Anda di halaman 1dari 349

Form Uraian Tugas Pokok Bidan Terampil

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu KegiatanK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana pada pelayanan
15 Menit/Lembar
kebidanan

Merencanakan asuhan kebidanan kasus fisiologis sesuai kesimpulan 15 Menit/Laporan

Memfasilitasi informed choice dan/atau inform consent 15 Menit/Formulir

Melakukan tindakan pencegahan infeksi 15 menit/Logbook

Memberikan nutrisi dan rehidrasi/oksigenasi/personal hygiene 15 menit/Logbook

Memberikan vitamin/suplemen pada klien/asuhan kebidanan kasus


15 menit/Logbook
fisiologis

Melaksanakan kegiatan asuhan pada kelas Ibu hamil 30 Menit/Laporan

Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan


15 menit/Logbook
ibu pada individu/keluarga sesuai dengan kebutuhan

Melakukan asuhan Kala I persalinan fisiologis 90 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala II persalinan fisiologis 30 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala III Persalinan fisiologis 30 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala IV Persalinan fisiologis 90 Menit/Dokumen

Melakukan pengkajian pada ibu nifas 15 Menit/Laporan

Melakukan asuhan kebidanan masa nifas 6 jam sampai dengan hari ke


15 Menit/Laporan
tiga pasca persalinan (KF 1)
Melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 4-28 pasca persalinan
15 Menit/Laporan
(KF 2)
Melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 29- 42 pasca persalinan
15 Menit/Laporan
(KF 3)
Melakukan asuhan kebidanan pada gangguan psikologis ringan dengan
15 Menit/Laporan
pendampingan

Melakukan fasilitasi Inisiasi Menyusu Dini (IMD) pada persalinan normal 30 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan bayi baru lahir normal 15 Menit/Dokumen

Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan pada Bayi Berat Lahir


15 Menit/Dokumen
Rendah (BBLR)
Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan
15 Menit/Laporan
anak pada individu/keluarga sesuai kebutuhan

Melakukan pelayanan Keluarga Berencana (KB) oral dan kondom 15 Menit/Dokumen


Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan
reproduksi perempuan dan Keluarga Berencana (KB) suntik pada 15 Menit/Laporan
individu/keluarga sesuai kebutuhan
Melakukan promosi dan edukasi tentang perilaku pola hidup sehat untuk
30 Menit/Laporan
remaja termasuk personal hygiene dan nutrisi
Melakukan pendataan sasaran pada individu (WUS/PUS/Keluarga
Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu menyusui/ bayi dan balita) di wilayah 120 Menit/Dokumen
kerja Puskesmas melalui kunjungan rumah
Melakukan tabulasi sasaran pada individu (WUS/PUS/Keluarga
60 Menit/Dokumen
Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu menyusui/ bayi dan balita)
Mengikuti pelaksanaan kegiatan Survey Mawas Diri (SMD) atau 165 Menit/Dokumen
Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)
Melaksanakan pelayanan kebidanan di Posyandu/Posbindu/kampung KB
105 Menit/Laporan
atau tempat lain sesuai penugasan

Melakukan pemberian imunisasi rutin sesuai program pemerintah pada


135 menit/Logbook
anak sekolah
Form Uraian Tugas Pokok Bidan Mahir

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu KegiatanSBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan pengkajian pada ibu hamil fisiologis 45 Menit/Laporan

Melakukan Pemeriksaan laboratorium pada ibu sebelum hamil, ibu hamil,


30 Menit/Lembar
ibu bersalin dan ibu nifas

Merencanakan asuhan kebidanan kasus fisiologis sesuai kesimpulan 15 Menit/Laporan

Melakukan Pencegahan Penularan Penyakit dari Ibu ke Anak (PPIA) 30 Menit/Laporan

Melakukan deteksi dini terhadap penyulit, komplikasi, atau penyakit pada


30 Menit/Laporan
ibu hamil dengan kolaborasi

Melakukan imunisasi Tetanus Toxoid (TT/DT) 30 Menit/Laporan

Melaksanakan kegiatan asuhan pada kelas Ibu hamil 75 Menit/Laporan

Melakukan penatalaksaan pada ibu hamil dengan malnutrisi dengan


30 Menit/Dokumen
kolaborasi

Melakukan penanganan kasus kegawatdaruratan maternal dengan


75 Menit/Laporan
kolaborasi

Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan 45 menit/Logbook


ibu pada individu/keluarga sesuai dengan kebutuhan

Melakukan pengkajian pada ibu bersalin fisiologis 30 Menit/Laporan


Melakukan asuhan Kala I persalinan fisiologis 225 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala II persalinan fisiologis 75 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala III Persalinan fisiologis 75 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala IV Persalinan fisiologis 225 Menit/Dokumen

Melakukan pengkajian pada ibu nifas 45 Menit/Laporan

Melakukan asuhan kebidanan masa nifas 6 jam sampai dengan hari ke


45 Menit/Laporan
tiga pasca persalinan (KF 1)

Melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 4-28 pasca persalinan


45 Menit/Laporan
(KF 2)
Melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 29- 42 pasca persalinan
45 Menit/Laporan
(KF 3)
Melakukan asuhan bayi baru lahir normal 45 Menit/Dokumen

Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan asfiksia melalui


45 Menit/Laporan
pembersihan jalan nafas dan pemberian ventilasi tekanan positif

Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan infeksi tali pusat serta 45 Menit/Laporan


menjaga luka tali pusat tetap bersih dan kering

Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam - 48 jam pasca


45 Menit/Dokumen
kelahiran (KN 1)

Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 3 - hari ke 7 pasca


45 Menit/Dokumen
kelahiran (KN 2)
Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 8 - hari ke 28 pasca
45 Menit/Dokumen
kelahiran (KN 3)

Melakukan anamnesa dan pemeriksaan pada klien Manajemen Terpadu


30 Menit/Laporan
Balita Sakit (MTBS)

Melakukan anamnesa dan pemeriksaan pada klien Manajemen Terpadu


30 Menit/Laporan
Bayi Muda (MTBM)

Melakukan deteksi dini dan pemantauan tumbuh kembang bayi, anak


balita, dan anak prasekolah 30 Menit/Laporan

Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan


anak pada individu/keluarga sesuai kebutuhan 45 Menit/Laporan

Memberikan imuniasi Difteri Tetanus (DT) pada Calon penganten (caten) 45 Menit/Laporan

Melakukan pelayanan Keluarga Berencana (KB) suntik 30 Menit/Laporan

Melakukan deteksi dini benjolan pada payudara (SADANIS) 30 Menit/Laporan

Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan


reproduksi perempuan dan Keluarga Berencana (KB) suntik pada 30 Menit/Laporan
individu/keluarga sesuai kebutuhan

Melakukan pemetaan sasaran pada individu (WUS/PUS/Keluarga


210 Menit/Laporan
Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu menyusui/ bayi dan balita)
Melakukan asuhan kebidanan secara kolaboratif pada kasus kekerasan
60 Menit/Laporan
pada wanita dan anak-anak

Mengikuti kegiatan lokakarya mini bulanan dan tribulanan 180 Menit/Laporan

Melaksanakan tugas jaga shift malam (ditempat/Rumah Sakit/on call


375 Menit/Laporan
/sepi klien)

Melakukan pemberian imunisasi dasar lengkap rutin sesuai program


30 menit/Logbook
pemerintah
Form Uraian Tugas Pokok Bidan Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu KegiatanSBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan pengkajian ibu hamil patologis 75 Menit/Laporan

Memfasilitasi informed choice dan/atau informed consen t pada kasus


30 Menit/Formulir
dengan penyulit/patologis/penyakit penyerta

Mengidentifikasi kematian janin intra uterin 75 Menit/Dokumen

Melakukan penanganan kasus kegawatdaruratan maternal dengan


150 Menit/Laporan
kolaborasi

Melakukan KIE tentang kesehatan ibu pada kelompok/masyarakat sesuai


165 Menit/Laporan
dengan kebutuhan

Melakukan pengkajian pada ibu bersalin patologis 105 Menit/Laporan

Melakukan asuhan Kala I persalinan dengan penyulit/ patologis/penyakit


600 Menit/Dokumen
penyerta secara kolaborasi

Melakukan asuhan Kala II Persalinan dengan penyulit/ patologis/penyakit


165 Menit/Dokumen
penyerta secara kolaborasi

Melakukan asuhan Kala III Persalinan dengan penyulit/ patologis/penyakit 150 Menit/Dokumen
penyerta secara kolaborasi
Melakukan asuhan Kala IV Persalinan dengan penyulit/ patologis/penyakit
600 Menit/Dokumen
penyerta secara kolaborasi

Melakukan asuhan masa nifas dengan penyulit/patologis/penyakit


penyerta secara kolaborasi 150 Menit/Laporan

Melakukan tindakan bantuan hidup dasar pada kasus kegawatdaruratan


150 Menit/Laporan
nifas

Melakukan asuhan kebidanan pada kasus kebidanan dengan gangguan


75 Menit/Laporan
psikiatri sedang secara kolaborasi

Melakukan tindakan penanganan awal dan stabilisasi pra rujukan


150 Menit/Laporan
terhadap kasus dengan penyulit/ komplikasi/penyakit secara kolaborasi

Melakukan persiapan tindakan kasus onkologi obstetri ginekologi dengan


150 Menit/Laporan
penyulit secara kolaborasi

Melakukan asuhan kebidanan post operation obstetri ginekologi dengan


90 Menit/Laporan
secara kolaborasi

Melakukan konseling ASI pada ibu dengan penyulit 60 Menit/Laporan

Melakukan pemberian pelayanan lain berdasarkan penugasan seperti


observasi transfusi darah, observasi intake dan output cairan /balance
cairan), memasang oksigenasi, memasang infus, pemberian obat melalui 150 Menit/Laporan
oral injeksi, pemasangan Nasogastrik Tube (NGT), pemberian nutrisi
melalui sonde lambung

Melakukan resusitasi bayi baru lahir dengan penyulit secara kolaborasi 75 Menit/Laporan

Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan asfiksia melalui kompresi


jantung secara kolaborasi 150 Menit/Laporan

Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan bayi baru lahir dengan


75 Menit/Laporan
infeksi gonore (GO) melalui pembersihan dan pemberian salep mata
Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam - 48 jam pasca
90 Menit/Dokumen
kelahiran (KN 1)

Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 3 - hari ke 7 pasca


kelahiran (KN 2) 75 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 8 - hari ke 28 pasca


75 Menit/Dokumen
kelahiran (KN 3)

Melakukan stimulasi deteksi dini dan intervensi dini penyimpangan


tumbuh kembang balita dengan menggunakan Kuesioner Pra Skrining 90 Menit/Dokumen
Perkembangan (KPSP)

Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan


anak pada kelompok/masyarakat sesuai kebutuhan 150 Menit/Laporan

Melakukan evaluasi cakupan imunisasi 150 Menit/Laporan

Melakukan evaluasi pemantauan tumbuh kembang bayi, anak balita, dan


anak prasekolah melalui kegiatan penimbangan berat badan, pengukuran
lingkar kepala, pengukuran tinggi badan, stimulasi deteksi dini, dan 210 Menit/Laporan
intervensi dini penyimpangan tumbuh kembang balita dengan
menggunakan Kuesioner Pra Skrining Perkembangan (KPSP)

Melakukan pemasangan dan pelepasan Alat Kontrasepsi Bawah Kulit


105 Menit/Laporan
(AKBK) secara interval
Melakukan pemasangan Alat Kontrasepsi Dalam Rahim (AKDR) post 75 Menit/Dokumen
placenta

Melakukan pemasangan/pelepasan alat kontrasepsi dalam rahim (AKDR) 75 Menit/Laporan

Melakukan skrining kanker serviks 90 Menit/Laporan

Memberikan KIE tentang kesehatan reproduksi dan KB pada


150 Menit/Laporan
kelompok/masyarakat sesuai kebutuhan
Menilai Tumbuh Kembang remaja dengan menggunakan log tumbuh
60 Menit/Log
kembang remaja

Melakukan evaluasi cakupan pelayanan Kesehatan Ibu Anak (KIA) dan


Keluarga Berencana (KB) 210 Menit/Laporan

Merumuskan rencana intervensi hasil analisis data dan sasaran pada


individu (WUS/PUS/Keluarga Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu 435 Menit/Dokumen
menyusui/ bayi dan balita)

Melaksanakan rencana intervensi hasil analisis data dan sasaran pada


individu (WUS/PUS/Keluarga Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu 585 Menit/Dokumen
menyusui/ bayi dan balita)

Melakukan pemberian pelayanan berdasarkan penugasan seperti deteksi


dini, dan penyuluhan terhadap Infeksi Menular Seksual (IMS),
210 Menit/Laporan
pencegahan penyalahgunaan Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif
lainnya (NAPZA)

Melakukan evaluasi pelayanan kebidanan di Posyandu, Posbindu dan


UKBM lainnya 150 Menit/Laporan

Melakukan asuhan kebidanan dikamar bedah 255 Menit/Laporan

Mengkoordinasikan pelaksanaan pelayanan kebidanan di


240 Menit/Laporan
Posyandu/Posbindu/UKS dengan pemangku kepentingan terkait
Melakukan pembinaan dan pengawasan pelayanan kebidanan pada
jenjang di bawahnya 135 Menit/Laporan

Melakukan pendokumentasian pelayanan kebidanan 60 Menit/Rekam Medik

Menyelenggarakan rapat koordinasi teknis bidan 240 Menit/Dokumen


Form Uraian Tugas Pokok Bidan Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu KegiatanSBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan pengkajian pada ibu hamil fisiologis 12 Menit/Laporan

Menyusun perencanaan asuhan kebidanan pada ibu hamil fisiologis 12 Menit/Laporan

Memberikan asuhan kebidanan pada ibu hamil fisiologis 18 Menit/Laporan

Melakukan pengkajian pada ibu bersalin fisiologis 18 Menit/Laporan

Memberikan asuhan Kala I persalinan Fisiologis 90 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala II persalinan fisiologis 30 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala III persalinan fisiologis 30 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala IV persalinan fisiologis 90 Menit/Dokumen

Melakukan pengkajian pada ibu nifas fisiologis 18 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan kebidanan pada ibu nifas fisiologis 18 Menit/Laporan


Melakukan persiapan pre operasi obstetri ginekologi 24 Menit/Laporan

Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan


ibu dan anak pada individu atau keluarga sesuai dengan kebutuhan 12 Menit/Laporan

Melakukan fasilitasi inisiasi Menyusu Dini (IMD) 30 Menit/Laporan

Melakukan asuhan neonatal esensial 30 Menit/Laporan


Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam - 48 jam paska
kelahiran (KN1) 30 Menit/Laporan

Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 3 - hari ke 7 paska


30 Menit/Laporan
kelahiran (KN2)
Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 8 - hari ke 28 paska
30 Menit/Laporan
kelahiran (KN3)
Memfasilitasi konseling kesehatan reproduksi 30 Menit/Laporan

Memfasilitasi konseling pra nikah 24 Menit/Laporan

Memfasilitasi konseling keluarga berencana (KB) 24 Menit/Laporan


Melakukan pemetaan sasaran dan analisis data pada keluarga dan
240 Menit/Dokumen
masyarakat
Melakukan pembinaan keluarga balita/remaja/lansia 30 Menit/Laporan

Berpartisipasi aktif dalam musyawarah perencanaan pembangunan desa 132 Menit/Laporan

Melaksanakan tugas jaga shift malam 174 Menit/Laporan

Melakukan asuhan kebidanan di kamar bedah 54 Menit/Laporan

Mengidentifikasi kebutuhan, melakukan analisis dan merencanakan


kegiatan UKM terkait pelayanan kebidanan di Puskesmas 150 Menit/Dokumen

Melakukan pemantauan pelaksanaan persalinan dan pencegahan


18 Menit/Laporan
komplikasi
Melakukan monitoring dan evaluasi asuhan kebidanan di tingkat
72 Menit/Laporan
Puskesmas
Melakukan skrining Pencegahan Penularan HIV, sifilis, hepatitis B dari ibu
18 Menit/Laporan
ke anak (PPIA) di Puskesmas atau Rumah Sakit

Form Uraian Tugas Pokok Bidan Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu KegiatanSBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan pengkajian pada ibu hamil patologis dan/atau penyakit
15 Menit/Laporan
penyerta
Menyusun perencanaan asuhan kebidanan pada ibu hamil patologis
9 Menit/Laporan
dan/atau penyakit penyerta

Melaksanakan kolaborasi asuhan kebidanan pada ibu hamil patologis 18 Menit/Laporan

Melakukan pengkajian pada ibu bersalin fisiologis 15 Menit/Laporan


Melakukan pengkajian pada ibu bersalin patologis dan/atau penyakit
15 Menit/Laporan
penyerta
Memberikan asuhan Kala I persalinan Fisiologis 90 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala II persalinan fisiologis 33 Menit/Dokumen


Melakukan asuhan Kala III persalinan fisiologis 30 Menit/Dokumen

Melakukan asuhan Kala IV persalinan fisiologis 90 Menit/Dokumen


Memberikan asuhan Kala I persalinan patologis dan/atau penyakit 120 Menit/Dokumen
penyerta dengan kolaborasi
Melakukan asuhan Kala II persalinan patologis dan/atau penyakit
30 Menit/Dokumen
penyerta dengan kolaborasi
Melakukan asuhan Kala III persalinan patologis dan/atau penyakit
30 Menit/Dokumen
penyerta dengan kolaborasi
Melakukan asuhan Kala IV persalinan patologis dan/atau penyakit 120 Menit/Dokumen
penyerta dengan kolaborasi
Melakukan pengkajian pada ibu nifas fisiologis 15 Menit/Dokumen
Melakukan pengkajian pada ibu nifas patologis dan/atau penyakit 15 Menit/Laporan
penyerta
Melakukan asuhan kebidanan pada ibu nifas fisiologis 21 Menit/Laporan

Melakukan tindakan stabilisasi pada kasus kegawatdaruratan kebidanan 21 Menit/Laporan

Melakukan tindakan penanganan awal dan stabilisasi pra rujukan pada


21 Menit/Laporan
kasus kebidanan patologis dan/atau penyakit penyerta
Melakukan asuhan kebidanan post operasi obstetri ginekologi 18 Menit/Dokumen

Melakukan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) asuhan kebidanan


33 Menit/Laporan
pada kelompok atau masyarakat sesuai dengan kebutuhan

Memfasilitasi Konseling ASI eksklusif pada individu dan keluarga dengan


15 Menit/Laporan
kondisi khusus
Melakukan pemasangan dan pelepasan Alat Kontrasepsi Dalam Rahim
24 Menit/Laporan
(AKDR)
Melakukan pemasangan Alat Kontrasepsi Dalam Rahim (AKDR) post 15 Menit/Laporan
plasenta
Melakukan pemasangan dan pelepasan alat kontrasepsi bawah kulit
21 Menit/Laporan
(AKBK)
Melakukan asuhan pre dan pasca kontrasepsi mantap 30 Menit/Laporan
Melakukan konsultasi, kolaborasi dan/atau rujukan komplikasi
penggunaan alat kontrasepsi 18 Menit/Laporan

Melakukan Focus Group Discussion (FGD) tentang kesehatan


reproduksi,dan KB pada Ibu dan kelompok khusus 60 Menit/Laporan

Berperan dalam pembentukan kampung Keluarga Berencana (KB) 120 Menit/Dokumen

Membentuk kelompok Perlindungan Anak Terpadu Berbasis Masyarakat


120 Menit/Dokumen
(PATBM) /Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK- R)
Melaksanakan Audit Maternal Perinatal (AMP) 90 Menit/Laporan
Mengelola pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) dalam rangka
60 Menit/Dokumen
mewujudkan keluarga sehat
Berperan aktif dalam musyawarah perencanaan pembangunan 60 Menit/Laporan
kecamatan
Berperan aktif dalam pertemuan internal/antar unit di Puskesmas/Rumah
27 Menit/Laporan
Sakit
Melakukan pendokumentasian pelayanan kebidanan 12 Menit/Dokumen
Melakukan monitoring dan evaluasi asuhan kebidanan di tingkat Rumah
60 Menit/Laporan
Sakit Kelas A/B/C/D
Melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan asuhan kebidanan di
60 Menit/Laporan
tingkat kabupaten/kota/provinsi

Menyusun Rencana Usulan Kegiatan (RUK)/ Rencana Pelaksanaan


Kegiatan (RPK) Pelayanan Kebidanan di Fasilitas Kesehatan Tingkat 120 Menit/Rencana
Pertama (FKTP)/ Fasilitas Kesehatan Rujukan Tingkat Lanjutan (FKRTL)

Menyusun laporan tahunan Kesehatan Ibu dan Anak (KIA), Keluarga


Berencana (KB) dan Kesehatan Reproduksi 90 Menit/Laporan

Menyusun pemenuhan kebutuhan alat, sarana dan prasarana pelayanan


90 Menit/Dokumen
kebidanan di Puskesmas/ kabupaten/kota/provinsi/RS
Melakukan evaluasi kinerja program Kesehatan Ibu dan Anak (KIA),
Keluarga Berencana (KB) dan Kesehatan Reproduksi tingkat 120 Menit/Laporan
kabupaten/kota/provinsi
Mengevaluasi pelaksanaan program pemerintah di bidang kebidanan di
60 Menit/Laporan
lingkungan internal puskesmas/ Rumah Sakit
Merancang Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) upaya promotif 120 Menit/Dokumen
preventif pelayanan kebidanan

Form Uraian Tugas Pokok Bidan Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu KegiatanSBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Memberikan nutrisi dan rehidrasi parenteral pada kasus kebidanan 26 Menit/Laporan

Melakukan pengkajian pada ibu bersalin patologis dan/atau penyakit


16 Menit/Laporan
penyerta
Memberikan asuhan Kala I persalinan patologis dan/atau penyakit
120 Menit/Dokumen
penyerta dengan kolaborasi
Melakukan asuhan Kala II persalinan patologis dan/atau penyakit
32 Menit/Dokumen
penyerta dengan kolaborasi
Melakukan asuhan Kala III persalinan patologis dan/atau penyakit
30 Menit/Dokumen
penyerta dengan kolaborasi
Melakukan asuhan Kala IV persalinan patologis dan/atau penyakit
120 Menit/Dokumen
penyerta dengan kolaborasi
Melakukan pengkajian pada ibu nifas patologis dan/atau penyakit 16 Menit/Laporan
penyerta
Melakukan kolaborasi asuhan kebidanan pada ibu nifas patologis 22 Menit/Laporan
Melakukan kolaborasi dengan profesi terkait pada asuhan kebidanan
dengan kasus patalogis dan/atau penyakit penyerta 46 Menit/Laporan

Mengevaluasi pelaksanaan pencegahan infeksi nosokomial dan


pengendalian lingkungan dan patient safety pada kasus kebidanan 60 Menit/Laporan
patologis dan/atau kasus kebidanan dengan penyakit penyerta

Melakukan kolaborasi dalam pelayanan kontrasepsi Metode Operasi


60 Menit/Laporan
Wanita (MOW)
Melakukan penanganan komplikasi Alat Kontrasepsi Dalam Rahim (AKDR)
30 Menit/Laporan
dengan kolaborasi
Melakukan penanganan komplikasi Alat Kontrasepsi Bawah Kulit (AKBK)
28 Menit/Laporan
dengan kolaborasi
Melakukan penanganan komplikasi kontrasepsi Metode Operasi Wanita
20 Menit/Dokumen
(MOW) dengan kolaborasi
Melakukan identifikasi masalah, analisis, dan intervensi permasalahan
kebidanan komunitas 178 Menit/Laporan

Menggerakkan dan memberdayakan Upaya Kesehatan Berbasis


Masyarakat (UKBM) di bidang tumbuh kembang, imunisasi dan pelayanan
kesehatan reproduksi pada individu, keluarga dan masyarakat di wilayah 128 Menit/Laporan
kerja

Berpartisipasi aktif dalam mengikuti musyawarah perencanaan


150 Menit/Laporan
pembangunan kabupaten/kota
Melaksanakan audit internal mutu pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak
116 Menit/Laporan
(KIA), Kesehatan Reproduksi, dan Keluarga Berencana (KB)

Melakukan kredensialing asuhan kebidanan oleh Bidan kategori keahlian


66 Menit/Laporan
pada jenjang di bawahnya dan Bidan kategori keterampilan

Melakukan assesment kompetensi Bidan kategori keahlian pada jenjang 182 Menit/Laporan
di bawahnya
Melakukan pembinaan pelaksanaan Program Perencanaan Persalinan dan
94 Menit/Laporan
Pencegahan Komplikasi tingkat kabupaten/kota
Berpartisipasi aktif dalam forum penguatan penurunan Angka Kematian
150 Menit/Laporan
Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB)
Melakukan koordinasi Lintas Program (LP)/Lintas Sektor (LS) dan mitra
terkait Kesehatan Ibu dan Anak (KIA), Keluarga Berencana (KB) dan 150 Menit/Laporan
Kesehatan Reproduksi
Melakukan sosialisasi dan koordinasi dalam peningkatan pelayanan
persalinan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan 150 Menit/Laporan

Mensosialisasikan program di bidang pelayanan kebidanan pada


132 Menit/Laporan
kabupaten kota/instansi di wilayah kerjanya

Melakukan workshop tata kelola dan rujukan di kabupaten/kota/ provinsi 150 Menit/Laporan

Mengikuti pertemuan rutin antar instalasi di Rumah Sakit/ antar bidang di


70 Menit/Laporan
Dinas Kesehatan
Melaksanakan supervisi fasilitatif pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak (KIA)
100 Menit/Laporan
dan Kesehatan Reproduksi/ Keluarga Berencana (KB)
Melakukan kunjungan keliling/supervisi secara berkala di unit pelayanan 18 Menit/Laporan
yang menjadi tanggung jawabnya
Melakukan supervisi kelengkapan rekam medik setiap klien mau pulang
22 Menit/Laporan
dan pindah ke rawat inap lain
Melakukan bimbingan asuhan kebidanan kepada peserta didik di Rumah
294 Menit/Laporan
Sakit Pendidikan atau wahana pendidikan
Memimpin pre dan post conference dalam pelaksanaan pelayanan
46 Menit/Laporan
kebidanan pada kasus-kasus tertentu
Melakukan monitoring dan evaluasi asuhan kebidanan di tingkat Rumah
60 Menit/Laporan
Sakit Kelas A/B/C/D
Melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan asuhan kebidanan di
60 Menit/Laporan
tingkat kabupaten/kota/provinsi

Menyusun Rencana Lima Tahunan (Renstra) Fasilitas Kesehatan Tingkat


720 Menit/Rancangan
Pertama (FKTP)/ Fasilitas Kesehatan Rujukan Tingkat Lanjutan (FKRTL)

Menyusun Rencana Kegiatan Perbaikan Mutu dan Kinerja Kesehatan Ibu


dan Anak (KIA), Keluarga Berencana (KB) dan Kesehatan Reproduksi di
480 Menit/Rancangan
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)/ Fasilitas Kesehatan Rujukan
Tingkat Lanjutan (FKRTL)

Menyusun Standar Prosedur Operasional Pelayanan (SOP) Kebidanan 580 Menit/SOP

Menyusun pemenuhan kebutuhan alat, sarana dan prasarana pelayanan


kebidanan tingkat nasional 818 Menit/Dokumen

Menyusun bahan bimbingan klinik dibidang asuhan kebidanan di rumah


126 Menit/Bahan
sakit pendidikan atau wahana pendidikan
Menyusun materi uji kompetensi jabatan fungsional bidan 1620 Menit/Materi

Menyusun pedoman/panduan/manual mutu dalam upaya peningkatan


892 Menit/Rancangan
mutu dan kinerja di pelayanan kebidanan
Mengevaluasi Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) terkait upaya
136 Menit/Laporan
promotif, preventif pelayanan kebidanan
Melakukan evaluasi dan analisis penyebab ketidakberhasilan program
192 Menit/Laporan
pada individu,keluarga, dan masyarakat

Melakukan evaluasi pelayanan kebidanan di Fasilitas Kesehatan Tingkat


196 Menit/Laporan
Pertama (FKTP)/ Fasilitas Kesehatan Rujukan Tingkat Lanjutan (FKRTL)

Melakukan evaluasi asuhan kebidanan post tindakan kasus onkologi


obstetri ginekologi dengan penyulit secara kolaborasi 178 Menit/Laporan

Melakukan evaluasi kinerja program Kesehatan Ibu dan Anak (KIA),


Keluarga Berencana (KB) dan Kesehatan Reproduksi tingkat 120 Menit/Laporan
kabupaten/kota/provinsi
Merancang atau mendesain instrumen monitoring dan evaluasi
566 Menit/Dokumen
pelayanan kebidanan yang digunakan skala provinsi/kabupaten/kota

Merancang dan merencanakan program kesehatan ibu dan anak serta


794 Menit/Dokumen
perbaikan gizi ibu dan anak

Form Uraian Tugas Pokok Bidan Ahli Utama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu KegiatanSBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan penatalaksanaan asuhan kebidanan pada kasus- kasus
subspesialistik dibidang endokrinologi reproduksi kebidanan dengan 60 Menit/Laporan
kolaborasi

Melakukan penatalaksanaan asuhan kebidanan pada kasus- kasus sub-


spesialistik dibidang pelayanan kebidanan (obstetri dan ginekologi) 60 Menit/Laporan
dengan kolaborasi

Melakukan penatalaksanaan asuhan kebidanan pada kasus- kasus sub-


spesialistik dibidang anak (perinatologi, pediatrik dan neonatologi) 60 Menit/Laporan
dengan kolaborasi
Melakukan penatalaksanaan asuhan kebidanan pada kasus- kasus sub-
60 Menit/Laporan
spesialistik dibidang bedah kebidanan dengan kolaborasi
Melakukan penatalaksanaan asuhan kebidanan pada kasus- kasus sub-
60 Menit/Laporan
spesialistik lain dibidang kebidanan dengan kolaborasi

Menyusun perencanaan pelayanan kebidanan pada kondisi bencana 1650 Menit/Rancangan

Menjadi saksi ahli kasus asuhan kebidanan 613.5 Menit/Laporan

Memberikan pertimbangan ilmiah kepada pejabat pimpinan tinggi atau


172.5 Menit/Telaah
Menteri pada penyusunan kebijakan yang berkaitan dengan kebidanan

Melaksanakan audit mutu asuhan kebidanan tingkat nasional 540 Menit/Laporan

Melakukan pembinaan etik dan disiplin bidan 90 Menit/Laporan


Melakukan pembinaan dan pengawasan pelayanan kebidanan kepada 61.5 Menit/Laporan
bidan satu jenjang di bawahnya

Melakukan kredensialing asuhan kebidanan oleh Bidan kategori keahlian


90 Menit/Laporan
pada jenjang di bawahnya dan Bidan kategori keterampilan

Melakukan assesment kompetensi Bidan kategori keahlian pada jenjang 559.5 Menit/Laporan
di bawahnya
Melakukan pengkajian kebutuhan Sumber Daya Manusia (SDM)
2700 Menit/Dokumen
kebidanan tingkat provinsi dan nasional
Menyusun materi uji kompetensi jabatan fungsional bidan 1620 Menit/Materi
Menyiapkan rancangan rumusan kebijakan asuhan kebidanan di tingkat
2700 Menit/Rancangan
nasional

Menyusun bahan perencanaan pelayanan kebidanan tingkat nasional 2794.5 Menit/Rancangan

Menyusun bahan rencana strategis bidang pelayanan kebidanan 2700 Menit/Rancangan


Menyusun pedoman audit mutu asuhan kebidanan tingkat nasional/
tingkat rumah sakit rujukan nasional 1620 Menit/Rancangan

Menyusun kurikulum dan modul pelatihan inservice untuk bidan yang


5400 Menit/Kurikulum
digunakan secara nasional
Melakukan evaluasi pelaksanaan program Kesehatan Ibu Anak (KIA)
tingkat nasional 540 Menit/Laporan

Menyusun konsep pengembangan program pelayanan Kesehatan Ibu


Anak (KIA), Keluarga Berencana (KB) dan Kesehatan Reproduksi yang 2700 Menit/Dokumen
mendapat pengakuan secara nasional
Merumuskan konsep pengembangan Upaya Kesehatan Berbasis
2700 Menit/Dokumen
Masyarakat (UKBM) dalam pelayanan kebidanan
Menciptakan teknologi tepat guna dalam pelayanan kebidanan 2700 Menit/Rancangan
Mengembangkan pelayanan kebidanan komunitas sebagai role model
dalam pelayanan kebidanan 2700 Menit/Rancangan

Merancang program upaya pemberdayaan ibu untuk meningkatkan


kesehatan ibu dan anak, dan antisipasi masalah, pencegahan komplikasi 2700 Menit/Rancangan
dan kegawatdaruratan

Mengembangkan inovasi asuhan pelayanan kebidanan 2700 Menit/Inovasi


Menciptakan inovasi di bidang pelayanan kesehatan ibu/anak/Keluarga
2700 Menit/Inovasi
Berencana (KB)/Kesehatan Reproduksi

Menciptakan inovasi di bidang pelayanan kebidanan komunitas 2700 Menit/Inovasi

Menyusun pedoman/panduan pelayanan kesehatan ibu/anak/Keluarga


2700 Menit/Rancangan
Berencana (KB)/Kesehatan Reproduksi di tingkat nasional
Menyusun pedoman/panduan pelayanan terkait kebidanan komunitas
2700 Menit/Rancangan
tingkat nasional

Menyusun rincian kewenangan klinis bidan sesuai dengan unit kerjanya 810 Menit/Dokumen

Merancang atau mendesain program peningkatan mutu dan


1620 Menit/Rancangan
pengembangan pelayanan kebidanan tingkat nasional
Merekomendasikan penghargaan atau sanksi pelanggaran etika bagi 810 Menit/Usulan
Bidan
Melaksanakan uji coba penerapan teknologi terbarukan di bidang
pelayanan kesehatan ibu/anak/Keluarga Berencana (KB)/Kesehatan 270 Menit/Laporan
Reproduksi
Melaksanakan uji coba penerapan teknologi terbarukan dalam pelayanan
270 Menit/Laporan
kebidanan komunitas
Mengevaluasi hasil penerapan inovasi pelayanan kesehatan
ibu/anak/Keluarga Berencana (KB)/Kesehatan Reproduksi 540 Menit/Laporan

Mengevaluasi hasil penerapan inovasi pelayanan kebidanan komunitas 540 Menit/Laporan

Menganalisis jurnal internasional bidang pelayanan kesehatan


ibu/anak/Keluarga Berencana / Kesehatan Reproduksi / kebidanan 1620 Menit/Jurnal
komunitas dan menuangkannya dalam bentuk pedoman/panduan
Form Uraian Tugas Pokok Dokter Gigi Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut umum rawat jalan


12.6 Menit/Pasien
tingkat pertama

Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut spesialistik rawat jalan


18 Menit/Pasien
tingkat pertama
Melakukan tindakan khusus medik gigi dan mulut tingkat
24 Menit/kasus
sederhana oleh Dokter Gigi umum
Melakukan tindakan medik gigi dan mulut spesialistik kompleks 60 Menit/kasus
tingkat I
Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut tingkat
24 Menit/Pasien
sederhana
Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut kompleks
60 Menit/Pasien
tingkat I

Melakukan kunjungan (visite) kepada pasien rawat inap 18 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sederhana 36 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut kompleks tingkat I 48 Menit/Pasien

Melakukan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut 10.8 Menit/Pasien

Mengumpulkan data dalam rangka pengamatan epidemiologi


300 Menit/Laporan
penyakit gigi dan mulut

Melakukan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut 1200 Menit/Laporan

Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat inap 12 Menit/Pasien
Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat jalan 6 Menit/Pasien

Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar 24 Menit/kasus

Melayani atau menerima konsultasi dari dalam 18 Menit/kasus

Menguji kesehatan 24 Menit/Pasien

Melakukan visum et repertum 30 Menit/Jenazah

Menjadi saksi ahli 30 Menit/Kali

Mengawasi penggalian mayat untuk pemeriksaan 120 Menit/Jenazah

Melakukan dental forensik dengan pemeriksaan laboratorium 180 Menit/kasus

Melakukan tugas jaga panggilan/on call 36 Menit/Kali

Melakukan tugas jaga di tempat/rumah sakit 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas jaga di tempat sepi pasien 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas pada daerah konflik/rawan/daerah penyakit


12000 Menit/Kali
menular

Memimpin satuan unit kerja pelayanan kesehatan 24000 Menit/Tahun

Melaksanakan kegiatan penanggulangan bencana alam/wabah di


3000 Menit/Kali
lapangan
Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker,
1500 Menit/Kali
YPAC, Olah Raga)

Mengamati penyakit/wabah di lapangan 1500 Menit/Kali


Supervisi bidang kesehatan 150 Menit/Kali

Menjadi ketua tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu


3000 Menit/Kali
sebagai ketua
Menjadi anggota tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu
1500 Menit/Kali
sebaga anggota
Form Uraian Tugas Pokok Dokter Gigi Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut umum konsul pertama 13.2 Menit/Pasien

Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut spesialistik konsul


24 Menit/Pasien
pertama

Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut spesialistik konsultan 15 Menit/Pasien

Melakukan tindakan khusus medik gigi dan mulut tingkat sedang


39 Menit/kasus
oleh Dokter Gigi umum

Melakukan tindakan medik gigi dan mulut spesialistik kompleks


60 Menit/kasus
tingkat I

Melakukan tindakan medik gigi dan mulut spesialistik konsultan 30 Menit/Pasien

Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut tingkat 27 Menit/Pasien


sederhana
Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut kompleks 60 Menit/Pasien
tingkat I

Melakukan kunjungan (visite) kepada pasien rawat inap 18 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sederhana 36 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut kompleks tingkat I 48 Menit/Pasien


Melakukan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut 10.8 Menit/Pasien

Mengolah data dalam rangka pengamatan epidemiologi penyakit


600 Menit/Laporan
gigi dan mulut

Melakukan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut 1200 Menit/Laporan

Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat inap 12 Menit/Pasien

Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat jalan 6 Menit/Pasien

Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar 24 Menit/kasus

Melayani atau menerima konsultasi dari dalam 18 Menit/kasus

Menguji kesehatan 21 Menit/Pasien

Melakukan visum et repertum 30 Menit/Jenazah

Menjadi saksi ahli 30 Menit/Kali

Mengawasi penggalian mayat untuk pemeriksaan 120 Menit/Jenazah

Melakukan dental forensik dengan pemeriksaan laboratorium 180 Menit/kasus

Melakukan tugas jaga panggilan/on call 36 Menit/Kali

Melakukan tugas jaga di tempat/rumah sakit 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas jaga di tempat sepi pasien 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas pada daerah konflik/rawan/daerah penyakit 6000 Menit/Kali


menular

Memimpin satuan unit kerja pelayanan kesehatan 12000 Menit/Tahun


Melaksanakan kegiatan penanggulangan bencana alam/wabah di
1500 Menit/Kali
lapangan
Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker,
750 Menit/Kali
YPAC, Olah Raga)
Mengamati penyakit/wabah di lapangan 750 Menit/Kali

Supervisi bidang kesehatan 75 Menit/Kali

Menjadi ketua tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu


1500 Menit/Kali
sebagai ketua
Menjadi anggota tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 750 Menit/Kali
sebaga anggota
Form Uraian Tugas Pokok Dokter Gigi Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut spesialistik konsultan 15 Menit/Pasien

Melakukan tindakan khusus medik gigi dan mulut kompleks


60 Menit/Pasien
tingkat I oleh Dokter Gigi umum

Melakukan tindakan medik gigi dan mulut spesialistik kompleks


80 Menit/kasus
tingkat II

Melakukan tindakan medik gigi dan mulut spesialistik konsultan 30 Menit/Pasien

Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut tingkat sedang 44 Menit/Pasien

Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut kompleks 80 Menit/Pasien


tingkat II

Melakukan kunjungan (visite) kepada pasien rawat inap 18 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sedang 44 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut kompleks tingkat II 54 Menit/Pasien


Menganalisa data dalam rangka pengamatan epidemiologi
1200 Menit/Laporan
penyakit gigi dan mulut

Melakukan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut 1200 Menit/Laporan

Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat inap 12 Menit/Pasien

Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat jalan 8 Menit/Pasien

Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar 22 Menit/kasus

Melayani atau menerima konsultasi dari dalam 16 Menit/kasus

Menguji kesehatan 20 Menit/Pasien

Melakukan visum et repertum 30 Menit/Jenazah

Menjadi saksi ahli 30 Menit/Kali

Mengawasi penggalian mayat untuk pemeriksaan 120 Menit/Jenazah

Melakukan dental forensik tanpa pemeriksaan laboratorium 120 Menit/kasus

Melakukan dental forensik dengan pemeriksaan laboratorium 180 Menit/kasus

Melakukan tugas jaga panggilan/on call 36 Menit/Kali

Melakukan tugas jaga di tempat/rumah sakit 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas jaga di tempat sepi pasien 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas pada daerah konflik/rawan/daerah penyakit 4000 Menit/Kali


menular
Memimpin satuan unit kerja pelayanan kesehatan 8000 Menit/Tahun

Melaksanakan kegiatan penanggulangan bencana alam/wabah di


1000 Menit/Kali
lapangan
Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker,
500 Menit/Kali
YPAC, Olah Raga)
Mengamati penyakit/wabah di lapangan 500 Menit/Kali

Supervisi bidang kesehatan 50 Menit/Kali

Menjadi ketua tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 1000 Menit/Kali


sebagai ketua
Menjadi anggota tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu
500 Menit/Kali
sebaga anggota
Form Uraian Tugas Pokok Dokter Gigi Ahli Utama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut spesialistik konsultan 15 Menit/Pasien

Melakukan tindakan khusus medik gigi dan mulut kompleks


60 Menit/kasus
tingkat II oleh Dokter Gigi umum
Melakukan tindakan medik gigi dan mulut spesialistik kompleks 120 Menit/kasus
tingkat III

Melakukan tindakan medik gigi dan mulut spesialistik konsultan 30 Menit/Pasien

Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut tingkat sedang 45 Menit/Pasien

Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut kompleks


120 Menit/Pasien
tingkat III
Melakukan kunjungan (visite) kepada pasien rawat inap 18 Menit/Pasien
Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sedang 45 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut kompleks tingkat III 60 Menit/Pasien

Melakukan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut 1200 Menit/Laporan

Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat inap 12 Menit/Pasien

Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat jalan 7.5 Menit/Pasien

Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar 22.5 Menit/kasus

Melayani atau menerima konsultasi dari dalam 16.5 Menit/kasus

Menguji kesehatan 21 Menit/Pasien

Melakukan visum et repertum 30 Menit/Jenazah

Menjadi saksi ahli 30 Menit/Kali

Mengawasi penggalian mayat untuk pemeriksaan 120 Menit/Jenazah

Melakukan dental forensik tanpa pemeriksaan laboratorium 120 Menit/kasus

Melakukan dental forensik dengan pemeriksaan laboratorium 180 Menit/kasus

Melakukan tugas jaga panggilan/on call 36 Menit/Kali

Melakukan tugas jaga di tempat/rumah sakit 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas jaga di tempat sepi pasien 480 Menit/8 Jam


Melakukan tugas pada daerah konflik/rawan/daerah penyakit
3000 Menit/Kali
menular
Memimpin satuan unit kerja pelayanan kesehatan 6000 Menit/Tahun
Melaksanakan kegiatan penanggulangan bencana alam/wabah di
750 Menit/Kali
lapangan
Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker,
375 Menit/Kali
YPAC, Olah Raga)
Mengamati penyakit/wabah di lapangan 375 Menit/Kali

Supervisi bidang kesehatan 37.5 Menit/Kali


Menjadi ketua tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu
750 Menit/Kali
sebagai ketua
Menjadi anggota tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu
375 Menit/Kali
sebagai anggota
Form Uraian Tugas Pokok Terapis Gigi dan Mulut Terampil

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan K (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan 30 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan 45 menit/ dokumen

Melakukan inventarisasi alat pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 15 Menit/ Lembar

Melakukan inventarisasi obat dan bahan kesehatan gigi dan mulut 15 Menit/ Lembar

Melakukan persiapan ruangan pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 15 Menit/ Lembar

Melakukan persiapan instrument/ alat untuk pelayanan asuhan kesehatan


15 Menit/ Lembar
gigi dan mulut
Melakukan persiapan dokumen untuk pelayanan asuhan kesehatan gigi dan
0 menit/ dokumen
mulut
Melakukan pre conference dan post conference dalam rangka pengelolaan 30 Menit / Laporan
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut
Melakukan analisis dan penanganan keluhan pelanggan dalam rangka 45 Menit / Laporan
pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut
Melakukan sterilisasi alat dalam rangka pengendalian infeksi asuhan
15 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut
Melakukan sterilisasi bahan dalam rangka pengendalian infeksi asuhan
15 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut
Melakukan desinfeksi dental unit dalam rangka pengendalian infeksi asuhan
15 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut
Melakukan triase pada pelayanan kesehatan gigi dan mulut 15 Menit / Laporan

Melakukan pencatatan dan pelaporan harian pelaksanaan pelayanan


6 menit/ dokumen
kesehatan gigi dan mulut
Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut di pelayanan tingkat dasar
15 menit/ dokumen
dan rujukan

Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada individu/ kelompok 15 menit/ dokumen

Melakukan pemeriksaan Oral Hygiene dalam rangka mengetahui status


15 menit/ dokumen
kebersihan gigi dan mulut

Melakukan pemeriksaan def-t 7.5 menit/ dokumen

Melakukan pemeriksaan DMF - T 9 menit/ dokumen

Melaksanakan analisis masalah/diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut


berdasarkan hasil pengkajian pada individu, kelompok/ masyarakat 15 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan rencana pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut


15 menit/ dokumen
pada individu,kelompok/ masyarakat
Melakukan kegiatan komunikasi therapeutik pada intervensi klinis dengan
7.5 menit/ dokumen
kompleksitas tingkat ringan

Melakukan pembersihan karang gigi 15 menit/ dokumen

Melakukan perawatan luka non post op ronggamulut 15 menit/ dokumen

Melaksanakan Kegiatan Kolaboratif Kesehatan Gigi dan Mulut pada 15 menit/ dokumen
pelayanan medik dasar gigi di fasilitas pelayananan kesehatan

Membimbing pelaksanaan sikat gigi padaindividu/ kelompok 15 Menit / Laporan

Melakukan kegiatan konsultasi pada kasus ringan dari tenaga kesehatan lain 15 Menit / Laporan

Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhan kesehatan gigi dan mulut 15 menit/ dokumen
Melakukan kegiatan pemeriksaan dan analisis untuk memberikan rujukan
6 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut pada kasus ringan

Melaksanakan penatalaksanaan kegawatdaruratan pada kasus ringan 15 Menit / Laporan

Form Uraian Tugas Pokok Terapis Gigi dan Mulut Mahir

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan 63.73 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan 95.45 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan dan pengajuan kebutuhan obat dan bahan bulanan 60 menit/ dokumen

Melakukan persiapan obat dan bahan untuk pelayanan asuhan kesehatan


30 Menit/ Lembar
gigi dan mulut
Melakukan pre conference dan post conference dalam rangka pengelolaan
60 Menit / Laporan
pengendalian mutupelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut
Melakukan analisis dan penanganan keluhan pelanggan dalam rangka
120 Menit / Laporan
pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut
Melakukan pengawasan hygiene sanitasi ruangan dalam rangka 30 Menit/ Lembar
pengendalian infeksi
Melakukan pencatatan dan pelaporan bulanan pelaksanaan pelayanan 75 Menit / Laporan
kesehatan gigi dan mulut
Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut di pelayanan tingkat dasar
30 menit/ dokumen
dan rujukan

Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada individu/ kelompok 30 menit/ dokumen

Melakukan rekapitulasi hasil penjaringan kesehatan gigi dan mulut 225 menit/ dokumen
Melakukan pemeriksaan CPITN 15 menit/ dokumen

Melakukan penghitungan Performance TreatmentIndeks (PTI) 45 menit/ dokumen

Melaksanakan analisis masalah/diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut


15 menit/ dokumen
berdasarkan hasil pengkajian pada individu, kelompok/masyarakat
Melakukan penyusunan rencana pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 15 menit/ dokumen
pada individu, kelompok/ masyarakat
Melakukan kegiatan komunikasi therapeutik pada intervensi klinis dengan
15 menit/ dokumen
kompleksitas tingkat sedang

Melakukan aplikasi fluor 30 menit/ dokumen

Melakukan fissure sealant 15 menit/ dokumen

Melakukan penambalan dengan metode ART 30 menit/ dokumen

Melakukan pembersihan karang gigi 30 menit/ dokumen

Melaksanakan Kegiatan Kolaboratif Kesehatan Gigi dan Mulut pada


45 menit/ dokumen
pelayanan medik dasar gigi di fasilitas pelayananan kesehatan
Melaksanakan kegiatan promosi kesehatan gigi dan mulut pada individu/
45 Menit / Laporan
kelompok/ masyarakat

Melakukan kegiatan konsultasi pada kasussedang dari tenaga kesehatan lain 30 Menit / Laporan

Melakukan pembinaan dan evaluasi program Usaha Kesehatan Gigi Sekolah 165 menit/ dokumen
(UKGS)

Melaksanakan penambalan sementara 1 (satu) Bidang 30 menit/ dokumen

Melakukan pencabutan gigi sulung dengan topikal anastesi 15 menit/ dokumen

Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhankesehatan gigi dan mulut 30 menit/ dokumen
Melakukan kegiatan pemeriksaan dan analisis untuk memberikan rujukan
15 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut pada kasus sedang
Melaksanakan penatalaksanaan kegawatdaruratan pada kasus sedang
45 Menit / Laporan
kesehatan gigi dan mulut

Form Uraian Tugas Pokok Terapis Gigi dan Mulut Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan 120 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan 195 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan dan pengajuan kebutuhan obat dan bahan tahunan 180 menit/ dokumen

Melakukan pengelolaan permintaan kebutuhan alat, obat dan bahan bulanan 135 menit/ dokumen

Melakukan pre conference dan post conference dalam rangka pengelolaan


120 Menit / Laporan
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan analisis dan penanganan keluhan pelanggan dalam rangka


225 Menit / Laporan
pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan pengelolaan limbah medis dalam rangka pengendalian infeksi


120 menit/ dokumen
pada pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan pengawasan sterilisasi alat dan bahan dalam rangka


60 Menit / Laporan
pengendalian infeksi pada pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut
Melakukan pengawasan penggunaan APD dalam rangka pengendalian infeksi
60 menit/ dokumen
pada pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulutkesehatan gigi dan mulut

Melaksanakan evaluasi tahunan pelayanankesehatan gigi dan mulut 255 Menit / Laporan
Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut pada pasien di pelayanan
60 menit/ dokumen
tingkat dasar dan rujukan
Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada individu/ kelompok/ 75 menit/ dokumen
masyarakat

Melakukan evaluasi dan analisis hasilpemeriksaan Oral Hygiene 135 menit/ dokumen

Melakukan penghitungan Requirement TreatmentIndeks (RTI); 60 menit/ dokumen

Melaksanakan analisis masalah/diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut


45 menit/ dokumen
berdasarkan hasil pengkajian pada individu/ kelompok/masyarakat

Melakukan penyusunan rencana pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut


45 menit/ dokumen
pada individu/ kelompok/ masyarakat
Melakukan kegiatan komunikasi therapeutik pada intervensi klinis dengan
30 menit/ dokumen
kompleksitas tingkat berat

Melakukan pembersihan karang gigi 60 menit/ dokumen

Melaksanakan Kegiatan Kolaboratif Kesehatan Gigi dan Mulut pada 105 menit/ dokumen
pelayanan medik dasar gigi di fasilitas pelayanan kesehatan
Membuat alat peraga untuk kesehatan gigi gigi dan mulut; 120 Menit / Laporan

Melakukan kegiatan konsultasi pada kasus berat dari tenaga kesehatan lain 45 Menit / Laporan

Melakukan pembinaan dan evaluasi program Usaha Kesehatan Gigi


180 menit/ dokumen
Masyarakat (UKGM)

Melaksanakan penambalan sementara 2 (dua) Bidang 60 menit/ dokumen

Melakukan pencabutan gigi sulung denganinfiltrasi anastesi 45 menit/ dokumen


Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhan kesehatan gigi dan mulut 60 menit/ dokumen

Melakukan kegiatan pemeriksaan dan analisisuntuk memberikan rujukan


30 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut pada kasus berat
Melaksanakan penatalaksanaan kegawat daruratan pada kasus berat
90 Menit / Laporan
kesehatan gigi dan mulut

Form Uraian Tugas Pokok Terapis Gigi dan Mulut Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan 24 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan 180 menit/ dokumen

Melakukan pengelolaan permintaan kebutuhan alat, obat dan bahan


57.54 menit/ dokumen
tahunan

Melakukan pre conference dan post conference dalam rangka pengelolaan


33 Menit / Laporan
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan survey kepuasan pelanggan dalam rangka pengelolaan


57.54 menit/ dokumen
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan analisis dan penanganan keluhan pelanggan dalam rangka


120 menit/ dokumen
pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan pengawasan pengelolaan limbah medis dalam rangka


25.62 Menit/ Lembar
pengendalian infeksi pada pelayanan kesehatan gigi dan mulut
Melakukan identifikasi data dan bahan untukevaluasi pelayanan kesehatan
52.2 menit/ dokumen
gigi dan mulut;
Menganalisis kasus asuhan kesehatan gigi dan mulut dengan menggunakan
180 menit/ dokumen
sistem berbasis teknologi informasi
Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut pada pasien berkebutuhan
42 menit/ dokumen
khusus
Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada individu/ kelompok 120 menit/ dokumen
berkebutuhan khusus

Melakukan pemeriksaan analisis Risiko Karies 24 menit/ dokumen

Melaksanakan analisis masalah/ diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut


berdasarkan hasil pengkajian pada individu, kelompok/ masyarakat 6 menit/ dokumen
berkebutuhan khusus
Melaksanakan identifikasi diagnosa/ masalah kesehatan gigi berdasarkan
hasil pemeriksaanrisiko karies 12 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan rencana pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut


6 menit/ dokumen
pada individu/kelompok berkebutuhan khusus
Melakukan kegiatan komunikasi therapeutik pada intervensi klinis dengan
6 menit/ dokumen
kompleksitas tingkatringan

Melakukan terapi remineralisasi 18 menit/ dokumen

Melakukan persiapan pasien pra operasi 60 menit/ dokumen

Melakukan pemeliharaan kebersihan gigi dan mulut pasien pra dan post 24 menit/ dokumen
operasi;
Membimbing pelaksanaan sikat gigi pada individu/ kelompok berkebutuhan 30 menit/ dokumen
khusus

Melakukan kegiatan konsultasi pada kasus ringan dari tenaga kesehatan lain 11.76 menit/ dokumen

Melakukan pelatihan kader kesehatan gigi dan mulut 187.2 Menit / Laporan

Melakukan penambalan permanen 1 (satu) bidang 24 menit/ dokumen


Melaksanakan bimbingan bagi mahasiswakesehatan gigi 171.18 Menit / Laporan
Melaksanakan bimbingan di bidang kesehatan gigi bagi mahasiswa kesehatan
lainnya 60 Menit / Laporan

Melaksanakan kegiatan kolaboratif kesehatan gigi dan mulut pada pelayanan


medik gigi spesialistik di fasilitas pelayananan kesehatan 24 menit/ dokumen

Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhankesehatan gigi dan mulut 6 menit/ dokumen

Melakukan kegiatan pemeriksaan dan analisis untuk memberikan rujukan


6 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut pada kasus ringan
Melaksanakan penatalaksanaan kegawat daruratan pada kasus ringan
kesehatan gigi dan mulut 60 Menit / Laporan

Form Uraian Tugas Pokok Terapis Gigi dan Mulut Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan 24 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan 51 menit/ dokumen

Melakukan pre conference dan post conference dalam rangka pengelolaan


33 Menit / Laporan
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Membuat Instrumen survey kepuasan pelanggan dalam rangka pengelolaan


180 Menit / Instrumen
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan analisis dan penanganan keluhan pelanggan dalam rangka


63 Menit / Laporan
pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan pengawasan penggunaan APD dalamrangka pengendalian infeksi 15 Menit/ Lembar


Melakukan pengolahan data dan bahan untuk evaluasi pelayanan kesehatan
192 menit/ dokumen
gigi dan mulut
Menganalisis kasus asuhan kesehatan gigi dan mulut dengan menggunakan
75 menit/ dokumen
sistem berbasis teknologi informasi
Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut pada pasien berkebutuhan
45 menit/ dokumen
khusus
Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada individu/ kelompok 102 menit/ dokumen
berkebutuhan khusus

Melakukan evaluasi, analisis dan rekomendasi hasil penjaringan 120 menit/ dokumen

Melakukan pemeriksaan analisis Risiko Karies 24 menit/ dokumen

Melaksanakan analisis masalah/ diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut


berdasarkan hasil pengkajian pada individu, kelompok/ masyarakat 6 menit/ dokumen
berkebutuhan khusus
Melaksanakan analisis masalah/ diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut
12 menit/ dokumen
berdasarkan hasil pemeriksaan risiko karies
Melakukan penyusunan rencana pelayananasuhan kesehatan gigi dan mulut
6 menit/ dokumen
pada individu/ kelompok berkebutuhan khusus
Melakukan kegiatan komunikasi therapeutik pada intervensi klinis dengan
6 menit/ dokumen
kompleksitas tingkat sedang

Melakukan perawatan pasca operasi rongga mulut; 24 menit/ dokumen

Melaksanakan kegiatan promosi kesehatan gigi gigi dan mulut pada individu/ 24 menit/ dokumen
kelompok berkebutuhan khusus

Melakukan kegiatan konsultasi pada kasus sedang dari tenaga kesehatan lain 12 menit/ dokumen

Melakukan pelatihan kader kesehatan gigi danmulut 186 Menit / Laporan

Melakukan penambalan permanen 2 (dua) bidang 21 menit/ dokumen

Melakukan pencabutan gigi permanen akar tunggal dengan infiltrasi


18 menit/ dokumen
anasthesi tanpa penyulit
Melaksanakan kegiatan kolaboratif kesehatan gigi dan mulut pada pelayanan
120 menit/ dokumen
medik gigi spesialistik di fasilitas pelayananan kesehatan

Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhankesehatan gigi dan mulut. 6 menit/ dokumen

Melakukan kegiatan pemeriksaan dan analisis untuk memberikan rujukan


9 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut pada kasus sedang
Melaksanakan penatalaksanaan kegawat daruratan pada kasus sedang 60 Menit / Laporan
kesehatan gigi dan mulut

Form Uraian Tugas Pokok Terapis Gigi dan Mulut Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan 90 menit/ dokumen

Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan 52 menit/ dokumen

Melakukan pre conference dan post conference dalam rangka pengelolaan


34 Menit / Laporan
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Memimpin dan mengkoordinir pelaksanaan pre conference dan post


conference dalam rangka pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan 20 menit/ dokumen
kesehatan gigi dan mulut
Mengelola hasil survey kepuasan pelanggan dalam rangka pengelolaan
120 menit/ dokumen
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan analisis dan penanganan keluhan pelanggan dalam rangka


62 menit/ dokumen
pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut

Melakukan sosialisasi hasil evaluasi pelayanan kesehatan gigi dan mulut dan 120 Menit / Laporan
menyusun rencana tindak lanjut
Menganalisis kasus asuhan kesehatan gigi dan mulut dengan menggunakan
76 menit/ dokumen
sistem berbasis teknologi informasi
Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut pada pasien berkebutuhan
44 menit/ dokumen
khusus
Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada individu/ kelompok
104 menit/ dokumen
berkebutuhan khusus

Melakukan pemeriksaan analisis Risiko Karies 22 menit/ dokumen

Melaksanakan analisis masalah/ diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut


berdasarkan hasil pengkajian pada individu, kelompok/ masyarakat 6 menit/ dokumen
berkebutuhan khusus
Melaksanakan analisis masalah/ diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut
12 menit/ dokumen
berdasarkan hasil pemeriksaan risiko karies
Melakukan penyusunan rencana pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 6 menit/ dokumen
pada individu/ kelompok berkebutuhan khusus
Melakukan kegiatan komunikasi therapeutik pada intervensi klinis dengan 6 menit/ dokumen
kompleksitas tingkat berat
Melakukan evaluasi dan pendokumentasian kegiatan promosi kesehatan gigi 54 Menit / Laporan
dan mulut.

Melakukan kegiatan konsultasi pada kasus berat dari tenaga kesehatan lain 12 menit/ dokumen

Melakukan pelatihan kader kesehatan gigi danmulut 188 Menit / Laporan


Melakukan pencabutan gigi permanen akar tunggal dengan infiltrasi
18 menit/ dokumen
anasthesi dengan penyulit
Melaksanakan kegiatan kolaboratif kesehatan gigi dan mulut pada pelayanan
24 menit/ dokumen
medik gigi spesialistik di fasilitas pelayananan kesehatan

Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhankesehatan gigi dan mulut. 6 menit/ dokumen

Melakukan kegiatan pemeriksaan dan analisis untuk memberikan rujukan


8 Menit/ Lembar
kesehatan gigi dan mulut pada kasus berat
Melakukan kegiatan penatalaksanaan kegawat daruratan pada kasus berat 60 Menit / Laporan
kesehatan gigi dan mulut
Mengkoordinir kegiatan pelayanan kesehatan gigi dan mulut di ruangan/
76 Menit / Laporan
klinik gigi
Form Uraian Tugas Pokok Dokter Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pelayanan medik umum Rawat Jalan Tingkat Pertama 9.6 Menit/Pasien

Melakukan Pelayanan Spesialistik Rawat Jalan Tingkat Pertama 18 Menit/Pasien

Melakukan tindakan khusus oleh dokter umum Tingkat Sederhana 30 Menit/Pasien

Melakukan tindakan khusus oleh dokter umum Tingkat sedang 60 Menit/Pasien

Melakukan tindakan spesialistik Tingkat Sederhana 30 Menit/Pasien

Melakukan tindakan spesialistik Tingkat sedang 60 Menit/Pasien

Melakukan tindakan darurat medik/P3K Tingkat Sederhana 24 Menit/Pasien

Melakukan kunjungan (visite) pada pasien rawat inap 12 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan mental Tingkat sederhana 8.4 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan mental Kompleks Tingkat I 30 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fisik Tingkat Sederhana 12 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fisik Kompleks Tingkat I 30 Menit/Pasien

Melakukan pemeliharaan kesehatan ibu 4.8 Menit/Pasien


Melakukan pemeliharaan kesehatan bayi dan balita 48 Menit/Pasien

Melakukan pemeliharaan kesehatan anak 48 Menit/Pasien

Melakukan pelayanan KB 48 Menit/Pasien


Melakukan pelayanan imunisasi 36 Menit/Pasien
Melakukan pelayanan gizi 54 Menit/Pasien

Mengumpulkan data dalam rangka pengamatan epidemiologi penyakit 300 Menit/Laporan

Melakukan penyuluhan medik 1200 Menit/Laporan

Membuat catatan medik pasien rawat inap 12 Menit/Pasien

Membuat catatan medik pasien rawat jalan 6 Menit/Pasien

Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar 12 Menit/kasus

Melayani atau menerima konsultasi dari dalam 12 Menit/kasus

Menguji Kesehatan Menguji kesehatan individu 12 Menit/Pasien

Menguji Kesehatan Menjadi Tim Penguji Kesehatan 18 Menit/Pasien

Melakukan visum et repertum Tingkat Sederhana 18 Menit/Pasien

Melakukan visum et repertum Kompleks Tingkat I 30 Menit/Pasien

Menjadi saksi ahli 30 Menit/Kali

Mengawasi penggalian mayat untuk pemeriksaan jenazah 120 Menit/Jenazah

Melakukan Otopsi dengan pemeriksaan laboratorium 180 Menit/kasus


Melakukan tugas jaga Panggilan / On Call 36 Menit/Kali

Melakukan tugas jaga Di tempat / RS 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas jaga Di tempat sepi pasien 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas pada daerah konflik/rawan/daerah penyakit menular 12000 Menit/Kali

Melakukan kaderisasi masyarakat dalam bidang kesehatan tingkat


12 Menit/Kali
sederhana

Melaksanakan kegiatan penanggulangan bencana alam/wabah di lapangan 3000 Menit/Kali

Memimpin satuan unit kerja pelayanan kesehatan 24000 Menit/Tahun

Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker, YPAC,


1500 Menit/Kali
Olahraga)

Mengamati penyakit/wabah 1500 Menit/Kali


Melakukan supervisi bidang kesehatan 1500 Menit/Kali

Sebagai ketua tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 3000 Menit/Kali

Sebagai anggota tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 1500 Menit/Kali


Form Uraian Tugas Pokok Dokter Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pelayanan medik umum Konsul Pertama 6.6 Menit/Pasien

Melakukan Pelayanan Spesialistik Konsul Pertama 12 Menit/Pasien

Melakukan pelayanan spesialis konsultan 12 Menit/Pasien

Melakukan tindakan khusus oleh dokter umum Kompleks Tingkat I 90 Menit/Pasien

Melakukan tindakan spesialistik Kompleks Tingkat I 90 Menit/Pasien

Melakukan tindakan medik spesialistik konsultan 18 Menit/Pasien

Melakukan tindakan darurat medik / P3K Tingkat Sedang 21 Menit/Pasien

Melakukan kunjungan (visite) pada pasien rawat inap 9 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan mental Tingkat sederhana 9 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan mental Kompleks Tingkat I 30 Menit/Pasien


Melakukan pemulihan fisik Tingkat sederhana 12 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fisik Kompleks Tingkat I 30 Menit/Pasien

Melakukan pemeliharaan kesehatan ibu 4.8 Menit/Pasien

Melakukan pemeliharaan kesehatan bayi dan balita 4.8 Menit/Pasien

Melakukan pemeliharaan kesehatan anak 4.8 Menit/Pasien

Melakukan pelayanan KB 4.8 Menit/Pasien

Melakukan pelayanan imunisasi 3.6 Menit/Pasien

Melakukan pelayanan gizi 5.4 Menit/Pasien

Mengolah data dalam rangka pengamatan epidemiologi penyakit 600 Menit/Laporan

Melakukan penyuluhan medik 1200 Menit/Laporan

Membuat catatan medik pasien rawat inap 12 Menit/Pasien

Membuat catatan medik pasien rawat jalan 6 Menit/Pasien

Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar 15 Menit/kasus

Melayani atau menerima konsultasi dari dalam 15 Menit/kasus

Menguji Kesehatan Menguji kesehatan individu 15 Menit/Pasien

Menguji Kesehatan Menjadi Tim Penguji Kesehatan 15 Menit/Pasien


Melakukan visum et repertum Tingkat Sederhana 15 Menit/Pasien

Melakukan visum et repertum Kompleks Tingkat I 30 Menit/Pasien

Memberikan pelayanan menjadi saksi ahli 30 Menit/Kali

Mengawasi penggalian mayat untuk pemeriksaan 120 Menit/Jenazah

Melakukan Otopsi dengan pemeriksaan laboratorium 180 Menit/kasus

Melakukan tugas jaga Panggilan / On Call 36 Menit/Kali

Melakukan tugas jaga Di tempat / RS 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas jaga Di tempat sepi pasien 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas pada daerah konflik/rawan/daerah penyakit menular 6000 Menit/Kali

Melakukan kaderisasi masyarakat dalam bidang kesehatan tingkat sedang 9 Menit/Kali

Memimpin satuan unit kerja pelayanan kesehatan 12000 Menit/Tahun

Melaksanakan kegiatan penanggulangan bencana alam / wabah dilapangan 1500 Menit/Kali

Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker, YPAC, 750 Menit/Kali
Olahraga)

Mengamati penyakit/wabah 750 Menit/Kali

Melakukan supervisi bidang kesehatan 750 Menit/Kali


Sebagai ketua tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 1500 Menit/Kali

Sebagai anggota tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 750 Menit/Kali

Form Uraian Tugas Pokok Dokter Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan pelayanan spesialis konsultan 12 Menit/Pasien
Melakukan tindakan khusus oleh dokter umum Kompleks Tingkat II 120 Menit/Pasien
Melakukan tindakan spesialistik Kompleks Tingkat II 120 Menit/Pasien
Melakukan tindakan medik spesialistik konsultan 18 Menit/Pasien
Melakukan tindakan darurat medik/P3K Kompleks Tingkat I 26 Menit/Pasien
Melakukan kunjungan (visite) pada pasien rawat inap 10 Menit/Pasien
Melakukan pemulihan mental Tingkat Sedang 16 Menit/Pasien
Melakukan pemulihan mental Kompleks Tingkat II 60 Menit/Pasien
Melakukan pemulihan fisik Tingkat Sedang 14 Menit/Pasien
Melakukan pemulihan fisik Kompleks Tingkat II 60 Menit/Pasien
Menganalisa data dalam rangka pengamatan epidemiologi penyakit 1200 Menit/Laporan
Melakukan penyuluhan medik 1200 Menit/Laporan
Membuat catatan medik pasien rawat inap 12 Menit/Pasien
Membuat catatan medik pasien rawat jalan 8 Menit/Pasien
Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar 14 Menit/kasus
Melayani atau menerima konsultasi dari dalam 14 Menit/kasus
Menguji kesehatan individu 14 Menit/Pasien
Menjadi Tim Penguji Kesehatan 16 Menit/Pasien
Melakukan visum et repertum Tingkat Sedang 20 Menit/Jenazah
Melakukan visum et repertum Kompleks Tingkat II 60 Menit/Jenazah
Menjadi pelayanan saksi ahli 30 Menit/Kali
Mengawasi penggalian mayat untuk pemeriksaan 120 Menit/Jenazah
Melakukan Otopsi Tanpa pemeriksaan laboratorium 120 Menit/kasus
Melakukan Otopsi Dengan pemeriksaan laboratorium 180 Menit/kasus
Melakukan tugas jaga Panggilan / On Call 36 Menit/Kali
Melakukan tugas jaga Di tempat / RS 480 Menit/8 Jam
Melakukan tugas jaga Di tempat sepi pasien 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas pada daerah konflik/rawan/daerah penyakit menular 4000 Menit/Kali

Memimpin satuan unit kerja pelayanan kesehatan 8000 Menit/Tahun

Melakukan kaderisasi masyarakat dalam bidang kesehatan kompleks 8 Menit/Kali

Melaksanakan kegiatan penanggulangan bencana alam / wabah dilapangan 1000 Menit/Kali

Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker, YPAC,


500 Menit/Kali
Olahraga)
Mengamati penyakit/wabah 500 Menit/Kali
Melakukan supervisi bidang kesehatan 500 Menit/Kali
Sebagai ketua tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 1000 Menit/Kali
Sebagai anggota tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 500 Menit/Kali

Form Uraian Tugas Pokok Dokter Ahli Utama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan pelayanan spesialis konsultan 12 Menit/Pasien

Melakukan tindakan khusus oleh dokter umum Kompleks Tingkat III 150 Menit/Pasien

Melakukan tindakan spesialistik Kompleks Tingkat III 150 Menit/Pasien

Melakukan tindakan medik spesialistik konsultan 19.5 Menit/Pasien

Melakukan tindakan darurat medik/P3K Kompleks Tingkat II 60 Menit/Pasien

Melakukan kunjungan (visite) pada pasien rawat inap 9 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan mental Tingkat Sedang 15 Menit/Pasien


Melakukan pemulihan mental Kompleks Tingkat II 60 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fisik Tingkat Sedang 13.5 Menit/Pasien

Melakukan pemulihan fisik Kompleks Tingkat II 60 Menit/Pasien

Melakukan penyuluhan medik 1200 Menit/Pasien

Membuat catatan medik pasien rawat inap 12 Menit/Pasien

Membuat catatan medik pasien rawat jalan 7.5 Menit/Pasien

Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar 13.5 Menit/kasus

Melayani atau menerima konsultasi dari dalam 13.5 Menit/kasus

Menguji kesehatan individu 15 Menit/Pasien

Menjadi Tim Penguji Kesehatan 15 Menit/Pasien

Melakukan visum et repertum Tingkat Sedang 30 Menit/Jenazah

Melakukan visum et repertum Kompleks Tingkat II 60 Menit/Jenazah

Menjadi pelayanan aksi ahli 30 Menit/Kali

Mengawasi penggalian mayat untuk pemeriksaan 120 Menit/Jenazah

Melakukan Otopsi Tanpa pemeriksaan laboratorium 120 Menit/kasus

Melakukan Otopsi Dengan pemeriksaan laboratorium 180 Menit/kasus

Melakukan tugas jaga Panggilan / On Call 36 Menit/Kali

Melakukan tugas jaga Di tempat / RS 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas jaga Di tempat sepi pasien 480 Menit/8 Jam

Melakukan tugas pada daerah konflik/rawan/daerah penyakit menular 3000 Menit/Kali


Melakukan kaderisasi masyarakat dalam bidang kesehatan Kompleks
7.5 Menit/Kali
Tingkat I
Memimpin satuan unit kerja pelayanan kesehatan 6000 Menit/Tahun

Melaksanakan kegiatan penanggulangan bencana alam / wabah di lapangan 750 Menit/Kali

Membantu dalam kegiatan kesehatan (PMI, Yayasan Kanker, YPAC,


375 Menit/Kali
Olahraga)
Mengamati penyakit/wabah 375 Menit/Kali

Melakukan supervisi bidang kesehatan 375 Menit/Kali

Sebagai ketua tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 750 Menit/Kali

Sebagai anggota tim penanggulangan penyakit/wabah tertentu 375 Menit/Kali


Form Uraian Tugas Pokok Perawat Terampil

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada individu 15 Menit / Laporan

Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan


12 menit/ logbook
keperawatan
Melaksanakan edukasi tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dalam
60 menit/ logbook
rangka melakukan upaya promotif
Memfasilitasi penggunaan alat-alat pengamanan/pelindung fisik pada
pasien untuk mencegah risiko cedera pada individu dalam rangka 15 menit/ logbook
upaya preventif
Memberikan oksigenasi sederhana 12 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pada kondisi gawat


64.5 menit/ logbook
darurat/bencana/kritikal
Memfasilitasi suasana lingkungan yang tenang dan aman dan bebas
18 menit/ logbook
risiko penularan infeksi
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana pada area
28.5 menit/ logbook
medikal bedah
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
24 menit/ logbook
anak
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
27 menit/ logbook
maternitas
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
39 menit/ logbook
komunitas

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area jiwa 15 menit/ logbook

Melakukan tindakan terapi komplementer/ holistik 30 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi


25.5 menit/ logbook
pembedahan pada tahap pre/ intra/ post operasi
Memberikan perawatan pada pasien dalam rangka melakukan
28.5 menit/ logbook
Perawatan Paliatif
Memberikan dukungan/ fasilitasi kebutuhan spiritual pada kondisi
kehilangan, berduka atau menjelang ajal dalam pelayanan 30 menit/ logbook
keperawatan
Melakukan perawatan luka 37.5 menit/ logbook

Melakukan dokumentasi tindakan keperawatan 12 menit/ logbook


Form Uraian Tugas Pokok Perawat Mahir

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada keluarga 30 Menit / Laporan

Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan


keperawatan 31.5 menit/ logbook

Melaksanakan imunisasi pada individu dalam rangka melakukan upaya


30 menit/ logbook
preventif
Melakukan restrain/fiksasi pada pasien pada individu dalam rangka
30 menit/ logbook
melakukan upaya preventif asuhan keperawatan

Memfasilitasi penggunaan pelindung diri dari stressor pada kelompok


30 menit/ logbook
dalam rangka melakukan upaya preventif asuhan keperawatan

Melakukan range of motion (ROM) pada pasien dengan berbagai


30 menit/ logbook
kondisi dalam rangka melakukan upaya rehabilitatif pada individu

Melatih mobilisasi pada pasien dengan berbagai kondisi dalam rangka 30 menit/ logbook
melakukan upaya rehabilitatif pada individu
Memberikan oksigenasi sederhana 28.5 menit/ logbook
Melakukan tindakan keperawatan pada kondisi gawat 159 menit/ logbook
darurat/bencana/kritikal
Memfasilitasi suasana lingkungan yang tenang dan aman dan bebas
43.5 menit/ logbook
risiko penularan infeksi
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana pada area
70.5 menit/ logbook
medikal bedah
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
60 menit/ logbook
anak
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
66 menit/ logbook
maternitas
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
97.5 menit/ logbook
komunitas

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area jiwa 37.5 menit/ logbook

Melakukan tindakan terapi komplementer/ holistik 73.5 menit/ logbook


Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi
61.5 menit/ logbook
pembedahan pada tahap pre/ intra/ post operasi
Memberikan perawatan pada pasien dalam rangka melakukan
73.5 menit/ logbook
Perawatan Paliatif
Memberikan dukungan/ fasilitasi kebutuhan spiritual pada kondisi
kehilangan, berduka atau menjelang ajal dalam pelayanan 75 menit/ logbook
keperawatan

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan nutrisi 46.5 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan eliminasi 31.5 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan mobilisasi 48 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan istirahat dan tidur 15 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan kebersihan diri 58.5 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan rasa nyaman dan 15 menit/ logbook


pengaturan suhu tubuh

Melakukan massage pada kulit tertekan yang 22.5 menit/ logbook

Melakukan perawatan luka 94.5 menit/ logbook

Melakukan dokumentasi tindakan keperawatan 30 menit/ logbook


Form Uraian Tugas Pokok Perawat Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan Pengkajian Keperawatan dasar pada kelompok 60 Menit / Laporan

Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada masyarakat 90 Menit / Laporan

Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan


63 menit/ logbook
keperawatan
Melakukan Upaya Promotif pada individu dalam pelayanan
keperawatan 60 menit/ logbook

Melakukan Upaya Promotif pada kelompok dalam pelayanan


90 menit/ logbook
keperawatan
Melakukan isolasi pasien sesuai kondisinya dalam upaya preventif pada
90 menit/ logbook
individu
Melakukan tindakan keperawatan pada kondisi gawat 319.5 menit/ logbook
darurat/bencana/kritikal
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana pada area 141 menit/ logbook
medikal bedah
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
120 menit/ logbook
anak
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
133.5 menit/ logbook
maternitas
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area
196.5 menit/ logbook
komunitas
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang sederhana di area jiwa 75 menit/ logbook

Melakukan tindakan terapi komplementer/ holistik 147 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi


124.5 menit/ logbook
pembedahan pada tahap pre/ intra/ post operasi
Memberikan perawatan pada pasien dalam rangka melakukan 145.5 menit/ logbook
Perawatan Paliatif
Memberikan dukungan/ fasilitasi kebutuhan spiritual pada kondisi
kehilangan, berduka atau menjelang ajal dalam pelayanan 151.5 menit/ logbook
keperawatan

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan nutrisi 93 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan eliminasi 63 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan mobilisasi 96 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan istirahat dan tidur 30 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan kebersihan diri 115.5 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan rasa nyaman dan 30 menit/ logbook


pengaturan suhu tubuh

Melakukan perawatan luka 189 menit/ logbook

Memberikan perawatan pada pasien terminal 90 menit/ logbook

Melakukan isolasi pasien imunosupresi pada pasien kasus cedera 30 menit/ logbook

Melakukan pemantauan perkembangan pasien sesuai dengan


60 menit/ logbook
kondisinya

Melakukan dokumentasi tindakan keperawatan 60 menit/ logbook


Form Uraian Tugas Pokok Perawat Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pengkajian keperawatan lanjutan pada individu 15 Menit / Laporan

Melakukan pengkajian keperawatan lanjutan pada keluarga 19.8 Menit / Laporan

Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada masyarakat 4.2 Menit / Laporan

Memberikan konsultasi data pengkajian keperawatan dasar/lanjut 10.8 Menit / Laporan

Merumuskan diagnosis keperawatan pada individu 12 Menit / Laporan

Membuat prioritas diagnosis keperawatan dan masalah keperawatan 13.2 Menit / Laporan

Menyusun rencana tindakan keperawatan pada individu (merumuskan,


12 Menit / Laporan
menetapkan tindakan)
Menyusun rencana tindakan keperawatan pada keluarga
6 Menit / Laporan
(merumuskan, menetapkan tindakan)
Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan
12 Menit / Laporan
keperawatan
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks pada area
16.8 menit/ logbook
medikal bedah

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area anak 12 menit/ logbook

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area


13.2 menit/ kegiatan
maternitas
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area 15 menit/ kegiatan
komunitas

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area jiwa 16.8 menit/ kegiatan

Melakukan perawatan luka 24 menit/ logbook


Melakukan rehabilitasi mental spiritual pada individu 12 menit/ logbook
Memfasilitasi adaptasi dalam hospitalisasi pada individu 10.8 menit/ logbook
Melaksanakan case finding/deteksi dini/penemuan kasus baru pada
individu 15 menit/ logbook

Melakukan support kepatuhan terhadap intervensi kesehatan pada


12 menit/ logbook
individu
Melakukan pendidikan kesehatan pada individu pasien 15 menit/ logbook
Melakukan tindakan keperawatan pada kondisi gawat
22.2 menit/ logbook
darurat/bencana/ kritikal
Melakukan tindakan terapi komplementer/ holistik 17.4 menit/ logbook
Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi 17.4 menit/ logbook
pembedahan pada tahap pre/intra/post operasi
Memberikan dukungan/fasilitasi kebutuhan spiritual pada kondisi
kehilangan, berduka atau menjelang ajal dalam pelayanan 17.4 menit/ logbook
keperawatan

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan nutrisi 10.8 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan eliminasi 12 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan mobilisasi 9 menit/ logbook


Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan istirahat dan tidur 7.8 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan kebersihan diri 6 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan rasa nyaman dan


11.4 menit/ logbook
pengaturan suhu tubuh

Melakukan stimulasi tumbuh kembang pada individu 12.6 menit/ logbook

Mengajarkan teknik kontrol infeksi pada keluarga dengan penyakit


12 menit/ logbook
menular

Melakukan pendidikan kesehatan pada kelompok 18.6 menit/ logbook

Melaksanakan manajemen surveilans Hais sebagai upaya pengawasan


30 Menit / Laporan
resiko infeksi dalam upaya preventif pada pelayanan keperawatan

Melakukan upaya peningkatan kepatuhan kewaspadaan standar pada


pasien/petugas/ pengunjung sebagai upaya pencegahan infeksi 6 menit/ logbook

Melakukan investigasi dan deteksi dini kejadian luar biasa yang


6 Menit / Laporan
berdampak pada pelayanan kesehatan

Melakukan pemenuhan kebutuhan oksigenisasi kompleks 18 menit/ logbook

Melakukan terapi aktivitas kelompok (TAK) stimulasi persepsi 12.6 menit/ logbook

Melakukan terapi aktivitas kelompok (TAK) stimulasi sensorik 23.4 menit/ logbook

Melakukan komunikasi dengan klien dengan hambatan komunikasi 12 menit/ logbook

Melakukan pemantauan atau penilaian kondisi pasien selama dilakukan


15.6 menit/ logbook
tindakan keperawatan spesifik sesuai kasus dan kondisi pasien

Melakukan konsultasi keperawatan dan kolaborasi dengan dokter 14.4 menit/ logbook
Melakukan peningkatan/penguatan kemampuan sukarelawan dalam
6 menit/ logbook
meningkatkan masalah kesehatan masyarakat

Melakukan pendidikan kesehatan pada masyarakat 21 menit/ logbook

Melakukan evaluasi tindakan keperawatan pada individu 9 menit/ logbook

Melakukan pendokumentasian tindakan keperawatan 6 menit/ logbook

Melaksanakan fungsi pengarahan pelaksanaan pelayanan keperawatan


15.6 menit/ logbook
sebagai ketua tim/perawat primer

Melakukan penatalaksanaan manajemen gejala 16.2 menit/ logbook

Melakukan pengorganisasian pelayanan keperawatan antar


12 menit/ logbook
shift/unit/fasilitas kesehatan
Melakukan pemberian penugasan perawat dalam rangka melakukan
fungsi ketenagaan perawat 18 menit/ logbook

Melakukan preseptorship dan mentorship 12 menit/ logbook


Form Uraian Tugas Pokok Perawat Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melaksanakan skrining pada individu/ kelompok 19.8 Menit / Laporan

Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan 12 Menit / Laporan


keperawatan

Melakukan perencanaan pasien pulang (discharge planning) 16.8 menit/ logbook

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks pada area


16.8 menit/ logbook
medikal bedah

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area anak 12 menit/ logbook

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area


13.2 menit/ kegiatan
maternitas
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area
15 menit/ kegiatan
komunitas

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area jiwa 16.8 menit/ kegiatan

Melakukan perawatan luka 24 menit/ logbook

Melakukan edukasi kesehatan pada individu pasien dalam rangka 13.2 menit/ logbook
melakukan upaya preventif
Melakukan tindakan keperawatan pada kondisi gawat
22.2 menit/ logbook
darurat/bencana/ kritikal
Memfasilitasi suasana lingkungan yang tenang dan aman serta bebas
18.9 menit/ logbook
risiko penularan infeksi

Melakukan tindakan terapi komplementer/ holistik 17.4 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi


pembedahan pada tahap pre/intra/post operasi 17.4 menit/ logbook

Memberikan perawatan pada pasien dalam rangka Perawatan Paliatif 18.6 menit/ logbook

Memberikan dukungan/fasilitasi kebutuhan spiritual pada kondisi


kehilangan, berduka atau menjelang ajal dalam pelayanan 17.4 menit/ logbook
keperawatan

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan nutrisi 10.8 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan eliminasi 12 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan mobilisasi 9 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan istirahat dan tidur 8.1 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan kebersihan diri 6 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan rasa nyaman dan


11.4 menit/ logbook
pengaturan suhu tubuh
Melakukan upaya peningkatan kepatuhan kewaspadaan standar pada
6 menit/ logbook
pasien/petugas/ pengunjung sebagai upaya pencegahan infeksi

Melakukan pemenuhan kebutuhan oksigenisasi kompleks 18 menit/ logbook

Melakukan terapi aktivitas kelompok (TAK) stimulasi sensorik 23.4 menit/ logbook

Melakukan pemantauan atau penilaian kondisi pasien selama dilakukan


15.6 menit/ logbook
tindakan keperawatan spesifik sesuai kasus dan kondisi pasien

Melakukan konsultasi keperawatan dan kolaborasi dengan dokter 14.4 menit/ logbook

Melakukan edukasi kesehatan pada keluarga untuk meningkatkan


24 menit/ logbook
kesehatan anggota keluarganya dalam upaya promotif

Melaksanakan edukasi kesehatan pada masyarakat dalam upaya


16.8 menit/ logbook
promotif
Melakukan pendidikan kesehatan pada kelompok (pengunjung dan
13.8 Menit / Laporan
petugas)
Melakukan kegiatan memotivasi pelaksanaan program pencegahan
24 Menit / Laporan
masalah kesehatan pada masyarakat
Memberikan terapi modalitas 42 menit/ logbook
Melatih interaksi sosial pada pasien dengan masalah kesehatan mental
15 menit/ logbook
pada individu dalam Upaya Rehabilitatif
Memfasilitasi pemberdayaan peran dan fungsi anggota keluarga dalam 12.6 menit/ logbook
Upaya Rehabilitatif
Melakukan perawatan lanjutan pasca hospitalisasi/ bencana dalam
30 menit/ logbook
Upaya Rehabilitatif

Melakukan Evaluasi Tindakan Keperawatan pada keluarga 15 menit/ logbook

Melakukan Evaluasi Tindakan Keperawatan pada kelompok 12 menit/ logbook


Melakukan pendokumentasian tindakan keperawatan 6 menit/ logbook

Melakukan rujukan keperawatan 12.6 menit/ logbook

Melaksanakan studi kasus keperawatan dalam kegiatan peningkatan


48.6 Menit / Laporan
mutu dan pengembangan pelayanan keperawatan
Melakukan pengorganisasian pelayanan keperawatan antar 12 menit/ logbook
shift/unit/fasilitas kesehatan
Melakukan pemberian penugasan perawat dalam rangka melakukan
18 menit/ logbook
fungsi ketenagaan perawat
Melakukan preseptor dan mentorship dalam fungsi ketenagaan
48 Menit / Laporan
perawat
Melakukan supervisi klinik dan manajemen dalam fungsi pengarahan
51 Menit / Laporan
dan pelaksanaan pelayanan keperawatan

Form Uraian Tugas Pokok Perawat Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan Pengkajian Keperawatan lanjutan pada kelompok 24 Menit / Laporan

Melakukan Pengkajian Keperawatan lanjutan pada masyarakat 8.4 Menit / Laporan

Merumuskan Diagnosis Keperawatan Aktual/Risiko / Potensial /


8.4 menit/ logbook
Wellness kelompok
Menyusun rencana tindakan keperawatan pada kelompok
17.4 menit/ logbook
(merumuskan, menetapkan tindakan)
Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan
12 Menit / Laporan
keperawatan
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks pada area
16.8 menit/ logbook
medikal bedah

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area anak 12 menit/ logbook

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area


13.2 menit/ kegiatan
maternitas
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area
15 menit/ kegiatan
komunitas

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area jiwa 16.8 menit/ kegiatan

Melakukan perawatan luka 24 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pada kondisi gawat


22.2 menit/ logbook
darurat/bencana/ kritikal

Melakukan tindakan terapi komplementer/ holistik 17.4 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi


17.4 menit/ logbook
pembedahan pada tahap pre/intra/post operasi

Memberikan perawatan pada pasien dalam rangka Perawatan Paliatif 18.6 menit/ logbook

Memberikan dukungan/fasilitasi kebutuhan spiritual pada kondisi


kehilangan, berduka atau menjelang ajal dalam pelayanan 17.2 menit/ logbook
keperawatan

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan nutrisi 10.8 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan eliminasi 12 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan mobilisasi 9 menit/ logbook


Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan istirahat dan tidur 8 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan kebersihan diri 6 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan rasa nyaman dan


11.4 menit/ logbook
pengaturan suhu tubuh

Melakukan upaya peningkatan kepatuhan kewaspadaan standar pada


6 menit/ logbook
pasien/petugas/ pengunjung sebagai upaya pencegahan infeksi

Melakukan komunikasi dengan klien dengan hambatan komunikasi 12 menit/ logbook

Memfasilitasi dan memberikan dukungan pada keluarga dalam


12 Menit / Laporan
meningkatkan kesehatan keluarga

Melakukan diseminasi informasi kesehatan pada kelompok 21 Menit / Laporan

Melakukan pemantauan atau penilaian kondisi pasien selama dilakukan


tindakan keperawatan spesifik sesuai kasus dan kondisi pasien 15.6 menit/ logbook

Melakukan konsultasi keperawatan dan kolaborasi dengan dokter 14.4 menit/ logbook

Membentuk dan mempertahankan keberadaan kelompok masyarakat


12 Menit / Laporan
pemerhati masalah kesehatan dalam upaya promotif pada masyarakat

Melakukan Evaluasi Tindakan Keperawatan pada masyarakat 9 menit/ kegiatan

Melakukan pendokumentasian tindakan keperawatan 6 menit/ logbook

Melaksanakan manajemen Infection Control Risk Assesment (ICRA) 12 menit/ tindakan


sebagai upaya pengawasan resiko infeksi
Melaksanakan advokasi program pengendalian faktor resiko dalam
16.2 menit/ tindakan
upaya preventif pada masyarakat

Menyusun rencana strategis bidang keperawatan 18 menit/ dokumen


Menyusun rencana program tahunan unit ruang rawat 16 menit/ dokumen

Melakukan pengorganisasian pelayanan keperawatan antar


12 menit/ logbook
shift/unit/fasilitas kesehatan
Melakukan pembinaan kelompok resiko tinggi dalam upaya preventif
18 menit/ tindakan
pada kelompok
Memberikan rekomendasi terhadap kompetensi perawat dalam proses 22 Menit / Laporan
rekruitmen dan seleksi perawat
Melaksanakan evidence based practice dalam kegiatan peningkatan
30 menit/ kegiatan
mutu dan pengembangan pelayanan keperawatan

Melakukan kredensialing perawat 70 Menit / Laporan

Melakukan preseptor dan mentorship dalam fungsi ketenagaan


48 Menit / Laporan
perawat
Melakukan pengawasan/pengendalian/monev terhadap program mutu
klinik pelayanan keperawatan 4 Menit / Laporan

Melaksanakan supervisi pelayanan keperawatan dan program dalam


kegiatan peningkatan mutu dan pengembangan pelayanan 30 menit/ kegiatan
keperawatan

Form Uraian Tugas Pokok Perawat Ahli Utama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan pengkajian keperawatan lanjutan pada individu 15 Menit / Laporan


Melakukan pengkajian keperawatan lanjutan pada keluarga 19.8 Menit / Laporan

Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada masyarakat 4.2 Menit / Laporan

Memberikan konsultasi data pengkajian keperawatan dasar/lanjut 10.8 Menit / Laporan

Merumuskan diagnosis keperawatan pada individu 12 Menit / Laporan

Membuat prioritas diagnosis keperawatan dan masalah keperawatan 13.2 Menit / Laporan

Menyusun rencana tindakan keperawatan pada individu (merumuskan,


12 Menit / Laporan
menetapkan tindakan)
Menyusun rencana tindakan keperawatan pada keluarga
6 Menit / Laporan
(merumuskan, menetapkan tindakan)
Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan
keperawatan 12 Menit / Laporan

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks pada area


16.8 menit/ logbook
medikal bedah

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area anak 12 menit/ logbook

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area


13.2 menit/ kegiatan
maternitas
Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area
15 menit/ kegiatan
komunitas

Melakukan intervensi keperawatan spesifik yang kompleks di area jiwa 16.8 menit/ kegiatan

Melakukan perawatan luka 24 menit/ logbook

Melakukan rehabilitasi mental spiritual pada individu 12 menit/ logbook

Memfasilitasi adaptasi dalam hospitalisasi pada individu 10.8 menit/ logbook


Melaksanakan case finding/deteksi dini/penemuan kasus baru pada
15 menit/ logbook
individu
Melakukan support kepatuhan terhadap intervensi kesehatan pada
12 menit/ logbook
individu

Melakukan pendidikan kesehatan pada individu pasien 15 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pada kondisi gawat 22.2 menit/ logbook


darurat/bencana/ kritikal

Melakukan tindakan terapi komplementer/ holistik 17.4 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan intervensi


17.4 menit/ logbook
pembedahan pada tahap pre/intra/post operasi
Memberikan dukungan/fasilitasi kebutuhan spiritual pada kondisi
kehilangan, berduka atau menjelang ajal dalam pelayanan 17.4 menit/ logbook
keperawatan

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan nutrisi 10.8 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan eliminasi 12 menit/ logbook

Melakukan tindakan keperawatan pemenuhan kebutuhan mobilisasi 9 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan istirahat dan tidur 7.8 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan kebersihan diri 6 menit/ logbook

Melakukan tindakan pemenuhan kebutuhan rasa nyaman dan 11.4 menit/ logbook
pengaturan suhu tubuh

Melakukan stimulasi tumbuh kembang pada individu 12.6 menit/ logbook

Mengajarkan teknik kontrol infeksi pada keluarga dengan penyakit


12 menit/ logbook
menular

Melakukan pendidikan kesehatan pada kelompok 18.6 menit/ logbook


Melaksanakan manajemen surveilans Hais sebagai upaya pengawasan
30 Menit / Laporan
resiko infeksi dalam upaya preventif pada pelayanan keperawatan

Melakukan upaya peningkatan kepatuhan kewaspadaan standar pada


6 menit/ logbook
pasien/petugas/ pengunjung sebagai upaya pencegahan infeksi

Melakukan investigasi dan deteksi dini kejadian luar biasa yang 6 Menit / Laporan
berdampak pada pelayanan kesehatan

Melakukan pemenuhan kebutuhan oksigenisasi kompleks 18 menit/ logbook

Melakukan terapi aktivitas kelompok (TAK) stimulasi persepsi 12.6 menit/ logbook

Melakukan terapi aktivitas kelompok (TAK) stimulasi sensorik 23.4 menit/ logbook

Melakukan komunikasi dengan klien dengan hambatan komunikasi 12 menit/ logbook

Melakukan pemantauan atau penilaian kondisi pasien selama dilakukan


15.6 menit/ logbook
tindakan keperawatan spesifik sesuai kasus dan kondisi pasien

Melakukan konsultasi keperawatan dan kolaborasi dengan dokter 14.4 menit/ logbook

Melakukan peningkatan/penguatan kemampuan sukarelawan dalam 6 menit/ logbook


meningkatkan masalah kesehatan masyarakat

Melakukan pendidikan kesehatan pada masyarakat 21 menit/ logbook

Melakukan evaluasi tindakan keperawatan pada individu 9 menit/ logbook

Melakukan pendokumentasian tindakan keperawatan 6 menit/ logbook

Melaksanakan fungsi pengarahan pelaksanaan pelayanan keperawatan


15.6 menit/ logbook
sebagai ketua tim/perawat primer

Melakukan penatalaksanaan manajemen gejala 16.2 menit/ logbook


Melakukan pengorganisasian pelayanan keperawatan antar
12 menit/ logbook
shift/unit/fasilitas kesehatan
Melakukan pemberian penugasan perawat dalam rangka melakukan
18 menit/ logbook
fungsi ketenagaan perawat

Melakukan preseptorship dan mentorship 12 menit/ logbook


Form Uraian Tugas Pokok Apoteker Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan penilaian terhadap pemasok terkait dokumen kefarmasian 300 Menit/Dokumen

Menyusun surat pesanan dalam rangka pengadaan sediaan farmasi,


alat kesehatan, dan BMHP. 45 Menit/Surat

Melakukan pembuatan (compounding ) sediaan farmasi. 60 Menit/Dokumen

Melakukan pemeriksaan hasil pembuatan sediaan farmasi 60 Menit/Dokumen

Merencanakan kegiatan dan kebutuhan sediaan yang akan dikemas


ulang. 12 Menit/Dokumen

Melakukan pengemasan ulang sediaan. 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan pemeriksaan hasil akhir sediaan farmasi 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan pengujian mutu bahan baku secara organoleptis 1.02 Menit/Dokumen

Melakukan pengujian bahan baku secara kualitatif 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan pengujian bahan baku secara kuantitatif. 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan verifikasi berita acara penerimaan sediaan farmasi, alat


45 Menit/Berita Acara
kesehatan, dan BMHP.
Mengesahkan berita acara penerimaan sediaan farmasi, alat
30 Menit/Berita Acara
kesehatan, dan BMHP.
Melakukan verifikasi berita acara pengembalian barang (retur )
sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP yang tidak sesuai dengan 10.2 Menit/Berita Acara
persyaratan/ spesifikasi

Mengesahkan berita acara pengembalian barang (retur ) sediaan


farmasi, alat kesehatan, dan BMHP yang tidak sesuai dengan 10.2 Menit/Berita Acara
persyaratan/spesifikasi.

Melakukan stock opname. 120 Menit/Dokumen

Mengkaji permintaan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP. 10.2 Menit/Dokumen

Melaksanakan pendistribusian sediaan farmasi, alat kesehatan, dan


30 Menit/Daftar
BMHP.
Memverifikasi daftar usulan penghapusan sediaan farmasi, alat
10.2 Menit/Dokumen
kesehatan, BMHP yang tidak memenuhi syarat
Menyusun usulan penghapusan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan
BMHP. 90 Menit/Dokumen

Melakukan telaah resep 30 Menit/Dokumen

Melakukan pemeriksaan dan penyerahan obat disertai pemberian


30 Menit/Dokumen
informasi.

Melakukan rekonsiliasi obat. 15 Menit/Dokumen

Melakukan konseling penggunaan obat. 15 Menit/Dokumen

Melakukan konseling obat pada pasien dengan penyakit kronis 15 Menit/Dokumen

Melakukan konseling penggunaan obat khusus (Anti Retro Viral,


15 Menit/Dokumen
hepatitis, TBC).

Melakukan penelusuran dan pengkajian catatan medik 15 Menit/Data

Melakukan analisis, menyimpulkan, dan memberikan rekomendasi


15 Menit/Hasil Analisis
hasil Pemantauan Terapi Obat
Mengidentifikasi kejadian efek samping sediaan farmasi. 30 Menit/Data

Melakukan pemantauan kondisi pasien 30 Menit/Laporan

Melakukan preparasi sediaan intravena 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan preparasi sediaan radiofarmaka. 30 Menit/Dokumen

Melakukan validasi/verifikasi terhadap mesin Heat Sealers. 10.2 Menit/Dokumen

Mengidentifikasi skala prioritas teknologi kesehatan yang akan


30 Menit/Data
dianalisis.

Melaksanakan pelayanan swamedikasi. 19.8 Menit/Dokumen

Melaksanakan pelayanan kefarmasian yang dilaksanakan di tempat


tinggal pasien (pelayanan residensial) 30 Menit/Dokumen

Melaksanakan pelayanan kefarmasian untuk pasien di luar fasyankes. 30 Menit/Dokum


Form Uraian Tugas Pokok Apoteker Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana praktik kefarmasian 300 Menit/Rencana

Melakukan kajian terhadap setiap tahap praktik kefarmasian. 271.5 Menit/Laporan

Melakukan kajian sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP. 900 Menit/Daftar

Melakukan analisis rencana usulan pembelian sediaan farmasi, alat


60 Menit/Dokumen
kesehatan dan BMHP.
Menyusun rencana kebutuhan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan
180 Menit/Dokumen
BMHP.
Menyusun usulan kebutuhan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan
60 Menit/Daftar
BMHP.
Melakukan uji coba formula. 120 Menit/Dokumen
Merencanakan kegiatan dan kebutuhan untuk pembuatan sediaan
60 Menit/Dokumen
farmasi.
Melakukan verifikasi bahan baku dan teknik pembuatan. 30 Menit/Dokumen

Melakukan pengujian mutu dalam proses pembuatan. 10.2 Menit/Dokumen

Melaksanakan uji mutu sediaan hasil pembuatan secara organoleptis. 10.2 Menit/Dokumen
Melakukan pengujian sediaan hasil pembuatan secara kualitatif 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan pengujian sediaan hasil pembuatan secara kuantitatif. 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan penatalaksanaan penyimpanan sediaan farmasi, alat


60 Menit/Dokumen
kesehatan, dan BMHP.
Mengkaji hasil stock opname. 60 Menit/Dokumen

Melakukan perencanaan dan penetapan relokasi obat. 30 Menit/Daftar

Memverifikasi dan mengesahkan proses pendistribusian. 24 Menit/Dokumen

Memverifikasi dan mengesahkan daftar usulan penghapusan sediaan 4.8 Menit/Dokumen


farmasi, alat kesehatan, BMHP yang tidak memenuhi syarat.

Melakukan pendataan dan telaah terhadap mutasi sediaan farmasi,


60 Menit/Laporan
alat kesehatan dan BMHP secara berkala.

Melakukan pendataan dan telaah terhadap pengelolaan sediaan 60 Menit/Laporan


farmasi, alat kesehatan, dan BMHP sesuai kebijakan pemerintah.

Melakukan penelusuran riwayat penggunaan obat. 24 Menit/Dokumen

Melakukan komunikasi, informasi, dan edukasi baik secara aktif


maupun pasif kepada tenaga kesehatan lain/pasien/keluarga pasien/ 30 Menit/Dokumen
masyarakat terkait sediaan farmasi, alat kesehatan dan BMHP.

Melakukan konseling obat pada pasien khusus (geriatrik, pediatrik). 1.98 Menit/Dokumen

Menyusun data dan telaah obat pasien. 30 Menit/Data

Mengidentifikasi permasalahan penggunaan obat. 30 Menit/Data

Menyusun rencana tindak lanjut hasil visite. 30 Menit/Data


Melakukan pencatatan pada Catatan Pengobatan Pasien (Patient
30 Menit/Hasil
Medication Record ).
Menganalisis mekanisme kerja dan penyebab efek samping sediaan
60 Menit/Hasil
farmasi.

Menyusun rekomendasi tindak lanjut. 60 Menit/Rekomendasi

Melakukan identifikasi skala prioritas dan menyusun indikator 45 Menit/Data


terhadap obat yang akan dievaluasi.
Melakukan analisis data obat terhadap indikator yang telah
45 Menit/Data
ditetapkan.

Melakukan penyebarluasan informasi evaluasi penggunaan obat 30 Menit/Bukti

Melakukan peracikan dan pengemasan nutrisi parenteral 10.2 Menit/Dokumen


Melakukan rekonstitusi sediaan intravena sesuai dengan jadwal yang
60 Menit/Dokumen
ditentukan
Melakukan pemeriksaan dan pemastian mutu hasil akhir 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan preparasi sediaan sitostatika. 10.2 Menit/Dokumen

Melakukan rekonstitusi sediaan radiofarmaka 15 Menit/Dokumen


Mengidentifikasi kebutuhan Pemantauan Kadar Obat dalam Darah
10.2 Menit/Data Pasien
(PKOD).
Melakukan supervisi sterilisasi 180 Menit/Laporan
Melakukan pengendalian mutu kasa/kapas/verband yang
30 Menit/Dokumen
dipergunakan di rumah sakit.

Mengkaji laporan kegiatan sterilisasi rutin. 45 Menit/Laporan

Mengkaji dan menyimpulkan laporan barang yang kadaluarsa 10.2 Menit/Laporan

Melakukan telaahan data obat dan harga secara farmakoekonomi 30 Menit/Hasil Telaahan
Melakukan manajemen pengelolaan sediaan farmasi, alat kesehatan,
90 Menit/Laporan
dan BMHP
Melakukan pelayanan paliatif 30 Menit/Dokum

Form Uraian Tugas Pokok Apoteker Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana praktik kefarmasian kompleks tingkat 1 300 Menit/Rencana

Melakukan analisis terhadap usulan data perencanaan Pengelolaan


Sediaan Farmasi, Alat Kesehatan, dan Bahan Medis Habis Pakai 900 Menit/Dokumen
(BMHP)
Mengevaluasi perencanaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan
150 Menit/Dokumen
BMHP.
Melakukan verifikasi dan mengesahkan usulan pembelian. 126.2 Menit/Dokumen

Melakukan penilaian mutu sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP 60 Menit/Dokumen

Menyusun rancangan formula induk 120 Menit/Dokumen


Melaksanakan penghapusan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan
120 Menit/Berita Acara
BMHP.
Melakukan pendataan dan telaah terhadap mutasi obat narkotika dan
60 Menit/Laporan
psikotropika.
Melaksanakan kegiatan pengawasan dan pengendalian Pengelolaan
150 Menit/Dokumen
Sediaan Farmasi, Alat Kesehatan dan BMHP

Menyusun dan memberikan rekomendasi hasil kajian penggunaan


sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP kepada tenaga medis dan 120 Menit/Dokumen
tenaga kesehatan lain berdasarkan prinsip kendali mutu dan kendali
biaya.

Menyusun materi penyebarluasan informasi melalui leaflet


150 Menit/Dokumen
/brosur/poster/ buletin.

Melakukan konseling penggunaan obat dengan indeks terapi sempit. 15 Menit/Dokumen

Melakukan konseling penggunaan obat sitostatika. 15 Menit/Dokumen

Mengidentifikasi laporan efek samping sediaan farmasi. 30 Menit/Dokumen


Menyusun rekomendasi rencana intervensi hasil evaluasi penggunaan
19.8 Menit/Hasil Intervensi
obat
Melakukan telaah resep nutrisi parenteral. 19.8 Menit/Dokumen

Melakukan rekonstitusi obat sitostatika. 60 Menit/Dokumen


Melakukan pemeriksaan dan pemastian mutu hasil akhir obat
3.3 Menit/Dokumen
sitostatika.
Melakukan pemeriksaan dan pemastian mutu hasil akhir sediaan 4.5 Menit/Dokumen
radiofarmaka.
Menyusun rencana pelaksanaan Pemantauan Kadar Obat dalam
10.2 Menit/Rencana
Darah (PKOD).
Menyusun laporan dan rekomendasi kegiatan farmasi klinik bulanan
60 Menit/Rekomendasi
dan tahunan.
Melakukan analisis kejadian efek samping obat. 60 Menit/Laporan
Merencanakan kegiatan sterilisasi serta kebutuhan peralatan dan
86.4 Menit/Rencana
bahanbahan.
Menganalisis proses sterilisasi. 15 Menit/Dokumen
Melakukan uji jaminan mutu sterilisasi terhadap produk dan
menyimpulkan hasil ujinya. 15 Menit/Dokumen

Melakukan analisis hasil swab test produk sterilisasi. 30 Menit/Laporan

Mengkaji laporan kegiatan sterilisasi khusus. 45 Menit/Laporan


Menyusun rekomendasi sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP
120 Menit/Dokumen
yang cost-effective
Menit/Protokol
Melakukan uji klinis obat berdasarkan protokol penelitian. 690 Penelitian
Melakukan kegiatan pengawasan penggunaan obat program. 19.8 Menit/Dokum

Form Uraian Tugas Pokok Apoteker Ahli Utama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana praktik kefarmasian kompleks tingkat 2 300 Menit/Rencana
Mengevaluasi perencanaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan
150 Menit/Dokumen
BMHP
Melakukan verifikasi dan mengesahkan data sediaan farmasi, alat
kesehatan, dan BMHP. 90 Menit/Dokumen

Menyusun rancangan formula induk 120 Menit/Dokumen

Menetapkan formula induk 150 Menit/Formula

Melakukan pendataan dan telaah terhadap hasil monitoring dan


evaluasi kegiatan pengelolaan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan 120 Menit/Kajian Hasil
BMHP.
Melakukan pendataan dan telaah terhadap kegiatan pengawasan dan
120 Menit/Kajian Hasil
pengendalian.
Menyusun rencana pengawasan dan pengendalian 150 Menit/Dokumen

Melaksanakan kegiatan pengawasan dan pengendalian 150 Menit/Dokumen


Menganalisis dan merekomendasikan hasil pengawasan dan
150 Menit/Dokumen
pengendalian.

Menyusun dan memberikan rekomendasi hasil kajian penggunaan


sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP kepada tenaga medis dan 120 Menit/Dokumen
tenaga kesehatan lain berdasarkan prinsip kendali mutu dan kendali
biaya.

Melakukan konseling penggunaan obat dengan indeks terapi sempit 15 Menit/Dokumen

Melakukan konseling penggunaan obat sitostatika 15 Menit/Dokumen

Melakukan intervensi hasil evaluasi penggunaan obat 19.8 Menit/Hasil Intervensi

Menyusun formula nutrisi parenteral 90 Menit/Formula


Melakukan pemeriksaan dan pemastian mutu hasil akhir obat
33 Menit/Dokumen
sitostatika.
Melakukan pengkajian hasil Pemantauan Kadar Obat dalam Darah
120 Menit/Hasil Kajian
(PKOD).
Menyusun rekomendasi dosis terapi 30 Menit/Rekomendasi

Melakukan analisis dokumen kegiatan farmasi klinik. 90 Menit/Laporan


Melakukan pengawasan dan pengendalian terhadap pelayanan
90 Menit/Laporan
farmasi klinik.

Melakukan evaluasi kegiatan pelayanan farmasi klinik. 90 Menit/Laporan


Menyusun rekomendasi sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP 120 Menit/Dokumen
yang cost-effective.
Melakukan uji kelayakan penerapan Health Technology Assessment
180 Menit/Dokumen
(HTA).
Melakukan evaluasi kegiatan di bidang pelayanan kefarmasian 30 Menit/Laporan

Melakukan kegiatan pengawasan penggunaan obat program 19.8 Menit/Dokumen


Form Uraian Tugas Pokok Asisten Apoteker Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengemas obat dan memberi etiket dalam rangka produksi sediaan
300 Menit/Produksi
farmasi steril
Melaksanakan penghapusan dalam rangka pengelolaan perbekalan
farmasi 750 Menit/Berita

Menyusun laporan kegiatan pengelolaan perbekalan farmasi 600 Menit/Laporan


Membuat rincian pemakaian obat dan biayanya dalam rangka 15 Menit/Lembar
dispensing dosis unit pada pelayanan farmasi klinik Resep
Menyiapkan komponen-komponen sediaan IV pada pelayanan 90 Menit/Obat Jadi
farmasi klinik

Menyiapkan sediaan sitostatika pada pelayanan farmasi klinik 120 Menit/Obat Jadi

Pengabdian masyarakat untuk Kejadian Luar Biasa


7500 Menit/Kali
(KLB)/Wabah/Bencana alam
Pengabdian masyarakat untuk Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K-
3750 Menit/Kali
3)
Pengabdian masyarakat untuk Program khusus Sarana Pelayanan
Kesehatan Kerja 3750 Menit/Kali

Melaksanakan tugas ditempat yang mempunyai resiko tinggi/konflik


dan atau rawan 30000 Menit/Tahun

Menjadi saksi dalam pemusnahan perbekalan farmasi dan atau


195 Menit/Berita Acara
dokumennya
Form Uraian Tugas Pokok Asisten Apoteker Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulkan bahan atau data dari berbagai sumber/acuan dalam Menit/Rencana
30
rangka menyiapkan rencana kerja kefarmasian Kegiatan
Mengumpulkan data-data dalam rangka perencanaan perbekalan
farmasi 45 Menit/Paket

Menimbang dan atau mengukur bahan baku dalam rangka produksi


30 Menit/Produksi
sediaan farmasi non steril
Menyiapkan ruangan, peralatan dan bahan-bahan untuk kegiatan
60 Menit/Produksi
produksi sediaan farmasi steril
Mengemas alat-alat dalam rangka sterilisasi sentral pada pengelolaan
perbekalan farmasi 60 Menit/Kali

Menerima dan memeriksa perbekalan farmasi dalam rangka


30 Menit/Berita Acara
penerimaan perbekalan farmasi

Menyimpan perbekalan farmasi 30 Menit/Berita Acara

Menerima dan menyeleksi persyaratan administrasi resep individual


Menit/Lembar
serta menghitung harga obat dakam rangka dispensing pada 1.5
Resep
pelayanan farmasi klinik
Pengabdian masyarakat untuk Kejadian Luar Biasa 7500 Menit/Kali
(KLB)/Wabah/Bencana alam
Pengabdian masyarakat untuk Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K-
3750 Menit/Kali
3)
Pengabdian masyarakat untuk Program khusus Sarana Pelayanan
3750 Menit/Kali
Kesehatan Kerja
Melaksanakan tugas ditempat yang mempunyai resiko tinggi/konflik
30000 Menit/Tahun
dan atau rawan
Menjadi saksi dalam pemusnahan perbekalan farmasi dan atau
195 Menit/Berita Acara
dokumennya

Form Uraian Tugas Pokok Asisten Apoteker Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Memilah-milah, mengelompokkan dan mengkompilasi data-data Menit/Rencana
dalam rangka menyiapkan rencana keja kefarmasian 90 Kegiatan
Merekapitulasi data-data dalam rangka pemilihan pada penyiapan
105 Menit/Paket
pengelolaan perbekalan farmasi
Merekapitulasi data-data dalam rangka perencanaan pada penyiapan
150 Menit/Paket
pengelolaan perbekalan farmasi
Menyiapkan daftar usulan pengadaan pembelian perbekalan farmasi
dalam penyiapan pengelolaan perbekalan farmasi 105 Menit/Usulan

Menyiapkan daftar usulan pengadaan non pembelian perbekalan


farmasi program pemerintah dalam rangka penyiapan pengelolaan 225 Menit/Usulan
perbekalan farmasi
Mengemas obat dan memberi etiket dalam rangka produksi sediaan
75 Menit/Produksi
farmasi non steril
Menimbang dan atau mengukur bahan baku dalam rangka produksi 90 Menit/Produksi
sediaan farmasi steril
Mengumpulkan dan membuat daftar usulan/data-data dalam rangka 120 Menit/Kegiatan
penghapusan perbekalan farmasi
Menyiapkan obat dan membuat etiket resep individual dalam rangka Menit/Lembar
7.5
dispensing pada pelayanan farmasi klinik Resep
Menyiapkan kebutuhan obat untuk tiap kali pemakaian dosis unit
30 Menit/Pemakaian
dalam rangka dispensing pada pelayanan farmasi klinik
Menyiapkan komponen-komponen Nutrisi Parenteral Total (Total
30 Menit/sediaan
Parenteral Nutrition) pada pelayanan farmasi klinik
Membuang limbah obat sediaan sitostatika pada pelayanan farmasi
30 Menit/Obat Jadi
klinik
Menyusun laporan kegiatan farmasi klinik 195 Menit/Laporan
Pengabdian masyarakat untuk Kejadian Luar Biasa
(KLB)/Wabah/Bencana alam 7500 Menit/Kali

Pengabdian masyarakat untuk Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K-


3) 3750 Menit/Kali

Pengabdian masyarakat untuk Program khusus Sarana Pelayanan


3750 Menit/Kali
Kesehatan Kerja
Melaksanakan tugas ditempat yang mempunyai resiko tinggi/konflik
dan atau rawan 30000 Menit/Tahun

Menjadi saksi dalam pemusnahan perbekalan farmasi dan atau


195 Menit/Berita Acara
dokumennya
Form Uraian Tugas Pokok Asisten Apoteker Pelaksana Pemula

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyiapkan ruangan, peralatan dan bahan-bahan untuk kegiatan
30 Menit/Produksi
produksi sediaan farmasi non steril
Menyiapkan bahan/alat sterilisasi sentral 45 Menit/Kali

Menyimpan alat-alat sterilisasi sentral dan mendistribusikannya 30 Menit/Kali

Menit/Paket
Mendistribusi perbekalan farmasi 30
Pengiriman
Pengabdian masyarakat untuk Kejadian Luar Biasa
7500 Menit/Kali
(KLB)/Wabah/Bencana alam
Pengabdian masyarakat untuk Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K-
3750 Menit/Kali
3)
Pengabdian masyarakat untuk Program khusus Sarana Pelayanan
Kesehatan Kerja 3750 Menit/Kali

Melaksanakan tugas ditempat yang mempunyai resiko tinggi/konflik


dan atau rawan 30000 Menit/Tahun

Menjadi saksi dalam pemusnahan perbekalan farmasi dan atau


195 Menit/Berita Acara
dokumennya
Form Uraian Tugas Pokok Sanitarian Pelaksana Pemula

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulkan data untuk menyusun rencana lima tahunan
1500 Menit/Laporan
Tingkat Kabupaten/Kota;
Mengolah data rencana lima tahunan secara sederhana
Tingkat Kabupaten/Kota; 765 Menit/Laporan

Menyusun TOR rencana tahunan tingkat


405 Menit/Rancangan
Kecamatan/Puskesmas;

Menyusun TOR rencana tahunan tingkat Kab/Kota; 540 Menit/Rancangan


Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana 720 Menit/Rancangan
tahunan tingkat Kecamatan/Puskesmas;
Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana
960 Menit/Rancangan
tahunan tingkat Kab/Kota;
Mengolah data sederhana dalam rangka menyusun rencana
855 Menit/Rancangan
tahunan tingkat Kecamatan/Puskesmas;
Mengumpulkan bahan untuk persiapan pengumpulan data
900 Menit/Laporan
dalam rangka pengamatan kesehatan lingkungan;
Mengumpulkan data primer dalam rangka pengamatan
kesehatan lingkungan; 360 Menit/Laporan

Melakukan pemeriksaan secara sederhana objek kelompok I; 270 Menit/Laporan

Melakukan pemeriksaan secara konvensional objek kelompok


420 Menit/Laporan
I;
Mengambil sampel dan spesimen secara sederhana objek
kelompok I; 135 Menit/Sampel

Mengambil sampel dan spesimen secara konvensional objek


360 Menit/Sampel
kelompok II;
Menentukan diagnosa dan treatment intervensi objek
135 Menit/Rekomendasi
kelompok I awal secara sederhana;
Konsultasi dengan pejabat berwenang/ tokoh masyarakat/
270 Menit/Laporan
tokoh agama
Form Uraian Tugas Pokok Sanitarian Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun TOR dalam rangka menyusun rencana lima
tahunan tingkat Kabupaten/Kota; 720 Menit/TOR

Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana lima


1650 Menit/Laporan
tahunan tingkat Propinsi;
Mengolah data secara sederhana dalam rangka menyusun
1020 Menit/Laporan
rencana lima tahunan tingkat Propinsi;
Mengolah data lanjut dalam rangka menyusun rencana lima
tahunan tingkat Kabupaten/Kota; 1740 Menit/Rancangan

Menganalisis data sederhana dalam rangka menyusun 7200 Menit/Laporan


rencana lima tahunan tingkat propinsi
Menyusun rancangan rencana lima tahunan tingkat
3150 Menit/Rancangan
Kabupaten/ Kota;
Menyempurnakan rancangan dalam rangka menyusun
3000 Menit/Rancangan
rencana lima tahunan tingkat Kabupaten/ Kota;
Mengolah data secara sederhana dalam rangka menyusun
1140 Menit/Laporan
rencana tahunan tingkat Kabupaten/Kota;
Menganalisis data secara sederhana dalam rangka menyusun
960 Menit/Laporan
rencana tahunan tingkat Kabupaten/Kota;

Menyajikan rancangan rencana tahunan tingkat Kecamatan; 420 Menit/Rancangan

Menyusun rencana tiga bulanan tingkat Kecamatan ; 1920 Menit/Rancangan

Menyusun rencana bulanan tingkat Kecamatan; 1980 Menit/Rancangan

Menyusun rencana operasional tingkat Kecamatan; 1560 Menit/Rancangan


Menyiapkan data/literatur dalam rangka penyusunan
1380 Menit/Juklak
petunjuk teknis/petunjuk pelaksanaan

Menyusun data literatur dalam rangka menyusun pedoman; 1020 Menit/Laporan

Mengumpulkan data sekunder untuk pengamatan kesehatan


135 Menit/Laporan
lingkungan;
Melakukan pengolahan data secara manual untuk 540 Menit/Laporan
pengamatan kesehatan lingkungan;
Melakukan pemeriksaan secara sederhana pada objek
420 Menit/Laporan
kelompok II;

Mengambil sampel secara sederhana pada objek kelompok II; 360 Menit/Sampel

Menentukan diagnosa dan treatment intervensi awal secara


240 Menit/Rekomendasi
konvensional pada objek kelompok I ;
Menentukan diagnosa dan treatment intervensi awal secara
sederhana pada objek kelompok II; 240 Menit/Rekomendasi

Menentukan diagnosa dan treatment intervensi awal secara


240 Menit/Laporan
lokal pada objek kelompok I;

Membuat instrumen sederhana untuk identifikasi perilaku; 360 Menit/Instrumen

Membuat instrumen lanjut untuk identifikasi perilaku; 1200 Menit/Instrumen

Mengumpulkan data primer untuk identifikasi perilaku; 2100 Menit/Laporan

Mengumpulkan data sekunder untuk identifikasi perilaku; 600 Menit/Laporan

Melakukan tabulasi dan pengumpulan data sedehana untuk


menganalisa perilaku; 360 Menit/Laporan

Menganalisa secara sederhana tentang perilaku; 480 Menit/Laporan

Membuat perencanaan sederhana untuk pemberdayaan


120 Menit/Rencana
masyarakat;
Mengembangkan materi sederhana untuk pemberdayaan
120 Menit/Materi
masyarakat;
Mempersiapkan dan memelihara alat peraga; 240 Menit/Laporan

Melakukan pemberdayaan individu secara umum; 120 Menit/Laporan

Membuat laporan hasil pemberdayaan; 480 Menit/Laporan

Melakukan pengumpulan data tentang masalah kesehatan


1680 Menit/Laporan
dalam rangka menggerakkan kelompok potensial masyarakat;

Melakukan pertemuan lintas sektoral; 240 Menit/Laporan

Mendapatkan calon kader untuk penggerakan masyarakat; 840 Menit/Laporan


Form Uraian Tugas Pokok Sanitarian Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulkan data untuk menyusun rencana lima tahunan
1650 Menit/Laporan
tingkat Pusat;
Mengolah data secara sederhana untuk menyusun rencana
lima tahunan tingkat Pusat; 2550 Menit/Laporan

Menganalisa data secara sederhana untuk menyusun rencara 3600 Menit/Laporan


lima tahunan tingkat Kabupaten/Kota;
Menyajikan racangan rencana lima tahunan tingkat
1350 Menit/Rancangan
Kabupaten/ Kota;
Mengumpulkan data untuk menyiapkan rencana tahunan
2400 Menit/Rancangan
tingkat Propinsi;
Mengumpulkan data untuk menyiapkan rencana tahunan
2400 Menit/Laporan
tingkat Pusat;
Mengolah data secara lanjut untuk menyiapkan rencana
2850 Menit/Laporan
tahunan tingkat Kabupaten/Kota;
Menganalisis data secara sederhana untuk menyiapkan
2400 Menit/Laporan
rencana tahunan tingkat Kabupaten/Kota;

Menyusun rancangan rencana tahunan tingkat Kecamatan; 3000 Menit/Laporan

Menyajikan rancangan rencana tahunan tingkat Kabupaten/


1050 Menit/Rancangan
Kota;
Menyempurnakan rancangan rencana tahunan tingkat
2700 Menit/Rancangan
Kecamatan;

Menyusun rencana tiga bulanan tingkat Kabupaten/Kota; 4950 Menit/Rancangan

Menyusun rencana bulanan tingkat Kabupaten/Kota; 3900 Menit/Rancangan

Menyusun rencana operasional tingkat Kabupaten/Kota; 8100 Menit/Rancangan

Menyusun data literatur untuk menyusun peraturan; 8100 Menit/Rancangan

Menyiapkan lapangan untuk pelaksanaan studi kelayakan; 7200 Menit/Laporan

Melakukan pengolahan data dengan alat bantu elektronik; 1050 Menit/Laporan

Melakukan pemeriksaan objek kelompok II secara


1200 Menit/Laporan
konvensional;

Mengambil sample objek kelompok II konvensional; 1050 Menit/Sampel


Menentukan diagnosa dan treatment intervensi objek
750 Menit/Rekomendasi
kelompok I lanjut sederhana;
Menentukan diagnosa dan treatment intervensi objek 600 Menit/Rekomendasi
kelompok II awal konvensional;
Melakukan konsultasi kesehatan lingkungan objek kelompok I
750 Menit/Laporan
awal regional;
Melakukan konsultasi kesehatan lingkungan objek kelompok
1050 Menit/Laporan
II awal lokal;

Melakukan kunjungan/bimtek ke objek kelompok I lokal; 1350 Menit/Laporan

Melakukan tabulasi dan pengumpulan data lanjut untuk


menganalisa perilaku; 900 Menit/Laporan

Melakukan analisis lanjut untuk menganalisa perilaku; 600 Menit/Laporan

Menyimpulkan dan membuat laporan tentang analisis


3600 Menit/Rencaana
perilaku;
Membuat perencanaan tingkat lanjut untuk pemberdayaan
3600 Menit/Materi
masyarakat;
Mengembangkan materi tingkat lanjut untuk pemberdayaan
300 Menit/Laporan
masyarakat;
Melakukan pemberdayaan individu potensial; 2100 Menit/Laporan
Melakukan tabulasi dan analisa data untuk menggerakkan
kelompok potensial masyarakat; 3150 Menit/Laporan

Melatih calon kader untuk mendapatkan kader; 900 Menit/Laporan

Membina calon kader untuk mendapatkan kader; 3600 Menit/Laporan

Membimbing survei desa sendiri. 3600 Menit/Laporan


Form Uraian Tugas Pokok Sanitarian Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Mengolah data tingkat lanjut dalam rangka menyiapkan


3900 Menit/Rancangan
penyusunan rencana lima tahunan tingkat Propinsi;

Menganalisis data sederhana untuk menyusun rencana lima


7800 Menit/Laporan
tahunan tingkat Propinsi;
Menganalisis data lanjut untuk penyusunan rencana lima
15300 Menit/Rancangan
tahunan tingkat Kabupaten/Kota;

Menyusun rancangan rencana lima tahunan tingkat Propinsi; 2700 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan rencana lima tahunan tingkat Propinsi; 2700 Menit/Rancangan

Menyusun TOR untuk menyiapkan rencana tahunan tingkat


5700 Menit/Laporan
Propinsi;
Mengolah data lanjut untuk rencana tahunan tingkat
6300 Menit/Laporan
Propinsi;
Menganalisis data sederhana untuk menyusun rencana
5700 Menit/Laporan
tahunan tingkat Propinsi;
Menganalisis data tingkat lanjut untuk menyusun rencana
6000 Menit/Rancangan
tahunan tingkat Kabupaten/Kota;
Menyusun rancangan rencana tahunan tingkat kabupaten/
5400 Menit/Laporan
Kota;
Menyempurnakan rancangan rencana tahunan tingkat 15600 Menit/Laporan
Kabupaten/ Kota;

Menyusun rancangan petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis; 50400 Menit/Laporan

Menyusun data/literatur dalam rangka penyusunan standart; 36000 Menit/Laporan

Melaksanakan studi kelayakan; 36000 Menit/Laporan

Mengolah data studi kelayakan; 7200 Menit/Sampel


Melakukan pemeriksaan secara canggih pada objek kelompok
3000 Menit/Rekomendasi
II;

Mengambil sampel secara canggih pada objek kelompok II; 2400 Menit/Rekomendasi

Menentukan diagnosa dan treatment intervensi secara


1500 Menit/Laporan
konvensional pada objek kelompok I lanjut;
Menentukan diagnosa dan treatment intervensi awal secara 2700 Menit/Laporan
canggih pada objek kelompok II;
Melakukan konsultasi kesehatan lingkungan awal secara 1200 Menit/Laporan
nasional pada objek kelompok I;
Melakukan konsultasi kesehatan lingkungan objek kelompok 1800 Menit/Laporan
II awal regional;

Melakukan kunjungan/bimbingan teknis kelompok I regional; 2100 Menit/Laporan

Melakukan pemberdayaan kelompok umum; 600 Menit/Laporan

Melakukan pemberdayaan kelompok potensial; 900 Menit/Laporan


Membuat percontohan untuk pemberdayaan masyarakat. 12000 Menit/Laporan

Form Uraian Tugas Pokok Sanitarian Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana 5 tahunan Menyusun TOR tingkat
900 Menit/TOR
Kabupaten / Kota
Menyusun rencana 5 tahunan Menganalisis data sederhana
1440 Menit/Laporan
tingkat pusat
Menyusun rencana 5 tahunan Menyusun rancangan tingkat
3120 Menit/Rancangan
pusat
Menyusun rencana 5 tahunan Menyajikan rancangan tingkat
540 Menit/Rancangan
pusat
Menyusun rencana tahunan Mengolah data Sederhana
1140 Menit/Rancangan
tingkat Propinsi
Menyusun rencana tahunan Menanalisa data Sederhana
1260 Menit/Laporan
tingkat pusat
Menyusun rencana tahunan Menyajikan rancangan tingkat
300 Menit/Rancangan
Propinsi
Menyusun rencana 3 bulanan tingkat Propinsi 2040 Menit/Rancangan

Menyusun rencana bulanan tingkat Propinsi 1920 Menit/Rancangan

Menyusun rencana operasional tingkat Propinsi 1560 Menit/Rancangan

Menyusun peraturan Menyusun rancangan 1020 Menit/Rancangan

Menyusun pedoman Menyusun rancangan 3480 Menit/Rancangan

Melaksanakan studi kelayakan uji coba desain study 1800 Menit/Laporan

Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Persiapan


pengumpulan data Menyusun instrumen pengumpulan data 240 Menit/Instrumen
Primer
Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Melakukan
360 Menit/Laporan
kajian data secara Diskriptif (sederhana)

Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Melakukan


480 Menit/Makalah
penyajian dan penyebarluasan data Penyebarluasan

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Lanjut 420 Menit/Rekomendasi
Sederhana

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II
240 Menit/Rancangan
Konsultasi kesehatan lingkungan obyek kelompok I Lanjut
Lanjut Lokal

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II 300 Menit/Rancangan
Konsultasi kesehatan lingkungan obyek kelompok II Awal
Nasional
Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan
diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II 300 Menit/Rancangan
Konsultasi kesehatan lingkungan obyek kelompok II Lanjut
Lokal

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II 480 Menit/Laporan
Melakukan kunjungan / bimtek ke obyek kelompok II Lokal

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai
270 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara garis besar < 9
Jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai
study dampak kesehatan lingkungan secara garis besar < 9 - 810 Menit/Laporan
18 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 270 Menit/Laporan
rencana pengelolaan / pemantauan lingkungan < 9 Jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 810 Menit/Laporan
rencana pengelolaan / pemantauan lingkungan < 9 - 18 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 270 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 9 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 270 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 9 Jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 810 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 9 - 18 jam
Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan
diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 270 Menit/Laporan
penyajian analisis kesehatan lingkungan lainnya < 9 Jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 810 Menit/Laporan
penyajian analisis kesehatan lingkungan lainnya < 9 - 18 jam

Persiapan kegiatan menentukan program untuk identifikasi


1080 Menit/Laporan
perilaku

Form Uraian Tugas Pokok Sanitarian Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Menyusun rencana 5 tahunan Menyusun TOR tingkat Pusat 840 Menit/TOR

Menyusun rencana 5 tahunan Mengolah data lanjut tingkat


1560 Menit/Laporan
pusat
Menyusun rencana 5 tahunan Menganalisis data lanjut
1560 Menit/Laporan
tingkat Propinsi
Menyusun rencana tahunan Menyusun TOR tingkat pusat 600 Menit/Rancangan

Menyusun rencana tahunan Mengolah data Sederhana


1140 Menit/Rancangan
tingkat Pusat
Menyusun rencana tahunan Menanalisa data Lanjut tingkat
600 Menit/Laporan
Propinsi
Menyusun rencana tahunan Menyusun rancangan tingkat 1200 Menit/Rancangan
Propinsi
Menyusun rencana tahunan Menyajikan rancangan tingkat
300 Menit/Rancangan
Pusat
Menyusun rencana tahunan Menyempurnakan rancangan
1200 Menit/Rancangan
tingkat Propinsi
Menyusun rencana 3 bulanan tingkat Pusat 2040 Menit/Rancangan

Menyusun rencana bulanan tingkat Pusat 1920 Menit/Rancangan

Menyusun rencana operasional tingkat Pusat 156 Menit/Rancangan


Menyiapkan penyusunan petunjuk pelaksanaan / petunjuk
720 Menit/Laporan
teknis Menyajikan rancangan
Menyusun peraturan Menyajikan rancangan 3180 Menit/Rancangan

Menyusun standar Menyusun rancangan 3480 Menit/Rancangan

Menyusun pedoman Menyajikan rancangan 1080 Menit/Rancangan

Melaksanakan studi kelayakan Menyusun TOR 2160 Menit/TOR

Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Persiapan


pengumpulan data Menyusun / menetapkan metode 120 Menit/Metode
pengumpulan data Primer

Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Persiapan


pengumpulan data Menyusun instrumen pengumpulan data 30 Menit/Instrumen
Sekunder
Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Melakukan
420 Menit/Laporan
kajian data secara Analitik (lanjut)

Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Melakukan


1020 Menit/Laporan
penyajian dan penyebarluasan data Menyusun laporan

Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Melakukan


360 Menit/Makalah
penyajian dan penyebarluasan data Penyajian

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Lanjut 210 Menit/Rekomendasi
Sederhana

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II
300 Menit/Rancangan
Konsultasi kesehatan lingkungan obyek kelompok I Lanjut
Regional

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II
360 Menit/Rancangan
Konsultasi kesehatan lingkungan obyek kelompok II Lanjut
Regional

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II
480 Menit/Laporan
Melakukan kunjungan / bimtek ke obyek kelompok II
Regional

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 1410 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara garis besar < 19 -
28 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai
2010 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara garis besar < 29 -
38 jam
Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan
diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 2610 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara garis besar < 39 -
48 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 600 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara detail < 18 Jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai
1500 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara detail < 18 - 36
jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai
study dampak kesehatan lingkungan secara detail < 37 - 55 2760 Menit/Laporan
jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 1410 Menit/Laporan
rencana pengelolaan / pemantauan lingkungan < 19 - 28 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 2010 Menit/Laporan
rencana pengelolaan / pemantauan lingkungan < 29 - 38 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 2610 Menit/Laporan
rencana pengelolaan / pemantauan lingkungan < 39 - 48 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 1410 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 19 - 28 jam
Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan
diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 2010 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 29 - 38 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 2610 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 39 - 48 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 1410 Menit/Laporan
penyajian analisis kesehatan lingkungan lainnya < 19 - 28 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 2010 Menit/Laporan
penyajian analisis kesehatan lingkungan lainnya < 29 - 38 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 2610 Menit/Laporan
penyajian analisis kesehatan lingkungan lainnya < 39 - 48 jam

Form Uraian Tugas Pokok Sanitarian Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana 5 tahunan Menganalisis data lanjut
1560 Menit/Laporan
tingkat Pusat
Menyusun rencana 5 tahunan Menyempurnakan rancangan
3180 Menit/Rancangan
tingkat Propinsi
Menyusun rencana 5 tahunan Menyempurnakan rancangan
3240 Menit/Rancangan
tingkat Pusat
Menyusun rencana tahunan Menganalisa data Lanjut tingkat 960 Menit/Laporan
Pusat
Menyusun rencana tahunan Menyusun rancangan tingkat
1200 Menit/Rancangan
Pusat
Menyusun rencana tahunan Menyempurnakan rancangan
1200 Menit/Rancangan
tingkat Pusat
Menyiapkan penyusunan petunjuk pelaksanaan / petunjuk
3120 Menit/Laporan
teknis Menyempurnakan rancangan

Menyusun peraturan Menyempurnakan rancangan 4320 Menit/Rancangan

Menyusun standar Menyempurnakan rancangan 4320 Menit/Rancangan

Menyusun pedoman Menyempurnakan rancangan 1440 Menit/Rancangan

Melaksanakan studi kelayakan Menyusun desain study 2400 Menit/Rancangan


Melaksanakan studi kelayakan Menyempurnakan desain
840 Menit/Laporan
study

Melaksanakan studi kelayakan Menyusun laporan study 960 Menit/Laporan

Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan Persiapan


pengumpulan data Menyusun / menetapkan metode 100 Metode
pengumpulan data Sekunder

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II 300 Menit/Rancangan
Konsultasi kesehatan lingkungan obyek kelompok I Lanjut
Regional
Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan
diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II 360 Menit/Rancangan
Konsultasi kesehatan lingkungan obyek kelompok I Lanjut
Regional

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 3160 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara garis besar < 49 -
58 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai
3800 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara garis besar < 59 -
68 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai
study dampak kesehatan lingkungan secara garis besar < 69 - 4400 Menit/Laporan
78 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai
3900 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara detail < 56 - 74
jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 5040 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara detail < 75 - 93
jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 6180 Menit/Laporan
study dampak kesehatan lingkungan secara detail < 94 - 112
jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 3160 Menit/Laporan
rencana pengelolaan / pemantauan lingkungan < 49 - 58 jam
Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan
diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 3800 Menit/Laporan
rencana pengelolaan / pemantauan lingkungan < 59 - 68 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 4400 Menit/Laporan
rencana pengelolaan / pemantauan lingkungan < 69 - 78 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 3160 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 49 - 58 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 3800 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 59 - 68 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 4400 Menit/Laporan
penyajian HACCP < 69 - 78 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 3160 Menit/Laporan
penyajian analisis kesehatan lingkungan lainnya < 49 - 58 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 3800 Menit/Laporan
penyajian analisis kesehatan lingkungan lainnya < 59 - 68 jam

Tidak lanjut pengawasan kesehatan lingkungan Menentukan


diagnosa dan treatment intervensi obyek kelompok II Menilai 4400 Menit/Laporan
penyajian analisis kesehatan lingkungan lainnya < 69 - 78 jam

Melakukan pemberdayaan melalui media massa 120 Menit/Laporan


Form Uraian Tugas Pokok nutrisionis Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Menyusun rencana tahunan : mengumpulkan data 30 Menit/Laporan

Menyusun rencana triwulan : mengumpulkan data 30 Menit/Laporan

Menyusun rencana bulanan : mengumpulkan data 30 Menit/Laporan

Menyusun rencana harian : mengumpulkan data 15 Menit/Laporan

Menyusun juklak/juknis : mengumpulkan data & literatur 45 Menit/Laporan

Menyusun pedoman gizi, makanan , dietetik : mengumpulkan data 60 Menit/Laporan

Menyusun standar gizi, makanan, dietetik : mengumpulkan data 60 Menit/Laporan

Mengumpulkan data anak balita , bumil dan buteki untuk pemberian


makanan tambahan penyuluhan dan pemulihan pada anak balita dengan 345 Menit/Laporan
status gizi kurang

Mengumpulkan data makanan kelompok sasaran setempat untuk


255 Menit/Laporan
penilaian mutu gizi

Memeriksa dan menerima bahan, materi, pangan, peralatan dan sarana


kegiatan pelayanan gizi 150 Menit/Laporan

Menyimpan bahan, materi, pangan, peralatan dan sarana kegiatan


150 Menit/Laporan
pelayanan gizi

Mencatat dan melaporkan bahan materi, pangan, peralatan & sarana


dalam harian /mingguan di ruang simpan 60 Menit/Laporan
Menyalurkan bahan,materi, pangan, peralatan & sarana harian/mingguan
30 Menit/Laporan
sesuai permintaan unit/wilayah kerja

Melakukan pemeriksaan ruang simpan : harian 30 Menit/Laporan


Melakukan pengukuran TB,BB,umur di unit atau wilayah kerja : bulanan
(anak balita) 180 Menit/Laporan

Melakukan pengukuran TB,BB,umur di unit atau wilayah kerja : 4 bulanan 240 Menit/Laporan
(anak sekolah SD)

Melakukan pengukuran TB,BB,umur di unit atau wilayah kerja sesuai


kebutuhan 75 Menit/Laporan

Melakukan pengukuran LILA di unit wilayah kerja 15 Menit/Orang

Melakukan pengukuran IMT pada orang dewasa di unit/wilayah kerja: 135 Menit/Laporan
sesuai kebutuhan

Melakukan anamnesa diet bagi klien (food frekwensi dan rata- rata contoh
45 Menit/Orang
hidangan
Melakukan recall 24 jam bagi klien 60 Menit/Orang

Melakukan perhitungan kandungan gizi makanan klien 45 Menit/Orang

Mencatat dan melaporkan atas : BB,TB, umur 75 Menit/Laporan

Mencatat dan melaporkan atas : LILA 15 Menit/Laporan

Mencatat dan melaporkan atas : IMT 45 Menit/Laporan

Mencatat dan melaporkan atas : hasil anamnesa diet 15 Menit/Laporan

Menyediakan makanan tambahan : balita atau penyuluhan gizi 195 Menit/Laporan

Menyediakan makanan biasa 195 Menit/Laporan


Menyediakan kapsul vitamin A biasa 240 Menit/Laporan

Menyediakan kapsul iodium 240 Menit/Laporan

Menyediakan preparat besi 135 Menit/Laporan

Menyediakan obat gizi 75 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan harian : penyediaan makanan biasa 300 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan harian : penyediaan diet sederhana 300 Menit/Laporan

Melakukan penilaian diet klien selama dirawat 15 Menit/Orang

Memantau kegiatan pengukuran BB, TB, umur ditingkat desa


195 Menit/Laporan
sasaran,SKDN, status gizi : bulanan (Posyandu)

Memantau kegiatan PMT,balita, anak sekolah/bumil sasaran,SKDN, status


gizi, macam/jumlah PMT 135 Menit/Laporan

Memantau PMT, bulanan kegiatan pengukuran TB, BB, umur 120 Menit/Laporan

Memantau pelayanan penyelenggaraan dietdi RS atau di institusi lain


60 Menit/Laporan
secara : harian

Memantau penggunaan bahan makanan secara : harian 90 Menit/Laporan

Memantau penggunaan bahan makanansecara : mingguan/ 10 harian 90 Menit/Laporan


Form Uraian Tugas Pokok nutrisionis Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana lima tahunan : Mengumpulkan data 675 Menit/Laporan

Menyusun rencana lima tahunan : Mengolah data : Tabulasi 345 Menit/Laporan

Menyusun rencana tahunan : Mengolah data : Tabulasi 375 Menit/Laporan

Menyusun rencana triwulan : Mengolah data : Tabulasi 1350 Menit/Laporan

Menyusun rencana bulanan : mengolah data : tabulasi 225 Menit/Laporan

Menyusun rencana harian : mengolah data 105 Menit/Laporan

Menyusun juklak/juknis : mengolah data 195 Menit/Laporan


Menyusun pedoman gizi, makanan dan dietetik , mengolah data untuk
195 Menit/Laporan
standar umum
Menyusun standar gizi, makanan dan dietetik: mengolah data untuk
standar umum 195 Menit/Laporan

Menyusun kebutuhan gizi, makanan dan dietetik individu : mengumpulkan


45 Menit/Orang
data
Melaksanakan studi kelayakan Rancangan
juklak/juknis/pedoman/standar/kebutuhan gizi, makanan , dietetik : 375 Menit/Laporan
menyiapkan sasaran
Menyusun instrumen pengamatan keadaan gizi, makanan dan dietetik :
mengumpulkan data penyusunan instrumen 450 Menit/Laporan

Melakukan pengamatan masalah dibidang gizi, makanan dan dietetik :


420 Menit/Laporan
Mengumpulkan data untuk pengamatan primer
Melakukan pengamatan masalah dibidang gizi, makanan dan dietetik :
420 Menit/Laporan
Mengolah data pengamatan tabulasi
Menyiapkan bahan materi pelatihan gizi, makanan & dietetik untuk
360 Menit/Laporan
petugas gizi pd kelompok sasaran tertentu

Mengumpulkan data biokimia gizi sesuai kelompok sasaran tertentu 150 Menit/Laporan

Mengumpulkan data dasar calon kader gizi bagi keperluan 570 Menit/Laporan
Melakukan persiapan di bidang gizi, makanan dan dietetik di lapangan, RS
360 Menit/Rancangan
Pemerintah dan instansi
Memilih dan menetapkan pelaksanaan kegiatan di bidang gizi, makanan
dan dietetik 240 Menit/Laporan

Melakukan persiapan pertemuan lintas program dan lintas sektor 240 Menit/Laporan

Melakukan pelatihan bagi pelaksanaan pelayanan gizi, makanan & dietetik 3000 Menit/Laporan

Menyusun kebutuhan bahan , materi, pangan, peralatan dan sarana


120 Menit/Rancangan
pelayanan gizi, makanan & dietetik
Menyediakan bahan , materi, pangan, peralatan dan sarana pelayanan gizi,
makanan & dietetik 300 Menit/Laporan

Mencatat dan melaporkan bahan, materi, pangan peralatan & sarana


390 Menit/Laporan
dalam bulanan di ruang simpan
Menyalurkan bahan, materi, pangan, peralatan & sarana, bulanan sesuai 150 Menit/Laporan
permintaan unit/wilayah kerja
Melakukan pemeriksaan ruang simpan : mingguan 90 Menit/Laporan

Melakukan pengukuran TB,BB, umur di unit atau wilayah kerja : Triwulan 420 Menit/Laporan

Melakukan pengukuran TB,BB, umur di unit atau wilayah kerja : Tahunan


(TB,BB) 495 Menit/Laporan

Melakukan pengukuran TB,BB, umur di unit atau wilayah kerja : Tahunan


15 Menit/Laporan
(IMT)
Melakukan pengukuran TB,BB, umur di unit atau wilayah kerja : Triwulan
420 Menit/Laporan
anak sekolah SLTP
Melakukan pengukuran TB,BB, umur di unit atau wilayah kerja : Tahunan
495 Menit/Laporan
(TB,ABS)
Melakukan pengukuran TB,BB, umur di unit atau wilayah kerja : Tahunan
15 Menit/Laporan
(IMT)
Melakukan pengukuran IMT pada orang dewasa di unit/wilayah kerja
780 Menit/Laporan
tahunan (TB,BB)
Mengumpulkan data pola konsumsi makanan tiap 20 RT di unit wilayah 1275 Menit/Laporan
kerja tahunan
Mencatat dan melaporkan atas hasil pengukuran palpasi 45 Menit/Laporan
Mencatat dan melaporkan atas hasil pengumpulan data pola konsumsi
makanan 45 Menit/Laporan

Mencatat dan melaporkan atas hasil pengumpulan data anemi gizi besi 45 Menit/Laporan

Menyediakan makanan tambahan anak sekolah atau pemulihan gizi 480 Menit/Laporan

Menyediakan makanan tambahan bagi ibu hamil dan ibu meneteki/buteki 480 Menit/Laporan

Melakukan konsultasi gizi umum yaitu GAKY,AGB,KEP dan KVA 135 Menit/Laporan

Melakukan konsultasi diet sederhana sesuai standar 135 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan harian penyediaan PMT I balita/anak sekolah/bumil 150 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan harian penyediaan diet khusus 75 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan harian penyediaan makanan cair 45 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan triwulan penyediaan makanan biasa 75 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan triwulan penyediaan diet sederhana 75 Menit/Laporan

Merencanakan diet sesuai penyakit dan preskripsi diet : sesuai standar 75 Menit/Laporan
Memantau kegiatan pengukuran BB,TB, umur di tingkat desa , sasaran ,
405 Menit/Laporan
SKDN, status gizi triwulan (SLTP,SLTA)
Memantau kegiatan pengukuran BB,TB, umur di tingkat desa , sasaran ,
435 Menit/Laporan
SKDN, status gizi 4 bulanan (SD/MI)
Memantau kegiatan pengukuran LILA, IMT, Palpasi , sasaran, perawatan
435 Menit/Laporan
gizi standar
Memantau secara triwulan distribusi pelayanan gizi (kapsul yodium/pil 750 Menit/Laporan
besi/kapsul vit.A, obat gizi )
Memantau secara triwulan penyuluhan gizi (sasaran macam & jumlah
225 Menit/Laporan
penyuluhan sarana)
Memantau secara triwulan jumlah kader /pelaksana gizi, makanan dan
225 Menit/Laporan
dietetik
Memantau secara triwllan penggunaan dan kegiatan pelayanan gizi,
375 Menit/Laporan
makanan dan dietetik
Memantau pelayanan penyelenggaraan diet di RS atau institusi lain secara
mingguan/10 harian 150 Menit/Laporan

Melakukan pemantauan bulanan mutu diet dan PMT 405 Menit/Laporan

Mengevaluasi hasil kegiatan pelayanan gizi (pengukuran TB, BB, umur )


525 Menit/Laporan
diakhir kegiatan secara deskriptif
Mengevaluasi hasil kegiatan PMT balita 660 Menit/Laporan
Form Uraian Tugas Pokok nutrisionis Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana lima tahunan : Tabulasi silang 720 Menit/Laporan

Menyusun rencana tahunan : Mengolah data : Tabulasi silang 750 Menit/Laporan

Menyusun rencana triwulan : Mengolah data : Tabulasi silang 345 Menit/Laporan

Menyusun rencana bulanan : Mengolah data : Tabulasi silang 300 Menit/Laporan

Menyusun rencana harian : menganalisis data 120 Menit/Laporan

Menyusun rencana harian : menyusun rancangan 420 Menit/Rancangan

Menyusun pedoman gizi, makanan, dietetik, mengolah data tabulasi silang 420 Menit/Laporan

Menyusun standar gizi, dietetik: mengolah data untuk standar khusus 570 Menit/Laporan

Menyusun kebutuhan gizi, dietetik individu: mengolah data 150 Menit/Laporan

Melaksanakan studi kelayakan rancangan


juklak/juknis/pedoman/standar/kebutuhan gizi, makanan, dietetik : 675 Menit/Laporan
mengolah data
Melaksanakan studi kelayakan rancangan
juklak/juknis/pedoman/standar/kebutuhan gizi, makanan, dietetik : 300 Menit/Laporan
melaksanakan uji coba
Menyusun instrumen pengamatan keadaan gizi, makanan dan dietetik:
630 Menit/Laporan
mengolah data
Melakukan pengamatan masalah dibidang gizi, makanan dan dietetik : 60 Menit/Laporan
mengumpulkan data untuk pengamatan sekunder
Melakukan pengamatan masalah dibidang gizi, makanan dan dietetik :
540 Menit/Laporan
mengolah data untuk pengamatan tabulasi silang
Mengumpulkan data kebutuhan pelatihan gizi, makanan, dan diatetik
720 Menit/Laporan
meliputi sumber daya manusia, dana dan teknologi

Mengumpulkan data tentang pelaksanaan posyandu, keluarga untuk


konsumsi gizi, KMS balita, balok SKDN, bahan pangan setempat untuk
1275 Menit/Laporan
keperluan penyusunan dan pengembangan resep-resep makanan PMT,
penyuluhan dan pemulihan

Mencatat dan melaporkan bahan, materi, pangan, peralatan dan sarana


1470 Menit/Laporan
dalam triwulan di ruang simpan
Meyalurkan bahan, materi, pangan, peralatan dan sarana dalam triwulan
600 Menit/Laporan
sesuai permintaan unit/wilayah kerja
Melakukan pemeriksaan ruang simpan : bulanan 180 Menit/Laporan
Melakukan pengukuran TB, BB, umur di unit atau di wilayah kerja : tiga
1275 Menit/Laporan
tahunan
Menyediakan diet khusus 75 Menit/Laporan

Menyediakan makanan cair khusus 75 Menit/Laporan

Menyediakan diet standar khusus 90 Menit/Laporan

Melakukan konsultasi gizi khusus : balita, ibu meneteki, remaja dan usila 255 Menit/Orang

Melakukan pengawasan pada: hasil pengukuran BB, TB, umur 300 Menit/Laporan

Melakukan pengawasan pada: hasil pengukuran LILA 300 Menit/Laporan


Melakukan pengawasan pada: hasil pengukuran IMT 150 Menit/Laporan

Melakukan pengawasan pada: analisa diet 150 Menit/Laporan

Melakukan pengawasan pada: recall 24 jam yang lalu 150 Menit/Laporan

Melakukan pengawasan pada: konsultasi gizi umum 150 Menit/Kali

Melakukan pengawasan pada: konsultasi diet sederhana 150 Menit/Kali

Melakukan pencatatan harian penyediaan diet standar khusus 150 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan triwulan : penyediaan PMT I/balita/anak


150 Menit/Laporan
sekolah/bumil
Melakukan pencatatan triwulan : penyediaan diet khusus 150 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan triwulan : penyediaan makanan cair 90 Menit/Laporan

Melakukan pencatatan triwulan : penyediaan diet standar khusus 150 Menit/Laporan


Merencanakan diet sesuai penyakit dan preskrispi diet dengan satu 180 Menit/Orang
kompilasi
Melakukan penelitian data terapan dalam bidang gizi dan dietetik 1125 Menit/Laporan
Memantau pelayanan penyelenggaraan diet di RS atau institusi lain secara
300 Menit/Laporan
bulanan
Memantau pengggunaan bahan makanan secara bulanan 555 Menit/Laporan

Melakukan pemantauan konsultasi diet sederhana (sasaran, macam dan


300 Menit/Laporan
jumlah diet)

Memantau penyuluhan gizi umum (sasaran, macam dan jumlah diet) 450 Menit/Laporan
Form Uraian Tugas Pokok nutrisionis Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menganalisis data penyusunan rencana triwulan secara deskriptif 120 Menit/Laporan

Menganalisis data penyusunan rencana bulanan secara deskriptif 42 Menit/Laporan

Menganalisis data penyusunan juklak/juknis 150 Menit/Laporan

Menganalisis data penyusunan pedoman secara deskriptif 72 Menit/Laporan

Menganalisis data penyusunan standar umum 114 Menit/Laporan

Menganalisis data penyusunan kebutuhan 30 Menit/Orang

Menganalisis Studi kelayakan rancangan juklak/juknis/pedoman 102 Menit/Laporan


standar/kebutuhan
Melaksanakan Studi kelayakan rancangan juklak/juknis/pedoman
414 Menit/Laporan
standar/kebutuhan
Menyusun laporan pelaksanaan Studi kelayakan rancangan
162 Menit/Laporan
juklak/juknis/pedoman standar/kebutuhan
Menyusun proposal instrumen pengamatan keadaan gizi, makanan dan
138 Menit/Proposal
dietetik
Melakukan ujicoba instrumen pengamatan keadaan gizi, makanan dan
312 Menit/Laporan
dietetik
Menganalisis data instrumen pengamatan masalah keadaan gizi, makanan
126 Menit/Laporan
dan dietetik secara deskriptif
Mengumpulkan data tentang sumber daya 84 Menit/Laporan

Mengumpulkan data gizi, makanan dan dietetik serta penunjangnya untuk 78 Menit/Laporan
melaksanakan koordinasi kegiatan gizi, pembinaan kegiatan perbaikan gizi

Melakukan pelatihan bagi pengelolaan institusi pelayanan dibidang gizi,


1200 Menit/Laporan
makanan dan dietetik
Melakukan inventarisasi fisik bahan materi, pangan peralatan, sarana dan
72 Menit/Laporan
pelayanan gizi
Mengukur palapasi diunit atau wilayah kerja setiap 10 orang 72 Menit/Laporan
Mengumpulkan data deteksi dini kekurangan vit. A di unit atau wilayah
kerja tahunan 84 Menit/Laporan

Mengumpulkan data prevalensi anemi gizi besi, (AGB) di unit atau wilayah
kerja tahunan 162 Menit/Laporan

Melakukan penilaian hasil pengumpulan data prevelensi anemi gizi 30 Menit/Laporan

Melakukan penilaian pemeriksaan penunjang, (lab,klinis, dll) 24 Menit/Laporan

Melakukan konsultasi diet khusus dengan 1 komplikasi 30 Menit/Orang

Melakukan konsultasi diet KEP Berat tanpa komplikasi 30 Menit/Laporan

Melakukan penyuluhan gizi/diet kelompok 96 Menit/Laporan

Melakukan pemeriksaan pada penyediaan makanan biasa 30 Menit/Laporan

Melakukan pemeriksaan pada penyediaan makanan khusus 30 Menit/Laporan


Melakukan pengawasan harian mutu makanan dan PMT : standar porsi,
standar bumbu, standar resep, standar menu, standar keamanan dan cita 162 Menit/Laporan
rasa

Menyusun perencanaan diet sesuai penyakit dan dengan 2 komplikasi 36 Menit/Laporan

Melakukan penilaian diet klien dalam Tim kerja pada kunjungan keliling 120 Menit/Laporan
dietetik aspek pengelolaan dan teknologi
Mengolah data penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik 234 Menit/Laporan
Melakukan rujukan gizi sesuai kasus layanan gizi, makanan dan dietetik
162 Menit/Orang
penyakit tanpa komplikasi

Melakukan rujukan tenaga dalam pelayanan gizi, makanan dan dietetik 60 Menit/Orang

Memantau kegiatan pengukuran LILA, IMT, Palpasi, deteksi vit.A : sasaran,


66 Menit/Laporan
perawatan gizi, standar gizi, tahunan
Memantau penggunaan dana kegiatan pelayanan gizi, makanan, dietetik di
210 Menit/Laporan
RS atau institusi lain secara bulanan
Memantau konsultasi diet, standar khusus (sasaran, macam dan jumlah
60 Menit/Laporan
diet)
Memantau penyuluh gizi, khusus, individu, kelompok (sasaran, macam dan
72 Menit/Laporan
jumlah diet)
Mengevaluasi hasil kegiatan pelayanan gizi (pengukuran TB, BB, umur) di
204 Menit/Laporan
akhir kegiatan secara analitik
Mengevaluasi hasil kegiatan PMT anak sekolah 240 Menit/Laporan

Mengevaluasi hasil distribusi pelayanan gizi (kapsul, yodium, kapsul vit. A,


222 Menit/Laporan
pil besi, obat gizi) di desa, kecamatan di tengah dan di akhir tahun

Mengevaluasi penggunaan dana kegiatan pelayanan gizi, makanan, 414 Menit/Laporan


dietetik
Form Uraian Tugas Pokok nutrisionis Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Menganalisis data penyusunan rencana lima tahunan secara analitik 225 Menit/Laporan

Menganalisis data penyusunan rencana tahunan secara analitik 150 Menit/Laporan

Menyusun rancangan rencana tahunan 180 Menit/Rancangan

Menganalisis data penyusunan rencana triwulan secara analitik 120 Menit/Laporan

Menyusun rancangan rencanatriwulan 129 Menit/Rancangan

Menganalisis data penyusunan rencana bulanan secara analitik 60 Menit/Laporan


Menyusun rancangan rencana bulanan 60 Menit/Rancangan

Menyusun rancangan juklak/juknis 168 Menit/Rancangan

Menganalisis data penyusunan pedoman secara analitik 60 Menit/Laporan

Menyusun rancangan pedoman penyakit tanpa komplikasi 141 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan pedoman penyakit dengan komplikasi 144 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan pedoman penyakit tanpa komplikasi 81 Menit/Rancangan

Menganalisis data penyusunan standar khusus 150 Menit/Laporan

Menyusun rancangan standar pada penyakit tanpa komplikasi 84 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan standar pada penyakit tanpa komplikasi 102 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan standar pada penyakit tanpa komplikasi 138 Menit/Rancangan

Menyusun rancangan kebutuhan 60 Menit/Rancangan

Menyusun laporan Studi kelayakan rancangan juklak/juknis/pedoman 69 Menit/Laporan


standar/kebutuhan
Menyajikan laporan Studi kelayakan rancangan juklak/juknis/pedoman 72 Menit/Laporan
standar/kebutuhan
MenyusunTOR Studi kelayakan rancangan juklak/juknis/pedoman 129 Menit/TOR
standar/kebutuhan
Menyajikan proposal instrumen pengamatan keadaan gizi, makanan dan 123 Menit/Proposal
dietetik
Menyusun rancangan instrumen pengamatan keadaan gizi, makanan dan
222 Menit/Rancangan
dietetik
Melakukan perbaikan instrumen pengamatan keadaan gizi, makanan dan
129 Menit/Laporan
dietetik
Menganalisis data instrumen pengamatan masalah keadaan gizi, makanan
153 Menit/Laporan
dan dietetik secara analitik
Mengidentifikasi bentuk pelayanan gizi, makanan dan dietetik sesuai
54 Menit/Laporan
kelompok sasaran
Menyusun bentuk penanggulangan gizi berdasarkan masalah gizi, makanan
102 Menit/Laporan
dan dietetik pada kelompok sasaran tertentu
Melakukan pendekatan lintas program dan lintas sektor yang memiliki 144 Menit/Laporan
sumber daya

Menghimpun sumber daya untuk penanggulangan gizi melalui pertemuan 144 Menit/Laporan

Melakukan pelatihan bagi instansi unit kerja terkait lintas program dan
1200 Menit/Laporan
sektor

Melakukan penilaian hasil pengukuran BB, TB umur setiap 10 orang 24 Menit/Laporan

Melakukan penilaian hasil IMT setiap 10 orang 24 Menit/Laporan


Melakukan penilaian pengumpulan data pola konsumsi sesuai juknis,
6 Menit/Laporan
setiap 20 RT
Melakukan penilaian palpasi sesuai standar setiap 10 orang 3 Menit/Orang
Melakukan penilaian kekurangan vitamin A sesuai standar 69 Menit/Laporan
Melakukan konsultasi diet khusus dengan 2 komplikasi 30 Menit/Orang

Melakukan konsultasi diet KEP Berat dengan 1 komplikasi 36 Menit/Laporan


Melakukan pemeriksaan pada Penyediaan PMT I/Balita/Anak
69 Menit/Laporan
Sekolah/Bumil
Melakukan pemeriksaan pada Penyediaan makanan cair 30 Menit/Laporan

Melakukan pemeriksaan pada Penyediaan diet standar khusus 81 Menit/Laporan

Melakukan pengawasan pada konsultasi gizi khusus 30 Menit/Laporan

Melakukan pengawasan pada konsultasi gizi/diet kelompok 30 Menit/Laporan


Menyusun perencanaan diet sesuai penyakit dan dengan 3 komplikasi 36 Menit/Orang

Menganalisa tentang pelaksanaan kegiatan pelayanan gizi, makanan,


120 Menit/Laporan
dietetik aspek pengelolaan dan teknologi

Menganalisis data penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik 201 Menit/Laporan

Menyusun laporan penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik 237 Menit/Laporan

Melakukan rujukan gizi sesuai kasus layanan gizi, makanan dan dietetik
123 Menit/Orang
penyakit dengan komplikasi
Menyusun laporan rujukan dalam bidang pelayanan gizi, makanan dan
111 Menit/Laporan
dietetik
Memantau penggunaan dana kegiatan pelayanan gizi, makanan, dietetik di
204 Menit/Laporan
RS atau institusi lain secara triwulan

Mengevaluasi hasil kegiatan PMT Bumil 177 Menit/Laporan


Mengevaluasi hasil penyuluhan gizi umum dan khusus (sasaran, macam
225 Menit/Laporan
dan jumlah) di akhir tahun
Mengevaluasi pelaksanaan pelatihan pelayanan gizi, makanan, dietetik
macam dan jumlah institusi) di akhir tahun 225 Menit/Laporan

Mengevaluasi pada akhir tahun Satuan biaya diet terhadap standar 231 Menit/Laporan

Mengevaluasi pada akhir tahun kegiatan konsultasi diet 84 Menit/Laporan


Form Uraian Tugas Pokok nutrisionis Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rancangan rencana lima tahunan 304 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan rencana lima tahunan 312 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan rencana lima tahunan 388 Menit/Rancangan


Menyajikan rancangan rencana tahunan 238 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan rencana tahunan 188 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan rencana triwulan 190 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan rencana triwulan 202 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan rencana bulanan 44 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan rencana bulanan 34 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan juklak/juknis 168 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan juklak/juknis 98 Menit/Rancangan

Menyusun rancangan pedoman penyakit dengan komplikasi 212 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan pedoman penyakit tanpa komplikasi 108 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan pedoman penyakit dengan komplikasi 246 Menit/Rancangan

Menyusun rancangan standar pada penyakit dengan komplikasi 112 Menit/Laporan

Menyajikan rancangan standar pada penyakit dengan komplikasi 296 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan standar pada penyakit dengan komplikasi 244 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan kebutuhan 210 Menit/Rancangan


Menyempurnakan rancangan kebutuhan 210 Menit/Rancangan
Menyajikan TOR Studi kelayakan rancangan juklak/juknis/pedoman
138 Menit/TOR
standar/kebutuhan
Menetapkan pelaksanaan Studi kelayakan rancangan
38 Menit/Laporan
juklak/juknis/pedoman standar/kebutuhan
Menetapkan kelayakan rancangan Studi kelayakan rancangan
282 Menit/Rancangan
juklak/juknis/pedoman standar/kebutuhan
Menetapkan instrumen pengamatan keadaan gizi, makanan dan dietetik 198 Menit/Laporan

Menyusun hasil pengamatan masalah keadaan gizi, makanan dan dietetik 118 Menit/Laporan

Menyajikan hasil pengamatan masalah keadaan gizi, makanan dan dietetik 158 Menit/Laporan

Menyempurnakan hasil pengamatan masalah keadaan gizi, makanan dan 226 Menit/Laporan
dietetik
Menetapkan prioritas penanggulangan masalah gizi, makanan dan dietetik
98 Menit/Laporan
pada kelompok sasaran
Membuat rancangan penanggulangan masalah gizi, makanan dan dietetik
98 Menit/Laporan
pada kelompok sasaran

Menyusun urutan dan jadwal pelayanan gizi, makanan dan dietetik 72 Menit/Laporan

Menghimpun dan mendayagunakan sumber-sumber yang ada 208 Menit/Laporan

Melakukan konsultasi diet khusus dengan 3 komplikasi 6 Menit/Orang

Melakukan konsultasi diet KEP Berat dengan 2 komplikasi 20 Menit/Orang

Melakukan pengawasan pada pengumpulan data pola konsumsi makanan 90 Menit/Laporan

Melakukan pengawasan pada konsultasi diet standar khusus 90 Menit/Laporan


Melakukan penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik : menyusun 40 Menit/Laporan
priosritas jenis penelitian
Melakukan penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik : menyusun
278 Menit/TOR
proposal TOR
Melakukan penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik : menyajikan
178 Menit/Laporan
proposal
Melakukan penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik : 150 Menit/Laporan
menyempurnakan proposal
Melakukan penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik : menyajikan
78 Menit/Laporan
hasil penelitian
Melakukan penelitian terapan dalam bidang gizi dan dietetik :
318 Menit/Laporan
menyempurnakan laporan penelitian
Mengevaluasi pada akhir tahun Materi/bahan, peralatan kegiatan
278 Menit/Laporan
pelayanan gizi, makanan, dietetik di desa, kecamatan

Mengevaluasi pada akhir tahun Perangkat lunak kegiatan pelayanan gizi 248 Menit/Laporan

Mengevaluasi pada akhir tahun Hasil penyuluhan 62 Menit/Laporan

Mengevaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan pelayanan gizi di RS 260 Menit/Laporan

Menganalisa hasil evaluasi kegiatan pelayanan gizi, makanan, dietetik 134 Menit/Laporan
(Puskesmas dan RS) pada akhir kegiatan
Menyajikan evaluasi kegiatan (Puskesmas dan RS) 198 Menit/Laporan
Melaporkan kegiatan pelayanan gizi, makanan dan dietetik (Puskesmas 300 Menit/Laporan
dan RS)
Form Uraian Tugas Pokok Penyuluh Kesehatan Masyarakat Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulkan Data rencana triwulan 150 Menit/Laporan

Mengolah Data rencana triwulan 240 Menit/Laporan

Mengumpulkan Data rencana bulanan 120 Menit/Laporan

Mengolah Data rencana bulanan 180 Menit/Laporan

Mengumpulkan data primer dengan cara wawancara biasa 105 Menit/Laporan

Mengumpulkan data primer dengan cara observasi sesaat 120 Menit/Laporan

Mengumpulkan data primer dengan cara menggunakan angket


langsung 120 Menit/Laporan

Mengumpulkan data skunder dari satu sumber 195 Menit/Laporan


Menyusun laporan hasil pelaksanaan dengan menggunakan satu
360 Menit/Laporan
instrumen

Menyusun rencana kerja untuk usulan kegiatan tingkat kecamatan 330 Menit/Rancangan

Menyusun materi penyuluhan untuk media luar ruang dalam spanduk 270 Menit/Naskah

Menyusun materi penyuluhan untuk media tatap muka dalam bentuk


ceramah 210 Menit/Naskah

Menyusun materi penyuluhan untuk media tatap muka dalam bentuk


345 Menit/Naskah
poster

Menyusun materi penyuluhan untuk media cetak dalam bentuk komik 300 Menit/Naskah
Menyusun materi penyuluhan untuk media cetak dalam bentuk stiker 210 Menit/Naskah

Membuat rancangan media penyuluhan untuk media cetak 540 Menit/Rancangan

Melakukan tabulasi dan pengolahan data evaluasi media penyuluhan


315 Menit/Laporan
dengan cara manual dengan variabel kurang dari 10

Melaksanakan pendekatan individu ke kelompok terhadap masyarakat


180 Menit/Laporan
umum
Melakukan pendekatan individu/kelompok kepada terhadap tokoh
180 Menit/Laporan
masyarakat
Melakukan pertemuan lintas program /lintas sektor di lingkungan
150 menit/notulen/absensi
kecamatan
Menyusun perencanaan untuk pelaksanaan advokasi di tingkat
kecamatan/kel/desa 210 Menit/Laporan

Melakukan identifikasi sasaran sekunder (crisis response community,


copying community, and caring community) 330 Menit/Naskah

Melaksanakan penyuluhan masa dengan pemutaran film 240 Menit/Laporan

Melaksanakan penyuluhan masa denga ceramah tanpa alat bantu 150 Menit/Laporan

Melaksanakan kegiatan penyuluhan kelompok dengan ceramah tanpa


120 Menit/Laporan
alat bantu
Melaksanakan kegiatan penyuluhan individu dengan ceramah tanpa 90 Menit/Laporan
alat bantu

Melaksanakan tugas sebagai pramuwicara tingkat Lokal 60 Menit/Hari

Memberikan pelayanan konseling kepada masy dengan dasar


30 Menit/Laporan
pendidikan di bawah SMU/SMK
membimbing dan membantu masyarakat dalam melakukan survey
270 Menit/Laporan
mawas diri (SMD)
Menyusun materi penyuluhan dalam bentuk alat peraga penyuluhan 240 Menit/Materi

Menyusun materi penyuluhan untuk media cetak dalam bentuk


150 Menit/Naskah
transparan
Menyusun materi penyuluhan untuk media cetak dalam bentuk alat
240 Menit/Naskah
peraga penyuluhan
Form Uraian Tugas Pokok Penyuluh Kesehatan Masyarakat Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulkan data rencana tahunan 525 Menit/Laporan

Mengolah Data rencana tahunan 675 Menit/Laporan


Mengumpulkan data primer dengan cara menggunakan angket alat
405 Menit/Laporan
bantu

Melakukan analisis hasil tabulasi data secara diskriptif 675 Menit/Laporan

Menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat kecamatan untk satu


570 Menit/Rancangan
jenis program
Menyusun materi media penyuluhan untuk radio dalam bentuk drama
1650 Menit/Naskah
seri
Menyusun materi penyuluhan untuk media luar ruang dalam bentuk
750 Menit/Naskah
umbul-umbul

Menyusun materi penyuluhan untuk media luar ruang dalam Bilboard 1170 Menit/Naskah

Menyusun materi penyuluhan untuk media tatap muka dalam bentuk


525 Menit/Naskah
diskusi kelompok
Menyusun materi penyuluhan untuk media tatap muka dalam bentuk
525 Menit/Naskah
booklet

Menyusun materi penyuluhan untuk media pameran 1305 Menit/Naskah


Melaksanakan persiapan uji coba dengan membuat instrumen secara
570 Menit/Laporan
terbuka

Melakukan persiapan evaluasi media dengan membuat instrumen


750 Menit/Instrumen
terbuka dengan variabel kurang dari 10

Menyusun perencanaan untuk pelaksanaan advokasi di tingkat 600 Menit/Laporan


kabupaten/kota

Melaksanakan advokasi ditingkat kecamatan/desa/kel 300 Menit/Laporan

Merancang cara untuk mendapatkan dukungan sosial di tingkat


765 Menit/Laporan
kecamatan/desa/kel
Melaksanakan kegiatan penggalangan dukungan sosial di tingkat
525 Menit/Laporan
kecamatan/desa/kel
Melakukan pengembangan untuk penggalangan dukungan sosial di
masyarakat melalui konsultasi 765 Menit/Laporan

Melaksanakan penyuluhan masa dengan ceramah dengan


375 Menit/Laporan
menggunakan satu alat bantu
Melaksanakan kegiatan penyuluhan kelompok dengan ceramah satu
420 Menit/Laporan
alat bantu
Melaksanakan kegiatan penyuluhan individu dengan ceramah dengan
165 Menit/Laporan
satu alat bantu

Mengkaji bahan-bahan untuk pameran dan hunting lokasi 690 Menit/Laporan

Menyeleksi dan membuat materi /media untuk kegiatan pameran 1320 Menit/Laporan
Form Uraian Tugas Pokok Penyuluh Kesehatan Masyarakat Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulkan Data rencana 5 tahunan 1350 Menit/Laporan

Mengolah Data rencana 5 tahunan 1650 Menit/Laporan

Menganalisa dan mengolah data rencana triwulanan 1050 Menit/Laporan

Mempersiapkan rencana rencana triwulanan 150 Menit/Laporan

Menganalisa dan mengevaluasi data rencana bulanan 600 Menit/Laporan

Mempersiapkan rencana rencana bulanan 1200 Menit/Laporan

Melakukan tabulasi dan pengolahan data dengan cara manual 1260 Menit/Laporan

Menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat kabupaten untuk


1830 Menit/Rancangan
satu jenis program
Menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat provinsi untuk satu
2580 Menit/Rancangan
jenis program
Melakukan uji coba rancangan strategi penyuluhan tingkat
2115 Menit/Rancangan
kabupaten/kota
Menyusun rencana kerja//usulan kegiatan tingkat kabupaten/kota 2325 Menit/Rancangan

menyusun materi penyuluhan radio dalam bentuk fragmen/obrolan 2895 Menit/Naskah

Menyusun materi penyuluhan untuk media cetak dalam bentuk lembar


1590 Menit/Naskah
balik
Menyusun materi penyuluhan untuk media cetak dalam bentuk 1440 Menit/Naskah
flaschcard

membuat rancangan media penyuluhan untuk media elektronik 3600 Menit/Rancangan

Membuat rancangan media penyuluhan luar ruang 1350 Menit/Rancangan

Membuat rancangan media penyuluhan untuk pameran 2700 Menit/Rancangan

Membuat persiapan uji coba dengan membuat kerangka acuan untuk


1890 Menit/Laporan
satu wilayah
Melaksanakan persiapan uji coba dengan membuat persiapan uji coba
2190 Menit/Laporan
secara tertutup
Melaksanakan uji coba media audio visual dengan durasi kurang dari 1
1200 Menit/Laporan
menit
Melaksanakan uji coba media cetak dengan jumlah halaman kurang
1725 Menit/Laporan
dari 1
Melakukan persiapan evaluasi dengan membuat kerangka acuan untuk
1350 Menit/Kerangka Acuan
satu wilayah

Melakukan persiapan evaluasi media dengan membuat instrumen


1860 Menit/Instrumen
terbuka dengan variabel lebih dari 10

Melakukan tabulasi dan pengolahan data evaluasi media penyuluhan


1605 Menit/Laporan
dengan memakai komputer dengan satu variabel

Melakukan pendekatan individu /kelompok terhadap pimpinan institusi 1050 Menit/Laporan

Melaksanakan advokasi di tingkat kabupaten/kota 600 Menit/Laporan


Melakukan evaluasi hasil advokasi hasil advokasi di tingkat
1200 Menit/Laporan
kecamatan/desa/kel
Melakukan evaluasi hasil advokasi hasil advokasi di tingkat
1800 Menit/Laporan
kabupaten/kota

Melakukan identifikasi peluang untuk menjalin kemitraan 1590 Menit/Naskah

Merancang cara untuk mendapatkan dukungan sosial di tingkat 1890 Menit/Laporan


Kabupaten/kota
Melaksanakan kegiatan penggalangan dukungan sosial di tingkat
1350 Menit/Laporan
Kab/Kota
Melaksanakan penyuluhan masa dengan ceramah dengan
765 Menit/Laporan
menggunakan beberapa alat bantu
Melaksanakan kegiatan penyuluhan kelompok dengan ceramah dengan
900 Menit/Laporan
beberapa alat bantu
Melaksanakan kegiatan penyuluhan kelompok dengan ceramah dengan
beberapa alat bantu 450 Menit/Laporan

menyelia kesenian tradisional untuk kegiatan penyuluhan kesehatan


750 Menit/Naskah
masyarakat
Form Uraian Tugas Pokok Penyuluh Kesehatan Masyarakat Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Membuat Kerangka Acuan rencana tahunan 300 Menit/Kerangka Acuan

Menganalisa dan Mengolah Data rencana tahunan 150 Menit/Laporan

Menyiapkan Rencana tahunan 300 Menit/Rencana

Membuat Kerangka Acuan dlm rangka mengidentifikasi wilayah 432 Menit/Kerangka Acuan

Mengumpulkan data primer dg wawancara mendalam 264 Menit/Laporan

Mengumpulkan data primer dg diskusi kelompok terarah 456 Menit/Laporan

Mengumpulkan data primer dg cara observasi berkelanjutan 210 Menit/Laporan

Mengumpulkan data primer dg cara berbagai sumber 258 Menit/Laporan

Melakukan analisis tabulasi data secara analitik 426 Menit/Laporan


Menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat kecamatan untk
330 Menit/Rancangan
program terpadu
menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat kabupaten untk
420 Menit/Rancangan
program terpadu

Menyusun materi media penyuluhan untuk radio dalam bentuk spot 246 Menit/Naskah

Menyusun materi penyuluhan radio dalam bentuk ceramah 540 Menit/Naskah

Menyusun materi penyuluhan untuk televisi dalam bentuk spot 378 Menit/Naskah

Menyusun materi penyuluhan untuk televisi dalam bentuk filter 108 Menit/Naskah

menyusun materi penyuluhan untuk televisi dalam bentuk drama seri 660 Menit/Naskah

menyusun materi penyuluhan untuk media luar ruang dalam bentuk


1080 Menit/Naskah
megatron
Menyusun materi penyuluhan untuk media tatap muka dalam bentuk
120 Menit/Naskah
konseling

Menyusun materi penyuluhan untuk media cetak dalam bentuk leaflet 510 Menit/Naskah

Menyusun materi penyuluhan untuk media tradisional 2100 Menit/Naskah


Melaksanakan uji coba media audiovisual dengan durasi lebih dari 1 270 Menit/Laporan
menit

Melaksanakan uji coba media cetak dengan jumlah halaman lebih dari 1 450 Menit/Laporan

Mengolah hasil uji coba media cetak 366 Menit/Laporan

Melakukan penyempurnaan hasil uji coba media cetak 216 Menit/Laporan

Menyusun laporan uji coba yang menggunakan satu jenis instrumen 336 Menit/Laporan

Melaksanakan Evaluasi atas Proses dan Hasil dari Media Penyuluhan


366 Menit/Laporan
untuk media cetak
Melaksanakan Evaluasi atas Proses dan Hasil dari Media Penyuluhan
186 Menit/Laporan
untuk media luar ruang
melakukan tabulasi dan pengolahan data penyuluhan dengan cara
342 Menit/Laporan
manual dengan variabel lebih dari 10

Melaksanakan pertemuan lintas program/sector di tingkat Kabupaten 180 Menit/Laporan

melakukan identifikasi untuk sasaran tersier 210 Menit/Laporan

melaksanakan advokasi tingkat provinsi 120 Menit/Laporan

Melaksanakan kegiatan penggalangan dukungan sosial di tingkat 270 Menit/Laporan


provinsi
Melakukan pengembangan untuk penggalangan dukungan sosial di
324 Menit/Laporan
masyarakat melalui pemantauan
Membuat laporan deskriptif hasil pelaksanaan dukungan sosial 324 Menit/Laporan

Membuat laporan analitik hasil pelaksanaan dukungan sosial 420 Menit/Laporan

Melaksanakan penyuluhan kelompok dengan demonstrasi/praktek 252 Menit/Laporan

Melaksanakan penyuluhan individu dengan demonstrasi/praktek 78 Menit/Laporan

Melaksanakan Penyuluhan Tidak Langsung Melalui surat 120 Menit/Laporan

Melaksanakan tugas sebagai pramuwicara tingkat nasional 60 Menit/Hari


Memberikan pelayanan konseling kepada masyarakat dengan dasar
30 Menit/Laporan
pendidikan diatas SLTA

Menyusun konsep/panduan/juknis untuk satu program 1200 menit/konsep


pedoman
Membahas sebagai penyaji konsep pedoman/juknis untuk satu 120 Menit/Kali
program
membahas sebagai penyaji konsep/pedoman/juknis untuk satu 120 Menit/Kali
program
Menyusun kerangka acuan kebijakan pengembangan penyuluhan
1980 Menit/Kerangka Acuan
kesehatan yang ada
Menyiapkan bahan/data informasi kebijakan pengembangan
2052 Menit/Laporan
penyuluhan kesehatan yang ada
Menyusun kerangka acuan kebijakan pengembangan penyuluhan
1584 Menit/Kerangka Acuan
kesehatan yang bersifat pembaharuan
Menyiapkan bahan/data informasi kebijakan pengembangan 792 Menit/Laporan
penyuluhan kesehatan yang bersifat pembaharuan
Menyiapkan bahan/data informasi Pengembangan metode Penyuluhan
222 Menit/Laporan
yang bersifat penyempurnaan

Menyiapkan dan mengolah bahan/data informasi Pengembangan


2376 Menit/Laporan
Metode Penyuluhan yang bersifat pembaharuan

Membuat laporan dukungan sosial dengan cara Deskriftif 324 Menit/Laporan

Membuat laporan dukungan sosial dengan cara Analitik 420 Menit/Laporan

Form Uraian Tugas Pokok Penyuluh Kesehatan Masyarakat Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Membuat Kerangka Acuan rencana 5 tahunan 600 Menit/Kerangka Acuan

Menganalisa dan Mengolah Data rencana 5 tahunan 210 Menit/Laporan

Menyiapkan Rencana 5 tahunan 480 Menit/Rencana

Menyusun Instrumen Terbuka identifikasi Potensi Wilayah yang 546 Menit/Instrumen


berkaiatan dengan masalah kesehatan
Melakukan tabulasi dan pengolahan data dg komputer 516 Menit/Laporan
Menyusun Laporan hasil pelaksanaan dengan berbagai instrumen 540 Menit/Laporan

menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat provinsi utk program


540 Menit/Rancangan
terpadu
Menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat nasional satu
360 Menit/Rancangan
program
menyusun rencana kerja usulan kegiatan tingkat provinsi 1080 Menit/Rancangan

Menyusun materi penyuluhan radio dalam bentuk wawancara/dialog 540 Menit/Naskah

menyusun materi penyuluhan untuk televisi dalam bentuk


fragmen/obrolan 1206 Menit/Naskah

menyusun materi penyuluhan untuk televisi dalam bentuk


270 Menit/Naskah
wawancara/dialog

menyusun materi penyuluhan untuk televisi dalam bentuk sinetron 1032 Menit/Naskah

menyusun materi penyuluhan untuk media luar ruang dalam bentuk


1284 Menit/Naskah
softwere penyuluhan
menyusun materi penyuluhan untuk media komputer dalam bentuk
402 Menit/Naskah
interaktif screen
Menyusun materi penyuluhan untuk media slide seri 3720 Menit/Naskah

membuat rancangan media penyuluhan utk media komputer 516 Menit/Rancangan


Membuat persiapan uji coba dengan membuat kerangka acuan untuk
558 Menit/Laporan
beberapa wilayah
Mengolah hasil uji coba media audiovisual 486 Menit/Laporan

Menyusun laporan uji coba yang mengunakan beberapa instrumen 438 Menit/Laporan

melakukan persiapan evaluasi dengan membuat kerangka acuan untuk 270 Menit/Kerangka Acuan
lebih dari satu wilayah
Melakukan persiapan evaluai media dengan membuat instrumen
360 Menit/Instrumen
tertutup dengan variabel kurang dari 10
Melaksanakan Evaluasi atas Proses dan Hasil dari Media Penyuluhan
462 Menit/Laporan
untuk media audiovisual
Melaksanakan Evaluasi atas Proses dan Hasil dari Media Penyuluhan
126 Menit/Laporan
untuk media tradisional
melakukan tabulasi dan pengolahan data penyuluhan dengan memakai
270 Menit/Laporan
komputer dengan variabel lebih dari 10
melakukan analisis hasil pengolahan dan tabulasi data pelaksanaan 330 Menit/Laporan
evaluasi penyuluhan dengan metode deskriptif
menyusun laporan pelaksanaan evaluasi media penyuluhan memakai
282 Menit/Laporan
metoda deskriptif
melakukan pertemuan lintas program dan lintas sektor di tingkat
240 Menit/Laporan
provinsi

melakukan identifikasi data-data strategi untuk melakukan pendekatan 252 Menit/Laporan

menyusun perencanaan untuk pelaksanaan advokasi di tingkat provinsi 282 Menit/Laporan

Melaksanakan advokasi tingkat nasional 120 Menit/Laporan

melakukan evaluasi atas hasil advokasi tingkat provinsi 120 Menit/Laporan

Menyusun Laporan Hasil Pelaksanaan Advokasi secara deskriptif 378 Menit/Laporan

Merancang cara untuk mendapatkan dukungan sosial di tingkat provinsi 444 Menit/Laporan

Melaksanakan kegiatan penggalangan dukungan sosial di tingkat 270 Menit/Laporan


nasional
Melaksanakan Penyuluhan Tidak Langsung Melalui radio dengan satu 42 Menit/Laporan
arah
Melaksanakan Penyuluhan Tidak Langsung Melalui 468 Menit/Laporan
koran/majalah/jurnal

Melaksanakan Penyuluhan Tidak Langsung Melalui komputer/internet 270 Menit/Laporan

Membuat rencana rancangan pameran 228 Menit/Laporan


Membuat konsep pedoman pemantauan 1200 Menit/Pedoman

Membuat instrumen untuk pemantauan 342 Menit/Instrumen

Melaksanakan pemantauan program penyuluhan 270 Menit/Laporan


menit/konsep
Menyusun konsep/panduan/juknis untuk program terpadu 1200
pedoman
Membahas sebagai penyaji konsep pedoman/juknis untuk program
120 Menit/Kali
terpadu
Membahas konsep/pedoman/juknis sebagai pembahas konsep
pedoman/juknis untuk program terpadu 120 Menit/Kali

menit/konsep
merumuskan konsep pedoman/ juknis untuk satu program 1200
pedoman

merumuskan konsep pedoman/juknis untuk program terpadu 1200 menit/konsep


pedoman
Mengolah dan mengkaji data/informasi kebijakan pengembangan
792 Menit/Laporan
penyuluhan kesehatan yang ada

Mengolah dan mengkaji data/informasi kebijakan pengembangan 720 Menit/Laporan


penyuluhan kesehatan yang bersifat pembaharuan

Menyusun kerangka acuan Pengembangan metode Penyuluhan yang


2052 Menit/Kerangka Acuan
bersifat penyempurnaan
Menyusun kerangka acuan Pengembangan Metode Penyuluhan yang
1170 Menit/Kerangka Acuan
bersifat pembaharuan
Form Uraian Tugas Pokok Penyuluh Kesehatan Masyarakat Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengevaluasi penyusunan rencana 5 tahunan 360 Menit/Rencana

Mengevaluasi penyusunan rencana tahunan 120 Menit/Rencana


Menyusun Instrumen Tertutup identifikasi Potensi Wilayah yang
702 Menit/Instrumen
berkaiatan dengan masalah kesehatan
Menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat nasional untuk
720 Menit/Rancangan
program terpadu
Menyusun rancangan strategi penyuluhan tingkat internasional 1080 Menit/Rancangan

Melaksanakan uji coba rancangan strategi penyuluhan tingkat nasional 660 Menit/Rancangan

Menyusun rancangan kerja/usulan kegiatan tingkat nasional 1200 Menit/Rancangan

Menyusun rancangan kerja /usulan kegiatan tingkat


3200 Menit/Rancangan
regional/internasional

menyusun materi penyuluhan untuk televisi dalam bentuk ceramah 270 Menit/Naskah

menyusun materi penyuluhan untuk media komputer dalam bentuk


1284 Menit/Naskah
Web Page
Menyusun materi penyuluhan untuk media film dokumenter 6600 Menit/Naskah

Membuat rancangan media penyuluhan untuk media film dokumenter 522 Menit/Rancangan

Melakukan penyempurnaan hasil uji coba media audiovisual 504 Menit/Laporan


Melakukan persiapan evaluasi media dengan membuat instrumen
792 Menit/Instrumen
tertutup dengan variabel lebih dari 10
Melaksanakan Evaluasi atas Proses dan Hasil dari Media Penyuluhan
168 Menit/Laporan
Untuk media komputer
Untuk media pameran 156 Menit/Laporan
melakukan analisis hasil pengolahan dan tabulasi data pelaksanaan
384 Menit/Laporan
evaluasi penyuluhan dengan metode analitik
Menyusun laporan hasil pelaksanaan evaluasi media penyuluhan 312 Menit/Laporan
dengan memakai metode analitik

Melakukan pertemuan lintas program/lintas sektor di tingkat nasional 270 Menit/Laporan

menyusun perencanaan untuk pelaksanaan advokasi di tingkat nasional 378 Menit/Laporan


Menyusun perencanaan untuk pelaksanaan advokasi di tingkat
780 Menit/Laporan
internasional
Melaksanakan advokasi tingkat internasional 120 Menit/Laporan

melakukan evaluasi atas hasil advokasi tingkat nasional 600 Menit/Laporan

melakukan evaluasi atas hasil advokasi tingkat internasional 600 Menit/Laporan

Menyusun Laporan Hasil Pelaksanaan Advokasi Secara analitik 348 Menit/Laporan

Mendapatkan cara untuk mendapatkan dukungan soaial di tingkat


348 Menit/Laporan
nasional
Merancang cara untuk mendapatkan dukungan sosial di tingkat
540 Menit/Laporan
internasional
Melaksanakan Penyuluhan Tidak Langsung Melalui radio dengan dua
42 Menit/Laporan
arah
Melaksanakan Penyuluhan Tidak Langsung Melalui televisi dengan satu
60 Menit/Laporan
arah
Melaksanakan Penyuluhan Tidak Langsung Melalui televisi dengan dua
120 Menit/Laporan
arah
Melaksanakan tugas sebagai pramuwicara tingkat internasional 60 Menit/Hari

Membuat konsep pedoman evaluasi 1200 Menit/Pedoman

Membuat instrumen untuk evaluasi 372 Menit/Instrumen

Melaksanakan evaluasi program penyuluhan 270 Menit/Laporan

Sebagai narasumber konsep pedoman/juknis untuk satu program 120 Menit/Kali

Membahas sebagai nara sumber konsep/juknis untuk program terpadu 120 Menit/Kali

Merumuskan konsep kebijakan pengembangan penyuluhan kesehatan 1440 Menit/Konsep


yang ada
Merumuskan konsep kebijakan pengembangan penyuluhan kesehatan
3096 Menit/Konsep
yang bersifat pembaharuan
Menganalisa data dan informasi dan merumuskan konsep kebijakan
1800 Menit/Laporan
Pengembangan metode Penyuluhan yang bersifat penyempurnaan

Menganalisa data dan informasi dan merumuskan konsep kebijakan


1140 Menit/Laporan
Pengembangan Metode Penyuluhan yang bersifat pembaharuan

Melaksanakan kegiatan penggalangan dukungan sosial di tingkat 540 Menit/Laporan


internasional
Form Uraian Tugas Pokok Administrator Kesehatan Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menit/Kerangka
Menyusun rancangan kerangka acuan 300
Acuan
Mengumpulkan bahan/literatur/laporan : Kurang dari sepuluh sumber
300 Menit/berkas
dan sejenis
Mengumpulkan bahan/literatur/laporan :Lebih dari sepuluh sumber
360 Menit/berkas
dan lebih dari satu jenis
Mengolah bahan/literatur/laporan : Secara manual 300 Menit/berkas

Mengolah bahan/literatur/laporan : Secara elektronik 360 Menit/berkas


Menyusun Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana : Prog.
540 Menit/Rancangan
Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Menyusun Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :
Program Upaya Kesehatan 540 Menit/Rancangan

Menyusun Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :


540 Menit/Rancangan
Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Menyusun Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :
540 Menit/Rancangan
Program Sumber Daya Kesehatan
Menyusun Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :
540 Menit/Rancangan
Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &
Tanggung Jawab Pelaksana : Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan 180 Menit/Rancangan
Pemberdayaan Masy.
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &
180 Menit/Rancangan
Tanggung Jawab Pelaksana : Program Upaya Kesehatan

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &


180 Menit/Rancangan
Tanggung Jawab Pelaksana : Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &
180 Menit/Rancangan
Tanggung Jawab Pelaksana : Program Sumber Daya Kesehatan

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &


Tanggung Jawab Pelaksana : Program Obat, Makanan dan Bahan 180 Menit/Rancangan
Berbahaya

Melaksanakan Uji Coba Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :


720 Menit/Naskah
Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.

Melaksanakan Uji Coba Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :


720 Menit/Naskah
Program Upaya Kesehatan
Melaksanakan Uji Coba Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :
720 Menit/Naskah
Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Melaksanakan Uji Coba Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :
Program Sumber Daya Kesehatan 720 Menit/Naskah

Melaksanakan Uji Coba Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :


720 Menit/Naskah
Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya
Menyusun Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan : Prog. Lingk &
720 Menit/Rancangan
Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Menyusun Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan : Program
720 Menit/Rancangan
Upaya Kesehatan
Menyusun Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan : Program 720 Menit/Rancangan
Perbaikan Gizi Masyarakat
Menyusun Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan : Program 720 Menit/Rancangan
Sumber Daya Kesehatan
Menyusun Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan : Program 720 Menit/Rancangan
Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


180 Menit/Rancangan
pelaksanaan : Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


180 Menit/Rancangan
pelaksanaan : Program Upaya Kesehatan
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur
180 Menit/Rancangan
pelaksanaan : Program Perbaikan Gizi Masyarakat

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


180 Menit/Rancangan
pelaksanaan : Program Sumber Daya Kesehatan

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


180 Menit/Rancangan
pelaksanaan : Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya

Melaksanakan Uji Coba Rancangan Pedoman / Prosedur pelaksanaan :


Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy. 540 Menit/Rancangan

Melaksanakan Uji Coba Rancangan Pedoman / Prosedur pelaksanaan :


540 Menit/Rancangan
Program Upaya Kesehatan
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Pedoman / Prosedur pelaksanaan :
Program Perbaikan Gizi Masyarakat 540 Menit/Rancangan

Melaksanakan Uji Coba Rancangan Pedoman / Prosedur pelaksanaan :


540 Menit/Rancangan
Program Sumber Daya Kesehatan
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Pedoman / Prosedur pelaksanaan :
540 Menit/Rancangan
Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya
Menyusun Rancangan Tatahubungan Kerja pelaksanaan : Prog. Lingk &
720 Menit/Rancangan
Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Menyusun Rancangan Tatahubungan Kerja pelaksanaan : Program
720 Menit/Rancangan
Upaya Kesehatan
Menyusun Rancangan Tatahubungan Kerja pelaksanaan : Program 720 Menit/Rancangan
Perbaikan Gizi Masyarakat
Menyusun Rancangan Tatahubungan Kerja pelaksanaan : Program
720 Menit/Rancangan
Sumber Daya Kesehatan
Menyusun Rancangan Tatahubungan Kerja pelaksanaan : Program
720 Menit/Rancangan
Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja


180 Menit/Rancangan
Pelaksanaan : Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja
180 Menit/Rancangan
Pelaksanaan : Program Upaya Kesehatan

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja


180 Menit/Rancangan
Pelaksanaan : Program Perbaikan Gizi Masyarakat

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja


180 Menit/Rancangan
Pelaksanaan : Program Sumber Daya Kesehatan

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja


180 Menit/Rancangan
Pelaksanaan : Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya

Melaksanakan Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan :


540 Menit/Laporan
Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.

Melaksanakan Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan :


Program Upaya Kesehatan 540 Menit/Laporan

Melaksanakan Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan :


540 Menit/Laporan
Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan :
540 Menit/Laporan
Program Sumber Daya Kesehatan
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan :
540 Menit/Laporan
Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Rumah Sakit 240
Institusi

Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Puskesmas 120 Menit/Laporan per
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Balai Menit/Laporan per
120
kesehatan Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Polindes 60
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Praktek Menit/Laporan per
120
bersama Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Praktek Menit/Laporan per
60
dokter / dokter gigi Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Praktek Menit/Laporan per
60
bidan Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pengobatan Menit/Laporan per
120
tradisional Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Laboratorium 120 Menit/Laporan per
kesehatan Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Apotik 120
Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Toko obat 60
Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Optik 120
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
obat dan obat/jamu tradisional 240 Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
180
alat kesehatan Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
180
alat medik Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
makanan Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
minuman Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen 240 Menit/Laporan per
kosmetik Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Rumah Menit/Laporan per
60
bersalin Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pos Obat Menit/Laporan per
60
Desa Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Polindes 60
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pos Menit/Laporan per
120
Kesehatan Pesantren Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Jasa boga 60
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Lembaga Menit/Laporan per
240
Penelitian Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Penyalur 180 Menit/Laporan per
alkes Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pengelolaan Menit/Laporan per
180
air limbah Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pemeriksaan Menit/Laporan per
120
kualitas air Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pemeriksaan Menit/Laporan per
48
kualitas udara Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Institusi Menit/Laporan per
Diknakes 180 Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Kapal laut 60
Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pes kontrol 30
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pesawat Menit/Laporan per
48
Udara Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Fumigasi 18
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Vaksinasi 18 Menit/Laporan per
dalam rangka IV Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan institusi : Menit/Laporan per
18
Pengangkutan jenazah / orang sakit Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa :Dokter 18
Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa :Dokter Menit/Laporan per
18
gigi Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa :Perawat 18
Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa :Perawat Menit/Laporan per
18
Gigi Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa :Bidan 18
Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi 18 Menit/Laporan per
jasa :Apoteker Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Asisten Menit/Laporan per
18
Apoteker Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Tenaga Menit/Laporan per
18
Pengajar (Dosen) Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Tenaga Menit/Laporan per
18
Pelatih (Widyaiswara) Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
Sukarelawan LSM 18 Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
18
Nutrisionis Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Dietisen 18
Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
18
Supervisor pes kontrol Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Rumah Menit/Laporan per
120
Sakit Institusi

Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Puskesmas 60 Menit/Laporan per
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Balai Menit/Laporan per
120
Kesehatan Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Polindes 120
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Praktek Menit/Laporan per
180
bersama Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Praktek Menit/Laporan per
240
dokter / dokter gigi Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Praktek Menit/Laporan per
120
bidan Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Menit/Laporan per
120
Pengobatan tradisional Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : 60 Menit/Laporan per
Laboratorium kesehatan Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Apotik 180
Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Toko obat 30
Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Optik 60
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
obat dan obat/jamu tradisional 120 Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
alat kesehatan Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
alat medik Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
makanan Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
minuman Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Produsen 120 Menit/Laporan per
kosmetik Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Rumah Menit/Laporan per
120
bersalin Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pos Obat Menit/Laporan per
18
Desa Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Polindes 30
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pos Menit/Laporan per
18
Kesehatan Pesantren Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Jasa boga 120
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Lembaga Menit/Laporan per
60
Penelitian Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Penyalur 120 Menit/Laporan per
alkes Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Menit/Laporan per
120
Pengelolaan air limbah Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Menit/Laporan per
60
Pemeriksaan kualitas air Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Menit/Laporan per
60
Pemeriksaan kualitas udara Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : institusi Menit/Laporan per
Diknakes 120 Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Kapal laut 18
Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pes kontrol 18
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Pesawat Menit/Laporan per
18
Udara Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Fumigasi 18
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Vaksinasi 18 Menit/Laporan per
dalam rangka IV Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan institusi : Menit/Laporan per
18
Pengangkutan jenazah / orang sakit Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Dokter Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Dokter gigi Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Perawat Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Perawat Gigi Nakes
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Bidan 12
Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : 12 Menit/Laporan per
Apoteker Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Asisten Apoteker Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Tenaga Pengajar (Dosen) Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Tenaga Pelatih (Widyaiswara) Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
Sukarelawan LSM 12 Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Nutrisionis Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Dietisen Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka perijinan pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Supervisor pes kontrol Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Rumah Sakit 180
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Kantor 180 Menit/Laporan per
Kesehatan Pelabuhan Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Balai Menit/Laporan per
180
kesehatan Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Polindes 180
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Praktek Menit/Laporan per
120
bersama Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Praktek Menit/Laporan per
60
dokter / dokter gigi Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Praktek Menit/Laporan per
120
bidan Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pengobatan Menit/Laporan per
180
tradisional Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : 180 Menit/Laporan per
Laboratorium kesehatan Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Apotik 180
Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Toko obat 120
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
240
obat dan obat/jamu tradisional Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
alat kesehatan 240 Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
240
alat medik Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
240
makanan Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
240
minuman Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
240
kosmetik Institusi

Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pes kontrol 60 Menit/Laporan per
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Rumah Menit/Laporan per
240
bersalin Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pos Obat Menit/Laporan per
180
Desa Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Polindes 180
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pos Menit/Laporan per
180
Kesehatan Pesantren Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Jasa boga / Menit/Laporan per
240
Rumah Makan / Restauran Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Institusi Menit/Laporan per
240
Pendidikan Tenaga Depkes / Non Depkes Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Institusi 240 Menit/Laporan per
Diklat Kesehatan Pemerintah / Swasta Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Puskesmas 180
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Puskesmas Menit/Laporan per
180
Keliling Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Puskesmas Menit/Laporan per
120
Pembantu Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Puskesmas Menit/Laporan per
Perawatan 180 Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Puskesmas Menit/Laporan per
180
Air /Terapung Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Posyandu 60
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pedagang Menit/Laporan per
240
Besar Alat Kesehatan Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pedagang Menit/Laporan per
240
Besar Farmasi Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Unit Jasa 120 Menit/Laporan per
Radiologi (swasta) Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
Pestisida Institusi
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Hotel 240
Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Tempat- Menit/Laporan per
240
tempat umum Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Sarana Menit/Laporan per
180
angkutan umum Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pelayanan Menit/Laporan per
120
Akupuntur Institusi
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pelayanan Menit/Laporan per
60
Pijat Refleksi Institusi

Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi program :Lingkungan Menit/Laporan per


240
dan perilaku sehat, dan pemberdayaan masyarakat Program

Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi program : Upaya Menit/Laporan per


240
kesehatan Program
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi program :Perbaikan Menit/Laporan per
240
gizi msyarakat Program
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi program :Sumber Menit/Laporan per
daya kesehatan 240 Program
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi program :Obat, Menit/Laporan per
240
makanan, dan bahan berbahaya Program
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Rumah Menit/Laporan per
120
Sakit Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Kantor Menit/Laporan per
60
Kesehatan Pelabuhan Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Balai 60 Menit/Laporan per
Kesehatan Institusi

Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Polindes 60 Menit/Laporan per
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Praktek 60 Menit/Laporan per
bersama Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Praktek 30 Menit/Laporan per
dokter / dokter gigi Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Praktek Menit/Laporan per
30
bidan Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Menit/Laporan per
30
Pengobatan tradisional Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Menit/Laporan per
60
Laboratorium kesehatan Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Apotik 60
Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Toko obat 60
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen 120 Menit/Laporan per
obat dan obat/jamu tradisional Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
alat kesehatan Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
alat medik Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
makanan Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
minuman 120 Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen Menit/Laporan per
120
kosmetik Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pes Menit/Laporan per
60
kontrol Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Rumah Menit/Laporan per
120
bersalin Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pos Obat Menit/Laporan per
60
Desa Institusi

Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Polindes 60 Menit/Laporan per
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pos Menit/Laporan per
60
Kesehatan Pesantren Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Jasa Menit/Laporan per
60
boga / Rumah Makan / Restauran Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Institusi Menit/Laporan per
120
Pendidikan Tenaga Depkes / Non Depkes Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Institusi Menit/Laporan per
120
Diklat Kesehatan Pemerintah / Swasta Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Menit/Laporan per
60
Puskesmas Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Menit/Laporan per
30
Puskesmas Keliling Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : 30 Menit/Laporan per
Puskesmas Pembantu Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : 60
Institusi
Puskesmas Perawatan
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Menit/Laporan per
30
Puskesmas Air /Terapung Institusi
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Posyandu 30 Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pedagang Menit/Laporan per
60
Besar Alat Kesehatan Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pedagang Menit/Laporan per
60
Besar Farmasi Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Unit Jasa Menit/Laporan per
60
Radiologi (swasta) Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Produsen 30 Menit/Laporan per
Pestisida Institusi

Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Hotel 120 Menit/Laporan per
Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Tempat- 120 Menit/Laporan per
tempat umum Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Sarana 60 Menit/Laporan per
angkutan umum Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pelayanan Menit/Laporan per
30
Akupuntur Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi institusi : Pelayanan Menit/Laporan per
30
Pijat Refleksi Institusi
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi program : Menit/Laporan per
180
Lingkungan dan perilaku sehat, dan pemberdayaan masyarakat Program
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi program : Upaya Menit/Laporan per
180
kesehatan Program
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi program : Menit/Laporan per
180
Perbaikan gizi msyarakat Program
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi program : Sumber 180 Menit/Laporan per
daya kesehatan Program
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka akreditasi program : Obat, Menit/Laporan per
180
makanan, dan bahan berbahaya Program
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Dokter 10.2
Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Dokter gigi 10.2
Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Perawat 10.2 Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Perawat Gigi 10.2
Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Bidan 10.2
Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Apoteker 10.2
Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Asisten Apoteker 10.2
Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Tenaga Pengajar 10.2 Menit/Laporan per
(Dosen) Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Tenaga Pelatih Menit/Laporan per
10.2
(Widyaiswara) Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Sukarelawan LSM 10.2
Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Nutrisionis 10.2
Nakes
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Dietisen 10.2
Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka akreditasi : Suprvisor Pes Menit/Laporan per
10.2
Kontrol Nakes
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Makanan dan Menit/Laporan per
30
minuman Produk
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Obat dan 30 Menit/Laporan per
Obat / jamu tradisional Produk
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Alat Menit/Laporan per
30
kesehatan Produk
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Alat Medik 30
Produk
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Alat Menit/Laporan per
30
Penyemprot Nyamuk Produk
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Lulusan Menit/Laporan per
pendidikan dan pelatihan di bidang kesehatan 30 Produk
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Lulusan Menit/Laporan per
30
pelatihan di bidang kesehatan Produk
Menit/Laporan per
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Kosmetik 30
Produk
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Cold chain Menit/Laporan per
30
standar Produk
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Bahan Menit/Laporan per
30
pemeriksaan laboratorium (reagensia) Produk
Melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Pakaian 30 Menit/Laporan per
kesehatan / linen Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Dokter Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Dokter gigi Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Perawat Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Perawat Gigi Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Bidan Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Apoteker Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : 10.2 Menit/Laporan per
Asisten Apoteker Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Tenaga Pengajar (Dosen) Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Tenaga Pelatih (Widyaiswara) Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Sukarelawan LSM Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
Nutrisionis 10.2 Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Dietisen Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Laporan per
10.2
Suprvisor Pes Kontrol Nakes
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Makanan Menit/Laporan per
15
dan minuman Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Obat dan Menit/Laporan per
15
Obat / jamu tradisional Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Alat 15 Menit/Laporan per
kesehatan Produk
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Alat Medik 15
Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Alat Menit/Laporan per
15
Penyemprot Nyamuk Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Lulusan Menit/Laporan per
15
pendidikan dan pelatihan di bidang kesehatan Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Lulusan Menit/Laporan per
15
pelatihan di bidang kesehatan Produk
Menit/Laporan per
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Kosmetik 15
Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Cold chain Menit/Laporan per
15
standar Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Bahan 15 Menit/Laporan per
pemeriksaan laboratorium (reagensia) Produk
Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk : Pakaian Menit/Laporan per
15
kesehatan / linen Produk
Menyusun rancangan laporan 180 Menit/Laporan

Form Uraian Tugas Pokok Administrator Kesehatan Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menit/Kerangka
Mengkaji rancangan kerangka acuan 240
Acuan

Menyusun rancangan Metode Perumusan diskripsi & determinan Menit/Rancangan


360
masalah Program Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy. Metode

Menyusun rancangan Metode Perumusan diskripsi & determinan 360 Menit/Rancangan


masalah Program Upaya Kesehatan Metode
Menyusun rancangan Metode Perumusan diskripsi & determinan Menit/Rancangan
360
masalah Program Perbaikan Gizi Masyarakat Metode
Menyusun rancangan Metode Perumusan diskripsi & determinan Menit/Rancangan
360
masalah Program Sumber Daya Kesehatan Metode

Menyusun rancangan Metode Perumusan diskripsi & determinan Menit/Rancangan


360
masalah Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya Metode

Menyusun rancangan Metode Peramalan konsekuensi penerapan Menit/Rancangan


360
kebijakan Program Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy. Metode

Menyusun rancangan Metode Peramalan konsekuensi penerapan Menit/Rancangan


360
kebijakan Program Upaya Kesehatan Metode
Menyusun rancangan Metode Peramalan konsekuensi penerapan Menit/Rancangan
360
kebijakan Program Perbaikan Gizi Masyarakat Metode
Menyusun rancangan Metode Peramalan konsekuensi penerapan 360 Menit/Rancangan
kebijakan Program Sumber Daya Kesehatan Metode

Menyusun rancangan Metode Peramalan konsekuensi penerapan Menit/Rancangan


360
kebijakan Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya Metode

Menyusun rancangan Metode Penyusunan rekomendasi kebijakan Menit/Rancangan


360
Program Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy. Metode

Menyusun rancangan Metode Penyusunan rekomendasi kebijakan Menit/Rancangan


360
Program Upaya Kesehatan Metode
Menyusun rancangan Metode Penyusunan rekomendasi kebijakan Menit/Rancangan
360
Program Perbaikan Gizi Masyarkat Metode
Menyusun rancangan Metode Penyusunan rekomendasi kebijakan Menit/Rancangan
360
Program Sumber Daya Kesehatan Metode
Menyusun rancangan Metode Penyusunan rekomendasi kebijakan Menit/Rancangan
360
Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya Metode

Menyusun rancangan Metode Pemantauan hasil dan dampak Menit/Rancangan


360
kebijakan Program Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy. Metode

Menyusun rancangan Metode Pemantauan hasil dan dampak Menit/Rancangan


360
kebijakan Program Upaya Kesehatan Metode
Menyusun rancangan Metode Pemantauan hasil dan dampak Menit/Rancangan
360
kebijakan Program Perbaikan Gizi Masyarakat Metode
Menyusun rancangan Metode Pemantauan hasil dan dampak Menit/Rancangan
360
kebijakan Program Sumber Daya Kesehatan Metode
Menyusun rancangan Metode Pemantauan hasil dan dampak Menit/Rancangan
kebijakan Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya 360 Metode

Menyusun rancangan Metode Pengevaluasian/penilaian pelaksanaan Menit/Rancangan


kebijakan Program Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy. 360 Metode

Menyusun rancangan Metode Pengevaluasian/penilaian pelaksanaan Menit/Rancangan


360
kebijakan Program Upaya Kesehatan Metode
Menyusun rancangan Metode Pengevaluasian/penilaian pelaksanaan Menit/Rancangan
360
kebijakan Program Perbaikan Gizi Masyarakat Metode
Menyusun rancangan Metode Pengevaluasian/penilaian pelaksanaan Menit/Rancangan
360
kebijakan Program Sumber Daya Kesehatan Metode

Menyusun rancangan Metode Pengevaluasian/penilaian pelaksanaan Menit/Rancangan


360
kebijakan Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya Metode

Menyajikan rancangan Metode Perumusan diskripsi & determinan 120 Menit/Rancangan


masalah kesehatan Metode
Menyajikan rancangan Metode Peramalan konsekuensi penerapan Menit/Rancangan
120
kebijakan Metode
Menit/Rancangan
Menyajikan rancangan Metode Penyusunan rekomendasi kebijakan 120
Metode
Menyajikan rancangan Metode Pemantauan hasil dan dampak Menit/Rancangan
120
kebijakan Metode
Menyajikan rancangan Metode Pengevaluasian/penilaian pelaksanaan Menit/Rancangan
120
kebijakan Metode
Menyusun rancangan diskripsi & determinan masalah Program Lingk &
480 Menit/Makalah
Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Menyusun rancangan diskripsi & determinan masalah Program Upaya 480 Menit/Makalah
Kesehatan
Menyusun rancangan diskripsi & determinan masalah Program
480 Menit/Makalah
Perbaikan Gizi Masyarakat
Menyusun rancangan diskripsi & determinan masalah Program Sumber
480 Menit/Makalah
Daya Kesehatan
Menyusun rancangan diskripsi & determinan masalah Program Obat,
480 Menit/Makalah
Makanan dan Bahan Berbahaya
Menyajikan rancangan diskripsi & determinan masalah Program Lingk
& Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy. 480 Menit/Makalah

Menyajikan rancangan diskripsi & determinan masalah Program Upaya


480 Menit/Makalah
Kesehatan
Menyajikan rancangan diskripsi & determinan masalah Program
480 Menit/Makalah
Perbaikan Gizi Masyarakat
Menyajikan rancangan diskripsi & determinan masalah Program
480 Menit/Makalah
Sumber Daya Kesehatan
Menyajikan rancangan diskripsi & determinan masalah Program Obat,
480 Menit/Makalah
Makanan dan Bahan Berbahaya
Meramalkan konsekuensi penerapan kebijakan Program Lingk & 540 Menit/Makalah
Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Meramalkan konsekuensi penerapan kebijakan Program Upaya
540 Menit/Makalah
Kesehatan
Meramalkan konsekuensi penerapan kebijakan Program Perbaikan Gizi
540 Menit/Makalah
Masyarakat
Meramalkan konsekuensi penerapan kebijakan Program Sumber Daya
540 Menit/Makalah
Kesehatan
Meramalkan konsekuensi penerapan kebijakan Program Obat,
540 Menit/Makalah
Makanan dan Bahan Berbahaya
Menyajikan hasil peramalan kebijakan Program Lingk & Perilaku Sehat,
180 Menit/Makalah
dan Pemberdayaan Masy.

Menyajikan hasil peramalan kebijakan Program Upaya Kesehatan 180 Menit/Makalah

Menyajikan hasil peramalan kebijakan Program Perbaikan Gizi 180 Menit/Makalah


Masyarakat
Menyajikan hasil peramalan kebijakan Program Sumber Daya
180 Menit/Makalah
Kesehatan
Menyajikan hasil peramalan kebijakan Program Obat, Makanan dan
180 Menit/Makalah
Bahan Berbahaya
Menyusun Rekomendasi kebijakan Program Lingk & Perilaku Sehat,
540 Menit/Makalah
dan Pemberdayaan Masy.

Menyusun Rekomendasi kebijakan Program Upaya Kesehatan 540 Menit/Makalah

Menyusun Rekomendasi kebijakan Program Perbaikan Gizi Masyarakat 540 Menit/Makalah

Menyusun Rekomendasi kebijakan Program Sumber Daya Kesehatan 540 Menit/Makalah

Menyusun Rekomendasi kebijakan Program Obat, Makanan dan Bahan


540 Menit/Makalah
Berbahaya
Menyajikan Rekomendasi kebijakan Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan
180 Menit/Makalah
Pemberdayaan Masy.
Menyajikan Rekomendasi kebijakan Program Upaya Kesehatan 180 Menit/Makalah
Menyajikan Rekomendasi kebijakan Program Perbaikan Gizi 180 Menit/Makalah
Masyarakat

Menyajikan Rekomendasi kebijakan Program Sumber Daya Kesehatan 180 Menit/Makalah

Menyajikan Rekomendasi kebijakan Program Obat, Makanan dan


180 Menit/Makalah
Bahan Berbahaya
Menyusun Rancangan Kebijakan Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan
480 Menit/Rancangan
Pemberdayaan Masy.
Menyusun Rancangan Kebijakan Program Upaya Kesehatan 480 Menit/Rancangan

Menyusun Rancangan Kebijakan Program Perbaikan Gizi Masyarakat 480 Menit/Rancangan

Menyusun Rancangan Kebijakan Program Sumber Daya Kesehatan 480 Menit/Rancangan

Menyusun Rancangan Kebijakan Program Obat, Makanan dan Bahan 480 Menit/Rancangan
Berbahaya
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Ranc.angan Kebijakan Prog.
180 Menit/Rancangan
Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Ranc.angan Kebijakan Program
180 Menit/Rancangan
Upaya Kesehatan
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Ranc.angan Kebijakan Program
180 Menit/Rancangan
Perbaikan Gizi Masyarakat
Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Ranc.angan Kebijakan Program
Sumber Daya Kesehatan 180 Menit/Rancangan

Menyajikan Rancangan / Hasil Uji Coba Ranc.angan Kebijakan Program


180 Menit/Rancangan
Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Kebijakan Prog. Lingk & Perilaku
720 Menit/Naskah
Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Kebijakan Program Upaya
720 Menit/Naskah
Kesehatan
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Kebijakan Program Perbaikan Gizi 720 Menit/Naskah
Masyarakat
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Kebijakan Program Sumber Daya 720 Menit/Naskah
Kesehatan
Melaksanakan Uji Coba Rancangan Kebijakan Program Obat, Makanan 720 Menit/Naskah
dan Bahan Berbahaya
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &
Tanggung Jawab Pelaksana Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan 180 Menit/Naskah
Pemberdayaan Masy.
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &
180 Menit/Naskah
Tanggung Jawab Pelaksana Program Upaya Kesehatan
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &
180 Menit/Naskah
Tanggung Jawab Pelaksana Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &
180 Menit/Naskah
Tanggung Jawab Pelaksana Program Sumber Daya Kesehatan
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Wewenang &
Tanggung Jawab Pelaksana Program Obat, Makanan dan Bahan 180 Menit/Naskah
Berbahaya

Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


180 Menit/Naskah
pelaksanaan Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.

Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


180 Menit/Naskah
pelaksanaan Program Upaya Kesehatan

Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


180 Menit/Naskah
pelaksanaan Program Perbaikan Gizi Masyarakat

Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


pelaksanaan Program Sumber Daya Kesehatan 180 Menit/Naskah

Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Pedoman/Prosedur


180 Menit/Naskah
pelaksanaan Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya

Merumuskan Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan Prog. Lingk 180 Menit/Rancangan


& Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Merumuskan Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan Program 180 Menit/Rancangan
Upaya Kesehatan
Merumuskan Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan Program 180 Menit/Rancangan
Perbaikan Gizi Masyarakat
Merumuskan Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan Program 180 Menit/Rancangan
Sumber Daya Kesehatan
Merumuskan Rancangan Pedoman/Prosedur pelaksanaan Program
180 Menit/Rancangan
Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja
180 Menit/Naskah
Pelaksanaan Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.

Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja


180 Menit/Naskah
Pelaksanaan Program Upaya Kesehatan
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja 180 Menit/Naskah
Pelaksanaan Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja
180 Menit/Naskah
Pelaksanaan Program Sumber Daya Kesehatan

Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Tatahubungan Kerja


Pelaksanaan Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya 180 Menit/Naskah

Merumuskan Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan Prog. Lingk


180 Menit/Rancangan
& Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Merumuskan Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan Program
Upaya Kesehatan 180 Menit/Rancangan

Merumuskan Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan Program


180 Menit/Rancangan
Perbaikan Gizi Masyarakat
Merumuskan Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan Program
180 Menit/Rancangan
Sumber Daya Kesehatan
Merumuskan Rancangan Tatahubungan Kerja Pelaksanaan Program
180 Menit/Rancangan
Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya
Mensupervisi Pelaksanaan Kebijakan Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan
720 Menit/Laporan
Pemberdayaan Masy.

Mensupervisi Pelaksanaan Kebijakan Program Upaya Kesehatan 720 Menit/Laporan

Mensupervisi Pelaksanaan Kebijakan Program Perbaikan Gizi


720 Menit/Laporan
Masyarakat

Mensupervisi Pelaksanaan Kebijakan Program Sumber Daya Kesehatan 720 Menit/Laporan

Mensupervisi Pelaksanaan Kebijakan Program Obat, Makanan dan


720 Menit/Laporan
Bahan Berbahaya
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Rumah Sakit 480
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Puskesmas 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Balai Kesehatan 180
Sistem

Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Polindes 180 Menit/Rancangan


Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Praktek bersama 180
Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Praktek dokter / Menit/Rancangan
120
dokter gigi Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Praktek bidan 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pengobatan tradisional 120 Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Laboratorium Menit/Rancangan
240
kesehatan Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Apotik 180
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Toko obat 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Optik 120
Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Produsen obat dan 360 Menit/Rancangan
obat/jamu tradisional Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Produsen alat Menit/Rancangan
360
kesehatan Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Produsen alat medik 360
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Produsen makanan 360
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Produsen minuman 360
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Produsen kosmetik 360
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Rumah bersalin 360
Sistem

Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pos obat desa 120 Menit/Rancangan
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Polindes 120
Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pos kesehatan Menit/Rancangan
120
pesantren Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Jasa boga 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Lembaga penelitian 120 Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Sarana produksi dan Menit/Rancangan
240
distribusi obat dan narkoba Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Penyalur alkes 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pengelolaan air limbah 240
Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pemeriksaan kualitas Menit/Rancangan
180
air Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pemeriksaan kualitas 180 Menit/Rancangan
udara Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Institusi Diknakes 360
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Kapal laut 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pes kontrol 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pesawat udara 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Fumigasi 180
Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Vaksinasi dalam Menit/Rancangan
120
rangka IV Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan institusi : Pengangkutan 120 Menit/Rancangan
jenazah / orang sakit Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Dokter 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Dokter gigi 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Perawat 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Perawat Gigi 120 Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Bidan 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Apoteker 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Asisten Apoteker 120
Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Tenaga Pengajar Menit/Rancangan
120
(Dosen) Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Tenaga Pelatih 120 Menit/Rancangan
(Widyaiswara) Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Sukarelawan LSM 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Nutrisionis 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Dietisen 120
Sistem
Menyusun rancangan sistem perijinan pemberi jasa : Supervisor pes Menit/Rancangan
120
kontrol Sistem
Menyajikan Rancangan Hasil Uji Coba Rancangan Sistem : Perijinan Menit/Rancangan
120
institusi Sistem
Menyajikan Rancangan Hasil Uji Coba Rancangan Sistem : Perijinan Menit/Rancangan
60
pemberi jasa Sistem

Menguji Coba Rancangan Sistem : Perijinan institusi 180 Menit/Laporan per


Rancangan
Menit/Laporan per
Menguji Coba Rancangan Sistem : Perijinan pemberi jasa 60
Rancangan

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Rumah Sakit 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Puskesmas 60 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Balai Kesehatan 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Polindes 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Praktek bersama 180 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Praktek dokter /


240 Menit/Naskah
dokter gigi

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Praktek bidan 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pengobatan 120 Menit/Naskah


tradisional
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Laboratorium
60 Menit/Naskah
kesehatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Apotik 180 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Toko obat 30 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Optik 60 Menit/Naskah


Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen obat
120 Menit/Naskah
dan obat/jamu tradisional
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen alat
120 Menit/Naskah
kesehatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen alat
120 Menit/Naskah
medik
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen 120 Menit/Naskah
makanan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen
120 Menit/Naskah
minuman
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen
120 Menit/Naskah
kosmetik

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Rumah bersalin 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pos Obat Desa 15 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Polindes 30 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pos Kesehatan


15 Menit/Naskah
Pesantren

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Jasa boga 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Lembaga


60 Menit/Naskah
Penelitian

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Penyalur alkes 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pengelolaan air


120 Menit/Naskah
limbah
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pemeriksaan
60 Menit/Naskah
kualitas air
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pemeriksaan
60 Menit/Naskah
kualitas udara
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Institusi
120 Menit/Naskah
Diknakes

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Kapal laut 15 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pes kontrol 15 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi :Pesawat Udara 15 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Fumigasi 15 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Vaksinasi dalam


15 Menit/Naskah
rangka IV
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pengangkutan
15 Menit/Naskah
jenazah / orang sakit
Menit/Laporan per
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Dokter 12 Nakes
Menit/Laporan per
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Dokter gigi 12
Nakes
Menit/Laporan per
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Perawat 12
Nakes
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Perawat Menit/Laporan per
12
Gigi Nakes
Menit/Laporan per
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Bidan 12
Nakes

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Apoteker 12 Menit/Laporan per
Nakes
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Asisten Menit/Laporan per
12
Apoteker Nakes
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Tenaga Menit/Laporan per
12
Pengajar (Dosen) Nakes
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Tenaga Menit/Laporan per
12
Pelatih (Widyaiswara) Nakes
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Menit/Laporan per
12
Sukarelawan LSM Nakes
Menit/Laporan per
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Nutrisionis 12
Nakes
Menit/Laporan per
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Dietisen 12
Nakes
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian pemberi jasa : Supervisor 12 Menit/Laporan per
pes kontrol Nakes
Menit/Laporan per
Mengevaluasi sistem perijinan : Institusi 120
Sistem
Menit/Laporan per
Mengevaluasi sistem perijinan : Tenaga Kesehatan 15
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Rumah Sakit 240
Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Kantor Kesehatan Menit/Rancangan
Pelabuhan 240 Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Balai kesehatan 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Polindes 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Praktek bersama 120
Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Praktek dokter / Menit/Rancangan
60
dokter gigi Sistem

Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Praktek bidan 120 Menit/Rancangan


Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Pengobatan Menit/Rancangan
120
tradisional Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Laboratorium Menit/Rancangan
180
kesehatan Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Apotik 180
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Toko obat 120
Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Produsen obat dan Menit/Rancangan
240
obat/jamu tradisional Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Produsen alat Menit/Rancangan
240
kesehatan Sistem

Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Produsen alat medik 240 Menit/Rancangan
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Produsen makanan 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Produsen minuman 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Produsen kosmetik 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Pes kontrol 120 Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Rumah bersalin 180
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Pos Obat Desa 60
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Polindes 60
Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Pos Kesehatan Menit/Rancangan
60
Pesantren Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Jasa boga / Rumah 180 Menit/Rancangan
Makan / Restauran Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Institusi Pendidikan Menit/Rancangan
240
Tenaga Depkes / Non Depkes Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Institusi Diklat Menit/Rancangan
240
Kesehatan Pemerintah / Swasta Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Puskesmas 120
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Puskesmas Keliling 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Puskesmas Pembantu 240
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Puskesmas Perawatan 240
Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Puskesmas Air 240 Menit/Rancangan
/Terapung Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Posyandu 180
Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Pedagang Besar Alat Menit/Rancangan
240
Kesehatan Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Pedagang Besar Menit/Rancangan
240
Farmasi Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Unit Jasa Radiologi Menit/Rancangan
(swasta) 180 Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Produsen Pestisida 180
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Hotel 180
Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Tempat-tempat Menit/Rancangan
240
umum Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Sarana angkutan Menit/Rancangan
240
umum Sistem

Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Pelayanan Akupuntur 180 Menit/Rancangan


Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi institusi : Pelayanan Pijat Menit/Rancangan
180
Refleksi Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi program : Lingkungan dan Menit/Rancangan
240
perilaku sehat, dan pemberdayaan masyarakat Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem akreditasi program : Upaya kesehatan 240
Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi program : Perbaikan gizi Menit/Rancangan
240
msyarakat Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi program : Sumber daya Menit/Rancangan
240
kesehatan Sistem
Menyusun rancangan sistem akreditasi program : Obat, makanan, dan Menit/Rancangan
240
bahan berbahaya Sistem
Menyajikan rancangan / hasil uji coba rancangan sistem 120 Menit/Rancangan
akreditasi :Institusi Sistem
Menyajikan rancangan / hasil uji coba rancangan sistem akreditasi : Menit/Rancangan
120
Program Sistem
Menit/Laporan per
Menguji coba rancangan sistem akreditasi institusi 240
Institusi
Menit/Laporan per
Menguji coba rancangan sistem akreditasi program 360
Program

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Rumah Sakit 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Kantor


60 Menit/Naskah
Kesehatan Pelabuhan

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Balai Kesehatan 60 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Polindes 60 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Praktek bersama 60 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Praktek dokter / 30 Menit/Naskah


dokter gigi

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Praktek bidan 30 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pengobatan


30 Menit/Naskah
tradisional
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Laboratorium
60 Menit/Naskah
kesehatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Apotik 60 Menit/Naskah
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Toko obat 60 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen obat


120 Menit/Naskah
dan obat/jamu tradisional
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen alat
120 Menit/Naskah
kesehatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen alat 120 Menit/Naskah
medik
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen
120 Menit/Naskah
makanan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen
120 Menit/Naskah
minuman
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen
120 Menit/Naskah
kosmetik

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pes kontrol 60 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Rumah bersalin 120 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pos Obat Desa 60 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Polindes 60 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pos Kesehatan


60 Menit/Naskah
Pesantren
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Jasa boga / 60 Menit/Naskah
Rumah Makan / Restauran
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Institusi
120 Menit/Naskah
Pendidikan Tenaga Depkes / Non Depkes
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Institusi Diklat
120 Menit/Naskah
Kesehatan Pemerintah / Swasta

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Puskesmas 60 Menit/Naskah


Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Puskesmas
30 Menit/Naskah
Keliling
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Puskesmas
30 Menit/Naskah
Pembantu
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Puskesmas
60 Menit/Naskah
Perawatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Puskesmas Air 30 Menit/Naskah
/Terapung

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Posyandu 30 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pedagang Besar


60 Menit/Naskah
Alat Kesehatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pedagang Besar
60 Menit/Naskah
Farmasi
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Unit Jasa
Radiologi (swasta) 30 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Produsen


30 Menit/Naskah
Pestisida
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Hotel 120 Menit/Naskah
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Tempat-tempat
120 Menit/Naskah
umum
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Sarana angkutan 60 Menit/Naskah
umum
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pelayanan 30 Menit/Naskah
Akupuntur
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian institusi : Pelayanan Pijat 30 Menit/Naskah
Refleksi
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian program lingkungan dan 180 Menit/Naskah
perilaku sehat, dan pemberdayaan masyarakat

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian program Upaya kesehatan 180 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian program Perbaikan gizi


180 Menit/Naskah
msyarakat
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian program Sumber daya
180 Menit/Naskah
kesehatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian program Obat, makanan,
180 Menit/Naskah
dan bahan berbahaya
Menit/Laporan per
Mengevaluasi sistem akreditasi : Institusi 60
Sistem

Mengevaluasi sistem akreditasi : Program 75 Menit/Laporan per


Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Dokter 60
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Dokter gigi 60
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Perawat 60
Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Perawat Menit/Rancangan
Gigi 60 Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Bidan 60
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Apoteker 60
Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Asisten Menit/Rancangan
60
Apoteker Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Tenaga Menit/Rancangan
60
Pengajar (Dosen) Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Tenaga 60 Menit/Rancangan
Pelatih (Widyaiswara) Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Menit/Rancangan
60
Sukarelawan LSM Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Nutrisionis 60
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Dietisen 60
Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi tenaga kesehatan : Suprvisor Menit/Rancangan
60
Pes Kontrol Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Makanan dan Menit/Rancangan
180
minuman Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Obat dan Obat / jamu Menit/Rancangan
180
tradisional Sistem

Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Alat kesehatan 180 Menit/Rancangan


Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Alat Medik 180
Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Alat Penyemprot Menit/Rancangan
180
Nyamuk Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Lulusan pendidikan Menit/Rancangan
180
dan pelatihan di bidang kesehatan Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Lulusan pelatihan di Menit/Rancangan
bidang kesehatan 180 Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Kosmetik 180
Sistem
Menit/Rancangan
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Cold chain standar 180
Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Bahan pemeriksaan Menit/Rancangan
180
laboratorium (reagensia) Sistem
Menyusun rancangan sistem sertifikasi produk : Pakaian kesehatan / Menit/Rancangan
180
linen Sistem
Menyajikan rancangan / hasil uji coba rancangan sistem sertifikasi : 60 Menit/Rancangan
Tenaga Kesehatan Sistem
Menyajikan rancangan / hasil uji coba rancangan sistem sertifikasi : Menit/Rancangan
120
Produk Sistem
Menit/Laporan per
Menguji coba rancangan sistem sertifikasi : Tenaga Kesehatan 60
Nakes
Menit/Laporan per
Menguji coba rancangan sistem sertifikasi : Produk 60
Produk
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :Dokter 10.2 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan : Dokter


10.2 Menit/Naskah
gigi
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :
10.2 Menit/Naskah
Perawat
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan : 10.2 Menit/Naskah
Perawat Gigi

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan : Bidan 10.2 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :


10.2 Menit/Naskah
Apoteker
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :
10.2 Menit/Naskah
Asisten Apoteker
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :
Tenaga Pengajar (Dosen) 10.2 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :


10.2 Menit/Naskah
Tenaga Pelatih (Widyaiswara)
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :
10.2 Menit/Naskah
Sukarelawan LSM
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :
10.2 Menit/Naskah
Nutrisionis
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan :
10.2 Menit/Naskah
Dietisen
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian tenaga kesehatan : 10.2 Menit/Naskah
Suprvisor Pes Kontrol
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Makanan dan
15 Menit/Naskah
minuman
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Obat dan Obat /
15 Menit/Naskah
jamu tradisional

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Alat kesehatan 15 Menit/Naskah


Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Alat Medik 15 Menit/Naskah

Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Alat Penyemprot


15 Menit/Naskah
Nyamuk
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk :Lulusan
15 Menit/Naskah
pendidikan dan pelatihan di bidang kesehatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Lulusan pelatihan 15 Menit/Naskah
di bidang kesehatan
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Kosmetik 15 Menit/Naskah
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Cold chain
15 Menit/Naskah
standar
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Bahan
15 Menit/Naskah
pemeriksaan laboratorium (reagensia)
Memberi pertimbangan pada hasil penilaian produk : Pakaian
kesehatan / linen 15 Menit/Naskah

Menit/Laporan per
Mengevaluasi sistem perijinan: Tenaga Kesehatan 60
Sistem
Menit/Laporan per
Mengevaluasi sistem perijinan: Produk 60
Sistem
Mengkaji rancangan laporan 180 Menit/Laporan

Form Uraian Tugas Pokok Administrator Kesehatan Ahli Madya


Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menit/Kerangka
Merumuskan Kerangka Acuan 240
Acuan
Mengkaji rancangan Metode Perumusan diskripsi & determinan 120 Menit/Naskah
masalah
Mengkaji rancangan Metode Peramalan konsekuensi penerapan
120 Menit/Naskah
kebijakan

Mengkaji rancangan Metode Penyusunan rekomendasi kebijakan 120 Menit/Naskah

Mengkaji rancangan Metode Pemantauan hasil dan dampak kebijakan 120 Menit/Naskah

Mengkaji rancangan metode Metode Pengevaluasian/penilaian


pelaksanaan kebijakan 120 Menit/Naskah

Merumuskan Metode Perumusan diskripsi & determinan masalah 120 Menit/Metode

Merumuskan Metode Peramalan konsekuensi penerapan kebijakan 120 Menit/Metode

Merumuskan Metode Penyusunan rekomendasi kebijakan 120 Menit/Metode

Merumuskan Metode Pemantauan hasil dan dampak kebijakan 120 Menit/Metode

Merumuskan Metode Pengevaluasian/penilaian pelaksanaan kebijakan 120 Menit/Metode

Mengkaji rancangan diskiripsi dan determinan masalah Prog. Lingk &


120 Menit/Naskah
Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy
Mengkaji rancangan diskiripsi dan determinan masalah program Upaya
120 Menit/Naskah
Kesehatan
Mengkaji rancangan diskiripsi dan determinan masalah Program
120 Menit/Naskah
Perbaikan Gizi Masyarakat
Mengkaji rancangan diskiripsi dan determinan masalah Program 120 Menit/Naskah
Sumber Daya Masyarakat
Mengkaji rancangan diskiripsi dan determinan masalah Program Obat,
120 Menit/Naskah
Makanan dan Bahan Berbahaya
Merumuskan diskripsi & determinan masalah : Prog. Lingk & Perilaku
120 Menit/Makalah
Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Merumuskan diskripsi & determinan masalah : Program Upaya
120 Menit/Makalah
Kesehatan
Merumuskan diskripsi & determinan masalah : Program Perbaikan Gizi 120 Menit/Makalah
Masyarakat
Merumuskan diskripsi & determinan masalah : Program Sumber Daya
120 Menit/Makalah
Kesehatan
Merumuskan diskripsi & determinan masalah : Program Obat,
120 Menit/Makalah
Makanan dan Bahan Berbahaya
Mengkaji hasil peramalan Kebijakan : Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan
180 Menit/Naskah
Pemberdayaan Masy.

Mengkaji hasil peramalan Kebijakan : Program Upaya Kesehatan 180 Menit/Naskah

Mengkaji hasil peramalan Kebijakan : Program Perbaikan Gizi


180 Menit/Naskah
Masyarakat

Mengkaji hasil peramalan Kebijakan : Program Sumber Daya Kesehatan 180 Menit/Naskah

Mengkaji hasil peramalan Kebijakan : Program Obat, Makanan dan


180 Menit/Naskah
Bahan Berbahaya
Mengkaji Rekomendasi kebijakan : Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan
180 Menit/Naskah
Pemberdayaan Masy
Mengkaji Rekomendasi kebijakan : Program Upaya Kesehatan 180 Menit/Naskah

Mengkaji Rekomendasi kebijakan : Program Perbaikan Gizi Masyarakat 180 Menit/Naskah

Mengkaji Rekomendasi kebijakan : Program Sumber Daya Kesehatan 180 Menit/Naskah

Mengkaji Rekomendasi kebijakan : Program Obat, Makanan dan Bahan


180 Menit/Naskah
Berbahaya
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Kebijakan : Prog. Lingk
180 Menit/Naskah
& Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Kebijakan :Program
180 Menit/Naskah
Upaya Kesehatan
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Kebijakan : Program
180 Menit/Naskah
Perbaikan Gizi Masyarakat
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Kebijakan : Program 180 Menit/Naskah
Sumber Daya Kesehatan
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Kebijakan : Program
180 Menit/Naskah
Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya
Merumuskan Rancangan Kebijakan : Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan
360 Menit/Rancangan
Pemberdayaan Masy.
Merumuskan Rancangan Kebijakan : Program Upaya Kesehatan 360 Menit/Rancangan
Merumuskan Rancangan Kebijakan : Program Perbaikan Gizi
360 Menit/Rancangan
Masyarakat

Merumuskan Rancangan Kebijakan : Program Sumber Daya Kesehatan 360 Menit/Rancangan

Merumuskan Rancangan Kebijakan : Program Obat, Makanan dan


360 Menit/Rancangan
Bahan Berbahaya

Merumuskan Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :


120 Menit/Rancangan
Prog. Lingk & Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.

Merumuskan Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :


120 Menit/Rancangan
Program Upaya Kesehatan
Merumuskan Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :
120 Menit/Rancangan
Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Merumuskan Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :
Program Sumber Daya Kesehatan 120 Menit/Rancangan

Merumuskan Rancangan Wewenang & Tanggung Jawab Pelaksana :


Program Obat, Makanan dan Bahan Berbahaya 120 Menit/Rancangan

Memantau Hasil dan Dampak Pelaksanaan Kebijakan : Prog. Lingk &


540 Menit/Laporan
Perilaku Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Memantau Hasil dan Dampak Pelaksanaan Kebijakan : Program Upaya
540 Menit/Laporan
Kesehatan
Memantau Hasil dan Dampak Pelaksanaan Kebijakan : Program
540 Menit/Laporan
Perbaikan Gizi Masyarakat
Memantau Hasil dan Dampak Pelaksanaan Kebijakan : Program
540 Menit/Laporan
Sumber Daya Kesehatan
Memantau Hasil dan Dampak Pelaksanaan Kebijakan : Program Obat, 540 Menit/Laporan
Makanan dan Bahan Berbahaya
Mengevaluasi / Menilai Pelaksanaan Kebijakan : Prog. Lingk & Perilaku
540 Menit/Laporan
Sehat, dan Pemberdayaan Masy.
Mengevaluasi / Menilai Pelaksanaan Kebijakan : Program Upaya
540 Menit/Laporan
Kesehatan
Mengevaluasi / Menilai Pelaksanaan Kebijakan : Program Perbaikan
540 Menit/Laporan
Gizi Masyarakat
Mengevaluasi / Menilai Pelaksanaan Kebijakan : Program Sumber Daya
Kesehatan 540 Menit/Laporan

Mengevaluasi / Menilai Pelaksanaan Kebijakan : Program Obat,


540 Menit/Laporan
Makanan dan Bahan Berbahaya
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Sistem : Perijinan
120 Menit/Naskah
institusi
Mengkaji Rancangan / Hasil Uji Coba Rancangan Sistem : Perijinan
60 Menit/Naskah
pemberi jasa
Menit/Rancangan
Merumuskan Rancangan Sistem Perijinan : Perijinan institusi 180
Sistem

Merumuskan Rancangan Sistem Perijinan : Perijinan pemberi jasa 120 Menit/Rancangan


Sistem
Menit/Laporan per
Mensupervisi pelaksanaan perijinan : Institusi 120
Institusi
Menit/Laporan per
Mensupervisi pelaksanaan perijinan : Tenaga Kesehatan 16
Nakes
Mengkaji rancangan / hasil uji coba Rancangan Sistem Akreditasi
120 Menit/Naskah
Institusi
Mengkaji rancangan / hasil uji coba Rancangan Sistem Akreditasi
120 Menit/Naskah
Program
Menit/Rancangan
Merumuskan Rancangan Sistem Akreditasi Institusi 120
Sistem
Menit/Rancangan
Merumuskan Rancangan Sistem Akreditasi Program 180
Sistem

Mensupervisi pelaksanaan akreditasi : Institusi 180 Menit/Laporan per


Institusi
Menit/Laporan per
Mensupervisi pelaksanaan akreditasi : Program 240
Program
Mengkaji rancangan / hasil uji coba rancangan sistem sertifikasi Tenaga
60 Menit/Naskah
Kesehatan

Mengkaji rancangan / hasil uji coba rancangan sistem sertifikasi Produk 120 Menit/Naskah

Menit/Rancangan
Merumuskan rancangan sistem sertifikasi Tenaga Kesehatan 60 Sistem
Menit/Rancangan
Merumuskan rancangan sistem sertifikasi Produk 120
Sistem
Menit/Laporan per
Mensupervisi pelaksanaan sertifikasi : Tenaga Kesehatan 15
Nakes
Menit/Laporan per
Mensupervisi pelaksanaan sertifikasi : Produk 30
Produk
Merumuskan Laporan 120 Menit/Laporan
Form Uraian Tugas Pokok Fisioterapis Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Memberikan asistensi kepada klien senam hamil 1800 Menit/Kelompok
Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di
30 Menit/Sesi Terapi
tingkat sistem muskuloskeletal kasus ringan
Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di
30 Menit/Sesi Terapi
tingkat sistem neuromuskular kasus ringan.
Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi
30 Menit/Sesi Terapi
pada tumbuh kembang kasus ringan
Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di
15 Menit/Sesi Terapi
tingkat sistem reproduksi kasus ringan
Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi
15 Menit/Sesi Terapi
alat indra dan integumen kasus ringan

Melakukan pemeriksaan / tes kekuatan otot. 45 Menit/Sesi Kegiatan

Melakukan pemeriksaan / pengukuran jarak gerak sendi. 30 Menit/Sesi Pelayanan

Asistensi kepada pasien dalam terapi kelompok


9 Menit/Orang
muskuloskeletal.
Memimpin satuan unit kerja di bidang pelayanan fisioterapi. 7500 Menit/Tahun
Form Uraian Tugas Pokok Fisioterapis Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Memelihara gerak dan fungsi pada ibu setelah melahirkan (post
150 Menit/Kelompok
natal)
Memelihara gerak dan fungsi pada masa pertumbuhan dan
perkembangan anak pada fungsi motorik. 105 Menit/Sesi Pelayanan

Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di


120 Menit/Sesi Terapi
tingkat sistem muskuloskeletal kasus sedang
Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di
75 Menit/Sesi Terapi
tingkat sistem kardiopulmonal kasus ringan.
Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi pada
tumbuh kembang kasus sedang 105 Menit/Sesi Terapi

Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di 75 Menit/Sesi Terapi
tingkat sistem reproduksi kasus sedang
Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi pada
75 Menit/Sesi Terapi
alat kognitif intra - inter personal kasus ringan
Memulihkan / menyesuaikan gerak dan fungsi untuk aktifitas
75 Menit/Sesi Pelayanan
sehari-hari

Melakukan pemeriksaan elektrodiagnosis strength duration curve 120 Menit/Sesi Pelayanan

Melakukan pemeriksaan sikap tubuh (posture) 120 Menit/Sesi Kegiatan

Melakukan terapi kelompok pada kasus neuromuskuler 15 Menit/Orang

Asistensi kepada pasien dalam terapi kelompok neuromuskuler. 22.5 Menit/Orang

Memimpin satuan unit kerja di bidang pelayanan fisioterapi. 11250 Menit/Tahun


Form Uraian Tugas Pokok Fisioterapis Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Merencanakan pelayanan fisioterapi pada problem gerak dan
fungsi di tingkat individu 1800 Menit/Rencana

Merencanakan pelayanan fisioterapi pada problem gerak dan


1200 Menit/Rencana
fungsi di tingkat kelompok

Memelihara gerak dan fungsi untuk keseimbangan dan koordinasi. 150 Menit/Sesi Pelayanan

Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di


tingkat sistem neuromuskular kasus sedang 240 Menit/Sesi Terapi

Melakukan tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi alat


150 Menit/Sesi Terapi
indra dan integumen kasus sedang
Memulihkan / menyesuaikan gerak dan fungsi untuk aktifitas
225 Menit/Sesi Pelayanan
sehari-hari
Melakukan terapi kelompok pada kasus neuromuskuler sebagai 22.5 Menit/Orang
ketua kelompok/ instruktur
Melakukan pembahasan kasus 225 Menit/kasus

Melakukan evaluasi / monitoring pelaksanaan teknis pada individu 900 menit/lap. Evaluasi

Melakukan evaluasi / monitoring pelaksanaan teknis pada


600 menit/lap. Evaluasi
kelompok

Memimpin satuan unit kerja di bidang pelayanan fisioterapi. 30000 Menit/Tahun


Form Uraian Tugas Pokok Fisioterapis Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Memelihara gerak dan fungsi pada ibu hamil (pre natal) 60 Menit/Kelompok
Memelihara gerak dan fungsi pada masa pertumbuhan dan
42 Menit/Sesi Pelayanan
perkembangan anak secara komprehensif
Memberikan asistensi kepada klien untuk meningkatkan gerak dan 60 Menit/Sesi Pelayanan
fungsi dalam keterampilan olahraga
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat
48 Menit/Sesi Terapi
muskuloskeletal kasus sedang.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi pada usia lanjut
42 Menit/Sesi Terapi
kasus ringan.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem
48 Menit/Sesi Terapi
alat kognitif intra - inter personal kasus sedang.
Melatih mengembangkan potensi gerak dan fungsi untuk
30 Menit/Sesi Pelayanan
penggunaan ortose
Melakukan pemeriksaan elektrodiagnosis selain strength duration
48 Menit/Sesi Pelayanan
curve
Asistensi kepada pasien dalam terapi kelompok kasus
9 Menit/Orang
kardiopulmonal setiap 10 orang
Melakukan uji coba peralatan fisioterapi. 90 Menit/Alat
Melakukan supervisi ruang fisioterapi pelayanan dasar tiap
60 menit/supervisi
semester.

Memimpin satuan unit kerja di bidang pelayanan fisioterapi. 6000 Menit/Tahun


Form Uraian Tugas Pokok Fisioterapis Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Memelihara dan meningkatkan gerak dan fungsi dalam
60 Menit/Sesi Pelayanan
keterampilan olahraga.
Memelihara gerak dan fungsi untuk memperbaiki aktifitas
sensoris-motoris 30 Menit/Sesi Pelayanan

Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem


45 Menit/Sesi Terapi
neuromuskular kasus sedang.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem
45 Menit/Sesi Terapi
kardiopulmonal kasus sedang.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem
45 Menit/Sesi Terapi
reproduksi.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem 45 Menit/Sesi Terapi
alat indra dan integumen kasus berat.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem 6 Menit/Sesi Terapi
alat kognitif intra - inter personal kasus berat.
Memulihkan / menyesuaikan problem gerak dan fungsi untuk
54 Menit/Sesi Pelayanan
aktifitas sehari-hari.
Mengevaluasi gerak dan fungsi untuk desain dan penggunaan
3 Menit/Sesi Pelayanan
ortose.
Melatih mengembangkan potensi gerak dan fungsi untuk
45 Menit/Sesi Pelayanan
penggunaan protese.
Menginterpretasikan hasil pemeriksaan elektro diagnosis. 30 Menit/Sesi Kegiatan

Melakukan kegiatan terapi kelompok pada kasus kardiopulmonal


6 Menit/Orang
sebagai ketua kelompok / instruktur setiap 10 orang.

Melakukan pembahasan journal reading. 45 Menit/Makalah


Mengelola satu unit ruang pelayanan fisioterapi dasar tiap
360 menit/pengelolaan
semester.
Melakukan supervisi ruang fisioterapi pelayanan rujukan tiap
90 menit/supervisi
semester.
Memimpin satuan unit kerja pelayanan fisioterapi. 7500 Menit/Tahun
Form Uraian Tugas Pokok Fisioterapis Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Merencanakan pelayanan fisioterapi pada problem gerak dan
fungsi di tingkat jaringan tubuh 1260 Menit/Rencana

Merencanakan pelayanan fisioterapi pada problem gerak dan


1140 Menit/Rencana
fungsi di tingkat organ tubuh
Merencanakan teknis pelayanan fisioterapi pada problem gerak
1020 Menit/Rencana
dan fungsi di tingkat kelompok
Memberikan asistensi kepada klien senam hamil 600 menit/sistem
Mengembangkan pelayanan fisioterapi pada problem gerak dan
fungsi di tingkat organ tubuh 480 menit/sistem

Mengembangkan pelayanan fisioterapi pada problem gerak dan


fungsi di tingkat sistem tubuh 320 menit/sistem

Memelihara dan meningkatkan gerak dan fungsi untuk penampilan


48 Menit/Sesi Pelayanan
kerja dan leisure

Memelihara gerak dan fungsi untuk kesehatan usia lanjut. 50 Menit/Sesi Pelayanan

Meningkatkan gerak dan fungsi untuk melakukan aktifitas intra


54 Menit/Sesi Pelayanan
dan inter personal
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat
50 Menit/Sesi Terapi
muskuloskeletal kasus berat.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem
58 Menit/Sesi Terapi
neuromuskular kasus berat.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem
50 Menit/Sesi Terapi
kardiopulmonal kasus berat.
Tindakan terapi pada problem gerak dan fungsi pada tumbuh 38 Menit/Sesi Terapi
kembang kasus berat.
Mengevaluasi gerak dan fungsi untuk desain dan penggunaan
46 menit/lap. Evaluasi
protese.
Mengevaluasi dan menyesuaikan gerak dan fungsi untuk
76 menit/lap. Evaluasi
penggunaan alat kerja
Memulihkan / menyesuaikan kemampuan kognitif intra - inter
50 Menit/Sesi Pelayanan
personal dengan gerak dan fungsi
Melakukan pemeriksaan / tes kapasitas kemampuan / daya tahan
kardiopulmonal 90 Menit/Sesi Pelayanan

Melakukan tes / analisa pekerjaan tugas. 120 Menit/Sesi Pelayanan

Melakukan pembahasan kasus 40 Menit/kasus


Mengelola satu unit ruang pelayanan fisioterapi tiap semester
36 menit/pengelolaan
untuk pelayanan rujukan
Menyusun pedoman evaluasi 480 Menit/Pedoman

Melakukan evaluasi / monitoring pelaksanaan desain fisioterapi


420 menit/lap. Evaluasi
pada problem gerak dan fungsi di tingkat jaringan

Melakukan evaluasi / monitoring pelaksanaan desain fisioterapi


280 menit/lap. Evaluasi
pada problem gerak dan fungsi di tingkat organ

Melakukan evaluasi / monitoring pelaksanaan desain fisioterapi


600 menit/lap. Evaluasi
pada problem gerak dan fungsi di tingkat sistem tubuh

Melakukan pengukuran efisiensi desain pelayanan. 480 menit/hasil ukur


Melakukan evaluasi pengembangan metodologi / teknologi desain
480 menit/lap. Evaluasi
pelayanan
Malakukan kaderisasi masyarakat di bidang fisioterapi. 150 menit/pengkaderan
Melakukan pembinaan / bimbingan dalam upaya swadana
penanggulangan kelainan / gangguan kelainan aktifitas gerak dan 150 menit/pengkaderan
fungsi
Melakukan penyuluhan dalam bidang kesehatan / pencegahan 80 menit/pengkaderan
kelainan aktifitas gerak dan fungsi
Memimpin satuan unit kerja pelayanan fisioterapi. 8000 Menit/Tahun
Form Uraian Tugas Pokok Radiografer Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi non kontras 7.5 menit/Setiap lembar persiapan

Melakukan pemeriksaan radiologi Tulang-tulang belakang


15 menit/Setiap foto rontgen
(columna vertebralis) non kontras;

Melakukan pemeriksaan radiologi Thorax non kontras; 15 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan pemeriksaan radiologi Tulang iga (os costae) non


15 menit/Setiap foto rontgen
kontras;
Melakukan pemeriksaan radiologi Kepala (skull) rutin non
15 menit/Setiap foto rontgen
kontras;
Melakukan pemeriksaan radiologi Kepala (skull) khusus non
15 menit/Setiap foto rontgen
kontras;

Melakukan pemeriksaan radiologi tulang-tulang ektremitas 15 menit/Setiap foto rontgen


atas (extremity superior) non kontras;

Melakukan pemeriksaan radiologi tulang-tulang ektremitas


15 menit/Setiap foto rontgen
bawah (extremity inferior) non kontras;

Melakukan pemeriksaan radiologi Gigi geligi


15 menit/Setiap foto rontgen
(dental/periapikal) non kontras;
Melakukan pemeriksaan radiologi paranomik (paranomic
15 menit/Setiap foto rontgen
dental) non kontras;

Melakukan pemeriksaan radiologi BNO non kontras; 15 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan pemeriksaan radiologi Perut (abdomen) non


15 menit/Setiap foto rontgen
kontras;
Melakukan pemeriksaan radiologi Panggul (pelvis) non
15 menit/Setiap foto rontgen
kontras;
Melakukan pemeriksaan radiologi Mamografi non kontras; 15 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan pemeriksaan radiologi Jaringan lunak (soft tissue)


15 menit/Setiap foto rontgen
non kontras;

Melakukan pemeriksaan radiologi Bone age non kontras; 15 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi Sistem


15 menit/Setiap foto rontgen
perkencingan (tractus urinarius) dengan kontras

Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi Sistem


15 menit/Setiap foto rontgen
pencernaan dengan kontras
Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi Sistem saluran
15 menit/Setiap foto rontgen
empedu dengan kontras
Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi Sistem
reproduksi dengan kontras 15 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi melalui tindakan


pemasangan pace maker / katerisasi jantung dengan kontras 15 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi pembuluh darah


15 menit/Setiap foto rontgen
secara digital angiografi subtraction (DSA) dengan kontras

Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi PTC dengan 15 menit/Setiap foto rontgen


kontras
Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi APG dengan 15 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi RPG dengan 15 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi T. tube dengan 15 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi ERCP dengan
15 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi PTCD dengan
15 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan persiapan pemeriksaan radiologi Analisa jantung
15 menit/Setiap foto rontgen
(cor analisis) dengan kontras
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi CT planning pada
pasien dengan kompensasi bolus keras di pesawat CT / CT 60 Menit/Data Pasien
simulator

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi CT planning


60 Menit/Data Pasien
lokalisasi aplikator brachyterapi dengan CT / CT simulator

Menyusun laporan pemeliharaan asesoris pemeriksaan


195 Menit/Dokumen
radiografi
Menyusun laporan Analisa penolakan film radiografi (reject
180 Menit/Dokumen
analysis)
Menyusun evaluasi pemeliharaan asesoris pemeriksaan
195 Menit/Dokumen
radiografi
Form Uraian Tugas Pokok Radiografer Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Merencanakan penyelenggaran pelayanan radiologi dengan
1185 Menit/Dokemen
menyusun rencana tahunan sebagai anggota
Menyusun jadwal pasien pemeriksaaan khusus pelayanan
radiologi 45 Menit/Lembar Jadwal Dinas

Mengevaluasi mutu foto rontgen di pelayanan radiologi 15 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi Pengukuran


30 menit/Setiap foto rontgen
kepala (cephalometri) non kontras.
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi Pengukuran
panggul (pelvimetri) non kontras. 45 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi Bone survey non 45 menit/Setiap foto rontgen
kontras.
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi Tomografi non
45 menit/Setiap foto rontgen
kontras .
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi Teknik kv tinggi
30 menit/Setiap foto rontgen
(high kv technique) non kontras.
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi Teknik
30 menit/Setiap foto rontgen
pembesaran gambar (makroradiografi) non kontras.

Melakukan tindakan teknik pemeriksaan radiografi Sistem


perkencingan (tractus urinarius) dengan kontras. 105 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan tindakan teknik pemeriksaan radiografi Sistem


pencernaan (tractus digestivus) dengan kontras. 75 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan tindakan teknik pemeriksaan radiografi Sistem


saluran empedu (tractus biliaris) dengan kontras. 75 menit/Setiap foto rontgen
Melakukan tindakan teknik pemeriksaan radiografi Sistem
75 menit/Setiap foto rontgen
reproduksi (tractus reproduktif) dengan kontras.

Melakukan tindakan teknik pemeriksaan radiografi Tindakan


75 menit/Setiap foto rontgen
pemasangan pace maker / katerisasi jantung dengan kontras.

Melakukan tindakan teknik pemeriksaan radiografi Tindakan


radiografi pembuluh darah secara digital angiografi 75 menit/Setiap foto rontgen
subtraction (DSA) dengan kontras.
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi APG dengan
75 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi RPG dengan
900 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi T. Tube dengan
kontras 900 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi ERCP dengan


900 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi PTCD dengan
900 menit/Setiap foto rontgen
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi Analisa jantung
900 menit/Setiap foto rontgen
(cor analisis) dengan kontras.

Melakukan persiapan pemeriksaan CT Scan non kontras 15 menit/Setiap lembar persiapan

Melakukan persiapan pemeriksaan CT Scan dengan kontras 30 menit/Setiap lembar persiapan

Melakukan persiapan pemeriksaan MRI non kontras 30 menit/Setiap lembar persiapan

Melakukan persiapan pemeriksaan MRI dengan kontras 30 menit/Setiap lembar persiapan

Menit/Data imejing / lembar


Melakukan persiapan pemeriksaan USG non kontras 30
film/ CD
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi simulasi
75 Menit/Data Pasien
penyinaran pasien dengan fiksasi masker.
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi Menghitung dosis
120 Menit/Data Pasien
Monitor Unit (MU) per satu lapangan radiasi pesawat Linac

Melakukan pelayanan radioterapi brakhiterapi dengan


menginput data parameter set up penyinaran ke sistem 75 Menit/Data Set Up
pengontrol (kontrol panel) pesawat terapi.
Menyusun laporan kebutuhan bulanan bahan medic habis 330 Menit/Dokumen
pakai (BMHP)
Menyusun evaluasi kebutuhan bulanan bahan medik habis
345 Menit/Dokumen
pakai (BMHP)
Form Uraian Tugas Pokok Radiografer Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Merencanakan penyelenggaran pelayanan radiologi dengan
2550 Menit/Dokumen
menyusun rencana tahunan sebagai ketua
Melakukan tindakan pemeriksaan radiografi PTC dengan
kontras 210 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan identifikasi foto-foto rontgen 30 menit/Setiap foto rontgen

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi Simulasi


penyinaran teknik SSD lapangan radiasi plan parallel / 180 Menit/Data Pasien
opposing lateral
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi  Simulasi
180 Menit/Data Pasien
penyinaran teknik SSD lapangan radiasi box sistem
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi Simulasi
180 Menit/Data Pasien
penyinaran teknik SAD lapangan radiasi isocenter
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi Simulasi
penyinaran teknik lapangan radiasi dengan alat bantu bolus 180 Menit/Data Pasien
keras

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi   Simulasi


180 Menit/Data Pasien
penyinaran pasien dengan imobilisator vacuum bag / bodybag

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi   CT planning


pada pasien tanpa imobilisasi khusus di pesawat CT / CT 225 Menit/Data Pasien
simulator

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi CT planning pada


pasien dengan breastboard / bellyboard di pesawat CT / CT 225 Menit/Data Pasien
simulator
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi   CT planning
untuk pengambilan data kontur dengan pesawat CT / CT 225 Menit/Data Pasien
simulator

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi CT planning pada


pasien dengan fiksasi mouth fix / head fix SRT di pesawat CT 210 Menit/Data Pasien
simulator

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi set up


penyinaran teknik lapangan radiasi non co-plannar teknik 3D 180 Menit/Data Pasien
conformal / IMRT
Melakukan tindakan pemeriksaan kedokteran nuklir Static Menit/Data imejing /lembar
120
bone scan film/CD
Melakukan tindakan pemeriksaan kedokteran nuklir Statis Menit/Data imejing /lembar
180
thyroid scan film/CD
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Static dengan Menit/Data imejing /lembar
MIBG untuk Perfusi Paru 210 film/CD
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir  Static dengan Menit/Data imejing /lembar
210
MIBG untuk Ventilasi paru film/CD
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Static dengan Menit/Data imejing /lembar
210
MIBG untuk Meckel scan film/CD
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir  Static dengan Menit/Data imejing /lembar
210
MIBG untuk DMSA film/CD
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir  Static dengan 210 Menit/Data imejing /lembar
MIBG untuk mamoscintigafi film/CD
Menyusun laporan Tahunan sebagai Ketua 705 Menit/Dokumen

Menyusun laporan pemeliharaan alat-alat processing 735 menit/Setiap lembar kerja

Menyusun evaluasi 5 tahunan sebagai anggota 615 Menit/Dokumen

Menyusun evaluasi tahunan sebagai ketua 615 Menit/Dokumen


Menyusun evaluasi Kinerja pelayanan radiologi sebagai
705 Menit/Dokumen
anggota
melakukan pemeriksaan MRI Tulang Belakang ( columna Menit/Data imejing /lembar
240
Vertebralis) dengan kontras film/CD
Menyusun evaluasi Analisa penolakan film radiografi (reject
870 Menit/Dokumen
analysis)

Form Uraian Tugas Pokok Radiografer Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulan data dalam rangka penyusunan rencana
84 Menit/Laporan
bulanan Kebutuhan BMHP

Menyusun program kerja pelayanan radiologi sebagai anggota 150 Menit/Dokumen

Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Kepala dengan non


kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan orbit dengan non 18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Sela tursica dengan
18 Menit/Data imejing/ lembar
non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Mastoid dengan
18 Menit/Data imejing/ lembar
non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Tulang-tulang
18 Menit/Data imejing/ lembar
wajah (facial bone) dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Tulang belakang
18 Menit/Data imejing/ lembar
(columna vertebralis) dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Ekstremitas atas
18 Menit/Data imejing/ lembar
(extremity superior) dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Ekstremitas bawah
18 Menit/Data imejing/ lembar
(extremity inferior) dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Thoraks dengan
18 Menit/Data imejing/ lembar
non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Perut (abdomen)
18 Menit/Data imejing/ lembar
dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Panggul (pelvis)
18 Menit/Data imejing/ lembar
dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Nasopharing
18 Menit/Data imejing/ lembar
dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Laring dengan non 18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Mediastinum
18 Menit/Data imejing/ lembar
dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Abdomen Atas
18 Menit/Data imejing/ lembar
dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Abdomen Bawah
18 Menit/Data imejing/ lembar
dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Abdomen tiga
phase dengan non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Kepala dengan


24 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan orbit dengan
24 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Sela tursica dengan
24 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Mastoid dengan
24 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Tulang-tulang 24 Menit/Data imejing/ lembar
wajah (facial bone) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Rahang atas
24 Menit/Data imejing/ lembar
(maxilaris) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Rahang bawah
24 Menit/Data imejing/ lembar
(mandibularis) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Tulang Belakang
24 Menit/Data imejing/ lembar
(columna vertebralis) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Panggul (pelvis)
24 Menit/Data imejing/ lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Nasopharing
24 Menit/Data imejing/ lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Leher dengan
24 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Thorax dengan 24 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Abdomen dengan
24 Menit/Data imejing/ lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Kepala non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI MRA otak non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI MRV otak TOF non


kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Ektremitas bawah non


18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Ektremitas atas non
18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Elbow joint non
18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Shoulder joint non
18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Pedis kasus OA non 18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Pedis kasus plantar
18 Menit/Data imejing/ lembar
kapitis non kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Ankle joint non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Vertebralis non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Liver non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Kandung empedu non


18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Pancreas non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Spleen non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Ginjal non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Vesica urinaria non


18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Prostat non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Uterus dan adnexa


non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Paraaorta non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Appendix non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Thyroid non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Obgyn trimester I non


18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Obgyn trimester II dan 18 Menit/Data imejing/ lembar
III non kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Testis non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Superficial mass non


18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Guiding non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Trans cranial non
18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Mammae non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Common bile duct non


18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Gaster non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Vena cava inverior non


18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Liver dengan doppler
18 Menit/Data imejing/ lembar
non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Pancreas dengan
18 Menit/Data imejing/ lembar
doppler non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Spleen dengan doppler
non kontras 18 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Ginjal dengan doppler


18 Menit/Data imejing/ lembar
non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Transvaginal non
18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Transrectal non
18 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Prostat dengan
18 Menit/Data imejing/ lembar
doppler non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Uterus dan adnexa 18 Menit/Data imejing/ lembar
dengan doppler non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Appendix dengan
30 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Thyroid dengan
30 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Obgyn trimester I
30 Menit/Data imejing/ lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Obgyn trimester II dan
30 Menit/Data imejing/ lembar
III dengan kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Testis dengan kontras 30 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Superficial mass


30 Menit/Data imejing/ lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Guiding dengan 30 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Trans cranial dengan
30 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Mammae dengan
36 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Common bile duct
36 Menit/Data imejing/ lembar
dengan kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Gaster dengan kontras 36 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Vena cava inverior


36 Menit/Data imejing/ lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Liver dengan doppler
36 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Pancreas dengan
36 Menit/Data imejing/ lembar
doppler kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Spleen dengan doppler
36 Menit/Data imejing/ lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Ginjal dengan doppler 36 Menit/Data imejing/ lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Transvaginal kontras 36 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Transrectal kontras 36 Menit/Data imejing/ lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Prostat dengan


36 Menit/Data imejing/ lembar
doppler kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Uterus dan adnexa
36 Menit/Data imejing/ lembar
dengan doppler kontras

Melakukan persiapan radioterapi dengan mengikuti ronde


36 menit/Kehadiran
pembicaraan kasus onkologi pra radioterapi (tumor meeting )

Melakukan persiapan radioterapi dengan Simulasi penyinaran 36 Menit/Data Pasien


teknik SSD satu lapangan radiasi
Melakukan persiapan radioterapi dengan Simulasi penyinaran
36 Menit/Data Pasien
teknik SSD lapangan radiasi tangensial
Melakukan persiapan radioterapi dengan Simulasi penyinaran
36 Menit/Data Pasien
teknik lapangan radiasi cranio-spinal
Melakukan persiapan radioterapi dengan membuat alat bantu
36 Menit/Data Pasien
fiksasi kepala berupa masker
Melakukan persiapan radioterapi CT planning tanpa kontras
media dengan pesawat CT / CT stimulator 72 Menit/Data Pasien

Melakukan persiapan radioterapi CT planning pada pasien


dengan fikasasi head frame SRS di pesawat CT simulator 36 Menit/Data Pasien

Melakukan persiapan radioterapi dengan perencanaan terapi


30 Menit/Data Pasien
radiasi ekterna menggunakan computer TPS

Melakukan persiapan radioterapi dengan  Set up teknik


36 Menit/Data Pasien
penyinaran Total Body Iradiation (TBI) sebagai anggota

Melakukan persiapan radioterapi dengan Set up penyinaran


36 Menit/Data Pasien
pada pasien kasus kegawatdaruratan radioterapi

Melakukan tindakan radioterapi ekternal Verifikasi set up


36 Menit/Data Pasien
penyinaran dengan foto portal gammagrafi/foton-grafi

Melakukan tindakan radioterapi eksternal Verifikasi set up


60 Menit/Data Pasien
penyinaran dengan pesawat simulator
Melakukan tindakan radioterapi ekternal penyinaran dengan
30 Menit/Data Pasien
alat imobilisasi breast board/belly board
Melakukan tindakan radioterapi ekternal penyinaran dengan
30 Menit/Data Pasien
alat fiksasi kepala masker
Melakukan tindakan radioterapi ekternal penyinaran dengan
30 Menit/Data Pasien
alat fiksasi kepalan head clamper
Melakukan tindakan radioterapi ekternal penyinaran dengan
30 Menit/Data Pasien
alat fiksasi kepala head frame (SRS)
Melakukan tindakan radioterapi ekternal penyinaran dengan 30 Menit/Data Pasien
alat fiksasi kepala headfix / mouthfix (SRT)
Melakukan tindakan radioterapi ekternal penyinaran dengan
30 Menit/Data Pasien
alat fiksasitubuh vacuum bag / body fix (SBRT)
Melakukan tindakan radioterapi Brakhiterapi Membuat Foto
x-ray dengan pesawat C-arm dalam proses lokalisasi target / 30 Menit/Data Pasien
aplikator
Merencanakan brachyterapi dengan computer TPS 48 Menit/Data TPS
Melakukan tindakan radioterapi dengan memasang &
melepaskan transfer tube pada aplikator brachyterapi intra 30 Menit/Data Pasien
caviter / intra luminer

Melakukan tindakan radioterapi dengan memasang &


melepaskan transfer tube pada aplikator superfisial atau 30 Menit/Data Pasien
impant (interstitial)

Melakukan tindakan radioterapi Brakhiterapi memonitor


30 Menit/Data Pasien
proses treatment delivery dalam penyinaran pasien

Membuat daftar tunggu pelayanan radiasi pasien baru di 30 menit/daftar Tunggu


ruang pesawat radioterapi
Melakukan Quality Assurance (QA) dan / Quality Control (QC)
bulanan alat radioterapi bekerjasama dengan mitra terkait 42 Menit/Laporan
sebagai anggota
Melakukan pengukuran paparan radiasi lingkungan
42 Menit/Laporan
radioterapi (survey radiasi) sebagai anggota

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir static Brainscan 36 menit/Data imejing/lembar


Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir static KNF Mibi 36 menit/Data imejing/lembar

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir static Wholebody 36 menit/Data imejing/lembar

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir static Cyternografi 36 menit/Data imejing/lembar

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir 36 menit/Data imejing/lembar


static Lymphoscinitigafi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir static Gastric
36 menit/Data imejing/lembar
emptying
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir static Sentinel
36 menit/Data imejing/lembar
node dengan nanocis
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir static Pharathyroid
36 menit/Data imejing/lembar
sestamibi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir
static Phlebography 36 menit/Data imejing/lembar

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Scintigrafi thalium


36 menit/Data imejing/lembar
radionuklida ventriculografi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Dinamik renogram
36 menit/Data imejing/lembar
konvesional
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Bloodpool dengan
36 menit/Data imejing/lembar
SPECT gamma camera
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir KNF mibi dengan
36 menit/Data imejing/lembar
SPECT gamma camera
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Mamoscintigrafi 36 menit/Data imejing/lembar
dengan SPECT gamma camera
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Meckel scan
36 menit/Data imejing/lembar
dengan SPECT gamma camera
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir  Lymphoscintigrafi
36 menit/Data imejing/lembar
dengan SPECT gamma camera
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Wholebody
36 menit/Data imejing/lembar
dengan SPECT gamma camera
Menyusun pelaporan kinerja pelayanan radiologi sebagai
126 Menit/Dokumen
anggota

Form Uraian Tugas Pokok Radiografer Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana bulanan Kebutuhan BMHP 177 Menit/Laporan
Menyusun Rekapitulasi BMHP bulanan yang diterima &
171 Menit/Laporan
digunakan.
Melakukan pengelolaan pelayanan ruangan radiologi 21 Menit/Laporan
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan non kontras Rahang
15 menit/Data imejing/lembar
bawah (mandibularis)
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan non kontras Rahang
15 menit/Data imejing/lembar
atas (maxilaris)
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan non kontras 15 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan non kontras 15 menit/Data imejing/lembar


Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Ekstremitas atas 33 menit/Data imejing/lembar
(extremity superior) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Ekstremitas bawah
33 menit/Data imejing/lembar
(extremity inferior) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Laring dengan
33 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Mediastinum 30 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Abdomen atas
30 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Abdomen bawah
30 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Abdomen 3 phase
33 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Art. genu rupture
meniscus dengan non kontras 21 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Art. genu rupture PCL


21 menit/Data imejing/lembar
dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Art. genu rupture ACL 21 menit/Data imejing/lembar
dengan non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Crista Iliaca dengan 21 menit/Data imejing/lembar
non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Pelvis dengan non 21 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Orbita dengan non 21 menit/Data imejing/lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI kepala dengan kontras 36 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Nasopharing dengan


36 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Alat gerak atas
39 menit/Data imejing/lembar
(exremity superior) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Alat gerak bawah
39 menit/Data imejing/lembar
(exremity inferior) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Pedis kasus OA dengan
39 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Art. genu rupture 39 menit/Data imejing/lembar
meniscus dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Art. genu rupture PCL
39 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Art. genu rupture ACL
39 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Crista Iliaca dengan
39 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Nasopharing dengan
kontras 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras  Paraaorta


18 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras  Uterus
18 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Obsgyn
18 menit/Data imejing/lembar
Trimester I doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras  Obsgyn
18 menit/Data imejing/lembar
Trimester II dan III doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras  Testis 18 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras 
18 menit/Data imejing/lembar
Superfisial mass dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras 
18 menit/Data imejing/lembar
Transvaginal dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras
18 menit/Data imejing/lembar
Transrectal dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras
18 menit/Data imejing/lembar
Transcranial dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras  Mammae
18 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Vascular
18 menit/Data imejing/lembar
carotis
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Vacular 18 menit/Data imejing/lembar
carotis dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Vascular
18 menit/Data imejing/lembar
ektremitas atas
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Vascular
18 menit/Data imejing/lembar
ektremitas atas dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Vascular
18 menit/Data imejing/lembar
ektremitas bawah
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Vascular
ektremitas bawah dengan doppler 18 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Liver 4d 18 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Kandung


18 menit/Data imejing/lembar
empedu 4 d
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Pancreas
18 menit/Data imejing/lembar
4d

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Spleen 4d 18 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Ginjal 4d 18 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Vesica


18 menit/Data imejing/lembar
urinaria 4d

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Prostat 4d 18 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Uterus


18 menit/Data imejing/lembar
dan adnexa 4d
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Obsgyn
18 menit/Data imejing/lembar
Trimester I 4d
Melakukan persiapan tindakan pemeriksaan USG dengan
18 menit/Setiap lembar persiapan
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Liver dengan kontras 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Kandung empedu 39 menit/Data imejing/lembar


dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Pancreas dengan
39 menit/Data imejing/lembar
kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Spleen dengan kontras 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Ginjal dengan kontras 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Vesica urinaria dengan


kontras 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Prostat dengan


39 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Uterus dan adnexa
39 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Paraaorta dengan
39 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Paraaorta
39 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Thyroid 39 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Obgyn
39 menit/Data imejing/lembar
trimester I dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG ontras Obgyn
39 menit/Data imejing/lembar
trimester II dan III dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Testis dengan
39 menit/Data imejing/lembar
doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Superficial
39 menit/Data imejing/lembar
mass dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Transvaginal
39 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Transrectal
39 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Trans cranial 39 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Mammae
39 menit/Data imejing/lembar
dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Vasculer
39 menit/Data imejing/lembar
carotis
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Vasculer
39 menit/Data imejing/lembar
carotis dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Vasculer
ekstrimitas atas 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Vasculer


39 menit/Data imejing/lembar
ekstrimitas atas dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Vasculer
39 menit/Data imejing/lembar
ekstrimitas bawah
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Vasculer
39 menit/Data imejing/lembar
ekstrimitas bawah dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Liver 4d 39 menit/Data imejing/lembar
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Kandung
empedu 4d 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Pancreas 4d 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Spleen 4d 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Ginjal 4d 39 menit/Data imejing/lembar


Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Vesica urinaria
39 menit/Data imejing/lembar
4d

Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Prostat 4d 39 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Uterus dan


39 menit/Data imejing/lembar
adnexa 4d
Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Obgyn 39 menit/Data imejing/lembar
trimester i 4d
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi melalui Simulasi
36 Menit/Data Pasien
penyinaran pasien dengan imobilisator traksi
Melakukan persiapan pelayanan radioterapi dengan membuat
rekayasa alat bantu khusus untuk kebutuhan teknik 3411 menit/Jumlah unit
penyinaran

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi melalui Simulasi


45 Menit/Data Pasien
penyinaran teknik lapangan radiasi cranio-spinal

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi melalui Simulasi


penyinaran pasien dengan fiksasi vacuum bag (bogyfix) di 45 Menit/Data Pasien
pesawat CT / CT simulator

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi melalui CT


planning menggunakan kontras media dengan pesawat CT /CT 45 Menit/Data Pasien
simulator

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi melalui Transfer


data CT planning untuk back up / Copy dalam media film / 45 menit/film/CD/DVD
CD / DVDV / LAN

Melakukan pelayanan radioterapi Verifikasi set up penyinaran


39 Menit/Data Pasien
dengan perngkat foto portal electronic (EPID)

Melakukan pelayanan radioterapi Penyinaran dengan


39 Menit/Data Pasien
penggunaan kompensator khusus (ZIG)
Melakukan Quality Assurance (QA) dan / Quality Control (QC)
harian alat radioterapi bekerjasama dengan mitra terkait 48 Menit/Laporan
sebagai wakil ketua atau anggota
Melakukan pengecekan hasil penghitungan (rekalkulasi) dosis
48 Menit/Data Penyinaran
lapangan penyinaran pra QA / QS alat radioterapi

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Static dengan


42 menit/Data imejing/lembar
MIBG Liverscan
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Static dengan 42 menit/Data imejing/lembar
MIBG Dacrio scintigraphy
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Static dengan
42 menit/Data imejing/lembar
MIBG Hepatobiliary scintigraphy
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Static dengan
42 menit/Data imejing/lembar
MIBG Venography
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir dengan Sidik
42 menit/Data imejing/lembar
perkusi miokardial dengan Tc 99 Mo sestamibi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir dengan Sidik
perkusi miokardial dengan Ti 42 menit/Data imejing/lembar

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir dengan Sidik infark


39 menit/Data imejing/lembar
miokard akut
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma
42 menit/Data imejing/lembar
camera Cysternography
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma
42 menit/Data imejing/lembar
camera Brain scan
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma 42 menit/Data imejing/lembar
camera Renografi captropil
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma 42 menit/Data imejing/lembar
camera Renografi dieresis
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma 42 menit/Data imejing/lembar
camera Renogram ERPF
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma 42 menit/Data imejing/lembar
camera Pharatiroid sestamibi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma
42 menit/Data imejing/lembar
camera Wholebody dengan Tc – sestamibi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma
42 menit/Data imejing/lembar
camera Thyroid scan
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT gamma
42 menit/Data imejing/lembar
camera Sistography
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT Thyroid
42 menit/Data imejing/lembar
scan
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT
42 menit/Data imejing/lembar
Mamoscintigraphy
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT 42 menit/Data imejing/lembar
Meckelscan
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT
42 menit/Data imejing/lembar
Brainscan
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT
42 menit/Data imejing/lembar
Lymphoscintigrphy
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT
39 menit/Data imejing/lembar
Blaadpool
Menyusun pelaporan 5 tahunan pelayanan radiologi sebagai
anggota 420 Menit/Dokumen

Menyusun evaluasi kinerja pelayanan radiologi sebagai


291 Menit/Dokumen
anggota
Menyusun evaluasi 5 tahunan pelayanan radiologi sebagai
423 Menit/Dokumen
anggota
Menyusun evaluasi kinerja pelayanan radiologi sebagai
423 Menit/Dokumen
anggota
Menyusun Rencana 5 Tahunan Penyelenggaran Pelayanan
1083 Menit/Dokumen
Radiologi Sebagai Anggota
Melakukan tindakan radioterapi (CT planning) dengan CT Scan 15 menit/Data imejing/lembar
non kontras
Menyusun evaluasi pemeliharaan alat-alat prosessing 162 Menit/Dokumen
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras  Thyroid
dengan doppler 18 menit/Data imejing/lembar

Form Uraian Tugas Pokok Radiografer Ahli Madya


Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Menyusun program kerja pelayanan radiologi sebagai ketua 474 Menit/Dokumen

Melakukan tindakan pemeriksaan Cone beam CT dental non 16 menit/Data imejing/lembar


kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan Biopsi thorax CT scan non
16 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan Biopsi abdomen CT scan
16 menit/Data imejing/lembar
non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan Perfusi CT scan non
2016 menit/Data imejing/lembar
kontras 
Melakukan tindakan pemeriksaan Densitometer CT scan non
kontras  16 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan Urologi CT scan non


16 menit/Data imejing/lembar
kontras 
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan dengan kontras
30 menit/Data imejing/lembar
Untuk tindakan radioterapi
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Cone beam CT
30 menit/Data imejing/lembar
dental dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Pembuluh darah 30 menit/Data imejing/lembar
jantung (CT cardiac) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Pembuluh darah 28 menit/Data imejing/lembar
otak dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Angiografi 30 menit/Data imejing/lembar
extremitas atas dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan   Angiografi 30 menit/Data imejing/lembar
extremitas bawah dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Angiografi arteri
30 menit/Data imejing/lembar
pulmonalis dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Angiografi aorta
30 menit/Data imejing/lembar
abdominalis dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Angiografi carotia
30 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Biopsi thorax
30 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Biopsi abdomen
32 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Bronkoskopi 30 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Perfusi dengan
30 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Urologi dengan
32 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Myelografi dengan
30 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan CT scan Colonoscopy
dengan kontras 30 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Mastoid dengan non


24 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Choclea dengan non
24 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Hipophise pada kasus
38 menit/Data imejing/lembar
microadenoma dengan kontras 
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Hipophise pada kasus
38 menit/Data imejing/lembar
macroadenoma dengan kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Pelvis dengan kontras 38 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Payudara dengan


38 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Hipophise dynamic
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI    Lidah dengan kontras 38 menit/Data imejing/lembar


Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Angiografi thorax
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras 
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Angiografi carotis
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI dengan kontras   
38 menit/Data imejing/lembar
Angiografi abdominal
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Angiografi ektremitas 38 menit/Data imejing/lembar
atas dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Angiografi ektremitas
38 menit/Data imejing/lembar
bawah dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI    Spectroscopy brain
38 menit/Data imejing/lembar
multi voxel dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Spectroscopy brain
38 menit/Data imejing/lembar
single voxel dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Spectroscopy payudara
multi voxel dengan kontras 38 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Spectroscopy payudara


38 menit/Data imejing/lembar
single voxel dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Liver dynamic dengan
38 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI CP (Cholangio
36 menit/Data imejing/lembar
pancreografi) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Arthrography wrist
36 menit/Data imejing/lembar
joint dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Venography 36 menit/Data imejing/lembar
ektremitas atas dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Arthrography elbow
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Arthrography
38 menit/Data imejing/lembar
shoulder dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Arthrography genu
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI  Arthrography ankle
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI  Whole body diffusion
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI  Whole spine dengan
38 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Arteriografi otak 38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Venografi otak TOF
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Pedis kasus plantar
38 menit/Data imejing/lembar
kapitis dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Cochlea 38 menit/Data imejing/lembar
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Brain perfusi dengan
38 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Jantung dengan
38 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Jantung perfusi dengan
38 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Jantung coroner
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI   Jantung stress/rest
38 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Payudara dengan
kontras 38 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Venography ektremitas


atas dengan kontras 38 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan MRI Venography ektremitas


bawah dengan kontras 38 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG Obsgyn Trimester II


20 menit/Data imejing/lembar
dan III 4d non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG    Testis 4d non kontras 20 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras Vasculer


20 menit/Data imejing/lembar
vertebralis dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG non kontras   Common
20 menit/Data imejing/lembar
bile duct dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG   Jantung 18 menit/Data imejing/lembar
(echochardiografi) non kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG   Endobronchial non
20 menit/Data imejing/lembar
kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG Obsgyn Trimester II
42 menit/Data imejing/lembar
dan III 4d dengan kontras

Melakukan tindakan pemeriksaan USG    Testis 4d non kontras 44 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras Vasculer


vertebralis dengan doppler 42 menit/Data imejing/lembar

Melakukan tindakan pemeriksaan USG kontras   Common bile


42 menit/Data imejing/lembar
duct dengan doppler
Melakukan tindakan pemeriksaan USG   Jantung
42 menit/Data imejing/lembar
(echochardiografi) dengan kontras
Melakukan tindakan pemeriksaan USG   Endobronchial
42 menit/Data imejing/lembar
dengan kontras

Melakukan persiapan pelayanan radioterapi dengan Set up


170 Menit/Data Pasien
penyinaran Total Body Iradiation (TBI) sebagai ketua

Melakukan tindakan radioterapi Ekternal dengan Verifikasi set


44 menit/Data lapangan radiasi
up penyinaran dengan perangkat cone beam CT

Melakukan tindakan radioterapi Ekternal dengan  Koreksi set


42 Menit/Data Set Up
up penyinaran berdasarkan analisa hasil verifikasi portal
Melakukan tindakan radioterapi Ekternal dengan  Penyinaran
44 Menit/Data Pasien
dengan blok MLC atau tanpa blok sama sekali

Melakukan tindakan radioterapi Ekternal dengan  Penyinaran


44 Menit/Data Pasien
dengan individual blok
Melakukan tindakan radioterapi Ekternal dengan Penyinaran 44 Menit/Data Pasien
dengan penggunaan blok standar / manual
Melakukan tindakan radioterapi Ekternal dengan   Penyinaran
44 Menit/Data Pasien
dengan menggunakan aplikator electron
Melakukan tindakan radioterapi Ekternal dengan  Penyinaran
50 Menit/Data Pasien
dengan menggunakan wedge filter
Melakukan tindakan radioterapi Ekternal dengan   Penyinaran
44 Menit/Data Pasien
dengan menggunakan bolus keras
Melakukan tindakan Brakhiterapi dengan membuat radiografi
aplikator brachioterapi dalam proses lokalisasi target dengan 42 menit/Film/print out
pesawat simulator

Melakukan Quality Assurance (QA) dan / Quality Control (QC)


bulanan alat radioterapi bekerjasama dengan mitra terkait 50 Menit/Laporan
sebagai wakil ketua
Melakukan pengukuran paparan radiasi lingkungan
48 Menit/Laporan
radioterapi (survey radiasi) sebagai wakil ketua

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Static Bloodpool 40 menit/Data imejing/lembar

Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir Bone scan dinamik 40 menit/Data imejing/lembar


three phase
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT KNF 40 menit/Data imejing/lembar
Mibi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT   40 menit/Data imejing/lembar
Sentinel node
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT
40 menit/Data imejing/lembar
Sistografi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT  
62 menit/Data imejing/lembar
Hepatobiliaris
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT
40 menit/Data imejing/lembar
Parathyroid
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir SPECT – CT
40 menit/Data imejing/lembar
Cysternografi
Melakukan pemeriksaan kedokteran nuklir PECT – CT 40 menit/Data imejing/lembar
Menyusun pelaporan 5 tahunan pelayanan radiologi sebagai
ketua 88 Menit/Dokumen

Menyusun evaluasi kinerja pelayanan radiologi sebagai ketua 36 Menit/Dokumen

Menyusun evaluasi 5 tahunan pelayanan radiologi sebagai


ketua 282 Menit/Dokumen

Menyusun Rencana 5 Tahunan Penyelenggaran Pelayanan


722 Menit/Dokumen
Radiologi Sebagai Ketua
Menyusun evaluasi tahunan pelayanan radiologi sebagai
282 Menit/Dokumen
ketua
Form Uraian Tugas Pokok Pranata Laboratorium Kesehatan Pelaksana Pemula

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana kegiatan 7.5 Menit/Rencana

Mempersiapkan peralatan dan bahan penunjang untuk 7.5 Menit/Persiapan


pengambilan spesimen/ sampel di laboratorium

Mempersiapkan bahan penunjang untuk


7.5 Menit/Persiapan
pemeriksaanspesimen/sampel secara sederhana
Melakukan penanganan dan pengolahan spesimen/sampel 7.5 menit/spesimen/sampel
secara sederhana
Melakukan pemeriksaan secara reaksi/ setara 3 Menit/Pemeriksaan

Memelihara peralatan laboratorium 12 Menit/Kali

Melakukan sterilisasi dan desinfeksi 15 Menit/Perlakuan

Memelihara, merawat hewan percobaan 75 Menit/Laporan Harian


Mempersiapkan peralatan dan bahan penunjang
7.5 Menit/Persiapan
untukpembuatan media/ reagen/ bahan biologis
Form Uraian Tugas Pokok Pranata Laboratorium Kesehatan Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana kegiatan 10.5 Menit/Rencana

Mempersiapkan pasien secara sederhana 4.5 Menit/Pasien


Mempersiapkan peralatan dan bahan penunjang untuk
pengambilan spesimen/ sampel di lapangan 30 Menit/Persiapan

Menerima spesimen / sampel 4.5 menit/spesimen/sampel

Mengambil spesimen / sampel dengan tindakan sederhana 6 menit/spesimen/sampel

Mengambil spesimen / sampel dilapangan secara


sederhana 15 menit/spesimen/sampel

Mempersiapkan pengiriman spesimen/sampel rujukan 15 menit/spesimen/sampel

Mempersiapkan peralatan untuk pemeriksaan spesimen /


10.5 Menit/Persiapan
sampel secara sederhana
Mempersiapkan bahan penunjang untuk pemeriksaan
15 Menit/Persiapan
spesimen/sampel secara khusus
Membuat sediaan 10.5 Menit/sediaan

Mewarnai sediaan 10.5 Menit/Pewarnaan

Mempersiapkan spesimen/sampel secara sederhana 4.5 menit/spesimen/sampel

Melakukan penanganan dan pengolahan spesimen/sampel


30 menit/spesimen/sampel
secara khusus
Melakukan ekstraksi untuk pemeriksaan toksikologidan
45 Menit/Ekstraksi
kimia lingkungan secara manual
Melakukan ekstraksi untuk pemeriksaan toksikologidan
15 Menit/Ekstraksi
kimia lingkungan secara elektrik
Melakukan pemurnian untuk pemeriksaan toksikologidan
30 Menit/Perlakuan
kimia lingkungan
Melakukan pemeriksaan secara : makroskopik 4.5 Menit/Pemeriksaan
atauorganoleptik

Melakukan pemeriksaan secara elektrometrik/setara 6 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan sediaan sederhana


15 Menit/sediaan
secaramikroskopik

Melakukan pemeriksaan dengan metode cepat 4.5 menit/spesimen/sampel

Melakukan pemeriksaan secara titrasi/ setara 30 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan secara aglutinasi kualitatif / setara 10.5 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan secara gravimetri/setara 15 Menit/Pemeriksaan


Melakukan pemeriksaan dengan fotometri/ setara secara
6 Menit/Pemeriksaan
manual

Menghitung hasil pemeriksaan manual 4.5 Menit/Hasil Perhitungan

Melakukan pemeriksaan hitung koloni/setara 10.5 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan EIA/setara 15 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan dengan TLC/setara 45 Menit/Jenis Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan di lapangan secara sederhana 10.5 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pencatatan hasil pemeriksaan umum 3 Menit/Hasil Pemeriksaan


Melakukan perbaikan peralatan laboratorium sederhana 15 Menit/Alat

Memusnahkan sisa spesimen/sampel dan bahan penunjang 15 Menit/Laporan

Membuat reagen / bahan biologis secara sederhana 30 Menit/Pembuatan

Membuat media untuk biakan kuman secara sederhana 60 Menit/Pembuatan

Memelihara organisme untuk pengolahan limbah 60 Menit/Laporan

Ditugaskan memimpin satuan unit pelayanan laboratorium 7500 Menit/Tahun


kesehatan
Form Uraian Tugas Pokok Pranata Laboratorium Kesehatan Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana kegiatan 30 Menit/Rencana

Memasang peralatan untuk pemantauan kualitas


45 Menit/Unit
lingkungan di lapangan
Mempersiapkan peralatan untuk pemeriksaan spesimen /
60 Menit/Persiapan
sampel secara khusus
Membuat sediaan sitologi/ histopatologi 75 Menit/sediaan

Mewarnai sediaan sitologi/histopatologi 150 Menit/Pewarnaan

Mempersiapkan spesimen/sampel secara khusus 30 menit/spesimen/sampel

Melakukan pemeriksaan secara aglutinasi semi kuantitatif /


75 Menit/Jenis Pemeriksaan
setara
Melakukan pemeriksaan dengan fotometri/ setara secara
10.5 menit/spesimen/sampel
otomatis

Menghitung hasil pemeriksaan dengan fotometri 7.5 Menit/Hasil Perhitungan

Melakukan pemeriksaan dengan alat penghitung seldarah


7.5 menit/spesimen/sampel
otomatis

Melakukan pemeriksaan secara analisa gas darah/setara 12 menit/spesimen/sampel


Melakukan pemeriksaan dengan gas analizer 30 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan sampel biakan 30 Menit/Pemeriksaan


Melakukan pemeriksaan secara biakan 45 Menit/Pemeriksaan
untukidentifikasi/setara
Melakukan pemeriksaan spesimen/ sampel biakantabung
105 Menit/Pemeriksaan
ganda (MPN)
Melakukan pemeriksaan secara ujikepekaan secara difusi/
75 Menit/Pemeriksaan
setara

Melakukan pemeriksaan penentuan (sub) type/ setara 45 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan secara imuno-difusi/ setara 30 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan secara FAT / setara 45 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pencatatan hasil pemeriksaan khusus 12 Menit/Hasil Pemeriksaan

Membuat laporan hasil pemeriksaan umum 30 Menit/Laporan

Mengamati kerja peralatan pemantau kualitas lingkungan 75 Menit/Laporan

Membuat komponen prototipe alat pengolah air dan


1800 Menit/Prototipe
limbah

Merakit komponen prototipe alat pengolah air dan limbah 600 Menit/Prototipe

Menyiapkan hewan percobaan 150 Menit/Persiapan

Membuat reagen / bahan biologis secara khusus 120 Menit/Pembuatan

Membuat media untuk biakan kuman secara khusus 225 Menit/Pembuatan

Memelihara strain kuman 45 Menit/Laporan

Menguji mutu bahan penunjang secara sederhana 30 Menit/Laporan


Melakukan pencatatan dan pelaporan persediaan dandan
45 Menit/Laporan
kondisi peralatan dan atau bahan penunjang
Menguji alat secara sederhana 45 Menit/Alat
Membuat bahan uji untuk pemantapan mutu internal
laboratorium secara sederhana 120 Menit/Pembuatan

Membuat bahan uji untuk pemantapan mutu eksternal


laboratorium secara sederhana 300 Menit/Pembuatan

Mengajar praktikum pada pelatihan tingkat dasar 30 Menit/Jam pelajaran

Ditugaskan memimpin satuan unit pelayanan laboratorium 11250 Menit/Tahun


kesehatan
Form Uraian Tugas Pokok Pranata Laboratorium Kesehatan Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana kegiatan 45 Menit/Rencana

Mengambil spesimen / sampel dilapangan secara khusus 300 menit/spesimen/sampel

Melakukan pemeriksaan secara uji kepekaan dilusi/setara 150 Menit/Pemeriksaan

Melakuan pemeriksaan secara RIA/setara 105 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan secara elektroforesis/ setara 105 Menit/Pemeriksaan

Melakukan validasi hasil pemeriksaan sederhana 30 Menit/Pemeriksaan

Membuat laporan hasil pemeriksaan khusus 150 Menit/Laporan

Memelihara fungsi peralatan laboratorium sederhana 105 Menit/Pemeliharaan

Menerima dan atau mengeluarkan peralatan/


45 Menit/Laporan
bahanpenunjang
Membuat bahan uji untuk pemantapan mutu internal
300 Menit/Pembuatan
laboratorium secara khusus
Membuat bahan uji untuk pemantapan mutu eksternal
450 Menit/Pembuatan
laboratorium secara khusus
Melakukan supervisi ke laboratorium lain di dalam kota
300 Menit/Laporan
tentang teknis kelaboratoriuman sederhana
Melakukan supervisi di laboratorium lain di luar kota 1350 Menit/Laporan
tentang teknis kelaboratoriuman sederhana
Mengajar teori kelaboratoriuman padapelatihan tingkat
300 Menit/Jam pelajaran
dasar
Mengajar praktikum pada pelatihan tingkat lanjut 300 Menit/Jam pelajaran
Ditugaskan memimpin satuan unit pelayanan laboratorium
30000 Menit/Tahun
kesehatan
Form Uraian Tugas Pokok Pranata Laboratorium Kesehatan Ahli Pertama pada FAUDU/HIRI

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana kegiatan 12 Menit/Rencana

Mempersiapkan pasien secara khusus 18 Menit/Pasien

Mempersiapkan otopsi 42 Menit/kasus

Menetapkan spesimen / sampel rujukan 12 menit/spesimen/sampel

Memeriksa persiapan peralatan untuk pemeriksaan


spesimen/sampel secara khusus 30 Menit/Persiapan

Menilai hasil pembuatan sediaan 4.8 Menit/sediaan

Melakukan pemeriksaan dengan GC/setara 60 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan dengan AAS/setara 18 Menit/Pemeriksaan


Melakukan pemeriksaan dengan GCMS/setara 120 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan di lapangan secara khusus 18 Menit/Pemeriksaan

Mensahkan laporan hasil pemeriksaan umum 4.8 Menit/Laporan

Menggambar rancangan alat pengolah air dan limbah 360 Menit/Rancangan

Memelihara biakan jaringan 60 Menit/Laporan

Melakukan supervisi ke laboratorium lain di dalam kota


120 Menit/Laporan
tentang teknis kelaboratoriuman sedang
Melakukan supervisi di laboratorium lain di luar kota
300 Menit/Laporan
tentang teknis kelaboratoriuman sedang
Mengajar teori kelaboratoriuman pada pelatihan tingkat
48 Menit/Jam pelajaran
lanjut
Mengajar praktikum pada pelatihan khusus 48 Menit/Jam pelajaran
Ditugaskan memimpin satuan unit pelayanan laboratorium 6000 Menit/Tahun
kesehatan
Form Uraian Tugas Pokok Pranata Laboratorium Kesehatan Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana kegiatan 9 Menit/Rencana

Mengambil spesimen / sampel dengan tindakan khusus 21 menit/spesimen/sampel

Menilai hasil pembuatan sediaan sitologi/ histopatologi 9 Menit/sediaan

Melakukan pemeriksaan makroskopik spesimen patologi


9 Menit/Spesimen
anatomi
Melakukan pemeriksaan sediaan khusus secara
60 Menit/sediaan
mikroskopik
Melakukan pemeriksaan dengan flowsitometer 90 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan dengan PCR/ LCR/ Hibridisasi 60 Menit/Pemeriksaan


Memilih dan memotong spesimen untuk pemeriksaan
21 Menit/Spesimen
histopatologi
Melakukan pemeriksaan mikroskopik potong beku 21 Menit/Pemeriksaan

Melakukan otopsi klinik 180 Menit/kasus

Melakukan pemeriksaan secara biakan jaringan/ setara 180 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan sampel dengan hewan percobaan 90 Menit/Pemeriksaan

Melakukan validasi hasil pemeriksaan sedang 6 Menit/Pemeriksaan

Membuat kesimpulan hasil pemeriksaan laboratorium 9 menit/spesimen/sampel

Mensahkan laporan hasil pemeriksaan khusus 9 Menit/Laporan

Membuat laporan hasil pengujian spesimen lingkungan 60 Menit/Laporan

Memelihara fungsi peralatan laboratorium khusus 30 Menit/Pemeliharaan

Menilai hasil pengamatan kualitas lingkungan 9 Menit/Laporan

Merancang komponen pengolahan air dan limbah 240 Menit/Rancangan

Menguji mutu bahan penunjang secara khusus 24 Menit/Laporan

Menguji alat secara khusus 24 Menit/Alat


Menguji bahan uji pemantapan mutu internal laboratorium
30 Menit/Laporan
sederhana
Mengevaluasi hasil pengujian bahan uji untuk pemantapan
30 Menit/Laporan
mutu internal
Melakukan evaluasi pemantapan mutu internal
laboratorium 60 Menit/Laporan

Menguji bahan uji pemantapan mutu eksternal


60 Menit/Laporan
laboratorium secara sederhana
Mengolah hasil pemeriksaan pemantapan mutu eksternal
15 menit/laporan/hasil
laboratorium
Melakukan evaluasi pemantapan mutu eksternal
90 Menit/Laporan
laboratorium
Melakukan supervisi ke laboratorium lain di dalam kota
120 Menit/Laporan
tentang teknis kelaboratoriuman canggih
Melakukan supervisi di laboratorium lain di luar kota 360 Menit/Laporan
tentang teknis kelaboratoriuman canggih
Mengajar teori kelaboratoriuman pada pelatihan tingkat
60 Menit/Jam pelajaran
khusus
Ditugaskan memimpin satuan unit pelayanan laboratorium
7500 Menit/Tahun
kesehatan

Form Uraian Tugas Pokok Pranata Laboratorium Kesehatan Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana kegiatan 4 Menit/Rencana

Mempersiapkan pasien secara khusus 6 Menit/Pasien

Mempersiapkan otopsi 14 Menit/kasus

Menetapkan spesimen / sampel rujukan 4 menit/spesimen/sampel

Memeriksa persiapan peralatan untuk pemeriksaan


10 Menit/Persiapan
spesimen/sampel secara khusus
Menilai hasil pembuatan sediaan 1.6 Menit/sediaan
Melakukan pemeriksaan dengan GC/setara 20 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan dengan AAS/setara 6 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan dengan GCMS/setara 40 Menit/Pemeriksaan

Melakukan pemeriksaan di lapangan secara khusus 6 Menit/Pemeriksaan

Mensahkan laporan hasil pemeriksaan umum 1.6 Menit/Laporan

Menggambar rancangan alat pengolah air dan limbah 120 Menit/Rancangan

Memelihara biakan jaringan 20 Menit/Laporan


Melakukan supervisi ke laboratorium lain di dalam kota
40 Menit/Laporan
tentang teknis kelaboratoriuman sedang
Melakukan supervisi di laboratorium lain di luar kota
100 Menit/Laporan
tentang teknis kelaboratoriuman sedang
Mengajar teori kelaboratoriuman pada pelatihan tingkat
lanjut 16 Menit/Jam pelajaran

Mengajar praktikum pada pelatihan khusus 16 Menit/Jam pelajaran


Ditugaskan memimpin satuan unit pelayanan laboratorium
2000 Menit/Tahun
kesehatan
Form Uraian Tugas Pokok Perekam Medis Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengidentifikasi kebutuhan formulir dalam penyusunan SIM rekam
315 Menit/Laporan
medis manual (berbasis kertas)
Mengidentifikasi kebutuhan isi dan data dalam formulir dalam
penyusunan SIM rekam medis manual (berbasis kertas) 330 Menit/Laporan

Mengklasifikasi kegiatan pelayanan dalam rangka penyusunan alur


255 Menit/Laporan
pembentukan SIM rekam medis
Merancang alur kegiatan pelayanan dalam rangka penyusunan alur
285 Menit/Laporan
pembentukan SIM rekam medis
Mengidentifikasi informasi yang dibutuhkan sebagai dasar pengambilan
keputusan internal maupun eksternal. 225 Menit/Laporan

Melakukan wawancara untuk mengisi identitas pribadi data sosial pasien


9 Menit/Pasien
rawat jalan.

Membuat dan memutakhirkan kartu indeks utama pasien rawat jalan. 9 Menit/Pasien

Melakukan wawancara untuk mengisi identitas pribadi data sosial pasien


10.5 Menit/Pasien
rawat inap dan menginformasikan keruang perawatan.

Menyiapkan rekam medis rawat inap serta meminta rekam medis rawat 9 Menit/Pasien
inap ke petugas Rekam Medis bagian penyimpanan.
Membuat, menyimpan dan memutakhirkan kartu kendali. 9 Menit/Pasien
Mengisi buku registrasi pendaftaran pasien rawat jalan. 9 Menit/Buku

Membuat dan memutakhirkan kartu indeks utama pasien rawat jalan. 90 menit/kartu

Membuat dan memutakhirkan indeks utama pasien rawat jalan. 10.5 menit/kartu
Membuat indeks penyakit, indeks tindakan medis dan indeks Dokter
90 menit/kartu
pasien rawat jalan.
Mengisi buku registrasi pendaftaran pasien rawat inap. 105 menit/kartu

Membuat dan memutakhirkan kartu indeks utama pasien rawat inap . 10.5 menit/kartu

Membuat dan memutakhirkan indeks utama pasien rawat inap. 105 menit/kartu
Membuat indeks penyakit, indeks tindakan medis dan indeks Dokter
105 menit/kartu
pasien rawat inap.

Menerima rekam medis. 105 menit/Rekam Medis

Mencatat buku ekspedisi. 105 menit/Rekam Medis

Menyeleksi rekam medis incomplete. 105 menit/Rekam Medis

Menyisipkan slip lembar kekurangan. 105 menit/Rekam Medis

Membuat laporan incomplete. 195 Menit/Laporan

Menerima rekam medis. 90 menit/Rekam Medis

Mencatat buku ekspedisi. 90 menit/Rekam Medis

Menyusun katalog jenis formulir rekam medis secara manual : Identifikasi


75 Menit/Formulir
data
Menyusun katalog jenis formulir rekam medis secara manual : Klasifikasi
195 Menit/Laporan
data
Olah data katalog jenis formulir rekam medis 195 Menit/Laporan

Laporan data katalog catatan mutu formulir rekam medis . 195 Menit/Laporan
Memasukkan data demografi pasien, kode diagnosa dan tindakan medis
pasien rawat jalan ke dalam soft ware case mix. 9 menit/Rekam Medis

Memasukkan data demografi pasien, kode diagnosa dan tindakan medis


9 menit/Rekam Medis
pasien rawat inap ke dalam soft ware case mix.

Proses gruping untuk menentukan tarif casemix. 15 menit/Rekam Medis


Penyiapan dan menyerahkan laporan hasil gruping dalam bentuk txt ke
195 Menit/Laporan
bagian akuntansi untuk diverifikasi internal.
Penerimaan kembali berkas klaim/ file txt hasil koreksi dari bagian
90 menit/Rekam Medis
akuntansi.

Input ulang hasil koreksi kedalam software casemix. 90 menit/Rekam Medis

Mensortir rekam medis rawat jalan. 9 menit/Rekam Medis

Menyimpan rekam medis rawat jalan dan menjaga agar aman, rahasia,
9 menit/Rekam Medis
tidak dapat diakses oleh orang yang tidak berkepentingan.

Menyimpan rekam medis rawat jalan inaktif yang bernilai guna dengan
90 menit/Rekam Medis
media tertentu.

Menseleksi rekam medis yg akan disusutkan dalam rangka proses retensi 18 menit/Rekam Medis

Membuat daftar pertelaan rekam medis yang akan disusutkan. 19.5 menit/Rekam Medis

Mendistribusikan rekam medis ke unit terkait. 18 menit/Rekam Medis

Mengumpulkan data untuk penyusunan laporan cakupan pelayanan


195 menit/Rekam Medis
pada sarana pelayanan kesehatan.

Mengumpulkan data penyakit dan tindakan medis untuk penyusunan


495 Menit/Laporan
laporan morbiditas dan Mortalitas pasien rawat inap.

Mengumpulkan data penyakit menular untuk penyusunan laporan 345 Menit/Laporan


morbiditas dan mortalitas pasien rawat jalan.
Identifikasi data formulir analisis mutu sistempengembalian rekam
105 menit/Rekam Medis
medis.

Kumpulan data analisis mutu sistem pengembalian rekam medis. 105 menit/Rekam Medis

Identifikasi keabsahan data rekam medis 105 menit/Rekam Medis


Observasi data pada setiap lembaran rekam medisdalam rangka evaluasi
105 menit/Rekam Medis
keabsahan data

Form Uraian Tugas Pokok Perekam Medis Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Memvalidasi kebenaran data kelengkapan pengisian identitas pribadi


24 Menit/Pasien
data sosisl pasien rawat inap serta membuat membuat kartu pasien.

Menyiapkan rekam medis serta meminta rekam medis rawat jalan ke


24 Menit/Pasien
petugas rekam medis bagian penyimpanan.

Memvalidasi kebenaran data kelengkapan pengisian identitas pribadi


25.5 Menit/Pasien
data sosial pasien rawat inap serta membuat kartu pasien.

Menyeleksi rekam medis incomplete. 225 menit/Rekam Medis

Menyisipkan slip lembar kekurangan. 225 menit/Rekam Medis

Membuat laporan incomplete. 465 Menit/Laporan

Identifikasi data untuk analisa kuantitatif rekam medis. 270 Menit/Laporan

Klasifikasi data untuk analisa kuantitatif rekam medis. 270 Menit/Laporan

Klasifikasi data katalog jenis formulir rekam medis 465 Menit/Laporan

Memilih, mengkode dan mengindeks seluruh diagnosa penyakit pasien 27 Menit/Laporan


rawat jalan sesuai buku pedoman yang telah ditentukan.
Memberi kode dan indeks tindakan medis pasien rawat jalan sesuai buku
240 menit/Rekam Medis
pedoman yang ditentukan.
Memberi kode dan indeks tindakan medis pasien rawat inap sesuai buku
300 menit/Rekam Medis
pedoman yang ditentukan.
Memproses permintaan surat keterangan medis, baik untuk pengadilan
255 menit/Rekam Medis
maupun non pengadilan.

Memproses pembuatan resume / abstraksi Rekam Medis. 240 menit/Rekam Medis

Mensortir rekam medis rawat inap. 24 menit/Rekam Medis

Menyimpan rekam medis rawat inap dan menjaga agar penyimpanan


rekam medis aman, rahasia, tidak dapat diakses oleh orang yang tidak 240 menit/Rekam Medis
berkepentingan.

Menyimpan rekam medis rawat inap inaktif yang bernilai guna dengan
media tertentu dan menjaga kerahasiaan isi rekam medis sesuai PP 240 menit/Rekam Medis
10/1966 dan peraturan RS/PKM.

Memantau pelaksanaan sistem penyimpanan rekam medis rawat jalan


dan menjaga kerahasiaan isi rekam medis sesuai PP 10/1966 dan 480 Menit/Laporan
peraturan RS/PKM.

Menyusun rancangan jadwal retensi rekam medis. 615 Menit/Laporan

Melaksanakan pemusnahan rekam medis. 510 menit/Rekam Medis

Memberikan layanan jasa peminjaman rekam medistermasuk


465 menit/Rekam Medis
menyediakan data untuk penelitian, pendidikan tenaga kesehatan.

Mencatat rekam medis yang dipinjam/ dikeluarkan. 465 menit/Rekam Medis

Memvalidasi rekam medis yang telah kembali sesuaipeminjaman. 630 menit/Rekam Medis

Melakukan analisa kuantitatif rekam medis (QA). 46.5 menit/Rekam Medis

Mengumpulkan data untuk penyusunan laporan efisiensi pelayanan pada


69 menit/Rekam Medis
sarana pelayanan kesehatan.
Mengumpulkan data penyakit dan tindakan medis untuk penyusunan
465 Menit/Laporan
laporan morbiditas dan mortalitas pasien rawat jalan .

Mengumpulkan data penyakit tertentu untuk penyusunan laporan


1455 Menit/Laporan
morbiditas dan mortalitas pasien rawat jalan.
Mengumpulkan data penyakit tertentu untuk penyusunan laporan 615 Menit/Laporan
morbiditas dan mortalitas pasien rawat inap.
Malakukan analisis kuantitatif rekam medis. 1395 Menit/Laporan

Merekapitulasi data penyakit dan tindakan medisuntuk penyusunan


1425 Menit/Laporan
laporan morbiditas dan mortalitas pasien rawat inap.

Merekapitulasi data penyakit menular untukpenyusunan laporan


1335 Menit/Laporan
morbiditas dan mortalitas pasien rawat inap.
Merekapitulasi data penyakit tertentuuntukpenyusunan laporan
morbiditas dan mortalitas pasien rawat inap. 1395 Menit/Laporan

Merekapitulasi data untuk penyusunan laporan cakupan pelayanan pada


1320 Menit/Laporan
sarana pelayanankesehatan.
Merekapitulasi data untuk penyusunan laporan mutu pelayanan pada
1335 Menit/Laporan
sarana pelayanan kesehatan.
Merekapitulasi data untuk penyusunan laporanefisiensi pelayanan pada
1410 Menit/Laporan
sarana pelayanan kesehatan.

Laporan mutu pelayanan pada sarana pelayanan kesehatan/ statistik RS. 855 Menit/Laporan

Laporan morbiditas dan mortalitas pasien rawat jalan. 1170 Menit/Laporan

Laporan morbiditas dan mortalitas penyakit pasien rawat inap. 1095 Menit/Laporan

Laporan morbiditas dan mortalitas penyakit menular pasien rawat jalan. 495 Menit/Laporan

Laporan morbiditas dan mortalitas penyakit menular pasien rawat inap. 525 Menit/Laporan

Monitoring analisis mutu sistem pengembalian rekam medis. 615 Menit/Laporan


Rekapitulasi rekam medis masuk/keluar. 585 Menit/Laporan

Verifikasi data yang dimanipulasi terhadap otorisasi akses. 615 Menit/Laporan

Identifikasi keabsahan data rekam medis secara manual. 240 menit/Rekam Medis

Form Uraian Tugas Pokok Perekam Medis Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengusulkan hasil rancangan alur kegiatan pelayanan 1245 Menit/SOP

Melakukan komunikasi/sosialisasi alur kegiatan pelayanan 840 Menit/SOP

Rekomendasi sebagai dasar pengambilan keputusan. 1215 Menit/Laporan


Usulan bentuk formulir untuk pengolahan data kegiatan pelayanan medis
1200 Menit/Laporan
dan panduan pengisiannya.
Olahan data analisa kuantitatif rekam medis. 525 Menit/Laporan

Laporan data analisa kuantitatif rekam medis. 945 Menit/Laporan

Klarifikasi data analisa kuantitatif rekam medis. 540 menit/notulen

Memberi kode dan indeks penyakit dan kode tindakan medis dan
52.5 menit/Rekam Medis
kematian pasien rawat inap sesuai buku pedoman yang telah ditentukan.
Memantau pelaksanaan sistem penyimpanan rekam medis rawat inap
dan menjaga kerahasiaan isi rekam medis sesuai PP 10/1966 dan 1245 Menit/Laporan
peraturan RS/PKM.

Menilai rancangan jadwal retensi rekam medis. 975 Menit/Laporan

Menilai rekam medis yang akan disusutkan. 915 Menit/Laporan

Membuat berita acara pemusnahan rekam medis. 945 menit/Rekam Medis

Mengidentifikasikan informasi yang dibutuhkan sebagai dasar


pengambilan keputusan, baik pihak intern maupun sarana pelayanan 1245 Menit/Laporan
kesehatan ekstern.

Membuat laporan sebagai dasar pengambilan keputusan. 1560 Menit/Formulir


Membuat usulan bentuk formulir untuk pengolahan data kegiatan 1500 Menit/Formulir
pelayanan medis dan panduan pengisiannya.
Mengevaluasi formulir rekam medis yang digunakan. 1395 Menit/Formulir
Memperbaiki bentuk formulir untuk pengolahan data kegiatan pelayanan
103.5 menit/Rekam Medis
medis dan panduanpengisiannya.
Mengumpulkan data penyakit menular untuk penyusunan laporan
2970 Menit/Laporan
morbiditas dan mortalitas pasien rawat inap.

Merekapitulasi data penyakit dan tindakan medis untuk penyusunan


2835 Menit/Laporan
laporan morbiditas danmortalitas pasien rawat jalan.

Merekapitulasi data penyakit menular untukpenyusunan laporan


1215 Menit/Laporan
morbiditas danmortalitas pasien rawat jalan.
Merekapitulasi data penyakit tertentu untuk penyusunan laporan 1980 Menit/Laporan
morbiditas dan mortalitaspasien rawat jalan.
Laporan cakupan pelayanan pada sarana pelayanan kesehatan/ statistik 2760 Menit/Laporan
RS.
Laporan efisiensi pelayanan pada sarana pelayanan kesehatan/ statistik 1200 Menit/Laporan
RS.
Laporan morbiditas dan mortalitas penyakit tertentu rawat jalan. 1410 Menit/Laporan
Laporan morbiditas dan mortalitas penyakit tertentu pasien rawat inap. 1455 Menit/Laporan

Memvalidasi surat keterangan medis baik untuk pengadilan maupun non


945 menit/Rekam Medis
pengadilan.
Memberikan Informed Consent pelepasan informasiatas data medis yang
1230 Menit/Laporan
akan dikeluarkan rumah sakit.

Koordinasi pihak yang terkait data yang menyimpang/tidak sesuai. 945 Menit/Laporan

Evaluasi keabsahan data rekam medis secara manual (rawat inap): Buat
1005 Menit/Laporan
kesimpulan dan saran.

Observasi data pada setiap lembaran rekam medis. 465 menit/Rekam Medis

Verifikasi data yang dimanipulasi terhadap otorisasiakses. 930 Menit/Laporan

Koordinasi pihak yang terkait data yangmenyimpang/tidak sesuai. 1260 Menit/Laporan

Evaluasi keabsahan data rekam medis secara manual (rawat jalan): Buat
960 menit/Rekam Medis
kesimpulan dan saran.
Form Uraian Tugas Pokok Perekam Medis Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana 5 tahunan:Pengumpul data sebagai bahan
414 Menit/Laporan
perencanaan
Menyusun rencana tahunan:Pengumpul data sebagai bahan
438 Menit/Laporan
perencanaan
Menyusun rencana triwulan manajemen mutu:Pengumpul data sebagai
402 Menit/Laporan
bahan perencanaan

Menyusun rencana triwulan surveilans kasus tertentu (penyakit menular,


438 Menit/Laporan
tidak menular, kronik, KLB):Pengumpul data sebagai bahan perencanaan

Menyusun rencana triwulan audit koding:Pengumpul data sebagai bahan


414 Menit/Laporan
perencanaan
Menyusun rencana triwulan logistik:Pengumpul data sebagai bahan
306 Menit/Laporan
perencanaan
Menyusun jadwal kerja (pembagian tugas):Pengumpul data sebagai
306 Menit/Laporan
bahan perencanaan
Mengidentifikasi kebutuhan SIM rekam medis dalam
324 Menit/Laporan
komputerisasi:Struktur dan butiran data untuk SIM rekam medis
Mengidentifikasi kebutuhan SIM rekam medis dalam
354 Menit/Laporan
komputerisasi:Keterkaitan butiran data pada SIM rekam medis
Mengidentifikasi kebutuhan SIM rekam medis dalam
komputerisasi:Koneksi data awal yang terproses menjadi informasi untuk 318 Menit/Laporan
keputusan manajemen;
Mengidentifikasi kebutuhan SIM rekam medis hybrid:Struktur dan
318 Menit/Laporan
butiran data untuk SIM rekam medis
Mengidentifikasi kebutuhan SIM rekam medis hybrid:Keterkaitan butiran
324 Menit/Laporan
data pada SIM rekam medis

Mengidentifikasi kebutuhan SIM rekam medis hybrid:Koneksi data awal


462 Menit/Laporan
yang terproses menjadi informasi untuk keputusan manajemen;

Mengidentifikasi kebutuhan SIM rekam medis hybrid:Hak akses user /


456 Menit/Laporan
pengguna.
Menyusun alur pembentukan SIM rekam medis (komputerisasi,
174 Menit/Laporan
hybrid):Klasifikasi kegiatan pelayanan
Menyusun alur pembentukan SIM rekam medis (komputerisasi,
198 Menit/SOP
hybrid):Rancangan alur kegiatan pelayanan
Menyusun alur pembentukan SIM rekam medis (komputerisasi,
138 Menit/SOP
hybrid):Usulan hasil rancangan alur kegiatan pelayanan
Menyusun alur pembentukan SIM rekam medis (komputerisasi, 276 Menit/SOP
hybrid):Komunikasi/sosialisasi alur kegiatan pelayanan

Merancang format penggantian biaya/klaim diagnosa dan tindakan


pasien rawat jalan dan rawat inap:Identifikasi format untuk penggantian 306 Menit/Laporan
biaya/klaim diagnosa dan tindakan pasien rawat jalan dan rawat inap.
Merancang format penggantian biaya/klaim diagnosa dan tindakan
pasien rawat jalan dan rawat inap:Klasifikasi format untuk penggantian 306 Menit/Laporan
biaya/klaim diagnosa dan tindakan pasien rawat jalan dan rawat inap.

Merancang modul untuk aplikasi penggantian biaya/klaim dalam


menjamin validitas data berbagai register sebagai dasar
294 Menit/Laporan
outcome :Identifikasi data penggantian biaya/klaim dalam menjamin
validitas untuk berbagai register sebagai dasar outcome

Merancang modul untuk aplikasi penggantian biaya/klaim dalam


menjamin validitas data berbagai register sebagai dasar
414 Menit/Laporan
outcome :Klasifikasi data penggantian biaya/klaim dalam menjamin
validitas untuk berbagai register sebagai dasar outcome

Merancang formulir pendaftaran rawat jalan:Identifikasi tampilan


formulir pendaftaran rawat jalan. 156 Menit/Laporan

Merancang formulir pendaftaran rawat jalan:Klasifikasi tampilan formulir


204 Menit/Laporan
pendaftaran rawat jalan.
Merancang tampilan pendaftaran rawat inap:Identifikasi tampilan
162 Menit/Laporan
formulir pendaftaran rawat inap.
Merancang tampilan pendaftaran rawat inap:Klasifikasi tampilan formulir
174 Menit/Laporan
pendaftaran rawat inap.

Merancang tampilan analisis mutu sistem pengembalian


162 Menit/Laporan
RMIK:Identifikasi tampilan analisis mutu sistem pengembalian RMIK.

Merancang tampilan analisis mutu sistem pengembalian RMIK:Klasifikasi


258 Menit/Laporan
tampilan analisis mutu sistem pengembalian RMIK.

Merancang tampilan analisis kuanitatif RMIK secara


162 Menit/Laporan
elektronik :Identifikasi data tampilan analisis kuantitatif RMIK;.
Merancang tampilan analisis kuanitatif RMIK secara elektronik :Klasifikasi
258 Menit/Laporan
data tampilan analisis kuantitatif RMIK.
Merancang tampilan analisis kualitatif rekam medis secara
162 Menit/Laporan
manual :Identifikasi data tampilan analisis kualitatif rekam medis.

Merancang tampilan analisis kualitatif rekam medis secara


252 Menit/Laporan
manual :Klasifikasi data analisis kualitatif rekam medis.
Merancang format formulir sebagai alat bantu untuk digunakan
memonitor keakuratan koding klinis:Identifikasi data format formulir 168 Menit/Laporan
sebagai alat bantu monitoring keakuratan koding.

Merancang format formulir sebagai alat bantu untuk digunakan


memonitor keakuratan koding klinis:Klasifikasi data format formulir 258 Menit/Laporan
sebagai alat bantu monitoring keakuratan koding.
Merancang sistem indeks penyakit, kode tindakan medis, indeks dokter
168 Menit/Laporan
dan kematian komputerisasi:Identifikasi data
Merancang sistem indeks penyakit, kode tindakan medis, indeks dokter
dan kematian komputerisasi:Klasifikasi data 180 Menit/Laporan

Merancang sistem seleksi rekam medis yang akan disusutkan:Identifikasi


data format formulir sistem seleksi rekam medis yang akan disusutkan. 198 Menit/Laporan

Merancang sistem seleksi rekam medis yang akan disusutkan:Klasifikasi


246 Menit/Laporan
data format formulir sistem seleksi rekam medis yang akan disusutkan.

Merancang desain aplikasi pelaporan sesuai kebutuhan rekam 156 Menit/Laporan


medis:Identifikasi data format formulir
Merancang desain aplikasi pelaporan sesuai kebutuhan rekam 246 Menit/Laporan
medis:Klasifikasi data format formulir
Membuat modul RMIK:Identifikasi kebutuhan modul RMIK. 282 menit/Modul

Membuat konsep/rancangan tampilan analisa kelengkapan


pengembalian RMIK untuk dikomputerisasikan:Identifikasi variabel data 156 Menit/Laporan
analisa kelengkapan pengembalian RMIK untuk dikomputerisasikan.
Membuat konsep/rancangan tampilan analisa kelengkapan
pengembalian RMIK untuk dikomputerisasikan:Klasifikasi variabel data 222 Menit/Laporan
analisa kelengkapan pengembalian RMIK untuk dikomputerisasikan.

Merancang tampilan isian rekam medis secara elektronik :Identifikasi


156 Menit/Laporan
tampilan isian rekam medis secara elektronik.
Merancang tampilan isian rekam medis secara elektronik :Klasifikasi 168 Menit/Laporan
tampilan isian rekam medis secara elektronik.

Merancang tampilan analisis kualitatif rekam medis secara


150 Menit/Laporan
elektonik:Identifikasi data tampilan analisis kualitatif rekam medis.

Merancang tampilan analisis kualitatif rekam medis secara


180 Menit/Laporan
elektonik:Klasifikasi data tampilan analisis kualitatif rekam medis.

Merancang tampilan data/butiran informasi demografi pasien rawat


jalan dan rawat inap:Identifikasi tampilan data/butiran informasi 192 Menit/Laporan
demografi pasien rawat jalan dan rawat inap.

Merancang tampilan data/butiran informasi demografi pasien rawat


jalan dan rawat inap:Klasifikasi tampilan data/butiran informasi 228 Menit/Laporan
demografi pasien rawat jalan dan rawat inap.
Merancang tampilan register rawat jalan dan rawat inap:Identifikasi
198 Menit/Laporan
tampilan register rawat jalan dan rawat inap.
Merancang tampilan register rawat jalan dan rawat inap:Klasifikasi
240 Menit/Laporan
tampilan register rawat jalan dan rawat inap.
Merancang tampilan indeks utama pasien rawat jalan:Identifikasi 156 Menit/Laporan
tampilan indeks utama pasien rawat jalan.
Merancang tampilan indeks utama pasien rawat jalan:Klasifikasi tampilan
234 Menit/Laporan
indeks utama pasien.
Merancang tampilan format seleksi rekam medis yang akan
240 Menit/Laporan
disusutkan:Identifikasi data untuk sistem retensi rekam medis.
Merancang tampilan format seleksi rekam medis yang akan
240 Menit/Laporan
disusutkan:Klasifikasi data untuk retensi rekam medis.
Membuat analisis rancangan sistem aplikasi rekam medis rawat jalan dan
rawat inap:Identifikasi butiran data untuk analisis rancangan sistem 318 Menit/Laporan
aplikasi rekam medis rawat jalan dan rawat inap.

Membuat analisis rancangan sistem aplikasi rekam medis rawat jalan dan
rawat inap:Klasifikasi butiran data untuk analisis rancangan sistem 312 Menit/Laporan
aplikasi rekam medis rawat jalan dan rawat inap.

Menyusun katalog tampilan rekam medis secara


komputerisasi :Identifikasi data untuk katalog catatan mutu formulir 246 menit/tampilan
rekam medis secara komputerisasi.

Menyusun katalog tampilan rekam medis secara


komputerisasi :Klasifikasi data untuk katalog catatan mutu formulir 246 menit/tampilan
rekam medis secara komputerisasi .

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara elektronik:Analisis


96 Menit/Laporan
kode penyakit rawat jalan termasuk gawat darurat.

Menganalisis data untuk tampilan modul kelengkapan pengendalian


162 Menit/Laporan
RMIK :Identifikasi menu atau modul.
Menganalisis data untuk tampilan modul kelengkapan pengendalian
162 Menit/Laporan
RMIK :Uji coba proses jalannya modul.
Menganalisis data untuk tampilan modul kelengkapan pengendalian 162 Menit/Laporan
RMIK :Verifikasi hasil uji coba.
Menganalisis data untuk tampilan modul kelengkapan pengendalian 162 Menit/Laporan
RMIK :Sosialisasi pelaksanaan.

Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik


96 menit/Rekam Medis
terhadap:Melakukan monitoring laporan hasil pemeriksaan penunjang.

Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik


96 menit/Rekam Medis
terhadap:Melakukan monitoring transfer pasien.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
96 menit/Rekam Medis
terhadap:Melakukan monitoring laporan anestesi.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
96 Menit/Laporan
terhadap:Melakukan monitoring infeksi nosokomial.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
234 Menit/Laporan
terhadap:Melakukan monitoring resume keperawatan.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
234 Menit/Formulir
terhadap:Melakukan monitoring resume pasien pulang.
Mengumpulkan data untuk pengkajian (kebutuhan khusus) proyek riset
klinis:Mencari data untuk audit klinis dalam indeks penyakit dan 96 Menit/Laporan
tindakan.

Mengumpulkan data untuk pengkajian (kebutuhan khusus) proyek riset


klinis:Menganalisi data sesuai dengan keperluan audit klinis. 234 Menit/Laporan

Mengumpulkan data untuk pengkajian (kebutuhan khusus) proyek riset


198 menit/Rekam Medis
klinis:Menyajikan data untuk keperluan audit klinis.

Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat


96 Menit/Laporan
jalan):Identifikasi keabsahan data rekam medis secara elektronik.

Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat 90 Menit/Laporan


inap):Identifikasi keabsahan data rekam medis secara elektronik.

Form Uraian Tugas Pokok Perekam Medis Ahli Muda

Tugas Pokok
Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun kebutuhan bahan terkait SIM rekam medis. 240 Menit/TOR

Menyusun kebutuhan SIM rekam medis dalam TOR/KAK. 258 Menit/TOR


Penyediaan bahan rancangan SIM rekam medis:Membuat modul sebagai
270 menit/Modul
usulan rancangan program SIM rekam medis.

Penyediaan bahan rancangan SIM rekam medis:Mengkoordinasikan


267 menit/notulen
dengan Tim IT untuk SIM rekam medis

Membuat modul RMIK:Usulan modul RMIK. 153 Menit/Laporan


Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan medis:SOP
261 Menit/SOP
audit koding.
Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan 249 Menit/TOR
medis:Program audit koding.
Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan medis:Data
156 Menit/Laporan
audit koding.
Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan medis:Uji
153 menit/Rekam Medis
coba audit dengan dokumen rekam medis.
Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan medis:Validasi 207 menit/kode
kode penyakit dan tindakan.
Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan medis:Daftar
210 Menit/Laporan
catatan hasil kode yang tidak sesuai.
Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan
261 Menit/Laporan
medis:Laporan hasil audit.

Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan medis:Katalog


data pasien yang ada pada aplikasi secara sampling. 102 menit/kartu

Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan medis:Validasi


kode penyakit dan tindakan pasien rawat jalan. 114 menit/kode

Merencanakan audit kode diagnose penyakit dan tindakan medis:Validasi


150 menit/kode
kode penyakit dan tindakan pasien rawat inap.
Pelaksanaan rekam medis di tempat penerimaan pasien baru dan lama
rawat inap:Melakukan infomed concent masuk rawat inap di TPP pasien 9.9 Menit/Pasien
rawat inap.

Melakukan kegiatan penerimaan pasien rawat jalan dan rawat inap


secara manual:Analisis data entry penerimaan pasien RMIK rawat jalan 14.4 Menit/Pasien
dan rawat inap.

Melakukan kegiatan penerimaan pasien rawat jalan dan rawat inap


secara manual:Susun laporan analisis data entry penerimaan pasien 258 Menit/Laporan
pelayanan rekam medis rawat jalan dan rawat inap.

Melakukan kegiatan penerimaan pasien rawat jalan dan rawat inap


secara manual:Penyempurnaan data kegiatan penerimaan pasien rekam 186 Menit/Laporan
medis rawat jalan dan rawat inap.

Melakukan kegiatan pelayanan RJ dan RI secara komputerisasi:Analisis


10.8 Menit/Pasien
kegiatan pelayanan RMIK rawat jalan dan rawat inap.

Melakukan kegiatan pelayanan RJ dan RI secara komputerisasi:Susun


249 Menit/Laporan
data kegiatan pelayanan rekam medis rawat jalan dan rawat inap.

Melakukan kegiatan pelayanan RJ dan RI secara


komputerisasi:Penyempurnaan data kegiatan pelayanan rekam medis 183 Menit/Laporan
rawat jalan dan rawat inap.

Menyusun katalog tampilan rekam medis secara komputerisasi :Ajukan


189 menit/tampilan
katalog catatan mutu formulir rekam medis secara komputerisasi.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara elektronik:Verifikasi


159 Menit/Laporan
tindakan pasien rawat jalan termasuk gawat darurat.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara elektronik:Validasi


162 Menit/Laporan
kode penyakit pasien rawat jalan termasuk gawat darurat.
Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara elektronik:Evaluasi
102 Menit/Laporan
kode penyakit rawat jalan termasuk gawat darurat.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara elektronik:Analisis


102 Menit/Laporan
kode penyakit dan tindakan pasien rawat inap.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara elektronik:Verifikasi 99 Menit/Laporan


kode tindakan pasien pasien rawat inap.
Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara elektronik:Validasi
99 Menit/Laporan
kode tindakan pasien pasien rawat inap.
Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara elektronik:Evaluasi
102 Menit/Laporan
kode penyakit pasien rawat inap.
Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara
108 menit/Rekam Medis
manual:Persiapan/pengumpulan data yg akan diaudit.
Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Kriteria
penyakit dan tindakan yang akan diaudit. 237 menit/Rekam Medis

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Verifikasi


255 menit/Rekam Medis
penyakit pasien rawat jalan termasuk gawat darurat.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Verifikasi


252 menit/Rekam Medis
kode penyakit dan tindakan pasien rawat inap.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Validasi kode


234 menit/Rekam Medis
penyakit dan tindakan pasien rawat jalan termasuk gawat darurat.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Validasi kode 348 menit/Rekam Medis
penyakit dan tindakan pasien rawat inap.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Analisa kode


240 Menit/Laporan
penyakit dan tindakan pasien rawat jalan dan atau gawat darurat.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Analisa kode


231 Menit/Laporan
penyakit dan tindakan pasien rawat inap.
Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Evaluasi kode
231 Menit/Laporan
tindakan pasien rawat jalan termasuk gawat darurat.

Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Evaluasi kode


240 Menit/Laporan
penyakit dan tindakan pasien rawat inap.
Mengaudit kodifikasi penyakit dan tindakan secara manual:Sajian hasil 186 Menit/Laporan
evaluasi audit kode penyakit dan tindakan.

Mengevaluasi KAK SIM rekam medis:Identifikasi menu atau modul. 240 Menit/Laporan

Mengevaluasi KAK SIM rekam medis:Observasi jalannya setiap modul. 186 Menit/Laporan

Mengevaluasi KAK SIM rekam medis:Verifikasi hasil observasi yang tidak


252 Menit/Laporan
sesuai.
Mengevaluasi KAK SIM rekam medis:Buat kesimpulan dan saran hasil
observasi. 246 Menit/Laporan

Mengevaluasi KAK SIM rekam medis:Usulan rekomendasi. 249 Menit/Laporan


Menganalisis data untuk tampilan modul kelengkapan pengendalian
159 Menit/Laporan
RMIK :Kesimpulan dan saran.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
252 Menit/Laporan
terhadap:Validasi isi tampilan komputer.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
252 Menit/Laporan
terhadap:Audit isian.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
258 Menit/Laporan
terhadap:Autentifikasi.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
84 Menit/Laporan
terhadap:Otorisasi.
Melakukan pemantauan isian rekam medis secara elektronik
terhadap:Melakukan monitoring laporan operasi. 87 menit/Rekam Medis

Mengoreksi dan menilai akses data:Pengamanan back-up data. 246 Menit/Laporan

Mengoreksi dan menilai akses data:Kebutuhan informasi dalam sistem 255 Menit/Laporan
pelayanan rekam medis.
Mengoreksi dan menilai akses data:Pemeriksaan secara komputerisasi
183 Menit/Laporan
kegiatan pelayanan rawat jalan dan rawat inap.
Mengoreksi dan menilai akses data:Pemeriksaan secara komputerisasi
183 menit/Rekam Medis
kegiatan pengolahan berkas rekam medis.

Mengevaluasi pelayanan rekam medis dalam pelaksanaan


SIM-RS/elektronik rekam medis yang terkait aturan-
231 Menit/Laporan
perundangan:Identifikasi pelayanan rekam medis dalam pelaksanaan
SIM-RS/elektronik rekam medis yang terkait aturan- perundangan.

Mengevaluasi pelayanan rekam medis dalam pelaksanaan


SIM-RS/elektronik rekam medis yang terkait aturan-
246 Menit/Laporan
perundangan:Observasi pelayanan rekam medis dalam pelaksanaan SIM-
RS/elektronik rekam medis yang terkait aturan- perundangan.

Mengevaluasi pelayanan rekam medis dalam pelaksanaan


SIM-RS/elektronik rekam medis yang terkait aturan-
perundangan:Verifikasi pelayanan rekam medis dalam pelaksanaan SIM- 153 Menit/Laporan
RS/elektronik rekam medis yang terkait aturan- perundangan.

Mengevaluasi pelayanan rekam medis dalam pelaksanaan


SIM-RS/elektronik rekam medis yang terkait aturan- perundangan:Buat 141 Menit/Laporan
kesimpulan dan saran hasil observasi.

Mengevaluasi pelayanan rekam medis dalam pelaksanaan


SIM-RS/elektronik rekam medis yang terkait aturan- perundangan:Usulan 78 Menit/Laporan
rekomendasi.
Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat 93 Menit/Laporan
jalan):Observasi data pada setiap lembaran rekam medis.
Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat 201 Menit/Laporan
jalan):Verifikasi data yang dimanipulasi terhadap otorisasi akses.
Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat
93 Menit/Laporan
inap):Observasi data pada setiap lembaran rekam medis.
Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat
198 Menit/Laporan
inap):Verifikasi data yang dimanipulasi terhadap otorisasi akses.
Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat
198 Menit/Laporan
inap):Koordinasi pihak yang terkait data yang menyimpang/tidak sesuai.

Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat inap):Buat


0 menit/Rekam Medis
kesimpulan dan saran.
Form Uraian Tugas Pokok Perekam Medis Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun rencana 5 tahunan:Pengelola data menjadi informasi 410 Menit/Laporan

Menyusun rencana tahunan:Pengelolaan data menjadi informasi 406 Menit/Laporan


Menyusun rencana triwulan manajemen mutu:Pengelolaan data menjadi
informasi 410 Menit/Laporan

Menyusun rencana triwulan surveilans kasus tertentu (penyakit menular, 472 Menit/Laporan
tidak menular, kronik, KLB):Pengelolaan data menjadi informasi

Menyusun rencana triwulan audit koding:Pengelolaan data menjadi


304 Menit/Laporan
informasi

Menyusun rencana triwulan logistik:Pengelolaan data menjadi informasi 396 Menit/Laporan

Menyusun jadwal kerja (pembagian tugas):Pengelola data menjadi


310 Menit/Laporan
informasi

Merancang format penggantian biaya/klaim diagnosa dan tindakan


pasien rawat jalan dan rawat inap:Usulan format sistem penggantian 208 Menit/Laporan
biaya/klaim diagnosa dan tindakan pasien rawat jalan dan rawat inap.

Merancang format penggantian biaya/klaim diagnosa dan tindakan


pasien rawat jalan dan rawat inap:Komunikasi ke IT format aplikasi untuk
260 menit/notulen
penggantian biaya/klaim diagnosa dan tindakan pasien rawat jalan dan
rawat inap.
Merancang modul untuk aplikasi penggantian biaya/klaim dalam
menjamin validitas data berbagai register sebagai dasar outcome :Usulan 430 menit/Modul
modul aplikasi penggantian biaya/klaim

Merancang modul untuk aplikasi penggantian biaya/klaim dalam


menjamin validitas data berbagai register sebagai dasar
outcome :Komunikasi modul aplikasi untuk penggantian biaya/klaim 240 menit/notulen
dalam menjamin validitas data untuk berbagai register sebagai dasar
outcome .

Merancang formulir pendaftaran rawat jalan:Usulan desain tampilan


158 Menit/Laporan
formulir pendaftaran rawat jalan.
Merancang formulir pendaftaran rawat jalan:Komunikasi desain aplikasi
232 menit/notulen
tampilan formulir pendaftaran rawat jalan.
Merancang tampilan pendaftaran rawat inap:Usulan desain tampilan
172 Menit/Laporan
formulir pendaftaran rawat inap.
Merancang tampilan pendaftaran rawat inap:Komunikasi desain aplikasi
tampilan formulir pendaftaran rawat inap. 160 menit/notulen

Merancang tampilan analisis mutu sistem pengembalian RMIK:Usulan


168 Menit/Laporan
desain tampilan analisis mutu sistem pengembalian RMIK.

Merancang tampilan analisis mutu sistem pengembalian


RMIK:Komunikasi desain aplikasi tampilan analisis mutu sistem 162 menit/notulen
pengembalian RMIK.
Merancang tampilan analisis kuanitatif RMIK secara elektronik :Usulan
252 Menit/Laporan
disain tampilan analisis kuantitatif RMIK.
Merancang tampilan analisis kuanitatif RMIK secara 158 menit/notulen
elektronik :Komunikasi disain aplikasi tampilan analisis kuantitatif RMIK.
Merancang tampilan analisis kualitatif rekam medis secara
258 Menit/Laporan
manual :Usulan disain aplikasi tampilan data analisis kualitatif.
Merancang tampilan analisis kualitatif rekam medis secara
manual :Komunikasi disain aplikasi untuk tampilan analisis kualitatif 224 menit/notulen
rekam medis.
Merancang format formulir sebagai alat bantu untuk digunakan
memonitor keakuratan koding klinis:Usulan disain format formulir alat 258 Menit/Laporan
bantu monitoring keakuratan koding.

Merancang format formulir sebagai alat bantu untuk digunakan


memonitor keakuratan koding klinis:Komunikasi disain aplikasi format 164 menit/notulen
formulir sebagai alat bantu keakuratan koding.
Merancang sistem indeks penyakit, kode tindakan medis, indeks dokter 178 Menit/Laporan
dan kematian komputerisasi:Usulan disain
Merancang sistem indeks penyakit, kode tindakan medis, indeks dokter
166 menit/notulen
dan kematian komputerisasi:Komunikasi disain aplikasi

Merancang sistem seleksi rekam medis yang akan disusutkan:Usulan


246 Menit/Laporan
disain format formulir sistem seleksi rekam medis yang akan disusutkan.

Merancang sistem seleksi rekam medis yang akan disusutkan:Komunikasi


disain aplikasi format formulir sistem seleksi rekam medis yang akan 210 menit/notulen
disusutkan.
Merancang desain aplikasi pelaporan sesuai kebutuhan rekam
248 Menit/Laporan
medis:usulan disain format formulir
Merancang desain aplikasi pelaporan sesuai kebutuhan rekam
152 menit/notulen
medis:Komunikasi disain aplikasi format formulir

Membuat konsep/rancangan tampilan analisa kelengkapan


pengembalian RMIK untuk dikomputerisasikan:Usulan variabel data 176 Menit/Laporan
analisa kelengkapan pengembalian RMIK untuk dikomputerisasikan.

Membuat konsep/rancangan tampilan analisa kelengkapan


pengembalian RMIK untuk dikomputerisasikan:Komunikasi variabel data 154 menit/notulen
analisa kelengkapan pengembalian RMIK untuk dikomputerisasikan.

Merancang tampilan isian rekam medis secara elektronik :Usulan


178 Menit/Laporan
tampilan isian rekam medis secara elektronik.
Merancang tampilan isian rekam medis secara elektronik :Komunikasi
148 menit/notulen
tampilan isian rekam medis secara elektronik.
Merancang tampilan analisis kualitatif rekam medis secara
elektonik:Komunikasi disain aplikasi tampilan analisis kualitatif rekam 184 menit/notulen
medis.

Merancang tampilan data/butiran informasi demografi pasien rawat


jalan dan rawat inap:Usulan desain tampilan data/butiran informasi 228 Menit/Laporan
demografi pasien rawat jalan dan rawat inap.

Merancang tampilan data/butiran informasi demografi pasien rawat


jalan dan rawat inap:Komunikasi desain aplikasi data/butiran informasi 182 menit/notulen
demografi pasien rawat jalan dan rawat inap.

Merancang tampilan register rawat jalan dan rawat inap:Usulan desain


242 Menit/Laporan
tampilan register rawat jalan dan rawat inap.

Merancang tampilan register rawat jalan dan rawat inap:Komunikasi


158 menit/notulen
desain aplikasi tampilan register rawat jalan dan rawat inap.

Merancang tampilan indeks utama pasien rawat jalan:Usulan desain


228 Menit/Laporan
tampilan indeks utama pasien rawat jalan.

Merancang tampilan indeks utama pasien rawat jalan:Komunikasi desain 216 menit/notulen
tampilan aplikasi indeks utama pasien rawat jalan.

Merancang tampilan format seleksi rekam medis yang akan


236 Menit/Laporan
disusutkan:Usulan disain aplikasi pada pihak ketiga.
Merancang tampilan format seleksi rekam medis yang akan
disusutkan:Koordinasi disain aplikasi untuk sistem seleksi rekam medis 240 menit/notulen
yang akan diretensi.

Membuat analisis rancangan sistem aplikasi rekam medis rawat jalan dan
rawat inap:Usulan butiran data untuk analisis rancangan sistem aplikasi 106 Menit/Laporan
rekam medis rawat jalan dan rawat inap.

Membuat analisis rancangan sistem aplikasi rekam medis rawat jalan dan
rawat inap:Koordinasi butiran data untuk analisis rancangan sistem 104 menit/notulen
aplikasi rekam medis rawat jalan dan rawat inap.
Membuat analisis perancangan bridging sistem aplikasi RMIK dengan
SIMRS:Usulan hasil analisis perancangan sistem aplikasi rekam medis 262 Menit/Laporan
rawat jalan dan rawat .

Membuat analisis perancangan bridging sistem aplikasi RMIK dengan


SIMRS:Usulan hasil analisis perancangan bridging sistem aplikasi rekam 262 Menit/Laporan
medis dengan SIMRS.

Melakukan kegiatan penerimaan pasien rawat jalan dan rawat inap


secara manual:Rekomendasi data kegiatan penerimaan pasien rekam 246 Menit/Laporan
medis rawat jalan dan rawat inap.

Melakukan kegiatan pelayanan RJ dan RI secara


komputerisasi:Rekomendasi data kegiatan pelayanan rekam medis rawat 244 Menit/Laporan
jalan dan rawat inap.

Menyusun katalog tampilan rekam medis secara


komputerisasi :Koordinasi disain aplikasi untuk katalog catatan mutu 190 menit/tampilan
formulir rekam medis secara komputerisasi.

Evaluasi keabsahan data rekam medis secara elektronik (rawat


jalan):Koordinasi pihak yang terkait data yang menyimpang/tidak sesuai. 258 Menit/Laporan
Form Uraian Tugas Pokok Psikologi klinis Ahli Pertama

Tugas Pokok
Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan persiapan assesmen melalui wawancara pendahuluan 30 menit/klien
tingkat sederhana
Melakukan persiapan assesmen melalui wawancara pendahuluan
48 menit/klien
tingkat sedang
Merencanakan pemeriksaan psikologi 30 menit/klien
Melaksanakan assesmen tingkat sederhana (Observasi,
30 menit/klien
wawancara dan psikotes) tingkat sederhana
Melakukan Interpretasi hasil observasi, wawancara lanjutan dan
30 menit/klien
psikotes tingkat sederhana
Merencanakan Intervensi Psikologi tingkat Sederhana 30 menit/klien

Melakukan Intervensi psikologi Tingkat Sederhana 42 menit/klien

Melakukan Kunjungan Klien (Visite) di Rumah Sakit 30 Menit/Laporan

Melakukan Kunjungan Klien (Konsultan) di Rumah Sakit 36 Menit/Laporan

Melakukan Kunjungan Klien di Rumah/Home Visite 60 Menit/Laporan

Menyusun laporan pemeriksaan psikologis berupa hasil evaluasi 60 Menit/Laporan

Melakukan tugas pada tempat risiko tinggi 6000 Menit/Laporan

Melaksanakan kegiatan penyuluhan psikologi di masyarakat di 60 Menit/Laporan


Rumah Sakit (PKMRS)

Melakukan intervensi psikologis pada situasi-situasi khusus atau


kejadian luar biasa di masyarakat (mandiri atau tim) 120 Menit/Laporan
Menjadi anggota tim penaggulangan problem psikologis dalam
30 menit/SK
KLB/bencana di masyarakat Sebagi Ketua
Menjadi anggota tim penaggulangan problem psikologis dalam
18 menit/SK
KLB/bencana di masyarakat sebagai anggota
Form Uraian Tugas Pokok Psikologi klinis Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan persiapan assesmen melalui wawancara pendahuluan
45 menit/klien
tingkat sedang
Merencanakan pemeriksaan psikologi 30 menit/klien
Melaksanakan assesmen tingkat sederhana (Observasi,
42 menit/klien
wawancara dan psikotes) tingkat sedang
Melakukan Interpretasi hasil observasi, wawancara lanjutan dan 42 menit/klien
psikotes tingkat sedang
Merencanakan Intervensi Psikologi tingkat Sedang 42 menit/klien

Melakukan Intervensi psikologi Tingkat Sedang 48 menit/klien

Melakukan Kunjungan Klien (Visite) di Rumah Sakit 30 Menit/Laporan

Melakukan Kunjungan Klien (Konsultan) di Rumah Sakit 36 Menit/Laporan

Melakukan Kunjungan Klien di Rumah/Home Visite 60 Menit/Laporan

Menyusun laporan pemeriksaan psikologis berupa hasil evaluasi 60 Menit/Laporan

Melakukan tugas pada tempat risiko tinggi 6000 Menit/Laporan


Melaksanakan kegiatan penyuluhan psikologi di masyarakat di
Rumah Sakit (PKMRS) 60 Menit/Laporan

Melaksanakan deteksi dini problem-problem psikologis di


masyarakat RS 60 Menit/Laporan

Melakukan Asesmen psikologis pada situasi-situasi khusus atau


60 Menit/Laporan
kejadian luar biasa di masyarakat, seperti bencana
Melakukan intervensi psikologis pada situasi-situasi khusus atau
120 Menit/Laporan
kejadian luar biasa di masyarakat (mandiri atau tim)

Menjadi anggota tim penaggulangan problem psikologis dalam


30 menit/SK
KLB/bencana di masyarakat sebagi Ketua
Menjadi anggota tim penaggulangan problem psikologis dalam 15 menit/SK
KLB/bencana di masyarakat sebagi anggota
Menjadi anggota tim visum et repertum psykiatrikum 30 Menit/Laporan
Menjadi saksi ahli kasus-kasus yang membutuhkan pertimbangan
30 Menit/Laporan
psikolog dalam persidangan
Form Uraian Tugas Pokok Psikologi klinis Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Melakukan persiapan assesmen melalui wawancara pendahuluan
60 menit/klien
tingkat kompleks
Merencanakan pemeriksaan psikologi 60 menit/klien

Melaksanakan assesmen tingkat sederhana (Observasi,


60 menit/klien
wawancara dan psikotes) tingkat kompleks I
Melaksanakan assesmen tingkat sederhana (Observasi,
48 menit/klien
wawancara dan psikotes) tingkat kompleks II
Melaksanakan assesmen tingkat sederhana (Observasi,
90 menit/klien
wawancara dan psikotes) tingkat kompleks III
Melakukan Interpretasi hasil observasi, wawancara lanjutan dan
60 menit/klien
psikotes tingkat kompleks I
Melakukan Interpretasi hasil observasi, wawancara lanjutan dan
80 menit/klien
psikotes tingkat kompleks II
Melakukan Interpretasi hasil observasi, wawancara lanjutan dan
100 menit/klien
psikotes tingkat kompleks III
Merencanakan Intervensi Psikologi tingkat kompleks I 60 menit/klien

Merencanakan Intervensi Psikologi tingkat kompleks II 80 menit/klien

Merencanakan Intervensi Psikologi tingkat kompleks III 100 menit/klien

Melakukan Intervensi psikologi tingkat kompleks I 60 menit/klien


Melakukan Intervensi psikologi tingkat kompleks II 100 menit/klien

Melakukan Intervensi psikologi tingkat kompleks III 120 menit/klien

Menyusun laporan pemeriksaan psikologis berupa hasil evaluasi 60 Menit/Laporan

Melakukan tugas pada tempat risiko tinggi 6000 Menit/Laporan


Melaksanakan kegiatan penyuluhan psikologi di masyarakat di
60 Menit/Laporan
Rumah Sakit (PKMRS)

Melakukan intervensi psikologis pada situasi-situasi khusus atau


120 Menit/Laporan
kejadian luar biasa di masyarakat (mandiri atau tim)

Menjadi anggota tim penaggulangan problem psikologis dalam


30 menit/SK
KLB/bencana di masyarakat sebagai Ketua
Menjadi anggota tim penaggulangan problem psikologis dalam
15 menit/SK
KLB/bencana di masyarakat sebagai anggota
Menjadi anggota tim visum et repertum psykiatrikum 30 Menit/Laporan
Menjadi saksi ahli kasus-kasus yang membutuhkan pertimbangan
psikolog dalam persidangan 30 Menit/Laporan
Form Uraian Tugas Pokok Teknisi Elektromedik Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulkan data alat elektromedik dalam rangka
merencanakan penyelenggaraan pelayanan pemeliharaan alat 105 Menit/Data
elektromedik dan alat ukur standar.

Mengumpulkan data alat ukur standar dalam rangka


merencanakan penyelenggaraan pelayanan pemeliharaan alat 60 Menit/Data
elektromedik dan alat ukur standar.

Mengumpulkan data alat kerja dalam rangka merencanakan


penyelenggaraan pelayanan pemeliharaan alat elektromedik dan 60 Menit/Data
alat ukur standar.

Mengumpulkan data suku cadang dan bahan dalam rangka


merencanakan penyelenggaraan pelayanan pemeliharaan alat 60 Menit/Data
elektromedik dan alat ukur standar.

Mengumpulkan data beban kerja dalam rangka merencanakan


penyelenggaraan pelayanan pemeliharaan alat elektromedik dan 75 Menit/Data
alat ukur standar.

Mengumpulkan data alat elektromedik teknologi sederhana


60 Menit/Data
dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Mengumpulkan data alat elektromedik teknologi menengah


60 Menit/Data
dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Mengumpulkan data alat ukur standar teknologi sederhana


165 Menit/Data
dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Mengumpulkan data alat ukur standar teknologi menengah


75 Menit/Data
dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.
Memeriksa kesesuaian pra instalasi alat elektromedik dan tingkat
75 Menit/Laporan
keamanannya dalam rangka perencanaan instalasi.

Mengawasi pelaksanaan instalasi alat elektromedik dan tingkat


90 Menit/Laporan
keamanannya dalam rangka perencanaan instalasi.

Menyusun SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka menyusun perencanaan 60 Menit/Data
standar pelayanan elektromedik.

Menyusun SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka menyusun perencanaan 75 Menit/Data
standar pelayanan elektromedik.

Menyusun SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat ukur standar


teknologi sederhana dalam rangka menyusun perencanaan 75 Menit/Data
standar pelayanan elektromedik.

Menyusun SOP pengoperasian alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 75 Menit/SOP
elektomedik.

Menyusun SOP pemantauan fungsi alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 60 Menit/SOP
elektomedik.

Menyusun SOP pemeliharaan alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 90 Menit/SOP
elektomedik.

Menyusun lembar kerja pengoperasian alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 75 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun lembar kerja pemantauan fungsi alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 60 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.
Menyusun instruksi kerja pengoperasian alat elektromedik
teknologi sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 45 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.

Menyusun instruksi kerja pemantauan fungsi alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 45 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.

Memeriksa fisik, fungsi dan kelengkapan asesoris alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 60 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat elektromedik.

Memeriksa fisik, fungsi dan kelengkapan asesoris alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 60 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan pemantauan fungsi alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 60 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat elektromedik

Menyusun laporan kegiatan pemantauan fungsi alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 60 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan pemantauan fungsi alat ukur


standar teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 90 menit/unit alat
pemantauan fungsi alat ukur standar.

Melaksanakan setting parameter/indikator alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 90 menit/unit alat
alat elektromedik.

Melaksanakan perawatan terhadap mekanik dan kelistrikan alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 90 menit/unit alat
pemeliharaan alat elektromedik.

Melaksanakan pemanasan alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat 90 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan pemeliharaan asesoris alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 90 menit/unit alat
alat elektromedik.
Melaksanakan pemeliharaan asesoris alat elektromedik
teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 90 menit/unit alat
alat elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan pemeliharaan alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 60 menit/unit alat
alat elektromedik.

Melaksanakan setting parameter/indikator alat ukur standar


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 60 menit/unit alat
alat ukur standar.

Melaksanakan perawatan terhadap mekanik dan kelistrikan alat


ukur standar teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 45 menit/unit alat
pemeliharaan alat ukur standar.

Melaksanakan pemanasan alat ukur standar teknologi sederhana


45 menit/unit alat
dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat ukur standar.

Melaksanakan pemeliharaan asesoris alat ukur standar teknologi


sederhana dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat ukur 30 menit/unit alat
standar.

Menyusun laporan kegiatan pemeliharaan alat ukur standar


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 60 menit/unit alat
alat ukur standar.

Mencari penyebab kerusakan (troubleshooting) alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 75 menit/unit alat
perbaikan alat elektromedik.

Melaksanakan pengujian suku cadang pengganti alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 45 menit/unit alat
perbaikan alat elektromedik.

Melaksanakan uji fungsi alat elektromedik teknologi sederhana


setelah perbaikan dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 60 menit/unit alat
elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan perbaikan alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 90 menit/unit alat
elektromedik.
Mencari penyebab kerusakan (troubleshooting) alat ukur standar
teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 120 menit/unit alat
ukur standar.

Melaksanakan pengujian suku cadang pengganti alat ukur


standar teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 105 menit/unit alat
perbaikan alat ukur standar.

Melaksanakan uji fungsi alat ukur standar teknologi sederhana


setelah perbaikan dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat ukur 105 menit/unit alat
standar.

Menyusun laporan kegiatan perbaikan alat ukur standar


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 75 menit/unit alat
ukur standar.

Melaksanakan pemeriksaan fisik dan fungsi alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 45 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektormedik.

Melaksanakan pengukuran keselamatan listrik alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 60 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektormedik.

Melaksanakan pengukuran kinerja alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka pelaksanaan pengujian/kalibrasi alat 60 menit/unit alat
elektormedik.

Melaksanakan estimasi ketidakpastian pengukuran alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 60 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektormedik.

Melaksanakan telaah teknis untuk menentukan kelaikan alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 45 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektormedik.

Menyusun laporan kegiatan pengujian/kalibrasi alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 45 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektormedik.

Melaksanakan pemeriksaan fisik dan fungsi alat alat ukur standar


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 45 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat ukur standar.
Melaksanakan pengukuran kinerja alat ukur standar teknologi
sederhana dalam rangka pelaksanaan pengujian/kalibrasi alat 90 menit/unit alat
ukur standar.

Melaksanakan telaah teknis untuk menentukan kelaikan alat


ukur standar teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 90 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat ukur standar.

Menyusun laporan kegiatan pengujian/kalibrasi alat ukur standar


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 75 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat ukur standar.

Mengolah data kronologis kerusakan alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 60 menit/unit alat
alat elektomedik.

Melaksanakan kajian batas keamanan alat ukur standar dalam


75 Menit/Dokumen
rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat ukur standar.
Form Uraian Tugas Pokok Teknisi Elektromedik Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun program pemantauan fungsi alat elektromedik
teknologi sederhana sebagai ketua dalam rangka menyusun 210 Menit/Dokumen
program pelayanan elektomedik.

Menyusun program pemantauan fungsi alat ukur standar


teknologi sederhana sebagai ketua dalam rangka menyusun 240 Menit/Dokumen
program pelayanan elektomedik.
Mengolah data alat elektromedik teknologi sederhana dalam
210 Menit/Data
rangka menyusun kerangka acuan investasi.
Mengolah data alat elektromedik teknologi menengah dalam
rangka menyusun kerangka acuan investasi. 180 Menit/Data

Mengolah data alat ukur standar teknologi sederhana dalam 195 Menit/Data
rangka menyusun kerangka acuan investasi
Mengolah data alat ukur standar teknologi menengah dalam
165 Menit/Data
rangka menyusun kerangka acuan investasi.
Menyusun SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat elektromedik
teknologi tinggi dalam rangka menyusun perencanaan standar 165 Menit/Data
pelayanan elektromedik.

Menyusun SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat ukur standar


teknologi menengah dalam rangka menyusun perencanaan 225 Menit/Data
standar pelayanan elektromedik.

Menyusun revisi SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka menyusun 150 Menit/Data
perencanaan standar pelayanan elektromedik.

Menyusun SOP pengoperasian alat elektromedik teknologi


menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 210 Menit/SOP
elektomedik.
Menyusun SOP pemantauan fungsi alat elektromedik teknologi
menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 225 Menit/SOP
elektomedik.

Menyusun SOP pemeliharaan alat elektromedik teknologi


menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 225 Menit/SOP
elektomedik.

Menyusun SOP perbaikan alat elektromedik teknologi sederhana


360 Menit/SOP
dalam rangka menyusun standar pelayanan elektomedik.

Menyusun lembar kerja pengoperasian alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 210 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun lembar kerja pemantauan fungsi alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 225 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun lembar kerja pemeliharaan alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 270 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun lembar kerja perbaikan alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 270 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun instruksi kerja pengoperasian alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 210 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.

Menyusun instruksi kerja pemantauan fungsi alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 195 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.

Menyusun instruksi kerja pemeliharaan alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 180 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.

Menyusun instruksi kerja perbaikan alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka menyusun standar pelayanan 270 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.
Mengoperasikan alat ukur standar teknologi sederhana. 135 Menit/Laporan

Memeriksa fisik, fungsi dan kelengkapan asesoris alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan 195 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan pemantauan fungsi alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan 180 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat elektromedik.

Memeriksa fisik, fungsi dan kelengkapan aksesoris alat ukur


standar teknologi sederhana dalam rangka pelaksnaan 195 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat ukur standar.

Melaksanakan setting parameter/indikator alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 315 menit/unit alat
alat elektromedik.

Melaksanakan perawatan terhadap mekanik dan kelistrikan alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 330 menit/unit alat
pemeliharaan alat elektromedik.

Melaksanakan pemanasan alat elektromedik teknologi


menengah dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat 300 menit/unit alat
elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan pemeliharaan alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 180 menit/unit alat
alat elektromedik.

Melaksanakan setting parameter/ indikator alat ukur standar


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 225 menit/unit alat
alat ukur standar.

Melaksanakan perawatan terhadap mekanik dan kelistrikan alat


ukur standar teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 180 menit/unit alat
pemeliharaan alat ukur standar.

Melaksanakan pemanasan alat ukur standar teknologi menengah 150 menit/unit alat
dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat ukur standar.
Melaksanakan pemeliharaan asesoris alat ukur standar teknologi
menengah dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat ukur 150 menit/unit alat
standar.

Menyusun laporan kegiatan pemeliharaan alat ukur standar


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan 150 menit/unit alat
alat ukur standar.

Mencari penyebab kerusakan (troubleshooting) alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 375 menit/unit alat
perbaikan alat elektromedik.

Melaksanakan pengujian suku cadang pengganti alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 180 menit/unit alat
perbaikan alat elektromedik.

Melaksanakan penggantian komponen/modul (PC Board) alat


elektromedik teknologi sederhana yang rusak dalam rangka 285 menit/unit alat
pelaksanaan perbaikan alat elektromedik.

Melaksanakan uji fungsi alat alat elektromedik teknologi


menengah setelah perbaikan dalam rangka pelaksanaan 180 menit/unit alat
perbaikan alat elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan perbaikan alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 150 menit/unit alat
elektromedik.

Mencari penyebab kerusakan (troubleshooting) alat ukur standar


300 menit/unit alat
teknologi menengah dalam rangka perbaikan alat ukur standar.

Melaksanakan pengujian suku cadang pengganti alat ukur


standar teknologi menengah dalam rangka perbaikan alat ukur 195 menit/unit alat
standar.

Melaksanakan penggantian komponen/modul (PC Board) alat


ukur standar teknologi sederhana yang rusak dalam rangka 225 menit/unit alat
perbaikan alat ukur standar.

Melaksanakan uji fungsi alat ukur standar teknologi menengah


210 menit/unit alat
setelah perbaikan dalam rangka perbaikan alat ukur standar.
Menyusun laporan kegiatan perbaikan alat ukur standar
150 menit/unit alat
teknologi menengah dalam rangka perbaikan alat ukur standar.

Melaksanakan pemeriksaan fisik dan fungsi alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 120 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektromedik.

Melaksanakan pengukuran keselamatan listrik alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 135 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektromedik.

Melaksanakan pengukuran kinerja alat elektromedik teknologi


menengah dalam rangka pelaksanaan pengujian/kalibrasi alat 150 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan estimasi ketidakpastian pengukuran alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 150 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektromedik.

Melaksanakan telaah teknis untuk menentukan kelaikan alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 135 Menit/Laporan
pengujian/kalibrasi alat elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan pengujian/kalibrasi dan inspeksi alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 150 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat elektromedik.

Melaksanakan pemeriksaan fisik dan fungsi alat ukur standar


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan 135 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat ukur sederhana.

Melaksanakan pengukuran kinerja alat ukur standar teknologi


menengah dalam rangka pelaksanaan pengujian/kalibrasi alat 195 menit/unit alat
ukur sederhana.

Melaksanakan estimasi ketidakpastian pengukuran alat ukur


standar teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan 120 menit/unit alat
pengujian/kalibrasi alat ukur sederhana.
Mengolah data kronologis kerusakan alat elektromedik teknologi
menengah dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 210 menit/unit alat
alat elektromedik.

Menyusun laporan hasil kajian terhadap kelayakan fungsi alat


ukur standar dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 210 Menit/Laporan
alat ukur standar.

Menyusun laporan tahunan pemantauan fungsi. 345 Menit/Laporan


Form Uraian Tugas Pokok Teknisi Elektromedik Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun program pemantauan fungsi alat elektromedik
teknologi menengah sebagai ketua dalam rangka menyusun 465 Menit/Dokumen
program pelayanan elektomedik.

Menyusun program pemantauan fungsi alat ukur standar


teknologi menengah sebagai ketua dalam rangka menyusun 645 Menit/Dokumen
program pelayanan elektomedik.

Menyusun program pemeliharaan alat elektromedik teknologi


sederhana sebagai ketua dalam rangka menyusun program 405 Menit/Dokumen
pelayanan elektomedik.

Menyusun program pemeliharaan alat ukur standar teknologi


sederhana sebagai ketua dalam rangka menyusun program 480 Menit/Dokumen
pelayanan elektomedik.

Menyusun program perbaikan alat elektromedik teknologi


sederhana sebagai ketua dalam rangka menyusun program 450 Menit/Dokumen
pelayanan elektomedik.

Menyusun program perbaikan alat ukur standar teknologi


sederhana sebagai ketua dalam rangka menyusun program 465 Menit/Dokumen
pelayanan elektomedik.
Menyusun program pengujian/kalibrasi alat elektromedik
teknologi sederhana sebagai ketua dalam rangka menyusun 1380 Menit/Dokumen
program pelayanan elektomedik.
Menganalisa data alat elektromedik teknologi sederhana dalam
540 Menit/Laporan
rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Menyusun kerangka acuan alat elektromedik teknologi


540 menit/Jadwal
sederhana dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Menganalisa data alat elektromedik teknologi menengah dalam


1050 Menit/Laporan
rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Menyusun kerangka acuan alat elektromedik teknologi


540 Menit/Dokumen
menengah dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Menganalisa data alat ukur standar teknologi sederhana dalam


rangka menyusun kerangka acuan investasi. 1050 Menit/Data

Menyusun kerangka acuan alat ukur standar teknologi


sederhana dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi. 1155 Menit/Dokumen

Menganalisa data alat ukur standar teknologi menengah dalam


675 Menit/Data
rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Menyusun kerangka acuan alat ukur standar teknologi


720 Menit/Dokumen
menengah dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Memeriksa kesesuaian pra instalasi alat ukur standar dan tingkat


600 Menit/Data
keamanannya dalam rangka perencanaan instalasi.

Mengawasi pelaksanaan instalasi alat ukur standar dan tingkat


705 Menit/Laporan
keamanannya dalam rangka perencanaan instalasi.

Menyusun SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat ukur standar


teknologi tinggi dalam rangka menyusun perencanaan standar 855 Menit/Data
pelayanan elektromedik.
Menyusun metode pengujian/kalibrasi alat elektromedik
teknologi sederhana dalam rangka menyusun perencanaan 750 Menit/Data
standar pelayanan elektromedik.

Revisi SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat ukur standar


teknologi menengah dalam rangka menyusun perencanaan 525 Menit/Data
standar pelayanan elektromedik.

Menyusun SOP pengoperasian alat elektromedik teknologi tinggi


540 Menit/SOP
dalam rangka menyusun standar pelayanan elektomedik.

Menyusun SOP pemantauan fungsi alat elektromedik teknologi


tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan elektomedik. 540 Menit/SOP

Menyusun SOP pemeliharaan alat elektromedik teknologi tinggi


645 Menit/SOP
dalam rangka menyusun standar pelayanan elektomedik.

Menyusun SOP perbaikan alat elektromedik teknologi menengah


dalam rangka menyusun standar pelayanan elektomedik. 525 Menit/SOP

Menyusun lembar kerja pengoperasian alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan 585 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun lembar kerja pemantauan fungsi alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan 585 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun lembar kerja pemeliharaan alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 540 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun lembar kerja perbaikan alat elektromedik teknologi


menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 510 Menit/Lembar Kerja
elektomedik.

Menyusun instruksi kerja pengoperasian alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan 585 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.
Menyusun instruksi kerja pemantauan fungsi alat elektromedik
teknologi tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan 585 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.

Menyusun instruksi kerja pemeliharaan alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 525 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.

Menyusun instruksi kerja perbaikan alat elektromedik teknologi


menengah dalam rangka menyusun standar pelayanan 510 Menit/Instruksi kerja
elektomedik.

Mengoperasikan alat ukur standar teknologi menengah. 675 Menit/Laporan

Memeriksa fisik, fungsi dan kelengkapan asesoris alat ukur


standar teknologi menengah dalam rangka pelaksnaan 495 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat ukur standar.

Menyusun laporan kegiatan pemantauan fungsi alat ukur


standar teknologi menengah dalam rangka pelaksnaan 525 Menit/Laporan
pemantauan fungsi alat ukur standar.

Melaksanakan analisa solusi perbaikan alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 465 Menit/Laporan
elektromedik.

Melaksanakan penggantian komponen/modul (PC Board) alat


elektromedik teknologi menengah yang rusak dalam rangka 585 menit/unit alat
pelaksanaan perbaikan alat elektromedik.

Melaksanakan uji fungsi alat teknologi tinggi setelah perbaikan


555 menit/unit alat
dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan perbaikan alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 465 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan analisa solusi perbaikan alat ukur standar 705 menit/unit alat
teknologi sederhana dalam rangka perbaikan alat ukur standar.
Melaksanakan penggantian komponen/modul (PC Board) ukur
standar teknologi menengah yang rusak dalam rangka perbaikan 690 menit/unit alat
alat ukur standar.

Melaksanakan uji fungsi ukur standar teknologi tinggi alat


510 menit/unit alat
setelah perbaikan dalam rangka perbaikan alat ukur standar.

Menyusun laporan kegiatan perbaikan alat ukur standar


555 menit/unit alat
teknologi tinggi dalam rangka perbaikan alat ukur standar.

Mengolah data kronologis kerusakan alat elektromedik teknologi


tinggi dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat 675 menit/unit alat
elektromedik.

Mengolah data kronologis kerusakan alat ukur standar teknologi


sederhana dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 405 menit/unit alat
alat ukur standar.

Menganalisa kondisi kerusakan alat ukur standar teknologi


sederhana dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 435 menit/unit alat
alat ukur standar.
Menyusun laporan tahunan pemeliharaan peralatan
555 Menit/Laporan
elektromedik.

Menyusun laporan tahunan perbaikan peralatan elektromedik. 555 Menit/Laporan

Melaksanakan evaluasi rencana kegiatan tahunan. 555 Menit/Laporan

Melaksanakan evaluasi hasil pemantauan fungsi. 555 Menit/Laporan


Form Uraian Tugas Pokok Teknisi Elektromedik Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengolah data dalam rangka menyusun rencana kerja tahunan
penyelenggaraan pelayanan pemeliharaan alat elektromedik dan 144 Menit/Laporan
alat ukur standar.

Menyusun program pemantauan fungsi alat elektromedik


teknologi tinggi sebagai ketua dalam rangka menyusun program 114 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.

Menyusun program pemantauan fungsi alat ukur standar


teknologi tinggi sebagai ketua dalam rangka menyusun program 96 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.
Menyusun program pemeliharaan alat elektromedik teknologi
menengah sebagai ketua dalam rangka menyusun program 114 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.

Menyusun program pemeliharaan alat ukur standar teknologi


menengah sebagai ketua dalam rangka menyusun program 102 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.

Menyusun program perbaikan alat elektromedik teknologi


menengah sebagai ketua dalam rangka menyusun program 126 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.

Menyusun program perbaikan alat ukur standar teknologi


menengah sebagai ketua dalam rangka menyusun program 102 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.

Menyusun program pengujian/kalibrasi alat elektromedik


teknologi menengah sebagai ketua dalam rangka menyusun 102 Menit/Dokumen
program pelayanan elektromedik.

Menyusun program pengujian/kalibrasi alat ukur standar


teknologi sederhana sebagai ketua dalam rangka menyusun 102 Menit/Dokumen
program pelayanan elektromedik.
Mengumpulkan data alat elektromedik teknologi tinggi dalam
102 Menit/Data
rangka menyusun kerangka acuan investasi.
Mengumpulkan data alat ukur standar teknologi tinggi dalam
96 Menit/Data
rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Mendata kebutuhan sarana dan prasarana alat elektromedik dan


114 Menit/Data
tingkat keamanannya dalam rangka perencanaan instalasi.

Mendata kebutuhan sarana dan prasarana alat ukur standar dan


126 Menit/Data
tingkat keamanannya dalam rangka perencanaan instalasi.

Menyusun revisi SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka menyusun 114 Menit/Data
perencanaan standar pelayanan elektromedik.
Menyusun revisi SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat ukur
standar teknologi sederhana dalam rangka menyusun 156 Menit/Data
perencanaan standar pelayanan elektromedik.

Menyusun revisi metode pengujian/kalibrasi teknologi


sederhana dalam rangka menyusun perencanaan standar 234 Menit/Data
pelayanan elektromedik.

Menyusun rencana anggaran biaya, pengadaan, pemeliharaan,


perbaikan pengujian/kalibrasi untuk alat kerja, peralatan 204 Menit/Dokumen
elektromedik dan alat ukur standar sebagai anggota.

Menyusun SOP perbaikan alat elektromedik teknologi tinggi


144 Menit/SOP
dalam rangka menyusun standar pelayanan elektromedik.

Menyusun lembar kerja pemeliharaan alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan 132 Menit/Lembar Kerja
elektromedik.

Menyusun lembar kerja perbaikan alat elektromedik teknologi 132 Menit/Lembar Kerja
tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan elektromedik.

Menyusun instruksi kerja pemeliharaan alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan 132 Menit/Lembar Kerja
elektromedik.

Menyusun instruksi kerja perbaikan alat elektromedik teknologi


132 Menit/Lembar Kerja
tinggi dalam rangka menyusun standar pelayanan elektromedik.

Menyusun lembar kerja pengoperasian alat ukur standar dalam


132 Menit/Lembar Kerja
rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun lembar kerja pemantauan fungsi alat ukur standar


120 Menit/Lembar Kerja
dalam rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.
Menyusun instruksi kerja pengoperasian alat ukur standar dalam
144 Menit/IK
rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun instruksi kerja pemantauan fungsi alat ukur standar


120 Menit/IK
dalam rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Mengoperasikan alat ukur standar teknologi tinggi. 102 Menit/Laporan


Memeriksa fisik, fungsi dan kelengkapan asesoris alat ukur
standar teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pemantauan 72 Menit/Laporan
fungsi alat ukur standar.

Menyusun laporan kegiatan pemantauan fungsi alat ukur


standar teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pemantauan 66 menit/unit alat
fungsi alat ukur standar.

Melaksanakan perawatan terhadap mekanik dan kelistrikan alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan 120 menit/unit alat
pemeliharaan alat elektromedik.

Melaksanakan pemanasan alat elektromedik teknologi tinggi


132 menit/unit alat
dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat elektromedik.

Melaksanakan pemeliharaan asesoris alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat 84 menit/unit alat
elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan pemeliharaan alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat 102 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan setting parameter/indikator alat ukur standar


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat 78 menit/unit alat
ukur standar.

Melaksanakan perawatan terhadap mekanik dan kelistrikan alat


ukur standar teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan 84 menit/unit alat
pemeliharaan alat ukur standar.
Melaksanakan pemanasan alat ukur standar teknologi tinggi
90 menit/unit alat
dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat ukur standar.

Melaksanakan pemeliharaan asesoris alat ukur standar teknologi


60 menit/unit alat
tinggi dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat ukur standar.

Menyusun laporan kegiatan pemeliharaan alat ukur standar


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat 108 menit/unit alat
ukur standar.

Mencari penyebab kerusakan (troubleshooting) alat


elektromedik teknologi dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 114 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan analisa solusi perbaikan alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 90 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan pengujian suku cadang pengganti alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan 78 menit/unit alat
perbaikan alat elektromedik.

Melaksanakan penggantian komponen/modul (PC Board) alat


elektromedik teknologi tinggi yang rusak dalam rangka 96 menit/unit alat
pelaksanaan perbaikan alat elektromedik.

Melaksanakan verifikasi/pengujian/ kalibrasi alat elektromedik


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 84 menit/unit alat
elektromedik.

Mencari penyebab kerusakan (troubleshooting) alat ukur standar


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat ukur 180 menit/unit alat
standar.

Melaksanakan analisa solusi perbaikan alat ukur standar


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 150 menit/unit alat
ukur standar.

Melaksanakan pengujian suku cadang pengganti alat ukur


standar teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan perbaikan 114 menit/unit alat
alat ukur standar.
Melaksanakan penggantian komponen/modul (PC Board) alat
ukur standar teknologi tinggi yang rusak dalam rangka 120 menit/unit alat
pelaksanaan perbaikan alat ukur standar.

Melaksanakan verifikasi/pengujian/ kalibrasi alat ukur standar


teknologi sederhana dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 150 menit/unit alat
ukur standar.

Melaksanakan pengukuran kinerja alat elektromedik teknologi


tinggi dalam rangka pelaksanaan pengujian/kalibrasi alat 78 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan telaah teknis untuk menentukan kelaikan alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan 78 Menit/Laporan
pengujian/kalibrasi alat elektromedik.

Melaksanakan pemeriksaan fisik dan fungsi alat ukur standar


84 menit/unit alat
teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan alat ukur standar.

Melaksanakan estimasi ketidakpastian pengukuran teknologi


menengah dalam rangka pelaksanaan alat ukur standar. 96 menit/unit alat

Melaksanakan telaah teknis untuk menentukan kelaikan alat


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan alat ukur 84 Menit/Laporan
standar.

Menyusun laporan kegiatan kalibrasi alat ukur standar teknologi


78 Menit/Laporan
menengah dalam rangka pelaksanaan alat ukur standar.

Mengidentifikasi keadaan eksisting dan kebutuhan sarana-


prasarana yang diperlukan alat elektromedik baru dalam rangka 144 Menit/Data
pelaksanaan alat ukur standar.

Melaksanakan kajian beban pelayanan unit kerja dan teknologi


alat elektromedik teknologi sederhana dalam rangka 114 Menit/Laporan
melaksnakan kajian teknologi investasi alat elektromedik.
Melaksanakan kajian beban kerja alat elektromedik teknologi
sederhana terhadap pemilihan teknologi dalam rangka 138 Menit/Laporan
melaksnakan kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Menginventarisasi spesifikasi teknis sesuai kebutuhan alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka melaksnakan 114 Menit/Data
kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Mengevaluasi spesifikasi teknis dan rekomendasi alat


elektromedik teknologi sederhana dalam rangka melaksnakan 114 Menit/Spek Teknis
kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Melaksanakan kajian beban pelayanan unit kerja dan teknologi


alat ukur standar teknologi sederhana dalam rangka 150 Menit/Dokumen
melaksanakan kajian teknologi investasi alat ukur standar.

Melaksanakan kajian beban kerja alat ukur standar teknologi


sederhana terhadap pemilihan teknologi dalam rangka 132 Menit/Dokumen
melaksanakan kajian teknologi investasi alat ukur standar.

Menginventarisasi spesifikasi teknis sesuai kebutuhan alat ukur


standar teknologi sederhana dalam rangka melaksanakan kajian 108 Menit/Dokumen
teknologi investasi alat ukur standar.

Mengevaluasi spesifikasi teknis dan rekomendasi alat ukur


standar teknologi sederhana dalam rangka melaksanakan kajian 114 Menit/Dokumen
teknologi investasi alat ukur standar.

Menganalisa kondisi kerusakan alat elektromedik teknologi


sederhana dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 114 menit/unit alat
alat elektromedik.
Form Uraian Tugas Pokok Teknisi Elektromedik Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menganalisa dan mengevaluasi data dalam rangka menyusun
rencana kerja tahunan penyelenggaraan pelayanan 126 Menit/Laporan
pemeliharaan alat elektromedik dan alat ukur standar.

Menyusun program pemeliharaan alat elektromedik dengan


teknologi tinggi sebagai ketua dalam rangka menyusun program 111 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.

Menyusun program pemeliharaan alat ukur standar teknologi


tinggi sebagai ketua dalam rangka menyusun program pelayanan 120 Menit/Dokumen
elektromedik.

Menyusun program perbaikan alat elektromedik teknologi tinggi


sebagai ketua dalam rangka menyusun program pelayanan 120 Menit/Dokumen
elektromedik.

Menyusun program perbaikan alat ukur standar teknologi tinggi


sebagai ketua dalam rangka menyusun program pelayanan 117 Menit/Dokumen
elektromedik.

Menyusun program pengujian/kalibrasi alat elektromedik


teknologi tinggi sebagai ketua dalam rangka menyusun program 108 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.

Menyusun program pengujian/kalibrasi alat ukur standar


teknologi menengah sebagai ketua dalam rangka menyusun 105 Menit/Dokumen
program pelayanan elektromedik.
Mengolah data alat elektromedik teknologi tinggi dalam rangka
135 Menit/Data
menyusun kerangka acuan investasi.
Mengolah data alat ukur standar teknologi tinggi dalam rangka 135 Menit/Data
menyusun kerangka acuan investasi.

Mendata kebutuhan uji commisioning alat elektromedik dan


129 Menit/Data
tingkat keamanannya dalam rangka perencanaan instalasi.

Mendata kebutuhan uji commisioning alat ukur standar dan


159 Menit/Data
tingkat keamanannya dalam rangka perencanaan instalasi.
Menyusun metode pengujian/kalibrasi teknologi menengah
dalam rangka menyusun perencanaan standar pelayanan 153 Menit/Data
elektromedik.

Merevisi SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat ukur standar


teknologi menengah dalam rangka menyusun perencanaan 150 Menit/Data
standar pelayanan elektromedik.

Merevisi metode pengujian/kalibrasi teknologi menengah dalam


144 Menit/Data
rangka menyusun perencanaan standar pelayanan elektromedik.

Menyusun rencana anggaran biaya pengadaan, pemeliharaan,


perbaikan, pengujian/kalibrasi untuk alat kerja, peralatan 207 Menit/Dokumen
elektromedik dan alat ukur standar sebagai ketua.

Menyusun metode pengujian/kalibrasi dan inspeksi alat


elektromedik dalam rangka menyusun standar pelayanan alat 207 Menit/Dokumen
ukur standar.

Menyusun lembar kerja pemeliharaan alat ukur standar dalam


105 Menit/Lembar Kerja
rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun lembar kerja pengujian/kalibrasi alat ukur standar


96 Menit/Lembar Kerja
dalam rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun lembar kerja pengecekan alat ukur standar dalam


120 Menit/Lembar Kerja
rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun instruksi kerja pemeliharaan alat ukur standar dalam


99 Menit/IK
rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Melaksanakan setting parameter/indikator alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pemeliharaan alat 138 menit/unit alat
elektromedik.
Melaksanakan analisa solusi perbaikan alat elektromedik
teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 135 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan verifikasi/pengujian/kalibrasi alat elektromedik


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 93 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan analisa solusi perbaikan alat ukur standar


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat ukur 216 menit/unit alat
standar.

Melaksanakan verifikasi/pengujian/ kalibrasi alat ukur standar


teknologi menengah dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 120 menit/unit alat
ukur standar.

Melaksanakan pemeriksaan fisik dan fungsi alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pengujian/kalibrasi 87 menit/unit alat
alat elektromedik.

Melaksanakan pengukuran keselamatan listrik alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan pengujian/kalibrasi 84 menit/unit alat
alat elektromedik.

Melaksanakan estimasi ketidakpastian pengukuran alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan 60 Menit/Laporan
pengujian/kalibrasi alat elektromedik.

Menyusun laporan kegiatan pengujian/kalibrasi alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan 108 Menit/Laporan
pengujian/kalibrasi alat elektromedik.

Melaksanakan pengukuran kinerja alat ukur standar teknologi


186 menit/unit alat
tinggi dalam rangka pelaksanaan alat ukur standar.

Melaksanakan estimasi ketidakpastian pengukuran teknologi


108 Menit/Laporan
tinggi dalam rangka pelaksanaan alat ukur standar.

Melaksanakan telaah teknis untuk menentukan kelaikan alat


117 Menit/Laporan
teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan alat ukur standar.
Menyusun laporan kegiatan kalibrasi alat ukur standar teknologi
99 Menit/Laporan
tinggi dalam rangka pelaksanaan alat ukur standar.

Menyusun kualifikasi tenaga teknis yang melaksanakan


pekerjaan sarana dan prasarana dalam rangka melaksanakan 162 Menit/Data SDM
kajian pra-instalasi pemasangan alat elektromedik.

Melaksanakan kajian beban pelayanan unit kerja dan alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka melaksnakan 177 Menit/Laporan
kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Melaksanakan kajian beban kerja alat elektromedik teknologi


menengah terhadap pemilihan teknologi dalam rangka 150 Menit/Laporan
melaksnakan kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Menginventarisasi spesifikasi teknis sesuai kebutuhan alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka melaksnakan 192 Menit/Data
kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Mengevaluasi spesifikasi teknis dan rekomendasi alat


elektromedik teknologi menengah dalam rangka melaksnakan 135 Menit/Spek Teknis
kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Melaksanakan kajian beban pelayanan unit kerja dan teknologi


alat ukur standar teknologi menengah dalam rangka 168 Menit/Dokumen
melaksanakan kajian teknologi investasi alat ukur standar.

Melaksanakan kajian beban kerja alat ukur standar teknologi


menengah terhadap pemilihan teknologi dalam rangka 168 Menit/Dokumen
melaksanakan kajian teknologi investasi alat ukur standar.
Menginventarisasi spesifikasi teknis sesuai kebutuhan alat ukur
standar teknologi menengah dalam rangka melaksanakan kajian 105 Menit/Dokumen
teknologi investasi alat ukur standar.

Mengevaluasi spesifikasi teknis dan rekomendasi alat ukur


standar teknologi menengah dalam rangka melaksanakan kajian 102 Menit/Dokumen
teknologi investasi alat ukur standar.

Melaksanakan kajian umur pakai (down time) alat elektromedik


dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat 96 menit/unit alat
elektromedik.

Menganalisa kondisi kerusakan alat elektromedik teknologi


menengah dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 126 menit/unit alat
alat elektromedik.

Menganalisa biaya operasional dan pemeliharaan alat


elektromedik dengan cara melaksanakan kajian dukungan suku
105 Menit/Dokumen
cadang dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat
elektromedik.

Menyusun laporan hasil kajian terhadap kelayakan fungsi alat


elektromedik dengan cara melaksanakan kajian dukungan suku
93 Menit/Laporan
cadang dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat
elektromedik.

Mengolah data kronologis kerusakan alat ukur standar teknologi


menengah dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 81 menit/unit alat
alat ukur standar.

Mengolah data kronologis kerusakan alat ukur standar teknologi


tinggi dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat 99 menit/unit alat
ukur standar.

Melaksanakan kajian umur pakai (down time) alat ukur standar


dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat ukur 75 menit/unit alat
standar.
Menganalisa kondisi kerusakan alat ukur standar teknologi
menengah dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi 96 menit/unit alat
alat ukur standar.

Menganalisa kondisi kerusakan alat ukur standar teknologi tinggi


dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat ukur 114 Menit/Data
standar.

Melaksanakan kajian ketersediaan suku cadang alat ukur standar


dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat ukur 99 Menit/Dokumen
standar.

Menyusun laporan tahunan pemeliharaan alat ukur standar. 123 Menit/Laporan

Menyusun laporan tahunan perbaikan alat ukur standar. 117 Menit/Laporan


Menyusun laporan tahunan pengujian/kalibrasi peralatan
114 Menit/Laporan
elektromedik.
Menyusun laporan tahunan hasil kajian terhadap kelayakan
159 Menit/Laporan
fungsi alat elektromedik.
Melaksanakan evaluasi tahunan hasil pemeliharaan alat ukur
96 Menit/Laporan
standar.
Melaksanakan evaluasi tahunan hasil perbaikan alat ukur
99 Menit/Laporan
standar.
Form Uraian Tugas Pokok Teknisi Elektromedik Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun program pengujian/kalibrasi alat ukur standar
teknologi tinggi sebagai ketua dalam rangka menyusun program 150 Menit/Dokumen
pelayanan elektromedik.
Menganalisa data alat elektromedik teknologi tinggi dalam
140 Menit/Laporan
rangka menyusun kerangka acuan investasi.
Menyusun kerangka acuan alat elektromedik teknologi tinggi
154 menit/Jadwal
dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.
Menganalisa data alat ukur standar teknologi tinggi dalam
156 Menit/Laporan
rangka menyusun kerangka acuan investasi.
Menyusun kerangka acuan alat ukur standar teknologi tinggi
168 menit/Jadwal
dalam rangka menyusun kerangka acuan investasi.

Menyusun metode pengujian/kalibrasi teknologi tinggi dalam 158 Menit/Data


rangka menyusun perencanaan standar pelayanan elektromedik.

Merevisi SOP/instruksi kerja/lembar kerja alat ukur standar


teknologi tinggi dalam rangka menyusun perencanaan standar 156 Menit/Data
pelayanan elektromedik.

Merevisi metode pengujian kalibrasi teknologi tinggi dalam


rangka menyusun perencanaan standar pelayanan elektromedik. 148 Menit/Data

Menyusun metode kalibrasi alat ukur standar dalam rangka


226 Menit/Dokumen
menyusun standar pelayanan alat ukur standar.
Menyusun metode pengecekan antara alat ukur standar dalam
202 Menit/Dokumen
rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun lembar kerja perbaikan alat ukur standar dalam


110 Menit/Lembar keija
rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun lembar kerja pengujian/kalibrasi alat elektromedik


136 Menit/Lembar keija
dalam rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun instruksi kerja pengujian/kalibrasi alat elektromedik


dalam rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar. 132 Menit/IK

Menyusun instruksi kerja pengujian/kalibrasi alat ukur standar


156 Menit/IK
dalam rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar.

Menyusun instruksi kerja perbaikan alat ukur standar dalam


rangka menyusun standar pelayanan alat ukur standar. 146 Menit/IK

Melaksanakan verifikasi/pengujian/ kalibrasi alat elektromedik


teknologi tinggi dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat 142 menit/unit alat
elektromedik.

Melaksanakan verifikasi/pengujian/ kalibrasi alat teknologi tinggi


176 menit/unit alat
dalam rangka pelaksanaan perbaikan alat ukur standar.

Mengumpulkan data teknis kebutuhan sarana prasarana sesuai


standar kebutuhan alat elektromedik baru dalam rangka 162 Menit/Data
melaksanakan kajian pra-instalasi pemasangan alat
elektromedik.

Menentukan jenis dan mutu bahan sarana prasarana sesuai


kebutuhan masa pakai alat elektromedik dalam rangka
154 Menit/Bahan
melaksanakan kajian pra-instalasi pemasangan alat
elektromedik.
Melaksanakan kajian beban pelayanan unit kerja dan teknologi
alat elektromedik teknologi tinggi dalam rangka melaksnakan 158 Menit/Laporan
kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Melaksanakan kajian beban kerja alat elektromedik teknologi


tinggi terhadap pemilihan teknologi dalam rangka melaksnakan 166 Menit/Laporan
kajian teknologi investasi alat elektromedik.

Menginventarisasi spesifikasi teknis sesuai kebutuhan alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka melaksnakan kajian 156 Menit/Data
teknologi investasi alat elektromedik.

Mengevaluasi spesifikasi teknis dan rekomendasi alat


elektromedik teknologi tinggi dalam rangka melaksnakan kajian 166 Menit/Spek Teknis
teknologi investasi alat elektromedik.

Melaksanakan kajian beban pelayanan unit kerja dan teknologi


alat ukur standar dalam rangka melaksanakan kajian teknologi 192 Menit/Dokumen
investasi alat ukur standar.

Melaksanakan kajian beban kerja alat ukur standar teknologi


tinggi terhadap pemilihan teknologi dalam rangka melaksanakan 204 Menit/Dokumen
kajian teknologi investasi alat ukur standar.

Menginventarisasi spesifikasi teknis sesuai kebutuhan alat ukur


standar teknologi tinggi dalam rangka melaksanakan kajian 108 Menit/Dokumen
teknologi investasi alat ukur standar.

Mengevaluasi spesifikasi teknis dan rekomendasi alat ukur


standar teknologi tinggi; dalam rangka melaksanakan kajian 120 Menit/Dokumen
teknologi investasi alat ukur standar.

Menganalisa kondisi kerusakan alat elektromedik teknologi tinggi


dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat 146 menit/unit alat
elektromedik.
Melaksanakan kajian ketersediaan suku cadang dalam rangka
122 Menit/Dokumen
melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat elektromedik.

Melaksanakan kajian teknis alat elektromedik terhadap teknologi


yang digunakan dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan 164 Menit/Dokumen
fungsi alat elektromedik.

Melaksanakan kajian batas keamanan alat elektromedik dalam


158 Menit/Dokumen
rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat elektromedik.

Menganalisa biaya operasional dan pemeliharaan alat ukur


standar dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan fungsi alat 210 Menit/Dokumen
ukur standar.

Melaksanakan kajian teknis alat ukur standar terhadap teknologi


yang digunakan dalam rangka melaksanakan kajian kelayakan 208 Menit/Dokumen
fungsi alat ukur standar.

Menyusun laporan tahunan kalibrasi alat ukur standar. 198 Menit/Laporan


Melaksanakan evaluasi tahunan hasil pemeliharaan alat
114 Menit/Laporan
elektromedik.
Melaksanakan evaluasi tahunan hasil perbaikan alat
102 Menit/Laporan
elektromedik.
Melaksanakan evaluasi tahunan hasil pengujian/kalibrasi alat
114 Menit/Laporan
elektromedik;

Melaksanakan evaluasi tahunan hasil kalibrasi alat ukur standar. 106 Menit/Laporan

Melaksanakan evaluasi tahunan hasil kelayakan alat


114 Menit/Laporan
elektromedik.
Melaksanakan evaluasi tahunan hasil rancang bangun alat
elektromedik. 120 Menit/Laporan

Melaksanakan evaluasi tahunan hasil modifikasi alat


elektromedik. 120 Menit/Laporan
Form Uraian Tugas Pokok Epidemiolog kesehatan Pelaksana Pemula

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana lima tahunan


tingkat kab/kota 12150 Menit/Laporan

Mengolah data secara sederhana dalam rangka rnenyusun rencana


810 Menit/Laporan
lima tahunan tingkat kab/kota

Menyusun TOR rencana tahunan tingkat kecamatan/puskesmas 450 Menit/Rancangan

Menyusun TOR rencana tahunan tingkat kab/kota 600 Menit/Rancangan

Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana tahunan 900 Menit/Laporan


tingkat kecamatan/puskesmas

Mengolah data sederhana dalam rangka menyusun rencana tahunan


6750 Menit/Laporan
tingkat kecamatan/puskesmas

Mengumpulkan bahan untuk persiapan dalam pengumpulan data 6750 Menit/Laporan

Melaksanakan pengumpulan data sekunder dalam rangka


720 Menit/Laporan
pengamatan epiemiologi;

Menyiapkan bahan untuk menyusun metode dalam rangka


225 Menit/Laporan
menyiapkan pengumpulan data;

Mengumpulkan data sekunder sederhana dalam rangka penyelidikan


225 Menit/Laporan
epidemiologi;
Persiapan alat dalam melakukan pengambilan spesiamen secara
13.5 Menit/Spesimen
sederhana

Persiapan alat dalam melakukan pengambilan spesiamen secara


18 Menit/Spesimen
khusus

Persiapan alat dalam melakukan pemeriksaan spesiamen secara


13.5 Menit/Spesimen
sederhana

Persiapan alat dalam melakukan pemeriksaan spesiamen secara


22.5 Menit/Spesimen
khusus
Persiapan alat dalam melakukan persiapan penanggulangan
540 Menit/Laporan
KLB/wabah
Persiapan bahan dalam melakukan persiapan penanggulangan
675 Menit/Laporan
KLB/wabah
Pengobatan massal dalam melakukan penaggulangan dan
kewaspadaan dini 810 Menit/Laporan

Pemberian oralit dalam melakukan penaggulangan dan


1080 Menit/Laporan
kewaspadaan dini

Menyiapkan vaksin dalam melakukan imunisasi 112.5 Menit/Laporan

Menyiapkan obat dalam melakukan pengobatan massal 180 Menit/Laporan

Penyiapan bahan obat dalam melakukan pengobatan khusus 1125 Menit/Laporan

Menyiapakan peralatan dalam melakukan pemeriksaan kelompok 1125 Menit/Laporan


resiko tinggi
Form Uraian Tugas Pokok Epidemiolog kesehatan Pelaksana

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian

Menyusun TOR rencana lima tahunan tingkat Kabupaten/Kota; 810 Menit/TOR

Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana lima tahunan


tingkat Propinsi; 1440 Menit/Laporan

Mengolah data secara sederhana dalam rangka rnenyusun rencana


1080 Menit/Laporan
lima tahunan tingkat Propinsi;
Mengolah data lanjut dalam rangka penyusun rencana lima tahunan
1080 Menit/Rancangan
tingkat Kabupaten/Kota;
Menganalisis data sederhana tingkat provinsi dalam rangka
penyusun rencana lima tahunan 5400 Menit/Laporan

Menyusun rancangan rencana lima tahunan tingkat Kabupaten/Kota; 3000 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan rencana lima tahunan tingkat


450 Menit/Rancangan
Kabupaten/Kota;
Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana tahunan
1200 Menit/Laporan
tingkat Kabupaten/Kota;
Mengolah data sederhana dalam rangka menyusun rencana tahunan
900 Menit/Laporan
tingkat Kabupaten/Kota;
Menganalisis data sederhana dalam rangka menyusun rencana
1050 Menit/Laporan
tahunan tingkat Kecamatan/Puskesmas;
Menyajikan Rancangan rencana tahunan tingkat
480 Menit/Rancangan
Kecamatan/Puskesmas;

Menyusun rencana tiga bulanan tingkat Kecamatan/ Puskesmas; 10800 Menit/Rancangan

Menyusun rencana bulanan tingkat Kecamatan/ Puskesmas; 9000 Menit/Rancangan

Menyusun rencana operasional tingkat Kecamatan/ Puskesmas; 960 Menit/Rancangan


Menyusun data/ literatur dalam rangka penyusunan Petunjuk
Pelaksanaan dan Petunjuk Tehnis dalam persiapan pelaksanaan 1440 Menit/Juklak
kegiatan;

Menyusun data/literatur dalam rangka penyusunan Pedoman 900 Menit/Laporan

Melaksanakan pengumpulan data primer dalam rangka pengamatan 1080 Menit/Laporan


epiemiologi;
Melaksanakan pengolahan data secara manual dalam rangka
900 Menit/Laporan
pengamatan epidemiologi;
Mengumpulkan bahan penyusunan lnstrumen dalam rangka
300 Menit/Instrumen
pelaksanaan penyelidikan epidemiologi;
Mengumpulkan data primer sederhana dalam rangka penyelidikan
900 Menit/Laporan
epidemiologi;
Pengambilan spesimen dalam rangka pengambilan spesimen secara
sederhana 90 Menit/Spesimen

Melakukan pemeriksaan spesimen secara sederhana dalam rangka


36 Menit/Spesimen
penyelidikan epidemioliogi;

Membuat analisis kecenderungan dan laporan SKD/ penanggulangan 600 Menit/Laporan


KLB penyakit serta rekomendasi tingkat Puskesmas;

Melaksanakan persiapan masyarakat dalam rangka persiapan


720 Menit/Laporan
penanggulangan KLB/bawah;
Melaksanakan imunisasi dalam rangka penanggulangan dan
1200 Menit/Laporan
kewaspadaan dini;
Melaksanakan kaporisasi dalam rangka penanggulangan dan 720 Menit/Laporan
kewasadaan dini;
Melaksanakan penyemprotan dalam rangka penanggulangan dan
4800 Menit/Laporan
kewaspadaan dini;
Menyiapkan alat pelaksanaan imunisasi dalam rangka pencegahan
150 Menit/Laporan
dan pemberantasan penyakit;

Melakukan pembinaan dan konsultasi dalam rangka pencegahan dan


960 Menit/Laporan
pemberantasan penyakit tingkat Kecamatan/Puskesmas;
Menyiapkan alat perlengkapan pengobatan massal dalam rangka
240 Menit/Laporan
pencegahan dan pemberantasan penyakit;

Melayani konsultasi pengobatan massal dalam rangka pencegahan


1200 Menit/Laporan
dan pemberantasan penyakit tingkat Puskesmas;

Menyiapkan alat perlengkapan pengobatan khusus dalam rangka 150 Menit/Laporan


pencegahan dan pemberantasan penyakit;

Menyiapkan obat dan bahan pemeriksaan kelompok risiko tinggi


150 Menit/Laporan
dalam rangka pencegahan dan pemberantasan penyakit;

Membuat instrumen sederhana dengan identifikasi perilaku dalam


360 Menit/Laporan
rangka pemberdayaan masyarakat;
Mengumpulkan data sekunder tentang identifikasi perilaku dalam
600 Menit/Laporan
rangka pemberdayaan masyarakat;
Menabulasi & mengolah data sederhana tentang perilaku dalam
rangka pemberdayaan masyarakat; 360 Menit/Laporan

Menganalisis data sederhana tentang perilaku dalam rangka


480 Menit/Laporan
pemberdayaan masyarakat;

Membuat rencana pemberdayaan masyarakat secara sederhana; 360 Menit/Laporan

Mengembangkan materi pemberdayaan masyarakat secara


300 Menit/Laporan
sederhana;
Mempersiapkan dan memelihara alat peraga pemberdayaan
240 Menit/Laporan
masyarakat;

Melaksanakan pemberdayaan individu dan masyarakat umum; 120 Menit/Laporan

Membuat laporan hasil pelaksanaan pemberdayaan masyarakat; 2400 Menit/Laporan

Mempersiapkan pengumpulan data tentang permasalahan


kesehatan dalam rangka menggerakan dan mengerahkan kelompok 1680 Menit/Laporan
potensial dan masyarakat;
Melaksanakan pertemuan lintas sektor dalam rangka menggerakkan
240 Menit/Laporan
dan mengerahkan kelompok potensial dan masyarakat;

Mendapatkan calon kader dalam rangka menggerakkan dan


840 Menit/Laporan
mengerahkan kelompok potensial dan masyarakat;
Membuat kerangka acuan dan instrumen pemantauan dan evaluasi 960 Menit/Laporan
hasil kegiatan pemberdayaan masyarakat;
Melaksanakan pemantauan/evaluasi kegiatan pemberdayaan
960 Menit/Laporan
masyarakat;
Mengolah dan menganalisis data sederhana hasil
960 Menit/Laporan
pemantauan/evaluasi kegiatan pemberdayaan masyarakat;
Melaksanakan pelaporan pemantauan/evaluasi kegiatan
480 Menit/Laporan
pemberdayaan masyarakat;
Form Uraian Tugas Pokok Epidemiolog kesehatan Pelaksana Lanjutan

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana lima tahun
2025 Menit/Laporan
tingkat Pusat;
Mengolah data sederhana dalam rangka menyusun rencana lima
3750 Menit/Laporan
tahunan tingkat Pusat;
Menganalisis data sederhana dalam rangka menyusun rencana lima
tahunan tingkat Kabupaten/Kota; 2400 Menit/Laporan

Menyajikan rancangan dalam rangka menyusun rencana lima


1500 Menit/Rancangan
tahunan tingkat Kabupaten/Kota;
Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana satu tahunan
3000 Menit/Laporan
tingkat Propinsi;
Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana satu tahunan
3000 Menit/Laporan
tingkat Pusat;
Mengolah data sederhana dalam rangka menyusun rencana tahunan 900 Menit/Laporan
tingkat Propinsi;
Mengolah data sederhana dalam rangka menyusun rencana tahunan 2250 Menit/Laporan
tingkat Pusat;
Mengolah data lanjutan_ dalam rangka menyusun rencana tahunan
2250 Menit/Laporan
tingkat Kabupaten/Kota;
Menganalisis data sederhana dalam rangka menyusun rencana
2625 Menit/Laporan
tahunan tingkat Kabupaten/Kota;
Menganalisis data sederhana dalam rangka menyusun rencana satu
2625 Menit/Laporan
tahunan tingkat Propinsi;
Menyusun rancangan rencana tahunan tingkat
3150 Menit/Rancangan
Kecamatan/Puskesmas;
Menyajikan rancangan dalam rangka menyusun rencana tahunan
6300 Menit/Rancangan
tingkat Kabupaten/Kota;

Menyempurnakan rancangan rencana tahunan tingkat Kecamatan; 2250 Menit/Rancangan

Menyusun rencana 3 bulanan tingkat Kabuapten/Kota; 2700 Menit/Rancangan

Menyusun rencana bulanan tingkat Kabupaten/Kota; 2250 Menit/Rancangan

Menyusun rencana operasional tingkat Kabupaten/ Kota; 2400 Menit/Rancangan

Menyusun data/literatur dalam rangka menyusun peraturan; 8400 Menit/Laporan

Menyusun data/literatur dalam rangka menyusun standar; 8400 Menit/Laporan

Menyiapkan lapangan dalam rangka pelaksanaan studi kelayakan; 3600 Menit/Laporan

Mengolah data dengan alat bantu elektronik dalam rangka 150 Menit/Laporan
pengamatan epidemiolog;
Melaksanakan pengumpulan data primer analitik dalam rangka
3000 Menit/Laporan
penyelidikan epidemiolog;
Melaksanakan pengambilan spesimen secara khusus dalam rangka
150 Menit/Spesimen
penyelidikan epidemiolog;
Melaksanakan pemeriksaan spesimen secara khusus dalam rangka
300 Menit/Spesimen
penyelidikan epidemiolog;
Melaksanakan persiapan masyarakat dalam rangka kewaspadaan
1500 Menit/Laporan
dini dan penanggulangan KLB/wabah;
Melaksanakan analisis data penanggulangan dan kewaspadaan dini
tingkat Kecamatan/Puskesmas; 1500 Menit/Laporan

Melaksanakan pengecekan laporan SKD/KLB dalam rangka


penanggulangan dan kewaspadaan dini tingkat Puskesmas; 1500 Menit/Laporan

Melakukan pemeriksaan fisik penderita dalam rangka


150 Menit/Penderita
penanggulangan dan kewaspadaan dini;
Melakukan penyajian data hasil penanggulangan KLB; 3000 Menit/Laporan

Melakukan penyajian data hasil penanggulangan wabah; 3000 Menit/Laporan


Melakukan imunisasi dalam upaya pencegahan dan pemberantasan 600 Menit/Laporan
penyakit;

Melaksanakan pembinaan dan konsultasi dalam rangka pencegahan


2400 Menit/Laporan
dan pemberantasan penyakit tingkat Kabupaten/Kota;

Menyiapkan masyarakat dalam rangka pengobatan massal; 1500 Menit/Laporan

Menyiapkan masyarakat dalam rangka pengobatan khusus; . 1500 Menit/Laporan


Menyiapkan masyarakat dalam rangka pemeriksaan kelompok resiko
1500 Menit/Laporan
tinggi;
Membuat instrumen lanjutan dalam rangka persiapan kegiatan
1200 Menit/Laporan
pemberdayaan masyarakat;
Mengumpulkan data primer dalam rangka persiapan kegiatan
1800 Menit/Laporan
pemberdayaan masyarakat;
Menabulasi dan mengolah data lanjutan tentang perilaku dalam
rangka persiapan kegiatan pemberdayaan masyarakat; 1350 Menit/Laporan

Menganalisis data Ianjutan dengan menganalisa perilaku dalam


900 Menit/Laporan
rangka persiapan kegiatan pemberdayaan masyarakat;
Menyusun kesimpulan dan laporan dengan menganalisa dalam
600 Menit/Laporan
rangka persiapan kegiatan pemberdayaan masyarakat;

Membuat perencanaan pemberdayaan masyarakat tingkat lanjutan; 1800 Menit/Laporan

Mengembangkan materi pemberdayaan masyarakat tingkat 1800 Menit/Laporan


lanjutan;

Melakukan pemberdayaan masyarakat terhadap individu potensial; 300 Menit/Laporan

Melakukan pemberdayaan masyarakat terhadap kelompok umum; 450 Menit/Laporan


Menabulasi, mengolah, dan menganalisis data dalam rangka
menggerakan dan mengerahkan kelompok potensial dan 2100 Menit/Laporan
masyarakat;
Melakukan konsultasi dengan pejabat yang berwenang dalam
900 Menit/Laporan
menggerakan kelompok potensial dan masyarakat;
Melatih kader dalam rangka menggerakan dan mengerahkan 2700 Menit/Laporan
kelompok potensial dan masyarakat;
Membina kader dalam rangka menggerakan dan mengerahkan
900 Menit/Laporan
kelompok potensial dan masyarakat;

Mernbimbing survei pengawasan dini, tabulasi, penyajian dan


rencana penanggulangan masalah kesehatan dan evaluasi; 4500 Menit/Laporan

Mengolah dan menganalisis data hasil pemantauan/ evaluasi


3600 Menit/Lapora
kegiatan tingkat lanjutan.
Form Uraian Tugas Pokok Epidemiolog kesehatan Penyelia

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengolah data dalam rangka menyiapkan penyusunan rencana
5400 Menit/Rancangan
kegiatan lima tahunan tingkat Propinsi;
Menyusun rancangan rencana kegiatan lima tahunan tingkat
15000 Menit/Rancangan
Propinsi;

Menyajikan rancangan rencana lima tahunan tingkat Propinsi; 3000 Menit/Rancangan

Menyusun TOR rencana tahunan tingkat Propinsi; 3000 Menit/Rancangan


Menganalisis data sederhana dalam rangka menyusun rencana
4500 Menit/Laporan
tahunan tingkat Pusat;
Menganalisis data lanjutan dalam rangka menyusun rencana
4500 Menit/Laporan
tahunan tingkat Kabupaten/Kota;

Menyusun rancangan rencana tahunan tingkat Kabupaten/Kota; 4500 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan rencana tahunan tingkat


6300 Menit/Rancangan
Kabupaten/Kota;

Menyusun rancangan petunjuk pelaksanaan/petunjuk tehnis; 4500 Menit/Laporan


Menyusun rancangan standar; 7200 Menit/Rancangan

Melaksanakan studi kelayakan; 16800 Menit/Laporan

Mengolah data hasil pelaksanaan studi kelayakan; 36000 Menit/Laporan


Melaksanakan pengumpulan data khusus dalam rangka penyelidikan
7200 Menit/Laporan
epidemio!og;
Menyiapkan petugas dalam rangka kewaspadaan dini; 3600 Menit/Laporan

Melaksanakan analisis data da!am rangka penanggulangan dan


3000 Menit/Laporan
kewaspadaan dini tingkat Kabupaten/Kota;

Melaksanakan pengecekan laporan SKD/KLB dalam rangka


penanggulangan dan kewaspadaan dini tingkat Kabupaten/Kota; 3000 Menit/Laporan

Membuat analisis kecenderungan dan laporan SKD serta


rekomendasi dalam rangka penanggulangan dan kewaspadaan dini 3000 Menit/Laporan
tingkat KabupatenfKota;
Melakukan pemeriksaan fisik kapal atau peswat dalam rangka
3000 Menit/Laporan
penanggulangan KLB/wabah dan kewaspadaan dini;
Melakukan fogging dalam rangka penanggulangan KLBlwabah dan
3000 Menit/Laporan
kewaspadaan dini;

Melaksanakan penyebarluasan data hasil penanggulangan KLB; 7200 Menit/Laporan

Melaksanakan penyebarluasan data hasil penanggulangan wabah; 3000 Menit/Laporan

Melaksanakan pengawasan imunisasi dalam rangka upaya


3000 Menit/Laporan
pencegahan dan pemberantasan penyakit;
Melaksanakan pengobatan masal dalam rangka upyaa pencegahan
6000 Menit/Laporan
dan pemberantasan penyakit;

Memberikan pelayanan konsultasi pengobatan massal dalam rangka


24000 Menit/Laporan
pencegahan dan pemberantasan penyakit tingkat Kabupaten/Kota;
Melaksanakan pengobatan khusus dalam rangka pencegahan dan
400 Menit/Orang
pemberantasan penyakit;
Melaksanakan pemeriksaan fisik untuk diagnosa penyakit umum
120 Menit/Orang
pada kelompok resiko tinggi;
Melakukan pemberdayaan masyarakat potensial; 750 Menit/Laporan

Membuat percontohan dalam pemberdayaan terhadap masyarakat; 900 Menit/Laporan

Form Uraian Tugas Pokok Epidemiolog kesehatan Ahli Pertama

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menyusun TOR rencana lima tahunan tingkat Propinsi; 840 Menit/TOR

Menyusun TOR rencana lima tahunan tingkat Pusat; 1620 Menit/TOR


Menganalisis data sederhana dalam rangka penyusunan rencana
3240 Menit/Laporan
lima tahunan tingkat Pusat;
Menyusun rancangan rencana lima tahunan tingkat Pusat; 3240 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan rencana lima tahunan tingkat Pusat; 600 Menit/Rancangan


Mengolah data lanjutan dalam rangka menyusun rencana tahunan
1080 Menit/Laporan
tingkat Propinsi;
Menyajikan rancangan rencana tahunan tingkat Propinsi; 300 Menit/Rancangan

Menyusun rencana tiga bulanan tingkat Propinsi; 2100 Menit/Rancangan


Menyusun rencana bulanan tingkat Propinsi; 2100 Menit/Rancangan

Menyusun rencana operasional kegiatan Propinsi; 1620 Menit/Rancangan

Menyusun rancangan peraturan; 11220 Menit/Rancangan

Menyusun rancangan pedomar ; 3600 Menit/Rancangan

Melaksanakan uji coba desain studi kelayakan; 60 Menit/Laporan

Menyusun instrumen pengumpulan data primer; 240 Menit/Instrumen

Melakukan evaluasi data secara deskriptif (sederhana); 360 Menit/Laporan

Menyebarluaskan data/informasi hasil pengamatan epidemiologi; 480 Menit/Laporan

Menyusun instrumen analitik dalam penyelidikan epidemiologi; 810 Menit/Instrumen

Melakukan konsultasi dalam rangka pengumpulan data penyelidikan


180 Menit/Laporan
epidemiologi;
Menganalisa data untuk meningkatkan kewaspadaan dini tingkat
600 Menit/Laporan
Propinsi;

Menganalisa data untuk meningkat kewaspadaan dini tingkat pusat; 600 Menit/Laporan

Mengecek laporan SKD tingkat Propinsi; 600 Menit/Laporan

Memeriksa fisik penderita dalam rangka penyelidikan epidemiologi; 150 Menit/Penderita

Melaksanakan pengobatan khusus penderita (10 orang) dalam


1440 Menit/Laporan
rangka SKD dan penanggulangan KLB;
Melaksanakan pembinaan/konsultasi imunisasi dalam rangka 1200 Menit/Laporan
pencegahan dan pemberantasan penyakit;
Melaksanakan pengawasan pelaksanaan pengobatan massal dalam 1200 Menit/Laporan
rangka pencegahan pemberantasan penyakit;
Melaksanakan pelayanan konsultasi pengobatan massal tingkat
1200 Menit/Laporan
Propinsi;
Melaksanakan pemeriksaan fisik dan meningkatkan diagnosa (15
150 Menit/Laporan
orang) dalam rangka pengobatan khusus ;
Melaksanakan pemeriksaan khusus pada kelompok resiko tinggi (10
150 Menit/Laporan
orang);
Melaksanakan pelayanan konsultasi pemeriksaan kelompok resiko
1200 Menit/Laporan
tinggi tingkat Kecamatan/Puskesmas;
Melaksanakan pelayanan konsultasi pemeriksaan kelompok resiko 1200 Menit/Laporan
tinggi tingkat Kabupaten/Kota;
Menentukan program untuk identifikasi perilaku dalam rangka
540 Menit/Laporan
memberdayakan masyarakat.

Form Uraian Tugas Pokok Epidemiolog kesehatan Ahli Muda

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Mengolah data lanjut dalam rangka menyusun rencana lima tahunan
1620 Menit/Laporan
tingkat Pusat;
Menganalisis data lanjutan dalam rangka menyusun rencana lima
1620 Menit/Laporan
tahunan tingkat Propinsi;
Menyusun TOR rencana tahunan tingkat Pusat; 600 Menit/Rancangan
Mengolah data lanjut dalam rangka menyusun rancangan rencana 1050 Menit/Laporan
tahunan tingkat Pusat;
Menganalisis data lanjut dalam rangka menyusun rancangan rencana
1050 Menit/Laporan
tahunan tingkat Propinsi;
Menyusun rancangan rencana tahunan tingkat Propinsi; 1260 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan rencana tahunan tingkat Pusat; 300 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan rencana tahunan tingkat Propinsi; 1260 Menit/Rancangan

Menyusun rencana tiga bulanan tingkat Pusat; 2100 Menit/Rancangan

Menyusun rencana bulanan tingkat Pusat; 2100 Menit/Rancangan

Menyusun rencana operasional tingkat Pusat; 1620 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan petunjuk pelaksanaan/petunjuk tehnis; 600 Menit/Laporan

Menyajikan rancangan peraturan; 3360 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan standar; 3360 Menit/Rancangan

Menyajikan rancangan pedoman; 1080 Menit/Rancangan

Menyusun TOR studi kelayakan: 60 Menit/TOR


Menyusun/menetapkan metode pengumpulan data primer dalam
120 Menit/Naskah
rangka pengamatan epidemiolog;
Menyusun instrumen pengumpulan data sekunder dalam rangka
240 Menit/Instrumen
pengamatan epidemiologi;
Mengevaluasi data secara analitik dalam rangka pengamatan
480 Menit/Laporan
epidemiologi;
Menyusun laporan hasil pengamatan epidemiologi; 1020 Menit/Laporan

Menyajikan dan menyebarluaskan hasil pengamatan epidemiologi; 360 Menit/Naskah

Menetapkan metode pengumpulan data dalam penyelidikan


180 Menit/Laporan
epidemiologi;
Menyempurnakan instrumen pengumpulan data secara sederhana 360 Menit/Instrumen
dalam rangka penyelidikan epidemirk,gi;
Menganalisis data dalam rangka menentukan indikasi wabah tingkat
600 Menit/Laporan
Nasional;
Menganalisis data dalam rangka menentukan indikasi wabah tingkat
600 Menit/Laporan
Propinsi;
Membuat analisis kecenderungan/laporan SKD dan rekomendasi
600 Menit/Laporan
tingkat Propinsi;
Melaksanakan pemeriksaan kapal laut/udara dalam rangka 480 Menit/Laporan
peningkatan kewaspadaan dini;
Melaksanakan isolasi penderita (setiap 10 orang) dalam rangka
1440 Menit/Laporan
penanggulangan KLBiwabah;
Mengawasi penanganan penanggulangan KLB/wabah; 7200 Menit/Laporan
Melakukan pembinaan konsultasi dalam rangka pelaksanaan
1200 Menit/Laporan
imunisasi tingkat Pusat;
Melakukan evaluasi program imunisasi dalam rangka pencegahan
150 Menit/Laporan
dan pemberantasan penyakit;

Melakukan pelayanan konsultasi pengobatan massal tingkat Pusat; 1200 Menit/Laporan

Mengevaluasi program pengobatan masai dalam rangka


1200 Menit/Laporan
pemberantasan penyakit;
Mengevaluasi pengobatan khusus dalam rangka pencegahan dan
1200 Menit/Laporan
pemberantasan penyakit;
Melaksanakan pelayanan konsultasi pengobatan khusus dalam
rangka pencegahan dan pemberantasan penyakit tingkat 1200 Menit/Laporan
Kecamatan/ Kabupaten;

Melaksanakan pelayanan konsultasi pengobatan khusus dalam


rangka pencegahan dan pemberantasan penyakit tingkat 1200 Menit/Laporan
Kota/Propinsi;
Memberikan pelayanan konsultasi pemeriksaan kelompok resiko
tinggi (10 orang) tingkat Propinsi. 1200 Menit/Laporan
Form Uraian Tugas Pokok Epidemiolog kesehatan Ahli Madya

Tugas Pokok

Proses Uraian Norma Waktu Satuan Waktu Kegiatan SBK (Standar Beban Kerja) Capaian
Menganalisis data lanjut dalam rangka penyusunan rencana lima
1620 Menit/Laporan
tahunan di tingkat Pusat;
Menyempurnakan rancangan 5 tahunan tingkat Propinsi; 3240 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan 5 tahunan tingkat Pusat; 3240 Menit/Rancangan


Menganalisis data lanjut dalam rangka menyiapkan rancangan
1060 Menit/Laporan
rencana tahunan tingkat Pusat;
Menyusun rancangan rencana tahunan tingkat Pusat; 1220 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan rencana tahunan tingkat Pusat; 1260 Menit/Rancangan


Menyempurnakan rancangan petunjuk pelaksanaan/ petunjuk
3240 Menit/Laporan
teknis;
Menyempurnakan rancangan peraturan; 4500 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan standar; 3740 Menit/Rancangan

Menyempurnakan rancangan pedoman; 1200 Menit/Rancangan

Menyusun desain studi kelayakan; 60 Menit/Rancangan

Menyempurnakan desain studi kelayakan; 60 Menit/Laporan

Menyusun laporan studi kelayakan; 60 Menit/Laporan

Menyusun/menetapkan metoda pengumpulan data sekunder; 120 Menit/Naskah

Menyempurnakan metoda pengumpulan data; 180 Menit/Laporan

Menyempurnakan instrumen pengumpulan data analitik; 480 Menit/Instrumen

Membuat laporan/rekomendasi hasil indikasi wabah nasional; 720 Menit/Laporan

Membuat Iaporan/rekomendasi hasil indikasi wabah tingkat


720 Menit/Laporan
Propinsi;
Mengecek laporan SKD tingkat Pusat; 600 Menit/Laporan
Menganalisis kecenderungan/pelaporan SKD dan rekomendasi
600 Menit/Laporan
tingkat Pusat;

Memberikan pelayanan konsultasi penanggulangan KLB/wabah; 4800 Menit/Laporan


Menyusun rekomendasi dalam evaluasi program Imunisasi; 150 Menit/Laporan

Menyusun rekomendasi pengobatan massal; 1200 Menit/Laporan


Melaksanakan pelayanan konsultasi pengobatan khusus tingkat 1200 Menit/Laporan
Pusat;
Melaksanakan pelayanan konsultasi pada pemeriksaan kelompok
1200 Menit/Laporan
resiko tinggi (10 orang) tingkat Pusat;

Mengevaluasi pemeriksaan kelompok resiko tinggi (10 orang); 1200 Menit/Laporan

Melaksanakan pemberdayaan melalui media massa. 840 Menit/Laporan

Anda mungkin juga menyukai