Anda di halaman 1dari 1

!

00:08:36
Post-Test Regular Class Ummacademy #6 Februari 2022 | Topik
Tatalaksana Kegawatdaruratan Trauma Anak

Seorang perempuan usia 13 tahun, datang ke UGD RSGM dengan 10 poin

keluhan gigi depan at as terlepas setelah pasien terjatuh dari


sepeda motor dua jam yang lalu. Ekstraoral tampak bibir atas
oedem. Intraoral gigi 11 avulsi, tulang alveolar bagian labial fraktur.
Dokter memutuskan untuk mengembalikan posisi gigi tersebut.
Apakah nama tindakan perawatan ya ng tepat pada kasus tersebut
di atas? *

Fiksasi

Observasi

Replantasi

Transplantasi

Implantasi

Mindy, seorang anak berusia 11 tahun datang bersama ibunya ke 10 poin

RSGM Ummacademy dengan keluhan gigi depan atas lepas karena


jatuh 30 menit yang lalu. Pemeriksaan klinis ekstra oral tidak
ditemukan asimetris wajah, terdapat pembengkakan, dan laserasi
pada bibir atas. Pemeriksaan intra oral ditemukan gigi 11 lepas, tidak
terdapat fraktur pada akar dan mahkota. Apakah media
penyimpanan yang tepat untuk kasus di atas? *

Betadine

Alkohol

NaCl

EDTA

Anda mungkin juga menyukai