Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan Pendidikan : SMA TAKHASUS PLUS AL MARDLIYAH
Mata Pelajaran : FISIKA
Kelas / Semester : X MIPA / GANJIL
Materi Pokok : BESARAN DAN SATUAN
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan ( 3 x@45 menit )

PERTEMUAN 1
A. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
3.1 Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran Melalui kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan
besaran fisis, ketepatan, ketelitian, dan mampu memahami materi Ketelitian (akurasi) dan
angka penting, serta notasi ilmiah ketepatan (presisi) dengan rasa ingin tahu, serta memiliki
4.1 Menyajikan hasil pengukuran besaran sikap berpikir kritis, kreatif serta mampu berkomunikasi
fisis berikut ketelitiannya dengan dan bekerjasama dengan baik
menggunakan peralatan dan teknik yang
tepat serta mengikuti kaidah angka
penting untuk suatu penyelidikan ilmiah

B. Kegiatan Pembelajaran

Pendahuluan Kegiatan Inti Penutup


 Guru melakukan pembukaan  Siswa mengamati tanyaan atau  peserta didik dibantu oleh
dengan salam pembuka dan gambar tentang materi guru menyimpulkan
berdoa untuk memulai Ketelitian (akurasi) dan kegiatan pembelajaran
pembelajaran, memeriksa ketepatan (presisi)  guru menyampaikan materi
kehadiran siswa dalam  Siswa berdiskusi tentang yang dipelajari
mengawali kegiatan tentang materi Ketelitian dipertemuan selanjutnya
pembelajaran. (akurasi) dan ketepatan
 Menginformasikan tujuan (presisi)
pembelajaran dan kegiatan  Siswa mengkomunikasikan
pembelajaran yang akan hasil diskusinya.
dilaksanakan.  Guru memberi contoh soal dan
siswa menjawabnya

C. Penilaian
Penilaian sikap diambil dari jurnal ilmiah, penilaian pengetahuan dilakukan dengan penugasan, penilaian
ketrampilan dari kegiatan diskusi dan kegiatan presentasi yang dilakukan.

Kendal, Mei 2021


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Nurul Anwar, S.Pd.I Mukhamad Saifudin,S.Pd


NIP - NIP –
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SMA TAKHASUS PLUS AL MARDLIYAH
Mata Pelajaran : FISIKA
Kelas / Semester : X MIPA / GANJIL
Materi Pokok : BESARAN DAN SATUAN
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan ( 3 x@45 menit )

PERTEMUAN 2
A. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
3.1 Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran Melalui kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan
besaran fisis, ketepatan, ketelitian, dan mampu memahami materi Penggunaan alat ukur Dan
angka penting, serta notasi ilmiah Kesalahan pengukuran dengan rasa ingin tahu, serta
4.1 Menyajikan hasil pengukuran besaran memiliki sikap berpikir kritis, kreatif serta mampu
fisis berikut ketelitiannya dengan berkomunikasi dan bekerjasama dengan baik
menggunakan peralatan dan teknik yang
tepat serta mengikuti kaidah angka
penting untuk suatu penyelidikan ilmiah

B. Kegiatan Pembelajaran

Pendahuluan Kegiatan Inti Penutup


 Guru melakukan pembukaan  Siswa mengamati tanyaan atau  peserta didik dibantu oleh
dengan salam pembuka dan gambar tentang materi guru menyimpulkan
berdoa untuk memulai Penggunaan alat ukur Dan kegiatan pembelajaran
pembelajaran, memeriksa Kesalahan pengukuran  guru menyampaikan materi
kehadiran siswa dalam  Siswa berdiskusi tentang yang dipelajari
mengawali kegiatan tentang materi Penggunaan dipertemuan selanjutnya
pembelajaran. alat ukur Dan Kesalahan
 Menginformasikan tujuan pengukuran
pembelajaran dan kegiatan  Siswa mengkomunikasikan
pembelajaran yang akan hasil diskusinya.
dilaksanakan.  Guru memberi contoh soal dan
siswa menjawabnya

C. Penilaian
Penilaian sikap diambil dari jurnal ilmiah, penilaian pengetahuan dilakukan dengan penugasan, penilaian
ketrampilan dari kegiatan diskusi dan kegiatan presentasi yang dilakukan.

Kendal, Mei 2021


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Nurul Anwar, S.Pd.I Mukhamad Saifudin,S.Pd


NIP - NIP –
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SMA TAKHASUS PLUS AL MARDLIYAH
Mata Pelajaran : FISIKA
Kelas / Semester : X MIPA / GANJIL
Materi Pokok : BESARAN DAN SATUAN
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan ( 3 x@45 menit )

PERTEMUAN 3
A. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Dasar Tujuan Pembelajaran
3.1 Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran Melalui kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan
besaran fisis, ketepatan, ketelitian, dan mampu memahami materi Penggunaan angka penting
angka penting, serta notasi ilmiah dengan rasa ingin tahu, serta memiliki sikap berpikir
4.1 Menyajikan hasil pengukuran besaran kritis, kreatif serta mampu berkomunikasi dan
fisis berikut ketelitiannya dengan bekerjasama dengan baik
menggunakan peralatan dan teknik yang
tepat serta mengikuti kaidah angka
penting untuk suatu penyelidikan ilmiah

B. Kegiatan Pembelajaran

Pendahuluan Kegiatan Inti Penutup


 Guru melakukan pembukaan  Siswa mengamati tanyaan atau  peserta didik dibantu oleh
dengan salam pembuka dan gambar tentang materi guru menyimpulkan
berdoa untuk memulai Penggunaan angka penting kegiatan pembelajaran
pembelajaran, memeriksa  Siswa berdiskusi tentang  guru menyampaikan materi
kehadiran siswa dalam tentang materi Penggunaan yang dipelajari
mengawali kegiatan angka penting dipertemuan selanjutnya
pembelajaran.  Siswa mengkomunikasikan
 Menginformasikan tujuan hasil diskusinya.
pembelajaran dan kegiatan  Guru memberi contoh soal dan
pembelajaran yang akan siswa menjawabnya
dilaksanakan.

C. Penilaian
Penilaian sikap diambil dari jurnal ilmiah, penilaian pengetahuan dilakukan dengan penugasan, penilaian
ketrampilan dari kegiatan diskusi dan kegiatan presentasi yang dilakukan.

Kendal, Mei 2021


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Nurul Anwar, S.Pd.I Mukhamad Saifudin,S.Pd


NIP - NIP –

Anda mungkin juga menyukai