Anda di halaman 1dari 4

SURAT KEPUTUSAN

KWARTIR DAERAH GERAKAN PRAMUKA JAWA TENGAH


NOMOR : 154 TAHUN 2021
TENTANG
HASIL LOMBA PRAMUKA GARUDA BERPRESTASI TINGKAT JAWA TENGAH
KWARTIR DAERAH GERAKAN PRAMUKA JAWA TENGAH

Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah ;

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka peningkatan pembinaan generasi muda, dalam


hal pengetahuan bidang keterampilan khususnya kepada peserta didik
yaitu para Pramuka Siaga Garuda, Penggalang Garuda, Penegak
Garuda dan Pandega Garuda, perlu diselenggarakan lomba Pramuka
Garuda berprestasi yang menarik, menantang dan mengandung
pendidikan yang sesuai dengan tingkatan usia peserta didik.
b. Bahwa dalam rangka kegiatan dimaksud perlu ditetapkan Peserta
Lomba Pramuka Garuda Berprestasi oleh Tim Penilai.

Mengingat : 1. Undang – Undang Republik Indonesia No. 12 Tahun 2010 tentang


Gerakan Pramuka;
2. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka;
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 83 Tahun 2018 tentang
Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang bersumber dari
Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Propinsi Jawa Tengah ;
4. Peraturan Gubernur Jawa Tengah Nomor 50 Tahun 2020 tentang
Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Jawa
Tengah Tahun Anggaran 2021;
5. Peraturan Gubernur Jawa Tengah Nomor 27 Tahun 2020 tentang
Standar Harga Satuan Provinsi Jawa Tengah;
6. Rencana kerja Gerakan Pramuka Kwartir Daerah Jawa Tengah tahun
2019-2023
7. Program Kerja Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah tahun
2021

Memperhatikan : Hasil Penilaian Lomba Pramuka Garuda Berprestasi tanggal 22 Agustus


2021 di Semarang.
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN :
Pertama : Menetapkan nama-nama Juara 1, 2 dan 3 Lomba Pramuka Garuda
Berprestasi Tingkat Jawa Tengah tahun 2021, sebagaimana tersebut
dalam lampiran surat keputusan ini;
Kedua : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, apabila dikemudian
hari terdapat kesalahan atau kekeliruan akan diadakan pembetulan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Semarang.
Padatanggal : 22 Agustus 2021.

KWARTIR DAERAH GERAKAN PRAMUKA JAWA TENGAH


K e t u a,

Hj. SITI ATIKOH SUPRIANTI, S.TP., M.T.,MPP

Tembusan:
1. Ketua Kwartir Nasional Gerakan Pramuka di Jakarta;
2. Gubernur Jawa Tengah selaku Ketua Mabida Gerakan Pramuka Jawa Tengah
3. Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka se- Jawa Tengah
4. Yang Bersangkutan;
5. Pertinggal.
LAMPIRAN I :
SURAT KEPUTUSAN
KWARTIR DAERAH GERAKAN PRAMUKA JAWA TENGAH
Nomor : 154 Tahun 2021
Tanggal : 22 Agustus 2021

HASIL LOMBA PRAMUKA GARUDA BERPRESTASI


KWARTIR DAERAH GERAKAN PRAMUKA JAWA TENGAH
TAHUN 2021
PRAMUKA SIAGA GARUDA PUTRA PRAMUKA SIAGA GARUDA PUTRI
NO PRESTASI
NAMA KWARCAB TOTAL NILAI NAMA KWARCAB TOTAL NILAI
JUARA 1 SATRIA SEPTA YUDHA BANYUMAS 324 AJWA SHOFURA MUTHI A. BANYUMAS 375
1. JUARA 2 MUHAMMAD TEGUH NUGROHO GROBOGAN 310 ALYA MUKHBITA KUSUMA W. PURWOREJO 355
JUARA 3 M. AZKA ILHAMY KOTA SEMARANG 305 SANIA ROIKHATUL JANAH PEKALONGAN 345

PRAMUKA PENGGALANG GARUDA PUTRA PRAMUKA PENGGALANG GARUDA PUTRI


NO PRESTASI
NAMA KWARCAB TOTAL NILAI NAMA KWARCAB TOTAL NILAI
JUARA 1 NAUFAL PARISYA J BANYUMAS 97,5 FISTI NISA NUR AZIZAH BANYUMAS 84,5
2. JUARA 2 MUHAMMAD AMAR QADHAFI KUDUS 87,5 EVA SELVIA PUTRI A BOYOLALI 76,25

JUARA 3 DAFFA AQILA HLP BANYUMAS 83,75 PUTRI MAHFUDZOH RIDHO GROBOGAN 69,25

PRAMUKA PENEGAK GARUDA PUTRA PRAMUKA PENEGAK GARUDA PUTRI


NO PRESTASI
NAMA KWARCAB TOTAL NILAI NAMA KWARCAB TOTAL NILAI
JUARA 1 GALIH DIKA RAMADHANI BANYUMAS 88,375 ANNISA NUR AFIFAH SEMARANG 88,125
3. JUARA 2 DEDE TRI RAHCMAN KOTA SEMARANG 87,5 FANI NIRMALASARI SEMARANG 82,125

JUARA 3 MUZAMMIL MUSHOFFA GROBOGAN 87,375 SITI NOVIYATUN KOTA SEMARANG 77,5
PRAMUKA PANDEGA GARUDA PUTRA PRAMUKA PANDEGA GARUDA PUTRI
NO PRESTASI
NAMA KWARCAB TOTAL NILAI NAMA KWARCAB TOTAL NILAI
JUARA 1 ADITYA HARGIYANA BOYOLALI 167,00 DEYANA DWI R. KARANGANYAR 152,66
4. JUARA 2 MUHAMAD FAJAR SODIQ MAGELANG 166,50 SHAHNAZ SURAYYA JEPARA 139,33
JUARA 3 MOHAMMAD SYARIFUDIN PEKALONGAN 151,50 YENI LESTARI SRAGEN 138,16

Keterangan : Total Nilai didapatkan dari penilaian Tahap II (FGD dan Wawancara)
Ditetapkan di : Semarang.
Padatanggal : 22 Agustus 2021.
KWARTIR DAERAH GERAKAN PRAMUKA JAWA TENGAH
K e t u a,

Hj. SITI ATIKOH SUPRIANTI, S.TP., M.T.,MPP

Anda mungkin juga menyukai