Anda di halaman 1dari 6

Nama : Inda Patri Sella

Nim : 20078038

Prodi : Tata Rias dan Kecantikan

“ TUGAS E COMERCE”

1. Sebutkan dan jelaskan menurut pendapat anda, minimal 2 contoh


pelanggaran UU ITE transaksi elektronik. dari pasal 28 ayat 1 UU ITE
tentang kerugian konsumen dalam transaksi elektronik:

Jawab: Menurut saya contoh pelanggaran UU ITE :


• Perjudian Game onlie(Pasal 27 ayat (2))
• Penipuan dana dalam bentuk Game yang menguntungkan satu pihak seperti
kasus Indra ken dan Doni Salmanan
• Mendistribusikan dokumen elektronik bermuatan asusila, perjudian,
pencemaran nama baik, pemerasan, dan pengancaman (pasal 27).
• Mendistribusikan berita bohong atau hoax kepada masyarakat terkait suku,
agama, ras antargolongan (pasal 28).
• Menyebarkan ancaman kekerasan atau menakut-nakuti (pasal 29).
• Mengakses, mengambil, dan meretas sistem elektronik milik orang lain
dengan cara apapun (pasal 30).
• Melakukan intersepsi atau penyadapan terhadap sistem elektronik milik
orang lain dari publik ke privat dan sebaliknya (pasal 31).
• Mengubah, merusak, memindahkan ke tempat yang tidak berhak,
menyembunyikan informasi atau dokumen elektronik, serta membuka
dokumen atau informasi rahasia (pasal 32).
• Mengganggu sistem elektronik (pasal 33).
• Menyediakan perangkat keras atau perangkat lunak, termasuk sandi
komputer dan kode akses untuk pelanggar larangan yang telah
disebutkan(pasal 34).
• Pemalsuan dokumen elektronik dengan cara manipulasi, penciptaan,
perubahan, penghilangan, dan pengrusakan (pasal 35).

Setiap Orang yang dengan sengaja dan tanpa hak menyebarkan berita bohong dan
menyesatkan yang mengakibatkan kerugian konsumen dalam Transaksi Elektronik
sebagaimana dimaksud dalam
Pasal 28 ayat (1) dipidana dengan pidana penjara paling lama 6 (enam) tahun
dan/atau denda paling banyak Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah).
2. Carilah minimal 2 kasus yang terjadi dalam masyarakat tentang
pelanggaran UU ITE transaksi elektronik dan jelaskan mengapa itu terjadi,
lampirkan screenshoot beritanya
1.Muatan Perjudian (Pasal 27 ayat (2)

Doni Salmanan dilaporkan ke polisi soal Undang-Undang Informasi dan Transaksi


Elektronik (UU ITE). Selain itu, ada laporan mengenai binary option seperti
Binomo.

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Polri Brigjen
Pol Ahmad Ramadhan mengatakan, Bareskrim Polri menerima laporan dengan
terlapor Doni Salmanan terkait tindak pidana Undang-Undang Informasi dan
Transaksi Elektronik (UU ITE). Laporan tersebut tengah ditangani oleh Direktorat
Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri. “Benar ada laporan ke
Bareskrim Polri yang telah diterima dan saat ini kasus itu dalam tahap
penyelidikan oleh penyidik Dittipidsiber Polri,” kata Ramadhan dikutip dari
Antara, Kamis (3/3).

2. Mendistribusikan dokumen elektronik bermuatan asusila, perjudian, pencemaran


nama baik, pemerasan, dan pengancaman (pasal 27).

Pria di Sumenep nekat menyebarkan video asusila dirinya dengan mantan pacar
setelah gagal balikan. Kepada polisi, ia mengaku sering melakukan hubungan
suami istri selama dua tahun pacaran.

MTH (20) putus dengan pacarnya yang masih berusia 16 tahun pada Desember
2019. Kini ia ditetapkan sebagai tersangka setelah menyebarkan video asusila
dirinya dengan mantan pacar di grup WhatsApp.

Terkait video asusila yang disebarkan, pelaku kemudian mengaku bahwa selama
dua tahun pacaran, mereka sudah lebih dari 10 kali berhubungan badan. Seperti
yang disampaikan Kapolres Sumenep, AKBP Deddy Supriadi.

Baca artikel detiknews, "Pengakuan Mengejutkan Pria yang Sebar Video Asusila
Mantan Pacar" selengkapnya https://news.detik.com/berita-jawa-timur/d-
4955548/pengakuan-mengejutkan-pria-yang-sebar-video-asusila-mantan-pacar.

Download Apps Detikcom Sekarang https://apps.detik.com/detik/

Anda mungkin juga menyukai