Anda di halaman 1dari 1

FORMAT IDENTIFIKASI MASALAH UNTUK PTK

Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Berbantuan Media


Kahoot! Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran
Teknologi Layanan Jaringan Kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan SMK
Negeri 1 Turen Malang

A. IDENTIFIKASI MASALAH
1. Kurangnya minat belajar siswa dalam pembelajaran daring
2. Peserta didik kurang aktif dalam pembelajaran daring
3. Media pembelajaran yang kurang interkatif dalam pembelajaran daring
4. Rendahnya hasil belajar siswa dalam pembelajaran daring

B. RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan identifikasi masalah yang telah dijelaskan di atas maka
rumusan masalah dalam penelitian tindakan kelas ini adalah:
1. Bagaimana penerapan model pembelajaran Discovery Learning berbantuan
media kahoot! di kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 1
Turen Malang pada Mata Pelajaran Teknologi Layanan Jaringan dalam kondisi
pembelajaran daring?
2. Bagaimana mengukur peningkatakan hasil belajar penerapan model
pembelajaran Discovery Learning berbantuan media kahoot! di kelas XI
Teknik Komputer dan Jaringan SMK Negeri 1 Turen Malang pada Mata
Teknologi Layanan Jaringan dalam kondisi pembelajaran daring?

C. JUDUL
Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Berbantuan Media
Kahoot! Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran
Teknologi Layanan Jaringan Kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan SMK
Negeri 1 Turen Malang

D. RENCANA TINDAKAN
1. Menerapkan model pembelajaran yang telah dirancang dalam proses
pembelajaran daring
2. Membuat lebih banyak soal – soal yang dapat meningkatkan pemahaman
siswa dan dapat dimasukkan dalam Kahoot!

Anda mungkin juga menyukai