Anda di halaman 1dari 2

KERJA SAMA TIM ANESTESI DARI LUAR

No Dokumen No Revisi : Halaman

/OK /SPO/I/2011 A 1/1

Ditetapkan :
Standar Prosedur Tanggal Terbit Direktur

Operasional Januari 2011

Dr. Dian Fitri Rosetikarini

Pengertian Suatu kegiatan yang dilakukan dengan cara bekerjasama antar asisten anestesi
dari luar RSI Arafah dengan staf anestesi RSI Arafah.
Tujuan Agar tindakan anestesi dan pembedahan dapat berjalan lancar
Kebijakan
Prosedur Kerja Kriteria Pelaksanaan
A. Kamar operasi membutuhkan asisten anestesi karena keterbatasan SDM.
B. Dokter anestesi mengajukan beberapa asisten anestesi yang kompeten
dibidangnya.
C. Asisten anestesi yang telah ditunjuk dokter anestesi mengajukan permohonan
untuk kerja paruh waktu di kamar operasi RSI Arafah.
D. Kepala instalasi kamar operasi membuat rekomendasi asisten anestesi paruh
waktu ke direktur.
E. Direktur kemudian akan menindaklanjuti permohonan tersebut.
F. Setelah mendapat tindaklanjut dari direktur asisten anestesi tersebut akan
diorientasikan ke kamar operasi oleh kepala ruang kamar operasi.
G. Asisten anestesi akan bekerja bila ada jadwal yang ditentukan oleh dokter
operator.

Unit Terkait Kamar operasi

Anda mungkin juga menyukai