Anda di halaman 1dari 1

Penjelasan tambahan:

1. Untuk beban terfaktor (tarik atau tekan) yang menentukan diambil dari kombinasi
pembebanan terbesar.
Struktur, komponen struktur, dan sambungannya harus direncanakan dengan
menggunakan kombinasi pembebanan berikut ini:
1,4D

1,2D + 1,6L + 0,5(La atau H)


1,2D + 1,6(La atau H) + (0,5L atau 0,8W)
1,2D + 1,3W + 0,5L + 0,5(La atau H)
1,2D + 1,0E + 0,5L

0,9D + (1,3W atau 1,0E)

2. Luas penampang
Pengurangan luas penampang akibat penempatan alat sambung diperkirakan sebesar
25%. Jadi luas penampang bruto yang diperlukan adalah 100%+25%,

3. Pengambilan faktor-faktor berdasarkan asumsi-asumsi dalam soal

Anda mungkin juga menyukai