Anda di halaman 1dari 3

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN MATARAM JURUSAN KEPERAWATAN

FORMAT PENILAIAN KETERAMPILAN

1. Mata Ajar : KDM


2. Keterampilan : batuk efektif
3. Pengertian : Batuk efektif merupakan suatu metode batuk dengan benar dimana
dapat energy dapat dihemat sehingga tidak mudah lelah dan dapat mengeluarkan
dahak secara maksimal
4. Tujuan :

a) Mengurangi nyeri luka operasi saat batuk


b) Membebaskan jalan nafas dari akumulasi sekret
c) Mengeluarkan sputum untuk pemeriksaan diagnostik laborat
d) Mengurangi sesak nafas akibat akumulasi secret
e) Meningkatkan distribusi ventilasi.
f) Meningkatkan volume paru
g) Memfasilitasi pembersihan saluran napas

ASPEK YANG DI NILAI NILAI KET

0 1 2
PENGETAHUAN
1. Pengusaan Prosedur
2. Ketepatan Data
3. Rasional Tindakan
SIKAP
1. Disisplin
2. Motivasi
3. Kerja Sama
4. Tanggung Jawab
5. Komunikasi
6. Kejujuran
7. Penampilan Fisik

1
8. Kreativitas
PELAKSANAAN
1. Persiapan Pasien :
a. Memperkenalkan diri
b. Bina hubungan saling percaya
c. Meminta pengunjung atau keluarga meninggalkan
ruangan
d. Menjelaskan tujuan
e. Menjelaskan langkah prosedur yang akan dilakukan
f. Menyepakati waktu yang akan digunakan (kontrak
waktu)
2. Persiapan Alat dan Bahan :
a) Handscoon
b) Bengkok
c) Tissue
d) Pengalas
3. Persiapan Lingkungan
Sampiran
TAHAP PRE INTERAKSI
1. Persiapan Diri
2. Persiapan Alat
3. Validasi Pasien
TAHAP ORIENTASI
1. Memberi salam, panggil klien dengan panggilan
yang disenangi
2. Memperkenalkan nama perawat
3. Menjelaskan prosedur dan tujuan tindakan pada
klien atau keluarga
4. Menjelaskan tentang kerahasiaan
TAHAP KERJA
1. Bawa alat kedekat pasien
2. Cuci tangan
3. Pasang handscoon

2
4. Tarik nafas dalam 4-5 kali
5. Pada tarikan nafas dalam yang terakhir, nafas
ditahan selama 1-2 detik.
6. Angkat bahu dan dada dilonggarkan serta
batukkan dengan kuat dan spontan
7. Keluarkan dahak dengan bunyi “ha..ha..ha..” atau
“huf..huf..huf..”
8. Buang dahak kedalam bengkok
9. Lakukan berulang kali sesuai kebutuhan
TAHAP TERMINASI
1. Menyimpulkan hasil prosedur yang dilakukan
2. Melakukan kontrak untuk tindakan selanjutnya
3. Berikan reinforcement sesuai dengan kemampuan
klien
TAHAP EVALUASI
1. Menanyakan pada pasien apa yang dirasakan
setelah dilakukan tindakan
TAHAP DOKUMENTASI
Catat seluruh hasil tindakan dalam catatan
keperawatan
Keterangan :

1= dikerjakan tapi tidak dengan sempurna

2= dikerjakan dengan sempurna

0= tidak dikerjakan

Mataram, 20

Penguji

( )

Anda mungkin juga menyukai