Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA KENDARI

DINAS KESEHATAN
Jl. Brigjen Z.A Sagiano No. 37 Kendari Samping RSUD Abunawas

SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MEKAR


KOTA KENDARI
NOMOR : /SK/P.MKR/I/2018

TENTANG

PENDOKUMENTASIAN KEGIATAN PERBAIKAN KINERJA


PUSKESMAS MEKAR

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS MEKAR

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan mutu kesehatan di


Puskesmas Mekar, diperlukan pendokumentasian,
kegiatan perbaikan kinerja yang dilaksanakan di
Puskesmas Mekar.
b. bahwa berdasarkan pertimbangan dimaksud dalam huruf
a dipandang perlu menetapkan keputusan Kepala
Puskesmas tentang pendokumentasian kegiatan
perbaikan kinerja.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga
Kesehatan.
3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pembagian Urusan Daerah.
4. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014 tentang
Pengelolahan Barang Milik Negara / Daerah.
5. Permenkes Nomor 75 Tahun 2015 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat.
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 269 /
MENKES/PER/III/2008 tentang Rekam Medis.
7. Keputusan Menteri Kesehatan RI No 1457/
MENKES/SK/II/2003 tentang Standar Pelayanan Minimal
Bidang Kesehatan di Kabupaten / Kota.
8. Peraturan Daerah No.22 Tahun 2004 tentang Standar
Pelayanan Minimal Kota Kendari.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG


PENDOKUMENTASIAN KEGIATAN PERBAIKAN PESKESMAS

KESATU : Menetapkan pendokumentasian kegiatan perbaikan kinerja


yang dilakasanakan di Puskesmas.

KEDUA : Keputusan ini mulai berlaku sejak ditetapkan dan akan di


adakan perubahan apabila terdapat kekeliruan dan
penyusuaian terhadap kondisi terbaru pada penetapan ini.

Ditetapkan di : Kendari
Pada tanggal : 8 Januari 2018
KEPALA PUSKESMAS MEKAR

Hj. Hadijah

Anda mungkin juga menyukai