Anda di halaman 1dari 4

PROSEDUR PEMBUATAN FOTO

RUMAH SAKIT UMUM ANTEBRACHII / LENGAN BAWAH


DAERAH KAB.CIAMIS

No. Dokumen : Tanggal dan No. Jumlah Halaman


Revisi
1 dari 4

Ditetapkan :
STANDAR PROSEDUR
Tanggal ditetapkan Direktur RSU Ciamis
OPRASIONAL

1 Nopember 2016

dr.H.Aceng Solahudin Ahmad, M.Kes


NIP. 196806122001121005

Pemeriksaan untuk melihat gambaran radiografi dari tulang


PENGERTIAN Radius dan Ulna serta organ sekitarnya sehingga dapat me-
nunjukan apabila terdapat kelainan-kelainan secara radiolo-
gis.
Sebagai acuan dalam pemeriksaan untuk melihat gambaran
radiografi dari tulang Radius dan Ulna serta organ seki-
TUJUAN
tarnya sehingga dapat menunjukan apabila terdapat ke-
lainan-kelainan secara radiologis.
Peraturan Direktur No. 445/244-RSKIA tentang Pedoman
KEBIJAKAN
Pelayanan Radiologi
1. Pasien masuk ke ruang radiologi setelah mengganti
pakaian,
2. Petugas memperkenalkan diri “Saya ….. Petugas Radi-
ologi yang akan membantu Ibu/Bapak/Adik untuk pemo-
toan rontgen”
PROSEDUR 3. Petugas Mengklarifikasi kembali identitas pasien “Tolong
sebutkan nama dan tanggal lahir Ibu/Bapak/Adik!”
4. Petugas menjelaslan tindakan yang akan dilakukan:
“Ibu/Bapak/Adik tindakan yang akan dilakukan adalah
….. yang bertujuan untuk ……..”
PROSEDUR PEMBUATAN FOTO
RUMAH SAKIT UMUM ANTEBRACHII / LENGAN BAWAH
DAERAH KAB.CIAMIS

No. Dokumen : Tanggal dan No. Jumlah Halaman


Revisi
2 dari 4

Ditetapkan :
STANDAR PROSEDUR
Tanggal ditetapkan Direktur RSU Ciamis
OPRASIONAL

1 Nopember 2016

dr.H.Aceng Solahudin Ahmad, M.Kes


NIP. 196806122001121005

5. Pasien diminta untuk melepaskan segala benda yang


terbuat dari logam, metal dan plastic: “Ibu/Bapak/Adik
tolong lepaskan benda-benda yang terbuat dari logam,
metal, dan Plastik”.
6. Radiografer mengambil kaset yang sudah berisi film
sesuai ukuran dan diberikan marker nomor foto yang
dibutuhkan lalu diletakan di meja pemeriksaan / stand-
ing kaset holder.
7. Pasien diminta duduk menyamping pada meja pemerik-
PROSEDUR saan dengan organ yang diperiksa menempel pada kaset
lengan di ekstensikan. “Ibu/Bapak/Adik silahkan duduk
menyamping dan tempelkan pada kaset film”.
8. Radiografer mengatur posisi organ untuk posisi AP.
8.1 Organ yang akan difoto diletakan diatas kaset dengan
posisi lengan ekstensi dan berada dipertengahan
kaset, kaset horizontal diatas meja pemeriksaan.
8.2 Mengatur kolimasi, jarak pemotretan 90 cm, Central
Ray vertikal tegak lurus film , Center point pada
pertengahan tulang radius dan ulna tepi dalam.
PROSEDUR PEMBUATAN FOTO
RUMAH SAKIT UMUM ANTEBRACHII / LENGAN BAWAH
DAERAH KAB.CIAMIS

No. Dokumen : Tanggal dan No. Jumlah Halaman


Revisi
3 dari 4

Ditetapkan :
STANDAR PROSEDUR
Tanggal ditetapkan Direktur RSU Ciamis
OPRASIONAL

1 Nopember 2016

dr.H.Aceng Solahudin Ahmad, M.Kes


NIP. 196806122001121005

8.3 Pasien diminta tidak bergerak, agar tidak terjadi pen-


gulangan foto. “Ibu/Bapak/Adik, mohon untuk tidak
bergerak saat dilakukan pengambilan gambar agar
foto tidak dilakukan pengambilan ulang”
9. Radiografer mengatur posisi organ untuk posisi lateral.
9.1 Pasien masih tetap duduk menyamping pada meja
pemeriksaan.
9.2 Organ yang difoto diatur agar posisinya true lateral
dengan siku difleksikan dan telapak tangan full ek-
PROSEDUR
stensi, kaset horizontal diatas meja pemeriksaan.
9.3 Mengatur kolimasi,jarak pemotretan 90 cm, Central
Ray vertikal tegak lurus film , Center point pada
pertengahan tulang radius.
9.4 Pasien diminta tidak bergerak , agar tidak terjadi
pengulangan foto.
10. Radiografer mengatur faktor eksposi 50 KV, 200 mA,
0.05-0.07s untuk seluruh posisi.
11. Kaset yang sudah diekspose / disinari dikirim ke ruang
CR untuk proses pencitraan.
PROSEDUR PEMBUATAN FOTO
RUMAH SAKIT UMUM ANTEBRACHII / LENGAN BAWAH
DAERAH KAB.CIAMIS

No. Dokumen : Tanggal dan No. Jumlah Halaman


Revisi
4 dari 4

Ditetapkan :
STANDAR PROSEDUR
Tanggal ditetapkan Direktur RSU Ciamis
OPRASIONAL

1 Nopember 2016

dr.H.Aceng Solahudin Ahmad, M.Kes


NIP. 196806122001121005

12. Pasien diberitahukan apabila pemeriksaan telah selesai


dilakukan, dan diminta menunggu beberapa saat untuk
melihat hasil foto sudah baik atau perlu diulang. “Ibu/
Bapak/Adik proses pengambilan gambar telah selesai di-
PROSEDUR lakukan, mohon Ibu/Bapak/Adik menunggu sebentar,
kami akan melihat hasil fotonya apabila ada kesalahan
kami akan melakukan foto ulang”.
13. Ucapkan terima kasih : “Ibu/Bapak/Adik terima kassih
atas kerjasamanya dan hasil foto beserta ekspertasinya
diambil pada …………”.
1. Instalasi Radiologi
UNIT TERKAIT 2. Instalasi Rawat Jalan / Rujukan / Luar
3. Instalasi Gawat Darurat / Rawat inap

Anda mungkin juga menyukai