Anda di halaman 1dari 4

PENYUSUNAN JADWAL DAN TEMPAT

PELAKSANAAN KEGIATAN YANG


MENCERMINKAN KESEPAKATAN
BERSAMA DENGAN SASARAN
KEGIATAN UKM DAN/ATAU
MASYARAKAT

No. Dokumen SOP/ /../.../


20..

SOP No. Revisi 0

TanggalTerbit

Halaman 1 - 3 ..

Kepala UPF Solokan Jeruk

KABUPATEN
BANDUNG dr. Rina Ayu Ekasari
NIP. 19710401 200604 2
011

1. Pengertian Kesepakatan bersama tentang cara dan waktu pelaksanaan kegiatan dengan sasaran
dan masyarakat yaitu suatu kegiatan penyusunan jadwal yang menyangkut waktu
dan tempat pelaksanaan yang disepakati bersama
2. Tujuan Prosedur ini sebagai acuan dalam melaksanakan kesepakatan bersama tentang cara
dan waktu pelaksanaan kegiatan dengan sasaran dan Masyarakat di Puskesmas
Solokanjeruk
3. Kebijakan 1. Sebagai Pedoman dalam Kesepakatan bersama tentang cara dan waktu
pelaksanaan kegiatan dengan sasaran dan atau masyarakat
2. Pelaksanaan Kesepakatan bersama tentang cara dan waktu pelaksanaan
kegiatan dengan saran dan/atau masyarakat harus mengikuti langkah-langkah
yang tertuang dalam SOP

4. Referensi 1. kenes.staff.gunadarma.ac.id/.../Materi+02+-+PengaruhSosialKontrolPriba...
http://www.academia.edu/8901639/Musyawarah_mufakat
5. Alat dan Bahan 1. Alat :
a. Laptop
b. LCD
c. ATK
2. Bahan :
Jadwal kegiatan
6. Prosedur 1. Kepala Puskesmas mengundang penanggung jawab program terkait, Kepala
Desa/Kelurahan dan tokoh masyarakat untuk membahas kegiatan program
terkait.
2. Kepala Puskesmas menyampaikan kegiatan program terkait
3. Kepala Puskesmas bersama peserta pertemuan membahas tentang cara
pelaksanaan kegiatan
PENYUSUNAN JADWAL DAN TEMPAT
PELAKSANAAN KEGIATAN YANG
MENCERMINKAN KESEPAKATAN
BERSAMA DENGAN SASARAN
KEGIATAN UKM DAN/ATAU
MASYARAKAT

No. Dokumen SOP/ /../.../


20..

SOP No. Revisi 0

TanggalTerbit

Halaman 2 - 3 ..

Kepala UPF Solokan Jeruk

KABUPATEN
BANDUNG dr. Rina Ayu Ekasari
NIP. 19710401 200604 2
011

4. Kepala Puskesmas bersama peserta pertemuan membahas tentang waktu


pelaksanaan kegiatan
5. Kepala Puskesmas bersama peserta pertemuan membahas tentang tempat
pelaksanaan kegiatan
6. Kepala Puskesmas bersama peserta pertemuan membahas tentang sasaran
pelaksanaan kegiatan
7. Kepala Puskesmas bersama peserta pertemuan menentukan pelaksan kegiatan
8. Kepala Puskesmas bersama peserta pertemuan membahas tentang biaya
pelaksanaan kegiatan
9. Kepala Puskesmas membacakan kesepakatan hasil pertemuan
10. Kepala Puskesmas beserta peserta pertemuan menyepakati hasil pertemuan
11. Petugas yang ditunjuk mencatat hasil kegiatan dalam notulen
12. Penanggung jawab program menyampaikan hasil kesepakatan kepada
pelaksana program pada lokakarya mini Puskesmas
13. Hasil kesepakatan disampaikan pada tokoh masyarakat dan sasaran program/
masyarakat oleh kepala desa
14. Penanggung jawab program menyampaikan hasil kesepakatan kepada
pelaksana program pada lokakarya mini Puskesmas

7. Unit terkait 1. Penanggung jawab program


2. Pelaksana program
3. Masyarakat/sasaran program
8. Dokumen terkait Catatan Mutu:
1. 1. Undangan
PENYUSUNAN JADWAL DAN TEMPAT
PELAKSANAAN KEGIATAN YANG
MENCERMINKAN KESEPAKATAN
BERSAMA DENGAN SASARAN
KEGIATAN UKM DAN/ATAU
MASYARAKAT

No. Dokumen SOP/ /../.../


20..

SOP No. Revisi 0

TanggalTerbit

Halaman 3 - 3 ..

Kepala UPF Solokan Jeruk

KABUPATEN
BANDUNG dr. Rina Ayu Ekasari
NIP. 19710401 200604 2
011

2. 2. Daftar Hadir
3. 3. Jadwal Kegiatan
4. 4. Notulen hasil kesepakatan pada forum koordinasi

9. RekamanHistorisPerubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulaidiberlakukan


PENYUSUNAN JADWAL DAN TEMPAT
PELAKSANAAN KEGIATAN YANG
MENCERMINKAN KESEPAKATAN
BERSAMA DENGAN SASARAN
KEGIATAN UKM DAN/ATAU
MASYARAKAT

No. Dokumen SOP/ /../.../


20..

SOP No. Revisi 0

TanggalTerbit

Halaman 4 - 3 ..

Kepala UPF Solokan Jeruk

KABUPATEN
BANDUNG dr. Rina Ayu Ekasari
NIP. 19710401 200604 2
011

Anda mungkin juga menyukai