Anda di halaman 1dari 4
UPT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT GAMPING I Nomor : 188/09).2021 TENTANG ‘TEMPAT PENGAMBILAN SPESIMEN SWAB DAN PEMANTAUAN ISOLASI MANDIRI PASIEN CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID-19) UPT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT GAMPING I DINAS KESEHATAN KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2021 KEPALA UPT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT GAMPING I Menimbang : a. bahwa World Health Organization (WHO) telah menyatakan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) sebagai Pandemic tanggal 11 Maret 2020 sehingga terjadi keadaan tertentu perlu dilakukan antisipasi dampaknya di Indonesia, tidak terkecuali di Daerah Istimewa Yogyakarta; b. _ bahwa dalam rangka antisipasi meluasnya penyebaran dan dampak COVID-19 diperlukan penanggulangan secara cepat berdasarkan protokol keschatan, salah satunya melalui upaya penanggulangan yang dilakukan oleh tenaga kesehatan; ¢, bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam point a dan b perlu ditetapkan Keputusan Kepala UPT Pusat Kesehatan Masyarakat Gamping | tentang Tempat Pengambilan Spesimen Swab Dan Pemantauan Isolasi Mandiri Pasien Corona Virus Disease 2019 {COVID- Undang-Undang Nomor 24 ‘Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4723); ‘Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 14, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063); 4. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah terakhir dengan Undang-undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah; 5. Peraturan Presiden Nomor 17 Tahun 2018 tentang Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Dalam Keadaan Tertentu (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 34); 6. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor: HK.01.07/Menkes/4239/2021 tentang Pemberian Insentif. dan Santunan Kematian bagi Tenaga Kesehatan yang ‘Menangani Corona Virus Disease 2019 (COVID-19); 7, Keputusan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 65/Kep/2020 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Corona Virus Disease (COVID 19) di Daerah Istimewa Yogyakarta; Keputusan Bupati Sleman Nomor 93.1/Kep.KDH/A/2020 ‘Tanggal 23 Desember 2020 tentang Perpanjangan Kesdelapan Status Tanggap Darurat Bencana Corona Virus ete “ Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Sleman Tahun Anggaran 2021; Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan dan apabila di Kemudian hari terdapat kekeliruan dakan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Sleman pada tanggal: Januari 2021 KEPALA UPT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT GAMPING I Win ISAH LISTIYANI N ISOLASI MANDIRI PASIEN CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID-19) UPT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT GAMPING I DINAS KESEHATAN KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2021 No KEGIATAN TEMPAT | KETERANGAN ‘a. Poli batuk Puskesmas | Pengambilan spesimen pea Dal ean c. Tempat terjadinya | kluster penularan Corona Virus Disease | 2019 (COVID-19) jsolasi | Wilayah keja UPT Pusat | Desa Ambarketawang Pemantauan mandiri pasien Corona | Kesehatan Masyarakat | dan Balecatur (COVID-19) | Virus Disease 2019 | Gamping I KEPALA UPT PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT GAMPING I

Anda mungkin juga menyukai