Anda di halaman 1dari 7

Nama : Silfa Nurul Fakhira

XI MIPA 3

1. Cara-cara yang ditempuh agar tujuan tercapai merupakan bagian dari struktur prosedur yang
disebut ...

a. 'Langkah-langkah

b. Tujuan

c. Reaksi

d. Orientasi

2. Bagaimanakah perbedaan antara prosedur kompleks dengan teks prosedur sederhana?

a. Langkah teks prosedur lebih rumit.

b. angkah-langkahnya tidak memenuhi hal-hal yang rumit.

c. Apabila salah satu syarat tidak dipenuhi, langkah selanjutnya tidak jalan.

d. Langkah-langkah yang satu menentukan langkah yang lain.

3. Teks yang berisi langkah-langkah yang sistematis yang sesuai dengan aturan untuk mencapai suatu
tujuan disebut dengan teks ...

a. Anekdot

b. Negosiasi

c. Prosedur Kompleks

d. Eksposisi

4. Teks yang berisi langkah-langkah/tahap-tahap yang harus ditempuh untuk mencapai suatu tujuan
disebut...

A. Eksposisi

B. Laporan

C. Prosedur kompleks

D. Negosiasi

5. Sruktur teks prosedur kompleks yaitu...

a. Tujuan – langkah-langkah
b. Abstraksi – orientasi – krisis – reaksi – koda

c. Pernyataan pendapat – argumentasi – penegasan ulang pendapat

d. Pembukaan – isi – penutup

6. Teks prosedur ada dua,yaitu...

a. Gampang, rumit

b. Mudah, sulit

c. Sederhana, kompleks

d. Susah, mudah

7. Teks eksplanasi adalah ....

a. Teks yang berisi tentang penjelasan.

b. Teks yang berisi tentang cara mengerjakan sesuatu.

c. Teks yang berisi tentang pendapat.

d. Teks yang menceritakan suatu kejadian.

8. Inti teks eksplanasi terdapat pada bagian ....

a. Pernyataan umum

b. sebab-akibat

c. aspek yang dilaporkan

d. argumen

9. Langkah pertama yang harus diperhatikan dalam menyusun teks eksplanasi adalah ….

a. menentukan topik

b. menyusun kerangka karangan

c. engembangkan kerangka karangan

d. menentukan tujuan penulisan

6. Tahap pernyataan umum berisi tentang ....


a. apa yang akan dijelaskan

b. alasan-alasan penulis

c. pendapat penulis

d. penutup sebuah teks

7. Teks yang berisi penjelasan berupa proses terjadinya peristiwa alam, sosial atau budaya disebut....

a. argumentasi

b. eksplanasi

c. prosedur

d. cerita ulang

8.Dibawah ini yang termasuk ke dalam struktur teks eksplanasi ialah …

a. Abstraksi

b.Tesis

c. Argumentasi

d.Pernyataan umum

9.Karakteristik atau ciri dari teks eksplanasi ialah …

a. Isinya memuat fakta

b. Muatannya didasarkan pada pendapat / opini

c. Adanya langkah prosedur

d. Memuat unsur kekonyolan

10.Teks eksplanasi ditulis untuk menjawab pertanyaan ….

a. apa dan siapa

b. kapan dan dimana

c. bagaimana dan mengapa

d. berapa dan bagaimana

11. Berikut ini ciri-ciri teks eksplanasi, kecuali ….


a. struktur terdiri atas pernyataan umum, deretan penjelas, dan penutup

b. memuat informasi sesungguhnya/fakta

c. memuat informasi yang bersifat keilmuan

d. berisi langkah-langkah kerja

12.Di dalam teks eksplanasi secara umum membahas tentang berbagai fenomena sebagai berikut,
kecuali …

a. Fenomena alam

b. Fenomena sosial

c. Fenomena ekonomi kerakyatan

d. Fenomena kawin cerai artis

13.Bagian akhir / penutup dari sebuah teks eskplanasi disebut sebagai …

a. Reorientasi

b. Koda

c. Konklusi

d. Interpretasi

14.Mengapa teks eksplanasi disebut juga teks penjelas?

a. Karena teks eksplanasi berisi biodata orang terkenal

b. Karena teks eksplanasi berisi data-data yang jelas

c. Karena teks eksplanasi jelas ketika dibaca

d. Karena teks eksplanasi merupakan teks yang berisi penjelasan proses terjadinya fenomena sosial atau
alam

15.Teks eksplanasi bertujuan ....

a. Menyatakan hasil laporan observasi

b. Menyajikan hiburan

c. Menyajikan informasi berupa fakta secara jelas kepada pembacanya

d. Menjelaskan langkah-langkah dalam menghasilkan suatu hal


16.Dalam ceramah, seorang penceramah menyampaikan…

a. Provokasi

b. Eksekusi

c. Informasi

d. Resensi

17.Ceramah adalah menyampaikan sesuatu di depan publik. Publik yang dimaksud dalam kalimat
tersebut adalah…

a. Banyak manusia

b. Banyak pembaca

c. Banyak penjaja

d. Banyak pemuja

18.Perbedaan antara ceramah dengan khotbah antara lain…

a. Ceramah bersifat naratif, sedangkan khotbah eksplanatif

b. Ceramah bersifat mengajak kebaikan, sedangkan khotbah mengajak kemuliaan

c. Ceramah bersifat umum, sedangkan khotbah terbatas dalam masalah agama.

d. Ceramah disampaikan oleh orang biasa, sedangkan khotbah oleh ahli.

19.Isi yang disampaikan ceramah dapat bersifat persuasif. Persuasif adalah…

a. Bertujuan mempengaruhi orang lain

b. Bertujuan meyakinkan orang lain

c. Bertujuan memahamkan orang lain

d. Bertujuan menjelaskan orang lain

20.Materi yang disampaikan dalam ceramah sebaiknya bukan sesuatu yang sudah basi, melainkan
sesuatu yang up date dan terbaru. Dengan kata lain bersifat…

a. Faktual

b. Gradual

c. Artifisial
d. Aktual

21.Bagian yang berisi tentang rangkaian argumen pembicara yang berhubungan dengan topik dalam
ceramah disebut bagian…

a. Pedahuluan

b. Tesis

c. Penegasan

d. Isi

22.Struktur Teks Ceramah yang benar antara lain…

a. Pemanasan, isi, penegasan

b. Pemanasan, puncak, pendinginan

c. Pendahuluan, isi, peredaan

d. endahuluan, isi, penutup

23.Bagian yang berisi tentang rangkaian argumen pembicara yang berhubungan dengan topik dalam
ceramah disebut bagian…

a. Pedahuluan

b. Tesis

c. Penegasan

d. Isi

24.Bagian yang berisi tentang pengenalan isu, masalah, atau pandangan pembicara mengenai topik yang
akan dibahas dalam ceramah disebut bagian…

a. Permulaan

b. Pemanasan

c. Pendahuluan

d. Puncak

25.Dalam teks ceramah, umumnya terdapat kata-kata teknis. Kata teknis adalah…

a. Kata peristilahan yang berhubungan dengan topik pembahasan


b. Kata perumpamaan yang berhubungan dengan topik pembahasan.c. Kata ungkapan yang
berhubungan dengan topik pembahasan

d. Kata pengandaian yang berhubungan dengan topik pembahasan

Anda mungkin juga menyukai