Anda di halaman 1dari 2

NAMA : EVELIN NABILA RAMADANI

NIM : 2001021006

PRODI / SEMSTER : D3 KEBIDANAN / 3

DOSEN PENGAMPU : NINGSIH SAPUTRI, S.Tr.Keb.,M.K.M

MATA KULIAH : PSIKOLOGI

NILAI SEBELUMNYA : 32

Seorang bidan desa memenemukan kasus seorang wanita Ny.S usia 25 thn yang
baru menikah 1 tahun tetapi tidak kunjung di karuniai seorang anak. Ny.S selalu
menangis karena sering di singgung mertua dan teman temanya karna sampai saat ini
Ny.S belum hamil. Padahal Ny.S sudah berusaha dan berdoa agar cepat hamil. Hampir
setiap hari NY.S bersedih dan merasa tuhan tidak sayang kepadanya dan ia berfikir
kenpa orang lain dengan mudah mendapatkan keturunan. Sampai Ny.S merasa putus asa
dengan masalah yang sedang ia hadapi

Solusi :

Sebagai bidan kita dapat menenangan ibu, membuat ibu terus berfikir positif,
dan menyemangati ibu untuk terus berusaha. Yakinkan ibu bahwa jika ibu belum hamil
bukan berarti ibu tidak akan hamil

Memberi ibu motivasi agar ibu tetap mau terus berusahadan berdoa yang lebih
dari sebelumnya untuk mendapatkan keturunan. Dan menganggap bahwa belum di
karuniai berrati belum rejeki

Menyarankan kan membujuk ibu untuk melakukan pemerksaan fisik bersama


suami untuk mendeteksi masalah pada ibu dan suami agar dapat mengetahui asuhan dan
saran apa yang dapat di berikan selanjutnya

Menganjurkan ibu untuk menerapkan PHBS seperti makan makanan bergizi


untuk emmenuhi kebutuhan gizi, rajin olahraga teratur, dan menjaga kebersihan
lingkungan agar kesehatan keluarga tetap terjaga

Memberi motivasi kepada ibu untuk jadikan cemoohan orang orang sebagai
cambuk untuk selalu berusaha yang terbaik dan lebih dari pada sebelumnya

Menyarankan suami untu memeberi pengertian kepada mertua tentang usaha


suami dan ibu tentang usaha untuk memiliki keturunan

Menyarankan ibu untuk rutin minum asam folat sebanyak 600 mcg untuk
persiapan kehamilan. Menjaga kesehatan, cukup istirahat, rajin olahraga, dll.
Memberikan ibu motivasi dari beberapa pengalaman yang bidan ketahui tentang
keluarga yang berusaha mempunyai keturunan yang mendapatkanya dengan waktu yang
lumayan lama

Membuat ibu berfikir positif tentang mudahnya memperoleh keturunan. Bahwa


belum bukan berarti tidak bisa, setiap orang kesehatan reproduksinya berbeda. Sehingga
lama dan cara mendapatkanya berbeda.

Menjaga kesehatan reproduksi dan memastikan tidak adanya penyait menular


seksual.membersihkan alat reproduksi dengan sabun, dan menjaganya tetap selalu
bersih

Anda mungkin juga menyukai