Anda di halaman 1dari 2

LKPD 4

PERHITUNGAN BIAYA PRODUKSI


Kelompok :
Nama Anggota :
1. I Gede Pariatha (02)
2. I Wayan Angga Prananda Adi Putra (13)
3. Ni Nengah Clarista Amanda (32)
4. Ni Wayan Cindy Fiartika Ryanti (36)

Biaya produki adalah biaya-biaya yang harus dikeluarkan untuk terjadinya produksi
barang. Unsur biaya produksi adalah biaya bahan baku, biaya tenaga kerja dan biaya
overhead. Biaya yang termasuk ke dalam biaya overhead adalah biaya listrik, bahan bakar
minyak, dan biaya-biaya lain yang dikelaurkan untuk mendukung proses produksi. Biaya
pembelian bahan bakar minyak, sabun pembersih untuk membersihkan bahan baku, untuk
membersihkan tangan setelah bekerja, air yang digunakan dapat dimasukan ke dalam biaya
overhead. Metode perhitungan biaya produksi adalah seperti tabel berikut.

Contoh :
Biaya bahan baku
Menggunakan sebanyak 6
bungkus stik eskrim,
1. Stik Eskrim Rp. 21.000 perbungkus Rp. 3.500
Menghabiskan sebanyak 5
biji isi lem tembak,perbiji Rp
2. Lem Tembak Rp 5.000 1.000
Memerlukan tenaga ang
Biaya tenaga produksi Rp 3.000 lumayan banyak
Biaya overhead
Karena jarak membeli
bahannya cukup dekat, bisa
1. Bensin dgn bersepeda atau jalan kaki

Cuk banyak menggunakan


2. Listrik Rp. 3.000 listrik
Biaya Produksi Produk Rp. 32.000
Biaya bahan baku kemasan
Menggunakan 1 lembar
1. Plastik Bening Rp. 1.000 kantong lastik bening
2. Hiasan Kemasan Rp. 2.000 Menggunakan pita
Tidak terlalu memerlukan
Biaya tenaga produksi Rp - tenaga
Biaya Produksi Kemasan Rp. 3.000
Total Biaya Produksi Rp. 35.000

Anda mungkin juga menyukai