Anda di halaman 1dari 7

METODE PEMASARAN

UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA


METODE MENINGKATKAN ANIMO MASYARAKAT

Penyebaran informasi penerimaan mahasiswa baru USM-Indonesia yang dilaksanakan


melalui: website: http://pmb.sari-mutiara.ac.id/, sosial media, education fair, iklan koran
dan radio, brosur, billboard, spanduk dan banner, flyer lewat media sosial seperti
facebook, istagram dan lain-lain, turnamen seni dan olahraga, aktifitas paduan suara Gita
Mutiara Choir.
1. Melalui website: http://pmb.sari-mutiara.ac.id/

2. Sosial media
Sosial media Universitas dan masing-masing program studi diupayakan
mempromosikan USM-Indonesia dengan facebook, intagram, tiktok, dan whatsapps
grup. Sosial media berisikan berbagai kegiatan di kampus baik kegiatan mahasiswa
maupun kegiatan universitas yang dikontrol dan diseleksi dengan ketat oleh
penanggungjawab masing-masing program studi maupun dari rektorat.

Facebook:
Istagram:
3. Education fair

4. Brosur
5. Iklan

Promosi Melalui Pemasangan Spanduk/Baliho


6. Spanduk

6. Berita Koran
Bukti Keberhasilan:
Metode pemasaran yang dilakukan oleh Universitas Sari Mutiara Indonesia, bisa dikatakan
berhasil dengan baik, dibuktikan dengan peningkatan jumlah mahasiswa baru mulai mulai
2017, seperti yang ditunjukkan grafik di bawah ini:
1650
1596
1600

1550
1491
1466
1500

1450 1434
1400

1350
1337
1300

1250

1200
2016 2017 2018 2019 2020

Demikian penjelasan yang disusun, semoga peningkatan jumlah mahasiswa dapat


dipertahankan dan ditingkatkan lagi dan metode-metode baru dapat diciptakan untuk
kemajuan Universitas.

Universitas Sari Mutiara Indonesia


Wakil Rektor III,

Karnirius Harefa, S.Kp, S.Pd, M.Biomed

Anda mungkin juga menyukai