Anda di halaman 1dari 4

ANALISIS KESELAMATAN KERJA (JOB SAFETY ANALYSIS)/PROSEDUR JSA

Pemotongan dan Pengelasan besi baja


Nama Pekerjaan Tanggal 26 November 16 No JSA : JSA/SHE/031 /SMA/XI/2018
di ketinggian
Uraikan pekerjaan tersebut menjadi Identifikasi Risiko yang berhubungan dengan tiap- Gunakan kedua kolom tadi sebagai pembimbing, tentukan tindakan apa yang
Namabeberapa
Jabatan langkah kerja dasar
Tukang Baja tiap langkah kerja tersebut terhadap
Disusun kemungkinan
Oleh perlu diambil untuk
Tanda menghilangkan atau memperkecil
tangan No RevisiRisiko yang dapat
0
terjadinya kecelakaan menimbulkan kecelakaan, cidera atau penyakit akibat kerja
Seksi/Departemen Building Construction
Urutan Dasar Langkah Kerja Risiko yang terkait Tindakan atau Prosedur Pencegahan yang direkomendasikan
Diperiksa Oleh Tanda tangan Disetujui Oleh
Jabatan Superior Supervisor
1. Persiapan Material dan Peralatan 1.1 Kaki Tertimpa Material 1.1.1 Susun rapi material yang diangkat
Alat Pelindung Diri Yang Harus Dipakai : Lokasi Kerja : ALL AREA PT. SIS ADMO
1.1.2 Angkat lebih dari 1 orang untuk beban lebi dari 18 kg
1. Helm Safet, Sepatu Safety, Baju Reflektor, Kedok, Apron, Sarung Tangan Las
1.2 Jari Terjepit Material 1.2.1 Posisi jari tidakberada dititik jepit

1.2.2 Gunakan sarung tangan

2. Pekerja menaiki tangga scaffolding 2.1 Pekerja Jatuh dari scaffolding Saat Naik 2.1.1 Pekerja naik tidak boleh membawa peralatan

2.1.2 Gunakan metode 3 titik tumpu

2.1.3 Cantolkan hook saat naik

2.1.4 Gunakan sepatu safet

2.2 Scaffolding Roboh 2.2.1 Inspeksi scaffolding sebelum digunakan

2.2.2 Gunakan scaffolding yang sudah diberi scaftag hijau

2.2.3 Pasang arm lock antar section Frame

2.2.4 Pasang support pipa di kedua sisi

4. Menaikan stang las dan material 4.1 Pekerja Tertimpa stang las/material 4.1.1 Inspeksi tali angkat yang digunakan
dengan Tali
4.1.2 Ikat kuat stang las

Halaman 1
ANALISIS KESELAMATAN KERJA (JOB SAFETY ANALYSIS)/PROSEDUR JSA
4.1.3 Beri demarkasi area pekerjaan

4.1.4 Pastikan area diberi rambu-rambu/damarkasi area

4..2.1 Pastikan Hook pada full body harness selalu terkait dg benar di
4.2 Pekerja Jatuh dari Ketinggian
Anchor point / Static line

4.2.2 Pastikan pijakan kaki lebar saat diatas

5. Memposisikan material besi/baja 5.1 Jari Terjepit besi/baja 5.1.1 Pastikan jari tidak berada dititik jepit/di bawah saat peletakan besi/baja

5.1.2 Pastikan pekerja menggunakan sarung tangan

5.2 Pekerja Jatuh dr Ketinggian 5.2.1 Pastikan Hook pada full body harness selalu terkait di Tempat yang
Kuat untuk mencantolkan hook full body harness

5.2.2 Pastikan pijakan kaki lebar saat berpijak

6. Melakukan pemotongan besi/baja 6.1 Terpapar api 6.1.1 Pastikan menggunakan APD tambahan berupa apron/jaket las
dengan cutting torch
6.1.2 Pastikan sudah menggunkan sarung tangan kulit

6.1.3 Pastikan sudah menggunakan kedok las

6.2 Pekerja di bawah Terkena percikan las 6.2.1 Pastikan tidak ada pekerja lain berada dibawah pada saat dilakukan
pengelasan diketinggian

6.2.2 Pastikan barikade di area pekerjaan diatas/rambu-rambu

7. Melakukan Pengelasan Material 7.1 Welder Terpapar sinar, percikan api dan asap 7.1.1 Pastikan Pekerja fokus dalam melakukan pekerjaannya

7.1.2 Pastikan pekerja pengelesan sudah memakai apron, kedok las, dan
sarung tangan kulit

Halaman 2
ANALISIS KESELAMATAN KERJA (JOB SAFETY ANALYSIS)/PROSEDUR JSA
7.2 Tersengat Listrik 7.2.1 Pastikan Trafo Las sudah diinspeksi/ KIP

7.2.2 Pastikan kabel yang menhubungkan arus listrik dengan Trafo Las tidak
terkelupas

7.2.3 Hentikan pekerjaan disaat cuaca dalam kondisi hujan.

7.3 Kebakaran 7.3.1 Pastikan tidak ada material atau benda yang mudah terbakar dibawah
pengelasan

7.3.2 Pastikan APAR 6 kg ada pada saat pengelasan berlangsung

7.4 Pekerja Jatuh Ketinggian 7.4.1 Hentikan pekerjaan disaat cuaca dalam kondisi hujan.

7.4.2 Pastikan Hook pada full body harness selalu terkait dg benar di
Anchor point / Static line

7.4.3 Pastikan pekerja sudah mendapat ijin bekerja di ketinggian

7.7 Pekerja di bawah Terkena percikan api las 7.7.1 Pastikan tidak ada pekerja lain berada dibawah pada saat dilakukan
pengelasan diketinggian

7.7.2 Pastikan barikade di area pekerjaan diatas/rambu-rambu

8. Menurunkan Peralatan 8.1 Pekerja di Bawah Tertimpa Peralatan 8.1.1 Pastikan menurunkan peralatan dgn tali

8.1.2 Pastikan tali yang akan digunakan tidak aus

8.1.3 Pastikan pengikatan tali ke peralatan sudah kuat

8.1.4 Pastikan komunikasi pekerja yang ada di atas & dibawah berjalan dgn
baik melalui aba-aba

9. Pekerja Menuruni scaffolding 9.1 Pekerja Jatuh dari Ketinggian Saat Turun 9.1.1 Pastikan turun menggunakan metode 3 titik tumpu

Halaman 3
ANALISIS KESELAMATAN KERJA (JOB SAFETY ANALYSIS)/PROSEDUR JSA
9.1.2 Pastikan saat turun hook selalu dicantolkan

9.1.3 Pastikan turun menggunakn tangga scaffolding

Halaman 4

Anda mungkin juga menyukai