Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS JANGKAR
Jln. Pelabuhan Jangkar No. 01 Telp. ( 0338 ) - 452334
SITUBONDO 68372
e-mail : puskesmasjangkar.sergap@gmail.com

URAIAN TUGAS

NAMA : drg. ABDUL FATAH AHADI.

NIP : 197207292006041014

KELOMPOK JABATAN : JABATAN FUNGSIONAL TERTENTU ( JFT )

JABATAN / JENJANG : AHLI MUDA

STATUS KEPEGAWAIAN : PNS

TUGAS POKOK :

Tugas pokok Dokter Gigi adalah memberikan pelayanan kesehatan gigi dan mulut pada
sarana pelayanan kesehatan yang meliputi promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitative untuk
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat, serta membina peran serta masyarakat dalam
rangka kemandirian dibidang kesehatan gigi dan mulut kepada masyarakat.
Dokter Gigi Muda, yaitu :
1. Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut umum konsul pertama;
2. Melakukan tindakan khusus medik gigi dan mulut tingkat sedang oleh Dokter Gigi
umum;
3. Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut tingkat sederhana;
4. Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sederhana;
5. Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut kompleks tingkat I;
6. Melakukan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut;
7. Mengolah data dalam rangka pengamatan epidemiologi penyakit gigi dan mulut;
8. Melakukan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut;
9. Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat jalan;
10. Melayani atau menerima konsultan dari luar atau keluar;
11. Melayani atau menerima konsultasi dari dalam

MENGETAHUI
KEPALA UPT PUSKESMAS JANGKAR PEMEGANG JABATAN

Hj. FARIDATUL AISAH, S.ST drg. ABDUL FATAH AHADI

NIP. 197004181993012001 NIP. 197207292006041014


PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS JANGKAR
Jln. Pelabuhan Jangkar No. 01 Telp. ( 0338 ) - 452334
SITUBONDO 68372
e-mail : puskesmasjangkar.sergap@gmail.com

URAIAN TUGAS

NAMA : drg. WINDYARA GUSTIN.

NIP : 199408262022042001

KELOMPOK JABATAN : JABATAN FUNGSIONAL TERTENTU ( JFT )

JABATAN / JENJANG : AHLI PERTAMA

STATUS KEPEGAWAIAN : CPNS

TUGAS POKOK :

Tugas pokok Dokter Gigi adalah memberikan pelayanan kesehatan gigi dan mulut pada
sarana pelayanan kesehatan yang meliputi promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitative untuk
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat, serta membina peran serta masyarakat dalam
rangka kemandirian dibidang kesehatan gigi dan mulut kepada masyarakat.
Dokter Gigi Pertama, yaitu:
1. Melakukan pelayanan medik gigi dan mulut umum rawat jalan tingkat pertama;
2. Melakukan tindakan khusus medik gigi dan mulut tingkat sederhana dan Dokter Gigi
umum;
3. Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut tingkat sederhana;
4. Melakukan tindakan darurat medik gigi dan mulut kompleks tingkat I;
5. Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sederhana;
6. Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut kompleks tingkat I;
7. Melakukan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut;
8. Mengumpulkan data dalam rangka pengamatan epidemiologi penyakit gigi dan mulut;
9. Melakukan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut;
10. Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat jalan;
11. Melayani atau menerima konsultasi dari luar atau keluar;
12. Melayani atau menerima konsultasi dari dalam;.

TUGAS TAMBAHAN :
1. Penanggung Jawab Manajemen Resiko dan Keselamatan Pasien
a. Menyusun rencana pelaksanaan PMKP berdasarkan data program puskesmas;
b. Melaksanakan kegiatan pelaksanaan PMKP dan berkoordinasi dengan lintas program
tetkait sesuai dengan prosedur;

c. Membuat pencatatan, pelaporan dan visualisasi data sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada kepala puskesmas.
d. Memonitoring hasil kegiatan pelaksanaan PMKP yang sudah dilaksanakan;
e. Melakukan evaluasi hasil kegiatan pelaksanaan PMKP;
f. Membuat Rencana Perbaikan kegiatan pelaksanaan penanggung jawab PMKP;
g. Membuat tindak lanjut kegiatan pelaksanaan penanggung jawab PMKP.

MENGETAHUI
KEPALA PUSKESMAS JANGKAR PEMEGANG JABATAN

Hj. FARIDATUL AISAH, S.ST

NIP. 197004181993012001
PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS JANGKAR
Jln. Pelabuhan Jangkar No. 01 Telp. ( 0338 ) - 452334
SITUBONDO 68372
e-mail : puskesmasjangkar.sergap@gmail.com

URAIAN TUGAS

NAMA : I KETUT SUDARSANA.

NIP : 196411101986031032

KELOMPOK JABATAN : JABATAN FUNGSIONAL TERTENTU ( JFT )

JABATAN / JENJANG : PENYELIA

STATUS KEPEGAWAIAN : PNS

TUGAS POKOK :

1. Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan;


2. Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan;
3. Melakukan penyusunan dan pengajuan kebutuhan obat dan bahan tahunan;
4. Melakukan pengelolaan permintaan kebutuhan alat, obat dan bahan bulanan;
5. Melakukan pre conference dan post conference dalam rangka pengelolaan
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut;
6. Melakukan analisis dan penanganan keluhan pelanggan dalam rangka pengelolaan
pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut;
7. Melakukan pengelolaan limbah medis dalam rangka pengendalian infeksi pada
pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut;
8. Melakukan pengawasan sterilisasi alat dan bahan dalam rangka pengendalian infeksi
pada pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut;
9. Melakukan pengawasan penggunaan apd dalam rangka pengendalian infeksi pada
pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut;
10. Melaksanakan evaluasi tahunan pelayanan kesehatan gigi dan mulut;
11. Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut pada pasien di pelayanan tingkat
dasar dan rujukan;
12. Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada
individu/kelompok/masyarakat;
13. Melakukan evaluasi dan analisis hasil pemeriksaan oral hygiene;
14. Melakukan penghitungan requirement treatment indeks (rti);
15. Melaksanakan analisis masalah/diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut
berdasarkan hasil pengkajian pada individu/kelompok/masyarakat;
16. Melakukan penyusunan rencana pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut pada
individu/ kelompok/masyarakat;
17. Melakukan pembersihan karang gigi;
18. Melaksanakan kegiatan kolaboratif pada tindakan medik dasar gigi di fasyankes;
19. Membuat alat peraga untuk kesehatan gigi dan mulut;
20. Melakukan kegiatan konsultasi pada kasus berat dari tenaga kesehatan lain;
21. Melakukan pembinaan dan evaluasi program usaha kesehatan gigi masyarakat
(ukgm);
22. Melaksanakan penambalan sementara 2 (dua) bidang;
23. Melakukan pencabutan gigi sulung dengan infiltrasi anastesi;
24. Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhan kesehatan gigi dan mulut;
25. Melakukan kegiatan pemeriksaan dan analisis untuk memberikan rujukan kesehatan
gigi dan mulut pada kasus berat;
26. Melaksanakan penatalaksanaan kegawat daruratan pada kasus berat kesehatan gigi
dan mulut.

TUGAS TAMBAHAN :-

MENGETAHUI
KEPALA PUSKESMAS JANGKAR PEMEGANG JABATAN

Hj. FARIDATUL AISAH, S.ST

NIP. 197004181993012001
PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS JANGKAR
Jln. Pelabuhan Jangkar No. 01 Telp. ( 0338 ) - 452334
SITUBONDO 68372
e-mail : puskesmasjangkar.sergap@gmail.com

URAIAN TUGAS

NAMA : apt. DELVY RIZKY AMALIA, S.Farm.

NIP : 199409072022042001

KELOMPOK JABATAN : JABATAN FUNGSIONAL TERTENTU ( JFT )

JABATAN / JENJANG : AHLI MUDA - APOTEKER

STATUS KEPEGAWAIAN : CPNS

TUGAS POKOK :
a. Melakukan penilaian terhadap pemasok terkait dokumen kefarmasian
b. Menyusun surat pesanan dalam rangka pengadaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan
BMHP
c. Melakukan verifikasi berita acara penerimaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan
BMHP
d. Mengesahkan berita acara penerimaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan BMHP
e. Melakukan verifikasi berita acara pengembalian barang sediaan farmasi, alat
kesehatan dan BMHP yang tidak sesuai persyaratan /spesifikasi
f. Mengesahkan berita acara pengembalian barang sediaan farmasi, alat kesehatan dan
BMHP yang tidak sesuai persyaratan /spesifikasi
g. Melakukan stok opname
h. Mengkaji permintaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan BMHP
i. Melaksanakan pendistribusian sediaan farmasi, alat kesehatan dan BMHP
j. Memverifikasi daftar usulan penghapusan sediaan farmasi, alat kesehatan dan BMHP
yang tidak memenuhi syarat
k. Menyusun usulan penghapusan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan BMHP
l. Melakukan telaah resep
m. Melakukan pemeriksaan dan penyerahan obat disertai pemberian informasi
n. Melakukan rekonsiliasi obat
o. Melakukan konseling penggunaan obat
p. Melakukan konseling obat pada pasien dengan penyakit kronis
q. Melakukan konseling penggunaan obat khusus anti retro viral, hepatitis dan
tuberkulosis
r. Melakukan penelusuran dan pengkajian catatan medis
s. Melakukan analisis, menyimpulkan dan memberikan rekomendasi hasil pematauan
terapi obat
t. Mengidentifikasi kejadian efek samping sediaan farmasi
u. Melakukan pemantauan kondisi pasien
v. Melaksanakan pelayanan swamedikasi

TUGAS INTEGRASI:

TUGAS TAMBAHAN :

a. Membuat pelaporan obat anti retro viral (ARV).

MENGETAHUI
KEPALA PUSKESMAS JANGKAR PEMEGANG JABATAN

Hj. FARIDATUL AISAH, S.ST

NIP. 197004181993012001
PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS JANGKAR
Jln. Pelabuhan Jangkar No. 01 Telp. ( 0338 ) - 452334
SITUBONDO 68372
e-mail : puskesmasjangkar.sergap@gmail.com

URAIAN TUGAS

NAMA : ALIF RESTI BILLAH, S.KM

NIP : -

KELOMPOK JABATAN : JABATAN FUNGSIONAL TERTENTU (JFT)

JABATAN/JENJANG : KESEHATAN LINGKUNGAN

STATUS KEPEGAWAIAN : KONTRAK

TUGAS POKOK

BERDASARKAN:

PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN


REFORMASI BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 71 TAHUN 2021 TENTANG
JABATAN FUNGSIONAL TENAGA SANITASI LINGKUNGAN

1. Melakukan pengumpulan data kualitas media lingkungan;


2. Melakukan penyiapan bahan, peralatan, dan uji laboratorium media lingkungan dengan
pengukuran di lapangan;
3. Melakukan pengambilan dan pengiriman sampel media lingkungan untuk rujukan uji
laboratorium;
4. Melakukan tabulasi hasil pemeriksaan di lapangan dan tabulasi hasil pengiriman sampel
rujukan media lingkungan;
5. Melakukan penyiapan bahan materi komunikasi, informasi, dan edukasi kualitas media
lingkungan;
6. Melakukan peningkatan kualitas media lingkungan dengan berbagai metode atau
teknologi.
7. Melakukan identifikasi faktor risiko limbah, sampah, zat kimia berbahaya, pestisida, dan
radiasi;
8. Melakukan pengumpulan data pengelolaan limbah, sampah, zat kimia berbahaya,
pestisida, dan radiasi;
9. Melakukan penyiapan bahan, peralatan, dan uji laboratorium pengelolaan limbah,
sampah, zat kimia berbahaya, pestisida, dan radiasi;
10. Melakukan pengambilan dan pengiriman sampel limbah untuk rujukan uji laboratorium;
11. Melakukan tabulasi hasil pemeriksaan laboratorium lapangan dan tabulasi hasil
pengiriman sampel rujukan limbah; dan
12. Melakukan identifikasi faktor risiko lingkungan vektor dan binatang pembawa penyakit;
13. Melakukan penyehatan kualitas air minum
14. Melakukan pengumpulan data tentang Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM)
15. Melakukan inspeksi Tempat Pengolahan Makanan/Pangan (TPM/P)
16. Melakukan inspeksi Tempat-Tempat Fasilitas Umum (TTU/F)U)
17. Melakukan pelayanan kesehatan lingkungan (yankesling)/klinik sanitasi

TUGAS TAMBAHAN

1. Tim Vaksinator
 Melakukan pendaftaran dan verifikasi data
 Melakukan pencatatan
2. Tim Akreditasi
3. Pelaksana Sarpras dan Lingkungan bagian B3
 Melakukan program pengelolaan dan pengolahan B3
 Melakukan pemantauan IPAL


MENGETAHUI

KEPALA PUSKESMAS JANGKAR PEMEGANG JABATAN

Hj. FARIDATUL AISAH, S.ST

NIP. 197004181993012001

Anda mungkin juga menyukai