Anda di halaman 1dari 1

PERTEMUAN 2

SOAL 1 LABA DIBAGI SAMA


Amber, Benz, Cruz dan Daniel sepakat mendirikan perusahaan persekutuan firma
dengan nama “ABCD Corp” dan memiliki 4 cabang. Cabang Amber mendapat 1.2 M, Benz
mendapat 1.1 M, Cruz mendapat 1.15 M dan Daniel mendapat 1.15 M. Berapa laba yang
diperoleh masing2 sekutu?

SOAL 2 LABA DIBAGI RASIO TERTENTU


Amber, Benz, Cruz dan Daniel sepakat mendirikan perusahaan persekutuan firma
dengan nama “ABCD Corp” dan memiliki 4 cabang. Cabang Amber mendapat 1.4 M, Benz
mendapat 1.2 M, Cruz mendapat 1.1 M dan Daniel mendapat 1.3 M. Berapa laba yang
diperoleh masing2 sekutu jika rasio yang disepakati Amber, Benz, Cruz dan Daniel adalah
3:2:3:2?

SOAL 3 LABA DIBAGI MENURUT PERBANDINGAN MODAL DISETOR


Amber, Benz, Cruz dan Daniel sepakat mendirikan perusahaan persekutuan firma
dengan nama “ABCD Corp”. Modal awal yang disetor, Amber 2.5 M, Benz 3 M, Cruz 1.5 M
dan Daniel 3 M. Laba yang akan dibagikan sebesar 1 M. Berapa laba yang diperoleh masing2
sekutu bila pembagian laba dibagi menurut perbandingan modal yang disetor?

Anda mungkin juga menyukai