Anda di halaman 1dari 6

EVALUASI

1. Berikut adalah contoh bahan limbah berbentuk datar adalah…


a. Kardus
b. Kaleng susu
c. Daun kering
d. Tutup botol
e. Kayu
2. Berikut contoh limbah anorganic yang berbentuk bangun datar adalah ….
a. Botol kaca
b. Lempengan VCD
c. Gelas prastik
d. Kertas semen
e. Kulit telur
3. Berikut contih kerajinan yang dapat dibuat dengan limbah berbentuk bangun datar …
a. Payung kertas
b. Vas bunga
c. Tempat pensil
d. Kotak perhiasan
e. Permadani
4. Berikut bukan alat yang di gunakan untuk membuat kerajinan paying kertas
a. Pensil
b. Besi penyangga
c. Lem kertas
d. Cat air
e. Gunting
5. Syarat bahan limbah agar menjadi produk yang bermanfaat adalah…
a. Harga tinggi
b. Banyak diminati
c. Bahan lebih berkualitas
d. Memiliki estetika
e. Menjadi lebih berkualitas
6. Proses produksi yang menggunakan bahan baku dari alam adalah jenis teknik produksi…
a. Fabrikasi
b. Sintesis
c. Ekstraktif
d. Kolaboratif
e. Manual
7. Berikut kemasan yang fleksibel sebelum kemasan lain ditemukan adalah…
a. Kertas
b. Alumunium voil
c. Kayu
d. Logam
e. Plastic
8. Keunggulan menggunakan kemasan kertas adalah….
a. Mudah memperoleh barangnya
b. Bahan dasar melimpah
c. Harga beli lebih murah
d. Dapat di daur ulang
e. Mengurangi polusi tanah
9. Kelemahan dari penggunaan kertas adalah ….
a. Susah memperoleh barang
b. Barang dasar pembuat kertas langka
c. Harga beli kertas mahal
d. Sensitive terhadap air
e. Tidak dapat di daur ulang
10. Perhatikan tujuan dan manfaat kemasan berikut:
1. Produk yang dikemas lebih bersih
2. Melindungi produk dalam masa perjalanan pengiriman
3. Cara untuk membedakan antara produksi yang sejenis
4. Kemasan dapat mendukung pemasaran
5. Kemasan dapat memenuhi syarat keamanan produk

Manfaat dari kemasan adalah..

a. (1),(2),dan (3)
b. (1),(2), dan (4)
c. (1),(3), dan (5)
d. (2),(3), dan (4)
e. (2),(4),dan (5)
11. Bagian dari sebuah produk yang mampu menarik atau merebut minat konsumen tehadap suatu
barang adalah …
a. Identitas kemasan
b. Tujuan kemasan
c. Manfaat kemasan
d. Jenis kemasan
e. Struktur kemasan
12. Bahan kemasan yang langsung mengemas bahan utama produk adalah jenis kemasan…
a. Langsung
b. Tidak langsung
c. Primer
d. Sekunder
e. Tersier
13. Kemasan yang di gunakan sebagai pelindung selama perjalanan adalah kemasan …
a. Langsung
b. Tidak langsung
c. Primer
d. Sekunder
e. Tersier
14. Hal pertama yang di amati konsumen saat melihat sebuah kemasan produk adalah..
a. Jenis kemasan
b. Bahan kemasan
c. Desain kemasan
d. Harga kemasan
e. Kegunaan kemasan
15. Kemasan yang langsung mengemas bahan adalah kemasan…
a. langsung
b. tidak langsung
c. primer
d. sekunder
e. tersier
16. salah satu jenis kerajinan yang mempunyai dimensi panjang dan lebar sehingga memiliki luas
dinamakan …
a. kerajinan satu dimensi
b. kerajinan dua dimensi
c. kerajinan dimensi tiga dimensi
d. kerajinan empat dimensi
e. kerajinan lima dimensi
17. sebuah pertimbangan yang di perlukan agar sebuah produk dapat diterima oleh masyarakat
berdasarkan nilai-nilai budaya yang di anutnya disebut konsep…
a. etika
b. budaya
c. estetika
d. fungsi
e. tema
18. berikut ini yang tidak termasuk dalam tahap divergen pada langkah pengembangan desain
kerajinan adalah…
a. pembuangan struktur bentuk yang tidak perlu diterapkan karena dapat membuat biaya
produksi lebih tinggi
b. penggabungan bentuk dari berbagai inspirasi yang ada sehingga memiliki kekuatan
c. pemilihan desain dari berberapa alternatif yang ada untuk dikembangkan , direvisi, dan
disempurnakan, dalam bentuk prototip dua dimensi
d. melakukan proses standarisasi terhadap bentuk kerajinan yang akan diproduksi dalam jumlah
masal agar efisien dan efektif. Setiap jenis produk kerajinan akan memiliki spesifikasi yang
sama
e. perubahan bentuk desain kerajinan yang diinginkan terutama ke gaya kontemporer dari
bentuk gaya konvesional
19. langkah yang perlu di lakukan setelah persiapan dalam perancangan desain adalah ….
a. Produksi
b. Biaya produksi
c. Laporan keuangan
d. Tahap pengembangan
e. Konsep
20. Salah satu jenis laporan keuangan yang menginformasikan posisi keuangan suatu perusahan
dilihat dari sisi aktiva dan pasiva dinamakan…
a. Laporan laba rugi
b. Laporan biaya produksi
c. Laporan perubahan modal
d. Laporan neraca
e. Laporan arus kas
21. Berikut yang bukan merupakan manfaat dari analisis break even point (BEP) adalah ….
a. Dapat mengetahui berapa jumlah penjualan minimum yang harus dipertahankan agar
perusahaan tidak mengalami kerugian
b. Dapat menentukan berapa jumlah penjualan yang sebaiknya diperoleh agar mendapatkan
keuntungan yang telah direncanakan
c. Dapat mengukur penjualan serta tingkat produksi yang tidak lebih rendah dari (BEP)
d. Dapat menganalisis perubahan harga bahan baku
e. Sebagai alat perencanaan perencanaan tingkat produksi
22. Salah satu komponen BEP adalah fixed cost , yaitu….
a. Biaya yang tidak berubah saat terjadi peningkatan produksi
b. Biaya yang mengikuti volume produksi
c. Harga jual barang per unit
d. Biaya pendukung
e. Biaya tambahan
23. Perhatikan jenis jenis biaya berikut.
(1) Biaya bahan baku
(2) Biaya penyusutan peralatan
(3) Biaya listrik
(4) Biaya asuransi
(5) Biaya sewa gedung
(6) Biaya upah tenaga kerja

Variable cost ditunjukan pada nomor…

a. (1),(2), dan (3)


b. (1),(3), dan (6)
c. (2),(3), dan (4)
d. (2),(4), dan (5)
e. (4),(5), dan (6)
24. Cara menghitung biaya produksi adalah..
a. Penerimaan-total biaya produksi
b. Keuntungan-modal
c. Modal kerja+biaya kerja
d. Modal kerja-biaya kera
e. Penerimaan+keuntungan
25. Laporan kegiatan usaha kerajinan dari limbah berbentuk bangun datar disusun dalam bahasa
lugas yang mengandung arti…
a. Mudah di mengerti
b. Bertele-tele
c. Disusun secara runut
d. Masuk akal
e. Saling berkaitan satu sama lain
26. Berikut yang bukan merupakan bagian dari strategi promosi adalah…
a. Membuat kemasan yang menarik
b. Menawarkan diskon
c. Memanfaatkan media daring
d. Meningkatkan harga jual
e. Pilih target pasar yang spesfik
27. Dalam tahap pengembangan, langkah pengembangan yang dapat dilakukan adalah…
a. Pembuangan struktur bentuk yang tidak perlu di terapkan
b. Penggabungan bentuk dari berbagai inspirasi
c. Melakukan proses standarisasi
d. Meningkatkan strategi promosi
e. Perubahan bentuk desain kerajinan
28. Perhatikan jenis-jenis biaya berikut:

(1). Biaya penyusutan peralatan


(2). Biaya pengiriman untuk mengangkut bahan baku
(3). Biaya upah tenaga yang mengangkut bahan baku
(4). Biaya bahan bakar untuk mengangkut bahan baku ketempat produksi
(5). Biaya asuransi peralatan dan perlengkapan
(6). Biaya pembelian bahan baku\

Biaya overhead di tunjukan pada nomor…


a. (1),(2),dan (3)
b. (1),(3),dan (4)
c. (1),(3),dan (6)
d. (2),(3),dan (4)
e. (4),(5),dan (6)
29. Suatu kerajinan akan dimanipulasi dengan bahan dan alat terrtentu namun , cara untuk
mengerjakan tersebut hanyak dapat dikerjakan oleh beberapa orang saja sehingga menjadi khas.
Penjelasan tersebut merupakan pengertian dari..
a. Bahan kerajinan
b. Alat kerajinan
c. Teknik umum berkerajinan
d. Teknik khusus berkerajinan
e. Teknik autodidak berkerajinan
30. Berikut yang tidak termasuk strategi promosi kerajinan bangun datar adalah…
a. Pemberian diskon kepada pelanggan
b. Pengundian hadiah setiap bulan untuk pembeli
c. Pemberian hadiah untuk pembeli yang mempromosikan produk kemedia sosial
d. Memberikan undian untuk karyawan yang bekerja diperusahan
e. Menggunakan radio sebagai sarana iklan

ESAY.

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan limbah bangun datar dan berikan contohnya !
2. Apa yang dimaksud dengan kerajinan dari bahan limbah?
3. Jenis karya kerajinan dari bahan limbah berdasarkan dimensinya dibentuk menjadi dua . sebutkan
dan jelaskan jenis karya kerajinan tersebut!
4. Dalam membuat sebuah produk kerajinan , seorang pengusaha harus berpedoman pada empat
tema. Jelaskan tema tersebut!
5. Apa yang dimaksud dengan penjualan pribadi ( personal selling )?jelaskan!

Anda mungkin juga menyukai