Anda di halaman 1dari 1

WORKSHEET 3

Mari Membaca
BAHASA INDONESIA

UNSUR-UNSUR INTRINSIK DALAM DONGENG


NAMA / KELAS : . . . . . . . . . . . . . . .
Bismillaahirrohmaanirrohiim

Dongeng adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Bacalah dongeng di bawah ini dengan cermat!

KURA-KURA DAN SEPASANG ITIK


Di kebun yang indah, hiduplah seekor kura-kura. Kura-kura adalah hewan yang selalu
membawa rumah dipunggungnya kemana ia pergi. Dengan kondisi fisik yang seperti itu, membuat
kura-kura tersebut merasa sedih dan tidak puas. Dia ingin melihat dunia juga, tetapi karena ia
memiliki rumah dipunggungnya dan kakinya terlalu kecil sehingga harus terseret-seret ketika
berjalan.
Suatu hari ia bertemu dengan sepasang itik dan menceritakan semua keinginan dan
masalahnya. ”Kami dapat menolongmu untuk melihat dunia”. Kata itik tersebut. Wajah kura-kura
berangsur bahagia dan berkata “ bagaimana caranya?”. Sepasang itik menjawab “berpeganglah pada
kayu dengan gigimu dan kami akan membawamu jauh ke atas langit di mana kamu bisa melihat
seluruh daratan di bawahmu, tetapi kamu harus diam (tidak berbicara), atau kamu akan sangat
menyesal.
Kura-kura segera menggigit bagian tengah kayu tersebut erat-erat dengan giginya, sepasang
itik tadi masing-masing menggigit kedua ujung kayu itu dengan mulutnya dan segera mengepakkan
sayap terbang ke atas awan.
Saat itu seekor burung gagak terbang melintasi mereka. Dia sangat kagum dengan apa yang
dilihatnya dan berkata, “Kamu seorang raja dari kura-kura ya . . .?”. Dengan bangganya kura-kura
menjawab “tentu saja …”. Tetapi begitu dia membuka mulutnya untuk mengucapkan kata-kata itu,
dia kehilangan pegangan pada kayu tersebut dan akhirnya jatuh membentur bebatuan yang ada di
Isilah tabel di bawah ini sesuai dengan dongeng di atas!
1 Judul ...................................... ..........

Nama Tokoh Karakter /Sifat Tokoh


........................... ...............................
2 Tokoh ........................... ...............................
........................... ...............................

3 Latar/Setting ........................... ...............................

4 Pesan / Amanah ........................... ...............................

KESIMPULAN :
Unsur–unsur intrinsik dalam dongeng diantaranya adalah !
1. Judul : Pengertiannya adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
2. Tokoh : Pengertiannya adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
3. Latar/setting : Pengertiannya adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
4. Pesan /amanah Pengertiannya adalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Alhamdulillaahirobbil’aalamiin

Anda mungkin juga menyukai