Anda di halaman 1dari 6

UJIAN AKHIR SEMESTER

MATA KULIAH KEWARGA NEGARAAN

1. Bagaimana usaha kita untuk tetap menegakkan Pancasila sebagai Filsafat, dalam
kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara ?
2. Sebutkan 5 pengertian Filsafat menurut para Ahli ?
3. Jelaskan pengertian Filsafat Pancasila secara umum ?
4. Ruang lingkup objek Filsafat ada 2 objek material dan objek formal.Jelaskan kedua Objek
tersebut!
5. Tunjukanlah bukti-bukti rasional yang menyatakan Pancasila adalah nilai dasar
fundamental bagi Negara Indonesia !
6. Kenapa Pancasila dan pembukaan UUD 45 dijadikan sebagai pokok -pokok kaidah Negara
yang fundamental?
7. Bagaimanakah konsep Negara menurut Pancasila?
8. Terkait dengan Hakikat sila-sila Pancasila, pengertian kata Hakikat dapat di pahami dalam
3 kategori. Sebutkan dan jelaskan 3 kategori tersebut!
9. Jelaskan secara singkat Pancasila secara historis dan terminologis !
10. Mengapa Pancasila merupakan sistem Filsafat?
11. Jelaskan Pancasila sebagai Falsafat negara menurut Abdul Gani !
12. Sebutkan rumusan dasar negara yang di kemukakan oleh Moh. Yamin Soepomo dan Ir.
Soekarno 13. Jelaskan pendapat 6 tokoh-tokoh bangsa Indonesia mengenai Falsafat negara !
14. Jelaskan sila-sila Pancasila menurut pendapat Notonagoro !
15. Jelaskan rumusan Pancasila yang sebagaimana tercantum dalam pembukaan UUD 1945
dalam sidang BPUPKI!
16. Apa yang akan terjadi jika suatu negara tidak memiliki indentitas?
17. Faktor apa sajakah yang membuat sehingga ada beberapa negara yang menggunakan
bahasa yang sama?
18. Mengapa Pancasila, UUD 1945, Bhinneka tunggal Ika, dan NKRI dianggap sebagai 4
pilar kebangsaan?
19. Sebutkan dan jelaskan tentang unsur identitas nasional!
20. Sebagai warga negara, apa yang bisa kita lakukan untuk menjaga identitas negara?
22. Apakah budaya di Indonesia yang beraneka ragam dapat menjadiidentitas nasional?
23. Apa yang dimaksud dengan identitas nasional?
24. Bagaimana cara membuktikan bahwa sebuah negara memiliki identitas?
25. Hal apa saja yang dapat merusak identitas nasional?
26. Bagaimana cara membangun kembali identitas nasional yang telah rusak?
27. Mengapa identitas nasional sangat penting bagi suatu negara?
28. Bagaimana cara kita menyikapi dengan baik dan benar jika ada negara luar yang
mengaku bahwa salahsatu identitas negara kita adalah miliknya?
29. Indonesia memiliki berbagai macam bahasa, bagaimana cara memberitahu dan
menerapkan cara berbahasa Indonesia yang baik. dan benar di daerah yang masih belum
menggunakan bahasa yang baik dan benar?
30.Di Indonesia memiliki banyak budaya, apakah semua budaya itu menjadi faktor
pembentuk identitas bangsa? Atau hanya salah satunya saja?
31. Bagaimana jika dalam faktor pembentukan identitas suatu negara ada campur tangan dari
negara lain, apakah itu bisa disebut sebagai identitas negara?
32.Mengapa konstitusi di Indonesia mengalami banyak perubahan?
33. Berapa banyak konstitusi di Indonesia mengalami perubahan?
34. Mengapa konstitusi suatu negara harus mengalami perubahan?
35. Mengapa setiap warga negara harus memiliki konstitusi?
36. Apakah ada negara yang tidak memiliki konstitusi?
37.Bagaimana cara menentukan konstitusi mana yang akan digunakan oleh suatu negara?
38. Apa pengaruh ada atau tidaknya konstitusi dalam suatu negara?
39. Apa hubungan konstitusi dalam suatu negara?
40. Apa pentingnya konstitusi?
41. Ada berapa banyak konstitusi yang ada di dunia?
42. Apa perbedaan tugas dan fungsi hakim agung dan hakim konstitusi?
43. Apa yang kalian ketahui tentang Konstitusi dan UUD NRI Tahun 1945?
44. Apa yang akan kalian lakukan agar implementasi UUD NRI Tahun 1945 dapat sesuai
dengan pandangan ideal Mahasiswa?
45. Sebutkan contoh-contoh pasal dan ayat dalam UUD NRI Tahun 1945 yang terkait
langsung dengan kehidupan sehari-hari
46. Sebutkan 5 unsur konstitusi Negara
47. Jelaskan bagaimanakah perbandingan pengaturan pasal tentang HAM dalam Konstitusi
RIS dan UUDS 1950 dengan UUD 1945 !
48. Jelaskan bagaimanakah pendapat kaum positivis dalam memandang HAM ?
49. Jelaskan agaimanakah konsepsi kewajiban / tanggung jawab dalam HAM menurut UUD
1945 ?
50. Sebutkan beberapa contoh pelanggaran HAM berat!
51. Tuliskan dua bentuk pelanggaran HAM yang sering muncul di dalam masyarakat !
52. Jelaskan ada berapa macam Hak Asasi Manusia !
53. Apa saja Instrumen Hukum HAM di Indonesia ?
54. Jelaskan dan beri contoh apa yang dimaksud dengan "non derogable right" dalam Hak
Asasi Manusia !
55. Pelanggaran HAM yang dilakukan oleh negara terjadi dalam 2 bentuk, yaitu act of
commission dan act of ommision Jelaskan!
56. Mengapa penegakan HAM tidak hanya menjadi tugas pemerintah? Berikan alasannya!
57.Berikan pemahaman sebagaimahasiswa mengenai pemenuhan hak dan kewajiban !
58. Sebutkan ciri-ciri khusus yang dimiliki hak asasi manusia jika dibandingkan dengan hak
hak yang lain!
59. Jelaskan bagaimanakah cara penanganan kasus pelanggaran HAM di Indonesia?
60. Jelaskan tujuan dibentuknya Komnas HAM menurut UU No.39 Tahun 1999 pasal 75!
61. Jelaskan mengapa HAM butuh dilindungi oleh ketentuan hukum
62. Jelaskan pengertian rule of law secara formal?
63. Sebutkan prinsip-prinsip rule of law secara formal yang tertera dalam pembukaan UUD
1945 ?
64. Apa yang di maksud dengan rule of law legalisme ?
65. Sebutkan hak dan kewajiban negara terhadap warga negara?
66. Jelaskan apa yang di maksud dengan asas ius sanguinis,asas kewarga negaraan tunggal
dan asas kewarga negaraan ganda?
67. Apa yang di maksud dengan rule of law ?
68. Jelaskan apa yang maksud dengan hak dan kewajiban ?.
69. Konsepsi negara hukum negara-negara Anglo Saxon, yaitu dengan keluarnya idee klasik
tentang Rule of Law dari Dicey, Adapun unsur-unsur Rule of Lawbitu adalah, kecuali?
70. Syarat-syarat dasar untuk terselenggaranya pemerintahan yang demokratis di bawah rule
of law adalah adanya, kecuali?
71. Sebutkan contoh konkrik rule of law?
72. Apa tujuan dari rule of law?
73. Bagaimana seharusnya rule of law itu di laksanakan?
74. Apa hubungan antara rule of law dan hak asasi manuisa (HAM)?
75. Apakah rule of law masi relevan indonesia?
76. Bagaimana menerapkan rule of law di sebuah negara?
77. Bagaimana Hubungan antara Norma,Nilai,dan Etika?
78. Sebutkan pengertian Norma, Nilai,Etika menggunakan bahasamu sendiri!
79. Jabarkan persamaan dan perbedaan Nilai,Norma,Dan Etika!
80. Sebutkan masing-masing contoh dari Norma,Nilai, Dan Etika!
81. Apakah Nilai Moral dan Etika di suatu negara sama dengan negara lainnya?megapa
demikian?Jelaskan!
82. Jelaskan aktualisasi etika politik yang sesuai dengan nilai-nilai sila pancasila!
83. Bagaimana Perwujudan Pancasila bila di kaitkan dengan konteks Pancasila sebagai etika?
84. Bagaimana contoh peran pancasila sebagai etika politik?
85. Bagaimana peranan Nilai-nilai pancasila sebagai etika dalam memecahkan permasalahan
moralitas bangsa?
86. Uraikan nilai-nilai pancasila sebagai suatu norma etik dan hukum!
87. Jelaskan Nilai-nilai pancasila bersifat objektif dan subjektif!
88. Jelaskan pendapat Notonegoro tentang tingkatan nilai-nilai, dan Bagaimana pendapatnya
tentang nilai-nilai pancasila!
89. Jelaskan macam-macam norma,nilai,dan Etika
90. Apa saja nilai-nilai profesional yang diterapkan dalam keperawatan!
91. Sebutkan salah satu contoh kasus dalam Etika Keperawatan!
92. Apakah makna persatuan dan kesatuan bangsa?
93. Sebutkan konsep dasar dalam substansi persatuan dan kesatuan bangsa!
94. Bagaimana kondisi negara indonesia menurut Wawasan Nusantara?
95. Bagaimanakah perwujudan kesatuan dalam aspek perwujudan kepulauan Nusantara
sebagai satu kesatuan politik?
96. Apa saja faktor-faktor integritas yang dapat menjadi perekat persatuan bangsa?
97.Apa saja faktor-faktor yang dapat menghambat persatuan dan kesatuan bangsa indonesia?
98. Uraikan hal-hal yang dapat memperkuat dan memperlemah persatuan dan kesatuan
bangsa indonesia
99. Mengapa prsatuan dan kesatuan penting bagi kehidupan bangsa?
100. Tuliskan contoh sikap menjaga persatuan dan kesatuan di keluarga, masyarakat, dan
sekolah!
101. Mengapa persatuan kesatuan bangsa sangat penting bagi keutuhan negara?
102.Mengapa egoisme harus dihindari dalam persatuan dan kesatuan bangsa?
103. Tulislah minimal 3 contoh persatuan dan kesatuan di masyarakat!
104.Bagaimana cara kita sebagai bansa indonesia dalam melakukan pertahanan dari ancaman
perpecahan NKRI?
105. Tuliskan 3 manfaat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan
106. bagaimana perwujudan prinsip kesatuan dan konteks kehidupan sosial ?
107. Bagaimana usaha kita untuk tetap menengakkan Pancasila sebagai filsafat dalam
kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara?
108. Sebutkan 5 pengertian filsafat menurut para ahli ?
109. Jelaskan pengertian filsafat Pancasila secara umum ?
110. Ruang lingkup objek filsafat ada 2 objek material dan objek formal jelaskan kedua objek
tersebut
111. Tunjukan bukti-bukti rasional yang menyatakan Pancasila adalah nilai dasar
fundamental bagi negara Indonesia
112. Kenapa Pancasila dan pembukaan UUD 1945 dijadikan sebagai pokok pokok kaidah
negara yang fundamental
113. Bagaiamana konsep negara menurut Pancasila
114. Terkait dengan hakikat sila-sila Pancasila pengertian kata hakikat dapat dipahami dalam
3 kategori sebutkan dan jelaskan 3 kategori tersebut
115. Jelaskan secara singkat Pancasila secara historis dan secara terminologis 10. Mengapa
Pancasila merupakan system falsafat
116. Jelaskan Pancasila sebagai falsafat negara menurut Abdul gani
117. Sebutkan rumusan dasar negara yang dikemukakkan oleh Moh.yamin ,soepomo dan Ir
soekarno
118. Jelaskan pendapat 6 tokoh-tokoh bangsa Indonesia mengenai falsafat negara
119. Jelaskan sila-sila Pancasila menurut pendapat Notonagoro
120. Jelaskan rumusan Pancasila yang bagaimana tercantum dalam pembukaan UUD 1945
dalam siding BPUPK
121. Jelaskan pengertian demokrasi menurut parah ahli yang menganggap suatu Negara suatu
bangsa?
122. Sebutkan dan jelaskan ciri demokrasi yang dilihat?
123. Sebutkan dan jeaskan cirri demokrasi yamg dilihat dari dasar atau paham ideology yang
dianut?
124. sebutkan prinsip-prinsip demokrasi?
125. jelaskan prinsip budaya apa saja yang ada dalam demokrasi?
126. Landasan - landasan demokrasi dibagi menjadi berapa bagian?
127. Tolong sebutkan pasal-pasal apa saja yang ada dalam Batang Tubuh UUD 1945?
128. Jelaskan pelaksaan demokrasi masa Indonesia dan pelaksanaan demokrasi masa prde
lama?
129. Jelaskan bagiamana perkembangan demokrasi di Indonesia?
130. Tolong jelaskan alas an kembali dipakai demokrasi untuk menggantikan sistem politik
Orde Baru.
131. Pada tahun berapa demokratis mengeluarkan tiga UU politik baru?
132. Tolong jelaskan apa itu demokrasi terpipin dan berikan 3 ciri-cirinya?
133. Jelaskan alasasan kenapa periode 1965-1998 disebut dengan Demokrasi Pancasila?
134. 3Tolong jelaskan alas an kenapa sistem parlementer kurang cocok diterapkan di
Indonesia?
135. Sebutkan usaha masa reformasi dalam membangun kehidupan demokratis?
136. Apakah yang di maksud kualitas kesiapsiagaan dalam konteks kewaspadaan nasonal?
137. mengapa kewaspadaan nasonal penting bagi sebuah bangsa?
138. bagaimana cara meningkatkan kewaspadaan bangsa?
139. apa sja ancaman bagi integrasi nasonal?
140. Indonesia dari tahun ketahun banyak sekali masalah2 yang yang terjadi / kejadian.
Pertanyaannya bagaimana dan seperti apa tidakan kewaspadaan yang harus di ambil
Indonesia agar mampu menghadapai tantangan di masa mendatang?
141. Mengapa kesadaran bela negara sangat diperlukam dalam mempertahankan eksistensi
suatu negara?
142. Apa saja ancman bagi integrasi nasional yang berasal dari dalam negeri?
143. Bagaimana cara untuk mengatasi integrasi nasional?
144. Berikan salah satu contoh Ancaman kewaspadaan nasional?
145. Mengapa adanya kewaspadaan nasional dalam negeri?
146. Bagaiman jika suatu negara tidak memiliki kewaspadaan?
147.Sebutkan dampak dari ketidakwaspadaan suatu negara?
148.Apakah hakikat kewaspadaan nasional?
149. Bagaimana kewaspadaan dalam rangka menegakkan UUD 1945?
150. Apa saja kewaspadaan dalam rangka mengamalkan pancasila?
151. Nilai-nilai Pancasila mengandung hubungan hak dan kewajiban. Jelaskanlah!
152. Masalah pokok filsafat Pancasila bersumber kepada 5 masalah keadilan. Jelaskanlah!
153. Apakah Pancasila memenuhi syarat sebagai ideologi ? Jelaskan pendapat anda!
154 Jelaskan kenapa Pancasila bersifat integralistik?
155. Apa tujuan yang akan dicapai oleh bangsa Indonesia dengan adanya Pancasila?
156. Apa yang akan terjadi jika Pancasila tidak direalisasikan dalam kehidupan sehari-hari?
157. Apa hubungan HAM dengan Pancasila sila ke-1 dan sila ke-2?
158. Apa pentingnya pendidikan Pancasila bagi mahasiswa dan generasi muda?
159. Jelaskan pengertian Pancasila sebagai sumber dari segala sumber hukum!
160. Bagaimana Contoh konkrit Pancasila sebagai pemersatu bangsa?
161. Tuliskan Contoh menghayati nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari!
162. Sejak kapan dan dimana Pancasila sah sebagai Landasan Ideologi bangsa Indonesia ?
163. Jelaskan 4 (empat) perwujudan sila persatuan Indonesia di lingkungan sekolah!
164. Jelaskan mengapa ideologi Pancasila bukan merupakan ideologi campuran dari ideologi
sosialisme maupun liberalisme!
165. Jelaskan faktor-faktor pendorong Pancasila sebagai ideologi terbuka!
166. Jelaskan pancasila sebagai dasar filosofis bangsa indonesia.
167. Sebagai suatu ideologi maka pancasila memiliki tiga unsur pokok agar dapat menarik
loyalitas dari pendukungnya. Sebutkan unsur unsur pokok tersebut.
168. Pancasila yang terdiri atas lima sila pada hakikatnya merupakan suatu sistem filsafat.
Sistem lazimnya memiliki ciri-ciri yaitu?
169. Jelaskan cabang-cabang filsafat.
170. Jelaskan filsafat secara etimologis.
171. Apa itu dekrit? Tuliskan isi dari dekrit presiden yang dikeluarkan pada 5 juli 1959.
172. Siapa sajakah yang tergabung dalam panitia kecil yang terdiri dari 9 orang dan popular
disebut "panitia sembilan".?
173. Sebutkan teori-teori negara yang dikemukakan oleh prof. dr.
174. Sebutkan orang-orang yang tampil untuk berpidato menyampaikan usulannya pada
sidang BPUPK pertama beserta tanggalnya.
175. Sebutkan zaman-zaman yang mempengaruhi nilai-nilai pancasila dalam sejarah bangsa
indonesia.
175. Sebutkan 5 asas yang diajukan Soekarno sebagai dasar negara indonesia.
176. Sebutkan tingkatan-tingkatan pengetahuan ilmiah untuk Mengetahui lingkup kajian
pancasila serta kompetensi pengetahuan dalam membahas pancasila secara ilmiah.

177. Sebutkan syarat-syarat bagi suatu pengetahuan yang memenuhi syarat ilmiah.
178. Apa tujuan mempelajari pancasila?
179. Sebutkan landasan pendidikan pancasila.
180. Jelaskan pengertian geostrategi Indonesia?
181. Jelaskan aspek kehidupan nasional bangsa Indonesia!
182. Jelaskan apa yang dimaksud dengan pendekatan Kesejahteraan dan pendekatan
Keamanan dalam penyelenggaraan Ketahanan Nasional !
183. Apa saja pengaruh aspek ketahanan Nasional terhadap kehidupan berbangsa dan
bernegara?
184. Jelaskan apa yg dimaksud dengan ketahanan nasional !
185. Sebutkan tujuan dari geostrategi Indonesia !
186. Jelaskan secara singkat apa itu tantangan, ancaman, hambatan, dan gangguan !
187. Mengapa geostrategi ketahanan nasional penting bagi Indonesia?
188. Apa contoh nyata dari penerapan geostrategi di Indonesia
189. Bagaimana konsep geostrategi di Indonesia?
190. Bagaimana dampak penerapan geostrategi terhadap kebijakan dan keamanan negara?
191.Faktor apa saja yang mempengaruhi geostrategi dan ketahanan nasional?
192. Faktor faktor apa yang mempengaruhi dari ketahanan ideologi?
193. Apa saja permasalahan geostrategi nasional?
194. Apa itu implementasi geostrategi?
195. Mengapa ajaran geopolitik di Indonesia disebut dengan wawasan nusantara ?
196. Pada hakikatnya implementasi wawasan nusantara menuntut peran warga Negara yang
menunjang perwujudan kesejahteraan dan keutuhan wilayah NKRI. Jelaskan perwujudan
peran warga Negara dalam mendukung implementasi wawasan nusantara sebagai satu
kesatuan geopolitik Indonesia?

197. Dalam unsur geopolitik Indonesia disebutkan ada kesatuan sosial budaya, coba jelaskan
maksudnya?
198. Apa yang dibutuhkan Indonesia untuk menerapkan pemikiran geopolitik dan wawasan
nusantara tersebut ?
199. Bagaimana contoh nyata perwujudan wawasan nusantara sebagai konsep geopolitik
Indonesia
200. Mengapa geopolitik dikatakan sebagai ilmu bumi politik ?
201. Jelaskan apa yang di makud dengan geopolitik?
202. Sebutkan pokok-pokok Haushofer ?
203. Jelaskan arti penting geopolitik bangsa Indonesia?
204. Kemukakan pendapat anda mengenai konsep geopolitik Indonesia?
205. Bagaimana Indonesia mengelola geopilitik sehingga dapat bermanfaat bagi raykatnya
sendiri?
206. Jika ingin menerapkan pemikiran geopolitik serta wawasan nusantara, apa aja yang
dibutuhkan oleh Indonesia?
207. Jelaskan alasan mengapa geopolitik pada setiap Negara berbeda beda ?
208. Apa yang di maksud dari wawasan bahari Indonesia pada geopolitik
209. Apakah kekuatan dan kelemahan geopolitik Indonesia ?

CATATAN
1. Di tulis tangan pada kertas HVS/Quarto
2. Di larang kerja sama atau fotocopi
3. Di kumpulkan pada hari Selasa jam 11.00
4. Semua soal harus di jawab, jika tidak dikembalikan

Anda mungkin juga menyukai