Anda di halaman 1dari 1

HASIL PENYELIDIKAN EPIDEMIOLOGI KASUS GHTR DI DESA RANTEBARU

UPTD PUSKESMAS RANTEANGIN KAB. KOLAKA UTARA

1. Waktu Kejadian
Pada hari Selasa tanggal 21/02/2023 pukul 07.30 WIB bertempat di Desa
Rantebaru, Kec. Ranteangin, Kab. Kolaka Utara telah terjadi kasus gigitan
Anjing.
2. Identitas Korban sebagai berikut :
a. Nama : Ny. Hawarni
b. Umur : 45 Tahun
c. Alamat : Desa Rantebaru, Kec. Ranteangin, Kab. Kolaka Utara
2. Kronologis Kejadian :
Berdasarkan informasi korban umur 45 tahun, pekerja Ibu Rumah Tangga
menyampaikan sebagai berikut:
1. Sekitar pukul 07.30 Wib, Korban sedang beraktifitas di sekitaran rumahnya
dan tampa sengaja korban berada di dekat seekor anjing yang baru saja
sudah melahirkan dan tidak lama kemudian anjing itu langsung mengigit
korban pada bagian betis sebela kiri.
2. Setelah sesudah kejadian sekitar Pukul 07.40 WIB korban langsung ke
UPTD Puskesmas Ranteangin untuk di berikan pertolongan.
3. Setelah tibah di UPTD Puskesmas Ranteangin luka korban dicuci dengan
sabun di bawah air mengalir, kemudian di desinfeksi dengan iodine,
kemudian diberikan suntikan Vaksin Anti Rabies sebanyak 2 Flakon masing-
masing 1 Flakon dilengan kiri dan kanan.
4. Sebelum pasien di pulangkan, korban dan keluarga lainya Diberi
pemahaman agar datang kembali setelah 7 hari untuk diberikan Vaksin Anti
Rabies ( VAR III ).

Ranteangin, 28 Februari 2023

Tim Investigasi :

APRISAL, R. AMK ( )

Anda mungkin juga menyukai