Anda di halaman 1dari 4

UNIT KEGIATAN MAHASISWA

Mahasiswa Pecinta Alam (Mapala)


Garis Jejak Mahasiswa Rimba (Garjamara)
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
KAMPUS SUMEDANG
Jl. Mayor Abdurachman No. 211 Tlp.08562223143 Sumedang

Nomor : 002/ B-SPM/GRJMR/XIII/2022


Lampiran : 2 Lembar
Perihal : Permohonan Izin
Kepada Yth. Wakil Direktur UPI Kampus Sumedang
di Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, atas segala limpahan rahmat dan
karunia-Nya. Tak luput juga shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Nabi
Muhammad SAW. Yang telah menjadi suri tauladan terbaik bagi umatnya sepanjang zaman.
Sehubungan akan diselenggarakannya kegiatan Sidang Anggota Muda Mapala
Garjamara maka kami selaku panitia bermaksud memohon izin untuk melaksanakan
kegiatan tersebut yang InsyaAllah akan dilaksanakan pada:
hari : Sabtu
tanggal : 29 Januari 2022
waktu : Pukul 09.00 WIB s/d selesai
tempat : UPI Sumedang Kampus 1 Gedung F
Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan izin yang diberikan kami
ucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Sumedang, 25 Januari 2022
Penanggung Jawab Sekretaris

Rizki Muhamad Nur Ilahi Sri Endang Wahyuni


NRUA G.12.108.017.SLA NRUA G.12.116.017.SLA
Mengetahui,
Ketua UKM Mapala Garjamara
UPI Kampus Sumedang

Surya Nugraha
NRUA G.12.104.017.SLA
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
Mahasiswa Pecinta Alam (Mapala)
Garis Jejak Mahasiswa Rimba (Garjamara)
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
KAMPUS SUMEDANG
Jl. Mayor Abdurachman No. 211 Tlp.08562223143 Sumedang

Lampiran

JUMLAH ORANG – ORANG YANG TERLIBAT

NO NAMA JABATAN
1. AR. FELIANSYAH ANGGOTA MUDA
2. RANI ANGGOTA MUDA
3. MEYRA HERNANDA PUTRI ANGGOTA MUDA
4. AULIA MANDA SYAQILA WIJAYA ANGGOTA MUDA
5. RISA DHAFIRA DARMAWAN ANGGOTA MUDA
6. DAFFA AINUN NIZAR ANGGOTA MUDA
7. IIS NURAIDA MULYANINGSIH ANGGOTA MUDA
8. DINI SEPTIANI ANGGOTA MUDA
9. SYIFA QULBI FAUZIAH ANGGOTA MUDA
10. YATI ROHAYATI ANGGOTA MUDA
11. DINI NOVIA WAHYUNI ANGGOTA MUDA
12. INTAN TARLINA AZAHRA ANGGOTA MUDA
13. INDRI MIANI ANGGOTA MUDA
14. SRI WAHYUNI ANGGOTA MUDA
15. ANNISA NURHIDAYAH ANGGOTA MUDA
16. MOCH ANDRIAN ANGGOTA MUDA
17. FITRIA AMIRA DEWAN PENGURUS
18. YOSA ADISTI DEWAN PENGURUS
19. PUTRI DWI YULIYANTI DEWAN PENGURUS
20. SUHERLAN DEWAN PENGURUS
21. M. ABDUL ROZAQ BACHTIAR DEWAN PENGURUS
22. RIZKI MUHAMAD NUR ILAHI DEWAN PENGURUS
23. SURYA NUGRAHA DEWAN PENGURUS
24. RISAL ABDAN FAUZI DEWAN PENGURUS
25. ISMAYA DEWAN PENGURUS
26. SRI ENDANG WAHYUINI DEWAN PENGURUS
27. TIARA ANANDA PUTRI DEWAN PENGURUS
28. RIMA ERIHANI SAFITRI DEWAN PENGURUS
29. FAJAR MAULANA DEWAN PENGURUS
30. RAICHAND DEWAN PENGURUS
31. M SIDIK DEWAN PENGURUS
32. KARIN TRIYOGA DEWAN PENGAWAS
33. MUHAMMAD FIRMAN NUGRAHA DEWAN PENGAWAS
34. INDAH SITI NURAZIZAH DEWAN PENGAWAS
35. BELA SRIDAYANTI DEWAN PENGAWAS
36. SULTHAN HADITS ISMAEDH CUKARSO DEWAN PENGAWAS
37. ARIF AZIZ DEWAN PENGAWAS
38. TAUFIK IBRAHIM DEWAN PENGAWAS
39. PIPI YANTI DEWAN PENGAWAS
40. YEYEN NUR FITRIANA. DEWAN PENGAWAS
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
Mahasiswa Pecinta Alam (Mapala)
Garis Jejak Mahasiswa Rimba (Garjamara)
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
KAMPUS SUMEDANG
Jl. Mayor Abdurachman No. 211 Tlp.08562223143 Sumedang
41. MUHAMMAD ICHSAN RUHENDA DEWAN PENGAWAS

RONDOWN ACARA KEGIATAN SIDANG ANGGOTA MUDA MAPALA GARJAMARA

No Kegiatan Waktu
1. Pembukaan 09.00 - 09.15
2. Sambutan Ketua Adat 09.15 - 09.25
3. Pembagian No. Urut Sidang 09.25 - 09.30
4. Sidang Anggota Muda 09.30 - 12.00
5. ISOMA 12.00 - 13.00
6. Sidang Anggota Muda 13.00 - 15.30
7. ISOMA 15.30 - 16.00
8. Sidang Anggota Muda 16.00 - 18.00
9. ISOMA 18.00 - 18.30
10 Sidang Anggota Muda 18.30 - 20.00
.
11 Penutup 20.00 - 20.15
.
12 Sterilisasi Tempat 20.15 - 20.30
.
13 Selesai 20.30
.

A. TUJUAN KEGIATAN
Untuk memenuhi standar menjadi anggota penuh melalui sidang pengembaraan angkatan XIII
B. MATERI
1. Materi Pengantar.
a. Mengenal Pecinta Alam.
b. Administrasi Pecinta Alam.
2. Materi Inti.
a. Perencanaan dan Perlengkapan Perjalanan (P3).
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
Mahasiswa Pecinta Alam (Mapala)
Garis Jejak Mahasiswa Rimba (Garjamara)
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
KAMPUS SUMEDANG
Jl. Mayor Abdurachman No. 211 Tlp.08562223143 Sumedang
b. Manajemen Organisasi dan kepemimpinan.
c. Navigasi Darat.
d. Pengantar Ilmu Survival.
e. Botani dan Zoology Praktis.
f. P3K dan SAR.
g. Mountainerring.

Anda mungkin juga menyukai