Anda di halaman 1dari 3

KODE UNIT : KOM.PR02.014.

01
JUDUL UNIT : Melaksanakan Konferensi Pers
DESKRIPSI UNIT : Unit ini mendeskripsikan pengetahuan, keterampilan dan sikap
yang dibutuhkan untuk melaksanakan konferensi pers suatu
organisasi/institusi

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA


1. Menyusun Rencana dan 1.1 Tujuan konferensi pers ditetapkan
menyiapkan Konferensi 1.2 Personil, narasumber, dan undangan dihubungi
Pers 1.3 Waktu, tempat, peralatan dan konsumsi
ditentukan dan disiapkan
1.4 Media kit disiapkan
1.5 Anggaran dibuat dan disiapkan

2. Melaksanakan 2.1 Registrasi undangan dan penyerahan media kit


konferensi pers dilaksanakan
2.2 Konferensi pers dilaksanakan sesuai rencana
2.3 Kesempatan tanya-jawab disediakan
2.4 Pendokumentasian dilaksanakan
2.5 Faktor kenyamanan diperhatikan

3. Mengevaluasi 3.1 Pelaksanaan konferensi pers dievaluasi


Pelaksanaan Konferensi 3.2 Hasil evaluasi dilaporkan
Pers 3.3 Rekomendasi disampaikan kepada fungsi terkait

BATASAN VARIABEL
1. Unit ini berlaku untuk seluruh praktisi dan pejabat humas dalam organisasi dan
institusi maupun pihak-pihak yang melaksanakan konfrensi pers.

2. Melaksanakan konferensi pers meliputi inisiatif internal atau atas inisiatif eksternal
(insan pers) dan mencakup:
2.1 Rundown acara konferensi pers
2.2 Pemahaman bidang jurnalistik
2.3 Koordinasi
2.4 Komunikasi lisan
2.5 Komunikasi tulisan

3. Pelaksanaan Unit Kompetensi ini berpedoman pada Kode Etik Humas/Public


Relations Indonesia yang berlaku.

PANDUAN PENILAIAN
1. Pengetahuan dan keterampilan yang harus dikuasai
Untuk mendemonstrasikan kompetensi ini, dibutuhkan pengetahuan dan
keterampilan dalam bidang berikut ini:
1.1 Pengetahuan tentang fungsi konferensi pers
1.2 Pemahaman tentang pembentukan pendapat umum
1.3 Pengetahuan tentang perspektif berita
1.4 Pengetahuan tentang hukum pers.
1.5 Keterampilan komunikasi lisan dan tulisan.

76
2. Kondisi penilaian
2.1 Unit ini dapat dinilai berdasarkan saat bekerja atau tidak bekerja. Penilaian
harus mencakup peragaan praktik baik di tempat kerja maupun melalui
simulasi.
2.2 Unit ini harus didukung oleh jenis metode untuk menilai pengetahuan dan
keterampilan.
2.2.1 Wawancara
2.2.2 Observasi
2.2.3 Praktek/simulasi
2.2.4 Bukti dokumentasi konferensi pers

3. Aspek penting penilaian


3.1. Kemampuan untuk menerapkan teknik yang baku dalam persiapan konferensi
pers
3.2. Kemampuan untuk melaksanakan konferensi pers yang tertata dengan baik
yang menunjukan efektifitas konferensi pers.
3.3. Kemampuan melakukan koordinasi dan negosiasi.
3.4. Keterampilan menyusun berita

4. Kaitan dengan unit lain


4.1. Ini adalah unit inti yang menopang kinerja efektif diseluruh unit lain.
Direkomendasikan bahwa unit ini dinilai/dilatih dalam kaitannya dengan unit-unit
operasional dan layanan lain. Unit ini juga memiliki kaitan yang erat dengan :
4.1.1 KOM.PR02.013.01 Membuat siaran pers
4.1.2 KOM.PR02.015.01 Melaksanakan media tour
4.1.3 KOM.PR02.011.01 Memetakan media
4.1.4 KOM.PR02.016.01 Menjalin hubungan dengan media
4.1.5 KOM.PR02.024.01 Melakukan wawancara
4.1.6 KOM.PR02.021.01 Melakukan presentasi
4.1.7 KOM.PR02.022.01 Melakukan pidato
4.1.8 KOM.PR03.002.01 Melaksanakan peran moderator
4.1.9 KOM.PR02.055.01 Mengelola bidang pekerjaan kehumasan

4.2. Pengembangan dan pelatihan


Harus diperhatikan bagaimana mengembangkan pelatihan untuk memenuhi
persyaratan unit ini. Organisasi profesi/lembaga pelatihan dan pendidikan dapat
mengadakan pelatihan yang terpadu/komprehensif dengan mempertimbangkan
prinsip-prinsip CBT (competency based training) khusus untuk unit kompetensi
ini mencakup kemampuan manajerial acara, koordinasi lintas fungsi, human
relations, dan pemahaman jurnalistik. Batasan variabel akan membantu dalam
hal ini.

77
5. KOMPETENSI KUNCI
NO KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INI TINGKAT

1 Mengumpulkan, mengorganisasikan dan menganalisa informasi 2


2 Mengkomunikasikan ide-ide dan informasi 1
3 Merencanakan dan mengorganisasikan kegiatan 2
4 Bekerja dengan orang lain dan kelompok 2
5 Menggunakan gagasan secara matematis dan teknis 1
6 Memecahkan masalah 2
7 Menggunakan teknologi 1

78

Anda mungkin juga menyukai