Anda di halaman 1dari 3

Nama :Dibyo Wirattama

Nim :17010086

Tinjauan Kasus

Tn.Y(67) di bawa ke puskesmas setempat dengan diagnosa medik stroke non


hemoragik dengan keluhan utama klien berbicara pelo lebih dari 6 bulan,kedua kaki
berat bila berjalan dan rasa keram-keram.Keluarga mengatakan klien belum pernah
mengalami riwayat hipertensi dan stroke,penyakit yang dialami hanya batuk pilek dan
keluarga mengatakan di keluarga mereka belum ada yang mengalami penyakit yang
sama.

A. Pengkajian

a. BIODATA

Identitas klien :Tn.Y


Umur :67 Tahun
Agama :Islam
Pekerjaan :Swasta
Alamat :Jln, Delima
Diagnosa medik :Stroke non hemogik

Keluhan Utama :Klien berbicara pelo lebih dari 6 bulan,Kedua kaki berat jika
berjalan dan rasa keram keram

b. Analisa Data

N Data Fokus Masalah Penyebab


O
1 Ds:Pasien mengatakan Hambatan Kerusakan
kedua kaki terasa berat dan Mobilitas fisik neomuskular
keram
Do:Kedua kaki klien
tampak lemah dan berat bila
berjalan
2 Ds:Klien mengatakan tidak Gangguan Kerusakan serebral
bisa berbicara dengan jelas komunikasi verbal
Do:Klien berbicara pelo dan
tidak jelas
B. Diagnosa Keperawatan
1. Hambatan mobilitas fisik b/d kerusakan neuromuskular
2. Gangguan komunikasi verbal b/d kerusakan serebral

C. Intervensi Keperawatan

NO. Diagnosa NOC NIC Rasional


keperawatan
1. Hambatan Goal:klien akan 1) Ajarkan 1) Untuk
mobilitas fisikmempertahankan klien mencegah
b.d kerusakan mobilitas fisik yang untuk kontraksi
neuromuskular efektif selama perawatan latihan sendi
ROM 2) Membantu
Objektive:dalam jangka 2) Bantu melatih
waktu 3x24 jam mengatur respon
keseimban motorik dan
gan duduk jejas saraf
dan berdiri 3) Untuk
3) Motivasi meminimalk
untuk an atropi
menggera otot dan
kkan kaki mencegah
terus terjadinya
menerus kontraktur
atau lebih 4) Membantu
sering klien dalam
4) Beri membangun
dukungan kemandirian
dan 5) Menghindari
dorongan keletihan
pada klien 6) Untuk
5) Anjurkan membantu
pada klien klien dalam
untuk proses
istirahat penyembuha
teratur n
6) Kolaborasi
dengan
ahli terapi
2. Gangguan Goal:Pasien akan 1) Ajarkan 1) Untuk
komunikasi mempertahankan pada klien melakukan
verbal b.d komunikasi verbal yang untuk penilaian
kerusakan efektif selama perawatan menyebut terhadap
serebral kan huruf adanya
Objektif:dalam jangka yang kerusakan
waktu 3x24 jam sederhana sensorik
diharapkan komunikasi seperti 2) Sebagai
verbal dapat efektif A,I,U,E,O proses
dengan kriteria hasil: 2) Anjurkan latihan
1) Klien klien untuk lebih
memperlih secara mengemban
atkan suatu perlahan- gkan
peningkata lahan dan komunikasi
n tenang yang lebih
kemampua 3) Hargai kompleks
n kemampua 3) Kemampuan
berkomuni n klien klien untuk
kasi dan merasakan
2) Tidak hindari harga
frustasi pembicara diri,sebab
an yang kemampuan
merendah intelektual
kan klien
4) Konsultasi seringkali
ke ah;i tetap baik
terapi 4) Mengkaji
wicara kkemampua
n verbal
individual
serta
kognitif
untuk
kebutuhan
terapi

Anda mungkin juga menyukai