Anda di halaman 1dari 1

ANALISA KESELAMATAN PEKERJAAN (JOB SAFETY ANALYSIS)

NAMA PEKERJAAN Penyedotan TANGGAL

BAGIAN Produksi DIANALISA OLEH

SEKSI/LOKASI Tayan DISETUJUI OLEH

ALAT PELINDUNG YANG HARUS DIGUNAKAN :

KEMUNGKINAN BAHAYA YANG TERKAIT


URAIAN LANGKAH PEKERJAAN TINDAKAN PENCEGAHAN/PENGENDALIAN
DALAM LANGKAH KERJA
1 Persiapan personil 1,1 personil tidak terindikasi 1,1,1 persiapan data personil yang bekerja didalam kapal sedot

1,1,2 melakukan safety induction dan breefing sebelum melakukan perkerjaan

1,1,3 lakukan safety talk dan pengenalan area kerja


1,1,4 gunakan seragam kerja untuk mempermudah identifikasi personil
1,1,5 pemberitahuan SOP atau tata tertib di area kerja
pekerja, operator dan pengawas terpeleset ketika
2 Mempersiapkan perlengkapan Kapal Sedot 2,1 2,1,1 pekerja, operator dan pengawas saat naik ke kapal sedot selalu berpegang pada handle
menaiki kapal Sedot
2,1,2 membuat rambu/tanda pada bagian Kapal Sedot yang mudah terlihat
pastikan menggunakan Alat Pelindung Diri (sarung tangan, sepatu safety, pelampung dan lain
2,1,3
sebagainya)
2,2 kepala terbentur dek kapal 2,2,1 memastikan posisi badan pada saat masuk dan keluar menunduk
2,2,2 menggunakan safety helm
2.3 terjadi gangguan pada indra pendengaran 2,3,1 memastikan semua pekerja, operator dan pengawas menggunakan ear plug

3 Pengecekan semua mesin pada kapal sedot 3.1 pekerja, operator dan pengawas terjepit oleh mesin 3,1,1 pastikan semua pekerja, operator dan pengawas menggunakan sarung tangan

3,1,2 menempatkan rambu-rambu pada bagian mesin


4 Penyedotan material pasir 4.1 terjatuh disungai saat penyedotan 4,1,1 pastikan semua pekerja, operator dan pengawas bisa berenang
4,1,2 pastikan semua pekerja, operator dan pengawas menggunakan pelampung

Anda mungkin juga menyukai