Anda di halaman 1dari 1

Info Genius

 Perbandingan/rasio merupakan istilah matematika yang digunakan dalam


membandingkan dua besaran. Penulisan perbandingan dapat dituliskan sebagai a : b
dengan a dan b merupakan dua besaran yang sama.
 Satuan Jumlah

1 lusin = 12 buah Satuan Volume


1 kodi = 20 buah 1 liter = 1.000 cm3 = 1.000 cc
1 rim = 15 buah Satuan Luas
1 gross = 12 lusin = 144 buah 1 are = 100 m2
Satuan Berat 1 hektare = 100 are = 10.000 m2
1 ons = 100 gram

Ukuran Pada Peta /Gambar


 Skala=
Ukuran Sebenarnya

Latihan!

1. Tuliskan perbandingan-perbandingan di bawah ini dalam bentuk pecahan paling


sederhana:
a. 4 liter terhadap 12 liter
b. 7 yard terhadap 28 yard
c. 1 liter : 400 cm3
d. 20 menit : 1 jam
e. 75 mm2 : 4,5 cm2
f. 3 lusin : 2 kodi
g. 2,5 kg : 450 g
h. 1 km : 800 dm

2. Sebuah peta berskala 1 : 500.000. Jika jarak pada peta 5 cm, tentukan jarak sebenarnya!

3. Ukuran kamar rumah pada suatu denah adalah (3X4) cm. Apabila skala denah itu 1 : 125,
tentukan ukuran kamar sebenarnya!

4. Perbandingan Gaji Pak Doni dan istrinya adalah 5 : 4 . Jika Gaji Pak Doni Rp.
1.500.000,- . hitunglah gaji istrinya!

5. Perbandingan panjang, lebar dan tinggi sebuah balok adalah 4 : 3 : 5. Jika tingginya 20
cm, tentukan panjang dan lebar!

Anda mungkin juga menyukai