Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN KEPERAWATAN

No. Dokumen : 084/HCL/SOP/VII/2017


No. Revisi :
SOP
Tanggal terbit : 25 Juli 2017
Halaman : 1-2

UPTD Kopong Daen Mikhael


Puskesmas NIP. 19621231 198411 1 159
Lambunga

1. Pengertian Asuhan keperawatan adalah : proses atau rangkaian kegiatan pada


praktek keperawatan yang di berikan secara langsung kepada klien atau
pasien. Berbagai tatanan pelayanan kesehatan di laksanakan berdasarkan
kaidah kaidah keperawatan sebagai suatu profesi yang berdasarkan ilmu
dan keperawatan bersifat humanistic dan berdasarkan keadaan objektif
klien untuk mengatasi masalah yang dihadapi klien.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah bagi petugas untuk
melakukan asuhan keperawatan.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Lambunga nomor
047/HCL/SK.KAPUSK/VIII/2017 tentang Layanan Klinis yang
Menjamin Kesinambungan Layanan
4. Referensi Permenkes RI No 75 Tahun 2015 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Prosedur 1. Tensimeter
2. Stetoskop
3. Termometer
4. Jam
6. Langkah-Langkah 1. Petugas melakukan pengkajian data dengan cara mengumpulkan data
yang dapat diperoleh dari sumber data primer (pasien sendiri),
sekunder (keluarga) dan sumber lain (riwayat pada rekam medis)
2. Petugas melakukan pemeriksaan TTV ( Tanda – tanda Vital )
3. Petugas membuat komponen diagnosa keperawatan yang meliputi
problem, etiologi, dan tanda/gejala.

1
4. Petugas melakukan identifikasi, validasi.
5. Petugas membuat prioritas masalah
6. Petugas menyusun perencanaan dengan melakukan penetapan
prioritas masalah, diagnosa keperawatan.
7. Petugas menentukan tujuan dan rencana intervensi tindakan
keperawatan
8. Petugas melaksanakan kegiatan asuhan keperawatan sesuai dengan
perencanaan yang telah disusun
9. Petugas melakukan evaluasi yakni dengan pengukuran keberhasilan
dari pelaksanaan asuhan keperawatan dalam memenuhi kebutuhan
pasien dengan hasil evaluasi berupa tujuan tercapai, tujuan tercapai
sebagian atau tujuan tidak tercapai
10. Petugas membubuhkan tanda tangan setelah melakukan tindakan
keperawatan pada format asuhan keperawatan
7. Unit Terkait Poli umum, Poli Gigi, ruang perawatan, rawat inap
8. Dokumen Terkait Rekam medis, Format asuhan Keperawatan

9. Rekaman Historis
No. Halaman Yang dirubah Perubahan Tanggal diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai