Anda di halaman 1dari 14

MENGENAL APLIKASI 3D

GOOGLE SKETCHUP
BAB I

G
Introdution Google Sketchup
oogle Sketchup adalah sebuah perangkat lunak desain grafis yang dikembangkan oleh
Trimble. Sketchup merupakan salah satu dari sekian banyak software untuk membuat
gambar 3D (tiga dimensi). Banyak sekali software 3D yang sekarang digunakan oleh para
engineer atau arsitek, seperti 3D Max, Archicad, AutoCAD 3D Architecture, Autodesk Revit, dan
sebagainya. Tidak hanya untuk arsitek atau insinyur sipil, Sketchup juga digunakan oleh
pembuat film, pengembang game 3D, dan profesi yang terkait dengan dunia animasi.
Sketchup mempunyai fasilitas yang mudah
digunakan dan tools yang tidak sulit untuk dipahami oleh pemula (userfriendly). sketchup didesain agar
familiar dan mudah digunakan oleh siapapun tanpa harus menguasai teknik-teknik yang rumit dan
penuh perhitungan.

LOGO VERSI SKETCHUP 8 LOGO VERSI SKETCHUP TERBARU

Seiring perkembangan zaman, logo sketchup pun mengalami perubahan yang lebih simpel dan
minimalis, namun tidak merubah fungsi tools dalam tampilan sketchup.

Mudah Belajar Sketchup 2


Jenis-Jenis Google Sketchup
Dimulai dari tahun 2013, perusahaan trimble membagi 3 opsi kepada pengguna sketchup sesuai
dengan keperluan atau bahkan jenjang pengguna yang berbeda. Berikut adalah jenis-jenis google sketchup
yang perlu anda ketahui :
1. Sketchup FREE

S
ketchup versi ini bisa diakses hanya jika pengguna terkoneksi internet melalui halaman
app.sketchup.com. Tampilan hampir sama dan tools yang disediakan juga mempunyai fungsi
yang tidak berbeda pada google sketchup versi make, namun feature yang disediakan jauh dari
sketchup pro dan make karena semua tools gratis.
Mudah Belajar Sketchup 3
2. Sketchup MAKE dan
Sketchup PRO

B
eberapa pengguna di
Indonesia mungkin
bingung dengan
versi
SketchUp. Versi gratis di
sebut dengan SketchUp
Make dan versi berbayar
di sebut SketchUp Pro.
Tentu
keduanya memiliki
berbedaan
dalam
penggunaan.
Beberapa fungsi
pun tentu juga berbeda
peruntukannya. Berikut
adalah beberapa perbedaan
diantara keduanya :

Sumber :
Mudah Belajar Sketchup 4
Memulai Google Sketchup
Perhatikan gambar berikut ini, sebelum muncul tampilan seperti tersebut, anda harus
memilih berbagai macam tamplate yang disediakan di awal membuka Sketchup. Pilih Architectural
design – satuan Meter.

A : Title Bar = Identitas File Gambar E : Measurements Bar = informasi angka / ukuran yang anda ketik
B : Menu Bar = berisi barisan menu perintah aktif terhadap sebuah perintah.
C : Large Tool Bar = sekumpulan shortcut yang umum digunakan F : Drawing Area = tempat anda membuat objek.
D : informationBar = berisi informasi pendukung untuk melakukan perintah aktif. G : Axis Line = 3 sumbu arah garis penggambaran.
Garis merah = Sumbu X
Garis Hijau = Sumbu Y
Garis Biru = Sumbu Z
BARISAN PERINTAH MENUBAR
MENU FILE MENU EDIT MENU VIEW MENU CAMERA MENU TOOLS

MENU WINDOW MENU DRAW MENU HELP

Mudah Belajar Sketchup 6


SHORTCUT LARGE TOOL BAR

SELECT MAKE COMPONENT PAINT BUCKET ERASE FREEHAND


LINE
Menseleksi objek yang (G) (B) (E) Membuat garis bebas
akan diberi perintah
(L)
Membuat sekumpulan Memberikan material dengan cara menklik
Menghapus garis / objek Membuat garis dari
face menjadi 1 pada objek dan menggerakan
komponen point ke point lain
mouse

RECTANGLE ROTATED CIRCLE POLYGON ARC 2 POINT ARC


(R) RECTANGLE (C) Membuat objek face Membuat garis lengkung (A)
Membuat face bentuk Membuat face persegi dengan jumlah side dan dari titik tengah Membuat Garis lengkung
Membuat face
persegi mengikuti sudut panjang tertentu dengan memberi
berbentuk lingkaran
kemiringan panjang dan angka
tonjolan

3 POINT ARC PIE MOVE PUSH/PULL ROTATE FOLLOW ME


Membuat Garis Membuat garis lengkung
(M) (P) (Q) Membuat objek 3d dari
lengkung dengan yang kemudian menjadi Mempertebal face Memutar objek sesuai face yang diberi jalur
Memindahkan objek
memberi sudut face sesuai panjang dan menjadi objek 3d axis line sesuai 3d yang diinginkan
lingkaran sudut lingkaran

OFFSET DIMENSION
SCALE TAPE MEASURE TOOL PROTACTOR TEXT
Menduplikasi sekaligus Memunculkan dimensi
(S) merubah skala
(T) Mengukur sudut dan Memberikan teks notasi
Mengukur panjang dan langsung pada drawing juga digunakan untuk keterangan
Mengubah skala objek face/edge
juga digunakan untuk area membuat guide line
membuat guide line
AXES ORBIT PAN ZOOM
3D TEXT ZOOM WINDOW
Mengatur arah axis Membuat teks yang (O) (H) (Z) Memperbesar
line timbul atau 3d Merubah pandangan Memperbesar / pandangan sesuai seleksi
Menggeser pandangan
camera/view memperkecil pandangan zoom
camera/view secara
camera/view
horizontal/vertikal

ZOOM EXTENT PREVIOUS LOOK AROUND WALK SECTION PLANE


POSITION CAMERA
Menampilkan seluruh Merubah arah Menggerakan pandagan Untuk Memotong
Meng-Undo riwayat Menempatkan posisi
objek dalam 1 drawing pandangan untuk kita seolah berjalan dari pandangan sebuah objek
perubahan zoom berdiri kita ketika
area melihat objek titik awal menuju titik agar terlihat bagian
memandang objek
lain dalamnya

NAVIGASI PADA LAYAR MONITOR DENGAN


MENGGUNAKAN MOUSE

Mudah Belajar Sketchup 8


MENGATUR SATUAN YANG AKAN DIGUNAKAN
Terkadang kita lebih terbiasa menggunakan unit cm dalam menggambar di aplikasi menggambar. Namun, jika
melihat pilihan template default sketchup, tidak ada pilihan template dengan unit atau satuan cm.
Untuk mengatur satuan yang digunakan pilih :
Sebaiknya dilakukan sebelum mulai menggambar
WINDOW > MODEL INFO > UNIT
MENGGAMBAR OBJEK

Mudah Belajar Sketchup 10


DRAWING TOOLS

Rectangle Tool

Circle and PolygonTools

Mudah Belajar Sketchup 11


Freehand Tool

Arc Tool
Dalam menggambar busur, yang pertama kali di tentukan adalah panjang busur dan kemudian tentukan
tinggi busur. Contoh membuat busur dengan panjang 120 dan tinggi busur 50

Mudah Belajar Sketchup 12

Anda mungkin juga menyukai