Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN

SISTEM OPERASI PRAKTEK


SEMESTER 2

DI SUSUN OLEH
RAIHAN MUTHIAZ
2001082016

JURUSAN TEGNOLOGI INFORMASI


PROGAM STUDI TEKNIK KOMPUTER
POLITEKNIK NEGERI PADANG
2020
I. TUJUAN

1. Dapat menjalankan perintah yang ada pada powershell


2. Dapat mengetahui fungsi perintah yang ada pada powershell

II. TEORI SINGKAT

PowerShell adalah jenis command line interface yang mendukung teknik


pemrograman berorientasi objek pada Windows. PowerShell sering digunakan oleh
para administrator yang bergelut dengan sistem operasi Windows Server untuk
menjalankan berbagai rutinitas pengaturan jaringan dalam server berbasis Windows.
Selain menyediakan fitur API (Application Program Interface) yang dapat diakses
oleh aplikasi lain, PowerShell sebenarnya merupakan produk keluaran .NET
framework yang dapat dieksekusi pada beberapa jenis OS yang menghasilkan output
dalam format .text dan .net.

III. ALAT DAN BAHAN

1. Laptop
2. Powershell

IV. LANGKAH - LANGKAH PERINTAH YANG ADA PADA POWERSHELL

Berikut beberapa perintah yang ada pada powershell :

1. Arp -a

Untuk info perangkat yang terhubung ke wifi dengan alamat ip


2. Arp

Memetakan alamat ip

3. Attrib

Menampilkan , mengatur atau menghapus attribut read-only ,active,system dan hidden


yang terpasang pada file/folder

4. Cls

Untuk menghapus atau membersihkan folder


5. ConfertTO-HTML

6. DATE

Untuk mengatur tanggal

7. DEFRAG

Untuk melalukan defrag mentation

8. DEL
Menghapus file dan memasukan ke rycle bin

9. EXIT

Untuk menghentikan program

10. GET-EXECUTIONPOLICY

Untuk mrngrtahui kebijakan exsecusi yang digunakan

11. GET-COMMAND *-*FIREWAL*

untuk mengetahui beberapa command dari firewall.

12. GET-COMMAND -MODULE NETTCPIP NAME *IP*


untuk melihat perintah apa saja yang ada dalam perintah cmd.

13. GET-COMMAND

untuk melihat perintah apa saja yang ada dalam perintah cmd.

14. GETMAC

Menampilkan alamat mac dari adaptor jaringan pengguna

15. GET-NETIPCONFIGURATION
untuk melihat konfigurasi ip address

16. GET-PROCES

untuk memberikan informasi data penggunaan cpu beserta identitas id lainnya.

17. GET-SERVICE SPOLER

Untuk menampilkan daftar spooler servis

18. GET-SERVICE
untuk melihat aplikasi yang sedang berjalan dan stop. 
19. HELP GET-COMMAND

untuk melihat informasi bantuan perintah Get-Command cmdlet

20. HELP
 untuk memberikan informasi tentang command yg ada dalam windows server.

21. IPCONFIG
Untuk mengetahui alamat ip

22. NESTAT

Menampilkan TCP/IP yang aktif

23. NESTAT -ANO

Mengetahui apakah komputer kamu digunakan oleh orang lain


24. NSLOOKUP

Mengecek ip address di nama server

25. SHOW-COMMAND
Untuk memfilter lebih lanjut informasi tentang sebuah perintah.

26. STOP-SERVICE M* -CONFIRM

akan memberikan pertanyaan apakah command akan dieksekusi atau tidak, tekan Y
untuk melanjutkan

27. STOP-SERVICE M

untuk menampilkan daftar servis (berawalan huruf  M) yang akan dihentikan ketika
menjalankan perintah Stop-Service

28. SYSTEMINFO
Untuk menampilkan informasi konfigurasi system

29. TASKLIST

Perintsh untuk menampilkan semua program yang berjalan pada sistem operasi
30. TRACERT
Trace route ke sebuah remote host

V. HASIL PENGUJIAN

Hasil pengujiannya kita dapat mengetahui perintah yang ada pada powershellt

VI. PEMBAHASAN

Jadi dengan mengetahui perintah yang ada di dalam POWERSHELL kita bisa
langsung membuatnya di POWERSHELL

VII. KESIMPULAN

PowerShell adalah kerangka kerja otomatis dari Microsoft, dengan shell baris perintah
dan bahasa scripting yang diintegrasikan ke dalam .NET framework. PowerShell juga
memiliki fitur seperti Scripting, Cmdlets, Simplified, Powerfull object manipulation
capabilities, Extensible Interface.

VIII. REFERNSI

https://www.monitorteknologi.com/apa-itu-powershell/

Anda mungkin juga menyukai