Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Materi Pokok : HAK ASASI MANUSIA


Tlogosari
Mata Pelajaran : PPKn Alokasi Waktu : 4 x 45 menit (4TM)
Kelas/Semester : XI/Ganjil Kode KD : 3.12
1. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan metode Discovery Learning pada pertemuan I sampai
dengan pertemuan IV diharapkan peserta didik dapat menguraikan pengertian hak asasi
manusia dalam prespektif Pancasila, menganalisis kasus pelanggaran hak asasi manusia,
menganalisis upaya penegakan hak asasi manusia di Indonesia dan mampu menyajikannya
dalam bentuk presentasi juga laporan portofolio serta mampu menunjukkan sikap toleran dan
tanggung jawab

2. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pendahuluan - Mengucap salam dan berdoa


10 ( - Presensi
menit)/pertemuan - Mengkondisikan kelas
Inti 60 Pertemuan I
( menit)/ - Guru menampilkan KD yang akan dipelajari yaitu Hak Asasi
pertemua Manusia dalam prespektif Pancasila
- Menampilkan beberapa konsep tentang hak asasi manusia
dalam prespektif Pancasila dalam bentuk teks dan gambar
- Membimbing peserta didik untuk mengolah informasi dari
teks dan gambar
- Membimbing peserta didik untuk menguraikan kembali
pengertian hak asasi manusia dalam prespektif Pancasila
- Membimbing peserta didik menyimpulkan
Pertemuan II
- Guru menyajikan beberapa kasus pelanggaran terhadap hak
asasi manusia yang terjadi di Indonesia
- Membimbing peserta didik untuk menganalisis faktor-faktor
terjadinya beberapa kasus pelanggaran terhadap hak asasi
manusia yang terjadi di Indonesia secara mandiri
- Membimbing peserta didik untuk menyimpulkan
Pertemuan III
- Guru membimbing siswa untuk mengumpulkan data, siswa
mengamati dan mengumpulkan informasi dan data untuk
memecahkan masalah terkait materi Upaya penegakan hak
asasi manusia di Indonesia
- Guru membimbing peserta didik untuk menganalisis upaya
penegakan hak asasi manusia di Indonesia
- Guru membimbing peserta didik untuk menyusun
kesimpulan
Pertemuan IV
- Guru membimbing peserta didik untuk mempresentasikan
hasil analisis terjadinya dinamika penerapan demokrasi
Pancasila dalam bentuk Mind Mapping.
- Guru membimbing peserta didik untuk menyajikan hasil
telaah dalam bentuk porto folio dengan kreatif dan mandiri
Penutup 15 - Guru beserta peserta didik melakukan review pembelajaran
( menit)/ - Refleksi pembelajaran
pertemuan - Mengingatkan tugas dan kegiatan selanjutnya
- Doa penutup
-
3. Penilaian

Ranah Teknik Penilaian Keterangan


Sikap observasi Kelompok/ individu
Pengetahuan Tes tulis Penugasan LKPD
Keterampilan Porto folio Presentasi dan laporan porto folio

Bondowoso, 16 Juli 2020


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Ngatmini, S.Pd, MM Nuril Sari Wardani, S.Pd


NIP. 19730318 199801 2 002 NIP.
Lembar Kerja Peserta Didik 1

Pengertian Hak Asasi Manusia


Mata Pelajaran : PPKn
Kelas/Semester : XI/ Ganjil
Tujuan LKPD : diharapkan peserta didik dapat menguraikan pengertian hak asasi
manusia dalam prespektif Pancasila
Melalui model : Discovery Learning

Sebelum kalian mengerjakan LKPD berikut ini, bacalah dulu materi Hak Asasi Manusia pada
buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk SMK Kelas XI (Kurikulum 2013)
Petunjuk Kerja :

1. Masing-masing peserta didik diminta untuk menuliskan pengertian dari Hak


Asasi Manusia dari pendapat beberapa ahli

Jawaban
…………………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………………...

2. Masing-masing peserta didik diminta untuk menuliskan macam-macam Hak


Asasi Manusia

Jawaban
…………………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………………...

3. Masing-masing peserta didik diminta untuk menuliskan ciri khusus dari Hak
Asasi Manusia

Jawaban
…………………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………………...

4. Menyimpulkan hakikat dari Hak Asasi Manusia dari soal no 1-3 secara utuh
Lembar Kerja Peserta Didik 2

Kasus Pelanggaran Hak Asasi Manusia

Mata Pelajaran : PPKn


Kelas/Semester : XI/ Ganjil
Tujuan LKPD : diharapkan peserta didik dapat menguraikan pengertian hak asasi
manusia dalam prespektif Pancasila
Melalui model : Discovery Learning

Sebelum kalian mengerjakan LKPD berikut ini, bacalah dulu materi pada buku
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk SMK Kelas XI (Kurikulum 2013)

Petunjuk Kerja :
1. Bagilah kelas menjadi 6 kelompok!
2. Masing-masing kelompok pilihlah salah satu kasus pelanggaran HAM yang
ada di Indonesia. Kemudian :
a. Deskripsikan secara singkat kasus tersebut!
b. Apa latar belakang terjadinya pelanggaran HAM tersebut?
c. Masuk pelanggaran manakah kasus tersebut? Berdasarkan sifatnya
Apakah pelanggaran HAM berat ataukah ringan? Apabila termasuk
di dalam pelanggaran HAM berat maka termasuk kategori kejahatan
kemanusiaan ataukah kejahatan genosida? Kemukakan alasan
kalian.
d. Apa faktor penyebab pelanggaran HAM dalam kasus tersebut?
3. Buatlah peta konsep mengenai kasus pelanggaran HAM tersebut!
4. Presentasikan hasil kerja kelompok kalian didepan kelas untuk
mendapatkan tanggapan dari kelompok lain.

Anda mungkin juga menyukai