Anda di halaman 1dari 1

RUJUKAN LABORATORIUM

No. Dokumen : SOP/ UKP-VIII/


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : / / 2017
Halaman : 1/1

UPTD PUSKESMAS Megawati, SKM


BETUNG NIP.196512251986032013

1. Pengertian Rujukan laboratorium adalah tata cara penyimpanan dan pengemasan specime untuk
dikirim ke laboratorium rujukan
2. Tujuan Untuk menjamin mutu hasil pemeriksaan

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Betung Nomor : /KPTS/UPTD PKM


BTG/UKP/I/2017 Tentang pelayanan laboratorium

4. Referensi Permenkes RI No.37 Tahun 2012

1. Petugas laboratorium menerima permintaan pemeriksaan dari unit pelayanan


2. Petugas laboratorium menentukan bahwa pemeriksaan yang diminta tidak
dilakukan dilaboratorium puskesmas dikarenakan alat dan bahan sedang tidak ada
3. Petugas laboratorium meminta persetujuan pasien untuk mengirimnya
kelaboratorium luar dengan biaya yang sesuai dengan tarif laboratorium tersebut
5. Prosedur 4. Setelah pasien setuju, petugas menulis formulir rujukan laboratorium terkait
pemeriksaan yang diminta
5. Setelah mendapatkan hasil petugas mendokumentasikan hasil pemeriksaan
laboratorium luar didalam register pasien
6. Petugas mengirim kembali pasien tersebut kepada unit pelayanan yang
mengirimnya

 Seluruh Unit Pelyanan


6. Unit Terkait
 Ruang Laboratorium

Tanggal Mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan
7. Rekaman Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai