu ilmu untuk dengan menggunakan sensor kamera. Citra
mendapatkan informasi mengenai permukaan foto dapat dibedakan berdasarkan atas
bumi, seperti lahan dan air dari citra yang spektrum elektromagnetik, sumber sensor,
diperoleh dari jarak jauh. Hal ini biasanya dan sistem wahana yang digunakan.
berhubungan dengan pengukuran pantulan Berdasarkan sistem wahana yang digunakan
atau pancaran gelombang elektromagnetik dibedakan menjadi dua sebagai berikut.
dari suatu objek.

90 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


a) Foto udara adalah foto yang dibuat b. Bidang penggunaan lahan
dari pesawat udara atau balon. Inventarisasi penggunaan lahan penting
b) Foto satelit atau foto orbital adalah dilakukan untuk mengetahui tentang pemetaan
foto yang dibuat dari satelit. lahan yang dilakukan manusia sudah sesuai
2) Citra nonfoto atau belum dengan potensi ataupun daya
Citra nonfoto adalah gambaran yang dukungnya. Penggunaan lahan yang sesuai
dihasilkan dengan menggunakan sensor memperoleh hasil yang baik, namun lambat
bukan kamera. laun hasil yang diperoleh akan menurun
Perbedaan antara Citra Foto dan Nonfoto sejalan dengan menurunnya potensi dan daya
Variabel dukung lahan tersebut. Integrasi teknologi
Pembeda/ Citra Foto Citra Nonfoto pengindraan jauh merupakan salah satu
Jenis Citra bentuk yang potensial dalam penyusunan
arahan fungsi penggunaan lahan. Dasar
Sensor Kamera Nonkamera
penggunaan lahan dapat dikembangkan untuk
berdasarkan atas
berbagai kepentingan penelitian, perencanaan,
penyimpanan
dan pengembangan wilayah. Contohnya,
(scanning). Kamera
penggunaan lahan untuk usaha pertanian atau
yang detektornya
budidaya permukiman.
bukan film
c. Bidang pembuatan peta
Detektor Film Pita magnetik, Peta citra merupakan citra yang telah bereferensi
termistor, foto geografis sehingga dapat dianggap sebagai peta.
konduktif, foto Informasi spasial yang disajikan dalam peta
voltaik, dll. citra merupakan data raster yang bersumber
Proses Fotografik/ Elektronik dari hasil perekaman citra satelit sumber alam
Perekaman kimiawi secara kontinu. Peta citra memberikan semua
Mekanisme Serentak Parsial informasi yang terekam pada bumi tanpa
Perekaman adanya generalisasi.
Peranan peta citra (space map) pada masa
Spektrum Spektrum Spektrum cahaya
mendatang akan menjadi penting hal ini
Elektro- cahaya tampak dan
dikarenakan untuk mempercepat ketersediaan
magnetik tampak dan perluasannya,
dan penentuan kebutuhan peta dasar yang
perluasannya gelombang termal
memang belum dapat meliputi seluruh wilayah
dan gelombang
nasional pada skala global dengan informasi
mikro
terbaru (up to date). Peta citra mempunyai
3. Pemanfaatan Pengindraan Jauh keunggulan informasi terhadap peta biasa.
a. Bidang kehutanan Hal ini disebabkan karena citra merupakan
Bidang kehutanan berkenaan dengan gambaran nyata di permukaan bumi, sedangkan
pengelolaan hutan untuk kayu termasuk peta biasa dibuat berdasarkan generalisasi dan
perencanaan pengambilan hasil kayu, seleksi bentang alam atau buatan manusia.
pemantauan penerbangan dan penghutanan Contohnya, peta dasar dan peta tanah.
kembali, pengelolaan dan pencacahan suaka d. Bidang meteorologi (Meteosat, Tiros, dan
margasatwa, inventarisasi dan pemantauan NOAA)
sumber daya hutan, rekreasi, serta pengawasan Manfaat penginderaan jauh pada bidang
kebakaran. Kondisi fisik hutan sangat rentan meteorologi sebagai berikut.
terhadap bahaya kebakaran, maka penggunaan 1) Mengamati iklim suatu daerah melalui
citra inframerah akan sangat membantu dalam pengamatan tingkat perawanan dan
penyediaan data dan informasi dalam rangka kandungan air dalam udara.
memonitor perubahan temperatur secara 2) Membantu analisis cuaca dan peramalan/
kontinu dengan aspek geografis yang cukup prediksi dengan cara menentukan daerah
memadai, dengan demikian implementasi tekanan tinggi dan tekanan rendah serta
di lapangan dapat dilakukan dengan sangat daerah hujan badai dan siklon.
mudah dan cepat. 3) M e n g a m a t i s i s t e m / p o l a a n g i n
permukaan.

RINGKASAN MATERI 91
4) Melakukan pemodelan meteorologi dan karakteristik dasar citra foto. Tujuh karakteristik
set data klimatologi. yang digunakan oleh penafsir foto secara manual
e. Bidang oseanografi (SEASAT) atau visual sebagai berikut.
Manfaat penginderaan jauh pada bidang a. Rona, yaitu tingkat kehitaman atau tingkat
oseanografi (kelautan) sebagai berikut. kegelapan objek pada citra/ foto. Rona
1) Mengamati sifat fisis laut, seperti suhu merupakan tingkatan dari hitam ke putih
permukaan, arus permukaan, dan salinitas atau sebaliknya. Dengan mata biasa, rona
sinar tampak (0–200 m). dapat dibedakan menjadi 5 tingkatan, yaitu
2) Mengamati pasang surut dan gelombang putih, kelabu-putih, kelabu, kelabu hitam, dan
laut (tinggi, arah, dan frekuensi). hitam.
3) Mencari lokasi upwelling, singking, dan b. Warna, yaitu wujud yang tampak oleh mata
distribusi suhu permukaan. dengan menggunakan spektrum sempit, lebih
4) Melakukan studi perubahan pantai, erosi, sempit dari spektrum tampak. Contohnya,
dan sedimentasi (LANDSAT dan SPOT). warna atap pabrik adalah putih, warna taman
f. Bidang hidrologi (LANDSAT/ERS, SPOT) adalah hijau, dan sebagainya.
Manfaat pengindraan jauh pada bidang hidrologi c. Bentuk, yaitu atribut yang jelas sehingga
sebagai berikut. banyak objek yang dapat dikenali berdasarkan
1) Pemantauan daerah aliran sungai dan bentuknya saja. Contoh, pengenalan objek
konservasi sungai. berdasarkan bentuk adalah bangunan gedung
2) Pemetaan sungai dan studi sedimentasi (berbentuk I, L, U) tajuk pohon alma (berbentuk
sungai. bintang), gunung api (berbentuk kerucut).
3) Pemantauan luas daerah intensitas d. Ukuran, yaitu atribut objek yang berupa panjang
banjir. (sungai, jalan), luas (lahan), volume. Ukuran ini
g. Bidang geofisika bumi padat, geologi, geodesi, merupakan fungsi skala. Misalnya, ukuran rumah
dan lingkungan (LANDSAT, GEOSAT) berbeda dengan ukuran perkantoran, biasanya
Manfaat pengindraan jauh pada bidang geofisika, rumah berukuran lebih kecil dibandingkan
geologi, dan geodesi sebagai berikut. dengan bangunan perkantoran.
1) Melakukan pemetaan permukaan, di e. Tekstur, yaitu frekuensi perubahan rona pada
samping pemotretan dengan pesawat citra/foto atau pengulangan rona pada kelompok
terbang dan menggunakan aplikasi GIS. objek (permukiman). Tekstur dinyatakan dengan
2) Menentukan struktur geologi dan macam kasar (hutan), sedang (belukar), halus (tanaman
batuan. padi, permukaan air).
3) Melakukan pemantauan daerah bencana f. Pola, yaitu susunan keruangan merupakan ciri
(kebakaran), pemantauan aktivitas gunung yang menandai bagi banyak objek bentukan
api, dan pemantauan persebaran debu manusia dan bagi beberapa objek bentukan
vulkanik. alamiah. Contoh, pola teratur tanaman
4) Melakukan pemantauan distribusi sumber perkebunan.
daya alam, seperti hutan (lokasi, macam, g. Bayangan, yaitu kunci pengenalan objek
kepadatan, dan perusakan), bahan yang penting untuk beberapa jenis objek.
tambang (uranium, emas, minyak bumi, Misalnya, untuk membedakan antara pabrik
dan batu bara).
dan pergudangan, di mana pabrik akan terlihat
5) Melakukan pemantauan pencemaran laut
adanya bayangan cerobong asap, sedangkan
dan lapisan minyak di laut.
gudang tidak ada.
6) Melakukan pemantauan pencemaran
h. Situs, yaitu letak objek terhadap objek lain
udara dan pencemaran laut.
di sekitarnya. Contoh, pohon kopi di tanah
4. Interpretasi Citra Pengindraan Jauh
miring.
Interpretasi citra adalah tindakan mengkaji foto dan
i Assosiasi, diartikan sebagai keterkaitan antara
atau citra dengan maksud untuk mengenali objek
objek yang satu dengan objek yang lain sehingga
dan gejala serta menilai arti pentingnya objek dan
asosiasi ini dapat dikenali dua objek atau lebih
gejala tersebut.
secara langsung. Contohnya, stasiun KA terdapat
Selain hal tersebut, suatu foto udara secara
jalur rel KA.
sistematik biasanya melibatkan pertimbangan

92 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


j. Konvergensi bukti, yaitu penggunaan beberapa d. Hutan rawa
unsur interpretasi citra sehingga lingkupnya 1) Memiliki tinggi pohon yang berbeda-
menjadi makin menyempit ke arah satu beda hingga 50 meter sehingga rona dan
kesimpulan tertentu. Contoh, tumbuhan dengan teksturnya tidak seragam.
tajuk seperti bintang pada citra, menunjukkan 2) Ke arah laut dibatasi oleh hutan bakau dan ke
pohon palem. Jika ditambah unsur interpretasi arah pedalaman dibatasi oleh hutan rimba.
lain, seperti situsnya di tanah becek dan berair 3) Tampak air atau perairan di dekatnya.
payau, maka tumbuhan palma tersebut adalah 6. Keuntungan Penggunaan Pengindraan Jauh
sagu. Baik diukur dari jumlah bidang penggunaan maupun
5. Bentang Alam dan Bentang Budaya frekuensinya, penggunaan pengindraan jauh saat
Bentang alam dan bentang budaya merupakan ini meningkat dengan pesat. Hal ini disebabkan
objek dari penginderaan jauh. Berikut ini contoh oleh faktor-faktor berikut.
pengenalan unsur bentang alam dan bentang a. Citra menggambarkan objek, daerah, dan gejala
budaya dari citra pengindraan jauh. di permukaan bumi dengan wujud dan letak
a. Sungai objek yang mirip dengan wujud dan letaknya di
1) Pada foto udara hitam putih, warna permukaan bumi, relatif lengkap, meliputi daerah
permukaan air seragam. Air yang jernih yang luas, dan bersifat permanen. Wujud dan letak
berwarna gelap dan air yang keruh berwarna objek yang tergambar pada citra mirip dengan
merah. Pada foto udara inframerah, warna wujud dan letaknya di permukaan bumi.
pancaran terlihat gelap. Citra merupakan alat dan sumber pembuatan
2) Arah sungai dikenali dengan: peta, baik dari segi sumber data atau sebagai
a) lebar sungai, yaitu makin lebar ke kerangka letak. Kalau peta merupakan model
arah muara, analog, citra terutama foto udara merupakan
b) tempat-tempat pertemuan yang model ikonik karena wujud gambarnya mirip
umumnya menyusut, lancip ke arah wujud objek sebenarnya.
aliran sungai, Citra merupakan sumber data multimatik
c) perpindahan meander, di samping karena citra dapat digunakan untuk pelbagai
perpindahan ke bawah aliran bidang, seperti geografi, geologi, hidrologi,
dan kehutanan.
sungai,
Penggunaan citra dapat menggambarkan
d) beda tinggi, yaitu makin rendah ke
daerah yang luas.
muara.,
Bagi foto udara berskala 1 : 50.000 dan berukuran
e) bentuk gosong sungai (river bar) yang
standar 23 x 23 cm, tipe foto dapat meliputi
runcing dan melebar ke arah aliran.
daerah seluas 132 km2. Satu lembar foto udara
b. Dataran banjir
berskala 1 : 100.000 meliputi daerah seluas
1) Permukaan rata dan letaknya lebih rendah
529 km2. Citra satelit LANDSAT IV yang dibuat
dari sekitarnya. Kalau terjadi ketidakrataan
pada ketinggian 700 km dapat meliputi daerah
biasanya disebabkan oleh adanya danau
seluas 34.000 km2.
tapaki kuda, point bar, bekas saluran, dan
Di samping citra, hanya peta yang mampu
sebagainya. menyajikan gambaran sinoptik walaupun
2) Tampak sungainya, meskipun kadang- berupa simbol.
kadang jauh (bagian terlebar dari dataran b. Dari jenis citra tertentu dapat ditimbulkan
banjir di Sungai Missisippi mencapai 125 gambar tiga dimensi jika pengamatannya
mil dari sungainya. dilakukan dengan alat stereskop.
3) Rona seragam atau tidak seragam. Gambar tersebut menguntungkan karena hal-
4) Pada umumnya, digunakan untuk tanaman hal berikut ini.
pertanian. 1) Menyajikan model medan yang jelas.
c. Hutan bakau 2) Menyajikan relief yang lebih jelas karena
1) Tidak memiliki rona yang hitam karena adanya pembesaran vertikal.
daya pantul sangat rendah. 3) Memungkinkan pengukuran beda tinggi
2) Tinggi pohon seragam, yakni antara 7–13 untuk pembuatan kontur.
meter. 4) Memungkinkan pengukuran lereng untuk
3) Tumbuh pada pantai yang becek atau tepi menentukan kelas lahan atau konservasi
sungai hingga batas air payau. lahan.

RINGKASAN MATERI 93
c. Karakteristik objek yang tampak dapat e. Merupakan satu-satunya cara untuk pemetaan
diwujudkan dalam bentuk citra sehingga daerah bencana. Hal ini dikarenakan tidak ada
dimungkinkan pengenalan objeknya. Objek cara lain yang mampu memetakan daerah
dapat dikenali berdasarkan beda suhunya. Kota bencana secara cepat saat terjadi bencana,
yang direkam dengan citra inframerah termal misalnya banjir, gempa bumi, gunung meletus,
tampak gelap pada malam hari. Keadaan ini seperti letusan Gunung Galunggung tahun
dapat diwujudkan dalam bentuk citra yang 1982 yang terekam, antara lain pada citra
cukup jelas. Selain itu, kebocoran pipa gas satelit Cuaca GMS dan NOAA.
bawah tanah atau kebakaran tambang batu f. Citra satelit dibuat dengan periode ulang yang
bara bawah tanah mudah dikenali pada citra pendek, misalnya 16 hari bagi citra LANDSAT IV
inframerah termal. Objek tersebut tidak dan dalam dua kali tiap harinya bagi citra NOAA.
tampak oleh mata karena terletak di bawah Dengan demikian, citra merupakan alat yang
tanah. Meskipun terlihat langsung oleh mata, baik sekali untuk memantau perubahan yang
air panas yang keluar dari industri tidak dapat cepat, seperti pembukaan hutan, pemekaran
dibedakan dengan air lainnya dalam wujud kota, atau perubahan kualitas lingkungan.
yang sama. Air panas dapat dikenali dengan 7. Alat untuk Menginterpretasi Citra (Foto Udara)
baik pada citra inframerah termal. Kita dapat menggunakan alat pengamat untuk
d. Citra dapat dibuat secara cepat meskipun untuk menganalisis dan menginterpretasi citra atau foto
daerah yang sulit dijelajahi secara langsung udara. Dilihat dari sifatnya, alat pengamat dibedakan
(terestrial). Hal ini dapat dibuktikan pada menjadi stereoskopik dan nonstereoskopik. Alat
pemetaan daerah rawa, hutan, dan pegunungan. pengamat stereoskopik dapat digunakan untuk
Kalau cuacanya baik, daerah tersebut dapat mengamati objek tiga dimensi (panjang, lebar,
dipotret menggunakan citra secara cepat. dan tinggi objek).
Perekaman satu lembar foto udara meliputi GPS adalah perangkat atau alat untuk menentukan
daerah seluas 132 km2 dilakukan dalam waktu posisi tempat di bumi (globe) melalui sinyal
kurang dari satu detik. Adapun perekaman citra satelit.
LANDSAT yang meliputi daerah seluas 34.000
km2 dilakukan dalam waktu 25 detik.

Sistem Informasi Geografis (SIG)


3
A. Pengertian Sistem Informasi Geografis 2. Menurut S. Aronoff, SIG adalah sistem informasi yang
(SIG) mendasarkan pada kerja komputer yang mampu
memasukkan, mengelola (memberi dan mengambil
Sebagai suatu bentuk informasi, ketepatan dan kembali) memanipulasi, dan menganalisis data
ketelitian bergantung pada teknik dalam melaksanakan serta memberi uraian.
pengumpulan, pengaturan, pengolahan, penyimpanan, 3. SIG adalah sistem yang bertugas mengumpulkan,
serta pengkajian datanya. Oleh karena itu, guna memilih, mengatur, mengelola, dan menyimpan
memperoleh informasi yang tepat dan akurat, semua serta menyajikan data (informasi) atau segala
komponen tersebut perlu dikembangkan secara terpadu sesuatu yang berkaitan dengan geografi.
dalam suatu sistem yang dikenal dengan nama sistem Secara garis besar kesemuanya hampir mempunyai
informasi geografis (SIG) atau geographic information pengertian yang sama. Pada pengertian SIG tercermin
system (GIS). adanya pemrosesan data keruangan dan SIG merupakan
DEFINISI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) suatu sistem yang ditopang oleh perangkat lunak dan
1. Menurut P.A. Burrough, SIG adalah alat yang perangkat keras, dalam hal ini adalah komputer.
bermanfaat untuk pengumpulan, penimbunan, Pemanfaatan komputer dalam pemrosesan data
pengambilan kembali data yang diinginkan, serta merupakan ciri adanya dinamisasi proses pemasukan,
pengubahan dan penayangan data keruangan yang klasifikasi, analisis, dan hasil. Dinamisasi SIG memungkinkan
berasal dari kenyataan dunia. adanya penerimaan dan pemrosesan data dalam jumlah
besar pada waktu yang relatif singkat.
94 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM
B. Penggunaan Sistem Informasi Geografis 2. Data peta, yaitu informasi yang terekam pada peta
kertas atau film, kemudian dikonversikan ke dalam
Sistem informasi geografis menyimpan data seperti bentuk digital. Alat yang digunakan adalah digitizer.
apa adanya sesuai dengan skala aslinya. Perubahan Misalnya, peta geologi, peta tanah, dan sebagainya.
pada data keruangan yang tersimpan dalam memori Apabila data sudah terekam dalam bentuk peta,
komputer juga secara cepat dapat dilakukan. Hal ini kita tidak lagi memerlukan data lapangan, kecuali
membuat informasi geografi tersebut relatif cukup untuk pengecekan kebenarannya.
dinamis dan mampu memberikan tawaran alternatif 3. Data citra pengindraan jauh, yaitu pengumpulan
keputusan dengan cepat karena adanya kemampuan data berupa foto udara atau radar. Data dapat
memproses dan menganalisis data dengan tepat serta diinterpretasi terlebih dahulu sebelum dikonversikan
fleksibilitasnya melakukan berbagai simulasi. ke dalam bentuk digital, sedangkan citra yang
Hubungan Peta dengan Sistem Informasi Geografis diperoleh dari satelit dalam bentuk digital dapat
(SIG) serta Kekurangan dan Kelebihannya langsung digunakan setelah diadakan koreksi
PETA SIG sebelumnya.
1. Mudah dibawa 1. Sangat efisien untuk
peta yang baik D. Pengolahan Data dalam Sistem Informasi
2. Mudah dipakai 2. Cepat untuk cek dan Geografis
update Pengolahan data dalam sistem informasi geografis
dapat dilaksanakan dengan dua cara berikut ini.
Kelebihan

3. Bentuk 3. Pemeliharaan data


standar per unit rendah 1. Cara manual (konvensional), yaitu pengolahan
4. Umum 4. Data atribut dan peta data melalui perhitungan-perhitungan dengan
mudah dimanipulasi menggunakan alat bantu yang konvensional.
dengan mudah Ketepatan dan ketelitian hasil yang diperoleh
selain bergantung pada ketepatan dan ketelitian
5. Teknologi 5. Interaksi antara peta data yang terkumpul. Selain itu bergantung pada
biasa dan komputer keterampilan dan ketelitian orang yang mengolah
1. Bahan tidak 1. Biaya tinggi serta data tersebut.
stabil pemeliharaan terus- 2. Dengan menggunakan komputer, yaitu pengolahan
menerus data dapat diselesaikan lebih cepat dan ketelitian
2. Biaya tinggi 2. Biaya tinggi untuk hasilnya lebih tinggi. Komputerisasi dalam SIG
waktu updating data awal mempunyai beberapa keunggulan.
3. Format yang 3. Perlu keahlian khusus a. Pengolahan data lebih mudah dan cepat.
Kekurangan

ruwet b. Jika terjadi kesalahan dalam memasukkan


data, data mudah diupdate.
4. Memakan 4. Kompabilitas data
c. Jika membutuhkan data yang terdahulu, data
tempat masih sulit
yang dimaksud mudah dicari.
penyimpanan
d. Data lebih aman karena dapat dikunci dengan
5. Susah untuk 5. Output hard copy kode atau secara fisik.
update data dalam skala peta e. Penyimpanan data lebih hemat dan ringkas.
(perlu waktu mahal f. Mudah dibawa atau dipindahkan.
dan biaya) g. Relatif murah.

C. Sumber Data dalam Sistem Informasi Geografis E. Pemanfaatan Sistem Informasi Geografis
Sistem informasi geografis membutuhkan data 1. Inventarisasi Sumber Daya Alam
masukan agar dapat berfungsi dan memberikan informasi. Berkat penerapan SIG dengan teknik penginderaan
Data tersebut dapat diperoleh dari tiga sumber berikut jauh dan komputer memungkinkan dapat memperoleh
ini. data potensi sumber daya alam di berbagai daerah
1. Data lapangan/terrestris, yaitu pengumpulan data serta menyajikannya dengan cepat dan tepat.
yang diperoleh langsung dari pengukuran lapangan. Dengan demikian, SIG dapat dimanfaatkan untuk
Misalnya, pengukuran pH tanah, salinitas air, curah inventarisasi sumber daya alam berikut ini.
hujan suatu wilayah, dan sebagainya.

RINGKASAN MATERI 95
a. Sumber daya air 2) arah dan penempatan yang efisien,
Inventarisasi sumber daya air, terutama tentang 3) volume pemotongan tanah untuk tanjakan,
jumlah distribusi dan kualitas air, baik air 4) volume urukan tanah untuk penimbunan,
permukaan maupun air tanah. 5) pembuatan penyeberangan yang
b. Sumber daya lahan efisien,
Inventarisasi sumber daya lahan yang terdapat di 6) dampak dari pembangunan tersebut.
suatu daerah, terutama mengenai ketersediaan, c. Permukiman transmigran, yaitu:
kesesuaian, dan kemampuan lahan. 1) penentuan lokasi berdasarkan lokasi
c. Sumber daya mineral permukiman yang telah ada,
Inventarisasi sumber daya mineral adalah 2) penentuan lokasi berdasarkan kesuburuan
tentang jenis, kualitas, cadangan, dan persebaran lahan pertanian,
mineral. 3) lokasi rumah-rumah untuk permukiman
d. Sumber daya hutan transmigran,
Inventarisasi sumber daya hutan adalah tentang 4) rencana jaringan jalan dan pembuatan
luas, jenis, dan kerusakan hutan. jembatan,
e. Sumber daya laut 5) rencana jaringan irigasi.
Potensi sumber daya laut, baik sumber daya d. Ramalan luas panen dan hasilnya di daerah
mineral maupun sumber daya hayati laut, pertanian adalah:
terutama tentang jenis, potensi, dan persebaran 1) berhubungan dengan kendala banjir,
yang dapat diinventarisasikan. 2) serangan hama dan kemungkinan
2. Perencanaan Pembangunan Wilayah pemberantasannya,
Kemampuan sistem informasi geografis dan 3) dampak dari masalah tersebut.
penerapannya pada berbagai bidang pembangunan e. Pemantauan wilayah yang terkena musibah
boleh dikatakan tidak terbatas. Untuk lebih jelasnya, banjir adalah:
contoh kegunaan sistem informasi geografis dalam 1) kekeringan,
pembangunan sebagai berikut. 2) serangan hama,
a. Merencanakan pembangunan bendungan 3) kebakaran,
serbaguna, yaitu untuk menghitung: 4) gempa besar,
1) luas genangan air dan volume air, 5) letusan gunung api,
2) luas desa yang tergusur, 6) kecelakaan kapal tangker yang mencemari
3) luas lahan pertanian yang akan tergenang air, lingkungan.
4) volume urukan untuk membendung, f. Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), yaitu:
5) debit masuk dan keluarnya volume air, 1) untuk menghitung pemasukan berdasarkan
6) luas lahan pertanian yang dapat dialiri, luas, jenis lahan, dan jenis usaha di kota
7) rencana pembangunan jalan di sekitarnya, atau di desa,
8) dampak dari pembangunan tersebut. 2) target pemasukan pajak di tiap desa,
b. Pembangunan jalan raya atau jalan tol baru, kecamatan, kabupaten, atau provinsi.
yaitu:
1) pembebasan lahan permukiman dan lahan
pertanian,

4 Aneka Bentuk dan Potensi Muka Bumi

Bentuk muka bumi yang menjadi tempat tinggal Perubahan bentuk muka bumi disebabkan oleh
manusia akan memberikan beberapa kemungkinan adanya tenaga yang berasal dari dalam bumi yang
sebagai penunjang kehidupan yang terdapat di suatu disebut tenaga endogen dan tenaga yang berasal dari
wilayah. Oleh karena itu, bumi memiliki bentuk yang luar bumi yang disebut tenaga eksogen. Akibat adanya
bermacam-macam dan selalu mengalami perubahan kedua tenaga itulah yang menyebabkan permukaan
dari waktu ke waktu. bumi memiliki bentuk yang tidak sama. Ada yang berupa

96 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


gunung, pegunungan, dataran tinggi, dataran rendah, 2) Epirogenetik negatif (perubahan permukaan
bukit, lembah, dan sebagainya. Perbedaan tinggi rendah laut negatif) adalah gerak naiknya suatu
permukaan bumi itu disebut relief. daratan sehingga permukaan air laut
kelihatan turun.
A. Faktor Pembentuk Muka Bumi di Daratan dan
Lautan
1. Tenaga Endogen b. Gerak orogenetik
Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari Gerak orogenetik adalah gerakan atau
dalam bumi. Tenaga ini umumnya memberikan pergeseran lapisan kulit bumi yang relatif
berbagai bentuk relief kulit bumi dan bersifat lebih cepat daripada gerakan epirogenetik serta
membangun. Tenaga endogen dapat dibedakan meliputi daerah yang sempit. Gerak orogenetik
menjadi tektogenetik, vulkanisme, dan seisme. menyebabkan adanya tekanan horizontal atau
2. Tenaga Eksogen vertikal pada kulit bumi sehingga terjadilah
Tenaga eksogen adalah tenaga yang berasal dari peristiwa dislokasi, baik dalam bentuk lipatan
luar bumi. Tenaga ini bersifat merusak dan mengikis maupun patahan.
kulit bumi, terutama pada bagian-bagian yang 1) Lipatan (fold)
tinggi serta mengisi bagian-bagian yang rendah. Lipatan adalah suatu ketampakan yang
Faktor yang berperan sebagai tenaga eksogen diakibatkan oleh tekanan horizontal
adalah air, angin, organisme, sinar matahari, dan dan tekanan vertikal pada kulit bumi
es. Tenaga eksogen dapat menyebabkan terjadinya yang plastis. Lapisan yang melengkung
pelapukan (weathering), erosi, denudasi, tanah membentuk lipatan yang besar, punggung
longsor, dan tanah menjalar (soil creep). Jadi, lipatan (antiklinal) dan lembah lipatan
dengan adanya tenaga eksogen, litosfer mengalami (sinklinal). Lembah sinklinal yang sangat
kerusakan, kemudian dibangun lagi oleh tenaga luas disebut geosinklinal. Daerah ladang
endogen, lalu dirusak lagi oleh tenaga eksogen, minyak bumi di Indonesia umumnya terletak
selanjutnya dibangun lagi oleh tenaga endogen, pada daerah geosinklinal yang oleh J.H.F
dan seterusnya. Umgrove disebut idiogeosinklinal.
Adakalanya sebuah daerah lipatan terjadi
B. Tenaga Endogen dari beberapa antiklinal dan sinklinal.
1. Tektogenetik Deretan semacam itu masing-masing
Tektogenetik adalah tenaga yang berasal dari dalam disebut antiklinorium dan sinklinorium.
bumi yang menyebabkan perubahan letak kedudukan Lipatan (fold) terdiri atas berbagai bentuk,
lapisan kulit bumi, baik secara horizontal maupun seperti berikut ini.
vertikal. Gerakan tektogenetik dikenal dengan istilah a) Lipatan tegak (symmetrical fold),
dislokasi. Berdasarkan kecepatan gerak lurus dan terjadi karena pengaruh tenaga radial,
luas daerahnya, pembagian gerakan tektogenetik kekuatannya sama atau seimbang
sebagai berikut. dengan tenaga tangensial.
a. Gerakan epirogenetik b) Lipatan miring (asymmetrical fold),
Gerakan epirogenetik adalah gerakan yang terjadi karena arah tenaga horizontal
mengakibatkan turun naiknya lapisan kulit bumi. tidak sama atau tenaga radial lebih
Gerakan ini relatif lambat dan berlangsung agak kecil daripada tenaga tangensial.
lama di suatu daerah yang luas. Contohnya, c) Lipatan rebah (overturned fold), terjadi
pembentukan kontinen atau benua. Tanda-tanda karena tenaga horizontal berasal dari
yang kelihatannya jelas dari gerak epirogenetik satu arah.
dapat dibedakan menjadi dua. d) Lipatan menutup (recumbent fold),
1) Epirogenetik positif (perubahan permukaan terjadi karena hanya tenaga tangensial
laut positif) adalah gerak turunnya suatu saja yang bekerja.
daratan sehingga permukaan air laut 2) Patahan (fault)
kelihatan naik. Patahan adalah gejala retaknya kulit bumi
yang tidak plastis akibat pengaruh tenaga
horizontal dan tenaga vertikal. Daerah
retakan seringkali mempunyai bagian-

RINGKASAN MATERI 97
bagian yang terangkat atau tenggelam. yang terganggu. Batuan kulit bumi menjadi bergeser
Jadi, selalu mengalami perubahan dari sampai tercapainya keseimbangan kembali.
keadaan semula, kadang bergeser dengan Penyebab timbulnya gangguan keseimbangan
arah mendatar, bahkan mungkin setelah itu, di antaranya karena tenaga dari dalam bumi,
terjadi retakan, bagian-bagiannya tetap peristiwa vulkanisme, tektonisme, dan tanah runtuh.
berada di tempatnya. Menurut sebab terjadinya, gempa dibedakan
menjadi tiga macam.
a. Gempa vulkanis
Gempa vulkanis adalah gempa yang terjadi
a) Horst (tanah naik) adalah lapisan akibat meletusnya gunung api. Jika gunung
tanah yang terletak lebih tinggi dari api akan meletus, timbulah tekanan gas dari
daerah sekelilingnya, akibat patahnya dalam. Tekanan ini menyebabkan terjadinya
lapisan-lapisan tanah sekitarnya. getaran di sebut gempa bumi. Gempa vulkanis
b) Graben/slenk (tanah turun) adalah hanya terdapat di daerah gunung api yang
lapisan tanah yang terletak lebih akan, sedang, atau sesudah meletus. Bahaya
rendah dari daerah sekelilingnya gempa ini relatif kecil, namun sangat terasa
akibat patahnya lapisan sekitarnya. di sekitarnya.
Memusat b. Gempa tektonik
Gempa tektonik disebabkan oleh gerak tektonik
Menuju suatu pusat Menyebar yang merupakan akibat dari gerak orogenetik.
Daerah yang seringkali mengalami gempa
tektonik adalah daerah pegunungan lipatan
Graben Horst
muda, yaitu rangkaian Pegunungan Sirkum
c) Dekstral terjadi jika kita berdiri, Mediterania dan Sirkum Pasifik. Bahaya gempa
potongan yang berada di depan kita ini sangat besar sekali sebab akibat gempa
bergeser ke kanan. Sinistral, jika kita yang timbul, tanah dapat mengalami retakan,
berdiri di potongan sesar yang satu terbalik bahkan dapat bergeser.
dan potongan di depan kita bergeser c. Gempa runtuhan (terban)
ke arah kiri. Gempa runtuhan dapat terjadi karena gugurnya
atau runtuhnya tanah di daerah tambang yang
berbentuk terowongan atau pegunungan
Destral Sinistral kapur. Pada umumnya, di pegunungan kapur
d) Block mountain terjadi akibat tenaga terdapat gua yang disebabkan oleh korosi. Jika
endogen yang membentuk retakan- gua atau lubang tersebut runtuh, timbullah
retakan di suatu daerah, ada yang gempa bumi. Namun, bahaya yang ditimbulkan
naik, ada yang turun, dan ada pula gempa bumi ini relatif kecil.
yang bergerak miring sehingga Lokasi episentrum (pusat gempa) pada suatu
terjadilah satu kompleks pegunungan tempat dapat ditentukan dengan menggunakan
patahan yang terdiri atas balok-balok beberapa cara.
litosfer. 1) Menggunakan tiga tempat yang terletak
2. Vulkanisme pada satu homoseista. Homoseista adalah
Vulkanisme merupakan salah satu gejala alam yang garis pada peta yang menghubungkan
mencakup peristiwa yang berhubungan dengan tempat-tempat yang mengalami atau
naiknya magma (massa cair pijar) ke permukaan mencatat gelombang primer pada waktu
bumi melalui suatu rekahan dalam kerak bumi. yang sama.
Magma yang sudah keluar disebut lava. 2) Menggunakan tiga seismograf yang
3. Gempa Bumi (Seisme) ditempatkan pada sebuah stasiun
Terjadinya gempa bumi disebabkan oleh adanya gempa.
pelepasan kekuatan yang berada dari dalam bumi, 3) Menggunakan tiga tempat yang telah
yaitu hentakan asli yang bersumber dari dalam bumi diketahui jarak episentralnya.
merambat melalui permukaan, lalu menerobos Jika dari stasiun A diketahui jaraknya adalah
permukaan kulit bumi karena keseimbangannya XA, dari stasiun B adalah XB, dan dari stasiun C

98 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


adalah XC. Dengan titik A, B, dan C sebagai pusat ini mempunyai ketinggian mencapai 200 m
lingkaran, dibuat lingkaran yang masing-masing di atas permukaan laut. Di Indonesia banyak
beradius XA, XB, dan XC. Ketiga lingkaran itu dijumpai wilayah dataran rendah yang terjadi
berpotongan di sebuah titik. Oleh karena itu, dari hasil sedimentasi material (tanah) yang
titik itu merupakan episentrum yang dicari. dibawa oleh sungai-sungai ke muara. Oleh
Cobalah perhatikan gambar berikut ini! karena itu, daerah ini juga disebut dataran
XC aluvial. Misalnya, dataran aluvial di Sumatra
bagian timur, Jawa bagian utara, Kalimantan
Stasiun C
Stasiun A Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur
serta Papua bagian barat dan utara. Di pulau-
XA XB pulau lain juga terdapat daratan, namun
Episentrum ukurannya sempit. Daerah dataran aluvial
Stasiun B
memiliki penduduk lebih padat jika dibandingkan
dengan daerah pegunungan karena dataran
Jarak episentral dapat dihitung dengan aluvial biasanya berupa daerah subur.
menggunakan rumus hukum Laska. b. Dataran tinggi
D = {(S – P) – 11} x 1 Megameter Suatu daerah yang mempunyai ketinggian lebih
Keterangan: tinggi dari daerah sekitarnya dan terbentuk
D = Jarak episentral dari lapisan-lapisan batuan yang horizontal
S–P = Selisih waktu antara gelombang primer disebut dataran tinggi (plato). Seperti halnya
dan sekunder yang dicatat pada sesmograf daerah pegunungan, sukar untuk menentukan
dalam satuan menit. batasan berapa ketinggian suatu daerah untuk
11 = Satu menit merupakan pengurangan dapat disebut plato. Dataran tinggi biasanya
tetap. lebih rendah dari pegunungan yang mempunyai
1 megameter = 1.000 kilometer. ketinggian sekitar 700 m, misalnya Dataran
Klasifikasi gempa juga dapat dibedakan Tinggi Lembang, Dataran Tinggi Bandung, dan
berdasarkan pusat gempa (episentrumnya). Dataran Tinggi Dieng.
1) Berdasarkan bentuk episentrumnya c. Pegunungan
a) Gempa linear memiliki episentrum Jika gunung-gunung terdapat dalam suatu
berbentuk garis. kelompok, bentang alam itu disebut pegunungan,
b) Gempa sentral memiliki episentrum misalnya Pegunungan Kapur Utara, Pegunungan
berbentuk titik. Kendeng, Pegunungan Schwaner, Pegunungan
2) Berdasarkan jarak episentrumnya Kapuas Hulu di Kalimantan, Pegunungan Alpen
a) Gempa setempat/lokal memiliki jarak di Australia, dan Pegunungan Himalaya di
episentrum kurang dari 10.000 km. India bagian utara yang berbatasan dengan
b) Gempa jauh memiliki jarak episentrum Tiongkok.
sekitar 10.000 km. 2. Bentuk Muka Bumi di Lautan
c) Gempa sangat jauh memiliki jarak Permukaan dasar laut semula dianggap dalam
episentrum sekitar 10.000 km. keadaan datar dan tidak mempunyai bentuk.
3) Berdasarkan letak episentrumnya Namun, beberapa ilmu pengetahuan lainnya telah
a) Gempa darat memiliki letak episentrum membuktikan bahwa topografi dasar laut memiliki
di daratan. bentuk yang kompleks seperti daratan. Bentuk-
b) Gempa laut memiliki letak episentrum bentuk muka bumi di dasar laut sebagai berikut.
di dasar laut atau permukaan laut. a. Continental shelf (landas kontinen), yaitu
relief dasar laut paling tepi yang mengalami
C. Bentuk Muka Bumi penurunan landai mulai dari pantai ke arah
1. Bentuk Muka Bumi di Daratan tengah lautan. Kemiringan ke arah laut umumnya
a. Dataran rendah kurang dari satu derajat. Beberapa lembah
Dataran rendah merupakan suatu bentang alam sungai continental shelf merupakan bukti
tanpa banyak memiliki perbedaan ketinggian bahwa suatu ketika continental shelf merupakan
antara tempat satu dan tempat lainnya. Daerah massa daratan yang kemudian tenggelam dan
mempunyai kedalaman antara 0–200 m.

RINGKASAN MATERI 99
b. Continental slope (lereng benua), yaitu relief f) Diatrema, yaitu batuan pengisi pipa
dasar laut yang letaknya berbatasan dengan letusan yang berbentuk silinder
continental shelf, ke arah laut lerengnya mulai dari dapur magma sampai ke
menjadi curam membentuk continental shelf. permukaan bumi.
Sudut kemiringan biasanya tidak lebih dari lima Keterangan:
8 7 1. Batolit
derajat. Zona ini mencapai kedalaman antara 9 10 2. Lakolit
3. Sill
200–2.000 m. 4. Diatrema
5. Intruksi korok
4
c. Deep sea plain, yaitu relief dasar laut yang 3 2 6. Apolisa
7. Pipa kawah
3
letaknya berbatasan dengan continental slope. 1
6 8. Kawah utama
9. Kerucut (gunung parasit)
5 10. Kawah samping
Relief di zona ini bentuknya bervariasi, mulai
dari yang rata sampai yang berpegunungan 2) Ekstrusi magma
atau berbentuk plato. Kadang-kadang juga Ekstrusi magma adalah peristiwa
terdapat puncak vulkanik yang muncul di atas menyusupnya magma keluar permukaan
permukaan laut. Daerah ini meliputi dua per bumi yang menyebabkan terbentuknya
tiga dari seluruh dasar laut dan terletak pada vulkano atau gunung api. Jadi, semua
kedalaman antara 2.000–3.000 m. bentuk ekstrusi magma serta prosesnya
4) The deeps, ialah relief dasar laut yang paling dimasukkan dalam pengertian istilah
dalam dan dikarakterisasikan dengan adanya vulkanisme.
palung yang mencapai kedalaman lebih dari Erupsi berdasarkan bentuk lubang keluarnya
6.000 m. magma dibedakan sebagai berikut.
3. Berbagai Bentukan yang Berkaitan dengan a. Erupsi linier
Vulkanisme b. Erupsi areal
a. Pengertian vulkanisme c. Erupsi sentral
Vulkanisme ialah peristiwa alam yang
berhubungan dengan pembentukan gunung
api, yaitu pergerakan magma di kulit bumi
Bagan erupsi linier Bagan erupsi areal
(litosfer) menyusup ke lapisan lebih atau ke
luar permukaan bumi. Jadi, gejala vulkanisme c. Gejala setelah vulkanisme, pemanfaatan, dan
itu mencakup peristiwa intrusi magma dan permasalahannya
ekstrusi magma. 1) Gejala setelah vulkanisme
b. Gejala vulkanisme Gejala setelah vulkanisme ditandai dengan
1) Intrusi magma kegiatan berikut ini.
Intrusi magma adalah proses terobosan a) Sumber gas atau ekshalasi mengeluarkan
magma ke dalam lapisan kulit bumi gas-gas sebagai berikut.
(litosfer), namun tidak sampai keluar dari (1) G a s b e l e ra n g ( H 2 S ) y a n g
permukaan bumi. dinamakan solfatar, terdapat
Bentuk intrusi magma sebagai berikut. di Gunung Welirang, Gunung
a) Batolit, yaitu batuan beku yang terbentuk Arjuna, dan Gunung Anjasmoro
dalam dapur magma karena penurunan (Jawa Timur).
suhunya yang sangat lambat. (2) G a s u a p a i r ( H 2 O ) y a n g
b) Lakolit, yaitu batuan beku yang terjadi dinamakan fumarol, terdapat
pada dua lapisan litosfer dan bentuknya di Kawah Kamojang (Jawa Barat),
menyerupai lensa cembung. Pegunungan Dieng (Jawa Tengah),
c) Keping intrusi atau sill, yaitu sisipan dan Sulawesi Utara.
magma yang membeku di antara dua (3) Gas asam arang/karbon dioksida
lapisan litosfer tidak cembung dan (CO 2) yang dinamakan mofet
relatif tipis serta melebar. terdapat di Kawah Timbang
d) Gang atau dike/retas (korok), yaitu batuan dan Sinila Dieng (Jawa Tengah),
hasil intrusi magma yag memotong Gunung Tangkuban Perahu,
lapisan-lapisan litosfer dengan bentuk Gunung Papandayan, Ciremekati
pipih atau lempeng. (Jawa Barat), dan Kawah Ijen
e) Apofisa, yaitu gang yang relatif kecil (Jawa Timur).
dan merupakan cabang gang.

100 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


b) Sumber air panas (term) letaknya di 1) Erosi oleh sungai
Cipanas (Jawa Barat), Baturaden (Jawa Proses erosi sungai dapat menentukan
Tengah), dan Cangar (Jawa Timur). tingkat usia sungai.
c) Sumber air mineral (makdani), misalnya a) Stadium muda (young stream)
zat belerang yang terdapat di Maribaya Sungai dikatakan dalam stadium muda
(Jawa Barat) dan Baturaden (Jawa apabila terjadi ketidakseimbangan
Tengah). antara proses erosi dan sedimentasi,
d) Geyser adalah air panas yang memancar di mana erosi jauh lebih besar
dari dalam bumi, biasanya tidak dibandingkan dengan sedimentasi.
memancar terus-menerus, tetapi Tanda-tandanya sebagai berikut.
secara berkala. Misalnya, di Cisolok (1) Proses erosi sangat aktif, baik
(Jawa Barat). erosi ke bawah maupun erosi
2) Manfaat gunung api ke samping.
Manfaat adanya gunung api sebagai (2) Lembahnya mempunyai lereng
berikut. yang terjal (berbentuk huruf
a) Abu vulkanik yang dikeluarkan oleh V).
gunung api bersifat menyuburkan tanah (3) Banyak dijumpai air terjun
pertanian di sekitarnya sehingga dapat (waterfall).
meningkatkan produksi pertanian (4) Pengikisan vertikal lebih kuat
penduduk. dibandingkan dengan pengikisan
b) Bahan galian gunung api, misalnya horizontal.
bijih logam, besi, emas, tembaga, dan b) Stadium dewasa (mature stream)
perak biasanya terdapat di daerah Sungai dikatakan dalam stadium
bekas vulkan (gunung api). dewasa apabila sudah terdapat
c) Hasil letusan dapat digunakan sebagai keseimbangan antara proses erosi
bahan bangunan (pasir batu). dan sedimentasi. Tanda-tandanya
d) Daerah gunung api yang tinggi, misalnya sebagai berikut.
Gunung Semeru dan Gunung Merapi (1) Kecepatan alirannya berkurang.
biasanya dapat dipakai sebagai daerah (2) Lerengnya tidak tidak terlalu
penangkap hujan. tajam (berbentuk huruf U).
e) Dapat memberikan kemungkinan (3) Erosi ke bawah sudah tidak begitu
adanya irigasi yang baik serta PLTA. kuat.
f) Memberi kemungkinan untuk c) Stadium tua (old stream)
mengusahakan bermacam-macam Sungai dikatakan dalam stadium tua
tanaman budidaya. apabila pada bagian hilirnya terjadi
g) Dapat dijadikan sebagai objek wisata pengendapan yang sangat besar,
yang menarik dengan adanya gejala sedangkan di bagian hulunya hanya
setelah vulkanisme, seperti Pegunungan terjadi sedikit sekali atau sama sekali
Dieng, Gunung Bromo, dan Kawah Tiga sudah tidak ada erosi. Tanda-tandanya
Warna di Flores. sebagai berikut.
4. Bentuk Muka Bumi yang Berkaitan dengan Erosi, (1) Proses erosi sangat kecil,
Denudasi, dan Sedimentasi sedangkan proses sedimentasi
a. Bentuk muka bumi akibat proses erosi sangat besar.
Erosi adalah peristiwa hilangnya dan (2) Terdapatnya dataran banjir
terangkutnya runtuhan batuan oleh suatu (flood plain), yaitu daerah di
tenaga di permukaan tanah, misalnya dilakukan kiri dan kanan sungai apabila
oleh air, angin, atau gletser. Air yang mengalir sungai mengalami banjir akan
di sungai melakukan erosi terhadap batuan tergenang dan terdapat endapan-
yang dilaluinya, baik pada bagian tepi maupun endapan material, sewaktu air
bagian dasar sungainya. telah surut endapan material
tersebut tertinggal.
(3) Dijumpai adanya meander.

RINGKASAN MATERI 101


2) Erosi oleh air laut (abrasi) e) Pantai fyord adalah pantai yang
Erosi oleh air laut disebut abrasi yang berlekuk-lekuk jauh menjorok ke arah
disebabkan oleh hempasan ombak di daratan (seperti teluk yang sempit),
pantai. Abrasi sangat besar pengaruhnya tebingnya sangat curam, lembahnya
pada pantai-pantai yang curam. Di daerah berbentuk huruf V dan biasanya dasar
pantai yang hutan bakaunya sudah habis lautnya dalam, tetapi ambangnya
ditebang, abrasi dapat menyebabkan dangkal.
kerusakan lingkungan di sepanjang b. Bentuk muka bumi akibat proses sedimentasi
pantai. atau pengendapan
a) Desakan yang kuat dari gelombang Seperti telah diketahui bahwa bahan-bahan
yang memecah pantai mempunyai yang diangkut oleh air yang mengalir, gelombang
pengaruh langsung pada pantai dan dan arus laut, angin, dan gletser, pada suatu
secara tidak langsung menekan air waktu akan diendapkan di tempat tertentu,
yang terjebak di dalam retakan batuan. entah untuk sementara waktu atau untuk
Batuan itu mengalami retakan lebih jangka waktu yang lama. Hal ini disebabkan
besar lagi ketika air kembali ke laut. zat pengangkut memperlambat gerakannya
b) Pecahan-pecahan batuan di dalam air atau berhenti sama sekali.
menggelinding pada dasar cliff yang Jika disimpulkan, sedimentasi dapat terjadi
akhirnya melahirkan proses korasi. apabila daya angkut zat berkurang dan
Proses ini dapat terjadi di pantai-pantai beban yang harus diangkut terlalu banyak
yang terdiri atas batuan yang mudah sehingga melebihi daya angkut zat yang
larut, misalnya batu kapur. Akibat erosi bersangkutan.
dari pelarutan kalsium karbonat oleh Proses sedimentasi oleh sungai
air menyebabkan batuan menjadi 1) Floodplain merupakan endapan atau
melemah dan akhirnya hancur. dataran banjir. Menurut tempatnya dapat
c) Cliff atau tebing pantai, yaitu pantai dibedakan menjadi channel bar, delta bar,
dengan batuan keras yang terjal meander bar, dan tanggul alam.
dengan pegunungan yang curam. a) Channel bar adalah endapan yang
Erosi laut terjadi pada zona yang relatif terdapat di tengah lembah sungai.
sempit dan datar sehingga cliff tidak b) Delta bar adalah endapan di muara
stabil dan runtuh. Jika muka cliff yang anak sungai pada sungai induk.
mundur tertinggal oleh dasar yang c) Meander bar adalah endapan yang
telah dierosi, maka disebut wave cut terdapat di tikungan dari meander.
platform. Pada tempat ini material d) Tanggul alam adalah punggungan
hasil erosi diendapkan. rendah di tepi sungai yang terbentuk
d) Cave (gua), arch, stack, dan stump. akibat banjir.
Erosi laut mencapai batuan yang 2) Delta merupakan endapan yang terdapat
lembut di sepanjang dasar cliff, seperti di muara sungai dan memiliki bentuk
pada garis patahan atau sejenisnya seperti delta atau segitiga.
karena erosi ini mungkin terjadi bentuk c. Bentuk muka bumi akibat proses denudasi
yang disebut cave (gua). Jika cave ini Denudasi adalah proses pengelupasan batuan
terbentuk pada kedua sisi erosi yang induk yang telah mengalami proses pelapukan
berkelanjutan akan terus menerobos atau akibat pengaruh air sungai, panas
dan kedua gua itu bersatu sehingga matahari, angin, hujan, embun beku, dan es
terjadilah arch. Arch ini terus-menerus yang bergerak ke laut.
terkena erosi, yang tertinggal hanya Pada umumnya, denudasi terdapat pada lereng-
tiang-tiang batu yang berdiri jauh lereng pegunungan yang dipengaruhi oleh
dari cliff, ini yang disebut stack. Erosi gaya berat dan erosi sehingga bagian terluar
pada dasar stack terus berlangsung terangkat dan daerah tersebut akan mengalami
sehingga stack itu runtuh dan terdapat ketandusan karena tidak mempunyai lapisan
di bawah permukaan air laut dan ini tanah lagi.
yang disebut stump.

102 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Pada daerah kapur terjadi pelapukan kimiawi semua tanaman dapat hidup. Makin tinggi suatu
(bukan organis), daerah kapur berupa daerah tempat, makin rendah suhu di daerah tersebut
pegunungan dengan perbedaan suhu antara sehingga jenis usahan perkebunan yang ada berupa
siang dan malam tidak terlalu besar. pertanian hortikultura, perkebunan teh, kina, dan
Iklim hujan tropis terjadi banyak hujan akibatnya sebagainya.
tingkat erosi tinggi. Karena tingkat erosi yang
tinggi mengakibatkan perubahan bentang alam E. P e r s e b a r a n B e n t u k M u k a B u m i d a n
yang ditunjukkan oleh adanya: Potensinya
1) bukit sisa,
Bentuk muka bumi dapat memberikan potensi
2) lahan kritis,
sebagai penunjang kehidupan. Suatu daerah yang
3) dataran fluvial.
bercirikan homogenitas tertentu, berkenaan dengan
iklim dan kondisi alam lainnya.
D. Pengaruh Bentuk Muka Bumi terhadap Bentuk muka bumi yang berbeda dapat menimbulkan
Kehidupan corak kehidupan pendudukan yang berbeda pula. Namun,
1. Kehidupan di Dataran Rendah di daerah dengan relief yang sama pun dapat terjadi
Penduduk di daerah pantai pada umumnya bekerja corak kehidupan penduduk yang berbeda, misalnya
di laut sebagai nelayan, berdagang, dan sebagai karena keadaan iklim yang berbeda.
petani garam karena letak wilayahnya dekat dengan 1. Daerah dataran rendah dikembangkan untuk usaha-
laut dan pelabuhan. Di samping itu, banyak yang usaha berikut ini.
bekerja di sektor pertanian sebagai petani sawah a. Pertanian, khususnya jenis tanaman budi daya
dan tegalan. Di daerah pantai yang landai dijumpai berupa padi, tembakau, karet, kelapa, dan
adanya tambak udang dan bandeng. tebu.
2. Kehidupan di Dataran Tinggi atau Plato b. Industri, hal ini jika faktor pendukung, baik
Penduduk yang hidup di daerah yang berbentuk bahan baku, transportasi, maupun pemasaran
horizontal bekerja di sektor pertanian sebagai memungkinkan.
petani sawah atau ladang, di tegalan, perkebunan, c. Perikanan dan peternakan.
dan kehutanan, sedangkan daerah stepa banyak 2. Daerah pegunungan rendah, dikembangkan untuk
diusahakan untuk sektor peternakan. usaha:
3. Kehidupan di Daerah Pegunungan a. perkebunan teh, sayur-sayuran, buah-buahan,
b. peternakan yang cocok dilakukan di daerah
Lumut
2.500 m plato.
Pinus
3. Daerah pegunungan tinggi dikembangkan untuk
1.500 m
tanaman pinus.
Kelapa, kopi dan teh 650 m
4. Daerah zona dingin tidak terdapat tanaman budi
Tebu, padi dan jagung daya. Persilangan antara jagung lokal dan jagung
Kelapa 0m hibrida mengakibatkan lebih banyak produksi jagung
Penduduk di daerah pegunungan umumnya bekerja dengan penambahan unsur pupuk.
di sektor perkebunan. Namun, di daerah ini tidak

5 Perairan Darat dan Laut

A. Perairan Darat a. Jenis-jenis sungai


1) Berdasarkan sumber airnya
1. Sungai a) Sungai hujan adalah sungai yang
Sungai adalah bagian dari muka bumi yang rendah airnya bersumber dari curah hujan
atau miring berupa alur tempat air tawar mengalir, atau mata air. Contohnya, sungai-
baik ke laut maupun ke sungai induknya. sungai yang terdapat di Pulau Jawa
dan Nusa Tenggara.

RINGKASAN MATERI 103


b) Sungai gletser adalah sungai yang 4) Berdasarkan struktur geologinya
airnya bersumber dari pencairan es Berdasarkan struktur geologinya sungai
atau gletser. ini dapat dimasukkan ke dalam klasifikasi
c) Sungai campuran adalah sungai yang genetiknya.
airnya bersumber dari pencairan a) Sungai anteseden adalah sungai
es dan curah hujan atau mata air. ya n g teta p m e m p e r ta h a n ka n
Contohnya, Sungai Digul dan Sungai arahnya walaupun terdapat struktur
Memberamo. geologi yang melintang. Hal ini
2) Berdasarkan debit air atau keadaan disebabkan oleh kekuatan erosi
airnya yang lebih cepat daripada kecepatan
a) Sungai permanen adalah sungai yang pengangkatannya.
airnya relatif tetap besar sepanjang b) Sungai epigenesa/superposed adalah
tahun. Contohnya, Sungai Kapuas, sungai yang melintang dengan struktur
Sungai Mahakam, Sungai Batanghari, dan proses yang dibimbing oleh
Sungai Musi, Sungai Indragiri, dan lapisan batuan yang menutupi formasi
Sungai Barito. (struktur).
b) Sungai periodik adalah sungai yang b. Pola aliran sungai
pada musim hujan airnya banyak, Sungai yang terdapat di muka bumi akan
sedangkan pada musim kemarau menyusun pola tertentu yang disebut dengan
airnya sedikit. Contohnya, Sungai pola aliran. Pola aliran sangat dipengaruhi
Brantas, Sungai Bengawan Solo dan oleh kondisi geologi yang dilalui atau struktur
Sungai Opak. geomorfologinya. Pola aliran sungai yang ada
c) Sungai episodik adalah sungai yang dan sering dijumpai sebagai berikut.
pada musim kemarau airnya menjadi 1) Pola aliran radial atau menjari
kering, sedangkan pada musim hujan Pola aliran radial atau menjari adalah pola
airnya banyak (sungai intern mitten). aliran sungai yang menyebar dari suatu
Contohnya, Loku Kalada di Pulau puncak ke arah lereng-lereng lembahnya.
Sumba (loku = sungai). Pola aliran menjari ada dua macam, yaitu
d) Sungai ephemeral adalah sungai yang pola aliran radial sentrifugal dan radial
airnya hanya terdapat pada waktu sentripetal.
musim hujan. a) Pola aliran radial sentrifugal adalah pola
3) Berdasarkan asal kejadian atau genesanya aliran yang menyebar meninggalkan
a) Sungai konsekuen (consequent valley) pusat. Pola aliran ini terdapat di daerah
adalah sungai yang mengalir mengikuti vulkan atau gunung yang berbentuk
arah lereng awal (initial slope). kerucut.
b) Sungai subsekuen (subsequent valley b) Pola aliran radial sentripetal merupakan
atau strike valley) adalah sungai yang pola aliran yang mengumpul menuju
mengalir mengikuti arah batuan. ke pusat. Pola aliran ini terdapat
c) S u n ga i o bs e ku e n ( o bs e q u e nt pada daerah basin atau cekungan
valley) adalah sungai yang mengalir (ledokan) yang mempunyai jalan
berlawanan arah dengan sungai keluar (outlet).
konsekuen atau dengan dip (kemiringan
lapisan batuan). Sungai ini bermuara
di sungai subsekuen.
d) Sungai resekuen (resequent valley)
adalah sungai yang mengalir mengikuti
arah dip dan bermuara di sungai 2) Pola aliran dendritik
subsekuen. Pola aliran dendritik adalah pola aliran
e) Sungai insekuen (insequent valley) tidak teratur yang terdapat di daerah
adalah sungai yang mengalir tanpa dataran atau dataran pantai. Pola aliran
ada pengawasan oleh litologi ataupun ini dapat juga dijumpai di daerah plato.
struktur geologinya.

104 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3) Pola aliran trellis apakah tanah rawa dapat dimanfaatkan untuk
Pola aliran trellis adalah pola aliran yang pertanian adalah bergantung pada ada atau
relatif sejajar dengan anak sungai yang tidaknya cacing tanah. Tanah organik yang asam
bermuara ke sungai utama dan bentuknya atau memiliki pH sama atau kurang dari 4, tidak
menyirip seperti daun atau trellis. Aliran terdapat cacing tanah di dalamnya. Selain itu, yang
sungai ini terdapat pada pegunungan dipergunakan oleh penduduk untuk menentukan
lipatan. bisa atau tidaknya rawa itu dimanfaatkan adalah
4) Pola aliran rectangular dengan melihat ada tidaknya pohon rumbia. Kalau
Pola aliran rectangular adalah pola terdapat pohon rumbia, berarti rawa tersebut baik
aliran yang membentuk sudut siku-siku digunakan untuk sawah.
mendekati 90 derajat. Pola aliran ini a. Ciri-ciri daerah rawa
terdapat pada daerah patahan. Ciri-ciri daerah rawa, antara lain:
5) Pola aliran anular 1) rasa airnya asam,
Pola aliran anular adalah pola aliran yang 2) warna airnya merah,
pada mulanya radial sentrifugal kemudian 3) kurang baik untuk mengairi tanaman,
timbul sungai subsekuen yang sejajar 4) pada bagian dasar rawa banyak terdapat
dengan kontur sungai obsekuen dan gambut.
resekuen. Pola aliran anular terdapat pada b. Macam-macam rawa
daerah dome stadium dewasa. Macam-macam rawa sebagai berikut.
6) Pola aliran pennate atau pinnate 1) Rawa yang airnya tidak mengalami
Pola aliran pennate atau pinnate adalah pergantian (airnya tidak mengalir), cirinya,
pola aliran di mana muara-muara anak antara lain airnya asam, berwarna merah
sungai membentuk sudut lancip. Pola sehingga tidak dapat dijadikan air minum,
aliran sungai ini biasanya ditemukan di tidak ada organisme yang dapat hidup,
daerah yang memiliki kemiringan lereng dan sukar untuk dimanfaatkan.
yang curam. 2) Rawa yang dipengaruhi oleh aliran air
(letaknya dekat sungai) memiliki air yang
selalu mengalami pergantian karena
adanya pasang surut sehingga sering
disebut rawa pasang surut. Contoh daerah
rawa di Indonesia, antara lain Sumatra
bagian timur dan Kalimantan Selatan.
c. Manfaat rawa
2. Rawa Manfaat rawa bagi kehidupan, antara lain:
Rawa adalah daerah dataran rendah yang tergenang 1) tumbuhan rawa dapat dimanfaatkan
air, baik berasal dari air hujan, air tanah maupun sebagai biogas (eceng gondok),
aliran air permukaan yang mengumpul. Berdasarkan 2) lahan perikanan darat,
keadaan topografi di Indonesia yang sangat 3) objek wisata.
bervariasi dan dipengaruhi oleh kondisi iklim yang d. Menjaga kelestarian rawa
bervariasi pula, maka banyak ditemukan adanya Cara-cara mempertahankan kelestarian rawa
rawa. Sebagian besar rawa-rawa yang tersebar di sebagai berikut.
Indonesia terpengaruh oleh pasang naik dan pasang 1) Tidak membuang limbah sembarangan, baik
surut air sungai yang terdekat sehingga air rawa itu limbah sampah maupun limbah pabrik.
bergerak serta berganti, namun ada juga air rawa 2) Tidak menebangi tumbuhan rawa karena
yang menggenang sepanjang waktu. Air rawa yang akan mengakibatkan terjadinya bahaya
selalu tergenang umumnya asam sekali sehingga erosi laut.
kehidupan seperti ikan dan tumbuhan rawa sangat
sedikit sekali, bahkan tidak ada. B. Perairan Laut
Bagian rawa yang terkena pengaruh pasang surut,
1. Jenis-Jenis Laut
air rawanya sempat mengalami pergantian sehingga
a. Menurut proses terjadinya
berpengaruh terhadap tingkat kesamaan air yang
Menurut proses terjadinya, laut dibedakan
menjadi lebih rendah. Kriteria untuk menentukan
menjadi berikut ini.

RINGKASAN MATERI 105


1) Laut transgressi c. Menurut kedalamannya
Laut transgressi adalah laut yang Menurut kedalamannya, laut digolongkan
terjadi karena adanya genangan air menjadi berikut ini.
laut terhadap daratan sebagai akibat 1) Zona litoral
kenaikan permukaan air laut ± 60–70 Zona litoral atau zona pesisir adalah laut
meter pada waktu berakhirnya zaman es. yang terletak antara garis pasang dan
Hal itulah yang mengakibatkan daerah garis surut. Jadi, kedalamannya 0 meter.
dataran rendah Indonesia bagian barat Pada zona ini tampak ada beberapa jenis
dan Indonesia bagian timur yang semula binatang, tetapi bukan ikan. Contohnya
daratan berubah menjadi laut dangkal. undur-undur dan jingking (kepiting
Contohnya, Laut Jawa, Laut Tiongkok darat).
Selatan, dan Laut Arafuru. 2) Zona neritis
2) Laut ingressi Zona neritis (yupotik) adalah laut yang
Laut ingressi adalah laut dalam yang terletak pada kedalaman 0 m–200 m.
terjadi karena dasar laut mengalami Contohnya, Laut Jawa, Laut Natuna, Selat
gerak menurun atau turunnya tanah di Malaka, dan Laut Arafuru. Ciri zona neritis
dasar laut (tanah patah). Contohnya, Laut adalah:
Banda, Laut Flores, Laut Sulawesi, dan a) sinar matahari masih tembus sampai
Laut Maluku. dasar laut,
3) Laut regressi b) kedalamannya ± 200 m,
Laut regressi adalah laut yang menyempit, c) bagian ini paling banyak terdapat ikan
terjadi pada zaman es karena penurunan dan tumbuhan laut.
permukaan air laut (akibatnya temperatur 3) Zona bathyal
di muka bumi turun ± 4–5°C). Zona bathyal adalah laut yang terletak
Dangkalan Sunda dan Dangkalan Sahul pada kedalaman 200–1.000 m. Secara
yang terjadi akibat turunnya permukaan geologi merupakan batas antara daratan
air laut menjadi suatu daratan yang dan perairan. Ciri zona bathyal adalah:
bersatu dengan daratan Benua Asia dan a) kedalaman antara 200–1.000 m,
Benua Australia yang pada saat itu tetap b) sinar matahari tidak dapat mencapai
berupa laut. Contohnya, Selat Makassar dasar laut,
dan Lubuk Laut Flores. c) tumbuh-tumbuhan jumlahnya lebih
b. Menurut letaknya terbatas.
Menurut letaknya laut dapat dibedakan menjadi 4) Zona abyssal
berikut ini. Zona abyssal adalah laut yang terletak
1) Laut tepi pada kedalaman lebih dari 1.000 m
Laut tepi adalah laut yang terletak di tepi sampai isobath 6.000 m. Ciri zona abyssal
benua seakan-akan terpisah oleh deretan adalah:
pulau atau jazirah. Contohnya, Laut Tiongkok a) kedalaman lebih dari 1.000–6.000
Selatan yang dipisahkan oleh Kepulauan m,
Indonesia dan Kepulauan Filipina. b) sinar matahari tidak ada lagi,
2) Laut pertengahan c) suhu sangat rendah sudah mencapai
Laut pertengahan adalah laut yang terletak di titik beku air,
antara benua-benua. Contohnya, Laut Tengah d) tumbuh-tumbuhan tidak ada lagi, dan
(Laut Mediterania) di antara Benua Eropa, jumlah binatang menjadi terbatas.
Benua Afrika, dan Benua Asia, Laut Es Utara
di antara Benua Asia dan Benua Amerika,
dan laut-laut yang ada di Indonesia.
3) Laut pedalaman
Laut pedalaman adalah laut yang terletak
di tengah-tengah benua atau dikelilingi
oleh daratan. Contohnya, Laut Kaspia,
Laut Hitam, dan Laut Mati.

106 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Kedalaman Air Laut d. Selat
Mengukur kedalaman laut dapat dilakukan dengan Selat adalah laut yang relatif sempit dan terletak
cara berikut ini. di antara dua pulau. Contoh selat adalah Selat
a. Draadloding Gibraltar, Selat Karimata, Selat Sunda, Selat
Draadloding adalah cara pengukuran kedalaman Malaka, dan Selat Lombok.
air laut dengan menggunakan bandul timah e. Terusan
hitam. Cara ini sebenarnya tidak begitu tepat. Terusan adalah laut yang digali atau dikeruk
Benang yang digunakan tidak tegak lurus dan menghubungkan daratan dengan lautan
karena terbawa oleh arus laut. Di samping itu, untuk pelayaran. Contoh terusan adalah Terusan
pengukuran dengan cara ini tidak praktis dan Panama dan Terusan Suez.
tahan lama. Namun, ada pula keuntungannya, Dari pembagian laut tersebut, jika dihubungkan
yaitu dapat mengetahui jenis sedimentasi dan dengan daratan, maka perlu diketahui macam-
organisme yang masih dapat hidup di dasar laut. macam perhubungan laut.
Karena kelebihan yang dimiliki inilah sampai 1) Pelayaran Nusantara, yaitu pelayaran yang
sekarang cara tersebut masih digunakan. melayani hubungan antarpulau.
b. Echoloding (gema duga) 2) Pelayaran samudra, yaitu pelayaran yang
Cara kerja echoloding adalah berdasarkan melayani hubungan antarnegara.
prinsip perambatan dan pemantulan bunyi 3) Pelayaran khusus, yaitu pelayaran yang
dalam air. Isyarat bunyi yang dipantulkan di luar melayani sarana angkutan khusus, seperti
kapal merambat dengan kecepatan rata-rata minyak, minyak kelapa sawit, kayu, batu
1.600 meter per detik sehingga membentur bara, pupuk, dan aspal. Pelayaran ini
dasar laut dan gemanya dipantulkan, kemudian juga dapat melayani ke dalam dan luar
ditangkap kembali sehingga jarak waktu yang negeri.
diperlukan untuk perambatan bolak-balik 4) Pelayaran perintis, yaitu pelayaran yang
dapat diterjemahkan menjadi kedalaman laut melayani jalur yang memiliki dinamika
itu. Cara tersebut lebih praktis, cepat, dan ekonomi rendah (daerah terpencil).
tepat. Namun, kelemahannya kita tidak dapat 4. Gerakan Air Laut
mengetahui jenis batuan di dasar laut. Arus laut adalah gerakan air laut secara horizontal
3. Pembagian Laut dan Hubungannya dengan dan vertikal yang disertai perpindahan massa air
Daratan dengan peredaran yang tetap dan teratur.
Pembagian laut dan hubungannya dengan daratan a. Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya
dapat digolongkan sebagai berikut. arus laut
a. Samudra 1) Arus laut karena angin yang tetap
Samudra adalah laut yang sangat luas dan arahnya
terletak di antara benua. Samudra juga disebut Angin yang berembus secara terus-
lautan. Contoh samudra adalah Samudra Pasifik menerus di permukaan menyebabkan
dengan luas 165 juta km2, Samudra Atlantik terjadinya ombak atau gelombang. Hal
dengan luas 82 juta km2, Samudra Hindia dengan ini juga akan mengakibatkan adanya
luas 72,5 juta km2, dan Samuder Arktik (Kutub gerakan air laut atau disebut arus. Faktor
Utara) dengan luas 14 juta km2. yang menentukan besarnya gelombang
b. Laut disebabkan oleh kuatnya embusan, lamanya
Laut adalah perairan yang terletak di antara embusan, dan jarak tempuh angin. Angin
pulau-pulau (bagian permukaan bumi yang yang menyebabkan terjadinya arus, yaitu
tertutup oleh air yang mempunyai kadar garam angin pasat, angin barat, dan angin muson
cukup tinggi). Contoh laut adalah Laut Tengah (angin musim).
(Laut Mediterania), Laut Kaspia, Laut Jawa, 2) Arus laut karena perbedaan kadar
dan Laut Merah. garam
c. Teluk Kadar atau berat jenis air laut yang berbeda
Teluk adalah bagian laut yang menjorok juga dapat menyebabkan terjadinya arus
(masuk) ke daratan. Contoh teluk adalah Teluk laut, namun sifatnya lokal. Air yang berat
Benggala, Teluk Meksiko, Teluk Jakarta, dan jenisnya kecil (di bagian permukaan) akan
Teluk Tapanuli. mengalir ke air yang berat jenisnya besar,

RINGKASAN MATERI 107


sedangkan di bagian bawah, air laut akan di bumi akan mengalami dua kali pasang
mengalir dari yang berat jenisnya besar surut dalam sehari.
ke yang berat jenisnya kecil sehingga
terjadilah arus laut.
3) Arus laut karena perbedaan temperatur
Suhu air merupakan faktor yang banyak
mendapat perhatian dalam pengkajian
kelautan. Adanya pengaruh sinar matahari
menyebabkan panas masuk ke laut sampai
Teori tersebut dapat dipercaya jika kita
kedalaman 50–70 m dengan temperatur
beranggapan bahwa:
air laut hampir sama sehingga lapisan ini
a) jika seluruh permukaan bumi tertutup
disebut lapisan homogen.
merata oleh air,
Makin berkurangnya pengaruh sinar
b) jika ada pengaruh bulan atau
matahari yang masuk ke laut mengakibatkan
matahari,
terbentuknya lapisan termoklin yang
c) jika bulan atau matahari mempunyai
mengalami gejala penurunan temperatur
orbit yang benar-benar berupa
secara cepat. Hal ini diperkuat oleh
lingkaran dan orbitnya tepat berada
adanya perubahan salinitas yang cepat
di khatulistiwa.
pula, maka terbentuklah lapisan pekat
Kenyataannya ternyata tidak demikian.
(discontinuity layer). Dalam hal ini, terjadi
Muka bumi memiliki bentuk yang sangat
penaikan air (upwelling). Di bawah lapisan
bervariasi. Laut dipisahkan oleh benua
termoklin terdapat lagi lapisan yang hampir
dan keadaan laut ada yang dalam dan
homogen dan dingin. Makin ke bawah
ada yang dangkal.
suhu berangsur-angsur turun dan hingga
Jika kedudukan bulan dan matahari berada
kedalaman 1.000 m suhu biasanya kurang
kurang lebih pada satu garis lurus dengan
dari 5oC. Adanya perbedaan temperatur
bumi, seperti pada saat bulan muda atau
yang demikian inilah yang menyebabkan
bulan purnama, gaya tarik keduanya
terjadinya arus laut.
akan saling memperkuat. Dalam keadaan
Suhu air di permukaan dipengaruhi oleh
demikian, terjadilah pasang surut purnama
kondisi meteorologi, antara lain oleh
atau spring tide dengan tinggi air luar biasa.
curah hujan, penguapan, kelembapan
Sebaliknya, pada pantai tertentu terjadi
udara, suhu udara, kecepatan angin, dan
pasang surut yang sangat rendah sehingga
intensitas radiasi matahari.
pantai yang landai menjadi kering.
Adanya stratifikasi suhu dalam laut
Jika kedudukan bulan dan matahari
membuat para ahli memanfaatkannya
membentuk sudut siku-siku terhadap
untuk memperoleh tenaga listrik. Suatu
bumi, gaya tarik keduanya akan saling
sistem yang dikenal dengan OTEC (Ocean
meniadakan. Akibatnya, perbedaan tinggi
Thermal Energy Corversion) menerapkannya
air antara pasang dan surut hanya kecil
pada daerah perairan yang mempunyai
saja. Keadaan ini dikenal sebagai pasang
perbedaan suhu 18oC antara lapisan atas
surut perbani atau neap tide.
(permukaan) dan lapisan kedalaman 1.000
b. Manfaat pasang surut
m dan berlangsung sepanjang tahun. BPPT
Manfaat pasang surut bagi kehidupan sebagai
bekerja sama dengan Belanda menggunakan
berikut.
sistem OTEC ini dan mencobanya dengan
1) Berperan penting bagi para peneliti biologi,
kekuatan 100 KW di Selat Bali.
yaitu dapat menentukan kapan waktu
4) Arus laut karena perbedaan pasang naik
turun ke laut untuk mengoreksi biota di
dan pasang surut
pantai sebagai hasil pengamatan.
Gerakan air laut berupa pasang surut
2) Ramalan pasang surut sangat bermanfaat
pada permukaan air laut disebabkan oleh
untuk usaha tambak.
pengaruh kedudukan bulan dan matahari
3) Berperan pada bidang militer, terutama
terhadap bumi. Bulan berputar 24 jam 51
untuk pendaratan pesawat amfibi.
menit. Jika faktor lain diabaikan, lokasi

108 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


4) Sebagai sumber energi listrik yang telah c) Pengeboran minyak dan gas bumi
dicoba oleh negara luar, seperti Belanda ditemukan di Kutai, Lapangan Atak
dan Prancis. Di Indonesia baru diadakan pada tahun 1970, ± 20 km sebelah
uji coba oleh BPPT bekerja sama dengan timur Kalimantan Timur.
Belanda di Selat Bali (Sistem OTEC). d) Minyak mempunyai peranan penting
5) Sebagai usaha pemanfaatan lahan sawah sebagai bahan bakar, misalnya di
pasang surut. Selat Sunda bagian utara dan Selat
Masalah yang ditimbulkan akibat pasang surut Malaka.
air laut bagi kehidupan sebagai berikut. 2) Batu kapur atau gamping
1) Bidang pelayaran Batu kapur dan batu karang tersebar pada
Belum seimbangnya antara sarana laut dangkal. Atas dasar tersebut ternyata
pelayaran dan jumlah penduduk sebagai secara geologis Indonesia banyak memiliki
pengguna jasa pelayaran serta barang laut dangkal sehingga banyak terdapat
yang diangkut, di samping tarif yang masih batu kapur. Contohnya, di Gunung Kidul,
relatif tinggi. Wonosari, Daerah Istimewa Yogyakarta
2) Bidang perikanan merupakan bekas laut yang terangkat
Sarana penangkapan ikan masih sederhana serta pada laut-laut dangkal lainnya. Batu
sehingga hasil yang diharapkan belum kapur mempunyai peranan penting, yaitu
memadai. untuk bahan bangunan, alat tulis, industri
c. Gelombang laut gelas, dan industri semen.
Gelombang laut adalah gerak naik turunnya air 3) Fosfat
laut yang tidak disertai dengan perpindahan Terumbu karang mempunyai peranan
massa airnya. Gelombang laut dapat terjadi penting atau nilai ekonomi yang tinggi
karena angin dari gempa bumi. karena merupakan tempat hidup jenis-
1) Angin jenis ikan, udang, alga, teripang, kerang
Gelombang ini terjadi akibat adanya dan mutiara. Dengan kehidupan ini, secara
gerakan air laut di permukaan sehingga alami akan mengalami siklus biologi maka
arah gelombang sesuai dengan arah angin. sisa-sisa kehidupan itu akan merupakan
Tinggi rendah gelombang bergantung pada bahan fosfat yang berguna sebagai bahan
kecepatan angin. dasar industri pupuk.
2) Gempa bumi Jenis-jenis mineral perairan laut yang bersifat
Gelombang ini terjadi jika ada getaran kulit anorganis dan bermanfaat bagi kehidupan
bumi di dasar laut sehingga mengakibatkan sebagai berikut.
dislokasi vertikal pada dasar laut. 1) Timah
5. Pemanfaatan Sumber Mineral dan Organisme Timah yang banyak terdapat di dasar laut
bagi Kehidupan merupakan timah sekunder. Hal ini dapat
a. Sumber mineral dan pemanfaatannya dibuktikan di sekitar perairan Laut Bangka
1) Minyak bumi (Paparan Sunda) bahwa pada zaman es
Berdasarkan hasil penelitian ahli geologi daerah Paparan Sunda merupakan bekas
khususnya tentang persebaran minyak daratan. Timah mempunyai peranan
bumi, ternyata banyak sumur atau cekungan penting bagi kehidupan, yaitu sebagai bahan
minyak bumi yang tersebar di dasar laut industri peluru dan pelapis kaleng.
(lepas pantai). Hal ini dapat dibuktikan 2) Pasir, kerikil, dan batuan
dengan adanya persebaran minyak bumi Secara geologi, laut merupakan daerah
di beberapa tempat. yang datar (rendah) dan merupakan
a) Gas dan minyak bumi ditemukan di tempat pemusatan sedimentasi dari
Laut Tiongkok Selatan pada tahun daratan. Material-material yang diangkut
1970 dan 1979. itu, antara lain berupa pasir, kerikil, dan
b) Di Cekungan Natuna (200 km sebelah batuan yang kesemuanya itu merupakan
barat Natuna) ditemukan sumber bahan bangunan.
minyak bumi pada tahun 1974.

RINGKASAN MATERI 109


3) Pasir besi 2) Ta n a m a n a i r y a n g b e r u k u r a n
Jenis material yang terendap di dasar laut besar merupakan tumbuhan yang
sangat ditentukan oleh asal terjadinya mengandung klorofil (pigmen hijau) dan
sedimentasi tersebut. Laut yang banyak berfotosintesis.
terisi material sungai yang bersumber dari 3) Tanaman berbunga, seperti rumput laut
gunung api menandakan bahwa dasar dan semak-semak yang hidup di mangrove
laut itu kaya akan pasir besi. Kemudian, dan wilayah litoral. Contohnya, hewan
pasir besi akan diangkut ke darat sebagai yang hidup di dasar laut, di antaranya
penyusun material di pantai. Pasir besi kepiting berduri, siput laut, dan binatang
ini mempunyai peranan penting bagi laut.
industri berat. 6. Permasalahan yang Berhubungan dengan
b. Organisme di perairan laut Kelestarian Laut
Berdasarkan ilmu biologi oseanografi, sistem
Jenis Kegiatan Tingkat Pencemaran
pelagik terdiri atas hewan dan tumbuhan yang
hidupnya berenang dan melayang-layang di Urbanisasi Air limbah, buangan
lautan terbuka. Sistem pelagikan ini dibagi industri, buangan organik
menjadi dua kelompok utama, yaitu plankton dan biologis, pengerukan
dan nekton. pelabuhan, penimbunan
1) Plankton tanah, pemindahan tanah,
Plankton dapat dibagi menjadi dua, yaitu dan reklamasi.
fitoplankton (tumbuh-tumbuhan) dan Pertanian dan Pestisida, khususnya
zooplankton (hewan). kehutanan chlorinated tanah
a) Fitoplankton adalah tumbuhan air yang hidrokarbon, organe fosfat,
berukuran sangat kecil dan terdiri atas karbonat, dan pupuk
sejumlah kelas yang berbeda. Pada (hypertrophication) endapan.
continental shelf di kedalaman 100 Ekstraksi minyak, Minyak, dispersant, dan air
m, fitoplankton merupakan makanan penyulingan, dan garam.
ikan. transpor
b) Zooplankton adalah suatu kelompok Pertambangan, Metal dan metaloid (timah,
yang terdiri atas berjenis-jenis hewan termasuk tembaga, temasuk pernikel
yang sangat banyak macamnya, seperti pertambangan dan arsenik) endapan,
kepiting dan moluska. Zooplankton di dasar laut kerusakan tambang di
yang bersifat herbivora akan memakan ekosistem karang dari
fitoplankton secara langsung, endapan atau dasar laut dan
sedangkan golongan karnivora secara eksploitasi batu karang.
tidak langsung memakan golongan
herbivora dan karnivora yang lain. Metalurgi Khususnya tembaga, seng,
2) Nekton nikel, dan kadmium.
Nekton adalah nama gabungan dari Selulosa Senyawa organochlorine
binatang-binatang yang dapat berenang, dari proses pemulihan chlor
terutama binatang laut. Contohnya, ikan air raksa (Hg) dari produksi
paus yang bahan makanannya adalah caustic soda dan klorin serta
cumi-cumi dan plankton. slimisida organik.
3) Bentos Tekstil Zat pewarna dari produksi
Bentos adalah hewan dan tumbuhan yang klorida, monomer, kadmium,
hidup di dasar laut yang masih dipengaruhi dan sampah plastik.
oleh air pasang, antara lain jenis hewan Plastik Hasil sampingan dari produksi
yang hidup di wilayah littoral estuaria, klorida, monomer, kadmium,
mangrove, dan terumbu karang. dan sampah plastik.
Jenis-jenis tumbuhan yang hidup di dasar laut
Pembangkit Panas dan buangan zat
sebagai berikut.
listrik tenaga air radioaktif.
1) Tanaman air bersel satu yang hidup di
permukaan pasir dan lumpur. Desalinasi Air panas garam

110 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


7. Perairan Wilayah Laut, Landas Kontinen, ZEE 4) perikanan,
a. Laut Nusantara 5) penyelidikan oseanografi dan ilmiah,
Laut Nusantara adalah laut yang berada di 6) cagar alam.
antara pulau yang dibatasi oleh garis dasar d. Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE)
pulau tersebut. Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) Indonesia adalah
b. Laut wilayah jalur luar yang berbatasan dengan laut wilayah
Laut wilayah (laut teritorial) adalah lajur laut Indonesia sebagaimana ditetapkan berdasarkan
(maritime belt) yang lebarnya 12 mil laut dan undang-undang yang berlaku tentang perairan
dibatasi pada sebelah dalam oleh garis dasar Indonesia yang meliputi, dasar laut, tanah di
(garis pangkal = baseline) dan di sebelah luarnya bawahnya, dan air di atasnya dengan batas
oleh garis luar (outer limit) yang ditarik sejajar terluas 200 mil laut diukur dari garis pangkal
dengan garis pangkal itu (Lampiran Perpu laut wilayah Indonesia.
tentang Perairan Indonesia Pasal 1 Ayat 2). Hak berdaulat dan hak-hak lain serta kewajiban-
Negara Indonesia berdaulat atas laut wilayah kewajiban Negara Republik Indonesia dalam
ini, baik mengenai lajur laut itu sendiri yang hal Zona Ekonomi Eksklusif sebagai berikut.
terdiri atas air, dasar laut (sea bed) dan tanah 1) Hak berdaulat untuk melakukan eksplorasi
di bawahnya (subsoil), maupun udara yang dan eksploitasi, pengelolaan dan konservasi
ada di atasnya. sumber daya alam hayati dan nonhayati
c. Landas kontinen dari dasar laut dan tanah di bawahnya
Landas kontinen adalah dasar laut dan tanah serta air di atasnya dan kegiatan-kegiatan
di bawahnya di luar perairan wilayah Republik lainnya.
Indonesia sebagaimana diatur dalam Undang- 2) Penelitian ilmiah mengenai kelautan,
Undang Nomor 4 Prp. Tahun 1960 sampai perlindungan, pelestarian lingkungan laut
kedalaman 200 meter atau lebih, di mana serta pembuatan dan penggunaan pulau
masih mungkin diselenggarakan eksplorasi buatan.
dan ekploitasi kekayaan alam. 3) Di Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia,
Dalam pelaksanaan eksplorasi dan eksploitasi kebebasan pelayaran dan penerbangan
kekayaan alam di landas kontinen harus internasional serta kebebasan pemasangan
diindahkan dan dilindungi kepentingan- kabel dan pipa bawah laut diakui sesuai
kepentingan: dengan prinsip-prinsip hukum laut
1) pertahanan dan keamanan nasional, internasional yang berlaku (Sumber:
2) perhubungan, Hukum Laut dan Undang-Undang Perikanan
3) telekomunikasi dan transmisi listrik di Indonesia Nomor 5 Tahun 1983).
bawah laut,

6 Cuaca dan Iklim

A. Atmosfer meteor tersebut hancur sebelum sampai ke permukaan


bumi. Tanpa atmosfer tidak ada kehidupan, tidak ada
Udara merupakan benda yang tidak berwarna,
awan, angin ataupun cuaca. Di samping sangat penting
tidak berbau, tidak dapat dirasakan, dan tidak dapat
untuk kehidupan, sebagai media untuk proses cuaca,
pula diraba, kecuali jika bergerak sebagai angin. Udara
udara bekerja sebagai selimut yang melindungi bumi
mudah bergerak, dapat ditekan, dapat berkembang, dan
terhadap tenaga matahari pada waktu siang hari, serta
dapat pula menghasilkan gelombang yang bertekanan
menghalangi hilangnya panas yang berlebihan pada
serta merupakan benda yang transparan dalam beberapa
waktu malam hari. Seandainya tidak ada atmosfer, suhu
bentuk radiasi.
bumi akan meningkat kira-kira menjadi 93,3°C pada siang
Udara memberi tahanan jika ada benda yang
hari dan turun menjadi minus 148,9°C pada malam hari.
melewatinya. Misalnya, jika suatu meteor masuk ke
Jadi, lapisan udara yang terdiri atas bermacam-macam
bagian atmosfer, maka terjadilah pergeseran yang
gas secara menyeluruh menyelimuti bumi dinamakan
akan menyebabkan panas yang cukup banyak sehingga
atmosfer.

RINGKASAN MATERI 111


Atmosfer disusun oleh berbagai gas, di antaranya Pada hakikatnya, angka-angka di atas tidaklah pasti,
± 78 % nitrogen (N2), 21% oksigen (O2); 0,03 % karbon tetapi perbedaan susunan unsur pembentuk udara
dioksida (CO2), dan uap air (H2O) yang menempati 99,997 pada lapisan yang berbeda terdapat juga perbedaan
% volume atmosfer pada ketinggian sampai 90 km. Gas- suhu dan tekanan udara.
gas dalam atmosfer bercampur dengan perbandingan
konstan paling sedikit pada ketinggian sampai 50 km. B. Pengertian Cuaca dan Iklim serta Unsur-
Lapisan-lapisan atmosfer adalah sebagai berikut. Unsurnya
1. Troposfer
Cuaca adalah keadaan udara pada suatu daerah
Troposfer merupakan lapisan udara paling bawah yang
yang sempit dalam waktu yang relatif singkat, sedangkan
memiliki ketebalan berbeda-beda. Di khatulistiwa
iklim adalah rata-rata kedaan cuaca pada daerah yang
ketebalannya ± 16 km, di daerah sedang 11 km,
lebih luas dan dalam waktu yang cukup lama.
dan di daerah kutub 8 km.
Unsur utama cuaca ialah suhu udara, radiasi,
Pada lapisan ini terjadi angin, awan, hujan, dan
tekanan udara, kelembapan udara, angin, dan curah
konveksi yang mempunyai kepentingan langsung
hujan. Selain itu, terdapat unsur cuaca yang lain, seperti
bagi manusia dan lingkungannya. Sifat khas
intensitas penyinaran matahari, keadaan awan, embun,
troposfer adalah menurunnya temperatur secara
dan petir.
teratur sesuai dengan tinggi tempat mencapai -57°C
1. Tumbuh-tumbuhan, hewan, dan manusia hidup dalam
hingga -62°C. Pengaruh terbesar bagi manusia dan
batas lapisan atsmosfer. Penerapan pengetahuan
kehidupan yang lain berasal dari lapisan troposfer.
tentang mikrometeorologi sangat berguna dalam
Pada lapisan itulah cuaca selalu berubah.
bidang pertanian, hidrologi, kehutanan, dan
2. Stratosfer
kesehatan umum.
Stratosfer adalah lapisan udara di atas troposfer
2. Perubahan-perubahan yang sering terjadi pada
yang menunjukan perubahan temperatur yang kecil
atmosfer adalah pada lapisan terendah, misalnya
ke arah vertikal. Lapisan ini berada pada ketinggian
hari-hari tidak berawan dan radiasi surya melalui
15–55 km dan merupakan daerah konsentrasi ozon
atmosfer mengalami sedikit pengurangan kekuatan.
dengan konsentrasi terbesar pada ketinggian 22 km.
Radiasi ini hanya diubah ke dalam panas ketika
Lapisan ozon berfungsi sebagai proteksi (pelindung)
menyentih permukaan bumi.
bagi troposfer dan makhluk hidup di permukaan
Iklim merupakan kelanjutan hasil pencatatan unsur
bumi dari radiasi sinar ultraviolet matahari. Penipisan
cuaca dari hari ke hari dalam waktu yang lama sehingga
lapisan ozon seperti yang terjadi dewasa ini dapat
merupakan rata-rata dari unsur cuaca.
mengubah iklim dan selanjutnya memengaruhi
Unsur-unsur iklim sama dengan unsur-unsur cuaca,
kehidupan di permukaan bumi. Antara troposfer
yaitu suhu udara, radiasi, tekanan udara, kelembapan
dan stratosfer terdapat lapisan peralihan yang
udara, angin, curah hujan, intensitas penyinaran matahari,
disebut tropopause.
keadaan awan, embun, dan petir. Usur-unsur iklim
3. Mesosfer
adalah unsur-unsur cuaca yang telah dirata-ratakan
Mesosfer adalah lapisan udara di atas stratosfer.
dalam waktu yang lama. Oleh karena itu, unsur iklim
Temperatur di lapisan ini mula-mula naik kemudian
bersifat stabil, tidak seperti unsur cuaca yang selalu
turun dan mencapai minimum mendekati lapisan
berubah. Perubahan iklim berlangsung dalam periode
mesopause. Lapisan ini berada pada ketinggian
yang lama dan meliputi areal yang sangat luas, bahkan
50 km– 80 km. Pada lapisan ini sebagian meteor
seluruh permukaan bumi.
terbakar dan terurai. Antara stratosfer dan mesosfer
Beberapa unsur cuaca sebagai berikut.
terdapat lapisan stratopause.
1. Suhu Udara
4. Termosfer
Permukaan bumi merupakan awal penerima panas
Termosfer adalah lapisan udara di atas mesosfer.
matahari. Udara yang dilaluinya hampir tidak
Pada lapisan ini temperatur naik lagi sampai 1010°C
menangkap panas tersebut. Lapisan atmosfer yang
pada ketinggian yang belum pasti. Lapisan bagian
paling bawah pertama kali mendapat panas dari
bawah dari lapisan termosfer disebut ionosfer. Pada
permukaan bumi melalui persentuhan (kontak)
ketinggian 75–375 km, gas-gas mengalami ionisasi
bumi dengan udara. Panas dirambatkan secara
dan lapisan ini juga berperan dalam persebaran
berangsur dari lapisan atsmosfer paling bawah ke
gelombang radio. Antara mesosfer dan termosfer
lapisan di atasnya. Itulah sebabnya lapisan atmosfer
terdapat lapisan mesopause.
paling bawah lebih panas daripada lapisan atmosfer

112 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


yang lebih tinggi. Banyaknya panas matahari yang Fluktuasi temperatur harian minimal terjadi pada
diterima permukaan bumi, terutama dipengaruhi pukul 06.00–07.00, sedangkan temperatur harian
oleh: maksimum terjadi pada pukul 15.00–16.00.
a. lamanya waktu penyinaran matahari, Fluktuasi temperatur tahunan minimum terjadi
b. sudut datang sinar matahari, antara bulan Januari–Februari, sedangkan temperatur
c. keadaan awan, tahunan maksimum terjadi antara bulan Agustus–
d. keadaan permukaan bumi. September.
Keempat faktor tersebut menyebabkan adanya Perubahan temperatur vertikal digambarkan dengan
perbedaan suhu yang diterima oleh permukaan terjadinya penurunan temperatur akibat makin
bumi. Makin lama matahari menyinari suatu daerah, tingginya suatu tempat. Keadaan ini berkembang
makin banyak panas yang diterima di daerah itu. sampai pada lapisan tropopause. Rata-rata
Jika datangnya sinar matahari di suatu daerah penurunan temperatur dalam hubungannya dengan
lebih tegak, maka panas yang diterima di daerah tinggi tempat adalah 0,6°C naik tiap 100 m.
itu lebih banyak dibanding dengan datangnya sinar 3. Tekanan Udara
matahari dalam keadaan miring. Tekanan udara adalah tekanan yang disebabkan oleh
Keadaan awan juga merupakan salah satu penghalang keadaan udara di tiap bidang datar pada permukaan
pancaran matahari. Permukaan daratan lebih cepat bumi seluas 1 cm2 sampai batas atsmosfer.
menerima panas dan cepat pula melepaskan panas, 4. Kelembapan Udara
sedangkan permukaan lautan lambat menerima Kelembapan udara atau kelengasan atau kebasahan
panas dan lambat pula melepaskan panas. udara adalah kandungan uap air yang ada dalam
2. Radiasi udara.
Matahari sangat penting sebagai sumber energi Kelembapan udara ada 2 macam.
pada bumi. Pancaran energi yang datang dalam a. Kelembapan mutlak atau absolut adalah jumlah
bentuk gelombang elektromagnetik. Besarnya radiasi uap air yang terdapat dalam udara dinyatakan
bergantung pada suhu atau temperatur. Makin tinggi dengan gram uap air tiap m3 udara.
temperatur, makin hebat radiasi dan makin pendek b. Kelembapan relatif atau nisbi adalah
gelombang elektromagnetiknya. Radiasi matahari perbandingan jumlah uap air dalam udara
bergelombang pendek, sedangkan radiasi bumi dengan jumlah uap air maksimum yang
bergelombang panjang karena energi matahari dikandung udara pada suhu yang sama
diserap oleh bumi dan diteruskan (dipancarkan) (dinyatakan dalam %).
kembali menjadi radiasi yang bergelombang Contoh:
panjang. 1 m3 udara yang suhunya 25°C terdapat 15 gram
Secara umum dapat dikatakan bahwa secara uap air, maka kelembapan mutlak = 15 gram.
keseluruhan bumi memiliki imbangan antara energi Jika dalam suhu yang sama, 1 m3 udara maksimum
yang masuk dan yang keluar. Namun, imbangan mengandung 18 gram uap air, maka kelembapan
tersebut tidak sama dari suatu tempat ke tempat relatifnya adalah:
yang lain. Hal ini disebabkan adanya pergerakan 15/18 x 100% = 83,33%
bumi, kondisi fisik permukaan bumi, dan persebaran Kelembapan relatif adalah bilangan (dalam %)
awan. Jadi, energi matahari merupakan sumber yang menunjukkan perbandingan antara jumlah
utama energi atsmosfer dan merupakan pengendali uap air yang ada dalam udara dan jumlah uap air
terhadap cuaca dan iklim. Pengaruh radiasi terhadap yang dapat ditampung oleh udara.
makhluk hidup dan tanaman adalah Kelembapan Relatif =
a. pada tanaman yang hijau berpengaruh Kelembapan Mutlak Udara
terhadap kecepatan tumbuh, × 100%
Nilai Mutlak Udara
b. kecepatan transpirasi atau ketinggian air Udara jenuh jika kelembapan = 100%. Jadi,
mengakibatkan kebutuhan air tanam berkurang, perbandingan uap air di dalam udara merupakan
c. pada periode kritis, pertumbuhan tingkat indikator kapasitas-kapasitas untuk terjadinya
energi yang tinggi dapat menyebabkan hujan. Uap air bersifat menyerap radiasi sehingga
pembakaran. memengaruhi temperatur.
Akibat dari perbedaan radiasi, elevasi, dan letak
lintang, maka terjadilah fluktuasi temperatur, baik
harian maupun tahunan.

RINGKASAN MATERI 113


5. Awan 3. Turbulensi
Terjadinya awan apabila uap air di udara Turbulensi adalah gerakan udara yang tidak teratur
temperaturnya mengalami penurunan hingga atau berputar-putar. Hal ini disebabkan oleh adanya
mencapai titik kondensasi. Awan dibedakan menjadi kota, hutan, bukit ataupun gunung. Gerakan udara
beberapa golongan, yaitu sebagai berikut. ini dapat menyebabkan perubahan cuaca secara
a. Cirrus tergolong awan tinggi dengan ketinggian cepat serta dapat juga mengganggu jalannya
>6.000 m. pesawat udara.
1) Cirrus (ci)
2) Cirrostratus (cs)
D. Gelaja Siklon dan Anti Siklon, Konvergensi, dan
3) Cirrocumulus (cc)
b. Alto tergolong awan sedang dengan ketinggian Persebarannya
antara 2.000–6.000 m. Siklon adalah daerah depresi atau daerah bertekanan
1) Altocumulus rendah yang dikelilingi oleh daerah yang bertekanan
2) Altostratus tinggi.
c. Strato tergolong awan rendah dengan ketinggian Angin siklon adalah angin yang terjadi di daerah
<2.000 m. siklon yang bergerak memutar menuju pusat siklon.
1) Nimbostratus Arah putaran angin siklon di belahan utara berlawanan
2) Stratus dengan arah putaran jarum jam, sedangkan di belahan
3) Stratocumulus selatan searah dengan arah putaran jarum jam. Hal ini
d. Awan yang terjadi akibat udara naik pada seperti diungkapkan dalam hukum Buys Ballot, yaitu
ketinggian 500–15.000 m. adanya hubungan antara tekanan atmosfer dan arah
1) Cumulus (cu) angin.
2) Cumulunimbus (cb) Angin siklon yang terkenal hebat sebagai berikut.
1. Taifun, sejenis topan atau siklon tropik yang sering
C. Pola Gerakan Udara terjadi di pantai Cina dan Jepang.
Udara bersifat diaterman, artinya melewatkan 2. Hurricane, sejenis badai di daerah tropik yang
panas. Jadi, udara tidak langsung dipanaskan oleh terjadi di Amerika Utara dan Hindia Barat.
matahari sebab sinar matahari bergelombang pendek 3. Tornado, sejenis topan (siklon) kecil namun hebat
dan tidak dapat ditangkap oleh udara. Setelah sampai dan sering terjadi di Amerika Utara.
di bumi, sinar matahari dipancarkan kembali dalam Daerah yang sering mengalami angin siklon tropis
bentuk gelombang panjang. adalah Filipina, Laut Tiongkok, Jepang, Australia barat
Cara bumi memanasi lapisan udara dapat dilakukan laut, Samudera Hindia, Teluk Benggala, Laut Arab, Teluk
dengan beberapa cara berikut ini. Meksiko, Pantai Florida, serta Samudera Pasifik bagian
1. Konveksi barat meliputi Samoa, Fiji, dan sekitar pantai timur
Lapisan udara yang bersentuhan dengan permukaan Australia.
bumi akan menjadi panas sehingga tekanannya Angin antisiklon merupakan kebalikan dari angin
menjadi rendah. Kemudian udara panas ini siklon, yaitu angin yang terjadi di daerah siklon yang
terdorong ke atas oleh udara dingin di sekitarnya bergerak memutar meninggalkan daerah yang bertekanan
maka terjadilah pemindahan udara arah vertikal tinggi. Arah putaran angin antisiklon di belahan bumi
(tegak) yang disebut konveksi. Jika arus konveksi utara berputar searah jarum jam, sedangkan di belahan
sangat kuat maka penerbangan pesawat udara dapat bumi selatan berlawanan arah dengan putaran jarum
terganggu. Arus konveksi dapat membantu petani jam.
dalam bercocok tanam karena gerakan udara ini
dirasakan sebagai angin serta berpengaruh pada E. Pola Curah Hujan dan Angin
proses terjadinya hujan.
2. Adveksi 1. Curah Hujan
Adveksi adalah gerakan udara secara horizontal atau Hujan merupakan salah satu unsur iklim yang sulit
perpindahan udara arah mendatar. Gerakan udara diramalkan. Baik jatuh maupun jumlahnya, hujan
ini pada kehidupan sehari-hari dapat membantu merupakan hasil akhir dari faktor-faktor kelembapan
nelayan untuk melaut menangkap ikan atau pulang udara, topografi, arah dan kecepatan angin, serta
dari menangkap ikan karena gerakan udara ini suhu dan arah hadapan lereng.
dapat menimbulkan proses terjadinya angin darat Hujan berasal dari uap air yang mengalami
dan angin laut. pembekuan atau proses kondensasi. Titik air

114 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


melayang di udara dan berkumpul hingga menjadi b. Angin lembah dan angin gunung
awan. Kumpulan awan yang bertambah besar dan pada siang hari, pemanasan udara bergerak ke
bertambah berat akan jatuh ke permukaan bumi atas sepanjang lereng lembah. Akibat perbedaan
sebagai hujan. temperatur, tekanan udara juga berbeda
Menurut terjadinya hujan dapat diklasifikasikan sehingga terjadi aliran udara dari lembah
menjadi sebagai berikut. ke gunung yang disebut angin lembah. Jadi,
a. Hujan konveksi angin lembah terjadi karena perbedaan luas
Hujan konveksi atau hujan zenithal terjadi lereng gunung dan lembah sehingga terdapat
karena udara panas dari permukaan bumi perbedaan jumlah panas yang diterima pada
membubung ke atas dan berkembang menjadi satu satuan waktu. Sebaliknya, pada malam
dingin karena suhu rendah, kemudian uap air hari, arah angin menuju dasar lembah melalui
mencapai titik kondensasi yang memungkinkan sisi lembah. Apabila cuaca cerah, muka bumi
terjadi hujan. Hujan konveksi pada umumnya menjadi dingin dan udara pun menjadi dingin
cukup hebat. pula. Kadang-kadang sampai air pun menjadi
b. Hujan orografis beku sehingga menimbulkan kerusakan pada
Hujan orografis atau hujan naik pegunungan tanaman. Biasanya angin gunung bertiup pada
terjadi karena udara yang bergerak secara malam hari karena perbedaan ketinggian
horizontal naik terhalang pegunungan, atau sehingga puncak gunung relatif lebih dingin.
hujan yang terjadi di daerah pegunungan. c. Angin terjun
Hujan orografis biasanya cukup lebat. Angin terjun adalah angin yang turun dari
c. Hujan frontal dataran tinggi ke daerah sekitarnya yang lebih
Hujan frontal terjadi dari awan yang terbentuk rendah dan mendapatkan pemanasan secara
karena adanya pertemuan massa udara yang dinamis. Bersamaan dengan itu, kelembapan
panas dan yang dingin. Hujan ini biasanya nisbi turun dengan cepat sehingga udara yang
tidak lebat dan banyak terjadi di daerah lintang mencapai dataran yang lebih rendah merupakan
pertengahan. Hujan frontal jarang terjadi di udara yang kering dan panas.
daerah tropis karena massa udara di daerah ini Angin terjun yang terdapat di Indonesia dikenal
mempunyai temperatur yang hampir sama. dengan nama tertentu, seperti angin kumbang
2. Angin di Cirebon (Jawa Barat), angin bohorok di Deli
Angin adalah gerakan udara di atas permukaan (Sumatra Utara), angin gending di Pasuruan
bumi yang bergerak dengan arah horizontal. Nama (Jawa Timur), angin brubu di Makassar
angin dibuat berdasarkan arah dari mana angin (Sulawesi Selatan), dan angin wambrau di
itu bertiup. Kecepatan angin makin besar jika Biak (Papua).
perbedaan tekanan udara makin besar. d. Angin musim (angin muson)
Macam-macam angin dapat digolongkan sebagai Perbedaan pemanasan antara daratan dan
berikut. lautan dalam skala yang lebih besar terjadi
a. Angin darat dan angin laut antara benua dan samudera. Sistem angin
Sebagai akibat dari perbedaan suhu antara yang terjadi demikian dinamakan angin musim
permukaan bumi dan daratan dalam waktu 24 (angin muson).
jam, timbullah peredaran angin yang berubah- Angin taifun terjadi pada daerah tropis yang
ubah arah antara siang dan malam hari. Pada terletak di atas 10 LS, sering terjadi di Negara
siang hari, temperatur daratan besar sehingga Filipina.
tekanan udaranya lebih kecil dari lautan.
Akibatnya, terjadi pergerakan udara dari lau F. Kaitan Letak dengan Cuaca dan Iklim
ke darat yang disebut angin laut. Angin laut
berembus pada pukul 13.00–14.00. 1. Klasifikasi Iklim
Pada malam hari temperatur daratan lebih a. Iklim matahari
dingin sehingga tekanan udara lebih besar Pembagian iklim matahari didasarkan pada
dan udara bergerak dari darat ke laut sehingga banyak sedikitnya sinar matahari atau
disebut angin darat. Peredaran angin laut dan berdasarkan letak dan kedudukan matahari
angin darat biasanya tidak lebih dari 2–30 km terhadap permukaan bumi.
ke darat.

RINGKASAN MATERI 115


Kedudukan matahari dalam setahun adalah: digunakan dalam klasifikasi Koppen adalah
1) matahari beredar pada garis khatulistiwa rata-rata curah hujan dan temperatur, baik
(garis lintang 0°) tanggal 21 Maret bulanan maupun tahunan. Koppen membagi
2) matahari beredar pada garis balik utara permukaan bumi menjadi 5 golongan iklim.
(23,5°LU) tanggal 21 Juni 1) Iklim A atau iklim hujan tropik (tropical
3) matahari beredar pada garis khatulistiwa rainy climates)
(garis lintang 0°) tanggal 23 September Daerah yang tergolong iklim ini mempunyai
4) matahari beredar pada garis balik selatan temperatur bulan terdingin lebih besar
(23,5°LS) tanggal 22 Desember. dari 18°C (64°F). Golongan iklim ini dibagi
Berdasarkan peredaran matahari serta menjadi tiga.
kedudukan matahari dalam satu tahun maka a) Iklim tropik basah (Af).
daerah iklim di muka bumi dibagi menjadi 4 Pada bulan terkeringnya mempunyai
daerah iklim, yaitu: curah hujan rata-rata lebih besar dari
1) daerah iklim tropis terletak antara 23,5°LU 60 mm.
sampai 23,5°LS b) Iklim tropik basah (Am).
2) daerah iklim subtropis terletak antara Jumlah hujan pada bulan-bulan basah
23,5°LU sampai 40°LU dan 23,5°LS sampai dapat mengimbangi kekurangan hujan
40°LS pada bulan-bulan kering sehingga
3) daerah iklim sedang terletak antara daerah ini masih terdapat hutan yang
40°LU sampai 66,5°LU dan 40°LS sampai sangat lebat.
66,5°LS c) Iklim tropik basah kering (Aw).
4) daerah iklim kutub terletak antara Jumlah hujan pada bulan-bulan
66,5°LU sampai 90°LU dan 66,5°LS sampai basah tidak dapat mengimbangi
90°LS. kekurangan hujan pada bulan-bulan
b. Iklim fisis kering sehingga vegetasi yang ada
Klasifikasi iklim fisis didasarkan atas permukaan hanyalah berupa padang rumput
bumi (daratan dan lautan), relief (tinggi rendah dengan pohon-pohon yang jarang.
permukaan bumi), angin, dan arus laut. Macam- 2) Iklim B atau iklim kering (dry climates)
macam iklim fisis sebagai berikut. Jumlah curah hujan sedikit, sedangkan
1) Iklim kontinental dipengaruhi oleh angin penguapan tinggi. Golongan iklim ini dibagi
darat yang ditandai dengan: menjadi dua.
a) amplitudo suhu harian besar, pada a) Iklim steppe (Bs)
musim panas, siang hari suhu tinggi, Daerah setengah kering yang terletak
sedangkan pada malam hari suhu antara daerah sabana dan pada padang
rendah. pasir pada lintang rendah.
b) amplitudo suhu tahunan juga besar, b) Iklim gurun atau padang pasir (Bw)
pada musim panas suhu tinggi , 3) Iklim C atau iklim sedang (humid
sedangkan pada musim dingin suhu mesothermal climates)
rendah. Daerah yang tergolong iklim ini rata-rata
2) Iklim maritim dipengaruhi oleh angin laut bulan terdinginnya memiliki temperatur
yang ditandai dengan yang lebih besar dari -3°C, tetapi lebih
a) amplitudo suhu harian kecil, kecil dari 18°C (64°F) serta rata-rata
b) amplitudo suhu tahunan juga kecil, temperatur bulan terpanas lebih besar
c) banyak hujan disertai dengan petir. dari 10°C (50°F). Golongan iklim ini dibagi
3) Iklim dataran tinggi dipengaruhi oleh angin menjadi tiga.
pegunungan dan ditandai dengan: a) Iklim sedang dengan musim panas
a) amplitudo suhu harian besar, yang kering (Cs)
b) tekanan udara rendah, Daerah yang mempunyai musim panas
c) sinar matahari sangat terik. yang kering, pada bulan terkering
c. Iklim koppen curah hujannya lebih kecil dari 30
Pada tahun 1918, W. Koppen (ahli iklim) mm.
mengemukakan pembagian iklim. Dasar yang

116 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


b) Iklim sedang dengan musim dingin 3) Zona sejuk terletak pada ketinggian
yang kering (Cw) 1.500–2.500 meter dengan temperatur
Daerah yang mempunyai musim panas antara 17,1°C–11,1°C. Pada zona sejuk,
yang lembap serta mempunyai musim jenis tumbuh-tumbuhan yang cocok,
dingin yang kering. antara lain teh, kopi, dan kina.
c) Iklim sedang yang lembap (Cf) 4) Zona dingin terletak pada ketinggian lebih
Daerah yang selalu lembap sepanjang dari 2.500 meter dengan temperatur
tahun. kurang dari 11,1°C. Pada zona dingin tidak
4) Iklim D atau iklim dingin (humid terdapat adanya tumbuh-tumbuhan.
microthermal climates) 2. Pengaruh Unsur Cuaca dan Iklim terhadap
Daerah yang tergolong iklim ini mempunyai Kehidupan
temperatur rata-rata bulan terdingin Pengaruh iklim terhadap kehidupan sangat besar.
kurang dari -3°C (27°F) dan rata-rata bulan Namun, hal ini bukan menandakan bahwa iklim
terpanas tidak lebih dari 10°C (50°F). mendominasi produktivitas kegiatan manusia, seperti
Golongan iklim ini dibagi menjadi dua, teori yang dikemukakan oleh Ellsworth Huntington
yaitu: tentang deterministik lingkungan (environmental
a) Iklim dingin dengan musim dingin determinism). Teori ini merupakan pandangan yang
yang kering (Dw). sangat sederhana. Manusia tidak bisa mengubah
b) Iklim dingin tanpa periode kering iklim, tetapi pada zaman teknologi yang maju ini,
(Df). dengan akal dan pikirannya manusia sudah mampu
5) Iklim E atau iklim kutub (polar climates) mengatasi kondisi iklim, meskipun dalam lingkup
Daerah yang tergolong iklim ini mempunyai yang terbatas.
temperatur rata-rata bulan terpanas Pengaruh iklim terhadap tempat tinggal diuraikan
kurang dari 10°C (50°F). Golongan iklim ini sebagai berikut.
dibagi menjadi dua bagian berikut ini. a. Manusia yang tinggal pada daerah yang
a) Iklim tundra (Et). bercurah hujan tinggi memiliki kemiringan
Bulan terpanas rata-rata temperatur atap rumah yang lebih miring.
lebih besar dari 0°C (32°F), tetapi lebih b. Manusia yang tinggal di dataran rendah (dekat
kecil dari 10°C (50°F). Di daerah iklim pantai) cenderung memiliki rumah yang banyak
ini hanya terdapat lumut. ventilasi.
b) Iklim es atau salju abadi (Ef). c. Manusia yang tinggal dekat sungai yang sering
Bulan terpanas rata-rata temperatur banjir, lebih banyak membuat rumahnya
lebih kecil dari 0°C (32°F). tipe iklim bertiang tinggi.
ini bercirikan adanya es dan salju Selain itu, pengaruhnya terhadap mata pencaharian
abadi. bahwa di bidang pertanian telah ditetapkan jenis
d. Iklim Junghuhn tanaman yang cocok atau sesuai dengan iklim yang
Junghuhn membagi iklim di Indonesia menentukan waktu tanam yang tepat.
berdasarkan atas ketinggian tempat dan jenis
tumbuh-tumbuhan. Pembagian iklim menurut G. Cuaca dan Iklim: Gejala-Gejala Cuaca
Junghuhn sebagai berikut.
1) Zona panas terletak pada ketinggian 0– 1. Kabut
650 meter dengan temperatur antara Kabut adalah sejenis awan rendah yang melayang-
26,3°C–22°C. Pada zona panas, jenis layang di atas permukaan bumi atau permukaan tanah
tumbuh-tumbuhan yang cocok adalah yang tinggi, seperti di lereng-lereng gunung.
padi, jagung, karet, kina, dan kopi. Kabut dibedakan atas dua macam, yaitu kabut
2) Zona sedang terletak pada ketinggian sawah dan kabut adveksi.
650–1.500 meter dengan temperatur a. Kabut sawah (sloot mist)
antara 22°C–17,1°C. Pada zona sedang, Kabut sawah terjadi pada malam hari yang cerah,
jenis tumbuh-tumbuhan yang cocok, kabut ini terbentuk jika udara dingin melalui
antara lain kina, teh, bunga-bungaan, dan sungai atau sawah. Uap air dari sungai atau
sayuran. sawah naik ke atas bertemu udara dingin maka
terjadilah kondensasi membentuk kabut.

RINGKASAN MATERI 117


b. Kabut adveksi (adveksi mist) Kilat dan guntur terjadi bersamaan, namun kita
Kabut adveksi terjadi karena udara panas yang mendengar suara guntur belakangan karena
mengandung uap air mengalir bertemu dengan kecepatan cahaya 300.000 km/detik. Jadi, kalau
daerah dingin, maka terjadilah kondensasi. selisih waktu antara saat kita melihat kilat dengan
Kabut ini banyak dijumpai di daerah perbukitan terdengarnya suara guntur = 2 detik, berarti jarak
dan pegunungan. kilat dari kita = 2 x 330 m = 660 m. Umumnya kilat
2. Petir yang jauhnya >20 km, tidak terdengar lagi suara
Petir atau kilat merupakan aliran listrik dalam bentuk gunturnya.
sinar cahaya yang secara tiba-tiba menghasilkan 3. Hujan
guntur (ledakan) di atmosfer. Pelepasan muatan Hujan termasuk salah satu gejala cuaca dan
listrik ini terjadi antara awan dan awan lain atau uraian tentang curah hujan telah dijelaskan pada
antara awan dan bumi. pembahasan sebelumnya.

Lahan dan Lingkungan Kehidupan di Muka Bumi


7
A. Lahan Potensial dan Lahan Kritis Hal yang harus diingat adalah kemiringan
lereng yang diukur dari bidang horizontal.
1. Pengertian Lahan Potensial dan Lahan Kritis Lereng yang masuk kategori bagus adalah
a. Lahan potensial yang mempunyai kemiringan 0%–3%.
Lahan potensial adalah sebidang lahan yang b. Lahan kritis
dapat memberikan produk secara optimal Lahan kritis adalah sebidang lahan yang
per tahun per satuan luas. Lahan potensial penggunaan atau pemanfaatannya tidak sesuai
umumnya dikaitkan dengan sektor pertanian dengan kemampuannya. Hal-hal yang perlu
sehingga lahan ini mempunyai kemampuan diperhatikan dalam kaitannya dengan lahan
untuk lahan produksi. Permasalahan dan kritis adalah penggunaan lahan harus sesuai
penggunaan lahan di seluruh dunia bersifat dengan kelas kemampuan.
umum, baik di negara maju maupun negara
Tabel Klasifikasi Kemampuan Lahan
berkembang. Hal ini akan menonjol bersamaan
dengan terjadinya peningkatan jumlah penduduk Risiko
Kelas Topografi Sifat Lahan
dan proses industrialisasi. Ancaman
Contoh penggunaan lahan untuk permukiman I Hampir Mempunyai Ancaman
penduduk sebagai berikut. datar kedalaman efektif, erosi kecil
1) Daya dukung tanah, yaitu kemampuan drainasenya dan tidak
tanah untuk menahan beban per ton per baik, kapasitas terancam
meter persegi. menahan air baik, banjir
2) Fluktuasi air adalah kedalaman muka air mudah diolah dan
tanah. Hal ini erat hubungannya dengan responsif terhadap
kenyamanan penghuni permukiman, pemupukan (subur).
misalnya air tanah dangkal yang dapat II Lereng Kedalaman Kemungkinan
menjadikan tanah menjadi lembap. landai efektifnya agak besar
3) Ka n d u n ga n l e m p u n g ya n g b e rat dangkal, struktur terjadi
berpengaruh terhadap kembang kerutnya tanahnya kurang banjir dan
tanah. Hal ini erat hubungannya dengan baik, mengandung ancaman
pembuatan jalan, rumah, dan sebagainya. unsur natrium, erosi
Cara mengatasi hal demikian adalah dan pengolahan
dengan membuat pondasi sistem cakar tanahnya perlu hati-
ayam. hati (memperhati-
4) Topografi erat kaitannya dengan kan konservasi).
penempatan permukiman penduduk.

118 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


III Lereng Lapisan tanahnya Peka 2. Pemanfaatan Lahan Potensial dan Kendalanya
miring padat dan keras, terhadap a. Di daerah pantai
dan kapasitas menahan erosi Pemanfaatan lahan potensial di daerah pantai
bergelom- air rendah, digunakan untuk usaha tambak udang dan
bang kandungan unsur bandeng. Kendalanya adalah adanya air pasang.
natrium sedang, Cara menanggulanginya dengan memasang
jenuh air setelah pintu pengatur keluar masuknya air laut, dengan
drainase, dan dapat tujuan pH airnya tetap (pH = keasaman).
untuk tanaman Lahan potensial di daerah pantai digunakan
musiman. untuk membuat garam. Kendalanya adalah air
IV Tidak sesuai untuk Sering hujan (curah hujan) yang tidak menentu. Lahan
usaha pertanian danmengalami potensial di daerah pantai dapat digunakan
mengandung unsur banjir dan untuk objek wisata. Kendalanya adalah jalur
natrium berat. peka erosi transportasi, penerangan (listrik), dan tradisi
besar masyarakat setempat.
V Tidak sesuai untuk Selalu b. Di daerah dataran rendah
usaha pertanian dan tergenang Lahan ini dimanfaatkan untuk tanah pertanian.
mengandung unsur air Kendalanya adalah adanya genangan air yang
natrium berat. lama. Penanggulangannya dapat dilakukan
VI Lerengnya Mengandung unsur Ancaman dengan cara.
agak natrium berat, erosi sangat 1) pembuatan tanggul sungai
curam daerah perakaran kuat 2) pengaturan penggunaan lahan secara
sangat dangkal, dan benar
daerahnya berbatu- 3) pembuatan saluran air (drainase).
batu. c. Di daerah pegunungan
Pemanfaatan lahan potensial di daerah
VII Lerengnya Daerah Terjadi erosi
pegunungan digunakan untuk usaha
curam perakarannya dan longsor
perkebunan. Kendalanya adalah terjadi erosi.
sangat dangkal,
Cara menanggulanginya dengan memakai atau
tidak sesuai untuk
menggunakan teknik pengelolaan lahan dan
daerah pertanian,
penanaman pohon pelindung. Daerah potensial
dan tanahnya
di daerah pegunungan juga dapat digunakan
berbatu-batu.
untuk objek wisata. Kendalanya adalah jalur
VIII Lerengnya Kapasitas menahan Sangat
transportasi, komunikasi, dan objek wisata
sangat air sangat rendah, besar
tersebut belum dikelola secara profesional.
curam tanahnya berbatu- terjadi erosi
3. Upaya Pelestarian dan Peningkatan Manfaat Lahan
batu, sebaiknya dan longsor
Potensial
dibiarkan secara
Beberapa upaya yang dapat dilakukan untuk
alami dan
melestarikan meningkatkan manfaat lahan potensial
digunakan untuk
adalah:
hutan lindung atau
a. menjaga lahan dari bahaya erosi dengan jalan
cagar alam.
pembuatan teras atau sengkedan,
Tabel Kemiringan Lereng b. meningkatkan dan memanfaatkan kesuburan
Simbol Kemiringan (%) Topografi tanah,
1 <3 Datar c. melakukan pergiliran tanaman (crops rotation),
2 3–15 Berombak yaitu menanam tanaman dengan cara bergantian,
3 15–30 Bergelombang misalnya dari padi ganti kacang kedelai, padi
4 30–50 Berbukit lagi, ganti jagung, begitu seterusnya,
5 50–80 Curam d. mengadakan teknik penanaman dengan sistem
6 80–110 Sangat curam kontur,
7 110–150 Terjal
8 <150 Sangat terjal

RINGKASAN MATERI 119


e. untuk di daerah pertanian: a. membangun tanggul,
Intensifikasi = Usaha meningkatkan hasil b. membendung sungai,
pertanian dengan pemupukan, c. membuat sengkedan,
pengairan dan pengolahan d. membuat terasering/teras-teras.
tanah yang baik dan teratur.
Eksentifikasi = Usaha meningkatkan hasil B. Lingkungan Kehidupan di Muka Bumi
pertanian dengan memperluas
lahan pertanian. Indonesia terdiri atas pulau-pulau sehingga disebut
Mekanisasi = U s a h a m e n i n g k a t k a n negara kepulauan. Jumlah pulau yang lebih dari 17.000
h a s i l p e r ta n i a n d e n ga n buah itu menandakan bahwa Indonesia merupakan
menggunakan mesin-mesin. suatu wilayah yang baik untuk pertumbuhan tanaman
Deversifikasi = Usaha meningkatkan hasil dan perkembangbiakan hewan.
pertanian dengan pemanasan Beberapa faktor yang yang menyebabkan adanya
berbagai tanaman (tanaman keanekaragaman jenis tumbuhan adalah perbedaan
palawija) tinggi, iklim dan keadaan tanah. Keanekaragaman
Rehabilitasi = Usaha meningkatkan hasil tumbuhan dan kondisi lingkungan itulah yang juga
pertanian dengan cara mengakibatkan adanya keanekaragaman hewan.
Faktor biotik yang memengaruhi kehidupan di bumi manusia,
mengganti tanaman yang
flora dan fauna
sudah tua dan tidak produktif
1. Keanekaragaman Flora
(tamanan industri).
a. Jenis flora, persebaran, dan kaitannya dengan
4. Upaya Penanggulangan dan Pemulihan Lahan
bentuk muka bumi di Indonesia
Kritis
Flora adalah semua jenis tumbuhan yang
Beberapa cara yang dilakukan untuk penanggulangan
merupakan kekayaan alam suatu tempat.
lahan kritis adalah:
Dapat pula diartikan bahwa flora merupakan
a. reboisasi hutan pelindung yang keadaannya
daftar inventaris kekayaan suatu tempat yang
gundul,
memuat nama semua jenis tumbuhan yang
b. penghijauan lahan-lahan terbuka,
tumbuh di tempat itu. Di bumi ini jumlah flora
c. diadakan pohon-pohon penyangga,
yang ada meliputi 300.000 jenis tumbuhan dan
d. penebangan hutan jangan berlebihan karena
kurang lebih 30.000 jenis (10 %) terdapat di
dapat mengakibatkan terbukanya lahan,
Kepulauan Nusantara.
e. menghindari erosi tanah yang diakibatkan oleh
Fungsi hutan, antara lain:
tetesan air hujan secara langsung,
1) Pengatur tata air/hidrologi,
f. tanah yang belum kritis diusahakan dilakukan
2) Penyaring udara/orologi,
pemupukan secara seimbang dan tidak
3) Penyegar udara/klimatologi,
berlebihan, dengan tujuan menghindari
4) Estetika,
kejenuhan atau keracunan tanah yang dapat
5) Penahan banjir.
menjadikan tanah menjadi kritis kembali,
Di antara kelima fungsi yang penting adalah
g. Eksplorasi hutan di Kalimantan Timur
pengatur tata air dan penyegar udara
pada awal Orde Baru selain meningkatkan
1) Jenis flora berdasarkan faktor geologi
pendapatan masyarakat setempat, ternyata
a) Flora di daerah Paparan Sunda
juga menyebabkan munculnya permasalahan
Flora di Sumatera terdiri atas tiga
sosial budaya.
macam, sebagai berikut.
5. Mengatasi Kendala Faktor Topografi Tanah
(1) Flora endemik, contohnya bunga
Lahan kemungkinan mempunyai kemiringan yang
Raflessia arnoldii.
tidak dikehendaki. Namun, hal ini dapat dimodifikasi
(2) Flora di pantai timur terdiri
dengan cara membuat teras atau sengkedan. Selain
atas hutan mangrove dan rawa
untuk memperkecil saluran air, teras juga memberi
gambut.
kesempatan kepada tanah untuk menyerap air.
(3) Flora di pantai barat terdiri atas
Pembuatan teras perlu disesuaikan dengan keadaan
bermacam-macam vegetasi di
tempat dan tujuannya.
antaranya meranti, kemuning,
Jenis tanah fluvial adalah jenis tanah hasil sedimentasi
rawa gambut, hutan rawa air
oleh sungai. Usaha untuk melestarikannya
tawar, dan rotan.
adalah:

120 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Flora di Kalimantan memiliki kesamaan (4) Hutan pantai memiliki ketinggian
dengan flora di Sumatra, yaitu hutan <5 m dan suhu ± 26°C.
hujan tropik, hutan gambut, dan hutan (5) Hutan belukar memiliki ketinggian
mangrove. <1.000–2.000 m dan suhu antara
b) Flora di daerah Paparan Sahul 26°C-21°C.
Flora di Papua terdiri atas tiga macam, (6) Hutan fegacceal memiliki
yaitu: ketinggian antara 1.000-2.000
(1) Hutan hujan tropik. m dan suhu antara 21°C–28°C.
(2) Jenis Pometia pinnata (motea) (7) Hutan casuarina memiliki
atau yang memiliki varilibiras ketinggian antara 1.000–2.000
genetika yang tinggi. m dan suhu antara 21°C–11°C.
(3) Pohon sagu, pohon nipah, dan (8) Hutan penuh memiliki ketinggian
hutan mangrove. antara 700–1.000 m dan suhu
c) Flora di daerah Peralihan antara 23°C–18°C.
Flora di Sulawesi berjumlah 4.222 (9) Hutan nothofogus memiliki
jenis dan berkerabat paling dekat ketinggian 1.000–3.000 m dan
dengan flora di wilayah lain yang relatif suhu antara 21°C–11°C.
kering, seperti Filipina, Maluku, Nusa b) Hutan hujan tanah rawa
Tenggara, dan Jawa. (1) Hutan rawa air tawar memiliki
Tumbuhan yang berada di habitat ketinggian <100 m dan suhu
pantai dan dataran rendah, lebih mirip ±26°C.
dengan flora di Papua, sedangkan (2) Hutan rawa gambut memiliki
jenis tumbuhan gunung mirip dengan ketinggian <100 m dan suhu
flora di Kalimantan. ±26°C.
Daerah Sulawesi terdiri atas hutan (3) Hutan payau (hutan mangrove)
hujan tropik, sedangkan di pantai memiliki ketinggian <5 m dan
terdiri atas tumbuhan mangrove, suhu ±26°C.
bangsa nipah, dan sebagainya. 2) Hutan musim
Sehubungan dengan flora di Sulawesi Hutan musim dapat digolongkan menjadi
ada yang berasal dari Nusa Tenggara berikut ini.
dan Jawa yang menunjukkan bahwa a) Hutan musim gugur daun memiliki
Selat Makassar pernah terbuka untuk ketinggian 800 m dan suhu >20°C.
hubungan masuknya flora dari kedua b) Hutan musim selalu hujan memiliki
wilayah. ketinggian <1.200 m dan suhu >22°C.
b. Jenis flora berdasarkan iklim dan ketinggian 3) Hutan sabana
tempat di muka bumi Hutan sabana dapat digolongkan menjadi
Jenis hutan di Indonesia dapat dibedakan berikut ini.
sebagai berikut. a) Hutan sabana pohon dan palma
1) Hutan hujan tropis memiliki ketinggian <900 m dan suhu
Pembagian hutan hujan tropis sebagai 22°C.
berikut. b) Hutan sabana casuarina memiliki
a) Hutan hujan tanah kering ketinggian antara 1.600–2.400 m dan
(1) Hutan nondipterocarpeceal suhu antara 18°C–13°C.
memiliki ketinggian <1.000 m 4) Padang rumput
dan suhu antara 26°C–21°C. Padang rumput dapat digolongkan menjadi
(2) Hutan dipterocarpaccoo memiliki berikut ini.
ketinggian <1.000 m dan suhu a) Padang rumput iklim basah
antara 26°C–21°C. (1) Padang rumput tanah rendah
(3) Hutan agathis campuran memiliki memiliki ketinggian <1.000 m
ketinggian <2.500 m dan suhu dan suhu 26°C–21°C.
antara 26°C–13°C.

RINGKASAN MATERI 121


(2) Rawa rumput memiliki ketinggian 1) Penyebab persebaran
<100 m dan suhu ± 26°C. a) Tekanan populasi di mana persediaan
(3) Padang rumput pegunungan makanan tidak mencukupi lagi bagi
memiliki ketinggian antara 1.500– keturunannya.
2.400 m dan suhu antara 18°C- b) Perubahan habitat.
23°C. 2) Keadaan sasaran persebaran adalah udara,
(4) Padang rumput berawa gunung air, lahan, dan pengangkutan manusia.
memiliki ketinggian antara 2.400– 3) Hambatan persebaran
4.000 m dan suhu antara 10°C– a) Iklim
23°C. b) Geografis (lautan, sungai, pegunungan,
(5) Padang rumput alpin memiliki dan padang pasir).
ketinggian antara 4.000–4.500 c) Edafis, yaitu kondisi macam tanah
m (batas salju) dan suhu <6°C. yang berefek terhadap kemampuan
(6) Komunitas rumput dan lumut hewan menggali tanah.
memiliki ketinggian >4.500 m d) Biologis, tidak sesuai lagi atau cocok
dan suhu <60°C. (karena tidak ada makanan, mungkin
b) Padang rumput iklim kering memiliki adanya musuh).
ketinggian <900 m dan suhu >22°C. b. Fauna di Indonesia
2. Keanekaragaman Fauna Pembagian wilayah fauna di Indonesia sebagai
a. Jenis fauna, persebaran, dan kaitannya dengan berikut.
bentuk muka bumi di Indonesia 1) Fauna Asiatik menempati Indonesia
Fauna adalah kekayaan yang berupa jenis-jenis bagian barat sampai Selat Malaka dan
hewan yang dimiliki suatu tempat. Selat Lombok. Jenis hewannya terdiri atas
Wilayah Indonesia terletak di antara dua benua, hewan menyusui yang besar, seperti gajah,
yaitu Benua Asia dan Benua Australia sehingga harimau, badak, beruang, dan tapir.
jenis hewan yang ada dipengaruhi oleh jenis 2) Fauna Australis hidup di Indonesia bagian
hewan dari kedua benua tersebut. timur meliputi Papua dan pulau-pulau
1) Wilayah Indonesia bagian barat dipengaruhi sekitarnya. Jenis hewannya adalah hewan
oleh jenis hewan dengan ciri-ciri banyak menyusui yang kecil, seperti kanguru dan
terdapat jenis hewan besar, misalnya burung-burung berwarna.
gajah, sapi, dan badak. 3) Fauna Peralihan atau Wallacea mempunyai
2) Wi l ayah In d o n esi a b ag i a n t i m u r jenis fauna Asiatik dan Australis.
dipengaruhi oleh jenis hewan yang berasal Persebarannya terletak di wilayah antara
dari Australia dengan ciri-ciri banyak kedua daerah tersebut dan jenis faunanya,
jenis burung dengan paruh bengkok dan antara lain kuskus, anoa, dan burung
berbagai jenis ikan. maleo.
3) Wilayah Sulawesi mempunyai jenis hewan c. Fauna di Dunia
Peralihan (anoa dan babi rusa). Hal ini Wilayah fauna di dunia terbagi atas delapan
disebabkan wilayah Sulawesi dibatasi oleh subdefinisi, yaitu:
laut dalam sehingga tidak berhubungan 1) Ethiopian untuk fauna di Afrika,
dengan Benua Asia maupun Australia 2) Palaearktik untuk fauna di Asia,
pada waktu es di kutub mencair. Air laut 3) Oriental untuk fauna di Asia Selatan dan
di muka bumi menyebabkan lautan di Asia Tenggara,
bumi turun rata-rata 70 meter sehingga 4) Neotropikal untuk fauna di Amerika Selatan,
wilayah Indonesia bagian barat bersatu 5) Nearktik untuk fauna di Amerika Utara.
dengan Asia sedangkan wilayah Indonesia 6) Oceanian untuk fauna di daerah Pasifik,
bagian timur bersatu dengan Australia. 7) Australian untuk fauna di Australia,
Akibatnya, menimbulkan migrasi atau 8) Antartik untuk fauna di daerah kutub.
perpindahan hewan. 3. Usaha Pelestarian
Faktor-faktor yang memengaruhi migrasi atau Usaha yang dapat dilakukan untuk meningkatkan
perpindahan hewan sebagai berikut. pelestarian flora dan fauna adalah sebagai
berikut.

122 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


a. Undang-Undang Nomor No. 41 Tahun 19999 3) gajah,
tentang kehutanan, Pasal 1 menyatakan 4) babi rusa,
bahwa kawasan hutan suaka alam mempunyai 5) trenggiling,
fungsi pokok pengawetan keanekaragaman 6) kancil,
tumbuhan dan satwa serta ekosistemnya dan 7) banteng,
berfungsi sebagai wilayah sistem penyangga 8) burung cendrawasih.
kehidupan. b. Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pertanian
b. Pembangunan harus memperhatikan No. 421/KPT/a/ua/8/1970, di antaranya:
keseimbangan yang sehat antara manusia 1) harimau,
dan lingkungan. 2) macan tutul,
c. Mendorong peningkatan nilai-nilai ilmiah, 3) monyet hutan,
kebudayaan, pendidikan dan ekonomi selama 4) burung kakatua,
tidak bertentangan dengan tujuan pengawetan 5) burung beo,
alam. 6) burung kasuari,
d. Konsep pembangunan berwawasan lingkungan 7) burung kuau,
mengandung pokok-pokok pikiran di antaranya: 8) burung alap-alap.
1) penggunaan sumber daya bijaksana, c. Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pertanian
2) m e n u n j a n g p e m b a n g u n a n y a n g No. 327/KPT/a/ua/7/1972, di antaranya:
berkesinambungan, 1) harimau sumatra,
3) meningkatkan mutu hidup. 2) bajing tanah,
Satwa Langka yang dilindungi 3) itik liar,
Beberapa satwa langka yang dilindungi berdasarkan 4) duyung,
peraturan pemerintah sebagai berikut. 5) burung kipas biru,
a. Berdasarkan Ordinasi dan Peraturan Perlindungan 6) kelinci sumatra,
Binatang Liar No. 134 dan 266/1931, di 7) mandar sulawesi.
antaranya:
1) orang utan,
2) biawak/komodo,

Sumber Daya Manusia


8
A. Sumber Daya Manusia: Jumlah Penduduk 2. Pertumbuhan penduduk migrasi (net migration)
adalah pertumbuhan penduduk yang terjadi karena
Ditinjau dari jumlah penduduknya, menurut perkiraan orang yang datang menetap lebih besar daripada
BPS Indonesia berpenduduk 237,64 juta jiwa (tahun orang yang meninggalkan tempat kediaman.
2010) dan merupakan negara berpenduduk terbesar di
kawasan Asia Tenggara. Di dunia, Indonesia menduduki B. Periode Pertumbuhan Penduduk
urutan ke-4 dalam hal jumlah penduduknya setelah
RRT, India, dan Amerika Serikat. Periode pertumbuhan penduduk dibedakan menjadi
4 macam, sebagai berikut.
1. Periode statis adalah pertumbuhan penduduk yang
B. Faktor yang Memengaruhi Pertumbuhan
berjalan dengan perlahan-lahan ditandai dengan
Penduduk
tingkat kelahiran yang tinggi dan tingkat kematian
Pertumbuhan penduduk dipengaruhi oleh dua yang tinggi.
faktor sebagai berikut. 2. Periode pertumbuhan cepat terjadi jika tingkat
1. Pertumbuhan penduduk alami atau perubahan kematian mulai menurun, sedangkan tingkat
reproduktif (natural population increase) adalah kelahiran tinggi.
pertumbuhan penduduk yang terjadi karena 3. Periode pertumbuhan menurun terjadi jika tingkat
jumlah kelahiran (fertilitas) lebih besar dari jumlah kematian stabil cenderung menurun dan tingkat
kematian (mortalitas). kelahiran menurun.

RINGKASAN MATERI 123


4. Periode stasioner terjadi jika tingkat kelahiran B = banyaknya kelahiran pada tahun
stabil cenderung menurun sehingga pertumbuhan tertentu
penduduk rendah. P = jumlah penduduk pada pertengahan
tahun
D. Rumus Pertumbuhan Penduduk k = konstanta (1.000)
Contoh:
Untuk menghitung kenaikan atau penurunan
Jumlah penduduk wilayah X pada tahun 2014
jumlah penduduk akibat pertumbuhan penduduk dapat
adalah 4.000.000 jiwa.
dinyatakan dengan formula berikut ini.
Jumlah kelahiran pada saat itu sebesar 13.000
1. Rumus pertumbuhan penduduk alami (natural
jiwa. Berapakah CBR-nya?
population increase).
Jawab:
Pn = Po + (L – M) CBR = 13.000/4.000.000 x 1.000 = 3,25
Pn = jumlah penduduk pada tahun tertentu CBR = 3,25; artinya tiap seribu penduduk di
Po = jumlah penduduk yang diketahui wilayah X pada tahun 2014 terdapat kelahiran
L = angka kelahiran = 3,25. CBR 3,25 termasuk rendah.
M = angka kematian Angka kelahiran kasar (CBR) digolongkan
2. Rumus pertumbuhan penduduk migrasi (net menjadi tiga, yaitu sebagai berikut.
migration). 1) CBR yang lebih besar dari 30 digolongkan
Pn = Po + (Mi – Mo) tinggi,
Pn = jumlah penduduk pada tahun tertentu (akhir 2) CBR antara 20-30 digolongkan sedang,
perhitungan) 3) CBR yang lebih kecil dari 20 digolongkan
Po = Jumlah penduduk (awal perhitungan) rendah.
Mi = migrasi masuk b. Angka kelahiran menurut kelompok umur (age
Mo = migrasi keluar spesific fertility rate/ASFR)
3. Rumus pertumbuhan penduduk Angka kelahiran menurut kelompok umur
Pt = Po + ( B – D) + (Mi – Mo) adalah pengukuran fertilitas wanita antara
Pt = jumlah penduduk pada waktu sesudahnya kelompok umur tertentu.
Po = jumlah penduduk pada waktu terdahulu Bx
(dasar) Rumus: ASFR = xk
Pfx
B = jumlah kelahiran yang terjadi pada jangka
waktu antara kedua kejadian tersebut x = umur wanita kelompok umur 5 tahun
D = jumlah kematian yang terjadi pada jangka (15–19, 20–24 … 45-49)
waktu antara kedua kejadian tersebut Bx = jumlah kelahiran wanita dari kelompok
Mi = migrasi masuk umur x
Mo = migrasi keluar Pfx = jumlah wanita pada kelompok umur x
k = konstanta (1.000)
E. Ukuran Dasar Demografi c. Angka kelahiran total (total fertility rate/
TFR)
Ukuran dasar demografi dalam pertumbuhan Angka kelahiran total adalah rata-rata jumlah
penduduk adalah sebagai berikut. anak yang dilahirkan oleh wanita sampai
1. Fertilitas (Angka Kelahiran) akhir masa reproduksinya atau masa subur
Dalam pengertian demografi, fertilitas adalah untuk melahirkan anak. Angka tersebut
kemampuan riil seorang wanita untuk melahirkan dapat diperoleh dengan memperlihatkan
yang dicerminkan dalam jumlah bayi yang dilahirkan. angka kelahiran menurut kelompok umur
Ukuran dasar fertilitas sebagai berikut. (ASFR). TFR merupakan angka terbaik untuk
a. Angka kelahiran kasar (crude birth rate/CBR) membandingkan keadaan fertilitas di beberapa
Angka kelahiran kasar adalah jumlah kelahiran daerah atau negara.
per 1.000 penduduk selama kurun waktu satu Rumus: TFR = 5 ASFR (15 – 49)
tahun. Selang ke- 1 = 15 – 19
B ASFR = angka kelahiran menurut kelompok
Rumus: CBR = xk
P umur
15 = a n g k a k e l i p a t a n u n t u k t i a p
pengelompokan dengan kelipatan 5

124 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Mortalitas (Angka Kematian) 1. Mobilitas Horizontal
Ukuran dasar mortalitas adalah sebagai berikut. Penghidupan penduduk di pedesaan umumnya
a. Angka kematian kasar (crude death rate/ bertani. Oleh karena jumlah penduduk yang terus
CDR) bertambah, maka tanah garapan makin bertambah
Angka kematian adalah angka yang menunjukkan sempit karena adanya pembagian tanah secara
banyaknya penduduk yang meninggal pada tiap terus-menerus. Keadaan ini membuat hidup di
seribu orang per tahun di daerah tertentu. desa makin sulit. Akibatnya, mereka pergi mencari
D lapangan hidup yang lebih baik di kota, seperti
Rumus: CDR = xk
P menjadi buruh pabrik, pengrajin, pedagang, dan
D = banyaknya kematian pada tahun sebagainya. Perpindahan penduduk seperti ini
tertentu dinamakan mobilitas horizontal.
P = jumlah penduduk pada pertengahan 2. Mobilitas Geografis
tahun Dalam perpindahan (mobilitas) secara geografis,
k = konstanta (1.000) penduduk melakukan perpindahan secara fisik dari
Contoh: satu daerah ke daerah lain, misalnya melakukan
Jumlah penduduk wilayah Y pada tahun 2009 transmigrasi dan urbanisasi. Transmigrasi merupakan
adalah 4.000.000 jiwa. Pada tahun tersebut perpindahan penduduk dari suatu provinsi atau
ada kematian sebesar 70.000 jiwa. Berapakah pulau yang padat penduduknya ke propinsi atau
CDR-nya? pulau yang jarang penduduknya dalam suatu negara,
Jawab: sedangkan urbanisasi merupakan perpindahan
CDR = 70.000/4.000.000 x 1.000 = 17,5 = 18 penduduk dari desa ke kota.
CDR = 18, artinya tiap seribu penduduk di wilayah Dalam mobilitas geografis ada dua kelompok yang
Y pada tahun 2009 terdapat kematian 18. mempunyai tingkat mobilitas yang tinggi dan rendah.
b. Angka kematian khusus (age spesific death Kelompok yang memiliki tingkat mobilitas rendah
rate/ASDR) adalah Jawa, Sunda, Madura, Bali, Melayu pesisir,
Angka kematian khusus adalah rata-rata dan Aceh. Kelompok yang memiliki tingkat mobilitas
banyaknya penduduk yang meninggal tiap tinggi adalah Minangkabau, Batak, Manado, Ambon,
seribu orang penduduk pada tahun dan tempat Banjar, dan Bugis. Suku Minangkabau merupakan
tertentu. suku yang paling tinggi tingkat mobilitasnya.
3. Mobilitas Vertikal
Pada mobilitas vertikal, penduduk mengubah
F. Angka Pertumbuhan Penduduk (Population
kebiasaannya dalam melaksanakan suatu kegiatan
Growth Rate)
dari cara tradisional ke cara yang lebih maju
Angka pertumbuhan penduduk (r) menunjukkan (modern). Misalnya, petani tradisional yang biasanya
rata-rata pertumbuhan penduduk pertahun pada periode/ membajak sawah dengan menggunakan tenaga
waktu tertentu dan biasanya dinyatakan dalam persen hewan, kini sudah dapat menggunakan traktor.
(%). Selain itu, adanya pemakaian pupuk buatan dan
Rumus: Pt = Po(1 + r)r atau Pr = Po.rrt bibit unggul.
pt = jumlah penduduk pada tahun akhir perhitungan Secara keseluruhan mobilitas penduduk Indonesia,
(jumlah penduduk pada tahun 1) baik horizontal, vertikal maupun geografis cukup
po = jumlah penduduk pada tahun akhir perhitungan tinggi. Hal ini terbukti, dewasa ini para petani dapat
(jumlah penduduk pada tahun nol) terbuka menerima hal-hal baru dalam pelaksanaan
r = tingkat pertumbuhan pertanian yang disebut intensifikasi pertanian.
t = interval waktu pengukuran Mobilitas penduduk sangat erat hubungannya dengan
e = angka konstanta eksponensial, yaitu 2,718219 keberhasilan pembangunan, khususnya mobilitas
penduduk secara geografis dari Pulau Jawa ke
G. Mobilitas Penduduk beberapa wilayah Indonesia lainnya (transmigrasi).
Mobilitas penduduk adalah keterbukaan penduduk Keberhasilan transmigrasi berarti pula keberhasilan
untuk pindah dari salah satu lapangan hidup ke lapangan pembangunan bangsa dan negara dalam mencapai
hidup yang lain, atau keterbukaan penduduk untuk cita-cita nasional.
menerima hal-hal yang baru. Mobilitas penduduk dapat
dikelompokan menjadi beberapa bagian.

RINGKASAN MATERI 125


H. Komposisi Penduduk 1) Peningkatan gizi penduduk melalui penyediaan
kebutuhan penduduk ataupun melalui
1. Komposisi Penduduk Menurut Umur dan Jenis penerangan.
Kelamin Masalah gizi yang masih dihadapi oleh bangsa
Komposisi penduduk menurut umur dan jenis Indonesia pada saat ini menyangkut 4 hal,
kelamin menggambarkan struktur penduduk yaitu:
berdasarkan kelompok umur dan jenis kelamin, a) kekurang kalori protein (KKP),
biasanya digambarkan dalam grafik batang secara b) defisien vitamin A,
horizontal tersusun ke atas berdasarkan kelompok c) defisien zat besi,
umur tertentu, sehingga bentuknya seperti piramida. d) gondok endemik.
Piramida penduduk Indonesia menggambarkan Dalam hal ini pemerintah Indonesia terus
komposisi penduduk dalam masa pertumbuhan berupaya dalam peningkatan gizi melalui
atau masa perkembangan. Piramida penduduk yang beberapa cara, seperti:
demikian disebut piramida penduduk muda. a) mengadakan penyuluhan kepada
Mereka yang termasuk kelompok umur 15–64 tahun masyarakat,
(usia produktif) jumlahnya lebih kecil daripada b) mendirikan posyandu di tiap tingkat
mereka yang masih anak-anak ditambah yang sudah kelurahan,
berusia lanjut. Hal ini menandakan bahwa angka c) menyediakan makanan bergizi atau sesuai
ketergantungan di negara kita cukup tinggi. dengan empat sehat lima sempurna,
2. K o m p o s i s i P e n d u d u k M e n u r u t M a t a d) menyediakan obat-obatan.
Pencaharian 2) Perbaikan lingkungan dengan cara mengubah
Sesuai dengan pola umum Pelita IV, pembangunan perilaku sehat penduduk, serta meningkatkan
diprioritaskan pada bidang ekonomi degan titik sarana dan prasarana kesehatan.
berat di sektor pertanian. 3) Peningkatan kesegaran jasmani maupun rohani
melalui pemasyarakatan olahraga ataupun
I. Kualitas Penduduk Indonesia siraman rohani.
1. Pendidikan Masalah kualitas penduduk di Indonesia dapat dibagi
Merupakan: ke dalam dua garis besar, sebagai berikut.
a. kunci pokok keberhasilan pembangunan, 1) Kualitas fisik penduduk, di antaranya:
b. pembangunan memerlukan tenaga luhur a) kualitas pribadi,
bertakwa kepada Tuhan YME, cerdas terampil, b) kualitas spiritual,
berbudi luhur, kepribadian indonesia, semangat c) kualitas keserasian penduduk dan
kebangsaan yang kuat. lingkungan hidup,
Langkah yang dilakukan Oleh pemerintah: d) kualitas berbangsa,
a. menyatakan bebas buta huruf, e) kualitas kekaryaan.
b. melaksanakan wajib belajar untuk anak sekolah 2) Kualitas nonfisik penduduk, di antaranya:
dasar. a) status kesehatan,
2. Kesehatan b) status gizi,
Upaya untuk meningkatkan derajat kesehatan c) status kesegaran jasmani.
penduduk dapat dilakukan melalui beberapa cara,
yaitu sebagai berikut.

Pola Keruangan Desa dan Kota


9
A. Pengertian Desa Dari segi geografi menurut Prof. Bintarto, desa
adalah suatu perwujudan geografi yang ditimbulkan
Desa merupakan suatu kesatuan hukum meliputi oleh unsur-unsur fisiografis, sosial, ekonomi, politik,
suatu masyarakat yang bertempat tinggal di suatu wilayah dan kultural di suatu wilayah dalam hubungan dan
dan berhak mengadakan pemerintahan sendiri. pengaruh timbal balik dengan daerah-daerah lain.

126 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Desa mempunyai 3 unsur penting berikut. 2) Perjalanan dari desa ke desa selalu
1. Daerah, meliputi luas, dan batas wilayah serta menjauhi kehidupan di kota dan lebih
penggunaannya. mendekati desa yang sunyi.
2. Penduduk, meliputi jumlah, pertumbuhan, 3) Desa yang berdekatan dengan kota
kepadatan, persebaran dan mata pencarian. mempunyai kehidupan yang lebih baik
3. Tata kehidupan, dalam hal ini pola dan ikatan daripada penduduk pedalaman.
pergaulan sesama warga desa. 4) Pada tipe desa yang bergerombol dan
1. Sistem Pembagian Desa terpencar, letak antara desa yang satu
Desa dapat digolongkan menjadi beberapa bagian, dengan yang lain agak berjauhan.
antara lain atas dasar perubahan dalam tingkat 5) Lingkungan geografinya kemungkinan
perkembangan masyarakat desa dan bentuk terletak pada aderah dengan air tanah
ikatannya. dangkal atau berada pada permukaan
a. B e rd a s a r ka n t i n g kat p e r ke m b a n ga n bumi yang kasar.
masyarakat 6) Sarana perhubungan yang paling tepat
1) Desa tradisional untuk wilayah ini dengan kuda, dan
2) Desa swadaya kendaraan berat (Dieng, Sarangan, dan
3) Desa desa swakarya (desa transisi) Tawangmangu).
4) Desa swasembada (desa berkembang)
b. Berdasarkan bentuk ikatannya B. Po te n s i D e s a d a n Ka i ta n nya D e n ga n
1) Ikatan darah (geneologis), sampai sekarang Perkembangan
masih terdapat di daerah Minagkabau.
1. Potensi Desa
2) Ikatan daerah tertentu (teritorial), seperti
Potensi desa meliputi sumber-sumber alam dan
yang terdapat di Jawa dan Madura
sumber manusia yang tersimpan dan sudah terwujud
3) Golongan ikatan darah dan daerah
di pedesaan, yang diharapkan pemanfaatannya bagi
tertentu, seperti terdapat di Sumatra
kelangsungan dan perkembangan desa. Potensi
juga Minangkabau
desa terdiri atas potensi fisik dan nonfisik.
2. Sistem Perhubungan dan Pengangkutan
a. Potensi fisik
Sistem perhubungan ataupun pengangkutan di
1) Tanah merupakan sumber potensi yang
desa sangat bergantung atau ditentukan oleh faktor
sangat penting bagi warga desa. Tanah
manusia, tata geografi, dan unsur letak. Atas kriteria
bagi masyarakat desa merupakan sumber
ini tiap desa mempunyai tata geografi (geographical
penghidupan. Tanah pertanian, misalnya
setting) serta usaha manusia (human efforts) yang
dapat menghasilkan tanaman bahan
berbeda, sehingga sangat berpengaruh terhadap
makanan untuk perdagangan. Di dalam
jenis dan sistem perhubungan dan pengangkutan
tanah sendiri terkandung sumber-sumber
pada masing-masing desa.
mineral dan bahan tambang.
a. Berdasarkan keadaan topografi desa
2) Air untuk memenuhi kebutuhan sehari
1) Desa yang wilayahnya datar, pada daerah
hari. Di samping untuk kebutuhan rumah
seperti ini, sistem perhubungan atau
tangga, air dimanfaatkan untuk irigasi
pengangkutan dilakukan dengan gerobak,
pertanian, perikanan, dan lain-lain. Potensi
dokar, delman, mobil, truk (di Jawa).
air yang dimaksud adalah air terjun untuk
Dilakukan dengan feri, perahu atau getek
pembangkit tenaga listrik, air laut untuk
jika wilayahnya dihubungkan dengan
penggaraman, perikanan, dan lain-lain.
air.
3) Iklim dan angin memegang peranan
2) Bentuk wilayah desa yang kasar atau berbukit,
penting bagi desa agraris. Angin dapat
pada kawasan ini sarana perhubungan dan
dimanfaatkan sebagai tenaga penggerak
angkutan dapat dilakukan dengan kendaraan
kincir untuk pengairan. Iklim berpengaruh
berat, seperti truk, kuda, dan pesawat
terhadap pola bercocok tanam untuk
terbang.
penyediaan bahan pangan.
b. Berdasarkan unsur letak
4) Ternak berfungsi sebagai sumber tenaga
Letak suatu desa:
yang membantu petani dan sebagai bahan
1) Pada umumnya, menjauhi kota atau pusat
makanan.
pusat keramaian

RINGKASAN MATERI 127


5) Manusia merupakan potensi sumbertenaga c. Pe r m u k i m a n a i r ta n a h ya n gd a n g ka l
kerja di desa karena manusia memiliki memungkinkan pembuatan sumur di mana-
kekuatan dan kemampuan untuk dapat mana sehingga rumah-rumah dapat didirikan
melakukan kerja. dengan permukaan yang bebas.
b. Potensi nonfisik Menurut Drs. Jefta Leibo, dalam bukunya Sosiologi
1) Masyarakat desa yang hidup berdasarkan Pedesaan dikatakan bahwa tipologi desa berdasarkan
gotong-royong merupakan suatu pola permukimannya dikelompokan sebagai
kekuatan untuk berproduksi dan kekuatan berikut.
membangun. a. Farm village type
2) Lembaga sosial serta lembaga pendidikan Suatu desa tempat orang berdiam bersama dalam
yang ada merupakan potensi positif bagi suatu tempat, dengan sawah ladang berada
pembangunan desa. di sekitarnya. Tipologi seperti ini kebanyakan
3) Aparatur desa sebagai sumber kelancaran terdapat di Asia Tenggara, termasuk Indonesia,
dan ketertiban jalannya pemerintahan. khususnya Pulau Jawa dengan ciri masyarakatnya
2. Fungsi Desa adalah sifat gotong-royong yang kuat.
Berdasarkan kriteria-kriteria potensi secara umum b. Nebulous farm village type
yang terdapat di desa berikut, fungsi desa sebagai Suatu desa tempat sejumlah orang berdiam
berikut. bersama dalam suatu tempat, sebagian
a. Desa sebagai sumber bahan mentah bagi menyebar di luar tempat tersebut bersama
kota. sawah dan ladang mereka. Tipologi semacam
b. Desa sebagai sumber tenaga kerja bagi kota. ini banyak ditemui di Asia Tenggara, termasuk
c. Desa sebagai mitra pembangunan wilayah Indonesia, khususnya di Sulawesi Selatan dan
kota. Pulau Jawa yang faktor tradisi dan kegotong-
royongannya masih kuat.
C. Pola Persebaran c. Arranged isolated farm type
Suatu desa tempat orang-orang berdiam di
Berdasarkan aspek geografi, pola desa dapat ditinjau sekitar jalan-jalan yang berhubungan dengan
dari dua segi. pusat perdagangan dan selebihnya adalah
1. Segi Sosial Ekonomi sawah dan ladang mereka. Tipologi semacam
Terdiri atas: ini kebanyakan terdapat di negara-negara Barat
a. pola tertutup (isolated/closed), yang tradisinya kurang kuat, sifat individualistis
b. pola sedikit banyak tertutup (more or les sangat menonjol, dan lebih tampak padasektor
closed), perdagangan.
c. pola terbuka. d. Pure isolated farm type
2. Segi Fisik Suatu desa tempat orang berdiam tersebar
Terdiri atas: bersama sawah dan ladangnya. Tipologi
a. pola tersebar (scattered/fragmented), dan semacam ini banyak terdapat di negara-negara
b. pola memusat (nucleated/compact). Barat dengan orientasi produksi perdagangan
Di Indonesia umumnya permukiman penduduk desa dan keadaan individualistis.
bentuknya mengelompok, kecuali di daerah karst
dengan tingkat kesuburan tanah yang sangat kurang
D. Pengertian Kota
dan bentuk topografinya sangat buruk sehingga
pola permukiman penduduk menyebar. Untuk 1. Pengertian Kota
daerah transmigrasi umumnya pola permukimannya Awal terjadinya permukiman disebabkan oleh beberapa
menyebar yang mengarah pada taraf perkembangan faktor, di antaranya perpindahan penduduk hingga
memusat. menetap pada suatu wilayah. Kota tumbuh dengan
Faktor-faktor yang dapat berpengaruh terhadap sendirinya, selanjutnya manusia mengembangkan
pola menyebar, diuraikan berikut ini. untuk kebutuhannya. Dengan demikian kota dapat
a. Daerah-daerah banjir dapat menjadi pemisah diartikan sebagai berikut.
antar rumah. a. Dalam arti sempit, kota merupakan perwujudan
b. Daerah-daerah dengan topografi kasar geografis yang ditimbulkan oleh unsur-unsur
menyebabkan pola permukiman penduduk fisiografi, sosial, ekonomi, politik dan budaya
menyebar. di suatu wilayah.

128 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


b. Dalam arti luas, kota merupakan perwujudan menjadi pusat daerah kegiatan. Cirinya
geografis yang ditimbulkan oleh unsur-unsur merupakan pusat keramaian dari kota pada
fisiografi, sosial, ekonomi, politik, dan budaya siang hari, tetapi sunyi pada malam hari, sebab
di suatu wilayah dalam hubungannya dan fasilitas ini berupa kantor-kantor, bank, toko-
pengaruh timbal balik dengan wilayah lain. toka, dan lain-lain.
2. Kota sebagai Pusat Pemerintahan b. Nukleasi, fungsinya mirip seperti PDK.
Menurut Prof. Bintarto bahwa daerah selaput c. Desentralisasi, yaitu timbulnya gejala untuk
kota dapat mengalami perubahan karena adanya menjauhi titik utama sehingga menimbulkan
dalam tingkatan teknologi dan budaya. Adapun pusat-pusat baru.
pembagiannya sebagai berikut. d. Segregasi, yaitu kelompok-kelompok perumahan
a. Hamlet, adalah pedusunan yang mempunyai yang terpisah satu sama lain karena perbedaan
penduduk 20 – 250 orang. sosial.
b. Small village, adalah kelurahan yang Wujud dari pusat kegiatan ini, antara lain:
berpenduduk 250 – 1.000 orang. a. kelompok pertokoan dan kelompok tempat
c. Medium village, adalah pedukuhan yang tinggal,
berpenduduk 1.000 – 1.750 orang. b. kelompok pemerintahan dan kelompok
d. Large village, adalah kelurahan besar yang berbagai stasiun,
berpenduduk 1.750 – 2.000 orang. c. kelompok pasar dan kelompok sekolahan,
e. Service village, adalah kelurahan dengan fungsi d. kelompok hiburan dan rekreasi.
khusus yang berpenduduk 2.000 – 5.000 Keramaian yang dapat dilihat dalam kota tergantung
orang. beberapa faktor berikut.
f. Infant town, adalah kecamatan kecil yang a. Kemampuan daya tarik dari bangunan dan
berpenduduk 5.000 – 20.000 orang. gedung yang berfungsi sebagai penjual atau
g. Town ship, adalah kecamatan kecil sedang penyalur barang-barang kebutuhan sehari-
dan besar yang berpenduduk 20.000 – 50.000 hari, sebagai pusat dagang bahan pangan, dan
orang. hiburan.
h. Town, adalah kabupaten yang berpenduduk b. Tingkat kemakmuran atau standar hidup dari
350.000 – 600.000 orang. warga kota yang mempunyai daya beli yang
i. Town city, adalah kota yang berpenduduk cukup besar.
600.000 – 1.000.000 orang. c. Sarana yang terdapat dalam kota, seperti
j. Metropolis, adalah kota besar yangberpenduduk transportasi beserta jaringan jalur jalan dan
1.000.000 – 2.000.000 oarang. jaringan komunikasi yang mempunyai kesiapan
3. Pola Keruangan Kota atau Zone yang cukup handal.
Zona, yaitu daerah-daerah yang membentuk jalur- d. Tingkat pendidikan dan kebudayaan yang cukup
jalur linier yang teratur dalam ruang dan biasanya baik.
mengelilingi pusat-pusat daerah kegiatan (PDK), yang e. Para pengasuh dan warga kota yang cukup
dalam bahasa Inggris-nya disebut Central Business dinamis.
Districts (CBD). Akibat perkembangan penduduk 4. Daerah Slum, Kota Satelit, dan Suburban
dan kegiatan, berarti wilayah di luar pusat daerah a. Daerah Slum
kegiatan ini disebut selaput inti kota (SIK). Daerah Slum, yaitu kelompok-kelompok daerah
Pengelompokan dan pembagian kegiatan di kota miskin dikenal dengan istilah lingkungan miskin
tergantung pada faktor-faktor: dengan ciri-ciri, antara lain:
a. ruang yang tersedia di dalam kota, 1) daerah ini merupakan permukiman yang
b. kebutuhan warga kota, didiami oleh warga kota yang gagal dalam
c. tingkat teknologi, bidang ekonomi,
d. perencanaan kota, dan 2) daerah ini merupakan daerah dengan
e. geografi setempat. lingkungan yang tidak sehat,
Dengan adanya pengelompokan itu, akan terjadi 3) daerah ini merupakan daerah yang didiami
beberapa unit kegiatan. oleh banyak penganggur,
a. Sentralisasi yaitu timbulnya suatu gejala 4) penduduk di daerah ini emosinya tidak
mengelompok pada suatu titik atau tempat stabil.

RINGKASAN MATERI 129


b. Kota satelit 1. Faktor Penyebab Terjadinya Urbanisasi
Kota satelit, yaitu subkoordinasi dari pusat- a. Faktor penarik (pull factors)
pusat yang lebih besar, tetapi memiliki tingkat Faktor penarik urbanisasi disebutkan berikut
kebebasan yang tinggi sebagai pusat produksi ini.
dan pusat pekerjaan. Ciri-ciri kota satelit, 1) Penduduk desa beranggapan bahwa
diuraikan berikut ini. di kota banyak pekerjaan dan mudah
1) Lebih merupakan pusat-pusat kecil di memperoleh penghasilan.
bidang industri sehingga dapat dikatakan 2) Kota merupakan pusat faslitas bidang
satelit berfungsi sebagai kota produksi. pendidikan, rekreasi dan kesehatan.
2) Kota satelit berkecenderungan mempunyai 3) Kota merupakan tingkat kebudayaan yang
jumlah penduduk yang lebih besar lebih tinggi.
daripada suburban. 4) Kota merupakan tempat untuk dapat
3) Kota satelit diperkirakan terbentuk lebih menggantungkan keahlian (skill).
dahulu dari suburban. 5) Tingkat upah di kota lebih tinggi.
4) Kota satelit terletak di luar batas-batas b. Faktor pendorong (push factors)
pusat daerah urban yang berpenduduk Faktor pendorong urbanisasi, sebagai
padat. berikut.
5) Daerah suburban yang banyak berfungsi 1) Proses kemiskinan di desa akibat
sebagai tempat tinggal biasanya wilayahnya pembagian tanah warisan yang makin
lebih kecil daripada kota satelit. menyempit.
6) Letak dari suburban ini biasanya lebih 2) Lapangan pekerjaan yang hampir tidak
dekat pada pusat-pusat kota yang lebih ada. Orang desa terkenal ulet, sabar dan
besar. suka bekerja keras, tetapi karena jumlah
c. Suburban penduduk tinggi sehingga jumlah lapangan
Suburban, yaitu kelompok masyarakat yang kerja kurang.
relatif kecil dan berdiam dekat kota-kota 3) Upah buruh di desa lebih rendah daripada
besar serta masih mempunyai ketergantungan di kota.
terhadap kota-kota tersebut. 4) Adat istiadat yang ketat bagi yang
5. Pola Keruangan Daerah Kota Menurut Teori berpendidikan, menyebabkan kemajuannya
Konsentris sering terhambat, sehingga mendorong
Zona 1 untuk mencari penghidupan yang lebih
Zona 2 baik di kota.
Zona 3 5) Kurangnya fasilitas pendidikan yang
Zona 4 tersedia di desa sehingga penduduk desa
Zona 5 banyak yang pindah ke kota.
2. Dampak yang Timbul Akibat Urbanisasi
Zona 1 = Zona daerah kegiatan
a. Dampak positif urbanisasi bagi kota
Zona 2 = Zona peralihan dari pemukiman ke
Dampak positifnya, antara lain
perdagangan
1) mudah mencari tenaga kerja,
Zona 3 = Zona pemukiman kelas proletar peralihan
2) sistem upah menjadi murah,
dari pertanian ke pemukiman
3) proses pembangunan di kota menjadi lebih
Zona 4 = Zona pemukiman kelas menengah
cepat,
Zona 5 = Zona penglaju
4) terjadinya perluasan wilayah perkotaan.
Kota yang tumbuh dengan dukungan kegiatan
b. Dampak negatif urbanisasi bagi kota
pertambangan, di antaranya Pangkal Pinang dan Timika.
Dampak negatifnya, antara lain:
Pangkal Pinang adalah daerah pertambangan timah.
1) timbulnya kepadatan penduduk,
Timika adalah daerah pertambangan tembaga.
2) timbulnya pengangguran,
3) timbulnya tindakan kriminal,
E. Masalah Urbanisasi 4) timbulnya masalah kemacetan lalu
Urbanisasi adalah perpindahan penduduk dari lintas,
luar kota/desa ke kota untuk hidup menetap dan 5) timbulnyadaerah kumuh (slum),
meningkatkan taraf hidupnya. 6) terjadinya pencemaran.

130 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


c. Dampak negatif bagi desa c. Daerah yang berbatasan dengan kota banyak
Dampak negatifnya, antara lain: dipengaruhi oleh tata kehdupan (rural urban
1) desa kehilangan tenaga kerja yang area).
potensial, 2. Pengaruh Positif Interaksi Kota
2) pembangunan desa terhambat, Pengaruh positif interaksi kota, diuraikan berikut ini.
3) kegiatan ekonomi dikendalikan orang a. Cakrawala pengetahuan pendudk desa makin
kota. meningkat karena banyak sarana pendidikan
3. Upaya Mengatasi Urbanisasi (dasar dan menengah).
Untuk mengatasi urbanisasi dilakukan hal-hal b. Banyaknya sekolah dan guru yang tersedia di
berikut. pedesaan dengan pengetahuan yang cukup
a. Mempelajari, meneliti, dan melaksanakan luas mengenai masalah pembangunan, dapat
pengembangan wilayah di berbagai tempat, menjadi penggerak kemajuan warga.
terutama di kota-kota besar di Jawa dan c. Teknologi tepat guna di bidang pertanian
Madura. dan peternakan meningkatkan produksi dan
b. Mengembangkan industri kecil atau penghasilan penduduk desa.
industri rumah tangga di wilayah pedesaan d. Masuknya para ahli dari berbagai disiplin ilmu
Indonesia. pengetahuan, bermanfaat bagi desa dalam
c. Mengatur arus penduduk dari arah desa ke kota melestarikan lingkungan pedesaan.
melalui kegiatan administrasi dan kebijakan 3. Pengaruh Negatif Interaksi Kota
lainnya. Pengaruh negatif interaksi kota adalah sebagai
d. Melancarkan kegiatan keluarga berencana dengan berikut.
lebih ketat baik di desa maupun di kota. a. Terbukanya kesempatan kerja dan daya tarik
e. Menghidupkan daerah pedesaan dengan kota telah banyak menyerap pemuda desa
bermacam-macam kegiatan pembangunan sehingga mengurangi tenaga kerja potensial
yang murah dan memenuhi syarat kesehatan di bidang pertanian
di daerah tepi. b. Perluasan kota dan masuknya orang-orang
f. Pembangunan perumahan rakyat yang murah pedesaan telah merubah tata guna lahan
dan memenuhi syarat kesehatan sehingga pedesaan, terutama di tepian kota.
terjangkau oleh masyarakat ekonomi lemah. c. Penetrasi kebudayaan kota ke desa yang kurang
sesuai dengan kebudayaan ataupun tradisi
F. Interaksi Kota desa cenderung mengganggu tata pergaulan
atau seni budaya desa.
1. Pola gravitasi yang didasarkan pada hukum Newton d. Problema pangan, pengangguran, dan
banyak diterapkan dalam hubungannya dengan lingkungan.
interaksi, perpindahan penduduk, masalah lokasi 4. Aspek Interaksi Kota di Bidang Ekonomi, Sosial
dan lain-lain. Budaya
2. Hukum Gravitasi menerangkan bahwa besarnya a. Aspek interaksi kota di bidang ekonomi
kekuatan tarik menarik antara dua benda adalah 1) Tenaga kerja
berbanding terbalik dengan jarak dua benda 2) Perindustrian
pangkat dua. 3) Pangan, pakaian dan perumahan
3. Interaksi kelompok manusia satu sama lain 4) Sumber daya alam dan energi
menjukkan pergerakan. b. Aspek interaksi kota di bidang sosial
4. Perbedaan jarak antara produsen dan konsumen 1) Jumlah penduduk
menyebabkan interaksi 2) Pertambahan penduduk
1. Manfaat Interaksi Kota 3) Persebaran penduduk
a. Kemajuan bidang perhubungan dan lalu lintas 4) Kepadatan penduduk
antar kota 5) Perkembangan koperasi dan organisasi
b. Daerah yang dekat dengan kota banyak sosial
mendapat pengaruh kota sehingga persentase c. Aspek interaksi kota di bidang budaya
penduduk yang bertani berkurang dan beralih 1) Peralatan dan perlengkapan hidup
ke non agraris 2) Kemasyarakatan
3) Bahasa
4) Kesenian

RINGKASAN MATERI 131


G. Pusat Pertumbuhan 3) pada taraf ini ketampakan kota akan
berbentuk bulat karena masih taraf awal
1. Pengertian Pusat Pertumbuhan pembentukan kota, amka kenampakan
a. Teori Christaller (tempat yang sentral) kota yang terbentuk hanya meliputi daerah
Teori ini menjelaskan bahwa tempat sentral yang sempit saja.
merupakan suatu titik simpul dari bentuk b. Stadium formatif (formative phase)
hexagonal atau segi enam. Bentuk ini sebenarnya 1) Perkembangan industri dan teknologi
merupakan hasil pengembangan dari bentuk mulai meluas termasuk sektor-sektor
lingkaran yang mengelilingi pusat kota. lain, seperti transportasi dan komunikasi,
Fungsi kota menurut Christaller dalam konsep perdagangan.
central - place teory adalah pusat aktivitas untuk 2) Makin majunya sektor industri, transportasi
melayani berbagai kebutuhan penduduk. dan perdagangan mengakibatkan makin
b. Teori kutub meluas dan kompleksnya keadaan pabrik
Teori ini menyatakan bahwa pembangunan di serta perumahan masyarakat kota.
manapun tidak terjadi secara serentak melainkan Biasanya daerah ini terletak disepanjang
dapat muncul di tempat-tempat tertentu yang jalur transportasi dan komunikasi.
dipengaruhi oleh faktor dominan, misalnya letak, c. Stadium modern (modern phase)
iklim, topografi, politik dan sosial ekonomi. 1) Ketampakan kota pada saat ini tidak
Dari pusat-pusat pertumbuhan itulah akan lagi sederhana, seperti ketampakan
terjadi proses penyebaran pembangunan ke pada tahap I atau ke-2. Namun jauh
wilayah yang lebih luas atau dapat dikatakan lebih kompleks, bahkan mulai timbul
bersifat sentrifugal. gejala-gejala penggabungan dengan
2. Karakteristik Pertumbuhan Kota pusat-pusat kegiatan yang lain, baik itu
Klasifikasi atas dasar ketampakan fisiknya menurut kota satelit maupun kota-kota lain yang
Houston J.M. didasarkan pada suatu asumsi bahwa berdekatan.
pertumbuhan suatu kota secara kronologis akan 2) Mulai saat ini usaha identifikasi ketampakan
tercermin dalam perkembangan fisiknya. Klasifikasi kotanya mengalami kesulitan, terutama
kota atas dasar karakteristik pertumbuhan fisiknya pada penentuan batas-batas fisik terluar
sebagai berikut. dari kota yang bersangkutan.
a. Stadium pembentukan inti kota (nuclear 3) Hal ini disebabkan adanya kenyataan
phase) bahwa persebaran sevice functions-nya
1) stadium ini merupakan tahap pembentukan telah masuk ke daerah-daerah pedesaan
Central Business Distric (CBD). Pada di sekitarnya.
masa ini baru dirintis pembangunan 4) Kota-kota besar di Indonesia mulai
gedung-gedung utama sebagai penggerak menunjukkan gejala-gejala tersebut. Hal
kegiatan yang ada dan yang baru mulai ini telah disadari oleh ahli-ahli perkotaan
meningkat. sehingga mulai dirumuskan suatu upaya
2) pada saat ini daerah yang mula mula pengembangan wilayah kota yang meliputi
terbentuk banyak ditandai dengan gedung- kota-kota kecil di sekitarnya, seperti
gedung yang berumur tua., bentuk klasik Konsep Jabotabek untuk pengembangan
serta pengelompokan fungsi kota yang wilayah kota Jakarta-Bogor-Tangerang-
termasuk penting. Bekasi.

Industri dan Persebarannya


10
A. Pengertian dan Penggolongan Industri yang dimaksud dengan industri adalah seluruh
kegiatan ekonomi yang mengolah bahan baku
1. Pengertian Industri dan/atau memanfaatkan sumber daya industri
Undang Undang Republik Indonesia No. 3 Tahun sehingga menghasilkan barang yang mempunyai
2014 tentang Perindustrian menyebutkan bahwa

132 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


nilai tambah atau manfaat lebih tinggi, termasuk a. Penggolongan industri menurut Departemen
jasa industri. Membahas industri, perlu diketahui Perindustrian dan Perdagangan
arti beberapa istilah. Sebagaimana tertera dalam Surat Keputusan
a. Kegiatan ekonomi adalah aktivitas manusia Menteri Perindustrian No. 19/M/Sk/1986,
yang berhubungan dengan pemenuhan penggolongan ini didasarkan atas cabang, jenis,
kebutuhan hidup yang bertujuan menghasilkan dan komoditi barang-barang industri serta
barang atau jasa. pembinaannya. Berdasarkan hal tersebut, industri
b. Bahan mentah adalah semua bahan yang didapat digolongkan menjadi empat macam.
dari sumber daya alam dan yang diperoleh dari 1) Industri kimia dasar (IKD).
usaha manusia untuk dimanfaatkan lebih 2) Industri mesin logam dasar (IMLD).
lanjut. Misalnya kapas untuk industri tekstil, 3) Aneka industri (AI).
batu kapur untuk industri semen. 4) Industri kecil (IK).
c. Bahan baku adalah bahan mentah yang diolah b. Penggolongan industri menurut Biro Pusat
atau tidak diolah yang dapat dimanfaatkan Statistik (BPS)
sebagai sarana produksi dalam industri. Penggolongan ini mengacu pada International
Misalnya, lembaran besi atau baja untuk Standard Industrial Classification Off All
industri pipa, kawat konstruksi jembatan, seng, Economic Activities (ISIC) yang telah disesuaikan
tiang telepon, benang adalah kapas yang telah dengan kondisi di Indonesia dengan nama
dipintal untuk industri garmen. Klasifikasi Lapangan Usaha Indonesia (KLUI).
d. Barang setengah jadi adalah bahan mentah Adapun dasar penggolongannya adalah jumlah
atau bahan baku yang telah mengalami satu tenaga kerja yang ada.
atau beberapa tahap proses industri yang c. Penggolongan industri berdasarkan lokasi
dapat diproses lebih lanjut menjadi barang (penempatan) unit usahanya
jadi. Misalnya, kain dibuat industri pakaian, Penggolongannya dapat dibedakan menjadi
kayu olahan untuk industri mebel dan kertas hal berikut.
untuk barang-barang cetakan. 1) Industri yang berorientasi pada pasar
e. Barang jadi adalah barang hasil industri yang (market oriented industri).
sudah siap pakai untuk konsumsi akhir ataupun 2) Industri yang berorientasi pada tenaga
siap pakai sebagai alat produksi. Misalnya, kerja (man power oriented industri).
industri pakaian, mebel, semen, dan bahan 3) Industri yang berorientasi bahan baku
bakar minyak. (raw oriented industri).
f. Kegiatan rancang bangun adalah kegiatan d. Penggolongan industri berdasarkan bahan
i n d u st r i ya n g b e r h u b u n ga n d e n ga n mentahnya
perencanaan pendirian industri atau pabrik 1) Industri agraris, yaitu industri yang
secara keseluruhan atau bagian-bagiannya. mengolah bahan mentahnya, baik langsung
g. Perekayasaan industri adalah kegiatan industri maupun tidak langsung dari hasil pertanian.
yang berhubungan dengan perancangan atau Misalnya, industri minyak goreng, kopi, teh,
pembuatan mesin atau peralatan pabrik dana gula, dan industri tekstil.
dalam peralatan industri lainnya. 2) Industri nonagraris, yaitu industri yang
h. Mengolah menjadi barang dengan nilai yang mengolah bahan mentahnya, baik
lebih tinggi untuk penggunaannya, maksudnya langsung maupun tidak langsung dari
adalah menjadikan barang itu lebih tinggi baik hasil tambang. Misalnya, industri semen,
secara ekonomi maupun pemanfaatannya. industri perminyakan, industri besi, dan
Termasuk dalam jenis ini adalah perusahaan baja.
yang melakukan kegiatan jasa industri dan e. Penggolongan industri berdasarkan tahapan
pekerjaan perakitan (asembling). proses produksinya
2. Penggolongan Industri di Indonesia 1) Industri hulu, yaitu industri yang
Banyak aspek yang dapat dipergunakan sebagai tahapannya produksinya mengolah
dasar untuk menggolongkan, mengelompokkan, bahan mentah atau bahan baku menjadi
atau mengklarifikasikan bidang industri. Oleh barang setengah jadi. Misalnya, industri
karena itu, penggolongan industri di Indonesia lembaran besi dan baja, industri lembaran
adalah sebagai berikut. karet, industri kayu olahan, industri kain
lembaran, dan industri kertas koran.

RINGKASAN MATERI 133


2) Industri hilir, yaitu industri yang tahapan 3) Industri fasilitatif, adalah industri yang
produksinya mengolah bahan setengah menjual jasa untuk keperluan orang lain.
jadi menjadi barang jadi. Misalnya, industri Contohnya, industri asuransi, pariwisata,
lembaran besi dan baja menjadi industri angkutan, dan konsultan.
pipa, seng, dan kawat. i. Jenis-jenis industri yang lain
f. Penggolongan industri berdasarkan hasil 1) Industri campuran, yaitu industri yang
produksinya membuat atau menghasilkan lebih dari
1) Industri berat, adalah industri yang satu macam barang karena hasilnya saling
menghasilkan mesin-mesin dan alat-alat diperlukan. Misalnya, industri semen dan
produksi. Misalnya, industri alat-alat industri kertas bungkus semen, industri
berat, industri mesin percetakan, industri mie instan, industri plastik, industri susu
transportasi. dan industri kaleng susu.
2) Industri ringan, adalah industri yang 2) Industri trafik, yaitu industri yang seluruh
menghasilkan barang jadi yang langsung bahan mentahnya diperoleh dari impor
dipakai masyarakat. Misalnya, industri karena bahan bakunya tidak tersedia
bahan makanan dan minuman, industri atau belum dihasilkan di dalam negeri.
tekstil, industri obat-obatan, dan industri Misalnya, industri wool, industri minuman
barang-barang kerajinan. bir, dan anggur.
g. Penggolongan industri berdasarkan asal 3) Industri konfeksi, yaitu industri yang
modalnya membuat pakaian jadi. Misalnya, pakaian
1) Industri PMDN, yaitu industri yang seluruh jaket kulit, kemeja, dan celana.
asal modalnya dari penanaman modal 4) Industri perakitan atau asembling, yaitu
dalam negeri oleh para pengusaha swasta industri yang aktivitasnya melakukan
nasional atau oleh pemerintah. perakitan atau penyetelan mesin-mesin
2) Industri PMA, yaitu industri yang seluruh atau onderdil-onderdil, untuk mewujudkan
asal modalnya dari penanaman modal barang jadi. Misalnya, industri kendaraan
asing. bermotor dan mesin-mesin pabrik.
h. Penggolongan industri berdasarkan terdapatnya
bahan baku industri B. Faktor Lokasi Industri dan Syarat-Syaratnya
Pembagiannya dapat dibedakan sebagai Berdasarkan Orientasi Lokasi Bahan Baku, Tenaga
berikut. Kerja, Pasar, dan Biaya Angkutan
1) Industri ekstraktif, adalah industri yang
1. Faktor Lokasi Industri
bahan bakunya diperoleh langsung dari
Faktor-faktor untuk menentukan lokasi suatu
alam, seperti pertanian, perikanan,
industri sebagai berikut.
kehutanan, dan pertambangan.
a. Karena sifatnya, maka di dalam membangun
Industri ekstraktif dibedakan menjadi
suatu industri ada yang berorientasi pada lokasi
dua, yaitu:
bahan baku.
a) Industri reproduktif adalah industri
b. Industri yang lokasinya berorientasi pada
yang bahan bakunya diperoleh dari
tenaga kerja. Industri semacam ini biasanya
alam, namun selalu menggantinya
bersifat padat karya.
dengan yang bau. Contohnya, industri
c. Industri yang lokasinya berorientasi pada
pertanian dan perkebunan.
daerah pemasaran.
b) Industri manufaktur, adalah industri
d. Industri yang lokasinya berorientasi pada biaya
yang mengolah bahan baku dan
angkutan.
menghasilkan barang keperluan sehari-
2. Syarat-Syarat Berdirinya Suatu Industri
hari atau digunakan oleh industri lain.
a. Tersedia bahan mentah atau bahan baku yang
Contohnya, adalah industri pangan.
cukup
2) Industri nonekstraktif, adalah industri yang
b. Tersedia tenaga kerja baik tenaga ahli maupun
bahan bakunya diperoleh dari tempat lain
tenaga di bidang produksi
atau industri lain. Contohnya, industri
c. Tersedia pasar (konsumen) baik di dalam negeri
pakaian atau garmen.
maupun diluar negeri

134 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


d. Tersedianya modal usaha 4. Mengkaji Dampak Positif dan Negatif Pembangunan
e. Tersedianya jaringan lalu lintas dan komunikasi Industri
yang memadai a. Dampak positif pembangunan industri
f. Stabilitas politik yang mantap Pembangunan industri memberikan dampak
g. A d a n y a ke m a u a n ke r j a ke r a s b a g i yang menguntungkan, antara lain:
penduduknya. 1) terbukanya lapangan kerja,
2) terpenuhinya berbagai kebutuhan
Teori lokasi Weber masyarakat,
Lokasi untuk sebuah industri harus dipilih di tempat 3) pendapatan masyarakat/kesejahteraan
yang risiko biaya atau ongkos-ongkosnya paling meningkat,
minimal 4) menghemat devisa negara,
3. Faktor Pendukung dan Penghambat Pembangunan 5) mendorong untuk berpikir maju bagi
Industri masyarakat,
a. Faktor pendukung pembangunan industri 6) terbukanya usaha-usaha lain di luar bidang
Beberapa faktor yang menjadi pendukung industri,
pembangunan industri di Indonesia sebagai 7) penundaan usia nikah.
berikut. b. Dampak negatif pembangunan industri
1) Indonesia kaya bahan mentah. Pembangunan industri juga memberikan
2) L e t a k g e o g ra f i s I n d o n e s i a ya n g dampak yang merugikan, antara lain:
menguntungkan. 1) terjadi pencemaran lingkungan,
3) Tersedia pasar di dalam negeri yang 2) konsumerisme,
banyak. 3) hilangnya kepribadian masyarakat,
4) Jumlah tenaga kerja tersedia cukup 4) terjadinya peralihan mata pencaharian,
banyak. 5) terjadinya urbanisasi di kota-kota.
5) Tersedia berbagai sarana maupun
prasarana untuk industri. C. Persebaran Industri
6) Tersedia sumber tenaga listrik yang
cukup. 1. Wilayah Pusat Pertumbuhan Industri
7) Iklim usaha yang menguntungkan untuk Wilayah Pusat Pertumbuhan Industri (WPPI) diartikan
orientasi kegiatan industri. sebagai suatu bentangan alami terdiri atas beberapa
8) Banyak melakukan berbagai kerja sama daerah yang memiliki potensi untuk tumbuh dan
dengan negara-negara lain dalam hal berkembangnya kegiatan industri dan mempunyai
keterkaitan ekonomi yang bersifat dinamis karena
permodalan, alih teknologi dan lain-
didukung sistem perhubungan yang mantap. Adapun
lain.
zona industri dapat diartikan sebagai wilayah
9) K e b i j a k a n p e m e r i n t a h y a n g
yang mempunyai daya ikat spasial dalam kegiatan
menguntungkan.
ekonomi pada umumnya dan kegiatan industri pada
b. Faktor penghambat pembangunan industri di
khususnya dalam batasan jarak tertentu.
Indonesia
2. Kawasan Industri dan Kawasan Berikat
Dalam proses industri dirasakan pula adanya
a. Kawasan industri
hambatan-hambatan, sebagai berikut.
1) Pengertian kawasan industri
1) Penguasaan teknologi yang masih
Dalam rangka mempercepat pertumbuhan
kurang.
industri, baik untuk memenuhi kebutuhan
2) Modal yang dimiliki masih relatif kecil. baik dalam negeri maupun untuk ekspor
3) Sarana dan prasarana yang dibutuhkan dipandang perlu mengatur pengusahaan
belum tersedia merata di seluruh kawasan industri secara produktif dan
Indonesia. efisien. Menurut UU No. 3 Tahun 2014
4) Mutu barang yang dihasilkan masih kalah tentang Perindustrian, kawasan industri
bersaing dengan negara-negara lain. adalah kawasan tempat pemusatan
5) Promosi di pasar internasional masih kegiatan industri pengolahan yang
sangat sedikit dilakukan. dilengkapi dengan prasarana, dan
6) Jenis-jenis barang tertentu bahan bakunya prasarana penunjang yang dikembangkan
masih sangat bergantung pada negara dan dikelola oleh perusahaan kawasan
lain. industri.

RINGKASAN MATERI 135


Perusahaan kawasan industri adalah 2) Menurut Peraturan Menteri keuangan
perusahaan yang merupakan badan Republik Indonesia Nomor 147/PMK
hukum yang didirikan menurut hukum 04/2011 tentang kawasan industri berikat
Indonesia dan berkedudukan di Indonesia adalah tempat penimbunan berikat untuk
yang mengelola kawasan industri. Contoh- menimbun barang impor dan/atau barang
contoh kawasan industri di Indonesia berasal dari tempat lain dalam daerah
adalah kawasan industri Pulau Batam di pabean guna diolah atau digabungkan
Riau, Pulau Gadung di Jakarta, Rungkut yang hasilnya terutama untuk diekspor.
di Surabaya, Tugu, Terboyo dan Guna 3) Pabean adalah suatu instansi atau
Mekar di Semarang, serta Cilacap di Jawa jawatan yang mengawasi, memungut,
Tengah. dan mengurus bea masuk (impor) dan
2) Tujuan pembangunan kawasan industri, bea (ekspor), baik melalui darat, laut,
yaitu: maupun udara.
a) m e m p e r c e p a t p e r t u m b u h a n 4) P e n g u a s a a n k a w a s a n b e r i k a t
industri, diselenggaakan oleh Badan Usaha Milik
b) memberikan kemudahan bagi kegiatan Negara berbentuk persero yang khusus
industri, dibentuk untuk maksud tertentu.
c) mendororng kegiatan industri untuk 5) Ketentuan mengenai pemasukan dan
berlokasi di kawasan industri, pengeluaran barang-barang serta
d) menyedikan fasilitas lahan industri pemindahan barang ke dan dari kawasan
yang berwawasan lingkungan. berikat baik untuk tujuan ekspor maupun
3) Bentuk perusahaan kawasan industri impor dari dan ke daerah pabean
a) Badan Usaha Milik Negara (BUMN) atau Indonesia lainnya ditetapkan oleh Menteri
Badan Usaha Milik Daerah (BUMD). Perindustrian dan Perdagangan, Menteri
b) Koperasi. Keuangan, dan Gubernur Bank Indonesia
c) Perusahaan swasta nasional. secara bersama atau sendiri-sendiri
d) Perusahaan dalam bentuk Penanaman sesuai dengan bidang tugasnya masing-
Modal Asing (PMA). masing.
e) Perusahaan patungan antarbadan 6) Pengusaha kawasan berikat dilarang
usaha. melakukan kegiatan pengolahan dan
4) Fasilitas kawasan industri perdagangan barang yang berada dalam
a) penyediaan lahan industri atau penguasaannya, baik langsung maupun
bangunan industri standar untuk tidak langsung, untuk kepentingan badan
diserahkan atau dijual, usahanya. Pengusaha kawasan berikat
b) areal pergudangan, tidak bertanggug jawab atas mutu hal-hal
c) terminal atau tempat penitipan peti lain mengenai barang hasil pengolahan
kemas, termasuk pengemasan yang dilakukan
d) keamanan yang memadai, oleh perusahaan di kawasan tersebut.
e) pusat pelayanan kesehatan, 7) Contoh kawasan berikat di Indonesia,
f) fasilitas jalan lingkungan, seperti Tanjung Emas Ekspor Processing
g) tempat parkir yang luas, Zone (TEPZ) yang belokasi di sekitar
h) jaringan listrik, pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jawa
i) jaringan air bersih, Tengah dan Kawasan Berikat Nusantara
j) jaringan telepon, (KBN) di Jakara.
k) fasilitas pengolahan air limbah
terpadu.
b. Kawasan berikat (bonded zone)
1) Pengembangan perdagangan luar
negeri dan dalam negeri dalam rangka
meningkatkan kegiatan ekonomi dipandang
perlu untuk mengadakan pengaturan di
bidang kawasan berikat.

136 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


RINGKASAN MATERI
STRATEGI SUKSES

SBMPTN
SOSHUM
1. ZAMAN PRASEJARAH DI INDONESIA 6. PERKEMBANGAN KOLONIALISME
2. PERADABAN KUNO DAN IMPERIALISME BARAT
3. PERKEMBANGAN PENGARUH 7. PERKEMBANGAN BERBAGAI PAHAM
HINDU-BUDDHA DI INDONESIA BARU
4. PERKEMBANGAN ISLAM DI 8. KEMERDEKAAN INDONESIA
INDONESIA 9. PERKEMBANGAN SETELAH PERANG
5. PERISTIWA PENTING DI EROPA- DUNIA II
AMERIKA DAN PENGARUHNYA

EKONOMI
1 Zaman Prasejarah di Indonesia

A. Ilmu Pengetahuan Pendukung Sejarah 4. Neozoikum atau Kainozoikum (zaman hidup baru),
pada zaman ini kehidupan mulai berkembang
1. Paleontologi, yaitu ilmu pengetahuan yang dengan pesat. Zaman ini dibagi menjadi zaman
mempelajari tentang sisa-sisa manusia, hewan, tersier dan kuarter.
dan tumbuhan yang telah membatu dan tinggal a. Pada zaman tersier, binatang reptil mulai
bekas-bekasnya yang membuktikan tentang adanya punah dan mamalia berkembang pesat dan
kehidupan manusia purba. Atau paleontologi = kera mulai berkembang.
ilmu tentang fosil. b. Zaman kuarter, pada zaman ini mulai ada
2. Palaeo antropologi, yaitu ilmu antropologi yang kehidupan manusia. Zaman ini dibagi menjadi
mempelajari asal-usul terjadinya dan perkembangan zaman Plestosin (zaman diluvium 600.000–
makhluk manusia dengan obyek penyelidikan berupa 20.000 tahun) dan zaman Holosin (zaman
fosil (sisa-sisa tubuh) manusia purba, yang tersimpan aluvium).
dalam lapisan bumi dan harus didapati oleh peneliti
dengan berbagai metode penggalian.
3. Antropolgi budaya, yaitu ilmu pengetahuan tentang C. Ciri Zaman Prasejarah Indonesia
peradaban manusia dari bentuk yang paling 1. Zaman Batu
sederhana sampai tingkat yang lebih maju. Zaman ini terbagi menjadi empat zaman, keempatnya
4. Arkeologi atau ilmu kepurbakalaan, yaitu ilmu tercantum berikut ini.
pengetahuan yang mempelajari peninggalan- a. Palaeolithikum (zaman batu tua)
peninggalan sejarah dan purbakala untuk menyusun Pada zaman ini, alat-alat terbuat dari batu yang
kembali kehidupan manusia dalam masyarakat masih kasar dan belum dihaluskan. Contoh
masa lalu. alat-alat tersebut di urutkan berikut ini.
5. Filologi, yaitu ilmu perbandingan bahasa. 1) Kapak genggam, banyak ditemukan di
6. Geologi, yaitu ilmu pengetahuan yang mempelajari daerah Pacitan. Alat ini biasanya disebut
tentang lapisan bumi serta perbatuan, sehingga kita “chopper” (alat penetak/pemotong).
dapat mengetahui umur dari fosil yang terdapat 2) Alat-alat dari tulang binatang atau tanduk
dalam lapisan bumi. Fosil adalah benda-benda organik rusa: alat penusuk (belati), ujung tombak
yang telah membatu karena proses kimiawi. bergerigi.
3) Flakes, yaitu alat-alat kecil yang terbuat
B. Pembagian Zaman Sejarah Berdasarkan dari batu chalcedon,yang dapat digunakan
Geologi untuk mengupas makanan.
1. Archaikum (zaman yang tertua), pada zaman ini Alat-alat dari tulang dan flakes, termasuk hasil
bumi masih dalam proses pembentukan dan belum kebudayaan Ngandong. Kegunaan alat-alat ini
ada tanda-tanda kehidupan, kira-kira berumur pada umumnya untuk berburu, menangkap
2500 juta tahun. ikan, mengumpulkan ubi, dan buah-buahan.
2. Palaeozoikum (zaman hidup tua), umur zaman 1) Berdasarkan daerah penemuannya,
ini kira-kira 340 juta tahun. Pada masa ini mulai maka alat-alat kebudayaan Paleolithikum
ada tanda kehidupan, seperti mikroorganisme, tersebut dapat dikelompokan menjadi:
binatang tak bertulang punggung, beberapa jenis 2) Kebudayaan Pacitan dan Ngandong
ikan, amfibi, dan reptil. 3) Manusia pendukung kebudayaan
3. Mesozoikum (zaman hidup pertengahan), disebut 4) Pacitan: Pithecanthropus dan
juga zaman sekunder. Umurnya kira-kira 140 juta 5) Ngandong: Homo Wajakensis dan Homo
tahun. Zaman ini sering disebut zaman reptil karena soloensis.
banyak ditemukan hewan jenis reptil: dinosaurus, b. Mesolithikum (zaman batu tengah)
atlantosaurus. Ciri zaman mesolithikum:
1) alat-alat pada zaman ini hampir sama
dengan zaman palaeolithikum,

138 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2) ditemukannya bukit-bukit kerang dipinggir 3) Kapak lonjong, banyak ditemukan di
pantai yang disebut “kjoken modinger” Papua, Seram, Gorong, Tanimbar, Leti,
(sampah dapur). Kjoken = dapur, moding Minahasa, dan Serawak.
= sampah), 4) Perhiasan (gelang dan kalung dari batu
3) alat-alat zaman mesolithikum: indah), ditemukan di Jawa.
a) kapak genggam (peble), 5) Pakaian (dari kulit kayu).
b) kapak pendek (hache courte), 6) Tembikar (periuk belanga), ditemukan di
c) pipisan (batu-batu penggiling), daerah Sumatra, Jawa, Melolo(Sumba).
d) kapak-kapak tersebut terbuat dari 7) Manusia pendukung kebudayaan
batu kali yang dibelah, neolithikum adalah bangsa Austronesia
e) alat-alat di atas banyak ditemukan di (Austria) dan Austro-Asia (Khmer-
daerah Sumatera, Jawa, Kalimantan, Indochina).
Sulawesi dan Flores. d. Megalithikum (zaman batu besar )
4) alat-alat kebudayaan mesolithikum yang Hasil kebudayaan zaman megalithikum sebagai
ditemukan di gua-gua yang disebut “abris berikut.
sous roche” Adapun alat-alat tersebut 1) Menhir, adalah tugu batu yang didirikan
adalah: sebagai tempat pemujaan untuk
a) flakes (alat serpih), yaitu alat-alat kecil memperingati arwah nenek moyang.
yang terbuat dari batu dan berguna 2) Dolmen, adalah meja batu, merupakan
untuk mengupas makanan, tempat sesaji dan pemujaan kepada roh
b) ujung mata panah, nenek moyang, yang digunakan untuk
c) batu penggilingan (pipisan), kuburan.
d) kapak, 3) Sarchopagus atau keranda, bentuknya
e) alat-alat dari tulang dan tanduk rusa, seperti lesung yang mempunyai tutup.
f) alat-alat ini ditemukan di Gua Lawa 4) Kubur batu/peti mati yang terbuat dari
Sampung, Jawa Timur (Istilahnya: batu besar yang masing-masing papan
Sampung Bone culture = kebudayaan batunya lepas satu sama lain.
Sampung terbuat dari tulang) 5) Punden berundak-undak, bangunan tempat
Tiga bagian penting Kebudayaan mesolithikum, pemujaan yang tersusun bertingkat-
yaitu: tingkat.
1) peble culture (alat kebudayaan kapak 2. Zaman Logam
geng gam) didapatkan di kjokken Zaman ini terbagi menjadi dua zaman, yaitu zaman
modinger, perunggu dan zaman besi.
2) bone culture, (alat kebudayaan dari a. Zaman perunggu
tulang), Hasil kebudayaan perunggu yang ditemukan
3) flakes culture, (kebudayaan alat serpih) di Indonesia disebutkan berikut ini.
didapatkan di abris sous roche, 1) Kapak corong (kapak perunggu), banyak
4) manusia pendukung kebudayaan ditemukan di Sumatra Selatan, Jawa,
Mesolithikum adalah bangsa Papua- Bali, Sulawesi dan Kepulauan Selayar
Melanosoid. dan Papua. Kegunaannya sebagi alat
c. Neolithikum (zaman batu muda) perkakas.
Pada zaman ini alat-alat terbuat dari batu yang 2) Nekara perunggu (roko), berbentuk seperti
sudah dihaluskan. dandang. Banyak ditemukan di daerah
Contoh alat tersebut disebutkan berikut ini. Sumatra, Jawa, Bali, Sumbawa, Roti, Leti,
1) Kapak persegi, misalnya: beliung, pacul dan Selayar, dan Kep. Kei. Kegunaan untuk
torah untuk mengerjakan kayu. Ditemukan acara keagamaan dan mas kawin.
di Sumatra, Jawa, bali, Nusa Tenggara, 3) Bejana perunggu, bentuknya mirip gitar
Maluku, Sulawesi, dan Kalimantan. Spanyol tetapi tanpa tangkai. Hanya
2) Kapak bahu, sama seperti kapak ditemukan di Madura dan Sumatra.
persegi,hanya di bagian yang diikatkan 4) Arca-arca perunggu, banyak ditemukan di
pada tangkainya diberi leher. Hanya di Bangkinang (Riau), Lumajang (Jatim) dan
temukan di Minahasa. Bogor (Jabar).

RINGKASAN MATERI 139


5) Perhiasan: gelang, anting-anting, kalung 3. Zaman Perundagian
dan cincin. Ciri zaman ini disebutkan berikut ini.
Kebudayaan perunggu sering disebut juga sebagai a. Manusia telah pandai membuat alat-alat
kebudayaan Dongson-Tonkin, Tiongkok karena dari logam dengan keterampilandan keahlian
di sanalah pusat kebudayaan Perunggu. khusus.
b. Zaman Besi b. Teknik pembuatan benda dari logam disebut
Pada masa ini, manusia telah dapat melebur a cire perdue, yaitu dibuat model cetakannya
besi untuk dituang menjadi alat-alat yang dulu dari lilin yang ditutup dengan tanah
dibutuhkan. Pada masa ini di Indonesia tidak liat, kemudian dipanaskan sehingga lilinnya
banyak ditemukan alat-alat yang terbuat dari mencair. Setelah itu, dituangkan logamnya.
besi. c. Tingkat perekonomian masyarakat telah
Alat-alat yang ditemukan adalah: mencapai kemakmuran.
1) mata kapak, yang dikaitkan pada tangkai d. Sudah mengenal bersawah.
dari kayu, berfungsi untuk membelah e. Alat-alat yang dihasilkan: kapak corong, nekara,
kayu, pisau, tajak, dan alat pertanian dari logam.
2) mata sabit, digunakan untuk menyabit f. Telah mencapai taraf perkembangan sosial
tumbuh-tumbuhan, ekonomi yang mantap.
3) mata pisau, 4. Manusia Purba Di Indonesia
4) mata pedang, Penelitian manusia purba di Indonesia dilakukan
5) cangkul, dan lain-lain. oleh para ahli berikut ini.
Jenis-jenis benda tersebut banyak ditemukan a. Eugene Dubois
di Gunung Kidul (Yogyakarta), Bogor, Besuki, Dia adalah yang pertama kali tertarik meneliti
dan Punung (Jawa Timur). manusia purba di Indonesia setelah mendapat
kiriman sebuah tengkorak dari B.D. von
D. Kehidupan Masyarakat Prasejarah Reitschoten yang menemukan tengkorak di
Wajak, Tulung Agung.
1. Food Gathering 1) Fosil itu dinamai homo wajakensis,
Zaman ini hampir bersamaan dengan zaman batu termasuk dalam jenis homo sapien
tua (palaeolithikum) dan zaman batu tengah (manusia yang sudah berpikir maju)
(mesolithikum) 2) Fosil lain yang ditemukan adalah:
Ciri zaman ini sebagai berikut. Pithecanthropus erectus (pehitecos = kera,
a. Mata pencaharian berburu dan mengumpulkan antropus = manusia, erectus = berjalan
makanan. tegak) ditemukan di daerah Trinil, pinggir
b. Nomaden, yaitu Hidup berpindah-pindah dan Bengawan Solo, dekat Ngawi, tahun 1891.
belum menetap. Penemuan ini sangat menggemparkan
c. Tempat tinggalnya: gua-gua. dunia ilmu pengetahuan.
d. Alat-alat yang digunakan terbuat dari batu kali (a) Pithecanthropus majokertensis,
yang masih kasar, tulang dan tanduk rusa. ditemukan di daerah Mojokerto
2. Food Producing (b) Pithecanthropus soloensis, ditemukan
Zaman bercocok tanam ini bersamaan dengan di daerah Solo
zaman neolithikum (zaman batu muda) dan zaman b. G.H.R von Koeningswald
megalithikum (zaman batu besar). Berikut hasil penemuan beliau.
Ciri zaman ini tercantum berikut ini. 1) Fosil tengkorak di Ngandong, Blora
a. Telah mulai menetap. 2) Tahun 1936, ditemukan tengkorak anak
b. Pandai membuat rumah sebagi tempat di Perning, Mojokerto.
tinggal. 3) Tahun 1937–1941 ditemukan tengkorak
c. Cara menghasilkan makanan dengan bercocok tulang dan rahang homo erectus dan
tanam atau berhuma. meganthropus paleojavanicus di Sangiran,
d. Mulai terbentuk kelompok-kelompok Solo.
masyarakat. c. Penemuan lain tentang manusia purba
e. Alat-alat terbuat dari kayu, tanduk, tulang, Ditemukan tengkorak, rahang, tulang pinggul
bambu,tanah liat dan batu. dan tulang paha manusia meganthropus, Homo
f. Alat-alatnya sudah diupam/diasah.

140 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


erectus dan Homo Sapien di lokasi Sangiran, E. Corak Kehidupan Prasejarah Indonesia dan
Sambung Macan (Sragen),Trinil, Ngandong, Hasil Budayanya
dan Patiayam (Kudus).
d. Penelitian tentang manusia Purba oleh bangsa Hasil kebudayaan manusia prasejarah untuk
Indonesia dimulai pada tahun 1952 yang mempertahankan dan memperbaiki pola hidupnya
dipimpin oleh Prof. DR. T. Jacob dari UGM, menghasilkan dua bentuk budaya, yaitu bentuk budaya
di daerah Sangiran dan sepanjang aliran yang bersifat spiritual dan bentuk budaya yang bersifat
Bengawan Solo. material.
1) Fosil manusia purba yang ditemukan di 1. Masyarakat Prasejarah mempunyai Kepercayaan
Asia, Eropa, dan Australia disebutkan pada Kekuatan Gaib
sebagai berikut. Masyarakat prasejarah mempunyai kepercayaan
a) Semuanya jenis Homo yang sudah pada kekuatan gaib dinamisme dan animisme:
maju: Serawak (Malaysia Timur), a. Dinamisme, yaitu kepercayaan terhadap bneda-
Tabon (Filipina), dan Tiongkok. benda yang dianggap mempunyai kekuatan
b) Fosil yang ditemukan di Tiongkok gaib. Misalnya: batu dan keris
oleh Dr. Davidson Black, dinamai b. Animisme, yaitu kepercayaan terhadap roh
sinanthropus pekinensis. nenek moyang mereka yang bersemayam
c) Fosil yang ditemukan di Neanderthal, dalam batu-batu besar, gunung, pohon besar.
dekat Duseldorf, Jerman yang dinamai Roh tersebut dinamakan Hyang.
homo neaderthalensis. 2. Pola Kehidupan Manusia Prasejarah
d) Menurut Dobois, bangsa asli Pola kehidupan manusia prasejarah diuraikan
Australia termasuk Homo wajakensis, berikut.
sehingga ia berkesimpulan homo a. Bersifat nomaden (hidup berpindah-pindah),
wajakensis termasuk golongan bangsa yaitu pola kehidupannya belum menetap
Australoid. dan berkelompok di suatu tempat serta,
2) Jenis-jenis manusia purba yang ditemukan mata pencahariannya berburu dan masih
di Indonesia ada tiga jenis. mengumpulkan makanan.
a) Meganthropus b. Bersifat Permanen (menetap), yaitu pola
(1) Hidup antara 2 s/d 1 juta tahun kehidupannya sudah terorganisir dan
yang lalu. berkelompok serta menetap di suatu tempat,
(2) Badannya tegak. mata pencahariannya bercocok tanam. Mulai
(3) Hidup mengumpulkan makanan. mengenal norma adat, yang bersumber pada
(4) Makanannya tumnuhan. kebiasaan-kebiasaan
(5) Rahangnya kuat. 3. Sistem Bercocok Tanam/Pertanian
b) Pithecanthropus a. Mereka mulai menggunakan pacul dan bajak
(1) Hidup antara 2 s/d 1 juta tahun sebagai alat bercocok tanam.
yang lalu. b. Menggunakan hewan sapi dan kerbau untuk
(2) Hidup berkelompok. membajak sawah.
(3) Hidungnya lebar dengan tulang c. Sistem huma untuk menanam padi.
pipi yang kuat dan menonjol. d. Belum dikenal sistem pemupukan.
(4) Mengumpulkan makanan dan 4. Pelayaran
berburu. Dalam pelayaran manusia prasejarah sudah mengenal
(5) M a k a n a n n y a d a g i n g d a n arah mata angin dan mengetahui posisi bintang
tumbuhan. sebagai penentu arah (kompas).
c) Ciri jenis Homo 5. Bahasa
(1) Hidup antara 25.000 s/d 40.000 a. Menurut hasil penelitian Prof. Dr. H. Kern,
tahun yang lalu. bahasa yang digunakan termasuk rumpun
(2) Muka dan hidung lebar. bahasa Austronesia, yaitu bahasa Indonesia,
(3) Dahi masih menonjol. Polinesia, Melanesia, dan Mikronesia.
(4) Tarap kehidupannya lebih b. Terjadinya perbedaan bahasa antar daerah
maju dibanding manusia karena pengaruh faktor geografis dan
sebelumnya. perkembangan bahasa.

RINGKASAN MATERI 141


Peradaban Kuno
2
A. Pusat Peradaban Kuno di Asia dan Afrika c. Konsep kepercayaan
1) Agama Hindu
1. Peradaban Lembah Sungai Indus a) Kepercayaan bangsa Arya adalah
a. Letak geografis Hindu
1) Di sebelah utara berbatasan dengan China b) Kitab sucinya Weda
yang dibatasi Gunung Himalaya. c) Dewa Terpenting agama Hindu
2) Selatan berbatasan dengan Srilanka yang adalah:
dibatasi oleh Samudra Indonesia. (1) Brahma, dewa pencipta alam
3) Barat berbatasan dengan Pakistan. (2) Wisynu, dewa pemelihara alam
4) Timur berbatasan dengan Myanmar dan (3) Syiwa, dewa perusak alam
Bangladesh. d) Falsafah Hindu, yaitu “uppanisad”
b. Peradaban Sungai Indus (2500 SM) pada intinya membahas hubungan
1) Kebudayaan kuno India ditemukan di kota antara brahman dan atman. Brahman
tertua India, yaitu daerah Mohenjodaro sumber kesucian dan kebersihan,
dan Harappa. sedangkan atman adalah manusia.
2) Penduduk Mohenjodaro & Harappa adalah 2) Agama Buddha
bangsa Dravida. (1) L a h i r n y a a g a m a B u d d h a
3) Mohenjodaro dan Harappa merupakan merupakan reaksi terhadap
kota tua yang dibangun berdasarkan: agama Hindu, yang dipelopori
perencanaan yang sudah maju. oleh Sidharta Gautama (566–
4) Rumah-rumah terbuat dari batu-bata. 486 SM), anak Shidodana, Raja
5) Jalan raya lurus dan lebar. Kapilawastu Nepal.
6) Saluran air bagus. (2) Agama Buddha berkembang pesat
7) Terdapat hubungan dagang antara pada masa Raja Asyoka (3 SM)
Mohenjodaro dan Harappa dengan hingga menyebar ke Srilanka,
Sumeria. Tiongkok, Jepang, Thailand,
Pada abad 16 SM, bangsa Arya (pengembara) Kamboja, dan Indonesia.
datang ke India secara bergelombang dan d. Kesusastraan
menetap di dataran rendah Sungai Gangga Kesusatraan India yang terkenal adalah kisah
dan Sungai Yamuna. Mahabrata dan Ramayana, yang berisi tentang
Akibat kedatangan bangsa Arya, maka penduduk perang antara Pandawa dan Kurawa.
asli menjadi golongan manusia yang paling 2. Peradaban Lembah Sungai Gangga
rendah, yaitu kasta syudra. Pembagian kasta a. Pusat peradaban
oleh bangsa Arya dimaksudkan supaya tidak Lembah Sungai Gangga terletak antara
terjadi percampuran antara penduduk asli Pegunungan Himalaya dan Pegunungan Windya-
dan bangsa Arya. Kedna. Sungai itu bermata air di Pegunungan
Kasta dibagi menjadi 4 srata yaitu: Himalaya dan mengalir melalui kota-kota besar,
1) kasta brahmana, para pendeta, seperti Delhi, Agra, Allahabad, Patna, Benares
2) kasta ksatrya, raja dan tentara (Arya), melalui wilayah Bangladesh dan bermuara
3) kasta waisya, pedagang dan penguasa, di Teluk Benggala. Sungai Gangga bertemu
4) kasta syudra, buruh dan petani. dengan Sungai Kwen Lun. Dengan keadaan
Selain itu, terdapat juga golongan paria, yaitu alam seperti ini tidak heran bila Lembah Sungai
golongan tanpa kasta yang sangat hina dan Gangga sangat subur.
menyedihkan. Pendukung peradaban Lembah Sungai Gangga
adalah bangsa Aria yang termasuk bangsa Indo-
German. Mereka datang dari daerah Kaukasus

142 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


dan menyebar ke arah timur. Bangsa Aria Agama Buddha muncul ketika beberapa
memasuki wilayah India antara tahun 2000– golongan menolak dan menentang pendapat
1500 SM, melalui celah Kaiber di Pegunungan kaum brahmana. Golongan ini dipimpin oleh
Himalaya. Mereka adalah bangsa peternak Sidharta Gautama (531 SM).
dengan kehidupannya terus mengembara. Sidharta Gautama adalah putra mahkota dari
Namun, setelah berhasil mengalahkan bangsa Kerajaan Kapilawastu (suku Sakia). Ia termasuk
Dravida di Lembah Sungai Shindu dan menguasai kasta ksatria. Setelah kurang lebih tujuh tahun
daerah yang subur, mereka akhirnya bercocok mengalami berbagai cobaan berat, penyesalan
tanam dan hidup menetap. Selanjutnya, mereka dan penderitaan, akhirnya ia mendapatkan
menduduki Lembah Sungai Gangga dan terus sinar terang di hati sanubarinya dan menjadilah
mengembangkan kebudayaannya. Sidharta Gautama Sang Buddha (artinya Yang
Pada dasarnya, peradaban dan kehidupan Disinari).
bangsa Hindu telah tercantum dalam kitab Pertama kali Sang Buddha berkhutbah di
suci Weda (Weda berarti pengetahuan), juga Taman Rusa (Benares). Agama Buddha tidak
dalam Kitab Brahmana dari Upanisad. Ketiga mengakui kesucian Kitab Weda dan tidak
kitab itu menjadi dasar kehidupan orang-orang mengakui aturan pembagian kasta di dalam
Hindu. masyarakat. Oleh karena itu, ajaran agama
Kitab suci Weda merupakan kumpulan dari Buddha sangat menarik bagi golongan kasta
hasil pemikiran para pendeta (resi). Pemikiran- rendah. Kitab suci agama Buddha bernama
pemikiran para pendeta (resi) itu dibukukan Tripitaka (Tipitaka).
oleh Resi Wiyasa. b. Pemerintahan
Empat bagian Kitab Weda sebagai berikut. Kerajaan Gupta didirikan oleh Raja Candragupta I
1) Reg-Weda, berisi syair-syair pemujaan (320–330 M) dengan pusatnya di Lembah Sungai
kepada dewa-dewa. Gangga. Kerajaan Gupta mencapai masa yang
2) Sama-Weda, memuat nyanyian-nyanyian paling gemilang ketika Raja Samudra Gupta
yang dipergunakan untuk memuja dewa- (cucu Candragupta I) berkuasa. Ia menetap di
dewa. Kota Ayodhia sebagai ibu kota kerajaannya.
3) Yayur-Weda, memuat bacaan-bacaan yang Raja Samudragupta digantikan oleh anaknya
diperlukan untuk keselamatan. yang bernama Candragupta II (375–415 M).
4) Atharwa-Weda, memuat ilmu sihir untuk Candragupta II terkenal sebagai Wikramaditiya.
menghilangkan marabahaya. Pada masa pemerintahan Candragupta II terkenal
Keempat buku itu ditulis pada tahun 550 SM seorang pujangga yang bernama Kalidasa dengan
dalam bahasa Sanskerta. karangannya berjudul Syakuntala.
Ajaran agama Hindu memuja banyak dewa Setelah meninggalnya Candragupta II, Kerajaan
(polytheisme). Dewa utama yang dipuja dalam Gupta mulai mundur. Bahkan, berbagai suku
agama Hindu adalah Dewa Brahma sebagai bangsa dari Asia Tengah melancarkan serangan
pencipta, Dewa Wisnu sebagai pemelihara terhadap Kerajaan Gupta. Maka hampir dua
atau pelindung, Dewa Siwa sebaga pelebur abad, India mengalami masa kegelapan dan
(pembinasa/penghancur). Di samping itu, juga baru pada abad ke-7 M tampil seorang raja
dipuja dewa-dewa, seperti Dewi Saraswati (Dewi kuat yang bernama Harshawardana.
Kesenian), Dewi Sri (Dewi Kesuburan), Dewa Ibu kota kerajaan Harsa adalah Kanay.
Baruna (Dewa Laut), Dewa Bayu (Dewa Angin), Pujangga yang terkenal di masa kekuasaan
Dewa Agni (Dewa Api), dan lain-lain. Harshawardana bernama pujangga Bana dengan
Umat Hindu yang ada di India berziarah ke buku karangannya berjudul Harshacarita.
tempat-tempat suci, seperti Kota Benares, yaitu Setelah masa pemerintahan Raja Harshawardana
sebuah kota yang dianggap sebagai tempat hingga abad ke-11 M tidak pernah diketahui
bersemayamnya Dewa Siwa. adanya raja-raja yang berkuasa. India mengalami
Sungai Gangga juga dianggap keramat dan masa kegelapan.
suci oleh umat Hindu. Menurut kepercayaan c. Bentuk kebudayaan Lembah Sungai Gangga
umat Hindu India, “air Sungai Gangga” dapat Kebudayaan Lembah Sungai Gangga merupakan
menyucikan diri manusia dan menghapus campuran antara kebudayaan bangsa Arya
segala dosa. dengan kebudayaan bangsa Dravida. Kebudayaan

RINGKASAN MATERI 143


ini lebih dikenal dengan kebudayaan Hindu. d. Aksara dan bahasa
Daerah-daerah yang diduduki oleh bangsa Masyarakat Tiongkok sudah mengenal tulisan,
Indo-Arya sering disebut dengan Arya Varta yaitu tulisan gambar. Tulisan gambar itu
(Negeri Bangsa Arya) atau Hindustan (tanah merupakan sebuah lambang dari apa yang
milik bangsa Hindu). Bangsa Dravida mengungsi hendak ditunjukkan. Tulisan itu merupakan
ke daerah selatan, kebudayaannya kemudian salah satu sarana komunikasi. Untuk memupuk
dikenal dengan nama kebudayaan Dravida. rasa persatuan dan rasa persaudaraan, pada
3. Peradaban Lembah Sungai Kuning permulaan abad ke-20 dikembangkan pemakaian
Sejarah tertua di Tiongkok dimulai dari muara Sungai bahasa persatuan, yaitu bahasa Kuo-Yu.
Kuning (Hwang-Ho, sekarang bernama Huang-He). e. Pemerintahan
Tetapi di Tiongkok terdapat dua sungai besar, yaitu Dalam perjalan sejarahnya, ada dua macam
Sungai Hwang-Ho dan Yang Tse Kiang (sekarang sistem pemerintahan yang pernah dianut
bernama Chang Jiang). dalam kehidupan kenegaraan Tiongkok Kuno,
a. Letak geografis yaitu:
Sungai Kuning atau Hwang-Ho bersumber di 1) Sistem pemerintahan feodal, dalam masa
daerah Pegunungan Kwen-Lun di Tibet. Setelah pemerintahan ini, kaisar tidak menangani
melalui daerah Pengunungan Tiongkok Utara, langsung urusan kenegaraan. Kondisi ini
sungai panjang yang membawa lumpur kuning berlatar belakang bahwa kedudukan kaisar
itu membentuk dataran rendah Tiongkok bersifat sakral. Kaisar dihormati sebagai
dan bermuara di Teluk Tsii-Li di Laut Kuning. utusan atau bahkan anak dewa langit,
Adapun di dataran tinggi sebelah selatan sehingga tidak layak mengurusi politik
mengalir Sungai Yang Tse Kiang yang berhulu praktis.
di Pegunungan Kwen-Lun (Tibet) dan bermuara 2) Sistem pemerintahan unitaris, kaisar
di Laut Tiongkok Timur. berkuasa mutlak dalam memerintah.
b. Pertanian Kekuasaan negara berpusat di tangan
Pada daerah yang subur itu masyarakat Tiongkok kaisar sehingga kaisar campur tangan
hidup bercocok tanam seperti menanam dalam segala urusan politik praktis.
gandum, padi, teh, jagung, dan kedelai. Dinasti yang Berkuasa
Pertanian Tiongkok Kuno sudah dikenal sejak 1) Dinasti pertama yang berkuasa di Tiongkok
zaman Neolitikum, yakni sekitar tahun 5000 adalah Dinasti Syang (Hsia).
SM. Kemudian, pada masa pemerintahan Berdasarkan cerita rakyat Tiongkok, pada
Dinasti Chin (221–206 SM) terjadi kemajuan zaman Dinasti Syang telah berkembang
yang mencolok dalam sistem pertanian. sistem kepercayaan memuja para dewa.
Pada masa ini pertanian sudah diusahakan Dewa tertinggi yang bernama Dewa Shang-
secara intensif. Pupuk sudah dikenal untuk Ti. Dinasti Syang berakhir sekitar tahun
menyuburkan tanah. Kemudian, penggarapan 1766 SM dan digantikan oleh Dinasti Yin
lahan dilakukan secara teratur agar kesuburan (1700–1027 SM).
tanah dapat bertahan. Irigasi sudah tertata 2) Dinasti Chou adalah dinasti ketiga yang
dengan baik. Pada masa ini lahan gandum berkuasa di Tiongkok.
sudah diusahakan secara luas. Pada zaman kekuasaan Dinasti Chou ini
c. Teknologi muncul tokoh-tokoh filsafat yang memiliki
Bumi Tiongkok mengandung berbagai barang peranan penting dalam perkembangan
tambang, seperti batu bara, besi, timah, kehidupan rakyat Tiongkok hingga kini,
wolfram, emas, dan tembaga, yang sebagian seperti Lao Tse dan Kong Fu Tse.
besar terdapat di daerah Yunan. Pembuatan Dinasti ini didirikan oleh Raja Cheng yang
barang-barang, seperti perhiasan, perabotan bergelar Shih Huang Ti.
rumah tangga, alat-alat senjata seperti pisau, Tembok Besar Tiongkok
pedang, tombak, cangkul, sabit dan lain-lain, Untuk menghalang-halangi gerakan-
menunjukan tingginya tingkat perkembangan gerakan dari bangsa pengembara yang
teknologi masyarakat Tiongkok pada saat berada di sebelah utara Negeri Tiongkok,
itu. Shih Huang Ti memerintahkan untuk

144 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


membangun tembok besar yang dikerjakan b) Membuat peraturan-peraturan
selama kira-kira 18 abad dan berakhir pada pajak.
zaman Dinasti Ming (abad ke-17 M). c) Membagi Kerajaan Tiongkok menjadi
Setelah Shih Huang Ti meninggal pada 10 Provinsi.
tahun 210 SM, para gubernur dari tiap- Pada abad ke-10 M, Dinasti T’ang
tiap provinsi berusaha untuk merebut runtuh dan Negeri Tiongkok kembali
kekuasaan tertinggi di Tiongkok. Dalam mengalami kekacauan dan silih berganti
keadaan kacau itu, Liu Pang muncul raja-raja memerintah. Baru pada tahun
bersama pasukannya dan berhasil 960 kekacauan ini berhasil diatasi dan
mengalahkan lawan-lawannya dan selanjutnya berdiri Dinasti Sung.
mengatasi kekacauan tersebut. Setelah f. Filsafat
berhasil menduduki tahta kekaisaran, Filsafat Tiongkok berkembang pada masa
selanjutnya Liu Pang mendirikan dinasti pemerintahan Dinasti Chou. Pada masa itu,
baru bernama Dinasti Han. Pada masa lahir tiga ahli filsafat Tiongkok, yakni Lao Tse,
kekuasaan dinasti ini, ajaran Kong Fu Kong Fu Tse, dan Meng Tse.
Tse mulai diterapkan dan dikembangkan 1) Ajaran Lao Tse tercantum dalam bukunya
lagi. yang berjudul Tao Te Cing. Lao Tse percaya
3) Dinasti Han bahawa ada semangat keadilan dan
Dinasti Han mencapai masa kejayaannya kesejahteraan yang kekal dan abadi, yaitu
di bawah pemerintahan Kaisar Han Wu bernama Tao. Ajaran Lao Tse bernama
Ti. Kerajaan Tiongkok meliputi Asia Taoisme.
Tengah, Kore, Mansyuria Selatan, Anam, 2) Ajaran Kong Fu Tse berdasarkan Tao juga.
Sinking. Menurut ajaran Kong Fu Tse, Tao adalah
Setelah Kaisar Han Wu Ti meninggal pada sesuatu kekuatan yang mengatur segala-
tahun 87 M, Dinasti Han mengalami galanya dalam alam semesta ini, sehingga
kemunduran dan akhirnya runtuk pada tercapai keselarasan.
tahun 221 M. Ketika terjadi kekacauan 3) Meng Tse (372–280 SM) adalah seorang
bangsa Tartar menyerang Tiongkok, dan murid Kong Fu Tse yang melanjutkan
akhirnya sebagian negeri Tiongkok dapat ajaran gurunya.
dikuasainya. Namun pada abad ke-7 M, g. Kebudayaan
negeri Tiongkok berhasil dipersatukan Ajaran Lao Tse, Kong Fu Tse dan Meng Tse
kembali di bawah pemerintahan kaisar- mulai dibukukan, baik oleh filsuf itu sendiri
kaisar dari Dinasti T’ang. maupun oleh para pengikutnya. Li Tai Po dan
(4) Dinasti T’ang Tu Fu merupakan dua orang pujangga terkenal
Kerajaan T’ang didirikan oleh Li Shih yang hidup di zaman Dinasti T’ang (abad ke-
Min yang terkenal dengan nama Kaisar 118 M).
T’ang T’ai Tsung. Ia memperluas wilayah 1) Tembok Besar Tiongkok
kekuasaannya ke luar Negeri Tiongkok Tembok Besar Tiongkok dibangun pada
seperti selatan menguasai Ton-kin, masa pemerintahan Dinasti Chin. Namun,
Annam dan Kamboja. Ke sebelah barat sebelum Dinasti Chin berkuasa di Tiongkok,
menguasai Persia dan Laut Kaspia. Di sebenarnya di daerah Tiongkok utara
bawah kekuasaan T’ang T’ai Tsung, Dinasti sudah dibangun dinding terpisah untuk
T’ang mencapai masa kejayaannya. Pada menangkal serangan yang dilakukan oleh
bidang seni syair dan seni lukis terdapat suku di sebelah utara Tiongkok. Pada
seniman-seniman yang terkenal, seperti masa pemerintahan kaisar Shih Huang
Li Tai Po, Tu Fu, dan Wang Wei. TI, dinding-dinding itu dihubungkan
Tindakan-tindakan Kaisar T’ang T’ai Tsung menjadi tembok raksasa yang panjangnya
yang menarik perhatian rakyatnya sebagai mencapai 7.000 kilometer dan tingginya
berikut. 16 meter serta lebarnya 8 meter. Pada
a) Dikeluarkannya undang-undang yang jarak tertentu didirikan benteng pertahan
mengatur pembagian tanah. yang dijaga ketat oleh pasukan Tiongkok.

RINGKASAN MATERI 145


Tembok raksasa ini dibangun dalam waktu Hasil kebudayaan bangsa Sumeria:
18 abad lamanya dan selesai pada masa a) Mengenal bentuk tulisan yang disebut
kekuasaan Dinasti Ming (abad ke-17 M). huruf paku.
2) Kuil b) Menggunakan batu-bata sebagai
Salah satu kuil yang terkenal di Tiongkok bahan bangunan untuk membuat
bernama Kuil Dewa Beijing. Terbuat dari tembok rumah.
batu pualam yang dikelilingi tiga pelataran c) Mengetahui penanggalan: 1 tahun
yang amat indah serta di bagian tengah terdiri 12 bulan = 350 hari, 1 hari
terdapat tangga yang terbuat dari batu terdiri: 24 jam, 1 jam = 60 menit, 1
pualam pilihan. Atap bangunan dibuat menit = 60 detik.
berlapis tiga. d) Mengetahui suatu lingkaran = 360°.
3) Istana e) Dalam kesusastraan menghasilkan
Istana Kaisar atau raja Tiongkok dibangun wiracarita/kisah kepahlawanan yaitu:
dengan sangat megah dan indah. Tujuannya Gilgamesh.
sebagai tanda penghormatan terhadap f) Kepercayaan bangsa Sumeria adalah
raja atau kaisar. kepercayaan terhadap gejala dan
4) Seni kerajinan kekuatan alam sehingga dikenal
a) Seni lukis beberapa dewa, yaitu Dewa Langit,
Perkembangan seni lukis sangat Dewa Bumi, Dewa Lautan.
pesat, bahkan lukisan-lukisan hasil g) Telah mengadakan hubungan dengan
karya dari tokoh-tokoh ternama Kota Mohenjodaro dan Harappa.
menghiasi dinding tembok istana 2) Bangsa Babilonia Lama (3000 SM)
atau kuil-kuil. Raja Babilonia I adalah Hamurabi (+1900
b) Keramik SM)
Keramik merupakan ciri khas dari Hasil kebudayaan bangsa Babilonia I
hasil karya masyarakat Tiongkok. adalah:
Keramik-keramik ini memiliki nilai a) Codex Hamurabi, yaitu undang-undang
sangat tinggi dan bahkan menjadi yang dipahatkan di batu yang berisi:
barang yang diperdagangkan oleh larangan main hakim sendiri sehingga
masyarakat Tiongkok. keamanan dan keadilan masyarakat
4. Peradaban Lembah Sungai Eufrat dan Tigris dijunjung tinggi. Hukum perdata dan
a. Letak geografis pidana.
Mesopotamia adalah suatu daerah yang terletak b) Konsep kepercayaan bangsa Babilonia
diantara dua sungai, yaitu sungai Eufrat dan I telah mengenal dewa-dewa.
Tigris (Mezo = tengah, potamus = sungai) c) Dewa Marduk merupakan dewa utama.
Terletak di Asia Barat Daya, yang berbatasan Kerajaan Babilonia I hancur setelah
dengan: mendapat serangan dari bangsa
1) Teluk Persia dan Iran sebelah timur dan Assyria.
timur laut. 3) Bangsa Assyria
2) Iran dan Turki, sebelah utara. Bangsa Assyria merupakan bangsa yang
3) Sirya dan Yordania, di sebelah barat. militan dan sangat kejam. Bangsa Assyria
4) Saudi Arabia dan Kuwait, di sebelah mendirikan kerajaan di tepi Sungai Tigris
selatan. dengan ibu kotanya Niniveh. Niniveh
5) Sumeria merupakan daerah subur, sehingga merupakan pusat peradaban bangsa
selalu diperebutkan oleh bangsa Sumeria, Assyria.
Babilonia Lama, Assyria, dan Babilonia Pada masa kekuasaan Raja Sagon (732
Baru. SM) bangsa Assyria menguasai daerah
b. Bangsa-bangsa pendukung peradaban lembah Funisia, Palestina, Libanon, dan Israel
Sungai Eurasia dan Tignis (bangsa Israel dijadikan budak).
1) Bangsa Sumeria Pada Masa Raja Assarbanibal (650 SM)
Bangsa Sumeria merupakan penguasa bangsa Asyiria berhasil menguasai
pertama daerah Mesopotamia Mesir.

146 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


4) Babilonia Baru 5) Batu Roseta, yaitu batu bertulis yang
Nebopalasar sebagai pendiri Kerajaan ditemukan di tepi Sungai Roseta. Dalam
Babilonia baru. batu ini terdapat tulisan hieroglyp dan
Babilonia mencapai kejayaan pada masa tulisan Yunani Kuno.
Nebukadnezar (612–536 SM) Isi tulisan Hieroglyph baru dapat diketahui
Hasil kebudayaan Babilonia baru setelah ditemukannya batu Roseta. Mesir
adalah: merupakan satu-satunya pusat kebudayaan
a) Taman gantung dan istana bertingkat. tertua di Benua Afrika yang berasal dari tahun
b) Menara Babilonia, tidak pernah 4000 SM. Hal ini diketahui melalui penemuan
selesai karena pekerjanya berselisih sebuah batu tulis di daerah Roseta oleh pasukan
faham karena tidak mengerti bahasa Prancis yang dipimpin oleh Napoleon Bonaparte
masing-masing. (1797–1799). Ketika itu pasukan Prancis yang
c) Babilonia baru melanjutkan kebudayaan dipimpin oleh Napoleon Bonaparte melancarkan
Babilonia lama dan Sumeria. serangan dan pendudukan terhadap daerah
d) Telah mengenal ilmu perbintangan: Mesir (1797–1798). Batu tulis itu berhasil
gerhana matahari dan bulan. dibaca oleh seorang Prancis yang bernama
Kerajaan Babilonia berakhir (+536 Jean Francois Champollion (1800) sehingga
SM) sejak tahun itu terbukalah tabir sejarah Mesir
5. Peradaban Lembah Sungai Nil Kuno yang berasal dari tahun 4000 SM.
a. Letak geografis Mesir Untuk mengungkap isi tulisan Hieroglyph
Terletak di Benua Afrika: tersebut Napoleon menyuruh sejarawan Prancis
Sebelah barat berbatasan: Libia yang bernama Champollion .
Sebelah timur berbatasan: Laut Merah Hasil penelitian Champollion selama 20 tahun
Sebalah utara berbatasan: Laut Tengah dapat mengungkap sejarah Mesir Kuno sehingga
Sebelah selatan berbatasan: Sudan menghasilkan perpustakaan Mesir Kuno yang
Antara Laut Tengah dan Laut Merah terdapat ditulis di atas bahan papyrus (tumbuhan air
Terusan Suez yang menghubungkan pelayaran yang berada di tepi Sungai Nil).
Eropa dan Asia c. Ilmu pengetahuan Mesir Kuno
b. Hasil kebudayaan Mesir Kuno Bangsa Mesir Kuno telah mengenal pengetahuan
Kebudayaan Mesir berkembang sejak 3000 SM, berikut.
di Lembah Sungai Nil, yaitu sungai terpanjang 1) Ilmu astronomi (ilmu bintang), yaitu dengan
di dunia. mengamati siklus bintang Sirius atau Sothis
Hasil-hasil kebudayaan Mesir Kuno tercantum yang bertepatan dengan pasang naiknya air
berikut ini. Sungai Nil. Hasilnya mereka sudah mengenal
1) Piramida, yaitu bangunan yang terbuat kalender, yaitu setahun terdiri dari 12 bulan,
dari batu yang disusun berbentuk kerucut tiap bulan 30 hari, jadi setahun ada 360 hari,
yang berfungsi untuk menyimpan mumi. kemudian direvisi menjadui 365 hari.
Mumi adalah mayat raja-raja Mesir Kuno 2) Ilmu kedokteran yang terdiri dari 3 jenis
yang diawetkan. aliran, yaitu sebagai berikut.
2) Obelisk, adalah tugu-tugu yang menjulang a) Mengutamakan penyembuhan
tinggi ke angkasa, sebagai tempat penyakit dengan obat-obatan.
pemujaan. b) Mengutamakan penyembuhan
3) Sphinx, adalah patung hewan-hewan penyakit secara anatomis tubuh dan
mitologis yang berbadan singa dan bagian-bagiannya (pijat refleksi).
bermuka manusia. c) Mengutamakan penyembuhan
4) Hieroglyph, adalah huruf berbentuk penyakit secara gaib (magic).
gambar yang diukir pada batu. Hieroglyph d. Konsep kepercayaan Mesir Kuno
ini menjadi dasar alphabet yang sekarang 1) Dewa bangsa Mesir Kuno adalah Dewa
kita pakai. Ammon, yaitu Dewa Matahari. Raja Mesir
Penelitian tentang huruf Hieroglyph Firaun menganggap dirinya adalah anak
pertama kali dilakukan oleh Heredotus Dewa Ammon.Burung elang sebagai
abad ke-6 SM, namun ia tidak berhasil burung penghubung antara Dewa Ammon
mengungkapkan isi tulisan tersebut. dan manusia.

RINGKASAN MATERI 147


2) Bangsa Mesir Kuno percaya bahwa, Setelah bangsa Hyksos berkuasa di Mesir,
roh orang meninggal akan hidup terus mereka menetapkan ibu kotanya di Awaris (di
asal badannya utuh, sehingga mayatnya daerah Delta Timur). Dari daerah ini mereka
diawetkan menjadi mumi. melancarkan serangan dan pendudukan ke
3) Bangsa Mesir Kuno juga beranggapan daerah Mesir maupun ke Palestina dan Syria.
bahwa kehidupan di alam baqa sama Namun, bangsa Mesir tidak mau dikuasai
dengan di dunia. oleh bangsa Hyksos, maka di bawah pimpinan
e. Kerajaan Mesir Kuno kerajaan Thebe, bangsa Mesir berhasil mengusir
1) Kerajaan Mesir Kuno dipimpin oleh bangsa Hyksos. Ibu kota Awaris berhasil
seorang Raja yang bernama Fir’aun dengan diduduki oleh raja-raja Thebe. Dengan demikian,
kekuasan mutlak. Raja sebagai kepala berdirilah Kerajaan Mesir Baru.
agama dan panglima angkatan perang. Raja Thebe yang memimpin bangsa Mesir
2) Sistem Feodal, raja dan bangsawan mengusir bangsa Hyksos bernama Firaun Ahmosis
mempunyai tanah yang luas. I. Setelah masa pemerintahan Raja Ahmosis
3) Sistem Pajak, petani wajib menyerahkan I, Kerajaan Mesir terus melakukan perluasan
1/5 bagian dari hasil panennya sebagi wilayahnya sampai ke daerah Asia Barat di
pajak. bawah pimpinan Firaun Thutmosis I.
4) Sistem tata pemerintahan. Raja terbesar dari zaman Kerajaan Mesir Baru
5) Sensus penduduk dan ternak, pengukuran adalah Firaun Thutmosis III (1500–1447 SM).
tanah. Negara-negara yang tunduk kepada kekuasaan
f. Pemerintahan Mesir, di antaranya Babylonia, Assyria, Cicilia,
Raja-raja dari zaman Mesir Tua bertahta di Cyprus, dan lain-lain. Setelah Raja Thutmosis
Thinis. Raja yang pertama bernama Firaun III meninggal, ia digantikan oleh Firaun
Menes. Pada awalnya, kerajaan Mesir terdiri Amenhotep II (1447–1420 SM). Pengganti
dari dua kerajaan, yaitu Kerajaan Mesir Hulu Raja Amenhotep II adalah Firaun Thutmosis IV.
dan Mesir Hilir. Kedua kerajaan ini berhasil Untuk tetap mempertahankan wilayah kerajaan
dipersatukan oleh Firaun Menes. Oleh karena yang luas itu, Firaun Thutmosis IV menjalin
itu, Raja Mesir juga disebut dengan nama persahabatan dengan raja-raja di sekitarnya,
Nesutbiti (Raja Mesir Hulu dan Mesir Hilir). seperti dengan Firaun Mitanni dan Babylonia.
Raja Mesir memakai mahkota kembar. Raja- Persahabatan dengan Firaun Mitanni diperkuat
raja yang terkenal dari zaman Kerajaan Mesir dengan perkawinan antara Firaun Thutmosis IV
Tua antara tahun 2800–2700 SM adalah Raja dengan Putri Firaun Artatama. Setelah Firaun
Chufu (Cheops), Chefren, dan Menkaure. Thutmosis meninggal, ia digantikan oleh Firaun
Pada masa pemerintahan Firaun Pepi I (±2500 Amenhotep IV.
SM), Kerajaan Mesir memperluas daerahnya Pada masa pemerintahan Firaun Amenhotep
sampai ke Nubia Selatan dan Abessynia. Namun, IV, muncul kepercayaan baru yang bersifat
setelah masa pemerintahan Firaun Pepi II, monotheis. Tindakan Firaun Amenhotep IV
Kerajaan Mesir dengan pusatnya Memphis makin ditentang oleh para pendeta dari agama Amon.
lemah dan musuh-musuh dari luar mendapat Untuk menghindari terjadinya pertentangan
kesempatan untuk memecah belah Kerajaan itu, ia memindahkan ibu kota ke Firaunan dari
Mesir menjadi kerajaan-kerajaan kecil. Thebe ke Al Amarna.
Kerajaan Mesir telah terpecah belah akibat Dengan meninggalnya Firaun Amenhotep IV,
terjadinya pertentangan dan persaingan para pendeta dari agama Amon dapat merebut
antara kaum bangsawan feodal. Persaingan kembali kekuasaannya sehingga menantu dan
dan pertentangan ini berhasil diatasi dan pengganti Firaun Amenhotep IV yang bernama
dipersatukan oleh raja dari Kerajaan Thebe Firaun Tut-Ankh-Amon (±1359 SM) terpaksa
yang bernama Firaun Sesostris III (±1880 tunduk kepada pendeta-pendeta agama Amon
SM). Bahkan, raja ini berhasil memperluas di Thebe. Di bawah pemerintahan Firaun
wilayahnya ke daerah Nubia. Firaun Sesostris Tut-Ankh-Amon, Kerajaan Firaun mengalami
III juga menyerang dan menduduki daerah kemunduran dan akhirnya terpecah belah
Palestina, bahkan sampai ke daerah Sichem. menjadi kerajaan-kerajaan kecil.

148 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Namun di bawah pemerintahan Firaun 2) Polis Sparta, memerintah Yunani 404 SM
Haremheb (1350–1315 SM), ke Firaunan Mesir Bangsa Sparta memerintah secara Militer
berhasil dipersatukan kembali. Salah seorang dan kekerasan.
keturunannya yang terkenal adalah Firaun Pada masa ini ilmu tidak berkembang
Sethos I (orang Yunani menyebutkan Sesostris). 3) Polis Thebe memerintah Yunani 371 SM.
Selanjutnya, di bawah pemerintahan Firaun Polis Thebe berhasil mengalahkan polis
Ramses II (1275–1220 SM), Kerajaan Mesir Sparta.
diperluas lagi hingga berhasil menguasai seluruh Antara polis-polis ini selalu berperang
wilayah Palestina dan mengalahkan bangsa sehingga akhirnya Yunani pun menjadi
Hittit yang mengacau di Asia Barat. lemah.
Firaun Ramses II digantikan oleh Firaun Ramses Yunani berhasil dikuasai oleh Filipus Raja
III dan setelah Firaun Ramses III meninggal, ke Macedonia pada tahun 338–336 SM.
Firaunan Mesir mengalami kemunduran, bahkan Kemudian, digantikan oleh anaknya
beberapa kali dikuasai oleh bangsa asing. Iskandar Zulkarnain/Iskandar Agung Ibu
g. Kepercayaan kotanya: Babylonia
Masyarakat Mesir Kuno percaya dan memuja Iskandar Agung dibantu oleh Aristoteles
banyak dewa (polytheisme). Dewa-dewa yang sebagai penasihatnya, melakukan ekspansi
dipuja bangsa Mesir, di antaranya Dewa Osiris untuk memperluas kekuasaan Yunani,
sebagai dewa tertinggi, Dewa Thot (dewa yaitu:
pengetahuan), Dewa Anubis (dewa berkepala 1) tahun 334 SM, Persia ditaklukan,
anjing) sebagai dewa kematian, Dewa Apis 2) pelabuhan Tirus dan Sidon (Libanon)
berwujud Sapi, Dewa Ra (Dewa Matahari) dikepungnya,
dan kemudian menjadi Dewa Amon-Ra (Dewa 3) daerah Tigris dikuasai.
Bulan Matahari). Warisan Iskandar Agung sebagai berikut.
h. Keruntuhan Mesir Kuno 1) Wilayah Yunani, meliputi Eropa Selatan
Keruntuhan Mesir Kuno pertama kali disebabkan sebelah timur sampai ke Afrika Utara
oleh perselisishan antara golongan agama (Mesir), Funisia, Babylonia, dan Persia.
dan raja. Yang dimulai pada masa Pharao 2) Hellenisme, yaitu perpaduan antara
Akhnaton 1500 SM. Sejak terbunuhnya Pharao kebudayaan Barat dan Timur ( Yunani, Persia
Akhnaton Kerajaan Mesir Kuno tenggelam dari dan Mesir), caranya dengan cara melakukan
kejayaannya. Selain itu oleh serangan bangsa- kawin campur antara bangsa Yunani dengan
bangsa lain, seperti Bangsa Hitit, Persia, Yunani, bangsa yang ditaklukannya.
Romawi, Arab, Turki, Inggris, dan Prancis. 3) Tahun 323 SM, ia meninggal dunia dalam
usia 33 tahun.
B. Peradaban Kuno Eropa dan Amerika 4) Yunani pecah menjadi 3 bagian berikut.
(a) Mesir dikuasai Ptolomeus, ia adalah
1. Peradaban Yunani
seorang Jenderal pasukan Iskandar
Yunani terletak di sekitar Laut Tengah yang sangat
Agung.
strategis dalam pelayaran.
(b) Syria, dengan pusatnya Antiocia,
Bangsa Yunani terbentuk dari percampuran bangsa
dikuasai oleh Seleucus.
pendatang dari Laut Kaspia dan dan penduduk asli
(c) Yunani-Macedonia, dikuasai oleh
yang terdiri dari petani.
Antigonus.
a. Polis-polis
b. Karya sastra Yunani Kuno
Mereka membentuk suatu kelompok – kelompok
Illiad dan Odysse, karya Homeros, isinya
kota yang disebut polis.
menceritakan tentang terjadinya Perang
Polis-polis yang terkenal adalah Athena, Sparta
Troya.
dan Thebe.
c. Filsafat
1) Polis Athena memimpin Yunani dari tahun
Hasil pemikiran dan karya-karya filsafat bangsa
450–404 SM. Pada masa ini kehidupan
Yunani, telah diterjemahkan dan dipelajari
dalam masyarakat demokratis, bebas
hingga kini. Para filsuf yunani merupakan
berpikir dan berkarya. Para ahli pikir yang
konseptor yang meletakkan dasar-dasar alam
terkenal, yaitu Socrates, Plato, Aristoteles,
pikiran filsafat Eropa.
dan Heredotus

RINGKASAN MATERI 149


Hasil filsafat Bangsa Yunani banyak diterjemahkan 3) Sebelah utara memisahkan Italia dengan
dan ditafsirkan oleh filsuf Islam, dan melalui Swiss dan Austria.
kesusastraan Islam ini pikiran filsafat Yunani 4) Sebelah timur laut dengan Yugoslavia.
masuk ke Persia dan negara-negara Asia b. Perkembangan Sejarah Romawi
lainnya. 1) Periode 1000–510 SM zaman kerajaan.
Ciri Filsafat Yunani Pada masa ini Semenanjung Apenina
1) Metode berpikir logis/rasional dan dihuni oleh bangsa pendatang dari Laut
sistematis. Kaspia, sedangkan di bagian Selatan di
2) Cara penyelidikan terhadap gejala huni oleh bangsa Funisia dan Yunani.
alam hingga ke detailnya. Filsafat ini Di antara mereka terjadi percampuran
menghasilkan hasil yang nyata dari segi sehingga melahirkan bangsa Romawi.
pengetahuan alam dan sosial. Kota Roma didirikan menurut Vergilius
d. Filsuf Yunani dalam karyanya Aenens, Kota Roma
1) Socrates, dengan ajarannya tentang ilmu didirikan 1754 SM. Kota Roma didirikan
kebijakan (filsafat etika) atau kesusilaan oleh Romulus anak Aeneis dan Lavinia
dengan logika sebagai dasar untuk putri Latinus (Raja negeri Latinum) yang
membahasnya. telah membunuh saudara kembarnya
2) Plato, dengan ajarannya mengenai ilmu Remus.
ketatanegaraan dan undang-undang. Kerajaan Roma diperintah seorang raja
3) Aristoteles, dengan ajarannya dalam yang merangkap sebagai panglima perang
bidang biologi dan filsafat sehingga sering dan hakim tinggi. Dalam menjalankan
disebut sebagai ahli biologi dan filsafat. pemerintahannya, Raja dibantu oleh
4) Hipokrates, dengan ajarannya menyangkut senat, yang terdiri 300 orang golongan
kode etik dokter (sumpah dokter). patricier (bangsawan). Roma menjadi
e. Kepercayaan negara republik yang dikuasai kaum
Konsep kepercayaan bangsa Yunani adalah bangsawan (aristokrasi).
percaya pada dewa-dewa berikut ini. 2) Periode 510–31 SM zaman republik. Pada
1) Zeus, Bapak para Dewa yang menguasai masa ini Roma berbentuk Republik yang
langit dan bumi, berdiam di Gunung pemerintahannya dijalankan dua orang
Olympus. Konsul yang dipilih oleh rakyat. Kemudian,
2) Hera, adalah permaisurinya sebagai dewi dibentuk dewan yang terdiri:
perkawinan. a) Senat, yaitu golongan bangsawan,
3) Minerva, adalah putrinya sebagi Dewi b) Dewan Perwakilan Rakyat, sebagian
Kecantikan. besar kaum bangsawan, hanya 4 orang
4) Ares, sebagi dewa perang. golongan rakyat biasa. Yang 4 orang
5) Hermes, sebagi dewa perdagangan. ini mempunyai hak veto.
6) Aphrodite, sebagi dewi kecantikan. Sering terjadinya pertentangan antara
Untuk menghormati Dewa Zeus, maka diadakan golongan bangsawan dan rakyat biasa
pesta olahraga Olympia tiap empat tahun sekali, sehingga golongan rakyat mengungsi
yang sekarang dikenal sebagai Olympiade. ke pegunungan. Hal ini menyebabkan
2. Peradaban Romawi golongan bangsawan menderita.
Romawi merupakan tempat kuno di Eropa yang Akibatnya, golongan rakyat dipanggil
menjadi sumber kebudayaan Barat. dan diadakan perundingan sehingga
a. Letak geografis menghasilkan kesepakatan persamaan hak
Terletak di Semenanjung Apenina (sekarang yang dituangkan dalam “Twaalftafelenwet”,
Italia). yaitu dua belas meja batu undang-
1) Sebelah utara semenanjung Apenina undang.
bersambung dengan daratan Eropa yang Ekspansi bangsa Romawi:
terdapat Pegunungan Alpen sebagi batas Pada tahun 266 SM, seluruh Semenanjung
alam yang memanjang. Apenina dikuasai oleh bangsa Romawi.
2) Sebelah barat laut yang memisahkan Italia Perang Khartago-Romawi, pecah karena
dengan Prancis. Romawi ingin memperluas wilayahnya

150 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


ke Laut Tengah yang dikuasai Khartago Lepidus tersingkir tinggallah Antonius dan
(Tunisia) yang merupakan koloni bangsa Octavianus yang membagi dua Romawi
Funisia. menjadi
Perang pertama terjadi 264–241SM, Romawi Utara dan Romawi Barat, dipimpin
Romawi berhasil menguasai Sisilia, oleh Octavianus, dengan mayoritasnya
sedangkan pulau Sardinia dan Corsica golongan proletar (plebyer).
dikuasai Khartgao. Spanyolpun menjadi Romawi Selatan dan Timur, dipimpin
daerah kekuasaan Khartagon yang oleh Antonius, mayoritas masyarakatnya
bernama Khartagena. golongan bangsawan (patricier). Antonius
Perang kedua terjadi 218–201 SM, menikah dengan Ratu Cleopatra,seorang
pemimipin Khartago adalah panglima putri keturunan dinasti Ptolomeus,
ulung bernama Hannibal yang berhasil Mesir.
menguasai Romawi bagian timur selama 16 Antonius dan Cleopatra, mati bunuh diri
tahun. Perlawanan Romawi dipimpin oleh tahun 31 SM karena patah semangat
Scipio Africanus, berhasil mengalahkan akibat kalah dalam peperangan di Actium
pasukan Hannibal. melawan Octavianus.
Perang ketiga terjadi tahun 146 SM, 3) Periode 31 SM–476 M zaman kekaisaran
Khartago menggunakan pasukan sewaan a) Kaisar Octavianus dengan gelar
dikepung Romawi dari darat dan Laut dan Kaisar Agustus dan Princeps Civitas
Khatago menyerah. (warga tertinggi yang terpilih, yang
Sebelum mengalahkan Khartago Romawi adil dan bijaksana) adalah peletak
telah menguasai Yunani dan Macedonia dasar kekaisaran Romawi. Wilayahnya
tahun 148 SM. Pada masa Republik Syria meliputi Afrika Utara, Asia Barat,
dan Khartago, serta Yunani dan Macedonia dan sebagian besar Eropa.Kaisar
menjadi wilayah kekuasaannya yang Octavianus berkuasa hingga tahun 14
dijadikan provinsi. M. Hal penting yang ia wariskan adalah
Kekuasaan Romawi yang makin luas dan dimulainya penanggalan Masehi yang
besar menyebabkan pertikaian antara bertepatan dengan lahirnya Isa Al
golongan bangsawan dan proletar. Masih.
Pertama kaum proletar mengangkat b) Kaisar Romawi berikutnya adalah
Tiberius Graccus sebagi tribun, dengan Kaisar Nero (54–68 SM) Kaisar Nero
tuntutan pembagian tanah, tetapi gagal terkenal sangat kejam dan membunuh
Tiberius Gracchus mati tahun 132, para pemeluk agama Kristen.
Perjuangannya dilanjutkan adiknya Gayus c) Kaisar-kaisar Romawi yang lain
Gracchus, juga gagal dan mati terbunuh adalah:
121 SM. (1) Kaisar Kaligula, terkenal keke-
Kemudian kaum proletar mengangkat jamannya
Marius sebagai Tribun untuk melawan (2) Kaisar Vesvasianus (69–79 M),
kaum optimat (bangsawan) yang dipimpin terkenal karena penindasannya
Sulla, akhirnya terjadi peperangan yang terhadap bangsa Yahudi di
dimenangkan oleh kaum bangsawan. Palestina, sehingga bangsa
Akhirnya, kaum proletar mengangkat 3 Yahudi terusir dari negerinya dan
orang tribun (pemimpin), yaitu Pompejus, menyebar ke penjuru dunia
Craccus, dan Yulius Caesar. Yulius Caesar (3) Kaisar Hardianus (117–138 M)
berhasil mengalahkan kaum optimat (4) Kaisar Konstantin Agung (306–
(senat) dan berkuasa selama dua tahun 337M)
(46–44SM). Yulius Caesar mati dibunuh (5) Kaisar Theodosius (378–395M).
oleh Cassius dan Brutus tahun 44 SM. Pada masa Theodosius, Romawi
Akibat kematian Yulius Caesar, maka dibagi menjadi dua, yaitu Romawi
timbul kekacauan dan terbentuklah tiga Barat dengan Ibu kotanya Roma
serangkai tribun untuk melawan senat, dan Romawi Timur dengan
yaitu Antonius, Octavianus, dan Lepidus. Ibu kotanya Konstantinopel.

RINGKASAN MATERI 151


Romawi Barat jatuh tahun 476 M 3) Hasil kebudayaan suku Inca, yaitu.
oleh Odoakar seorang panglima a) Bangunan-bangunan istana megah
tentara sewaan Jerman, Romawi terbuat dari batu.
Timur jatuh tahun 1453 M ke b) Kepercayaan: percaya pada dewa-
tangan Turki dan berubah menjadi dewa. Dewa yang disembah adalah
Konstante Istambul. Dewa Viracocha (Dewa Pencipta Alam),
4) Hasil kebudayaan Romawi merupakan Dewa Matahari, Dewa Bulan, Dewa
perpaduan antara kebudayaan Yunani Bumi, dan Dewa Laut.
kuno dan Romawi. Misalnya: c) Mayat suku Inca biasanya diawetkan
a) Nama-nama Dewa: Dewa Zeus diganti (mumi).
Jupiter, Aphrodite diganti Venus, Ares d) Mata pencahariannya adalah hasil
diganti Mars. petanian dan berburu serta menagkap
b) Nama-nama bulan Januari = Jenus, Ikan.
yaitu dewa bermuka dua, Februari = c. Peradaban Maya
Februa yaitu pesta makan menyambut 1) Kerajaan Maya terletak di Meksiko Selatan
tahun baru dan angka-angka Romawi: dan Amerika Tengah.
September = septe= 7, Oktober 2) Wilayah Kerajaan Maya meliputi:
=Okto = 8. Pada zaman Yulius Caesar Semenanjung Yukatan (Meksiko),
urutan bulan diubah karena dia ingin Honduras, dan Guatemala.
memasukan namanya, yaitu Juli = 7, 3) Kebudayaan Maya.
begitu juga masa Octavianus Agustus a) Telah mengenal tulisan yang disebut
= 8, sehingga menjadi kacaulah urutan huruf Hierogliyph.
bulan, yaitu: September = 9, Oktober b) Mata pencaharian pokoknya adalah
= 10, dan seterusnya. pertanian.
c) Organisasi Negara dan Kemiliteran, c) Telah mengenal Ilmu astronomi:
pendidikan, kesenian, filsafat (1) Sistem Kalender berdasarkan
ilmu pengetahuan, hukum (Codex peredaran matahari, 1 tahun =
Justinianus). 365 hari.
3. Peradaban Inca, Maya, dan Aztec di Amerika (2) Sistem kalender berdasarkan
a. Letak geografis kepercayaan, 1 tahun = 260
1) Benua Amerika terdiri dari tiga bagian yaitu hari.
Amerika Utara, Tengah, dan Selatan. d) Teknologi tinggi, yaitu mampu
2) Amerika Utara adalah beriklim kutub dan membuat bangunan kuil yang tinggi
sedang. Amerika Selatan beriklim sedang, dan bertingkat 229.
sedangkan Amerika Selatan, Tengah, 4) Kepercayaan suku maya memuja banyak
Kepulauan Laut Karibia, dan Meksiko dewa (politheisme), seperti Dewa Laut
beriklim tropis. dan Dewa Matahari.
3) Penduduk asli Benua Amerika adalah d. Peradaban Aztec
bangsa Indian, dengan peradabannya Kerajaaan Aztec berdiri sekitar tahun 1298
Aztec, Maya, dan Inca. M dan mencapai puncak kejayaannya pada
b. Peradaban Inca tahun 1450 M. Kerajaan Aztec mengalami
1) Kerajaan Inca terletak di Peru tepatnya di kehancuran setelah datangnya bangsa Spanyol,
sekitar Danau Titicaca dekat Pegunungan dengan raja terakhirnya Monte Zuma II. Pusat
Andes. Pendirinya adalah Manco-Copac Kerajaan Aztec, yaitu di daerah Semenanjung
tahun 500 M. Yukatan-Meksiko.
2) Wilayah kekuasaannya: Bolivia, Chili, Brazil Hasil Kebudayaan suku Aztec.
dan Ekuador terjadi pada masa Raja Sinci 1) Kuil berbentuk piramida yang tengahnya
Roca 1105 M. Raja Sinci Roca 1105 M berlubang untuk memasukan kurban
merupakan pemersatu bangsa Indian. Tiap (emas dan perak).
wilayah diberi hak otonomi yang disebut 2) Konsep kepercayaannya menyembah
Ayllu. dewa-dewa.

152 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3) Ditemukan patung di Kota Vera Cruz, yang 5) Suku Aztec tiap 52 tahun sekali mengadakan
beratnya 30 ton sebagai perwujudan dewa upacara besar-besaran yang dipusatkan di
utama yang disucikan. Hall of the Star, ibu kota Kerajaan Aztec.
4) Mampu mengusahakan tambang emas
dan perak.

Perkembangan Pengaruh Hindu-Buddha Di Indonesia


3
A. Proses Masuk dan Berkembangnya Agama ke Indonesia maupun pedagang Indonesia yang belajar
dan Budaya Hindu-Buddha di India dan selanjutnya menyebarkan agama Hindu
ke Indonesia. Namun, di lain pihak terdapat beberapa
1. Jalur Perdagangan India-Tiongkok melalui teori yang berbeda tentang penyebaran agama Hindu
Indonesia ke Indonesia.
Pelayaran dan perdagangan di Asia makin ramai 1. Teori sudra: menyatakan bahwa penyebaran agama
setelah ditemukan jalan melalui laut antara Romawi Hindu ke Indonesia dibawa oleh orang-orang India
dan Tiongkok. Rute jalur laut yang dilalui dalam yang berkasta sudra, karena mereka dianggap sebagai
hubungan dagang Tiongkok dengan Romawi telah orang-orang buangan.
mendorong munculnya hubungan dagang pada 2. Teori waisya: menyatakan bahwa penyebaran agama
daerah-daerah yang dilalui, termasuk wilayah Hindu ke Indonesia dibawa oleh orang-orang India
Indonesia. Karena posisi Indonesia yang strategis yang berkasta waisya, karena mereka terdiri atas
di tengah-tengah jalur hubungan dagang Tiongkok pedagang yang datang dan kemudian menetap di
dengan Romawi, maka terjadilah hubungan dagang Indonesia. Bahkan, banyak di antara pedagang itu
antara Indonesia dan Tiongkok beserta India. yang kawin dengan wanita Indonesia.
2. Pembawa Agama Hindu-Buddha ke Indonesia 3. Teori ksatria: menyatakan bahwa penyebaran agama
Melalui hubungan perdagangan antara Indonesia Hindu ke Indonesia dibawa oleh orang-orang India
dan India, lambat laun agama Hindu dan Buddha berkasta ksatria. Hal ini disebabkan terjadinya
masuk dan tersebar di Indonesia, dianut oleh raja- kekacauan politik di India, sehingga para ksatria
raja dan para bangsawan. Dari lingkungan raja dan yang kalah melarikan diri ke Indonesia. Mereka lalu
bangsawan itulah agama Hindu-Buddha tersebar mendirikan kerajaan-kerajaan serta menyebarkan
ke lingkungan rakyat biasa. agama Hindu.
4. Teori brahmana: menyatakan bahwa penyebaran
B. Penyiaran Agama Buddha di Indonesia agama Hindu ke Indonesia dilakukan oleh kaum
Penyiaran agama Buddha di Indonesia lebih awal brahmana. Kedatangan mereka ke Indonesia untuk
dari agama Hindu. Dalam penyebarannya agama Buddha memenuhi undangan kepala suku yang tertarik
mengenal adanya misi penyiar agama yang disebur dengan agama Hindu. Kaum brahmana yang datang
Dharmadhuta. Tersiarnya agama Buddha di Indonesia, ke Indonesia inilah yang mengajarkan agama Hindu
diperkirakan sejak abad ke-2 M, dibuktikan dengan kepada masyarakat Indonesia.
penemuan patung Buddha dari perunggu di Jember Dari keempat teori tersebut, hanya teori brahmana
dan Sulawesi Selatan. Patung-patung itu berlanggam yang dianggap sesuai dengan bukti-bukti yang ada.
Amarawati. Juga ditemukan patung Buddha dari batu Bukti-bukti tersebut diuraikan berikut ini.
di Palembang. 1. Agama Hindu bukan agama yang demokratis,
Agama Buddha yang terbesar di Indonesia beraliran karena urusan keagamaan menjadi monopoli kaum
Buddha Mahayana. Perkembangannya, terutama pada brahmana, sehingga hanya golongan brahmana yang
Kerajaan Syailendra dan Kerajaan Sriwijaya. berhak dan mampu menyiarkan agama Hindu.
2. Prasasti Indonesia yang pertama berbahasa
Sansekerta, sedangkan di India sendiri bahasa itu
C. Penyiaran Agama Hindu di Indonesia
hanya digunakan dalam kitab suci dan upacara
Proses masuknya agama Hindu ke Indonesia dibawa keagamaan. Jadi, kaum brahmana yang mengerti
oleh kaum pedagang, baik pedagang India yang datang dan menguasai penggunaan bahasa tersebut.

RINGKASAN MATERI 153


D. Pengaruh Hindu-Buddha di Indonesia 2. Kecakapan istimewa. Bangsa Indonesia memiliki
apa yang disebut dengan istilah local genius, yaitu
Tersebarnya agama dan kebudayaan Hindu-Buddha di kecakapan suatu bangsa untuk menerima unsur-
Indonesia berpengaruh luas dalam kehidupan masyarakat unsur kebudayaan asing dan mengolah unsur-
Indonesia, di antaranya dalam bidang berikut ini. unsur tersebut sesuai dengan kepribadian bangsa
1. Kepercayaan Indonesia.
Bangsa Indonesia mulai menganut agama Hindu dan Dasar bangunan candi itu merupakan hasil pembangunan
Buddha walaupun tidak meninggalkan kepercayaan bangsa Indonesia dari zaman megalitikum, yaitu bangunan
aslinya, seperti pemujaan terhadap roh nenek punden berundak-undak. Punden berundak-undak ini
moyang. mendapat pengaruh Hindu-Buddha sehingga menjadi
2. Pemerintahan wujud sebuah candi, seperti Candi Borobudur.
Bangsa indonesia mulai mengenal sistem 1. Seni Rupa/Seni Lukis
pemerintahan kerajaan dan meninggalkan sistem Unsur seni rupa dan seni lukis India telah masuk
pemerintahan kepala suku. Dalam sistem kerajaan ke Indonesia.hal ini terbukti dengan ditemukannya
seorang raja memerintah secara turun-temurun. patung Buddha berlanggam Gandara di Kota Bangun,
3. Sosial Kutai. Patung Buddha berlanggam Amarawati
Dalam bidang sosial, terjadi bentuk perubahan ditemukan di Sikendeng (Sulawesi Selatan). Pada
dalam tata kehidupan sosial masyarakat. Misalnya, Candi Borobudur, tampak adanya seni rupa India,
dalam masyarakat Hindu diperkenalkan adanya dengan ditemukannya relief-relief ceritera Sang
sistem kasta. Buddha Gautama. Relief pada Candi Borobudur
4. Ekonomi umumnya lebih menunjukkan suasana alam
Dalam bidang ekonomi, tidak begitu besar pengaruh Indonesia, terlihat dengan adanya lukisan rumah
dan perubahannya, karena masyarakat Indonesia panggung dan hiasan burung merpati. Di samping
telah mengenal aktifitas perekonomian melalui itu, juga terdapat hiasan perahu bercadik. Lukisan-
pelayaran dan perdagangan jauh sebelum masuknya lukisan tersebut merupakan lukisan asli Indonesia,
pengaruh Hindu-Buddha. karena tidak pernah ditemukan pada candi-candi
5. Kebudayaan yang terdapat di India. Juga relief pada Candi
Pengaruh kebudayaan Hindu-Buddha terlihat dari Prambanan yang memuat cerita Ramayana.
hasil-hasil kebudayaan, seperti bangunan candi, 2. Seni Sastra
seni sastra, berupa cerita-cerita epos, di antaranya Prasasti-prasasti awal menunjukkan pengaruh Hindu-
Epos Mahabharata dan Epos Ramayana. Pengaruh Buddha di Indonesia, seperti yang ditemukan di
lainnya adalah sistem tulisan. Kebudayaan Hindu- Kalimantan Timur, Sriwijaya, Jawa Barat, dan Jawa
Buddha sangat berperan memperkenalkan sistem Tengah. Prasasti itu ditulis dalam bahasa Sanskerta
tulisan di masyarakat Indonesia. dan huruf Pallawa.
3. Kalender
E. Akulturasi Kebudayaan Indonesia dan Hindu- Diadopsinya sistem kalender atau penanggalan
Buddha India di Indonesia merupakan wujud dari akulturasi,
Akuturasi adalah perpaduan antara kebudayaan yang yaitu terlihat dengan adanya penggunaan tahun
berbeda yang berlangsung dengan damai dan serasi. Saka di Indonesia. Di samping itu, juga ditemukan
Contohnya, perpaduan kebudayaan antara Hindu-Buddha candra sangkala atau konogram dalam usaha
dengan kebudayaan Indonesia, di mana perpaduan antara memperingati peristiwa dengan tahun atau kalender
dua kebudayaan itu tidak menghilangkan unsur-unsur Saka. Candra sangkala adala angka huruf berupa
asli dari kedua kebudayaan tersebut. Oleh karena itu, susunan kalimat atau gambar kata. Contoh tahun
kebudayaan Hindu-Buddha yang masuk ke Indonesia candra sangkala adalah “Sirna Ilang Kertaning
tidak diterima begitu saja. Hal ini disebabkan faktor- Bumi” sama dengan 1400 (tahun Saka) dan sama
faktor berikut. dengan 1478 Masehi.
1. Masyarakat Indonesia telah memiliki dasar-dasar 4. Kepercayaan dan Filsafat
kebudayaan yang cukup tinggi sehingga masuknya Masuk dan berkembangnya pengaruh Hindu-
kebudayaan asing ke Indonesia menambah Buddha tidak meninggalkan kepercayaan asli bangsa
perbendaharaan kebudayaan Indonesia. Indonesia, terutama terlihat dari segi pemujaan
terhadap roh nenek moyang dan pemujaan terhadap
dewa-dewa alam.

154 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


5. Pemerintahan 3) Raja Mulawarman, adalah putra dari Raja
Setelah masuknya pengaruh Hindu-Buddha, tata Aswawarman. Ia adalah raja terbesar dari
pemerintahan disesuaikan dengan sistem kepala Kerajaan Kutai. Di bawah pemerintahannya
pemerintahan yang berkembang di India. Seorang Kerajaan Kutai mengalami masa yang
kepala pemerintahan bukan lagi seorang kepala gemilang. Rakyat hidup tenteram dan
suku, melainkan seorang raja, yang memerintah sejahtera. Dengan keadaan seperti itulah
wilayah kerajaannya secara turun-temurun. akhirnya raja Mulawarman mengadakan
6. Desakan Budaya upaca kurban emas yang sangat banyak.
Desakan suatu budaya pada budaya lain disebut c. Kehidupan sosial
dominasi. Contohnya, masyarakat Betawi, Aborigin, Berdasarkan isi prasasti-prasasti Kutai dapat
dan Papua. diketahui bahwa pada abad ke-4 M di daerah
Kutai terdapat suatu masyarakat Indonesia
F. Perkembangan Kerajaan Hindu- Buddha yang telah banyak menerima pengaruh Hindu.
Masyarakat tersebut telah dapat mendirikan
1. Kerajaan Kutai suatu kerajaan yang teratur rapi menurut pola
a. Lokasi kerajaan pemerintahan di India. Masyarakat Indonesia
Berdasarkan sumber-sumber berita yang menerima unsur-unsur yang datang dari luar
berhasil ditemukan menunjukkan bahwa (India) dan mengembangkannya sesuai dengan
Kerajaan Kutai terletak di Kalimantan Timur, tradisi bangsa Indonesia sendiri.
yaitu di hulu Sungai Mahakam. Nama kerajaan d. Kehidupan ekonomi
ini disesuaikan dengan nama daerah tempat Dilihat dari letaknya, Kutai sangat strategis,
penemuan prasati, yaitu di daerah Kutai. terletak pada jalur aktivitas pelayaran dan
Sumber menyatakan bahawa di Kalimantan perdagangan antara dunia barat dan dunia
Timur telah berdiri dan berkembang kerajaan timur. Secara langsung maupun tidak langsung
yang mendapat pengaruh Hindu (India) adalah besar pengaruhnya dalam kehidupan masyarakat
beberapa dari penemuan peninggalan berupa Kutai, terutama dalam bidang perekonomian
tulisan (prasasti). Tulisan itu berhasil ditemukan masyarakatnya, di mana perdagangan juga
terdapat pada tujuh buah tiang batu yang disebut dijadikan mata pencaharian utama saat itu.
dengan nama Yupa. Tulisan yang terbuat pada e. Kehidupan budaya
Yupa itu mempergunakan huruf Pallawa dan Salah satu yupa menyebutkan suatu tempat suci
bahasa Sanskerta. dengan kata vaprakecvara, yang artinya sebuah
b. Kehidupan politik lapangan luas tempat pemujaan. Vaprakecvara
Raja-raja yang berhasil diketahui pernah itu dihubungkan dengan Dewa Siwa. Dengan
memerintah Kerajaan Kutai sebagai berikut. demikian, dapat dipastikan bahwa masyarakat
1) Raja Kudungga, merupakan raja pertama Kuta memeluk agama Siwa. Hal ini didukung
yang berkuasa di Kerajaan Kutai. Kedudukan oleh beberapa faktor berikut.
Raja Kudungga pada awalnya adalah 1) Besarnya pengaruh Kerajaan Pallawa yang
seorang kepala suku. Dengan masuknya beragama Siwa menyebabkan agama Siwa
pengaruh Hindu, ia mengubah struktur terkenal di Kutai.
pemerintahannya menjadi kerajaan dan 2) Pentingnya peranan para brahmana di
menganggap dirinya menjadi raja sehingga Kutai menunjukkan besarnya pengaruh
pergantian raja dilakukan secara turun- brahmana dalam agama siwa, terutama
temurun. mengenai upacara korban.
2) Raja Aswawarman, Prasasti Yupa 2. Kerajaan Tarumanegara
menyatakan bahwa Raja Aswawarman a. Lokasi kerajaan
merupakan seorang raja yang cakap Berdasarkan penemuan dari beberapa prasasti
dan kuat. Pada masa pemerintahannya, tentang Kerajaan Tarumanegara, maka letak
wilayah kekuasaan Kutai diperluas lagi. kerajaan itu adalah di wilayah Jawa Barat,
Hal ini dibuktikan dengan pelaksanaan dengan pusat kerajaan diperkirakan terletak
upacara aswamedha. Upacara-upacara ini di sekitar daerah Bogor sekarang.
pernah dilaksanakan di India pada masa Adapun wilayah kekuasaan Kerajaan
pemerintahan Raja Samudragupta, ketika Tarumanegara meliputi daerah Banten, Jakarta
ingin memperluas wilayahnya.

RINGKASAN MATERI 155


sampai ke perbatasan Cirebon, sehingga dapat Hal ini dibuktikan dari Prasasti Tugu yang
ditafsirkan bahwa pada masa pemerintahan menyatakan bahwa Raja Purnawarman telah
Raja Purnawarman wilayah kekuasaan Kerajaan memerintahkan untuk menggali sebuah kali.
Tarumanegara hampir menguasai seluruh Penggalian sebuah kali ini sangat besar artinya,
wilayah Jawa Barat. karena pembuatan kali ini berarti pembuatan
b. Sumber sejarah saluran irigasi untuk memperlancar pengairan
Sumber-sumber sejarah Tarumanegara berasal sawah-sawah pertanian rakyat. Dengan upaya
dari berita asing dan prasasti-prasasti sebagai itu, Raja Purnawarman dipandang sebagai
berikut. raja besar yang memperhatikan kehidupan
1) Berita Tiongkok, berita Dinasti T’ang rakyatnya.
menyebutkan bahwa seorang pendeta d. Kehidupan sosial
Tiongkok yang bernama Fa-Hien terdampar Pada Parasasti Ciaruteun disebutkan bahwa
di Pulau jawa (414 M) ketika ia hendak telapak kaki Raja Purnawarman disamakan
kembali dari India ke negerinya di dengan telapak kaki Dewa Wisnu, di mana
Tiongkok. Dalam catatan perjalanannya, ia Dewa Wisnu dipandang sebaga dewa pelindung
menyebutkan bahwa di daerah pantai utara dunia. Jadi, Raja Purnawarman adalah seorang
Pulau Jawa bagian barat telah ditemukan raja yang terus berusaha untuk meningkatkan
masyrakat yang mendapat pengaruh kesejahteraan kehidupan rakyatnya.
Hindu India. Masyarakat yang ditemukan e. Kehidupan ekonomi
itu diperkirakan menjadi bagian dari Pada prasasti Tugu dinyatakan, bahwa Raja
masyarakat Kerajaan Tarumanegara. Purnawarman memerintahkan untuk membuat
2) Prasasti-prasasti, di antaranya Prasasti sebuah terusan sepanjang 6.122 tombak.
Ciaruteun (Ciampea, Bogor), Prasasti Pembangunan terusan ini mempunyai arti
Kebon Kopi (Bogor), Prasasti Jambu ekonomis yang besar bagi masyarakat,
(Bogor), Prasasti Muara Cianten (Bogor), karena dapat dipergunakan sebagai sarana
Prasasti Tugu (daerah Tugu, Jakarta Utara), pencegah banjir dan sarana lalu lintas
Prasasti Awi (Leuwiliang), Prasasti Munjul pelayaran perdagangan antardaerah di Kerajaan
(Banten). Tarumanegara atau dengan dunia luar.
Tiap prasasti itu memuat tentang 3. Kerajaan Holing
keberadaan Kerajaan Tarumanegara a. Lokasi kerajaan
dengan rajanya yang memerintah bernama Berita Tiongkok berasal dari Dinasti T’ang yang
Purnawarman. Misalnya, tulisan yang menyebutkan bahwa letak Kerajaan Holing
terdapat Prasasti Ciaruteun (yang juga berbatasan dengan laut sebelah selatan, Ta-
dikenal dengan sebutan Batutulis) itu Hen-La (Kamboja) di sebelah utara, Po-Li (Bali)
berbunyi: sebelah Timur dan To-Po-Teng di sebelah barat.
Vikrantasya Vanipateh, Crimateh Nama lain dari Holing adalah Cho-Po (Jawa)
Purnawarmanah Tarumanegarandrasa, sehingga berdasarkan berita tersebut dapat
Visnor iwa padadvayam. disimpulkan bahwa Kerajaan Holing terletak
Artinya: di Pulau Jawa, khususnya Jawa Tengah.
“Kedua buah tapak kaki yang seperti J.L. Moens dalam menentukan letak Kerajaan
tapak kaki Dewa Wisnu adalah tapak kaki Holing meninjau dari segi perekonomian, yaitu
dari Raja Purnawarman, raja dari Negeri pelayaran dan perdagangan. Menurutnya,
Taruma, raja yang gagah berani.” Kerajaan Holing selayaknya terletak di tepi
Bahasa pada prasasti itu adalah bahasa Selat Malaka, yaitu di Semenanjung Malaya.
Sanskerta dengan huruf Pallawa. Dari Alasannya, Selat Malaka merupakan selat
perbandingan melalui huruf-huruf pada yang sangat ramai dalam aktivitas pelayaran
prasasti yang ditemukan di India, maka perdagangan saat itu. Pendapat J.L. Moens
parasasti-prasasti tersebut diperkirakan itu diperkuat dengan ditemukannya sebuah
ditulis pada abad ke-5 M. daerah di Semenajung Malaya yang bernama
c. Kehidupan politik daerah Keling.
Raja Purnawarman adalah raja besar yang telah
berhasil meningkatkan kehidupan rakyatnya.

156 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


b. Sumber sejarah 5. Kerajaan Sriwijaya
I-Tsing menyebutkan bahwa seorang temannya a. Lokasi kerajaan
bernama Hui-Ning dengan pembantunya Berdasarkan penemuan-penemuan prasasti
bernama Yunki pergi ke Holing tahun 664/665 disimpulkan bahwa Kerajaan Sriwijaya terletak
M untuk mempelajari ajaran agama Buddha. Ia di Sumatera Selatan, yaitu tepatnya di tepi
juga menerjemahkan kitab suci agama Buddha Sungai Musi atau sekitar kota Palembang
dari bahasa Sanskerta ke bahasa Tiongkok. sekarang.
Dalam menerjemahkan kitab itu, ia dibantu b. Sumber sejarah
oleh pendeta agama Buddha dari Holing yang Sumber-sumber sejarah yang mendukung
bernama Jnanabhadra. Menurut keterangan tentang keberadaan Kerajaan Sriwijaya berasal
dari Dinasti Sung, kitab yang diterjemahkan dari berita asing dan prasasti-prasasti.
oleh Hui-Ning adalah bagian terakhir Kitab 1) Berita asing
Parinirvana yang mengisahkan tentang Dari berita Arab, dapat diketahui bahwa
pembukaan jenazah Sang Buddha. telah banyak pedagang Arab yang
c. Kehidupan politik melakukan kegiatan perdagangannya
Berdasarkan berita Tiongkok disebutkan bahwa di Kerajaan Sriwijaya. Bahkan, di
Kerajaan Holing diperintah oleh seorang raja pusat Kerajaan Sriwijaya ditemukan
putri yang bernama Ratu Sima. perkampungan-perkampungan orang-
Pemerintahan Ratu Sima sangat keras, namun orang Arab sebagai tempat tingga
adil dan bijaksana. Rakyat tunduk dan taat sementara. Di samping itu, keberadaan
terhadap segala perintah Ratu Sima. Bahkan, Sriwijaya diketahui dari sebutan orang-
tidak seorang pun rakyat atau pejabat kerajaan orang Arab terhadap Kerajaan Sriwijaya
yang berani melanggar segala perintahnya. seperti Zabaq, Sabay, atau Sribusa.
d. Kehidupan sosial Dari berita India, dapat diketahui bahwa
Kehidupan sosial masyarakat Kerajaan Holing raja dari Kerajaan Sriwijaya pernah menjalin
sudah teratur rapi. Hal ini disebabkan karena hubungan dengan raja-raja dari kerajaan
sistem pemerintahan yang keras dari Ratu Sima. yang ada di India, seperti dengan Kerajaan
Di samping ini, juga sangat adil dan bijaksana Nalanda, dan Kerajaan Chola. Dengan
dalam memutuskan suatu masalah. Rakyat Kerajaan Nalanda disebutkan bahwa Raja
sangat menghormati dan mentaati segala Sriwijaya mendirikan sebuah prasasti yang
keputusan Ratu Sima. dikenal dengan nama Prasasti Nalanda.
e. Kehidupan ekonomi Namun, hubungan dengan Kerajaan Chola
kehidupan perekonomian masyarakat Kerajaan (Cholamandala) menjadi retak setelah raja
Holing berkembang pesat. Masyarakat Kerajaan Chola, yaitu Raja Rajendra Chola, ingin
Holing telah mengenal hubungan perdagangan. menguasai Selat Malaka.
Mereka menjalin hubungan perdagangan pada Dari berita Tiongkok, dapat diketahui bahwa
suatu tempat yang disebut dengan pasar. Pada pedagang-pedagang Kerajaan Sriwijaya
pasar itu, mereka mengadakan hubungan telah menjalin hubungan perdagangan
perdagangan dengan teratur. dengan pedagang-pedagang Tiongkok.
4. Kerajaan Melayu Para pedagang Tiongkok sering singgah
Kerajaan Melayu merupakan salah satu kerajaan di Kerajaan Sriwijaya untuk selanjutnya
terkemuka di Sumatera bagian selatan waktu itu. meneruskan perjalanannya ke India
Kerajaan Melayu diperkirakan berpusat di daerah maupun Romawi.
Jambi, yaitu di tepi kanan-kiri Sungai Batanghari. 2) Berita dalam negeri
Pada Sungai Batanghari ini ditemukan peninggalan- Berita-berita dalam negeri berasal dari
peninggalan purba berupa candi-candi, arca, dan prasasti-prasasti yang dibuat oleh raja-
peninggalan lainnya. raja dari Kerajaan Sriwijaya. Prasasti itu
Seorang musafir Tiongkok yang bernama I-Tsing disebutkan berikut ini.
(671-695 M) menyebutkan di dalam bukunya, a) Prasasti Kedukan Bukit
bahwa pada abad ke-7 M secara politik Kerajaan Prasasti berangka tahun 684 M
Melayu telah dimasukkan ke dalam kekuasaan itu menyebutkan bahwa Raja
Kerajaan Sriwijaya. Sriwijaya bernama Dapunta Hyang

RINGKASAN MATERI 157


yang membawa tentara sebanyak Prasasti-prasasti dari Kerajaan Sriwijaya
20.000 orang berhasil menundukan itu sebagian besar menggunakan huruf
Minangatamwan. Dengan kemenangan Pallawa dan bahasa Melayu Kuno.
itu, Kerajaan Sriwijaya menjadi c. Kehidupan politik
makmur. Daerah yang dimaksud Raja-raja yang berhasil diketahui pernah
Minangatamwan itu kemungkinan memerintah Kerajaan Sriwijaya diantaranya
adalah daerah Binaga yang terletak sebagai berikut.
di Jambi. Daerah itu sangat strategis 1) Raja Dapunta Hyang
untuk perdagangan. Berita mengenai raja ini diketahui melalui
b) Prasasti Talang Tuwo Prasasti Kedukan Bukit (683 M). Pada
Prasasti berangka tahun 684 M itu masa pemerintahannya, Raja Dapunta
menyebutkan tentang pembuatan Hyang telah berhasil memeperluas
Taman Srikesetra atas perintah Raja wilayak kekuasaannya sampai ke wilayah
Dapunta Hyang. Jambi, yaitu dengan menduduki daerah
c) Prasasti Telaga Batu Minangatamwan. Daerah ini memiliki
Prasasti itu menyebutkan tentang arti yang sangat strategis dalam bidang
kutukan raja terhadap siapa saja yang perekonomian, karena daerah ini dekat
tidak taat terhadap Raja Sriwijaya dan dengan jalur perhubungan pelayaran
juga melakukan tindakan kejahatan. perdagangan di Selat Malaka. Sejak awal
d) Prasasti Kota Kapur pemerintahannya, Raja Dapunta Hyang
Prasasti berangka tahun 686 M telah mencita-citakan agar Kerajaan
itu menyebutkan bahwa Kerajaan Sriwijaya menjadi Kerajaan Maritim.
Sriwijaya berusaha untuk menaklukan 2) Raja Balaputra Dewa
Bumi Jawa yang tidak setia kepada Pada awalnya, Raja Balaputra Dewa
Kerajaan Sriwijaya. Prasasti tersebut adalah raja dari Kerajaan Syailendra
ditemukan di Pulau Bangka. (di Jawa Tengah). Ketika terjadi perang
e) Prasasti Karang Berahi saudara di Kerajaan Syailendra antara
Prasasti berangka tahun 686 M itu Balaputra Dewa dan Pramodhawardani
ditemukan di daerah pedalaman (kakaknya) yang dibantu oleh Rakai
Jambi, yang menunjukan penguasaan Pikatan (Dinasti Sanjaya), Balaputra Dewa
Sriwijaya atas daerah itu. mengalami kekalahan. Akibat kekalahan
f) Prasasti Ligor itu, Raja Balaputra Dewa lari ke Sriwijaya.
Prasasti berangka tahun 775 M itu Di Kerajaan Sriwijaya berkuasa Raja
menyebutkan tentang ibu kota Ligor Dharma Setru (kakek dari Raja Balaputra
dengan tujuan untuk mengawasi Dewa) yang tidak memiliki keturunan
pelayaran perdagangan di Selat sehingga kedatangan Raja Balaputra
Malaka. Dewa di Kerajaan Sriwijaya disambut baik.
g) Prasasti Nalanda Kemudian, ia diangkat menjadi raja.
Prasasti itu menyebutkan Raja Pada masa pemerintahan Raja Balaputra
Balaputra Dewa sebagai Raja terakhir Dewa, Kerajaan Sriwijaya berkembang
dari Dinasti Syailendra yang terusir makin pesat. Raja Balaputra Dewa
dari Jawa Tengah akibat kekalahannya meningkatkan kegiatan pelayaran dan
melawan Kerajaan Mataram dari perdagangan rakyat Sriwijaya. Di samping
Dinasti Sanjaya. Dalam prasasti itu, itu, Raja Balaputra Dewa menjalin
Balaputra Dewa meminta kepada hubungan dengan kerajaan-kerajaan
Raja Nalanda agar mengakui haknya yang berada di luar wilayah Indonesia,
atas Kerajaan Syailendra. Di samping terutama dengan kerajaan-kerajaan yang
itu, prasasti ini juga menyebutkan berada di India, seperti Kerajaan Benggala
bahwa Raja Dewa Paladewa berkenan (Nalanda) maupun Kerajaan Chola. Bahkan
membebaskan 5 buah desa dari pajak pada masa pemerintahannya, kerajaan
untuk membiayai para mahasiswa Sriwijaya menjadi pusat perdagangan
Sriwijaya yang belajar di Nalanda. dan penyebaran agama Buddha di Asia
Tenggara.

158 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3) Raja Sanggrama Wijayattunggawarman b) Sriwijaya sebagai negara maritim
Pada masa pemerintahannya, Kerajaan Prasasti Kedukan Bukit yang ditemukan
Sriwijaya mendapat ancaman dari Kerajaan di Bukit Siguntang (dekat Palembang),
Chola. Di bawah pemerintahan Raja menyebutkan bahwa seorang raja
Rajendra Chola, Kerajaan Chola melakukan yang bijaksana berlayar ke luar
serangan dan berhasil merebut Kerajaan negeri untuk mencari kekuatan gaib.
Sriwijaya. Raja Sriwijaya yang bernama Usahanya berhasil dengan baik. Usaha
Sanggrama Wijayattunggawarman berhasil besar yang dimaksudkan itu adalah
ditawan. Namun, pada masa pemerintahan perjalanan ekspedisi Raja Sriwijaya
Raja Kulotungga I di Kerajaan Cho, Raja yang berhasil dengan gemilang dalam
Sanggrama Wijayattunggawarman menaklukan Bangka dan Melayu (di
dibebaskan kembali. Jambi).
a) Wilayah Kekuasaan Kerajaan Sriwijaya Menurut Prasasti Kota Kapur (686
Setelah berhasil menguasai Palembang, M) yang ditemukan di Pulau Bangka,
ibu kota Kerajaan Sriwijaya dipindahkan penduduk Pulau Bangka tunduk
dari Muara Takus ke Palembang. kepada Kerajaan Sriwijaya. Di samping
Dari Palembang, Kerajaan Sriwijaya itu, juga diberitakan bahwa Kerajaan
dengan mudah dapat menguasai Sriwijaya telah melakukan ekspedisi ke
daerah-daerah di sekitarnya, seperti Pulau Jawa. Perluasan yang dilakukan
Bangka, Jambi Hulu dan mungkin Kerajaan Sriwijaya bertujuan untuk
juga Jawa Barat (Tarumanegara). menguasai jalur perdagangan di Selat
Pada abad ke-7 M, Kerajaan Sriwijaya Malaka dan Selat Sunda.
telah berhasil menguasai kunci-kunci Makin ramainya aktivitas pelayaran
jalan perdagangan yang penting, perdagangan di Kerajaan Sriwijaya
seperti Selat Sunda, Selat Bangka, mengakibatkan Kerajaan Sriwijaya
Selat Malaka, dan Laut Jawa bagian menjadi tempat pertemuan para
barat. pedagang atau pusat perdagangan di
Pada abad ke-8 M, perluasan Kerajaan Asia Tenggara. Bahkan, para pedagang
Sriwijaya ditujukan ke arah utara, yaitu dari Kerajaan Sriwijaya juga melakukan
menduduki Semenanjung Malaya hubungan sampai di luar wilayah
dan Tanah Genting Kra. Pendudukan Indonesia, seperti ke Tiongkok di
terhadap daerah Semenanjung sebelah utara, atau Laut Merah dan
Malaya bertujuan untuk menguasai Teluk Persia di sebelah barat. Itulah
daerah penghasil lada dan timah. sebabnya, Kerajaan Sriwijaya lebih
Adapun pendudukan terhadap daerah dikenal sebagai kerajaan maritim.
Tanah Genting Kra bertujuan untuk c) Hubungan dengan Luar Negeri
menguasai lintas jalur perdagangan Kerajaan Sriwijaya menjalin hubungan
antara Tiongkok dan India. Tanah baik dengan kerajaan-kerajaan di luar
Genting Kra sering dipergunakan oleh wilayah Indonesia, terutama dengan
para pedagang untuk menyeberang dari kerajaan-kerajaan yang berada di
perairan Lautan Hindia ke Laut Tiongkok India, seperti Kerajaan Pala/Nalanda di
Selatan, untuk menghindari persinggahan Benggala dan Kerajaan Cholamandala
di pusat Kerajaan Sriwijaya. di Pantai Timur India Selatan.
Pada akhir abad ke-8 M, Kerajaan d. Kehidupan ekonomi
Sriwijaya telah berhasil menguasai Dilihat dari letak geografis, daerah Kerajaan
seluruh jalur perdagangan di Asia Sriwijaya mempunyai letak yang sangat
Tenggara, baik yang melalui Selat strategis, yaitu di tengah-tengah jalur pelayaran
Malaka, Selat Karimata, dan Tanah perdagangan antara India dan Tiongkok. Di
Genting Kra. samping itu, letak Kerajaan Sriwijaya dekat
Dengan kekuasaan wilayah itu, Kerajaan dengan Selat Malaka yang merupakan urat
Sriwijaya menjadi kerajaan maritim nadi perhubungan bagi daerah-daerah di Asia
terbesar di seluruh Asia Tenggara. Tenggara.

RINGKASAN MATERI 159


Hasil bumi Kerajaan Sriwijaya merupakan modal Ekspedisi Pamalayu. Dalam ekspedisi
utama bagi masyarakatnya untuk terjun dalam ini, Kerajaan Singasari mengadakan
aktivitas pelayaran dan perdagangan. pendudukan terhadap Kerajaan Melayu,
e. Kehidupan budaya Pahang, dan Kalimantan, sehingga
Menurut berita dari Tibet, seorang pendeta mengakibatkan kedudukan Kerajaan
bernama Atica datang dan tinggal di Sriwijaya Sriwijaya makin terdesak.
(1011–1023 M) dalam rangka belajar agama 2) Faktor ekonomi
Buddha dari seorang guru besar yang bernama Para pedagang yang melakukan aktivitas
Dharmapala. Menurutnya, Sriwijaya merupakan perdagangan di Kerajaan Sriwijaya makin
pusat agama Buddha di luar India. Tetapi, berkurang, karena daerah-daerah strategis
walaupun Kerajaan Sriwijaya dikenal sebagai yang pernah dikuasai oleh Kerajaan
pusat agama Buddha, tidak banyak peninggalan Sriwijaya telah jatuh ke dalam kekuasaan
purbakala, seperti candi-candi atau arca-arca dari raja-raja sekitarnya. Akibatnya, para
sebaga tanda kebesaran Kerajaan Sriwijaya pedagang yang melakukan penyeberangan
dalam bidang kebudayaan. ke Tanah Genting Kra atau yang melakukan
f. Kehidupan agama kegiatan sampai ke daerah Melayu (sudah
Kerajaan Sriwijaya merupakan pusat pertemuan dikuasai Kerajaan Singasari) tidak lagi
antara para jemaah agama Buddha dari melewati wilayah kekuasaan Sriwijaya.
Tiongkok ke India dan dari India ke Tiongkok. Keadaan seperti ini tentu mengurangi
Melalui pertemuan itu, di Kerajaan Sriwijaya sumber pendapatan kerajaan.
berkembang ajaran Buddha Mahayana. Bahkan, Dengan faktor politis dan ekonomi itu, maka
perkembangan ajaran agama Buddha di Kerajaan sejak akhir abad ke-13 M Kerajaan Sriwijaya
Sriwijaya tidak terlepas dari pujangga yang menjadi kerajaan kecil dan wilayahnya
berasal dari Kerajaan Sriwijaya, di antaranya terbatas pada daerah Palembang. Kerajaan
Dharmapala dan Sakyakirti. Dharmapala adalah Sriwijaya yang kecil dan lemah akhirnya
seorang guru besar agama Buddha dari Kerajaan dihancurkan oleh Kerajaan Majapahit tahun
Sriwijaya. Ia pernah mengajar agama Buddha 1377 M.
di Perguruan Tinggi Nalanda (Benggala). 6. Kerajaan Mataram Kuno
g. Mundurnya Kerajaan Sriwijaya Kerajaan Mataram terletak di Jawa Tengah dengan
Pada akhir abad ke-13 M, Kerajaan Sriwijaya daerah intinya disebut Bhumi Mataram. Daerah
mengalami kemunduran. Hal ini disebabkan tersebut dikelilingi oleh pegunungan dan gunung-
oleh faktor politik dan ekonomi. gunung, seperti Pegunungan Serayu, Gunung Prau,
1) Faktor politik Gunung Sindoro, Gunung Sumbing, Gunung Ungaran,
Kedudukan Kerajaan Sriwijaya makin Gunung Merbabu, Gunung Merapi, Pegunungan
terdesak, karena munculnya kerajaan- Kendeng, Gunung Lawu, Gunung Sewu, Gunung Kidul.
kerajaan besar yang juga memiliki Daerah itu juga dialiri banyak sungai, di antaranya
kepentingan dalam dunia perdagangan, Sungai Bogowonto, Sungai Progo, Sungai Elo, dan
seperti Kerajaan Siam di sebelah utara. yang terbesar dalah Sungai Bengawan Solo. Mata
Kerajaan Siam memperluas wilayah pencaharian utama dari rakyat Mataram Kuno
kekuasaannya ke arah selatan dengan adalah pertanian, sementara masalah perdagangan
menguasai daerah-daerah di Semenanjung kurang mendapat perhatian.
Malaya termasuk Tanah Genting Kra. a. Sumber sejarah
Jatuhnya Tanah Genting Kra ke dalam Bukti-bukti berdirinya Dinasti Sanjaya diketahui
kekuasaan Kerajaan Siam mengakibatkan melalui Prasasti Canggal (daerah Kedu), Prasasti
kegiatan pelayaran perdagangan di Belitung, Kitab Carita Parahyangan.
Kerajaan Sriwijaya makin berkurang. 1) Prasasti Canggal (732 M)
Dari arah timur, Kerajaan Sriwijaya terdesak Prasasti ini dibuat pada masa pemerintahan
oleh perkembangan Kerajaan Singasari, Raja Sanjaya yang berhubungan dengan
yang pada waktu itu diperintah oleh Raja pendirian sebuah Lingga. Lingga tersebut
Kertanegara. Kerajaan Singasari yang adalah Lambang dari Dewa Siwa sehingga
bercita-cita menguasai seluruh wilayah agama yang dianutnya adalah agama
Nusantara mulai mengirim ekspedisi ke Hindu beraliran Siwa.
arah barat yang dikenal dengan istilah

160 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2) Prasasti Balitung (907 M) 3) Dinasti Syailendra
Prasasti ini adalah prasasti tembaga yang Pada pertengahan abad ke-8 M di Jawa
dikeluarkan oleh Raja Diah Balitung. Tengah bagian selatan, yaitu di daerah
Dalam prasasti itu disebutkan nama raja Bagelan dan Yogyakarta, memerintah
yang pernah memerintah pada Kerajaan seorang raja dari Dinasti Syailendra. Pada
Dinasti Sanjaya. masa pemerintahan Raja Balaputra Dewa,
3) Kitab Carita Parahyangan diketahui bahwa pusat kedudukan Kerajaan
Dalam hal ini diceritakan tentang hal Syailendra terletak di daerah pegunungan
ikhwal raja-raja Sanjaya. di sebelah selatan berdasarkan bukti
b. Kehidupan politik ditemukannya peninggalan Istana Ratu
Kerajaan Mataram diperintah oleh raja-raja Boko.
keturunan dari Dinasti Sanjaya. Raja-raja a) Sumber sejarah
yang pernah berkuasa di Kerajaan Mataram Prasasti-prasasti yang berhasil ditemukan
diuraikan berikut ini. di antaranya sebagai berikut.
1) Rakai Mataram Sang Ratu Sanjaya (1) Prasasti Kalasan (778 M)
Menurut Prasasti Canggal (732 M), Raja Prasasti ini menyebutkan tentang
Sanjaya adalah pendiri Kerajaan Mataram seorang raja dari Dinasti Syailendra
Kuno dari Dinasti Sanjaya. Raja Sanjaya yang berhasil menunjuk Rakai
memerintah dengan sangat adil dan Panangkaran untuk mendirikan
bijaksana sehingga kehidupan rakyatnya sebuah bangunan suci bagi Dewi
terjamin aman dan tentram. Tara dan sebuah Bihara untuk
Raja Sanjaya meninggal kira-kira para pendeta. Rakai Panangkaran
pertengahan abad ke-8 M. Ia digantikan a k h i r nya m e n g h a d i a h ka n
oleh Rakai Panangkaran. Berturut-turut Desa Kalasan kepada Sanggha
penggantian Rakai Panangkaran adalah Buddha.
Rakai Warak dan Rakai Garung. (2) Prasasti Kelurak (782 M) di daerah
2) Sri Maharaja Rakai Pikatan Prambanan
Setelah Rakai Garung meninggal, Rakai Prasasti ini menyebutkan tentang
Pikatan naik tahta. Untuk melaksanakan pembuatan Arca Manjusri yang
cita-citanya menguasai seluruh wilayah merupakan perwujudan Sang
Jawa Tengah, Rakai Pikatan harus Buddha, Wisnu, dan Sanggha,
berhadapan dengan Kerajaan Syailendra yang dapat disamakan dengan
yang pada masa itu diperintah oleh Brahma, Wisnu, Siwa. Prasasti
Raja Balaputra Dewa. Karena kekuatan itu juga menyebutkan nama raja
Kerajaan Syailendra melebihi kekuatan yang memerintah saat itu yang
Kerajaan Mataram Kuno, maka jalan yang bernama Raja Indra.
ditempuh Rakai Pikatan adalah meminang (3) Prasasti Ratu Boko (856 M)
Putri dari Kerajaan Syailendra yang Prasasti ini menyebutkan tentang
bernama Pramodhawardani. Seharusnya, kekalahan Raja Balaputra Dewa
Pramodhawardani berkuasa atas Kerajaan dalam perang saudara melawan
Syailendra, namun ia menyerahkan tahtanya kakaknya Pramodhawardani dan
kepada Balaputra Dewa. selanjutnya melarikan diri ke
Rakai Pikatan mendesak Pramodhawardani Sriwijaya.
agar mau menarik tahtanya kembali dari (4) Prasasti Nalanda (860 M)
Balaputra Dewa sehingga meletuslah Prasasti ini menyebutkan tentang
perang saudara. Dalam perang itu, Raja asal-usul Raja Balaputra Dewa.
Balaputra Dewa dapat dikalahkan dan lari Disebutkan bahwa Balaputra
ke Kerajaan Sriwijaya. Dengan demikian, Dewa adalah putra dari Raja
cita-cita Rakai Pikatan untuk menguasai Samarottungga dan cucu dari
wilayah Jawa Tengah tercapai. Raja Indra (Kerajaan Syailendra
di Jawa Tengah).

RINGKASAN MATERI 161


Di samping prasasti-prasasti tersebut, c) Kehidupan sosial
juga terdapat peninggalan-peninggalan Kehidupan sosial Kerajaan Syailendra,
berupa candi-candi Buddha seperti ditafsirkan sudah teratur. Hal ini dilihat
Candi Borobudur, Mendut, Pawon, melalui cara pembuatan candi yang
Kalasan, Sari, Sewu, dan candi-candi menggunakan tenaga rakyat secara
lainnya yang lebih kecil. bergotong-royong. Di samping itu,
b) Kehidupan politik pembuatan candi ini menunjukkan
Pada akhir abad ke-8 M, Dinasti betapa rakyat taat dan mengkultuskan
Sanjaya terdesak oleh dinasti lain, rajanya.
yaitu Dinasti Syailendra. Peristiwa d) Kehidupan budaya
ini terjadi ketika Dinasti Sanjaya Kerajaan Syailendra banyak
diperintah oleh Rakai Panangkaran. meninggalkan bangunan-bangunan
Hal itu dibuktikan melalui Prasasti candi yang sangat megah dan besar
Kalasan yang menyebutkan bahwa nilainya, baik dari segi kebudayaan,
Rakai Panangkaran mendapat perintah keh i d u p an masyarakat d an
dari Raja Wisnu untuk mendirikan perkembangan kerajaan. Candi-
Candi Kalasan (Candi Buddha). candi yang terkenal seperti telah
Walaupun kedudukan raja-raja dari disebutkan di atas adalah Candi
Dinasti Sanjaya telah terdesak oleh Mendut, Pawon, Borobudur, Kalasan,
Dinasti Syailendra, raja-raja dari Dinasti Sari, dan Sewu.
Sanjaya tetap diakui kedudukannya Nama Borobudur diperkirakan berasal
sebagai raja yang terhormat. Hanya harus dari nama Bhumi SambharaBuddhara.
tunduk terhadap raja-raja Syailendra Bhumi Sambhara berarti bukit atau
sebagai penguasa tertinggi atas seluruh gunung dan Buddhara berarti raja. Jadi
Mataram. arti dari nama tersebut adalah raja
Berdasarkan prasasti yang telah ditemukan gunung, yang sama artinya dengan
dapat diketahui raja-raja yang pernah Syailendra. Candi Borobudur memiliki
memerintah Dinasti Syailendra. Berikut suatu sistem yang terbagi dalam tiga
raja-raja tersebut. bagian, yaitu kamadhatu, rupadhatu,
(1) Raja Indra dan arupadhatu.
Dinasti Syailendra menjalankan politik 7. Kerajaan Medang Kamulan
ekspansi pada masa pemerintahan Berdasarkan penemuan beberapa prasasti, dapat
Raja Indra. Perluasan wilayah ini diketahui bahwa Kerajaan Medang Kamulan terletak
dtujukan untuk menguasai daerah- di Jawa Timur, yaitu di muara Sungai Brantas, ibu
daerah di sekitar Selat Malaka. kotanya bernama Watan Mas. Kerajaan ini didirikan
Selanjutnya, yang memperkokoh oleh Mpu Sindok, setelah ia memindahkan pusat
pengaruh kekuasaan Syailendra pemerintahannya dari Jawa Tengah ke Jawa Timur.
terhadap Sriwijaya adalah karena Raja Namun, wilayah kekuasaan Kerajaan Medang
Indra menjalankan perkawinan politik. Kamulan pada masa pemerintahan Empu Sindok
Raja Indra mengawinkan putranya mencakup daerah Nganjuk di sebelah barat, daerah
yang bernama Samarottungga dengan Pasuruan di sebelah timur, daerah Surabaya di
putri Raja Sriwijaya. sebelah utara, dan daerah Malang di sebelah
(2) Raja Samarottungga selatan. Dalam perkembangan selanjutnya, wilayah
Pengganti Raja Indra bernama kekuasaan Kerajaan Medang Kamulan mencakup
S a m a ro tt u n g ga . Pa d a za m a n hampir seluruh wilayah Jawa Timur.
kekuasaannya dibangun Candi a. Sumber sejarah
B o ro b u d u r. N a m u n , s e b e l u m Berita India mengatakan bahwa Kerajaan
pembangunan Candi Borobudur Sriwijaya menjalin hubungan persahabatan
selesai, Raja Samarottungga meninggal dengan Kerajaan Chola. Hubungan ini bertujuan
dan digantikan oleh putranya yang untuk membendung dan menghalangi kemajuan
bernama Balaputra Dewa yang Kerajaan Medang Kamulan pada masa
merupakan anak dari selir. pemerintahan Raja Dharmawangsa.

162 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Berita Tiongkok berasal dari catatan-catatan Dharmawangsa, aktivitas perdagangan bukan
yang ditulis pada zaman Dinasti Sung. Catatan- saja di Jawa Timur, namun berkembang ke luar
catatan Kerajaan Sung itu menyatakan bahwa wilayah Jawa Timur.
antara kerajaan yang berada di Jawa dan Di bawah pemerintahan Raja Dharma-wangsa,
Kerajaan Sriwijaya sedang terjadi permusuhan Kerajaan Medang Kamulan menjadi pusat
dan pertikaian, sehingga ketika Duta Sriwijaya aktivitas pelayaran per-dagangan di Indonesia
pulang dari Negeri Tiongkok (tahun 990 M), Timur. Namun, akibat serangan dari Kerajaan
terpaksa harus tinggal dulu di Campa sampai Wurawari, segala perekonomian Kerajaan
peperangan itu reda. Pada tahun 992 M, pasukan Medang Kamulan mengalami kehancuran.
dari Jawa telah meninggalkan Sriwijaya dan 8. Kerajaan Kediri
pada saat itu Kerajaan Medang Kamulan dapat Kerajaan Kediri merupakan kelanjutan dari Kerajaan
memajukan pelayaran dan perdagangan. Isyana (Kerajaan Medang Kamulan). Pada akhir
b. Kehidupan politik kekuasaan pemerintahan Raja Airlangga, wilayah
Sejak berdiri dan berkembangnya Kerajaan kerajaannya dibagi dua, untuk menghindari terjadinya
Medang Kamulan, terdapat beberapa raja yang perang saudara. Maka muncullah Kerajaan Kediri
diketahui memerintah kerajaan ini. Raja-raja dengan ibu kota Daha, diperintah Jayawarsa dan
tersebut sebagai berikut. Kerajaan Jenggala dengan ibu kotanya Kahuripan
1) Raja Empu Sindok diperintah oleh Jayanegara.
Raja Empu Sindok memerintah Kerajaan a. Raja Jayawarsa
Medang Kamulan dengan gelar Empu Masa pemerintahan Jayawarsa (1104 M) hanya
Sindok Isyanatunggadewa. Dari gelar dapat diketahui melalui Prasasti Sirah Keting.
Empu Sindok itulah diambil nama Dinasti Dari prasasti itu diketahui bahwa Raja Jayawarsa
Isyana. Raja Mpu Sindok masih termasuk sangat besar perhatiannya kepada rakyatnya
keturunan dari raja Dinasti Sanjaya dan berupaya meningkatkan kesejahteraan
(Mataram) di Jawa Tengah. Karena kondisi hidup rakyatnya.
di Jawa Tengah tidak memungkinkan b. Raja Bameswara
bertahtanya Dinasti Sanjaya akibat desakan Pada masa pemerintahannya, Raja Bameswara
Kerajaan Sriwijaya, maka Empu Sindok (1117–1130 M) banyak meninggalkan prasasti-
memindahkan pusat pemerintahannya prasasti yang ditemukan di daerah Tulungagung
ke Jawa Timur. Bahkan, dalam prasasti dan Kertosono.
terakhir Empu Sindok (947 M) menyatakan c. Raja Jayabaya
bahwa Raja Empu Sindok adalah peletak Raja Jayabaya (1135–1157 M) merupakan
dasar dari Kerajaan Medang Kamulan di raja terkemuka dari Kerjaan Kediri, karena
Jawa Timur. di bawah pemerintahannya Kerajaan Kediri
2) Dharmawangsa mencapai masa kejayaannya. Kemenangan
Raja Dharmawangsa dikenal sebagai salah Kerajaan Kediri dalam perluasan wilayahnya
seorang raja yang memiliki pandangan mengilhami pujangga Empu Sedah dan Empu
politik yang tajam. Semua politiknya Panuluh untuk menulis Kitab Bharatayuda.
ditujukan untuk mengangkat derajat d. Raja Gandra
kerajaan. Kebesaran Raja Dharmawangsa Masa pemerintahan Raja Gandra (1181 M)
tampak jelas pada politik luar negerinya. berhasil diketahui dari Prasasti Jaring, yaitu
3) Airlangga tentang penggunaan nama hewan dalam
Dalam Prasasti Calcuta disebutkan bahwa kepangkatan seperti nama Gajah, Kebo atau
Raja Airlangga (Erlangga) masih termasuk Tikus.
keturunan dari Raja Mpu Sindok dari pihak e. Raja Kameswara
ibunya. Ibunya bernama Mahendradata Pada masa pemerintahan Raja Kameswara
(Gunapria Dharmapatni) yang kawin (1182–1185 M), seni sastra mengalami
dengan Raja Udayana dari Bali. perkembangannya yang sangat pesat. Di
c. Kehidupan ekonomi antaranya Empu Dharmaja mengarang
Raja Empu Sindok mendirikan ibu kota kerajaannya Kitab Smaradhana. Bahkan, pada masa
di tepi Sungai Brantas, dengan tujuan menjadi pemerintahannya juga dikenal cerita-cerita
pusat pelayaran dan perdagangan di daerah panji seperti Panji Semirang.
Jawa Timur. Bahkan pada masa pemerintahan

RINGKASAN MATERI 163


f. Raja Kertajaya b. Kehidupan politik
Raja Kertajaya (1190–1222 M) merupakan raja Kerajaan Singasari yang pernah mengalami
terakhir dari Kerajaan Kediri. Raja Kertajaya kejayaan dalam perkembangan sejarah Hindu
juga lebih dikenal dengan sebutan Dandang di Indonesia dan bahkan menjadi cikal bakal
Gendis. Kerajaan Majapahit, pernah diperintah oleh
Selama pemerintahannya, keadaan Kediri raja-raja sebagai berikut.
menjadi tidak aman. Kestabilannya kerajaan 1) Ken Arok
menurun. Hal ini disebabkan Raja Kertajaya Ken Arok sebagai raja Singasari pertama
mempunyai maksud mengurangi hak-hak bergelar Sri Ranggah Rajasa Sang
kaum brahmana. Hal ini ditentang oleh kaum Amurwabhumi dan dinastinya bernama
brahmana. Kedudukan kaum brahmana di Dinasti Girindrawangsa (Dinasti Keturunan
Kerajaan Kediri makin tidak aman. Siwa). Raja Ken Arok memerintah antara
Kaum brahmana banyak yang lari dan minta tahun 1222–1227 M. Masa pemerintahan
bantuan ke Tumapel yang saat itu diperintah Ken Arok diakhiri secara tragis pada tahun
oleh Ken Arok. Raja Kertajaya yang mengetahui 1227. Ia mati terbunuh oleh kaki tangan
bahwa kaum brahmana banyak yang lari dan Anusapati, yang merupakan anak tirinya
minta bantuan ke Tumapel, mempersiapkan (anak Ken Dedes dari suami pertamanya
pasukannya untuk menyerang Tumapel. Tunggul Ametung).
Sementara itu, Ken Arok dengan dukungan 2) Raja Kertanegara
kaum brahmana melakukan serangan ke Raja Kertanegara (1268–1292 M)
Kerajaan Kediri. Kedua pasukan itu bertemu di merupakan raja terkemuka dan raja
dekat Genter (1222 M). Dalam pertempuran terakhir dari Kerajaan Singasari. Di bawah
itu pasukan Kediri berhasil dihancurkan. Raja pemerintahannya, Kerajaan Singasari
Kertajaya berhasil meloloskan diri. mencapai masa kejayaannya. Upaya yang
Dengan demikian, berakhirlah kekuasaan ditempuh Raja Kertanegara dapat dilihat
Kerajaan Kediri. Akhirnya Kerajaan Kediri dari pelaksanaan politik dalam negeri dan
menjadi daerah bawahan Kerajaan Tumapel. luar negeri.
Selanjutnya, berdirilah Kerajaan Singasari a) Politik dalam negeri
dengan Ken Arok sebagai raja pertama. Dalam rangka mewujudkan stabilisasi
9. Kerajaan Singasari politik dalam negeri, Raja Kertanegara
Sejarah Kerajaan Singasari berawal dari daerah menempuh jalan sebagai berikut.
Tumapel, yang dikuasai oleh seorang akuwu (1) Mengadakan pergeseran pembantu-
(bupati). Letaknya di daerah pegunungan yang pembantunya.
subur di wilayah Malang, dengan pelabuhannya (2) Berbuat baik terhadap lawan-
bernama Pasuruan. lawan politiknya.
a. Sumber sejarah (3) Memperkuat angkatan perang.
Sumber-sumber sejarah Kerajaan Singasari b) Politik luar negeri
berasal dari: Untuk mencapai cita-cita politiknya
1) Kitab Pararaton, menceritakan tentang itu, Raja Kertanegara menempuh
raja-raja Singasari. cara-cara sebagai berikut.
2) Kitab Negara Kertagama, berisi silsilah raja- (1) Melaksanakan Ekspedisi Pamalayu
raja Majapahit yang memiliki hubungan (1275 dan 1286 M) untuk
erat dengan raja-raja Singasari. menguasai Kerajaan Melayu
3) Prasasti-prasasti sesudah tahun 1248 M. serta melemahkan posisi Kerajaan
4) Berita-berita asing (berita Tiongkok), Sriwijaya di Selat Malaka.
menyatakan bahwa Kaisar Khubilai Khan (2) Menguasai Bali (1284 M).
mengirim pasukannya untuk menyerang (3) Menguasai Jawa Barat (1289
Kerajaan Singasari. M).
5) Peninggalan-peninggalan purbakala (4) Menguasai Pahang (Malaya) dan
berupa banguna-bangunan candi yang Tanjung Pura (Kalimantan).
menjadi makam dari raja-raja Singasari, (5) Kertanegara membendung
seperti Candi Kidal, Candi Jago, Candi ekspansi Khu Bilai Khan dengan
Singasari dan lain-lain. cara:

164 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


(a) menjalin kerja sama dengan berhasil naik tahta kerajaan. Prasasti ini
negeri Champa. memuat peristiwa keruntuhan Kerajaan
(b) memberantas tiap usaha Singasari dan perjuangan Raden Wijaya
pemberontakan. untuk mendirikan kerajaan.
(c) mengganti pejabat yang tidak 2) K i d u n g H a rs a w i j aya d a n K i d u n g
mendukung gagasannya. Panji Wijayakrama. Kedua kidung ini
(d) berusaha menyatukan menceritakan Raden Wijaya ketika
Nusantara di bawah menghadapi musuh dari Kediri dan tahun-
Singosari. tahun awal perkembangan Majapahit.
10. Kerajaan Bali 3) Kitab Pararaton, menceritakan tentang
Kerajaan Bali terletak pada sebuah Pulau kecil pemerintahan raja-raja Singasari dan
yang tidak jauh dari daerah Jawa Timur. Dalam Majapahit.
perkembangan sejarahnya, Bali mempunyai hubungan 4) Kitab Negarakertagama, menceritakan
erat dengan Pulau Jawa. Karena letak pulau itu tentang perjalanan Raja Hayam Wuruk
berdekatan, maka sejak zaman dulu mempunyai ke Jawa Timur.
hubungan yang erat. Bahkan, ketika Kerajaan b. Aspek kehidupan politik
Majapahit runtuh, banyak rakyat Majapahit yang 1) Raja Kertarajasa Jayawardhana
melarikan diri dan menetap di sana. Sampai sekarang Raja Kertanegara wafat pada tahun 1291
ada kepercayaan bahwa sebagian dari masyarakat M, ketika Keraton Singasari saat itu diserbu
Bali dianggap pewaris tradisi Majapahit. secara mendadak oleh Jayakatwang
11. Kerajaan Pajajaran (keturunan Raja Kediri). Dalam serangan
Sumber sejarah dari Kerajaan Pajajaran dapat itu Raden Wijaya, menantu Kertanegara,
diketahui melalui sumber-sumber prasasti maupun berhasil meloloskan diri dan lari ke
kitab-kitab cerita. Madura untuk meminta perlindungan dari
a. Prasasti Bupati Arya Wiraraja. Atas bantuan dari
1) Prasasti Rakryan Juru Pangambat (923 Arya Wiraraja ini, Raden Wijaya diterima
M). dan diampuni oleh Jayakatwang dan
2) Prasasti Horren (berasal dari Kerajaan diberikan sebidang tanah di Tarik. Daerah
Majapahit). itu kemudian dibangun kembali menjadi
3) Prasasti Citasih (1030 M). sebuah perkampungan dan digunakan oleh
4) Prasasti Astanagede (di Kawali, Ciamis). Raden Wijaya untuk mempersiapkan diri
b. Kitab carita dan menyusun kekuatan untuk sewaktu-
1) Kitab Carita Kidung Sundayana. Kitab waktu mengadakan serangan balasan
ini menceritakan kekalahan pasukan terhadap Kediri.
Pajajaran dalam pertempuran di Bubat Kedatangan serangan Tiongkok-Mongol
(Majapahit) dan tewasnya Raja Sri Baduga yang ingin menaklukan Kertanegara,
beserta putrinya. tidak disia-siakan oleh Raden Wijaya
2) Kitab Carita Parahyangan. Kitab ini untuk menyerang Raja Jayakatwang (Raja
menceritakan bahwa pengganti Raja Sri Kediri).
Baduga setelah Perang Bubat bernama Raden Wijaya berhasil menipu pasukan-
Hyang Wuni Sora. pasukan Tiongkok, sehingga tentara
12. Kerajaan Majapahit Tiongkok rela bergabung dengan pasukan
Kerajaan Majapahit merupakan suatu kerajaan Raden Wijaya dan menyerang Raja
besar yang disegani oleh banyak negara asing dan Jayakatwang. Raja Jayakatwang dapat
membawa keharuman nama Indonesia sampai jauh dikalahkan dan Kerajaan Kediri dapat
ke luar wilayah Indonesia. dihancurkan.
a. Sumber sejarah Kemenangan dari serangan ini membuat
Sumber informasi mengenai berdiri dan tentara Tiongkok-Mongol bergembira
berkembangnya Kerajaan Majapahit berasal dan merayakan pesta kemenangannya.
dari berbagai sumber berikut ini. Namun, bagi Raden Wijaya kemenangan
1) Prasasti Butak (1294 M). Prasasti ini ini harus berada di pihaknya. Raden Wijaya
dikeluarkan oleh Raden Wijaya setelah ia kemudian memutuskan untuk menyerang

RINGKASAN MATERI 165


balik tentara-tentara Tiongkok-Mongol Pe m b e ro nta ka n Ku t i m e r u p a ka n
yang sedang pesta pora. Serangan yang pemberontakan yang paling berbahaya dan
tiba-tiba dan tak diduga yang dilakukan hampir meruntuhkan Kerajaan Majapahit.
oleh pasukan Raden Wijaya ini membuat Raja Jayanegara terpaksa mengungsi ke
tentara Tiongkok-Mongol menjadi kalang Desa Bedander yang diikuti oleh sejumlah
kabut. Banyak yang terbunuh. Yang pasukan bayangkara (pengawal pribadi
selamat melarikan diri dan kembali ke raja) di bawah pimpinan Gajah Mada.
daratan Tiongkok. Akhirnya, di Jawa hanya Setelah beberapa hari menetap di Desa
tinggal satu kekuatan, yaitu kekuatan dari Bedander, maka Gajah Mada kembali ke
pasukan Raden Wijaya. Majapahit untuk meninjau suasana.
Dengan lenyapnya pasukan Tiongkok- Setelah diketahui keadaan rakyat dan para
Mongol, pada tahun 1292 M Kerajaan bangsawan istana tidak setuju dan bahkan
Majapahit sudah dapat dianggap berdiri, sangat benci kepada Kuti, Gajah Mada
walaupun secara resmi sistem pemerintahan akhirnya merencanakan suatu siasat untuk
Kerajaan Majapahit baru berjalan setahun melakukan serangan terhadap Kuti. Berkat
kemudian, yaitu ketika Raden Wijaya menjadi ketangkasan dan siasat yang jitu dari Gajah
Raja Majapahit yang pertama dengan gelar Mada, Kuti dan kawan-kawannya dapat
Sri Kertajasa Jayawardhana. dilenyapkan.
Raden Wijaya memerintah Kerajaan Raja Jayanegara dapat kembali lagi ke
Majapahit dari tahun 1293–1309 M. Raden Istana dan menduduki tahta Kerajaan
Wijaya sempat memperistri keempat Majapahit. Sebagai penghargaan atas jasa
Putri Kertanegara, yaitu Tribhuwana, Gajah Mada, maka ia langsung diangkat
Narendraduhita, Prajnaparamita, dan menjadi patih di Kahuripan (1319–1321),
Gayatri. Pada awal pemerintahannya pernah tidak lama kemudian diangkat menjadi
terjadi pemberontakan-pemberontakan patih di Kediri (1322–1330).
yang dilakukan oleh teman-teman 3) Ratu Tribhuwanatunggadewi
seperjuangan Raden Wijaya, seperti Sora, Raja Jayanegara meninggal dengan tidak
Ranggalawe, dan Nambi. Pemberontakan- meninggalkan seorang putra mahkota.
pemberontakan itu diakibatkan karena Tahta Kerajaan Majapahit jatuh ke tangan
rasa tidak puas atas jabatan-jabatan Gayatri, putri Raja Kertanegara yang
yang diberikan oleh raja. Akan tetapi, masih hidup. Namun, karena ia sudah
pemberontakan-pemberontakan itu menjadi seorang pertapa, tahta kerajaan
akhirnya dapat dipadamkan. diserahkan kepada putrinya yang bernama
Raden Wijaya wafat tahun 1309 M dan Tribhuwanatunggadewi. Ia menjadi
dimakamkan dalam dua tempat, yaitu ratu atas nama atau mewakili ibunya,
dalam bentuk Jina (Buddha) di Antapura Gayatri.
dan dalam bentuk Wisnu dan Siwa di Candi Tribhuwanatunggadewi memerintah
Simping (dekat Blitar). Kerajaan Majapahit dari tahun 1328-
2) Raja Jayanegara 1350 M. Pada masa pemerintahannya,
Raja Raden Wijaya wafat meninggalkan meletus pemberontakan Sadeng (1331 M).
seorang putra yang bernama Kala Gemet. Pimpinan pemberontak tidak diketahui.
Putra ini diangkat menjadi Raja Majapahit Nama Sadeng sendiri adalah nama sebuah
dengan gelar Sri Jayanegara pada tahun daerah yang terletak di Jawa Timur.
1309 M. Pemberontakan Sadeng dapat dipadamkan
Jayanegara memerintah Majapahit dari oleh Gajah Mada dan Adityawarman.
tahun 1309–1328 M. Masa pemerintahan Karena jasa dan kecakapannya, Gajah Mada
Jayanegara penuh dengan pemberontakan diangkat menjadi Patih Mangkubhumi
dan juga dikenal sebagai suatu masa yang Majapahit menggantikan Arya Tadah.
suram di dalam sejarah Kerajaan Majapahit. Sejak saat itu, Gajah Mada menjadi pejabat
Pemberontakan-pemberontakan itu pemerintahan tertinggi sesudah raja. Ia
datang dari Juru Demung (1313 M), Gajah mempunyai wewenang untuk menetapkan
Biru (1314 M), Nambi (1316 M), dan Kuti politik pemerintahan Majapahit.
(1319 M).

166 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


4) Raja Hayam Wuruk Ketika Gajah Mada wafat tahun 1364 M,
Raja Hayam Wuruk yang terlahir dari Raja Hayam Wuruk kehilangan pegangan
perkawinan Tribhuwanatunggadewi dan orang yang sangat diandalkan di dalam
dengan Cakradara (Kertawardhana) adalah memerintah kerajaan. Wafatnya Gajah
seorang raja yang mempunyai pandangan Mada dapat dikatakan sebagai detik-detik
luas. Kebijakan politik Hayam Wuruk awal dari keruntuhan Kerajaan Majapahit.
banyak mengalami kesamaan dengan Setelah Gajah Mada wafat, Raja Hayam
politik Gajah Mada, yaitu mencita-citakan Wuruk mengadakan sidang Dewan Sapta
persatuan Nusantara berada di bawah Prabu untuk memutuskan pengganti Patih
panji Kerajaan Majapahit. Gajah Mada. Namun, tidak satu orang
Hayam Wuruk memerintah Kerajaan pun yang sanggup menggantikan Patih
Majapahit dari tahun 1350–1389 M. Pada Gajah Mada. Kemudian, diangkatlah
masa pemerintahannya, Gajah Mada empat orang menteri di bawah pimpinan
tetap merupakan salah satu tiang utama Punala Tanding. Hal itu tidak berlangsung
Kerajaan Majapahit dalam mencapai lama. Keempat orang menteri tersebut
kejayaannya. Bahkan Kerajaan Majapahit digantikan oleh dua orang menteri,
dapat disebut sebagai kerajaan nasional yaitu Gajah Enggon dan Gajah Manguri.
setelah Kerajaan Sriwijaya. Akhirnya, Hayam Wuruk memutuskan
Selama hidupnya, Patih Gajah Mada untuk mengangkat Gajah Enggon sebagai
menjalankan politik persatuan Nusantara. Patih Mangkubumi menggantikan posisi
Cita-citanya dijalankan dengan begitu Gajah Mada.
tegas sehingga menimbulkan peristiwa Keadaan Kerajaan Majapahit seakan-akan
pahit yang dikenal dengan Peristiwa Sunda makin bertambah suram, sehubungan
(Peristiwa Bubat). Peristiwa Sunda terjadi dengan wafatnya Tribhuwanatunggadewi
tahun 1351 M, berawal dari usaha Raja (ibunda Raja Hayam Wuruk) tahun 1379
Hayam Wuruk untuk meminang putri M. Kerajaan Majapahit makin kehilangan
dari Pajajaran, Dyah Pitaloka. Lamaran itu pembantu-pembantu yang cakap.
diterima oleh Sri Baduga. Raja Sri Baduga Kemunduran Kerajaan Majapahit makin
beserta putri dan pengikutnya pergi ke jelas setelah wafatnya Raja Hayam Wuruk
Majapahit, dan beristirahat di Lapangan tahun 1389 M. Berakhirlah masa kejayaan
Bubat dekat pintu gerbang Majapahit. Majapahit.
Selanjutnya, timbul perselisihan paham 5) Sumpah Palapa
antara Gajah Mada dan pimpinan Laskar Pada masa pemerintahan Ratu Tribhuwana-
Pajajaran, karena Gajah Mada ingin tunggadewi terjadi pemberontakan yang
menggunakan kesempatan ini agar dikenal dengan nama pemberontakan
Pajajaran mau mengakui kedaulatan Sadeng. Pada waktu itu yang menjadi
Majapahit, yakni dengan menjadikan putri perdana menteri adalah Arya Tadah.
Dyah Pitaloka sebagai selir Raja Hayam Karena terganggu kesehatannya, Arya
Wuruk dan bukan sebagai permaisuri. Tadah mengusulkan agar Gajah Mada
Hal ini tidak dapat diterima oleh Pajajaran diangkat menjadi Panglima Majapahit.
karena dianggap merendahkan derajat. Usul Arya Tadah itu diterima oleh Ratu
Akhirnya, pecah pertempuran yang Tribhuwanatunggadewi. Selanjutnya, Gajah
mengakibatkan terbunuhnya Sri Baduga Mada diangkat menjadi pemimpin pasukan
dengan putrinya dan seluruh pengikutnya Kerajaan Majapahit untuk memadamkan
di Lapangan Bubat. pemberontakan Sadeng. Namun, ketika
Akibat peristiwa itu, politik Gajah Mada Gajah Mada sedang membicarakan
mengalami kegagalan, karena dengan siasat perang ia mendapat rintangan dari
adanya peristiwa Bubat belum berarti seorang menteri kerajaan yang bernama
Pajajaran sudah menjadi wilayah Kerajaan Ra Kembar (pihak golongan Dharmaputra).
Majapahit. Bahkan, Kerajaan Pajajaran Gajah Mada tidak menghiraukan
terus berkembang secara terpisah dari rintangan itu dan atas bantuan dari
Kerajaan Majapahit. pasukan Melayu yang dipimpin oleh

RINGKASAN MATERI 167


Adityawarman, pemberontakan Sadeng d. Kehidupan ekonomi
dapat dipadamkan. Majapahit selalu menjalankan politik bertetangga
Sebagai penghargaan atas jasanya itu, yang baik dengan kerajaan asing, seperti
pada tahun 1331 M Gajah Mada diangkat Kerajaan Tiongkok, Ayodya (Siam), Champa, dan
menjadi Mangkubumi Majapahit. Ia Kamboja. Hal itu terbukti sekitar tahun 1370-1381
menggantikan kedudukan Arya Tadah. Majapahit telah beberapa kali mengirim utusan
Saat upacara pelantikan, Gajah Mada persahabatan ke Tiongkok. Hal itu diketahui dari
mengucapkan sumpahnya dengan berita kronik Tiongkok dari Dinasti Ming.
nama Sumpah Palapa (lengkapnya Tan Hubungan persahabatan yang dijalin dengan
Amukti Palapa) yang menyatakan Gajah negara tetangga itu sangat penting artinya bagi
Mada tidak akan hidup mewah sebelum Kerajaan Majapahit. Khususnya dalam bidang
Nusantara berhasil dipersatukan di bawah perekonomian (pelayaran dan perdagangan)
panji Kerajaan Majapahit. karena wilayah kekuasaan Kerajaan Majapahit
Untuk mencapai persatuan Nusantara, terdiri atas pulau dan daerah kepulauan serta
berbagai macam cara dilakukan Gajah sebagai sumber barang dagangan yang sangat
Mada. Bahkan selama hidupnya, laku di pasaran pada saat itu. Barang dagangan
Gajah Mada selalu mencurahkan yang dipasarkan, antara lain beras, lada, gading,
segala kemampuan yang dimilikinya timah, besi, intan, ikan, cengkeh, pala, kapas,
untuk mencapai tujuannya itu. Cita- dan kayu cendana.
cita yang dijalankannya begitu tegas Dalam dunia perdagangan Kerajaan Majapahit
itu menimbulkan peristiwa yang sangat memegang dua peranan yang sangat penting,
pahit, yaitu Peristiwa Bubat atau Peristiwa yaitu sebagai kerajaan produsen dan sebagai
Sunda. kerajaan perantara.
Gajah Mada wafat tahun 1364 M. Dengan e. Kehidupan budaya
wafatnya Gajah Mada, Kerajaan Majapahit Bukti-bukti perkembangan kebudayaan di
kehilangan seorang yang sangat diandalkan Kerajaan Majapahit dapat diketahui melalui
dan sulit dicarikan gantinya. peninggalan-peninggalan berikut.
c. Kemunduran Kerajaan Majapahit 1) Candi
Setelah pemerintahan Raja Hayam Wuruk, Peninggalan candi, antara lain Candi
keadaan Kerajaan Majapahit mengalami masa Panataran (Blitar), Candi Tegalwangi dan
kemunduran. Pengganti Hayam Wuruk adalah Surawana (Pare, Kediri), Candi Sawentar
menantunya yang bernama Wikrama Wardhana (Blitar), Candi Sumberjati (blitar), Candi
(1389–1429 M) suami dari Kusumawardhani Tikus (Trowulan), dan bangunan-bangunan
(putri yang terlahir dari permaisuri). Namun, purba lainnya yang terdapat di daerah
Hayam Wuruk juga mempunyai seorang anak Trowulan.
laki-laki yang dilahirkan dari selir, bernama 2) Sastra
Wirabhumi. Ia diberi daerah kekuasaan di Hasil sastra zaman Majapahit awal, di
ujung timur Pulau Jawa yang bernama daerah antaranya:
Blambangan. Pada mulanya, hubungan antara a) Kitab Negarakertagama, karangan
Wikrama Wardhana dan Wirabhumi berjalan Mpu Prapanca (tahun 1365),
dengan baik. Wirabhumi tetap mengakui b) Kitab Sutasoma, karangan Empu
kekuasaan pemerintahan pusat. Sekitar Tantular,
tahun 1400 M hubungan itu mulai retak c) Kitab Arjunawiwaha, karangan Empu
sehingga mengakibatkan Perang Paregreg Tantular,
(1401–1406M). d) Kitab Kunjarakarna, tidak diketahui
Meletusnya Perang Paregreg disebabkan pengarangnya,
Wirabhumi tidak puas dengan pengangkatan e) Kitab Parthayajna, tidak diketahui
Suhita menjadi raja menggantikan Wikrama pengarangnya.
Wardhana. Dalam perang Paregreg itu,
Wirabhumi berhasil dikalahkan (peristiwa
ini menjadi dasar cerita Damarwulan-
Minakjinggo).

168 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


4 Perkembangan Islam Di Indonesia

A. Proses Masuk dan Berkembangnya Islam di kepada masyarakat yang dijumpainya, terutama
Indonesia kepada masyarakat yang terletak di daerah
pesisir pantai.
1. Bukti-Bukti Masuknya Islam ke Indonesia d. Berita Tiongkok
Berdasarkan bukti-bukti yang ditemukan di Berita ini berhasil diketahui melalui catatan
Indonesia, para ahli menafsirkan bahwa agama dan dari Ma-Huan, seorang penulis yang mengikuti
kebudayaan Islam diperkirakan masuk ke Indonesia perjalanan Laksamana Cheng-Ho. Ia menyatakan
sekitar abad ke-7 M, yaitu pada masa kekuasaan melalui tulisannya bahwa sejak kira-kira tahun
Kerajaan Sriwijaya. 1400 telah ada saudagar-saudagar Islam
Pendapat lain membuktikan bahwa agama dan yang bertempat tinggal di pantai utara Pulau
kebudayaan Islam masuk ke wilayah Indonesia Jawa.
dibawa oleh para pedagang Islam dari Gujarat (India). Sumber dalam negeri, sumber-sumber ini
Hal ini dilihat dari penemuan unsur-unsur Islam di diperkuat dengan penemuan-penemuan
Indonesia yang memiliki persamaan dengan India berikut ini.
seperti batu nisan yang dibuat oleh orang-orang 1) Penemuan sebuah batu di Leran (dekat
Kambay, Gujarat. Gresik). Batu bersirat itu menggunakan
2. Sumber-Sumber Berita Masuknya Agama dan huruf dan bahasa Arab, yang sebagian
Kebudayaan Islam di Indonesia tulisannya telah rusak. Batu itu memuat
Sumber-sumber berita itu diantaranya sebagai keterangan tentang meninggalnya seorang
berikut. perempuan yang bernama Fatimah binti
a. Berita Arab Ma’mun (1028).
Berita ini diketahui melalui para pedagang 2) Makam Sultan Malikul Saleh di Sumatra
Arab yang telah melakukan aktivitasnya dalam Utara yang meninggal pada bulan
bidang perdagangan dengan bangsa Indonesia. Ramadhan tahun 676 M atau tahun 1297
Kegiatan para pedagang Arab di Kerajaan M.
Sriwijaya dibuktikan dengan adanya sebutan 3) Makam Syekh Maulana Malik Ibrahim
para pedagang Arab untuk Kerajaan Sriwijaya, di Gresik yang wafat tahun 1419. Jirat
yaitu Zabaq, Zabay, atau Sribusa. makam didatangkan dari Gujarat dan
b. Berita Eropa berisi tulisan-tulisan Arab.
Berita ini datangnya dari Marcopolo. Ia adalah 3. Saluran Penyebaran Islam
orang Eropa yang pertama kali menginjakkan Masuk dan berkembangnya agama dan kebudayaan
kakinya di wilayah Indonesia, ketika ia kembali Islam di Indonesia atau proses islamisasi di Indonesia
dari Tiongkok menuju Eropa melalui jalan laut. melalui beberapa cara atau saluran berikut ini.
Ia mendapat tugas dari Kaisar Tiongkok untuk a. Perdagangan
mengantarkan putrinya yang dipersembahkan Sejak abad ke-7 M, para pedagang Islam dari
kepada Kisar Romawi. Dalam perjalanannya ia Arab, Persia, dan India telah ikut ambil bagian
singgah di Sumatra bagian utara. Di daerah ini, dalam kegiatan perdagangan di Indonesia. Hal
ia telah menemukan adanya kerajaan Islam, ini menimbulkan jalinan hubungan perdagangan
yaitu Kerajaan Samudera dengan ibu kotanya antara masyarakat dan para pedagang Islam.
Pasai. Di samping berdagang, para pedagang Islam
c. Berita India dapat menyampaikan dan mengajarkan agama
Dalam berita ini disebutkan bahwa para dan budaya Islam kepada orang lain, termasuk
pedagang India dari Gujarat mempunyai peranan masyarakat Indonesia.
yang sangat penting di dalam penyebaran b. Politik
agama dan kebudayaan Islam di Indonesia. Setelah tersosialisasinya agama Islam, maka
Karena di samping berdagang mereka aktif kepentingan politik dilaksanakan melalui
mengajarkan agama dan kebudayaan Islam perluasan wilayah kerajaan, yang diikuti pula

RINGKASAN MATERI 169


dengan penyebaran agama Islam. Contohnya, Penyebaran agama Islam tidak dilarang atau
Sultan Demak mengirimkan pasukannya dirintangi oleh Kerajaan Majapahit. Pada abad
untuk menduduki wilayah Jawa Barat dan ke-15 M, kekuatan Majapahit mulai hilang. Bandar-
memerintahkan untuk menyebarkan agama bandar perdagangan yang ada di Pulau Jawa mulai
Islam. Pasukan itu dipimpin oleh Fatahillah. dikuasai oleh kekuasaan Islam.
c. Tasawuf Bandar-bandar yang ada di utara pulau Jawa
Para ahli tasawuf hidup dalam kesederhanaan. membentuk suatu persekutuan di bawah Raden
Mereka selalu berusaha untuk menghayati Patah (Bupati Demak). Pada permulaan 16 M,
kehidupan masyarakatnya dan hidup bersama- pasukan Demak mengadakan penyerbuan terhadap
sama di tengah-tengah masyarakatnya. Para Kerajaan Majapahit. Seluruh alat kebesaran Majapahit
ahli tasawuf ini biasanya memiliki keahlian yang jatuh ke tangan Demak, sehingga Kerajaan Demak
dapat membantu kehidupan masyarakat, di berkembang dan menggantikan peranan Kerajaan
antaranya ahli menyembuhkan penyakit dan Majapahit.
lain-lain. Mereka juga aktif menyebarkan dan Beberapa faktor yang mempermudah perkembangan
mengajarkan agama Islam. Penyebaran agama Islam di Indonesia diuraikan sebagai berikut.
Islam yang mereka lakukan disesuaikan dengan a. Dalam ajaran agama Islam tidak dikenal adanya
kondisi, alam pikiran, dan budaya masyarakat perbedaan golongan dalam masyarakat.
pada saat itu, sehingga ajaran-ajaran Islam Masyarakat mempunyai kedudukan yang sama
dengan mudah dapat diterima oleh masyarakat. sebagai hamba Allah. Walaupun demikian, ajaran
Ahli tasawuf yang memberikan ajaran agama agama Islam kurang meresap di kalangan istana.
Islam yang disesuaikan dengan alam pikiran Hal ini dibuktikan dengan masih adanya praktik-
masyarakat setempat antara lain Hamzah Fansuri praktik feodalisme, khususnya di lingkungan
di Aceh dan Sunan Panggung di Jawa. Keraton Jawa.
4. Perkembangan Islam di Indonesia b. Agama Islam cocok dengan jiwa pedagang.
Pedagang-pedagang Gujarat yang datang ke Dengan memeluk Islam, maka hubungan di
Indonesia tidak hanya berdagang, tetapi juga antara para pedagang makin bertambah erat,
untuk menyebarkan agama yang mereka anut. sesuai dengan ajaran Islam yang menyatakan
Karena terdorong ketaatan pada agamanya, mereka bahwa tiap orang itu bersaudara.
langsung mengajarkan pada masyarakat di mana c. Sifat bangsa Indonesia yang ramah tamah
mereka berada. Di samping itu, para pedagang yang memberi peluang untuk bergaul lebih erat
datang dari Persia juga ikut menyebarkan agama dengan bangsa lain. Dengan pendekatan yang
Islam di Indonesia. tepat, maka bangsa Indonesia dengan mudah
Kerajaan Samudera Pasai adalah kerajaan pertama dapat menerima ajaran agama Islam.
yang menganut agama Islam di Indonesia, dengan d. Islam dikembangkan dengan cara damai.
Pasai sebagai pusat pengembangan dan sebagai pusat Pendekatan secara damai akan lebih berhasil
kegiatan para pedagang Islam di Indonesia. Namun, dibandingkan secara paksa dan kekerasan.
berkembangnya Malaka sebagai bandar perniagaan di 5. Wali Songo
Selat Malaka, menyebabkan kedudukan Pasai makin Para wali yang berjasa dalam menyebarkan agama
mundur dan terdesak karena letak Malaka, jauh lebih Islam di Indonesia dikenal dengan sebutan Wali
strategis dari letak Pasai. Songo. Para wali itu disebutkan berikut ini.
Pada abad ke-14 M, Malaka mulai berkembang a. Maulana Malik Ibrahim yang kabarnya berasal
sebagai pusat perdagangan di Asia Tenggara. dari Persia, kemudian berkedudukan di
Walaupun pada mulanya Malaka merupakan suatu Gresik.
perkampungan nelayan, akhirnya Malaka menjadi b. Sunan Ngampel yang semula bernama Raden
bandar yang sangat ramai. Rakhmat berkedudukan di Ngampel (Ampel),
Makin lama makin besar kekuasaan orang-orang dekat Surabaya.
Islam dalam dunia perdagangan di daerah Timur. c. Sunan Bonang yang semula bernama
Orang-orang Gujarat yang menyiarkan pengajaran Makdum Ibrahim, putra Raden Rakhmat dan
agama Islam kepada orang-orang Jawa tidak berkedudukan di Bonang, dekat Tuban.
menemui kesulitan, walaupun mereka telah 1000 d. Sunan Drajat yang semula bernama Masih Munat
tahun dipengaruhi oleh kebudayaan India. juga putra Raden Rakhmat yang berkedudukan
di Drajat dekat Sedayu (Surabaya).

170 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


e. Sunan Giri yang semula bernama Raden Paku, b) Masjid Katangka di Sulawesi Selatan
murid Sunan Ngampel berkedudukan di bukit dari abad ke-17 M,
Giri Gresik. c) Masjid-masjid yang terdapat di Jakarta
f. Sunan Muria yang berkedudukan di Gunung seperti Masjid Angke, Tambora,
Muria di daerah Kudus. Marunda,
d. Sunan Kudus yang semula bernama Udung d) Masjid Agung Demak yang berdiri
berkedudukan di Kudus. abad ke-16 M,
h. Sunan Kalijaga yang semula bernama Joko Said e) Masjid Baitturahman dibangun pada
berkedudukan di Kadilangu dekat Demak. masa Sultan Iskandar Muda,
i. Sunan Gunung Jati atau Syarif Hidatullah f) Masjid Ternate,
menyebarkan agama islam di Jawa Barat. g) Masjid Jepara,
h) Masjid Agung Banten dibangun pada
B. Akulturasi Kebudayaan Islam dan Indonesia abad ke-16 M.
b. Makam
1. Seni Bangunan Kuburan atau makam biasanya diabadikan atau
Perpaduan antara seni budaya Indonesia dengan diperkuat dengan bangunan dari batu yang
budaya Islam pada seni bangunan dapat dilihat dari disebut jirat atau kijing. Di atas jirat ini sering
melalu bangunan masjid, makam, dan bangunan juga didirikan sebuah rumah yang disebut
lainnya. cungkup atau kubah.
a. Masjid Makam tertua di Indonesia adalah Makam
1) Atap (bagian yang melingkupi ruang bujur Fatimah binti Maimun yang lebih terkenal
sangkar) dengan nama Putri Suwari di Leran (tahun
Atap bukan berupa kubah, melainkan 1082 M), dan makamnya justru diberi cungkup.
berupa atap tumpang, yaitu atap yang Makam ini mirip candi. Hal ini membuktikan
bersusun, makin ke atas makin kecil. bahwa pada abad ke-11 M masyarakat masih
Tingkatan paling atas membentuk limas. terikat pada bentuk candi.
Jumlah tumpang selalu ganjil, biasanya 3, c. Aksara dan seni rupa
namun ada juga yang lima seperti pada Huruf-huruf Arab yang ditulis dengan sangat
Masjid Banten. indah disebut dengan seni kaligrafi (seni kath
2) Menara dan kholt). Seni kaligrafi ini turut serta mewarnai
Menara Masjid Kudus merupakan sebuah perkembangan seni rupa Islam di Indonesia.
candi Jawa Timur yang telah diubah dan Kalimat-kalimat yang ditulis bersumber dari
disesuaikan penggunaannya serta diberi ayat-ayat Al-Qur’an maupun hadist.
atap tumpang. Adapun menara Masjid 2. Seni Sastra
Banten adalah tambahan yang diusahakan Perkembangan awal seni sastra Indonesia pada
oleh seorang pelarian Belanda bernama zaman Islam berkisar di sekitar Selat Malaka (daerah
Cardeel. Melayu) dan di Jawa. Seni sastra zaman Islam yang
3) Letak Masjid berkembang di Indonesia sebagian besar mendapat
Pada umumnya, masjid didirikan pengaruh dari Persia, seperti cerita-cerita tentang
berdekatan dengan istana. Kalau di sebelah Amir Hamzah, Bayan Budiman. 1001 malam (alf
utara dan selatan istana biasanya terdapat laila wa laila), dan sebagainya.
sebuah lapangan, yang di Jawa disebut Seni sastra yang muncul pada zaman Hindu
alun-alun, maka masjid didirikan di tepi disesuaikan perkembangannya dengan keadaan
barat alun-alun. zaman Islam. Seni sastra tersebut, antara lain
Masjid juga sering ditemukan di tempat- Mahabarata, Ramayana, dan Pancatantra digubah
tempat keramat, yaitu tempat makam menjadi Hikayat Pandawa Lima, Hikayat Perang
seorang raja, wali atau ahli agama Pandawa Jaya, Hikayat Sri Rama, Hikayat Maharaja
yang termasyur. Masjid-masjid itu, di Rahwanan, Hikayat Pancatantra. Dalam seni sastra
antaranya: zaman Islam di daerah Melayu dikenal Syair Ken
a) Masjid Agung Cirebon yang bertingkat Tambunan, Lelakon Mahesa Kumitir, Syair Panji
dua dan dibangun pada awal abad ke- Sumirang, Cerita Wayang Kinundang, Hikayat Panji
16 M, Kuda Sumirang, Hikayat Cekel Waneng Pati, Hikayat
Panji Wilakusua, dan sebagainya.

RINGKASAN MATERI 171


Di samping seni sastra tersebut, juga terdapat kitab- C. Kerajaan Islam di Indonesia
kitab suluk (kitab-primbon). Kitab-kitab ini bercorak
1. Kerajaan Samudera Pasai
magis dan berisi ramalan-ramalan dan penentuan
Kerajaan Samudera Pasai adalah Kerajaan pertama
hari-hari baik dan buruk, serta pemberian-pemberian
di Indonesia yang menganut agama Islam. Secara
makna terhadap suatu kejadian.
geografis, letak Kerajaan Samudera Pasai di daerah
Syair perahu: manusia diibaratkan perahu yang
pantai timur Pulau Sumatera bagian utara. Letak
mengarungi lautan zat Tuhan dengan menghadapi
ini dekat dengan jalur pelayaran perdagangan
segala macam marabahaya yang hanya diatasi
internasional pada masa itu, yaitu Selat Malaka.
dengan tauhid dan ma’rifat, dan Syair Si Burung
Dengan posisi yang sangat strategis ini, Kerajaan
Pingai: jiwa manusia disamakan dengan seekor
Samudera Pasai berkembang menjadi kerajaan
burung, tetapi bukan burung ini atau burung itu
Islam yang cukup kuat pada masa itu.
melainkan zat Tuhan.
Pendiri Kerajaan Samudera Pasai adalah Nazimuddin
3. Sistem Pemerintahan
al-Kamil. Ia adalah seorang Laksamana Laut dari
Kerajaan Samudera Pasai merupakan kerajaan
Mesir. Nazimuddin al-Kamil meletakkan dasar-
pertama yang menganut sistem pemerintahan yang
dasar pemerintahan Kerajaan Samudera Pasai
bercorak Islam. Perkembangan ini makin bertambah
dengan berlandaskan kepada hukum-hukum ajaran
pesat setelah runtuhnya Kerajaan Majapahit dan
agama Islam. Kerajaan Samudera Pasai mengalami
berdirinya Kerajaan Demak dengan raja pertamanya
perkembangan yang cukup pesat walaupun secara
Raden Patah.
politis Kerajaan Samudera Pasai berada di bawah
Sejak berdirinya Kerajaan Demak, perkembangan
kekuasaan Kerajaan Majapahit.
Islam makin bertambah pesat, seperti Gresik,
Sultan Malikul Saleh memerintah Samudera Pasai
Tuban, Jepara, Pasuruan, Surabaya, Banten,
dari tahun 1285–1297 M. Perkawinan Sultan
Cirebon, Jayakarta, Banjarmasin, Makassar, Tidore
Malikul Saleh dengan Putri Ganggang Sari dapat
dan Ternate.
memperkuat kedudukannya di daerah pantai timur
4. Filsafat dan Ajaran Islam
Aceh sehingga Kerajaan Samudera Pasai menjadi
Dalam abad ke-8 M tersusun dasar-dasar ilmu
pusat perdagangan di Selat Malaka.
fikih, yaitu ilmu yang menguraikan segala macam
Sultan Malikul Thahir (Malik at-Thahir) memerintah
peraturan serta hukum guna menetapkan kewajiban-
dari tahun 1297–1326 M. Pada masa kekuasaannya,
kewajiban masyarakat terhadap Tuhan dan terhadap
terjadi peristiwa penting pada Kerajaan Samudera
sesama manusia. Pada abad ke-10 M, lahirlah
Pasai, di mana putra kedua Sultan Malikul Saleh
dasar-dasar ilmu qalam, yaitu berisi penetapan
yang bernama Abdullah memisahkan diri ke daerah
segala apa yang harus menjadi kepercayaan seorang
Aru (Barumun) dan bergelar Sultan Malikul Mansur.
muslim. Pada abad ke-11 M, lahir dasar-dasar ilmu
Ia kembali kepada aliran yang semula yaitu aliran
Tasawuf, yaitu memberi jalan kepada manusia untuk
Syah.
mendekatkan diri kepada Tuhan berdasarkan cinta
2. Kerajaan Malaka
terhadap-Nya.
Pada masa kejayaannya, Kerajaan Malaka merupakan
Grebeg adalah budaya asli Indonesia yaitu upacara
pusat perdagangan dan penyebaran agama Islam
memajang dan memamerkan pusaka-pusaka keraton.
di Asia Tenggara.
Maulid Nabi adalah budaya Islam untukmemperingati
a. Kehidupan politik
hari kelahiran Nabi Muhammad SAW. Jadi, upacara
Iskandar Syah adalah nama lain dari Paramisora
Grebeg Maulid merupakan percampuran antara
seorang pangeran dari Kerajaan Majapahit yang
dua budaya (akulturasi budaya). Perlu diingat di
berhasil melarikan diri dari Perang Paregreg.
sini bahwa Maulid Nabi bukan upacara keagamaan.
Ia memutuskan menganut agama Islam dan
Jadi, upacara Grebeg Maulid bukan sinkretisme
menjadikan Kerajaan Malaka sebagai kerajaan
(percampuran agama).
Islam. Ia mengembangkan Malaka menjadi
Folklore setengah lisan terdiri atas religi, permainan
kerajaan penting di Selat Malaka. Ia memerintah
rakyat, teater rakyat, adat istiadat, upacara
Kerajaan Malaka dari tahun 1396–1414 M.
tradisional, dan pesta rakyat.
Setelah Iskandar Syah meninggal tahta Kerajaan
Malaka dipegang oleh putranya yang bernama
Muhammad Iskandar Syah. Ia memerintah
Malaka dari tahun 1414–1424 M. Di bawah

172 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


pemerintahannya, wilayah kekuasaan Kerajaan 3. Kerajaan Aceh
Malaka diperluas hingga mencapai seluruh Kerajaan Aceh berkembang sebagai kerajaan Islam
wilayah Semenanjung Malaya. Muhammad dan mengalami kejayaan pada masa pemerintahan
Iskandar Syah berhasil membawa Kerajaan Malaka Sultan Iskandar Muda. Secara geografis letak Kerajaan
ke arah kejayaannya sebagai kerajaan maritim. Aceh sangat strategis, yaitu di Pulau Sumatra
Namun, di tengah-tengah keberhasilannya itu, bagian utara dan dekat dengan jalur pelayaran
terjadi pemberontakan (coup) dari saudaranya perdagangan internasional pada masa itu, yaitu
sendiri yang bernama Mudzafat Syah. Berakhirlah di sekitar Selat Malaka.
kekuasaan Muhammad Iskandar Syah sebagai a. Kehidupan politik
Raja Malaka. Berdasarkan Kitab Bustanul’ssalatin yang
Setelah Mudzafat Syah berhasil menyingkirkan berisi tentang silsilah sultan-sultan Aceh, yang
Muhammad Iskandar Syah dari tahta Kerajaan dikarang oleh Nuruddin ar Raniri tahun 1637
Malaka, ia langsung naik tahta menjadi Raja M dan juga berdasarkan berita-berita orang
Malaka dengan bergelar sultan, sehingga Eropa diketahui bahwa Kerajaan Aceh telah
Mudzafat Syah merupakan raja pertama dari berhasil membebaskan diri dari kekuasaan
Kerajaan Malaka yang memakai gelar sultan. Kerajaan Pedir.
Mudzafat Syah memerintah Malaka dari tahun Sultan Iskandar Muda memerintah Aceh dari
1424–1458 M. Setelah Sultan Mudzafat Syah tahun 1607–1636 M. Di bawah pemerintahannya,
meninggal dunia, tahta Kerajaan Malaka Kerajaan Aceh mengalami masa kejayaannya.
diwariskan kepada putranya yang bergelar Kerajaan Aceh tumbuh menjadi kerajaan
Sultan Masyur Syah. besar dan berkuasa atas perdagangan Islam,
Mansyur Syah memerintah Malaka dari tahun bahkan menjadi bandar transisto yang dapat
1458–1477 M. Di bawah pemerintahannya, menghubungkan dengan pedagang Islam di
Kerajaan Malaka mengalami kemajuan dunia barat.
yang sangat pesat bahkan mencapai masa Untuk mencapai kebesaran Kerajaan Aceh,
kejayaannya. Kerajaan Malaka berhasil menjadi Sultan Iskandar Muda meneruskan perjuangan
pusat perdagangan dan pusat penyebaran Aceh dengan menyerang Potugis dan Kerajaan
agama Islam di Asia Tenggara. Johor di Semenanjung Malaya. Tujuannya adalah
b. Kehidupan ekonomi menguasai jalur perdagangan di Selat Malaka
Peranan Kerajaan Malaka sebagai penguasa dan menguasai daerah-daerah penghasil lada.
perdagangan di Asia Tenggara terlihat dari Sultan Iskandar Muda juga menolak permintaan
ramainya perdagangan yang berpusat di Inggris dan Belanda untuk membeli lada di
ibukota kerajaan tersebut. Kapal-kapal dari pesisir Sumatra bagian barat. Di samping
Indonesia bagian timur membongkar Sauh itu, Kerajaan Aceh melakukan pendudukan
di pelabuhan Malaka, demikian pula kapal- terhadap daerah-daerah, seperti Aru, Pahang,
kapal dari Negeri Tiongkok. Adapun kapal- Kedah, Perak dan Indragiri, sehingga di bawah
kapal dari India maupun negara-negara Arab pemerintahan Sultan Iskandar Muda, Kerajaan
datang dari arah utara untuk membeli dan Aceh memiliki kekuasaan yang sangat luas.
mengangkut barang dagangan ke negerinya Pada masa kekuasaannya terdapat dua orang
ahli tasawwuf yang terkenal di Aceh, yaitu
atau diteruskan ke Eropa melalui Pelabuhan
Syech Syamsu’ddin bin Abdu’llah a-Samatrani
Venesia.Suatu hal yang penting dari Kerajaan
dan Syech Ibrahim as-Syamsi. Setelah Sultan
Malaka adalah adanya undang-undang laut yang
Iskandar Muda wafat tahta Kerajaan Aceh
berisi pengaturan pelayaran dan perdagangan
digantikan oleh menantunya yang bergelar
di wilayah kerajaan. Dalam undang-undang itu
Sultan Iskandar Thani.
ditentukan syarat-syarat sebuah kapal untuk
Penyebab kemunduran Kerajaan Aceh.
berlayar, nama-nama jabatan serta tanggung
1) Setelah Sultan Iskandar Muda wafat
jawab masing-masing saat berlabuhnya suatu
tahun 1636 tidak ada raja-raja besar yang
kapal dan sebagainya.
mampu mengendalikan daerah Aceh yang
Untuk mempermudah terjalinnya komunikasi
demikian luas. Di bawah Sultan Iskandar
antarpedagang maka bahasa Melayu dijadikan
Thani (1637–1641 M), kemunduran itu
sebagai bahasa perantara, disebut juga sebagai
mulai terasa dan terlebih lagi setelah
bahasa Kwun-lun.
meninggalnya Sultan Iskandar Thani.

RINGKASAN MATERI 173


2) Timbulnya pertikaian yang terus-menerus a. Kehidupan politik
di Aceh antara golongan bangsawan (teuku) Setelah runtuhnya Kerajaan Demak, pusat
dengan golongan ulama (teungku) yang pemerintahan dipindahkan ke Pajang oleh
mengakibatkan melemahnya Kerajaan Ki Jaka Tingkir (Sultan Hadiwijaya), menantu
Aceh. Sultan Trenggana. Sultan Hadiwijaya kemudian
3) Daerah-daerah kekuasaannya banyak yang mendirikan Kerajaan Pajang, namun usianya
melepaskan diri seperti Johor, Pahang, tidak lama, yaitu antara tahun 1568–1586 M. Hal
Perak, Minangkabau dan Siak. ini disebabkan karena setelah meninggalnya
b. Kehidupan ekonomi Sultan Hadiwijaya, kota-kota pesisir terus
Dalam masa kejayaannya, perekonomian Aceh memperkuat diri dan sangat membahayakan
berkembang pesat. Daerahnya yang subur kedudukan Kerajaan Pajang. Adapun Pangeran
banyak menghasilkan lada. Kekuasaan Aceh atas Benowo pengganti Sultan Hadiwijaya tidak
daerah-daerah pantai timur dan barat Sumatera dapat mengatasi gerakan-gerakan yang
menambah jumlah ekspor ladanya. Penguasaan dilakukan oleh para bupati dari daerah pesisir
Aceh atas beberapa daerah di Semenanjung pantai tersebut. Oleh karena itu, Pangeran
Malaka menyebabkan bertambahnya bahan Benowo menyerahkan kekuasannya kepada
ekspor penting, seperti timah dan lada yang Sutawijaya. Dengan demikian, berdirilah
dihasilkan di daerah itu. Kerajaan Mataram.
4. Kerajaan Demak Mas Rangsang mempunyai gelar Sultan Agung
Secara geografis, Kerajaan Demak terletak di daerah Senapati Ing Alogo Ngabdurrachman.Ia adalah
Jawa Tengah. Pada masa sebelumnya, daerah Raja Mataram pertama yang memakai gelar
Demak bernama Bintaro merupakan daerah vasal sultan, sehingga lebih dikenal dengan sebutan
atau bawahan Kerajaan Majapahit. Kekuasaan Sultan Agung.
pemerintahannya diberikan kepada Raden Patah, Sultan Agung memerintah Mataram dari tahun
salah seorang keturunan Raja Brawijaya V yang 1613–1645 M. Di bawah pemerintahannya,
ibunya menganut agama Islam dan berasal dari Kerajaan Mataram mencapai masa kejayaan.
Jeumpa daerah Pasai. Sultan Agung juga tertarik pada filsafat,
Setelah Kerajaan Majapahit runtuh, berdirilah kesusastraan dan seni. Sultan Agung menulis buku
Kerajaan Demak sebagai kerajaan Islam pertama filsafat yang berjudul “Sastro Gending”.
di Pulau Jawa. Sultan Agung mempunyai tujuan untuk
Menurut cerita rakyat Jawa Timur, Raden Patah mempersatukan seluruh tanah Jawa dan
termasuk keturunan raja terakhir dari Kerajaan mengusir orang-orang Belanda di Batavia. Ia
Majapahit, yaitu Raja Brawijaya V. Setelah dewasa, juga terkenal sebagai seorang sultan yang sangat
Raden Patah diangkat menjadi bupati di Bintaro anti terhadap Belanda, sehingga pada masa
(Demak) dengan gelar Sultan Alam Akbar al-Fatah. pemerintahannya Kerajaan Mataram telah dua
Raden Patah memerintah Demak dari tahun 1500– kali mengadakan serangan ke Batavia (1628
1518 M. Di bawah pemerintahannya, Kerajaan M dan 1629 M), namun gagal. Kegagalan ini
Demak berkembang dengan pesat, karena memiliki mengakibatkan Sultan Agung memerintahkan
daerah pertanian yang luas sebagai penghasil bahan untuk memperketat penjagaan pada daerah-
makanan, terutama beras. Oleh karena itu, Kerajaan daerah perbatasan yang dekat dengan Batavia,
Demak menjadi kerajaan agraris maritim. Barang sehingga di bawah pemerintahannya, Belanda
dagangan yang diekspor Kerajaan Demak, antara lain sulit menembus daerah Mataram. Sultan
beras, lilin, dan madu. Barang-barang itu diekspor Agung wafat tahun 1645 M dan digantikan oleh
ke Malaka, Maluku, dan Samudera Pasai. putranya yang mendapat gelar Amangkurat
5. Kerajaan Mataram I.
Letak daerah Kerajaan Mataram adalah daerah Jawa b. Kehidupan ekonomi
Tengah bagian selatan dengan pusatnya Kota Gede Pada masa pemerintahan Sultan Agung, terjadi
atau Pasar Gede dekat daerah Yogyakarta. Dari daerah perselisihan antara pedagang-pedagang Belanda
inilah Kerajaan Mataram terus berkembang hingga di Jepara. Hal ini mengakibatkan Sultan Agung
akhirnya menjadi kerajaan besar dengan wilayah melakukan serangan ke pusat perdagangan
kekuasannya meliputi daerah Jawa Tengah, Jawa Belanda di Batavia dan ingin mengusir Belanda
Timur, dan sebagian daerah Jawa Barat. dari Batavia (namun gagal).

174 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Perlawanan terhadap Belanda di Batavia 7. Kerajaan Ternate dan Tidore
akhirnya dilakukan melalui ekonomi dengan Secara geografis, Kerajaan Ternate dan Tidore
memblokir seluruh keperluan Batavia dan memiliki letak yang sangat penting dalam dunia
melarang pengiriman barang dagangan ke perdagangan pada masa itu. Kedua kerajaan ini
kota tersebut. terletak di Kepulauan Maluku. Pada masa itu,
Namun di bawah pemerintahan Sultan Agung, Kepulauan Maluku merupakan penghasil rempah-
kehidupan perekonomian masyarakatnya rempah terbesar sehingga dijuluki sebagai “the
berkembang pesat didukung oleh hasil bumi Spicy Island”.
Mataram yang besar. a. Kehidupan politik
6. Kerajaan Gowa dan Tallo Sultan Hairun adalah penguasa Ternate
Kerajaan Gowa dan Tallo lebih dikenal dengan yang secara terang-terangan menentang
sebutan Kerajaan Makassar. Kerajaan ini terletak di politik monopoli dari bangsa Portugis. Untuk
daerah Sulawesi Selatan. Secara geografis, daerah menyelesaikan pertentangan ini, diadakan
Sulawesi Selatan memiliki posisi yang sangat penting perundingan di Benteng Santo Paulo. Namun,
karena dekat dengan jalur pelayaran perdagangan ketika pesta peresmian perjanjian itu diadakan,
Nusantara. Sultan Hairun ditusuk hingga tewas oleh kaki
a. Kehidupan ekonomi tangan bangsa Portugis. Peristiwa ini terjadi
Raja Makassar yang pertama memeluk agama pada tahun 1570.
Islam bernama Raja Alauddin. Raja Alauddin Setelah kematian Sultan Hairun, Sultan Baabullah
memerintah Makassar dari tahun 1591–1638 (putra Sultan Hairun) bangkit menentang
M. Di bawah pemerintahannya, Kerajaan bangsa Portugis. Tahun 1575 M, Portugis dapat
Makassar mulai terjun dalam dunia pelayaran dikalahkan. Pada tahun 1578 M, Portugis juga
perdagangan (dunia maritim). Perkembangan ingin mendirikan benteng di Ambon, kemudian
ini menyebabkan meningkatnya kesejahteraan pindah ke Timor-Timur dan berkuasa hingga
rakyat Kerajaan Makassar. tahun 1976. Sesudah tahun 1976, wilayah
b. Kehidupan ekonomi Timor-Timur berintegrasi ke dalam wilayah RI.
Untuk menguasai jalan dagang secara sempurna, Namun, setelah melalui jajak pendapat 1999,
perluasan daerah diarahkan ke selatan sehingga rakyat Timor-Timur memilih merdeka.
pulau-pulau yang di sebelah selatan dan tenggara b. Kehidupan ekonomi
dapat dikuasai, seperti Pulau Selayar, Butung Maluku merupakan kepulauan antara Sulawesi
atau Buton, Pulau Sumbawa, dan juga Pulau dan Papua. Tanah di pulau itu subur dan diliputi
Lombok (Nusa Tenggara) dikuasainya. Dengan oleh hutan rimba yang banyak memberikan
demikian, jalan perdagangan waktu musim hasil, di antaranya cengkih. Daerah Maluku
barat yang melalui sebelah utara Kepulauan Selatan, khususnya kepulauan Banda banyak
Nusa Tenggara dan jalan perdagangan waktu menghasilkan pala.
musim timur yang melalui sebelah selatan c. Kehidupan sosial
Sulawesi dapat dikuasainya. Kedatangan bangsa Portugis di Kepulauan
Makassar berkembang sebagai pelabuhan Maluku bertujuan untuk menjalin perdagangan
internasional. Banyak pedagang asing, seperti dan mendapatkan rempah-rempah. Bangsa
Portugis, Inggris, Denmark, datang berdagang Portugis juga ingin mengembangkan agama
di Makassar. Dengan tipe perahunya seperti Katolik. Dalam tahun 1534 M, agama Katolik telah
pinisi dan lambo, pedagang-pedagang Makassar mempunyai pijakan yang kuat di Halmahera,
memegang peranan penting dalam perdagangan Ternate, dan Ambon.
di Indonesia.
c. Kehidupan budaya D. Nilai-Nilai Kebudayaan Islam
Hasil kebudayaan yang terkenal sampai sekarang
dari rakyat Makassar adalah pembuatan perahu- Nilai-nilai itu dijelaskan berikut.
perahu pinisi. Perahu-perahu pinisi inilah yang 1. Nilai persatuan
menjadi kebanggaan rakyat di Sulawesi Selatan, Nilai persatuan yang muncul pada zaman Islam di
karena perahu-perahu pinisi tersebut bukan Indonesia terlihat dengan jelas, ketika kerajaan-
saja terjual di dalam negeri Indonesia, bahkan kerajaan Islam mengusir bangsa asing.
terjual sampai ke mancanegara.

RINGKASAN MATERI 175


2. Nilai Musyawarah 5. Nilai Cinta Tanah Air
Musyawarah merupakan suatu hal yang sangat Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia melakukan
penting dalam pemerintahan kerajaan. berbagai bentuk perlawanan untuk mempertahankan
3. Nilai Keadilan Sosial wilayah kekuasaannya dari pendudukan bangsa
Pada masa kekuasaan kerajaan Islam, kehidupan Eropa.
sosial masyarakatnya dilandasi oleh ajaran-ajaran 6. Nilai Budaya
Islam seperti tentang zakat, sedekah dan lain Perkembangan seni budaya pada masa kekuasaan
sebagainya dalam bidang ekonomi. kerajaan Islam cukup pesat, contohnya seni
4. Nilai Toleransi Beragama kaligrafi, seni ukir, seni pahat, seni bangunan, dan
Berkembangnya agama Islam di Indonesia lain-lain.
dilaksanakan dengan cara damai.

5 Peristiwa Penting Di Eropa- Amerika dan Pengaruhnya

A. Reformasi Gereja diselidiki oleh tiap-tiap orang, sehingga mereka


dapat mempunyai pandangan tersendiri terhadap
1. Ajaran Martin Luther ajaran Kristen. Untuk selanjutnya Martin Luther
Pada tahun 1517, Martin Luther membuat 95 membentuk agama Protestan.
dalil yang menentang ajaran Kristen Katolik. Ia Sifat umum agama Protestan adalah memperbolehkan
mengajarkan bahwa gereja itu merupakan kumpulan siapa pun mempelajari dan menyelidiki Injil, serta
orang-orang yang percaya (pemeluk agama Nasrani) menempatkan manusia langsung di hadapan
dan Yesus Kristus sebagai kepalanya. Maka dari itu, Tuhan. Pemeluk agama Protestan ini juga sangat
Kepala Gereja seperti Paus tidak diperlukan lagi. mementingkan perseorangan dan kemerdekaan
Karena ajaran Martin Luther bertentangan dengan dalam hidup dan berpikir. Kemerdekaan berpikir
ajaran Katolik, maka atas desakan Paus, Kaisar biasanya akan menimbulkan pemberontakan
Charles V mengundang Martin Luther datang di terhadap penguasa dan apabila tidak mampu
Reigchstag di Worms (1520), untuk melepaskan memberontak maka mereka pindah ke tempat
ajaran-ajaran yang dianggap keliru oleh Gereja lain agar dapat hidup dan berpikir secara leluasa
Katolik. Ia menerangkan bahwa jika ajarannya dan merdeka, seperti perpindahan bangsa Inggris
itu bertentangan dengan Injil, ia sanggup untuk ke Amerika Utara.
melepaskannya. Namun, karena tidak ada yang dapat Dengan demikian, pembaharuan agama Kristen
membantahnya, maka Martin Luther menyatakan dipelopori oleh Martin Luther ini sering disebut
melepaskan hubungannya dengan kekuasaan dengan istilah Reformasi Gereja.
gereja. Martin Luther sebenarnya telah melepas 2. Ajaran Calvin
hubungannya dengan kekuasaan gereja sebelum Jean Calvin adalah seorang ahli hukum yang
terjadinya peristiwa Worms, yaitu ketika Martin lahir di Noyon, Prancis pada tahun 1509. Calvin
Luther membakar surat kutukan Paus. mengajarkan bahwa gereja dipisahkan dari kekuasaan
Walaupun ajaran Martin Luther dianggap keliru pemerintahan duniawi.
oleh Reigchstag, akan tetapi dengan hati yang 3. Agama Anglican di Inggris
tabah ia tetap memegang dalil-dalilnya. Sejak itu, Pada mulanya raja-raja Inggris memeluk agama
ia dianggap musuh negara (siapa pun juga boleh Katolik. Ketika Raja Henry VIII Tudor berselisih
membunuhnya). Ketika Martin Luther kembali, ia dengan Paus, karena Paus tidak mau memberi izin
dibawa oleh Friedrich (Raja Sachsen) dan diberi Raja Henry VIII untuk bercerai dengan permaisurinya,
perlindungan di Kota Wartburg. Di tempat ini Martin maka Raja Henry VIII melepaskan hubungan gereja
Luther menerjemahkan kitab Injil dari bahasa Latin Inggris dengan Roma. Sejak itu, antara Gereja Inggris
ke dalam bahasa Jerman. Hal ini menimbulkan dengan Roma sudah tidak punya hubungan lagi.
dua akibat yang penting, yaitu pertama, sejak Oleh karenanya, yang menjadi kepala agama bukan
itu bahasa dan kesusasteraan Jerman terdorong lagi Paus, melainkan Raja Inggris dan agamanya
untuk berkembang. Kedua, Injil dapat dibaca dan disebut Anglican.

176 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Para reformator lainnya sebagai pendahulu dari Sekalipun Jerman sering dijuluki “Negara imperialis
Martin Luthe dan Jean Calvin, di antaranya Jan Hus yang kesiangan”, namun ia dapat menguasai beberapa
dari Bohmia, John Wycliffe dari Inggris (abad ke- daerah jajahan antara lain:
14), Peter Waldo dari Prancis (abad ke-12). Ketiga (1) Togo,
tokoh reformator ini dianggap pelopor Protestan (2) Kamerun,
pertama (3) Nabibia Afrika Barat Daya.
4. Gerakan Kontra Reformasi (Counter Reformation)
Salah satu implikasi dari gerakan kontra reformasi C. Revolusi Industri
tertuang dalam bentuk seni barok. Kata barok
berasal dari bahasa Italia, yaitu barocco, artinya Peralatan yang digunakan memakai sistem baru
mutiara yang tidak rata bentuknya. Seni barok ini berjalan atau running the belt dan dijalankan secara
muncul pertama kalinya pada zaman Renaissance. mekanis (mesin-mesin).Selain itu, juga didukung oleh
Seni barok ini berkembang pesat di Italia, Spanyol, modal yang besar dan tenaga buruh yang murah serta
Jerman, dan Polandia. Muncul pula pelukis-pelukis daerah pemasaran yang luas.
terkenal pada masa ini seperti Leonardo da Vinci 1. Kehidupan Sosial Ekonomi Eropa pada Masa Pra-
dan Michelangelo. Revolusi Industri
Untuk dapat mengatasi keadaan seperti itu Karena perdagangan di Laut Tengah dikuasai oleh
diselenggarakan perjanjian perdamaian agama di pedagang-pedagang Islam, maka kesempatan
Augsburg (1555). Pada tahun 1618 pecah, perang bagi para pedagang non-Islam untuk melakukan
agama yang berlangsung selama 30 tahun dan aktivitasnya menjadi terhambat.
berakhir pada tahun 1648. Kemenangan berada Namun akibat meletusnya Perang Salib (1096–1291)
di pihak Protestan dan selanjutnya diadakan lagi kontak antara Eropa dengan dunia Timur (Timur
perjanjian perdamaian agama di Westphalen. Tengah dan Asia lainnya) mulai hidup kembali.
Keadaan ini bertambah ramai dengan munculnya
kota-kota dagang, seperti Genoa, Florence, Venesia,
B. Gerakan Merkantilisme dan lain-lain yang menjadi pusat-pusat perdagangan
Pada abad ke-16 dan ke-17, banyak negara Eropa di daerah Eropa bagian selatan.
yang telah berhasil menemukan bentuk dan identitasnya Sekitar tahun 1200, home industry makin cepat
serta telah menjadi negara nasional. Kuat atau tidaknya berkembang dan bahkan mereka membentuk
posisi mereka di dalam negeri banyak ditemukan oleh kelompok-kelompok dalam bentuk gilda (suatu
masalah-masalah luar negeri. persekutuan dari pengusaha sejenis yang mendapat
Sementara itu, semua pemecahan permasalahan monopoli dan perlindungan dari pemerintah tentang
di dalam negeri memerlukan biaya yang cukup besar. kebebasan di dalam berusaha).
Pada abad-abad ini, kegiatan perdagangan yang semula Pada sekitar tahun 1350, di Eropa mulai berkembang
berada di Laut Tengah berpindah ke lautan yang perserikatan kota-kota dagang yang disebut dengan
lebih luas, yaitu Samudera Atlantik. Dalam kegiatan hansa.
perdagangan ini bangsa Spanyol, Belanda, Inggris, dan Sejak abad ke-14, Inggris di bawah perlindungan
Prancis berhasil mendapatkan keuntungan dari pusat- Raja Edward III mulai membangun industri-industri
pusat perdagangan yang sangat strategis dari daerah laken (sejenis kain wol).
kekuasaannya. Raja-raja penganut Merkantilisme itu, 2. Revolusi Industri di Inggris
di antaranya Karel V dari Spanyol, Elizabeth dari Inggris, Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di
Prins Maurits yang pada waktu itu menjadi wali negara Inggris sangat maju karena didukung oleh faktor
di Negara Belanda, Louis XIV dari Prancis. Kekayaan keamanan dan politik Inggris. Faktor penentu lain
akan logam mulia mengalir ke Eropa terutama melalui adalah penemuan yang dilakukan oleh Abraham
Negara Spanyol, Portugis, Belanda, dan Inggris. Darby (seorang insinyur berkebangsaan Inggris)
Merkantilisme merupakan cara untuk mengatur yang berhasil menggunakan batu bara (coke) untuk
kegiatan ekonomi dalam pertumbuhan kapitalisme melelehkan besi dan mendapatkan nilai besi yang
pada awal zaman modern di Eropa. lebih sempurna. Juga penemuan mesin uap oleh
Poros Berlin – Roma – Tokyo ditandai dengan James Watt (insinyur berkebangsaan Skotlandia)
semangat chauvinisme, yaitu ajaran yang dikatakan oleh pada tahun 1763.
Bierte Chauvin dari Prancis. Ajaran ini mengatakan bahwa 3. Para Penemu dan Hasil Temuannya
bangsa yang ditakdirkan lebih unggul dari bangsa-bangsa Penemuan besar yang merupakan awal peradaban
lain berhak untuk menguasai bangsa-bangsa lain. modern menonjol pada mesin tenun dan kain.

RINGKASAN MATERI 177


Isaac Merrit Singer dari Amerika Serikat berhasil barang), pedagang dan pembagi barang-
memperbaiki sebuah mesin jahit rusak dan membuat barang (distributor). Sebagai produsen
model yang lebih baik. Ia kemudian mendirikan ia membutuhkan bahan mentah untuk
sebuah industri yang bernama I.M Singer and kebutuhan industri, serta sebagai pedagang
Company. Dalam tahun 1860, perusahaan ini atau pembagi barang-barang hasil produksi
merupakan mesin jahit terbesar di dunia. industri ia membutuhkan pasar. Untuk
Penemuan besar lainnya adalah penemuan menjamin kebutuhan-kebutuhan itu ia
mesin cetak. Blaise Pascal (seorang filsuf dan ahli memengaruhi politik negaranya supaya
matematika berkebangsaan Prancis) menemukan mendapat tanah-tanah jajahan yang dapat
mesin hitung pada tahun 1642. digunakan sebagai sumber pengambilan
James Watt adalah Bapak Revolusi Industri. bahan mentah dan pasar barang industri.
Modernisasi kehidupan mendapat arah baru ketika Oleh karena itu, akhirnya apa yang disebut
pada tahun 1796, ia memperkenalkan mesin uapnya dengan kapitalisme modern terjadi.
yang menggunakan kondensor. 2) Imperialisme kuno (ancient imperialism)
George Stephenson membuat lokomotif yang pertama Dalam pelaksanaan imperialisme kuno,
kali dikendarai pada jalur yang menghubungkan negara penjajah mencari tanah jajahan
Liverpool ke Manchester pada tahun 1830. Lokomotif karena terdorong oleh gold (kekayaan
ciptaannya diberi nama Rocket. Ia adalah pelopor dan berupa logam mulia, emas dan perak),
organisator perusahaan kereta api penumpang. gospel (penyebaran agama yang dianutnya)
Nicholas Joseph Cugnot (Prancis) dan Gottlieb dan glory (mendapatkan kejayaan negeri
Daimler (Jerman) berhasil memperkenalkan mobil induknya). Mereka menduduki suatu
yang digerakan dengan tenaga uap. Kemudian, wilayah sebagai daerah jajahan untuk
Henry Ford dari Amerika Serikat membangun pabrik menyebarkan agama, mencari kekayaan
mobil di Detroit pada tahun 1876. Perusahaan itu dan sekaligus menambah kejayaan negeri
diberi nama Ford Motor Company. induk. Gold, gospel, dan glory merupakan
Penemuan-penemuan di atas didukung pula oleh inti dari imperialisme kuno.
penemuan para pakar di bidang kimia. Di antaranya 3) Imperialisme modern (modern imperialism)
adalah Charles Goodyear dari Amerika Serikat yang Negara penjajah mencari tanah jajahan
menemukan cara memvulkanisir karet campuran karena terdorong oleh kepentingan
dengan belerang, agar karet menjadi keras. ekonomi dan juga untuk memenuhi
4. Akibat Revolusi Industri kebutuhan industri, yaitu sebagai tempat
Revolusi Industri membawa akibat yang sangat pengambilan bahan mentah dan pasaran
luas dalam berbagai bidang kehidupan manusia. bagi barang-barang hasil industrinya,
Berikut akibat-akibat tersebut. sehingga ekonomi merupakan inti dari
a. Munculnya industri secara besar-besaran. imperialisme modern.
b. Timbulnya golongan borjuis dan golongan 5. Revolusi Sosial di Inggris
buruh. Pertentangan antara kedua golongan Kenyataan tentang kaum buruh dan rakyat gembel
tersebut menimbulkan sosialisme dan kemudian yang tercantum dalam laporan terbukti melebihi
komunisme. apa yang digambarkan oleh penulis itu sehingga
c. Terjadinya urbanisasi, di mana penduduk pemerintah terpaksa bertindak tegas walaupun
daerah pertanian berduyun-duyun pindah ditentang oleh kaum majikan atas dasar laissez
ke kota-kota industri untuk bekerja sebagai faire.
buruh perusahaan sehingga lahan pertanian Keadaan rakyat gembel di Inggris sangat menyedihkan.
menjadi kosong, sedangkan daerah industri Mereka berjejal-jejal di tempat-tempat yang kotor
sangat padat penduduknya. atau berkeliaran mengganggu keamanan. Kejahatan
d. Timbulnya kapitalisme modern. Kapitalisme makin merajalela dan memuncak menjadi carnaval
adalah susunan ekonomi yang berpusat pada of crime (pembantaian dan pembunuhan yang
keberuntungan perseorangan, di mana uang dilakukan oleh kalangan buruh atau pengangguran,
memegang peranan yang sangat penting. sebagai akibat kesulitan mendapat biaya hidup).
1) Kapitalisme modern (modern capitalism) Kekalahan Napoleon tahun 1815, berarti pula
Di dalam kapitalisme modern ini, si kapitalis dihapusnya continental stelsel. Dengan adanya
merupakan produsen (pembuat barang- combination laws tahun 1824, maka hampir di seluruh

178 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


kota-kota industri di Inggris timbul serikat pekerja a. Raja Frederick II (1740–1786) dari Prusia
(trade union) yang bertindak sangat agresif, namun Di dalam usaha untuk membina kekuasaan
kurang paham terhadap pentingnya berorganisasi, yang tak terbatas, Raja Frederick II memajukan
sehingga akhirnya merugikan diri sendiri. Gerakan dan memperkuat sebuah Kerajaan Prusia agar
Chartisme (1848) juga mengalami kegagalan, karena menjadi sebuah kerajaan terkuat di Jerman.
lebih mementingkan agitasi daripada organisasi. Politik Bismarck adalah darah dan besi (druch
Akhirnya, trade unionism maju dengan pesat dan blut und eisen), yaitu berusaha untuk memajukan
berkembang menjadi suatu kekuasaan yang dapat negaranya dengan cara membangun industri
mengimbangi kekuasaan kapitalis. secara besar-besaran dan juga diimbangi dengan
6. Industrialisasi dan Imperialisme pembangunan angkatan perang yang kuat.
Dalam memenuhi kebutuhan industrinya, tiap b. Tsar Peter Yang Agung (1689–1727) dari
negara imperialisme selalu ingin mendapatkan Rusia
daerah-daerah jajahan yang diinginkan untuk: Dengan kekuasaan penuh di tangannya, Tsar
a. tempat pemasaran hasil industrinya, Peter Yang Agung berusaha untuk memajukan
b. tempat pengambilan bahan mentah atau bahan Kerajaan Rusia melalui beberapa cara, di
baku, antaranya mendatangkan teknisi-teknisi dari
c. tempat penanaman modal lebih. beberapa negara untuk membangun industri-
Perkembangan politik imperialisme Inggris mencapai industri di Rusia, seperti industri kapal, senjata,
puncak kejayaannya pada masa pemerintahan dan membangun armada-armada dalam usaha
Ratu Victoria (1837–1901) yang didampingi oleh untuk memperkuat negaranya. Politik Tsar
menteri-menteri utama, seperti William Ewart Peter Yang Agung yang terkenal adalah Politik
Gladstone, Palmerstone, Benjamin Disraeli, Air Hangat. Politik air hangat adalah politik
Joseph Chamberlaine, Cecil John Rhodes. Atas untuk mencari pelabuhan-pelabuhan yang
jasa dari Disraeli, Inggris pada tahun 1875 berhasil tidak membeku pada musim dingin. Dengan
menguasai Terusan Suez dan tahun 1876 Ratu politik air hangat ini Tsar Peter membangun
Victoria dinobatkan menjadi Maharani India (The kota baru di Laut Baltik yang diberi nama ST.
Empires of India). Petersburg. Kemudian kota ini dijadikan sebagai
Perjanjian Konstantinopel tahun 1887, di ibu kota Kerajaan Rusia, dan setelah Revolusi
antaranya: Rusia tahun 1917 kota ini diubah namanya
1) Terusan Suez harus tetap terbuka untuk semua menjadi Leningrad.
jenis kapal dagang negara manapun baik dalam c. Raja Charles I (1625–1649) dari Inggris
keadaan perang maupun damai, Raja Charles I ingin membentuk kekuasan absolut
2) Dilarang mengadakan blokade atau serangan di negerinya, namun usaha raja ini mendapat
kepada Terusan Suez. tantangan hebat dari parlemen di bawah
pimpinan Oliver Cromwell. Akhirnya, Inggris
D. Revolusi Prancis diubah menjadi republik dengan Cromwell
sebagai kepala negaranya dan bergelar Lord
1. Keadaan Eropa sebelum Revolusi Prancis Protector. Tindakan-tindakan yang diambil
Salah satu ajaran yang berpengaruh di Eropa sebelum oleh Cromwell sebagai berikut.
Revolusi Prancis adalah ajaran Niccolo Machiavelli. 1) Raja Charles I dihukum mati.
Ajarannya mendukung kekuasaan raja secara mutlak. 2) Inggris diubah menjadi Republik (1649–
Ia menulis dalam bukunya yang berjudul II Principe 1660)
(atau The Prince artinya Sang Raja). Dalam bukunya 3) Mengangkat dirinya sebagai kepala
digambarkan tentang kekuasaan seorang raja yang negara.
absolut dengan kekuasaan tak terbatas terhadap Dalam perkembangan selanjutnya kekuasaan
suatu negara, termasuk harta dan rakyat yang berada parlemen makin bertambah kuat dan pada
di dalam wilayah kekuasaannya. Ajaran Machiavelli tahun 1689 parlemen berhasil memaksa Ratu
berkembang di Eropa sekitar abad ke-17 dan dianut Merry untuk menandatangani Piagam Bill of
oleh raja-raja dari Eropa, seperti Raja Frederick II, Right (Piagam Hak Asasi). Peristiwa Bill of Right
Tsar Peter Agung, Kaisar Joseph II, Raja Charles I ini merupakan suatu perubahan yang sangat
dan juga raja-raja Louis dari Prancis. besar dan mendasar tanpa pertumpahan darah

RINGKASAN MATERI 179


dengan hasil yang gemilang, sehingga sering Amerika. Bantuan itu berupa pasukan sukarelawan
disebut dengan Glorious Revolution (revolusi di bawah pimpinan Jendral Marquis de Lavayette,
yang maha agung). sehingga sekembalinya di Prancis ia menyebarkan
2. Absolutisme di Prancis semangat dan cita-cita kemerdekaan, kebebasan,
Di dalam bidang ekonomi, Menteri Jean Baptiste dan persamaan.
Colbert (1622–1683) sangat besar jasanya dalam Tokoh-tokoh pembaharuan yang menentang
melaksanakan politik ekonomi merkantilisme. Oleh kekuasaan absolutisme raja-raja Louis, sebagai
sebab itu, pada masanya sering disebut dengan berikut.
masa colbertisme. Semua kewajiban perdagangan a. John Locke (1632–1704), seorang filsuf
dan perekonomian diatur oleh pemerintah dengan Inggris yang menganjurkan adanya undang-
tujuan untuk mendapat keuntungan dalam jumlah undang (konstitusi) dalam suatu kerajaan
yang sangat besar. Pada masa kekuasaan Raja Louis dan berpendapat bahwa manusia memiliki
XIV (1643–1715) kekuasaan absolutisme Prancis hak-hak sejak lahir, seperti hak kemerdekaan,
mencapai puncak kejayaannya. Terbukti dengan hak memilih, hak untuk memiliki dan
beberapa langkah yang ditempuh oleh Raja Louis XIV sebagainya.
dalam masa pemerintahannya, sebagai berikut. b. Montesquieu (1689–1755), seorang filsuf
a. Mematahkan benteng-benteng kaum Calvinist berkebangsaan Prancis dalam bukunya
yang merupakan negara-negara kecil di dalam L’Esprit des Lois (1748) (The Spirit of The
lingkungan kerajaan Prancis. Law) menyatakan bahwa suatu negara yang
b. Menghapuskan kekuasaan kaum bangsawan ideal adalah yang kekuasaannya dibagi atas
feodal dan raja-raja vasal sehingga mereka tiga kekuasaan sebagai berikut.
tinggal menjadi tuan-tuan tanah. 1) Legislatif (pembuat undang-undang).
c. Fungsi dan peranan lembaga perwakilan rakyat 2) Eksekutif (pelaksana undang-undang).
dihapuskan pada pemerintahan Raja Louis 3) Yudikatif (mengadili tiap pelanggar undang-
XIV. undang).
Ciri-ciri pemerintahan Raja Louis XIV sebagai Ketiga hal tersebut sering disebut dengan
berikut. Trias Politica.
a. Memerintah tanpa undang-undang. c. Jean Jacques Rousseau (1712–1778),
b. Memerintah tanpa dewan legislatif. Seorang filsuf Prancis dalam bukunya yang
c. Memerintah tanpa kepastian hukum. berjudul Du Contract Social (Perjanjian
d. Memerintah tanpa anggaran belanja yang Masyarakat), mengatakan bahwa manusia sejak
pasti. lahir adalah sama dan merdeka. Oleh karena
e. Memerintah tanpa dibatasi oleh kekuasaan itu, ia menganjurkan sistem pemerintahan
apa pun. demokrasi atau kedaulatan rakyat dengan
Raja Louis XIV terkenal dengan ucapannya “L’etat semboyan “Dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk
c’est moi” (negara adalah saya) yang merupakan rakyat”
suatu semboyan abadi yang melukiskan bagaimana 3. S e b a b - S e b a b R e v o l u s i P r a n c i s d a n
seorang raja absolut paling berhasil di kawasan Perkembangannya
Eropa pada masa itu. Sebab khusus terjadinya Revolusi Prancis adalah
Masyarakat kota merupakan penentang utama karena masalah penghamburan uang negara yang
terhadap sikap dan pemerintahan Raja Louis XIV. dilakukan oleh permaisuri Raja Louis XVI, yakni Marie
Golongan ini mempunyai sifat-sifat sebagai Antoinette beserta putri-putri istana lainnya. Klimak
berikut. dari situasi tersebut adalah serangan terhadap
a. Menjunjung tinggi asas persamaan. Penjara Bastille tanggal 14 Juli 1789. Penjara ini
b. Menjunjung tinggi kebebasan. merupakan lambang kekuasaan dan kesewenangan
c. Penggunaan akal pikiran yang sehat dan serba raja-raja Louis.
perhitungan. Semboyan Revolusi Prancis adalah Liberte (liberty =
d. Kehidupan warga masyarakat kota yang bersifat kebebasan), Egalite (Equality = persamaan), fraternite
liberalisme. (fraternity = persaudaraan). Lagu kebangsaan
Akhirnya, Amerika Serikat berhasil memperoleh Prancis adalah La marseillaise dan tanggal 14 Juli
kemerdekaannya tanggal 4 Juli 1776, di mana dalam diperingati sebagai hari nasional Prancis.
perang itu Prancis memberikan bantuan kepada

180 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Kerajaan Prancis diubah menjadi sebuah republik dari Inggris atas bantuan yang mereka berikan. Namun
dan diperintah oleh pemerintahan Terror atau raja George III menghendaki pengawasan yang lebih
reign of terror (suatu sistem pemerintahan dengan ketat terhadap daerah jajahan, bahkan dengan alasan
cara-cara diktator). untuk membiayai pasukan diumumkan bahwa London
Pada tahun 1795, untuk menggantikan sistem akan mengadakan pemungutan pajak dari kaum koloni.
pemerintahan terror itu dibentuk sistem Kaum koloni menolak perintah tersebut, sedangkan
pemerintahan Directorie (1795–1799), tetapi Raja George tetap mempertahankan pendapatnya. Hal
tidak berhasil mengatasi kekacauan-kekacauan ini menyebabkan kehidupan rakyat makin menderita.
yang terjadi di Prancis. Semboyan yang terkenal dari rakyat untuk menentang
Keadaan seperti ini memberikan kepada seorang peraturan pajak tersebut adalah “no taxation without
Jenderal muda yang bernama Napoleon Bonaparte epresentation”. Artinya, tidak mau membayar pajak kalau
untuk menyelamatkan Negara Prancis dari kekacauan, tidak mempunyai wakil-wakil di parlemen Inggris. Pada
pergolakan, dan peperangan. Keberhasilan ini tahun 1755, kaum kolonis mulai mengangkat senjata,
membawa namanya terkenal dan mendapat setelah usaha perundingan antara Raja George dengan
kepercayaan dari rakyat Prancis untuk menjadi Benyamin Franklin yang mewakili kaum kolonis gagal.
pemimpin, sehingga rakyat Prancis mengangkatnya Adapun secara garis besar penyebab timbulnya perang
menjadi seorang konsul pada Republik Prancis kemerdekaan Amerika sebagai berikut.
pada tahun 1799. 1. Keinginan untuk mendapatkan kebebasan
4. Akibat Revolusi Prancis sebagai besar kaum koloni penduduk Inggris
Bidang ekonomi, antara lain: yang meninggalkan tanah airnya untuk mencari
a. timbulnya industri-industri di Eropa, kebebasan hidup dalam segala hal, baik dalam
b. kehidupan perdagangan beralih dari pantai ke politik, agama, maupun dalam bidang perdagangan
pedalaman, yang dilakukan Inggris di daerah jajahannya.
c. Inggris Kehilangan pasar di Eropa, karena 2. Adanya pemungutan pajak. Pajak-pajak yang
Prancis menjalankan politik kontinental. dituangkan dalam Revenue act dan Billetingact
(1764) oleh raja George III menyebabkan penderitaan
E. Revolusi Amerika bagi rakyat Amerika Serikat.
3. Peristiwa Boston (1773), pada bulan Desember
Suku Indian merupakan penduduk asli Benua 1773 sekelompok orang yang menyamar sebagai
Amerika. Namun setelah datangnya para penjajah suhu Indian Mohawk berhasil menenggelamkan
dari Eropa, Indian tersebut terdesak ke daerah-daerah muatan kapal Inggris yang memuat teh dan sedang
pinggir karena tidak mampu mengimbangi lawan-lawan berlabuh di Boston. Peristiwa ini dikenal dengan
mereka yang lebih kuat. Adapun para pendatang dari sebutan The Boston Tea Party. Dengan kejadian ini
Eropa membentuk daerah-daerah koloni yang terletak di Inggris marah dan mengeluarkan undang-undang
Amerika Utara. Kebanyakan para pendatang dari Eropa baru yang oleh kaum koloni disebut sebagai The
tersebut adalah berasal dari Inggris. Mereka banyak coh-cive act.
berdatangan ke Benua Amerika, terutama pada sekitar Pada tahun 1776 diproklamasikan kemerdekaan
abad ke-17. Pada saat itu di Inggris terjadi penindasan Amerika Serikat yang ketika itu terdiri atas 13 koloni
terhadap golongan puritan, yaitu sekelompok masyarakat oleh Thomas Jefferson. Peperangan antara rakyat
Inggris yang tidak mau memeluk agama Anglikan yang koloni dan Inggris ini dibantu juga oleh Prancis yang
dianut oleh raja. Karena penindasan tersebut mereka membantu pihak koloni sebagai balas dendam terhadap
menyingkir mencari tempat kebebasanyaitu ke Amerika kekalahannya. Tahun 1863 oleh Inggris. Salah seorang
Utara. Pada abad ke-18–19 gelombang pendatang dari Jendral Prancis yang terkenal membantu peperangan ini
bangsa-bangsa Eropa makin besar, selain untuk mencari adalah Laffayette, yang kemudian hari menyebarkan juga
kebebasan mereka juga mencari kehidupan yang lebih semangat kemerdekaan pada rakyat Prancis. Peperangan
baik di Benua Amerika sehingga daerah-daerah koloni antarrakyat koloni dan Inggris itu sendiri berakhir pada
makin berkembang. Pada waktu terjadi peperangan antara tahun 1783 dengan kemenangan rakyat koloni/ Amerika
Inggris dengan Prancis (1756–1763) kaum kolonis diajak Serikat. George Washington yang memimpin tentara
oleh Inggris untuk bersama-sama menghadapi Prancis. di waktu perang kemudian diangkat sebagai presiden
Karena kekalahan Prancis maka Kanada harus diserahkan pertama Amerika Serikat.
kepada Inggris. Rakyat Koloni mengharapkan pengertian

RINGKASAN MATERI 181


6 Perkembangan Kolonialisme dan Imperialisme Barat

A. Latar Belakang Masuknya Bangsa Eropa ke Persekutuan Dagang Hindia Timur. VOC berdiri tahun
Indonesia 1602 yang juga lebih sering disebut oleh bangsa
Indonesia dengan sebutan Kompeni Belanda.
1. Penjelajahan Bangsa Portugis 3. Kedatangan Bangsa Inggris di Indonesia
Setelah Bartholomeus Diaz mencoba mencari Sejak abad ke-17, para pedagang Inggris sudah
jalan keluar untuk menemukan dunia Timur (pusat berdagang sampai di daerah India. Di India timur, para
rempah-rempah). Namun, pelayaran Bartholomeus pedagang Inggris mendirikan kongsi dagang, yakni
Diaz hanya sampai di ujung Afrika Selatan (1496). East India Company (EIC) pada tahun 1600, dengan
Hal ini disebabkan oleh besarnya gelombang ombak daerah operasinya adalah India. Pusat kekuatan EIC
Samudera Hindia, sehingga kapal-kapal yang dibawa adalah Kalkuta (India), dan dari kota inilah Inggris
oleh Bartholomeus Diaz tidak berhasil melewatinya. meluaskan wilayahnya ke Asia Tenggara.
Oleh Bartholomeus Diaz, tanjung itu dinamakan Di bawah Gubernur Jenderal Lord Minto yang
Tanjung Pengharapan (Cape og Good Hope atau berkedudukan di Kalkuta dibentuk ekspedisi Inggris
Tanjung Harapan sekarang). untuk merebut daerah-daerah kekuasaan Belanda
Pada tahun 1498, raja Portugis mengirim ekspedisinya yang ada di wilayah Indonesia. Pada tahun 1811,
di bawah pimpinan Vasco da Gama. Ekspedisi ini Thomas Stamford Raffes telah berhasil merebut
berhasil mendarat di Kalkuta (India) pada tahun seluruh wilayah kekuasaan Belanda di Indonesia.
1498. Kemudian, pada tahun 1511 dari India bangsa Berdasarkan Perjanjian London tahun 1815, Inggris
Portugis mengirim ekspedisinya di bawah pimpinan diharuskan mengembalikan kekuasaannya di
Alfonso d’Alburquerque, mengikuti perjalanan para Indonesia kepada Belanda. Pada tahun 1816 Inggris
pedagang Islam. Pada tahun 1511 itu juga Portugis melaksanakan kewajibannya itu.
berhasil menduduki Malaka, pusat perdagangan
Islam di Asia Tenggara. Kemudian, Portugis tiba di
Ternate (Maluku) tahun 1512. B. Perkembangan Kekuasaan Bangsa Eropa
Untuk menyelesaikan pertikaian kedua bangsa 1. Kekuasaan Bangsa Portugis di Indonesia
kulit putih itu, Paus turun tangan dan pada tahun Untuk dapat menguasai dan memonopoli perdagangan
1512 dilakukan Perjanjian Saragossa (Zaragoza). di Asia Selatan bangsa Portugis melakukan langkah-
Isi perjanjian itu, antara lain: langkah sebagai berikut.
a. bumi ini dibagi atas dua pengaruh, yaitu a. Memperluas kekuasaannya ke arah barat
pengaruh bangsa Spanyol dan Portugis, dengan menghancurkan armada laut Turki
b. wilayah kekuasaan Spanyol membentang dari sehingga bangsa Portugis dapat mengawasi
Meksiko ke arah Barat sampai ke Kepulauan perdagangan dan pelayaran di laut antara
Filipina dan wilayah kekuasaan Portugis Asia dengan Eropa. Bahkan, bangsa Portugis
membentang dari Brasil ke arah timur sampai dapat memaksa para pedagang untuk berlayar
ke Kepulauan Maluku. dari bandar perdagangan Goa (India) menuju
2. Kedatangan Bangsa Belanda di Indonesia ke Afrika Selatan dan selanjutnya sampai di
Bangsa Belanda memulai pelayarannya, pada tahun bandar Lisboa, yaitu pusat perdagangan di
1596 di bawah pimpinan Cornelis de Houtman, para Eropa dan ibu kota Portugis.
pedagang bangsa Belanda tiba di Banten (Indonesia). b. Memperluas kekuasaannya ke arah timur
Dari bandar Banten, pelaut Belanda melanjutkan dengan menguasai Malaka, sehingga dapat
pelayarannya ke arah timur dan mereka kembali menghentikan dan menguasai aktivitas
dengan membawa rempah-rempah dalam jumlah perdagangan langsung yang dilakukan oleh
yang cukup banyak. pedagang-pedagang Tiongkok, India maupun
Untuk mengatasi persaingan antara para pedagang Indonesia.
Belanda itu sendiri, pemerintah membentuk Pada tahun 1511, Malaka berhasil direbut oleh
badan usaha atau kongsi dagang yang diberi nama bangsa Portugis di bawah pimpinan Alfonso
Vereenigde Oost Indische Compagnie (VOC), yaitu d’Albuquerque. Sejak peristiwa itu, kekuasaan

182 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Kerajaan Malaka jatuh ke tangan bangsa Portugis. 3. Indonesia di Bawah Pemerintahan Kerajaan
Tindakan-tindakan bangsa Portugis yang makin Belanda
sewenang-wenang dan bertindak kejam terhadap Pada akhir abad ke-18, VOC mengalami kemunduran
rakyat dapat menimbulkan terjadinya pertentangan akibat kerugian yang sangat besar dan utang yang
antara rakyat Maluku dengan bangsa Portugis. dimilikinya berjumlah sangat besar. Hal ini juga
Pertentangan ini makin memuncak setelah bangsa diakibatkan oleh:
Portugis membunuh Sultan Hairun dari Kerajaan a. persaingan dagang dari bangsa Prancis dan
Ternate. Rakyat Ternate angkat senjata di bawah Inggris.
pimpinan putranya yang bernama Baab ullah dan b. penduduk Indonesia, terutama Jawa telah
akhirnya tahun 1575 bangsa Portugis terusir dari menjadi miskin, sehingga tidak mampu
daerah Maluku. membeli barang-barang yang dijual oleh
Zaman kekuasaan kolonial Portugis yang berlangsung VOC,
dari tahun 1511 sampai tahun 1641 di wilayah c. perdagangan gelap merajalela dan menerobos
Indonesia meninggalkan bekas-bekasnya di dalam monopoli perdagangan VOC,
kebudayaan Indonesia. d. pegawai-pegawai VOC banyak melakukan
2. Kekuasaan VOC (Kompeni Belanda) di Indonesia korupsi dan kecurangan-kecurangan akibat
Pada tahun 1602, pedagang-pedagang Belanda dari gaji yang diterimanya terlalu kecil,
mendirikan perkumpulan dagang yang disebut e. VOC mengeluarkan anggaran belanja yang
Vereenigde Oost Indische Compagnie (VOC). cukup besar untuk memelihara tentara dan
Pembentukan VOC dibantu oleh pemerintah Belanda pegawai-pegawai yang jumlahnya cukup besar
di bawah van Oldenbarneveldt. VOC diberi hak untuk memenuhi pegawai daerah-daerah
istimewa, sehingga menjadi sebuah badan yang yang baru dikuasai, terutama di Jawa dan
berdaulat. Hak istimewa itu, di antaranya: Madura.
a. hak monopoli untuk berdagang antara Amerika Maka pada tahun 1799, VOC akhirnya dibubarkan.
Selatan dengan Afrika, Pada tahun 1807, Republik Bataafsche dihapuskan
b. hak memelihara angkatan perang, berperang, oleh Kaisar Napoleon Bonaparte dan diganti
mendirikan benteng-benteng dan menjajah, bentuknya menjadi Kerajaan Holland di bawah
c. hak untuk mengangkat pegawai, pemerintahan Raja Louis Napoleon Bonaparte
d. hak untuk memberi pengadilan, (adik dari Kaisar Napoleon).
e. hak untuk mencetak dan mengedarkan uang 4. Pemerintahan Daendels di Indonesia (1808–
sendiri. 1811)
Sebaliknya, VOC mempunyai kewajiban-kewajiban Pada tahun 1808, Herman Willem Daendels diangkat
yang harus dipenuhi terhadap Pemerintah Belanda, menjadi gubernur jenderal atas wilayah Indonesia.
yaitu: Tugas utamanya adalah untuk mempertahankan
a. bertanggung jawab kepada Staten General Pulau Jawa dari serangan pasukan Inggris. Dalam
(Badan Perwakilan), upaya tersebut, perhatian Daendels hanyalah
b. pada waktu perang harus membantu pemerintah terhadap pertahanan dan ketentaraan.
Belanda dengan uang dan angkatan perang. Untuk memperkuat angkatan perangnya, Daendels
Pada tahun 1618, Jan Pieterzoon Coen dengan izin melatih orang-orang Indonesia, karena tidak mungkin
dari Pangeran Jayakarta mendirikan sebuah benteng ia menambah tentaranya dari orang-orang Belanda
di Kota Jayakarta. Ketika terjadi perselisihan antara yang didatangkan dari Negeri Belanda. Pembangunan
Pangeran Jayakarta yang dibantu oleh Sultan Banten angkatan perangnya ini dilengkapi dengan pendirian
dengan orang-orang Belanda di bawah pimpinan tangsi-tangsi atau benteng-benteng, pabrik mesiu
Jan Pieterzoon Coen, maka Belanda membakar dan juga rumah sakit tentara.
Kota Jayakarta. Namun pada tahun 1619, Jan Di samping itu, atas dasar pertimbangan pertahanan,
Pieterzoon Coen mendirikan kota baru di atas kota Daendels memerintahkan pembuatan jalan pos
yang dibakar tersebut dengan nama Kota Batavia. dari Anyer di Jawa Barat sampai Panarukan di Jawa
Selanjutnya, Jan Pieterzoon Coen menjadikan Kota Timur. Pembuatan jalan ini menggunakan tenaga
Batavia sebagai pusat perdagangan dan kekuasaan rakyat dengan sistem kerja paksa atau kerja rodi,
Belanda di wilayah Indonesia. Dalam menghadapi hingga selesainya pembuatan jalan itu. Untuk orang
kerajaan-kerajaan Indonesia, Belanda melancarkan Belanda, pekerjaan menyelesaikan pembuatan jalan
politik adu domba (devide et impera). pos ini merupakan keberhasilan yang gemilang.

RINGKASAN MATERI 183


Namun, lain halnya dengan bangsa Indonesia, di Setelah Napoleon Bonaparte berhasil dikalahkan
mana tiap jengkal jalan itu merupakan peringatan dalam pertempuran di Leipzig dan kemudian
terhadap rintihan dan jeritan jiwa orang yang mati tertangkap, maka pada tahun 1814 melalui Konvensi
dalam pembuatan jalan tersebut. London (Perjanjian London), Inggris mengembalikan
Setelah pembuatan jalan selesai, Daendels semua daerah kekuasaan Belanda yang pernah
memerintahkan pembuatan perahu-perahu kecil, dikuasai oleh Inggris.
karena perahu-perahu perang Belanda tidak 6. Pemerintahan Kolonial Belanda
mungkin dikirim dari Negeri Belanda ke Indonesia. Setelah dilakukan perjanjian antara Inggris dengan
Selanjutnya, pembuatan pelabuhan-pelabuhan Belanda pada Konvensi London (1814), daerah
tempat bersandarnya perahu-perahu perang itu, Indonesia dikembalikan kepada Belanda. Untuk
Daendels merencanakan di daerah Banten selatan. mengurus pengembalian itu, dikirim komisi
Pembuatan pelabuhan itu telah memakan ribuan jenderal yang terdiri dari van der Capellen, Elout,
korban jiwa orang Indonesia di Banten akibat dari dan Buyskes (1816).
penyakit malaria yang menyerang para pekerja Tugas komisi jenderal itu sangat berat, yaitu
paksa. Akhirnya, pembuatan pelabuhan itu tidak m e m p e r b a i k i s i ste m p e m e r i nta h a n d a n
selesai. Walaupun Daendels bersikeras untuk perekonomian. Perbaikan ekonomi ini bertujuan
tetap menyelesaikannya, namun Sultan Banten agar dapat mengembalikan utang-utang Belanda
menentangnya. Daendels menganggap jiwa yang cukup besar akibat perang-perang yang
rakyat Banten tidak ada harganya sehingga hal ini dilakukan dalam menghadapi Napoleon maupun
mengakibatkan pecahnya perang antara Daendels perang-perang yang dilakukan dalam menghadapi
dengan Kerajaan Banten. kerajaan-kerajaan Indonesia.
Di samping itu, pembuatan pelabuhan di Merak Untuk menghadapi pertentangan yang kuat dari
juga mengalami kegagalan dan hanya usaha untuk bangsa Indonesia, Belanda menindasnya dengan
memperluas pelabuhan di Surabaya yang cukup jalan perang kolonial dan politik devide et impera,
memuaskan. yaitu memecah belah bangsa Indonesia. Akibatnya,
Pada tahun 1810, Kerajaan Belanda di bawah terjadi permusuhan antara kerajaan-kerajaan yang
pemerintahan Raja Louis Napoleon Bonaparte ada di wilayah Indonesia.
dihapuskan oleh Kaisar Napoleon Bonaparte. Negeri 7. Kekuasaan Bangsa Jerman
Belanda dijadikan wilayah kekuasaan Prancis. Sekalipun Jerman sering dijuluki “Negara Imperialis
Dengan demikian, wilayah jajahannya di Indonesia yang Kesiangan”, namun ia dapat menguasai
secara otomatis menjadi wilayah jajahan Prancis. beberapa daerah jajahan, antara lain.
Napoleon menganggap bahwa tindakan Daendels a. Togo
sangat otokratis (otoriter), maka pada tahun 1811 ia b. Kamerun
dipanggil kembali ke Negeri Belanda dan digantikan c. Afrika Barat Daya
oleh Gubernur Jenderal Jansens. d. Nigeria
5. Kekuasaan Inggris di Indonesia
Pada tahun 1811, tentara Inggris mengadakan C. Perlawanan Bangsa Indonesia Menentang
serangan terhadap wilayah-wilayah yang dikuasai Dominasi Asing
Belanda. Sejak tahun 1811 itu juga wilayah Indonesia
1. Periode Sebelum Tahun 1800
menjadi daerah jajahan East Indian Company
Bangkitnya rakyat Ternate di bawah pimpinan Sultan
(EIC), badan perdagangan Inggris yang berpusat
Baab Ullah menentang Portugis disebabkan karena
di Kalkuta, yang dipimpin oleh Gubernur Jenderal
tindakan bangsa Portugis yang sudah melampaui
Lord Minto. Untuk wilayah Indonesia Lord Minto
batas. Terlebih lagi setelah “kaki tangan” bangsa
mengangkat Thomas Stamford Raffles sebagai
Portugis menikam Sultan Hairun, ketika memasuki
pemegang pemerintahan dengan pangkat Letnan
benteng untuk merayakan perjanjian perdamaian
Gubernur Jenderal.
yang disepakatinya. Dengan tewasnya Sultan Hairun,
Dengan bantuan orang-orang Indonesia yang pandai
maka sejak tahun 1570 rakyat Ternate menghalangi
dan beberapa orang Belanda, Raffles berhasil
aktivitas bangsa Portugis yang dijalankan dalam
mengetahui sejarah, kebudayaan, kesenian dan
benteng. Tahun 1575 Sultan Baab ullah menawarkan
kesusastraan Jawa. Buah karya Thomas Stamfor
agar Portugis menyerah dan dijamin keselamatannya
Raffles adalah sebuah buku yang berisikan sejarah
untuk meninggalkan Ternate. Di Ambon bangsa
Jawa yang berjudul History of Java.
Portugis mendirikan benteng, namun pada tahun

184 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


1605 Ambon direbut VOC. Portugis tergusur dan Untuk menghadapi Sultan Hasanuddin, Belanda
menetap di Pulau Timor bagian timur sampai minta bantuan Raja Bone, yaitu Aru Palaka. Dengan
tahun 1976. bantuannya, Makassar jatuh ke tangan Belanda dan
Malaka jatuh ke tangan Portugis pada tahun 1511. Sultan Hasanuddin harus menandatangani Perjanjian
Akibatnya, aktivitas perdagangan para pedagang Bungaya (1667) yang isinya berikut ini.
Islam di Selat Malaka terhenti dan para pedagang a. Sultan Hasanuddin memberi kebebasan kepada
Islam mencari jalan sendiri untuk menjalin hubungan VOC melaksanakan perdagangan dengan
dengan pedagang-pedagang Islam di sebelah barat sebesar-besarnya.
Indonesia. b. VOC memegang monopoli perdagangan
Serangan Kerajaan Demak ke Malaka dipimpin oleh di wilayah Indonesia bagian timur dengan
Dipati Unus (putra Raden Patah) merupakan bukti pusatnya Makassar.
kecemasan terhadap Portugis. Armada Demak c. Wilayah Kerajaan Bone yang diserang
bersama-sama dengan armada Aceh, Palembang, dan diduduki zaman Sultan Hasanuddin
dan Bintan berusaha merebut Kota Malaka. Namun, dikembalikan kepada Aru Palaka dan diangkat
dua kali serangannya, yaitu tahun 1512 dan 1513 menjadi Raja Bone.
mengalami kegagalan. 2. Periode Sesudah Tahun 1800
Ketika Malaka dikuasai Portugis, di Sumatera a. Perlawanan rakyat Maluku
bagian utara berdiri Kerajaan Aceh dan mencapai Sebagai seorang sultan di Kerajaan Tidore,
puncaknya pada masa pemerintahan Sultan Iskandar Sultan Nuku berusaha untuk meringankan beban
Muda. Kerajaan Aceh mengirim pasukan untuk rakyat dari penindasan pihak Kolonial Belanda.
menyerang Portugis di Malaka, namun serangan Dalam usaha mengusir Belanda, Sultan Nuku
itu mengalami kegagalan. berhasil membina angkatan perang dengan
Sultan Agung, raja terbesar di Kerajaan Mataram inti kekuatannya adalah armada terdiri 200
mempunyai cita-cita untuk menjadikan Pulau Jawa buah kapal perang dan 6000 orang pasukan.
sebagai daerah kekuasaan yang berundang-undang Perjuangan ditempuh oleh Sultan Nuku melalui
di bawah panji Kerajaan Mataram. Untuk mencapai kekuatan senjata maupun politik diplomasi.
cita-citanya itu, Sultan Agung harus dapat mengusir Siasat adu domba yang dilakukan Sultan Nuku
VOC dari Batavia. Maka, pada tahun 1628, ia terhadap Inggris dan Belanda membuat Sultan
mengirim pasukannya untuk menyerang Batavia. Nuku dapat membebaskan Kota Soa Siu dari
Serangan pertama mengalami kegagalan, karena kekuasaan Belanda (20 Juni 1801). Selanjutnya,
pasukan, logistik, dan persiapan Kerajaan Mataram Maluku Utara berhasil dipersatukan di bawah
belum begitu lengkap. Serangan kedua tahun 1629. kekuasaan Sultan Nuku (Tidore).
Kerajaan Mataram telah mempersiapkan pasukan Perlawanan yang dilakukan oleh Thomas
perangnya dan mendirikan lumbung-lumbung Matulesi (lebih dikenal dengan sebutan Kapitan
padi di sepanjang jalan yang dilalui oleh pasukan Pattimura) diawali dengan penyebaran terhadap
Kerajaan Mataram. Serangan kedua pun mengalami benteng Belanda yang bernama Benteng
kegagalan karena lumbung-lumbung padi milik Duurstede di Saparua. Dengan kegigihan rakyat
Kerajaan Mataram dibakar oleh “kaki tangan” Maluku di bawah pimpinan Kapitan Pattimura,
Belanda. Dengan kegagalan yang kedua kalinya, akhirnya Benteng Duurstede jatuh ke tangan
Sultan Agung memerintahkan untuk memperketat rakyat Maluku.
penjagaan di wilayah perbatasan yang berhadapan Pada tanggal 16 Desember 1817, Kapitan
dengan Batavia dan melarang seluruh aktivitas yang Pattimura dan kawan seperjuangannya
berhubungan dengan Batavia. menjalani hukuman mati di tiang gantungan.
Untuk memperkuat kekuasaan dagangnya, Mereka gugur sebagai pahlawan rakyat yang
Sultan Hasanuddin (Raja Makassar) menduduki tertindas oleh penjajah. Dalam perlawanan
Sumbawa sehingga jalur pelayaran perdagangan ini dikenal pula seorang tokoh wanita Martha
dapat dikuasainya. Sultan Hasanuddin yang selalu Christina Tiahahu.
membantu rakyat Maluku menyebabkan Belanda b. Perang Padri
selalu kewalahan dalam menghadapi perlawanan Pada mulanya, gerakan Padri adalah suatu
tersebut. Peperangan antara Sultan Hasanuddin gerakan untuk memurnikan ajaran agama
dengan Belanda selalu terjadi baik di darat maupun Islam di wilayah Sumatra Barat. Haji Miskin
di laut. Angkatan perang Belanda di bawah pimpinan sebagai pelopor dari gerakan ini berusaha untuk
Cornelius Speelman selalu dapat dihalau.

RINGKASAN MATERI 185


meluruskan penyimpangan-penyimpangan Sebab-sebab khusus terjadinya Perang
yang dilakukan oleh masyarakat wilayah itu. Diponegoro adalah pembuatan jalan yang melalui
Tokoh-tokoh lainnya, yaitu Tuanku Mesiangan, makam leluhur Pangeran Diponegoro di Tegal
Tuanku Nan Renceh, Datuk Bandaharo. Malin Rejo. Patih Danurejo IV (seorang “kaki tangan”
Basa (yang kemudian dikenal dengan sebutan Belanda) memerintahkan untuk memasang
Tuanku Imam Bonjol). Namun gerakan Padri patok-patok di jalur itu. Pangeran Diponegoro
itu mendapat tantangan dari tokoh-tokoh memerintahkan untuk mencabutnya, namun
Kaum Adat. Tidak ketinggalan seorang pejuang patok-patok itu dipasang kembali, keadaan ini
wanita yang bernama Rahmah El Yunusiah berlangsung berkali-kali. Akhirnya, Pangeran
ikut berjuang Diponegoro mengganti patok-patok itu dengan
c. Perang Diponegoro tombak, yang menandakan kesiapan Pangeran
Tindakan-tindakan yang dilakukan oleh Belanda Diponegoro untuk berperang melawan Belanda.
menimbulkan rasa benci dari golongan-golongan Ketika pembicaraan antara Pangeran Diponegoro
rakyat banyak atau rakyat jelata. Walaupun dengan Pangeran Mangkubumi berlangsung,
keadaan sudah mulai panas namun golongan- Belanda tiba-tiba melakukan serangan.
golongan itu masih menunggu datangnya Serangan itu merupakan awal mulanya Perang
seorang Ratu Adil yang dapat memimpin Diponegeoro. Pangeran Diponegoro bersama
mereka dalam menghadapi Belanda. Tokoh yang dengan Pangeran Mangkubumi berhasil
diharapkan itu adalah tokoh dari kalangan istana meloloskan diri keluar kota dan memusatkan
yang tampil ke depan untuk memimpin mereka, pasukannya di Selarong. Kemudian, Pangeran
beliau adalah Pangeran Diponegoro. Diponegoro menggempur Kota Ngayogyakarta,
Ada beberapa hal yang menyebabkan Pangeran sehingga Sultan Hamengkubuwono V yang
Diponegoro turun tangan dan memimpin masih kanak-kanak dibawa ke benteng Belanda.
perlawanan terhadap Belanda. Alasan tersebut Pasukan Belanda berhasil menghalau pasukan
terdiri dari alasan khusus dan alasan umum. Diponegoro. Kegagalan pasukan Diponegoro ini
Sebab-sebab khususnya antara lain sebagai mendorong beliau mengalihkan peperangan
berikut. di sekitar kota Ngayogyakarta dan salah satu
1) Kekuasaan Raja Mataram makin kecil pertempuran yang dahsyat terjadi di Plered.
dan kewibawaannya mulai merosot. Selain dibantu oleh Pangeran Mangkubumi
Bersamaan dengan itu terjadi pemecahan dan beberapa bangsawan lainnya, Diponegoro
wilayahnya menjadi 4 kerajaan kecil, yaitu juga dibantu oleh Sentot Ali Basa Prawiradirdja
Surakarta, Ngayogyakarta, Mangkunegara, dan Kiai Mojo dari Surakarta. Kiai Mojo
dan Paku Alaman. berhasil mengobarkan Perang Jihad di daerah
2) Kaum bangsawan merasa dikurangi Ngayogyakarta, Surakarta, Bagelen dan
penghasilannya, karena daerah-daerah sekitarnya. Pasukan-pasukan Diponegoro diberi
yang dulu dibagi-bagikan kepada para nama, seperti Arkiyo, Turkiyo, dan lain-lain.
bangsawan, kini diambil oleh pemerintah Pada tahun 1826, terjadi pertempuran
Belanda. Pemerintah Belanda mengeluarkan di Ngalengkong. Pasukan Diponegoro
maklumat yang isinya mengusahakan mengalami kemenangan gemilang yang
perekonomian sendiri, tanah milik kaum mengharumkan nama Pangeran Diponegoro.
partikelir (swasta) harus dikembalikan Peristiwa Ngalengkong ini merupakan puncak
kepada pemerintah belanda. Sudah tentu kemenangan dari pertempuran-pertempuran
tindakan ini menimbulkan kegelisahan yang dilakukan oleh Pangeran Diponegoro.
di antara para bangsawan, karena harus Rakyat menobatkan Pangeran Diponegoro
mengembalikan uang persekot yang telah sebagai sultan dengan gelar Sultan Abdul
mereka terima. Hamid Herutjokro Amirulmukminin Saidin
3) Rakyat yang mempunyai beban seperti kerja Panatagama Kalifatullah Tanah Jawa. Penobatan
rodi, pajak tanah dan sebagainya merasa ini berlangsung di daerah Dekso.
tertindas. Begitu pula karena pemungutan Dalam pertempuran di Gawok terjadi perselisihan
beberapa pajak yang diborong oleh orang- antara Pangeran Diponegoro dengan Kiai Mojo
orang Tianghoa dengan sifat memeras dan mengenai masalah pemerintahan dengan
memperberat beban rakyat. masalah keagamaan. Dalam perselisihan itu,

186 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Pangeran Diponegoro berpendapat bahwa Dengan perjanjian tersebut, putra-putra Aceh
masalah pemerintahan dan keagamaan harus mengadakan perdagangan secara leluasa
dipegang oleh satu tangan, karena kedua unsur dengan bangsa manapun juga. Kebebasan
itu dianggap saling membantu. Adapun menurut Aceh yang besar ini tidak menguntungkan
Kiai Mojo, kedua masalah itu harus dipegang Belanda. Oleh karena itu, Belanda menggeledah
secara terpisah. Tampaknya perselisihan itu, dan menangkap para pelaut Aceh. Sebagai
juga tentang siasat perang, karena menolak balasannya, rakyat Aceh mengadakan sergapan-
usul perang terbuka dari Kiai Mojo. sergapan terhadap kapal-kapal Belanda.
Tahun 1829 merupakan saat yang sangat Dalam rangka memperkuat kedudukannya, Aceh
kritis bagi Pangeran Diponegoro. Satu per mengadakan hubungan dengan Kesultanan
satu pengikutnya mulai meninggalkan dan Turki. Namun demikian, Turki pada saat itu
memisahkan diri. Setelah Kiai Mojo memisahkan memang sedang mengalami kemunduran.
diri dari kelompok Pangeran Diponegoro, juga Kendati demikian, hubungan yang dijalin oleh
Sentot Ali Basa Prawiradirdja yang menginginkan Aceh dengan Turki tahun 1868 menggoncangkan
perang terbuka dan menolak siasat perang pemerintahan Belanda. Terlebih lagi dengan
gerilya. terbukanya Terusan Suez tahun 1869, kedudukan
Kolonel Cleerens berhasil mengadakan Aceh makin bertambah penting, baik ditinjau dari
perundingan pendahuluan sekitar bulan strategi perang maupun dari dunia perdagangan
Februari 1830. Perundingan selanjutnya yang dekat dengan Selat Malaka. Oleh karena
diadakan di Magelang pada Maret 1830. itu, baik Inggris maupun Belanda takut kalau-
Perundingan itu berhasil dilaksanakan antara kalau Aceh diduduki oleh salah satu bangsa
Pangeran Diponegoro dengan Jenderal De Barat lainnya.
Kock. Dalam perundingan itu Pangeran Namun, setelah terbukti bahwa Aceh
Diponegoro mengajukan tuntutannya, yaitu mengadakan hubungan dan perundingan
Pangeran Diponegoro menginginkan sebuah dengan Konsul Italia dan Amerika, maka Inggris
negara merdeka di bawah seorang sultan dan dan Belanda mengadakan perjanjian tahun
juga ingin menjadi amirulmukminin di seluruh 1872 tang dikenal dengan Traktat Sumatra.
tanah Jawa serta sebagai kepala negara bagi Di mana Inggris memberikan kelonggaran
masyarakat Islam. kepada Belanda untuk bertindak terhadap Aceh
Tuntutan itu tak dipenuhi oleh Belanda dan sebaliknya Inggris boleh secara leluasa
sehingga tawar-menawar pun terjadi. Pangeran berdagang di Siak.
Diponegoro ditangkap dan ditawan di Batavia, Ketika Aceh mengadakan perang gerilya dengan
kemudian di Manado. Selanjutnya, Pangeran Belanda, pihak Belanda mendapat perlawanan
Diponegoro ditawan di Makassar (Benteng yang seimbang. Begitu pula ketatanegaraan
Rotterdam). Pangeran Diponegoro meninggal Aceh yang sulit dan tidak dapat diketahui
di Makassar pada tanggal 8 Januari 1855. oleh Belanda, sangat membingungkan siasat
d. Perang Aceh perang Belanda.
Sejak meninggalnya Sultan Iskandar Muda, Seorang panglima yang terkenal, yaitu
keadaan Kerajaan Aceh makin suram. Begitu Teuku Umar, dengan siasat perang yang
pula kira-kira tahun 1630 keadaan makin suram dimilikinya mengatakan bahwa Belanda
akibat adanya saingan-saingan dari imperialisme tidak dapat dikalahkan tanpa perlengkapan
Barat. Kerajaan Aceh yang mengalami masa senjata yang memadai. Oleh karena itu,
jaya pada masa Sultan Iskandar Muda akhirnya Teuku Umar menyerah pada Belanda pada
terpecah belah menjadi kerajaan-kerajaan tahun 1893 dengan tujuan hanya untuk
kecil yang berkuasa dan berdaulat. Sultan mendapatkan perlengkapan persenjataan.
Aceh hanya berkuasa di daerah Kutaraja dan Setelah mendapatkan persenjataan, pada
sekitarnya saja. Sultan hanyalah merupakan tahun 1896, ia meninggalkan tentara Belanda
lambang persatuan Aceh, namun demikian dan bersatu dengan pejuang rakyat sehingga
Sultan berkuasa penuh atas hubungan dengan serangan-serangan pejuang Aceh terhadap
negara asing. Bangsa Belanda maupun Inggris Belanda makin berbahaya.
mengakui kedudukan politik Aceh berdasarkan Di pihak lain, muncul perlawanan-perlawanan
Treaty of London (1824). yang bersifat keagamaan di bawah pimpinan

RINGKASAN MATERI 187


seorang ulama (Teungku), yaitu Teungku Cik di paling mudah dilanggar, yaitu hak tawan karang.
Tiro. Belanda yang sudah kewalahan menghadapi Hak tersebut menyatakan bahwa kerajaan
serangan-serangan Aceh akhirnya mengirim berhak merampas dan menyita barang-barang
Dr. Snouck Hurgronje untuk menyelidiki serta kapal-kapal yang terdampar di Pulau
tatanegaraan Aceh. Dari penyelidikannya itu Bali. Kerajaan Buleleleng adalah kerajaan yang
yang ditulis dengan judul De Atjehers (dalam pertama diserang Belanda, karena menganggap
bahasa Inggrisnya The Acehnese) dapat diketahui bahwa kerajaan ini sebagai kerajaan terkuat.
letak kelemahan dan kunci rahasia Aceh, baik Pada waktu, Kerajaan Buleleng berada di bawah
yang berhubungan dengan tatanegaraan, kekuasaan Raja Gusti Ngurah Made Karangasem
kepercayaan, adat maupun siasat perang dan dan Patihnya I Gusti Ketut Jelantik. Kedua-duanya
sebagainya. sama-sama anti penjajah Belanda.
Berdasarkan pengalaman Dr. Snouck Hurgronje, Pada tahun 1844, Kerajaan Buleleng berhasil
pada tahun 1899, Belanda mengirim Jenderal menawankarangi sebuah kapal dagang di
van Heutsz untuk mengadakan serangan Prancak (daerah Jembara) yang saat itu berada
umum di Aceh Besar, Pidie dan Samalangan. di bawah kekuasaan Raja Buleleng. Peristiwa
Serangan umum di Aceh itu dikenal dengan inilah yang dijadikan dalih oleh Belanda untuk
Serangan Sapurata dari pasukan Marchausse menyerang Pulau Bali pada tahun 1848.
dengan anggota pasukannya terdiri dari Dengan datangnya Belanda ke Pulau Bali, maka
orang-orang Indonesia yang sudah dilatih oleh pertempuran tidak dapat dihindari. Pertempuran
Belanda. Pasukan inilah yang benar-benar telah yang paling hebat terjadi di sebelah timur Kota
mematahkan semangat juang para pejuang Singaraja, yaitu di daerah Jagaraga.
Aceh. Dalam serangan itu banyak putra-putra Dalam pertempuran pertama Belanda mengalami
Aceh yang gugur. kegagalan, namun pada pertempuran kedua
Dalam waktu singkat Belanda merasa berhasil yang terjadi pada tahun 1849, Belanda berhasil
menguasai Aceh. Kemudian, Belanda membuat merebut benteng pertahanan terakhir di
Perjanjian Pendek, di mana kerajaan-kerajaan Kerajaan Buleleng di Jagaraga. Pasukan Belanda
kecil terikat oleh perjanjian ini. Kerajaan- saat itu dipimpin oleh Jenderal Mayor A.V
kerajaan kecil ini tunduk pada Belanda dan Michiels dan van Swieten sebagai wakilnya
seluruh kedudukan politik diatur oleh Belanda, berhasil merebut benteng pertahanan terakhir
sehingga masing-masing kerajaan diharuskan Kerajaan Buleleng. Raja bersama patihnya dapat
untuk: meloloskan diri ke Karangasem. Pertempuran
1) mengakui daerahnya sebagai bagian dari ini lebih dikenal dengan Puput Jagaraga.
kekuasaan Belanda, Setelah Buleleng dapat ditaklukan, Belanda terus
2) berjanji tidak akan berhubungan dengan ingin menguasai dan menaklukan kerajaan-
suatu pemerintahan asing, kerajaan yang ada di Pulau Bali. Akibatnya,
3) berjanji akan menaati perintah-perintah suasana kehidupan masyarakat terus diikuti
yang diberikan oleh pemerintah dengan “Perang Puputan”, seperti Perang
Belanda. Puputan Kusamba (1908), Perang Puputan
e. Perang Bali Badung (1906), Perang Puputan Klungkung
Sebelum abad ke-19, Pulau Bali dikuasai oleh (1908).
beberapa kerajaan kecil yang seluruhnya berada Perang Puputan Badung yang terjadi pada tahun
di bawah kekuasaan Kerajaan Klungkung. 1906 diawali dengan terdamparnya sebuah kapal
Kerajaan Klungkung merupakan penguasa di Pantai Sanur. Seperti yang terjadi di Kerajaan
tertinggi dari kerajaan-kerajaan yang ada di Buleleng, kapal itu pun ditawankarangi oleh
Pulau Bali. Kerajaan Badung. Belanda menuntut ganti rugi
Menurut perjanjian antara Kerajaan Klungkung kepada Raja Badung (Ida Cokorde Ngurah Gede
dengan Belanda tahun 1841, Kerajaan Klungkung Pamecutan). Penolakan Raja mengakibatkan
yang ada pada saat itu berada di bawah Belanda melakukan penyerangan terhadap
kekuasaan Raja Dewa Agung Putra, dinyatakan Kerajaan Badung. Pertempuran mati-matian
sebagai Kupernement dari Hindia Belanda (suatu terjadi dengan suatu cara yang unik. Laki-
negeri yang bebas dari pengaruh kekuasaan laki, wanita dan anak-anak berpakaian serba
Belanda). Namun, ada hak-hak Kerajaan Bali yang putih (puputan) dengan membawa tombak

188 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


atau keris menyerbu tentara Belanda yang menguasai daerah Tapanuli Utara sebagai
bersenjata lengkap dan modern. Mereka lanjutan pendudukannya atas Tapanuli
menyerbu dengan tidak mengenal rasa takut Selatan dan Sumatera Timur. Belanda
dan akhirnya semua gugur. Pertempuran ini menempatkan pasukan pendudukannya
dikenal dengan Puputan Badung. di Tarutung dengan dalih melindungi para
f. Perang Bone penyebar Kristen yang tergabung dalam
Sejak Perjanjian Bongaya tahun 1667, Belanda Rhijnsnhezending. Tokoh penyebarnya
mulai mempunyai wilayah kekuasaan di Sulawesi bernama Nommensen (orang Jerman).
Selatan, terutama di sekitar daerah Makassar. Daerah gerak Raja Sisingamangaraja XII
Karena merasa khawatir daerah Indonesia makin sempit. Pasukan Belanda yang
akan jatuh ke tangan bangsa Eropa lainnya, dikerahkan adalah pasukan Marsose dan
maka Belanda berupaya untuk menyatukan pasukan ini merupakan pasukan yang
kekuasaan di daerah Sulawesi Selatan. diandalkan oleh Belanda dalam berbagai
Pada tahun 1824, Gubernur Jenderal van peperangan.
der Capellen berangkat ke Makassar untuk h. Perang kolonial dan pembuatan negeri
memperbarui Perjanjian Bongaya yang telah jajahan
ditetapkan tahun 1667. Menurut Belanda, Dengan pelaksanaan kebeasan berusaha atau
Perjanjian Bongaya tidak sesuai dengan sistem swastanisasi dan akibat dari pembukaan Terusab
pemerintahan imperialismenya. Akan tetapi, Suez (1869), maka hubungan pelayaran Eropa
Kerajaan Bone menentang pembaruan Perjanjian dengan Asia dapat diperpendek. Kapal-kapal
Bongaya itu. Akibatnya, terjadilah perang antara bangsa Eropa lainnya berdatangan di perairan
Kerajaan Bone dengan Belanda. Walaupun ibu Selat Malaka dan Nusantara. Kesemuanya
kota Bone berhasil direbut Belanda, bukan ini mendorong pihak Belanda untuk segera
berarti Kerajaan Bone sudah jatuh. Kerajaan menyelesaikan perang kolonial, dan pembuatan
Bone yang diperintah oleh seorang Raja Putri daerah jajahannya di Indonesia.
memberikan perlawanan yang sengit dan
menimbulkan korban di pihak Belanda. D. Pertumbuhan dan Perkembangan Pergerakan
Pada tahun 1859, perang meletus lagi Nasional Indonesia
sehingga sampai pada tahun 1860 Bone
1. Latar Belakang Munculnya Nasionalisme
dapat dikalahkan. Jatuhnya Kerajaan Bone
Indonesia
yang merupakan kerajaan terkuat di Sulawesi
Pergerakan nasionalisme Indonesia muncul
Selatan mengakibatkan Belanda makin mudah
bersamaan dengan kebangkitan nasionallisme Asia
untuk menguasai kerajaan-kerajaan lainnya di
yang dianggap sebagai reaksi terhadap imperialisme
daerah itu. Perlawanan terakhir dari Kerajaan
(penjajahan) Barat. Reaksi tersebut terbagi dalam
Bone, yaitu pada tahun 1908 dan sejak saat itu
dua reaksi yaitu sebagai berikut.
Bone secara resmi berada di bawah kekuasaan
a. Reaksi nasionalisme – zelotisme adalah
pemerintah penjajah Belanada.
reaksi atau sikap rakyat yang terjajah selama
g. Perlawanan Rakyat Batak
berpuluh-puluh tahun oleh bangsa Barat.
Kerajaan Batak terletak di wilayah Tapanuli.
Bangsa-bangsa terjajah tersebut “bersikap
Raja terakhir bernama Raja Sisingamangaraja
menutup pintu daerah rapat-rapat” terhadap
XII (1875–1907). Pusat kedudukan dan
pengaruh bangsa Barat (politik isolasi).
pemerintahan Kerajaan Batak terletak di Bakkara
b. Reaksi nasionalisme – herodianisme. Kaum
(sebelah barat daya Danau Toba).
nasionalis-herodian mempunyai cara-cara
1) Raja Sisingamangaraja XII tidak sudi daerah
tersendiri dalam menghadapi penjajah. Reaksi
kekuasaannya makin diperkecil oleh
herodian dapat juga dinamakan perlawanan
Belanda. Ia tidak dapat menerima Kota
aktif, yaitu menentang pengaruh-pengaruh
Natal, kemudian Mandailing, Angkola,
penjajah dengan menggunakan alat-alat dan
Sipirok di Tapanuli Selatan dikuasai
senjata dari penjajah sendiri.
Belanda.
2. Sebab Kebangkitan Nasionalisme
2) B e l a n d a i n g i n m e w u j u d ka n Pa x
Penindasan dan belenggu yang dilakukan oleh
Netherlandica.
pemerintah Belanda. Alasan utama mengapa
Untuk mewujudkan tujuan Pax
bangsa Indonesia memberikan reaksi perlawanan
Netherlandica, Belanda berusaha

RINGKASAN MATERI 189


dan menggalang semangat nasionalisme adalah keturunan Tionghoa mendirikan perguruannya
penindasan, ketidakadilan, dan pemerkosaan sendiri, yakni Tionghoa Hwee Kwan pada tahun
terhadap hak asasi rakyat secara keji serta sikap 1901. Peristiwa itu mendorong persatuan yang
diskriminatif yang menjijikan dari pemerintah Belanda kokoh di antara sesama pedagang pribumi
terhadap rakyat Indonesia. Perlakuan pemerintah untuk menghadapi secara bersama pengaruh
kolonial Belanda yang melukai hati dan harga diri dari pedagang yang bukan pribumi, khususnya
rakyat Indonesia menimbulkan dendam yang tak kaum pedagang keturunan Tionghoa.
pernah pudar. Contoh konkret adalah kerakusan e. Perkembangan komunikasi dan media
dan kekejian Belanda terlihat selama pelaksanaan Makin lancar sehingga rakyat makin cepat
sistem tanam paksa yang mulai diperkenalkan di mengetahui keadaan politik sesungguhnya
Indonesia sejak tahun 1830. yang terjadi di Belanda pada satu pihak dan
a. Dampak pendidikan luar negeri dipihak lain, rakyat dalam waktu singkat dapat
Selain tindakan yang keji dan kotor dari mengetahui sikap-sikap yang kurang adil dan
pemerintah kolonial, ternyata pendidikan kejam dari pejabat dan pegawai Belanda.
yang dialami oleh putra-putra Indonesia di f. Politik etis
luar negeri membangkitkan semangat baru Condrad Theodore van Deventer adalah
untuk mengusir penjajah. Dalam hal ini para orang Belanda yang bekerja di Indonesia.
pelajar di luar negeri atau yang telah berhasil Pada tahun 1899 menulis karangan berjudul
kembali dari luar negeri mengobarkan semangat Gen Ereschul (Utang Budi). Akibat dari
rasa tidak puas rakyat terhadap pemerintah diberlakukannya Undang-Undang Agraria
kolonial. Secara serentak kaum terpelajar Tahun 1870, rakyat Indonesia makin miskin dan
tersebut menerima tanggung jawab menjadi menderita, sedangkan Belanda memperoleh
pemimpin organisator semangat nasionalisme keuntungan kas yang kosong akibat perang. Oleh
rakyat Indonesia. sebab itu, Condrad Theodore van Deventer
b. Islam sebagai pemersatu mendesak untuk dilaksanakan politik etika di
Mayoritas rakyat Indonesia adalah kaum Indonesia, yaitu politik yang harus dilaksanakan
Muslim. Dengan jumlah yang demikian besar, untuk mendidik dan memakmurkan bangsa
ternyata Islam merupakan satu unsur penting Indonesia.
untuk menumbuhkan semangat nasionalisme Secara tidak langsung, politik etis berhasil
Indonesia. Karena bagaimanapun para mengkristalkan rasa dendam bangsa Indonesia
pemimpin nasional akan sangat mudah untuk terhadap Belanda sejalan dengan kemajuan
memobilisasikan kekuatan Islam sebagai alasan media, komunikasi dan transportasi. Hal
dalam menghimpun kekuatan. yang patut dicatat dalam politik etis adalah
c. Bahasa Melayu pembentukan Volksraad atau Dewan Rakyat.
Di samping mayoritas bangsa Indonesia Melalui Volksraad kaum intelektual pribumi yang
beragama Islam, Indonesia pun memiliki bahasa mewakili rakyat Indonesia dipersatukan dari
pergaulan umum (lingua franca), yakni bahasa berbagai daerah. Dengan demikian, terbukalah
Melayu. Dalam sejarah perkembangannya bahasa kerja sama dan persatuan di antara mereka
Melayu berubah menjadi bahasa persatuan untuk memikirkan cita-cita nasional bersama,
nasional Indonesia, setelah dikeramatkan yakni memperjuangkan kemerdekaan rakyat
dalam trilogi Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Indonesia.
Oktober 1928. Dengan posisi sebagai bahasa g. Kemenangan Jepang atas Rusia
pergaulan, bahasa Melayu menjadi sarana Di dalam perang Jepang-Rusia pada tahun
penting untuk mensosialisasikan gagasan dan 1904–1905 secara khusus telah memberikan
semangat kebangsaan dan nasionalisme ke dampak tersendiri terhadap arus pergerakan
seluruh pelosok Indonesia. nasional di Indonesia.
d. Dominasi ekonomi kaum 3. Perkembangan Nasionalisme Indonesia
Kekesalan pedagang pribumi ditujukan Pada tahap nasionalisme sosial budaya, kita
langsung terhadap kaum pedagang keturunan melihat bahwa motivasi perjuangan organisasi
nonpribumi, khususnya kaum pedagang yang berkembang pada masa tersebut adalah
Tionghoa. Kristalisasi kekesalan kaum pedagang putusan-putusan yang berkaitan dengan unsur
pribumi mencapai titik kulminasi ketika sosial dan budaya.

190 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Pada tahap nasionalisme politik hal itu menggambarkan Kelompok priyayi mapan menolak
bahwa cita-cita dan orientasi partai pada waktu kehadiran BU dan bersama para bupati
itu lebih memperhatikan unsur politis dalam tiap membentuk perkumpulan Regent
pengambilan keputusan, pelaksanaan, dan evaluasi Bond, Setia Mulia (1908) di Semarang.
kegiatan organisasinya. Perkumpulan tandingan ini dibentuk untuk
Pada tahap nasionalisme militan mengetengahkan mencegah cita-cita BU yang dianggap
pada kita bahwa segala keputusan partai dan mengganggu stabilitas kedudukan sosial
perjuangan organisasi waktu itu dilandasi oleh priyayi mapan. Bupati yang sangat
semangat militansi yang tinggi. mendukung BU adalah Tirto Kusumo
Pada tahap nasionalisme radikal menyadarkan dari Karang Anyar.
segala kegiatan dan aktivitas partai dan organisasi Pancaran etnonasionalisasi BU makin
yang berkembang pada waktu itu adalah sikap bertambah besar. Ini dibuktikan dengan
politis radikal yang lebih dikenal dengan sikap diadakannya Kongres BU pada tanggal
nonkooperasi. 3–5 Oktober 1908. Setelah kongres,
Selanjutnya, pada tahap nasionalisme moderat, terjadi perubahan orientasi. Semula
sikap dan tindakan partai dan organisasi pada masa hanya terbatas pada kalangan priyayi.
tersebut lebih moderat dan penuh pertimbangan. Setelah muncul edaran yang dimuat pada
Tahap ini menunjukan suatu kematangan dalam Bataviasch Nieuwblad tanggal 23 Juli 1908,
berorganisasi dan sudah makin terbiasa dalam BU cabang Jakarta mulai menekankan
organisasi politik pada waktu itu. bagaimana cara memperbaiki kehidupan
Terakhir adalah nasionalisme pada masa pendudukan rakyat.
Jepang. Ternyata nasionalisme Indonesia yang 2) Perjuangan BU
mekar mulai dari berdirinya Budi Utomo hingga Prinsip perjuangan BU:
Jepang masuk ke wilayah Indonesia telah membawa a) prinsip golongan muda: menempuh
dampak sosial, politik, budaya dan ekonomi yang jalan politik dalam menghadapi
cukup berarti. pemerintahan kolonial,
4. Perkembangan Ideologi dan Organisasi Pergerakan b) prinsip golongan tua: menempuh
Nasional Indonesia perjuangan dengan cara lama sosio-
a. Budi Utomo kultural.
Akibat politik etis mengandung usaha-usaha P r i n s i p go l o n ga n m u d a b e r h a s i l
untuk memajukan pengajaran, pada dekade abad mengimbangi politik pemerintah.
ke-20 terdapat kekurangan dana belajar bagi Kemudian orientasi politik makin menonjol
anak-anak Indonesia. Keadaan ini menimbulkan dan kalangan pemuda mendirikan Sarekat
keprihatinan Dr. Wahidin Sudirohusodo untuk Islam (SI) dan Indische Partij (IP).
menghimpun dana. Pada tahun 1906–1907 Kelompok tua tetap meneruskan cita-cita BU
dilakukan propaganda keliling pulau Jawa. dengan disesuaikan perkembangan politik.
Ide Dr. Wahidin Sudirohusodo itu diterima Pada Perang Dunia I, BU turut memikirkan cara
dan dikembangkan oleh Sutomo, seorang mempertahankan Indonesia dari serangan
mahasiswa School Tot Opleiding Van Indische luar. BU menganjurkan pembentukan milisi
Arsten (STOVIA). Akhirnya, Sutomo dan kawan- dalam Komite Pertahanan Hindia (Comite
kawannya mendirikan Budi Utomo di Jakarta Indie Weebar).
pada tanggal 20 Mei 1908. Pada akhir perang, wakil-wakil BU banyak
1) Perkembangan organisasi Budi Utomo yang duduk di Volksraad 1918 dalam
BU memperkenalkan corak baru, yaitu jumlah yang cukup banyak, karena
kesadaran lokal yang diformulasikan pemerintah Hindia Belanda menganggap
dalam organisasi modern. Organisasi ini BU moderat. Tekanan pemerintah kolonial
mempunyai ideologi dan kepemimpinan pada pergerakan nasional menyebabkan
yang jelas. Bermacam reaksi atas kelahiran BU kehilangan wibawa. Kelompok moderat
BU. Ada yang menganggap sebagai dan radikal di BU pecah.
renaissance atau kebangkitan budaya Pada tahun 1935, BU bergabung dengan
Indonesia. organisasi lain dan menjadi Partai
Indonesia Raya (Parindra). BU telah

RINGKASAN MATERI 191


mewakili aspirasi politik pertama dari Politik Kanalisasi Idenburg cukup berhasil,
rakyat Jawa ke arah kebangkitan dan karena Central Sarekat Islam baru diberi
juga aspirasi rakyat Indonesia. BU juga pengakuan badan hukum pada bulan Maret
merupakan organisasi nasional pertama 1916 dan keputusan ini diambil ketika ia
di Indonesia dan berumur terpanjang akan mengakhiri masa jabatannya. Idenburg
sampai Proklamasi Kemerdekaan. digantikan oleh Gubernur Jenderal van Limburg
Kelahiran BU menampilkan fase pertama Stirum (1916–1921). Gubernur Jenderal baru
nasionalisme Indonesia. Fase ini itu bersikap agak simpatik terhadap Sarekat
menunjukkan pada etnonasionalisasi dan Islam.
proses penyaluran diri identitas bangsa Jawa Namun, sebelum Kongres Sarekat Islam
khususnya dan Indonesia pada umumnya. Kedua tahun 1917 yang diadakan di Jakarta
b. Sarekat Islam muncul aliran revolusionaer sosialistis yang
Sarekat Islam pada awalnya adalah perkumpulan dipimpin oleh Semaun. Pada saat itu, ia
pedagang-pedagang Islam yang diberi nama menduduki jabatan ketua pada SI lokal
Sarekat Dagang Islam. Perkumpulan ini didirikan Semarang. Walaupun demikian, kongres
oleh Haji Samanhudi tahun 1911 di kota Solo. tetap memutuskan bahwa tujuan perjuangan
Perkumpulan ini makin berkembang pesat Sarekat Islam adalah membentuk pemerintah
ketika Tjokroaminoto memegang tampuk sendiri dan perjuangan melawan penjajah dari
pimpinan dan mengubah nama perkumpulan kapitalisme yang jahat. Dalam Kongres itu
menjadi Sarekat Islam. Sarekat Islam (SI) dapat diputuskan pula tentang keikutsertaan partai
dipandang sebagai salah satu gerakan yang dalam Voklsraad. HOS Tjokroaminoto (anggota
paling menonjol sebelum Perang Dunia II. yang diangkat) dan Abdul Muis (anggota yang
Pendiri Sarekat Islam, Haji Samanhudi adalah dipilih) mewakili Sarekat Islam dalam Dewan
seorang pengusaha batik di Kampung Lawean Rakyat (Volksraad).
(Solo) yang mempunyai banyak pekerja, Pada Kongres Sarekat Islam ketiga tahun 1918
sedangkan pengusaha-pengusaha batik lainnya di Surabaya, pengaruh Sarekat Islam makin
adalah orang-orang Tionghoa dan Arab. meluas. Sementara itu, pengaruh Semaun
Tujuan utama SI pada awal berdirinya adalah menjalar ke tubuh SI. Ia berpendapat bahwa
menghidupkan kegiatan ekonomi pedagang pertentangan yang terjadi bukan antara
Islam Jawa. Keadaan hubungan yang tidak penjajah-penjajah, tetapi antara kapitalis-buruh.
harmonis antara Jawa dan Tiongkok mendorong Oleh karena itu, perlu memobilisasikan kekuatan
pedagang-pedagang Jawa untuk bersatu buruh dan tani disamping tetap memperluas
menghadapi pedagang-pedagang Tionghoa. pengajaran Islam. Dalam Kongres SI Keempat
Di samping itu, agama Islam merupakan faktor tahun 1919, Sarekat Islam memperhatikan
pengikat dan penyatu kekuatan pedagang- gerakan buruh dan Sarekat Sekerja karena hal
pedagang Islam. ini dapat memperkuat kedudukan partai dalam
Pemerintah Hindia Belanda merasa khawatir menghadapi pemerintah kolonial. Namun, dalam
terhadap perkembangan SI yang begitu pesat. kongres ini pengaruh sosial komunis telah masuk
SI dianggap membahayakan kedudukan ke tubuh Central Sarekat Islam (CSI) maupun
pemerintah Hindia Belanda, karena mampu cabang-cabangnya. Dalam Kongres Sarekat
memobilisasikan massa. Namun Gubernur Islam kelima tahun 1921, Semaun melancarkan
Jenderal Idenburg (1906–1916) tidak menolak kritik terhadap kebijakan Central Sarekat Islam
kehadiran Sarekat Islam. Keanggotaan Sarekat yang menimbulkan perpecahan.
Islam makin luas. Rupanya benih perpecahan makin jelas
Pada kongres Sarekat Islam di Yogayakarta dan dua aliran itu tidak dapat dipersatukan
pada tahun 1914, HOS Tjokroaminoto terpilih kembali. Dalam Kongres Luar Biasa Central
sebagai Ketua Sarekat Islam. Ia berusaha tetap Sarekat Islam yang diselenggarakan tahun
mempertahankan keutuhan dengan mengatakan 1921 dibicarakan masalah disiplin partai. Abdul
bahwa kecenderungan untuk memisahkan diri Muis (Wakil Ketua CSI) yang menjadi pejabat
dari Central Sarekat Islam harus dikutuk dan Ketua CSI menggantikan Tjokroaminoto yang
persatuan harus dijaga karena Islam sebagai masih berada di dalam penjara, memimpin
unsur penyatu. kongres tersebut. Akhirnya, Kongres tersebut

192 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


mengeluarkan ketetapan aturan disiplin partai. c. Indische Partij
Artinya, dengan dikeluarkannya aturan tersebut, Keistimewaan Indische Partij adalah usianya
golongan komunis yang diwakili oleh Semaun yang pendek, tetapi anggaran dasarnya dijadikan
dan Darsono, dikeluarkan dari Sarekat Islam. program politik pertama di Indonesia. Organisasi
Dengan pemecatan Semaun dari Sarekat Islam, ini didirikan oleh Dr. Ernest Francois Eugene
maka Sarekat Islam pecah menjadi dua, yaitu Douwes Dekker (alias Setyabudi) di Bandung
Sarekat Islam Putih yang berasaskan kebangsaan pada tanggal 25 Desember 1912 dan merupakan
keagamaan di bawah pimpinan Tjokroaminoto organisasi campuran Indo dengan Bumi Putera.
dan Sarekat Islam Merah yang berasaskan Douwes Dekker ingin melanjutkan Indische
komunis di bawah pimpinan Semaun yang Bond, organisasi campuran Asia dan Eropa
berpusat di Semarang. yang berdiri sejak tahun 1898. Indische Partij,
Pada Kongres Sarekat Islam Ketujuh tahun sebagai organisasi politik makin bertambah
1923 di Madiun diputuskan bahwa Central kuat setelah bekerja sama dengan dr. Tjipto
Sarekat Islam digantikan menjadi Partai Sarekat Mangoenkoesoemo dan Suwardi Suryaningrat
Islam (PSI). dan cabang Sarekat Islam yang (Ki Hajar Dewantara). Ketiga tokoh ini kemudian
mendapat pengaruh komunis menyatakan diri dikenal dengan sebutan “Tiga Serangkai”.
bernaung dalam Sarekat Rakyat yang merupakan E.F.E. Douwes Dekker berpendapat bahwa
organisasi di bawah naungan Partai Komunis hanya melalui kesatuan aksi melawan kolonial,
Indonesia (PKI). bangsa Indonesia dapat mengubah sistem yang
Pada periode antara tahun 1911–1923, berlaku, juga keadilan bagi sesama suku bangsa
Sarekat Islam menempuh garis perjuangan merupakan keharusan dalam pemerintahan.
parlementer dan evolusioner. Artinya, Sarekat Pada waktu itu terdapat antitesis antara penjajah
Islam mengadakan politik kerja sama dengan dan terjajah, penguasa dan yang dikuasai. E.F.E.
pemerintah kolonial. Namun setelah tahun Douwes Dekker berpendapat, tiap gerakan
1923, Sarekat Islam menempuh garis perjuangan politik haruslah menjadikan kemerdekaan
nonkooperatif. Artinya, organisasi tidak mau yang merupakan tujuan akhir. Pendapatnya
bekerja sama dengan pemerintah kolonial, itu disalurkan melalui majalah Het Tijdschrift
atas nama dirinya sendiri. Kongres Partai dan surat kabar De Espres.
Sarekat Islam tahun 1927 menegaskan Sementara itu, E.F.E. Douwes Dekker banyak
bahwa tujuan perjuangan adalah mencapai berhubungan dengan para pelajar STOVIA di
kemerdekaan nasional berdasarkan agama Jakarta. Karena ia menjadi redaktur Bataviaasch
Islam. Karena tujuannya adalah untuk mencapai Nieuwsblad maka tidak mengherankan kalau ia
kemerdekaan nasional maka Partai Sarekat banyak berkenalan dan memberi kesempatan
Islam menggabungkan diri dengan Pemufakatan kepada penulis-penulis muda dalam surat
Perhimpunan-Perhimpunan Politik Kebangsaan kabar.
Indonesia (PPPKI). Menurut Suwardi Suryaningrat, meskipun
Pada tahun 1927, nama Partai Sarekat pendiri Indische Partij adalah orang Indo,
Islam ditambah dengan “Indonesia” untuk tetapi tidak mengenal supremasi Indo atas
menunjukan perjuangan kebangsaan dan bumi putera, bahkan ia menghendaki hilangnya
kemudian namanya menjadi Partai Sarekat golongan Indo dengan meleburkan diri dalam
Islam Indonesia (PSII). Perubahan nama itu masyarakat Bumi Putera.
dikaitkan dengan kedatangan dr. Sukiman dari Perjuangan untuk menentang perbedaan
Negeri Belanda. Namun, dalam tubuh PSII terjadi sosio-politik inilah yang menjadi dasar tindakan
perbedaan pendapat antara Tjokroaminoto Suwardi Suryaningrat selanjutnya dengan
yang menekankan perjuangan kebangsaan di mendirikan Taman Siswa (1922) dan menentang
satu pihak, dan di pihak lain dr. Sukiman yang Undang-Undang Sekolah Liar (1933). Di sisi
menyatakan keluar dari PSII dan mendirikan lain, dr. Tjipto Mangoenkoesoemo meneruskan
Partai Islam Indonesia (PARI). Perpecahan ini perjuangannya yang radikal, walaupun ia dibuang
melemahkan PSII. Akhirnya PSII pecah menjadi bersama E.F.E. Douwes Dekker ke Belanda
PSII Kartosuwiryo, PSII Abikusno, PSII, dan PARI tahun 1913. Pada tahun 1926, ia dibuang lagi
dr. Sukiman. ke Banda dan sebelumnya dipenjarakan dua

RINGKASAN MATERI 193


tahun di Bandung. Sebelum Jepang masuk, ia gubernur jenderal dalam pembukaan sidang
dibebaskan dari penjajah pada tahun 1943, ia Dewan Rakyat (15 Mei 1928) memandang
meninggal dunia. perlu memberi peringatan kepada pemimpin
Walaupun usia Indische Partij sangat PNI, supaya menekan diri dalam ucapan
pendek, tetapi semangat jiwa dari dr. Tjipto propagandanya. Akan tetapi, para pemimpin
Mangoenkoesoemo dan Suwardi Suryaningrat PNI tidak menghiraukan peringatan itu. Pada
sangat besar berpengaruh bagi para pemimpin bulan Juli 1929, pemerintah memberikan
pergerakan pada waktu itu, terlebih lagi peringatan kedua dan pada akhir tahun 1929
Indische Partij menunjukan garis politiknya tersiar kabar yang bersifat provokasi, bahwa PNI
secara jelas dan tegas serta menginginkan akan mengadakan pemberontakan pada awal
agar rakyat Indonesia dapat menjadi satu tahun 1930. Berdasarkan berita provokasi itu
kesatuan penduduk yang multirasial. Tujuan pemerintah melakukan penangkapan terhadap
dari partai ini benar-benar revolusioner karena pemimpin-pemimpin PNI, yaitu Ir. Soekarno,
mau mendobrak kenyataan politik rasial yang Maskun, Gatot Mangkupraja dan Supriadinata.
dilakukan oleh pemerintah kolonial. Penangkapan itu dilakukan pada tanggal 24
Tindakan-tindakan ini terlihat nyata ketika Desember 1929. Ir. Soekarno ditangkap sepulang
pada tahun 1913, peemrintah Belanda dari menghadiri Kongres PPPKI di Surabaya
akan mengadakan upacara peringatan 100 (pada waktu itu, ia masih ada di Yogyakarta).
tahun bebasnya Belanda dari jajahan Prancis Perkara Ir. Soekarno dan kawan-kawannya
(Napoleon), dengan cara memungut dana dari baru sembilan bulan kemudian diajukan ke
rakyat Indonesia. Pengadilan Landraad, Bandung.
d. PNI dan Kongres Pemuda Pidato pembelaan Ir. Soekarno dikenal dengan
Lahirnya PNI dilatarbelakangi oleh situasi “Indonesia Menggugat”. Dalam pembelaannya
sosio-politik yang kompleks dan mau tidak inilah Soekarno menelanjangi kolonial Belanda
mau organisasi ini harus dapat menyesuaikan dengan terang-terangan. Akhirnya, pada
diri dengan orientasi baru. Pemberontakan tanggal 22 Desember 1930, hakim memberi
PKI tahun 1926 membangkitkan semangat hukuman Ir. Soekarno 4 tahun penjara, Gatot
baru untuk menyusun kekuatan baru dalam Mangkupraja 2 tahun, Maskun 1 tahun 8 bulan
menghadapi pemerintah. dan Supriadinata 1 tahun 3 bulan.
Pada awal tahun 1927, terbentuk partai baru, Tiga orang pembela yang terdiri dari Mr.
yaitu PNI (Partai Nasional Indonesia) yang Sartono, Ir. Suyudi, dan Mr. Sastro Mulyono
didirikan oleh Ir. Soekarno sebagai wakil dari tidak berhasil dengan pembelaan meraka yang
kelompok-kelompok nasionalis Indonesia. Moh. hebat dan ilmiah. Pengadilan menjatuhkan
Hatta tetap menekankan peran pendidikan pada hukuman kepada pemimpin PNI berdasarkan
PNI, karena melalui pendidikan itulah rakyat pasal 153 dan 169 KUHP.
disiapkan untuk mencapai kemerdekaan secara e. Partindo
pelan-pelan. Pada tanggal 4 Juli 1927, kelompok Adanya permohonan naik banding yang
nasionalis mengadakan pertemuan di Bandung. diumumkan oleh Dewan Hakim tanggal 17
Pertemuan ini bertujuan untuk mendukung April 1931 berarti PNI membubarkan diri
berdirinya Perserikatan nasional Indonesia walaupun pemerintah secara tidak langsung
(PNI). Tujuan PNI adalah untuk mencapai menyatakan bahwa PNI sebagai partai terlarang
Indonesia Merdeka, sedangkan tiga asasnya dan membubarkannya, tetapi jelas bahwa ia
yakni berdiri di atas kaki sendiri, nonkooperasi, akan menghadapi kesulitan bagi eksistensinya.
dan Marhaenisme. Ketiga asas itu dijadikan Sartono segera mengorganisasikan kongres luar
prinsip PNI. Anggaran dasar organisasi ini diambil biasa dan akhirnya membentuk panitia pendiri
dari cita-cita PI. Jabatan ketuanya dipercayakan partai baru yang terdiri dari Sartono, Manadi,
kepada Ir. Soekarno (Bung Karno). Sukemi, Suwiryo, dan Angron Sudirjo. Oleh
Di bawah pimpinan Bung Karno, perkembangan karena itu pada tanggal 1 Mei 1931 diumumkan
PNI bertambah pesat. Propaganda-propaganda pendirian Partindo di bawah pimpinan Sartono.
Bung Karno yang menarik mendapat dukungan Partindo merupakan kelanjutan dari PNI yang
masyarakat dan inilah yang menyebabkan telah dibubarkan dan Sartono mengharapkan para
PNI berkembang pesat. Melihat keadaan ini anggota PNI masuk kembali dalam Partindo.

194 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Tujuan Partindo adalah untuk mencapai Dengan nama Indonesia ini, mengungkapkan
satu Negara Republik Indonesia merdeka sikap lebih kuat sebagai orang Indonesia dan
dan kemerdekaan akan tercapai jika ada bukan lagi vereeniging sebagai orang Hindia
persatuan seluruh bangsa Indonesia. Konsep Belanda. Nama majalah Hindia Putera diganti
sosio-nasionalisme dan sosio-demokrasi dari menjadi Indonesia Merdeka.
Ir. Soekarno diterima sebagai cita-cita yang g. GAPI
akan dituju oleh Partindo. Realisasi perjuangan Langkah baru perlu dilakukan dalam pergerakan
Partindo tetap dengan cara nonkooperatif. nasional karena perubahan situasi. Partai-partai
Partindo menyelenggarakan kongresnya pada politik melakukan aksi bersama sehingga muncul
tanggal 15–17 Mei 1932 di Jakarta. apa yang dikenal sebagai Petisi Sutarjo pada
Setelah Ir. Soekarno masuk Partindo, ia tanggal 15 Juli 1936.
kemudian menjadi ketua cabang Bandung. Ia Belanda menolak petisi ini dan Vaderlandse
berusaha keras untuk mendapatkan anggota Club (VC) menganggap hal ini terlalu prematur.
sebanyak-banyaknya dan sangat penting Keptusan penolakan ini sangat mengecewakan
baginya melakukan pembentukan kekuatan pemimpin nasional dan jga melemahkan
massa. Pada waktu, ia memimpin cabang semangat mereka. untuk mengatasi krisis
Bandung, anggotanya baru mencapai 226 kekuatan nasional ini, M.H Thamrin mencari
orang (Agustus 1932), namun pada bulan Juni jalan keluar melalui pembentukan organisasi
1933 anggotanya telah mencapai 3762 orang. baru, yaitu mendirikan GAPI pada tanggal 21
Anggota Partindo terus meningkat, hal ini Mei 1939.
berkaitan usaha Ir. Soekarno dan pemimpin- Organisasi ini adalah gabungan dari PARINDRA,
pemimpin lainnya dengan menjadikan pidato GERINDO, Persatuan Minahasa, Partai Islam
sebagai alat propaganda di Jawa Tengah dan Indonesia, partai Katolik Indonesia, Pasundan,
Jawa Timur. Di samping itu, Ir. Soekarno banyak dan PSII.
menulis artikel-artikel di surat kabar.
f. Perhimpunan Indonesia E. Pendudukan Jepang
Setelah Perang Dunia I berakhir, jumlah generasi
baru mahasiswa Indonesia yang datang ke 1. Akibat Modernisasi dan Politik Imperialisme
Belanda makin meningkat. Di antara generasi Jepang
a. Industri Jepang maju dengan pesat sejak
baru mahasiswa itu terdapat Sutomo, Hatta,
terjadinya modernisasi tahun 1868, begitu
Sartono, Ali Sastroamidjojo, Budiarto, Iwa
pula dengan jumlah penduduk makin
Kusumasumantri, dan Iskaq. Di antara mereka
bertambah sehingga berpengaruh pada
banyak yang telah aktif dalam organisasi
bidang ekonomi.
mahasiswa ketika masih berada di Indonesia,
b. Keadaan ini makin kompleks ketika diketahui
seperti Sutomo ikut mendirikan Budi Utomo
luas lahan tidak seimbang dengan jumlah
dan Hatta pernah menjadi Ketua Jong Sumatra
penduduknya.
(1918–1921).
c. Sementara itu perlombaan negara-negara
Perkembangan politik anggota mahasiswa
Barat untuk mendapatkan daerah-daerah
dipengaruhi semangat besar oleh para pimpinan
jajahan di Oseania, Asia, & Afrika diperhatikan
Indische Partij (1913) dan juga dipengaruhi
dengan seksama oleh Jepang. Oleh karena itu,
oleh tokoh-tokoh PKI, seperti Darsono dan
ketika Jepang merasa dirinya telah kuat timbul
Semaun, serta tokoh SI, seperti Abdul Muis
keinginan untuk mengikuti jejak bangsa-bangsa
(awal tahun 1920).
Barat untuk mendapatkan daerah-daerah
Pada tahun 1922, pengurus yang baru
jajahan.
terpilih mulai mengubah sifat cita-cita dan d. Perlahan-lahan Jepang bergerak menjadi
kegiatan perkumpulan. Pada tahun 1925, negara imperialisme dan ikut bersaing dengan
Indische Vereeniging mengubah diri dari suatu negara-negara Barat.
perkumpulan sosial menjadi organisasi politik e. Menjelang akhir abad ke-19 (1894–1895)
yang aktif. terjadi perang Jepang-Tiongkok. Dalam perang
Dalam rapat umum yang diadakan bulan ini Jepang memperoleh kemenangan.
Januari 1924, Indische Vereeniging berganti
nama menjadi Indonesische Vereeniging.

RINGKASAN MATERI 195


f.Jepang menuntut kepada Tiongkok 21 dan juga c. Di mana-mana terjadi gerakan nasionalisme
menuntut wilayah-wilayah seperti Semenanjung yang bertujuan untuk memperoleh kembali
Liao Tsung dan Pulau Taiwan (Formosa) serta kemerdekaannya. Misalnya, di Indonesia berdiri
beberapa daerah kecil dan termasuk pula Budi Utomo (1908), di Vietnam lahir Vietnam
daerah Korea. Restoration League (1907).
g. Dalam usaha untuk menduduki Manchuria, Sedangkan negara-negara yang sudah terlebih
pasukan Jepang berhadapan dengan pasukan dulu mengalami pergerakan nasional, di
Rusia tahun 1904–1905. Jepang berhasil antaranya adalah India, Filipina, dan gerakan-
memukul mundur pasukan Rusia di Manchuria. gerakan tersebut makin meningkat aktivitasnya
Kemenangan ini membawa akibat yang sangat setelah
luas bagi Jepang khususnya bagi dan bangsa- berkembangnya modernisasi Jepang di mana
bangsa Asia pada umumnya. Negeri Matahari tersebut telah memberi
h. Jepang mendapatkan Port Arthur dan Kepulauan sinar terang kepada Asia yang masih di dalam
Sachalin serta mengangkat dirinya setara dengan kegelapan.
negara-negara Barat. Sedangkan bagi Asia akan d. Jepang makin berusaha untuk dapat menguasai
membawa akibat yang luas dan menyadarkan dunia denga semboyannya Hakko Ichiu. Menurut
bangsa-bangsa Asia pun dapat mengimbangi agama Shinto, mereka merasa mendapat tugas
kekuatan bangsa-bangsa Barat. suci untuk memimpin bangsa-bangsa.
i. Pada Perang Dunia I (1914–1918) Jepang lain, dan Jepang menyatakan dirinya sebagai
terlibat pertempuran dengan Jerman untuk saudara tua bangsa Asia yang berkewajiban
mendapatkan daerah-daerah jajahan Jerman untuk menuntun saudara mudanya, yaitu
di Asia. bangsa-bangsa Asia lainnya. Juga proses
j. Hasil industri Jepang membanjiri pasaran Japanisasi dilaksanakan untuk memperluas
di Asia dan menyaingi hasil industri negara- wilayah kekuasaannya. Hal ini dilaksanakan
negara Eropa. Hal ini mendorong keinginan oleh Jepang untuk mengantikan kedudukan
Jepang untuk menguasai wilayah jajahan yang imperialisme Barat di daerah Asia.
luas di Asia. 3. Masuknya Jepang ke Wilayah Indonesia
k. Untuk mewujudkan keinginan tersebut, pada Pada tanggal 8 Desember 1941, pecah perang di
tahun 1927 ketika Baron Tanaka menjadi Lautan Pasifik. Jepang terlibat di dalamnya sehingga
perdana menteri Jepang, dia menyampaikan secara tidak langsung wajah Asia mendapat warna
rencana ekspansi Jepang ke daratan Asia dengan baru. Melihat keadaan yang makin gawat di Asia,
menguasai Asia Timur. maka penjajah Belanda harus dapat menentukan
Menurut Tanaka, untuk dapat menguasai
sikap dalam menghadapi bahaya kuning dari
Asia, Jepang harus dapat menguasai Tiongkok,
Jepang. Sikap tersebut dipertegas oleh Gubernur
Manchuria dan Mongolia terlebih dahulu.
Jenderal Hindia Belanda Jhr.Mr.A.W.L. Tjarda van
Dengan demikian, negara-negara lain di Asia
Starkenborgh Stachouwer dengan mengumumkan
Timur akan menyerah dengan sendirinya
perang melawan Jepang.
dan negara-negara Eropa tidak akan berani
Secara kronologis serangan-serangan pasukan Jepang
mengganggu kekuasaan Jepang di Asia
di Indonesia adalah diawali dengan menduduki
Timur.
Tarakan (10 Januari 1942), kemudian Minahasa,
2. Pengaruh Modernisasi Jepang di Asia-Pasifik Sulawesi, Balikpapan, Ambon. Kemudian, pada
a. Modernisasi yang dilakukan Jepang termasuk bulan Februari 1942 pasukan Jepang menduduki
modernisasi besar di dunia, terutama di Pontianak, Makassar, Banjarmasin, Palembang,
kawasan Asia. Pengaruh modernisasi yang dan Bali.
dilakukan Jepang dapat dilihat dalam bidang Pendudukan terhadap Palembang, lebih dulu oleh
politik, militer, dan ekonomi. Jepang mempunyai arti yang sangat penting dan
b. Kemenangan Jepang terhadap Rusia strategis untuk memisahkan antara Batavia yang
menimbulkan kesadaran politik bangsa Asia menjadi pusat kedudukan Belanda di Indonesia
serta dapat membangkitkan bangsa-bangsa dengan Singapura sebagai pusat kedudukan Inggris.
Asia untuk menentang imperialisme Barat. Namun akhirnya, Singapura jatuh ke tangan pasukan
Jepang pada tanggal 15 Februari 1942. Kemudian,
pasukan Jepang melakukan serangan ke Jawa dengan

196 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


mendarat di daerah Banten, Indramayu, Kragan. 5. Reaksi Bangsa Indonesia terhadap Jepang
Selanjutnya, menyerang pusat kekuasaan Belanda Untuk menarik simpati bangsa Indonesia pemerintah
di Batavia (5 Maret 1942), Bandung (8 Maret 1942) pendudukan Jepang di Indonesia mendirikan badan-
dan akhirnya pasukan Belanda di Jawa menyerah badan resmi seperti Gerakan Tiga A, kemudian
kepada Panglima Bala Tentara Jepang Imamura di Putera dan selanjutnya PETA.
Kalijati (Bandung, 9 Maret 1942). Dengan demikian, Gerakan Tiga A semboyannya adalah Nippon
seluruh wilayah Indonesia telah menjadi bagian Pelindung Asia, Nippon Cahaya Asia, Nippon
dari kekuasaan penjajahan Jepang. Pemimpin Asia. Gerakan ini dipimpin oleh Syamsuddin
4. Masa Penjajahan Jepang SH. Namun, dalam perkembangan selanjutnya
Bala Tentara Nippon adalah sebutan resmi gerakan ini tidak dapat menarik simpati dan perhatian
pemerintahan militer pada masa pemerintahan rakyat sehingga pada tahun 1943 Gerakan Tiga A
Jepang. Menurut UUD No. 1 (7 Maret 1942), dibubarkan dan diganti dengan Putera.
Pembesar Bala Tentara Nippon memegang kekuasaan Organisasi Putera dibentuk pada tahun 1943 di bawah
militer dan segala kekuasaan yang dulu dipegang pimpinan “Empat Serangkai”, yaitu Bung Karno, Ki
oleh gubernur jenderal (pada masa kekuasaan Hajar Dewantara, Kiyai Haji Mas Mansyur. Gerakan
Belanda). Putera ini pun diharapkan dapat menarik perhatian
Pelaksanaan sistem pemerintahan ini, kekuasaan bangsa Indonesia agar membantu pasukan Jepang
atas wilayah Indonesia dipegang oleh dua angkatan dalam tiap peperangan yang dilakukannya. Namun,
perang, yaitu angkatan darat (rikugun) dan angkatan gerakan Putera yang merupakan bentukan Jepang
laut (kaigun). Masing-masing angkatan mempunyai ini ternyata menjadi bumerang bagi Jepang. Hal ini
wilayah kekuasaan. Dalam hal ini Indonesia dibagi disebabkan oleh anggota-anggota dari Putera yang
menjadi tiga wilayah kekuasaan yaitu: memiliki sifat nasionalisme yang tinggi.
a. Daerah Jawa dan Madura dengan pusatnya PETA merupakan sebuah organisasi bentukan Jepang
Batavia berada di bawah kekuasaan rikugun. dengan keanggotaannya terdiri dari pemuda-pemuda
b. Daerah Sumatera dan Semenanjung Tanah Indonesia. Pada awalnya, pembentukan PETA ini
Melayu dengan pusatnya Singapura berada adalah untuk memenuhi kepentingan peperangan
di bawah kekuasaan rikugun. Jepang di Lautan Pasifik dalam menghadapi pasukan
c. Daerah Kalimantan, Sulawesi, Nusatenggara, sekutu. Dalam perkembangan selanjutnya, ternyata
Maluku, dan Papua berada di bawah kekuasaan PETA justru sangat besar manfaatnya bagi bangsa
kaigun. Indonesia untuk meraih kemerdekaan melalui
d. Baik rikugun maupun kaigun selalu bersaing perjuangan fisik. Misalnya, Jenderal Sudirman dan
dalam mengambil hati rakyat jajahan, sampai Jenderal A.H. Nasution adalah dua orang tokoh
militer Indonesia yang pernah menjadi pemimpin
detik-detik perang usai. Semua bagian wilayah
pasukan PETA pada zaman Jepang. Namun, karena
militer ini berada di bawah komando Panglima
PETA terlalu bersifat nasional dan dianggap sangat
Besar Tentara Jepang untuk wilayah Asia
membahayakan kedudukan Jepang atas wilayah
Tenggara yang berkedudukan di Saigon,
Indonesia, maka pada tahun 1944 PETA dibubarkan.
kemudian baru berhubungan dengan Tokyo.
Berikutnya Jepang mendirikan organisasi lainnya
e. Untuk menghalangi misi sekutu di Asia Timur
yang bernama Perhimpunan Kebaktian Rakyat yang
Raya, Jepang melatih pemuda yang disebut
lebih dikenal dengan nama Jawa Hokokai (1944).
keibodan
Kepemimpinan organisasi ini berada di bawah
Komando Militer Jepang.

Perkembangan Berbagai Paham Baru


7
A. Perkembangan Nasionalisme di Asia dan Afrika memiliki negara kekuasaan yang jaya dan berdaulat.
Kejayaan itu menimbulkan “harga diri” sehingga
1. Sebab-Sebab Timbulnya Nasionalisme Asia- mereka akan memberontak bila harga diri tersebut
Afrika diganggu.
Sebelum imperialisme Barat masuk ke Timur,
bangsa-bangsa di Asia pada umumnya pernah

RINGKASAN MATERI 197


Pelaksanaan imperialisme di Asia menimbulkan sangat banyak di kalangan rakyat Tiongkok,
kesengsaraan dan penderitaan bagi bangsa-bangsa maka Kaisar Tiongkok memerintahkan untuk
yang terjajah, karena kaum imperialisme hanya menyerang Nanking. Dalam perang ini Tiongkok
mengeruk keuntungan demi kejayaan bangsanya kalah dan terpaksa menandatangani
sendiri. Kesengsaraan dan penderitaan inilah yang Perjanjian Nanking yang isinya:
menimbulkan perlawanan-perlawanan bersifat 1) lima pelabuhan Tiongkok dibuka untuk
nasional. bangsa asing,
Golongan cendekiawan muncul di mana-mana 2) Inggris mendapatkan Hongkong (1842),
akibat perkembangan dan meningkatnya pendidikan. 3) Inggris mendapatkan hak ekstrateritorial.
Mereka merupakan penggerak dan pemimpin Dengan Perjanjian Nanking bangsa-bangsa
pergerakan nasional. Barat makin banyak datang ke Negeri Tiongkok,
Kemenangan Jepang atas Rusia tahun 1905, sehingga pemerintah Tiongkok makin khawatir,
mengakibatkan semangat bangsa Asia untuk bahwa suatu saat kedudukannya pun akan
menentang kekuasaan imperialisme Barat. Di terancam oleh bangsa-bangsa barat. Terlebih lagi
samping itu, nasionalisme suatu bangsa dapat timbul dengan masuknya Prancis yang mengakibatkan
karena kemajuan di bidang politik, sosial-ekonomi, terjadinya Perang Tiongkok melawan Inggris-
dan kebudayaan di negeri terjajah. Prancis (1856–1860), yang disebabkan oleh:
2. Pertumbuhan dan Perkembangan Nasionalisme 1) Kapal Prancis berbendera Inggris ditahan
Asia – Afrika oleh Tiongkok.
a. Gerakan Nasionalisme Tiongkok 2) Padri Prancis dibunuh di Kwangshi karena
Dari zaman kuno sampai tahun 1912, Tiongkok tidak mempunyai surat izin masuk ke
selalu diperintah oleh dinasti-dinasti (keluarga Tiongkok.
raja-raja secara turun-temurun). Dinasti terakhir Dalam perang itu, Tiongkok juga mengalami
adalah Dinasti Mandsyu (Dinasti Ching). Dinasti kekalahan, sehingga terjadilah Perjanjian
ini memerintah dari tahun 1644–1912. Dinasti Peking (1860). Perjanjian ini berisi hal-hal
ini dianggap dinasti asing oleh bangsa Tiongkok, sebagai berikut:
karena dinasti ini bukan keturunan bangsa 1) Terbukanya sebelas pelabuhan Tiongkok
Tiongkok. Dinasti ini memerintah Tiongkok untuk bangsa asing.
dengan cara kolot. Tiongkok merupakan 2) Jawatan bea-cukai Tiongkok dipegang
suatu negara yang tertutup rapat-rapat bagi oleh badan internasional (Inggris, Amerika
negara asing yang dianggap lebih rendah dan Serikat dan Prancis).
belum beradab (bar-bara) daripada bangsa 3) Seluruh Tiongkok terbuka bagi bangsa
Tiongkok. Imperialisme modern Barat yang asing.
mencari tanah jajahan di mana-mana juga 4) Di Peking (kota tempat Istana Kaisar
tertarik untuk menguasai Tiongkok. Masuknya Tiongkok) ditempatkan seorang duta besar
pengaruh barat ke Tiongkok menyebabkan Inggris.
munculnya gerakan rakyat yang menuduh Dalam Perjanjian Peking itu seluruh Tiongkok
bahwa Dinasti Mandsyu sudah lemah dan terbuka lebar-lebar bagi seluruh dunia dan
bekerja sama dengan imperialisme Barat. Oleh muncullah daerah-daerah konsesi yang
karena itu, muncul gerakan rakyat Tiongkok menjadi tempat tinggal bangsa asing. Dengan
untuk menentang penguasa asing, yaitu kaum adanya daerah-daerah konsesi ini, kedaulatan
imperialisme Barat dan Dinasti Mandsyu yang Tiongkok menurun dan keselamatan Tiongkok
juga dianggap penguasa asing. Gerakan rakyat terancam.
ini bersifat nasional. Munculnya gerakan nasionalisme Tiongkok
Bangsa Barat yang pertama kali membuka diawali dengan terjadinya pemberontakan Tai
Tiongkok adalah Inggris. Inggris menempuh cara Ping (1850–1864). Terjadinya pemberontakan
dengan mengedarkan candu sejak tahun 1800. ini disebabkan oleh:
Sejak itu perdagangan candu gelap merajalela 1) lemahnya pemerintahan bangsa Mandsyu
di Tiongkok. Rakyat Tiongkok menjadi korban terhadap bangsa asing,
candu, sedangkan Inggris menikmati keuntungan 2) ke m i s k i n a n ra k yat j e l ata a k i b at
dalam jumlah besar dari hasil perdagangan pemerintahan feodal bangsa
candu itu. Melihat korban-korban candu yang Mandsyuria,

198 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3) munculnya keinginan dari rakyat untuk Sun Yat Sen, yang meninggal pada tahun 1924).
membangun masyarakat baru yang Setelah wilayah utara berhasil diduduki, tercipta
bahagia. Republik Tiongkok dengan daerahnya mencakup
Setelah pemberontakan Bokser, Ratu Tze Syi wilayah utara dan selatan (1928) dengan ibu
ingin melakukan pembaharuan di Tiongkok, kotanya Nanking. Kaum komunis yang belum
karena adar bahwa bangsa asing tidak akan mau tunduk terhadap pemerintahan Chiang
dapat dikalahkan dengan kekuatan senjata Kai Shek, terus melancarkan serangan gerilya
Tiongkok yang masih terbelakang. Namun, di bawah pimpinan Chu-The sehingga sulit
semua pembaharuan yang dilakukan itu sudah dikalahkan.
terlambat, karena kebencian rakyat Tiongkok Chiang Kai Sek (1887–1975), seorang
terhadap pemerintahan Kaisar Mandsyu sudah pemimpin nasionalis Tiongkok yang berusaha
sangat mendalam. Sebelum pembaharuan itu menghindarkan Negeri Tiongkok dari revolusi
dilakukan, Ratu Tze Syi meninggal dunia (1908) sosial kaum komunis, namun gagal yang pada
dan digantikan oleh Kaisar Pu Yi (yang masih akhirnya ia berkuasa hanya di Pulau Taiwan.
berusia 2 tahun). Namun, Tiongkok makin Chiang Kai Sek merupakan pemimpin Partai Kou
bertambah kacau dan memberikan peluang Min Tang setelah Dr. Sun Yat Sen. Ia dikalahkan
besar terhadap muncul dan berkembangnya oleh golongan Komunis Tiongkok pada tahun
gerakan nasionalis bangsa Tiongkok di bawah 1949 dan melarikan diri ke Taiwan. Kemudian,
pimpinan Dr. Sun Yat Sen (1911). ia memerintah Taiwan sampai kematiannya
Dr. Sun Yat Sen (1866–1925), seorang pemimpin pada tahun 1975. Sampai sekarang Taiwan
nasionalis Tiongkok yang memperoleh pendidikan dan Tiongkok masih tetap berselisih.
barat dan berpaham modern. Atas prakarsa Ketika Partai Komunis Tiongkok dipimpin oleh
ayahnya ia bersekolah di sekolah Amerika di Mao Zedong, muncul lagi usaha-usaha komunis
Hawaii sampai meraih gelar doktor. Ia pernah untuk merebut kekuasaan. Untuk meraih
mencoba melakukan revolusi dan sempat kekuasaan atas pemerintahan Tiongkok, Mao
ditangkap agen pemerintah Tiongkok. Ketika Zedong memimpin gerakan rakyat dan berusaha
terjadi revolusi pada bulan Oktober 1911 ia mendapatkan pengaruh yang luas dari rakyat.
membentuk partai politik yang bernama Kuo Mao Zedong memimpin gerakan rakyat dengan
Min Tang (KMT). mengadakan Perjalanan Jauh (Long March) dari
Yuan Shih Kai menjadi Presiden Republik Kiangshi ke Yuan di bagian utara yang jaraknya
Tiongkok tanggal 12 Februari 1912 dengan mencapai 9700 km. (1934–1935).
wilayah kekuasaannya mencakup seluruh b. Gerakan Nasionalisme India
Tiongkok. Sedangkan Dr. Sun Yat Sen selanjutnya Pada tahun 1600, Inggris mendirikan EIC (East
mendirikan Partai Nasional Tiongkok (Kuo Min India Company) untuk mematahkan perdagangan
Tang) dan melaksanakan Trisila (San Min Shui) monopoli repah-rempah yang dilakukan oleh
yang berisi Belanda. Adapun Prancis mendirikan Compagnie
1) nasionalisme, des Indes. Di samping itu, Inggris, Prancis, dan
2) demokrasi, dan Belanda segera berebut daerah jajahan di
3) sosialisme. Asia. Karena kedudukan Belanda di Indonesia
Setelah menjadi presiden, Yuan Shih Kai terlampau kuat, maka baik Inggris maupun
bertindak sebagai diktator dan ingin menjadi Perancis akhirnya mencari daerah jajahannya
kaisar. Kuo Min tang dilarang, namun rakyat di India. Namun, dalam Perang Tujuh Tahun
menetang. Setelah Yuan Shih Kai meninggal (1756–1763), Prancis menyerahkan semua
(1916), Dr. Sun Yat Sen memegang kembali daerah jajahannya di India kepada Inggris,
kepemimpinannya atas daerah Tiongkok Selatan, kecuali Pondycherry dan Chadranager.
namun daerah utara masih berdiri sendiri. Pemberontakan prajurit India (The India
Pada tahun 1912, Li-Li San mendirikan Partai Mutiny) belum dapat dikatakan sebagai perang
Komunis Tiongkok (Kung Chang Tang). Sejak kemerdekaan atau perang nasional yang
tahun 1924, terjadi kerja sama antara kaum sesungguhnya. Masa sesudah itu, merupakan
nasionalis dengan komunis untuk menghadapi masa perkembangan nasionalisme India. Ada
warlords di utara. Kaum nasionalis dipimpin beberapa faktor yang menyebabkan munculnya
oleh Jenderal Chiang Kai Shek (pengganti Dr. nasionalise India, di antaranya:

RINGKASAN MATERI 199


1) penderitaan rakyat India akibat penjajahan B. Peristiwa-Peristiwa Penting antara Perang Dunia
Inggris makin bertambah parah, dan I dan Perang Dunia II
kedudukan Inggris makin istimewa,
2) orang-orang India tidak diperkenankan 1. Perang Dunia I
ikut serta dalam pemerintahan, a. Sebab-sebab Perang Dunia I
3) bertambahnya jumlah orang-orang India Meletusnya Perang Dunia I terdapat dua sebab
yang terpelajar dan telah mengenal yang memengaruhi, yaitu sebab-sebab umum
keadaan Eropa, juga memahami paham- dan sebab-sebab khusus.
paham baru seperti nasionalisme, Sebab umum:
liberalisme, demokrasi, dan juga ingin 1) Kemajuan industri; kemajuan industri di
melihat negaranya merdeka, Eropa menimbulkan masalah baru dalam
4) pertentangan kebudayaan, karena Inggris kehidupan masyarakat, baik dalam bidang
ingin memaksakan perkembangan ekonomi, politik, sosial dan budaya.
kebudayaan yang tinggi, 2) Politik kolonialisme dan imperialisme;
5) pemberian status dominion kepada kemajuan industri yang dicapai itu
Kanada, mengakibatkan India menuntut mengakibatkan munculnya politik
kepada Inggris agar India juga diberi status kolonialisme dan imperialisme.
dominion atau hak untuk memerintah 3) Politik mencari Kawan; keadaan fisik dan
sendiri, politik yang makin tegang merupakan salah
6) kemenangan Jepang atas Rusia (1905). satu sebab yang mendorong negara-negar
7) Kekuatan pasukan India berhasil, dibuktikan untuk mencari kawan dalam menghadapi
dalam Perang Dunia I dan Perang Dunia lawan.
II. 4) Perdamaian bersenjata; pada mulanya
Gerakan nasionalisme India memiliki arti memang tidak ada perang, tetapi suasana
lebih mendalam daripada gerakan-gerakan tetap tegang dan panas.
nasionalisme di negara-negara Asia lainnya. Sebab khusus, yaitu terbunuhnya Putra
Bagi bangsa India, gerakannya itu tidak hanya Mahkota Austria Francis Ferdinand di Sarajevo
untuk mencapai kemerdekaan nasional saja, pada tanggal 28 Juni 1914 oleh Gavrilo Princip
tetapi bertujuan untuk mencapai pembaruan- (anggota gerakan Serbia Raya). Kejadian tersebut
pembaruan pembangunan India termasuk menyulut meletusnya Perang Dunia I. Ketika
sumber daya manusianya. Contoh yang terbaik itu, ia bersama istrinya mengadakan kunjungan
dari gerakan itu adalah Gerakan Mahatma untuk melihat dari dekat latihan perang di
Gandhi. daerah Bosnia. Ternyata latihan perang itu
Mohandas Gandhi seorang tokoh kebangkitan dianggap sebagai tantangan oleh pihak Serbia
bangsa India. Rakyat India memberikan julukan Raya (yang didukung oleh Rusia). Kemudian,
kepada Mohandas Gandhi dengan Mahatma Austria mengirim ultimatum kepada Serbia
yang berarti great soul (berjiwa besar). yang disusul dengan pengumuman perang.
Mohandas Gandhi lahir dari kalangan kelas b. Jalannya Perang Dunia I
menengah dan pernah menempuh studinya di Pihak-pihak yang terlibat dalam Perang Dunia
London, Inggris dan pernah berpraktik sebagai I adalah
pengacara di Afrika Selatan yang mana ia 1) Pihak Sentral (blok Jerman) yang terdiri
merupakan seorang pemimpin yang menetang dari 4 negara yaitu Jerman, Turki, Bulgaria,
diskriminasi ras. Ajaran Mahatma Gandhi yang Austria-Hongaria.
terkenal adalah satyagraha yang mengutamakan 2) Pihak Sekutu (blok Prancis) yang terdiri
aksi tanpa kekerasan. Ia juga terkenal dengan dari 23 negara yang, antara lain Prancis,
kesederhanaannya seperti yang ditunjukan Rusia, Inggris, Italia, Amerika Serikat,
pada pakaian yang dikenakannya ketika di Serbia, Belgia, Rumania, Yunani, Portugal,
London pada tahun 1931. Kini ia dikenal dan Jepang, dan lain-lain.
dihormati sebagai Bapak Nasional India. c. Akhir Perang Dunia I (11 November 1918)
Rabindranath Tagore adalah tokoh di bidang Kekalahan Jerman di Front Barat mengakibatkan
pendidikan dan pujangga sastrawan India. kehidupan rakyat makin bertambah susah.
Keadaan Jerman seperti ini menimbulkan

200 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


gerakan dari kaum komunis (spartacis) yang a) tidak diperkenankan adanya gabungan
hendak menggulingkan pemerintahan. Jerman Jerman-Austria,
menghadapi serangan dua kali, yaitu dari pihak b) Austria harus menyerahkan daerah
sekutu dan pemberontakan dari kaum komunis. Tirol Selatan, Istria kepada Italia
Karena serangan itu Jerman terpaksa menyerah dan Bohemia, Moravia kepada
pada tahun 1918. Hitler menamakan gerakan Cekoslowakia.
spartacis itu sebagai tusukan pisau dari belakang 3) Perjanjian Neuilly (27 Nopember 1919)
punggung Jerman, yang menyebabkan Kaisar antara pihak sekutu dengan Bulgaria
Wilhelm II turun takhta dan pemerintahan yang isinya adalah Bulgaria menyerahkan
dipegang oleh Elbert (beraliran sosialis). Akhirnya, daerah pantai Aegia kepada Yunani.
Jerman dijadikan republik dan selanjutnya 4) Perjanjian Trianon (4 Juni 1920) antara
menyerah kepada pihak sekutu. sekutu dengan Hongaria yang isinya,
Sementara itu, di Austria timbul pemberontakan- antara lain:
pemberontakan yang dilakukan oleh kaum a) daerah Hongaria diperkecil,
komunis dan kaum Slavia, yang mengakibatkan b) keluarga Hapsburg tidak boleh menjadi
Kaisar Karl (pengganti Kaisar Frans Joseph II) raja di Austria-Hongaria.
terpaksa turun takhta tahun 1918 sehingga 5) Perjanjian Sevres (20 Agustus 1920) antara
Austria-Hongaria menjadi republik. Sekutu dengan Turki yang isinya, antara
Setelah Perang Dunia I berakhir, baik negara- lain:
negara yang menang perang maupun negara- a) Daerah Turki diperkecil dan hanya
negara yang kalah perang sibuk mengadakan tinggal Kota Konstantinopel dan
perjanjian-perjanjian perdamaian seperti sekitarnya,
berikut. b) Daerah yang penduduknya bukan
1) Perjanjian Versailles (28 Juni 1918) orang Turki harus dilepaskan,
antara pihak Jerman dengan Sekutu, c) Smyrna dan Thracia diduduki oleh
yang isinya: Yunani,
a) Jerman menyerahkan Alsace-Lorraine d) Dardanella, Laut Marmora, Selat
kepada Prancis dan Eupen-Malmedy Bosporus harus dibuka untuk kapal-
kepada Belgia. kapal dari semua bangsa,
b) Danzig dan sekitarnya menjadi kota e) Armenia diberi status merdeka,
merdeka di bawah LBB. f) Kurdi merdeka.
c) Jerman kehilangan semua tanah 2. Perang Dunia II
jajahannya yang diambil oleh Inggris, Meletusnya Perang Dunia II tahun 1939 disebabkan
Prancis, dan Jepang. oleh beberapa faktor, yaitu:
d) Jerman harus membayar ganti rugi a. Sebab-sebab umum meletusnya Perang Dunia
perang sebesar 132 Milyar Mark II
emas. Sebab-sebab umum:
e) Angkat perang Jerman diperkecil. 1) kegagalan Liga Bangsa-Bangsa dalam
f) Kapal perang maupun kapal dagang menjalankan tugasnya,
Jerman diambil alih oleh Inggris. 2) munculnya politik alinasi (politik mencari
Daerah Jerman sebelah barat Sungai kawan),
Rhijn (Rhein) diduduki oleh sekutu 3) kekacauan dalam bidang ekonomi,
selama 15 tahun. 4) munculnya paham ultranasionalisme
Dalam Perjanjian Versailles itu peranannya (nasionalisme yang berlebih-lebihan),
dipegang oleh Woodrow Wilson (Presiden 5) Jerman tidak mengakui lagi Perjanjian
USA), Georges Clemenceau (Prancis), Lloyd Versailles.
George (Inggris), dan Vittorio Emanuele b. Sebab khusus
Orlando (Italia). Keempat orang ini dikenal Menurut Perjanjian Versailles, wilayah Prusia
dengan The Big Four. Timur (Jerman) dipisahkan dari Jerman dengan
2) Perjanjian St. Germain (10 Nopember dibentuknya Negara Polandia (jalan keluar
1919) antara sekutu dengan Austria yang Jerman menuju ke laut). Di tengah-tengah Negara
isinya, antara lain: Polandia terletak Kota Danzig yang dituntut oleh

RINGKASAN MATERI 201


Jerman, karena penduduknya adalah bangsa 2) Turning Point, (saat-saat membalik) (tahun
Jerman. Adapun Polandia menolak untuk 1942).
menyerahkan Kota Danzig, bahkan Polandia 3) Periode terakhir (1943–1945) pihak As
menjalin hubungan dengan mengadakan (Jerman) berhasil dikalahkan oleh pihak
perjanjian dengan Inggris, Prancis, Rumania, sekutu.
dan Yunani dengan suatu keputusan untuk Setelah Perang Dunia II berakhir, maka negara-
saling menjamin kemerdekaan masing-masing negara yang terlibat dalam perang itu, baik
negara. Hitler menjawab dengan mengadakan yang menang perang maupun yang kalah
Perjanjian Jerman-Rusia (23 Agustus 1939), yaitu perang menempuh upaya perdamaian. Upaya
perjanjian non-agresi, di mana kedua negara perdamaian itu dilakukan dengan perjanjian
tidak akan saling menyerang. Pada tanggal 1 perdamaian. Berbagai perjanjian perdamaian
September 1939, Jerman menyerang Polandia yang pernah dilakukan, di antaranya:
dan meletuslah Perang Dunia II. Selanjutnya, 1) Konferensi Postdam (2 Agustus 1945)
tanggal 3 September 1939 Inggris dan Prancis antara Jerman dengan sekutu yang
mengumumkan perang kepada Jerman. dihadiri oleh Presiden Amerika Serikat
Dengan adanya perjanjian Jerman-Rusia (23 Harry S. Truman, pemimpin Uni Soviet
Agustus 1939), Jerman merasa terlindung dari Joseph Stalin dan perwakilan dari Inggris
segala intimidasi khususnya dengan Rusia. Di Clement Richard Attlee, telah melahirkan
lain pihak, sekutu mendapat bantuan dari keputusan-keputusan berikut ini.
Amerika Serikat (yang mula-mula merupakan a) Jerman dibagi atas empat daerah
negara netral, kemudian memihak sekutu) pendudukan, yaitu Jerman Timur
dengan: dikuasai oleh Rusia, Jerman Barat
1) Land Lease Bill (1941); Sekutu boleh dikuasai oleh Amerika Serikat, Inggris,
meminjam atau menyewa kebutuhan Prancis. Begitu pula kota Berlin yang
perang dari Amerika Serikat, terletak di tengah-tengah daerah
2) Cash and Carry (1941); sekutu boleh pendudukan Rusia dibagi menjadi
membeli kebutuhan perang dari Amerika empat, yaitu Berlin Timur dikuasai
Serikat dengan membayar kontan, namun oleh Rusia dan Berlin Barat dikuasai
transport diurus sendiri, oleh Amerika Serikat, Inggris, dan
3) Pada tahun 1941 semua milik Jerman, Prancis.
Italia, dan Jepang dibekukan oleh Amerika b) Danzig dan daerah Jerman bagian timur
Serikat. Sungai Order dan Neisse diberikan
Dengan demikian, Amerika Serikat cepat kepada Polandia.
mengarah pada peperangan untuk melawan c) Demiliterisasi Jerman.
pihak As (poros). Pulau Hijau (Greenland) d) Penjahat perang harus dihukum.
dan Pulau Es (Iceland) diduduki oleh Amerika e) Jerman harus membayar ganti rugi
Serikat dalam rangka pertahanannya. Industri perang.
Amerika Serikat dikembangkan seluas mungkin 2) Perjanjian perdamaian sekutu dengan
sehingga merupakan gudang kebutuhan Jepang (1945 di Jepang) melahirkan
perang bagi negara-negara sekutu (Arsenal keputusan-keputusan sebagai berikut.
of Democracy). a) Kepulauan Jepang diberikan kepada
Pada tanggal 8 Desember 1941, Pearl Habour tentara pendudukan Amerika Serikat
diserang oleh Jepang dan pada tanggal 9 (untuk sementara).
Desember 1941 Amerika Serikat mengumumkan b) Kepulauan Kuril dan Sakhalin diserahkan
perang kepada Jepang. Tanggal 11 Desember kepada Rusia, sedangkan Manchuria
1941, Jerman dan Italia mengumumkan perang dan Taiwan diserahkan kepada
kepada Amerika Serikat, sehingga perang Tiongkok. Kepulauan-kepulauan Jepang
meluas dan meliputi seluruh dunia. di Pasifik diserahkan kepada Amerika
c. Jalannya Perang Dunia II Serikat. Korea akan dimerdekakan dan
Jalannya Perang Dunia II terjadi dalam 3 untuk sementara waktu bagian selatan
periode berikut. Korea diduduki oleh Amerika Serikat,
1) Periode Permulaan (1939–1942) pihak As sedangkan bagian utara diduduki oleh
(Jerman) menang dan pihak sekutu kalah. Rusia.

202 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


c) Perjanjian perdamaian sekutu dengan d) Jatuhnya imperialisme politik yang
Italia (1945 di Paris) melahirkan disebabkan munculnya nasionalisme
keputusan-keputusan berikut ini. di Asia dan mulai berkorbar dengan
(1) Daerah Italia diperkecil. hebatnya menentang imperialisme
(2) Trieste menjadi negara merdeka negara-negara Barat (Eropa).
di bawah PBB. e) Politik mencari kawan (politik
(3) A b e s s y n i a d a n A l a b a n i a aliansi).
dimerdekakan kembali. f) Balance of Power Policy mengakibatkan
(4) Semua jajahan Italia di Afrika politik aliansi yang berdasarkan atas
Utara diambil Inggris. kemauan bersama (Collective Security)
(5) Italia harus membayar kerugian sehingga timbulnya:
perang. (1) North Atlantic Pact (Amerika
d) Perjanjian perdamaian sekutu dengan Serikat, Perancis, Belanda, Belgia,
Austria (1945 di Austria) melahirkan Luxemburg, Norwegia, dan
keputusan-keputusan, antara lain: Kanada) merupakan perjanjian
(1) Kota Wina dibagi atas 4 daerah militer, di mana serangan terhadap
pendudukan di bawah Amerika salah satu negara itu. Organisasi
Serikat, Inggris, Prancis, Rusia, ini lebih dikenal dengan nama
(2) syarat-syarat lain belum dapat North Atlantic Treaty Organization
ditentukan pada saat itu karena (NATO).
keempat negara tersebut belum (2) Middle Eastern Treaty Organization
dapat mengadakan persetujuan. (METO) dibentuk pada tahun
e) Perjanjian sekutu dengan Hongaria, 1955 dan terdiri dari negara-
Bulgaria, Rumania, dan Finlandia negara Turki, Irak, Pakistan, Iran.
ditentukan di Paris tahun 1945 dan Terbentuknya METO mendapat
melahirkan keputusan-keputusan tantangan dari Mesir.
antara lain: (3) S o u t h E a s t A s i a n Tr e a t y
(1) Masing-masing daerah tersebut Organization (SEATO) yang
diperkecil. merupakan rantai pertahanan
(2) Masing-masing daerah harus Amerika Serikat di pasifik adalah
membayar ganti rugi perang. usaha untuk membendung
d. Akibat kehancuran Perang Dunia II kekuatan komunis. Indonesia
Akibat kehancuran Perang Dunia II berpengaruh tidak mau ikut serta di dalamnya.
dalam kehidupan bangsa dan negara yang Semua dilakukan untuk
bersengketa, baik dalam sektor politik, ekonomi, mengepung kekuatan Rusia
sosial dan kebudayaan. oleh Amerika Serikat. Rusia
1) Akibat Perang Dunia II dalam sektor menjawab tantangan tersebut
politik dengan mendirikan negara-negara
a) Amerika Serikat tidak saja keluar sekitar Rumania untuk benteng
sebagai negara pemenang dalam pertahanan.
Perang Dunia II, tetapi juga sebagai g) Munculnya politik pemecah belah
negara penyebab kemenangan terhadap negara-negara, seperti
sehingga kedudukannya memuncak Jerman, Austria, Wina, Trieste, Korea.
setinggi-tingginya. Mereka dipecah menjadi beberapa
b) Rusia keluar dari Perang Dunia II negara pendudukan yang berlainan
menjadi kekuatan raksasa yang luar ideologi dan juga disusupi oleh paham-
biasa sehingga ditakuti oleh negara- paham yang berbeda sehingga mereka
negara lainnya, kemudian menjadi akan tetap dan selalu bersaing.
saingan berat bagi Amerika Serikat. 2) Akibat Perang Dunia II dalam sektor
c) Terjadinya perebutan hegemoni ekonomi
antara Rusia dengan Amerika Serikat Setelah Perang Dunia II berakhir, keadaan
di dunia. Eropa sangat kacau dan makin parah

RINGKASAN MATERI 203


sehingga Eropa tenggelam dalam untuk mewujudkan perdamaian yang
kesengsaraan dan penderitaan. Amerika abadi. Niat ini makin kuat setelah Liga
Serikat muncul sebagai negara kreditor Bangsa-Bangsa gagal dalam usaha mencari
bagi seluruh dunia. Amerika Serikat perdamaian. Pada tahun 1946, Liga
mengetahui bahwa Eropa yang rusak akan Bangsa-Bangsa dihapuskan dan diganti
mudah dicengkeram oleh Rusia dengan dengan United Nations Organization
komunismenya, karena itu Eropa dan juga (UNO) atau Perserikatan Bangsa-Bangsa
negara lainnya harus dibantu. Berkaitan (PBB).
dengan itu ada beberapa lembaga donatur
sebagai berikut. C. PBB
a) Truman Doctrine (1947), lembaga
ini memberi bantuan ekonomi dan Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) atau United
militer kepada Yunani dan Turki. Nation Organization (UNO) dapat dipandang sebagai
b) Marshall Plan (1947), lembaga ini kelanjutan Liga Bangsa Bangsa (LBB) atau League of
memberi bantuan ekonomi dan militer Nations. LBB gagal melaksanakan tugasnya sehingga
untuk membangun kembali ekonomi banyak anggotanya yang keluar dan dengan pecahnya
atas rencana yang terlebih dahulu Perang Dunia II (PD II) bulan September 1939, maka
dibuat oleh negara-negara Eropa dan secara tidak langsung LBB telah bubar.
disetujui oleh Amerika Serikat. Pada awal terjadinya PD II, para pemimpin dunia dari
c) Point Four Truman. Lembaga ini berbagai negara kembali memikirkan usaha-usaha yang
memberi bantuan kepada negara- dapat ditempuh dalam menciptakan dan memelihara
negara yang masih memerlukan perdamaian kekal danabadi. Organisasi PBB berdiri
bantuan di Asia, dalam bentuk bantuan setelah melalui proses permufakatan dan perjanjian
ekonomi dan militer (Mutual Security perdamaian,selama berlangsungnya dan sesudah PD
Act = MSA). II. Berikut seperti Atlantic Charter for an Peace.
d) Colombo Plan (ciptaan Inggris), 1. Atlantic Charter ( 14 Agustus 1941)
lembaga ini mengutamakan kerja Perdana Menteri Inggris Winston Churcil dan
sama antarnegara di bidang ekonomi Presiden Amerika Serikat FD Roosevelt mengadakan
dan kebudayaan. pertemuan di Kapal Augusta di teluk New Foundland.
3) Akibat Perang Dunia II dalam sektor Pertemuan ini menghasilkan piagam yang disebut
sosial Atlantic Charter.
Reaksi yang muncul dalam bentuk kerja Piagam ini disepakati sebagai dasar berdirinya
sama di antara bangsa-bangsa di dunia. organisasi internasional yang baru, untuk
Salah satu berlatar belakang akibat menggantikan LBB. Isi pokok Piagam Atlantic
Perang Dunia II ini mendorong masyarakat Charter adalah perlu adanya kesepakatan dan kerja
dunia untuk membentuk United Nation sama antar bangsa/negara dalam menyelesaikan
Relief and Rehabilitation Administration sengketa-sengketa internasional.
(UNRRA) dengan membantu masyarakat 2. Charter For Peace (26 Juni 1945)
yang menderita dalam bentuk: Pada permulaan tahun 1945, wakil-wakil dari 50
a) memberikan makan orang-orang yang negara yang disponsori 4 negara besar (AS, Inggris,
terlantar, Tiongkok, Rusia) berkumpul di San Fransisco.
b) mengurus pengungsi-pengungsi dan Mereka membicarakan dan membentuk organisasi
mempersatukan para anggota keluarga pengganti LBB.
yang terpisah akibat perang, Konferensi ini berhasil menyusun piagam yang
c) mendirikan rumah sakit dan balai disebut Charter For Peace (Piagam Perdamaian).
pengobatan, Isi pokok piagam ini adalah bahwa tiap bangsa
d) Mengerjakan kembali tanah-tanah mempunyai hak untuk menentukan nasib sendiri
yang telah rusak. (right of self-determination).
4) Akibat Perang Dunia II dalam sektor Piagam ini melandasi kegiatan organisasi PBB atau
kerohanian UNO. Istilah UNO pertama kali dipergunakan oleh
Kesengsaraan yang berkepanjangan akibat F.D. Roosevelt pada tanggal 1 Januari 1942.
Perang Dunia II mendorong manusia Piagam Perdamaian yang ditandatangani oleh
50 negara peserta Konferensi San Fransisco ini,

204 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


belum dapat melaksanakan tugasnya karena Malaysia. Sejak 9 Agustus 1965, Singapura menarik
belum mendapatkan pengesahan/persetujuan dari diri dari Malaysia dan menjadi Republik Singapura
parlemen masing-masing negara peserta. hingga kini.
Baru pada tanggal 24 Oktober 1945, badan tersebut 4. Indo-Cina
disahkan sebagian besar negara peserta. Sehingga Sejak tahun 1940, Indo-Cina yang menjadi jajahan
tanggal 24 Oktober 1945 diakui sebagai hari Prancis diduduki oleh Jepang. Indo-Cina dijadikan
berdirinya PBB. sebagai basis untuk penyerbuan ke Malaka oleh Jepang.
Sementara itu terjadi gerakan rakyat yang bersenjata
D. Kelahiran Negara Baru dan bersatu menentang Jepang. Gerakan rakyat
yang bersatu terkoordinasi dalam gerakan Vietminh
1. Republik Rakyat Tiongkok atau Vietnam Doc Lap Dong Minh Hoa (Persatuan
Pada akhir Perang Dunia II, Tiongkok muncul Kemerdekaan Vietnam). Gerakan ini dipimpin oleh
sebagai negara besar dan menjadi salah satu dari Nguyen Ai Quoc yang lebih dikenal dengan nama Ho
The Big Five (Amerika Serikat, Uni Soviet, Inggris, Chi Minh. Pasukan Vietminh berhasil menguasai Indo-
Prancis, Tiongkok). Tiongkok yang dimaksud adalah Cina utara, sedangkan pihak Jepang mengangkat Raja
Tiongkok Nasionalis di bawah Presiden Chiang Kai Bao Dai sebagai pimpinan Indo-Cina. Setelah Jepang
Shek. Sementara itu, terjadi bentrokan golongan menyerah maka Raja Bao Dai segera diturunkan dari
nasionalis (Kuo Min Tang) dengan golongan komunis takhta. Ho Chi Minh memproklamasikan kemerdekaan
(Kung Chang Tang). Maka, perang tidak dapat Indo-Cina pada tanggal 22 Agustus 1945. Republik
dicegah lagi dan meletus tahun 1946. baru itu disebut Republik Vietnam. Presiden Pertama
Setelah seluruh daratan Tiongkok jatuh ke tangan adalah Ho Chi Minh.
Kung Chang Tang, maka pada tanggal 1 Oktober Pasukan sekutu diwakili oleh pasukan Tiongkok
1949 diproklamirkan berdirinya Republik Rakyat menduduki Indo-Cina bagian utara. Indo-Cina bagian
Tiongkok (RRT), dengan ibu kotanya Beijing dan selatan diduduki oleh Inggris. Prancis segera masuk
presidennya Mao Tse Tung. Pemerintahan RRT ke Indo-Cina dengan tujuan mengembalikan sistem
segera diakui oleh Uni Soviet dan negara-negara penjajahannya dan tidak menyetujui pemerintahan
komunis lainnya. Beberapa negara non komunis Ho Chi Minh.
juga mulai megakuinya seperti Myanmar, India, Pada tahun 1946, terjadi perundingan antara Vietnam
Inggris, Prancis dan lain-lain. Sedangkan Amerika dengan Prancis di Fontainebleau (Prancis). Prancis
Serikat tidak mengakuinya, sebaliknya mengakui mengusulkan agar dibentuk 4 negara merdeka yaitu
pemerintahan Chiang Kai Shek di Taiwan. Amerika Vietnam, Laos, Kamboja, dan Chocin Tiongkok.
juga menentang hadirnya Republik Rakyat Tiongkok Keempat negara baru itu akan bergabung dengan
(RRT) di PBB. Uni Prancis. Perundingan itu mengalami kegagalan
2. Republik Rakyat Korea Selatan dan pecah perang antara Vietnam dan Perancis
Pada bulan September 1945, Amerika Serikat sejak tahun 1946 sampai 1954. Pada bulan Maret
mendaratkan pasukannya di Korea Selatan. Sehingga 1949, Prancis mengangkat kembali Raja Bao Dai
di Korea terdapat dua daerah pendudukan yaitu sebagai kepala negara Vietnam dalam lingkungan
Korea Utara yang dikuasai oleh Uni Soviet dan Korea Uni Prancis, tetapi perang tetap berkobar. Pasukan
Selatan yang dikuasai oleh Amerika Serikat. Korea Vietnam melakukan perang gerilya dipimpin oleh
Selatan berbentuk negara Republik Korea dengan Jenderal Nguyen Giap, namun makin lama sifat
ibu kotanya Seoul dan Syngman Rhee sebaagai perang berubah dari perang gerilya menjadi perang
presiden (15 Agustus 1948). Sedangkan Korea Utara frontal. Pada tahun 1954 benteng Prancis di Dien
berbentuk negara Republik Demokrasi Rakyat Korea Phu dikalahkan oleh pasukan Vietnam. Kejadian ini
dengan ibu kotanya Pyongyang dibawah pimpinan menyebabkan diadakannya gencatan senjata dan
Perdana Menteri Kim II Sung (September 1948). disusul dengan Perundingan Jenewa (1954). Hasil
3. Singapura perundingan tersebut sebagai berikut.
Pada tahun 1946, Singapura menjadi Crown Colony a. Pasukan Vietnam ditarik mundur dari Vietnam
dari kerajaan Inggris. Kedudukannya sama dengan Selatan, Laos dan Kamboja.
negara-negara di Malaka. Kemudian pada tahun b. Vietnam dibagi menjadi dua yaitu Vietnam
1959, mendapat pemerintahan sebagai negara Selatan di bawah Raja Bao Dai dengan
merdeka, selanjutnya bulan Sepetember 1963 ibukotanya Saigon dan Vietnam Utara di bawah
Sabah dan Serawak, Singapura bergabung dengan Ho Chi Minh dengan ibukotanya Hanoi.

RINGKASAN MATERI 205


c. Pada tahun 1956, diadakan pemilihan umum Pada akhir tahun 1941, Muangthai diduduki
untuk menentukan kehendak rakyat tentang Jepang. Kemudian, negara ini di dalam Perang
status Vietnam Utara, Vietnam Selatan, Dunia II dipimpin oleh Luang Phibun Songram. Atas
Kamboja dan Laos. desakan Jepang, Muangthai menyatakan perang
d. Pasukan Prancis akan ditarik mundur dari melawan sekutu. Selama itu beberapa wilayah
seluruh Vietnam. Vietnam dan Semenanjung Malaya berhasil direbut.
Setelah Perang Dunia II, Laos menjadi monarki Namun tidak semua rakyat mendukung politik
konstitusional di bawah pimpinan raja-raja dari Phibun Songram. Rakyat di bawah pimpinan Pridi
Dinasti Luang Prabang. Sejak tahun 1949, Laos Bhanomyong mengadakan perjuangan di bawah
menjadi negara merdeka dalam lingkungan Uni tanah melawan Jepang. Ketika perang berakhir
Prancis. Dalam perundingan Jenewa (1954), Muangthai mengalami nasib buruk tetapi Pridi
kemerdekaan Laos diakui dengan Raja Somdet Bhanomyong segera merebut kekuasaan dan
Prachao Sisavang Vong sebagai pemegang tampuk berhasil menyelamatkan negaranya dari tekanan
pemerintahannya. dan hukuman negara-negara Sekutu.
Sesudah Perang Dunia II, Kamboja menjadi negara Dengan tertembaknya Raja Ananda Mahidol (1946)
merdeka di bawah pimpinan Pangeran Norodom menyebabkan Jenderal Luang Phibun Songram
Sihanouk. Pada tahun 1947, Kamboja maju selangkah (Pibul Songgram) memimpin negaranya. Songgram
menjadi negara monarki yang berundang-undang menunjukan sikap anti terhadap komunis. Oleh
dasar. Sementara itu, rasa tidak puas terhadap karena itulah, Amerika Serikat mengakuinya. Sebagai
Prancis timbul juga di Kamboja sehingga Pangeran pengganti Raja Ananda Mahidol (yang tertembak
Norodom Sihanouk pernah meninggalkan negaranya. mati tahun 1946) diangkat adiknya yang bernama
Ia mengungsi ke Muangthai sambil mengancam Raja Phumiphon Aduldet yang baru berusia 19 tahun
akan membawa persoalan Kamboja ke Forum PBB. dan sedang belajar di Swiss. Dalam melaksanakan
Keadaan dapat diatasi, maka Pangeran Norodom pemerintahannya, Phumiphon Aduldet dibantu
Sihanouk pulang ke negaranya. Pada tahun 1949, oleh Dewan Kerajaan hingga tahun 1950.
Kamboja diakui sebagai negara merdeka dalam
lingkungan Uni Prancis. Pada tahun 1953, Kamboja
keluar dari lingkungan Uni Perancis dan menjadi
negara merdeka yang berdiri sendiri.

Kemerdekaan Indonesia
8
A. Proklamasi Kemerdekaan Indonesia e. Hatta dan Ahmad Subardjo berpendapat
soal kemerdekaan Indonesia datangnya dari
1. Peristiwa Rengasdengklok
pemerintah Jepang atau dari hasil perjuangan
Proklamasi kemerdekaan RI diawali oleh peristiwa
rakyat Indonesia sendiri, tidak perlu dipersoalkan,
Rengasdengklok.
karena Jepang sudah
a. Tanggal 14 agustus 1945 Jepang menyerah kalah dan yang perlu dihadapi adalah sekutu
kepada sekutu tanpa syarat. yang berusaha mengembalikan kekuatan
b. Pemuda mengadakan pertemuan dibawah Belanda di Indonesia.
pimpinan Chairul Saleh tanggal 15 Agustus. f. Pendapat tersebut tidak ditanggapi oleh
c. Keputusan bahwa kemerdekaan Indonesia pemuda, mereka tetap pada pendapatnya
adalah hak dan masalah rakyat Indonesia sendiri, sehingga terjadi perbedaan paham
sendiri dan tidak bergantung pada bangsa lain antara golongan muda dan golongan tua.
atau negara lain. g. Para pemuda membawa Soekarno Hatta ke
d. Bung Karno menolak pandangan pemuda Rengasdengklok untuk menjauhkan mereka
dan menyatakan bahwa Proklamasi harus dari pengaruh Jepang.
diselenggarakan secara revolusi teroganisir
tanggal 18 Agustus seperti yang disepakati
dalam rapat PPKI.

206 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


h. Usaha para pemuda untuk menekan Soekarno b. Tanggal 19 Agustus 1945, PPKI melanjutkan
Hatta untuk segera memproklamirkan sidangnya, Soekarno menunjuk Mr. Ahmad
kemerdekaan RI tanpa campur tangan Jepang Subardjo, Sutarjo Kartohadikusumo, dan Mr.
tidak terlaksana di Rengasdengklok. Kasman untuk membentuk panitia kecil yang
i. Dicapai kesepakatan untuk memproklamirkan akan membicarakan bentuk Departemen, bukan
kemerdekaan RI di Jakarta tanggal 17 agustus personalianya. Rapat Panitia Kecil dipimpin
1945. oleh Otto Iskandardinata.
2. Perumusan Teks Proklamasi c. Hasil kerja panitia kecil dibahas dan menghasilkan
a. Perumusan teks Proklamasi dilaksanakan di keputusan sebagai berikut.
Rumah Laksamana Tadashi Maeda di Jl. Imam 1) Republik Indonesia dibagi menjadi 8
Bonjol (sekarang Perpusatakaan Nasional) Provinsi yang masing-masing dipimpin
tanggal 17 Agustus dini hari. oleh gubernur.
2) Tanggal 19 Agustus Soekarno, Hatta,
b. Tokoh yang hadir dari golongan tua adalah:
Sartono, Suwirjo, Otto Iskandardinata,
Soekarno, Hatta, dan Ahmad Subardjo.
Sukarjo Wirjopranoto, dr Buntara, Mr. A.G
c. Golongan Pemuda Sukarni, Sudiro dan Bm. Pringgodigdo, Sutarjo Kartohadikusumo
Diah. dan dr. Tajuddin berkumpul di Gambir Selatan
d. Bung Hatta dan Ahmad Subardjo menyumbangkan untuk membahas orang yang akan dipilih di
pikiran secara lisan dan Bung Karno menulis Komite Nasional Indonesia Pusat (KNI).
konsep Proklamasi secara secarik kertas. 3) Komite ini bertugas membantu presiden
e. Sebagai hasil pembicaraan mereka bertiga sebelum MPR dan DPR terbentuk.
diperoleh rumusan teks Proklamasi tulisan 4) Pertemuan ini menyepakati keanggotan
tangan Ir. Soekarno. KNIP berjumlah 60 orang.
f. Ir Soekarno menyarankan agar naskah proklamsai 5) Dalam sidang tanggal 19 Agustus 1945
ditandatangai bersama-sama seperti naskah Panitia kecil mengusulkan pembentukan
Declaration of Independent Amerika Serikat, 13 Kementerian yang dibacakan oleh
namun ditentang oleh golongan muda. Ahmad Subardjo.
g. Sukarni yang mewakili golongan muda 6) Pembahasan mengenai Pertahanan
menyarankan agar ditandatangani oleh Soekarno– Negara dipimpin oleh Otto Iskandardinata
Hatta atas nama bangsa Indonesia. mengusulkan:
h. Usul Sukarni disetujui oleh hadirin dan Sayuti a) rencana pembelaan Negara dari
Melik mengetik naskah tersebut dengan BPUPKI yang mengandung unsur
perubahan yang telah disepakati bersama. politik perang tidak dapat diterima,
b) tentara peta di Jawa dan Bali, serta
i. Untuk menyebarluaskan berita Proklamasi oleh
laskar rakyat di Sumatra dibubarkan,
pemuda telah disiapkan lapangan Ikada, namun
karena bentukan Jepang,
Soekarno menganggap Lapangan Ikada adalah
c) sidang mengusulkan kepada presiden
lokasi yang dapat menimbulkan bentrokan
untuk membentuk ketentaraan yang
antara rakyat dengan pihak militer Jepang.
kuat.
j. Disepakati bahwa upacara Proklamasi 7) Sidang menerima, urusan kepolisan
Kemedekaan Indonesia dilaksanakan di diserahkan ke dalam Departemen Dalam
depan kediaman Ir. Soekarno di Jl. Pegangsaan Negeri.
Timur 56 Jakarta, pada hari Jumat tanggal 17 8) P re s i d e n m e n u n j u k A b d u l Ka d i r
Agustus 1945 pukul 10.30 di tengah bulan suci (ketua), Kasman Singodimejo, dan Otto
Ramadhan. Iskandardinata menjadi panitia untuk
3. Pengesahan UUD 45 dan Pemilihan Presiden mempersiapkan pembentukan tentara
a. Tanggal 18 Agustus 1945, PPKI mengadakan kebangsaan dan kepolisian.
sidang untuk pertama kalinya dengan
keputusan:
1) mengesahkan dan menetapkan UUD
45,
2) memilih presiden dan wakil presiden.

RINGKASAN MATERI 207


B. Upaya Mengisi Kemerdekaan operasi dikembangkan ke pusat pemberontak.
Akhirnya pada tanggal 4 Mei 1958, Bukittinggi
1. Penanggulangan Gangguan Keamanan Dalam dapat direbut kembali.
Negeri h. Proklamasi PRRI yang diumumkan pada
Gerakan Pemerintah Revolusioner Republik tanggal 15 Februari 1958 di Padang mendapat
Indonesia/ Perjuangan Rakyat Semesta (Prri/ sambutan dari Indonesia Timur. Dalam rapat
Permesta). raksasa yang diselenggarakan di beberapa
a. Gerakan PRRI/Permesta muncul di tengah- tempat di daerah-daerah Komando Daerah
tengah keadaan politik yang sedang bergolak, Militer Sulawesi Utara dan Tengah (KDMSUT),
yaitu kondisi yang tidak stabil dalam Kolonel D.J. Somba mengeluarkan pernyataan
pemerintahan, masalah korupsi, perdebatan- bahwa sejak tanggal 17 Februari 1958 daerah
perdebatan dalam Konstituante, serta Sulawesi Utara dan Tengah memutuskan
pertentangan dalam masyarakat mengenai hubungan dengan pemerintah pusat serta
konsepsi presiden. mendukung Pemerintah Revolusioner Republik
b. Beberapa panglima militer membentuk Indonesia (PRRI). Pernyataan yang dikeluarkan
dewan-dewan daerah, yaitu Dewan Banteng oleh D.J. Somba ialah pernyataan Piagam
di Sumatra Barat yang dibentuk oleh Letkol Perjuangan Rakyat Semesta (Permesta).
Achmad Husein pada tanggal 20 Desember i. Untuk menghadapi Permesta pemerintah
1956, Dewan Gajah yang dibentuk oleh Kolonel mengadakan Operasi Sapta Marga pada bulan
Maludin Simbolon di Medan pada tanggal 22 April 1958. Ternyata Permesta mendapat
Desember 1956, dan Dewan Garuda di Sumatra bantuan dari pihak asing, terbukti dengan
Selatan serta Dewan Manguni di Manado tertembak jatuhnya pesawat asing yang
yang dibentuk oleh Letkol Ventje Sumual pada dikemudikan oleh A.L. Pope (warga negara
tanggal 18 Februari 1957. Amerika Serikat), pada tanggal 18 Mei 1958
c. Pada tanggal 10 Februari 1958, Ketua Dewan di atas Kota Ambon. Gerakan Permesta baru
Banteng, Achmad Husein, mengeluarkan dapat dilumpuhkan sekitar bulan Agustus 1958,
ultimatum kepada pemerintah pusat yang namun sisa-sisanya baru dapat ditumpas tahun
menyatakan bahwa Kabinet Djuanda harus 1961.
mengundurkan diri dalam waktu 5 x 24 jam. 2. Kerja Sama Internasional dan Solidaritas Antar-
d. Menerima pernyataan ultimatum itu, pemerintah Bangsa
bertindak tegas dan memberhentikan secara a. Konferensi Asia Afrika di Bandung Tahun 1955
tidak hormat Achmad Husein, Maludin 1) Penyelenggaraan Konferensi Asia Afrika
Simbolon, Zulkifli Lubis, dan Dahlan Djambak dilatari oleh suasana makin meningkatnya
dari kedudukannya sebagai perwira-perwira perjuangan bangsa-bangsa terjajah
TNI. untuk memperoleh kemerdekaannya
e. Pada tanggal 12 Februari 1958, KSAD A.H. pada masa pasca-Perang Dunia II. Pada
Nasution mengeluarkan perintah untuk masa pasca Perang Dunia II, konfigurasi
membekukan Komando Daerah Militer Sumatra politik dunia ditandai oleh munculnya
Tengah dan selanjutnya menempatkannya bipolarisasi kekuatan antara dua kekuatan
langsung di bawah komando KSAD. Pada dunia yang saling berebut pengaruh,
tanggal 15 Februari 1958, Achmad Husein yaitu Blok Barat dan Blok Timur. Blok
memproklamasikan berdirinya Pemerintah Barat dipimpin oleh Amerika Serikat,
Revolusioner Republik Indonesia (PRRI) di sedangkan Blok Timur dipimpin oleh Uni
Padang dengan Syafruddin Prawiranegara Soviet. Kedua kekuatan tersebut saling
sebagai perdana menterinya. berlomba membuat persenjataan modern.
f. Untuk memulihkan kembali keadaan negara, Perlombaan pembuatan senjata itu telah
pemerintah dan KSAD memutuskan untuk menimbulkan ketegangan dan kecemasan
melancarkan operasi militer yang merupakan dunia. Masyarakat dunia mencemaskan
gabungan dari Angkatan Darat, Angkatan Laut, akan terjadinya perang dahsyat di antara
dan Angkatan Udara. Operasi ini diberi nama dua kekuatan itu.
Operasi 17 Agustus. 2) Negara-negara berkembang yang melihat
g. Pekanbaru berhasil diduduki oleh Pasukan situasi dunia tersebut terdorong untuk
APRI sejak tanggal 14 Maret 1958 dan dari sini

208 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


mencari jalan keluar membantu meredakan 4) Tidak melakukan intervensi atau campur
ketegangan dan menciptakan perdamaian tangan soal-soal dalam negeri negara
dunia. Sebagai negara berkembang, lain.
Indonesia berinisiatif mengadakan 5) Menghormati hak tiap bangsa untuk
konferensi perdamaian yang dikenal mempertahankan diri, baik secara
dengan Konferensi Asia Afrika. sendirian maupun secara kolektif, sesuai
3) Gagasan untuk menyelenggarakan dengan Piagam PBB.
Konferensi Asia Afrika, muncul dalam 6) Tidak melakukan tekanan-tekanan
Konferensi Kolombo yang diselenggarakan terhadap negara-negara lain.
dari tanggal 28 April– 2 Mei 1954 di 7) Tidak melakukan tindakan-tindakan
Kolombo, Sri Lanka. Konferensi Kolombo atau ancaman-ancaman agresi terhadap
dihadiri oleh 5 perdana menteri, yaitu keutuhan wilayah dan kemerdekaan
Perdana Menteri Ali Sastroamidjojo negara lain.
(Indonesia), Perdana Menteri Shri Pandit 8) Menyelesaikan perselisihan internasional
Jawaharlal Nehru (India), Perdana Menteri dengan jalan damai sesuai dengan Piagam
Mohammad Ali Jinnah (Pakistan), Perdana PBB.
Menteri Sir John Kotelawala (Sri Lanka), 9) Memajukan kerja sama untuk kepentingan
dan Perdana Menteri U Nu (Burma). bersama.
4) K e l i m a P e r d a n a M e n t e r i i t u 10) Menghormati hukum dan kewajiban-
menyelenggarakan pertemuan persiapan kewajiban internasional.
sebagai langkah awal dari Konferensi b. Konferensi London tentang Terusan Suez
Asia Afrika. Pertemuan dilaksanakan di 1) Terusan Suez digali oleh Ferdinand de
Bogor, dan pertemuan ini lebih dikenal Lesseps, seorang diplomat Prancis, pada
dengan Konferensi Bogor atau Konferensi tahun 1859–1869.
Pancanegara (28–29 Desember 1954). 2) Pada tanggal 26 Juli 1956, Presiden Mesir,
Hasil-hasil Konferensi Asia Afrika dalam hal Gamal Abdul Nasser, mengumumkan
kerja sama ekonomi sebagai berikut. nasionalisasi Terusan Suez.
1) Kerja sama ekonomi atas dasar saling 3) Pada tanggal 16 Agustus 1956 dilangsungkan
menguntungkan dan saling pengertian Konferensi London yang pada intinya
serta menghormati kedaulatan nasional bertujuan untuk tetap mempertahankan
masing-masing. internasionalisasi Terusan Suez.
2) Saling memberikan bantuan teknik berupa 4) Pada tanggal 12 September 1956 Dulles
tenaga ahli, fasilitas latihan, proyek-proyek mendapat persetujuan Inggris–Perancis
percontohan dan pendirian lembaga riset untuk menciptakan Asosiasi Pemakai
serta latihan. Terusan.
3) Segera dibentuk badan khusus PBB untuk c. Deklarasi Djuanda
pembangunan ekonomi dan pengalokasian 1) Dalam Pasal 1 Ayat 1 Undang-Undang
dana yang lebih besar dari Bank Internasional Dasar 1945 dinyatakan dengan jelas bahwa
untuk pembangunan negara-negara Asia Indonesia adalah negara kesatuan yang
Afrika. berbentuk republik. Berdasarkan isi dari
4) Perlunya pemantapan perdagangan Pasal 1 Ayat 1 UUD 1945 dinyatakan bahwa
komoditas di kawasan Asia Afrika. seluruh wilayah Indonesia, baik daratan
Dasa Sila Bandung (sepuluh pokok keputusan) maupun lautan harus merupakan satu
hasil Konferensi Asia Afrika sebagai berikut. kesatuan yang tidak terpisah-pisahkan.
1) Menghormati hak dasar manusia 2) Melalui berbagai macam perjuangan
sebagaimana tercantum dalam Piagam yang dilakukan oleh Kabinet Djuanda,
PBB. akhirnya pada tanggal 13 Desember 1957,
2) Menghormati kedaulatan dan integritas pemerintah Indonesia mengumumkan
teritorial semua bangsa. suatu pernyataan tentang wilayah
3) Mengakui persamaan semua bangsa, baik perairan Negara Republik Indonesia.
besar maupun kecil. Dalam pengumuman pemerintah tersebut
dinyatakan sebagai berikut.

RINGKASAN MATERI 209


“Segala perairan di sekitar, di antara, dan 4. Pelaksanaan Sistem Demokrasi Terpimpin
yang menghubungkan pulau-pulau yang Tindakan yang diambil oleh Presiden Soekarno
termasuk negara Indonesia dengan tidak dengan mengeluarkan Dekrit Presiden tanggal
memandang luas atau lebarnya adalah 5 Juli 1959 memenuhi harapan rakyat. Namun,
bagian yang wajar dari wilayah daratan harapan itu akhirnya hilang karena UUD 1945 tidak
negara Indonesia dan dengan demikian dilaksanakan secara murni dan konsekuen.
bagian dari perairan pedalaman atau Berdasarkan UUD 1945, kedudukan Presiden berada
perairan nasional yang berada di bawah di bawah MPR. Akan tetapi, kenyataan MPRS tunduk
kedaulatan mutlak Negara Republik kepada presiden. Presiden menentukan apa yang
Indonesia”. harus diputuskan oleh MPRS. Hal ini terlihat jelas
3) Pengumuman pemerintah ini selanjutnya dari tindakan presiden dalam pengangkatan ketua
d i ke n a l d e n ga n n a m a D e k l a ra s i MPRS yang dirangkap oleh wakil Perdana Menteri
Djuanda. III dan pengangkatan wakil-wakil Ketua MPRS yang
3. Dekrit Presiden 5 Juli 1959 dipilih dari pimpinan partai-partai besar (PNI, NU,
Badan Konstituante yang dibentuk melalui Pemilihan dan PKI) serta wakil ABRI yang masing-masing diberi
Umum 1955, dipersiapkan untuk merumuskan UUD kedudukan sebagai menteri yang tidak memimpin
yang baru sebagai pengganti UUDS 1950. Pada departemen.
tanggal 20 November 1956, Dewan Konstituante Pembentukan MPRS dilakukan oleh Presiden Soekarno
memulai sidangnya dengan pidato pembukaan dari berdasarkan penetapan Presiden No. 2 Tahun 1959.
Presiden Soekarno. Tindakan yang dilakukan oleh Presiden Soekarno itu
Sejak akhir tahun 1956 keadaan, kondisi dan bertentangan dengan UUD 1945, karena dalam UUD
situasi politik Indonesia makin memburuk dan 1945 telah ditetapkan bahwa pengangkatan anggota
kacau. Keadaan makin memburuk karena daerah- MPR sebagai lembaga tertinggi negara harus melalui
daerah makin memperlihatkan gejolak dan gejala pemilihan umum sehingga partai-partai yang terpilih
separatisme, seperti pembentukan Dewan Banteng, oleh rakyatlah yang memiliki anggota-anggotanya
Dewan Gajah, Dewan Garuda, Dewan Manguni, yang duduk di MPR.
dan Dewan Lambung Mangkurat. Daerah-daerah Bentuk pelaksanaan lainnya dalam rangka sistem
tersebut tidak lagi mengakui pemerintahan pusat demokrasi terpimpin adalah pidato Presiden 17
dan bahkan mereka membentuk pemerintahan Agustus 1959 yang berjudul “Penemuan Kembali
sendiri, seperti pemerintahan Revolusioner Republik Revolusi Kita”. Pidato itu lebih dikenal dengan
Indonesia (PRRI) atau Perjuangan Rakyat Semesta manifesto politik Republik Indonesia, yang kemudian
(Permesta). ditetapkan sebagai GBHN atas usulan DPA yang
Konsepsi presiden menginginkan terbentuknya bersidang pada tanggal 23–25 September 1959.
“kabinet kaki empat” (yang terdiri atas empat partai Inti Manipol adalah USDEK (Undang-Undang Dasar
terbesar PNI, Masyumi, NU dan PKI) dan Dewan 1945, sosialisme Indonesia, demokrasi terpimpin,
Nasional, yang terdiri atas golongan fungsional dan ekonomi terpimpin dan kepribadian Indonesia).
berfungsi sebagai penasihat pemerintah. Ketua Anggota DPR hasil Pemilu I yang mencoba untuk
dewan dijabat presiden sendiri. melaksanakan fungsinya dengan menolak RAPBN
Pada tanggal 22 April 1959, di depan sidang yang diajukan oleh Presiden Soekarno dibubarkan,
konstituante, Presiden Soekarno menganjurkan dan diganti dengan DPR-GR (Dewan Perwakiran
untuk kembali kepada UUD 1945 sebagai UUD Rakyat Gotong Royong). Keanggotaan dalam DPR-
Negara Republik Indonesia. GR diduduki oleh beberapa partai besar, seperti
Pemberlakuan kembali UUD 1945 merupakan PNI, NU, dan PKI. Ketiga partai ini dianggap telah
langkah terbaik untuk mewujudkan persatuan dan mewakili seluruh golongan seperti golongan
kesatuan nasional. Oleh karena itu, pada tanggal 5 nasionalis, agama dan komunis yang sesuai dengan
Juli 1959, Presiden Soekarno mengeluarkan Dekrit konsep Nasakom.
yang berisi sebagai berikut. Dalam pidato Presiden Soekarno pada upacara
a. Pembubaran Konstituante. pelantikan DPR-GR pada tanggal 25 Juni 1960
b. Belakunya kembali UUD 1945. disebutkan tugas-tugas DPR-GR sebagai berikut.
c. Tidak berlakunya UUDS 1950. a. Melaksanakan manipol.
d. Pembentukan MPRS dan DPAS. b. Merealisasikan amanat penderitaan rakyat.
c. Melaksanakan demokrasi terpimpin.

210 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Konsep Nasakom memberi peluang yang besar imperialis dan anti kolonialis. Adapun, Oldefo
kepada PKI untuk memperluas dan mengembangkan (Old Established) merupakan kekuatan lama yang
pengaruhnya. Dalam perkembangan selanjutnya, telah mapan, yakni negara-negara kapitalis dan
PKI memengaruhi sistem demokrasi terpimpin dan neokolonialis dan imperialis (nekolim).
terlihat dengan jelas bahwa konsep terpimpin dari Pemerintah Orde Lama di bawah pimpinan Presiden
presiden yang berporos nasionalis, agama, dan komunis Soekarno juga menjalankan politik konfrontasi
(Nasakom) mendapat dukungan sepenuhnya dari dengan Malaysia. Hal ini disebabkan pemerintah
pimpinan PKI, DN Aidit. Bahkan, melalui Nasakom PKI tidak setuju dengan pembentukan Negara Federasi
berhasil meyakinkan Presiden Soekarno, bahwa tanpa Malaysia yang dianggap proyek neokolonialis Inggris
PKI, Presiden akan menjadi lemah terhadap TNI. PKI yang membahayakan Indonesia dan negara-negara
yang pada akhir tahun 1963 melancarkan kampanye Blok Nefo.
“aksi sepihak” guna memberlakukan undang-undang Dalam rangka konfrontasi itu, Presiden Soekarno
land reform dari tahun 1959–1960. mengucapkan Dwi Komando Rakyat (Dwikora) pada
Para pendukung Pancasila berupaya untuk menarik tanggal 3 Mei 1964 yang isinya sebagai berikut.
perhatian Presiden Soekarno agar berpaling dari a. Perhebat ketahanan revolusi Indonesia.
PKI. Mereka berdiri membela Pancasila dengan b. Bantu perjuangan rakyat Malaysia untuk
membentuk Barisan Pendukung Soekarno (BPS). membebaskan diri dari Nekolim Malaysia.
Akan tetapi, pembentukan itu dilarang oleh presiden. 5. Keanggotaan Indonesia di PBB
Bahkan, Partai Murba juga dibubarkan karena Indonesia keluar dari keanggotaan di PBB pada
dianggap menghalangi gerak dan langkah PKI. tanggal 7 Januari 1965 atas perintah Presiden Ir.
Usaha PKI untuk merobohkan Republik Indonesia Soekarno. Indonesia kembali masuk menjadi anggota
berdasarkan Pancasila dihalangi TNI. Untuk PBB tanggal 28 September 1966. Bersamaan dengan
mengimbangi TNI, PKI menyarankan presiden agar masuknya kembali Indonesia menjadi anggota PBB,
membentuk angkatan kelima yang terdiri dari buruh Dr. Ruslan Abdul Gani ditunjuk sebagai wakil tetap
dan tani. PKI juga menuntut agar dibentuk Kabinet Indonesia di PBB.
Nasakom, karena anggota PKI hanya sedikit yang Keluarnya Indonesia dari keanggotaan di PBB
duduk dalam kabinet dengan menteri-menteri PKI tanggal 7 Januari 1965 merupakan reaksi Presiden
(DN Aidit, NH Lukman, Nyoto) yang tidak memegang Soekarno yang tidak puas atas terpilihnya Malaysia
departemen. menjadi anggota tidak tetap di PBB.
Dalam bidang ekonomi dipraktikan sistem ekonomi 6. Pembebasan Irian Barat
terpimpin. Presiden secara langsung terjun dan a. Usaha membebaskan Irian Barat melalui jalan
mengatur pereknomian. Kegiatan perekonomian diplomasi telah dimulai sejak kabinet pertama
terpusat pada pemerintah pusat. Pada akhir tahun dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia
1965, inflasi merajalela dan akhir tahun 1965, inflasi (1950).
telah mencapai 650 persen. b. Pada hari ulang tahun kemerdekaan Republik
Secara khusus sebab-sebab pokok kegagalan Indonesia yang ke-11 (17 Agustus 1956)
ekonomi terpimpin sebagai berikut. diresmikan pembentukan Provinsi Irian Barat
a. Penanganan/penyelesaian masalah ekonomi dengan ibu kotanya Soa Siu di Tidore.
yang tidak rasional, lebih bersifat politis, dan c. Ketegangan-ketegangan yang terjadi antara
tanpa kendali. hubungan Indonesia–Belanda mencapai
b. Tidak ada ukuran yang objektif dalam menilai puncaknya pada tanggal 17 Agustus 1960 ketika
suatu usaha atau hasil orang lain. pemerintah Republik Indonesia dengan tegas
Dalam politik luar negeri, terjadi penyimpangan menyatakan pemutusan hubungan diplomatik
terhadap politik bebas dan aktif. Pada masa ini, dengan Kerajaan Belanda.
diberlakukan politik konfrontasi yang terarah pada d. Belanda membentuk Dewan Papua pada
negara-negar kapitalis, seperti negara-negara Eropa bulan April 1961 yang akan menyelenggarakan
Barat dan Amerika Serikat. Politik konfrontasi “penentuan nasib sendiri” bagi rakyat Irian
dilandasi oleh pandangan tentang Nefo dan Jaya. Tanpa menanti persetujuan PBB, Belanda
Oldefo. Nefo (New Emerging Forces) merupakan mendirikan Negara “Boneka” Papua.
kekuatan baru yang sedang muncul, yakni negara- 7. Konfrontasi Ekonomi
negara progresif revousioner (termasuk Indonesia Pada tanggal 18 November 1957, diadakan rapat
dan negara-negara komunis umumnya) yang anti umum di Jakarta. Rapat umum itu kemudian

RINGKASAN MATERI 211


dilanjutkan dengan aksi mogok para buruh yang akan melakukan kudeta terhadap Presiden
bekerja pada perusahaan-perusahaan Belanda. Soekarno pada saat memperingati hari ulang
Aksi mogok tersebut dilakukan pada tanggal 2 tahun ABRI tanggal 5 Oktober 1965.
Desember 1957. c. Pada waktu meletusnya Gerakan 30 September,
8. Tri Komando Rakyat (Trikora) di antara daerah-daerah di seluruh Indonesia
Pada tanggal 19 Desember 1961 Presiden Soekarno yang paling gawat adalah Jakarta dan Jawa
mengeluarkan suatu perintah dalam rangka Tengah. Berdirinya Dewan Revolusi di
perjuangan pembebasan Irian Barat. Perintah itu Yogyakarta diumumkan melalui RRI pada
kemudian terkenal dengan sebutan Tri Komando tanggal 1 Oktober 1965.
Rakyat (Trikora), yang isinya sebagai berikut. d. Pada tanggal 2 Oktober 1965, pasukan Resimen
a. Gagalkan pembentukan Negara Papua bikinan Para Komando Angkatan Darat (RPKAD) yang
Belanda kolonial. dipimpin oleh Sarwo Edhie Wibowo berhasil
b. Kibarkan Sang Merah Putih di Irian Barat Tanah menguasai pemberontakan di Jakarta.
Air Indonesia. 11. Orde Baru
c. B e rs i a p l a h u n t u k m o b i l i s a s i u m u m a. Latar belakang lahirnya Orde Baru
mempertahankan kemerdekaan dan kesatuan Setelah Gerakan 30 September berhasil
tanah air Indonesia. ditumpas, berdasarkan berbagai bukti yang
9. Penentuan Pendapat Rakyat (Pepera) berhasil dikumpulkan, di belakang gerakan
Pada awal tahun 1969, pemerintah Indonesia mulai 30 September dituding berdiri PKI sebagai
menyelenggarakan Penentuan Pendapat Rakyat dalangnya. Hal ini menimbulkan kemarahan
(Pepera) di Irian Barat. Pepera dilakukan melalui rakyat. Bentrokan fisik antara masyarakat yang
tiga tahap, sebagai berikut. setia dengan Pancasila dan UUD 1945 dan
a. Tahap pertama dimulai pada tanggal 24 Maret massa PKI terjadi di Jakarta dan di berbagai
1969. Pada tahap ini dilakukan konsultasi daerah di seluruh Indonesia.
dengan Dewan Kabupaten di Jayapura mengenai Sementara itu, untuk mengisi kekosongan
tata cara penyelenggaraan Pepera. pimpinan Angkatan Darat pada tanggal 14
b. Tahap kedua diadakan pemilihan Dewan Oktober 1965 Panglima Kostrad/Pangkopkamtib
Musyawarah Pepera yang berakhir pada bulan Mayjen Soeharto diangkat sebagai Menteri/
Juni 1969. Panglima Angkatan Darat. Bersamaan dengan
c. Tahap ketiga dilaksanakan Pepera dari itu diadakan tindakan-tindakan pembersihan
Kabupaten Merauke, dan berakhir pada tanggal terhadap unsur-unsur PKI dan ormasnya.
4 Agustus 1969 di Jayapura. Masyarakat luas yang terdiri dari berbagai
10. Gerakan 30 S PKI dan Penumpasannya partai politik, organisasi massa, perorangan,
Pada saat usia Republik Indonesia masih muda, PKI pemuda, mahasiswa, pelajar, kaum wanita
pernah mencoba untuk merebut kekuasaan dari secara serentak membentuk satu kesatuan
pemerintah Republik Indonesia yang sah, yaitu aksi dalam bentuk Front Pancasila untuk
tahun 1948. Gerakan PKI itu dikenal dengan nama menghancurkan pendukung G 30 S/PKI dan
Pemberontakan PKI Madiun. meminta penyelesaian politis terhadap mereka
a. Pemberontakan PKI Madiun berhasil ditumpas yang terlibat dalam G 30 S/PKI. Kesatuan
berkat kerja sama ABRI dan rakyat yang setia aksi yang muncul saat itu antara lain adalah
pada Pancasila dan Proklamasi Kemerdekaan KAMI (Kesatuan Aksi Mahasiswa Indonesia),
17 Agustus 1945. Setelah itu, PKI bergerak di KAPI (Kesatuan Aksi Pelajar Indonesia), KAPPI
bawah tanah. Kemudian, PKI muncul kembali (Kesatuan Aksi Pemuda Pelajar Indonesia), KASI
pada tahun 1950 dalam kehidupan politik di (Kesatuan Aksi Sarjana Indonesia), dan lain-lain.
Indonesia dan ikut serta dalam Pemilihan Kesatuan-kesatuan aksi yang tergabung dalam
Umum I tahun 1955. Front Pancasila kemudian terkenal dengan
b. Semenjak D.N. Aidit terpilih menjadi Ketua PKI sebutan Angkatan 66.
tahun 1951, tampaknya PKI hendak berkuasa Sementara itu, keadaan perekonomian makin
melalui parlemen dan bertindak dengan jalan bertambah buruk. Barang-barang untuk
kekerasan. Setelah merasa cukup kuat, PKI keperluan sehari-hari makin susah untuk didapat
menyebarkan fitnah bahwa pimpinan Angkatan dan harganya pun makin tinggi sehingga inflasi
Darat (AD) membentuk Dewan Jenderal yang tidak dapat dielakan lagi. Untuk mengatasi hal

212 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


ini, pemerintah mengambil suatu keputusan tidak menentu dan sulit terkendali, sehingga
pemotongan nilai mata uang rupiah (sanering) dimulai sejarah orde baru.Dimulai dengan
dari Rp 1.000,- menjadi Rp 1,-. Akan tetapi, memenuhi TRITURA.
kenyataannya, harga bukan makin menurun 1) Tuntutan Pembubaran PKI tidak hanya
melainkan tetap tinggi. dari segi yuridis formal saja tetapi hingga
Para pemuda, mahasiswa, dan pelajar yang melarang penyebaran paham, falsafah,
tergabung dalam Front Pancasila mengadakan mentalitas, cara dan metoda politik PKI
demonstrasi di jalan-jalan raya. Pada tanggal beserta ormas-ormasnya yang tidak sesuai
8 Januari 1966, mereka menuju ke gedung dengan pancasila dan UUD 45.
Sekretariat Negara dengan mengajukan 2) Jawaban dan tuntutan ini
pernyataan bahwa kebijakan ekonomi 3) Orde Baru merupakan tatanan seluruh
pemerintah tidak dapat dibenarkan. kehidupan rakyat, bangsa, dan negara yang
Pada tanggal 12 Januari 1966 berbagai kesatuan diletakan pada kemurnian pelaksanaan
aksi yang tergabung dalam Front Pancasila Pancasila dan UUD 1945, atau koreksi
berkumpul di halaman Gedung DPR-GR untuk terhadap penyelewengan di masa lampau
mengajukan Tri Tuntutan Rakyat atau Tri dan menyusun kembali kekuatan bangsa
Tuntutan Nurani Rakyat (Tritura) yang isinya untuk menumbuhkan stabilitas nasional
sebagai berikut. guna mempercepat proses pembangunan
1) Pembubaran PKI dengan organisasi bangsa.
massanya. c. Pembangunan nasional
2) Pembersihan Kabinet Dwikora dari unsur- Pembangunan nasional dilakukan untuk
unsur PKI. melasanakan tugas mewujudkan tujuan nasional
3) Penurunan harga-harga barang. yang termaktub dalam Pembukaan UUD 1945,
Pada tanggal 15 Januari 1966, diadakan yaitu melindungi segenap bangsa dan seluruh
sidang paripurna Kabinet Dwikora di Istana tumpah Indonesia, meningkatkan kesejahteraan
Bogor. Dalam sidang itu, hadir pula para wakil umum, mencerdaskan kehidupan bangsa,
mahasiswa. Presiden Soekarno menuduh aksi- serta ikut melaksanakan ketertiban dunia yang
aksi mahasiswa didalangi oleh CIA (Central berdasarkan kemerdekaan perdamaian abadi,
Intelligence Agency) Amerika Serikat. dan keadilan sosial.
Pada tanggal 21 Februari 1966, Presiden Pertentangan sara antara lain:
Soekarno mengumumkan perubahan kabinet. 1) konflik antaragama,
Ternyata perubahan itu tidak memuaskan 2) pertentangan antarsuku bangsa,
hati rakyat karena banyak tokoh yang diduga 3) diskriminasi ras,
terlibat dalam Gerakan 30 September/PKI masih 4) pembedaan golongan dalam masyarakat.
bercokol dalam kabinet baru yang terkenal 12. Krisis Politik, Sosial, Ekonomi, dan Reformasi
sebagai Kabinet Seratus Menteri. Pada pertengahan tahun 1997, pasca Pemilu VI
Pada saat pelantikan anggota kabinet tanggal Orde Baru, badai krisis moneter yang cukup hebat
24 Februari 1966, para mahasiswa, pelajar, melanda bangsa Indonesia. Krisis yang bermula
dan pemuda memenuhi jalan-jalan menuju dari kemerosotan nilai tukar rupiah terhadap mata
Istana Merdeka. Aksi itu dihadang oleh Pasukan uang asing secara tajam tidak hanya menyebabkan
Cakrabirawa. Terjadi bentrokan fisik antara penurunan aktivitas ekonomi yang ditandai oleh
Pasukan Cakrabirawa dan para demonstran. melesunya perekonomian, namun juga menyebabkan
Dalam bentrokan fisik itu, seorang mahasiswa kerusakan dalam institusi-istitusi ekonomi penting.
Universitas Indonesia yang bernama Arief Hal ini disusul oleh utang sebagian pengusaha
Rachman Hakim gugur. Gugurnya Arief Rachman yang jatuh tempo pada tahun 1998. Perkiraan
Hakim memberikan semangat juang kepada pertumbuhan ekonomi nol hingga di bawah nol
para demonstran untuk menuntut perubahan persen, laju inflasi di atas dua digit, perubahan status
dan perbaikan taraf hidup bagi sebagian besar swasembada menjadi pengimpor beras, kelangkaan
rakyat Indonesia. sembilan bahan pokok, dan pembengkakan jumlah
b. Masa Orde Baru pengangguran adalah pertanda ekonomi mengalami
Dengan SUPESEMAR (Surat Perintah 11 Maret) kebangkrutan. Badai krisis moneter yang berlarut-
Soeharto mengatasi keadaan yang serba larut memancing kelompok kritis masyarakat.

RINGKASAN MATERI 213


Kelompok kritis melihat bahwa krisis bertumpu Di tengah stabilitas kehidupan bagsa dan negara yang
pada kesalahan urus pemerintahan Orde Baru. mulai goyah, gelombang demonstrasi mahasiswa
Ketidakmampuan rezim Orde Baru dalam mengatasi akhirnya mengakumulasi setelah empat mahasiswa
krisis moneter secara simultan berkembang menjadi Universitas Trisakti (Elang Mulya Lesmana, Heri
krisis ekonomi dan krisis kepercayaan. Hartanto, Hendriawan Lesmana, dan Hafidhin
Masyarakat kampus mulai menyuarakan nuraninya Royan) gugur. Kehidupan bangsa makin kelam
dengan mengadakan diskusi, seminar, maupun dengan adanya kerusuhan pertengahan Mei yang
mimbar bebas di kampus-kampus. Suara-suara bukan hanya sekadar penjarahan dan pembakaran,
mahasiswa yang menunjukan praksis-praksis kolusi, tetapi juga pelecehan terhadap wanita. Hal ini jelas
korupsi, dan nepotisme sebagai akar krisis perlahan- menikam nurani bangsa.
lahan memasuki ruang-ruang kekuasaan. Keberanian Merasa aspirasi menuntut reformasi kurang
ini sesungguhnya dianggap tabu oleh rezim Orde ditanggapi, tanggal 18 Mei mahasiswa mulai
Baru. Konsekuensi keberanian tokoh kritis maupun merangsek ke gedung DPR/MPR. Dua hari berikutnya,
mahasiswa vokal adakalanya berakhir dengan jumlah mahsiswa diperkirakan mencapai lebih dari
pemenjaraan atau tidak diketahui nasibnya. 30 ribu orang. Melihat tuntutan reformasi yang
Tatkala H.M. Soeharto dicalonkan kembali sebagai sedemikian besar, Presiden Soeharto mencoba
Presiden RI untuk ketujuh kalinya, mahasiswa menanggapinya dengan membentuk Komite
makin marah. Mereka membentangkan gelombang Reformasi dan Kabinet Reformasi. Namun, tindakan
demostrasi sebelum, selama, dan setelah digelar ini tidak mendapat respon yang postif. Selain itu,
SU MPR 1998 sampai terpilihnya presiden dan menteri-menteri bidang ekuin pada saat itu tidak
wakil presiden serta pembentukan Kabinet mau lagi membantunya.
Pembangunan VII. Bentrokan antara mahasiswa
dan aparat keamanan terjadi. Kerusuhan merebak
di mana-mana.

Perkembangan Setelah Perang Dunia II


9
A. Perubahan Politik Dunia setelah PD II Amerika Serikat sangat besar dalam memberikan
bantuan kepada negara-negara Eropa Barat untuk
Perkembangan Politik dan Ekonomi Dunia setelah membangun kembali perekonomiannya.
Perang Dunia II dan Perang Dingin Uni Soviet juga turut berperan terhadap kemenangan
1. Kekuatan Negara-Negara Adikuasa pasukan sekutu, yaitu dengan melakukan pembebasan
Perang Dunia II berakhir dengan kemenangan pihak Eropa bagian timur dari tangan Jerman. Uni Soviet
sekutu yang terdiri dari Inggris, Perncis, Uni Soviet, juga mempergunakan kesempatan untuk meluaskan
dan Amerika Serikat. Kemenangan yang diraih pihak pengaruhnya, dengan cara mensponsori terjadinya
sekutu itu tidak terlepas dari peran Amerika Serikat. terjadinya perebutan kekuasaan di berbagai negara
Pasukan sekutu yang mendapat bantuan tentara, Eropa Timur, seperti Bulgaria, Albania, Hongaria,
perlengkapan, dan persenjataan dari Amerika Rumania, Polandia, dan Cekoslowakia sehingga
Serikat menganggap bahwa peran Amerika Serikat negara-negara tersebut masuk ke dalam pengaruh
sangat menentukan dalam kemenangan yang diraih pemerintahan komunis Uni Soviet.
oleh pihak sekutu. Di medan perang Asia-Pasifik, Berakhirnya Perang Dunia II telah mengubah
pemboman terhadap Hiroshima (6 Agustus1945) perkembangan politik dunia. Amerika Serikat
dan Nagasaki (9 Agustus 1945) jelas mempercepat dan Uni Soviet sebagai negara pemenang muncul
menyerahnya Jepang kepada pihak sekutu. menjadi kekuatan raksasa. Dua negara tersebut
Adapun di medan perang Eropa, pasukan Amerika memiliki perbedaan ideologi, yaitu Amerika Serikat
Serikat bersama pasukan Inggris dan Prancis memiliki ideologi liberal-kapitalis, sedangkan Rusia
berhasil mendesak pertahanan Jerman dan Italia berideologi komunis.
serta memaksa kedua negara tersebut menyerah Meluasnya pengaruh Uni Soviet sesudah Perang
kepada pihak sekutu. Pada pasca perang, peranan Dunia II di Eropa Timur sangat mencemaskan

214 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


negara-negara Eropa Barat, terutama Inggris dan dua daerah pendudukan, yaitu Korea Utara oleh
Prancis. Kecemasan ini mebuat negara-negara Uni Soviet dan Korea Selatan berada di bawah
Eropa Barat dan Amerika Serikat mendirikan suatu pengaruh Amerika Serikat dengan garis lintang 38
pakta pertahanan yang dikenal dengan nama NATO derajat sebagai garis pemisah.
(North Atlantic Treaty Organization) atau Organisasi Karena usaha mempersatukan Korea tidak tercapai,
Pertahanan Atlantik Utara. maka Korea Selatan membentuk negara Republik
Untuk mengimbangi kekuatan NATO, pada tahun Korea dengan ibu kotanya Seoul dan Syangman
1955 Uni Soviet mendirikan suatu pakta pertahanan Rhee sebagai presiden (15 Agustus 1948). Di pihak
yang diberi nama Pakta Warsawa. Anggota Pakta lain, Korea Utara mendirikan Republik Demokrasi
Warsawa terdiri dari negara-negara Uni Soviet, Rakyat Korea dengan ibu kota Pyong Yang di bawah
Albania, Bulgaria, Cekoslowakia, Jerman Timur, pimpinan Perdana Menteri Kim II Sung (September
Hongaria, Polandia dan Rumania. 1948).
2. Perang Dingin Pertentangan antara Korea Utara dan Korea Selatan
Perang dingin adalah perang dalam bentuk makin lama makin tajam. Pada tanggal 25 Juni
ketegangan sebagai perwujudan dari konflik-konflik 1950, sekitar 60.000 tentara Korea Utara (dengan
kepentingan, supremasi, perbedaan ideologi dan bantuan tank dan jet tempur) menyerbu Korea
lain-lain antara Blok Barat yang dipimpin oleh Selatan melewati garis Lintang 38 derajat. Pada
Amerika Serikat dan Blok Timur yang dipimpin taggal 30 Juni 1950, tentara Korea Utara menguasai
oleh Uni Soviet. ibu kota Korea Selatan, Seoul.
Pada mulanya, guna mengakhiri Perang Dunia PBB kemudian ikut campur dalam peperangan itu dan
II, Uni Soviet dan Amerika Serikat bersekutu dan menyerukan agar anggota-anggotanya memberikan
menjalin hubungan untuk menghadapi NAZI Jerman bantuan kepada Korea Selatan. Di bawah Komando
di bawah pimpinan Adolf Hitler. Amerika Serikat Jenderal Mac Arthur (Amerika Serikat), pasukan
pernah mengirim bantuan tentara ke Uni Soviet PBB sebagai pasukan gabungan mendarat di Inchon
untuk menggempur pasukan Jerman. dan mengadakan serangan pembalasan. Tentara
Ketegangan paling awal dari persaingan ini, yang Korea Utara berhasil dipukul mundur dan tentara
kemudian dikenal dengan sebutan Cold War (Perang PBB berhasil melintasi garis lintang 38 derajat.
Dingin), dimulai sejak pembagian Jerman menjadi Pasukan PBB berhasil menerobos daerah Korea
dua wilayah, yaitu Jerman Barat dan Jerman Timur. Utara sampai tapal batas Mansuria.
Pembagian dua Negara Jerman pasca-PD II itu Dalam keadaan terdesak, Korea Utara mendapat
berakibat pada pembagian kota Berlin menjadi Berlin bantuan dari RRC yag menerjunkan puluhan ribu
Barat dan Berlin Timur. Berlin Barat dikuasai oleh pasukannya sehingga pasukan PBB mundur kembali
Amerika Serikat, Inggris, dan Prancis, sedangkan ke daerah Korea Selatan sampai batas garis lintang
Berlin Timur dikuasai oleh Uni Soviet. 38 derajat.
Doktrin Truman merupakan model bantuan Perang Korea yang berlangsung demikian hebatnya
ekonomi yang dilancarkan oleh Amerika Serikat selama kurang lebih 3 tahun akhirnya berakhir
untuk membendung pengaruh komunis di negara- pada tanggal 27 Juli 1953 dengan ditandatangani
negara Eropa.bantuan yang diberikan tersebut persetujuan gencatan senjata di Pamunjom.
tidak hanya berupa bantuan keuangan, tetapi juga SEATO (South East Asia Treaty Organization)
bantuan militer dan penasihat militer. Menurut teori beranggotakan Amerika Serikat, Inggris, Prancis,
domino, jika satu negara jatuh, maka berjatuhanlah New Zealand, Australia, Pakistan, Thailand, dan
negara-negara tetangga lainnya sehingga semua Filipina.
negara akan jatuh. Doktri Truman merupakan
langkah awal dari kebijakan AS terhadap ancaman B. Perkembangan Ekonomi Dunia setelah PD II
masuknya pengaruh Uni Soviet.
Perang dingin juga ditandai dengan terjadinya Perang Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya krisis
Korea. Setelah berakhirnya PD II, tentara Uni Soviet ekonomi dunia (malaisse) diuraikan berikut ini.
menyerbu Korea dari Utara dan memusnahkan 1. Over produksi dalam bidang industri dan pertanian
sisa-sisa kekuatan tentara Jepang (12 Agustus yang mengakibatkan merosotnya harga-harga
1945). Sementara itu, pada bulan september 1945 barang dan hasil bumi (pertanian) karena tidak
Amerika Serikat mendaratkan pasukannya di Korea tertampungnya barang oleh daerah pemasaran.
bagian selatan. Dengan demikian, di Korea terdapat 2. Lenyapnya (hilangnya) daerah pemasaran untuk
barang-barang industri dan pertanian.

RINGKASAN MATERI 215


3. Terjadinya kredit macet mengendarai pesawat ruang angkasa Vostok I yang
4. Kemiskinan akibat Perang Dunia II. berhasil mengitari bumi selama 108 menit (1961). Amerika
Setelah Perang Dunia II berakhir, negara-negara Serikat kemudian menyusul dengan astronotnya yang
di dunia mengalami kehancuran yang luar biasa. pertama adalah Alan Bartlett Shepard, Jr (1923–1998)
Kehancuran perekonomian ini melanda negara-negara yang berada di luar angkasa selama 15 menit (1961).
yang menjadi medan peperangan, baik di Eropa maupun Uni Soviet menunjukan lagi kelebihannya dengan
di luar Eropa. meluncurkan Gherman Stepanovich Titov (1935–…) yang
Pada tahun 1943 di Washington (Amerika Serikat) mengitari bumi selama 25 jam dengan pesawat Vostok
dibentuk suatu badan dengan tugas pokoknya untuk II. Disusul oleh Amerika Serikat yang meluncurkan John
memberikan bantuan kepada negara-negara Eropa H. Glenn dengan pesawat Friendship VII yang berhasil
yang pernah diduduki oleh pasukan Jerman. Badan itu mengitari bumi sebanyak tiga kali.
bernama UNRRA (United Nations Relief Rehabilitation
Administration). Tugas badan ini meringankan penderitaan D. Perkembangan Gerakan Non Blok Tatanan
dan memulihkan daya produksi rakyat yang tinggal di Dunia, Utara-Selatan & Globalisasi
daerah-daerah bekas pendudukan Jerman.
Gerakan Non Blok (GNB) merupakan sebuah
Pada tahun 1948 UNRRA dibubarkan karena tugas
organisasi dari negara yang tidak memihak Blok Barat
memberikan bantuan untuk pembangunan kembali Eropa
dan Blok Timur.
telah dilaksanakan oleh ERP (European Reconstruction
Penggagas dari Gerakan Non Blok adalah Presiden
Plan = Rencana Pembangunan Kembali Eropa). ERP ini
Soekarno (Indonesia), Presiden Josef Broz Tito (Yugoslavia),
juga dikenal dengan Marshall Plan.
Presiden Gamal Abdel Nasser (Mesir), Perdana Menteri
Pandit Jawaharlal Nehru (India), dan Perdana Menteri
C. Perang Dingin serta Dampaknya bagi Dunia Kwame Nkrumah (Ghana).
Perang Dingin antara Amerika Serikat dengan Uni Ketegangan-ketegangan akibat perang dingin
Soviet disebabkan oleh beberapa faktor, berikut ini. dapat saja mengancam kemerdekaan nasional maupun
1. Paham demokratis-kapitalis yang dianut oleh keutuhan wilayah negara-negara yang baru merdeka.
Amerika Serikat berbeda bahkan bertentangan Dengan demikian munculnya Gerakan Non Blok berusaha
dengan paham sosialis-komunis Uni Soviet. untuk mencarikan alternatif lain untuk ikut memelihara
2. Amerika Serikat dan Uni Soviet mempunyai perdamaian dan keamanan Internasional. Corak politik
keinginan menjadi penguasa di dunia dengan cara- yang dijalankan oleh anggota-anggota Gerakan Non
cara yang baru. Blok adalah politik bebas aktif.
Perebutan pengaruh antara Amerika Serikat dengan Konferensi tingkat tinggi (KTT) dari lima negara yang
Uni Soviet menyangkut bidang yang sangat luas yaitu dilaksaakan di Beograd tahun 1961 berhasil meletakan
politik, ekonomi, militer, maupun ruang angkasa. prinsip-prinsip dasar dan tujuan pokok Gerakan Non Blok.
Perebutan pengaruh yang paling menyolok antara Para anggota sepakat untuk menghormati, menjunjung
Amerika Serikat dengan Uni Soviet adalah dalam pakta tinggi, dan melaksanakan prinsip-prinsip dasar berikut ini.
pertahanan. Negara-negara Barat membentuk North 1. Mewujudkan perdamaian dunia berdasarkan prinsip-
Atlantic Treaty Organization (NATO) tahun 1949 sebagai prinsip universal tentang kesamaan kedaulatan, hak
suatu organisasi pertahanan. Sementara itu, Uni Soviet dan martabat, antara negara-negara di dunia.
dengan negara-negara Blok Timur membentuk Pakta 2. Kemerdekaan nasional, kedaulatan, integritas
Warsawa (1955) atas dasar “Pact of Mutual Assistance wilayah, persamaan derajat, dan kebebasan tiap
and Unified Command”. negara untuk melaksanakan pembangunan di
Pada mulanya Uni Soviet meluncurkan pesawat bidang sosial, ekonomi dan politik.
Sputnik I tanpa awak kapal (1957), kemudian diikuti 3. Kemerdekaan dan hak untuk menentukan nasib
oleh Sputnik II yang membawa seekor anjing. Amerika sendiri bagi bangsa-bangsa yang masih terjajah
Serikat mengimbangi dengan meluncurkan Explorer I oleh bangsa lain.
(1958), kemudian diikuti Explorer II, Discoverer, dan 4. Menghormati hak asasi manusia dan kemerdekaan
Vanguard. Uni Soviet mengungguli dengan meluncurkan yang fundamental.
Lunik yang berhasil didaratkan ke bulan, dan kemudian 5. Menentang imperialisme, kolonialisme,
ditandingi Amerika Serikat dengan pendaratan manusia neokolonialisme, perbedaan warna kulit termasuk
di bulan. zionis dalam segala bentuk, serta menentang
Manusia angkasa (astronot) pertama yang diluncurkan segala bentuk ekspansi, dominasi serta pemuasan
Uni Soviet adalah Yuri Gagarin (1934-1968) dengan kekuatan.

216 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


6. Menolak pembagian dunia atas blok atau 3. Untuk meningkatkan kerja sama yang aktif dan saling
persekutuan militer yang bertentangan satu sama membantu dalam masalah-masalah yang menjadi
lainnya, menarik semua kekuatan militer asing dan kepentingan bersama di bidang ekonomi, sosial,
mengakhiri pangkalan asing. teknik, ilmu pengetahun, dan administrasi.
7. Menghormati batas-batas wilayah internasional 4. Untuk saling memberi bantuan dalam bentuk sarana
yang sah dan telah diakui serta menghindari campur pelatihan dan penelitian dalam bidang-bidang
tangan atas urusan dalam negeri negara-negara pendidikan, profesi, teknik dan administrasi.
lain. 5. Untuk bekerja sama secara lebih efektif guna
8. Menyelesaikan persengketaan secara damai. meningkatkan pemanfaatan pertanian dan industri,
9. Mewujudkan suatu tata ekonomi dunia baru. perluasan perdagangan dan pengkajian masalah-
10. Memajukan kerja sama internasional berdasarkan masalah komoditi internasional, perbaikan sarana-
asas persamaan derajat. sarana pengangkutan dan komunikasi serta taraf
Adapun tujuan dari Gerakan Non Blok disebutkan hidup rakyatnya.
berikut ini. 6. Untuk memelihara kerja sama yang erta dan berguna
1. Mendukung perjuangan dekolonisasi dan memegang dengan organisasi-organisai internasional dan
teguh perjuangan melawan imperialisme, regional dengan tujuan serupa yang ada dan untuk
kolonialisme, neokolonialisme, rasialisme, apartheid, menjajaki segala kemungkinan untuk saling bekerja
zionisme. sama secara erta di antara mereka sendiri.
2. Merupakan wadah perjuangan sosial politik negara-
negara yang sedang berkembang. F. MEE
3. Mengurangi ketegangan antara Blok Barat yang
dipimpin oleh Amerika Serikat dan Blok Timur yang European Economic Community (EEC) atau Masyarakat
dipimpin oleh Uni Soviet. Ekonomi Eropa (MEE) merupakan salah satu bentuk kerja
4. Tidak membenarkan usaha penyelesaian sengketa sama regional, negara-negara kawasan Eropa Barat.
dengan kekerasan senjata. MEE berdiri pada tahun 1957 setelah ditandatanganinya
Perjanjian Roma 25 Maret 1957.
Perwujudan MEE diawali dengan pembentukan
E. ASEAN Pan Eropa. Tujuan terbentuknya Pan Eropa adalah
ASEAN (Association of South East Asian Nations) untuk dapat menghindarkan Eropa dari peperangan dan
yang berarti Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara perpecahan yang terjadi antara bangsa Eropa sendiri. Cita-
merupakan organisasi regional yang dibentuk oleh wakil cita Pan Eropa ini dikemukakan oleh Richard Caudehov
lima negara di kawasan Asia Tenggara, yaitu: dari Austria (1923). Ia menganjurkan terbentuknya
1. Adam Malik (Indonesia), suatu Eropa Serikat, sebagai suatu badan yang dapat
2. Tun Abdul Razak (Malaysia), menghindarkan terjadinya perang dan perpecahan
3. Thanat Khoman (Thailand), antarbangsa Eropa.
4. Rajaratnam (Singapura), Pada tanggal 21 Maret 1945, di tengah-tengah
5. Narcisco Ramos (Filipina). berkecamuknya Perang Dunia II, Winston Churchill
Kelima Menteri Luar Negeri dari negara-negara (Perdana Menteri Inggris) mengumandangkan
itu menandatangani Deklarasi Bangkok pada tanggal terbentuknya Dewan Eropa sebagai salah satu jalan
8 Agustus 1967 di ibukota Thailand, yaitu Bangkok. keluar untuk menyelamatkan Eropa dari ancaman
Dalam Deklarasi Bangkok disebutkan maksud dan perang yang sedang terjadi. Gagasan itu dikemukakan
tujuan berdirinya ASEAN, sebagai berikut. dalam pidatonya di Universitas Zurich (Swiss) tanggal
1. Untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi, 14 September 1946. Dalam pidatonya, ia menyatakan
kemajuan sosial, serta mengembangkan kebudayaan bahwa satu-satunya jalan keluar untuk menghindarkan
di kawasan ini melalui usaha bersama dalam Eropa dari ancaman perang adalah pembentukan Eropa
semangat kebersamaan dan persahabatan untuk Serikat.
memperkokoh landasan sebuah masyarakat bangsa-
bangsa Asia Tenggara yang sejahtera dan damai. G. Asia Pacific Economic Cooperation (APEC)
2. Untuk meningkatkan perdamaian dan stabilitas
regional dengan jalan menghormati keadilan dan Asia Pacific Economic Cooperation (APEC) atau Kerja
ketertiban hukum dalam hubungan antarnegara di Sama Ekonomi Negara-negara Asia Pasifik terbentuk pada
kawasan ini serta mematuhi prinsip-prinsip Piagam tahun 1989 dalam suatu pertemuan tingkat menteri di
PBB. Canberra, Australia. Gagasan APEC muncul atas prakarsa

RINGKASAN MATERI 217


Robert Hawke, PM Australia saat itu. Pembentukan kerja Keberadaan APEC adalah penting bagi Indonesia sesuai
sama regional di kawasan Asia Pasifik dilatar belakangi dengan sikap politik negara Indonesia yang menganut
oleh beberapa faktor, berikut ini. prinsip “Politik Luar Negeri Bebas dan Aktif”.
1. Perubahan dalam konstelasi politik dunia seperti Deklarasi Bogor menetapkan, kawasan Asia Pasifik,
munculnya berbagai kelompok perdagangan menjadi kawasan perdagangan bebas bagi semua
regional yang bersifat tertutup dan cenderung anggota APEC tahun 2020, namun kemudian diubah pada
membedakan kedudukan negara-negara Asia Pasifik pertemuan APEC di Filipina menjadi tahun 2010.
dalam bidang perdagangan dan investasi. Contoh
dari kerja sama regional itu, antara lain NAFTA H. Kerja Sama Utara Selatan
(North American Free Trade Area) atau kerja sama
ekonomi negara-negara Amerika Utara. Istilah Utara dan Selatan sebenarnya lebih bermakna
2. Adanya dinamika proses globalisasi. Dinamika ini ekonomis daripada geografis. Utara diidentifikasikan
berdampak sangat luas dan terjadi secara global sebagai kelompok negara-negara maju, sedangkan
di seluruh belahan bumi, termasuk kawasan Selatan cenderung dialamatkan kepada negara-negara
Asia Pasifik. Oleh karena itulah, negara-negara di berkembang atau negara dunia ketiga.
kawasan ini dituntut untuk melakukan berbagai Negara-negara mencakup negara-negara maju yang
penyesuaian lewat perubahan struktur ekonomi terletak di Eropa Barat, Amerika, dan Kanada. Negara-
agar tidak merugikan mereka. Perubahan ini negara Selatan mencakup negara-negara yang terletak
kemudian mendorong perekonomian negar-negara di kawasan Asia, Afrika, dan Amerika Latin.
di kawasan Asia Pasifik menjadi saling tergantung 1. Secara ekonomis negara-negara maju memiliki
(interdependensi). ekonomi yang kuat, sedangkan negara-negara
3. Adanya kekhawatiran akan gagalnya Perundingan berkembang relatif memiliki ekonomi yang
Putaran Uruguay. Kekhawatiran tersebut sempat lemah.
menimbulkan ketidakpastian atas masa depan 2. Perbedaan kondisi sosial, ekonomi, budaya antara
perekonomian dunia. pihak Utara Selatan menggiring mereka kepada
4. Adanya perubahan besar di bidang politik dan keadaan saling ketergantungan (interpendensi).
ekonomi yang terjadi dan berlangsung di Uni Soviet 3. Di satu sisi, negara-negara Utara memiliki keunggulan
dan Eropa Timur. dalam bidang Ilmu pengetahuan dan teknologi,
Pertemuan para pemimpin APEC disebut AELM. namun kurang didukung oleh sumber kekayaan alam
AELM adalah singkatan dari APEC Economic Leaders yang melimpah. Sebaliknya, negara-negara Selatan
Meeting atau Pertemuan Para Pemimpin Ekonomi APEC. memiliki sumber kekayaan yang relatif melimpah,
Dalam perkembangannya, APEC telah beberapa kali namun tanpa didukung oleh penguasaan teknologi.
mengadakan pertemuan antarpemimpin negara-negara Dengan kondisi ini, kedua pihak menganggap
anggotanya yang antara lain: penting adanya kerja sama Utara Selatan.
1. AELM I dilaksanakan di Seattle, Amerika Serikat 4. Dalam KTT GNB XI di Jakarta 1992, salah satu
pada tanggal 20 November 1993, keputusan penting yang diambil adalah perlunya
2. AELM II dilaksanakan di Bogor, Indonesia pada suatu North-South Dialogue (dialog Utara Selatan).
tanggal 5 November 1994, Negara-negara Selatan menginginkan komposisi
3. AELM III dilaksanakan di Osaka, Jepang pada bulan harga yang adil dari penjualan komoditas tersebut
November 1995, dalam kerangka New Partnership for Development
4. AELM IV dilaksanakan di Subic, Filipina pada tanggal (kemitraan bagi perkembangan).
25 November 1996. 5. Posisi GNB dalam kerangka kerja sama Utara Selatan
Negara anggota APEC meliputi tiga kawasan, yaitu menjadi makin memiliki arti sejak berakhirnya
Asia, Australia, dan Amerika. Perang Dingin. Sebagai suatu political movement,
1. Kawasan Asia: Brunei, Indonesia, Malaysia, Filipina, GNB menjadi makin penting eksistensinya dalam
Thailand, Singapura, Tiongkok, Hongkong, Jepang, memperjuangkan apa yang disebut dengan “tata
Taiwan dan Korea Selatan. ekonomi dunia yang lebih adil”. Fokus gerakannya
2. Kawasan Australia: Australia, Selandia Baru, dan adalah mengajak negara-negara maju untuk
Papua Nugini. memberikan perhatian yang lebih luas dan bersikap
3. Kawasan Amerika: Amerika Serikat, Kanada, Chili, lebih adil terhadap proses pembangunan ekonomi
dan Meksiko. di negara-negara berkembang.

218 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


I. Runtuhnya Uni Soviet 19 Agustus muncul kudeta yang ingin menggulingkan
kedudukan Mikhail Gorbachev sebagi Presiden Uni Soviet
Sejak ditetapkan sebagai negara komunis tahun dibawah pimpinan marsekal Dimitri Yazow (Menteri
1917 oleh Lenin, paham komunis terus tersebar hingga Pertahanan), Jenderal Vladimir Kruchkov (Kepala KGB)
ke Eropa Timur. dan Boris Pugo (menteri Dalam Negeri) yang menentang
Tahun 1920, Lenin mengumandangkan Komintern Politik Perestroika, sangat radikal dan menentang segala
(Komunis Internasional), sehingga paham komunis keputusan yang diambil oleh Gorbachev.
berkembang ke seluruh dunia dengan Uni Soviet sebagai Usaha penggulingan terhadap Gorbachev
pusat perkembangannya. menimbulkan kecemasan di Uni Soviet dan dunia
Setelah berakhirnya PD II paham komunis menjadi internasional, terutama negara-negara Eropa Timur.
saingan berat bagi paham demokrasi-kapitalis Blok Masyarakat internasional khawatir menghangatnya
Amerika Serikat. Perang Dingin.
Persaingan antara Amerika Serikat dan Uni Soviet Kecemasan dunia sirna karena kudeta dapat
memunculkan Perang dingin. Selama Perang Dingin ini digagalkan pada tanggal 21 Agsutus. Penyebab kegagalan
kedua negara tidak pernah bertemu secara fisik atau sebagai berikut.
secara terbuka, tetapi mereka selalu berada di belakang 1. Sejak awal kudeta telah mendapat tantangan
negara-negara yang sedang bertikai. sengit dari rakyat dibawah pimpinan Boris Yeltsin
Perkembangan Uni Soviet sebagai negara Adi kuasa (Presiden Republik Rusia), dan
tidak bertahan lama karena tidak dapat mempertahankan 2. Banyak unit militer yang menolak untuk menjalankan
aktivitas kehidupan rakyatnya yang tertutup itu. perintah dari Pemerintahan sementara.
Ketika Mikhail Gorbachev menduduki jabatan sebagai a. Ketika kendali pemerintahan sudah berada
Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet (PKUS) pada di tangan Gorbachev, Soviet Tertinggi
bulan Maret 1985, dan melihat perkembangan negara- (Parlemen) membekukan segala aktivitas
negara Komunis sudah jauh tertinggal dibandingkan Partai Komunis.
dengan negara-negara industri maju, khususnya Amerika b. Tanggal 5 september 1991, diadakan kongres
Serikat. wakil-wakil rakyat untuk memutuskan
Sejak berkuasa, Gorbachev berupaya: pembubaran pemerintahan pusat warisan
1. memperbaiki kehidupan perekonomian negaranya Lenin.
yang jauh dibawah standar kehidupan negara- c. Dibentuk Dewan Negara yang terdiri dari
negara maju, Gorbachev dan 10 presiden dari republik-
2. menyadari bahwa kehidupan yang buruk republik yang ambil bagian dalam sidang
berpengaruh besar terhadap kehidupan militernya wakil-wakil rakyat itu untuk menjalakan
dan dapat memperlemah kedudukannya dalam pemerintahan sementara.
percaturan politik internasional, d. Lima negara tidak ikut dalam sidang tersebut,
3. Gorbachev tidak ingin menjungkirkan sosialisme, yaitu Lithuania, Latvia, Estonia, Georgia, dan
tetapi berupaya memperkuat sendi sosialisme Moldovia. Lithuania, Latvia dan estonia telah
melalui Glasnot dan Perestroika, merdeka tanggal 6 September 1991, sedangkan
4. Uni Soviet harus bertindak bedasarkan prinsip- Georgia dan Moldovia menolak mengikuti
prinsip sosialisme, perundingan karena sedang memperjuangkan
5. Tiap orang harus menyumbangkan pikirannya pemisahan diri dari Uni Soviet.
menurut kemampuannya dan ia akan menerima dari e. Gorbachev dengan sisa-sisa pengaruhnya
negara setara dengan apa yang dibutuhkannya, berupaya untuk mengembalikan kekuasan
6. Hubungan dengan dunia luar sangat diperlukan untuk uni Soviet dengan membentuk federasi yang
mencapai tingkat kemajuan dan kesejahteraan rakyat, baru.
7. Tahun 1987 mengumandangkan politik demokrasi, f. Ketika Uni Soviet memperingati ulang tahun
pembaruan, dan keterbukaan yang dikenal dengan ke 70 revolusi besar Oktober 1917, Mikhail
Politik Glasnot dan Perestroika. Gorbachev menyatakan bahwa rakyatnya
Berpangkal dari politik Gorbachev yang terus akan dapat menikmati hasil perestroika secara
membawa perubahan besar di Uni Soviet, telah gemilang ketika mereka dan segenap kekuatan
mengakibatkan muncul berbagai macam gerakan. Ada progresif di dunia merayakan revolusi besar
gerakan yang tetap mempertahankan komunisme, yang ke-100. Dunia komunis akan jaya dan
dan ada gerakan yang menginginkan perubahan dan diakui oleh seluruh dunia.
pembaharuan di Uni Soviet.

RINGKASAN MATERI 219


g. Perkiraan Gorbachev kurang tepat, bahkan dipelopori oleh Amerika Serikat mengutuk invasi
perkembangan politik di bulan Agustus Vietnam tersebut, sedangkan negara-negara Blok
dan September 1991 menunjukkan betapa Timur yang dipelopori oleh Uni Sovyet mendukung
keroposnya sistem komunis di Uni Soviet sikap Vietnam tersebut.
setelah hidup 74 tahun. 2. Sikap ASEAN
h. Akhirnya Gorbachev sendiri mengakui bahwa Sikap ASEAN mengutuk invansi tersebut dan
sistem komunis telah gagal di Uni Soviet. menegaskan hak-hak rakyat Kamboja untuk
Keruntuhan Uni Soviet hanya tunggu waktu menentukan masa depannya yang terbebas dari
saja. campur tangan pihak luar dan menyerukan penarikan
i. Di akhir 1991 Uni Sovyiet yang telah dibentuk pasukan asing dari Kamboja yang dinyatakan dalam
oleh Lenin itu runtuh dan pada saat yang suatu komunike bersama tanggal 7 Januari 1979
bersamaan berdiri Commonwealth of di Jakarta.
Independent States (CIS) atau persemakmuran Pernyataan ASEAN ditolak oleh Vietnam dan
negara-negara merdeka yang anggotanya negeri mengakibatkan munculnya sikap pro dan kontra,
dari negara-negara pecahan Uni Soviet. yang diikuti oleh pernyataan-pernyataan perang
j. R u n t u h n y a ko m u n i s m e U n i S o v i e t yang muncul hampir di seluruh Kamboja.
mendorong banyak negara-negara bagiannya Konflik Kamboja tersebut mengganggu stabilitas
memerdekakan diri. Di antara negara-negara Asia Tenggara, sehingga ASEAN cemas terhadap
tersebut yang gerakan nasionalismenya muslim perluasan pengaruh Vietnam yang berpaham
adalah Kirgistan, Kazakhistan, Tajikhistan, komunis tersebut. Kecemasan mulai tampak sejak
Checnya, dan Uzbekistan. masuknya pengungsi Kamboja ke Thailand.
3. Pemerintahan Koalisi
J. Bersatunya Jerman Pangeran Norodom Sihanok, mantan Perdana Menteri
Son San (pemimpin Front Pembebasan Nasional
Setelah PD II berakhir, melalui Konferensi Postdam 2 Rakyat Kamboja), dan Khiu Samphan (Presiden
Agustus 1945, wilayah Jerman dibagi-bagi oleh negara- Republik Demokrasi Kamboja) menandatangani
negara Sekutu (pihak pemenang perang). Pihak Amerika suatu komitmen bersama, dengan bantuan pejabat
Serikat, Inggris, dan Prancis menguasai wiayah Jerman pemerintahan Singapura, untuk membentuk sebuah
Barat dan pihak Rusia menguasai Jerman Timur. pemerintahan Koalisi Demokrasi Kamboja.
Ide penyatuan Jerman muncul pada pertemuan Pemerintahan Koalisi ini bertujuan untuk melanjutkan
di Ottawa (Kanada) pada bulan Februari 1990 yang perjuangan dalam segala bentuk sehingga Kamboja
dihadiri oleh ke empat Menteri Luar Negeri negara- bebas dari segala bentuk agresi Vietnam.
negara Pemenang Perang Dunia II dan kedua Menteri 4. Dukungan ASEAN
Luar Negeri dari Jerman Barat dan Jerman Timur. Suara ASEAN diwakili oleh Perdana Menteri
Pertemuan ini lebih dikenal dengan rumusan Dua Plus Singapura Siunathamby Rajaratnam menyatakan
Empat yang terdiri dari Jerman Barat dan Jerman bahwa ASEAN mendukung ketiga kekuatan di
Timur dengan Amerika Serikat, Uni Soviet, Inggris, dan Kamboja yang terdiri dari semua unsur diatas
Prancis. pimpinan Son San.
Pertemuan I diselenggarakan di Bonn bulan Mei Rajaratnam menyatakan bahwa:
1990, sebulan kemudian diselenggarakan di Berlin Timur a. ASEAN mendukung ketiga kekuatan di Kamboja
dan di Paris. Kemudian, pada tanggal 12 September 1990, yang terdiri dari semua unsur di atas pimpinan
pertemuan diselenggarakan di Moskwa. Pada pertemuan Son San,
itulah ditandatangani rumusan penyatuan Jerman. b. ASEAN sebagai organisasi regional yang anti
Pada tanggal 3 Oktober, Republik Federal Jerman komunis, tetapi bukan bertujuan menghancurkan
(Jerman Barat) dan Republik Demokrasi Jerman (Jerman Vietnam. ASEAN hanya menginginkan agar
Timur) bersatu kembali melalui suatu proses unifikasi Vietnam menarik pasukannya dari Kamboja,
yang berlangsung relatif cepat. tanpa syarat apa pun,
c. ASEAN bersedia menerima segala keputusan
K. Masalah Kamboja rakyat Kamboja, apakah mereka memilih Heng
1. Latar Belakang Samrin yang berkuasa atas dukungan Vietnam
Serbuan Vietnam ke Kamboja tahun 1978 segera atau memilih Pol Pot yang didukung Rezim
menarik perhatian dunia. Negara-negara Barat yang Khmer.

220 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


5. Campur Tangan Asing 1) ICK (International Conference on
Masalah Kamboja menjadi kompleks karena campur Kampuchea atau Konferensi Internasional
tangan pihak-pihak tertentu, seperti RRT dan mengenai Kamboja) tanggal 30–31 Juli
Amerika Serikat. Campur tangan ini menyebabkan 1989 di Paris. ICK diharapkan mampu
masalah Kamboja menjadi masalah internasional membentuk badan yang mengawasi
sehingga satu-satunya jalan yang harus ditempuh penarikan mundur pasukan Vietnam
adalah konferensi internasional dengan melibatkan dari Kamboja dan melakukan perjanjian
semua pihak yang terlibat. perdamaian.
6. Upaya Memecahkan Masalah Kamboja 2) Tahun 1991 perdamaian Kamboja
Bulan Juli 1988 di Istana Bogor (Indonesia) berkumpul menemui titik harapan perdamaian,
berbagai pihak yang terlibat dan berkepentingan dengan gencatan senjata pihak-pihak yang
dalam penyelesaian masalah Kamboja (Jakarta bertikai atas prakarsa pasukan perdamaian
Informal Meeting/JIM). PBB.
JIM II pada bulan Februari 1989 yang mempunyai 3) Pada tahun 1991 ini Norodom Sihanouk
harapan akan kesepakatan semua pihak. Pertemuan kembali sebagai kepala negara.
ini berhasil menemukan dua masalah yang dianggap 4) Tahun 1993, Pangeran Norodom Sihanouk
penting dalam penyelesaian masalah Kamboja. diangkat sebagai Raja. Dan tahun ini
Kedua masalah itu adalah sebagai berikut. pula diadakan Pemilu yang menetapkan
a. penarikan pasukan Vietnam dari Kamboja Norodom Ranaridh dan Hun Sen terpilih
b. Upaya mencegah masuknya rezim Pol Pot. sebagai perdana menteri.

RINGKASAN MATERI 221


CATATAN:
______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

222 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


RINGKASAN MATERI
STRATEGI SUKSES

SBMPTN
SOSHUM
1. KONSEP DASAR SOSIOLOGI 5. STRATIFIKASI, DIFERENSIASI,
2. INTERAKSI SOSIAL, NILAI, DAN KONFLIK, DAN MOBILITAS SOSIAL
NORMA SOSIAL 6. KELOMPOK SOSIAL DALAM
3. SOSIALISASI MASYARAKAT
4. PERILAKU MENYIMPANG DAN 7. PROSES PERUBAHAN SOSIAL PADA
PENGENDALIAN SOSIAL DALAM MASYARAKAT
MASYARAKAT 8. PERAN DAN FUNGSI LEMBAGA
SOSIAL

sosiologi
1 Konsep Dasar Sosiologi

A. Pengertian Sosiologi masyarakat. Sosiologi dinamis memusatkan perhatian


tentang perkembangan masyarakat dalam arti
Istilah sosiologi pertama kali dikemukakan oleh pembangunan.
ahli filsafat, moralis, sekaligus sosiolog berkebangsaan Berikut ini definisi-definisi sosiologi yang dikemukakan
Prancis, Auguste Comte, melalui sebuah karyanya yang beberapa ahli.
berjudul Cours de Philosophie Positive (1798–1857). 1. Pitirim Sorokin
Secara etimologis (asal kata), sosiologi berasal dari kata Pertama: Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari
socius dan logos. Dalam bahasa Romawi (Latin), socius hubungan dan pengaruh timbal balik antara aneka
berarti teman atau sesama dan logos yang artinya ilmu. macam gejala sosial (misalnya gejala ekonomi,
Jadi, secara harfiah sosiologi berarti membicarakan atau gejala keluarga, dan gejala moral).
memperbincangkan pergaulan hidup manusia. Pengertian Kedua: Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari
tersebut akhirnya diperluas menjadi sosiologi merupakan hubungan dan pengaruh timbal-balik antara gejala
ilmu pengetahuan yang membahas dan mempelajari sosial dengan gejala nonsosial.
kehidupan manusia dalam masyarakat. Sosiologi muncul Ketiga: Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari ciri-
sejak ratusan, bahkan ribuan tahun yang lalu. Namun, ciri umum semua jenis gejala-gejala sosial lain.
sosiologi sebagai ilmu yang mempelajari masyarakat 2. Roucek dan Warren
baru lahir kemudian di Eropa. Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari hubungan
Sejak awal tahun Masehi hingga abad 19, Eropa antara manusia dalam kelompok-kelompok.
dapat dikatakan menjadi pusat tumbuhnya peradaban 3. William F. Ogburn dan Mayer F. Nimkopf
dunia. Para ilmuwan ketika itu mulai menyadari perlunya Sosiologi adalah penelitian secara ilmiah terhadap
secara khusus mempelajari kondisi dan perubahan sosial. interaksi sosial dan hasilnya, yaitu organisasi
Para ilmuwan itu kemudian berupaya membangun suatu sosial.
teori sosial berdasarkan ciri-ciri hakiki masyarakat pada 4. J.A.A von Dorn dan C.J. Lammers
tiap tahap peradaban manusia. Sosiologi adalah ilmu pengetahuan tentang struktur-
Dalam buku itu, Comte menyebutkan ada tiga struktur dan proses-proses kemasyarakatan yang
tahap perkembangan intelektual, yang masing-masing bersifat stabil.
merupakan perkembangan dari tahap sebelumnya. Tiga 5. Max Weber
tahapan itu sebagai berikut. Sosiologi adalah ilmu yang berupaya memahami
1. Tahap Teologis tindakan-tindakan sosial.
Tahap teologis adalah tingkat pemikiran manusia 6. Selo Sumardjan dan Soelaeman Soemardi
bahwa semua benda di dunia mempunyai jiwa dan Sosiologi adalah ilmu kemasyarakatan yang
itu disebabkan oleh suatu kekuatan yang berada mempelajari struktur sosial dan proses-proses
di atas manusia. sosial termasuk perubahan sosial.
2. Tahap Metafisis 7. Paul B. Horton
Pada tahap ini manusia menganggap bahwa di Sosiologi adalah ilmu yang memusatkan penelaahan
dalam tiap gejala terdapat kekuatan-kekuatan pada kehidupan kelompok dan produk kehidupan
atau inti tertentu yang pada akhirnya akan dapat kelompok tersebut.
diungkapkan karena adanya kepercayaan bahwa 8. Soerjono Soekanto
tiap cita-cita terkait pada suatu realitas tertentu Sosiologi adalah ilmu yang memusatkan perhatian
dan tidak ada usaha untuk menemukan hukum- pada segi-segi kemasyarakatan yang bersifat umum
hukum alam yang seragam. dan berusaha untuk mendapatkan pola-pola umum
3. Tahap Positif kehidupan masyarakat.
Tahap positif adalah tahap manusia mulai berpikir 9. William Kornblum
secara ilmiah. Comte kemudian membedakan Sosiologi adalah suatu upaya ilmiah untuk mempelajari
antara sosiologi statis dan sosiologi dinamis. masyarakat dan perilaku sosial anggotanya dan
Sosiologi statis memusatkan perhatian pada menjadikan masyarakat yang bersangkutan dalam
hukum-hukum statis yang menjadi dasar adanya berbagai kelompok dan kondisi.

224 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


10. Allan Jhonson 3. Emile Durkheim memperkenalkan pendekatan
Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari kehidupan fungsionalisme yang berupaya menelusuri fungsi
dan perilaku, terutama dalam kaitannya dengan berbagai elemen sosial sebagai pengikat sekaligus
suatu sistem sosial dan bagaimana sistem tersebut pemelihara keteraturan sosial.
memengaruhi orang dan bagaimana pula orang 4. Max Weber memperkenalkan pendekatan verstehen
yang terlibat didalamnya memengaruhi sistem (pemahaman), yang berupaya menelusuri nilai,
tersebut. kepercayaan, tujuan, dan sikap yang menjadi
Dari berbagai definisi di atas, dapat disimpulkan penuntun perilaku manusia.
bahwa: Banyak ilmuwan besar pada zaman dahulu, seperti
Sosiologi adalah ilmu yang membicarakan apa Sokrates, Plato, dan Aristoteles beranggapan bahwa
yang sedang terjadi saat ini, khususnya pola-pola manusia terbentuk begitu saja. Tanpa ada yang bisa
hubungan dalam masyarakat serta berusaha mencari mencegah, masyarakat mengalami perkembangan dan
pengertian-pengertian umum, rasional, empiris kemunduran.
serta bersifat umum Pendapat itu kemudian ditegaskan lagi oleh para
pemikir pada abad pertengahan, seperti Agustinus,
B. Sejarah Perkembangan Sosiologi Ibnu Sina, dan Thomas Aquinas. Mereka berpendapat
bahwa sebagai makhluk hidup yang fana, manusia
Sosiologi termasuk ilmu yang paling muda tidak dapat mengetahui, apalagi menentukan apa
dibandingkan dengan ilmu-ilmu sosial yang ada. Sejak yang akan terjadi dengan masyarakatnya. Pertanyaan
abad pencerahan (abad ke-17 M ), terjadi sejumlah dan pertanggungjawaban ilmiah tentang perubahan
perubahan besar di dunia, terutama di Eropa. Namun, masyarakat belum terpikirkan pada masa ini.
perubahan yang revolusioner terjadi sepanjang abad Berkembangnya ilmu pengetahuan di abad
ke-18 M. Perubahan itu dikatakan revolusioner karena pencerahan (sekitar abad ke-17 M) turut berpengaruh
dengan cepat struktur/tatanan masyarakat lama berganti terhadap pandangan mengenai perubahan masyarakat.
dengan struktur baru. Revolusi sosial sepanjang abad Ciri-ciri ilmiah mulai tampak pada abad ini. Para ahli di
ke-18, paling jelas tampak pada Revolusi Amerika, zaman itu berpendapat bahwa pandangan mengenai
Revolusi Industri, dan Revolusi Prancis. Ketiga revolusi perubahan masyarakat harus berpedoman pada akal
itu berpengaruh ke seluruh dunia. Gejolak abad revolusi budi manusia.
itu menggugah para ilmuwan pada pemikiran bahwa 1. Pengaruh Perubahan yang Terjadi pada Abad
perubahan masyarakat harus dapat dianalisis. Pencerahan
Sejak abad ke-19, sejumlah ilmuwan menyadari Perubahan-perubahan besar pada abad pencerahan
perlunya secara khusus mempelajari kondisi dan terus berkembang secara revolusioner sapanjang
perubahan sosial. Para ilmuwan berupaya membangun abad ke-18 M. Struktur masyarakat lama berganti
suatu teori sosial berdasarkan ciri-ciri hakiki masyarakat dengan struktur yang lebih baru dengan cepat. Hal
pada tiap tahap peradaban manusia. Untuk membangun ini terlihat dengan jelas terutama pada Revolusi
teori itu, perhatian mereka tercurah pada perbandingan Amerika, Revolusi Industri, dan Revolusi Prancis.
masyarakat dan peradaban manusia dari masa ke Gejolak-gejolak yang diakibatkan oleh ketiga revolusi
masa. ini terasa pengaruhnya di seluruh dunia. Para ilmuwan
Ilmuwan yang sampai sekarang diakui sebagai tergugah, mereka mulai menyadari pentingnya
Bapak Sosiologi adalah Auguste Comte. Rintisan Comte menganalisis perubahan dalam masyarakat.
mendapat sambutan luas. Hal ini tampak dari tampilnya 2. Gejolak Abad Revolusi
sejumlah ilmuwan besar sosiologi, antara lain Pitirin A Perubahan yang terjadi akibat revolusi benar-
Sorookin, Herbert Spencer, Karl Marx, Emile Durkheim, benar mencengangkan. Struktur masyarakat yang
George Simmel, dan Max Weber. sudah berlaku ratusan tahun rusak. Bangsawan
1. Herbert Spencer memperkenalkan pendekatan dan kaum rohaniwan yang semula bergemilang
analogi organik, yang memahami masyarakat harta dan kekuasaan, disetarakan haknya dengan
seperti tubuh manusia, sebagai suatu organisasi rakyat jelata. Raja yang semula berkuasa penuh,
yang terdiri atas bagian-bagian yang bergantung kini harus memimpin berdasarkan undang-undang
satu sama lain. yang ditetapkan. Banyak kerajaan besar di Eropa
2. Karl Marx memperkenalkan pendekatan materialisme yang jatuh dan terpecah. Revolusi Prancis berhasil
dialektis, yang menganggap konflik antarkelas sosial mengubah struktur masyarakat feodal menuju
menjadi intisari perubahan dan perkembangan masyarakat yang bebas.
masyarakat.

RINGKASAN MATERI 225


Gejolak abad revolusi itu mulai menggugah para C. Ruang Lingkup Sosiologi
ilmuwan. Mereka telah menyaksikan betapa
perubahan masyarakat yang besar telah membawa 1. Pokok Bahasan Sosiologi
banyak korban berupa perang, kemiskinan, a. Fakta sosial
pemberontakan, dan kerusuhan. Bencana itu dapat Fakta sosial adalah cara bertindak, berpikir,
dicegah sekiranya perubahan masyarakat sudah dan berperasaan yang berada di luar individu
diantisipasi secara dini. dan mempunyai kekuatan memaksa dan
Perubahan drastis yang terjadi semasa abad mengendalikan individu tersebut. Contoh,
revolusi menguatkan pandangan betapa perlunya di sekolah seorang murid diwajidkan untuk
penjelasan rasional terhadap perubahan besar datang tepat waktu, menggunakan seragam,
dalam masyarakat. Artinya: dan hormat kepada guru. Kewajiban-kewajiban
Perubahan masyarakat bukan merupakan nasib tersebut dituangkan dalam sebuah aturan
yang harus diterima begitu saja, melainkan dapat dan memiliki sanksi tertentu jika dilanggar.
diketahui penyebab dan akibatnya. Dari contoh tersebut bisa dilihat adanya cara
Dengan demikian, harus dicari metode ilmiah bertindak, berpikir, dan berperasaan yang ada
yang jelas agar dapat menjadi alat bantu untuk di luar individu (sekolah) yang bersifat memaksa
menjelaskan perubahan dalam masyarakat dengan dan mengendalikan individu (murid).
bukti-bukti yang kuat serta masuk akal. b. Tindakan sosial
Dengan metode ilmiah yang tepat (penelitian Tindakan sosial adalah suatu tindakan yang
berulang-ulang, penjelasan yang teliti, dan dilakukan dengan mempertimbangkan perilaku
perumusan teori berdasarkan pembuktian), orang lain. Contoh, menanam bunga untuk
perubahan masyarakat sudah dapat diantisipasi kesenangan pribadi bukan merupakan tindakan
sebelumnya, sehingga krisis sosial yang parah sosial, melainkan menanam bunga untuk
dapat dicegah. diikutsertakan dalam sebuah lomba sehingga
3. Kelahiran Sosiologi Modern mendapat perhatian orang lain merupakan
Sosiologi modern tumbuh pesat di Benua Amerika, tindakan sosial.
tepatnya di Amerika Serikat dan Kanada. Mengapa c. Khayalan sosiologis
bukan di Eropa yang notabennya merupakan tempat Khayalan sosiologis diperlukan untuk dapat
sosiologi muncul pertama kalinya? memahami apa yang terjadi di masyarakat
Pada permulaan abad ke-20, gelombang besar maupun yang ada dalam diri manusia. Menurut
imigran berdatangan ke Amerika Utara. Gejala Wright Mills, dengan khayalan sosiologi kita
itu berakibat pesatnya pertumbuhan penduduk, mampu memahami sejarah masyarakat,
munculnya kota-kota industri baru, bertambahnya riwayat hidup pribadi, dan hubungan antara
kriminalitas, dan sebagainya. Konsekuensi gejolak keduanya.
sosial itu adalah perubahan besar masyarakat pun Alat untuk melakukan khayalan sosiologis
tak terelakkan. adalah troubles dan issues. Troubles adalah
Perubahan masyarakat itu menggugah para ilmuwan permasalahan pribadi individu dan merupakan
sosial untuk berpikir keras karena untuk sampai ancaman terhadap nilai-nilai pribadi. Issues
pada kesadaran bahwa pendekatan sosiologi lama merupakan hal yang ada di luar jangkauan
ala Eropa tidak relevan lagi. Mereka berupaya kehidupan pribadi individu. Contoh, jika
menemukan pendekatan baru yang sesuai dengan suatu daerah hanya memiliki satu orang
kondisi masyarakat pada saat itu. Oleh karena itu, yang menganggur, pengangguran itu adalah
lahirlah sosiologi modern. trouble. Masalah individual ini pemecahannya
Berkebalikan dengan pendapat sebelumnya. bisa lewat peningkatan keterampilan pribadi.
Pendekatan sosiologi modern cenderung mikro Sementara itu, jika di kota tersebut ada 12 juta
(lebih sering disebut pendekatan empiris). Artinya, penduduk yang menganggur dari 18 juta jiwa
perubahan masyarakat dapat dipelajari mulai yang ada, pengangguran tersebut merupakan
dari fakta sosial demi fakta sosial yang muncul. issues, yang pemecahannya menuntut kajian
Berdasarkan fakta sosial itu dapat ditarik kesimpulan lebih luas lagi.
perubahan masyarakat secara menyeluruh. Sejak d. Realitas sosial
saat itulah, disadari betapa pentingnya penelitian Seorang sosiolog harus dapat menyingkap
(research) dalam sosiologi. berbagai tabir dan mengungkap tiap helai
tabir menjadi suatu realitas yang tidak

226 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


terduga. Syaratnya, sosiolog tersebut harus 3. Ciri-Ciri Utama Sosiologis
mengikuti aturan-aturan ilmiah serta melakukan a. Bersifat empiris karena didasarkan pada
pembuktian secara ilmiah dan objektif pengamatan (observasi) terhadap kenyataan
dengan pengendalian prasangka pribadi dan sosial sehingga hasilnya tidak spekulatif.
pengamatan tabir secara jeli serta menghindari b. Bersifat teoretis, artinya selalu berusaha untuk
penilaian normatif. menyusun kesimpulan dari hasil observasi
2. Hakikat Sosiologi untuk menghasilkan keilmuan.
a. Sosiologi merupakan ilmu sosial. c. Bersifat kumulatif, artinya teori dalam sosiologi
b. Sosiologi bukan disiplin ilmu yang normatif, dibentuk atas dasar teori yang sudah ada,
melainkan kategoris. diperbaiki, diperluas, serta diperdalam.
c. Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan d. Bersifat nonetis, artinya tidak mempersoalkan
murni. baik-buruknya fakta karena yang penting
d. Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan menjelaskan fakta tersebut secara analisis dan
abstrak, bukan konkret. apa adanya.
e. Sosiologi bertujuan untuk menghasilkan 4. Objek Studi Sosiologi
pengertian-pengertian dan pola umum. Objek studi sosiologi adalah masyarakat dengan
f. Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan empiris menyoroti hubungan antarmanusia dan proses
dan rasional. sebab-akibat yang ditimbulkan dari hubungan
g. Sosiologi merupakan ilmu pengetahuan umum, tersebut.
bukan ilmu pengetahuan yang khusus.

Interaksi Sosial, Nilai, dan Norma Sosial


2
A. Interaksi Sosial b. adanya komunikasi antarpelaku dengan
meng gunakan simbol atau lambang-
1. Pengertian Interaksi Sosial lambang,
Interaksi sosial adalah suatu proses hubungan c. adanya suatu dimensi waktu yang meliputi
timbal-balik yang dilakukan oleh individu dengan masa lalu, masa kini, dan masa yang akan
individu, antara individu dengan kelompok, antara datang,
kelompok dengan individu, serta antara kelompok d. adanya tujuan yang hendak dicapai.
dengan kelompok dalam kehidupan sosial. Artinya, 2. Syarat Terjadinya Interaksi
semua tindakan yang melibatkan kedua belah a. Adanya kontak sosial
pihak. Kata kontak dalam bahasa Inggris, contack,
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, interaksi dari bahasa lain con atau cum yang artinya
didefinisikan sebagai hal saling melakukan aksi, saling bersama-sama dan tangere yang artinya
berhubungan atau saling memengaruhi. Dengan menyentuh. Jadi, kontak berarti sama-sama
demikian, interaksi adalah hubungan timbal balik menyentuh. Kontak sosial ini tidak selalu
(sosial) berupa aksi saling memengaruhi antara melalui interaksi atau hubungan fisik, karena
individu dengan individu, antara individu dan orang dapat melakuan kontak sosial tidak
kelompok dan antara kelompok dengan dengan dengan menyentuh, misalnya menggunakan
kelompok. handphone.
Gillin mengartikan bahwa interaksi sosial sebagai Kontak sosial memiliki memiliki sifat-sifat
hubungan-hubungan sosial di mana yang menyangkut sebagai berikut.
hubungan antarindividu, individu dan kelompok, 1) Kontak sosial dapat bersifat positif dan
atau antarkelompok. Menurut Charles P. Loomis, negatif. Jika kontak sosial mengarah pada
sebuah hubungan dapat disebut interaksi jika kerja sama, hal ini berarti positif. Jika
memiliki ciri-ciri: mengarah pada suatu pertentangan atau
a. jumlah pelakunya dua orang atau lebih, konflik, hal ini berarti negatif.

RINGKASAN MATERI 227


2) Kontak sosial dapat bersifat primer dan Ada beberapa faktor yang mendorong
bersifat skunder. Kontak sosial primer terjadinya interaksi sosial. Faktor-faktor
terjadi apabila peserta interaksi bertemu tersebut diuraikan berikut ini.
muka secara langsung. Misalnya, kontak a) Imitasi, yaitu tindakan meniru orang
antara guru dengan murid. Kontak skunder lain.
terjadi apabila interaksi berlangsung b) Sugesti, ini berlangsung apabila
melalui perantara, misal percakapan seseorang memberikan pandangan
melalui telepon, HP, dan sebagainya. atau sikap yang dianutnya, lalu
b. Komunikasi diterima oleh orang lain. Biasanya
Komunikasi adalah suatu proses penyampaian sugesti muncul ketika si penerima
informasi dari satu pihak ke pihak lain dalam sedang dalam kondisi yang tidak
rangka mencapai tujuan bersama. netral, sehingga tidak dapat berpikir
Ada lima unsur pokok dalam komunikasi, rasional.
diurutkan berikut ini. Biasanya sugesti berasal dari orang-
1) K o m u n i k a t o r, y a i t u o ra n g y a n g orang sebagai berikut.
menyampaikan informasi atau pesan (1) Orang yang berwibawa, karismatik,
atau perasaan atau pemikiran pada pihak dan punya pengaruh terhadap
lain. yang disugesti, misalnya orang
2) Komunikan, yaitu orang atau sekelompok tua, dan ulama/rohaniwan.
orang yang dikirimi pesan, pikiran, serta (2) Orang yang memiliki kedudukan
informasi. lebih tinggi daripada yang
3) Pesan, yaitu sesuatu yang disampaikan disugesti.
oleh komunikator kepada komunikan. (3) Kelompok mayoritas terhadap
4) Media, yaitu alat untuk menyampaiakn minoritas.
pesan. (4) Reklame atau iklan media
5) Efek/feed back, yaitu tanggapan atau massa.
perubahan yang diharapkan terjadi pada c) Identifikasi, yaitu kecenderungan atau
komunikan setelah mendapat pesan dari keinginan seseorang untuk menjadi
komunikator. sama dengan pihak lain (meniru secara
Ada tiga tahapan penting dalam komunikasi, yaitu keseluruhan).
encoding, penyampaian, dan decoding. d) Simpati, yaitu suatu proses seseorang
1) Encoding merasa tertarik kepada pihak lain.
Pada tahap ini, gagasan atau program Melalui proses simpati, orang merasa
yang akan dikomunikasikan diwujudkan seolah-olah dirinya berada dalam
dalam kalimat atau gambar. Pada tahap keadaan orang lain.
ini, komunikator harus memilih kata atau e) Empati, yaitu merupakan simpati yang
istilah, kalimat, dan gambar yang mudah mendalam yang dapat memengaruhi
dipahami oleh komunikan. Komunikator kejiwaan dan fisik seseorang.
harus menghindari penggunaan kode-kode Sumber informasi yang mendasari interaksi, antara
yang membingungkan komunikan. lain
2) Penyampaian a. warna kulit,
Pada tahap ini, istilah atau gagasan yang b. usia,
telah diwujudkan dalam bentuk kalimat c. jenis kelamin,
dan gambar disampaikan. Penyampaian d. penampilan fisik,
dapat berupa lisan dan dapat pula berupa e. bentuk tubuh,
tulisan atau gabungan dari keduanya. f. pakaian, dan
3) Decoding g. wacana.
Pada tahap ini, dilakukan proses mencerna 3. Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial
dan memahami kalimat serta gambar a. Kerja sama(cooperation), yaitu berusaha bersama
yang diterima menurut pengalaman yang antara orang perorangan atau kelompok untuk
dimiliki. mencapai tujuan bersama.

228 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Bentuk kerja sama: d. Akulturasi, yaitu proses penerimaan dan
1) Kerja sama spontan, yaitu kerja sama pengolahan unsur-unsur kebudayaan
secara serta-merta. asing menjadi bagian kebudayaan suatu
2) Kerja sama langsung, yaitu kerja sama kelompok tanpa menghilangkan kepribadian
sebagai hasil dari perintah atasan kepada kebudayaannya asli.
bawahan. 4. Proses Disosiatif (Opposition Processes)
3) Kerja sama kontrak, yaitu kerja sama Proses ini dibedakan menjadi:
atas dasar syarat-syarat yang disepakati a. Persaingan (competition).
bersama. b. Kontravensi, yaitu proses sosial yang ditandai
4) Kerja sama tradisional, yaitu kerja sama ketidakpastian, keraguan, penolakan dan lain-
sebagian atau unsur-unsur tertentu dari lain yang tidak diungkapkan secara terbuka.
sistem sosial. c. Pertikaian, yaitu pertikaian perselisihan bersifat
b. Akomodasi (acomodation), yaitu adanya terbuka karena makin tajam perbedaan.
keseimbangan interaksi sosial dalam kaitannya d. Konflik.
dengan norma dan nilai yang ada di dalam Faktor penyebab konflik:
masyarakat. 1) Perbedaan individu.
Akomodasi dibedakan menjadi: 2) Perbedaan latar belakang kebudayaan.
1) Koersi, yaitu akomodasi yang terjadi 3) Perbedaan kepentingan antara individu
melalui pemaksaan kehendak pihak dengan kelompok.
tertentu terhadap pihak lain yang lebih 4) Perubahan nilai yang cepat atau mendadak.
lemah. Menurut Dahrendorf, konflik dibedakan
2) Kompromi. menjadi 6, yaitu:
3) Arbitrasi, yaitu akomodasi apabila pihak- 1) konflik antara atau dalam peran sosial
pihak yang berselisih tidak sanggup (intrapribadi),
mencapai kompromi sendiri. 2) konflik antara kelompok-kelompok sosial,
4) Mediasi, yaitu akomodasi yang hampir 3) konflik kelompok terorganisir dan tidak
sama dengan arbitrasi. Namun, pihak terorganisir,
ketiga yang bertindak sebagai penengah 4) konflik antarsatuan nasional,
atau juru damai tidak mempunyai 5) konflik antar atau tidak antaragama,
wewenang memberi keputusan-keputusan 6) konflik antarpolitik.
penyelesaian antara kedua belah pihak. Dampak positif suatu konflik:
5) Konsiliasi, yaitu akomodasi untuk 1) Dapat memperjelas aspek-aspek kehidupan
mempertemukan keinginan-keinginan yang belum jelas atau belum tuntas,
dari pihak-pihak yang berselisih demi 2) dapat memungkinkan adanya penyesuaian
tercapainya persetujuan bersama. kembali norma-norma dan nilai-nilai serta
6) Toleransi. hubungan sosial dalam kelompok yang
7) Stalemate, yaitu akomodasi pada saat bersangkutan sesuai dengan kebutuhan
kelompok yang terlibat pertentangan individu atau kelompok,
mempunyai kekuatan seimbang. 3) d a p a t m e n g u r a n g i k e t e g a n g a n
8) Ajudikasi, yaitu penyelesaian masalah antarindividu dan kelompok,
melalui pengadilan atau jalur hukum. 4) membantu menghidupkan kembali norma-
c. Asimilasi, yaitu menyesuaikan kemauannya norma lama dan menciptakan norma-
dengan kemauan norma baru,
Syarat asimilasi: 5) dapat berfungsi sebagai sarana untuk
1) Terdapat jumlah kelompok yang berbeda mencapai keseimbangan antara kekuatan-
kebudayaannya. kekuatan dalam masyarakat.
2) Terjadi pergaulan antarindividu atau 5. Proses Pembentukan Kelompok, Lembaga, dan
kelompok. Organisasi Sosial
3) Kebudayaan masing-masing kelompok Kelompok adalah kumpulan orang yang memiliki
saling berubah dan menyesuaikan diri. kesadaran bersama akan keanggotaan dan saling
berinteraksi atau komunikasi. Faktor pembentuk
kelompok sosial adalah kedekatan dan kesamaan.
Kelompok dibedakan menjadi 4 macam berikut ini.

RINGKASAN MATERI 229


a. Kelompok statis, yaitu kelompok bukan organisasi c. Tindakan sosial tradisional
karena tidak memiliki hubungan sosial dan Tindakan ini termasuk kebiasaan yang berlaku
kesadaran jenis di antaranya. selama ini dalam masyarakat.
b. Kelompok kemasyarakatan, yaitu kelompok d. Tindakan afektif
yang memiliki persamaan, tetapi tidak Tindakan ini sebagian besar dikuasai oleh
mempunyai organisasi dan hubungan sosial perasaan atau emosi tanpa perhitungan atau
antara anggotanya. pertimbangan yang matang.
c. Kelompok sosial.
d. kelompok asosiasi. B. Nilai Sosial
6. Perubahan dan Dinamika Sosial Budaya
Hal ini terjadi akibat adanya interaksi manusia dan Nilai sosial adalah sesuatu pandangan yang dianggap
kelompok sehingga terjadi proses saling memengaruhi baik dan benar oleh suatu masyarakat yang kemudian
dan kerja sama. menjadi pedoman sebagai suatu contoh perilaku yang
Perubahan sosial adalah perubahan yangg baik dan diharapkan oleh masyarakat. Sebagai contoh,
terjadi waktu tertentu terhadap organisasi sosial orang menganggap bahwa tindakan menolong memiliki
masyarakat seperti nilai-nilai, norma, kebudayaan, nilai baik, sedangkan tindakan mencuri bernilai buruk.
dan sebagainya. Woods mendefinisikan nilai sosial sebagai petunjuk
Teori-teori yang menjelaskan sebab-sebab terjadinya umum yang telah berlangsung lama yang mengarahkan
perubahan sosial: tingkah laku dan kepuasan dalam kehidupan sehari-
a. teori evolusi (evolutionary theory), hari.
b. teori konflik (conflict theory), Untuk menentukan sesuatu itu dikatakan baik atau
c. teori fungsionalis (functionalist theory), buruk serta pantas atau tidak pantas, kita harus melalui
d. teori siklis (cyclical theory). proses menimbang. Hal ini tentu sangat dipengaruhi
Faktor-faktor penyebab perubahan sosial (menurut oleh kebudayaan yang dianut masyarakat. Tidak heran
Soekanto): jika antara masyarakat satu dan masyarakat yang lain
a. Faktor internal terdapat perbedaan tata nilai. Contoh, masyarakat yang
1) Bertambahnya atau berkurangnya tinggal di perkotaan lebih menyukai persaingan karena
penduduk. dalam persaingan akan muncul pembaruan-pembaruan.
2) Adanya penemuan baru. Sementara itu, masyarakat tradisional lebih cenderung
3) Pertentangan konflik masyarakat. menghindari persaingan karena dalam persaingan akan
4) Te r j a d i nya p e m b e ro nta ka n ata u mengganggu keharmonisan dan tradisi yang turun-
revolusi. temurun.
5) Ideologi. 1. Fungsi Nilai Sosial
b. Faktor eksternal Drs. Suparto mengemukakan bahwa nilai-nilai
1) Lingkungan alam fisik yang ada di sekitar sosial memiliki fungsi umum dalam masyarakat,
manusia. diuraikan berikut ini.
2) Peperangan. a. Dapat menyumbangkan seperangkat alat untuk
3) Pengaruh kebudayaan masyarakat lain. mengarahkan masyarakat dalam berpikir dan
7. Interaksi Sosial dalam Dinamika Sosial Budaya bertingkah laku.
Tindakan sosial dibedakan menjadi 4 tipe tindakan, b. Dapat menjadi penentu terakhir bagi manusia
sebagai berikut. dalam memenuhi peranan-peranan sosial.
a. Tindakan sosial instrumental c. Dapat memotivasi seseorang untuk mewujudkan
Tindakan ini dilakukan dengan memperhitungkan harapan sesuai dengan peranannya.
kesesuaian antara cara yang digunakan dan d. Dapat menjadi alat solidaritas di kalangan
tujuan yang akan dicapai dengan didasari anggota kelompok masyarakat. Dengan nilai
tujuan yang telah dipertimbangkan secara tertentu, anggota kelompok akan merasa
matang. sebagai satu kesatuan.
b. Tindakan sosial berorientasi nilai e. Dapat menjadi alat pengawas (kontrol) perilaku
Tindakan ini dilakukan dengan memperhitungkan manusia dengan daya tekan dan daya mengikat
manfaat dan tujuan yang ingin dicapai tidak tertentu agar orang berperilaku sesuai dengan
terlalu dipertimbangkan. nilai yang dianutnya.

230 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Ciri-Ciri mampu memberi nafkah kepada keluarganya
Ciri nilai sosial sebagai berikut. akan merasa sebagai kepala keluarga yang tidak
a. Merupakan konstruksi masyarakat sebagai bertanggung jawab. Demikian pula, guru yang
hasil interaksi antarwarga masyarakat. melihat siswanya gagal dalam ujian akan merasa
b. Disebarkan di antara warga masyarakat (bukan gagal dalam mendidik anak tersebut.
bawaan lahir). Bagi manusia, nilai berfungsi sebagai landasan,
c. Terbentuk melalui sosialisasi (proses belajar) alasan, atau motivasi dalam segala tingkah
d. Merupakan bagian dari usaha pemenuhan laku dan perbuatannya. Nilai mencerminkan
kebutuhan dan kepuasan sosial manusia. kualitas pilihan tindakan dan pandangan hidup
e. Bervariasi antara kebudayaan yang satu dengan seseorang dalam masyarakat.
kebudayaan yang lain.
f. Dapat memengaruhi pengembangan diri sosial. C. Norma Sosial
g. Memiliki pengaruh yang berbeda antarwarga
masyarakat. Norma sosial adalah kebiasaan umum yang menjadi
h. Cenderung berkaitan satu sama lain. patokan perilaku dalam suatu kelompok masyarakat dan
3. Klasifikasi batasan wilayah tertentu. Norma akan berkembang seiring
Berdasarkan ciri-cirinya, nilai sosial dapat dibagi dengan kesepakatan-kesepakatan sosial masyarakatnya.
menjadi dua macam, yaitu nilai dominan dan nilai Hal ini sering juga disebut dengan peraturan sosial. Norma
mendarah daging (internalized value). menyangkut perilaku-perilaku yang pantas dilakukan
a. Nilai dominan dalam menjalani interaksi sosialnya. Keberadaan norma
Nilai dominan adalah nilai yang dianggap dalam masyarakat bersifat memaksa individu atau suatu
lebih penting daripada nilai lainnya. Ukuran kelompok agar bertindak sesuai dengan aturan sosial
dominan tidaknya suatu nilai didasarkan pada yang telah terbentuk. Pada dasarnya, norma disusun agar
hal-hal berikut. hubungan di antara manusia dalam masyarakat dapat
1) Banyak orang yang menganut nilai berlangsung tertib sebagaimana yang diharapkan.
tersebut. Contoh: sebagian besar anggota Norma tidak boleh dilanggar. Siapa pun yang
masyarakat menghendaki perubahan ke melanggar norma atau tidak bertingkah laku sesuai
arah yang lebih baik di segala bidang, dengan ketentuan yang tercantum dalam norma itu
seperti politik, ekonomi, hukum, dan akan memperoleh hukuman. Misalnya, siswa yang
sosial. terlambat akan dihukum tidak boleh masuk kelas.
2) Berapa lama nilai tersebut telah dianut Siswa yang mencontek pada saat ulangan tidak boleh
oleh anggota masyarakat. meneruskan ulangan.
3) Tinggi rendahnya usaha orang untuk dapat Norma merupakan hasil buatan manusia sebagai
melaksanakan nilai tersebut. Contoh: makhluk sosial. Pada awalnya, aturan ini dibentuk secara
orang Indonesia pada umumnya berusaha tidak sengaja. Lama-kelamaan norma-norma itu disusun
pulang kampung (mudik) di hari-hari besar atau dibentuk secara sadar. Norma dalam masyarakat
keagamaan, seperti Lebaran atau Natal. berisi tata tertib, aturan, dan petunjuk standar perilaku
4) Prestise atau kebanggaan bagi orang yang yang pantas atau wajar.
melaksanakan nilai tersebut. Contoh: 1. Tingkatan Norma Sosial
memiliki mobil dengan merek terkenal Berdasarkan tingkatannya, norma di dalam
dapat memberikan kebanggaan atau masyarakat dibedakan menjadi empat.
prestise tersendiri. a. Cara (usage)
b. Nilai mendarah daging (internalized value) Cara adalah suatu bentuk perbuatan tertentu
Nilai mendarah daging adalah nilai yang telah yang dilakukan individu dalam suatu masyarakat,
menjadi kepribadian dan kebiasaan, sehingga tetapi tidak secara terus-menerus.
ketika seseorang melakukannya kadang tidak Contoh: cara makan seseorang yang wajar dan
melalui proses berpikir atau pertimbangan baik adalah apabila ia makan tidak mengeluarkan
lagi (bawah sadar). Biasanya, nilai ini telah suara seperti hewan.
tersosialisasi sejak seseorang masih kecil. b. Kebiasaan (folkways)
Umumnya bila nilai ini tidak dilakukan, ia akan Kebiasaan merupakan suatu bentuk perbuatan
merasa malu, bahkan merasa sangat bersalah. berulang-ulang dengan bentuk yang sama yang
Contoh: seorang kepala keluarga yang belum dilakukan secara sadar dan mempunyai tujuan-
tujuan jelas dan dianggap baik dan benar.

RINGKASAN MATERI 231


Contoh: memberi hadiah kepada orang-orang b. Norma kesusilaan
yang berprestasi dalam suatu kegiatan atau Norma kesusilaan adalah peraturan sosial yang
kedudukan atau memakai baju yang bagus berasal dari hati nurani yang menghasilkan akhlak,
pada waktu pesta. sehingga seseorang dapat membedakan apa
c. Tata kelakuan (mores) yang dianggap baik dan apa pula yang dianggap
Tata kelakuan adalah sekumpulan perbuatan buruk. Pelanggaran terhadap norma ini berakibat
yang mencerminkan sifat-sifat hidup dari sanksi pengucilan secara fisik (dipenjara atau
sekelompok manusia yang dilakukan secara diusir) ataupun batin (dijauhi).
sadar guna melaksanakan pengawasan Contoh: orang yang berhubungan intim di
oleh sekelompok masyarakat terhadap tempat umum akan dicap tidak susila. Orang
anggota-anggotanya. Dalam tata kelakuan yang melecehkan wanita atau laki-laki di depan
terdapat unsur memaksa atau melarang suatu orang/umum akan dianggap sebagai orang
perbuatan. Fungsi mores adalah sebagai alat yang tidak mempunyai kesusilaan.
agar para anggota masyarakat menyesuaikan c. Norma kesopanan
perbuatan-perbuatannya dengan tata kelakuan Norma kesopanan adalah peraturan sosial yang
tersebut. mengarah pada hal-hal yang berkenaan dengan
Contoh: melarang pembunuhan, melarang bagaimana seseorang harus bertingkah laku
pemerkosaan, atau melarang menikahi saudara yang wajar dalam kehidupan bermasyarakat.
kandung. Pelanggaran terhadap norma ini akan
d. Adat istiadat (custom) mendapatkan celaan, kritik, dan sebagainya
Adat istiadat adalah kumpulan tata kelakuan bergantung pada tingkat pelanggaran.
yang paling tinggi kedudukannya karena bersifat Contoh: tidak meludah di sembarang tempat,
kekal dan terintegrasi sangat kuat terhadap memberi atau menerima sesuatu dengan tangan
masyarakat yang memilikinya. Koentjaraningrat kanan, dan kencing di sembarang tempat.
menyebut adat istiadat sebagai kebudayaan d. Norma kebiasaan
abstrak atau sistem nilai. Seseorang yang Norma kebiasaan adalah sekumpulan peraturan
melanggar adat istiadat akan menerima sosial yang berisi petunjuk atau peraturan yang
sanksi yang keras, baik langsung maupun tidak dibuat secara sadar atau tidak tentang perilaku
langsung. Misalnya, orang yang melanggar yang diulang-ulang sehingga perilaku tersebut
hukum adat akan dibuang dan diasingkan ke menjadi kebiasaan individu. Pelanggaran
daerah lain. terhadap norma ini berakibat celaan, kritik,
2. Macam-Macam Norma Sosial sampai pengucilan secara batin.
Norma sosial di masyarakat dibedakan menurut Contoh: membawa oleh-oleh apabila pulang
aspek-aspek tertentu, tetapi saling berhubungan dari suatu tempat, dan bersalaman ketika
antara satu aspek dengan aspek yang lainnya. bertemu.
Pembagian itu sebagai berikut. e. Kode etik
a. Norma agama Kode etik adalah tatanan etika yang disepakati
Norma agama berasal dari Tuhan.Pelanggarannya oleh suatu kelompok masyarakat tertentu.
disebut dosa. Contoh: kode etik jurnalistik, kode etik perwira,
Norma agama adalah peraturan sosial yang dan kode etik kedokteran.
sifatnya mutlak sebagaimana penafsirannya Kode etik umumnya termasuk dalam norma
dan tidak dapat ditawar-tawar atau diubah sosial. Jika ada kode etik yang memiliki sanksi
ukurannya karena berasal dari Tuhan. Biasanya yang agak berat, hal ini masuk dalam kategori
norma agama tersebut berasal dari ajaran norma hukum.
agama dan kepercayaan-kepercayaan lainnya Norma agama dan norma kesusilaan berlaku
(religi). Pelanggaran terhadap norma ini secara luas di tiap kelompok masyarakat
dinamakan dosa. bagaimanapun tingkat peradabannya. Adapun
Contoh: melakukan sembahyang kepada Tuhan, norma kesopanan dan norma kebiasaan biasanya
tidak berbohong, tidak boleh mencuri, dan hanya dipelihara atau dijaga oleh sekelompok kecil
sebagainya. individu saja, sedangkan kelompok masyarakat
lainnya akan mempunyai norma kesopanan dan
kebiasaan yang tersendiri pula.

232 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


f. Norma hukum 2) Perbedaan antara norma hukum dan
Norma hukum adalah aturan sosial yang dibuat norma sosial
oleh lembaga-lembaga tertentu, misalnya Norma hukum:
pemerintah sehingga dengan tegas dapat a) aturannya pasti (tertulis),
melarang serta memaksa orang untuk dapat b) mengikat semua orang,
berperilaku sesuai dengan keinginan pembuat c) memiliki alat penegak aturan,
peraturan itu sendiri. Pelanggaran terhadap d) dibuat oleh penguasa,
norma ini berupa sanksi denda sampai hukuman e) sangsinya berat.
fisik (dipenjara atau dikenai hukuman mati). Norma sosial:
1) Proses terbentuknya norma hukum a) kadang aturannya tidak pasti dan
Dalam bermasyarakat, walaupun telah tidak tertulis,
ada norma untuk menjaga keseimbangan, b) ada/tidaknya alat penegak tidak pasti
norma sebagai pedoman perilaku kerap (kadang ada, kadang tidak ada),
dilanggar atau tidak diikuti. Oleh karena c) dibuat oleh masyarakat,
itu, dibuatlah norma hukum sebagai d) sangsinya ringan.
peraturan/kesepakatan tertulis yang
memiliki sanksi dan alat penegaknya.

Sosialisasi
3
A. Konsep Dasar Sosialisasi Produk penting dari proses sosialisasi adalah self/
personality/diri. Dalam rangka interaksi dengan orang
Sosialisasi adalah sebuah proses penanaman lain, seseorang akan mengembangkan suatu keunikan
atau transfer kebiasaan atau nilai dan aturan dari satu dalam hal perilaku, pemikiran, dan perasaan yang secara
generasi ke generasi lainnya dalam sebuah kelompok bersama-sama akan membentuk diri.
atau masyarakat. Sejumlah sosiolog menyebut sosialisasi Agen sosialisasi meliputi keluarga, teman bermain,
sebagai teori mengenai peranan (role theory), karena sekolah, dan media massa. Keluarga merupakan agen
dalam proses sosialisasi diajarkan peran-peran yang pertama dalam sosialisasi yang ditemui oleh anak
harus dijalankan oleh individu. pada awal perkembangannya. Kemudian, kelompok
Pengertian sosialisasi mengacu pada suatu proses sebaya sebagai agen sosialisasi tempat si anak akan
belajar seorang individu yang akan mengubah dari belajar tentang pengaturan peran orang-orang yang
seseorang yang tidak tahu menahu tentang diri dan berkedudukan sederajat. Sekolah sebagai agen sosialisasi
lingkungannya menjadi lebih tahu dan memahami. merupakan institusi pendidikan anak didik selama di
Sosialisasi merupakan suatu proses seseorang menghayati sekolah. Anak didik tersebut akan mempelajari aspek
(mendarahdagingkan–internalize) norma-norma kemandirian, prestasi, universalisme, serta spesifisitas.
kelompok tempat ia hidup sehingga timbullah diri yang Agen sosialisasi yang terakhir adalah media massa.
unik karena pada awal kehidupan tidak ditemukan apa Melalui sosialisasi pesan-pesan dan simbol-simbol yang
yang disebut dengan diri. disampaikan oleh berbagai media akan timbul berbagai
Tujuan sosiologi dalam mempelajari sosialisasi karena pendapat pula dalam masyarakat.
dengan mempelajari bagaimana orang berinteraksi, kita 1. Jenis Sosialisasi
dapat memahami orang lain dengan lebih baik. Dengan Proses yang dialami individu terbagi atas sosialisasi
memperhatikan orang lain, diri sendiri dan posisi kita primer dan sekunder. Sosialisasi primer dialami
di masyarakat, kita dapat memahami bagaimana kita individu pada masa kanak-kanak, terjadi dalam
berpikir dan bertindak. lingkungan keluarga, individu tidak mempunyai
Terdapat beberapa konsep yang berkaitan dengan hak untuk memilih agen sosialisasinya, individu
sosialisasi, yaitu the significant others, the generalized tidak dapat menghindar untuk menerima dan
other, looking glass self, serta impression management. menginternalisasi cara pandang keluarga.
Masing-masing konsep tersebut memberikan sumbangan Sosialisasi sekunder berkaitan dengan ketika individu
yang berarti dalam diri seorang individu yang mengalami mampu untuk berinteraksi dengan orang lain selain
proses sosialisasi. keluarganya. Dalam sosialisasi sekunder terdapat

RINGKASAN MATERI 233


proses resosialisasi dan desosialisasi, yaitu keduanya anggota masyarakat (keluarga). Sosialisasi primer
merupakan proses yang berkaitan satu sama lain. berlangsung saat anak berusia 1–5 tahun atau saat
Resosialisasi berkaitan dengan pengajaran dan anak belum masuk ke sekolah. Anak mulai mengenal
penanaman nilai-nilai yang berbeda dengan nilai-nilai anggota keluarga dan lingkungan keluarga. Secara
yang pernah dialami sebelumnya. Untuk penguatan bertahap dia mulai mampu membedakan dirinya
dalam penanaman nilai-nilai baru tersebut maka dengan orang lain di sekitar keluarganya.
desosialisasi terjadi di mana diri individu yang lama Pada tahap ini, peran orang-orang yang terdekat
“dicabut dan diberi” diri yang baru dalam proses dengan anak menjadi sangat penting, sebab seorang
resosialisasi. Kedua proses tersebut terlihat dengan anak melakukan pola interaksi secara terbatas di
jelas dalam suatu total institusi yang merupakan dalamnya. Warna kepribadian anak akan sangat
suatu tempat yang terdapat sejumlah besar individu ditentukan oleh warna kepribadian dan interaksi
yang terpisah dari lingkungan sosialnya. yang terjadi antara anak dengan anggota keluarga
2. Pola Sosialisasi terdekatnya.
Pola sosialisasi yang mengacu pada cara-cara yang 3. Sosialisasi Sekunder
dipakai dalam sosialisasi, terdapat dua pola, yaitu Sosialisasi sekunder adalah suatu proses
represif dan partisipatoris. Represif menekankan sosialisasi lanjutan setelah sosialisasi primer yang
pada penggunaan hukuman, memakai materi dalam memperkenalkan individu ke dalam kelompok
hukuman dan imbalan, kepatuhan anak pada orang tertentu dalam masyarakat. Salah satu bentuknya
tua, komunikasi satu arah, nonverbal dan berisi adalah resosialisasi dan desosialisasi. Pada proses
perintah, orang tua sebagai pusat sosialisasi sehingga resosialisasi, seseorang diberi suatu identitas diri yang
keinginan orang tua menjadi penting, keluarga baru. Pada proses desosialisasi, seseorang mengalami
menjadi significant others. Sosialisasi partisipatoris ‘pencabutan’ identitas diri yang lama.
menekankan pada individu diberi imbalan jika
berkelakuan baik, hukuman dan imbalan bersifat C. Tipe Sosialisasi
simbolik, anak diberi kebebasan, penekanan pada
interaksi, komunikasi terjadi secara lisan, anak Tiap kelompok masyarakat mempunyai standar
pusat sosialisasi sehingga keperluan anak dianggap dan nilai yang berbeda. Contoh: standar “apa seseorang
penting, keluarga menjadi generalized others. itu baik atau tidak” di sekolah dengan di kelompok
Seseorang akan mengalami proses sosialisasi yang sepermainan tentu berbeda. Di sekolah, seseorang
bersifat terus-menerus selama individu tersebut disebut baik jika nilai ulangannya di atas tujuh atau
hidup mulai dari anak-anak sampai mereka dewasa. tidak pernah terlambat masuk sekolah. Sementara di
Termasuk pula sosialisasi gender akan pula dialami kelompok sepermainan, seseorang disebut baik apabila
oleh individu baik laki-laki maupun perempuan. solider dengan teman atau saling membantu. Perbedaan
Sosialisasi gender mengacu pada cara-cara yang standar dan nilai pun tidak terlepas dari tipe sosialisasi
dipakai oleh masyarakat dalam mempelajari identitas yang ada. Ada dua tipe sosialisasi, yaitu formal dan
gender dan berkembang menurut norma budaya informal.
tentang laki-laki dan perempuan 1. Formal
Sosialisasi tipe ini terjadi melalui lembaga-lembaga
yang berwenang menurut ketentuan yang berlaku
B. Jenis Sosialisasi dalam negara, seperti pendidikan di sekolah dan
Berdasarkan jenisnya, sosialisasi dibagi menjadi dua, pendidikan militer.
yaitu sosialisasi primer (dalam keluarga) dan sosialisasi 2. Informal
sekunder (dalam masyarakat). Menurut Goffman, kedua Sosialisasi tipe ini terdapat dalam masyarakat
proses tersebut berlangsung dalam institusi total, yaitu atau dalam pergaulan yang bersifat kekeluargaan,
tempat tinggal dan tempat bekerja. Pada kedua institusi seperti antara teman, sahabat, sesama anggota
tersebut, terdapat sejumlah individu dalam situasi yang klub, dan kelompok-kelompok sosial yang ada di
sama, terpisah dari masyarakat luas dalam jangka waktu dalam masyarakat.
kurun tertentu, bersama-sama menjalani hidup yang Baik sosialisasi formal maupun sosialisasi informal
terkukung, dan diatur secara formal. tetap mengarah kepada pertumbuhan pribadi anak
1. Sosialisasi Primer agar sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku
Peter L. Berger dan Luckmann mendefinisikan di lingkungannya. Dalam lingkungan formal seperti
sosialisasi primer sebagai sosialisasi pertama yang di sekolah, seorang siswa bergaul dengan teman
dijalani individu semasa kecil dengan belajar menjadi sekolahnya dan berinteraksi dengan guru dan

234 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


karyawan sekolahnya. Dalam interaksi tersebut, Contoh: kata makan yang diajarkan ibu kepada
ia mengalami proses sosialisasi. Dengan adanya anaknya yang masih balita diucapkan mam.
proses sosialisasi tersebut, siswa akan disadarkan Makna kata tersebut juga belum dipahami tepat
tentang peranan apa yang harus ia lakukan. Siswa oleh anak. Lama-kelamaan anak memahami
juga diharapkan mempunyai kesadaran dalam secara tepat makna kata makan tersebut
dirinya untuk menilai dirinya sendiri. Misalnya, dengan kenyataan yang dialaminya.
apa saya ini termasuk anak yang baik dan disukai b. Tahap meniru (play stage)
teman atau tidak? Apa perilaku saya sudah pantas Tahap ini ditandai dengan makin sempurnanya
atau tidak? seorang anak menirukan peran-peran yang
Meskipun proses sosialisasi dipisahkan secara dilakukan oleh orang dewasa. Pada tahap ini,
formal dan informal, hasilnya sangat sulit untuk mulai terbentuk kesadaran tentang nama diri
dipisah-pisahkan karena individu biasanya mendapat dan siapa nama orang tuanya, kakaknya, dan
sosialisasi formal dan informal sekaligus. sebagainya. Anak mulai menyadari tentang
apa yang dilakukan seorang ibu dan apa yang
D. Pola Sosialisasi diharapkan seorang ibu dari anak. Dengan kata
lain, kemampuan untuk menempatkan diri pada
Sosialisasi dapat dibagi menjadi dua pola, yaitu
posisi orang lain juga mulai terbentuk pada
sosialisasi represif dan sosialisasi partisipatoris.
tahap ini. Kesadaran bahwa dunia sosial manusia
1. Sosialisasi Represif (Repressive Sosialization)
berisikan banyak orang telah mulai terbentuk.
Sosialisasi represif (repressive sosialization)
Sebagian dari orang tersebut merupakan orang-
menekankan pada penggunaan hukuman terhadap
orang yang dianggap penting bagi pembentukan
kesalahan. Ciri lain sosialisasi represif adalah
dan bertahannya diri, yakni dari mana anak
penekanan pada penggunaan materi dalam hukuman
menyerap norma dan nilai. Bagi seorang anak,
dan imbalan, penekanan pada kepatuhan anak
orang-orang ini disebut orang-orang yang amat
dan orang tua, penekanan pada komunikasi yang
berarti (significant others).
bersifat satu arah, nonverbal dan berisi perintah,
c. Tahap siap bertindak (game stage)
penekanan sosialisasi terletak pada orang tua dan
Peniruan yang dilakukan sudah mulai berkurang
keinginan orang tua, serta peran keluarga sebagai
dan digantikan oleh peran yang secara langsung
significant other.
dimainkan sendiri dengan penuh kesadaran.
2. Sosialisasi Partisipatoris (Participatory
Kemampuannya menempatkan diri pada
Sosialization)
posisi orang lain pun meningkat, sehingga
Sosialisasi partisipatoris (participatory sosialization)
memungkinkan adanya kemampuan bermain
merupakan pola dengan cara anak diberi imbalan
secara bersama-sama. Dia mulai menyadari
ketika ia berperilaku baik. Selain itu, hukuman dan
adanya tuntutan untuk membela keluarga dan
imbalan bersifat simbolik. Dalam proses sosialisasi
bekerja sama dengan teman-temannya. Pada
ini anak diberi kebebasan. Penekanan diletakkan
tahap ini, lawan berinteraksi makin banyak dan
pada interaksi dan komunikasi bersifat lisan yang
hubungannya makin kompleks. Individu mulai
menjadi pusat sosialisasi adalah anak dan keperluan
berhubungan dengan teman-teman sebaya di
anak. Keluarga menjadi generalized others.
luar rumah. Peraturan-peraturan yang berlaku
di luar keluarganya secara bertahap juga mulai
E. Proses Sosialisasi dipahami. Bersamaan dengan itu, anak mulai
1. Menurut George Herbert Mead menyadari bahwa ada norma tertentu yang
George Herbert Mead berpendapat bahwa sosialisasi berlaku di luar keluarganya.
yang dilalui seseorang dapat dibedakan melalui d. Tahap penerimaan norma kolektif (generalized
tahap-tahap sebagai berikut. stage)
a. Tahap persiapan (preparatory stage) Pada tahap ini, seseorang telah dianggap
Tahap ini dialami sejak manusia dilahirkan, dewasa. Dia sudah dapat menempatkan dirinya
saat seorang anak mempersiapkan diri untuk pada posisi masyarakat secara luas. Dengan
mengenal dunia sosialnya, termasuk untuk kata lain, ia dapat bertenggang rasa tidak
memperoleh pemahaman tentang diri. Pada hanya dengan orang-orang yang berinteraksi
tahap ini juga anak-anak mulai melakukan dengannya, tetapi juga dengan masyarakat
kegiatan meniru, meski tidak sempurna. luas. Manusia dewasa menyadari pentingnya

RINGKASAN MATERI 235


peraturan, kemampuan bekerja sama, bahkan Pesan-pesan yang disampaikan agen sosialisasi
dengan orang lain yang tidak dikenalnya, secara berlainan dan tidak selamanya sejalan satu sama lain.
mantap. Manusia dengan perkembangan diri Apa yang diajarkan keluarga mungkin saja berbeda dan
pada tahap ini telah menjadi warga masyarakat dapat jadi bertentangan dengan apa yang diajarkan oleh
dalam arti sepenuhnya. agen sosialisasi lain. Misalnya, di sekolah anak-anak
2. Menurut Charles H. Cooley diajarkan untuk tidak merokok, meminum minuman
Cooley lebih menekankan peranan interaksi dalam keras dan menggunakan obat-obatan terlarang (narkoba),
teorinya. Menurut dia, “konsep diri” (self concept) tetapi mereka dengan leluasa mempelajarinya dari
seseorang berkembang melalui interaksinya dengan teman-teman sebaya atau media massa.
orang lain. Sesuatu yang kemudian disebut looking- Proses sosialisasi akan berjalan lancar jika pesan-
glass self terbentuk melalui tiga tahapan sebagai pesan yang disampaikan oleh agen-agen sosialisasi itu
berikut. tidak bertentangan atau selayaknya saling mendukung
a. Kita membayangkan bagaimana kita di mata satu sama lain. Namun, di masyarakat, sosialisasi dijalani
orang lain. Seorang anak merasa dirinya sebagai oleh individu dalam situasi konflik pribadi karena
anak yang paling hebat dan yang paling pintar dikacaukan oleh agen sosialisasi yang berlainan.
karena sang anak memiliki prestasi di kelas 1. Keluarga (Kinship)
dan selalu menang di berbagai lomba. Bagi keluarga inti (nuclear family) agen sosialisasi
b. Kita membayangkan bagaimana orang lain menilai meliputi ayah, ibu, saudara kandung, dan saudara
kita. Dengan pandangan bahwa si anak adalah angkat yang belum menikah dan tinggal secara
anak yang hebat, sang anak membayangkan bersama-sama dalam suatu rumah. Adapun pada
pandangan orang lain terhadapnya. Ia merasa masyarakat yang menganut sistem kekerabatan
orang lain selalu memuji dia, selalu percaya pada diperluas (extended family), agen sosialisasinya
tindakannya. Perasaan ini dapat muncul dari menjadi lebih luas, karena dalam satu rumah dapat
perlakuan orang terhadap dirinya. Misalnya, saja terdiri atas beberapa keluarga yang meliputi
gurunya selalu mengikutsertakan dirinya kakek, nenek, paman, dan, bibi di samping anggota
dalam berbagai lomba atau orang tuanya keluarga inti. Pada masyarakat perkotaan yang telah
selalu memamerkannya kepada orang lain. padat penduduknya, sosialisasi dilakukan oleh orang-
Ingatlah bahwa pandangan ini belum tentu orang yang berada di luar anggota kerabat biologis
benar! Sang anak mungkin merasa dirinya seorang anak. Kadangkala terdapat agen sosialisasi
hebat padahal bila dibandingkan dengan yang merupakan anggota kerabat sosiologisnya,
orang lain, ia tidak ada apa-apanya. Perasaan misalnya pengasuh bayi (baby sitter). Menurut
hebat ini bisa jadi menurun kalau sang anak Gertrudge Jaeger, peranan para agen sosialisasi
memperoleh informasi dari orang lain bahwa dalam sistem keluarga pada tahap awal sangat besar
ada anak yang lebih hebat dari dia. karena anak sepenuhnya berada dalam lingkungan
c. Bagaimana perasaan kita sebagai akibat dari keluarganya terutama orang tuanya sendiri.
penilaian tersebut. Dengan adanya penilaian 2. Teman Pergaulan
bahwa sang anak adalah anak yang hebat, timbul Teman pergaulan (sering juga disebut teman bermain)
perasaan bangga dan penuh percaya diri. pertama kali didapatkan manusia ketika ia mampu
Ketiga tahapan tersebut berkaitan erat dengan bepergian ke luar rumah. Pada awalnya, teman
teori labeling, yaitu seseorang akan berusaha bermain dimaksudkan sebagai kelompok yang bersifat
memainkan peran sosial sesuai dengan apa rekreatif, tetapi dapat pula memberikan pengaruh
penilaian orang terhadapnya. Jika seorang dalam proses sosialisasi setelah keluarga. Puncak
anak dicap “nakal”, ada kemungkinan ia akan pengaruh teman bermain adalah pada masa remaja.
memainkan peran sebagai “anak nakal” sesuai Kelompok bermain lebih banyak berperan dalam
dengan penilaian orang terhadapnya walaupun membentuk kepribadian seorang individu.
penilaian itu belum tentu kebenarannya. Berbeda dengan proses sosialisasi dalam keluarga
yang melibatkan hubungan tidak sederajat (berbeda
F. Agen Sosialisasi usia, pengalaman, dan peranan), sosialisasi
dalam kelompok bermain dilakukan dengan cara
Agen sosialisasi adalah pihak-pihak yang melaksanakan
mempelajari pola interaksi dengan orang-orang
atau melakukan sosialisasi. Ada empat agen sosialisasi
yang sederajat dengan dirinya. Oleh karena itu,
yang utama, yaitu keluarga, kelompok bermain, media
dalam kelompok bermain, anak dapat mempelajari
massa, dan lembaga pendidikan sekolah.

236 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


peraturan yang mengatur peranan orang-orang Contoh:
yang kedudukannya sederajat dan juga mempelajari Penayangan acara gulat! di televisi diyakini telah
nilai-nilai keadilan. menyebabkan penyimpangan perilaku anak-anak
3. Lembaga Pendidikan Formal (Sekolah) dalam beberapa kasus.
Menurut Dreeben, dalam lembaga pendidikan Iklan produk-produk tertentu telah meningkatkan
formal seseorang belajar membaca, menulis, dan pola konsumsi atau bahkan gaya hidup masyarakat
berhitung. Aspek lain yang juga dipelajari adalah pada umumnya.
aturan-aturan mengenai kemandirian (independence), 5. Agen-Agen Lain
prestasi (achievement), universalisme, dan kekhasan Selain keluarga, sekolah, kelompok bermain dan
(specificity). Di lingkungan rumah seorang anak media massa, sosialisasi juga dilakukan oleh
mengharapkan bantuan dari orang tuanya dalam institusi agama, tetangga, organisasi rekreasional,
melaksanakan berbagai pekerjaan, tetapi di sekolah masyarakat, dan lingkungan pekerjaan. Semuanya
sebagian besar tugas sekolah harus dilakukan sendiri membantu seseorang membentuk pandangannya
dengan penuh rasa tanggung jawab. sendiri tentang dunianya dan membuat presepsi
4. Media Massa mengenai tindakan-tindakan yang pantas dan tidak
Media massa merupakan salah satu agen sosialisasi pantas dilakukan. Dalam beberapa kasus, pengaruh-
yang paling berpengaruh. Yang termasuk kelompok pengaruh agen-agen ini sangat besar.
media massa di sini adalah media cetak (surat kabar,
majalah, tabloid) serta media elektronik (radio,
televisi, video, dan film). Besarnya pengaruh media
sangat bergantung pada kualitas dan frekuensi
pesan yang disampaikan.

Perilaku Menyimpang dan Pengendalian Sosial


4 dalam Masyarakat

A. Perilaku Menyimpang sebagai penyebab penyimpangan, di mana tujuan-


tujuan budaya lebih ditekankan daripada cara-cara
1. Teori-Teori Umum tentang Perilaku Menyimpang yang tersedia untuk mencapai tujuan-tujuan budaya
Teori-teori umum tentang penyimpangan berusaha itu. Individu dan kelompok dalam masyarakat
menjelaskan semua contoh penyimpangan seperti itu harus menyesuaikan diri dan beberapa
sebanyak mungkin dalam bentuk apapun (misalnya bentuk penyesuaian diri itu dapat menjadi sebuah
kejahatan, gangguan mental, bunuh diri, dan lain- penyimpangan. Sebagian besar orang menganut
lain). Berdasarkan perspektifnya, penyimpangan norma-norma masyarakat dalam waktu yang lama,
ini dapat digolongkan dalam dua teori utama. sementara orang atau kelompok lainnya melakukan
Perspektif patologi sosial menyamakan masyarakat penyimpangan. Kelompok yang mengalami lebih
dengan suatu organisme biologis dan penyimpangan banyak ketegangan karena ketidakseimbangan ini
disamakan dengan kesakitan atau patologi dalam (misalnya orang-orang kelas bawah) lebih cenderung
organisme itu, berlawanan dengan model pemikiran mengadaptasi penyimpangan daripada kelompok
medis dari para psikolog dan psikiatris. Perspektif lainnya.
disorganisasi sosial memberikan pengertian Teori sosiologi atau teori belajar memandang
penyimpangan sebagai kegagalan fungsi lembaga- penyimpangan muncul dari konflik normatif di
lembaga komunitas lokal. Masing-masing pandangan mana individu dan kelompok belajar norma-norma
ini penting bagi tahap perkembangan teoritis dalam yang membolehkan penyimpangan dalam keadaan
mengkaji penyimpangan. tertentu. Pembelajaran itu mungkin tidak terlihat,
2. Teori-Teori Sosiologi tentang Perilaku Menyimpang misalnya saat orang belajar bahwa penyimpangan
Teori anomi adalah teori struktural tentang tidak mendapat hukuman. Namun, pembelajaran
penyimpangan yang paling penting selama lebih itu dapat juga termasuk mengadopsi norma-norma
dari lima puluh tahun. Teori anomi menempatkan dan nilai-nilai yang menetapkan penyimpangan
ketidakseimbangan nilai dan norma dalam masyarakat diinginkan atau dibolehkan dalam keadaan tertentu.

RINGKASAN MATERI 237


Teori Differential Association oleh Sutherland adalah cenderung melanggar hukum karena merasa
teori belajar tentang penyimpangan yang terkenal. sedikit terikat dengan peraturan konvensional.
Walaupun teori ini dimaksudkan memberikan Jika seseorang merasa dekat dengan kelompok
penjelasan umum tentang kejahatan, teori ini konvensional, sedikit sekali kecenderungan
dapat juga diaplikasikan dalam bentuk-bentuk menyimpang dari aturan-aturan kelompoknya.
penyimpangan lainnya. Sebenarnya, tiap teori Jika ada jarak sosial sebagai hasil dari putusnya
sosiologis tentang penyimpangan mempunyai ikatan, seseorang merasa lebih bebas untuk
asumsi bahwa individu disosialisasikan untuk menyimpang.
menjadi anggota kelompok atau masyarakat secara c. Teori konflik
umum. Sebagian teori lebih menekankan proses Teori konflik adalah pendekatan terhadap
belajar ini daripada teori lainnya. penyimpangan yang paling banyak diaplikasikan
a. Teori labeling kepada kejahatan walaupun banyak juga
Teori-teori umum tentang penyimpangan digunakan dalam bentuk-bentuk penyimpangan
mencoba menjelaskan semua bentuk lainnya. Teori konflik adalah teori penjelasan
penyimpangan. Namun, teori-teori terbatas norma, peraturan dan hukum serta penjelasan
lebih mempunyai lingkup penjelasan yang perilaku yang dianggap melanggar peraturan.
terbatas. Beberapa teori terbatas adalah Peraturan datang dari individu dan kelompok
untuk jenis penyimpangan tertentu saja, yang mempunyai kekuasaan yang memengaruhi
atau untuk bentuk substantif penyimpangan dan memotong kebijakan publik melalui hukum.
tertentu (seperti alkoholisme dan bunuh diri), Kelompok-kelompok elite menggunakan
atau dibatasi untuk menjelaskan tindakan pengaruhnya terhadap isi hukum dan proses
menyimpang bukan perilaku menyimpang. pelaksanaan sistem peradilan pidana. Norma
Pada bab ini perspektif-perspektif labeling, sosial lainnya mengikuti pola berikut ini.
kontrol, dan konflik adalah contoh-contoh Beberapa kelompok yang sangat berkuasa
teori-teori terbatas yang didiskusikan. membuat norma mereka menjadi dominan.
Perspektif labeling mengetengahkan pendekatan Misalnya, norma yang menganjurkan hubungan
interaksionisme dengan berkonsentrasi pada heteroseksual, tidak kecanduan minuman
konsekuensi interaksi antara penyimpang dengan keras, dan menghindari bunuh diri karena
agen kontrol sosial. Teori ini memperkirakan alasan moral dan agama.
bahwa pelaksanaan kontrol sosial menyebabkan 3. Bentuk-Bentuk Perilaku Menyimpang
penyimpangan sebab pelaksanaan kontrol a. Homoseksualitas laki-laki (gay)
sosial tersebut mendorong orang masuk Homoseksualitas menyangkut orientasi dan
ke dalam peran penyimpang. Ditutupnya perilaku seksual. Perilaku homoseksual adalah
peran konvensional bagi seseorang dengan hubungan seks antara orang yang berjenis
pemberian stigma dan label menyebabkan kelamin sama. Orientasi homoseksual adalah
orang tersebut dapat menjadi penyimpang sikap atau perasaan ketertarikan seseorang
sekunder, khususnya dalam mempertahankan pada orang lain dengan jenis kelamin yang
diri dari pemberian label. Untuk masuk kembali sama untuk tujuan kepuasan seksual. Lebih
ke dalam peran sosial konvensional yang tidak banyak perilaku homoseksual dibandingkan
menyimpang adalah berbahaya dan individu orang yang memiliki orientasi homoseksual.
merasa teralienasi. Menurut teori labeling, Norma dan aturan hukum yang melarang
pemberian sanksi dan label yang dimaksudkan homoseksualitas dianggap kuno, karena opini
untuk mengontrol penyimpangan malah masyarakat akhir-akhir ini lebih dapat menerima
menghasilkan sebaliknya. homoseksualitas.
b. Teori kontrol Perkembangan suatu orientasi homoseksualitas
Perspektif kontrol adalah perspektif yang terjadi dalam konteks biologis, tetapi makna
terbatas untuk penjelasan delinkuensi dan sesungguhnya dari orientasi tersebut berada
kejahatan. Teori ini meletakkan penyebab dalam proses sosialisasi seksual dan penerimaan
kejahatan pada lemahnya ikatan individu atau serta indentifikasi peran seks. Sosialisasi seksual
ikatan sosial dengan masyarakat, atau macetnya adalah suatu proses yang kompleks yang dimulai
integrasi sosial. Kelompok-kelompok yang dari belajar norma. Norma-norma seksual
lemah ikatan sosialnya (misalnya kelas bawah) mengidentifikasi objek seksual, waktu, tempat,

238 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


dan situasi. Banyak kombinasi yang mungkin 2. Tujuan Pengendalian Sosial
dapat terjadi dan termasuk terjadinya kesalahan a. Secara umum
dalam sosialisasi. Preferensi seksual terbentuk 1) Agar terwujud keserasian dan ketenteraman
saat masa remaja walaupun banyak juga para dalam masyarakat.
homoseksual yang menjadi homoseksual pada 2) Agar pelaku peyimpangan dapat kembali
usia yang lebih tua. Penerimaan identitas mematuhi norma-norma yang berlaku.
homoseksual terjadi setelah suatu proses 3) Agar masyarakat mau mematuhi norma-
peningkatan aktivitas homoseksual dan norma yang berlaku dengan kesadaran
partisipasi dalam suatu subkebudayaan sendiri maupun dengan paksaan.
homoseksual atau komunikasi homoseksual. b. Secara khusus
Secara sosiologis, seorang homoseksual adalah 1) Tujuan regulatif, karena dilandaskan pada
orang yang memiliki identitas homoseksual. kebiasaan atau adat istiadat.
b. Homoseksualitas perempuan (lesbianisme) 2) Tujuan kreatif atau konstruktif, karena
Lesbianisme sama dengan homoseksual pada diarahkan pada perubahan sosial yang
laki-laki, terjadi melalui penerimaan orientasi dianggap bermanfaat.
seksual lesbian. Lesbian lebih cenderung 3) Tujuan eksploratif, karena dimotivasikan
membangun orientasi seksualnya dalam konteks oleh kepentingan diri, baik secara langsung
hubungan pertemanan dengan perempuan maupun tidak
lainnya. Hubungan seks antara lesbian terjadi 3. Macam-Macam Pengendalian Sosial
dalam konteks berjalannya hubungan sosial a. Ditinjau dari cara pelaksanaan
dengan perempuan lain. Hubungan antara para 1) Persuasif, pengendalian sosial dilakukan
lesbian umumnya berlangsung dalam jangka tanpa kekerasan.
waktu lama, bukan berarti para homoseks tidak 2) Courcive, pengendalian sosial dilakukan
membangun hubungan seperti ini. Namun, dengan kekerasan.
lesbian lebih cenderung selektif dalam memilih b. Ditinjau dari proses
pasangan seks dan tidak banyak terlibat dalam 1) Compultiona, pengendalian sosial dengan
subkebudayaan lesbian. Karena lesbianisme menciptakan suatu situasi yang dapat
ini lebih bersifat pribadi dan rahasia, para mengubah sikap atau perilaku yang
lesbian tidak banyak mendapat ancaman negatif.
dari stigma sosial atau hukum. Perilaku dan 2) Pervasion, pengendalian sosial dengan
orientasi seksual mereka tidak begitu nyata disampaikan berulang-ulang dan terus-
bagi orang lain. Karena alasan ini, para lesbian menerus dengan harapan nilai atau norma
tidak banyak membutuhkan dukungan suasana melekat dalam jiwa seseorang.
subkebudayaan lesbian. c. Ditinjau dari aspek jumlah cakupan yang
terlibat
B. Pengendalian Sosial 1) Pengawasan dari kelompok terhadap
kelompok.
1. Pengertian Pengendalian Sosial 2) Pengawasan dari individu terhadap
a. Roucek, pengendalian sosial adalah proses kelompok.
terencana maupun tidak di mana individu dibujuk, 3) Pengawasan dari individu terhadap
diajak dan dipaksa untuk menyesuaikan diri individu lainnya.
pada kebiasaan dan nilai hidup kelompok. 4) Pengawasan dari individu terhadap
b. Peter L. Berger, pengendalian sosial adalah kelompok.
cara yang dipergunakan masyarakat untuk d. Ditinjau dari sifat
menertibkan anggota yang menyimpang. 1) Represif, yaitu usaha pengendalian social di
c. Robert M.S. Lawang, pengendalian sosial lakukan setelah terjadinya pelanggaran
adalah semua cara yang digunakan untuk 2) Preventif, yaitu usaha pengendalian social
mengembalikan penyimpangan atau mencegah di lakukan sebelum terjadi pelanggaran.
penyimpangan. 4. Jenis Pengendalian Sosial
d. Bruce J Cohen, pengendalian sosial bermakna a. Pendidikan, dengan diberi pendidikan diharapkan
untuk menyelaraskan anggota dengan kehendak warga dapat mengetahui dan memahami nilai
kelompok. dan norma yang berlaku.

RINGKASAN MATERI 239


b. Agama, dengan pemberian dan pemantapan terhadap orang yang diduga atau dituduh
norma agama bagi tiap warga masyarakat melakukan kejahatan dan pelanggaran
diharapkan mampu menaati sendi-sendi terhadap hukum yang berlaku.
agama yang berlaku dalam masyarakat yang b. Pengendalian sosial informal
bersangkutan. Dalam pengendalian sosial informal, tidak ada
c. Gosip/desas-desus, yaitu berita yang belum lembaga pendukung yang melaksanakannya
tentu kebenarannya.Biasanya diberikan atau secara tetap. Lembaga pengendalian sosial
disebarkan dikarenakan tidak mampu atau tidak informal, antara lain tokoh adat, tokoh agama
ada keberanian untuk memberikan teguran dan tokoh masyarakat.
secara langsung. 1) Tokoh adat
d. Cemoohan/ejekan , yaitu pengendalian sosial Pihak yang berperan menegakkan
yang diberikan dengan cara halus dan biasanya aturan adat disebut tokoh adat. Tokoh
pelanggaran masih bersifat sederhana. adat berperan dalam membina dan
e. Ostratisme/pengucilan, yaitu pengendalian mengendalikan sikap dan tingkah laku
sosial dengan tidak dianggap keberadaannya warga masyarakat agar sesuai dengan
meski dibiarkan tetap di lingkungannya. ketentuan adat istiadat.
f. Fraudulens, yaitu pengendalian sosial dengan 2) Tokoh agama
cara mengharapkan bantuan orang lain untuk Tokoh agama adalah orang yang memiliki
mencapai keinginannya. pemahaman luas tentang agama.
g. Intimidasi/ancaman, yaitu pengendalian sosial Pengendalian yang dilakukan tokoh agama
dengan cara memberikan ancaman kepada terutama ditujukan untuk menentang
pelanggar agar tidak mengulangi pelanggaran perbuatan yang tidak sesuai dengan nilai
yang di lakukannya. dan norma agama.
h. Hukuman, yaitu pengendalian sosial dengan 3) Tokoh masyarakat
cara memberikan sanksi hukuman yang sesuai Tokoh masyarakat adalah tiap orang yang
dengan aturan yang berlaku. dianggap berpengaruh dalam kehidupan
i. Teguran, yaitu pengendalian sosial dengan cara sosial kelompok masyarakat. Bentuk
memberikan saran bagi pelaku pelanggaran/ pengendalian yang dapat dilakukan oleh
penyimpangan agar tidak mengulangi perbuatan tokoh masyarakat, antara lain pembinaan
yang menyimpang. hubungan dan menggalang gotong
5. Peran Lembaga Sosial dalam Pengendalian royong.
Sosial 6. Akibat Tidak Berfungsinya Lembaga Pengendalian
Pengendalian sosial pada dasarnya adalah pengawasan Sosial
yang dilakukan oleh seseorang atau kelompok agar Masyarakat manapun mempunyai harapan agar
norma-norma yang berlaku ditaati. tercapai tata kehidupan yang teratur (terwujudnya
Pengendalian sosial memiliki dua tipe, yaitu keteraturan sosial) demi kelangsungan hidup
pengendalian sosial formal dan pengendalian bersama. Pada segala tindakannya pada suatu
sosial informal. interaksi sosial warga masyarakat dipandu oleh
a. Pengendalian sosial formal nilai-nilai dan norma-norma yang berlaku pada
Pengendalian sosial formal adalah pengendalian masyarakat yang bersangkutan.
sosial yang pengawasannya dilakukan oleh Namun, pada kenyataannya warga masyarakat
negara. tidak sepenuhnya mematuhi nilai dan norma yang
1) Kepolisian berlaku tersebut dengan terjadinya penyimpangan-
Polisi merupakan aparat resmi pemerintah penyimpangan, serta pelanggaran-pelanggaran
untuk menertibkan keamanan. Tugas-tugas terhadap nilai dan norma yang telah di tetapkan.
polisi, antara lain memelihara ketertiban Untuk mencegah dan mengatasi terjadinya
masyarakat. penyimpangan sosial dibentuklah lembaga
2) Pengadilan kepolisian, lembaga pengadilan, adat istiadat, dan
Pengadilan memiliki unsur-unsur yang tokoh masyarakat.
saling berhubungan dengan hakim, jaksa, a. Lembaga kepolisian
panitera, polisi, dan pengacara. Pihak-pihak Polisi mempunyai tugas sebagai pengemban
ini bertugas menyelenggarakan pengadilan keamanan dan ketertiban masyarakat, jika polisi

240 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


tidak dapat melaksanakan tugasnya dengan dan religius. Jika masyarakat yang menganutnya
baik, terjadi suasana sebagai berikut. sudah tidak mematuhi norma-norma yang ada
1) Keamanan dan ketertiban dalam maka akan terjadi:
masyarakat akan terganggu yang tercermin 1) tidak terpeliharanya ketertiban yang
pada tindakan-tindakan sosial yang dibutuhkan,
mengarah konflik dan kekerasan. 2) pelanggaran-pelanggaran terhadap
2) Munculnya sindikat-sindikat kejahatan norma-norma adat yang sudah lama di
dengan kepentingan masing-masing. sepakati.
b. Lembaga pengadilan d. Tokoh masyarakat
Lembaga pengadilan berfungi sebagai lembaga Sebagai seorang yang berpengaruh besar,
penegak hukum, jika tidak dapat berfungsi dihormati, disegani, dan menjadi panutan
sebagaimana mestinya, akan terjadi: dalam bertindak dan bertingkah laku jika tokoh
1) ketidakpastian hukum yang berlaku, masyarakat tidak dapat berfungsi sebagaimana
2) komersialisasi hukum dan keadilan, mestinya, akan terjadi:
3) munculnya komersialisasi jabatan dan 1) munculnya konflik sosial yang mengarah
kekuasaan. pada disintegrasi kelompok maupun
c. Lembaga adat/adat istiadat disintegrasi bangsa,
Pada masyarakat tradisional, adat istiadat 2) kesulitan untuk memenuhi kebutuhan
sangat berkaitan erat dengan sistem norma, hidupnya.
khususnya norma agama yang bersifat magis

Stratifikasi, Diferensiasi, Konflik, dan Mobilitas Sosial


5
A. Pelapisan/Stratifikasi Sosial (achievement status) dan ada yang didapat tanpa
suatu usaha (ascribed status). Stratifikasi berasal
1. Pengertian dari kata stratum yang berarti strata atau lapisan
Pelapisan sosial atau stratifikasi sosial (sosial dalam bentuk jamak.
st r a t i f i c a t i o n ) a d a l a h p e m b e d a a n ata u Pitirin A. Sorokin mendefinisikan stratifikasi sebagai
pengelompokan para anggota masyarakat secara pembedaan penduduk atau anggota masyarakat
vertikal (bertingkat). ke dalam kelas-kelas secara hierarkis. Sedangkan
Definisi sistematik, antara lain dikemukakan menurut Bruce J. Cohen, sistem stratifikasi akan
oleh Pitirim A. Sorokin, bahwa pelapisan sosial menempatkan tiap individu pada kelas sosial yang
adalah pembedaan penduduk atau masyarakat sesuai berdasarkan kualitas yang dimiliki.
ke dalam kelas-kelas secara bertingkat (hierarkis). Stratifikasi dapat terjadi dengan sendirinya sebagai
Perwujudannya dengan adanya lapisan-lapisan di bagian dari proses pertumbuhan masyarakat, juga
dalam masyarakat, ada lapisan yang tinggi dan ada dapat dibentuk untuk tercapainya tujuan bersama.
lapisan-lapisan di bawahnya. Tiap lapisan tersebut Faktor yang menyebabkan stratifikasi sosial dapat
disebut strata sosial. P.J. Bouman menggunakan tumbuh dengan sendirinya adalah kepandaian,
istilah tingkatan atau dalam bahasa Belanda disebut usia, sistem kekerabatan, dan harta dalam batas-
stand, yaitu golongan manusia yang ditandai batas tertentu.
dengan suatu cara hidup dalam kesadaran akan Mobilitas sosial adalah perubahan status individu
beberapa hak istimewa tertentu dan menurut atau kelompok dalam stratifikasi sosial. Mobilitas
gengsi kemasyarakatan. Istilah stand juga dipakai dapat terbagi atas mobilitas vertikal dan mobilitas
oleh Max Weber. horizontal. Mobilitas vertikal juga dapat terbagi
Stratifikasi sosial adalah suatu konsep dalam dua, mobilitas vertikal intragenerasi dan mobilitas
sosiologi yang melihat bagaimana anggota antargenerasi.
masyarakat dibedakan berdasarkan status yang Berkaitan dengan mobilitas ini, stratifikasi sosial
dimilikinya. Status yang dimiliki oleh tiap anggota memiliki dua sifat, yaitu stratifikasi terbuka dan
masyarakat ada yang didapat dengan suatu usaha stratifikasi tertutup. Pada stratifikasi terbuka

RINGKASAN MATERI 241


kemungkinan terjadinya mobilitas sosial cukup besar, benda-benda tersier yang dimilikinya, cara
sedangkan pada stratifikasi tertutup kemungkinan berpakaiannya, maupun kebiasaannya dalam
terjadinya mobilitas sosial sangat kecil. berbelanja.
2. Dimensi Stratifikasi Sosial b. Ukuran kekuasaan dan wewenang
Untuk menjelaskan stratifikasi sosial ada tiga dimensi Seseorang yang mempunyai kekuasaan atau
yang dapat dipergunakan, yaitu privilege, prestise, wewenang paling besar akan menempati
dan power. Ketiga dimensi ini dapat dipergunakan lapisan teratas dalam sistem pelapisan sosial
sendiri-sendiri, tetapi juga dapat digunakan secara dalam masyarakat yang bersangkutan. Ukuran
bersama. kekuasaan sering tidak lepas dari ukuran
Karl Marx menggunakan satu dimensi, yaitu privilege kekayaan, sebab orang yang kaya dalam
atau ekonomi untuk membagi masyarakat industri masyarakat biasanya dapat menguasai orang-
menjadi dua kelas, yaitu kelas Borjuis dan Proletar. orang lain yang tidak kaya. Hal ini dapat berlaku
Adapun Max Weber, Peter Berger, Jeffries, dan sebaliknya, kekuasaan dan wewenang dapat
Ransford mempergunakan ketiga dimensi tersebut. mendatangkan kekayaan.
Dari penggunaan ketiga dimensi tersebut, Max c. Ukuran kehormatan
Weber memperkenalkan konsep kelas, kelompok Ukuran kehormatan dapat terlepas dari ukuran-
status, dan partai. ukuran kekayaan atau kekuasaan. Orang-orang
Kelas sosial merupakan suatu pembedaan individu yang disegani atau dihormati akan menempati
atau kelompok berdasarkan kriteria ekonomi. Untuk lapisan atas dari sistem pelapisan sosial
mendalami kelas sosial ini, Soerjono Soekanto masyarakatnya. Ukuran kehormatan ini sangat
memberikan 6 kriteria tradisional. terasa pada masyarakat tradisional, misalnya
Menurut Horton and Hunt, keberadaan kelas sosial biasanya mereka sangat menghormati orang-
dalam masyarakat berpengaruh terhadap beberapa orang yang banyak jasanya kepada masyarakat,
hal, di antaranya identifikasi diri dan kesadaran serta para orang tua atau orang-orang yang
kelas sosial, pola-pola keluarga, dan munculnya berperilaku dan berbudi luhur.
simbol status dalam masyarakat. d. Ukuran ilmu pengetahuan
Bentuk stratifikasi dapat dibedakan menjadi Ukuran ilmu pengetahuan sering dipakai oleh
bentuk lapisan bersusun yang di antaranya dapat anggota-anggota masyarakat yang menghargai
berbentuk piramida, piramida terbalik, dan intan. ilmu pengetahuan. Seseorang yang paling
Selain lapisan bersusun, bentuk stratifikasi dapat menguasai ilmu pengetahuan akan menempati
juga diperlihatkan dalam bentuk melingkar. Bentuk lapisan tinggi dalam sistem pelapisan sosial
stratifikasi melingkar ini terutama berkaitan dengan masyarakat yang bersangkutan. Penguasaan
dimensi kekuasaan. ilmu pengetahuan ini biasanya terdapat dalam
Ada tiga cara yang dapat kita lakukan untuk gelar-gelar akademik (kesarjanaan), atau profesi
bisa mengetahui bentuk dari stratifikasi sosial. yang disandang oleh seseorang, misalnya
Ketiga cara tersebut adalah dengan pendekatan dokter, insinyur, doktorandus, doktor, atau
objektif, pendekatan subjektif, dan pendekatan profesor. Namun, sering timbul akibat-akibat
reputasional. negatif dari kondisi ini jika gelar-gelar yang
3. Dasar-Dasar Pembentukan Pelapisan Sosial disandang tersebut lebih dinilai tinggi daripada
Ukuran atau kriteria yang menonjol atau dominan ilmu yang dikuasainya, sehingga banyak orang
sebagai dasar pembentukan pelapisan sosial yang berusaha dengan cara-cara yang tidak
sebagai berikut. benar untuk memperoleh gelar kesarjanaan,
a. Ukuran kekayaan misalnya dengan membeli skripsi, menyuap,
Kekayaan (materi atau kebendaan) dapat mencari ijazah palsu, dan sebagainya.
dijadikan ukuran penempatan anggota 4. Pengaruh Diferensiasi Sosial dalam Masyarakat
masyarakat ke dalam lapisan-lapisan sosial Diferensiasi sosial sebagai gejala yang universal
yang ada. Orang yang memiliki kekayaan dalam kehidupan masyarakat dan membedakan
paling banyak, ia akan termasuk lapisan teratas masyarakat secara horizontal tentu akan membawa
dalam sistem pelapisan sosial. Demikian pula dampak dan pengaruh pada kehidupan bersama.
sebaliknya, orang yang tidak mempunyai Pembedaan secara horizontal ini tetap akan
kekayaan akan digolongkan ke dalam lapisan membawa konsekuensi bagi kelompok-kelompok
yang rendah. Kekayaan tersebut dapat dilihat, sosial yang ada. Berikut ini penjelasan dampak
antara lain pada bentuk tempat tinggal, diferensiasi sosial dalam masyarakat.

242 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


a. Fanatisme 5. Pengaruh Stratifikasi Sosial dalam Masyarakat
Pengelompokan masyarakat berdasarkan Stratifikasi sosial adalah pembedaan masyarakat
dimensi horizontal memiliki dampak pada kedalam lapisan-lapisan sosial berdasarkan dimensi
fanatisme kelompok yang bersangkutan. vertikal akan memiliki pengaruh terhadap kehidupan
Anggota kelompok memiliki ikatan yang bersama dalam masyarakat. Berikut ini uraian
kuat dengan kelompoknya dan sekaligus tentang dampak stratifikasi sosial dalam kehidupan
membedakan dirinya dengan kelompok lain. masyarakat.
Misalnya, diferensiasi berdasarkan agama akan a. Eksklusivitas
menimbulkan fanatisme bagi tiap pemeluk Stratifikasi sosial yang membentuk lapisan-
agama yang bersangkutan dan mereka sekaligus lapisan sosial juga merupakan subkultur, telah
membedakan diri dengan kelompok beragama menjadikan mereka dalam lapisan-lapisan
lainnya. Batas-batas kelompoknya lebih jelas dan tertentu menunjukkan eksklusivitasnya masing-
batas kelompok yang lain juga jelas. Oleh karena masing. Eksklusivitas dapat berupa gaya hidup,
itu, fanatisme dapat tumbuh dan berkembang perilaku, dan juga kebiasaan mereka yang
sebagai dampak dari diferensiasi sosial. sering berbeda antara satu lapisan dengan
b. Solidaritas lapisan yang lain.
Solidaritas atau ikatan kebersamaan dapat Gaya hidup dari lapisan atas akan berbeda
juga terjadi akibat diferensiasi sosial yang ada. dengan gaya hidup lapisan menengah dan
Solidaritas tumbuh dan berkembang di antara bawah. Demikian juga halnya dengan perilaku
mereka. Diferensiasi karena suku bangsa atau masing-masing anggotanya dapat dibedakan,
etnik akan membuat ikatan mereka seetnik sehingga kita mengetahui dari kalangan kelas
jauh lebih kuat dibandingkan dengan ikatan sosial mana seseorang berasal.
mereka di luar etnik. Lebih-lebih jika mereka Eksklusivitas yang ada sering membatasi
berada di luar etniknya sebagai pendatang pergaulan di antara kelas sosial tertentu. Mereka
pada etnik yang berbeda maka solidaritas di enggan bergaul dengan kelas sosial di bawahnya
antara mereka akan tumbuh dan berkembang, atau membatasi diri hanya bergaul dengan
sehingga rasa solidaritas di antara mereka makin kelas yang sama dengan kelas mereka.
tinggi. Mereka merasa satu bagian dari bagian b. Etnosentrisme
yang besar dan mereka selalu menyatakan Etnosentrisme dipahami sebagai mengagungkan
bahwa dirinya adalah bagian dari mereka yang kelompok sendiri dapat terjadi dalam stratifikasi
besar tersebut. sosial yang ada dalam masyarakat. Mereka
c. Toleransi yang berada dalam stratifikasi sosial atas akan
Pemahaman akan perbedaan yang horizontal menganggap dirinya adalah kelompok yang
di antara kelompok sosial yang digolongkan paling baik dan menganggap rendah dan kurang
berdasarkan diferensiasi sosial akan bermartabat kepada mereka yang berada pada
menumbuhkan toleransi di antara mereka. stratifikasi sosial rendah.
Mereka mengetahui perbedaan dan batas- Pola perilaku kelas sosial atas dianggap lebih
batas sosial di antara mereka. Batas kelompok berbudaya dibandingkan dengan kelas sosial di
mereka dipahami; kesadaran akan kelompoknya bawahnya. Sebaliknya, kelas sosial bawah akan
juga mereka merasakan. Sisi lain mereka memandang mereka sebagai orang boros dan
mengetahui batas-batas dari kelompok konsumtif dan menganggap apa yang mereka
diferensiasi sosial lainya. Pemahaman tentang lakukan kurang manusiawi dan tidak memiliki
dirinya dan pemahaman terhadap diri orang kesadaran dan solidaritas terhadap mereka
lain akan menyebabkan tumbuhnya toleransi yang menderita. Pemujaan terhadap kelas
di antara mereka. Mereka menghargai apa sosialnya masing-masing adalah wujud dari
yang ada pada kelompok lain dan kelompok etnosentrisme.
lain memahami dan menyadari perbedaan c. Konflik sosial
yang ada dalam kelompoknya. Kesadaran akan Perbedaan yang ada di antara kelas sosial
batas dan perbedaan antara kelompok yang dapat menyebabkan terjadinya kecemburuan
berbeda ini merupakan kesadaran sosial yang sosial maupun iri hati. Jika kesenjangan karena
menumbuhkan rasa mau menghargai perbedaan perbedaan tersebut tajam, tidak menutup
sebagai wujud toleransi sosial yang ada. kemungkinan terjadinya konflik sosial antara

RINGKASAN MATERI 243


kelas sosial satu dengan kelas sosial yang berbeda itu pada akhirnya akan menghasilkan
lain. Misalnya, demonstrasi buruh menuntut perbedaan individu yang dapat memicu
kenaikan upah atau peningkatan kesejahteraan konflik.
dari perusahaan tempat mereka bekerja adalah c. Perbedaan kepentingan antara individu atau
salah satu konflik yang terjadi karena stratifikasi kelompok. Manusia memiliki perasaan,
sosial yang ada dalam masyarakat. pendirian, maupun latar belakang kebudayaan
yang berbeda. Oleh sebab itu, dalam waktu
B. Konflik Sosial yang bersamaan, masing-masing orang atau
kelompok memiliki kepentingan yang berbeda-
Konflik berasal dari kata kerja Latin configere yang beda. Kadang-kadang orang dapat melakukan
berarti saling memukul. Secara sosiologis, konflik diartikan hal yang sama, tetapi untuk tujuan berbeda-
sebagai suatu proses sosial antara dua orang atau lebih beda. Contoh: perbedaan kepentingan dalam
(dapat juga kelompok) yang salah satu pihak berusaha hal pemanfaatan hutan. Para tokoh masyarakat
menyingkirkan pihak lain dengan menghancurkannya menganggap hutan sebagai kekayaan budaya
atau membuatnya tidak berdaya. yang menjadi bagian dari kebudayaan mereka
Konflik dilatarbelakangi oleh perbedaan ciri-ciri sehingga harus dijaga dan tidak boleh ditebang.
yang dibawa individu dalam suatu interaksi. Perbedaan- Para petani menebang pohon-pohon karena
perbedaan tersebut, antara lain menyangkut ciri fisik, dianggap sebagai penghalang bagi mereka
kepandaian, pengetahuan, adat istiadat, keyakinan, untuk membuat kebun atau ladang. Bagi para
dan sebagainya. Dengan dibawa sertanya ciri-ciri pengusaha kayu, pohon-pohon ditebang dan
individual dalam interaksi sosial, konflik merupakan kemudian kayunya diekspor guna mendapatkan
situasi yang wajar dalam tiap masyarakat dan tidak satu uang dan membuka pekerjaan. Bagi pecinta
masyarakat pun yang tidak pernah mengalami konflik lingkungan, hutan adalah bagian dari lingkungan
antaranggotanya atau dengan kelompok masyarakat sehingga harus dilestarikan. Di sini jelas
lainnya. Konflik hanya akan hilang bersamaan dengan terlihat ada perbedaan kepentingan antara
hilangnya masyarakat itu sendiri. satu kelompok dengan kelompok lainnya
Konflik bertentangan dengan integrasi. Konflik dan sehingga akan mendatangkan konflik sosial
integrasi berjalan sebagai sebuah siklus di masyarakat. di masyarakat. Konflik akibat perbedaan
Konflik yang terkontrol akan menghasilkan integrasi. kepentingan ini dapat pula terjadi pada bidang
Sebaliknya, integrasi yang tidak sempurna dapat politik, ekonomi, sosial, dan budaya. Begitu
menciptakan konflik. pula dapat terjadi antarkelompok atau antara
1. Faktor Penyebab Konflik kelompok dengan individu, misalnya konflik
a. Perbedaan individu, meliputi perbedaan antara kelompok buruh dengan pengusaha
pendirian dan perasaan. yang terjadi karena perbedaan kepentingan
Tiap manusia adalah individu yang unik. di antara keduanya. Para buruh menginginkan
Artinya, tiap orang memiliki pendirian dan upah yang memadai, sedangkan pengusaha
perasaan yang berbeda-beda satu dengan menginginkan pendapatan yang besar untuk
lainnya. Perbedaan pendirian dan perasaan dinikmati sendiri dan memperbesar bidang
akan sesuatu hal atau lingkungan yang nyata serta volume usaha mereka.
ini dapat menjadi faktor penyebab konflik d. Perubahan-perubahan nilai yang cepat dan
sosial sebab dalam menjalani hubungan mendadak dalam masyarakat. Perubahan
sosial, seseorang tidak selalu sejalan dengan adalah sesuatu yang lazim dan wajar terjadi,
kelompoknya. Misalnya, ketika berlangsung tetapi jika perubahan itu berlangsung cepat
pentas musik di lingkungan permukiman, tentu atau bahkan mendadak, perubahan tersebut
perasaan tiap warganya akan berbeda-beda. dapat memicu terjadinya konflik sosial. Misalnya,
Ada yang merasa terganggu karena berisik, pada masyarakat pedesaan yang mengalami
tetapi ada juga yang merasa terhibur. proses industrialisasi yang mendadak akan
b. Perbedaan latar belakang kebudayaan sehingga memunculkan konflik sosial karena nilai-
membentuk pribadi-pribadi yang berbeda. nilai lama pada masyarakat tradisional yang
Seseorang sedikit banyak akan terpengaruh biasanya bercorak pertanian secara cepat
dengan pola-pola pemikiran dan pendirian berubah menjadi nilai-nilai masyarakat industri.
kelompoknya. Pemikiran dan pendirian yang Nilai-nilai yang berubah itu seperti nilai

244 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


kegotongroyongan berganti menjadi nilai a. Pengertian yang tinggi untuk hasil kedua belah
kontrak kerja dengan upah yang disesuaikan pihak akan menghasilkan percobaan untuk
menurut jenis pekerjaannya. Hubungan mencari jalan keluar yang terbaik.
kekerabatan bergeser menjadi hubungan b. Pengertian yang tinggi untuk hasil kita sendiri
struktural yang disusun dalam organisasi hanya akan menghasilkan percobaan untuk
formal perusahaan. Nilai-nilai kebersamaan “memenangkan” konflik.
berubah menjadi individualis dan nilai-nilai c. Pengertian yang tinggi untuk hasil pihak lain hanya
tentang pemanfaatan waktu yang cenderung akan menghasilkan percobaan yang memberikan
tidak ketat berubah menjadi pembagian waktu “kemenangan” konflik bagi pihak tersebut.
yang tegas, seperti jadwal kerja dan istirahat d. Tiada pengertian untuk kedua belah pihak akan
dalam dunia industri. Perubahan-perubahan menghasilkan percobaan untuk menghindari
ini, jika terjadi secara cepat atau mendadak, konflik.
akan membuat kegoncangan proses-proses Contoh konflik
sosial di masyarakat, bahkan akan terjadi a. Konflik Vietnam berubah menjadi perang.
upaya penolakan terhadap semua bentuk b. Konflik Timur Tengah merupakan contoh
perubahan karena dianggap mengacaukan konflik yang tidak terkontrol sehingga timbul
tatanan kehidupan masyarakat yang telah kekerasan. Hal ini dapat dilihat pada konflik
ada. Israel dan Palestina.
2. Jenis-Jenis Konflik c. Konflik agama Katolik dan agama Protestan
Menurut Dahrendorf, konflik dibedakan menjadi di Irlandia Utara memberikan contoh konflik
4 macam berikut ini. bersejarah lainnya.
a. Konflik antara atau dalam peran sosial d. Banyak konflik yang terjadi karena perbedaan
(intrapribadi), misalnya antara peranan-peranan ras dan etnis, termasuk konflik Bosnia-Kroasia
dalam keluarga atau profesi (konflik peran (lihat Kosovo), konflik di Rwanda, dan konflik
(role), konflik antara kelompok-kelompok sosial di Kazakhstan.
(antarkeluarga, antargeng). konflik kelompok
terorganisasi dan tidak terorganisasi (polisi C. Mobilitas Sosial
melawan massa).
1. Pengantar
b. Konflik antarsatuan nasional (kampanye dan
Mobilitas berasal dari bahasa Latin, mobilis yang
perang saudara).
berarti mudah dipindahkan atau banyak bergerak
c. Konflik antaragama atau tidak antaragama.
dari satu tempat ke tempat yang lain. Kata sosial yang
d. Konflik antarpolitik.
ada pada istilah mobilitas sosial untuk menekankan
3. Akibat Konflik
bahwa istilah tersebut mengandung makna gerak
Hasil dari sebuah konflik sebagai berikut.
yang melibatkan seseorang atau sekelompok warga
a. Meningkatkan solidaritas sesama anggota
dalam kelompok sosial. Jadi, mobilitas sosial adalah
kelompok (ingroup) yang mengalami konflik
perpindahan posisi seseorang atau sekelompok
dengan kelompok lain.
orang dari lapisan yang satu ke lapisan yang lain.
b. Keretakan hubungan antarkelompok yang
2. Bentuk Mobilitas Sosial
bertikai.
a. Mobilitas vertikal
c. Perubahan kepribadian pada individu, misalnya
Mobilitas vertikal adalah pepindahan status
timbulnya rasa dendam, benci, saling curiga,
sosial yang dialami seseorang atau sekelompok
dan lain-lain.
warga pada lapisan sosial yang berbeda.
d. Kerusakan harta benda dan hilangnya jiwa
1) Mobilitas vertikal naik memiliki dua
manusia.
bentuk, yaitu:
e. Dominasi bahkan penaklukan salah satu pihak
a) Naiknya orang-orang berstatus sosial
yang terlibat dalam konflik.
rendah ke status sosial yang lebih
Para pakar teori telah mengklaim bahwa pihak-
tinggi karena status itu telah tersedia.
pihak yang berkonflik dapat menghasilkan respon
Misalnya: seorang camat diangkat
terhadap konflik menurut sebuah skema dua
menjadi bupati.
dimensi, yaitu pengertian terhadap hasil tujuan
b) Terbentuknya suatu kelompok baru
kita dan pengertian terhadap hasil tujuan pihak
yang lebih tinggi daripada lapisan
lainnya. Skema ini akan menghasilkan hipotesis
sosial yang sudah ada.
sebagai berikut.

RINGKASAN MATERI 245


2) Mobilitas vertikal turun memiliki dua 3. Faktor Pendorong Mobilitas Sosial
bentuk, berikut ini. a. Faktor struktural, yaitu jumlah relatif dari
a) Turunnya kedudukan seseorang ke kedudukan tinggi yang dapat dan harus diisi
kedudukan lebih rendah, misalnya, serta kemudahan untuk memperolehnya.
seorang prajurit yang dipecat karena Adapun yang termasuk dalam cakupan faktor
melakukan desersi. struktural sebagai berikut.
b) Tidak dihargai lagi suatu kedudukan 1) Struktur pekerjaan.
sebagai lapisan sosial atas, misalnya 2) Perbedaan fertilitas.
seorang yang menjabat direktur 3) Ekonomi ganda.
bank karena bank yang dipimpinnya 4) Penunjang dan penghambat mobilitas.
bermasalah, ia diturunkan menjadi b. Faktor individu, yaitu kualitas orang per orang
staf direksi. baik ditinjau dari segi tingkat pendidikan,
3) Beberapa prinsip umum dalam mobilitas penampilan, maupun keterampilan pribadi.
sosial vertikal sebagai berikut. Adapun yang termasuk dalam cakupan faktor
a) Tidak ada suatu pun masyarakat yang individu sebagai berikut.
mutlak tertutup terhadap mobilitas 1) Perbedaan kemampuan.
sosial yang vertikal. 2) Orientasi sikap terhadap mobilitas.
b) Seterbuka apapun suatu masyarakat 3) Faktor kemujuran.
terhadap mobilitas sosial, terkadang c. Tiap status sosial, tiap manusia dilahirkan
tetap ada hambatan-hambatan. dalam status sosial yang dimiliki oleh orang
c) Tiap masyarakat pasti memiliki tipe tuanya.
mobilitas sosial vertikal sendiri. d. Faktor keadaan ekonomi, dapat menjadi
d) Laju mobilitas sosial disebabkan oleh pendorong terjadinya mobilitas manusia.
faktor ekonomi, politik, dan pekerjaan e. Faktor situasi politik.
yang berbeda-beda. f. Faktor kependudukan (demografi).
e) Mobilitas sosial yang disebabkan g. Faktor keinginan melihat daerah lain.
oleh faktor ekonomi, politik, dan 4. Faktor Penghambat Mobilitas Sosial
pekerjaan, tidak menunjukkan adanya a. Faktor kemiskinan.
kecenderungan yang kontinu tentang b. Faktor diskriminasi kelas.
bertambah. c. Faktor perbedaan ras dan agama.
b. Mobilitas horizontal d. Faktor perbedaan jenis kelamin (gender).
Mobilitas horizontal adalah perpindahan status e. Faktor pengaruh sosialisasi yang sangat
sosial seseorang atau sekelompok orang dalam kuat.
lapisan. Ciri utama mobilitas horizontal adalah 5. Saluran-Saluran Mobilitas Sosial
lapisan sosial yang ditempati tidak mengalami Menurut Pitirim A.Sorokin, mobilitas sosial dapat
perubahan. Contoh: tindakan mengevakuasi dilakukan melalui beberapa saluran berikut.
penduduk yang tertimpa bencana alam ke a. Angkatan bersenjata.
daerah lain. b. Lembaga pendidikan.
c. Mobilitas antargenerasi c. Organisasi politik.
Mobilitas antargenerasi adalah perpindahan d. Lembaga keagamaan.
antara dua generasi atau lebih. Mobilitas e. Organisasi ekonomi.
antargenerasi dapat dibedakan menjadi dua, f. Organisasi profesi.
berikut ini. g. Perkawinan.
1) Mobilitas intergenerasi h. Organisasi keolahragaan.
Mobilitas intergenerasi adalah perpindahan Secara umum, cara yang digunakan untuk memperoleh
status sosial yang terjadi di antara beberapa status sosial dapat melalui dua cara berikut.
generasi. a. Akripsi
2) Mobilitas intragenerasi Akripsi adalah cara untuk memperoleh
Mobilitas intragenerasi adalah perpindahan kedudukan melalui keturunan.
status sosial yang terjadi dalam satu b. Prestasi
generasi yang sama. Prestasi adalah cara untuk memperoleh
kedudukan pada lapisan tertentu dengan
usaha sendiri.

246 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Secara khusus,cara-cara yang digunakan a. Dampak positif
untuk menaikan status sosial adalah sebagai 1) Mendorong seseorang untuk lebih
berikut. maju.
1) Perubahan standar hidup. 2) Mempercepat tingkat perubahan sosial
2) Perubahan nama. masyarakat ke arah yang lebih baik.
3) Perubahan tempat tinggal. b. Dampak negatif
4) Perkawinan. 1) Timbulnya konflik
5) Perubahan tingkah laku. Konflik yang ditimbulkan oleh mobilitas
6) Bergabung dengan organisasi tertentu. sosial dapat dibedakan menjadi dua bagian,
6. Proses Terjadinya Mobilitas Sosial yaitu sebagai berikut.
Mobilitas sosial, baik itu yang bentuknya a) Konflik antarkelas.
vertikal, maupun horizontal dapat terjadi di tiap b) Konflik antarkelompok sosial.
masyarakat. Konflik ini dapat berupa:
7. Dampak Mobilitas Sosial a) Konflik antara kelompok sosial yang
Menurut Horton dan Hunt (1987), ada beberapa masih tradisional dengan kelompok
konsekuensi negatif dari adanya mobilitas sosial sosial yang modern.
vertikal sebagai berikut. b) Proses suatu kelompok sosial tertentu
a. Kecemasan akan terjadi penurunan status bila terhadap kelompok sosial lain yang
terjadi mobilitas menurun. memiliki wewenang.
b. Ketegangan dalam mempelajari peran baru c) Konflik antargenerasi.
dari status jabatan yang meningkat. 2) Berkurangnya solidaritas kelompok
c. Keretakan hubungan antaranggota kelompok Dampak lain mobilitas sosial dari faktor
primer. psikologis sebagai berikut.
Adapun dampak mobilitas sosial bagi masyarakat, a) Menimbulkan ketakutan.
baik yang bersifat positif maupun negatif sebagai b) Adanya gangguan psikologis jika
berikut. seseorang turun dari jabatannya (post
power syndrome).
c) Mengalami frustrasi.

6 Kelompok Sosial dalam Masyarakat

A. Kelompok Sosial dan Masyarakat Multikultural 3. Interaksi jelas 3. Interaksi tidak terfokus
Manusia dikenal sebagai makhluk sosial yang pada dan terfokus
prinsipnya hidup berkelompok, baik di lingkungan 4. Mengarah pada 4. Tidak mengarah
maupun di masyarakat. Keberadaan ini merupakan pembentukan pada pembentukan
proses untuk berinteraksi atau berhubungan dengan masyarakat masyarakat
yang lain. Dalam ilmu sosiologi, kelompok sosial sering Di dalam kelompok sosial terdapat bermacam
juga disebut dengan kerumunan yang dapat diartikan macam suku bangsa, ras, agama dan budaya sehingga
sebagai individu-individu yang berada pada tempat terbentuklah masyarakat multikultural.
yang sama. Namun, tetaplah ada perbedaan antara Kata MASYARAKAT MULTIKULTURAL dapat dipilah
kerumunun dengan kelompok sosial. menjadi tiga kata, yaitu:
Perbedaan antara kelompok sosial dengan kerumunan masyarakat : satu kesatuan hidup manusia yang
tersebut adalah: berinteraksi menurut sistem adat istiadat
Kelompok Sosial Kerumunan tertentu yang bersifat kontinu dan terikat
oleh rasa identitas bersama.
1. Bersifat tetap 1. Bersifat sementara
(multi-) : berarti banyak atau beraneka ragam.
2. Memiliki tujuan 2. Memiliki tujuan (kultural) : berarti budaya.
sama berbeda

RINGKASAN MATERI 247


Jadi, masyarakat multikultural adalah kesatuan tetapi masyarakat multikultural tidak akan
manusia atau individu yang memiliki beraneka ragam terwujud tanpa adanya kelompok sosial.
budaya. Oleh karena itu, dalam masyarakat terdapat Kelompok sosial dikatan sebagai salah satu
beraneka ragam kelompok sosial dengan sistem norma unsur pembentuk masyarakat multikultural.
dan kebudayaan yang berbeda-beda. b. Kelompok sosial sebagai dinamisator masyarakat
Berikut ini pandangan ahli sosiologi tentang multikultural. Urutan terbentuknya masyarakat
masyarakat multikultural: multikultural sebagai berikut:
1. J.S. Furnivall 1) individu,
Masyarakat multikultural terbentuk oleh dua atau 2) kelompok sosial,
lebih komunitas (kelompok). Mereka ini secara 3) masyarakat,
budaya dan ekonomi terpisah satu sama lain. Struktur 4) masyarakaat multikultural.
kelembagaan yang terdapat di dalam kelompok Dari urutan tersebut dapat disimpulkan
tersebut berbeda satu dengan lain. bahwa kelompok sosial merupakan unsur
2. Nasikun pembentuk masyarakat multikultural. Konflik
Masyarakat multikultural adalah masyarakat yang pada mayarakat multikultural dapat saja terjadi
menganut banyak nilai. Hal ini terbentuk karena karena di dalamnya terdiri atas beranekaragam
kelompok sosial yang ada di dalamnya memiliki perbedaan. Namun, hal ini dapat dicegah
sistem nilai tersendiri. dengan cara masing-masing saling menjaga
3. Pierre L. van de Berghe diri maupun menghargai.
Masyarakat multikultural memiliki karakteristik c. Kelompok sosial sebagai pengikat masyarakat
sebagai berikut. multikultural untuk mempertahankan masyarakat
a. Memiliki subkebudayaan. multikultural yang sudah baik perlu dibuat
b. Struktur sosial yang terbentuk rawan terjadi pengikat individu maupun kelompok agar tetap
konflik. terjaga dengan baik. Pengikat hanya dapat
c. Integrasi sosial tumbuh di atas paksaan dan saling dilakukan dengan bentuk loyalitas angota
ketergantungan pada bidang ekonomi. kelompok tersebut.
4. Cliffort Geertz
Masyarakat multikultural adalah masyarakat yang B. Masyarakat Multikultural di Indonesia
memiliki ikatan-ikatan primordialitas. Ikatan ini
kemudian berkaitan erat dengan label yang diberikan Masyarakat Indonesia yang memiliki beraneka
oleh individu/kelompok lain. Dengan demikian, tiap ragam budaya, bangsa, ras, suku, agama, dan adat
individu/kelompok memiliki karakter yang berbeda istiadat merupakan modal terbentuknya masyarakat
dengan yang lain. multikultural.
Keanekaragaman dalam masyarakat memiliki ciri- 1. Faktor Penyebab Timbulnya Masyarakat
ciri sebagai berikut: Multikultural di Indonesia
a. Memiliki lebih dari subkebudayaan. Timbulnya masyarakat multikultural di Indonesia
b. Membentuk sebuah struktur sosial. dianalisis sebagai dampak dari adanya:
c. Membagi masyarakat menjadi dua pihak, a. Keanekaragaman ras
yaitu pihak yang mendominasi dan yang Ada tiga ras, yaitu:
terdominasi. 1) Ras Mongoloid
d. Rentan terhadap konflik sosial. Memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
Dalam multikultural akan dijumpai perbedaan- a) kulit berwarna kuning sampai sawo
perbedaan yang merupakan bentuk keanegaragaman, matang,
seperti budaya, ras suku, dan agama. Pada masyarakat b) rambut lurus,
multikultural tidak dikenal perbedaan hak dan c) bulu badan sedikit,
kewajiban antara kelompok minoritas dengan d) mata sipit.
mayoritas, baik secara hukum maupun sosial. 2) Ras Kaukasoid
Kelompok sosial memiliki hubungan erat dengan Memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
masyarakat multikultural, sebagai berikut. a) hidung mancung,
a. Kelompok sosial sebagai unsur pembentuk b) kulit putih,
masyarakat multikultural. c) rambut pirang sampai cokelat,
Macam-macam kelompok sosial belum tentu d) kelopak mata lurus.
membentuk sebuah masyarakat multikultural,

248 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3) Rasa Negroid 2) Etnosentris
Memiliki ciri-ciri sebagai berikut: Pandangan yang menganggap rendah
a) rambut keriting, kebudayaan dari kelompok lain.
b) kulit hitam, 3) Eksklusivisme
c) bibir tebal ddan kelopak mata Sikap enggan berinteraksi dengan kelompok
lurus. lain. Hal ini menjadikan sikap tertutup.
b. Keanekaragaman suku bangsa b. Masalah kultural
Di Indonesia banyak dijumpai beranekaragaman Biasanya hal ini menyangkut masalah kondisi
suku bangsa, bahasa, adat istiadat, dan politik dan ekonomi. Kondisi politik yang tidak
etnis yang menjadikan bentuk masyarakat demokratis masyarakat ekonomi lemah akan
multikultural. makin berat menanggung beban hidup.
c. Keanekaragaman golongan
Golongan didasarkan pada persamaan tujuan C. Keanekaragaman Kelompok Sosial
atau kepentingan. Indonesia terdiri atas
beranekaragam golongan yang membentuk Kelompok sosial yang ada pada masyarakat
masyarakat multikultural. multikultural bermacam-macam. Berikut ini adalah
d. Keanekaragaman agama dan kepercayaan macam-macam kelompok sosial di masyarakat menurut
Agama didasarkan pada apa yang disampaikan pandangan para ahli sosiologi.
Tuhan kepada manusia berupa kitab suci yang 1. Solidaritas Mekanik dan Organik
dijadikan panduan hidup manusia dalam Diperkenalkan oleh Emile Durkheim bahwa kelompok
bermasyarakat, dan dalam hubungannya dengan manusia terbagi atas dua, yaitu kelompok manusia
Tuhan. Di Indonesia, agama yang diakui, meliputi didasarkan pada:
Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Buddha, dan a. Segi mekanik
Konghucu. Di samping itu, juga berkembang Segi mekanik merupakan bentuk naluriah yang
kepercayaan yang didasarkan pada pemaknaan ditentukan oleh pengaruh ikatan geografi,
hidup manusia terhadap alam semesta yang biogenetik, dan keturunan lebih lanjut. Tiap
menghasilkan pemikiran-pemikiran berupa kelompok dapat memenuhi kebutuhan tanpa
filsafat, animisme, dan dinamisme. bantuan dari pihak lain. Tiap anggota diikat oleh
2. Karakteristik Masyarakat Multikultural di kesadaran kolektif sebagai satu kelompok dan
Indonesia kepercayaan yang bersifat memaksa.
Konflik terjadi karena adanya perbedaan yang b. Segi fungsional
dapat kita lihat dari masyarakat multikultural. Hal Segi fungsional merupakan hasil kesadaran
ini sering kita lihat adanya konflik, baik di daerah manusia atau keinginan yang rasional. Bentuk
maupun di perkotaan. Masyarakat Indonesia solidaritas bersifat mengikat, sehingga terbentuk
dapat dikatakan sebagai masyarakat mutikultural ketergantungan. Pengikatan berdasarkan
yang belum sempurna. Hal ini dapat terlihat dari kesepakatan yang terjalin.
beberapa hal, yaitu: 2. Gemeinschaft dan Gesellschaft
a. Masih terdapat dominasi satu kelompok atas Konsep ini diperkenalkan oleh ahli sosiologi dari
kelompok lainnya. Jerman Ferdinand Tonnies, yang berpendapat
b. Struktur sosial yang ada lebih banyak kelompok masyarakat terbagi menjadi gemeinschaft
menguntungkan pihak yang mendominasi. dan gesellschaft.
c. Konflik sosial yang muncul masih sering berlanjut a. Gemeinschaft
dengan kekerasan. Gemeinschaft adalah bentuk kehidupan bersama
Masalah yang muncul dalam masyarakat multikultural yang anggota-anggotanya diikat oleh hubungan
sebagai berikut: batin yang bersifat alamiah dan kekal. Hal
a. Masalah kultural ini dapat terbentuk pada ikatan keturunan
1) Loyalitas yang berlebihan contohnya keluarga.
Mementingkan diri sendiri/kelompok Jenis-jenis gemeinschaft terbagi menjadi 3,
secara berlebihan secara membabi buta, yaitu:
akibatnya akan menghambat penyatuan 1) Blood, yaitu mengacu pada ikatan
dengan kelompok lain. kekerabatan (garis keturunan).

RINGKASAN MATERI 249


2) Place, yaitu merupakan ikatan berdasarkan a. Primer
kedekatan tempat tinggal atau tempat Ditandai dengan pergaulan dan kerja sama tatap
bekerja. muka yang intim serta ruang lingkupnya adalah
3) Mind, yaitu mengacu pada hubungan keluarga, teman, maupun rukun warga.
persahabatan baik karena keahlian, b. Sekunder
pekerjaan, atau pandangan yang sama. Ditandai dengan pergaulan yang formal, tidak
b. Gesellschaft pribadi, dan bercirikan kelembagaan, misalnya
Gesellschaft adalah kelompok yang didasari partai politik atau organisasi formal lainnya.
oleh ikatan lahiriah yang jangka waktunya 4. In-Group dan Out-Group
terbatas. Contohnya ikatan para pedagang atau Diperkenalkan oleh William Graham Summer yang
pekerja, serta buruh yang memiliki kepentingan membagi kelompok masyarakat menjadi dua, yaitu
secara rasional. in-group dan out-group.
Perbedaan yang dapat disimpulkan antara a. In-group
gemeinschaft dengan gesellschaft: Kelompok dalam artinya hanya melibatkan dari
Gemeinschaft : individu tetap menyatu dalam kelompoknya saja. Biasanya memiliki
walaupun ada perbedaan ciri-ciri adanya persahabatan, kerja sama,
kelompok. keteraturan, kedamaian, dan solidaritas yang
Gesellschaft : walaupun menyatu tetap tinggi.
saja sebagai individu yang b. Out-group
terpisah. Sikap yang dilakukan terhadap kelompok
3. Kelompok Primer dan Sekunder lain.
Cooley dan Faris menyebutkan ada dua tipe
kelompok dalam masyarakat, yaitu kelompok
primer dan sekunder.

Proses Perubahan Sosial pada Masyarakat


7
Menurut Alvin Betrand, awal dari proses perubahan 5. Invention, yaitu penerimaan dan pengakuan unsur-
sosial adalah komunikasi, yaitu penyampaian ide, unsur baru yang ditemukan.
gagasan, nilai, kepercayaan, keyakinan, dan sebagainya 6. Inovasi, yaitu penggunaan discovery dan invention
dari satu pihak ke pihak lainnya, sehingga dicapai kata dalam memenuhi kebutuhan masyarakat.
kesepahaman. Menurut David Mc Clelland, dorongan 7. Modernisasi, yaitu proses perubahan tradisi, sikap,
untuk perubahan adalah adanya hasrat meraih prestasi dan sistem nilai dalam rangka menyesuaikan diri
(need for achievement) yang melanda masyarakat. dengan kemajuan yang telah dicapai oleh bangsa
lain, sehingga suatu bangsa dapat bertahan secara
A. Proses Perubahan Sosial wajar di tengah-tengah tekanan berbagai masalah
hidup di dunia dewasa ini.
Macam-macam proses perubahan sosial budaya:
8. Globalisasi, yaitu suatu sistem atau tatanan yang
1. Akulturasi, yaitu percampuran dua kebudayaan
menyebabkan seseorang atau negara tidak mungkin
atau lebih yang saling bertemu dan saling
untuk mengisolasikan diri sebagai akibat dari
memengaruhi.
kemajuan teknologi dan komunikasi dunia. Dengan
2. Asimilasi, yaitu penyesuaian diri terhadap
kata lain, modernisasi adalah suatu kondisi yang
kebudayaan dan pola-pola perilaku.
tidak ada lagi batas-batas antara satu negara dengan
3. Difusi, yaitu penyebaran atau perembesan sesuatu
negara lain dalam hal teknologi komunikasi.
(kebudayaan, teknologi, atau ide) dari satu pihak
ke pihak lainnya.
4. Discovery, yaitu penemuan unsur-unsur baru
pertama kali.

250 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


B. Bentuk Perubahan Sosial Budaya mempermudah dan mempersingkat jarak,
tetapi di sisi lain telah mengurangi komunikasi
Perubahan adalah sebuah kondisi yang berbeda fisik dan sosialisasi secara langsung. Dengan
dari sebelumnya. Secara garis besar, perubahan sosial demikian, teknologi telah menimbulkan dampak
menyangkut perubahan dalam kelompok sosial, stratifikasi berkurangnya kontak langsung dan sosialisasi
sosial, lembaga-lembaga sosial, dan interaksi sosial. antarmanusia atau individu.
1. Progress dan Regress 2. Evolusi dan Revolusi
a. Pe r u b a h a n s e b a ga i s u at u ke m a j u a n a. Evolusi
(progress) Evolusi adalah perubahan secara lambat yang
Perubahan sebagai suatu kemajuan merupakan terjadi karena usaha-usaha masyarakat dalam
perubahan yang memberi dan membawa menyesuaikan diri dengan keadaan lingkungan
kemajuan pada masyarakat. Hal ini tentu sangat dan kondisi-kondisi baru yang timbul sejalan
diharapkan karena kemajuan itu bisa memberikan dengan pertumbuhan masyarakat. Contoh
keuntungan dan berbagai kemudahan pada perubahan evolusi adalah perubahan pada
manusia. Perubahan kondisi masyarakat struktur masyarakat. Suatu masyarakat pada
tradisional dengan kehidupan teknologi yang masa tertentu bentuknya sangat sederhana.
masih sederhana menjadi masyarakat maju Namun karena masyarakat mengalami
dengan berbagai kemajuan teknologi yang perkembangan, bentuk yang sederhana
memberikan berbagai kemudahan merupakan tersebut akan berubah menjadi kompleks.
sebuah perkembangan dan pembangunan yang b. Revolusi
membawa kemajuan. Jadi, pembangunan dalam Revolusi adalah perubahan sosial mengenai
masyarakat merupakan bentuk perubahan ke unsur-unsur kehidupan atau lembaga-lembaga
arah kemajuan (progress). kemasyarakatan yang berlangsung relatif cepat.
Perubahan dalam arti progress misalnya listrik Seringkali perubahan revolusi diawali oleh
masuk desa, penemuan alat-alat transportasi, munculnya konflik atau ketegangan dalam
dan penemuan alat-alat komunikasi. Masuknya masyarakat. Ketegangan-ketegangan tersebut
jaringan listrik membuat kebutuhan manusia sulit dihindari, bahkan makin berkembang dan
akan penerangan terpenuhi; penggunaan tidak dapat dikendalikan.
alat-alat elektronik meringankan pekerjaan Terjadinya proses revolusi memerlukan
dan memudahkan manusia memperoleh persyaratan tertentu, antara lain:
hiburan dan informasi; penemuan alat-alat 1) Ada keinginan umum untuk mengadakan
transportasi memudahkan dan mempercepat suatu perubahan.
mobilitas manusia proses pengangkutan; 2) Adanya pemimpin/kelompok yang mampu
dan penemuan alat-alat komunikasi modern memimpin masyarakat tersebut.
seperti telepon dan internet memperlancar 3) Harus dapat memanfaatkan momentum
komunikasi jarak jauh. untuk melaksanakan revolusi.
b. Perubahan sebagai suatu kemunduran 4) Harus ada tujuan gerakan yang jelas dan
(regress) dapat ditunjukkan kepada rakyat.
Tidak semua perubahan yang tujuannya 5) Kemampuan pemimpin dalam menampung,
ke arah kemajuan selalu berjalan sesuai merumuskan, serta menegaskan rasa tidak
rencana. Terkadang dampak negatif yang tidak puas masyarakat dan keinginan-keinginan
direncanakan muncul dan dapat menimbulkan yang diharapkan untuk dijadikan program
masalah baru. Jika perubahan itu ternyata tidak dan arah gerakan revolusi.
menguntungkan bagi masyarakat, perubahan 3. Perubahan Kecil dan Perubahan Besar
itu dianggap sebagai sebuah kemunduran. a. Perubahan kecil
Misalnya, penggunaan handphone sebagai alat Perubahan kecil adalah perubahan yang terjadi
komunikasi. Handphone telah memberikan pada unsur-unsur struktur sosial yang tidak
kemudahan dalam komunikasi manusia membawa pengaruh langsung atau pengaruh
karena dalam jarak jauh, seseorang masih yang berarti bagi masyarakat. Contoh perubahan
bisa berkomunikasi langsung dengan telepon kecil adalah perubahan mode rambut atau
atau SMS. Di satu sisi, handphone telah perubahan mode pakaian.

RINGKASAN MATERI 251


b. Perubahan besar 3) Innovation/inovasi: pembaruan atau
Perubahan besar adalah perubahan yang penemuan baru yang diterapkan
terjadi pada unsur-unsur struktur sosial yang dalam kehidupan masyarakat sehingga
membawa pengaruh langsung atau pengaruh menambah, melengkapi, atau mengganti
berarti bagi masyarakat. Contoh perubahan yang telah ada.
besar adalah dampak ledakan penduduk dan Penemuan baru didorong oleh kesadaran
dampak industrialisasi bagi pola kehidupan masyarakat akan kekurangan unsur dalam
masyarakat. kehidupannya, kualitas ahli atau anggota
4. Perubahan yang Direncanakan dan Tidak masyarakat
Direncanakan c. Konflik yang terjadi dalam masyarakat.
a. Perubahan yang dikehendaki atau yang d. Pemberontakan atau revolusi.
direncanakan 2. Faktor Ekstern
Perubahan yang dikehendaki atau direncanakan a. Perubahan alam.
adalah perubahan yang telah diperkirakan b. Peperangan.
atau direncanakan terlebih dahulu oleh pihak- c. Pengaruh kebudayaan lain melalui difusi
pihak yang hendak melakukan perubahan di (penyebaran kebudayaan), akulturasi
masyarakat. Pihak-pihak tersebut dinamakan (pembauran antarbudaya yang masih terlihat
agent of change, yaitu seseorang atau masing-masing sifat khasnya), serta asimilasi
sekelompok orang yang mendapat kepercayaan (pembauran antarbudaya yang menghasilkan
masyarakat untuk memimpin satu atau lebih budaya yang sama sekali baru batas budaya
lembaga-lembaga kemasyarakatan yang lama tidak tampak lagi).
bertujuan untuk mengubah suatu sistem sosial. Jadi, menurut Soerjono Soekanto faktor pendorong
Contoh perubahan yang dikehendaki adalah perubahan sosial adalah:
pelaksanaan pembangunan atau perubahan 1. sikap menghargai hasil karya orang lain,
tatanan pemerintahan. Misalnya, perubahan 2. keinginan untuk maju,
tata pemerintahan Orde Baru menjadi tata 3. sistem pendidikan yang maju,
pemerintahan Orde Reformasi. 4. toleransi terhadap perubahan,
b. Perubahan yang tidak dikehendaki atau yang 5. sistem pelapisan yang terbuka,
tidak direncanakan 6. penduduk yang heterogen,
Perubahan yang tidak dikehendaki atau yang 7. ketidakpuasan masyarakat terhadap bidang
tidak direncanakan adalah perubahan yang kehidupan tertentu,
terjadi di luar jangkauan pengawasan masyarakat 8. orientasi ke masa depan,
dan dapat menyebabkan timbulnya akibat- 9. sikap mudah menerima hal baru.
akibat sosial yang tidak diharapkan. Contoh Ciri perubahan sosial adalah:
perubahan yang tidak dikehendaki atau tidak 1. Tiap masyarakat pasti mengalami perubahan, baik
direncanakan adalah munculnya berbagai lambat maupun cepat.
peristiwa kerusuhan menjelang masa peralihan 2. Perubahan yang terjadi pada suatu lembaga
tatanan Orde Lama ke Orde Baru dan peralihan kemasyarakatan akan diikuti dengan perubahan
tatanan Orde Baru ke Orde Reformasi. pada lembaga-lembaga sosial lainnya.
3. Perubahan sosial yang cepat biasanya menimbulkan
C. Faktor Pendorong Perubahan Sosial disintegrasi yang bersifat sementara. karena berada
dalam proses penyesuaian diri.
Menurut Prof. Soerjono Soekanto, perubahan sosial
disebabkan oleh faktor intern dan faktor ekstern.
1. Faktor Intern D. Faktor Penghambat Perubahan Sosial Budaya
a. Bertambah dan berkurangnya penduduk 1. Kurangnya hubungan terhadap masyarakat
(kelahiran, kematian, dan migrasi). lain. Contoh: suku-suku bangsa yang masih di
b. Adanya penemuan baru: pedalaman.
1) Discovery: penemuan ide atau alat baru 2. Pendidikan yang terbelakang.
yang sebelumnya belum pernah ada. 3. Masyarakat yang bersikap tradisional; masyarakat
2) Invention: penyempurnaan penemuan yang mempertahankan tradisi, serta penguasa yang
baru. konservatif.

252 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


4. Adanya kepentingan yang tertanam dengan kuat kehidupan sosial yang tidak serasi fungsinya
sekali pada sekelompok orang (vested interest). bagi masyarakat yang bersangkutan. Budaya
Contoh: kelompok yang sudah mapan biasanya yang masuk ke suatu masyarakat tidak selalu
tidak menghendaki terjadi perubahan karena takut sesuai dengan apa yang diharapkan oleh
posisinya terancam atau takut hidup susah. masyarakat. Kondisi seperti ini pun juga dapat
5. Ketakutan akan terjadi disintegrasi. menimbulkan keguncangan budaya.
6. Prasangka buruk terhadap unsur budaya asing. b. Ketertinggalan budaya (cultural lag)
7. Hambatan ideologis. Contoh: adanya anggapan Ketertinggalan budaya adalah perubahan
bahwa suatu perubahan bertentangan dengan unsur kebudayaan yang mengalami perubahan
suatu ajaran agama tertentu. tidak sama cepatnya, misalnya perubahan
pada budaya material akan lebih cepat
E. Dampak Perubahan Sosial Budaya berubah dibanding budaya immaterial.
Ketidakseimbangan perubahan antara budaya
1. Dampak Negatif Modernisasi material dan immaterial itulah yang disebut
a. Sikap materialistik: orang lebih mengejar dengan ketertinggalan budaya.
kekayaan materi dibanding dengan kualitas Langkah-langkah untuk mengantisipasi
diri. memudarnya jati diri bangsa karena globalisasi
b. Sikap individualistik: memperjuangkan adalah:
kepentingan dirinya sendiri dibanding menolong 1) Mamperkuat ideologi dan nasionalisme
orang lain. melalui berbagai kegiatan, misalnya
c. Sikap konsumerisme: sikap hidup yang boros/ upacara bendera.
konsumtif. 2) Pengimbangan kemajuan ilmu pengetahuan
d. Kesenjangan sosial ekonomi: timbulnya pelapisan dengan iman.
sosial yang kuat antara yang kaya dengan yang 3) M e n c e g a h m e l u a s n y a n a r ko b a ,
miskin. pornoaksi melalui teknologi, miras, dan
e. Pencemaran/kerusakan lingkungan alam. sebagainya.
f. Kriminalitas. 4) Mencintai produk dalam negeri.
g. Kenakalan remaja. 5) Meningkatkan persatuan dan kesatuan.
2. Dampak Negatif Globalisasi 6) Menjaga kelestarian lingkungan hidup.
Unsur-unsur budaya asing yang masuk Indonesia, 7) Mendidik anak-anaknya secara intensif
terutama teknologi komunikasi berakibat pada bagi para orang tua.
munculnya perilaku kekerasan di masyarakat, makin 8) Menyeleksi budaya asing yang masuk.
berkembangnya gaya hidup seks bebas, serta makin 9) Menjaga kelangsungan nilai dan norma
maraknya pornoaksi/pornografi. masyarakat.
3. Dampak Positif Globalisasi 4. Westernisasi
a. Cepat masuknya budaya asing yang memperkaya Westernisasi adalah suatu proses yang menyebabkan
budaya Indonesia. seseorang atau sekelompok orang mengikuti gaya
b. Perubahan pola pikir tradisional menjadi pola hidup yang kebarat-baratan yang nilai dan norma
pikir rasional, sistematis, analitis, dan logis. hidupnya berbeda dengan tempat asalnya.
c. Munculnya sikap lebih menghargai waktu, mau a. Dampak positif westernisasi
bekerja keras. 1) Dapat menguasai iptek.
d. Munculnya pola pembagian kerja antara pria 2) Terjadi akulturasi budaya sehingga tidak
dan perempuan berdasarkan kemampuan mengalami kebosanan budaya karena
serta makin menipisnya perilaku diskriminasi masyarakat selalu menginginkan hal-hal
terhadap perempuan. yang baru.
e. Berkembangnya ilmu pengetahuan. 3) Dapat mengikuti mode pakaian dan gaya
f. Berkembangnya cara berpikir kritis. hidup yang sedang populer.
Tantangan baru bangsa Indonesia akibat globalisasi 4) Pengunaan bahasa-bahasa lain (asing)
yang dapat mengancam eksistensi jati diri bangsa dalam komunikasi dalam meningkatkan
Indonesia adalah: wawasan ilmu pengetahuan.
a. Guncangan budaya (cultural shock) 5) Munculnya ide-ide baru ang dapat
Ketidaksesuaian unsur-unsur yang saling membantu kemajuan iptek.
berbeda dapat menghasilkan suatu pola

RINGKASAN MATERI 253


b. Dampak negatif westernisasi 4) Gaya hidup yang bersifat konsumtif.
1) Masuknya paham-paham Barat yang dapat 5) Mencari segala sesuatu yang instan.
merusak moral bangsa. 6) Budaya Barat yang dikenal dengan konsep,
2) Lunturnya jiwa nasionalisme bangsa. liberalisme mengakibatkan munculnya
3) Mmelunturkan semangat cinta akan seks bebas, pornografi, dan sebagainya.
bangsa dan budaya sendiri.

Peran dan Fungsi Lembaga Sosial


8
A. Pengertian Lembaga Sosial Secara tidak terencana, maksudnya adalah institusi itu
lahir secara bertahap dalam kehidupan masyarakat.
Menurut Horton dan Hunt, lembaga sosial (institution) Biasanya, hal ini terjadi ketika masyarakat dihadapkan
bukanlah sebuah bangunan, bukan kumpulan dari pada masalah atau hal-hal yang berhubungan dengan
sekelompok orang, dan bukan sebuah organisasi. Lembaga pemenuhan kebutuhan hidup yang sangat penting.
(institution) adalah suatu sistem norma untuk mencapai Contohnya adalah dalam kehidupan ekonomi. Pada
suatu tujuan atau kegiatan yang oleh masyarakat masa lalu, untuk memperoleh suatu barang, orang
dipandang penting atau secara formal. Lembaga juga menggunakan sistem barter. Karena dianggap sudah tidak
didefinisikan sebagai sekumpulan kebiasaan dan tata efisien dan menyulitkan, dibuatlah uang sebagai alat
kelakuan yang berkisar pada suatu kegiatan pokok pembayaran yang diakui masyarakat sehingga muncul
manusia. Dengan kata lain, lembaga adalah proses yang lembaga ekonomi, seperti bank dan sebagainya.
terstruktur (tersusun) untuk melaksanakan berbagai Secara terencana, maksudnya adalah institusi
kegiatan tertentu. muncul melalui suatu proses perencanaan yang matang
Pendapat para tokoh tentang definisi lembaga yang diatur oleh seseorang atau kelompok orang yang
sosial sebagai berikut. memiliki kekuasaan dan wewenang. Contohnya, lembaga
1. Koentjaraningrat transmigrasi yang dibuat oleh pemerintah sebagai cara
Lembaga sosial adalah suatu sistem tata kelakuan untuk mengatasi permasalahan kepadatan penduduk.
dan hubungan yang berpusat kepada akativitas sosial Singkat kata, proses terbentuknya lembaga sosial
untuk memenuhi kompleks-kompleks kebutuhan berawal dari individu yang saling membutuhkan. Saling
khusus dalam kehidupan masyarakat. membutuhkan ini berjalan dengan baik kemudian timbul
2. Leopold von Weise dan Becker aturan yang disebut norma kemasyarakatan. Norma
Lembaga sosial adalah jaringan proses hubungan kemasyarakatan dapat berjalan baik jika terbentuk
antarmanusia dan antarkelompok yang berfungsi lembaga sosial. Untuk jelasnya, dapat diperhatikan
memelihara hubungan itu beserta pola-polanya bagan berikut ini:
yang sesuai dengan minat kepentingan individu
dan kelompoknya. Individu → Saling Membutuhkan →
3. Robert Mac Iver dan C.H. Page Norma → Lembaga Sosial
Lembaga sosial adalah prosedur atau tata cara Untuk dapat membedakan kekuatan tingkatan
yang telah diciptakan untuk mengatur hubungan mengikat norma secara sosiologis dikenal empat macam
antarmanusia yang tergabung dalam suatu kelompok norma berikut ini.
masyarakat. 1. Cara (Usage)
4. Soerjono Soekanto Norma ini menunjukkan suatu bentuk perbuatan dan
Pranata sosial adalah himpunan norma-norma dari mempunyai kekuatan sangat lemah. Cara (usage)
segala tingkatan yang berkisar pada suatu kebutuhan lebih menonjol dalam hubungan antarindividu
pokok dalam kehidupan masyarakat. dalam masyarakat. Suatu penyimpangan terhadap
norma ini tidak akan mengakibatkan hukuman,
B. Proses Pertumbuhan Lembaga Sosial tetapi biasanya pelakunya mendapat celaan. Contoh,
cara makan yang berisik, minum sambil bersuar,
Timbulnya institusi sosial dapat terjadi melalui dua
dan sebagainya.
cara, yaitu secara tidak terencana dan secara terencana.

254 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Kebiasaan (Folkways) 2) Regulative institutions, yaitu institusi yang
Norma ini menunjukkan pada perbuatan yang bertujuan mengawasi adat istiadat atau tata
diulang-ulang dalam bentuk yang sama. Contoh, kelakuan dalam masyarakat. Contoh institusi
orang yang mempunyai kebiasaan memberikan hukum dan politik seperti pengadilan dan
hormat kepada orang yang lebih tua usianya. kejaksaan.
3. Adat Istiadat (Custom)
Adat istiadat adalah tata kelakuan yang telah D. Peran dan Fungsi Lembaga Sosial
berlangsung lama dan terintegrasi secara kuat
dengan pola perilaku masyarakat dapat meningkatkan 1. Institusi Keluarga
kekuatan normatifnya menjadi adat istiadat. Keluarga adalah unit sosial yang terkecil dalam
masyarakat dan juga institusi pertama yang dimasuki
seorang manusia ketika dilahirkan.
C. Tipe-Tipe Lembaga Sosial a. Proses terbentuknya Keluarga
a. Berdasarkan sudut perkembangan Pada umumnya, keluarga terbentuk melalui
1) Cresive institution, yaitu institusi yang tidak perkawinan yang sah menurut agama, adat,
sengaja tumbuh dari adat istiadat masyarakat. atau pemerintah dengan proses seperti di
Contoh: institusi agama, pernikahan, dan hak bawah ini:
milik. 1) diawali dengan adanya interaksi antara
2) Enacted institution, yaitu institusi yang sengaja pria dan wanita,
dibentuk untuk mencapai suatu tujuan tertentu. 2) interaksi dilakukan berulang-ulang, lalu
Contoh: institusi pendidikan. menjadi hubungan sosial yang lebih serius
b. Berdasarkan sudut nilai yang diterima oleh sehingga terjadi proses perkawinan,
masyarakat 3) setelah terjadi perkawinan, terbentuklah
1) Basic institutions, yaitu institusi sosial yang keturunan, kemudian terbentuklah
dianggap penting untuk memelihara dan keluarga inti.
mempertahankan tata tertib dalam masyarakat. b. Tujuan perkawinan
Contoh: keluarga, sekolah, dan negara dianggap 1) Untuk mendapatkan keturunan.
sebagai institusi dasar yang pokok. 2) Untuk meningkat derajat dan status sosial
2) Subsidiary institutions, yaitu institusi sosial baik pria maupun wanita.
yang berkaitan dengan hal-hal yang dianggap 3) Mendekatkan kembali hubungan kerabat
oleh masyarakat kurang penting dan berbeda yang sudah renggang.
pada masing-masing masyarakat. 4) Untuk menghindari agar harta warisan
c. Berdasarkan sudut penerimaan masyarakat tidak jatuh ke orang lain.
1) Approved atau sosial sanctioned institutions, yaitu c. Fungsi keluarga
institusi sosial yang diterima oleh masyarakat, 1) Fungsi reproduksi, artinya dalam keluarga
misalnya sekolah atau perusahaan dagang. anak-anak merupakan wujud dari cinta
2) Unsanctioned institutions, yaitu institusi yang kasih dan tanggung jawab. suami istri
ditolak masyarakat meskipun masyarakat tidak meneruskan keturunannya melalui
mampu memberantasnya. Contoh: organisasi keluarga.
kejahatan. 2) Fungsi sosialisasi, artinya bahwa keluarga
d. Berdasarkan sudut penyebarannya berperan dalam membentuk kepribadian
1) General institutions, yaitu institusi yang dikenal anak agar sesuai dengan harapan orang
oleh sebagian besar masyarakat. Contoh: tua dan masyarakatnya. Keluarga sebagai
institusi agama. wahana sosialisasi primer harus mampu
2) Restrikted institutions, yaitu institusi sosial menerapkan nilai dan norma masyarakat
yang hanya dikenal dan dianut oleh sebagian melalui keteladanan orang tua.
kecil masyarakat tertentu, seperti agama Islam, 3) Fungsi afeksi, artinya di dalam keluarga
Kristen, Katolik, Buddha, dan Konghucu. diperlukan kehangatan rasa kasih sayang
e. Berdasarkan sudut fungsinya dan perhatian antaranggota keluarga yang
1) Operative institutions, yaitu institusi yang merupakan salah satu kebutuhan manusia
berfungsi menghimpun pola-pola atau cara- sebagai makhluk berpikir dan bermoral
cara yang diperlukan dari masyarakat yang (kebutuhan integratif). Jika anak kurang
bersangkutan. Contoh: institusi ekonomi. atau tidak mendapatkannya, kemungkinan

RINGKASAN MATERI 255


ia sulit untuk dikendalikan agar tidak 7) Meningkatkan taraf kesehatan para
nakal. Bahkan, hal yang terburuk adalah pemuda bangsa melalui latihan dan
anak tersebut dapat terjerumus ke dalam olahraga.
kejahatan. 8) Menciptakan warga negara yang patriotik
4) Fungsi ekonomi, artinya bahwa keluarga melalui pelajaran yang menggambarkan
terutama orang tua mempunyai kewajiban kejayaan bangsa.
ekonomi seluruh keluarganya. Ibu sebagai 9) Membentuk kepribadian, yaitu susunan
bendahara suami di dalam keluarga harus unsur dan jiwa yang menentukan
mampu mengolah keuangan, sehingga perbedaan tingkah laku atau tindakan
kebutuhan dalam rumah tangganya dapat dari tiap-tiap individu.
dicukupi. b. Fungsi laten lembaga pendidikan
5) Fungsi pengawasan sosial, artinya bahwa Fungsi ini berkaitan dengan fungsi lembaga
tiap anggota keluarga pada dasarnya saling pendidikan secara tersembunyi, yaitu
melakukan kontrol atau pengawasan, menciptakan atau melahirkan kedewasaan
karena mereka memiliki rasa tanggung peserta didik.
jawab dalam menjaga nama baik Fungsi pendidikan yang berkaitan dengan
keluarga. fungsi yang nyata (manifes) adalah:
6) Fungsi proteksi (perlindungan), artinya 1) Mempersiapkan anggota masyarakat untuk
fungsi perlindungan sangat diperlukan mencari nafkah.
keluarga terutama anak, sehingga anak 2) Mengembangkan bakat perseorangan demi
akan merasa aman hidup di tengah-tengah kepuasan pribadi dan bagi kepentingan
keluarganya. Ia akan merasa terlindungi masyarakat.
dari berbagai ancaman fisik mapun mental 3) Melestarikan kebudayaan.
yang datang dari dalam keluarga maupun 4) Menanamkan keterampilan yang perlu
dari luar keluarganya. bagi partisipasi dalam demokrasi.
7) Fungsi pemberian status, artinya bahwa Adapun fungsi laten lembaga pendidikan
melalui perkawinan seseorang akan adalah:
mendapatkan status atau kedudukan 1) Mengurangi pengendalian orang tua
yang baru di masyarakat, yaitu suami melalui pendidikan sekolah orang tua
atau istri. Secara otomatis mereka akan melimpahkan tugas dan wewenangnya
diperlakukan sebagai orang yang telah dalam mendidik anak kepada sekolah.
dewasa dan mampu bertanggung jawab 2) Menyediakan sarana untuk pembangkangan
kepada diri, keluarga, anak-anak, dan karena sekolah mempunyai potensi untuk
masyarakatnya. menanamkan nilai pembangkangan di
2. Lembaga Pendidikan masyarakat. Hal ini tercermin dengan
a. Fungsi manifes pendidikan adanya perbedaan pandangan antara
1) Membantu orang untuk mencari sekolah dengan masyarakat tentang
nafkah. sesuatu hal, misalnya pendidikan seks
2) Menolong mengembangkan potensinya dan sikap terbuka.
demi pemenuhan kebutuhan hidupnya. 3) Mempertahankan sistem kelas sosial.
3) Melestarikan kebudayaan dengan cara Pendidikan sekolah diharapkan dapat
mengajarkannya dari generasi kegenerasi menyosialisasikan kepada para anak
berikutnya. didiknya untuk menerima perbedaan
4) Merangsang partisipasi demokrasi melalui prestise, privilese, dan status yang ada
pengajaran keterampilan berbicara dan dalam masyarakat.
mengembangkan cara berpikir rasional. 4) Memperpanjang masa remaja. Pendidikan
5) Memperkaya kehidupan dengan cara sekolah dapat pula memperlambat masa
menciptakan kemungkinan untuk dewasa seseorang karena siswa masih
berkembangnya cakrawala intelektual bergantung secara ekonomi pada orang
dan cinta rasa keindahan. tuanya.
6) Meningkatkan kemampuan menyesuaikan
diri melalui bimbingan pribadi dan berbagai
kursus.

256 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3. Lembaga Ekonomi 2) Sektor industri, ditandai dengan kegiatan
Pada hakikatnya, tujuan yang hendak dicapai oleh produksi barang (production).
lembaga ekonomi adalah terpenuhinya kebutuhan 3) Sektor perdagangan, aktivitas penyaluran
pokok untuk kelangsungan hidup masyarakat. barang dari produsen ke konsumen
a. Fungsinya dari lembaga ekonomi (distributing), yaitu proses pembagian
1) Memberi pedoman untuk mendapatkan barang dan komoditas pada subsistem-
bahan pangan. subsistem lainnya.
2) Memberikan pedoman untuk melakukan c. Unsur lembaga ekonomi
pertukaran barang/barter. 1) Pola perilaku, meliputi efisiensi,
3) Memberi pedoman tentang harga jual penghematan, profesionalisme, dan
beli barang. mencari keuntungan.
4) Memberi pedoman untuk menggunakan 2) Budaya simbolis, meliputi merek dagang,
tenaga kerja. hak paten, slogan, lagu dan komersial.
5) Memberikan pedoman tentang cara 3) Budaya manfaat, meliputi toko, pabrik,
pengupahan. pasar, kantor, blangko, dan formulir.
6) Memberikan pedoman tentang cara 4) Kode spesialisasi, meliputi kontrak,
pemutusan hubungan kerja. lisensi, kontrak monopoli, akta, dan
7) Memberi identitas bagi masyarakat. perusahaan.
b. Struktur lembaga ekonomi 5) Ideologi, meliputi liberalisme, tanggung
Secara sederhana, lembaga ekonomi dapat jawab, manajerial, kebebasan berusaha,
diklasifikasikan sebagai berikut. dan hak buruh.
1) Sektor agraris, meliputi sektor pertanian,
seperti sawah, perladangan, perikanan,
dan pertenakan. Gathering/pengumpulan,
yaitu proses pengumpulan barang atau
sumber daya alam dari lingkungannya.

RINGKASAN MATERI 257


CATATAN:
______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

258 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


RINGKASAN MATERI
STRATEGI SUKSES

SBMPTN
SOSHUM
1. KONSEP DASAR EKONOMI 8. PERTUMBUHAN EKONOMI
2. PERMINTAAN DAN PENAWARAN 9. KEBIJAKAN PEMERINTAH DI BIDANG
3. KEGIATAN EKONOMI EKONOMI
4. DUNIA USAHA 10. PERDAGANGAN INTERNASIONAL
5. UANG, KREDIT, DAN BANK 11. KOPERASI
6. NILAI DAN HARGA 12. PENERAPAN MATEMATIKA DALAM
7. SISTEM-SISTEM PEREKONOMIAN EKONOMI DAN AKUNTANSI

EKONOMI
1 Konsep Dasar Ekonomi

A. Pengertian Ekonomi Contoh:


1) menabung untuk masa depan
Ekonomi berasal dari bahasa Yunani oikonomia, 2) menyimpan beasiswa untuk anaknya pada
yang terdiri dari dua kata, yaitu oikos berarti rumah waktu sekolah.
tangga dan nomos berarti aturan. Jadi, oikonomia berarti Akhirnya kebutuhan padat kita lihat juga dari
mengatur rumah tangga. wujudnya, yaitu:
Arti ilmu ekonomi ialah ilmu pengetahuan a. Kebutuhan material, yaitu kebutuhan akan
yang mempelajari usaha-usaha manusia dalam alat-alat yang dapat diraba dan dilihat. Contoh:
memenuhi kebutuhannya guna mencapai kemakmuran makanan, pakaian, dan perumahan.
hidupnya. b. Kebutuhan immaterial, yaitu kebutuhan akan
benda-benda yang tidak berujud sehingga tidak
B. Kebutuhan bisa diraba. Contoh: jasa guru, jasa akuntan,
dan jasa dokter.
1. Pengertian
Kebutuhan adalah suatu keinginan manusia
C. Benda dan Jasa
atas benda dan jasa yang perlu dipenuhi untuk
mempertahankan hidupnya. 1. Pengertian
2. Macam-macam Kebutuhan Benda adalah alat pemuas kebutuhan manusia dan
Dipandang dari sudut mendesak tidaknya, kita biasanya berupa zat.
dapat membedakan: Contoh: sepatu, pakaian, dan radio.
a. Kebutuhan primer, yaitu kebutuhan yang Jasa adalah alat pemuas kebutuhan manusia, tetapi
harus dipenuhi supaya bisa mempertahankan biasanya tidak berupa zat.
hidupnya. Contoh: makanan, pakaian, dan Contoh: jasa guru, jasa perhotelan, dan jasa
perumahan. konsultan.
b. Kebutuhan sekunder (kultural), yaitu kebutuhan 2. Macam-Macam Benda
yang timbul bersama meningkatnya peradaban Menurut kuantitasnya benda dapat dibagi:
dalam kehidupan manusia dan kebutuhan a. Benda ekonomi, yaitu benda yang jumlahnya
ini akan dipenuhi setelah kebutuhan primer terbatas sehingga untuk memperoleh
terpenuhi. Contoh: sepeda, radio, dan alat-alat diperlukan pengorbanan, baik berupa tenaga
rumah tangga. maupun uang.
c. Kebutuhan tersier (lux, mewah) merupakan b. Benda bebas, yaitu benda yang jumlahnya tak
kebutuhan akan barang-barang mewah dan terbatas, sehingga untuk memperoleh tidak
kebutuhan ini baru akan dipenuhi setelah diperlukan pengorbanan, baik berupa tenaga
kebutuhan primer dan sekunder terpenuhi. maupun uang.
Contoh: mobil, berlian, dan video. Menurut kegunaannya benda dapat dibagi
Melihat kepada waktu, kebutuhan dapat dibagi menjadi:
dalam: a. Benda produksi, yaitu benda yang dipakai
a. Kebutuhan sekarang, yaitu kebutuhan yang untuk menghasilkan benda lain.
harus dipenuhi saat itu juga dan tidak dapat b. Benda konsumsi, yaitu benda yang langsung
ditunda. Contoh: dapat digunakan untuk memuaskan kebutuhan
1) obat bagi orang yang sakit, manusia.
2) makan bagi orang yang sedang lapar, Menurut sifat hubungannya benda dapat dibagi
3) payung pada saat sedang hujan. menjadi:
b. Kebutuhan masa depan, yaitu kebutuhan yang a. Benda substitusi, yaitu benda yang fungsinya
penyediaannya diusahakan waktu sekarang dapat menggantikan kegunaan benda lain.
tetapi digunakan untuk masa yang akan datang.

260 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


b. Benda komplementer, yaitu benda yang b. Hubungan fungsional (saling memengaruhi),
berbeda bentuknya dan akan lebih berguna ya i t u h u b u n ga n ya n g m e n u n j u k ka n
apabila dipakai secara bersama-sama, karena peristiwa yang satu dengan lainnya saling
benda itu saling melengkapi satu sama lain. memengaruhi.
3. Kegunaan Benda Contoh:
Kegunaan benda adalah kemampuan suatu benda 1) Permintaan akan barang x naik (bertambah),
memenuhi kebutuhan manusia dan kegunaan maka harga barang x naik, sedang harga
itu dapat ditinggalkan dengan mengadakan barang x naik itu memengaruhi permintaan
perubahan. terhadap barang x turun.
Macam-macam kegunaan benda: Sifat- sifat hukum ekonomi.
a. Kegunaan dasar (element utility), yaitu suatu a. Bersifat relatif, artinya bahwa hukum ekonomi
benda yang mempunyai guna karena dapat tidak bisa berlaku mutlak karena titik tolaknya
digunakan untuk membuat benda lain. tingkah laku manusia dalam masyarakat yang
Contoh: kacang kedelai sebagai bahan baku selalu berubah tiap saat.
industri tahu/tempe. b. Bersifat ceteris paribus, artinya bahwa hukum
b. Kegunaan bentuk (form utility), yaitu suatu ekonomi berlaku apabila keadaan yang lain
benda yang mempunyai guna karena telah tidak berubah. Keadaan lain itu, antara lain:
terjadi perubahan bentuk. 1) selera masyarakat tidak berubah,
Contoh: kayu dirubah menjadi kursi. 2) pendapatan masyarakat tidak berubah,
c. Kegunaan tempat (place utility), yaitu suatu 3) orang tidak menyangka bahwa harga akan
benda yang mempunyai guna karena telah naik, dan
terjadi perubahan tempat. 4) tidak ada barang pengganti (substitusi).
Contoh: pasir dari sungai ke kota. 2. Politik Ekonomi
d. Kegunaan waktu (time utility), yaitu suatu Politik ekonomi adalah kebijakan pemerintah dalam
benda yang mempunyai guna karena telah mengatur dan memperbaiki keadaan perekonomian
terjadi perubahan waktu. negara.
Contoh: payung pada waktu hujan. Misalnya: politik proteksi, politik dumping, devaluasi,
e. Kegunaan pelayanan (service utility), yaitu dan lain-lain.
suatu benda yang mempunyai guna karena
telah dilengkapi dengan fungsi pelayanan. E. Metode Ekonomi
Contoh: radio dengan fungsi pelayanan, berupa
siaran. Untuk mendapatkan hubungan peristiwa-peristiwa
f. Kegunaan hak milik (ownership utility), yaitu ekonomi atau hukum ekonomi harus digunakan suatu
suatu benda yang mempunyai guna setelah metode ekonomi. Ada dua metode yang ada dalam
terjadi perubahan hak milik/penguasaan. ilmu ekonomi, yaitu:
Contoh: cangkul selama di toko tidak seberapa 1. Metode Induksi
gunanya, lain halnya kalau cangkul itu dimiliki Metode induksi adalah metode yang berpangkal
oleh petani. pada kenyataan-kenyataan atau fakta, dari fakta
tersebut dikumpulkan dan dicari hubungan sampai
akhirnya terdapat suatu hukum ekonomi.
D. Hukum dan Politik Ekonomi 2. Metode Deduksi
1. Hukum Ekonomi Metode deduksi adalah suatu metode yang
Hukum ekonomi ialah suatu aturan yang menunjukkan berpangkal pada dalil atau hipotesis dan dari
hubungan antara peristiwa-peristiwa ekonomi. hipotesis tadi diambil kesimpulan yang masuk akal
Hubungan antara peristiwa-peristiwa ekonomi yang ada hubungan dengan hukum ekonomi.
dapat bersifat:
a. Hubungan kausal (sebab akibat), yaitu F. Prinsip, Tindakan, dan Motif Ekonomi
hubungan yang menunjukkan peristiwa yang
satu menyebabkan timbulnya peristiwa yang 1. Prinsip Ekonomi
lain. Contoh: a. Manusia dalam memenuhi kebutuhannya
1) Peristiwa I: harga BBM naik (sebab) selalu berusaha dengan pengorbanan
2) Peristiwa II: Tarif angkutan naik (akibat) tertentu memperoleh hasil semaksimal-
maksimalnya.

RINGKASAN MATERI 261


b. Manusia dalam memenuhi kebutuhannya Motif-motif yang mendorong manusia melakukan
selalu berusaha untuk memperoleh hasil tindakan ekonomi, antara lain:
tertentu dengan pengorbanan seminimal- a. keinginan manusia menjadi makmur,
minimalnya. b. keinginan manusia mendapatkan kekuasaan,
2. Tindakan Ekonomi c. k e i n g i n a n m a n u s i a m e n d a p a t k a n
Tindakan manusia untuk dapat mengatasi rasa penghargaan,
kekurangmakmuran atau keinginan menjadi d. keinginan manusia menolong sesamanya,
makmur. e. keinginan manusia ikut serta dalam lapangan
3. Motif Ekonomi politik.
Penyebab yang mendorong manusia melakukan
tindakan ekonomi.

Permintaan dan Penawaran


2
A. Permintaan 3. Hukum Permintaan
”Permintaan berbanding terbalik dengan harga”
1. Pengertian Bila kita tuliskan dalam rumus:
Permintaan adalah jumlah barang yang akan dibeli
1
oleh para pembeli pada. Suatu pasar pada saat P=
H
tertentu dalam berbagai tingkat harga.
Permintaan dapat dibagi menjadi: di mana P = permintaan dan H = harga.
a. Permintaan potensial merupakan jumlah
barang yang ingin dibeli. B. Penawaran
b. Permintaan efektif merupakan jumlah 1. Pengertian
barang yang ingin dibeli yang dapat menjadi Penawaran adalah jumlah barang yang akan dijual
kenyataan. para penjual pada suatu pasar dan suatu saat
2. Kurva Permintaan tertentu dalam berbagai tingkat harga. Para penjual
Kurva permintaan bergerak dari kiri atas ke kanan menawarkan barangnya dengan harga subjektif,
bawah. karena dipengaruhi oleh:
Contoh: a. Biaya produksi
Harga Satuan Barang A Jumlah Permintaan Para penjual menjual barangnya dengan harga
Rp1.000,00 10 buah di atas biaya produksi. Biaya produksi pada
Rp800,00 20 buah produsen itu berbeda-beda besarnya.
b. Keuntungan yang diharapkan
Rp600,00 30 buah Para penjual menawarkan barangnya dengan
Rp400,00 40 buah harga yang sudah diperhitungkan besarnya
Rp200,00 50 buah keuntungan.
Gambar kurva permintaan c. Kebutuhan akan uang
P Apabila penjual sangat membutuhkan
1.000 uang dengan mendesak, maka penjual itu
800 memungkinkan menjual barangnya di bawah
600 harga penjual lain.
400 d. Harapan harga akan naik
200
D
Penjual yang kuat keuangannya, mungkin akan
1D 2D 3D 4D 5D Q sementara waktu tidak menjual barang dengan
harga yang berlaku sekarang. Dengan menunda
penjualan barangnya, penjual berharap di masa
yang akan datang harga akan naik.

262 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Kurva Penawaran b. Ditinjau dari hubungan pihak pembeli dan
Kurva penawaran bergerak dari kiri bawah ke penjual.
kanan atas. 1) Pasar persaingan sempurna (perfect
Contoh: competition), terjadi bilamana pihak
Harga Satuan Jumlah Barang yang pembeli dan penjual mengadakan
Barang A ditawarkan persaingan. Suatu pasar dikatakan pasar
persaingan bebas jika:
Rp1.000,00 0 buah
a) Jumlah pembeli dan penjual sangat
Rp2.000,00 3.000 buah banyak, sehingga pembeli/penjual
Rp3.000,00 5.000 buah secara perorangan tidak dapat
Rp4.000,00 7.000 buah memengaruhi situasi pasar.
b) Berorganisasi secara sempurna.
Rp5.000,00 8.000 buah
c) Penjual dan pembeli bebas mengadakan
Rp6.000,00 9.000 buah perjanjian jual beli tanpa campur
Gambar Kurva penawaran tangan pemerintah.
P d) Barang yang diperdagangkan serba
S
600 sama (homogen).
e) Pemerintah tidak turut campur dalam
500 pembentukan harga, baik langsung
maupun tidak langsung.
400
2) Pasar monopoli (monopolistic), terjadi
Q
bilamana seorang penjual/pembeli
3.000 5.000 7.000 8.000 9.000
c. Hukum penawaran menguasai pasar, sehingga dapat
” Penawaran berbanding lurus dengan harga memengaruhi penetapan harga pasar.
barang ”. 3) Pasar persaingan tidak sempurna/
Bila kita tuliskan dalam rumus: persaingan monopolistik (monopolistic
competition), adalah suatu pasar dimana
S = 1×H
terdapat sekelompok penjual yang
di mana S = penawaran dan H = harga. menjual barang-barang sejenis, tetapi
ada perbedaan-perbedaan hasil.
C. Pasar c. Ditinjau dari waktunya:
1. Pengertian 1) Pasar harian.
Pasar adalah tempat bertemunya permintaan 2) Pasar mingguan.
dan penawaran suatu barang /jasa yang 3) Pasar bulanan.
diperjualbelikan. 4) Pasar tahunan.
2. Macam-Macam Bentuk Pasar d. Ditinjau dari luasnya:
a. Ditinjau dari barang yang diperdagangkan, cara 1) Pasar dalam negeri.
pembayaran barang, dan pembayarannya. 2) Pasar luar negeri.
1) Pasar konkrit, yaitu pasar di mana 3) Pasar internasional.
bermacam-macam barang yang
diperjualbelikan terdapat dalam pasar itu, D. Elastisitas
dan segera setelah jual beli terjadi barang 1. Elastisitas Permintaan
diserahkan dengan pembayarannya. a. Pengertian
Contoh: pasar sehari-hari. Elastisitas permintaan adalah seberapa banyak
2) Pasar abstrak, yaitu pasar di mana jual permintaan barang akan berubah karena adanya
beli barang dilakukan berdasar contoh perubahan harga.
standar. Pelaksanaan penyerahan barang b. Rumus elastisitas permintaan
dan pembayaran berdasarkan atas contoh Elastisitas permintaan dapat dicari dengan
standar dan kontrak yang telah lewat. rumus:
Contoh: bursa efek. ∆Q P
Ed = ×
∆P Q

RINGKASAN MATERI 263


Di mana: Seperti dalam elastisitas permintaan, elastisitas
Ed = elastisitas permintaan penawaran inipun ada lima jenis, yaitu:
∆Q = perubahan jumlah permintaan elastis, unitery elastis, inelastis, inelastis
∆Q = perubahan harga sempurna dan elastis sempurna. Makin besar
Q = jumlah permintaan awal elastisitas penawaran, berarti makin besar pula
P = harga mula-mula pengaruh perubahan harga terhadap jumlah
Ada lima jenis elastisitas permintaan, yaitu: penawaran.
E > 1, permintaan tersebut elastis c. Faktor yang memengaruhi elastisitas
E = 1, permintaan tersebut unitery elastisity penawaran
E < 1, permintaan inelastis Elastisitas penawaran dipengaruhi oleh beberapa
E = ~, permintaan elastis sempurna faktor, yaitu:
E = 0, permintaan inelastis sempurna 1) Jenis barang yang ditawarkan.
c. Koefisien elastisitas 2) Ada tidaknya barang substitusi.
Koefisien elastisitas adalah perbandingan 3) Pendapatan konsumen.
antara besarnya perubahan permintaan dengan 3. Elastisitas Silang
perubahan harga. Makin besar angka elastisitas, a. Pengertian
makin besar pula pengaruh perubahan harga Elastisitas silang adalah berapa banyak jumlah
terhadap permintaan, dan sebaliknya. permintaan barang yang satu berubah, yang
d. Faktor yang memengaruhi elastisitas disebabkan oleh perubahan harga barang yang
permintaan lain. Elastisitas silang ini tidak terjadi pada
Elastisitas permintaan dipengaruhi beberapa suatu jenis barang, tetapi terjadi antara dua
faktor, yaitu: atau lebih jenis barang.
1) Tingkatan besar kecilnya intensitas b. Rumus elastisitas silang
kebutuhan. Elastisitas Silang dapat dicari dengan rumus:
2) Ada tidaknya barang substitusi. ∆Q A PB
3) Besar kecilnya penghasilan konsumen. Es = ×
∆PB Q A
2. Elastisitas Penawaran Di mana:
a. Pengertian Es = elastisitas silang
Elastisitas penawaran adalah seberapa banyak
QA = jumlah barang A
perubahan jumlah barang yang ditawarkan/
dijual yang diakibatkan oleh adanya perubahan PB = harga barang B
harga barang itu. Dari perhitungan rumus di atas, apabila
b. Rumus Elastisitas Penawaran hasilnya:
Elastisitas penawaran dapat dicari dengan 1) Positif, kedua barang tersebut hubungan
rumus: substitusi
∆Q P 2) Negatif, kedua barang tersebut mempunyai
Es = × hubungan komplementer.
∆P Q
Di mana:
Es = elastisitas penawaran
∆Q = perubahan jumlah penawaran
∆Q = perubahan harga
Q = jumlah penawaran awal
P = harga barang mula-mula

264 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


3 Kegiatan Ekonomi

A. Produksi a. Faktor produksi asli, terdiri dari:


1) Faktor produksi alam adalah segala sumber
1. Pengertian daya alam yang dapat dimanfaatkan oleh
Produksi ialah tiap usaha manusia untuk menciptakan semua manusia dalam usahanya mencapai
atau menambah guna suatu benda. kemakmuran.
2. Jenis Produksi 2) Faktor produksi tenaga kerja adalah segala
Produksi dapat digolongkan dalam 6 bidang, yaitu: kegiatan manusia, baik jasmani maupun
a. Ekstraktif rohani yang direncanakan dalam proses
Produksi ekstraktif adalah kegiatan memungut produksi.
langsung dari alam, seperti pertambangan, b. Faktor produksi turunan, terdiri dari:
perikanan laut. 1) Faktor produksi modal, yaitu hasil produksi
b. Agraria yang digunakan dalam proses produksi
Produksi agraria adalah kegiatan mengolah lebih lanjut untuk menghasilkan barang
tanah untuk memelihara tumbuh-tumbuhan dan lain.
hewan, seperti pertanian dan peternakan. 2) Faktor produksi skill/pengusaha, yaitu
c. Industri kegiatan untuk mengkoordinir faktor-
Bidang industri meliputi pengolahan, perakitan, faktor produksi alam, tenaga kerja, dan
kerajinan. Bahan mentah diolah menjadi bahan modal.
jadi atau setengah jadi, perakitan mobil, usaha 4. Perbaikan dan Perluasan Produksi
perbengkelan, pabrik makanan dan minuman. a. Perbaikan produksi
Pariwisata di Indonesia termasuk industri, karena Untuk meningkatkan produktivitas, perlu
kegiatan itu dianggap sebagai pengolahan diadakan perbaikan produksi yang dapat
objek-objek pariwisata untuk mendapatkan ditempuh melalui dua cara, yaitu:
penghasilan bagi negara. 1) Inovasi, yaitu cara untuk mempergunakan
d. Perdagangan alat-alat produksi yang lebih baik.
Pengertian perdagangan mencakup kegiatan 2) Rasionalisasi, yaitu semua usaha untuk
membeli untuk kemudian dijual. mempertinggi efisiensi produksi,
Misal, pedagang membeli hasil pertanian yang meliputi mekanisasi, scientific
dari desa untuk kemudian diekspor ke luar management, dan normalisasi. Mekanisasi
negeri atau mengimpor dari luar negeriuntuk ialah pemakaian alat-alat untuk menghemat
kemudian dijual di dalam negeri. tenaga kerja. Scientific management ialah
e. Transportasi/Pengangkutan dengan cara mengadakan pembagian kerja
Transportasi adalah pekerjaan yang berhubungan yang baik. Normalisasi ialah menjadikan
dengan pemindahan barang dari satu tempat alat-alat produksi dan barang-barang
ke tempat yang lain. Contoh: Pengangkutan konsumsi bermacam-macam bentuknya
darat, laut, dan udara menjadi satu bentuk standar.
f. Jasa b. Perluasan produksi
Produksi jasa adalah kegiatan penyajian Untuk memenuhi kebutuhan manusia yang
sarana jasa, seperti pergudangan, perbankan, tidak terbatas, sudah seharusnya produksi
asuransi, perhotelan, dan biro travel. Yang diperluas. Perluasan produksi dapat dilakukan
dihasilkan sektor jasa bukanlah barang-barang, secara:
tetapi sarana. Sarana adalah kebutuhan untuk 1) Ekstensif, yaitu dengan menambah faktor-
menunjang bidang produksi lainnya. faktor produksi.
3. Faktor Produksi 2) Intensif, yaitu dengan memperbesar
Faktor produksi adalah alat-alat atau bahan-bahan produktivitas dari alat-alat produksi.
yang dipergunakan dalam proses produksi. Faktor
produksi terbagi atas:

RINGKASAN MATERI 265


5. Biaya Produksi 4) Biaya total rata-rata (average total cost)
a. Pengertian disingkat ATC, yaitu biaya total dibagi
Biaya produksi ialah biaya-biaya yang dikeluarkan dengan jumlah unit output yang dihasilkan.
dalam proses produksi. TC Y
Di dalam industri yang besar, banyak sekali terjadi Jadi, rumusnya adalah: atau
X X
pengeluaran-pengeluaran atau biaya-biaya untuk
5) Biaya variabel rata-rata (average variable
menjalankan proses produksi. Namun, pada
cost) disingkat AVC, yaitu biaya variabel dibagi
dasarnya biaya produksi dibagi menjadi:
dengan jumlah unit output yang diproduksi.
1) Biaya implisit, yaitu biaya bagi seorang bX
pengusaha yang menyertakan sumber Jadi, rumusnya: VC atau
X X
dayanya dalam proses produksi. Contoh:
6) Biaya tetap rata-rata (average fixed cost)
seorang pemilik perusahaan, memakai
disingkat AFC, yaitu biaya tetap dibagi dengan
tanahnya untuk gudang atau menggunakan
jumlah unit output yang diproduksi.
kendaraan pribadinya untuk transportasi
FC aX
perusahaan. Jadi, rumusnya: atau
X X
2) Biaya explisit, yaitu yang betul-betul
dikeluarkan oleh seorang pengusaha 7) Biaya marginal (marginal cost) disingkat MC,
untuk mendapatkan input/sumber yaitu tambahan biaya total yang disebabkan
daya untuk diikutsertakan dalam proses karena adanya tambahan satu unit output yang
produksi. Contoh: biaya untuk bahan diproduksi. Cara mencari biaya ini merupakan
baku, biaya untuk bahan penolong, dan turunan pertama dari biaya total.
gaji pegawai. Jadi, rumusnya: dY atau Y
b. Jenis-jenis biaya produksi dX
Jenis-jenis dari biaya produksi, yaitu: 8) Biaya marginal rata-rata (average marginal
1) Biaya variabel (variable cost) disingkat VC, cost) disingkat AMC, yaitu biaya marginal dibagi
yaitu biaya yang berubah-ubah menurut dengan jumlah unit output yang diproduksi
jumlah output yang diproduksi. Jadi,
Y MC
output bertambah, maka biaya variabel ini Jadi, rumusnya: atau
X X
ikut bertambah. Contoh: biaya pembelian
bahan baku, dan bahan bakar.
2) Biaya tetap (fixed cost) disingkat FC, yaitu B. Distribusi
biaya yang tidak ikut berubah berapapun
tambahnya jumlah output yang diproduksi. 1. Pengertian
Jadi biaya ini tidak dipengaruhi oleh jumlah Distribusi adalah semua kegiatan yang berhubungan
output yang dihasilkan. Contoh: biaya dengan penyaluran barang-barang dari produsen
sewa gedung, biaya pemeliharaan gedung ke konsumen.
yang dalam perusahaan. Biaya produksi 2. Sistem Distribusi
dinyatakan dalam suatu konstansta. a. Distribusi secara langsung, yaitu penyaluran
3) Biaya total (total cost) disingkat TC, yaitu barang-barang hasil produksi yang dilaksanakan
semua biaya yang terjadi dalam suatu langsung dari produsen ke konsumen.
proses produksi. Dengan demikian, biaya b. Distribusi secara tidak langsung, yaitu
total ini merupakan biaya tetap ditambah penyaluran barang-barang hasil produksi yang
biaya variabel. Biaya ini dapat dituliskan dilaksanakan produsen secara tidak langsung
dalam persamaan: ke tangan konsumen, tetapi dengan melalui
TC = FC + VC
perantara.
Penyaluran barang-barang cara ini berlangsung
Persamaan tersebut di atas bila ditulis dalam
melalui:
persamaan matematis, yaitu:
1) Pedagang, yang dibedakan:
Y = a + bX a) Pedagang besar (wholesaler), yaitu
di mana: pedagang-pedagang yang melakukan
Y = total cost, pembelian barang-barang dari
a = fixed cost produsen dalam partai besar yang
bX = variabel cost.

266 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


kemudian menjualnya kembali ke a) Hukum Gossen I:
pedagang kecil. Misalnya: distributor “Apabila suatu kebutuhan itu dipuaskan secara
dan grosir. terus-menerus, maka mulai dari suatu titik
b) Pedagang eceran (retailer), yaitu tertentu kenikmatannya makin lama makin
pedagang yang secara langsung berkurang, sehingga akhirnya mencapai
melayani konsumen. Misalnya: toko kepuasan.”
kelontong dan warung. b) Hukum Gossen II:
2) Perantara “Manusia akan berusaha untuk memenuhi
a) Agen, yaitu perantara yang menjual bermacam-macam kebutuhan sampai pada
barang hasil produksi peruahaan tingkat intensitas yang sama.”
tertentu. Untuk ini agen mendapat
upah sebanding dengan nilai barang D. Pendapatan Nasional
yang dijualnya. Misalnya: agen
sepatu. 1. Pengertian
b) Makelar, yaitu perantara perdagangan Pendapatan nasional adalah jumlah pendapatan
atas nama orang lain untuk menjualkan yang diterima pemilik faktor produksi selama satu
atau membelikan barang dengan tahun.
menerima balas jasa yang disebut 2. Macam Pendapatan Nasional
provisi/kurtasi. Ilmu ekonomi mengenal lima konsep pendapatan
c) Komisioner, yaitu perantara atas nasional, yaitu:
namanya sendiri dan ikut bertanggung a. Produk Nasional Bruto (GNP)
jawab atas tindakan yang dilakukan Produk nasional bruto ialah jumlah nilai barang
dalam mengadakan perjanjian jual dan jasa yang dihasilkan oleh masyarakat dalam
beli dengan menerima balas jasa jangka waktu setahun. Barang-barang tersebut
yang disebut komisi. terdiri dari barang-barang final, artinya barang
3) Eksportir dan importir. konsumsi dan modal yang sudah mencapai
4) Lembaga-lembaga penjualan barang, tahap penggunaan akhir.
misalnya supermarket, dan koperasi b. Produk Nasional Neto (NNP)
konsumsi. Produk nasional neto adalah GNP dikurangi
nilai penyusutan dan penggantian modal.
c. Pendapatan Nasional Neto (NNI)
C. Konsumsi Pendapatan nasional neto adalah jumlah nilai
1. Pengertian semua balas jasa yang diterima faktor-faktor
Konsumsi adalah suatu tindakan untuk mengurangi produksi setelah dikurangi pajak tidak langsung,
atau menghabiskan kegunaan suatu barang, baik seperti pajak penjualan, bea impor.
secara langsung maupun tidak langsung. d. Pendapatan Perseorangan (PI)
2. Hubungan Pendapatan dengan Konsumsi Pendapatan perseorangan ialah pendapatan
Makin tinggi pendapatan, makin banyak jumlah jenis yang sesungguhnya sampai ke tangan orang
benda maupun jasa yang dikonsumsi. Sebaliknya, yang turut serta dalam produksi. Tidak seluruh
makin sedikit pendapatan, makin berkurang jumlah pendapatan nasional neto itu jatuh ke tangan
benda maupun jasa yang dikonsumsi. Sehubungan faktor-faktor produksi, karena masih harus
dengan itu lahirlah hukum Engel, yang berbunyi: dikurangi laba yang tidak dibagikan, pajak
”Makin kecil pendapatan makin besar bagian dari perseorangan, iuran jaminan sosial, serta
pendapatan itu yang digunakan untuk konsumsi ditambah pembayaran bersifat pindahan
dan sebaliknya.” (transfer).
3. Pemuasan Maksimum pada Waktu Mengomsumsi e. Pendapatan Bebas (DI)
Pemuasan maksimum pada waktu mengonsumsi Akhirnya terdapatlah residu pendapatan
barang untuk memenuhi kebutuhan manusia dinamakan disposible income.
dikemukakan seorang ahli ekonomi bangsa Jerman Pendapatan ini menjadi hak milik mutlak penerima
bernama Hermann Heinrich Gossen yang terkenal dan merupakan jumlah sisa pendapatan perseorangan
dengan hukum Gossen I dan II. dikurangi pajak langsung.

RINGKASAN MATERI 267


3. Faedah Perhitungan Pendapatan Nasional 4. Komponen Pendapatan Nasional
a. Untuk menggambarkan jenis kegiatan produksi Rumah tangga produksi atau produsen menggunakan
dan struktur perekonomian. 4 faktor untuk menyelenggarakan produksi. Faktor-
Misalnya, dihitung berapa jumlah barang yang faktor tersebut memberikan jasa dalam proses
dihasilkan di tiap sektor produksi. Jika sebagian produksi dan karenanya tiap faktor menuntut
besar pendapatan dihasilkan di sektor agraria, bagian masing-masing dari hasil produksi sebagai
dapat dipastikan bahwa perekonomiaannya imbalan jasa. Imbalan jasa itulah yang dinamakan
berstruktur agraria. komponen pendapatan nasional, yang berupa:
b. Tersedianya bahan-bahan keterangan secara a. Faktor alam menerima sewa.
makro dan sektoral.Keterangan ini sangat b. Faktor tenaga kerja menerima upah.
elementer untuk penyusunan rencana c. Faktor modal menerima bunga.
perekonomian dan politik ekonomi oleh d. Faktor pengusaha menerima laba.
pemerintah. Jumlah total komponen itu bergantung pada jumlah
c. Untuk menentukan masalah keadilan dan pendapatan nasional, sedang jumlah tiap komponen,
kemakmuran, sebab perhitungan pendapatan selain dipengaruhi jumlah pendapatan nasional juga
nasional juga menggambarkan golongan ditemukan oleh sistem distribusi dan redistribusi
mana dalam masyarakat yang paling banyak yang berlaku. Penerimaan imbalan jasa berbeda
sumbangannya kepada produksi nasional waktunya. Sewa, upah, bunga, diterima oleh faktor-
dan golongan mana pula yang memperoleh faktor sementara produksi sedang berlangsung dan
terbanyak. Hal ini merupakan masalah keadilan belum selesai, sedang laba sesudah itu.
jika yang berjasa menerima, tidak sebanding
dengan jasa yang diberikan ke dalam kekayaan
nasional.

4 Dunia Usaha

A. Badan Usaha dan Perusahaan B. Bentuk-Bentuk Badan Usaha


Badan usaha atau onderneming adalah perusahaan 1. Penggolongan Menurut Pemilikan Modalnya
atau gabungan perusahaan yang berdiri sendiri, bertujuan a. Badan usaha negara
mencari laba atas tanggungan dan risiko pengusaha. Badan usaha negara sering dikenal dengan nama
Badan usaha itu merupakan suatu kebulatan ekonomis. Perusahaan Negara/PN, yaitu perusahaan yang
Perusahaan atau bedrijf adalah bagian teknik dari proses dikuasai dan dimiliki oleh negara dengan
produksi dan merupakan alat badan usaha mendapatkan tujuan untuk menyelenggarakan kepentingan
laba. Perbedaan antara badan usaha dengan perusahaan masyarakat, jadi tidak semata-mata mencari
dapat dijelaskan sebagai berikut: keuntungan, misalnya: PLN.
1. Perusahaan menghasilkan barang atau jasa, b. Badan usaha swasta
sedangkan badan usaha menghasilkan laba atau Badan usaha swasta adalah badan usaha yang
rugi modelnya dimiliki perorangan, atau sekelompok
2. Perusahaan dapat berupa pabrik, bengkel, kedai, orang tertentu atau masyarakat. Tujuannya untuk
toko, kantor dan sebagainya. Badan usaha berupa mendapatkan keuntungan sebesar-besarnya.
firma, PT, koperasi, dan sebagainya. Badan usaha swasta dapat dibedakan dalam
3. Perusahaan merupakan alat badan usaha untuk Swasta asing swasta nasional.
memperoleh laba, sedangkan badan usaha itu c. Badan usaha campuran
suatu kebulatan ekonomis yang bertujuan mencari Badan usaha campuran adalah badan usaha
laba. yang sebagian modalnya berasal dari swasta
dan sebagian lagi milik pemerintah.

268 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Penggolongan Menurut Badan Hukumnya B. Konsentrasi Badan Usaha
a. Perusahaan perseorangan
Untuk menghindari adanya persaingan antarperusahaan,
Perusahaan perseorangan adalah perusahaan
dibentuklah kerja sama antarperusahaan yang satu
yang dimiliki dan didirikan atas perseorangan
dengan yang lain dalam bentuk:
dengan modal sendiri atau pinjaman.
1. Kartel
b. Firma
Kartel adalah kerja sama beberapa perusahaan
Firma adalah badan yang didirikan oleh
yang sejenis dengan mengadakan persetujuan
beberapa orang yang menggabungkan modal
untuk mengatur kepentingan bersama.
dan tenaganya dengan maksud bersama-sama
2. Sindikat
berusaha di bawah satu nama dan membagi
Sindikat adalah kerja sama untuk sementara waktu
keuntungan berdasarkan perbandingan modal
dengan suatu tujuan tertentu.
yang dimasukkan dalam perusahaan.
3. Trust
c. Persekutuan komanditer (CV)
Trust adalah peleburan beberapa badan usaha
Persekutuan komanditer adalah badan yang
menjadi satu badan usaha baru, yang mempunyai
didirikan oleh beberapa orang persero,
kekuasaan ekonomi yang besar pula dan berusaha
dimana beberapa orang dari persero itu selain
mendapatkan monopoli.
memasukkan modal juga memimpin dan
4. Holding Company
bertanggung jawab yang tidak terbatas atas
Holding Company adalah suatu perusahaan yang
risiko perusahaan, persero ini disebut persero
menguasai perusahaan lainnya dengan memiliki
pengurus/aktif. Beberapa persero lainnya
sebagian besar saham perusahaan saingannya.
hanya memasukkan modal saja dan tanggung
Perusahaan yang pertama menjadi induk perusahaan
jawab terbatas sampai jumlah modal yang
sedang yang lainnya sebagai anak perusahaan.
dimasukkannya, persero ini disebut persero
5. Concern
komanditer atau persero diam.
Concern adalah kerja sama antara perusahaan
d. Perseroan Terbatas (PT) = NV = Ltd
dengan tujuan memenuhi kepentingan bersama di
Persekutuan terbatas adalah perseroan yang
bidang teknik maupun perdagangan. Kerja sama ini
modalnya terbagi-bagi atas beberapa surat
terjadi karena perusahaan-perusahaan tadi terikat
sero, dan pesero-pesero itu hanya bertanggung
adanya hubungan pribadi atau finansial.
jawab atas utang perseroan sebesar modal
Kerja sama antara pemerintah/swasta nasional
yang telah dimasukkannya.
dengan swasta luar negeri, berbentuk:
e. Koperasi
a. Joint venture
Koperasi adalah suatu organisasi ekonomi rakyat
Kerja sama antara dua perusahaan baik
yang berwatak sosial, beranggotakan orang-
perusahaan pemerintah/swasta nasional
orang atau badan hukum, yang merupakan
dengan perusahaan asing, baik dengan investasi
tata susunan ekonomi sebagai usaha bersama
modal maupun teknik pelaksanaannya, di
atas dasar kekeluargaan.
mana bentuk asal masih tetap ada dan tidak
f. Perusahaan Negara (PN) dan Perusahaan
membentuk perusahaan baru.
Daerah (PD)
b. Joint interprise
Perusahaan negara adalah suatu satuan produksi
Bentuk kerja sama antara perusahaan swasta
yang modal seluruhnya terdiri dari kekayaan
nasional dengan perusahaan swasta asing yang
negara, dengan tujuan menyelenggarakan
dibentuk dengan nama baru.
kepentingan umum, memberi jasa-jasa,
c. Joint operation
mencegah monopoli swasta dan sebagai
Kerja sama antara pemerintah dengan swasta
sumber pendapatan negara. Perusahaan
asing dalam melaksanakan usaha.
daerah adalah perusahaan-perusahaan yang
d. Production sharing
didirikan oleh pemerintah Daerah Tingkat I
Perjanjian antara perusahaan pemerintah
atau Daerah Tingkat II
dengan pihak asing tentang pembagian
g. Yayasan
keuntungan dari hasil produksi yang aktif.
Yayasan adalah suatu badan yang tujuan
Pihak yang memproduksi perusahaan asing,
utamanya lebih bersifat sosial, yaitu lebih
sedangkan perusahaan nasional hanya
mementingkan kesejahteraan masyarakat.
pembagian keuntungan saja.

RINGKASAN MATERI 269


Uang, Kredit, dan Bank
5
A. Uang 2) Bimetalisme: standar keuangan yang
menggunakan emas dan perak yang
1. Definisi ditetapkan dengan undang-undang.
Uang adalah alat pembayaran yang sah yang telah 3) Standar pincang, jika emas digunakan
ditetapkan oleh pemerintah dan berlaku di dalam sebagai standar sedang perak dipakai
daerah hukum tertentu. sebagai alat pembayaran.
2. Syarat Uang b. Standar kertas (standar bebas), yaitu sistem
a. Disukai umum. yang menggunakan kertas sebagai alat
b. Tahan lama dan mudah disimpan. pembayaran yang sah.
c. Mudah dipindah-pindahkan. 6. Inflasi dan Deflasi
d. Mempunyai satu kualitas. Inflasi terjadi apabila jumlah uang yang beredar
e. Mudah dibagi tanpa mengurangi nilai melampaui arus barang, sedangkan alat-alat produksi
keseluruhan. sudah dipergunakan sepenuhnya. Penambahan
f. Mempunyai nilai yang tetap dalam jangka barang tidak mengimbangi penambahan uang
panjang. yang beredar, akibatnya harga barang cenderung
3. Fungsi Uang naik dan daya beli uang turun.
a. Sebagai alat tukar umum. Deflasi terjadi apabila jumlah uang berkurang
b. Sebagai alat satuan hitung. dibandingkan dengan jumlah barang, sehingga
c. Sebagai alat pembayaran yang sah. produksi merosot, kesempatan kerja berkurang,
d. Sebagai untuk menabung. harga barang
e. Sebagai alat pembentukan dan pemindahan turun → harga uang naik.
modal.
4. Teori Nilai Uang
B. Kredit
a. Teori metalisme → Klasik
Uang diterima umum karena uang itu sendiri 1. Pengertian
memiliki nilai sewajarnya yang ditentukan oleh Kredit berasal dari bahasa Latin Yunani credere =
bahan untuk membuat uang. kepercayaan.
b. Teori nominalisme Kredit adalah penyerahan barang/jasa yang tidak
Uang diterima umum tidak karena uang itu dibuat langsung menerima imbalan tetapi yang menerima
dari emas/perak, tetapi karena tenaga belinya. berjanji bahwa lain waktu akan membayar/
c. Teori kuantitas melunasinya.
1) Menurut David Ricardo, harga barang 2. Faktor yang Memengaruhi Kredibilitas Seseorang
berbanding lurus menurut banyak uang Panca C:
yang beredar. a. Character/pribadi.
2) Irving Fisher, merumuskan perubahan nilai b. Capacity/kemampuan.
uang: c. Capital/modal.
MV=PT d. Collateral/jaminan.
Catatan: M = Money, V = Velocity of money e. Condition of economic.
circulation, P = Price, T = Trade 3. Penggolongan Kredit
Dengan ditambah uang giral maka a. Menurut pihak yang memberi
rumusnya menjadi: 1) Kredit penjual: yang diberikan oleh pejual.
M V + M1V1 = P T 2) Kredit pembeli: yang diberikan oleh pembeli.
5. Standar Mata Uang 3) Kredit pemerintah: yang diberikan oleh
a. Metalisme, terdiri: pemerintah.
1) Monometalisme: standar keuangan yang 4) Kredit luar negeri: yang diperoleh dari
menggunakan satu jenis logam sebagai luar negeri.
standarnya. 5) Kredit bank: yang diberikan oleh bank.

270 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


b. Menurut tujuan 2. Fungsi Bank
1) Kredit konsumtif, yaitu kredit yang a. Tempat menukar uang.
diberikan kepada badan-badan hukum. b. Tempat menghimpun dana masyarakat.
2) Kredit produktif, yaitu kredit yang c. Penyalur kredit.
dipergunakan untuk tujuan d. Pembuat uang.
berproduksi, seperti KCK, KIK, KMKP. e. Perantara dalam lalu lintas pembayaran.
c. Menurut pihak yang menerima 3. Jenis Bank
1) Kredit umum, yaitu kredit yang Menurut Undang-Undang Pokok Perbankan No.
diberikan kepada badan-badan umum. 14 tahun 1967, ada 4 jenis bank, berdasarkan
2) Kredit swasta, yaitu kredit yang diberikan fungsinya:
pada pedagang dan badan-badan hukum a. Bank sentral, mencetak dan mengedarkan
seperti PT, atau koperasi. uang kertas bank.
d. Menurut waktunya b. Bank umum, menghimpun dana dari
1) Kredit jangka pendek, yaitu kredit masyarakat berupa giro deposito dan kredit
yang jangka waktunya kurang dari satu jangka pendek.
tahun. c. Bank pembangunan, simpanan dalam bentuk
2) Kredit jangka menengah, yaitu kredit yang deposito jual beli kertas berharga, dan kredit
jangka waktunya antara satu sampai tiga jangka menengah dan panjang.
tahun. d. Bank tabungan, menarik dari tabungan, bunga
3) Kredit jangka panjang, yaitu kredit yang uang dan jual beli saham.
jangka waktunya lebih dari tiga tahun Berdasarkan pemilikan modal:
4. Fungsi Kredit a. Bank swasta nasional: bank umum, Bank
a. Meningkatkan daya guna modal/uang. Prekreditan Rakyat (BPR).
b. Mempermudah produksi dan distribusi. b. Bank Pemerintah: bank umum, bank
c. Meningkatkan daya beli seseorang. pembangunan.
d. Menimbulkan kegairahan berusaha masyarakat. c. Bank swasta asing: bank asing yang ada di
e. Sebagai alat hubungan ekonomi internasional. Indonesia
5. Kebaikan dan Keburukan Kredit 4. Sistem Perbankan di Indonesia
a. Kebaikan kredit a. Dewan moneter.
1) Menaikkan produktivitas melalui modal b. Bank sentral (Bank Indonesia).
uang. c. Bank umum pemerintah, swasta nasional,
2) Memperlancar peredaran uang. swasta asing.
3) Mempermudah pertukaran dalam d. Bank pembangunan, milik pemerintah pusat,
perdagangan. daerah, dan swasta.
b. Keburukan kredit e. Bank tabungan, milik pemerintah dan
1) Terjadinya produksi yang berlebihan. swasta.
2) akan menimbulkan inflansi. f. Lembaga keuangan nonbank.
3) Adanya spekulasi dari pedagang. 5. Kebijakan Perbankan
6. Lembaga Kredit a. Politik diskonto, yaitu menaikkan/menurunkan
a. Bank. suku bunga.
b. Lembaga keuangan nonbank. b. Politik pasar terbuka, yaitu menjual/membeli
c. Pasar uang. surat-surat berharga.
c. Politik pemberian kredit, yaitu
C. Bank 1) Tight money policy: kebijakan uang
ketat.
1. Pengertian 2) Esay money policy: kebijakan uang
Bank berasal dari bahasa Italia, banca = meja longgar.
tempat menyimpan uang. Bank adalah lembaga 3) Politik cadangan kas (cash ratio), yaitu
keuangan yang usaha pokoknya memberikan menaikkan/ menurunkan cadangan kas.
kredit dan jasa dalam lalu lintas pembayaran dan
peredaran uang.

RINGKASAN MATERI 271


6. Lembaga Keuangan Nonbank 7. Kemampuan Bank
Unsur- unsurnya: Kemampuan bank ditentukan oleh tiga aspek,
a. Dana pensiun. yaitu:
b. Koperasi kredit. a. Solvabilitas, kemampuan bank untuk membayar
c. Bank pasar. utang-utangnya.
d. Bank desa. b. Rentabilitas, kemampuan bank untul
e. Credit union. mendapatkan laba.
f. Pegadaian. c. Likuiditas, kemampuan bank untuk membayar
g. Perusahaan asuransi. sewaktu-waktu.

6 Nilai dan Harga

A. Nilai d. Nilai batas: makin banyak barang yang dimiliki


seseorang untuk memuaskan kebutuhannya,
1. Definisi makin rendah nilai terhadap barang itu. Nilai
Nilai adalah kemampuan suatu barang/jasa untuk suatu barang itu ditentukan nilai barang yang
memenuhi kebutuhan manusia dan kemampuannya terakhir.
untuk dapat ditukarkan dengan barang/jasa lain. 3. Teori Nilai
2. Macam-Macam Nilai a. Teori nilai objektif
a. Nilai pakai: kemampuan suatu barang untuk 1) Teori nilai pasar, yang menyatakan bahwa
memenuhi kebutuhan manusia, meliputi: tinggi rendahnya nilai suatu barang
1) Nilai pakai objektif: kesanggupan barang/ ditentukan oleh kekuatan permintaan
jasa untuk memuaskan kebutuhan dan penawaran di pasar. Pelopornya:
manusia. David Humme dan Locke.
2) Nilai pakai subjektif: arti yang diberikan 2) Teori nilai biaya produksi, yang menyatakan
pada seseorang atas suatu barang bahwa nilai suatu barang sama besarnya
karena barang itu dapat memuaskan dengan jumlah biaya dalam proses
kebutuhannya. produksi. Pelopornya: Adam Smith.
b. Nilai tukar: kesanggupan suatu barang 3) Teori nilai biaya reproduksi, yang
untuk dapat ditukarkan dengan barang lain, menyatakan nilai suatu barang ditentukan
meliputi: oleh biaya yang dikeluarkan untuk
1) Nilai tukar objektif: kemampuan barang/ memproduksi kembali barang yang sejenis.
jasa untuk ditukarkan dengan barang Pelopornya: Carey.
lain. 4) Teori nilai kerja, yang menyatakan bahwa
2) Nilai tukar subjektif: arti yang diberikan nilai suatu barang ditentukan oleh jumlah
seseorang atas sesuatu barang karena tenaga kerja yang diperlukan. Pelopornya:
barang itu dapat ditukar dengan barang David Richardo.
lain. 5) Teori nilai tenaga kerja rata-rata dan teori
c. Nilai subsitusi: nilai suatu barang karena barang nilai lebih, yang menyatakan bahwa nilai
itu dapat menggantikan fungsi barang lain, suatu barang ditentukan oleh jumlah
meliputi: tenaga kerja yang diperlukan dengan rata-
1) Barang superior: suatu barang yang rata produksinya. Teori ini menjelaskan
menggantikan barang lain tetapi barang bahwa tenaga kerja dibayar dengan
pengganti itu lebih baik dari barang yang rendah. Pelopornya: Karl Marx.
digantikannya. b. Teori nilai subjektif
2) Barang inferior: suatu barang yang 1) Hukum Gossen I dan II pelopornya
menggantikan barang lain tetapi barang Gossen.
pengganti itu kurang baik dari barang yang
digantikan.

272 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2) Teori nilai batas, yang menyatakan bahwa 2) Penjual supermarginal, yaitu penjual yang
suatu jenis barang ditentukan oleh nilai harga pokoknya di bawah harga pasar.
penggunaan paling akhir dari barang 3) Penjual submarginal, yaitu penjual yang
tersebut. Pelopornya adalah Karl Menger, harga jualnya di atas harga pasar.
Stanley Jevons, dan Leon Wacras. 3. Premi Produsen dan Premi Konsumen
a. Premi produsen merupakan premi yang
B. Harga diperoleh produsen karena biaya produksinya
lebih rendah dari harga pasar, sehingga ia
1. Pengertian memperoleh laba.
Harga merupakan nilai suatu barang yang dinyatakan b. Premi konsumen merupakan premi yang
dalam bentuk uang atau sejumlah uang yang diperoleh konsumen karena tenaga belinya
diperlukan untuk memperoleh suatu barang. lebih besar dari harga pasar, sehingga seakan-
2. Golongan Pembeli dan Penjual akan memperoleh laba.
a. Pembeli dapat digolongkan menjadi 3: 4. Politik Harga Defferensial
1) Pembeli marginal, yaitu pembeli yang Politik ini menerangkan bahwa untuk barang yang
mempunyai tenaga beli sama dengan sama tetapi harga berbeda-beda.
harga pasar. a. Bagi pembeli perbedaan harga disebabkan
2) Pembeli super marginal, yaitu pembeli oleh:
yang mempunyai tenaga beli diatas harga 1) Intensitas pembeli.
pasar. 2) Tenaga beli.
3) Pembeli submarginal, yaitu pembeli yang 3) Selera pembeli.
mempunyai tenaga beli diatas harga 4) Tempat/waktu diperjualbelikan.
pasar. b. Bagi pihak penjual perbedaan harga ditentukan
b. Penjual dapat digolongkan menjadi 3: oleh:
1) Penjual marginal, yaitu penjual yang harga 1) Harga pokok produksi.
jualnya sama dengan harga pasar. 2) Keuntungan yang diinginkan.
3) Politik penjualan.

Sistem-Sistem Perekonomian
7
A. Mazhab Ekonomi a. Merkantilisme di Prancis
Dipelopori oleh Colbert (1619–1638) dan
1. Merkantilisme selanjutnya diikuti oleh Montchretion de
Menurut kaum merkantil, kemakmuran sama dengan Vattelie.
uang, karenanya untuk mendapatkan uang yang Usaha-usaha yang dilakukan:
banyak selalu diusahakan adanya neraca perdagangan 1) Memajukan industri dalam negeri, megatur
yang aktif. Agar didapat neraca perdangan yang kualitas, bentuk modal, menetapkan biaya
aktif, tindakan yang perlu diambil adalah: produksi, sehingga hasil produksi Prancis
a. Melarang ekspor emas dan perak. melebihi hasil produksi negeri lain.
b. Menambah jumlah penduduk, supaya tenaga 2) Menetapkan peraturan bea masuk yang
kerja bertambah dan dengan demikian upah tinggi untuk barang jadi yang masuk
agak murah. Prancis, sedang impor bahan mentah yang
c. Memperluas daerah koloni dengan maksud diperlukan untuk industri dalam negeri
mendapatkan: dibebaskan dari bea impor itu.
1) Daerah penjualan.
2) Bahan mentah yang murah.

RINGKASAN MATERI 273


b. Merkantilisme di Inggris Dari ketiga golongan tersebut hanya golongan
Dipelopori oleh Thomas Mun. petani yang produktif, karena dapat menghasilkan
Usaha-usaha yang dijalankan adalah: nilai lebih, sehingga pemerintah boleh memungut
1) Mengeluarkan undang-undang topi pajak yang disebut l’import unique.
dengan maksud memajukan industri wool. 3. Mazhab Klasik (Liberal)
Undang-undang itu mengharuskan tiap Mazhab ini timbul di Inggris dipelopori oleh Adam
laki-laki di atas umur 6 tahun memakai Smith (1723–1790), diikuti oleh TR. Malthus, David
topi yang dibuat dari wool Inggris pada Ricardo, JS. Mill, Jean Babtiste Say, Bastiab, dan NW.
tiap hari minggu dan hari-hari besar. Senior. Adam Smith dalam bukunya The Wealth of
2) Mengeluarkan undang-undang pelayaran Nations, mengemukakan:
(navifation act) pada tahun 1591, yang a. Tujuan manusia bukan semata-mata kemakmuran
menetapkan bahwa: pribadi tetapi untuk memperbiaki dan mencapai
a) S e m u a p e n ga n g ku ta n a nta ra tingkat kemakmuran masyarakat.
negara Inggris dan jajahannya harus b. Sumber kemakmuran ialah kerja. Kerja itu tidak
menggunakan kapal Inggris. terbatas pada bidang pertanian, industri, dan
b) Pelayaran pantai adalah monopoli perdagangan, tetapi semua kerja yang ditujukan
kapal Inggris. kepada penambahan kegunaan barang. Kerja
c. Merkantilisme di Belanda itulah yang produktif.
Belanda menjalankan tindakan merkantilisme c. Tiap orang adalah “homo economicus”, artinya
dengan cara memberi perlindungan kepada menusia selalu berusaha untuk kepentingan
VOC (Verenigde Oostindische Compaknie), dirinya sendiri untuk mencapai kemakmuran.
menjalankan monopoli perdagangan di Indonesia. Pemerintah tidak usah turut campur tangan
VOC didirikan pada tahun 1902 dengan tokoh dalam perekonomian.
adalah: Peiter de la Curt. d. Individu adalah anggota masyarakat. Jika tiap
2. Mazhab Fisiokrat individu talah mencapai kemakmuran, dengan
Mazhab ini dipelopori oleh Francois Quesnay sendirinya masyarakat akan makmur pula.
(1694–1774), dan selanjutnya diikuti oleh Le Mercier e. Dalam penyelidikan ekonomi harus dipakai
De La Rivere, Dupan de Nemours, Turgot dan Le metode deduksi.
Trosne. Francois Quesnay dalam bukunya Tableau 4. Mazhab Sejarah
Econommique mengemukakan teorinya: Penganut Mazhab sejarah antara lain Karl Bucher,
“Bahwa segala sesuatu di dunia ini tunduk kepada F. List, B. Hilde dan Schmoller. Pokok ajaran Mazhab
hukum alam. Hukum alam itu telah diciptakan sejarah adalah:
oleh Tuhan dengan sempurna untuk memberikan a. Perkembangan perekonomian harus dibagi
kebahagiaan kepada manusia. Oleh karena itu, atas tingkat-tingkat menurut sejarahnya yang
manusia harus diberi kebebasan dalam bertindak disebut Stufen Theory.
sesuai dengan khodratnya”. b. Kepentingan nasional harus diutamakan.
Semboyannya: Laisser faire passer, lemonde va c. Manusia bukan homo economicus saja, sebab
alors de lul – meme (biarlah segala sesuatu berjalan dalam jiwa manusia terdapat juga dorongan
menurut sukanya, maka dunia akan baik dengan agama dan moral.
sendirinya). Lebih lanjut mazhab ini berpendapat d. Metode penyelidikan dalam ilmu ekonomi
bahwa sumber kemakmuran adalah alam. Pengolahan yang dipakai adalah metode induksi.
kekayaan alam seperti dilakukan oleh pertanian, e. Hukum ekonomi tidak bersifat mutlak tetapi
perkebunan, peternakan, dan perikanan merupakan relatif.
pekerjaan yang produktif, karena pekerjaan itu 5. Mazhab Sosialis
menambah hasil baru. Mengenai pembagian kerja Dalam Mazhab sosialis ini dapat dibagi menjadi
dalam masyarakat, Quesnay membagi penduduk dua golongan:
dalam tiga golongan: a. Sosialis utopis, penganut-penganutnya Thomas
a. Golongan produktif (classe productive), yaitu More, Charies Fourier, Saint Simon, Louis Blanc,
para petani, peternak, dan pemelihara ikan. Robert Owen, dan Piere Joseph. Penganut
b. Golongan pemilik tanah (classe des proprietaires). sosialis utopis mengidam-idamkan suatu
c. Golongan steril (classe sterlie), yakni penduduk masyarakat sosialis yang di dalamnya keadaan
yang bekerja pada industri perdagangan dan
jasa.

274 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


masyarakatnya dapat diatur dan diperbaiki 9. Mazhab Laussanne
menurut cita-citanya terlepas dari kekuasaan Dipelopori oleh Laussanne dan diikuti oleh Walres,
politik. Gustav Cassel, dan Pareto. Menurut Leon Walras
b. Sosialis ilmiah, penganutnya Karl Marx dan ada interdependesi atara harga, permintaan, dan
Engels. Karl Marx dalam bukunya, Das Kapital penawaran mengenai sesuatu barang. Mazhab
mengemukakan tentang: Laussane juga dikenal sebagai Mazhab matematis,
1) Bahwa dalam perkembangan masyarakat karena banyak menggunakan matematika terutama
ada dua tingkat, yaitu tingkat bawah dalam teori keseimbangan umumnya maupun
dan tingkat atas. Tingkat bawah adalah dalam analisis input-output.
hubungan dalam produksi yang bersifat 10. Ekonometri
materi dan tingkat atas adalah hubungan Dalam penyelidikan ekonomi dipergunakan metematik
hukum, moral dan agama. dan statistik sebagai alat bantu. Jadi, penyelidikan
2) Jurang memisah antara si kaya dengan si ekonomi dilakukan secara menyeluruh yaitu semua
miskin harus dilenyapkan. dilihat dari sudut totalnya (aggregate); pendapat
3) Nilai suatu barang sama dengan jumlah masyarakat, tabungan, investasi masyarakat. Untuk
kerja pukul rata yang diperlukan untuk itu diperlukan data-data statistik.
menghasilkan barang.
6. Mazhab Austria B. Pengertian dan Macam Sistem Perekonomian
Dipelopori oleh Karl Menger (1840-1921) dengan
bukunya Grundsatze der volkswirtschaftslehre 1. Pengertian
dan diikuti: Gossen, Leon Wairas, Stanly Iwors, Sistem perekonomian adalah sistem sosial atau
Von Bohm Bawerk dan Von Wieser. Mazhab ini kemasyarakatan dilihat dalam rangka usaha
berpendapat bahwa: keseluruhan sosial itu untuk mencapai kemakmuran.
a. Suatu barang mempunyai nilai subjektif. Dari sini dapatlah kita menarik makna bahwa
b. Metode penyelidikan dalam ilmu ekonomi dalam suatu sistem ekonomi, di dalamnya akan
adalah induksi dan deduksi. terdiri dari beberapa macam subsistem yang bisa
c. Harga pasar terjadi karena suatu titik keseimbangan berupa beberapa lembaga. Lembaga-lembaga
antara permintaan dan penawaran. yang merupakan subsistem dari sistem suatu
7. Mazhab Angie–Amerika perekonomian bisa berupa:
Mazhab ini disebut juga Mazhab Chambridge, a. Lembaga-lembaga ekonomi.
menurut nama perguruan tinggi tempat Alfred b. Lembaga-lembaga sosial.
Marshal, pelopornya menjadi guru besar. Mazhab c. Lembaga-lembaga politik.
ini merupakan sintesa dari: d. Lembaga-lembaga ide-ide.
a. Mazhab klasik yang mendasari harga suatu 2. Macam-macam Sistem Ekonomi
barang pada biaya yang telah dikeluarkan Sistem ekonomi dapat digolongkan menjadi:
untuk membuat barang itu, dan a. Tradisional.
b. Mazhab Austria yang mendasari harga dari b. Fasisme.
sudut kegunaannya bagi konsumen. c. Terpusat.
Marshal yang memulai untuk mempopulerkan d. Liberal.
penggunaan kurva permintaan dan kurva e. Nasional (demokrasi nasional Indonesia).
penawaran. a. Ekonomi tradisional
8. Ekonomi Baru J.M. Keynes Di mana kehidupan ekonomi terikat pada tradisi.
J.M. Keynes dalam bukunya General Theory of Kehidupan yang tradisional ini tidak begitu
Employment, Interest and Money (1936) menyoroti saja dapat didorong dengan insentif-insentif
doktirn Laissez Faire, yang mengatakan, bahwa bila ekonomi. Makin banyak uang yang diterima,
ada permintaan bebas antara kekuatan-kekuatan makin segan ia bekerja karena dianggap sudah
ekonomi, tingkat upah akan menciptakan kesempatan cukup. Mereka lebih suka bermalas-malas pada
kerja yang penuh, dan tingkat bunga akan menjamin saat kebutuhannya telah terpenuhi. Sebagai
penggunaan yang penuh dari modal yang ditawarkan, contoh dapat dibaca teori perkembangan
(full employment theory), saving, dan invesment ekonomi menurut W.W. Rostow pada fase
merupakan faktor penentu pendapatan. permulaan (tradisional).

RINGKASAN MATERI 275


b. Ekonomi fasisme 1) Asas kekeluargaan dan bukan berdasar asas
Di mana pemerintah pusat mempunyai individualistis seperti pada sistem ekonomi
wewenang yang besar untuk mengatur seluruh liberal.
segi-segi kehidupan perekonomian negaranya, 2) Cabang-cabang produksi penting dikuasai
pendewaan negara sangat diutamakan dan oleh negara.
negara senantiasa berupaya untuk memperbesar 3) Hak milik perseorangan diakui, tetapi
kekuatan prestisenya, sehingga segala sesuatu dimanifestasikan untuk kesejahteraan
kegiatan masyarakatnya diselaraskan dengan masyarakat, sehingga kedudukan hak
tujuan negara. Gerakan fasis ini biasanya milik mempunyai fungsi sosial.
sangat nasionalisme, kegiatan produksinya 4) Pemerintah tidak menguasai semua sektor
memprioritaskan perluasan industri-industri pembangunan seperti dalam sistem
berat dan sebagian besar pengeluaran negara ekonomi etatisme.
dikeluarkan (dialokasikan) untuk tujuan 5) Perwujudan Indonesia sebagai suatu
militer. kesatuan politik, kesatuan ekonomi,
Contoh negara yang pernah menganutnya, kesatuan sosial budaya, dan kesatuan
antara lain: pertahanan keamanan.
1) Jerman pada zaman kekuasaan Hilter. 6) Sentralisasi perencanaan dan desentralisasi
2) Italia pada masa Musolini. pelaksanaan.
3) Spanyol di bawah kekuasaan Franco. Demokrasi sebagai prinsip pelaksanaan
c. Ekonomi terpusat pembanguan memiliki ciri-ciri positif yang perlu
Di mana pemerintah aktif turut campur tangan terus-menerus dipupuk dan dikembangkan.
dalam mengatur kehidupan ekonomi. Ekonomi Ciri-ciri tersebut adalah sebagai berikut:
terpusat dibagi lagi menjadi: 1) Perekonomian disusun sebagai usaha
1) Ekonomi terpusat yang sepenuhnya, bersama berdasar asas kekeluargaan.
di mana kehidupan ekonomi dipimpin 2) Cabang-cabang produksi yang penting bagi
sepenuhnya oleh pemerintah. Di sini negara dan mengasai hajat hidup orang
hanya terdapat satu unsur, yaitu pimpinan. banyak dikuasai oleh negara.
Contoh: Rusia. 3) Bumi dan air dan kekayaan yang terkandung
2) Ekonomi terpusat yang terbatas, yaitu didalamnya dikuasai oleh negara dan
perekonomian campuran antara unsur dipergunakan untuk sebesar-besarnya
pimpinan dan kebebasan, yang dapat kemakmuran rakyat.
menimbulkan bentuk yang bermacam- 4) Sumber-sumber kekayaan dan keuangan
macam tergantung pada banyak sedikitnya negara digunakan dengan permufakatan
unsur pimpinan atau kebebasan. Contoh: lembaga-lembaga perwakilan rakyat serta
Yugoslavia, India, Pakistan. pengawasan terhadap kebijaksanaan ada
d. Ekonomi liberal pada lembaga-lembaga perwakilan rakyat
Sistem ekonomi liberal atau liberalisme itu pula.
tumbuh bersama-sama dengan kapitalisme. 5) Warga negara memiliki kebebasan dalam
Oleh karena itu biasanya diartikan sama, yaitu memilih pekerjaan yang dikehendaki
sistem ekonomi yang didasarkan atas: serta mempunyai hak akan pekerjaan dan
1) Hak milik swasta terhadap semua macam penghidupan yang layak.
barang, baik barang modal maupun barang 6) Hak milik perseorangan diakui dan
pakai. pemanfaatannya tidak boleh bertentangan
2) Memiliki kebebasan individu untuk dengan kepentingan masyarakat.
mengadakan perjanjian, produksi, 7) Potensi, inisiatif, dan daya kreasi tiap
konsumsi, tukar-menukar dan bersaing. warga negara dikembangkan sepenuhnya
3) Profit ekonomi, yaitu seluruh kegiatan dalam batas-batas yang tidak merugikan
ekonomi didorong oleh prinsip-laba. kepentingan umum.
e. Demokrasi ekonomi Indonesia 8) Fakir miskin dan anak-anak terlantar
Secara singkat dapat dikatakan bahwa demokrasi diperlihara oleh negara.
ekonomi Indonesia mengandung prinsip-prinsip
sebagai berikut:

276 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Sebaliknya, dalam demokrasi ekonomi harus ada perubahan. Mula-mula orang mengharap, bahwa
dihindarkan timbulnya ciri-ciri negatif sebagai lambat laun ketidakseimbangan itu dapat dikurangi
berikut: apabila negara-negara sedang berkembang dibantu oleh
1) Sistem free fight liberalisme, yang negara-negara maju dengan bantuan uang, keterampilan,
menumbuhkan eksploitasi terhadap ilmu, dan teknologi.
manusia dan bangsa lain. Tetapi, setelah dasawarsa pembangunan pertama
2) Sistem etalisme, dalam mana negara dan juga selama dasawarsa pembangunan kedua,
beserta aparatur ekonomi negara bersifat nampaknya jurang perbedaan itu tidak bertambah
dominan serta mendesak dan mematikan sempit. Oleh karena itu lahirlah gagasan baru, yaitu
potensi dan daya kreasi unit-unit ekonomi gagasan orde ekonomi internasional baru.
di luar sektor negara. Orde ekonomi internasional baru yang kita
3) Pemusatan kekuatan ekonomi pada satu perjuangkan harus dilihat lepas sama sekali dari perbedaan
kelompok dlam bentuk monopoli yang serta pertentangan idiologis yang sedang berlangsung di
merugikan masyarakat. antara berbagai negara atau lingkungan negara-negara.
Karena salah satu sasaran pokok dalam Orde ekonomi
C. Tata Ekonomi Baru internasional Baru adalah untuk memperkecil jarak
pemisah antara taraf hidup di negara-negara kaya dan
Hubungan antara golongan ekonomi kuat dan negara-negara miskin.
golongan ekonomi lemah di dunia internasional disebut
hubungan antara negara-negara maju dan negara-negara
sedang berkembang. Kadang-kadang juga dikatakan D. Dialog Utara-Selatan
hubungan antara utara dan selatan. Setelah terjadi krisis energi, negara-negara maju
Inti permasalahannya adalah bahwa di waktu yang mengajak berunding negara-negara berkembang,
lalu kekayaan telah mengalir dari negara-negara jajahan terutama negara penghasil minyak untuk membicarakan
ke negara-negara penjajah. Sebagai hasil perkembangan masalah energi.
sejarah, pada waktu ini negara-negara maju di mana Tetapi, negara-negara berkembang menghendaki,
persentase penduduknya merupakan 20 % umat manusia, masalah yang dibahas tidak hanya energi saja, melainkan
menguasai 80% kekayaan dunia. Ketidakseimbangan juga masalah bahan mentah, perdagangan, utang,
yang dicerminkan angka itu meliputi kemampuan dalam bantuan, dan masalah pembangunan. Sebab masalah
bidang ilmu, teknologi, keterampilan, dan penumpukan dunia tidak hanya masalah energi saja.
modal. Sudah barang tentu keadaan seperti itu tidak Dengan demikian diadakanlah dialog antara 19 negara
dapat didiamkan berjalan terus-menerus. Dari segi berkembang dan 8 negara maju (termasuk MEE), yang
keadilan dan segi perdamaian, harus diusahakan agar kemudian dikenal dengan Dialog Utara Selatan.

Pertumbuhan Ekonomi
8
A. Pengertian B. Tolak Ukur Pertumbuhan Ekonomi
Arti dari pertumbuhan ekonomi adalah proses Menurut ECAFE (Economic Comision Asian and Far
mengenalkan output per kapita dalam jangka panjang. East) ada tiga tolok ukur:
Sedang arti dalam teori pertumbuhan ekonomi 1. Apakah diketemukan sumber-sumber produktif di
didefinisikan sebagai penjelaan mengenai faktor-faktor negara itu
apa sajakah yang akan memengaruhi/menentukan 2. Apakah terjadi kenaikan pendapatan nasional di
output per kapita tersebut dalam jangka panjang dan negara itu.
juga mengenai faktor-faktor tersebut berperan sehingga 3. Apakah terjadi kenaikan pengeluran konsumsi di
terjadi proses pertumbuhan. negara itu.

RINGKASAN MATERI 277


C. Teori Pertumbuhan Ekonomi Ciri-ciri dari tahap lepas landas ini adalah:
1) Berlakunya kenaikan dalam penanaman
1. Teori Klasik modal yang produktif
Tokoh dari teori klasik adalah Adam Smith dan 2) Berkembangnya beberapa sektor industri
David Ricardo. dengan pesat.
Ajaran Klasik dapat disimpulkan: 3) Terciptanya suatu rangka dasar politik,
a. Perkembangan perekonomian ditentukan sosial, dan institusional yang dapat
oleh empat faktor, yaitu: luas tanah, jumlah menjamin pertumbuhan.
penduduk, stock capital, dan teknologi. d. Fase gerakan kearah kedewasaan (fase the
b. Besarnya pendapatan nasional ditentukan 3 unsur, drive to maturity), diartikan sebagai masa
yaitu upah, sewa, dan untung pengusaha. di mana masyarakat sudah secara efektif
c. Law of diminishing return berlaku di seluruh menggunakan teknologi modern pada sebagian
kegiatan ekonomi. faktor produksi dan kekeyaan alamnya.
d. Tanah pertanian dalam kondisi tetap. Ciri-ciri dari tahap ini:
e. Keuntungan pengusaha merupakan faktor 1) Struktur dan keahlian tenaga kerja
pembentukan modal. mengalami perubahan, sektor industri
2. Teori Neo Klasik Solow dan Swan bertambah penting peranannya dan
a. Tenaga kerja tumbuh dengan laju tertentu. pertanian menurun.
b. Fungsi produksi Q = F (K, L) di mana 2) Sifat kepemimpinan dalam perusahaan
Q = tingkat produksi, K = tingkat modal, dan mengalami perubahan.
L = tingkat emplyoment. 3) Masyarakat sudah mulai bosan dengan
c. Adanya kecenderungan menabung dalam keajaiban dari industrialisasi dan mulai
masyarakat. mengkritiknya.
d. Semua tabungan pengusaha merupakan faktor e. Fase tahap konsumsi tinggi (fase the high
pembentukan modal. mass consumtion), masa di mana perhatian
3. Teori Pertumbuhan Ekonomi Menurut W.W. masyarakat telah lebih menentukan kepada
Rostow masalah-masalah yang berkaitan dengan
Salah satu teori ini paling banyak dibicarakan adalah konsumsi dan kesejahteraan masyarakat dan
teori dari Rostow dalam bukunya “The Stages of bukan lagi pada produksi. Dalam tahap ini
Economic Growth” (1960) yang mana didalamnya ada 3 tujuan manusia yang saling bersaingan,
mengupas adanya lima tahap pertumbuhan yaitu:
ekonomi, yaitu: 1) Memperbesar kekuasaan dan pengaruh
a. Fase permulaan (tradisional), yaitu masyarakat suatu negara ke negara lain.
yang masih meng gunakan cara- cara 2) Menciptakan kemakmuran yang lebih
memproduksi yang masih primitif dan masih merata kepada penduduk dengan
sangat dipengaruhi oleh nilai-nilai yang tidak pemerataan pendapatan.
rasional, tetapi oleh kebiasaan yang turun- 3) Mempertinggi tingkat konsumsi masyarakat
temurun, tingkat produktivitasnya pekerja diatas kebutuhan utama.
sangat teratas. 4. Teori Werner Sombartt (1863–1941)
b. Fase prasyarat lepas landas (fase precondition Menurut W.W. Sombart, perkembangan perekonomian
for take off), yaitu suatu masa transisi dimana secara garis besar dalam:
suatu masyarakat mempersiapkan dirinya a. Zaman perekonomian tertutup, pada inti
atau disiapkan dari luar, untuk mencapai pandangannya perkekonomian tertutup
pertumbuhan yang mempunyai kekuatan Sombart hampir sama dengan perekonomian
untuk terus berkembang. tertutup K. Bucher, hanya saja Sombart
c. Fase lepas landas (fase take off), dalam tahap membagi perekonomian tertutup pada dua
ini pertumbuhan menjadi peristiwa yang macam, yaitu:
selalu belaku, pada mulanya tahap ini ditandai 1) Perekonomian desa
oleh adanya perubahan yag drastis dalam 2) Perekonomian feodal dan tuan tanah.
masyarakat, terciptanya kemajuan yang pesat
sehingga timbul adanya penanaman modal.

278 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


b. Zaman kerajinan dan pertukaran (sampai akibatnya mereka hidup berpindah-pindah
abad 15), pada zaman ini ditandai dengan dari suatu daerah ke daerah yang lainnya yang
adanya pembagian kerja yang masing-masing sekiranya dapat memberikan kehidupan bagi
mengerjakan pekerjaan dan satu sama lain mereka.
mengadakan hubungan pertukaran yang b. Masa beternak dan bertani, pada masa ini
sifatnya masih kekeluargaan. mereka mulai mencoba untuk menangkap hasil
c. Zaman kapitalis, yang dibagi dalam: buruannya untuk dipelihara, di sini timbul ide
1) Zaman Kapitalis Purba, pada zaman ini beternak, kemudian mereka mencoba untuk
beberapa ciri diungkapkan, antara lain: menanam kembali hasil temuannya di sekitar
a) Cita-cita perekonomian untuk tempat tinggal mereka. Akibatnya, sekarang
memperoleh nafkah sehari-hari. mereka tidak sepenuhnya menggantungkan
b) Hubungan antarindividu kekeluargaan pada alam, tetapi mereka telah mulai untuk
dan terikat tradisi. menetap, bercocok tanam, dan berternak.
c) Kehidupan ekonominya statis. c. Masa bertani dan kerajinan, dari terbentuknya
2) Zaman kapitalis madya (abad 16–18) ciri- desa kecil ini maka anggota kelompok makin
cirinya: bertambah, peradaban mulai meningkat dan
a) Cita-cita perekonomian untuk dengan sendirinya kebutuhan bertambah
memperoleh keuntungan. pula. Meningkatnya kebutuhan ini mendorong
b) Hubungan antar individu bebas. mereka untuk memperluas lahan pertanian
c) Berusaha mencari pendapat baru. dan bersamaan dengan ini muncul pula usaha
3) Zaman kapitalis raya (abad 18–1914), pada kerajinan tangan dan melakukan pembagian
zaman ini orang benar-benar berusaha kerja (specialisasi).
untuk mencari keuntungan sebesar- Dari adanya specialisasi ini akhirnya muncul
besarnya, hal ini berakibat: pula semacam perusahaan yang berdiri sendiri
a) Timbulnya persaingan yang tidak dan muncul pula usaha saling pertukarkan hasil
sehat. produksinya, disinilah awal mulanya timbul
b) Timbulnya monopoli. pertukaran.
c) Penghisapan pada buruh oleh d. Masa kerajinan, industi, dan perniagaan, desa
majikan. kecil yang dihuni oleh para pengrajin lambat
4) Zaman kapitalis akhir (muncul sosialisme) laun menjadi sebuah kawasan industri kerajinan
mulai tahun 1914, dengan ditandai dan berubahlah fungsinya yang tadinya desa,
oleh: tetapi antara keduanya terdapat suatu hubungan
a) M u n c u l n y a u s a h a m e n c a p a i dimana hasil kerajinan kota ditukarkan dengan
kesejahteraan bersama secara adil. hasil pertanian desa di suatu tempat tertentu/
b) Hilangnya para majikan besar. pasar, dari sinilah akhirnya timbul perdagangan
c) Peredaran barang /jasa diatur yang dilakukan oleh saudagar-saudagar,
pemerintah. masyarakat kehidupannya lebih maju dengan
5. Teori Friederich List (1789–1846) adanya kegiatan pertanian, perindustrian, dan
Menurut F. List dalam bukunya “Das Nationals System perniagaan.
der Politischen Ekonomie 1841”, perkembangan 6. Teori Karl Bucher
perekonomian suatu bangsa akan sangat menentukan Menurut Karl Bucher, perkembangan perekonomian
pada kebudayaannya, kemajuan politiknya, dilihat dari hubungannya antara produsen dealam
dan kekuasaannya. Makin maju perkembangan menyalurkan hasil produksinya sampai ketangan
ekonomi suatu bangsa akan makin cerdas dan konsumen. K. Bucher membagi perkembangan
kuatlah bangsa itu. Kemajuan perekonomian perekonomian dalam:
suatu masyarakat menurut F.List diukur menurut a. Rumah tangga tertutup (sampai tahun 1.000),
kemajuan teknik produksi, sehingga F.List membagi- pada masa ini masyarakat dapat menghasilkan
bagi masyarakat: barang terbatas hanya untuk lingkungannya
a. Masa berburu/mengembara, pada masa ini sendiri dan proses pertukaran belum ada.
peradaban masih sangat sederhana, mereka b. Rumah tangga kota (1.000–1.300), rumah
hidup secara berkelompok, kehidupan mereka tangga kota sebagai pengembangan dari
sangat tergantung pada pemberian alam, desa-desa yang ada di sekitarnya, mereka

RINGKASAN MATERI 279


harus mengadakan pertukaran hasil prduksi. tempat tertentu di mana pekerja harus bekerja
Hasil produksi kota biasanya dikerjakan dalam secara teratur dan mengikuti pola aturan tertentu
bentuk gilda, yaitu suatu ikatan di antara dengan sendirinya kini sistem gilda hilang dan
para pengrajin (produsen) sejenis, di mana diganti dengan sistem manufaktur.
di dalamnya hubungan antara para pekerja 4. Rumah tangga dunia (1.700-sekarang), dalam
dan pimpinan masih bersifat kekeluargaan, rumah tangga dunia ini kegiatan perekonomian
produksinya dikerjakan atas dasar pesanan. sudah makin luas dan tuntutan digunakannya
c. Rumah tangga bangsa (1.300–1.700), wilayah teknologi dan mesin-mesin modern makin
kerja dari rumah tangga bangsa ini meliputi suatu mendesak, masalah-masalah lain sebagai
negara, produksi bukan lagi didasarkan atas akibat adanya hubungan antara negara banyak
pesanan, akan tetapi sudah mulai berorientasi timbul di berbagai negara seperti masalah
pada pasar dengan harapan mendapatkan sosial, budaya, dan politik.
keuntungan, produksi mulai dikerjakan di suatu

9 Kebijakan Pemerintah di Bidang Ekonomi

A. Tanggung Jawab Pemerintah di Bidang 2. Kebijakan Luar Negeri


Ekonomi Kebijakan ini meliputi:
a. Politik perdagangan.
Pembangunan ekonomi yang didasarkan pada b. Bantuan teknologi.
demokrasi ekonomi menentukan bahwa masyarakat c. Investasi swasta asing (luar negeri).
harus memegang peranan aktif dalam kegiatan d. Investasi pemerintah asing (luar negeri).
pembangunan.
Pemerintah berkewajiban memberikan pengarahan
dan bimbingan terhadap pertumbuhan ekonomi serta C. Cara Pemerintah Menempuh Kebijakan
menciptakan iklim yang sehat bagi perkembangan dunia Ekonomi
usaha. Sebaliknya, dunia usaha perlu memberikan Pembangunan nasional dilakukan dengan cara
tanggapan terhadap pengarahan dan bimbingan serta bertahap dan terpadu melalui REPELITA yang bersifat
penciptaan iklim tersebut dengan kegiatan-kegiatan makro, dalam arti bahwa rencana itu adalah rencana
yang nyata. Dalam pelaksanaan pembangunan ekonomi, secara keseluruhan. Di bidang mikro ekonomi, yakni
pemerintah menyusun rencana-rencana yang dituangkan mengenai satu demi satu subjek ekonomi atau perusahaan,
dalam Rencana Pembangunan, baik jangka pendek, jangka pemerintah tetap bertanggung jawab baik secara langsung
menengah, maupun janga panjang. maupun tidak langsung. Misalnya; pemerintah memberi
Di samping sebagai perencana, pemerintah juga kredit kepada koperasi, pengusaha ekonomi lemah,
bertanggung jawab untuk mengorganisasi jalannya dan kredit-kredit lainnya. Pemerintah juga bertanggung
pembangunan ekonomi. Untuk terlaksananya, pemerintah jawab mengenai penggunaan tenaga kerja, gaji guru,
menyediakan peralatan, aparatur, dan departemen- dan kesejahteran lainnya melalui bermacam-macam
departemen. peraturan atau undang-undang.
Karena keharusan bertanggung jawab kepada
B. Macam-Macam Kebijakan Pemerintah di Bidang MPR, pemerintah sangat berhati-hati untuk menempuh
Ekonomi kebijakan ekonomi. Sebaliknya, karena pemerintah
diberi kuasa maka harus yakin akan dirinya sendiri untuk
1. Kebijakan Dalam Negeri mengambil keputusan-keputusan. Prosedur pengambilan
Kebijakan ini meliputi: keputusan menurut sistem pemerintah di Indonesia
a. Kebijakan produksi. berada di tangan presiden. Apapun yang diajukan oleh
b. Kebijakan ekspor-impor. pembantu-pembantunya, yaitu menteri-menteri tidak
c. Kebijakan moneter. akan dilaksanakan jika presiden tidak menyetujui.
d. Kebijakan fiskal. Akan tetapi pelimpahan wewenang dan tanggung
e. Kebijakan public utilities. jawab, masing-masing menteri dan pembantu lainnya
f. Kebijakan pendidikan dan kesehatan.

280 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


dapat mengambil keputusan setelah terlebih dahulu b. Sifat Transfer, yaitu pengeluaran pemerintah
dibahas dalam Sidang Kabinet atau dengan mentri-menteri yang berupa pemindahan uang kepada individu
yang bersangkutan. Jadi semua kebijakan yang ditempuh untuk kepentingan sosial. Misalnya, memberi
dibahas terlebih dahulu oleh presiden bersama menteri subsidi kepada perusahaan-perusahaan atau
dan aparatur pemerintah yang bersangkutan. memberi hadiah kepada negara-negara lain.
Jika kebijakan itu akan dibentuk undang-undang 2 Macam-Macam Pengeluran Pemerintah
maka ia akan bekerja sama dengan DPR dalam rangka a. Pengeluran pemerintah yang “Self Liquiditay”
pengesahannya. Suara rakyat melalui alat-alat komunikasi, baik sebagian atau seluruhnya, artinya bahwa
seperti surat kabar, radio, dan yang disampaikan langsung pengeluaran pemerintah mendapatkan
melalui DPR yang bermanfaat bagi pengambilan keputusan. pembayaran kembali dari masyarakat yang
Khusus mengenai perekonomian daerah, presiden menerima jasa atau barang-barang yang
mempunyai pembantu utama, yaitu gubernur, karena di bersangkutan. Misalnya, untuk pengeluaran
tiap Daerah Tingkat I gubernurlah yang diberi wewenang jasa-jasa perusahaan negara, proyek-proyek
dan tugas mengenai pembangunan ekonomi daerah. produktif barang-barang ekspor, dan lain-
lainnya.
D. Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara b. Pengeluaran reproduktif, artinya mewujudkan
(APBN) keuntungan-keuntungan ekonomis masyarakat.
Pemerinah tiap tahun bersama-sama DPR menyusun Misalnya pengeluaran untuk bidang pertanian,
anggaran pendapatan dan belanja negara dalam bentuk pengairan, pendidikan, dan keseluruhan
neraca. Yang dimaksud dengan APBN adalah rencana masyarakat.
penerimaan dan belanja pemerintah selama setahun c. Pengeluaran yang tidak “Selft Liquidity maupun
dalam rangka mencapai tujuan negara yang termuat yang tiak reproduktif, yaitu pengeluaran untuk
dalam GBHN. pariwisata, monumen, dan sebagainya.
Kebijakan yang ditempuh oleh pemerintah dalam d. Pengeluaran yang secara langsung tidak produktif,
menyusun APBN berdasarkan atas asas berimbang dan yaitu pengeluaran untuk pembangunan
dinamis. pertahanan/perang.
RAPBN yang disusun pemerintah bersama DPR e. Pengeluaran pemerintah dalam RAPBN
dimulai dengan pembicaraan pendahuluan mengenai meliputi:
RAPBN yang akan datang, dan bersifat kualitatif. Artinya, 1) Pengeluaran rutin antara lain:
pembayaran mengenai kebijakan RAPBN, prioritas-prioritas a) Belanja pegawai: tercakup di dalamnya
dan penekanan di berbagai sektor ini dilaksanakan setelah pengeluaran-pengeluaran untuk
pidato kenegaraan presiden. Setalah itu, pemerintah tunjangan beras, gaji.pensiun, biaya
menyusun RAPBN secara kuantitatif, artinya berapa besar makan (lauk-pauk) utuk ABRI, juga
utuk sektor-sektor tertentu. Kemudian oleh pemerintah untuk belanja pegawai dalam negeri
(presiden), diajukan sebagai nota keuangan RAPBN ke dan luar negeri.
DPR untuk disetujui/disahkan. b) Belanja barang: mencakup belanja
barang luar negeri dan dalam
negeri.
E. Pengeluaran Pemerintah c) Subsidi derah otonom: dibebankan
Sesuai dengan asas berimbang dalam pengeluaran antara subsidi untuk daerah otonom,
pemerintah, sektor-sektor yang penting lebih diprioritaskan. daerah Timor Timur dan daerah
Peran pemerintah yang makin meningkat dari tahun ke lainnya.
tahun, dapat kita lihat dari makin besarnya pengeluaran d) Bunga dan cicilan utang: dibebankan
pemerintah dalam proporsinya terhadap penghasilan pula antara utang dalam negeri dan
minimal. utang luar negeri.
1. Pengeluaran Pemerintah e) P e n g e l u a r a n p e m b a n g u n a n :
Pengeluaran pemerintah bersifat: pengeluaran ini untuk program
a. Sifat exhaustive, yaitu pengeluaran pemerintah pembangunan dalam nilai-nilai rupiah
yang berupa pembelian barang-barang dan dan bantuan proyek berupa saldo
jasa yang dalam perekonomian dapat langsung anggaran.
dikonsumsikan ataupun dapat menghasilkan
barang yang lain lagi.

RINGKASAN MATERI 281


F. Penerimaan Pemerintah 2. Keadilan Perpajakan
Pajak menyangkut pendapatan seseorang dalam suatu
Penerimaan rutin, terdiri atas:
negara, sehingga pemerintah dalam menentukan
a. Pajak langsung, yaitu pajak yang dipungut berdasarkan
jumlah pajak harus didasarkan pada pendapatan
atas surat ketetapan pajak (Kohir), yang meliputi
seseorang ataupun perusahaan.
pajak pendapatan, pajak perseroan, dan MPO.
Untuk masalah ini pemerintah menempuh cara lain
b. Pajak tidak langsung, yaitu pajak yang dipungut
sebagai penyempurnaan pemungutan pajak, sehingga
tanpa berdasar surat ketetapan pajak, yang meliputi
lebih tepat untuk penetapan tarif pajak.
pajak penjualan, pajak impor, ekspor, cukai, bea
Cara pemerintah menempuh jalan itu ialah:
masuk, dan sebagainya.
a. Cara progresif
c. Penerimaan bukan pajak, yaitu penerimaan yang
Cara menentukan besarnya pajak berdasarkan
berasal dari penerimaan pembangunan yang
pertambahan pendapatan, atau pajak yang
terdiri dari bantuan program dan bantuan proyek.
dikenakan dengan persentase yang makin
Bantuan program ini tidak dikaitkan dengan proyek-
tinggi. Makin tinggi pendapat berarti makin
proyek tertentu, bantuan program ini meliputi
tinggi pula pajak yang dibayar. Jadi, kenaikan
bantuan pangan, bantuan pupuk, benang, tenun,
pendapatan akan diikuti kenaikan pembayaran
dan sebagainya. Sedangkan bantuan proyek dana
pajak dengan persentase yang besar.
yang dipakai untuk membangun proyek umum
b. Cara proporsional
meliputi bidang telekomunikasi, listrik, pengairan,
Pajak yang dikenakan dengan persentase yang
dan sebagainya.
sebanding dengan perubahan pendapatan
setelah dikurangi dengan kebutuhan-kebutuhan
G. Perpajakan pokok. Artinya bahwa besarnya persentase
Pajak ini sangat besar peranannya untuk mengisi pajak terhadap tiap tingkat penghasilan adalah
keuangan negara. Di negara-negara liberal yang sektor- tetap.
sektor produksinya hampir seluruhnya dikuasai oleh c. Cara regresif
swasta, negara yang kuat pun pengeluarannya juga Pajak yang dikenakan dengan persentase yang
dibebankan pada masyarakat. makin menurun, jika pendapatan bertambah,
Sejarah pajak erat hubungannya dengan kelahiran pajak yang dikenakan tidak sebanding dengan
dan perkembangan negara. Pada masa perkembangan pertambahan pendapatan.
negara mencapai tahap yang teratur dengan pengaturan Berdasarkan uraian di atas, pajak pendapatan dan
administrasi negara secara sentral, timbullah cara pajak kekayaan biasanya lebih bersifat progresif,
menghimpun dana dari masyarakat. sedangkan pajak penjualan bersifat regresif. Pajak
1. Kebijakan Pajak pendapatan bersifat progresif dalam distribusi
Pajak dapat ditafsirkan sebagai pungutan/iuran pendapatan, sedangkan pajak penjualan lebih
paksaan dari golongan atau kepada golongan bersifat regresif karena tiap transaksi yang sama
yang lebih rendah, atau bisa diartikan pajak ialah dikenakan pajak penjualan yang sama tarifnya.
pungutan/iuran yang harus dipenuhi oleh pihak 3. Pedoman Pemungutan Pajak
swasta kepada pemerintah tanpa mendapat Dalam bukunya “The Worth of Nations”, Adam Smith
kontra prestasi secara langsung. Untuk menarik membahas perihal pajak. Ada 4 alasan pokok dan
pajak, pemerintah menggunakan prinsip-prinsip pedoman pemungutan pajak:
sebagai berikut: a. Keadilan sama rasa
a. Prinsip keuntungan (benefit principle) pajak Tiap orang diharapkan dapat membantu
yang dibebankan oleh negara, karena telah pemerintah menurut kemampuannya dengan
menikmati pelayanan umum. membayar pajak yang sebanding dengan
b. Prinsip kemampuan (ability principle) pajak keuntungan yang dinikmatinya dari pelayanan
yang dibebankan oleh negara kepada orang pemerintah.
yang mampu dan pantas membayar pajak, dan b. Kepastian dan ketetapan
yang tidak mampu selayaknya dibebaskan dari Jumlah pemungutan pajak harus tepat
pajak. Karena ukuran mampu dan tidak mampu perhitungnnya, begitu pula mengenai cara
itu relatif, maka diperlukan ukuran yang lebih dan waktu pembayarannya, jangan sampai
tepat. terdapat keragu-raguan dan kesimpangsiuran
dalam soal membayar pajak.

282 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


c. Praktis dan mudah Pajak kekayaan merupakan merupakan
Pembayaran pajak dilakukan pada saat yang pajak langsug yang bersifat obyektif
paling praktis dan tidak boleh mengganggu dengan tarif proporsional yang pengenaan
apalagi merepotkan si pembayar pajak. pajak dengan persentase yang tetap.
d. Ekonomi b. Pajak tidak langsung
Pajak yang dipungut harus sama jumlahnya Pajak tidak langsung adalah pajak yang beban
dengan jumlah yang diperlukan. Jika ada pajkanya dapat dilimpahkan kepada orang lain.
tambahan maka tambahan itu hanyalah untuk Misalnya pajak penjualan, pajak pertambahan
menutup biaya administrasi. nilai, cukai, bea masuk, bea materai, bea ulang,
Pedoman Adam Smith itu banyak digunakan dan sebagainya.
oleh hampir semua negara di dunia, khususnya c. Pajak penjualan
yang menjunjung tinggi nilai-nilai keadilan. Pajak penjualan merupakan pajak tidak
Perumusan Adam Smith itu dihimpun dalam langsung yang berupa pajak kebendaan dan
3 pokok yang dijadikan syarat pembuatan bersifat umum. Pajak penjualan ini diatur
undang-undang perpajakan, antara lain: dengan Udang-Undang Pajak Penjualan Tahun
1) Syarat yuridis 1951 sebagai penggangi dari Undang-undang
Peraturan pajak harus dibuat dengan Darurat No. 12 tahun 1950.
musyawarah antara pemerintah dengan d. Pajak pertambahan nilai barang dan jasa dari
rakyat melalui wakil-wakilnya. Misalnya penjualan atau barang masuk
yang menyangkut keadilan, baik dalam Pajak Pertambahan Nilai (PPN) merupakan
rumus-rumus perhitungannya maupun pajak pengganti dari Pajak Penjualan (PPn)
dalam pelaksanaan peningkatan pajak. berdasarkan Undang-Undang No. 8 Tahun 1983.
2) Syarat keuangan Pajak ini berlaku secara efektif sejak 1 April
Artinya pajak yang dipungut tidak boleh 1985. Alasan digantikannya pajak penjualan
melebihi pengeluaran administrasi negara dengan PPN adalah:
tetapi cukup untuk sebagian pengeluaran 1) Pajak penjualan 1951 tidak lagi memadai
negara. untuk menampung kegiatan masyarakat
3) Syarat ekonomi dan belum mencapai sasaran kebutuhan
Artinya pemungutan pajak tidak boleh pembangunan, seperti penghasilan
menghambat kemajuan ekonomi. penerimaan negara, melindungi ekspor,
4. Macam-Macam Pajak dan pemerataan pembebasan pajak.
Ada berbagai macam pajak yang dipungut oleh negara 2) Pajak penjualan merupakan perundang-
dan yang harus dibayar oleh wajib pajak, yaitu: undangan yang rumit, dimana tiap
a. Pajak langsung golongan menuntut bermacam-macam
Pajak langsung adalah pajak yang tidak jenis barang, akibatnya menimbulkan
dapat digeser/dilimpahkan pada orang lain. kesulitan dalam pelaksanaannya.
Misalnya, pajak pendapatan, pajak kekayaan, 3) Pajak penjualan mempunyai akibat beban
dan sebagainya. pajak berganda, karena penyerahan pajak
Beberapa uraian penting dalam pajak penjualan dikenakan pada bahan baku
langsung: yang diimpor. Kemudian pada tingkat
1) Pajak penghasilan pengolahan sampai penyerahan terakhir
Dalam Undang-Undang Pajak Penghasilan hasil produksi dikenakan pajak lagi.
No. 7 Tahun 1983 yang menjadi subjek Dari alasan tersebut di atas, PPN sebagai
pajak penghasilan adalah orang pribadi pengganti pajak penjualan dikatakan dapat
dan badan, seperti PT, CV, Badan Usaha selalu menghindari dan mengatasi persoalan
Milik Negara (BUMN), firma, koperasi, yang timbul pada pajak penjualan 1951.
Yayasan atau lembaga, dan sebagainya. Hal ini dapat kita lihat aturan-aturan yang
2) Pajak kekayaan terdapat dalam PPN yang dinyatakan pada
Pajak yang dikenakan pada orang-orang Buku Peminta Pajak Pertambahan Nilai (PPN)
yang mempunyai daya pikul yang lebih 1984 yang diterbitkan oleh Direktorat Jendral
besar dibandingkan dengan orang lain Pajak, sebagai berikut:
karena memiliki kekayaan.

RINGKASAN MATERI 283


1) Tidak ada unsur pajak berganda e. Iuran Pendapatan Daerah (IPEDA)
Dalam sistem pajak Pertambahan Iuran pendapatan daerah merupakan pajak
Nilai (PPN), kredit pajak sepenuhnya langsung yang dipungut oleh pemerintah
dibebankan terhadap bahan mentah atau pusat berdasarkan Undang-Undang No. 11
barang setengah jadi dan pertambahan PP Tahun 1959. Pajak ini menggunakan prisip
barang-barang modal. proporsional, pemungutannya dilakukan oleh
2) Netral dalam persaingan dalam negeri. petugas-petugas Daerah Tingkat II Kabupaten
Dengan sistem PPN, jumlah pajak yang atau Kotamadya. Hasil pemungutan tersebut
dibayar akan sama besarnya walaupun diserahkan kembali kepada daerah-daerah yang
proses pembuatan barang dilakukan bersangkutan guna pembagian daerahnya.
oleh suatu perusahaan atau beberapa f. Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)
perusahaan dengan jalur produksi yang Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) merupakan
berbeda. penyederhanaan dari sistem perpajakan yang
3) Netral dalam perdagangan internasional ada sebelumnya. Dengan adanya PBB ini maka
Dengan sistem PPN, dalam hal ekspor pajak-pajak seperti pajak kekayaan, Iuran
diberikan pengembalian beban pajak Pendapatan Daerah (IPEDA), pajak rumah
yang melekat pada waktu perolehan harga tangga, pajak jalan, dan pajak lain sudah tidak
barang yang diekspor, sedangkan dalam berlaku lagi, yaitu sejak dikeluarkannya PBB
hal impor jumlah pajak yang dipungut dan berlaku mulai Januari 1986.
sama.
4) Netral bagi pola konsumsi
Dengan sistem pajak Pertambahan Nilai
(PPN), untuk seluruh barang konsumsi
mempunyai tarif yang sama.

Perdagangan Internasional
10
A. Pendahuluan akan timbul apabila paling tidak ada satu pihak yang
memperoleh keuntungan/manfaat dan juga tidak ada
Ilmu ekonomi internasional adalah satu cabang pihak lain yang merasa dirugikan.
dari ilmu ekonomi yang mempelajari segala sesuatu Dengan adanya perdagangan internasional ini maka
mengenai hubungan ekonomi antar negara, salah satu akan memungkinkan terjadinya:
aspek yang dijadikan pokok bahasannya adalah tentang 1. Tukar menukar barang dan jasa
teori-teori murni perdagangan antarbangsa. 2. Pergerakan sumber daya melalui batas-batas
Teori murni perdagangan internasional pada negara
dasarnya berpijak atas pandangan kaum klasik tentang 3. Pertukaran dan perluaan penggunaan tehnologi
kesempatan kerja penuh dan keluwesan harga untuk sehingga dapat mempercepat pertumbuhan ekonomi
menyesuaikan diri dengan keadaan yang terjadi juga, negara-negara yang terlibat di dalamnya.
perdagangan itu sendiri dalam ilmu ekonomi diartikan
sebagai proses tukar menukar yang didasarkan atas
B. Beberapa Teori Perdagangan Internasional
kehendak suka rela dari mading-masing pihak.
Adapun morif seseorang untuk melakukan 1. Pandangan Kaum Merkantilisme
perdagangan adalah kemungkinan diperolehnya Dalam perdagangan luar negeri kebijakannya
manfaat tambahan, manfaat ini bisa disebut dengan berpusat pada dua ide pokok, yaitu:
manfaat perdagangan atau gains from trade. Di atas a. Pemupukan logam mulia.
dikemukakan bahwa dalam perdagangan harus ada b. Usaha untuk mencapai dan mempertahankan
kehendak suka rela. Hal ini berarti perdagangan hanya kelebihan ekspor atas nilai impor.

284 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2. Teori Keuntungan Mutlak dari Adam Smith (Kaum C. Kebijakan Perdagangan Internasional
Klasik)
Pertama-tama Adam Smith mengemukakan Tiap negara untuk melindungi perekonomian di dalam
kritiknya kepada kaum Merkantilis. Dia mengatakan negerinya dari pengaruh perdagangan internasionalnya,
bahwa, ukuran kemakmuran suatu negara tidaklah banyak melakukan berbagai tindakan. Tiap tindakan
terletak pada banyaknya logam mulia, tetapi pada yang diambilnya masing-masing mempunyai akibat
banyaknya barang-barang yang dimilikinya. Jadi, dan pengaruh yang berlainan, tindakan yang selama
suatu negara yang makmur adalah negara yang ini banyak adalah proteksi. Proteksi ini bentuknya
mampu mengembangkan produksi barang-barang berbagai macam dan berikut ini akan kita coba kupas
dan jasa-jasanya (GNP) melalui perdagangan. satu persatu.
Dalam teorinya, Adam Smith mengemukakan ide 1. Tarif Bea Masuk
tentang pembagian kerja internasional (spesialisasi). Apabila misalnya para produsen sepatu kulit di
Dengan adanya spesialisasi internasional ini dapat Indonesia dalam produksinya mengeluarkan biaya
memberikan hasil berupa manfaat (gains from yang cukup tinggi, maka jelas kalau sepatu kulit dari
trade) yang berupa kenaikan produksi dan konsumsi luar negeri biaya produksinya relatif lebih mudah
barang/jasa. Dengan spesialisasi internasional, tiap masuk ke Indonesia, maka para produsen sepatu
negara akan menekankan produksi barang yang kulit di Indonesia tidak mampu bersaing dengan
memiliki keuntungan, baik itu keuntungan alamiah sepatu impor yang haarganya lebih murah.
maupun keuntungan yang dikembangkan. Dengan dikenakannya tarif yang tinggi bagi sepatu
Dengan demikian, tiap negara akan melakukan luar negri, akan mengakibatkan harga sepatu luar
spesialisasinya dalam produksi yang memiliki negeri menjadi mahal di Indonesia, sehingga sepatu
keuntungan mutlak, yaitu keuntungan yang dalam negeri bisa bersaing.
dinyatakan dalam banyaknya jam/hari kerja yang 2. Pelarangan Impor
dibutuhkan untuk membuat barang-barang tersebut. Dalam kebijakan ini produksi dari luar negeri sama
keuntungan ini baru akan diperoleh apabila suatu sekali tidak boleh masuk ke pasaran dalam negeri.
negara mampu memproduksi suatu barang dengan 3. Kuota
jam/hari kerja yang lebih sedikit dibandingkan Maksudnya adalah pemerintah memperkenankan
negara lain. barang luar negeri masuk, tetapi jumlahnya sangat
3. Teori Keuntungan Komparatif dari Ricardo dibatasi.
Ricardo merasa kurang puas dengan teorinya Adam 4. Subsidi
Smith, kemudian diperbaiki dengan mengajukan Maksud diberikanya subsidi adalah agar para
dua perbedaan dalam perdagangan: produsen dalam negeri bisa menjual barangnya
a. Perdagangan dalam negeri. lebih murah, sehingga bisa bersaing dengan barang
b. Perdagangan luar negeri. impor. Subsidi ini bentuknya berupa:
Untuk perdagangan luar negeri, menurut Ricardo baru a. Uang yang diberikan secara langsung.
bisa berlaku teori keuntungan mutlaknya Adam Smith, b. Subsidi per unit produksi.
sedangkan untuk perdagangan luar negeri teori itu 5. Dumping
kurang bisa terpakai, sehingga dalam perdagangan Salah satu kebijaksanan dalam perdagangan
luar negeri harus menggunakan keuntungan/ internasional yang cukup banyak mendapat sorotan
ongkos komparatif. Menurut teori ini, tiap negara tajam adalah dumping. Kebijakan ini merupakan
akan cenderung untuk melakukan spesialisasi dan salah satu bentuk diskriminasi harga, di mana suatu
mengekspor barang-barang yang diproduksinya negara mengekspor hasil produksinya ke pasar
yang memiliki keuntungan komparatif. suatu negara dengan harga yang lebih rendah dari
Keuntungan komparatif ini akan diukur dalam pada harga di dalam negerinya sendiri.
ongkos riil yang mencerminkan ongkos tenaga Untuk menjalankan kebijaksanan ini, harus dipenuhi
kerja, sehingga bisa saja terjadi kemungkinan suatu persyaratan-persyaratan tersendiri antara lain:
negara memiliki keuntungan mutlak pada produksi a. Kekuatan monopoli di dalam negeri lebih besar
kedua macam barang yang diperdagangkan, tetapi dari pada luar negeri. Dengan kata lain bahwa
kemungkinan salah satu barang tidak memiliki kurva permintaan di dalam negeri relatif kurang
keuntungan komparatif. elastis dibanding dengan luar negeri yang
keadaan pasarnya persaingan sempurna.
b. Konsumen di dalam negeri tidak akan/tdak
dapat membeli barangnya dari luar negeri.

RINGKASAN MATERI 285


D. Hambatan-Hambatan dalam Perdagangan b. Neraca jasa
Internasional Terdiri dari bermacam-macam pos yang tidak
kelihatan atau invisible. Contoh: bunga, deviden,
Di antara hambatan-hambatan yang terdapat
dan ongkos pengangkutan.
dalam perdagangan internasional dapat dikemukakan c. Neraca modal
di sini. Mencatat lalu lintas kredit dari sektor swasta
1. Ancaman Peperangan dan sektor pemerintah serta pinjaman jangka
Ancaman ini merupakan penghambat yang paling panjang maupun jangka pendek.
serius terhadap perdagangan luar negeri, sehingga d. Neraca emas
tiap negara berusaha untuk tidak tergantung Memperbandingkan pemasukann dan
kepada negara lain. Sebab apabila suatu negara pengeluaran emas untuk keperluan moneter,
tergantung pada negara lainnya, apabila terjadi yaitu pembayaran utang-utang piutang kepada
peperangan baik antara kedua negara tersebut luar negeri.
maupun antara negara rekannya (tempat bergantung) 3. Pembayaran Luar Negeri
dengan negara lain, maka perekonomiannya akan Alat-alat yang dipakai untuk pembayaran luar
mengalami gangguan yang cukup serius, bahkan negeri adalah:
bisa berakibat fatal. a. Kurs valuta asing
2. Perbedaan Tingkat Upah Kurs adalah perbandingan mata uang suatu
Suatu negara yang memiliki biaya pekerja relatif negara dengan mata uang negara lain.
murah dengan sendirinya dia akan mampu menjual Teknik pencatatan kurs, ada 3 macam yaitu:
barangnya di pasar internasional dengan harga 1) Fixed exchange rate: bahwa kurs itu
yang relatif murah murah pula. Hal ini tentunya ditentukan tetap, artinya tidak boleh
akan mematikan negara yang tenaga kerjanya berubah-ubah. Misalnya, pemerintah
(upah) mahal. sudah menentukan $ 1 = Rp1.650,00 maka
3. Kesempatan Kerja dipasaran tidak boleh lebih rendah atau
Hambatan ini berupa timbulnya depresi dan lebih tinggi.
pengangguran. Jika suatu negara menderita karena 2) Stabel exchange rate: bahwa kurs bisa
mengalami depresi, maka biasanya negara tergoda berubah-ubah tetapi terbatas pada tingkat-
utuk menaikkan tarif-tarif dan selain itu berusaha tingkat tertentu. Misalnya, pemerintah
untuk menghalangi masuknya barang-barang luar sudah menentukan $ 1 = Rp1.650,00, batas
negeri dengan alasan produk tersebut bersaing tertinggi Rp1.700,00 dan batas terendah
dengan produk dalam negeri, dan akan mengurangi Rp1.500,00.
kesempatan kerja di dalam negeri. 3) Floating Exchange Rate: pemerintah tidak
ikut campur tangan, artinya kurs valuta
E. Pembayaran Internasional asing dibiarkan bebas bergerak sesuai
1. Neraca Perdagangan dengan permintaan dan penawaran di
Neraca perdagangan adalah perbandingan antara pasar valuta asing.
nilai barang-barang yang di impor dengan nilai b. Wesel
barang-barang yang di ekspor oleh suatu negara Wesel adalah surat perintah membayar
dalam waktu tertentu, biasanya satu tahun. tanpa syarat kepada orang tertentu sebanyak
2. Neraca Pembayaran yang tertera pada surat wesel itu. Cara
Neraca pembayaran adalah suatu daftar yang memuat pembayaran dengan menggunakan wesel masih
ikhtisar secara sistematis tentang utang dan piutang banyak dipakai dalam lalu lintas pembayaran
suatu negaa dengan negara lainnya selama waktu internasional. Dengan cara ini eksportir menarik
tertentu, biasanya satu tahun. Di dalam neraca surat wesel atas importir sejumlah harga barang
pembayaran memuat 4 macam neraca: beserta ongkos pengirimannya.
a. Neraca perdagangan/neraca barang/neraca Pihak-pihak dalam surat wesel:
impor-ekspor Pada prinsipnya ada tiga pihak dalam transaksi
Neraca dengan pos-pos yang kelihatan atau surat wesel, yaitu:
visible. Contoh: ekspor dan impor barang. 1) Draver, yaitu pihak penarik atau penulis
wesel, dalam hal ini yang bertindak sebagai
penarik wesel dalah eksportir.

286 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


2) Drawee, yaitu pihak penerima atau b. Sistem merchan’s L/C, importir dapat
pihak drawer memberikan kepada yang memasukkan barang terlebih dahulu
menerima wesel dalam hal ini yang dengan melakukan pembayaran sebagian,
bertindak sebagai penerima sesel adalah sedang sisanya dibayar kemudian.
pihak importir. c. Sistem industrial L/C, merupakan import
3) Payer, pihak yang menerima pembayaran barang industrial secara cepat yang tidak
dari pihak drawer atas perintah drawer. dipakai untuk barang konsumsi.
Apabila dalam transaksi surat wesel dtulis d. Red clause L/C, L/C yang mensyaratkan red
“harap dibayar kepada kami sendiri” maka clause adalah di mana dalam L/C tersebut
pihak drawer dan pihak payer adalah dicantukan instruksi kepada advising
orang yang sama, yaitu penjual. bank untuk melaksanakan pembayaran
c. Letter of credit sebagian dari jumlah L/C kepada eksportir
Untuk pembayaran luar negeri para importir sebelum mengapalkan barang-barang
membuka L/C di bank devisa/bank eksport ekspornya.
impor (Exim) dan bank lain yang ditunjuk.
a. Sistem L/C biasa, importir bisa langsung
membayar sesuai dengan harga barang
melalui Bank yang ditunjuk.

11 Koperasi

A. Pengertian internasional ke dalam ICA (International Cooperatife


Alliance) pada konggres tahun 1937.
Koperasi adalah perkumpulan dari beberapa 2. Schulze Delitsch dan F.W Raiffeisen
orang atau badan dengan jalan bekerja sama atas Pada permulaan abad XIX, di Jerman telah didirikan
dasar kekeluargaan dalam menjalankan usaha serta koperasi kredit oleh tokoh-tokoh tersebut.
mempertinggi kesejahteraan para anggotanya. Perekonomian masyarakat pada waktu itu sangat
menyedihkan, sehingga pada tahun 1964 Raeiffeisen
B. Perkembangan Koperasi mempunyai inisiatif untuk mndirikan koperasi kredit
Koperasi lahir pada abad pertengahan yang lalu, yang sebelumnya (pada tahun 1859) telah dirintis
sebagai reaksi dari adanya perugahan-perubahan oleh Schulze Delitsch.
sosial ekonomi yang ditimbulkan dari Revolosi Industri, Pada hakikatnya, koperasi kredit tersebut bertujuan
dimana sebagian besar pemilik modal menguasai untuk memperbaiki perekonomian rakyat.
kehidupan masyarakat, sehingga timbul gagasan/ide 3. Charles Fourier, Louis Blanc, dan Ferdinand
untuk mendirikan koperasi. Lassale
Tokoh-tokoh tersebut merupakan perintis koperasi
produksi yang lahir di Prancis. Latar belakang
C. Pelopor-Pelopor Koperasi berdirinya koperasi ini karena ada campur tangan
1. Charles Howart pemerintah yang tidak membawa perbaikan
Pada tahun 1844, telah didirikan koperasi konsumsi kemakmuran bagi golongan masyarakat ekonomi
di Desa Rochdale di bawah pimpinan Charles Howart lemah.
dari Inggris. Koperasi iniah yang pertama berhasil
menjalankan usahanya. Anggota koperasi ini adalah D. Koperasi di Indonesia
mereka-mereka yang telah mengorganisasi suatu
Koperasi Indonesia merupakan suatu wadah untuk
pemogokan kerja untuk menaikkan upah, tetapi
menyusun perekonomian rakyat yang berdasarkan
tidak berhasil.
kekeluargaan dan kegotong-royongan, yang merupakan ciri
Koperasi ini mempunyai prinsip yang terkenal dengan
khas dari tata kehidupan bangsa Indonesia dengan tidak
nama “prinsip Rochdale”, yang dirumuskan secara
memandang golongan, aliran, maupun kepercayaan.

RINGKASAN MATERI 287


Di samping itu, hal di atas telah dijelaskan dalam E. Landasan Koperasi Indonesia
Undang-undang Koperasi No. 12 Tahun 1967. Koperasi
Landasan Koperas Indonesia sebagaimana tercantum
Indonesia yang merupakan wadah untuk menyusun
dalam Undang-undang Koperasi Nomor 12/1967 Pasal
perekonomian rakyat, mempunyai peranan dalam segi
2 yaitu:
sosial dan ekonomi. Dari segi sosial, koperasi merupakan
1. Landasan idiil koperasi indonesia adalah
orang yang bekerja sama dalam suatu wadah organisasi
Pancasila
berdasarkan kekeluargaan. Dari segi ekonomi, koperasi
2. Landasan struktural koperasi adalah Undang-Undang
adalah suatu organisasi yang menyelenggarakan usaha
Dasar 1945, dan landasan geraknya adalah Pasal
di bidang produksi, pembelian, penjualan, perkreditan,
33 Ayat (1) Undang-Undang Dasar 1945 beserta
dan lain-lain untuk melayani kepentingan/kesejahteraan
penjelasannya.
anggotanya. Berdasarkan peranan tersebut, maka
3. Landasan mental Koperasi Indoensia adala setia
pengertian koperasi menurut Undang-Undang Koperasi
kawan dan kesadaran berpribadi.
Nomor 12 Tahun 1967 Pasal 3 adalah seperti berikut:
Koperasi Indonesia adalah organisasi ekonomi rakyat
yang berwatak sosial, beranggotakan orang atau badan- F. Fungsi Koperasi Indonesia
badan hukum koperasi yang merupakan tata susunan Menurut pasal 4 Undang-Undang Koperasi No. 12
ekonomi sebagai usaha bersama berdasarkan atas asas Tahun 1967 adalah sebagai berikut:
kekeluargaan. 1. Alat perjuangan ekonomi untuk mempertinggi
Koperasi Indonesia adalah kumpulan dari orang- kesejahteraaan rakyat.
orang yang sebagian manusia secara bersama-sama 2. Alat pendemokrasian ekonomi nasional.
bergotong-royong berdasarkan persamaan, bekerja untuk 3. Sebagai salah satu urat nadi perekonomian bangsa
memajukan kepentingan ekonominya dan kepentingan Indonesia.
masyarakat. 4. Alat pembinaan insan masyarakat untuk
Dari pengertian umum, ciri-ciri seperti di bawah memperkokoh kedudukan ekonomi bangsa
ini harus selalu tampak: Indonesia serta bersatu dalam mengatur tata
1. Bahwa koperasi Indonesia adalah kumpulan orang- laksana perekonomian rakyat.
orang dan bukan kumpulan modal. Pengaruh dan
penggunaan modal dalam koperasi tidak boleh
G. Asas Koperasi
mengurangi makna dan tidak boleh mengaburkan
pengertian koperasi Indonesia sebagai kumpulan Koperasi Indonesia berasaskan kegotong-royongan
orang dan bukan kumpulan modal. Ini berarti dan kekeluargaan seperti yang tercantum dalam
bahwa koperasi Indonesia harus benar-benar Undang-Undang Koperasi No. 12 Tahun 1967 Pasal 5
mengabadikan kepada perikemanusiaan dan bukan yang isinya:
kepada kebendaan. 1. “ Asas Koperasi Indoneisa adalah kekeluargaan dan
2. Bahwa Koperasi Indonesia bekerja sama, bergotong- kegotong-royongan dengan berpegang teguh pada
royong berdasarkan persamaan derajat, hak asas kekeluargaan dan kegotong-royongan sesuai
dan kewajian, yang berarti koperasi seharusnya dengan kepribadian Indonesia, ini tidak berarti
merupakan wadah demokrasi ekonomi dan sosial. bahwa koperasi meninggalkan sifat dan syarat-syarat
Karena berdasarkan demokrasi ini, maka harus ekonominya sehingga kehilangan efisiensinya.
dijamin benar-benar bahwa koperasi adalah miik 2. Asas kekeluargaan mencerminkan adanya kesadaran
para anggota dan pada dasarnya harus diatur dari hat nurani manusia untuk mengerjakan segala
serta diurus sesuai dengan keinginan para anggota sesuatu dalam koperasi oleh semua untuk semua,
itu sendiri. Ini berarti bahwa hak tertinggi dalam di bawah pimpinan pengurus serta penilikan dari
koperasi terletak pada rapat anggota. para anggotanya atas dasar keadilan dan kebenaran
3. Bahwa segala kegiatan Koperasi Indoneisa harud serta keberanian berkorban bagi kepentingan
didasarkan atas kesadaran para anggota. Dalam bersama.
koperasi tidak boleh dilakukan paksaan, ancaman, 3. Bagi koperasi asas gotong royong berarti bahwa
intimidasi, dan campur tangan pihak lain yang tidak pada koperasi terdapat keinsafan dan kesadaran,
ada sangkut-pautnya dengan persoalan intern semangat bekerja, dan tanggung jawab bersama
koperasi. terhadap akibat dari karya, tanpa memikirkan
kepeningan diri sendiri, melainkan selalu untuk
kebahagiaan bersama“.

288 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


H. Sendi-Sendi Dasar Koperasi Indonesia K. Rapat Anggota
Sendi-sendi dasar koperasi adalah: Rapat anggota merupakan kekuasaan tertinggi
1. Sifat keanggotannya suka rela dan terbuka untuk dalam tata kehidupan koperasi. Hal ini berarti bahwa
tiap warga negara Indonesia. segala keputusan penting ditentukan sendiri oleh
2. Rapat anggota merupakan kekuasaan tertinggi anggota koperasi, sehingga mencerminkan sifat yang
sebagai pencerminan demokrasi dalam koperasi. demokratis.
3. Pembagian sisa hasil usaha diatur menurut jasa Tugas rapat anggota koperasi adalah:
masing-masing anggota. 1. Menetapkan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah
4. Adanya pembatasan bunga atas modal. Tangga koperasi
5. Mengembangkan kesejahteraan anggota khususnya 2. Menetapkan kebijakan umum dan pelaksanaan
dan masyarakat pada umumnya. keputusan-keputusan koperasi yang lebih atas.
6. Usaha dan ketatalaksanaannya bersifat terbuka. 3. Memilih, mengangkat, dan memberhentikan
7. Swadaya, Swakerta, dan swasembada sebagai pengurus, badan pemeriksa, dan badan penasihat
pencerminan dari prinsip dasar percaya pada diri koperasi.
sendiri. 4. Menegakkan rencana kerja, anggaran belanja,
Sendi-sendi dasar ini merupakan esensi dari dasar- mengesahkan neraca, dan kebijakan pengurus
dasar kerja koperasi sebagai organisasi ekonomi yang dalam bidang organisasi dan usaha koperasi.
berwatak sosial. Dasar-dasar kerja ini merupakan ciri khas
dari koperasi, dan justru oleh karena itu membedakan L. Kepengurusan
koperasi dengan badan-badan ekonomi lainnya.
Pengurus koperasi dipilih dari dan oleh anggota
dalam suatu rapat anggota. Sebelum mulai memangku
I. Keanggotaan jabatannya, anggota pengurus mengangkat sumpah
Pihak yang dapat menjadi anggota koperasi adalah atau janji di hadapan rapat anggota. Masa jabatan
tiap warga negara Indonesia yang mampu melakukan pengurus diatur dalam Anggaran Dasar Koperasi,
tindakan hukum. Artinya, orang yang dianggap cukup dengan keketentuan tidak boleh lebih dari lima tahun.
dewasa, sanggup dan bersedia melakukan kewajiban Pengurus bekerja secara suka rela tidak mendapat gaji,
dan haknya, serta menerima landasan asas, dan sendi tetapi mendapatkan balas jasa atau aktivitasnya.
koperasi.
M. Tugas serta Kewajiban Pengurus dan Wewenang
J. Sifat Keanggotaan Pengurus
Keanggotaan koperasi bersifat terbuka dan suka 1. Memimpin organiasi dan usaha koperasi.
rela. Sifat terbuka mengandung pengertian bahwa 2. Mewaki l i koperasi d i muka dan d i l uar
koperasi memberikan kesempatan kepada siapa pun tidak pengadilan.
memandang adanya perbedaan suku, ras, agama, aliran, 3. Menyelengarakan rapat anggota tahunan sesuai
politik, dan lain-lain. Semuanya diberikan kesempatan ketentuan Anggaran Dasar Koperasi.
secara terbuka untuk dapat masuk menadi anggota 4. Menjaga kerukunan anggota dan melayani
koperasi. anggota.
Sifat suka rela mengandung pengertian bahwa 5. Membantu pejabat koperasi dalam melaksanakan
keanggotaan koperasi harus benar-benar berdasar atas tugasnya.
kemauan dan kesadaran sendiri, tanpa ada unsur paksaan 6. Membuat buku daftar anggota.
ataupun hanya ikut-ikutan. Perlu diketahui bahwa: 7. Membuat laporan sebagai pertanggunganjawaban
1. Keanggotaan koperasi tidak dapat dipindahkan. koperasi terhadap rapat anggota.
2. Perubahan keanggotaan koperasi dapat terjadi,
karena meninggal dunia,minta keluar, atau N. Badan Pemeriksa
dikeluarkan oleh pengurus karena tidak memenuhi Badan pemeriksa biasanya dipilih sebanyak-banyaknya
persyaratan yang telah ditetapkan dalam anggaran tiga orang, dan dipilih dari dan oleh anggota koperasi
dasar. dalam rapat anggota. Pada prinsipnya, tugas badan
Tiap anggota berhak dan berkewajiban di dalam pemeriksa adalah mengontrol, baik secara intern maupun
koperasi, karena koperasi dijalankan dan dimiliki oleh ekstern atas jalannya koperasi. Jabatan sebagai Badan
anggota, maka anggota mempunyai hak yang sama. Pemeriksa tidak bisa dirangkap dengan jabatan pengurus,

RINGKASAN MATERI 289


dalam tugasnya ada pemisahan yang jelas antara tugas b. Bidang usaha BUUD dan KUD
pengurus dengan pemeriksa. Badan pemeriksa harus Kegiatan-kegiatan yang dilakukan, meliputi:
merahasiakan hasil-hasil pemeriksaannya terhadap 1) Kegiatan di bidang pertanian padi dan
orang ketiga. palawija, seperti:
a) Pengumpulan hasil produksi para
O. Tugas Badan Pemeriksa petani
b) Pengolahan hasil para petani
1. Melakukan pemeriksaan terhadap tata kehidupan (penggilingan)
koperasi, termasuk organisasi, usaha-usaha, dan c) Pemasaran hasil utuk menolong
pelaksanaan kebijakan pengurus. para petani agar terhindar dari lintah
2. Membuat laporan tertulis tentang hasil darat dan ijon, dan menjamin harga
pemeriksaan, yang disampaikan kepada pengurus yang baik bagi petani. BUUD dan
dan Rapat Anggota (dengan salinan kepada Pejabat KUD dapat menjual hasil produksi
Koperasi). langsung ke pasar, atau kepada Bulog
dengan harga dasar (floor price) yang
P. Bidang Usaha Koperasi ditetapkan oleh pemerintah.
1. Koperasi Konsumsi 2) Kegiatan yang berhubungan dengan
Koperasi konsumsi adalah suatu usaha koperasi peningkatan hasil produksi petani,
di bidang ekonomi untuk mencukupi kebutuhan seperti:
sehari-hari bagi anggota dengan harga yang serendah a) Penyaluran saran produksi yang
mungkin dengan mutu barang yang baik. dibutuhkan oleh para petani,
2. Koperasi Simpan Pinjam (KSP) khususnya pupuk, benih dan obat-
Koperasi simpan pinjam adalah sekumpulan orang obatan pemberantas hama.
yang bersama-sama sepakat untuk menabung b) Mengeola pengairan, misalnya dengan
uang mereka untuk membentuk modal, yang mempergunakan pompa.
kemudian dapat dipergunakan secara bersama- 3) Kegiatan sampingan bagi para petani:
sama dengan bunga ringan untuk tujuan produksi pemeliharaan ternak dan pengeraman
atau kesejahteraan. te r n a k , p e m e l i h a ra a n i ka n , d a n
Tujuan koperasi simpan pinjam: sebagainya.
a. Saling membantu memperbaiki keadaan 4) Kegiatan yang menunjang kebutuhan para
ekonomi anggota. petani, seperti:
b. Memberikan pinjaman yang murah. a) Penyaluran barang kebutuhan pokok
c. Membangun sikap yang hemat. petani, seperti minyak, gula, gaam
d. Mendidik anggota untuk memperbesar dan sebagainya.
kemampuan mereka dalam penggunaan b) Penyaluran kebutuhan yang lain,
uang. seperti cangkul dan alat-alat lain.
3. Koperasi Produksi 5) Kegiatan di bidang perkreditan:
Koperasi produksi adalah usaha kerja sama yang a) M e n d i d i k p a ra p e ta n i u n t u k
didirikan oleh produsen (pengusaha kecil, peternak, menabung
nelayan, dan sebagainya) dengan tujuan untuk b) Memberikan kredit kepada petani
meningkatkan hasil produksinya. untuk menunjang kebutuhan/ kegiatan
a. Bidang pertanian bertani.
Usaha-usaha yang dijalankan: c) Membantu BRI dalam menyalurkan
1) Pembelian bersama, sarana-saran produksi, kredit kepada para petni, misalnya
pupuk, obat, peralatan-peralatan, dan kredit BIMAS, KIK, da KCK.
sebagainya. 6) Kegiatan penyuluhan: membantu Dinas
2) Pengolahan bersama, seperti penggilingan Pertanian dalam memberikan penyuluhan
beras, pengasapan tembakau, dan pertanian langsung kepada para petani
sebagainya. (penggunaan pupuk, benih unggul,
3) Penjualan bersama dari hasil-hasil produksi pemakaian alat-alat seperti spreyer dan
pertanian. lain-lain).

290 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


c. Bidang peternakan d. Bidang Perikanan
Di bidang peternakan, anggota-anggota koperasi Karena saran produksi dalam bidang perikanan
dapat mengatasi kesulitan karena kesulitan ini ini termasuk barang yang mahal, maka bila
dapat ditanggulangi bersama, seperti: nelayan akan membeli secara perseorangan
1) P e m b e l i a n b i b i t u n g g u l d a p a t tidak akan mampu. Oleh karena itu, usaha
diorganisir koperasi dibidang perikanan, antara lain:
2) Dipasaran kedudukan yang makin 1) Melakukan pembelian bersama pada
mantap saran, seperti: perahu, jala, dan alat
3) Dapat dengan cepat mengetahui tentang pendingin, bibit ikan dan lain-lainnya.
perkembangan harga. 2) Melakukan pengolahan hasil produksi
4) Mendapatkan kepercayaan untuk perikanan secara bersama-sama.
mencaikan pinjaman di Bank 3) Mengusahakan bantuan dalam penyaluran
5) Bantuan pemerintah akan cepat kredit.
tersalurkan.

12 Penerapan Matematika dalam Ekonomi dan Akuntansi

A. Penerapan Matematika Sifat fungsi kuadrat adalah:


a. Jika mempunyai nilai minimum atau a > 0,
1. Fungsi Linear maka parabola akan cekung ke atas, atau jika
Fungsi yang pangkat tertinggi dan variabelnya adalah maksimum a < 0 maka cekung ke bawah.
pangkat satu atau disebut fungsi berderajat satu. b. Sumbu setangkupnya selalu melalui titik ekstrim
Adapun yang diartikan dengan fungsi linear adalah dan sejajar dengann sumbu y.
fungsi (f) pada himpunan relasi (R) yang ditentukan c. Pada grafiknya, mempunyai sifat:
oleh f (x) = a x + b, di mana a, b, ∈ R dan a ≠ 0. 1) akan memotong sumbu x pada dua titik
Fungsi linear mempunyai garis lurus dengan yang berlainan, jika milai diskriminan =
persamaan y = a x + b. Hal yang perlu diingat b2 – 4 ac positif D > 0,
adalah: 2) tidak memotong sumbu x jika dengan
a. x = a, persamaan garis sejajar dengan sumbu y. hanya D < 0,
b. y = b, persamaan garis dengan sumbu x. 3) menyinggung sumbu x dengan hanya jika
c. y = m x, persamaan garis melalui O (0,0) dengan D = 0.
gradien m. d. Grafik fungsi kuadrat
d. y = m x + n, persamaan garis melalui (O, n) y = F(x) = ax2 + bx + c, dapat diperoleh dengan
dengan gradien m. cara menggeser fungsi kuadrat
e. y – b = m (x – a), persamaan garis melalui (a, b). -a
y = y1 x − x1 y = g (x) = ax2 sejajar
f. = , persamaan garis melalui b
y 2 − y1 x 2 − x1 satuan dalam arah mendatar dan
(x, y1) dan (x2, y 2). b2 − 4ac
= satuan arah tegak.
g. ax + by + c = 0, persamaan garis lurus dalam 4a
bentuk umum. 3. Fungsi Permintaan
2. Fungsi Kuadrat Di dalam matematika, harga (P) dinotasikan sebagai
Fungsi yang memiliki titik minimum dan titik fungsi permintaan atau hukum permintaan, yaitu
maksimum pada titik (0,0) yang dinyatakan dengan y = f (x), artinya “harga satuan adalah fungsi dari
rumus: banyaknya barang” atau dinotasikan pada Q = f
(P) yang artinya “banyaknya barang yang diminta
f (x) = ax2 + bx + c
di mana, adalah fungsi dari harga satuan” bentuk umumnya
a, b, dan c adalah konstanta serta a/0 adalah:
Qd = a – bPd

RINGKASAN MATERI 291


Di mana: Dalam fungsi pendapatan, dapat diperoleh beberapa
Qd = jumlah barang yang diminta data meliputi; yaitu:
Pd = harga barang yang diminta a Pendapatan data kenaikan seimbang
Dan berlaku: dirumuskan:
Qd = 0, dicapai pada harga tertinggi Y=C
Pd = 0, baang bebas dipesan tanpa Investasi, jika dengan investasi maka
4. Fungsi Penawaran dirumuskan:
Suatu fungsi yang menunjukkan bentuk Y = k (a + c)
ketergantungan banyaknya barang yang diminta b. Multiplier (pelipat ganda) atau k, dirumuskan:
(Q) terhadap harga satuan (P) didalam fungsi 1 1
tersebut. atau
1 − MPC MPS
Bentuk umunya adalah:
Qs = C + b Ps 6. Hubungan antara Biaya dan Penerimaan
Di mana: a. Break event point: suatu perusahaan dalam
Qs = jumlah barang yang ditawarkan keadaan tidak untung atau rugi pada produksi
Ps = harga barang yang ditawarkan tertentu, dirumuskan
Dan berlaku: TR = TC
- Qs = 0, harga terendah dan Rugi, bila TR – TC = ( - ), Laba, bila TR – TC
- Qs dan Ps tidak negatif =(+)
5. Fungsi Pendapatan (Y), Tabungan (S), dan Konsumsi b. Laba maksimum, simbul keadaan dimana
(C) tambahan penerimaannya sama dengan
Rumus umum fungsi pendapatan adalah: tambahan biaya, dirumuskan:
Y = C + S atau Y = C + I MR = MC
di mana
Dari rumus konsumsi dapat dikembangkan menjadi MR = TR1, MC = TC1
bentuk fungsi seperti:
a. Fungsi konsumsi: C = a + bY 7. Harga Keseimbangan
b. Fungsi tabungan: S: -a + (1-b)Y Harga keseimbangan terjadi apabila harga permintaan
c. Marginal propensity of consumtion (MPC) yang (PQ) sama dengan harga penawaran (PS). Titik
dirumuskan pertemuan tersebut merupakan titik equilibrim
∆C atau digambarkan:
MPC = P
∆Y S
D
d. Marginal propersity of saving (MPS: , yang
dirumuskan
∆S P1
MPS =
∆Y
e. Bilangan otonom (a) dirumuskan: 0
Q
a = (APC – MPC) Y 0 Q1
Sedangkan rumusnya: Harga keseimbangan tercapai pada: persaman
b = MPC (1 – b) = MPS permintaan sama dengan persamaan penawaran
maka secara keseluruhan dapat dituliskan atau D = S.
rumus konsumsi, menjadi Sedang syarat terjadi harga keseimbangan
C = (APC – MPC) Y + MPC – Y adalah:
Untuk mendapatkan MPS atau MPC, dengan a. Permintaan sama dengan atau Qd = Qs
rumus MPC + MPS = 1 dan APC adalah average b. Harga berkedudukan sebagai variable bebas,
propersity of consumtion. sedangkan jumlah barang yang diminta (Qd)
Sedang pada rumus tabungan, adalah: berfungsi sebagai variabel terikat.
S = (APS – MPS) Y + MPS. Y. c. Hubungan ke 2 variabel digambarkan sebagai:
dimana APS = S dan Q = f (P).
Y
APS: Average Propersity of Saving

292 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


8. Bunga b. Bunga majemuk
a. Bunga tunggal Bunga manjemuk sering disebut dengan bunga
Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam berbunga, artinya bunga modal yang dihasilkan
menghitung bunga uang adalah: ditanam kembali ke dalam modal sehingga
1) Modal/pinjaman yang akan dibungakan menambah jumlah modal. Bunga yang dihasilkan
harus dibulatkan terlebih dahulu dengan tersebut akan berbunga kembali.
cara: Adapun rumus perhitungan bunga majemuk
1 adalah:
a) 2 rupiah atau lebih dibulatkan menjadi Nan = X ( 1 + b)n
satu rupiah penuh. Na = Nilai akhir suatu modal
1 X = jumlah simpanan pokok pinjaman awal
b) Kurang dari rupiah dihapuskan. periode
2
2) Jumlah bunga uang hasil perhitungan b = suku bunga
harus dibulatkan menjadi sen penuh, n = jumlah periode/tahun
dengan ketentuan:
1 B. Akuntansi
a) sen atau lebih dibulatkan menjadi
2
satu sen penuh, 1. Pengertian
1 Dalam ekonomi akuntansi berasal dari kata yang
b) kurang dari sen dihapuskan. diartikan sebagai to account, yang berarti menghitung
2
3) Lama pembungaan dihitung dengan atau mempertanggung- jawabkan dan secara luas
ketentuan: merupakan yang digunakan untuk dunia bisnis/
a) Hari pengambilan modal dihitung, perusahaan.
tanggal pengambilan tidak. Sedangkan dahulu kegiatan akuntansi merupakan
b) Jumlah hari dalam bulan dihitung suatu rangkaian dari pencatatan, pengklasifikasian,
sesuai kalender, kecuali ditetapkan pengihtisaran transaksi sehingga terbentuk suatu
30 hari. laporan keuangan.
c) jumlah hari dalam setahun 360 hari dan 2. Siklus Akuntansi
untuk tahun kabisat, bulan Februari Tahapan-tahapan akuntasni dalam satu periode
dhitung 29 hari. akuntansi pada prinsipnya mempunyai urutan siklus
Adapun Rumus perhitungan Bunga yang melalui tiga tahapan sebagai berikut:
Tunggal, adalah: a. Tahap I, merupakan tahap pencatatan yang
a) Dengan cara harian meliputi:
1) persiapan dokumen/bukti-bukti
Pp × H × P Pp ⋅ HP
B= = 2) membuat jurnal
360 × 100 36.000 3) memindahkan jurnal ke buku besar

Pp = Pokok Pinjaman (posting)
H = Lama pembungaan b. Tahap II, merupakan tahap pengikhtisaran
P = besarnya suku bunga yang meliputi
dalam persen 1) pembuatan neraca saldo
b) Dengan cara bulanan 2) melakukan penyesuaian
c. Tahap III, merupakan tahap pembuatan laporan
Pp × B × P Pp ⋅ BP
B= = keuangan yang terdiri dari: neraca, laporan
12 × 100 1200 rugi/laba dan laporan perubahan modal.
Pp = Pokok pinjaman Dalam siklus akuntasi dikenal beberapa perkiraan
B = lama pembungaan yang memerlukan penyesuaian pada akhir periode,
P = Suku bunga dalam persen yaitu:
c) Dengan cara tahunan a. Perkiraan riil dan nominal, yang meliputi
Pp × T × P Pp ⋅ TP
perkiraan
B= = 1) biaya yang dibayar dimuka
100 100
2) pendapatan diterima dimuka
3) perlengkapan

RINGKASAN MATERI 293


b. Perkiraan yang perlu dikoreksi sehingga bersifat 5. Diterima hasil Piutang Pendapatan
tidak tetap, seperti jasa baru jasa
1) rekening koran di bank akan diterima
2) aktiva tetap, biaya yang masih harus kemudian
dibayar
6. Dibayar utang Utang Kas
3) pendapatan yang masih harus diterima
3. Unsur-Unsur Neraca 7. Dibayar beban Biaya Kas
1) Harta, berupa harta lancar, investasi, dan harta Gaji gaji
tetap. 8. Diambil untuk Prive Kas
2) Utang yang berupa jangka pendek dan jangka keperluan
panjang. pemilik
3) Modal, berupa modal pemilik dan prive. 5. Akuntansi Perusahaan Dagang
Dari unsur-unsur tersebut dirumuskan persanaan Dalam perusahaan dagang, kegiatan usaha yang
akuntansi sebagai berikut: dilakukan membeli barang-barang kemudian
Aktiva = Utang + Modal menjualnya kembali tanpa melakukan perubahan
4. Akuntansi Perusahaan Jasa yang berarti.
Dalam perusahaan jasa, kegiatan usaha transaksi Di samping itu, pada akuntansi perusahaan dagang
penjualan tidak ada perubahan yang tamak pada siklus akuntansinya tidak begitu berbeda dengan
fisik dari yang dijual, dan belum adanya perkiraan- perusahaan jasa, hanya di sini timbul perkiraan-
perkiraan baru, tetapi dalam akuntansi perusaan perkiraan baru yang tidak nampak pada akuntansi
jasa diperlukan bukti pencatatan berupa: cek, nota, perusahaan jasa.
faktur, kuitansi dan sebagainya. Perkiraan-perkiraan tersebut:
Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam a. Perkiraan persediaan barang dagangan.
akuntansi perusahaan jasa adalah: b. Penjualan.
a. Jurnal c. Retur penjualan dan pengurangan harga.
d. Pembelian.
Kegiatan Debit Kredit
e. Retur pembelian dan pengurangan harga.
1. Harta (+) (-) f. Potongan pembelian.
2. Utang (-) (+) g. Biaya angkut pembelian.
3. Modal (-) (+) h. Biaya pengiriman.
Jurnal dalam akuntasi perusahaan dagang
4. Pendapatan (-) (+)
meliputi:
5. Biaya (+) (-) a. Jurnal khusus, yaitu untuk transaksi yang terjadi
b. Posting berulang-ulang terdiri dari:
Kegiatan memindahkan jurnal ke buku 1) jurnal pembelian untuk transaksi pembelian
besar. kredit.
Beberapa contoh transaksi perusahaan jasa: 2) jurnal penjualan untuk transaksi penjualan
Kegiatan Debit Kredit kredit.
1. Diinvestasikan Kas Modal 3) jurnal penerimaan kas untuk pemasukan
kas dan Peralatan kas.
peralatan 4) jurnal pengeluaran kas untuk pengeluaran
ke dalam kas.
perusahaan b. Jurnal umum untuk transaksi yang tidak sering
terjadi.
2. Dibeli peralatan Peralatan Kas
Beberapa contoh transaksi pada perusahaan
tunai
dagang di jurnal:
3. Dibeli peralatan Peralatan Utang
dengan kredit
4. Diterima hasil Kas Pendapatan
jasa tunai Jasa

294 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM


Kegiatan Debit Kredit 6. Dijual barang Kas Penjualan
1. Pembelian Pembelian Kas dengan tunai
dengan tunai 7. Dijual barang Piutang Penjualan
2. Pembelian Pembelian Utang dengan kredit dagang
dengan kredit dagang 8. Diterima Kas Piutang
3. Dikembalikan Kas Retur pembayaran Potongan
barang yang pembelian utang dengan penjualan
telah dibeli potongan
dengan tunai 9. Diterima lagi Retur Kas
4. Dikembalikan Utang Retur barang yang penjualan
barang yang Pembelian telah dijual
dibeli dengan dengan tunai
kredit 10. Diterima lagi Retur Piutang
5. Dibayar utang Utang Potongan barang yang
dengan syarat Pembelian dijual dengan
10/15 – n/45 Kas kredit
(mendapat 11. Dibayar biaya Biaya Kas
potongan 10% angkut angkut
jika dibayar
tidak lebih dari
15 hari setelah
tanggal
transaksi,
jangka waktu
kredit 45 hari)

RINGKASAN MATERI 295


CATATAN:
______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________________________________________________________________

296 STRATEGI SUKSES SBMPTN SOSHUM

Anda mungkin juga menyukai