Anda di halaman 1dari 9

30/11/21 08.

45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

Candra
CandraMilad
MiladBlog's
Blog's
“Ilmu itu bukan yang dihafal tetapi yang memberi
manfaat.”
– (Imam Syafi’i)
    

HOME NETWORK  KAJIAN SMARTPHONE 

ABOUT ME

Perintah Dasar Linux TOP


 10:55 PM

UNKNOWN
 LINUX
 2 COMMENTS

Hello sobat selamat malam, dimanapun kita berada :D sambil


bikin laporan sambil nulis di blog ah daripada galau
berkepanjangan :v maksudnya galau mau ngapain :D hehe

Oke kali ini ane mau share nih mengenai perintah TOP di
linux,, lho kok perintah namane TOP. emang itu perintah
yang paling joss di antara perintah-perintah yang lain apa?
hehe eitizz sabar sabar :D ane jelasin dulu emb,, perintah
TOP pada Linux itu fungsinya untuk monitoring proses di
linux, atau mengecek proses-proses yang sedang berjalan
pada linux. misalnya gini kita buka firefox, trus buka
aplikasi lain di linux. untuk mengecek di urutan mana
aplikasi yang tadi kita buka sedang berjalan dan proses apa
yang sedang dijalankan kita bisa mengeceknya dengan
menggunakan perintah TOP. 

candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 1/9
30/11/21 08.45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

Kalo paket TOP ini sebenarnya sudah ikut terinstall ketika


kita menginstall linux. untuk menjalankannya kita bisa
ketikan perintah berikut ini melalui terminal

Nah nanti akan muncul output tampilan seperti pada


gambar dibawah ini nih sob, ini yang namane TOP

Nah disini kita bisa melihat informasi mengenai proses apa


saja yang sedang berjalan nih.s
1. Row - TOP (baris paling pertama)

Disini kita bisa melihat informasi berupa :


Waktu saat ini : (22:00:49
Mesin Berjalan (up 13:27)
Sesi user login = 2 user
Rata-rata beban systen (load average: 0.66, 081, 1.02)

2. Task

Dini kita bisa melihat informasi berupa: 



Total proces yang sedang berjalan (120 total)

candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 2/9
30/11/21 08.45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

Proses yang sedang berjalan (3 runnig)


Proses yang sleeping (117 sleeping)
Proses yang sedang berhenti (0 stoped)

3. CPU

Pada baris CPU berisi informasi mengenai:


Persentase pemakaian CPU untuk proses pengguna (11.9%
us)
Persentase proses CPU yang digunakan sistem (1.5%sy)
Persentase proses CPU yang mendapatkan prioritas Update
(0.0% ni)
Presentase CPU yang tidak terpakai (85.4% id)
Persentase CPU yang menunggu proses I/O (1,5% wa)
Penggunaan CPU untuk service hardware (0.0% hi)
Penggunaan CPU untuk service softeware (0.0% si)
dan jumlah CPU yang menjalankan Virtual lain (0%)

4-5. Memory and Swap

Pada baris 4 dan 5 disini akan ditampilkan informasi


mengenai penggunaan memory dan swap. misale jumlah
memory yang digunakan, memory bebas, cache dll

6. Process List
Ini yang merupakan baris proses, disini kita bisa lihat proses
apa saja yang berjalan

candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 3/9
30/11/21 08.45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

Untuk lebih jauh mengenai baris diatas bisa anda perhatikan

berikut ini :

PID = merupakan ID Proses.

USER = user disini maksudnya pengguna yang merupakan pemilik

proses

PR = merupakan prioritas proses

NI = merupakan Proses yang bagus untuk berjalan

VIRT = Memory virtual yang digunakan oleh proses

RES = Memory fisik yang digunakan oleh proses

SHR = Proses yang disharing.

S = Menunjukan status proses: 

                               S=sleep

                               R=running 

                               Z=zombie 

%CPU = Persentase proses yang menggunakan CPU

%MEM = Persentase proses yang menggunakan RAM

TIME+ = Total waktu untuk seluruh aktivitas proses

COMMAND = Nama proses

Nah mungkin ane sharing ini dulu, dan semoga bisa bermanfaat buat

kita semua, selain itu kita juga bisa memberikan sedikit gmbaran

mengenai TOP. oke selain TOP untuk monitoring process di linux.

ada yang namanya HTOP, kurang lebih sama lah fiturnya hehe

cuman yang HTOP lebih komplit. oke sekarang kita bayar dulu. 

Share This:    Facebook  Twitter  Google+

Related Posts:

Opendaylight + Mininet + openflow 1.3 Ubuntu 16.04


candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 4/9
30/11/21 08.45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

Assalamualaikum 
malam ini saya akan berbagi
tutorial mengenai SDN, Software Defined
Networking menggunakan controller
Opendaylight
Alat-alat dan ba… Read More

Perintah Dasar Linux TOP


Hello sobat selamat malam, dimanapun kita
berada :D sambil bikin laporan sambil nulis di
blog ah daripada galau berkepanjangan :v maksudnya galau
mau… Read More

Posting Lebih Baru Beranda Posting Lama

2 komentar:

LOVELYZ TRILOGY 22 Juli 2019 15.03

siap min
alat pemisah lcd

Balas

Rizki Hawai 20 Januari 2020 16.05

wkwkkwkw okee thank u min

Balas

Masukkan komentar Anda...

Beri komentar sebagai:


djohar.rsd@gm

Logout

P blik ik P ti j B it h

candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 5/9
30/11/21 08.45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

luvne.com luvne.com ayeey.com cicicookies.com


mbepp.com kumpulanrumusnya.comnya.com.com

Search SEARCH

Daftar Blog Paling Juoss

Andi Wiranata

Aries Sadewa

Esa Nugraha

M. Shohibur Ridak

Muhamad Awaludin

Pesantren IDN

Daftar Label

BGP

CCIE

CCNA

CCNP

CISCO

Cloud

EIGRP


IPv6

candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 6/9
30/11/21 08.45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

Islam

JNCIA

Juniper

JunOS

linux

Materi

MD5

Mikrotik

MTCINE

MTCNA

MTCRE

mutual redistribution

PPPoE

PPPoE Client

PPPoE Server

redistribution

routing

SDN

Server

smartphone

summarization

Tunnel

candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 7/9
30/11/21 08.45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

Virtualbox

Virtualization

VLAN

Wireless

Popular Posts

Cara Telnet Melalui CMD (Command Prompt)

Assalamualaikum gaes :D Kali ini saya akan


sharing mengenai tutorial cara Telnet melalui
cmd (command prompt) di windows, kebetulan ane ...

Perintah Dasar Linux TOP

Hello sobat selamat malam, dimanapun kita


berada :D sambil bikin laporan sambil nulis di
blog ah daripada galau berkepanjangan :v maksudnya...

Cara Setting VLAN di Mikrotik

Assalamualaikum Hello gan, kali ini saya mau


share cara setting VLAN di mikrotik nih, belajar
dari pengalaman sebelumnya pas setting ga...

[SOLVED] change password failed: user 'username'


does not exist (500) - Proxmox

Asslamualaikum kawan :) Pernah gak ketika kita


selesai menginstall proxmox, kemudian kita akan buat user
baru melalui web basenya, pas ...

Qemu Mikrotik on GNS3 - UPDATE

Assalamualaikum Jumpa lagi dengan ane, yak


akhir-akhir ini mungkin saatnya corat-coret di
blog biar rame, hehe kalau sebelumnya kita ka... 

candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 8/9
30/11/21 08.45 Perintah Dasar Linux TOP ~ Candra Milad Blog's

Blog Archive

► 
2018 (2)

► 
2017 (15)

▼ 
2016 (16)

► 
Oktober (3)

► 
April (8)

▼ 
Februari (1)

Perintah Dasar Linux TOP

► 
Januari (4)

► 
2015 (3)

► 
2014 (3)

Copyright © 2021
Candra Milad Blog's

candramiladre.blogspot.com/2016/02/perintah-dasar-linux-top.html 9/9

Anda mungkin juga menyukai