Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN PELAKSANAAN

KEBIJAKAN DAN PROSEDUR


PENANGANAN BAHAN BERBAHAYA
No Dokumen:445/PUSK-
SOP BNI/SOP/2019/380
No Revisi: 00
TanggalTerbit: 27/03/2019
Halaman: 1/3

UPTD Kepala UPTD Kesehatan


KESEHATAN Puskesmas Benai
PUSKESMAS
BENAI
Ns. Adam Smet, S.Kep
NIP. 197501111995011001

1. Pengertian Pemantauanadalahkegiatanmemonitorpelaksanaanpenangananterh
adapbahanberbahaya di puskesmassesuaiprosedur
2. Tujuan Sebagaiacuanuntukmelindungimasyarakatdaribahayapencemaranlin
gkungan yang bersumberdaribahanberbahaya di puskesmas.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD KesehatanPuskesmas Benai Nomor 445/PUSK-
BNI/SK/2019/372TentangPengendalian Dan
PembuanganLimbahBerbahaya
4. Referensi PP Nomor 18 tahun 1999
tentangpengelolaanLimbahBahanBerbahayadanberacun
5. Prosedur 1. Alat :
a.alattulis
2. Bahan :
a. bukuinventarisbahanberbahaya
6. Langkah-langkah 1. Petugas memantau pelaksanaan inventarisasi bahan – bahan
yang berbahaya yang ada di setiap ruangan

2. Petugas petugas memantau pelaksanaan pengelolaan bahan


berbahaya dan cara penanganan bahan berbahaya

3. Petugas memantau penempatan bahan- bahan yang


berbahaya pada tempat yang telah ditentukan

4. Petugas memantau permintaan ijin penggunaan bahan-bahan


berbahaya

5. Petugas memantau penggunakan bahan – bahan berbahaya

6. Petugas memantau pencatatan peenggunakan bahan


berbahaya

7. Petugas memantau penempatan kembali bahan – bahan


berbahaya yang telah digunakan

8. Petugas memantau pelaksanaan pemantauan secara berkala


sekurang – kurangnya 6 bulan sekali terhadap bahan
berbahaya
9. Petugas melakukan pemantauan catatan terhadap bahan-
bahan berbahaya yang telah habis masa berlakunya

10. Petugas memantau laporan hasil pengelolaan, penyimpanan


dan penggunaan bahan-bahan berbahaya kepada kepala
puskesmas

7. Diagram Alir
Memantau pelaksanaan
Memantau pelaksanaan
inventarisasi bahan – bahan
pengelolaan bahan
yang berbahaya
berbahaya dan cara
penanganan bahan
berbahaya

Memantau memantau penempatan


penggunakan bahan – bahan- bahan yang
bahan berbahaya berbahaya

memantau pelaksanaan
Memantau pencatatan pemantauan secara berkala
penggunakan bahan sekurang – kurangnya 6 bulan
berbahaya sekali terhadap bahan
berbahaya

Memantau laporan hasil


Memantauan catatan
pengelolaan, penyimpanan terhadap bahan-bahan
dan penggunaan bahan- berbahaya yang telah
bahan berbahaya habis masa berlakunya

8. Hal-hal yang
perludiperhatikan
9. Unit Terkait Petugas sanitarian
Petugaslaboratorium
Koordinator Unit
10. Dokumenterkait
11. Rekamhistoridper
ubahan NO Yang diubah Isi Perubahan Tanggalmulaidiberlakukan

Anda mungkin juga menyukai